Makalah Agama Syariah Aqidah dan Akhlak

download Makalah Agama Syariah Aqidah dan Akhlak

of 12

Transcript of Makalah Agama Syariah Aqidah dan Akhlak

  • 7/24/2019 Makalah Agama Syariah Aqidah dan Akhlak

    1/12

    BAB IPENDAHULUAN

    1.1. Latar BelakangAjaran Islam merupakan ajaran yang sempurna, lengkap dan universal yang

    terangkum dalam 3 hal pokok; Aqidah, Syariah dan Akhlak. Artinya seluruh ajaran Islambermuara pada tiga hal ini.

    Aqidah, syariah dan akhlak pada dasarnya merupakan satu kesatuan dalam ajaran

    islam. Ketiga unsur tersebut dapat dibedakan tetapi tidak bisa dipisahkan, karena ketiga unsur

    tersebut merupakan pondasi atau kerangka dasar dari Agama Islam.

    Ajaran Agama Islam yang seharusnya bersumber pada Al-ur!an dan as Sunnah

    telah banyak yang melen"eng. #al itu dapat dilihat dengan banyaknya bermun"ulan aliran-

    aliran sesat atau yang si$atnya bid!ah. Selain itu, kasus-kasus kriminalitas yang semakin

    merajalela pada saat sekarang ini merupakan suatu "erminan keruntuhan akhlak pada umat

    Islam saat ini. %ntuk itulah, kita selaku umat &asulullah SA' perlu mengetahui serta

    mempelajari tentang Ilmu yang membahas ketiga unsur yang menjadi kerangka dasar ajaran

    agama Islam tersebut agar kita tidak tersesat dan tetap berada di jalan yang benar.

    (leh sebab itu, dalam makalah kali ini kami membahas tentang ketiga unsur tersebut

    yaituAqidah, Syariah, dan Akhlaq. )engan mempelajari dan mengambil esensi dari ketiga

    unsur ini, semoga Allah memberikan kita petunjuk agar selamat di dunia dan di akhirat.

    1.2. Rumusan Masalah*akalah ini ter$okuskan pada empat masalah yang akan dibahas penulis yaitu +

    ... Apakah pengertian Aqidah

    ... Apakah pengertian Syariah

    ..3. Apakah pengertian Akhlaq

    ../. Apa kedudukan akhlaq pada manusia

    1.3. Tujuan Penulisan0erdasarkan permasalahan dan pertanyaan-pertanyaan penelitian di atas, maka tujuan

    dari makalah ini adalah sebagai berikut +

    1.3.1. %ntuk mengetahui pengertian Aqidah, serta man$aat mempelajari aqidah.

    1.3.2. %ntuk mengetahui pengertian syari!ah, serta karakteristiknya di dalam Islam.

    1.3.3. %ntuk mengetahui de$inisi akhlaq, serta "ara pembentukan akhlaq.

    1.4. Metode Penulisan

    1!1 Metode Literatur " #e$ustakaan

  • 7/24/2019 Makalah Agama Syariah Aqidah dan Akhlak

    2/12

    1enulis menggunakan studi kepustakaan dari berbagai sumber berupa media

    elektronik yang memuat in$ormasi berkaitan dengan Aqidah, Syariah, dan Akhlaq dalam

    Islam.

    1% Pem&atasan Masalah

    )alam penulisan makalah ini kami hanya membatasi permasalahan hanya tentangkerangka dasar Agama Islam yaitu Aqidah, Syari!ah, dan Akhlaq.

    1' (istematika Penulisan

    2*0A& 4%)%2

    KA5A 167A65A&

    )A85A& ISI

    0A0 I 16)A#%2%A6

    .. 2atar 0elakang

    .. &umusan *asalah

    .3. 5ujuan 1enulisan

    ./. *etode 1enulisan

    .9. 1embatasan *asalah

    .:. Sistematika 1enulisan

    0A0 II 1*0A#ASA6

    .. Aqidah

    .. Syariah

    .3. Akhlaq./. Kedudukan akhlak pada manusia

    0A0 III 16%5%1

    .. Kesimpulan

    .. Saran

    )A85A& 1%S5AKA

    BAB II

    PEMBAHA(AN

    11 A)idah

    111 Pengertian A)idah

    Aqidah adalah bentuk masdar dari kata

  • 7/24/2019 Makalah Agama Syariah Aqidah dan Akhlak

    3/12

    ketentuan bahasa @bahasa arab ialah sesuatu yang dipegang teguh dan terhunjam kuat di

