KAJIAN EKONOMI DAN KEUANGAN REGIONAL PROVINSI … · 2 KATA PENGANTAR Segala puji dan syukur...

143
1 KAJIAN EKONOMI DAN KEUANGAN REGIONAL PROVINSI JAWA TENGAH MEI 2017

Transcript of KAJIAN EKONOMI DAN KEUANGAN REGIONAL PROVINSI … · 2 KATA PENGANTAR Segala puji dan syukur...

1

KAJIAN

EKONOMI DAN

KEUANGAN

REGIONAL

PROVINSI JAWA

TENGAH

MEI

2017

2

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena berkat rahmat dan karunia-

Ekonomi dan Keuangan Regional Provinsi Jawa Tengah Mei 2017

menyajikan berbagai informasi mengenai perkembangan beberapa indikator perekonomian daerah

khususnya bidang moneter, perbankan, sistem pembayaran, dan keuangan daerah, yang selain

digunakan untuk memenuhi kebutuhan internal Bank Indonesia juga sebagai bahan informasi bagi

pihak eksternal.

Selanjutnya, kami mengucapkan terima kasih kepada berbagai pihak yang telah memberikan data dan

informasi yang diperlukan bagi penyusunan buku ini. Harapan kami, hubungan kerja sama yang baik

selama ini dapat terus berlanjut dan ditingkatkan lagi pada masa yang akan datang. Kami juga

mengharapkan masukan dari berbagai pihak guna lebih meningkatkan kualitas buku kajian ini

sehingga dapat memberikan manfaat yang lebih besar bagi pihak-pihak yang berkepentingan.

Semoga Tuhan Yang Maha Esa senantiasa melimpahkan berkah dan karunia-Nya serta kemudahan

kepada kita semua dalam upaya menyumbangkan pemikiran dalam pengembangan ekonomi regional

khususnya dan pengembangan ekonomi nasional pada umumnya.

Semarang, Mei 2017

KEPALA PERWAKILAN BANK INDONESIA PROVINSI JAWA TENGAH

Ttd

Hamid Ponco Wibowo

Direktur Eksekutif

3

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ........................................................................................................................... 2

DAFTAR ISI ....................................................................................................................................... 3

DAFTAR TABEL ................................................................................................................................. 7

DAFTAR GRAFIK ............................................................................................................................... 9

TABEL INDIKATOR ...........................................................................................................................15

RINGKASAN EKSEKUTIF ...................................................................................................................17

Perkembangan Ekonomi Makro Regional .....................................................................................21 1.

Perkembangan Ekonomi Makro Regional Triwulan I 2017 ............................... 21 1.1.

1.1.1. Perkembangan Ekonomi Sisi Pengeluaran .................................................23

1.1.1.1. Pengeluaran Konsumsi .............................................................................................24

1.1.1.2. Pengeluaran Investasi ...............................................................................................28

1.1.1.3. Ekspor dan Impor Luar Negeri ..................................................................................31

1.1.1.3.1. Ekspor Luar Negeri ............................................................................................31

1.1.1.3.2. Impor Luar Negeri..............................................................................................35

1.1.1.4. Net Ekspor Antardaerah ...........................................................................................39

1.1.2. Perkembangan Ekonomi Sisi Lapangan Usaha ..........................................39

1.1.2.1. Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan .......................................................................41

1.1.2.2. Industri Pengolahan .................................................................................................43

1.1.2.3. Perdagangan Besar-Eceran dan Reparasi Mobil-Sepeda Motor ...................................45

1.1.2.4. Lapangan Usaha Lainnya ..........................................................................................47

Tracking Perkembangan Ekonomi Makro Regional Triwulan II 2017 ................. 48 1.2.

1.2.1. Tracking Perkembangan Ekonomi Triwulan II 2017 Sisi Pengeluaran ..........48

1.2.2. Tracking Perkembangan Ekonomi Triwulan II 2017 Sisi Lapangan Usaha ...49

Keuangan Pemerintah .................................................................................................................51 2.

4

Realisasi APBD Triwulan I 2017 ...................................................................... 51 2.1.

2.1.1. Realisasi Pendapatan Triwulan I 2017 ...................................................... 53

2.1.2. Realisasi Belanja Triwulan I 2017 ............................................................. 56

APBN Provinsi Jawa Tengah Triwulan I 2017 .................................................. 58 2.2.

Perkembangan Inflasi Daerah ...................................................................................................... 61 3.

Inflasi Secara Umum ...................................................................................... 61 3.1.

Inflasi Berdasarkan Kelompok ......................................................................... 64 3.2.

3.2.1. Kelompok Transportasi, Komunikasi dan Jasa Keuangan .......................... 64

3.2.2. Kelompok Perumahan, Air, Listrik, Gas & Bahan Bakar ............................. 65

3.2.3. Kelompok Bahan Makanan ..................................................................... 66

Disagregasi Inflasi .......................................................................................... 66 3.3.

3.3.1. Kelompok Administered Prices ................................................................ 67

3.3.2. Kelompok Inti ......................................................................................... 68

3.3.3. Kelompok Volatile Food .......................................................................... 71

Inflasi Kota Kota di Provinsi Jawa Tengah ..................................................... 72 3.4.

3.4.1. Disagregasi Inflasi Cilacap ....................................................................... 74

3.4.2. Disagregasi Inflasi Purwokerto ................................................................. 75

3.4.3. Disagregasi Inflasi Kudus ......................................................................... 76

3.4.4. Disagregasi Inflasi Surakarta .................................................................... 77

3.4.5. Disagregasi Inflasi Semarang ................................................................... 78

3.4.6. Disagregasi Inflasi Tegal .......................................................................... 79

Perkembangan Inflasi Triwulan II 2017 ............................................................ 80 3.5.

3.5.1. Inflasi April 2017 .................................................................................... 80

3.5.2. Inflasi Triwulan II 2017 ............................................................................ 82

Program Pengendalian Inflasi Daerah .............................................................. 83 3.6.

Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM .................................. 86 4.

Perkembangan Stabilitas Sistem Keuangan Jawa Tengah ................................. 86 4.1.

4.1.1. Ketahanan Sektor Korporasi Jawa Tengah Triwulan IV 2016 .................... 86

4.1.1.1. Sumber-Sumber Kerentanan Sektor Korporasi .......................................................... 86

4.1.1.2. Kinerja dan Penilaian Risiko Korporasi Jawa Tengah Triwulan IV 2016 ....................... 87

4.1.1.3. Perkembangan Indikator Perbankan pada Lapangan Usaha Utama Jawa Tengah

Triwulan I 2017 ................................................................................................................... 90

5

4.1.2. Kerentanan Sektor Rumah Tangga Pada Triwulan I 2017 ..........................92

4.1.2.1. Sumber Kerentanan dan Kondisi Sektor Rumah Tangga ............................................92

4.1.2.2. Dana Pihak Ketiga Rumah Tangga/Perseorangan (DPK RT) di Perbankan ....................93

4.1.2.3. Kredit Perseorangan di Perbankan ............................................................................94

Kondisi Umum Perbankan Jawa Tengah ......................................................... 95 4.2.

4.2.1. Perkembangan Bank Umum ....................................................................98

4.2.1.1. Perkembangan Jaringan Kantor Bank .......................................................................98

4.2.1.2. Perkembangan Penghimpunan DPK ..........................................................................99

4.2.1.3. Penyaluran Kredit ................................................................................................... 101

4.2.1.4. Perkembangan Suku Bunga Bank Umum ................................................................ 104

4.2.1.5. Kualitas Penyaluran Kredit/Pembiayaan Bank Umum ............................................... 105

Perkembangan Perbankan Syariah ................................................................ 106 4.3.

Perkembangan Kinerja Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Provinsi Jawa Tengah .. 108 4.4.

Penyelenggaraan Sistem Pembayaran dan Pengelolaan Uang Rupiah .......................................... 112 5.

Perkembangan Transaksi Sistem Kliring Nasional Bank Indonesia (SKNBI) ....... 112 5.1.

Perkembangan Pengelolaan Uang Rupiah ..................................................... 114 5.2.

Perkembangan Transaksi Penukaran Valuta Asing ......................................... 118 5.3.

Perkembangan Akses Keuangan ................................................................... 119 5.4.

Ketenagakerjaan dan Kesejahteraan .......................................................................................... 121 6.

Ketenagakerjaan .......................................................................................... 121 6.1.

Pengangguran ............................................................................................. 125 6.2.

Nilai Tukar Petani ......................................................................................... 126 6.3.

Tingkat Kemiskinan ...................................................................................... 129 6.4.

Pembangunan Manusia ............................................................................... 131 6.5.

Pemerataan Penduduk ................................................................................. 133 6.6.

Prospek Perekonomian Daerah .................................................................................................. 135 7.

Prospek Pertumbuhan Ekonomi Triwulan III 2017 dan Keseluruhan Tahun 2017135 7.1.

7.1.1. Prospek Pertumbuhan Ekonomi Sisi Pengeluaran .................................... 136

7.1.2. Prospek Pertumbuhan Ekonomi Sisi Lapangan Usaha .............................. 137

Prospek Inflasi Triwulan III 2017 dan Tahun 2017 .......................................... 139 7.2.

6

7.2.1. Perkiraan Inflasi Triwulan III 2017 .......................................................... 139

7.2.2. Perkiraan Inflasi Tahun 2017 ................................................................. 140

7

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Pertumbuhan Ekonomi Provinsi di Kawasan Jawa (%, yoy)................................................22

Tabel 1.2 PDRB Provinsi Jawa Tengah ADHB 2010 menurut Pengeluaran (Rp Miliar) ..........................24

Tabel 1.3 PDRB Provinsi Jawa Tengah ADHK 2010 menurut Pengeluaran (Rp Miliar) ..........................24

Tabel 1.4 Pertumbuhan Tahunan PDRB Provinsi Jawa Tengah menurut Pengeluaran (%, YOY) ..........24

Tabel 1.5 PDRB Provinsi Jawa Tengah ADHB 2010 menurut Lapangan Usaha (Rp Miliar) ....................40

Tabel 1.6 PDRB Provinsi Jawa Tengah ADHK 2010 menurut Lapangan Usaha (Rp Miliar) ...................40

Tabel 1.7 Pertumbuhan Ekonomi Tahunan Provinsi Jawa Tengah menurut Lapangan Usaha (%, YOY)

......................................................................................................................................................41

Tabel 2.1 Anggaran & Realisasi APBD Jawa Tengah 2017 (Rp Miliar) .................................................51

Tabel 2.2 Realisasi Pendapatan Triwulan I tahun 2016 & 2017 .............................................53

Tabel 2.3 Realisasi Belanja triwulan I 2016 & 2017 ..........................................................................57

Tabel 2.4 Realisasi Belanja APBN Jawa Tengah Triwulan I 2016 & 2017 per Jenis Belanja (Rp Miliar) ..59

Tabel 3.1 Tabel Komoditas Utama Penyumbang Inflasi Bulanan ........................................................63

Tabel 3.2 Tabel Komoditas Utama Penyumbang Deflasi Bulanan .......................................................63

Tabel 3.3 Tabel Inflasi Tahunan Kota Jawa Tengah ...........................................................................64

Tabel 3.4 Perkembangan Inflasi Tahunan Per Kelompok ...................................................................64

Tabel 3.5 Perkembangan Inflasi Tahunan Kelompok Transportasi, Komunikasi dan Jasa Keuangan ..65

Tabel 3.6 Perkembangan Inflasi Tahunan Kelompok Perumahan, Air, Listrik, Gas & Bahan Bakar ....65

Tabel 3.7 Perkembangan Inflasi Tahunan Kelompok Bahan Makanan ..............................................66

Tabel 4.1 Pengelompokkan Tabungan Perseorangan Berdasarkan Nilainya ........................................94

Tabel 4.2 Perkembangan NPL Kredit RT Jawa Tengah Per Kategori ....................................................95

Tabel 4.3 Jumlah Kantor Bank Umum Menurut Status Kepemilikan di Jawa Tengah ..........................99

Tabel 4.4 Pengelompokkan DPK Berdasarkan Nilainya .................................................................... 101

Tabel 4.5 Pengelompokkan Kredit Berdasarkan Nilainya ................................................................. 104

Tabel 4.6 Jaringan Kantor Perbankan Syariah di Jawa Tengah ......................................................... 108

Tabel 6.1. Penduduk Usia 15 Tahun ke Atas Menurut Jenis Kegiatan Utama (juta orang) ................. 122

Tabel 6.2. Jumlah Penduduk Usia 15 Tahun ke Atas Yang Bekerja Menurut Lapangan Pekerjaan

Utama, (juta orang) ....................................................................................................................... 122

Tabel 6.3. Jumlah Penduduk Umur 15 Tahun ke Atas Yang Bekerja Menurut Status Pekerjaan,

Februari 2013 Agustus 2017 (juta orang) ................................................................................... 124

8

Tabel 6.4. Jumlah Penduduk Umur 15 Tahun ke Atas Yang Bekerja Menurut Jumlah Jam Kerja

(juta orang) .................................................................................................................................. 124

Tabel 6.5. Jumlah Penduduk Umur 15 Tahun ke Atas Yang Bekerja Menurut Pendidikan Tertinggi yang

Ditamatkan (juta orang) ................................................................................................................ 125

Tabel 6.6 Perbandingan IPM Provinsi Peers .................................................................................... 132

Tabel 6.7 IPM Jawa Tengah Menurut Komponen ........................................................................... 132

Tabel 7.1 Outlook Pertumbuhan Ekonomi Sisi Pengeluaran ............................................................ 136

Tabel 7.2 Outlook Pertumbuhan Ekonomi Sisi Lapangan Usaha ..................................................... 138

Tabel 7.3 Risiko Inflasi Akhir Tahun 2017 ...................................................................................... 143

9

DAFTAR GRAFIK

Grafik 1.1 Pertumbuhan Ekonomi Jawa Tengah ...............................................................................21

Grafik 1.2 Pertumbuhan Ekonomi Jawa Tengah, Jawa, dan Nasional ................................................22

Grafik 1.3 Struktur Perekonomian Kawasan Jawa berdasarkan Provinsi ............................................22

Grafik 1.4 Pertumbuhan Tahunan Kredit Perbankan dan Pertumbuhan Ekonomi ...............................23

Grafik 1.5 Pertumbuhan Tahunan Rata-Rata Perputaran Kliring Harian dan Pertumbuhan Ekonomi ...23

Grafik 1.6 Pertumbuhan Konsumsi Rumah Tangga (yoy) ...................................................................25

