PERSI Drg Edi - RSI Kendal - 22 Nov 2014

20
TANGGAPAN RS SWASTA TERHADAP PERMENKES NO.56 TAHUN 2014 OLEH Drg. Edi Sumarwanto, MM, MH.Kes Direktur RS Islam Kendal

description

PERSI Drg Edi - RSI Kendal - 22 Nov 2014

Transcript of PERSI Drg Edi - RSI Kendal - 22 Nov 2014

TANGGAPAN RUMAH SAKIT SWASTA TERHADAP PERMENKES 56 TAHUN 2014

TANGGAPAN RS SWASTA TERHADAP PERMENKES NO.56 TAHUN 2014OLEHDrg. Edi Sumarwanto, MM, MH.KesDirektur RS Islam Kendal

Ada perbedaan antara Peraturan& Keputusan. Peraturan (Regels) bersifat umum, abstraks, dan berlaku secara terus menerus, sedangkan Keputusan (Beschikking) bersifat individual, kongkret, berlaku sekali selesai.Peraturan Menteri mrp Peraturan perundang- undangan, mempunyai kekuatan hukum mengikat. Permenkes No. 56 tahun 2014, di Tetapkan 18 Agt. 2014, di undangkan dan berlaku per 1 Sept. 2014PERATURAN MENTERI

DALAM KONSEP TRADISIONAL KLASIK, HUKUM ADALAH IUS (KEADILAN). ATURAN ALAM DICERMINKAN DALAM ATURAN MASYARAKAT YANG HARUS DI TAATI. KETAATAN TERSEBUT MENIMBULKAN KEADILAN DALAM HIDUP BERSAMA DAN MENJAMIN KEAMANAN DAN KEBAHAGIAAN HIDUP. (THEO HUIJBERS).

ADA APA PERMENKES NO. 56 TH 2014?

PERMENKES SEBAGAI PRODUK HUKUM

Rumah Sakit yang didirikan oleh swasta harus berbentuk badan hukum yang kegiatan usahanya hanya bergerak di bidang perumahsakitan. (PT)Dikecualikan dari ketentuan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) bagi rumah sakit publik yang diselenggarakan oleh badan hukum yang bersifat nirlaba (Yayasan, Yakkum, Muh, NU, dll (Hasil Judicial Review UURS oleh Muhammadiyah) Apa nilai pembeda, RS PT dan RS Yayasan?BADAN HUKUM RS(Pasal 5)

PASAL 7 UURS AYAT 2 : RUMAH SAKIT DAPAT DI DIRIKAN OLEH PEMERINTAH, PEMERINTAH DAERAH ATAU SWASTA.PASAL 7 UURS AYAT 4 : RUMAH SAKIT YG DIDIRIKAN OLEH SWASTA SEBAGAIMANA AYAT 2, HARUS BERBENTUK BADAN HUKUM YG KEGITAN USAHANYA HANYA BERGERAK DI BIDANG PERUMAHSAKITAN.Alhamdulillah..... MK Mengabulkan JR !!! JUDICIAL REVIEW UURS

Rumah Sakit UmumRS Kelas A, B, C, DKelas D >> D Umum dan D Pratama (sebagai Pelayanan. Kes. Tk. II)

Rumah Sakit KhususRS Khusus Kelas A, B, C

BAGAIMANA RS KHUSUS KLAS D?KLASIFIKASI RS

RS Kelas A dan RS Asing oleh Menteri Kes. / Dirjen yg membidangi.RS Kelas B, Menteri delegasikan Gubernur atas rekomendasi Dinas Kesehatan Provinsi.RS Kelas C dan D, Menteri delegasikan Kepala Daerah Kab/Kota atas rekomendasi Dinkesnya

KEPALA DAERAH TDK BERWENANG DI DAERAHNYA?

Izin mendirikan, di ajukan oleh Pemilik RSIzin Operasional, di ajukan oleh Pengelola RSAPA PENGELOLA BISA MENINGGALKAN PEMILIK?

PERIZINAN(Pasal 64)

Izin oleh Menteri, meskipun lokasi di daerahIzin RS Asing untuk Pelayanan Spesialistik dan subspesialistikAturan2 lain yg kita cermati......

SEPERTINYA SEMANGATNYA RS ASING MENDAPAT TEMPAT LEBIH ISTIMEWA?

RUMAH SAKIT ASING

Izin operasional berlaku 5 tahunPermohonan perpanjangan izin 6 bln sebelum habis berlakunya.Izin operasional berakhir tp Pemilik belum ajukan perpanjangan, maka RS hrs hentikan Operasional, kecuali IGD & Pasien sedang RI. Jika RS tetap pelay. dikenakan Sanksi Pidana sesuai peraturan perundang2an (pasal 71).