    dalam lubuk ji?a dan tak dapat beralih dari padanya.Adapun aqidah menurut Syaikh

    *ahmoud Syaltout adalah segi teoritis yang dituntut pertama-tama dan terdahulu dari segala

    sesuatu untuk diper"ayai dengan suatu keimanan yang tidak boleh di"ampuri oleh keragu-

    raguan. Aqidah atau keyakinan adalah suatu nilai yang paling asasi dan prinsipil bagi

    manusia, sama halnya dengan nilai dirinya sendiri, bahkan melebihinya.Sedangkan Syekh

    #asan Al-0annah menyatakan aqidah sebagai sesuatu yang seharusnya hati membenarkannya

    sehingga menjadi ketenangan ji?a, yang menjadikan keper"ayaan bersih dari kebimbangan

    dan keragu-raguan.

    11* U$a+a Mem$erkokoh A)idah

    Salah satu "ara untuk memperkokoh aqidah adalah dengan memurnikan keimanan

    kepada Allah. Iman kepada Allah merupakan rukun iman yang pertama. &ukun ini

    sangat penting kedudukannya dalam Islam. Sehingga ?ajib bagi kita untuk mengilmuinya

    dengan benar supaya membuahkan aqidah yang benar pula tentang Allah S'5.

    11, -ungsi dan (um&er A)idah

    -ungsi A)idah

    Ibaratnya, Aqidah adalah dasar atau pondasi mendirikan bangunan. Semakin tinggi

    bangunan yang akan didirikan, harus semakin kuat dan kokoh pondasi dibuat. Kalau

    dasarBpondasi lemah, bangunan itu akan roboh dan ambruk. 5ak ada bangunan tanpa

    dasarBpondasi. )alam ajara Islam, Aqidah-Akhlaq-Syari!ah @Ibadah dan *uamalah, tidak bisa

    dipisahkan, satu sama lain saling terkait.

    4ika seseorang memiliki aqidah yang kuat pasti memiliki akhlaq yang mulia,

    melaksanakan ibadah sebagaimana tuntunan dan bermuamalah sebaimana di syari!atkan

    Allah S'5. 4uga, jika seseorang berakhlaq mulia, pasti ia kuat aqidahnya, ibadahnya dan

    bermuamalahnya-pun bagus dan seterusnya.

    Sumber Aqidah Islam adalah Al-ur!an dan as Sunnah. Artinya apa saja yang

    disampaikan oleh Allah S'5 dalam Al ur!an dan oleh &asulullah SA' dalam as

    Sunnahnya, ?ajib di imani @diyakini dan diamalkan.

  • 7/24/2019 Makalah Agama Syariah Aqidah dan Akhlak

    4/12

    1* (+ariah

    Syariah (berarti jalan besar) dalam makna generik adalah keseluruhan ajaran Islam itu

    sendiri (42 :13). Dalam pengertian teknis-ilmiah syariah menakup aspek hukum dari ajaranIslam! yang lebih ber"rientasi pada aspek lahir (eset"ris). #amum demikian karena Islam

    merupakan ajaran yang tunggal! syariah Islam tidak bisa dilepaskan dari a$idah sebagai

    %"ndasi dan akhla$ yang menji&ai dan tujuan dari syariah itu sendiri.

    Syariah memberikan kepastian hukum yang penting bagi pengembangan diri manusia

    dan pembentukan dan pengembangan masyarakat yang berperadaban (masyarakat madani).

    Syariah meliputi 2 bagian utama :

    1.2.1.Ibadah( dalam arti khusus)! yang membahas hubungan manusia dengan 'llah (ertikal).

    ataara dan syarat-rukunya terini dalam *uran dan Sunah. +isalnya : salat! ,akat! puasa

    1.2.2. +uamalah! yang membahas hubungan h"ris"ntal (manusia dan lingkungannya) . Dalam

    hal ini aturannya aturannya lebih bersi%at garis besar. +isalnya munakahat! dagang! bernegara!

    dll.