Grafik 1.7 Indeks Tendensi Konsumen .............................................................................................26

Grafik 1.8 Perkembangan Inflasi Triwulanan dan Tahunan ................................................................26

Grafik 1.9 Perkembangan Kredit Konsumsi dan Pertumbuhan Ekonomi ............................................26

Grafik 1.10 Perkembangan Kredit Konsumsi berdasarkan Jenis Konsumsi .........................................26

Grafik 1.11 Pertumbuhan Konsumsi LNPRT ......................................................................................27

Grafik 1.12 Pertumbuhan Konsumsi Pemerintah ..............................................................................27

Grafik 1.13 Pertumbuhan Realisasi Belanja Pemerintah Provinsi Jawa Tengah dan PDRB Konsumsi

Pemerintah .....................................................................................................................................28

Grafik 1.14 Persentase Realisasi Pendapatan dan Belanja Pemerintah Provinsi Jawa Tengah ...............28

Grafik 1.15 Jumlah dan Pertumbuhan Anggaran Belanja Pemerintah Provinsi Jawa Tengah ...............28

Grafik 1.16 Pertumbuhan Pembentukan Modal Tetap Bruto .............................................................29

Grafik 1.17 Pertumbuhan PDRB Investasi, PDRB Konstruksi, dan Konsumsi Semen.............................29

Grafik 1.18 Pertumbuhan Kredit Investasi dan Suku Bunga Kredit Investasi .......................................29

Grafik 1.19 Realisasi Penanaman Modal Asing dan Dalam Negeri .....................................................30

Grafik 1.20 Perkembangan SBT Realisasi Investasi (SKDU) dan Pertumbuhan PDRB Investasi ..............30

Grafik 1.21 Perkembangan SBT Realisasi Investasi Berdasarkan Sektor Usaha (hasil SKDU) .................30

Grafik 1.22 Perkembangan Investasi Pelaku Usaha (Hasil Liaison) ......................................................31

Grafik 1.23 Likert Scale Investasi (Hasil Liaison) .................................................................................31

Grafik 1.24 Perkembangan Pertumbuhan Volume dan Nilai Impor Barang Modal ..............................31

Grafik 1.25 Pertumbuhan PDRB Ekspor Luar Negeri ..........................................................................32

Grafik 1.26 Komposisi Ekspor Luar Negeri Nonmigas Berdasarkan Komoditas ...................................32

Grafik 1.27 Pertumbuhan Nilai Ekspor TPT .......................................................................................33

Grafik 1.28 Pertumbuhan Volume Ekspor TPT ..................................................................................33

Grafik 1.29 Pertumbuhan Nilai Ekspor Kayu .....................................................................................34

Grafik 1.30 Pertumbuhan Volume Ekspor Kayu ................................................................................34

10

Grafik 1.31 Struktur Ekspor Nonmigas Berdasarkan Negara Tujuan ................................................. 34

Grafik 1.32 Pertumbuhan Ekspor Nonmigas Berdasarkan Negara Tujuan .......................................... 34

Grafik 1.33 Perkembangan Ketenagakerjaan Amerika Serikat .......................................................... 35

Grafik 1.34 Rasio Utang terhadap PDB Tiongkok ............................................................................. 35

Grafik 1.35 Cadangan Devisa Tiongkok .......................................................................................... 35

Grafik 1.36 Pertumbuhan PDRB Impor Luar Negeri .......................................................................... 36

Grafik 1.37 Perkembangan Impor Jawa Tengah............................................................................... 36

Grafik 1.38 Pertumbuhan Tahunan Impor Migas Jawa Tengah ......................................................... 36

Grafik 1.39 Struktur Impor Nonmigas Jawa Tengah Berdasarkan Jenis Pengeluaran .......................... 37

Grafik 1.40 Perkembangan Nilai Impor Provinsi Jawa Tengah Berdasarkan Jenis Pengeluaran ............ 37

Grafik 1.41 Pertumbuhan Nilai Impor Berdasarkan Jenis Penggunaan ............................................... 38

Grafik 1.42 Pertumbuhan Nilai Impor Berdasarkan Komoditas ......................................................... 38

Grafik 1.43 Pangsa Negara Asal Impor Jawa Tengah ....................................................................... 38

Grafik 1.44 Perkembangan Nilai Impor Provinsi Jawa Tengah Berdasarkan Negara Asal .................... 38

Grafik 1.45 Pertumbuhan Impor Provinsi Jawa Tengah Berdasarkan Negara Asal .............................. 38

Grafik 1.46 Pertumbuhan PDRB Net Ekspor Antardaerah ................................................................. 39

Grafik 1.47 Pertumbuhan PDRB Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan ............................................. 41

Grafik 1.48 Perkembangan Luas Tanam dan Panen Padi di Jawa Tengah .......................................... 42

Grafik 1.49 Pertumbuhan Luas Tanam dan Luas Panen Padi di Jawa Tengah .................................... 42

Grafik 1.50 Perkembangan Hasil Panen Padi di Jawa Tengah ........................................................... 42

Grafik 1.51 Pertumbuhan PDRB Industri Pengolahan ....................................................................... 43

Grafik 1.52 Pertumbuhan dan NPL Kredit Industri Pengolahan ......................................................... 43

Grafik 1.53 Pertumbuhan Industri Makanan dan Minuman .............................................................. 44

Grafik 1.54 Pertumbuhan Industri Tekstil dan Pakaian Jadi ............................................................... 45

Grafik 1.55 Pertumbuhan Industri Kayu dan Furnitur ....................................................................... 45

Grafik 1.56 Perkembangan Kapasitas Produksi Terpakai Industri Pengolahan (Hasil SKDU) ............... 45

Grafik 1.57 Perkembangan Kapasitas Produksi Terpakai Subsektor Industri Pengolahan (Hasil SKDU) 45

Grafik 1.58 Pertumbuhan PDRB Perdagangan Besar-Eceran dan Reparasi Mobil-Sepeda Motor ......... 46

Grafik 1.59 Indeks Penjualan Riil (Hasil SPE) dan Pertumbuhan PDRB Perdagangan ........................... 46

Grafik 1.60 IPR Perrdagangan Eceran berdasarkan Kelompok Komoditas ......................................... 46

Grafik 1.61 Perkembangan Kegiatan Usaha (Hasil SKDU) Pertumbuhan PDRB Konstruksi .................. 47

Grafik 2.1 APBD Provinsi Jawa Tengah T.A. 2016 dan T.A. 2017 ..................................................... 52

Grafik 2.2 Realisasi APBD Provinsi Jawa Tengah T.A. 2016 dan T.A. 2017 ....................................... 52

Grafik 2.3 Realisasi Pendapatan Daerah ........................................................................................ 53

11

Grafik 2.4 Realisasi Belanja Daerah ................................................................................................53

Grafik 2.5 Kontribusi Pos Pendapatan Daerah Triwulan I 2017 ..........................................................54

Grafik 2.6 Pertumbuhan Tahunan Pajak Daerah dan Pertumbuhan Ekonomi Jawa Tengah ................55

Grafik 2.7 Kontribusi Pos Belanja Daerah Triwulan I 2017 ................................................................56

Grafik 2.8 Alokasi APBN Provinsi Jawa Tengah 2017 Berdasarkan Jenis Belanja ................................58

Grafik 2.9 Realisasi APBN Provinsi Jawa Tengah 2017 Berdasarkan Jenis Belanja ...............................59

Grafik 3.1 Perkembangan Inflasi Jawa Tengah dan Nasional .............................................................61

Grafik 3.2 Perkembangan Inflasi Triwulanan Provinsi Jawa Tengah ....................................................61

Grafik 3.3 Inflasi Bulanan Provinsi di Jawa ........................................................................................62

Grafik 3.4 Inflasi Tahunan Provinsi di Jawa .......................................................................................62

Grafik 3.5 Perkembangan Inflasi Bulanan Jawa Tengah 2012-2016 ...................................................62

Grafik 3.6 Event Analysis Inflasi Provinsi Jawa Tengah .......................................................................62

Grafik 3.7 Disagregasi Inflasi Tahunan ..............................................................................................67

Grafik 3.8 Disagregasi Inflasi Bulanan ...............................................................................................67

Grafik 3.9 Perkembangan Inflasi Triwulanan Kelompok Administered Prices Triwulan I 2017 ...........68

Grafik 3.10 Perkembangan Subkelompok Inflasi Tahunan Kelompok Administered Prices .................68

Grafik 3.11 Perkembangan Inflasi Triwulanan Kelompok Inti Triwulan I ...........................................69

Grafik 3.12 Perkembangan Output Gap, Pertumbuhan Ekonomi Tahunan, dan Inflasi Inti ................69

Grafik 3.13 Indeks Ekspektasi Konsumen terhadap Kenaikan Harga ..................................................70

Grafik 3.14 Indeks Ekspektasi Harga Pedagang Eceran .....................................................................70

Grafik 3.15 Perkembangan Inflasi Tahunan Kelompok Inti Traded .....................................................70

Grafik 3.16 Perkembangan Inflasi Bulanan Kelompok Volatile Food 2012-Tw I 2017 ........................71

Grafik 3.17 Perkembangan Inflasi Triwulanan Kelompok Volatile Food 2012-Tw I 2017 ...................71

Grafik 3.18 Perkembangan Subkelompok Inflasi Tahunan Kelompok Volatile Food ...........................72

Grafik 3.19 Lanjutan Perkembangan Subkelompok Inflasi Tahunan Kelompok Volatile Food .............72

Grafik 3.20 Inflasi Tahunan Triwulan I 2017 ...................................................................................73

Grafik 3.21 Perkembangan Inflasi Tahunan .....................................................................................73

Grafik 3.22 Inflasi Tahunan Enam Kota ...........................................................................................73

Grafik 3.23 Inflasi Kota di Provinsi Jawa Tengah per Kelompok Tw I 2017 .......................................73

Grafik 3.24 Disagregasi Inflasi Triwulanan Enam Kota 2016 ..............................................................74

Grafik 3.25 Disagregasi Inflasi Tahunan Enam Kota 2016 ................................................................74

Grafik 3.26 Disagregasi Inflasi Tahunan Cilacap ..............................................................................74

Grafik 3.27 Disagregasi Inflasi Triwulanan Cilacap ...........................................................................74

Grafik 3.28 Disagregasi Inflasi Tahunan Purwokerto .......................................................................75

12

Grafik 3.29 Disagregasi Inflasi Triwulanan Purwokerto .................................................................... 75

Grafik 3.30 Disagregasi Inflasi Tahunan Kudus .............................................................................. 76

Grafik 3.31 Disagregasi Inflasi Triwulanan Kudus ............................................................................ 76

Grafik 3.32 Disagregasi Inflasi Tahunan Surakarta ......................................................................... 77

Grafik 3.33 Disagregasi Inflasi Triwulanan Surakarta ........................................................................ 77

Grafik 3.34 Disagregasi Inflasi Tahunan Semarang ......................................................................... 78

Grafik 3.35 Disagregasi Inflasi Triwulanan Semarang ...................................................................... 78

Grafik 3.36 Disagregasi Inflasi Tahunan Tegal ................................................................................ 79

Grafik 3.37 Disagregasi Inflasi Triwulanan Tegal ............................................................................. 79

Grafik 3.38 Ekspektasi Harga Berdasarkan Survei Konsumen............................................................ 83

Grafik 3.39 Ekspektasi Harga Berdasarkan Survei Pedagang Eceran .................................................. 83

Grafik 4.1. Hasil SPE Jawa Tengah................................................................................................... 87

Grafik 4.2 Perkembangan SBT Penggunaan Tenaga Kerja Jawa Tengah ........................................... 87

Grafik 4.3. Perkembangan ROA dan ROE Korporasi Jawa Tengah .................................................... 88

Grafik 4.4 Perkembangan Asset Turnover Korporasi Jawa Tengah .................................................... 89

Grafik 4.5 Perkembangan Inventory Turnover Korporasi Jawa Tengah .............................................. 89

Grafik 4.6 Perkembangan TA/TL Jawa Tengah ................................................................................. 89

Grafik 4.7 Perkembangan DER Jawa Tengah ................................................................................... 89

Grafik 4.8 Perkembangan DSR dan ICR Korporasi Jawa Tengah ....................................................... 90

Grafik 4.9 Perkembangan Current Ratio Korporasi Jawa Tengah ...................................................... 90

Grafik 4.10 Perkembangan Pertumbuhan, Kredit dan Risiko Sektor Pertanian ................................... 91

Grafik 4.11 Perkembangan Pertumbuhan, Kredit dan Risiko Sektor Industri Pengolahan ................... 91

Grafik 4.12 Perkembangan Pertumbuhan, Kredit dan Risiko Sektor Perdagangan Besar dan Eceran .. 92

Grafik 4.13 Perkembangan Pertumbuhan DPK Perseorangan dan Bukan Perseorangan Jawa Tengah 94

Grafik 4.14 Perkembangan Pangsa DPK Perseorangan dan Bukan Perseorangan Jawa Tengah .......... 94

Grafik 4.15 Perkembangan Pertumbuhan DPK Perseorangan dan Bukan Perseorangan Jawa Tengah 95

Grafik 4.16 Perkembangan Pangsa DPK Perseorangan dan Bukan Perseorangan Jawa Tengah .......... 95

Grafik 4.17 Perbandingan Laju Pertumbuhan Aset Perbankan Beberapa Provinsi di Pulau Jawa ......... 97

Grafik 4.18 Perbandingan Laju Pertumbuhan DPK Perbankan Beberapa Provinsi di Pulau Jawa ......... 97

Grafik 4.19 Perbandingan Laju Pertumbuhan Kredit Perbankan Beberapa Provinsi di Pulau Jawa ....... 97

Grafik 4.20 Perbandingan LDR Perbankan Beberapa Provinsi di Pulau Jawa ...................................... 97

Grafik 4.21 Perkembangan Indikator Perbankan di Provinsi Jawa Tengah ......................................... 98

Grafik 4.22 Pertumbuhan Tahunan Indikator Perbankan di Provinsi Jawa Tengah ............................. 98

Grafik 4.23 Perkembangan DPK Perbankan Umum di Provinsi Jawa Tengah ................................... 101

13

Grafik 4.24 Pertumbuhan Tahunan DPK Perbankan Umum di Provinsi Jawa Tengah ........................ 101

Grafik 4.25 Perkembangan Kredit Perbankan Berdasarkan Sektor di Provinsi Jawa Tengah .............. 102

Grafik 4.26 Pertumbuhan Tahunan Kredit Perbankan Berdasarkan Sektor di Provinsi Jawa Tengah .. 102

