PDF Progress 3

7
PENGERTIAN INTERIOR Interior design merupakan sebuah profesi di bidang kreatif dengan solusi-solusi teknis yang diterapkan kedalam struktur yang dibangun, untuk mencapai lingkungan interiornya. solusi ini fungsional, diantaranya untuk meningkatkan kualitas kehidupan dan budaya penghuninya serta memunculkan kesan estetik dalam rumah yang menarik. bidang keilmuan ini bertujuan untuk dapat menciptakan suatu lingkungan binaan (ruang dalam) beserta elemen- elemen pendukungnya, baik Perancangan interior meliputi bidang arsitektur yang melingkupi bagian dalam suatu bangunan. Contoh : Perancangan interior tetap, bergerak, maupun decoratif yang bersifat sementara Misalkan pada pekerjaan desain dibagi menjadi 3 kelompok, yaitu: 1. Perancangan interior tetap - perancangan desain interior mulai dari merencana denah existing bangunan, lay-out, floor plan, ceiling plan, potongan, aksonometri, detail, perspektif, maket, animasi,dan teknik presentasi lainya 2. Perancangan interior bergerak (moveable) - perancangan desain interior yang bersifat mikro, misalkan pembuatan desain furniture, desain produk, desain landscape interior, handycraft, dll. Ruang Oriental

description

refrensi

Transcript of PDF Progress 3

Page 1: PDF Progress 3

PENGERTIAN INTERIOR

Interior design merupakan sebuah profesi di bidang kreatif dengan solusi-solusi teknis

yang diterapkan kedalam struktur yang dibangun, untuk mencapai lingkungan interiornya.

solusi ini fungsional, diantaranya untuk meningkatkan kualitas kehidupan dan budaya

penghuninya serta memunculkan kesan estetik dalam rumah yang menarik. bidang keilmuan ini

bertujuan untuk dapat menciptakan suatu lingkungan binaan (ruang dalam) beserta

elemen- elemen pendukungnya, baik fisik maupun nonfisik. Sehingga kualitas kehidupan

manusia yang berada didalamnya menjadi lebih baik.

Perancangan interior meliputi bidang arsitektur yang melingkupi bagian dalam suatu

bangunan. Contoh : Perancangan interior tetap, bergerak, maupun decoratif yang bersifat

sementara

Misalkan pada pekerjaan desain dibagi menjadi 3 kelompok, yaitu:

1. Perancangan interior tetap

- perancangan desain interior mulai dari merencana denah existing bangunan, lay-out,

floor plan, ceiling plan, potongan, aksonometri, detail, perspektif, maket, animasi,dan teknik

presentasi lainya

2. Perancangan interior bergerak (moveable)

- perancangan desain interior yang bersifat mikro, misalkan pembuatan desain

furniture, desain produk, desain landscape interior, handycraft, dll.

3. Perancangan decoratif

- perancangan yang bersifat menghias, misalkan mendesain hiasan pesta

pernikahan, mendesain pesta ulang tahun, dll.

Perancangan Ruang Dalam – Konsep Ruang Oriental 1

TEORI UMUM INTERIOR DAN PROGRESS 2

Page 2: PDF Progress 3

2. Lantai

Lantai pada ruangan-ruangan dengan desain interior bergaya oriental cenderung sederhana.

Lantai biasanya dibuat dari bahan kayu atau ubin, dan kayu yang biasanya digunakan adalah

kayu yang berwaran gelap. Warna kayu yang gelap akan sangat mudah dipasangkan dengan

hiasan

Penggunaan karpet sebagai alas di lantai sangat jarang ditemui. Namun sebagai gantinya,

penggunaan permadani khas oriental lebih sering ditemui di ruangan-ruangan dengan desain

oriental ini.

3. Furnitur

Kebanyakan furnitur yang digunakan di ruangan bergaya oriental adalah furnitur dengan warna-

warna yang gelap. Selain itu, furnitur tersebut biasanya diukir dengan ukiran khas seni

tradisional Asia. Semua jenis furnitur tersebut dapat disesuaikan dengan nuansa oriental

yang ada di

Perancangan Ruang Dalam – Konsep Ruang Oriental 2

Page 3: PDF Progress 3

ruangan, tapi tidak semua jenis

penggunaan ruangan tersebut.

furnitur tersebut sesuai dengan setiap keperluan atau

4. Warna

Warna-warna yang mencerminkan desain bergaya oriental pada dasarnya cukup beragam.

Warna-warna seperti merah, kuning, dan hitam cenderung dekat dengan nuansa China.