    Syariah Islam seara mendalam dan mendetil dibahas dalam ilmu %i$h.

    Dalam menjalankan syariah Islam! beberapa yang perlu menjadi pegangan :

    a. erpegang teguh kepada 'l-*uran dan as Sunnah (24 :/1! 4:/0) menjauhi bidah (perkara

    yang diada-adakan)

    b. Syariah Islam telah memberi aturan yang jelas apa yang halal dan haram ( :33! 1/-1/)!

    maka :

    - inggalkan yang subhat (meragukan)

    - ikuti yang &ajib! jauhi yang harap! terhadap yang didiamkan jangan bertele-tele. Syariah Islam diberikan sesuai dengan kemampuan manusia (2:2)! dan menghendaki

    kemudahan (2 :1/! 22 :). Sehingga terhadap kekeliruan yang tidak disengaja kelupaan

    diampuni 'llah! amal dilakukan sesuai kemampuan

    d. 5endaklah mementingkan persatuan dan menjauhi perpeahan dalam syari6ah (3:173! :4).

    Syari6ah harus ditegakkan dengan upaya sungguh-sungguh (jihad) dan amar maru% nahi

    munkar.

    1*1 Per&edaan (yariah dan Fiqh

    Sepintas kita melihat bah?a syari!ah dan 8iqh tidak jauh berbeda, Ilmu 8iqh

    memang membahas tentang tata "ara beribadah yang termasuk dalam syari!ah. Keduanya ada

    untuk saling melengkapi. 6amun, tetap ada perbedaan diantara keduanya.

    0erikut ulasannya, Syari!ah terdiri dari dua bagian yaitu+

    @. Ibadah yang mengatur hubungan antara manusia dengan 5uhannya

    @. *uamalah yang mengatur hubungan dengan sesama dan makhluk lainnya @binatang dan

    tumbuhan. Sedangkan 8iqh menurut bahasa berarti

  • 7/24/2019 Makalah Agama Syariah Aqidah dan Akhlak

    5/12

    1*, Ibadah dan Muamalah dalam Kehidupan Manusia

    Syari!ah Islam ber$ungsi membimbing manusia dalam rangka mendapatkan ridha

    Allah dalam bentuk kebahagiaan di dunia dan akhirat. )iturunkannya Syariat Islam kepada

    manusia juga memiliki tujuan> yang sangat mulia. 1ertama, memelihara atau melindungiagama dan sekaligus memberikan hak kepada setiap orang untuk memilih antara beriman

    atau tidak, karena, 5idak ada paksaan dalam memeluk agama Islam> @S. Al 0aqaarah,

    +9:. *anusia diberi kebebasan mutlak untuk memilih, ...*aka barangsiapa yang ingin

    @beriman hendaklah ia beriman, dan barangsiapa yang ingin @ka$ir biarlah ia ka$ir> @S. Al

    Kah$i, D+E. 1ada hakikatnya, Islam sangat menghormati dan menghargai hak setiap

    manusia, bahkan kepada kita sebagai mu!min tidak dibenarkan memaksa orang-orang

    kafr untuk masuk Islam.0erdak?ah untuk menyampaikan kebenaran-6ya adalah

    ke?ajiban. 6amun demikian jika memaksa maka akan terkesan seolah-olah kita butuh

    dengan keislaman mereka, padahal bagaimana mungkin kita butuh keislaman orang lain,

    sedangkan Allah S'5 saja tidak butuh dengan keislaman seseorang.

    =ang kedua, melindungi ji?a>. Syariat Islam sangat melindungi keselamatan ji?a

    seseorang dengan menetapkan sanksi hukum yang sangat berat, "ontohnya hukum qishash>.

    )i dalam Islam dikenal ada tiga> ma"am pembunuhan, yakni pembunuhan yang

    disengaja>, pembunuhan yang tidak disengaja>, dan pembunuhan seperti disengaja>. #al

    ini tentunya dilihat dari sisi kasusnya, masing-masing tuntutan hukumnya berbeda. 4ika

    terbukti suatu pembunuhan tergolong yang disengaja>, maka pihak keluarga yang terbunuh

    berhak menuntut kepada hakim untuk ditetapkan hukum qishashBmati atau membayar

    )iyat>@denda. )an, hakim tidak punya pilihan lain ke"uali menetapkan apa yang dituntut

    oleh pihak keluarga yang terbunuh. 0erbeda dengan kasus pembunuhan yang tidakdisengaja> atau yang seperti disengaja>, di mana #akim harus mendahulukan tuntutan

    hukum membayar )iyat> @denda sebelum qishash. 0ah?asanya dalam hukum qishash

    tersebut terkandung jaminan perlindungan ji?a, kiranya dapat kita simak dari $irman Allah