Grafik 4.27 Perkembangan Kredit Perbankan Berdasarkan Penggunaan di Provinsi Jawa Tengah .... 103

Grafik 4.28 Pertumbuhan Tahunan Kredit Perbankan Berdasarkan Penggunaan di Provinsi Jawa

Tengah ......................................................................................................................................... 103

Grafik 4.29 Komposisi Kredit Perbankan Berdasarkan Penggunaan di Provinsi Jawa Tengah ........... 103

Gra fik 4.30 Perkembangan Suku Bunga Simpanan Bank Umum di Provinsi Jawa Tengah ................ 105

Grafik 4.31 Perkembangan Suku Bunga Pinjaman Bank Umum di Provinsi Jawa Tengah .................. 105

Grafik 4.32 Perkembangan Suku Bunga Sektor Utama di Provinsi Jawa Tengah .............................. 105

Grafik 4.33 Perkembangan Risiko Kredit Berdasarkan Sektor di Provinsi Jawa Tengah ...................... 106

Grafik 4.34 Perkembangan Risiko Kredit Berdasarkan Penggunaan di Provinsi Jawa Tengah ............ 106

Grafik 4.35 Perbandingan Laju Pertumbuhan Aset Perbankan Syariah di Pulau Jawa........................ 107

4.36 Perbandingan DPK Perbankan Syariah di Pulau Jawa............................................................... 107

Grafik 4.37 Perbandingan Laju Pertumbuhan Pembiayaan Perbankan Syariah di Pulau Jawa ............ 108

Grafik 4.38 Perbandingan FDR Perbankan Syariah di Pulau Jawa ..................................................... 108

Grafik 4.39 Perkembangan Pertumbuhan Aset BPR di Jawa Tengah ................................................ 109

Grafik 4.40 Perkembangan Pertumbuhan DPK BPR di Jawa Tengah ................................................ 109

Grafik 4.41 Pangsa DPK BPR di Jawa Tengah.................................................................................. 109

Grafik 4.42 Perkembangan Pertumbuhan Kredit BPR Jawa Tengah Berdasarkan Jenis Penggunaan .. 110

Grafik 4.43 Pangsa Kredit BPR Jawa Tengah Berdasarkan Jenis Penggunaan ................................... 110

Grafik 4.44 Pertumbuhan Kredit BPR Jawa Tengah Berdasarkan Sektor Ekonomi ............................. 110

Grafik 4.45 Pangsa Kredit BPR Jawa Tengah Berdasarkan Sektor Ekonomi ...................................... 110

Grafik 4.46 Perkembangan NPL Kredit BPR Jawa Tengah Berdasarkan Jenis Penggunaan ................. 111

Grafik 4.47 Perkembangan NPL Kredit BPR Jawa Tengah Berdasarkan Sektor Ekonomi .................... 111

Grafik 4.48 Perkembangan LDR BPR Jawa Tengah .......................................................................... 111

Grafik 5.1 Perkembangan Rata-Rata Perputaran Kliring Harian di Jawa Tengah ............................... 113

Grafik 5.2 Pertumbuhan Tahunan Rata-Rata Perputaran Kliring dan IPR SPE dan SBT SKDU ......... 113

Grafik 5.3 Pangsa Volume Transaksi SKNBI Berdasarkan Daerah Pengiriman.................................... 114

Grafik 5.4 Pangsa Nominal Transaksi SKNBI Berdasarkan Daerah Pengiriman ................................... 114

Grafik 5.5 Perkembangan Rata-Rata Penarikan Cek dan Bilyet Giro Kosong Harian di Jawa Tengah . 114

Grafik 5.6 Perkembangan Pola Penarikan dan Setoran Uang Kartal melalui Bank Indonesia di Jawa

Tengah ......................................................................................................................................... 116

Grafik 5.7 Perkembangan Pola Penarikan dan Setoran Uang Kartal Berdasarkan Wilayah ................. 116

14

Grafik 5.8 Nominal dan Frekuensi Kas Keliling ............................................................................... 117

Grafik 5.9 Perkembangan Penarikan dan Pemusnahan Uang Tidak Layak Edar ............................... 117

Grafik 5.10 Temuan Uang Palsu Berdasarkan Wilayah ................................................................... 117

Grafik 5.11 Persentase Temuan Uang Palsu Berdasarkan Pecahan .................................................. 117

Grafik 5.12 Temuan Uang Palsu Berdasarkan Sumber Temuan ....................................................... 118

Grafik 5.13 Transaksi Penukaran Valuta Asing dan Kunjungan Wisatawan Asing di Jawa Tengah ... 119

Grafik 5.14 PangsaValuta Asing yang ditukarkan melalui KUPVA Bukan Bank di Jawa Tengah ........ 119

Grafik 5.15Sebaran Jaringan Kantor Bank di Jawa Tengah ............................................................. 120

Grafik 5.16 Realisasi Jumlah Agen LKD dan Jumlah Transaksi melalui Agen LKD ............................. 120

Grafik 6.1 Perkembangan NTP dalam 5 Tahun Terakhir ................................................................. 123

Grafik 6.2 Indeks Kondisi Ketenagakerjaan dan ............................................................................. 126

Grafik 6.3 Indeks Kondisi Ketenagakerjaan, Penghasilan, dan Kegiatan Usaha yang Akan Datang ... 126

Grafik 6.4 NTP dengan PDRB Lapangan usaha Pertanian ................................................................ 127

Grafik 6.5 NTP Jawa Tengah dan Komponen Penyusunnya ............................................................ 128

Grafik 6.6 NTP Berdasarkan Subsektor di Jawa Tengah .................................................................. 128

Grafik 6.7 Indeks yang Diterima berdasarkan Subsektor ................................................................. 128

Grafik 6.8 . Indeks yang Dibayar berdasarkan Subsektor ................................................................ 128

Grafik 6.9 Jumlah dan Persentase Penduduk Miskin Jawa Tengah Tahun 2011-2016 (ribuan orang) 129

Grafik 6.10 Perkembangan IPM Jawa Tengah dan Nasional ........................................................... 131

Grafik 6.11 Perkembangan Koefisien Gini Jawa Tengah dan Nasional ............................................ 134

Grafik 6.12 Perkembangan Koefisien Gini Berdasarkan Wilayah ..................................................... 134

Grafik 7.1 Proyeksi Inflasi Tahun 2017 .......................................................................................... 141

15

TABEL INDIKATOR

A. PDRB & Inflasi

2017

I II III IV I

Ekonomi Makro Regional *)

Produk Domestik Regional Bruto (%, yoy) 5,27 5,47 5,08 5,71 5,01 5,33 5,28 5,20

Berdasarkan Sektor

-Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan -0,95 5,60 -1,96 -0,02 3,02 8,75 2,13 9,42

-Pertambangan dan Penggalian 6,66 3,05 21,59 16,53 17,30 19,65 18,73 6,73

-Industri Pengolahan 6,61 4,81 3,99 4,80 4,19 3,43 4,09 4,11

-Pengadaan Listrik dan Gas 6,50 2,43 9,12 8,72 5,78 6,80 7,57 6,09

-Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah, Limbah dan Daur Ulang 3,45 1,63 -2,61 1,39 4,56 5,46 2,17 7,19

-Konstruksi 4,38 6,00 6,04 7,46 7,61 6,40 6,88 4,70

-Perdagangan Besar-Eceran dan Reparasi Mobil-Sepeda Motor 4,79 3,97 7,76 5,68 1,98 5,20 5,10 5,19

-Transportasi dan Pergudangan 9,26 7,80 7,13 6,97 7,29 5,31 6,66 5,44

-Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum 7,61 6,79 6,26 6,82 6,54 6,00 6,40 6,06

-Informasi dan Komunikasi 13,00 9,53 9,07 9,62 7,58 7,06 8,31 7,08

-Jasa Keuangan dan Asuransi 4,12 8,02 8,44 13,95 10,07 6,61 9,67 3,40

-Real Estate 7,19 7,59 7,64 6,39 5,89 7,29 6,80 6,68

-Jasa Perusahaan 7,97 8,49 10,92 10,81 10,06 10,72 10,62 8,08

-Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan Jaminan Sosial Wajib 0,78 5,31 4,22 5,23 -0,10 0,30 2,37 -0,05

-Jasa Pendidikan 9,37 7,55 9,63 10,78 9,44 1,27 7,64 1,83

-Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial 11,37 6,61 10,48 14,00 10,46 5,00 9,86 4,68

-Jasa lainnya 8,50 3,21 4,69 12,98 10,43 6,75 8,62 6,25

Berdasarkan Permintaan

-Konsumsi Rumah Tangga 4,31 4,45 4,75 4,80 4,36 4,41 4,57 4,59

-Konsumsi LNPRT 8,62 -3,04 8,73 9,17 3,47 1,60 5,61 3,24

-Konsumsi Pemerintah 2,19 3,71 3,26 7,48 -12,53 -1,45 -1,71 2,57

-PMTB 4,52 5,12 5,34 6,87 5,54 6,09 5,96 5,50

-Ekspor Luar Negeri 10,66 0,28 -0,28 -1,59 -10,48 3,13 -2,22 8,32

-Impor Luar Negeri -7,29 -16,03 -26,76 -12,77 -18,81 2,59 -14,49 27,27

-Net Ekspor Antardaerah -6,80 0,65 -34,48 -7,31 -0,26 59,79 -13,17 39,77

-Perubahan Inventori -22,63 -71,08 -0,39 -30,87 52,63 -34,57 11,14 28,47

Ekspor

-Nilai Ekspor Non Migas (USD Juta) 6.097 6.206 1.579 1.689 1.382 1.603 6.253 1.717

-Volume Ekspor Non Migas (Juta Ton) 2.776 2.858 780 789 734 686 2.989 685

Impor

-Nilai Impor Non Migas (USD Juta) 6.120 5.476 1.259 1.398 1.194 1.560 5.411 1.500

-Volume Impor Non Migas (Juta Ton) 3.845 4.488 1.028 1.175 951 1.123 4.278 1.153

Indeks Harga Konsumen

Provinsi Jawa Tengah 118,60 121,84 122,60 122,70 123,69 124,71 124,71 126,65

Kota Purwokerto 117,36 120,32 121,31 121,36 121,81 123,23 123,23 125,22

Kota Surakarta 116,84 119,83 120,82 120,91 121,43 122,41 122,41 124,24

Kota Semarang 118,73 121,77 122,35 122,42 123,60 124,59 124,59 126,35

Kota Tegal 114,73 119,26 120,13 120,55 121,91 122,49 122,49 123,94

Kota Kudus 124,16 128,23 129,16 128,88 129,70 131,20 131,20 134,15

Kota Cilacap 121,18 124,37 125,32 125,79 126,96 127,81 127,81 130,59

Laju Inflasi Tahunan (%, yoy)

Provinsi Jawa Tengah 8,22 2,73 4,21 2,96 2,71 2,36 2,36 3,30

Kota Purwokerto 7,09 2,52 4,15 2,95 2,36 2,42 2,42 3,22

Kota Surakarta 8,01 2,56 4,43 3,21 2,93 2,15 2,15 2,93

Kota Semarang 8,53 2,56 3,99 2,65 2,61 2,32 2,32 3,27

Kota Tegal 7,40 3,95 4,99 3,77 3,73 2,71 2,71 3,17

Kota Kudus 8,59 3,28 4,83 3,33 2,18 2,32 2,32 3,86

Kota Cilacap 8,19 2,63 3,79 3,23 2,87 2,77 2,77 4,21

*Mulai tahun 2014 perhitungan IHK menggunakan SBH 2012

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah

2016Indikator 2014 2015

2016

16

B. Perbankan

C. Sistem Pembayaran

2017

I II III IV I

Perbankan **)

Dana Pihak Ketiga (Rp Triliun) 188,11 216,17 217,92 225,02 228,39 240,40 240,40 245,78

-Giro 24,83 29,69 33,75 31,14 32,90 30,25 30,25 35,81

-Tabungan 97,60 109,04 104,36 112,08 112,90 123,34 123,34 119,59

-Deposito 65,68 77,44 79,82 81,80 82,59 86,81 86,81 90,38

Kredit (Rp Triliun) 198,15 216,71 217,89 226,15 229,91 236,76 236,76 237,77

-Modal Kerja 106,38 115,80 115,89 120,94 122,87 125,63 125,63 125,47

-Investasi 29,06 34,31 35,49 36,68 37,85 39,82 39,82 40,23

-Konsumsi 62,71 66,60 66,51 68,53 69,20 71,30 71,30 72,08

Loan to Deposit ratio (%) 105,33 100,25 99,99 100,50 100,67 98,49 98,49 96,74

NPL Gross (%) 2,23 3,02 3,22 3,43 3,26 2,84 2,84 3,06

**Data Perbankan merupakan data bank umum yang ada di Jawa Tengah (Lokasi Bank Pelapor)

Indikator 2014 2015

2016

2016

2017

I II III IV I

Sistem Pembayaran

Transaksi Kliring

- Rata-rata Harian Nominal Transaksi (Rp Miliar) 567 607 853 947 800 819 855 770

- Rata-rata Harian Volume Transaksi (Lembar) 14.459 14.612 18.817 19.694 18.545 19.085 19.035 18.555

Transaksi Kas (Rp Triliun)

-Inflow 62,32 71,23 18,75 12,45 26,63 14,67 72,49 18,38

-Outflow 39,11 46,84 7,00 23,06 10,88 12,03 52,98 10,12

2015 2016

2016

Indikator 2014

17

RINGKASAN EKSEKUTIF

Perkembangan Ekonomi Makro Daerah

Pada triwulan I 2017, ekonomi Provinsi Jawa Tengah mencatatkan pertumbuhan 5,20% (yoy).

Capaian ini lebih rendah dibandingkan triwulan sebelumnya yang sebesar 5,33% (yoy) . Meskipun

demikian kinerja tersebut masih lebih baik dibandingkan periode yang sama tahun lalu yang sebesar

5,08% (yoy). Tren perlambatan ini berbeda dengan perekonomian nasional dan kawasan Jawa yang

tumbuh lebih tinggi dibandingkan triwulan sebelumnya. Pertumbuhan ekonomi nasional tercatat

sebesar 5,01% (yoy), melambat dari tingkat pertumbuhan 4,94% (yoy) pada triwulan sebelumnya;

sementara perekonomian Kawasan Jawa mencatatkan pertumbuhan 5,66% (yoy) setelah tumbuh

5,45% (yoy) pada triwulan IV 2016.

