Obat Anti Skabies

2
Obat Anti Skabies Skabies (gudik/budukan/gatal agogo) adalah penyakit kulit yang disebabkan oleh infestasi dan sensitisasi terhadap Sarcoptes scabiei var.hominis. Cara penularan dapat melalui kontak langsung (kontak kulit dengan kulit) dan kontak tidak langsung (melalui benda). Gejala klinis berupa 4 tanda kardinal yaitu pruritus nokturna, menyerang manusia secara berkelompok, ditemukan adanya terowongan (kanikulus) pada tempat-tempat predileksi, dan ditemukan tungau. Obat Kadar Sediaa n Cara pemakaian Efektifit as Efek samping Keterangan Belerang sulfur (sulfur presipita tum) 4-20% Salap atau krim Penggunaan tidak boleh < 3 hari Dapat dipakai pada bayi berumur <2 tahun - Iritasi - Berbau - Mengotori pakaian Tidak efektif terhadap stadium telur Emulsi benzil- benzoas 20- 25% Krim Diberikan setiap malam selama 3x Efektif terhadap semua stadium - Sering iritasi - Kadang makin gatal setelah dipakai Sulit diperoleh Gama benzena heksa klorida 20- 25% Kadarn ya 1% dalam krim atau Pemberiann ya cukup sekali, kecuali jika masih Efektif terhadap semua stadium Jarang iritasi - Mudah digunakan - Tidak dianjurkan pada anak <6

description

obat anti skabies

Transcript of Obat Anti Skabies

Page 1: Obat Anti Skabies

Obat Anti Skabies

Skabies (gudik/budukan/gatal agogo) adalah penyakit kulit yang disebabkan oleh

infestasi dan sensitisasi terhadap Sarcoptes scabiei var.hominis. Cara penularan dapat

melalui kontak langsung (kontak kulit dengan kulit) dan kontak tidak langsung (melalui

benda). Gejala klinis berupa 4 tanda kardinal yaitu pruritus nokturna, menyerang manusia

secara berkelompok, ditemukan adanya terowongan (kanikulus) pada tempat-tempat

predileksi, dan ditemukan tungau.

Obat Kadar Sediaan Cara

pemakaian

Efektifitas Efek samping Keterangan

Belerang

sulfur (sulfur

presipitatum)

4-20% Salap

atau krim

Penggunaan

tidak boleh < 3

hari

Dapat

dipakai pada

bayi

berumur <2

tahun

- Iritasi

- Berbau

- Mengotori

pakaian

Tidak efektif

terhadap stadium

telur

Emulsi benzil-

benzoas

20-25% Krim Diberikan

setiap malam

selama 3x

Efektif

terhadap

semua

stadium

- Sering iritasi

- Kadang

makin gatal

setelah dipakai

Sulit diperoleh

Gama

benzena

heksa klorida

20-25% Kadarnya

1% dalam

krim atau

losio

Pemberiannya

cukup sekali,

kecuali jika

masih ada

gejala diulangi

seminggu

kemudian

Efektif

terhadap

semua

stadium

Jarang iritasi - Mudah

digunakan

- Tidak dianjurkan

pada anak <6

tahun dan wanita

hamil (karena

toksis terhadap

susunan saraf

pusat)

Krotamiton 10% Krim atau

losio

Efektivitas

sama aplikasi

hanya sekali

dan dihapus

setelah 10 jam

- Antiskabies

- Antigatal

Harus dijauhkan

dari mata, mulut,

dan uretra

Page 2: Obat Anti Skabies

Permentin 5% Krim Bila belum

sembuh

diulangi

setelah

seminggu

- Kurang toksik

dibandingkan

gameksan

- Tidak

dianjurkan pada

bayi dibawah

umur 2 bulan