LAPORAN KEGIATAN kesling

download LAPORAN KEGIATAN kesling

of 5

Transcript of LAPORAN KEGIATAN kesling

  • 8/17/2019 LAPORAN KEGIATAN kesling

    1/5

    LAPORAN KEGIATAN

    “KESEHATAN LINGKUNGAN”

    PEMBINAAN KANTIN SEKOLAH SEHAT

    SDN 15 SEGEDONG

    28 AGUSTUS 2015

    Oleh:

    dr. Prayo! A!"

    Dokter Pendamping :

    dr. H#. R!$%a S&$a'(!

    NIP ) 1*++012+ 200+01 2 010

    PUSKESMAS RA,AT -ALAN SEGEDONG

    KABUPATEN MEMPA,AH

    TAHUN 2015

    LAPORAN KEGIATAN

  • 8/17/2019 LAPORAN KEGIATAN kesling

    2/5

    PEMBINAAN KANTIN SEHAT

    La(ar B"a%a' Pr/a$a"aa'

    Pengelolaan makanan adalah semua kegiatan yang berhubungan dengan pengadaan bahan makanan, penyimpanan, pengolahan, pengangkutan dan penyajian makanan.

    Sedangkan sanitasi makanan adalah suatu usaha pencegahan yang menitikberatkan kegiatan

    dan tindakan yang perlu untuk membebaskan makanan dari segala bahaya yang dapat

    mengganggu atau merusak kesehatan, melalui sebelum makanan itu diproduksi selama dalam

     proses pengolahan, penyiapan, pengangkutan, penjualan, sampai saat di mana makanan

    tersebut siap untuk dikonsumsi kepada konsumen (Depkes, 2002.

    Salah satu upaya yang strategis untuk meningkatkan kualitas manusia !ndonesia

    adalah upaya pendidikan dan kesehatan, dan upaya ini paling tepat dilakukan melalui institusi

     pendidikan. Sekolah sebagai tempat berlangsungnya proses belajar mengajar harus menjadi

    "#ealth Promoting School$ artinya sekolah dapat meningkatkan derajat kesehatan %arga

    sekolahnya.

    &erbicara tentang kesehatan lingkungan sekolah, maka kantin menjadi salang satu

    ruang lingkup paling penting hygieni dan sanitasi sekolah. 'entu bah%a aspek sanitasi di

    sekolah akan banyak berbicara masalah lingkungan isik secara umum, asilitas sanitasi,

    aspek kostruksi umum ()entilasi, jarak tempat duduk sis%a dan papan tulis, ergonomic, dan

    lainnya. Sementara pada aspek kesehatan lingkungan terkait pada kantin, seperti pada aspek 

     perilaku penjamah, aspek peralatan, aspek sanitasi tempat, sanitasi air bersih dan lain*lain.

    Salah satu ungsi dari kantin adalah sebagai tempat memasak atau membuat makanan

    dan selanjutnya dihidangkan kepada konsumen, maka kantin dapat dapat menjadi tempat

    menyebarnya segala penyakit yang medianya melalui makanan dan minuman. Dengan

    demikian makanan dan minuman yang dijual berpotensi menyebabkan penyakit ba%aan

    makanan bila tidak dikelola dan ditangani dengan baik (+ukono, 2000. Persyaratan sanitasi

    kantin adalah antara lain dijelaskan pada eputusan +enteri esehatan -epublik !ndonesia

     omor /01+enkesS3!!2004, tentang kelaikan higienesanitasi pada kantin.

    .

  • 8/17/2019 LAPORAN KEGIATAN kesling

    3/5

    T&a' U/&/

    Peserta diharapkan mampu meningkatkan pengetahuan dan keterampilan serta

    membangun sikap positi dalam pelaksanaan upaya peningkatan program antin Sekolah

    Sehat.

    T&a' K&$&$

    Dengan diadakannya Pembinaan antin Sekolah Sehat ini diharapkan:

    • +eningkatkan kualitas gi5i dan keamanan pangan jajanan di sekolah.

    • +eningkatkan kualitas usaha dan pendapatan pedagang jajan di sekolah

    • +enyediakan kantin sekolah yang layak dan sehat.

    • 6ntuk perlombaan antin sekolah sehat sekabupaten +empa%ah

    Pr'a'aa' da' P/!"!a' I'(r'$!

    +ateri yang disampaikan berupa materi tentang kriteria*kriteria kantin sekolah sehat

    yang disampaikan langsung dikantin sekolah SD /7 Segedong dan disampaikan juga

    kepada para sis%a di sekolah SD /7 Segedong sebagai salah satu materi yang berhubungan

    dengan penyuluhan Perilaku #idup &ersih dan Sehat.

    P"a%$a'aa''elah dilakukan kegiatan pembinaan kantinsekolah sehat pada:

    #ari : 8umat

    'anggal : 21 9gustus 20/7

    Pukul : 0.00 /0.00 ;!&

    'empat : SD /7 Segedong

    Mo'!(or!' da' Ea"&a$!

    egiatan pembinaan kantin sekolah sehat dilakukan pada tanggal 21 9gustus 20/7

    yang diikuti oleh 21 anak per%akilan sis%a SD /7 Segedong dan / ibu kantin sekolah SD

    /7 Segedong. Seluruh sis%a yang ikut hadir diberikan materi tentang kriteria*kriteria kantin

    sekolah sehat yang menjadi salah satu materi penyuluhan tentang Perilaku #idup &ersih dan

    Sehat sehingga diharapkan materi yang disampaikan dapat langsung di aplikasikan. Seluruh

    sis%a yang mengikuti acara ini tampak antusias, berdiskusi dengan baik, dan menerima

    inormasi dengan baik. Diakhir acara para sis%a diminta untuk menyampaikan kembali

    materi yang telah diberikan untuk mengetahui seberapa jauh para sis%a memahami materi

  • 8/17/2019 LAPORAN KEGIATAN kesling

    4/5

    tersebut. #asilnya para sis%a dapat menyampaikan kembali materi dengan baik dan dapat

    menja%ab pertanyaan dengan benar. Selain itu, ibu kantin sekolah juga tampak antusias

    dalam menerima materi kantin sehat dengan harapan dapat segera menerapkannya kekantin

    sekolah SD /7 Segedong. riteria kantin sekolah yang sehat meliputi: (/ 9da persediaan

    air bersih untuk mengolah makanan, mencuci tangan dan mencuci peralatan makan, (2

    +empunyai tempat penyimpanan bahan makanan dan peralatan makan yang bebas dari

    serangga dan he%an pengerat. (4 9da tempat khusus penyimpanan bahan bukan pangan

    (sabun cuci piring, cairan anti serangga yang terpisah dari tempat penyimpanan bahan

     pangan, (

  • 8/17/2019 LAPORAN KEGIATAN kesling

    5/5

    LAPORAN KEGIATAN PEMBINAAN SEKOLAH SEHAT

    Na/a P$r(a dr.Prayogi 9gil Ta'da (a'a')

    Na/a P'da/3!' dr. #j. -iska Susanti Ta'da (a'a')

    Na/a ,aa'a Puskesmas -a%at 8alan Segedong

    T&a' P"a%$a'aa' +enyampaikan materi tentang standar antinSekolah Sehat yang ada di sekolah.

    Har!4Ta'a" 8umat, 21 9gustus 20/7

    ,a%(& 0.00 /0.00 ;!&

    T/3a( SD /7 Segedong

    -&/"a P$r(a 21 Sis%a dan / !bu antin Sekolah

    Segedong, 21 9gustus 20/7

    Pelaksana Pendamping

    dr. Prayogi 9gil dr. #j. -iska Susanti