Ditinjau dari sisi pengeluaran, deselerasi terutama berasal dari kinerja investasi seiring dengan realisasi

proyek investasi yang belum optimal di awal tahun. Selain itu, kinerja impor luar negeri sebagai

komponen pengurang Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) mengalami peningkatan dan turut

menyebabkan perlambatan ekonomi. Sementara itu, pertumbuhan konsumsi dan ekspor luar negeri

tercatat meningkat sehingga dapat menahan perlambatan lebih dalam.

Ditinjau dari sisi lapangan usaha, perlambatan pada triwulan laporan utamanya didorong oleh

lapangan usaha konstruksi; serta pertambangan dan penggalian. Sebaliknya, lapangan usaha utama

Provinsi Jawa Tengah, yaitu industri pengolahan; dan pertanian justru mengalami peningkatan,

sedangkan lapangan usaha perdagangan mencatatkan kinerja pertumbuhan stabil.

Keuangan Pemerintah

Postur APDB Provinsi Jawa Tengah pada 2017 meningkat dibandingkan tahun anggaran 2016.

Anggaran pendapatan meningkat menjadi Rp23,47 triliun atau naik 11,81% dibandingkan tahun

2016. Begitu pula dengan anggaran belanja yang meningkat menjadi Rp23,36 triliun atau naik

10,44% dibandingkan tahun sebelumnya. Secara keseluruhan, pada tahun 2017 sudah tidak terjadi

defisit anggaran seperti tahun sebelumnya dengan surplus sebesar Rp104 milliar.

Ditinjau dari serapan terhadap anggaran, persentase realisasi pendapatan meningkat, namun

persentase realisasi belanja mengalami penurunan. Realisasi pendapatan sampai dengan triwulan

laporan sebesar 22,13% dari APBD 2017, lebih tinggi dibandingkan serapan pendapatan triwulan I

2016 yang sebesar 18,54%. Sementara itu, realisasi belanja sampai triwulan I 2017 sebesar 10,04%

dari APBD 2017, relatif lebih rendah dibandingkan triwulan I 2016 sebesar 11,69%.

18

Perkembangan Inflasi Daerah

Inflasi Jawa Tengah tercatat meningkat pada triwulan I 2017, di tengah melambatnya pertumbuhan

ekonomi1. Pada akhir triwulan I 2017 inflasi Jawa Tengah tercatat sebesar 3,30% (yoy), lebih tinggi

dibandingkan triwulan sebelumnya yang sebesar 2,36% (yoy). Secara triwulanan, inflasi Jawa Tengah

pada periode laporan tercatat lebih tinggi dibandingkan periode yang sama di tahun sebelumnya.

Pada triwulan I 2017, inflasi triwulanan tercatat sebesar 1,56% (qtq), meningkat dibandingkan

triwulan I 2016 yang mencatatkan inflasi sebesar 0,62% (qtq).

Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan, dan UMKM

Tekanan stabilitas keuangan Jawa Tengah pada triwulan IV 2016 mengalami penurunan dibandingkan

triwulan III 2016 sejalan dengan perbaikan kinerja perekonomian daerah pada periode tersebut.

Indikator-indikator kinerja keuangan korporasi Jawa Tengah mengkonfirmasi penurunan tekanan

tersebut yang tercermin pada peningkatan kinerja korporasi.

Sementara itu, kinerja perbankan Jawa Tengah pada triwulan I 2017 mengalami perlambatan setelah

mengalami peningkatan pada triwulan IV 2016. Sesuai dengan pola musiman kinerja perekonomian

daerah kembali melambat pada awal tahun. Pada triwulan I 2017, salah satu indikator utama kinerja

perbankan yaitu aset tercatat tumbuh sebesar 13,04% (yoy); melambat dibandingkan triwulan IV

2016 yang tercatat sebesar 13,32% (yoy). Sedangkan kredit perbankan pada triwulan laporan

mengalami peningkatan baik terjadi pada kredit umum maupun kredit UMKM.

Penyelenggaraan Sistem Pembayaran dan Pengelolaan Uang Rupiah

Transaksi ekonomi di Jawa Tengah pada triwulan I 2017 dapat berjalan lancar dengan dukungan

sistem pembayaran tunai dan non tunai yang aman, efisien, mudah diakses, serta melindungi

konsumen. Aktivitas transaksi keuangan masyarakat di Jawa Tengah baik secara tunai maupun non

tunai dapat terselenggara dengan baik, meskipun mengalami pertumbuhan yang melambat.

Penyelesaian transaksi keuangan non tunai melalui SKNBI tertahan seiring dengan perlambatan

aktivitas ekonomi pada triwulan I 2017. Pengelolaan uang Rupiah mencatatkan peningkatan net

inflow dibandingkan triwulan sebelumnya. Dari sisi transaksi valuta asing, transaksi penukaran valuta

asing mengalami perbaikan signifikan dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya yang

1 Pada tahun 2014, BPS mengubah tahun dasar penghitungan inflasi dengan SBH 2012. Untuk itu dalam mengolah penghitungan inflasi

Bank Indonesia melakukan penyesuaian tahun dasar berdasarkan pendekatan perubahan inflasi bulanan.

19

tumbuh negatif. Peningkatan transaksi ini sejalan dengan meningkatnya kunjungan wisatawan asing

ke Jawa Tengah.

Ketenagakerjaan dan Kesejahteraan

Nilai Tukar Petani (NTP) pada triwulan I 2017 melambat dibandingkan triwulan IV 2016. NTP pada

triwulan laporan tercatat sebesar 97,50; lebih rendah dibanding triwulan lalu yang mencapai 99,35.

Hal ini sejalan dengan pertumbuhan lapangan usaha pertanian, kehutanan, dan perikanan pada

triwulan laporan yang relatif melambat. Lapangan usaha ini mencatatkan perbaikan pertumbuhan

menjadi 9,42% (yoy), lebih tinggi dibandingkan triwulan IV 2016 yang tumbuh 8,75% (yoy).

Sementara itu, Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK) pada triwulan laporan mengalami

peningkatan dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu. TPAK yang mengindikasikan

besarnya persentase penduduk usia kerja yang aktif secara ekonomi, mengalami peningkatan

dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya. TPAK Jawa Tengah pada Februari 2017 tercatat

sebesar 70,20% meningkat dibandingkan Februari 2016 yang tercatat sebesar 69,89%. TPAK Jawa

Tengah ini juga tercatat masih lebih baik dibandingkan dengan nasional yang tercatat sebesar

69,02%.

Prospek Perekonomian Daerah

Pertumbuhan ekonomi di Jawa Tengah diperkirakan mengalami deselerasi pada triwulan III 2017.

Perlambatan ini merupakan normalisasi setelah peningkatan tinggi pada triwulan II 2017, atau periode

Ramadhan dan Lebaran. Walaupun lebih lambat, pertumbuhan ekonomi Jawa Tengah periode

tersebut diproyeksikan masih berada pada kisaran yang tinggi, yaitu 5,2%-5,6% (yoy). Ditinjau dari sisi

pengeluaran, perlambatan terutama bersumber dari konsumsi rumah tangga dan investasi. Sementara

pada sisi lapangan usaha, perlambatan diperkirakan terjadi pada lapangan usaha industri pengolahan

dan lapangan usaha perdagangan.

Secara keseluruhan, pertumbuhan ekonomi Provinsi Jawa Tengah pada 2017 diperkirakan meningkat

dibandingkan 2016. Ekonomi Jawa Tengah pada tahun 2017 diperkirakan tumbuh pada rentang

5,3% - 5,7% (yoy), lebih tinggi dibandingkan pertumbuhan tahun 2016 yang sebesar 5,28%.

Perbaikan ekonomi global, terutama mitra dagang utama Jawa Tengah diperkirakan meningkatkan

kegiatan usaha, khususnya ekspor. Komitmen pemerintah untuk meningkatkan kemudahan investasi

dan berusaha di Indonesia, serta komitmen dalam pembangunan infrastruktur diperkirakan

mendukung percepatan pertumbuhan ekonomi pada tahun 2017. Lebih lanjut, kinerja konsumsi

20

pemerintah diperkirakan membaik seiring dengan mulai membaiknya penerimaan pajak. Selain itu,

terjaganya daya beli masyarakat diperkirakan berdampak pada peningkatan kinerja konsumsi.

Sementara itu, Inflasi triwulan III 2017 diperkirakan menurun dibandingkan triwulan sebelumnya.

Penurunan ini terjadi di seluruh kelompok, terutama berasal dari kelompok volatile food dan

administered prices. Inflasi volatile food diperkirakan menurun seiring normalisasi permintaan pasca

Lebaran serta meningkatnya pasokan untuk komoditas bumbu-bumbuan. Sementara itu, inflasi

administered prices diperkirakan menurun di tengah hilangnya efek penyesuaian tarif listrik 900 VA

nonsubsidi pada bulan Mei 2017. Untuk keseluruhan tahun 2017, inflasi diperkirakan lebih tinggi

dibandingkan tahun 2016 yang utamanya ini berasal dari penyesuaian harga komoditas barang yang

diatur pemerintah, terutama untuk kebijakan energi. Sementara untuk kelompok volatile food, masih

meneruskan tren inflasi rendah pada tahun 2016 lalu.

Ke depan, inflasi akan tetap diarahkan berada pada sasaran inflasi 2017, yaitu 4±1% (yoy). Koordinasi

kebijakan Pemerintah dan Bank Indonesia dalam pengendalian inflasi perlu terus diperkuat terutama

dalam menghadapi sejumlah risiko terkait penyesuaian administered prices sejalan dengan kebijakan

lanjutan reformasi subsidi energi oleh Pemerintah, dan risiko moderat kenaikan harga volatile food.

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

21

Perkembangan Ekonomi Makro Regional 1.

Perekonomian Provinsi Jawa Tengah triwulan I 2017 tumbuh melambat

dibandingkan triwulan sebelumnya.

Ditinjau dari sisi pengeluaran, deselerasi pertumbuhan terutama disumbang oleh

perlambatan komponen investasi dan peningkatan impor luar negeri. Sementara

itu, konsumsi dan ekspor luar negeri mengalami peningkatan sehingga menahan

perlambatan lebih dalam.

Ditinjau dari sisi lapangan usaha, perlambatan didorong oleh lapangan usaha

konstruksi, serta lapangan usaha pertambangan dan penggalian. Adapun

lapangan usaha utama Jawa Tengah, yaitu industri pengolahan; serta lapangan

usaha pertanian, kehutanan, dan perikanan mengalami peningkatan

pertumbuhan, sementara pertumbuhan lapangan usaha perdagangan besar-

eceran dan reparasi mobil-sepeda motor relatif stabil.

Perkembangan Ekonomi Makro Regional Triwulan I 20172

1.1.

Jawa Tengah mencatatkan pertumbuhan ekonomi sebesar 5,20% (yoy) pada triwulan I 2017.

Kinerja perekonomian mengalami perlambatan dibandingkan triwulan triwulan IV 2016 yang sebesar

5,33% (yoy). Meskipun demikian kinerja tersebut masih lebih baik dibandingkan periode yang sama

tahun lalu yang sebesar 5,08% (yoy).

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 1.1 Pertumbuhan Ekonomi Jawa Tengah

2Perkembangan Ekonomi Jawa Tengah diambil dari Berita Resmi Statistik Pertumbuhan Ekonomi Jawa Tengah Triwulan III tahun 2016

dengan menggunakan tahun dasar 2010 berbasis SNA 2008 yang dikeluarkan BPS Provinsi Jawa Tengah. Apabila terdapat perbedaan angka

pertumbuhan tahunan yang tertera pada BRS periode saat ini dengan perhitungan ADHK rilis periode ini dengan periode sebelumnya, yang

menjadi acuan dalam penulisan KEKR adalah angka PDRB ADHK berdasarkan BRS pada saat periode laporan. Hal ini dimungkinkan

mengingat besaran PDRB tahun 2016 dan 2015 masih bersifat sementara.

-6

-4

-2

0

2

4

6

8

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%

PERTUMBUHAN EKONOMI (YOY)

PERTUMBUHAN EKONOMI (QTQ)

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

22

Berbeda dengan Jawa Tengah, pada triwulan laporan, perekonomian nasional dan kawasan Jawa

tumbuh lebih tinggi dibandingkan triwulan sebelumnya. Pertumbuhan ekonomi nasional tercatat

sebesar 5,01% (yoy), melambat dari tingkat pertumbuhan 4,94% (yoy) pada triwulan sebelumnya;

sementara perekonomian Kawasan Jawa mencatatkan pertumbuhan 5,66% (yoy) setelah tumbuh

5,45% (yoy) pada triwulan IV 2016.

Sumber: BPS, diolah

Grafik 1.2 Pertumbuhan Ekonomi Jawa Tengah, Jawa, dan Nasional

Pada kawasan Jawa, perlambatan juga dialami oleh perekonomian Jawa Timur dan Jawa Barat.

Sementara itu, provinsi lainnya di Kawasan Jawa, yakni DKI Jakarta, Banten, dan DI Yogyakarta

mengalami peningkatan pertumbuhan. Dibandingkan provinsi lainnya di Kawasan Jawa, pertumbuhan

ekonomi Jawa Tengah menempati posisi kedua terendah, di atas DI Yogyakarta.

Pada periode laporan, perekonomian Provinsi Jawa Tengah menyumbang 14,72% terhadap

perekonomian kawasan Jawa. Nilai ini relatif tetap dibandingkan periode sebelumnya. Perekonomian

Kawasan Jawa secara dominan disumbang oleh Provinsi DKI Jakarta dan Provinsi Jawa Timur dengan

sumbangan dari kedua daerah ini mencapai lebih dari 50%.

Sumber: BPS, diolah

Grafik 1.3 Struktur Perekonomian Kawasan Jawa

berdasarkan Provinsi

Tabel 1.1 Pertumbuhan Ekonomi Provinsi

di Kawasan Jawa (%, yoy)

PROVINSI TW IV 2016 TW I 2017

DKI 5,51 6,48

BANTEN 5,53 5,90

JABAR 5,45 5,24

JATENG 5,33 5,20

DIY 4,71 5,12

JATIM 5,48 5,37

JAWA 5,45 5,66

Sumber: BPS, diolah

Kegiatan ekonomi dapat tercermin dari beberapa sarana pendukungnya, seperti aktivitas perbankan.

