Otitis Eksterna Maligna

20
Otitis Eksterna Maligna By : Muji Hartiningsih (030.06.171) Yudith Setyatiningsih S (030.07.278)

description

oem ppt

Transcript of Otitis Eksterna Maligna

  • Otitis Eksterna MalignaBy : Muji Hartiningsih (030.06.171) Yudith Setyatiningsih S (030.07.278)

  • PENDAHULUANOtitis eksterna maligna disebut juga otitis eksterna nekrotikans.

    Toulmouche adalah orang pertama yang melaporkan kasus otitis eksterna maligna pada tahun 1838, di mana dia melaporkan kasus osteomielitis tulang temporal di Gazette Medicale de Paris.

  • ANATOMI TELINGA

  • ANATOMI TELINGA LUARDaun Telinga Lekukan daun telinga dibentuk oleh : Heliks Antiheliks Tragus Antitragus Fossa skafoidea Fossa triangularis Konkha Lobulus

  • Perdarahan daun telinga oleh :A. Karotis eksterna A. Oksipitalis A. Temporalis superfisialis anterior

    Persarafan daun telinga oleh : Cabang cabang aurikularis magnus dan oksipitalis minor dari pleksus servikalis. Cabang aurikulotemporal N. Trigeminus Cabang auricular N. vagus.

  • HUBUNGAN ANTARA LIANG TELINGA DENGAN STRUKTUR DI SEKITARNYADinding anterior liang telinga ke arah medial : sendi temporomandibular . Dinding anterior liang telinga ke arah lateral : kelenjar parotis. Dehisensis pada liang telinga bagian tulang rawan (fissure of Santorini ) memungkinkan infeksi meluas dari liang telinga luar ke dalam parotis. Ujung medial dinding superior liang telinga bagian tulang : tepi timpani dari tulang temporal.

  • Dinding superior liang telinga bagian tulang, di sebelah medial terpisah dari epitimpani oleh lempengan tulang baji. Ke arah lateral suatu lempengan tulang lebih tebal memisahkan liang telinga dari fossa krani medial. Dinding posterior liang telinga bagian tulang terpisah dari sel udara mastoid oleh suatu tulang tipis.

  • Saluran Limfatik Bagian anterior dan superior dari meatus akustikus eksternus : pembuluh limfe preaurikuler di kelenjar parotis dan kelenjar limfe servikal bagian superior. Bagian inferior : infraaurikuler dekat angulus mandibula. Bagian posterior : ke kelenjar limfe postaurikuler dan kelenjar limfe servikal bagian superior.

  • Membran TimpaniBentuk hampir lonjong, terletak obliq di liang telinga, diameter 1 cm.Membatasi liang telinga dengan kavum timpani.

  • FISIOLOGI PENDENGARAN

  • OTITIS EKSTERNA MALIGNADEFINISIOtitis eksterna maligna adalah infeksi difus di liang telinga luar dan struktur lain di sekitarnya.EPIDEMIOLOGI-Di Amerika serikat : > di daerah beriklim lembab dan basah.-Laki-laki > perempuan-99% mempunyai riwayat DM

  • PATOGENESIS

  • GEJALA KLINIS-Gatal di liang telinga-Nyeri yang hebat-Sekret yang banyak-Pembengkakan liang telinga-Pusing, sakit kepala dan trismus

  • DIAGNOSIS

  • STADIUMPembagian stadium pada otitis eksterna nekrotikan dibuat oleh Levensonet al, Coreyet al, Benecke dan Daviset al. berdasarkan luasnya kerusakan jaringan atau tulang dan besarnya komplikasi neurologik yang terjadi :

  • DIAGNOSIS BANDING

  • KOMPLIKASI

  • PENATALAKSANAAN