PArkinson

31
Dr. Usman G rangkuti sp.S Ragil Muhammad Aristo Renno Dhany Saputra Nisful Lail Jumrotul A.

description

parkinson

Transcript of PArkinson

  • Dr. Usman G rangkuti sp.S

    Ragil Muhammad AristoRenno Dhany SaputraNisful Lail Jumrotul A.

  • I. DEFINISIPenyakit Parkinson (Parkinson desease) adalah bagian dari Parkinsonism, yang secara patologis ditandai oleh degenerasi ganglia basalis terutama di substansia nigra pars kompakta (SNC) yang disertai adanya inklusi sitoplasmik eosinofilik (Lewy Bodies)

  • PARKINSONISM

    Adalah suatu sindrom yang ditandai oleh tremor waktu istirahat, rigiditasi, bradikinesia dan hilangnya refleks postural, akibat penurunan kadar dopamin dengan berbagai macam sebab

  • II. ETIOLOGIIdiopatikUsia lanjut tidak dapat Genetik diabaikanFaktor limgkunganFaktor resiko: Usia: Meningkat pada usia lanjut, jarang pada usia < 30th Rasial: kulit putih lebih sering dari pada orang Asia dan AfrikaGenetik: diduga mempunyai peranan

  • Faktor resiko:Lingkungan: Toksin: - MPTP, dll - Penggunaan herbisida dan pestisida - InfeksiCedera Cranio SerebralStress Emosional: diduga merupakan faktor resiko

  • III. PATOFISIOLOGIPenyakit Parkinson terjadi karena penurunan kadar dopamin akibat kematian neuron di pars kompakta substansia nigra sebesar 40 50 % yang disertai adanya inklusi sitoplasmik eosinofilik (Lewy bodies) akibat multifaktorial

  • IV. EPIDEMIOLOGIDigambarkan oleh James Parkinson pada 1817Dikenal sebagai kelainan system Extrapyramidal oleh Kinnier Wilson pada tahun 1912Penyakit parkinson > 80% ParkinsonismPria : Wanita = 3 : 2Biasanya mulai timbul pada usia 40 70 thn; puncaknya pada dekade ke enamMulai < 20 thn ~ Juvenile ParkinsonismPrevalensi 160 per 100.000 populasiIncidence 20 per 100.000 populasiKematian biasanya disebabkan infeksi sekunder

  • V. KLASIFIKASIA. Idiopatik (Primer)Penyakit parkinsonJuvenile ParkinsonismB. Simptomatik (Sekunder)Infeksi dan pasca infeksiPasca Encefalitis (Ensefalitis letargika), slow virusToksin:1-Methyl-4Phennnyl-1,2,3,6-Trihydroxypyridine (MPTP) ; Co ; Mn ; Mg ; CS2 ; Metanol, Etanol; Sianid

  • Obat: Neuroleptik (antipsikotik); anti emetik; reserfin; tetrabenazine; Alfa-Metil-Dopa; Lithium; Flunarisin; sinarisinVaskuler: multi infark serebralTrauma kranio serebral (Pugilistic Encephalopathy)Lain-lain: HipoparatiroidiaDegenerasi Hepato SerebralTumor Otaksiringomielia

  • C. Parkinsonism Plus (Multiple system degeneration)Progresif Supranuclear PalsiAtrofi Multisystem:Degenerasi striatogrial; syndroma shy-drager; degenerasi olivo pontosereberel; sindroma parkinsonism-amiotrofiDegenerasi ganglionik kortikobasal

  • Sindroma Demensia:Kompleks parkinsonism-demensials (GUAM; penyakit lewy bodies difus; penyakit Jacob creut zfeldt; penyakit alzheimerHidrosefalus tekanan normalKelainan HerediterPenyakit Wilson; penyakit Hallervorden-Spatz; penyakit hutington; neuro akantositosis; kalsifikasi ganglia basal familial; parkinsonism familial; parkinsonism familia dengan neuropati perifer

  • D. Penyakit HeredodegeneratifSeroid LipofusinosisPenyakit Gerstmann-strausler-scheinkerKelainan Herediterpenyakit Hallervorden-SpatzPenyakit hatingtongLubag (Filipo X linked dystonia-parkinson)

  • Penyakit Machado joseph Nekrosis striatal dan sitopati mitokhondriaNeuroakantosisAtrofi famialial olivopontoserebelerSyndrom Talamik demensiaPenyakit Wilson

  • VI. GEJALA KLINIS PARKINSON

  • VII. KOMPLIKASIHipokinesia Gangguan fungsi luhurGangguan posturalGangguan MetalGangguan VegetatifGangguan akibat efek samping obat

  • VIII. DIAGNOSISKriteria Diagnostik (Kriteria Hughes) Possible : terdapat salah satu dari gejala utamaTremor istirahatRigiditasBradikinesiaKegagalan refleks postural