Seiring dengan melemahnya aktivitas ekonomi Jawa Tengah pada triwulan I 2017, kebutuhan akan

pembiayaan turut melemah. Hal tersebut tercermin dari penyaluran kredit perbankan yang tumbuh

3

4

5

6

7

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOYJAWA JATENG NASIONAL

DKI

BANTEN

JABAR

JATENG

DIY

JATIM

Triwulan I 2017

Triwulan IV 2016

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

23

melambat pada periode tersebut. Pada triwulan laporan, pertumbuhan kredit perbankan yang

disalurkan di Jawa Tengah tercatat 11,84% (yoy), lebih rendah dibandingkan triwulan sebelumnya

yang sebesar 12,62% (yoy). Lebih lanjut, perkembangan tersebut juga tercermin pada aktivitas sistem

pembayaran. Pada triwulan I 2017, nilai rata-rata perputaran kliring harian mengalami kontraksi

9,74% (yoy), berbalik arah setelah tumbuh 13,52% (yoy) pada triwulan IV 2016.

Sumber: Bank Indonesia, BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 1.4 Pertumbuhan Tahunan Kredit Perbankan dan

Pertumbuhan Ekonomi

Sumber: Bank Indonesia, BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 1.5 Pertumbuhan Tahunan Rata-Rata Perputaran Kliring

Harian dan Pertumbuhan Ekonomi

Ditinjau dari sisi pengeluaran, deselerasi terutama berasal dari kinerja investasi seiring dengan

realisasi proyek investasi yang belum optimal di awal tahun. Selain itu, kinerja impor luar negeri

sebagai komponen pengurang Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) mengalami peningkatan dan

turut menyebabkan perlambatan ekonomi. Sementara itu, pertumbuhan konsumsi dan ekspor luar

negeri tercatat meningkat sehingga dapat menahan perlambatan lebih dalam.

Ditinjau dari sisi lapangan usaha, perlambatan pada triwulan laporan utamanya didorong oleh

lapangan usaha konstruksi; serta pertambangan dan penggalian. Sebaliknya, lapangan usaha utama

Provinsi Jawa Tengah, yaitu industri pengolahan; dan pertanian justru mengalami peningkatan,

sedangkan lapangan usaha perdagangan mencatatkan kinerja pertumbuhan stabil.

1.1.1. Perkembangan Ekonomi Sisi Pengeluaran

Berdasarkan sisi pengeluaran, perekonomian Jawa Tengah pada triwulan I 2017 masih ditopang oleh

konsumsi rumah tangga dengan pangsa 61,57%. Pembentukan modal tetap bruto (PMTB) atau

investasi juga memberikan kontribusi signifikan, yaitu sebesar 29,88%. Lebih lanjut, peran ekspor luar

negeri sebesar 9,27%, dan konsumsi pemerintah sebesar 5,00%. Selain itu, pangsa impor luar negeri,

sebagai elemen pengurang dalam perekonomian Jawa Tengah, juga cukup besar, yaitu 16,32%.

Komposisi ini tidak banyak berubah dibandingkan tahun sebelumnya.

Perlambatan pertumbuhan ekonomi pada periode laporan terutama berasal dari kinerja investasi

seiring dengan realisasi proyek investasi yang belum optimal di awal tahun. Selain itu, kinerja impor

3

4

5

6

7

8

12

16

20

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOY%, YOY KREDIT PERBANKAN PDRB - SKALA KANAN

3

4

5

6

7

-20

-10

0

10

20

30

40

50

60

70

80

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOY%, YOYNILAI RATA-RATA PERPUTARAN KLIRING HARIAN

PDRB - SKALA KANAN

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

24

luar negeri sebagai komponen pengurang PDRB mengalami peningkatan dan turut menyebabkan

perlambatan ekonomi. Meningkatnya pertumbuhan impor didorong oleh masih kuatnya kinerja

konsumsi dan lapangan usaha industri.

Pertumbuhan konsumsi dan ekspor luar negeri tercatat meningkat sehingga dapat menahan

perlambatan lebih dalam. Meningkatnya kinerja konsumsi didukung oleh optimisme konsumen dan

daya beli masyarakat yang terjaga. Selanjutnya, ekspor luar negeri turut mengalami peningkatan

pertumbuhan seiring dengan mulai pulihnya perekonomian negara mitra dagang.

Tabel 1.2 PDRB Provinsi Jawa Tengah ADHB 2010 menurut Pengeluaran (Rp Miliar)

*Angka Sementara **Angka Sangat Sementara

Sumber : BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Tabel 1.3 PDRB Provinsi Jawa Tengah ADHK 2010 menurut Pengeluaran (Rp Miliar)

*Angka Sementara **Angka Sangat Sementara

Sumber : BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Tabel 1.4 Pertumbuhan Tahunan PDRB Provinsi Jawa Tengah menurut Pengeluaran (%, YOY)

*Angka Sementara **Angka Sangat Sementara

Sumber : BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

1.1.1.1. Pengeluaran Konsumsi

Pengeluaran konsumsi mencatatkan pertumbuhan yang meningkat pada triwulan laporan. Lebih

lanjut, peningkatan terjadi pada seluruh jenis konsumsi, baik konsumsi rumah tangga, konsumsi

pemerintah, maupun konsumsi lembaga nonprofit yang melayani rumah tangga (LNPRT).

2017

I II III IV I II III IV I

Konsumsi Rumah Tangga 570,433 149,648 152,026 159,354 159,262 620,289 162,333 164,045 170,083 170,265 666,726 174,589

Konsumsi LNPRT 10,773 2,736 2,748 2,912 3,042 11,439 3,028 3,029 3,062 3,139 12,257 3,201

Konsumsi Pemerintah 75,556 11,991 17,657 23,013 33,483 86,144 13,546 20,453 20,319 33,583 87,901 14,192

Investasi 274,558 72,937 74,553 78,230 82,641 308,361 79,037 81,890 84,174 88,411 333,513 84,743

Ekspor 84,542 22,130 24,308 22,692 23,684 92,813 23,522 25,036 20,890 25,157 94,606 26,277

Impor 220,421 48,715 51,556 48,453 42,528 191,252 35,286 43,478 37,358 43,010 159,132 46,274

Net Ekspor Antardaerah 99,974 25,649 20,377 18,281 6,083 70,389 12,151 13,966 16,982 3,566 46,664 20,963

Perubahan Inventori 27,054 6,835 10,931 6,113 (10,212) 13,667 4,139 6,627 3,965 (5,235) 9,495 5,879

P D R B 922,471 243,211 251,044 262,141 255,455 1,011,851 262,469 271,567 282,117 275,877 1,092,031 283,571

Komponen Pengeluaran2016

**

2016**20142015

*

2015*

2017

I II III IV I II III IV I

Konsumsi Rumah Tangga 465,234 118,543 120,292 123,688 123,427 485,951 124,171 126,063 129,082 128,866 508,182 129,872

Konsumsi LNPRT 8,299 1,939 1,934 2,046 2,129 8,047 2,109 2,111 2,116 2,163 8,499 2,177

Konsumsi Pemerintah 56,643 8,876 12,250 15,017 22,601 58,744 9,165 13,166 13,135 22,273 57,739 9,400

Investasi 220,773 55,555 56,439 58,684 61,400 232,079 58,521 60,317 61,937 65,141 245,916 61,741

Ekspor 68,523 17,003 18,147 16,444 17,123 68,717 16,955 17,858 14,721 17,660 67,193 18,365

Impor 118,498 25,636 26,917 24,941 22,007 99,500 18,775 23,478 20,250 22,577 85,080 23,894

Net Ekspor Antardaerah 47,723 17,086 14,371 15,483 1,096 48,035 11,194 13,320 15,443 1,751 41,708 15,646

Perubahan Inventori 16,261 2,658 4,454 1,234 -3,643 4,703 2,647 3,079 1,884 -2,383 5,227 3,401

P D R B 764,959 196,024 200,969 207,656 202,126 806,775 205,987 212,435 218,068 212,894 849,384 216,707

Komponen Pengeluaran2015

*

2016**

2014 2016*2015*

2017

I II III IV I II III IV I

Konsumsi Rumah Tangga 4.31 4.51 4.28 4.28 4.74 4.45 4.75 4.80 4.36 4.41 4.57 4.59

Konsumsi LNPRT 8.62 (9.66) (12.33) 3.19 8.35 (3.04) 8.73 9.17 3.47 1.60 5.61 3.24

Konsumsi Pemerintah 2.19 2.83 2.71 5.19 3.63 3.71 3.26 7.48 (12.53) (1.45) (1.71) 2.57

Investasi 4.52 6.24 3.11 4.31 6.81 5.12 5.34 6.87 5.54 6.09 5.96 5.50

Ekspor 10.66 (3.05) (1.56) 1.51 4.72 0.28 (0.28) (1.59) (10.48) 3.13 (2.22) 8.32

Impor (7.29) (12.04) (7.53) (18.48) (25.77) (16.03) (26.76) (12.77) (18.81) 2.59 (14.49) 27.27

Net Ekspor Antardaerah (6.80) 9.79 21.63 (3.58) (74.45) 0.65 (34.48) (7.31) (0.26) 59.79 (13.17) 39.77

Perubahan Inventori (22.63) (49.60) (20.99) (75.02) (988.66) (71.08) (0.39) (30.87) 52.63 (34.57) 11.14 28.47

P D R B 5.27 5.54 5.22 5.02 6.10 5.47 5.08 5.71 5.01 5.33 5.28 5.20

2015*2015

*

Komponen Pengeluaran 2016*2016

**

2014

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

25

Konsumsi rumah tangga pada triwulan I 2017 tumbuh 4,59% (yoy), meningkat dibandingkan

triwulan IV 2016 sebesar 4,41% (yoy). Peningkatan ini diindikasikan sejalan dengan mulai

membaiknya perekonomian domestik sehingga dapat menjaga daya beli masyarakat.

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 1.6 Pertumbuhan Konsumsi Rumah Tangga (yoy)

Percepatan pertumbuhan konsumsi rumah tangga ini terkonfirmasi dari hasil Survei Tendensi

Konsumen yang dilakukan oleh Badan Pusat Statistik (BPS). Berdasarkan survei tersebut, kondisi

ekonomi rumah tangga triwulan laporan membaik dibandingkan triwulan IV 2016. Perkembangan

tersebut ditunjukkan oleh nilai Indeks Tendensi Konsumen (ITK) triwulan I 2017 yang sebesar 102,05;

lebih tinggi dari ITK triwulan IV 2016 yang sebesar 99,93.

Peningkatan kondisi ekonomi rumah tangga ini terutama bersumber oleh meningkatnya volume

konsumsi barang dan jasa (dari 99,45 menjadi 108,29), baik dalam bentuk makanan maupun non

makanan. Selain itu, pengaruh inflasi terhadap tingkat konsumsi juga mengalami penurunan, atau

dengan kata lain, masyarakat semakin optimis dengan terjaganya daya beli di tengah inflasi. Hal

tersebut tercermin dari peningkatan indeksnya dari 99,67 menjadi 104,10. Dengan terjaganya

keyakinan konsumen ini, dampak dari inflasi yang relatif tinggi pada triwulan I 2017 masih dapat

tertahan sehingga kinerja konsumsi rumah tangga tetap meningkat. Jawa Tengah mengalami inflasi

3,30% (yoy) pada triwulan laporan, lebih tinggi dibandingkan inflasi 2,36% pada triwulan

sebelumnya.

Adapun yang menahan keyakinan konsumen adalah pendapatan rumah tangga terindikasi mengalami

penurunan, ditunjukkan oleh penurunan indeksnya dari 100,26 menjadi 98,33. Namun demikian,

penurunan pendapatan ditengarai karena pada triwulan sebelumnya rumah tangga masih

mendapatkan tambahan pendapatan dari bonus akhir tahun. Sementara penghasilan rutin justru

mengalami peningkatan seiring dengan kenaikan Upah Minimum Kabupaten/Kota (UMK) pada awal

tahun.

3

4

5

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

26

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah

Grafik 1.7 Indeks Tendensi Konsumen

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 1.8 Perkembangan Inflasi Triwulanan dan Tahunan

Namun demikian, kinerja konsumsi yang meningkat ini belum tercermin dari kinerja kredit perbankan.

Kredit konsumsi pada triwulan I 2017 tumbuh melambat dengan level 8,76% (yoy), dari 9,11% (yoy)

pada triwulan IV 2016. Perlambatan terjadi pada Kredit Kepemilikan Kendaraan Bermotor (KKB), yaitu

dari 4,18% (yoy) menjadi 2,16% (yoy); serta kredit untuk perlengkapan rumah tangga, yaitu dari

76,19% (yoy) menjadi 46,64%(yoy). Sementara itu, Kredit Kepemilikan Rumah (KPR) dan kredit

konsumsi lainnya mengalami peningkatan pertumbuhan.

Sumber: Bank Indonesia, BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 1.9 Perkembangan Kredit Konsumsi dan Pertumbuhan

Ekonomi

Grafik 1.10 Perkembangan Kredit Konsumsi berdasarkan Jenis

Konsumsi

Konsumsi lembaga nonprofit yang melayani rumah tangga (LNPRT) pada triwulan I 2017 tumbuh

3,24% (yoy), meningkat dibandingkan pertumbuhan triwulan IV 2016 yang tercatat 1,60% (yoy).

Adapun peningkatan tersebut didorong oleh kegiatan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang

diselenggarakan 7 kabupaten/kota pada Februari 2017. Selain itu, berdasarkan hasil Focus Group

Discussion (FGD), perbaikan juga berasal dari semakin meningkatnya aktivitas komunitas hobi. Lomba

komunitas hobi yang diselenggarakan di Jawa Tengah juga turut mendorong kegiatan ekonomi

kelompok tersebut. Sementara itu, kegiatan dan bantuan sosial masih terbatas sesuai pola musiman

pada awal tahun.

90

95

100

105

110

115

120

125

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

ITK

PENDAPATAN RUMAH TANGGA

PENGARUH INFLASI TERHADAP TINGKAT KONSUMSI

VOLUME KONSUMSI BARANG/JASA

3

4

5

-

2

4

6

8

10

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

INFLASI PDRB KONSUMSI - SKALA KANAN%, YOY %, YOY

3

4

5

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

KREDIT KONSUMSI

PDRB KONSUMSI - SKALA KANAN

%, YOY %, YOY

-40

-20

0

20

40

60

80

100

-10

-5

0

5

10

15

20

25

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOY%, YOYKKB

KPR

LAINNYA - SKALA KANAN

PERALATAN RUMAH TANGGA

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

27

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 1.11 Pertumbuhan Konsumsi LNPRT

Pertumbuhan konsumsi pemerintah pun mengalami perbaikan pada triwulan I 2017. Setelah

mengalami kontraksi 1,45% (yoy) pada triwulan IV 2016, konsumsi pemerintah tumbuh 2,57% (yoy)

pada triwulan laporan. Perbaikan diindikasikan berasal dari realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja

Nasional (APBN) di Jawa Tengah, serta Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) pada level

kabupaten/kota. Sementara itu realisasi APBD Provinsi Jawa Tengah cenderung lebih rendah

dibandingkan periode yang sama pada tahun sebelumnya.

