PERAN MAKERSI DALAM PENYELESAIAN KONFLIK ETIK DAN DILEMA ETIK · 2021. 5. 11. · Etik Profesi dan...

12
PERAN MAKERSI DALAM PENYELESAIAN KONFLIK ETIK DAN DILEMA ETIK DISKUSI INTERNAL PERSI

Transcript of PERAN MAKERSI DALAM PENYELESAIAN KONFLIK ETIK DAN DILEMA ETIK · 2021. 5. 11. · Etik Profesi dan...

Page 1: PERAN MAKERSI DALAM PENYELESAIAN KONFLIK ETIK DAN DILEMA ETIK · 2021. 5. 11. · Etik Profesi dan Disiplin Profesi •Etik profesi meliputi bahasan tentang: •bagaimana membuat

PERAN MAKERSI DALAM PENYELESAIAN

KONFLIK ETIK DAN DILEMA ETIK

DISKUSI INTERNAL PERSI

Page 2: PERAN MAKERSI DALAM PENYELESAIAN KONFLIK ETIK DAN DILEMA ETIK · 2021. 5. 11. · Etik Profesi dan Disiplin Profesi •Etik profesi meliputi bahasan tentang: •bagaimana membuat

Sistematika Pembahasan

Page 3: PERAN MAKERSI DALAM PENYELESAIAN KONFLIK ETIK DAN DILEMA ETIK · 2021. 5. 11. · Etik Profesi dan Disiplin Profesi •Etik profesi meliputi bahasan tentang: •bagaimana membuat

Etik Rumah Sakit dan Etik Profesi

• Etik Rumah Sakit adalah Etik Institusi • Subyeknya Institusi/Korporasi, tapi diwakili oleh pembuat

keputusan • Bagi RS berlaku etik institusi (sikap, perilaku dan pembuatan

keputusan) yang mengatur tentang kebijakan (peraturan, standar), manajemen

• Etik Profesi • Subyeknya para professional • Bagi professional berlaku Etik Profesi • Di Indonesia, diberlakukan juga disiplin profesi

Page 4: PERAN MAKERSI DALAM PENYELESAIAN KONFLIK ETIK DAN DILEMA ETIK · 2021. 5. 11. · Etik Profesi dan Disiplin Profesi •Etik profesi meliputi bahasan tentang: •bagaimana membuat

Etik Profesi dan Disiplin Profesi

•Etik profesi meliputi bahasan tentang: •bagaimana membuat keputusan yang etis di

bidang profesi klinis (biasanya menggunakan kaidah etik) •bagaimana sikap perilaku profesi yang etis

(biasanya diatur dalam kode etik) •Disiplin profesi adalah bagaimana penerapan keilmuan dan keprofesian, – yang diatur dalam peraturan, standar dan pedoman.

Definisi lihat UUPK dan Kodeki

Page 5: PERAN MAKERSI DALAM PENYELESAIAN KONFLIK ETIK DAN DILEMA ETIK · 2021. 5. 11. · Etik Profesi dan Disiplin Profesi •Etik profesi meliputi bahasan tentang: •bagaimana membuat

Peran Komite Profesi di RS

•Dilihat dari fungsinya, Komite Medik dapat dipadankan dengan Komite Keperawatan dan Komite Tenaga Kesehatan lain. Ketiganya dapat disebut sebagai Komite Profesi

•…… Yaitu merupakan miniatur Konsil di RS, sementara itu SubKomite Etik dan Disiplin (SKED) Komite Profesi adalah miniatur MKDKI atau Divisi Etik dan Disiplin Konsil di RS

Page 6: PERAN MAKERSI DALAM PENYELESAIAN KONFLIK ETIK DAN DILEMA ETIK · 2021. 5. 11. · Etik Profesi dan Disiplin Profesi •Etik profesi meliputi bahasan tentang: •bagaimana membuat

Di RSCM (dan RS lainnya)