    S'5+ !an dalam qishash itu ada "#aminan kelangsungan$ hidu% bagimu, hai orang-

    orang yangberakal, supaya kamu bertak?a> @S. Al 0aqarah, +FE.

    =ang ketiga, perlindungan terhadap keturunan>. Islam sangat melindungi

    keturunan diantaranya dengan menetapkan hukum )era> seratus kali bagi peGina ghoiru

    muhshon @perjaka atau gadis dan rajam @lempar batu bagi peGina muhshon @suamiBistri,

    dudaBjand @Al #adits. 8irman Allah S'5 + 1erempuan yang berGina dan laki-laki yang

    berGina, maka deralah tiap-tiap seorang dari keduanya seratus kali dera, dan janganlah belas

    kasihan kepada keduanya men"egah kamu untuk menjalankan agama Allah, jika kamu

    beriman kepada Allah dan hari akhirat dan hendaklah @pelaksanaan hukuman mereka

    disaksikan oleh sekumpulan dari orang-orang yang beriman> @An 6uur, /+. )itetapkannya

    hukuman yang berat bagi peGina tidak lain untuk melindungi keturunan. 0ayangkan bila

    dalam tahun saja semua manusia dibebaskan berGina dengan siapa saja termasuk dengan

    orangtua, saudara kandung dan seterusnya, betapa akan semra?utnya kehidupan ini.

    =ang keempat, melindungi akal>. 1ermasalahan perlindungan akal ini sangat

    menjadi perhatian Islam. 0ahkan dalam sebuah hadits &asulullah Sa? menyatakan, Agama

    adalah akal, siapa yang tiada berakal @menggunakan akal, maka tiadalah agama baginya>.(leh karenanya, seseorang harus bisa dengan benar mempergunakan akalnya. Seseorang

  • 7/24/2019 Makalah Agama Syariah Aqidah dan Akhlak

    6/12

    yang tidak bisa atau belum bisa menggunakan akalnya atau bahkan tidak berakal, maka

    yang bersangkutan bebas dari segala ma"am ke?ajiban-ke?ajiban dalam Islam. *isalnya

    dalam kondisi lupa, sedang tidur atau dalam kondisi terpaksa. Kesimpulannya, bah?a hukum

    Allah hanya berlaku bagi orang yang berakal atau yang bisa menggunakan akalnya. 0etapa

    sangat luar biasa $ungsi akal bagi manusia, oleh karena itu kehadiran risalah Islamdiantaranya untuk menjaga dan memelihara agar akal tersebut tetap ber$ungsi,

    sehingga manusia bisa menjalankan syariat Allah dengan baik dan benar dalam kehidupan

    ini. )emikian pula, agar manusia dapat mempertahankan eksistensi kemanusiaannya, karena

    memang akallah yang membedakan manusia dengan makhluk-makhluk Allah yang lain.

    %ntuk memelihara dan menjaga agar akal tetap ber$ungsi, maka Islam mengharamkan

    segala ma&am bentuk konsumsi baik makanan, minuman atau a%a %un yang dihisa%

    misalnya, yang dapat merusak atau mengganggu $ungsi akal. =ang diharamkan oleh Islam

    adalah khamar. =ang disebut khamar bukanlah hanya sebatas minuman air anggur yang

    dibasikan seperti diGaman dahulu, tapi yang dimaksud khamar adalah, setiap segala sesuatu

    yang memba?a akibat memabukkan> @Al #adits.

    Keharaman Khamar sudah sangat jelas, di dalam S. Al *aidah ayat EH Allah S'5

    menyatakan, #ai orang-orang yang beriman, sesungguhnya @meminum khamar,

    berjudi, berkorban untuk berhala, mengundi nasib dengan panah, adalah perbuatan keji

    termasuk perbuatan syaitan. *aka jauhilah perbuatan-perbuatan itu agar kamu mendapat

    keberuntungan> @S. Al *aa-idah,9+EH Ayat ini mengisyaratkan, bah?a seseorang yang

    dalam kondisi mabuk, berjudi, berkorban untuk berhala dan mengundi nasib maka tergolong

    syaitan, karena si$at syaitani sedang mengusai diri yang bersangkutan.