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 1.12 Pertumbuhan Konsumsi Pemerintah

(20)

(10)

-

10

20

30

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOY

-80

-60

-40

-20

0

20

40

60

80

-20

-10

0

10

20

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%%PERTUMBUHAN TAHUNAN (YOY)

PERTUMBUHAN TRIWULANAN (QTQ) - SKALA KANAN

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

28

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, Biro Keuangan Provinsi Jawa

Tengah, diolah

Grafik 1.13 Pertumbuhan Realisasi Belanja Pemerintah Provinsi

Jawa Tengah dan PDRB Konsumsi Pemerintah

Sumber: Biro Keuangan Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 1.14 Persentase Realisasi Pendapatan dan Belanja

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah

Sumber: Biro Keuangan Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 1.15 Jumlah dan Pertumbuhan Anggaran Belanja Pemerintah Provinsi Jawa Tengah

1.1.1.2. Pengeluaran Investasi

Pada triwulan I 2017, investasi yang tercermin dari Pembentukan Modal Tetap Bruto (PMTB)

tumbuh sebesar 5,50% (yoy), melambat dari triwulan yang lalu yang tumbuh 6,09% (yoy). Secara

triwulanan, investasi tercatat turun 9,70% (qtq), lebih dalam dari penurunan triwulan I 2016 yang

sebesar 4,69% (qtq).

-15

-10

-5

0

5

10

15

20

25

30

35

-20

-10

0

10

20

30

40

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOY%, YOY

REALISASI BELANJA PEMPROV JAWA TENGAHREALISASI BELANJA PEMPROV JAWA TENGAH (TANPA BELANJA MODAL)PDRB KONSUMSI PEMERINTAH - SKALA KANAN

0

20

40

60

80

100

120

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%REALISASI PENDAPATAN REALISASI BELANJA

0

10

20

30

40

50

60

-

5.000

10.000

15.000

20.000

25.000

2012 2013 2014 2015 2016 2017

%, YOYRP MILIAR

ANGGARAN BELANJA

PERTUMBUHAN TAHUNAN ANGGARAN BELANJA -SKALA KANAN

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

29

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah

Grafik 1.16 Pertumbuhan Pembentukan Modal Tetap Bruto

Sumber: Kemenperin, Kemendag, BPS Provinsi Jawa Tengah

Grafik 1.17 Pertumbuhan PDRB Investasi, PDRB Konstruksi,

dan Konsumsi Semen

Pihak perbankan juga mengonfirmasi adanya pelemahan pertumbuhan investasi pada periode laporan.

Pertumbuhan kredit yang disalurkan bank umum untuk kegiatan investasi di Jawa Tengah mengalami

perlambatan menjadi 15,54% (yoy), dari pertumbuhan 18,41% (yoy) pada triwulan IV 2016.

Sementara itu, tren penurunan suku bunga kredit sejak tahun 2014 sudah mulai berbalik arah dan

mengalami peningkatan. Rata-rata tertimbang suku bunga kredit investasi triwulan I 2017 tercatat

meningkat dari 10,15% menjadi 10,34%.

Grafik 1.18 Pertumbuhan Kredit Investasi dan Suku Bunga Kredit Investasi

Perlambatan kinerja ini diindikasikan bersumber dari investasi dalam bentuk bangunan. Kinerja

investasi bangunan terkonfirmasi dari pertumbuhan ekonomi pada lapangan usaha konstruksi atau

bangunan yang melambat menjadi 4,70% (yoy) pada triwulan laporan, setelah tumbuh 6,40% (yoy)

pada triwulan IV 2016.

Ditinjau berdasarkan asal penanaman modal, perlambatan investasi diindikasikan terjadi pada investasi

yang berasal dalam negeri, sementara pertumbuhan investasi dari pihak asing masih mengalami

peningkatan. Nilai penanaman modal dalam negeri mengalami penurunan 5,74% (yoy), setelah

tumbuh 178,53% (yoy) pada triwulan lalu. Sementara itu, nilai penanaman modal asing mengalami

peningkatan pertumbuhan dari -5,08% (yoy) menjadi 144,05% (yoy).

(12)

(10)

(8)

(6)

(4)

(2)

-

2

4

6

8

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

PERTUMBUHAN TAHUNAN (YOY)

PERTUMBUHAN TRIWULANAN (QTQ)

%

0

2

4

6

8

10

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOY PDRB KONSTRUKSI PDRB INVESTASI

8

9

10

11

12

13

14

-

5

10

15

20

25

30

35

40

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

KREDIT INVESTASI

RRT SUKU BUNGA KREDIT INVESTASI - SKALA KANAN

%, YOY %

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

30

Sumber: Badan Koordinasi Penanaman Modal, diolah

Grafik 1.19 Realisasi Penanaman Modal Asing dan Dalam Negeri

Pada sisi swasta, perlambatan investasi terkonfirmasi dari hasil Survei Kegiatan Dunia Usaha (SKDU), di

mana Saldo Bersih Tertimbang (SBT) kegiatan investasi triwulan I 2017 sebesar 9,58% (yoy) lebih

rendah dari SBT triwulan IV 2016 yang sebesar 10,02% (yoy). Perlambatan terjadi pada hampir seluruh

sektor, kecuali sektor perdagangan, hotel, dan restoran; listrik, gas, dan air bersih, serta pengangkutan

dan komunikasi.

Sumber: Bank Indonesia, BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 1.20 Perkembangan SBT Realisasi Investasi (SKDU) dan

Pertumbuhan PDRB Investasi

Grafik 1.21 Perkembangan SBT Realisasi Investasi Berdasarkan

Sektor Usaha (hasil SKDU)

Hal tersebut juga tercermin pada hasil kegiatan liaison pada triwulan laporan. Sejumlah 59,18%

responden mengkonfirmasi bahwa kegiatan investasi pada triwulan berjalan relatif tetap, dan hanya

38,78% responden yang menyatakan terdapat peningkatan kegiatan investasi. Likert scale investasi

triwulan I 2017 tercatat 0,67; menurun dibandingkan triwulan sebelumnya yang sebesar 1,08.

Kegiatan investasi yang dilakukan lebih banyak bersifat investasi rutin meliputi pemeliharaan dan

peremajaan mesin rutin, peremajaan sarana prasarana, serta pengadaan perlengkapan operasional.

-200

-100

0

100

200

300

400

500

600

700

800

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOY

PMA PMDN

0

1

2

3

4

5

6

7

8

-

2

4

6

8

10

12

14

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

SBT REALISASI INVESTASI (SKDU) PMTB - SKALA KANAN%, SBT %, YOY

0

1

2

3

PER

TAN

IAN

PER

TAM

BA

NG

AN

IND

UST

RI P

ENG

OLA

HA

N

LIST

RIK

, GA

S D

AN

AIR

BER

SIH

BA

NG

UN

AN

PER

DA

GA

NG

AN

, HO

TEL

DA

N R

ESTO

RA

N

PEN

GA

NG

KU

TAN

DA

NK

OM

UN

IKA

SI

KEU

AN

GA

N,

PER

SEW

AA

N D

AN

JA

SAP

ERU

SAH

AA

N

J A

S A

- J

A S

A

%, SBT TRIWULAN IV 2016 TRIWULAN I 2017

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

31

Grafik 1.22 Perkembangan Investasi Pelaku Usaha (Hasil Liaison)

Grafik 1.23 Likert Scale Investasi (Hasil Liaison)

Kegiatan investasi rutin tersebut tercermin dari kinerja impor barang modal yang masih tinggi. Pada

triwulan I 2017, impor barang modal Jawa Tengah tercatat tumbuh tinggi pada level 29,35% (yoy),

meningkat dibandingkan pertumbuhan triwulan IV 2016 yang juga tinggi, yaitu 20,65% (yoy).

Kegiatan impor ini salah satunya didukung oleh nilai tukar Rupiah yang masih mengalami apresiasi

sejak triwulan III 2016. Pada triwulan laporan, nilai tukar Rupiah terhadap Dolar AS mengalami

apresiasi 1,32% (yoy), walaupun tidak setinggi apresiasi triwulan sebelumnya yang sebesar 3,80%

(yoy).

Grafik 1.24 Perkembangan Pertumbuhan Volume dan Nilai Impor Barang Modal

1.1.1.3. Ekspor dan Impor Luar Negeri

1.1.1.3.1. Ekspor Luar Negeri

Kinerja ekspor luar negeri pada triwulan I 2017 tumbuh 8,32% (yoy), melanjutkan tren

perbaikan dari triwulan IV 2016 yang mencatatkan pertumbuhan 3,13% (yoy) . Secara triwulanan,

ekspor luar negeri pada triwulan laporan tumbuh 3,99% (qtq) berbalik arah dari penurunan 0,98%

(qtq) pada triwulan yang sama pada tahun sebelumnya.

Naik Tetap Turun

Triwulan I 2017

Triwulan IV 2016

0.00

0.20

0.40

0.60

0.80

1.00

1.20

1.40

1.60

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOY

(60)

(40)

(20)

-

20

40

60

80

100

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

NILAI IMPOR BARANG MODAL

VOLUME IMPOR BARANG MODAL

%, YOY

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

32

Grafik 1.25 Pertumbuhan PDRB Ekspor Luar Negeri

Ekspor luar negeri Jawa Tengah didominasi oleh ekspor komoditas tekstil dan produk tekstil atau TPT

(SITC kode 65 & 84) dengan pangsa pada triwulan laporan mencapai 45,56%, serta kayu dan barang

dari kayu (SITC kode 63 & 82) dengan pangsa 20,69%. Selain kedua komoditas tersebut, ekspor

permesinan dan alat transportasi (SITC kode 7), ekspor bahan makanan (SITC kode 0), serta ekspor

kimia (SITC kode 5) juga turut berperan walaupun dengan pangsa masing-masing yang berada di

bawah 10%. Komposisi ini relatif persisten selama beberapa tahun terakhir. Berdasarkan jenis

komoditasnya, perbaikan pesat kegiatan ekspor Jawa Tengah pada triwulan IV 2016 ini dialami oleh

seluruh komoditas utama, kecuali bahan makanan (SITC 0).

Grafik 1.26 Komposisi Ekspor Luar Negeri Nonmigas Berdasarkan Komoditas

Nilai ekspor TPT (SITC 65 dan 84) menjadi pendorong utama perbaikan ekspor Jawa Tengah pada

triwulan laporan dengan tingkat pertumbuhan 8,22% (yoy), jauh lebih tinggi dibandingkan capaian

triwulan sebelumnya yang tercatat sebesar 1,21% (yoy). Peningkatan terutama berasal dari ekspor

produk tekstil seperti pakaian jadi atau garmen (SITC 84). Ekspor pakaian jadi Jawa Tengah tumbuh

17,89% (yoy) meningkat dari pertumbuhan triwulan IV 2016 yang sebesar 8,80% (yoy). Ekspor

komoditas ini secara konsisten mencatatkan pertumbuhan selama hampir 5 tahun terakhir, walaupun

terjadi perlambatan di beberapa periode. Industri ini merupakan industri yang bersifat padat karya

sehingga biaya produksi dan harga jual lebih bergantung pada upah tenaga kerja. Upah Minimum

(20)

(15)

(10)

(5)

-

5

10

15

20

25

30

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

PERTUMBUHAN TAHUNAN (YOY)

PERTUMBUHAN TRIWULANAN (QTQ)%

TPT (SITC 65,84)

MEBEL DAN KAYU OLAHAN (SITC 63,82)

BAHAN MAKANAN (SITC 0)

KIMIA (SITC 5)

PERMESINAN DAN ALATTRANSPORTASI (SITC 7)

LAINNYA

Triwulan III 2016

Triwulan IV 2016

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

33

Kabupaten/Kota (UMK) Jawa Tengah yang bersaing, dan disertai dengan peningkatan kondisi ekonomi

negara tujuan utama ekspor mendorong kinerja ekspor industri ini meningkat lebih tinggi.

Sebaliknya, ekspor tekstil dalam bentuk benang dan kain tekstil (SITC 65) mengalami penurunan

sebesar 13,28% (yoy), lebih dalam dari penurunan triwulan lalu yang sebesar 7,31% (yoy). Komoditas

ini telah mengalami penurunan sejak pertengahan tahun 2015. Berdasarkan hasil kegiatan liaison yang

dilakukan Bank Indonesia, persaingan di pasar global, terutama pada aspek harga, merupakan

masalah utama dalam ekspor komoditas tersebut. Dengan sifat industri tekstil (benang dan kain) yang

bersifat padat modal, teknologi menjadi salah satu faktor utama dalam pembentukan biaya produksi

dan harga jual. Teknologi industri tekstil di Indonesia, termasuk Jawa Tengah yang relatif tertinggal

dibandingkan negara pesaing seperti Tiongkok dan Vietnam menyebabkan turunnya daya saing

komoditas dimaksud di pasar global.

Grafik 1.27 Pertumbuhan Nilai Ekspor TPT

Grafik 1.28 Pertumbuhan Volume Ekspor TPT

Kinerja ekspor kayu dan barang dari kayu (SITC 63 dan 82) Jawa Tengah pada triwulan laporan relatif

stabil dibandingkan triwulan lalu. Secara nilai, ekpor komoditas tersebut masih mencatatkan

penurunan sebesar 0,99% (yoy), tidak jauh berbeda dibandingkan penurunan pada triwulan IV 2016

yang sebesar 1,01% (yoy). Komoditas mebel masih mencatatkan penurunan namun telah mengalami

perbaikan dibandingkan triwulan sebelumnya, yakni dari -11,52% (yoy) menjadi -9,04% (yoy).

Sementara itu, komoditas olahan kayu dan gabus (SITC 63) menunjukan pertumbuhan positif sebesar

6,27% (yoy) namun melambat dibandingkan pertumbuhan 8,14% (yoy) pada triwulan IV 2016.