KENAPA MESTI DI ANCAM2 PIDANA ?JANGKA WAKTU IZIN

RS Kelas A dan B :Pely. Gawat Darurat,Pely. medik spesialis dasarSpesialis penunjangPely. Medik sp. Lain Pely. Medik SubspesialisPely. Medik Spesialis Gilut . RS Kelas C Pely. Gawat Darurat,Pely. Medik UmumPely. medik spesialis dasarSpesialis penunjangPely. Medik sp. Lain Pely. Medik SubspesialisPely. Medik Spesialis Gilut .PELAYANAN MEDIS

RS Kelas C Pely. Gawat DaruratPely. Medik Umum,Pely. medik spesialis dasarSpesialis penunjangPely. Medik sp. Lain Pely. Medik SubspesialisPely. Medik Spesialis Gilut .RS Kelas DPely. Gawat Darurat,Pely. Medik UmumPely. medik spesialis dasarSpesialis penunjangPely. Medik sp. Lain Pely. Medik SubspesialisPely. Medik Spesialis Gilut .

4 dokter umum4/2 dokter Sp. Dasar (4 bidang spesialisasi dasar) 1 dokter gigi umum 3 Apoteker2 Perawat untuk 3 tempat tidur RI

TENAGA TETAP ATAU PART TIME??

SDM RS KLAS D

9 dokter umum, 2 dokter gigi umum 8 dokter Sp. Dasar3 dokter Sp. Penunjang 1 dokter gigi Spesialis.8 Apoteker2 Perawat untuk 3 tempat tidur RI

TENAGA TETAP ATAU PART TIME?SDM RS KLAS C

12 dokter umum, 3 dokter gigi umum 12 dokter Sp. Dasar10 dokter Sp. Penunjang12 dokter Sp. lainnya 4 dokter subspesialis 3 dokter gigi Spesialis.13 Apoteker 1 Perawat untuk 1 tempat tidur RI

TENAGA TETAP ATAU PART TIME?SDM RS KLAS B

RS yang telah ber izin, harus di Registrasi dan AkreditasiRegistrasi dan Akreditasi merupakan syarat perpanjangan izin Operasional & naik klas RS

JUMLAH RUMAH SAKIT DI INDONESIA 2014 BERJUMLAH : 2.396 RS . APA KARS MAMPU MENGAUDIT SEBANYAK ITU?

REGISTRASI DAN AKREDITASI RS

RS tidak boleh pakai nama INTERNASIONAL, WORLD CLASS, GLOBAL, dll sejenis.

Bagaimana kalau CALIFORNIA HOSPITAL, KENTUCKY HOSPITAL, MC DONALD HOSPITAL, NY SUHARTI HOSPITAL?

BAGAIMANA BISNIS FRANCHISING RS?? BGMN NAMA RS SEBAGAI BRAND NAME??

Nama orang masih hidup tidak boleh di pakai PENAMAAN RUMAH SAKIT

Prosentase Bed Kelas III (Swasta:20% / Pemerintah:30%) Tarif INA CBGS RS Swasta dan Pemerintah, sama!! ... Pasien PBI Ikut siapa? Kenapa Klas 3 Pemerintah tidak 50-70 %??Kelengkapan prasarana Kelas C, B, A = BETI, bahkan disamakan, jml SDM, jenis Pely. Dll.... sehingga memungkinkan adanya turun kelas bagi kelas C ke D dan D ke Klinik. Siapa sebenarnya di untungkan?Disyaratkan Bed Patient Elektrik di beberapa unit (IGD, Bed Tindakan, R. Isolasi) OPO TUMON ??

PERALATAN

RS telah ber izin, telah penetapan klas, maka izin tetap berlaku s/d habis masa berlakunya.

RS telah ber izin, tetapi belum penetapan klas, harus mengajukan permohonan ijin operasional berdasarkan PMK ini, maks 2 th.

IKI GENAHE PIYE??

RS sedang dalam proses permohonan ijin, tetap di laksanakan sesuai ketentuan lama.

KETENTUAN PERALIHANPasal 79

DALAM KONSEP TRADISIONAL KLASIK, HUKUM ADALAH IUS (KEADILAN). ATURAN ALAM DICERMINKAN DALAM ATURAN MASYARAKAT YG HARUS DITAATI. KETAATAN TERSEBUT MENIMBULKAN KEADILAN DALAM HIDUP BERSAMA DAN MENJAMIN KEAMANAN DAN KEBAHAGIAAN HIDUP (THEO HUIJBERS) PERMENKES NO. 56, SUDAH MENCERMINKAN KEADILAN KAH?? PEMERINTAH MAU MEMBINA ATAU MAU..............(TIDAK MEMBINA RS SWASTA)

PERMENKES SBG PRODUK HUKUM

TERIMA KASIH