    =ang kelima, melindungi harta>. =akni dengan membuat aturan yang jelas untuk

    bisa menjadi hak setiap orang agar terlindungi hartanya di antaranya dengan menetapkanhukum potong tangan bagi pen"uri. 2aki yang men"uri dan perempuan yang men"uri,

    potonglah tangan keduanya @sebagai pembalasan bagi apa yang mereka kerjakan dan sebagai

    siksaan dari Allah. )an Allah *aha 1erkasa lagi *aha 0ijaksana> @s. Al *aa-idah, 9+3D.

    4uga peringatan keras sekaligus an"aman dari Allah S'5 bagi mereka yang memakan harta

    milik orang lain dengan Galim, Sesungguhnya orang-orang yang memakan harta anak yatim

    se"ara Galim, sebenarnya mereka itu menelan api sepenuh perutnya dan mereka akan masuk

    kedalam api yang menyala-nyala @neraka 4ahannam @S. An 6isaa, /+H.

    =ang keenam, melindungi kehormatan seseorang>. 5ermasuk melindungi nama

    baik seseorang dan lain sebagainya, sehingga setiap orang berhak dilindungi kehormatannya

    dimata orang lain dari upaya pihak-pihak lain melemparkan $itnah, misalnya. Ke"uali kalau

    mereka sendiri melakukan kejahatan. Karena itu betapa luar biasa Islam menetapkan

    hukuman yang keras dalam bentuk "ambuk atau )era> delapan puluh kali bagi seorang yang

    tidak mampu membuktikan kebenaran tuduhan Ginanya kepada orang lain. Allah S'5

    ber$irman+ )an orang-orang yang menuduh ?anita-?anita yang baik-baik berbuat Gina

    danmereka tidak mendatangkan em%at orang saksi, maka deralah mereka "yang

    menuduh itu$ dengan dela%an %uluh kali dera, dan #anganlah kamu terima kesaksian

    mereka untuk selama-lamanya. )an mereka itulah orang-orang yang $asik> @S. An 6uur,

    /+/. 4uga dalam $irman-6ya+ Sesungguhnya orang-orang yang menuduh ?anita-?anita

    yang baik-baik, yang lengah lagi beriman @berbuat Gina, mereka kena laknat di dunia danakhirat. )an bagi mereka aGab yang besar> @S. An 6uur,/+3. )an larangan keras pula

  • 7/24/2019 Makalah Agama Syariah Aqidah dan Akhlak

    7/12

    untuk kita berprasangka buruk, men"ari-"ari kesalahan dan menggunjing terhadap sesama

    mu!min @S. Al #ujurat,'()12$.

    =ang ketujuh, melindungi rasa aman seseorang>. )alam kehidupan

    bermasyarakat,seseorang harus aman dari rasa lapar dan takut. Sehingga seorang pemimpin

    dalam Islam harus bisa men"iptakan lingkungan yang kondusi$ agar masyarakat yang diba?ah kepemimpinannya itu tidak mengalami kelaparan dan ketakutan>. Allah S'5

    ber$irman+ =ang telah memberi makanan kepada mereka untuk menghilangkan lapar dan

    mengamankan mereka dari ketakutan> @S. Al uraisy, H:+/.

    =ang kedelapan, melindugi kehidupan bermasyarakat dan bernegara>. Islam

    menetapkan hukuman yang keras bagi mereka yang men"oba melakukan kudeta> terhadap

    pemerintahan yang sah yang dipilih oleh umat Islam dengan "ara yang Islami>. 0agi mereka

    yang tergolong 0ughot ini, dihukum mati, disalib atau dipotong se"ara bersilang supaya

    keamanan negara terjamin @S. Al *aa-idah, 9+33. 4uga peringatan keras dalam hadits yang

    diri?ayatkan Imam *uslim, 6abi Sa? menyatakan, Apabila datang seorang yang

    mengkudeta khali$ah yang sah maka penggallah lehernya>.