-5

0

5

10

15

400

600

800

1,000

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOY USD JUTA NILAI EKSPOR

PERTUMBUHAN TAHUNAN - SKALA KANAN

-20

-10

0

10

20

30

-

100

200

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOY JUTA TON VOLUME EKSPOR

PERTUMBUHAN TAHUNAN - SKALA KANAN

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

34

Grafik 1.29 Pertumbuhan Nilai Ekspor Kayu

Grafik 1.30 Pertumbuhan Volume Ekspor Kayu

Berdasarkan hasil kegiatan liaison, beberapa tantangan dalam ekspor komoditas kayu dan barang dari

kayu diantaranya yaitu pergeseran preferensi masyarakat menjadi mebel minimalis dan produk masal

dengan harga lebih murah. Lebih lanjut, untuk mebel outdoor, terdapat produk substitusi dengan

material selain kayu seperti logam yang berdaya tahan tinggi untuk di luar ruangan. Berdasarkan

keterangan para pelaku usaha, ekspor mebel outdoor memiliki pangsa relatif signifikan di Jawa

Tengah. Lebih lanjut, industri ini juga mengalami tantangan dalam pemenuhan bahan baku, serta

tenaga kerja.

Secara keseluruhan, mitra dagang utama Jawa Tengah untuk ekspor nonmigas masih belum

mengalami perubahan signifikan dibandingkan periode sebelumnya, yaitu Amerika Serikat dan

Eropa, dengan pangsa masing-masing 26,72% dan 17,92%. Setelah kedua mitra tersebut, ekspor

dengan negara-negara tujuan ke Asia juga memegang peran cukup besar, yaitu Jepang (10,44%),

Tiongkok (10,11%), dan ASEAN (7,34%). Pada triwulan laporan, perbaikan pertumbuhan ekspor

khususnya terjadi dengan negara tujuan Amerika Serikat, Eropa, dan ASEAN. Sementara itu ekspor ke

negara tujuan utama lainnya yaitu Tiongkok dan Jepang mengalami penurunan kinerja.

Grafik 1.31 Struktur Ekspor Nonmigas

Berdasarkan Negara Tujuan

Grafik 1.32 Pertumbuhan Ekspor Nonmigas

Berdasarkan Negara Tujuan

-20

-10

0

10

20

200

300

400

500

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOY USD JUTA NILAI EKSPOR

PERTUMBUHAN TAHUNAN - SKALA KANAN

-20

-10

0

10

20

30

40

150

180

210

240

270

300

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOY JUTA TON VOLUME EKSPOR

PERTUMBUHAN TAHUNAN - SKALA KANAN

AS ASEAN JEPANG TIONGKOK EROPA LAINNYA

TRIWULAN I 2017

TRIWULAN IV 2016

-40

-30

-20

-10

0

10

20

30

40

50

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOY AS TIONGKOK EROPA JEPANG ASEAN

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

35

Ekspor nonmigas ke Amerika Serikat yang merupakan negara tujuan dengan pangsa terbesar tumbuh

tinggi sebesar 21,78% (yoy) pada triwulan laporan, jauh membaik dari pertumbuhan 9,37% (yoy)

pada triwulan sebelumnya. Perbaikan ini seiring dengan membaiknya perekonomian negara tersebut,

terutama pada kinerja konsumsi yang ditunjang oleh perbaikan kondisi ketenagakerjaan dan

penghasilan.

Grafik 1.33 Perkembangan Ketenagakerjaan Amerika Serikat

Selain itu, ekspor ke Eropa juga mencatatkan perbaikan signifikan, yaitu dari pertumbuhan 1,91%

(yoy) pada triwulan IV 2016 menjadi 7,00% (yoy) pada triwulan laporan. Perbaikan ini juga sejalan

dengan perekonomian Eropa yang membaik pada sejak akhir 2016, khususnya pada konsumsi dan

ekspor.

Sebaliknya, ekspor dengan mitra dagang Tiongkok mengalami kontraksi cukup dalam pada triwulan

laporan, yakni sebesar 12,04% (yoy) setelah mengalami pertumbuhan 5,71% (yoy) pada triwulan IV

2016 . Hal ini sejalan dengan perekonomian Tiongkok yang ditengarai masih melanjutkan tren

pelemahan, yang tercermin dari rasio utang terhadap PDB yang terus meningkat, serta cadangan

devisa yang semakin menurun.

Grafik 1.34 Rasio Utang terhadap PDB Tiongkok

Grafik 1.35 Cadangan Devisa Tiongkok

1.1.1.3.2. Impor Luar Negeri

Kinerja impor luar negeri Jawa Tengah masih melanjutkan tren perbaikan sejak triwulan IV 2016. Pada

triwulan laporan, pertumbuhan komponen ini tercatat 27,27% (yoy), melonjak tinggi dari

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

36

pertumbuhan triwulan IV 2016 yang sebesar 2,59% (yoy). Tingginya pertumbuhan ini juga tidak

terlepas dari kinerja impor triwulan I 2016 yang secara triwulanan mencatatkan kontraksi dalam

sebesar 14,68% (qtq), sementara pada triwulan laporan terjadi pertumbuhan 3,99% (qtq).

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah

Grafik 1.36 Pertumbuhan PDRB Impor Luar Negeri

Peningkatan kinerja impor luar negeri terjadi baik pada komoditas migas maupun nonmigas. Impor

komoditas migas pada triwulan laporan mencatatkan pangsa sebesar 44,47% dari total impor Jawa

Tengah, sementara pangsa impor nonmigas sebesar 55,57%. Pangsa impor komoditas migas

menurun selama beberapa tahun terakhir didorong oleh penurunan harga minyak dunia. Sebelum

tahun 2015, impor luar negeri Jawa Tengah lebih didominasi oleh komoditas migas.

Walaupun mengalami penurunan pangsa, impor komoditas migas di Jawa Tengah masih memiliki

peran signifikan, terkait dengan kilang minyak PT Pertamina di Cilacap. Unit pengolahan ini memasok

sekitar 34% kebutuhan BBM nasional, atau 60% kebutuhan BBM di Pulau Jawa.

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 1.37 Perkembangan Impor Jawa Tengah

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 1.38 Pertumbuhan Tahunan Impor Migas Jawa Tengah

Seiring dengan tren penurunan harga minyak sejak akhir 2014, impor luar negeri untuk komoditas

migas terus mengalami penurunan secara nominal, dengan penurunan pada triwulan lalu adalah

sebesar 11,43% (yoy). Setelah penurunan selama lebih dari dua tahun, pada triwulan I 2017, impor

luar negeri mencatatkan pertumbuhan tinggi sebesar 53,67% (yoy). Lonjakan ini seiring dengan

(40)

(30)

(20)

(10)

-

10

20

30

40

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

PERTUMBUHAN TAHUNAN (YOY)

PERTUMBUHAN TRIWULANAN (QTQ)

%

0

500

1,000

1,500

2,000

2,500

3,000

3,500

4,000

4,500

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

USD JUTA MIGAS NONMIGAS

-60

-40

-20

0

20

40

60

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOY

NONMIGAS MIGAS TOTAL

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

37

perbaikan harga minyak dunia hingga mencapai rata-rata sebesar USD51,70/barel pada periode

tersebut dari sebelumnya dengan rata-rata harga adalah sebesar USD49,16/barel.

Lebih lanjut, impor komoditas nonmigas Jawa Tengah dapat dikatakan cukup produktif. Impor

tersebut utamanya ditujukan untuk kegiatan produktif, yaitu bahan baku dengan pangsa mencapai

68,18% dari total impor nonmigas Jawa Tengah, dan impor barang modal dengan pangsa 21,69%.

Sementara itu, impor barang konsumsi hanya memiliki pangsa 10,13%. Komposisi ini tidak banyak

berubah dari periode sebelumnya.

Grafik 1.39 Struktur Impor Nonmigas Jawa Tengah

Berdasarkan Jenis Pengeluaran

Grafik 1.40 Perkembangan Nilai Impor Provinsi Jawa Tengah

Berdasarkan Jenis Pengeluaran

Secara nilai, peningkatan kinerja impor nonmigas terutama berasal dari impor bahan baku dan barang

modal. Sementara itu, impor barang konsumsi mengalami perlambatan. Pertumbuhan impor bahan

baku meningkat menjadi 17,01% (yoy) pada triwulan I 2017 dari 12,96% (yoy) pada triwulan IV 2016.

Peningkatan ditengarai merupakan dampak dari membaiknya kinerja ekspor germen atau pakaian jadi

yang memiliki kandungan bahan baku impor tinggi. Impor bahan baku untuk komoditas tersebut,

khususnya benang dan kain (SITC 65) tercatat tumbuh 26,54% (yoy) pada triwulan laporan,

meningkat dari triwulan sebelumnya 13,41% (yoy). Selain itu, impor bahan baku untuk industri

makanan juga tercatat meningkat.

Impor barang modal juga mengalami peningkatan pertumbuhan, yaitu dari 20,65% (yoy) pada

triwulan IV 2016 menjadi 29,35% (yoy). Impor ini salah satunya dalam bentuk mesin dalam rangka

peremajaan atau penambahan mesin pabrik. Komoditas mesin dan alat transportasi (SITC kode 7)

tumbuh 26,29% (yoy) pada triwulan laporan, meningkat dari pertumbuhan 25,92% (yoy) pada

triwulan lalu.

Sementara itu, impor barang konsumsi mengalami perlambatan, walaupun masih tumbuh dengan

level yang tinggi. Impor kelompok komoditas ini tumbuh 13,93% (yoy), setelah tumbuh 28,69% (yoy)

BAHAN BAKU

BARANG MODAL

BARANG KONSUMSI

TRIWULAN I 2107

TRIWULAN IV 2016

-

200

400

600

800

1,000

1,200

1,400

1,600

1,800

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

USD JUTA BARANG KONSUMSI BARANG MODAL BAHAN BAKU

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

38

pada periode sebelumnya. Tingginya pertumbuhan impor barang konsumsi ini bergerak seiring

dengan kinerja konsumsi Jawa Tengah yang masih kuat, dan didukung dengan nilai tukar yang relatif

terjaga.

Grafik 1.41 Pertumbuhan Nilai Impor Berdasarkan Jenis

Penggunaan

Grafik 1.42 Pertumbuhan Nilai Impor Berdasarkan Komoditas

Secara keseluruhan, impor nonmigas Jawa Tengah terutama berasal dari Tiongkok dengan pangsa

36,52%. Selain Tiongkok, negara mitra dagang lainnya yaitu Amerika Serikat (10,36%), ASEAN

(10,23%), dan Eropa (7,75%). Mitra dagang utama ini tidak banyak berubah sepanjang waktu. Pada

periode laporan, pertumbuhan impor meningkat pada impor dengan dari seluruh negara tujuan utama

selain Tiongkok.

Grafik 1.43 Pangsa Negara Asal Impor Jawa Tengah

Grafik 1.44 Perkembangan Nilai Impor Provinsi Jawa

Tengah Berdasarkan Negara Asal

Grafik 1.45 Pertumbuhan Impor Provinsi Jawa Tengah Berdasarkan Negara Asal

-60

-40

-20

0

20

40

60

80

100

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOY BARANG MODAL BAHAN BAKU BARANG KONSUMSI

-60

-40

-20

0

20

40

60

80

100

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOY TPT (SITC 65)

BAHAN MAKANAN (SITC 0)

MESIN DAN ALAT TRANSPORTASI (SITC 7)

AMERIKA SERIKAT ASEAN TIONGKOK EROPA LAINNYA

TRIWULAN I 2017

TRIWULAN IV 2016

-

200

400

600

800

1,000

1,200

1,400

1,600

1,800

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

USD JUTA

LAINNYA

EROPA

TIONGKOK

ASEAN

AMERIKA SERIKAT

(80)

(60)

(40)

(20)

-

20

40

60

80

100

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOY AMERIKA SERIKAT ASEAN TIONGKOK EROPA

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

39

1.1.1.4. Net Ekspor Antardaerah

Pada triwulan laporan net ekspor antardaerah tumbuh 39,77% (yoy), melambat dari pertumbuhan

triwulan IV 2016 yang sebesar 59,79% (yoy). Perlambatan diindikasikan berasal dari peningkatan

impor antardaerah, sementara ekspor antardaerah mengalami peningkatan.

Meningkatnya impor antardaerah seiring dengan konsumsi Jawa Tengah yang masih kuat pada

triwulan laporan. Selain itu, peningkatan juga ditengarai berasal dari industri yang melakukan

pembelian bahan baku dari daerah lain dalam rangka kegiatan penambahan stok.

Sementara itu, sejalan dengan musim panen yang mencapai puncaknya pada triwulan I 2017, ekspor

antardaerah berupa komoditas bahan makanan mencatatkan peningkatan. Provinsi Jawa Tengah

merupakan salah satu lumbung pangan nasional sehingga pangsa komoditas bahan makanan dalam

ekspor antardaerah cukup signifikan. Hal tersebut khususnya bagi komoditas beras, sementara

komoditas hortikultura cenderung mengalami penurunan kinerja akibat tingginya curah hujan.

Grafik 1.46 Pertumbuhan PDRB Net Ekspor Antardaerah

1.1.2. Perkembangan Ekonomi Sisi Lapangan Usaha

Perekonomian Jawa Tengah masih bersumber dari tiga lapangan usaha utama, yaitu industri

pengolahan (34,95%); pertanian, kehutanan dan perikanan (14,68%); dan perdagangan besar-eceran

dan reparasi mobil-sepeda motor (13,63%). Komposisi ini tidak banyak mengalami perubahan dari

periode sebelumnya.

Ditinjau dari sisi lapangan usaha, perlambatan pada triwulan laporan utamanya didorong oleh

lapangan usaha konstruksi; serta pertambangan dan penggalian. Perlambatan lapangan usaha

pertambangan dan penggalian merupakan akibat dari berakhirnya dampak peningkatan kapasitas

penggalian Blok Cepu pada tahun 2016. Selanjutnya, perlambatan lapangan usaha konstruksi sejalan

dengan kinerja investasi yang belum optimal di awal tahun.

(150)

(100)

(50)

-

50

100

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

PERTUMBUHAN TAHUNAN (YOY)

PERTUMBUHAN TRIWULANAN (QTQ)

%

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

40

Sementara itu, lapangan usaha utama Provinsi Jawa Tengah, meliputi industri pengolahan; dan

pertanian justru mengalami peningkatan, sedangkan lapangan usaha perdagangan tumbuh relatif

stabil. Peningkatan kinerja industri pengolahan didukung oleh permintaan domestik yang masih kuat

maupun ekspor yang mulai membaik. Selajutnya, peningkatan kinerja pertanian didorong oleh

meningkatnya hasil panen tanaman pangan, terutama padi.