Perancangan Ruang Dalam – Konsep Ruang Oriental 3

Page 4: PDF Progress 3

5. Kain

Gaya oriental sangat lekat dengan penggunaan kain yang berbahan dasar sutra dengan warna-

warna yang cenderung terang. Selain itu, kain biasanya cukup tebal, terutama untuk kain yang

digunakan sebagai gorden. Warna-warna yang dipilih merupakan warna terang seperti merah

atau emas. Perlu pertimbangan untuk menciptakan kesepadanan dengan konsep ruangan yang

telah dipilih dengan memperhitungkan keberadaan warna lain yang telah eksis. Selain berwarna

terang, kain juga biasanya diberi ornamen berupa gambar naga atau bunga khas Asia.

6. Pencahayaan

Pencahayaan bagi desain interior bergaya oriental berperan penting dalam mendukung tampilan

oreintal itu sendiri. Penggunaan satu lampu utama yang diletakkan di langit-langit bukanlah

pencahayaan yang umum digunakan. Pencahayaan yang cenderung temaram yang diletakkan di

sudut-sudut ruangan justru lebih disukai.

Lampu-lampu yang berada di samping atau di sudut-sudut ruangan mampu menciptakan suasana

ruangan yang lebih hangat dan bersahabat. Penggunaan kertas atau kain tipis sebagai shading

dari lampu dapat memperkuat tampilan oriental.

Penerapan Konsep Oriental pada Kamar Tidur

Penerapan konsep ruang bernuansa Oriental

pada kamar tidur agak berbeda dari ruang

lainnya, penerapan dapat dilakukan dengan

menggunakan warna kuning atau warna

emas. Pada interior Oriental khususnya

budaya China, selain warna merah, warna

kuning atau emas (gold) juga menjadi warna

yang biasanya diterapkan. Pada Kamar Tidur sebaiknya digunakan satu warna dominan agar tidak

Perancangan Ruang Dalam – Konsep Ruang Oriental 4

Page 5: PDF Progress 3

Aplikasi warna kuning di kamar tidur dapat diganti alternatif warna kuning tua atau coklat dengan

permainan gradasi warna sehingga dapat mencapai visual yang nyaman bagi kondisi kamar

tidur yang difungsikan untuk istirahat. Warna coklat dapat menciptakan suasana kenyamanan

yang natural dan juga mendukung konsep oriental yang ingin diciptakan pada kamar tidur.

Interior

Aplikasi warna kuning tua pada bagian dinding secara menyeluruh dapat memberi kesan hangat

dan nuansa emas Oriental yang kuat pada ruang. Warna Emas juga dapat digunakan bila ingin

menampilkan kesan mewah dan antik. Unsur natural dapat diterapkan lewat aplikasi warna

coklat pada lantai,misalnya lantai kayu warna coklat tua.

Furnitur seperti tempat tidur, meja konsol, meja rias, lemari, dan kursi dapat menggunakan

bahan kayu sehingga unsur natural dan warna coklat tetap teraplikasi baik pada ruang. Furnitur

sebaiknya terbuat dari material kayu yang didesain menggunakan gaya khas China. Ornamen

yang dapat menunjang konsep Oriental di kamar dapat berupa keramik-keramik China, lukisan,

sprei, dan bantal-bantal bermotif merah emas dengan nuansa bercirikan kebudayan Tiong Hoa.

Perancangan Ruang Dalam – Konsep Ruang Oriental 5

Page 6: PDF Progress 3

KESIMPULAN

Untuk menampilkan kesan oriental pada suatu ruang maka warna yang diterapkan adalah warna

merah, kuning, emas dan coklat yang diberi variasi gradiasi warna sesuai keperluan ruang. Pada

ruang istirahat atau refreshing lebih baik menggunakan maksimal dua variasi warna agar

suasana ruang tetap terjaga dan tidak menimbulkan kesan yang terlalu ramai. Pada elemen

dasar dapat digunakan lantai kayu atau karpet merah. Pada Elemen atas dapat digunakan

plafond kayu expose, material dapat diganti bamboo bila estetika yang ditampilkan bias lebih

baik. Furniture dominan terbuat dari material kayu yang diukir. Ornamen dapat berupa

patung,keramik,lukisan, atau kain yang bernuansa etnik Tiong Hoa. Untuk pencahayaan

buatan dapat menggunakan lampu dengan variasi bentuk lampion atau downlight dengan

cahaya kuning agar terkesan warm and calm. Jendela dan Pintu dapat menggunakan pintu

kayu biasa ataupun pintu ukir, bagian

Perancangan Ruang Dalam – Konsep Ruang Oriental 6

Page 7: PDF Progress 3

DAFTAR PUSTAKA

http://desaindesainrumah.com/apartment-dan-interior/desain-rumah-oriental-dan-interior-

minimalis/

http://www.edupaint.com/interior/kamar-tidur-utama/2203-konsep-oriental-menyenangkan-

di-kamar-tidur.html

REGI FRANSISKUS

1219251009

Perancangan Ruang Dalam – Konsep Ruang Oriental 7