    1, Akhla)

    1engertian akhlaq se"ara etimologi berasal dari kata khuluqdan jama!nya adalah

    akhlaq yang berarti budi pekerti, perangai, tingkah laku. Kata akhlaq berakar dari

    kata khalaqa yang berarti men"iptakan, seakar dengan

    kata khaliq @pen"ipta, makhluk@yang di"iptakan dan khalaq@pen"iptaan.

    Kesamaan akar kata diatas mengiyakan bah?a dalam akhlaq ter"akup pengertian

    ter"iptanya keterpaduan antara kehendak khaliq@5uhan dengan

    prilaku makhluk @manusia. Atau dengan kata lain, tata prilaku seseorang terhadap orang

    lain dan lingkungannya baru mengandung nilai akhlaq yang haqiqi jika tindakan atau prilaku

    tersebut didasarkan kepada kehendak khaliq. )ari pengertian etimologi tersebut diatas akhlaq

    merupakan tata aturan atau norma prilaku yang mengatur hubungan antar sesama manusia,

    dan juga yang mengatur hubungan antar manusia dengan 5uhan dan dengan alam semesta.

    Apabila kata akhlak dikaitkan dengan kalimat Islam,yang disebut al-Akhlak

    Islamiyah atau al-Akhlak al-Karimah maka artinya adalah perbuatan dan tingkah laku yangterbaik dan terpuji, sesuai dengan tuntunan Al-ur!an dan as Sunnah.

  • 7/24/2019 Makalah Agama Syariah Aqidah dan Akhlak

    8/12

    Se"ara terminologis, Imam 7haGali mende$inisikan bah?a akhlaq adalah si$at yang

    tertanam dalam ji?a yang menimbulkan perbuatan-perbuatan dengan gampang dan mudah

    tanpa memerlukan pemikiran dan pertimbangan. Sementara menurut Imam urthubi akhlaq

    adalah adab atau tata krama yang dipegang teguh oleh seseorang sehingga adab atau tata

    krama itu seakan menjadi bagian dari pen"iptaan dirinya. Akhlaq terbagi menjadi dua yaitu akhlakul al-karimah @terpuji dan akhlakul al-

    madGmumah @ter"ela. *enurut objek atau sasarannya, akhlaq juga dapat terbagi menjadi dua

    bagian yaitu akhlaq terhadap Khalik atau 1en"ipta yaitu Allah S'5 dan akhlaq terhadap

    makhluk. *akhluk adalah segala yang di"iptakan Allah, yang dibagi menjadi dua bagian

    yaitu manusia dan bukan manusia. Akhlaq terhadap manusia terdiri dari akhlaq terhadap 6abi

    dan &asul, akhlaq terhadap diri sendiri, akhlaq terhadap keluarga, terhadap masyarakat,

    terhadap bangsa dan hubungan antar bangsa.

    Akhlaq terhadap selain manusia dibagi menjadi tiga bagian, yaitu terhadap benda

    mati, terhadap alam nabati atau $lora, dan terhadap alam he?ani atau $auna. Ajaran tentang

    dasar-dasar agama Islam ini, terjalin rukun agama yang disebut #adis 6abi yaitu #adis 4ibril

    @Iman, Islam, dan Ihsan.

    1,1 Urgensi Akhla)

    Akhlak mendapat kedudukan yang tinggi di dalam Islam, hal ini dapat dilihat dari

    beberapa sebab antara lain +

    . Islam telah menjadikan akhlak sebagai illat @alasan kenapa agama Islam diturunkan. #al

    ini terdapat dalam sabda &asulullah Aku diutus hanyalah semata-matauntuk menyempurnakan akhlak-akhlak yang mulia@#& *alik.

    Sesungguhnya realisasi akhlak yang mulia merupakan inti risalah 6abi *uhammad sa?.