• Pelanggaran Etik Profesi dan Pelanggaran Disiplin Profesi ditangani oleh Komite Profesi (Komite Medik, Komite Keperawatan, Komite Tenaga Kesehatan)

• Pelanggaran Etik Rumah Sakit dan Pedoman Perilaku (Code of Conduct) ditangani oleh Komte Etik dan Hukum

• Pelanggaran masalah keuangan ditangani oleh SPI

• Pelanggaran hukum (dengan pihak di luar RS) ditangani Bagian Hukormas

Page 7: PERAN MAKERSI DALAM PENYELESAIAN KONFLIK ETIK DAN DILEMA ETIK · 2021. 5. 11. · Etik Profesi dan Disiplin Profesi •Etik profesi meliputi bahasan tentang: •bagaimana membuat

Penyelesaian Konflik, Komplain dan Beda Pendapat ..1

•Komite Profesi menyelesaikan masalah yang timbul akibat: (prospektif) •Konflik akibat Perbedaan Pendapat tentang Kewenangan Klinis dari satu atau lebih spesialisasi dan/atau subspesialisasi •Rekomendasi solusi pada kasus sulit yang berkaitan dengan penerapan keilmuan dan keprofesian

KHUSUS KOMITE PROFESI DI RS:

Page 8: PERAN MAKERSI DALAM PENYELESAIAN KONFLIK ETIK DAN DILEMA ETIK · 2021. 5. 11. · Etik Profesi dan Disiplin Profesi •Etik profesi meliputi bahasan tentang: •bagaimana membuat

Tugas Lain

•Pembinaan Etika dan Disiplin Profesi •Audit Medik untuk tujuan Peningkatan Mutu •DLL

KHUSUS KOMITE PROFESI DI RS:

Page 9: PERAN MAKERSI DALAM PENYELESAIAN KONFLIK ETIK DAN DILEMA ETIK · 2021. 5. 11. · Etik Profesi dan Disiplin Profesi •Etik profesi meliputi bahasan tentang: •bagaimana membuat

Penyelesaian Konflik, Komplain dan Beda Pendapat ..2

•Komite Profesi melalui SubKomite Etik dan Disiplin menangani (retrospektif dan internal): • konflik di bidang etik dan disiplin (penerapan

keilmuan dan keprofesian) pada tingkat pertama •Audit medis pada dugaan pelanggaran etik atau

disiplin di rumah sakit

KHUSUS KOMITE PROFESI DI RS:

Page 10: PERAN MAKERSI DALAM PENYELESAIAN KONFLIK ETIK DAN DILEMA ETIK · 2021. 5. 11. · Etik Profesi dan Disiplin Profesi •Etik profesi meliputi bahasan tentang: •bagaimana membuat

Rujukan/Banding bagi Etik Profesi?

•Untuk Etika Profesi sudah ada MKEK dan untuk Disiplin Profesi sudah ada MKDKI/ Konsil sebagai rujukan/banding bagi komite profesi RS (meliputi etik dan disiplin profesi).

•Khusus untuk penyelesaian konflik antar profesi belum ada wadahnya

Page 11: PERAN MAKERSI DALAM PENYELESAIAN KONFLIK ETIK DAN DILEMA ETIK · 2021. 5. 11. · Etik Profesi dan Disiplin Profesi •Etik profesi meliputi bahasan tentang: •bagaimana membuat

Peran Makersi?

•Nomenklatur Makersi membatasi bidangnya di etik saja, Logikanya: etika Rumah Sakit (institusi)

•Jadi Makersi bisa berperan sebagai rujukan/ banding bagi masalah etika rumah sakit, termasuk konflik antara RS dgn professional •Perlu dipertimbangkan (bila mampu) menangani konflik antar professional di RS. •Pertanyaannya: Mampukah?

Page 12: PERAN MAKERSI DALAM PENYELESAIAN KONFLIK ETIK DAN DILEMA ETIK · 2021. 5. 11. · Etik Profesi dan Disiplin Profesi •Etik profesi meliputi bahasan tentang: •bagaimana membuat

Terima Kasih