  • Kriteria Diagnostik (Kriteria Hughes) ProbableTerdapat kombinasi dua gejala utama atau satu gejala dari tiga gejala pertama yang tidak simetris DefiniteTerdapat tiga kombinasi dari empat gejala atau dua gejala dengan satu gejala lain yang tidak simetrisBila semua tanda-tanda tidak jelas periksa ulang beberapa bulan kemudian

  • Mask-like,expressionless face, often with droolingBent posture- chasing centre of gravityPil rolling tremor of handsStiff, shuffing gait

  • Tanda Khusus:Meyerson Sign = tidak dapat mencegah kedip mata bila daerah glabela diketuk berulang-ulang 2X/detikPemeriksaan Penunjang Neuroimaging- CT- Scan- MRI- PET Laboratorium (penyakit parkinson sekunder)- Patologi Anatomi- Pemeriksaan kadar Cu (Wilsonis Disease) prion (Bovine spongiform encephalopathy)

  • IX. PENATALAKSANAANUmum (Suportive)Pendidikan (education)Penunjang (support)- Penilaian kebutuhan emosional- Rekreasi dan kegiatan kelompok- Konsultasi profesional- Konseling hukum- Konseling pekerjaanLatihan fisikNutrisi

  • Medikamentosaa.Antagonis NMDAAmantadin b.Anti kholinergikBenztropin mesylateBiperiden ChorphenoksamineCycrimine OrphenadrineProcyclidine TrihexyphenidylEthoproprazine

  • c.dopaminergikcarbidopa + levodopaBenserazide + levodopad.Dopamin agonisBromocriptine mesylatePergolide mesylateCabergolinePramipexoleRopiniroleApomorphine

  • e.COMT (Catechal-O-Methyl Transferase) inhibitorsEntacaponef.MAO-B (Mono Amine Oxidase B) inhibitorSelegilineg.AntioksidanAsam askorbat (vit.C) Betacaroten (pro vit. A)h.BetablockerPropanolol

  • Pembedahana.Talamotomi ventrolateral : bila tremor menonjolb.Palidotomi : bila akinesia dan tremorc.Transplantasi substansia nigrad.Stimulasi otak dalam

  • Rehabilitasi MedikTujuan rehabilitasi medik adalah untuk meningkatkan kualitas hidup penderita dan menghambat bertambah beratnya gejala penyakit serta mengatasi masalah-masalah sebagai berikut a.Abnormalitas gerakanb.Kecenderungan postur tubuh yang salahc.Gejala otonomd.Gangguan perawatan diri (activity of daily living-ADL)e.Perubahan psikologik

  • Untuk mencapai tujuan tersebut diatas dapat dilakukan tindakan sebagai berikut :a.Terapi fisik : ROM (range of motion)- Peregangan- Koreksi postur tubuh- Latihan koordinasi- Latihan jalan (gait training)- Latihan buli-buli dan rectum- Latihan kebugaran kardiopulmonar- Edukasi dan program latihan di rumahb.Terapi okupasic.Terapi wicarad.Psikoterapie.Terapi sosial medik3

  • TERIMA KASIH

    Hipokinesia Atrofi / kelemahan otot skunderKontraktur sendiDeformitas: kifosis; skoliosisOsteoporosisGangguan fungsi luhur AfasiaAgnosiaApraksiaGangguan postural Perubahan kardio-pulmonalUlkus dekubitusjatuhGangguan Metal Ganggua pola tidur Emosional Gangguan seksual Depresi Bradifrenia Psikosis DemensiaGangguan Vegetatif Hipotensi postural Inkontinensia urine Gangguan keringatGangguan akibat efek samping obat

    *a.Antagonis NMDAAmantadin 100 n 200 mg per harib.Anti kholinergikBenztropin mesylate 1 n 8 mg perhariBiperiden 3 6 mg perhariChorphenoksamine 150-400 mg perhariCycrimine 5 20 mg per hariOrphenadrine 150 400 mg perhariProcyclidine 7.5 30 mg perhariTrihexyphenidyl 3 15 mg perhariEthoproprazine 30 60 mg perhari

    *c.dopaminergikcarbidopa + levodopa 10/100 mg, 25/100 mg, 25/250 mg perhariBenserazide + levodopa 50/100 mg perharid.Dopamin agonisBromocriptine mesylate 5 40 mg perhari Pergolide mesylate 0.75 5 mg perhariCabergoline 0.5 5 mg perhariPramipexole 1.5 4.5 mg perhariRopinirole 0.75 2.4 mg perhariApomorphine 10 80 mg perhari

    *e.COMT (Catechal-O-Methyl Transferase) inhibitorsEntacapone 200 mg perhari bersamaan dengan setiap dosis levodopa, maksimal 1600 mg entacapone perhariTolcapone 300 600 mg perharif.MAO-B (Mono Amine Oxidase B) inhibitorSelegiline 10 mg perhari (pagi dan siang) 5 mg bid perharig.AntioksidanAsam askorbat (vit.C) 500-1000 mg perhariBetacaroten (pro vit. A) 4000 IU perharih.BetablockerPropanolol 10 30 mg perhari

    *