    . Islam menganggap orang yang paling tinggi darajat keimanannya ialah mereka yang paling

    mulia akhlaknya. )alam hadist dinyatakan Orang-orang beriman yang paling

    sempurna keimanannya adalah yang paling baik akhlaknya, dan manusia

    yang paling baik di antara kamu adalah yang paling baik terhadap

    istrinya@hadits shahih, diri?ayatkan oleh Ahmad dan At-5irmidGi. Selain itu terdapat

    juga hadist yang artinya +

    Sesungguhnya seseorang yang berakhlak baik akan mendapatkan derajat orang yang bangun malam

    (beribadah), dan puasa pada siang harinya. 4adi, Kemuliaan akhlak menunjukkan kesempurnaan

    iman. Kemuliaan akhlak pada akhirnya akan mengantarkan orang-orang beriman ke dalam

    surga. &asulullah sa?bersabda, Yang paling banyak menyebabkan manusia

    masuk surga adalah ketaqwaan kepada Allah SWT dan akhlak yang baik,

    sementara yang paling banyak menyebabkan manusia masuk neraka

    adalah mulut dan kemaluan. @hadits hasan, diri?ayatkan oleh Ahmad, At-5irmidGi

    dan Ibnu *ajah.

    3. Islam telah mentakri$kan Addin> dengan akhlak yang baik. )alam hadist telah dinyatakanbah?a telah bertanya kepada &asulullah SA' Apakah Addin itu !

  • 7/24/2019 Makalah Agama Syariah Aqidah dan Akhlak

    9/12

    Sabda "asulullah, akhlak yang baik #ni berarti bahwa akhlak itu dianggap

    sebagai rukun #slam samalah keadaannya dengan

    wuku$ dipandang Ara$ah dalam bulan %a&i.0erdasarkan sabda &asulullah

    SA' tersebut, #aji itu @amal haji ialah ?uku$ di1adang Ara$ah, 'uku$ di padang Ara$ah

    adalah dianggap sebagai salah satu rukun amal haji, demikian juga keadaannya pada akhlak.

    /. )i dalam Islam, akhlak yang baik merupakan amalan utama yang dapat memberatkan

    nera"a amal baik di akhirat kelak. #al ini dinyatakan dalam hadist &asulullah SA' yang

    artinya + Tidak ada sesuatu yang lebih berat dalam timbangan selain akhlak

    yang baik@Shahih 4ami. )ari hadist tersebut kita bisa mengambil kesimpulan bah?a

    timbangan amal baik kita diakhirat dapat ditambah beratnya dengan akhlak yang baik. Selain

    itu, akhlak dan tak?a sama kedudukannya dari sudut ini, yang mana kedua-duanya

    merupakan perkara paling berat yang diletakkan dalam nera"a akhirat. Selain itu,

    &asulullah pernah bersabda, 'eba&ikan itu adalah akhlak yang baik@#& *uslim.

    4adi, akhlak yang mulia adalah inti dari suatu kebajikan.

    *. !alam a#aran Islam dinyatakan bah+a mereka yang ber#aya memenangi kasih

    sayang asulullah SA %ada hari akhirat ialah orang yang %aling baik akhlaknya.

    !alam hadist asulullah SA bersabda Yang paling aku kasihi di antara kamu dan

    yang paling dekat kedudukannya padaku di hari akhirat adalah orang yang paling

    baik akhlaknya di antara kamu

    :. Keistime?aan 6abi *uhammad SA' adalah keberadaannya sebagai manusia yang

    memiliki akhlak tinggi, mulia dan agung. Akhlak ini dimiliki 0eliau SA' semenjak belum

    menjadi nabi dan rasul, sebagaimana pernyataan %mmul *ukminin Khadijahra, (emi

    Allah, (ia tidak akan menghinakanmu selamanya, demi Allah,

    engkau menyambung hubungan silaturrahim, berbi)ara benar, memikul

    beban orang lain, membantu yang tidak berpunya, menyuguhkan

    penghormatan untuk tamu dan membantu mereka yang terkena

    musibah@#& 0ukhari. Selain itu terdapat juga dalam $irman Allah Surah Al-alam

    ayat* Sesungguhnya engkau mempunyai akhlak yang luhur.'alau begitu

    0eliau SA' tetap sering berdoa Tuhanku, tun&ukilah aku akhlak yang paling

    baik

    F. Syi!ar-syi!ar ibadah Islam di antaranya dimaksudkan untuk menggapai akhlak yang mulia.

    Shalat misalnya, dimaksudkan untuk mentarbiyah dan mendidik manusia agar berhenti dari

    segala perbuatan keji dan munkar @S Al-

  • 7/24/2019 Makalah Agama Syariah Aqidah dan Akhlak

    10/12

    At-5aubah+ H3. Sedangkan ibadah haji di$ardhukan oleh Allah agar orang yang beribadah

    haji terlatih untuk tidak berkata kotor, tidak berbuat $asik, dan tidak banyak berdebat kusir

    @S Al-0aqarah+ EF.

    1,* (um&er Akhla)

    =ang dimaksud sumber akhlaq adalah yang menjadi ukuran baik dan buruk atau

    mulia dan ter"ela. Sebagaimana keseluruhan ajaran Islam, sumber akhlaq adalah Al-ur!an

    dan as Sunnah, bukan akal $ikiran atau pandangan masyarakat sebagaimana pada konsep

    etika dan moral. )an bukan pula karena baik atau buruk dengan sendirinya sebagaimana

    pandangan *u!taGilah.

    )alam konsep akhlaq, segala sesuatu itu dinilai baik atau buruk, terpuji atau ter"ela,

    semata-mata karena Syara! @Al-ur!an dan as Sunnah menilainya demikian. Kenapa si$at

    sabar, syukur, pemaa$, pemurah, jujur misalnya dinilai baiktidak lain karena syara! menilai

    semua si$at-si$at itu baik. 0egitu juga sebaliknya, kenapa pemarah, tidak bersyukur, dendam,

    kikir dan dusta misalnya dinilai buruk 5idak lain karena Syara! menilainya demikian.

    1! Akhlak Dalam #ehidu$an Manusia

    . Akhlak kepada Allaha. *ensyukuri nikmat Allah @S Al-0aqarah, 2) *2$

  • 7/24/2019 Makalah Agama Syariah Aqidah dan Akhlak

    11/12

    b.*alu berbuat dosa @S An 6ahl+ E

    ". Allah sebagai tempat pengharapan @S Al #uud+ 9:

    d.(ptimis terhadap pertolongan Allah @S =usu$+ DF=ang berputus asa dari rahmat Allah +

    orang-orang ka$ir. 0ersi$at husnudGan kepada Allah "/S 0ushilat) 22 23$

    $. =akin akan janji-janji Allah @S Al An!am+ :H

    . Akhlak kepada diri sendiri

    0eberapa "ara memperbaiki diri+

    - 5aubatun nashuha @S At 5ahrim+ D

    - *uroqobah+ senantiasa merasa dalam penga?asan Allah @S Al-0aqarah) 23*$

    - *uhasabah+ evaluasi diri @S Al #asyr+ D

    - *ujahadah+ bersungguh-sungguh mela?an ha?a na$su @S Al ankabut+ :E, S=usu$+ 93

    3. Akhlak kepada orang lain

    a. Akhlak kepada orang tua+

    - 5aat dan patuh kepada orang tua. S 2ukman+ 9, #arus taat dan patuh pada orang

    tua, namun jika orang tua memaksa berbuat jahat, kita tidak boleh mengikuti.

    /. Akhlak kepada masyarakat

    - Amar ma!ru$ nahi munkar.

    - *enyebarkan rahmat dan kasih sayang.

    9. Akhlak kepada lingkungan

    - *engelola dan memelihara lingkungan hidup.- *enjaga dan melestarikan lingkungan hidup.

    BAB III

    PENUTUP

    11 #esim$ulan

    Jadi, perbedaan antara aqidah, syariah, dan akhlak

    adalah aqidah yang merupakan pegangan serang muslim dalam

    meyakini dan mengimani !llah "#$ dan Islam. "yariah sebagai

    %alan, aturan, dan tindakan knkret berupa ibadah kepada !llah

    "#$ setelah meyakini dan terbentuknya aqidah yang benar.

    !khlak adalah perilaku, kebiasaan, dan budi pekerti sebagai

    aplikasi aqidah dan syariah dalam kehidupan sehari&hari.

    1* (aran

    )alam penulisan makalah ini penulis menyadari masih jauh dari kesempurnaan,

    masih banyak terdapat kesalahan-kesalahan, baik dalam bahasanya, materi dan

  • 7/24/2019 Makalah Agama Syariah Aqidah dan Akhlak

    12/12

    penyusunannya. (leh karena itu penulis sangat mengharapkan kritik, saran dan masukan

    yang dapat membangun penulisan makalah ini.