Tabel 1.5 PDRB Provinsi Jawa Tengah ADHB 2010 menurut Lapangan Usaha (Rp Miliar)

*Angka Sementara **Angka Sangat Sementara

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah

Tabel 1.6 PDRB Provinsi Jawa Tengah ADHK 2010 menurut Lapangan Usaha (Rp Miliar)

*Angka Sementara **Angka Sangat Sementara

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah

IA Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan 140,435 38,363 41,499 45,207 32,132 157,202 38,818 43,020 47,548 34,976 164,362 41,620

B Pertambangan dan Penggalian 19,654 5,281 5,608 6,000 6,041 22,930 6,339 6,424 6,975 7,149 26,887 6,968

C Industri Pengolahan 329,025 85,862 87,941 89,961 91,756 355,520 91,321 94,003 96,269 98,631 380,224 99,116

D Pengadaan Listrik dan Gas 843 198 223 225 260 907 253 268 260 268 1,050 286

E Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah, Limbah dan Daur Ulang 601 156 156 159 161 633 159 164 166 172 661 173

F Konstruksi 93,450 24,707 25,220 26,065 27,415 103,406 26,732 27,509 28,480 29,535 112,256 28,464

G Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi Mobil dan Sepeda Motor 124,943 31,810 33,001 34,937 35,206 134,953 35,547 35,991 36,659 38,025 146,222 38,638

H Transportasi dan Pergudangan 27,668 7,544 7,692 8,168 8,417 31,820 8,139 8,089 8,721 9,010 33,958 9,133

I Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum 27,788 7,417 7,666 7,838 8,048 30,968 8,401 8,671 8,830 8,877 34,778 9,104

J Informasi dan Komunikasi 28,403 7,434 7,475 7,735 7,868 30,511 8,080 8,163 8,310 8,523 33,075 9,037

K Jasa Keuangan dan Asuransi 25,535 6,978 6,839 7,291 7,739 28,846 7,803 7,994 8,225 8,573 32,596 8,446

L Real Estate 15,037 4,026 4,144 4,256 4,323 16,749 4,381 4,483 4,594 4,714 18,172 4,778

M,N Jasa Perusahaan 3,018 803 854 894 897 3,448 949 977 1,010 1,021 3,957 1,065

O Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan Jaminan Sosial Wajib 26,406 6,809 6,929 7,408 7,780 28,926 7,728 7,903 7,720 7,882 31,233 7,813

P Jasa Pendidikan 38,446 10,089 10,271 10,300 11,329 41,989 11,482 11,493 11,787 11,860 46,623 12,109

Q Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial 7,538 2,041 2,062 2,065 2,236 8,404 2,283 2,307 2,341 2,386 9,317 2,440

R,S,T,U Jasa lainnya 13,681 3,693 3,464 3,632 3,847 14,637 4,054 4,109 4,221 4,276 16,659 4,384

922,471 243,211 251,044 262,141 255,455 1,011,851 262,469 271,567 282,117 275,877 1,092,031 283,571

2017**2016*

IV I II2015

2016*

III IV

PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO

ILapangan Usaha

2015

II III2014

IA Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan 107,793 27,941 30,614 32,449 22,823 113,826 27,395 30,607 33,429 24,820 116,251 29,975

B Pertambangan dan Penggalian 15,567 3,738 3,924 4,196 4,183 16,041 4,545 4,572 4,922 5,006 19,045 4,851

C Industri Pengolahan 271,527 69,374 70,461 71,683 73,058 284,576 72,143 73,840 74,684 75,560 296,227 75,107

D Pengadaan Listrik dan Gas 866 209 225 225 229 888 228 245 238 245 955 241

E Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah, Limbah dan Daur Ulang 568 146 145 142 144 577 143 147 148 152 590 153

F Konstruksi 76,682 19,580 19,858 20,462 21,386 81,286 20,763 21,339 22,020 22,754 86,875 21,739

G Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi Mobil dan Sepeda Motor 110,899 27,526 28,393 29,675 29,705 115,299 29,662 30,007 30,263 31,249 121,181 31,201

H Transportasi dan Pergudangan 24,868 6,513 6,509 6,766 7,020 26,808 6,978 6,963 7,259 7,392 28,592 7,357

I Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum 23,472 6,107 6,237 6,311 6,409 25,064 6,489 6,663 6,724 6,794 26,669 6,882

J Informasi dan Komunikasi 30,130 8,029 8,082 8,367 8,523 33,001 8,757 8,859 9,002 9,125 35,743 9,377

K Jasa Keuangan dan Asuransi 20,107 5,333 5,169 5,445 5,772 21,719 5,783 5,890 5,994 6,154 23,821 5,979

L Real Estate 13,777 3,569 3,678 3,768 3,807 14,822 3,842 3,913 3,990 4,084 15,829 4,099

M,N Jasa Perusahaan 2,527 662 680 700 700 2,741 734 753 770 775 3,032 794

O Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan Jaminan Sosial Wajib 21,076 5,439 5,451 5,614 5,690 22,195 5,668 5,736 5,608 5,707 22,720 5,666

P 27,266 7,184 7,111 7,233 7,796 29,324 7,875 7,878 7,916 7,895 31,564 8,019

Q 5,917 1,547 1,514 1,567 1,680 6,308 1,709 1,725 1,731 1,764 6,929 1,789

R,S,T,U 11,918 3,128 2,919 3,053 3,201 12,300 3,275 3,297 3,371 3,417 13,360 3,479

2017**2016*

Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial

Jasa lainnya

IV I II III

Jasa Pendidikan

ILapangan Usaha 2014

2015*

2015*2016

**

IVII III

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

41

Tabel 1.7 Pertumbuhan Ekonomi Tahunan Provinsi Jawa Tengah menurut Lapangan Usaha (%, YOY)

*Angka Sementara **Angka Sangat Sementara

Sumber : BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

1.1.2.1. Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan

Lapangan usaha pertanian, kehutanan, dan perikanan masih tumbuh tinggi di level 9,42% (yoy),

setelah mencatatkan pertumbuhan 8,75% (yoy) pada triwulan sebelumnya. Secara triwulanan,

lapangan usaha ini mengalami pertumbuhan 20,77% (qtq), sedikit lebih tinggi dibandingkan capaian

triwulan yang sama pada tahun sebelumnya (20,03%; qtq).

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah

Grafik 1.47 Pertumbuhan PDRB Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan

Peningkatan aktivitas di sektor ini terkonfirmasi dari pertumbuhan kredit sektor pertanian yang

meningkat menjadi 20,12% (yoy) pada triwulan I 2017 dari 9,65% (yoy) pada triwulan IV 2016,. Hal

ini juga disertai dengan membaiknya kualitas kredit sektor tersebut yang tercermin dari penurunan

rasio Non Performing Loan (NPL) menjadi 9,16% pada triwulan laporan dari 10,17% pada triwulan IV

2016.

IA Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan -0.95 4.05 7.48 4.26 6.98 5.60 -1.96 -0.02 3.02 8.75 2.13 9.42

B Pertambangan dan Penggalian 6.66 1.13 1.30 5.40 4.16 3.05 21.59 16.53 17.30 19.65 18.73 6.73

C Industri Pengolahan 6.61 5.56 4.25 4.71 4.73 4.81 3.99 4.80 4.19 3.43 4.09 4.11

D Pengadaan Listrik dan Gas 6.50 0.23 0.17 0.30 9.33 2.43 9.12 8.72 5.78 6.80 7.57 6.09

E Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah, Limbah dan Daur Ulang 3.45 1.96 3.13 -0.24 1.71 1.63 -2.61 1.39 4.56 5.46 2.17 7.19

F Konstruksi 4.38 4.19 5.30 7.08 7.35 6.00 6.04 7.46 7.61 6.40 6.88 4.70

G Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi Mobil dan Sepeda Motor 4.79 2.91 2.98 2.01 8.06 3.97 7.76 5.68 1.98 5.20 5.10 5.19

H Transportasi dan Pergudangan 9.26 11.92 9.69 6.60 3.73 7.80 7.13 6.97 7.29 5.31 6.66 5.44

I Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum 7.61 8.31 6.22 6.00 6.69 6.79 6.26 6.82 6.54 6.00 6.40 6.06

J Informasi dan Komunikasi 13.00 11.57 8.51 9.50 8.65 9.53 9.07 9.62 7.58 7.06 8.31 7.08

K Jasa Keuangan dan Asuransi 4.12 7.27 2.32 8.86 13.59 8.02 8.44 13.95 10.07 6.61 9.67 3.40

L Real Estate 7.19 6.72 7.02 8.75 7.81 7.59 7.64 6.39 5.89 7.29 6.80 6.68

M,N Jasa Perusahaan 7.97 8.92 8.72 9.10 7.28 8.49 10.92 10.81 10.06 10.72 10.62 8.08

O Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan Jaminan Sosial Wajib 0.78 3.97 7.85 6.23 3.37 5.31 4.22 5.23 -0.10 0.30 2.37 -0.05

P 9.37 11.37 10.65 6.62 2.52 7.55 9.63 10.78 9.44 1.27 7.64 1.83

Q 11.37 8.97 4.07 6.25 7.15 6.61 10.48 14.00 10.46 5.00 9.86 4.68

R,S,T,U Jasa lainnya 8.50 8.34 -1.09 1.57 4.11 3.21 4.69 12.98 10.43 6.75 8.62 6.25

5.27 5.54 5.22 5.02 6.10 5.47 5.08 5.71 5.01 5.33 5.28 5.20

2017**2016*

PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO

I II III IV

Jasa Pendidikan

Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial

2015*2016

**

Lapangan Usaha 20142015

*

I II III IV

(40)

(30)

(20)

(10)

-

10

20

30

40

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

PERTUMBUHAN TAHUNAN (YOY)

PERTUMBUHAN TRIWULANAN (QTQ)

%

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

42

Kinerja baik sektor pertanian pada triwulan I 2017 utamanya didukung oleh anomali cuaca La Nina

yang terjadi pada semester II 2016. Tingginya curah hujan pada periode tersebut diperkirakan dapat

semakin mendorong kinerja pertanian khususnya untuk tanaman padi, jagung, buah, dan sayur.

Produksi padi pada periode laporan mencatatkan pertumbuhan sebesar 40,59% (yoy), relatif stabil

pada level yang tinggi setelah pada triwulan sebelumnya tumbuh 41,28% (yoy). Angka produksi ini

juga terkonfirmasi dengan harga beras di pasar konsumen yang relatif stabil, bahkan mengalami

deflasi 3,69% (yoy) pada akhir triwulan laporan.

Sebaliknya, La Nina menjadi penghambat kinerja pertanian hortikultura yang tidak tahan terhadap

curah hujan tinggi atau kelembaban tinggi seperti aneka bawang dan aneka cabai. Komoditas

tersebut rentan rusak, atau bahkan gagal panen. Menurunnya produksi komoditas ini tercermin dari

harga di pasar yang meningkat pesat. Inflasi bawang merah dan cabai rawit melesat tinggi pada awal

tahun, yaitu tercatat masing-masing sebesar 7,72 (qtq) dan 19,30% (qtq). Namun demikian, pangsa

komoditas hortikultura relatif kecil dibandingkan komoditas padi, jagung dan kedelai sehingga secara

keseluruhan kinerja sektor ini tetap mencatatkan peningkatan pada triwulan laporan.

Sumber: Dinas Pertanian TPH Provinsi Jawa Tengah

Grafik 1.48 Perkembangan Luas Tanam dan Panen Padi di

Jawa Tengah

Sumber: Dinas Pertanian TPH Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 1.49 Pertumbuhan Luas Tanam dan Luas Panen Padi di

Jawa Tengah

Sumber: Dinas Pertanian TPH Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 1.50 Perkembangan Hasil Panen Padi di Jawa Tengah

0

100,000

200,000

300,000

400,000

500,000

600,000

700,000

800,000

900,000

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

Hektar LUAS TANAM

LUAS PANEN

(30.00)

(20.00)

(10.00)

-

10.00

20.00

30.00

40.00

50.00

60.00

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOY PERTUMBUHAN LUAS TANAM PADI

PERTUMBUHAN LUAS PANEN PADI

-20

-10

0

10

20

30

40

0

1,000

2,000

3,000

4,000

5,000

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOY Ribu Ton PRODUKSI PADI PERTUMBUHAN PRODUKSI PADI - SKALA KANAN

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

43

1.1.2.2. Industri Pengolahan

Lapangan usaha industri pengolahan tumbuh meningkat dari 3,43% (yoy) pada triwulan IV 2016

menjadi 4,11% (yoy) pada triwulan I 2017. Secara triwulanan, lapangan usaha ini tercatat mengalami

penurunan 0,06% (qtq), tidak sedalam penurunan pada periode yang sama tahun sebelumnya sebesar

-1,25% (qtq).

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah

Grafik 1.51 Pertumbuhan PDRB Industri Pengolahan

Sisi perbankan mengonfirmasi peningkatan kinerja lapangan usaha ini. Pertumbuhan kredit perbankan

di sektor industri pengolahan mengalami percepatan dari 1,37% (yoy) pada triwulan IV 2016 menjadi

4,33% (yoy) pada triwulan I 2017. Namun demikian, peningkatan pertumbuhan diiringi dengan

penurunan kualitas kredit, walaupun masih berada di bawah level indikatif 5%. Rasio NPL kredit

industri pengolahan naik menjadi 4,57%; dari 3,81% pada triwulan lalu.

Grafik 1.52 Pertumbuhan dan NPL Kredit Industri Pengolahan

(2)

(1)

-

1

2

3

4

5

6

7

8

9

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

PERTUMBUHAN TAHUNAN (YOY)

PERTUMBUHAN TRIWULANAN (QTQ)

%, YOY

0

2

4

6

8

0.00

10.00

20.00

30.00

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

% %, YOY PERTUMBUHAN KREDIT INDUSTRI PENGOLAHAN

NPL INDUSTRI PENGOLAHAN - SKALA KANAN

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

44

Perbaikan kinerja pertumbuhan industri pengolahan ditengarai akibat masih kuatnya permintaan

domestik, serta peningkatan permintaan ekspor. Kinerja permintaan domestik yang masih baik

ditunjukkan oleh pertumbuhan ekonomi nasional yang cenderung membaik menjadi 5,01% (yoy)

pada triwulan laporan, dari 4,94% (yoy) pada triwulan IV 2016. Sementara pada sisi global, kinerja

ekspor sudah menunjukkan peningkatan pertumbuhan, yakni dari 3,13% (yoy) menjadi 8,32% (yoy).

Masih kuatnya permintaan domestik mendorong kinerja industri manufaktur di Jawa Tengah yang

berorientasi domestik, khususnya industri makanan dan minuman. Selain itu, berdasarkan hasil FGD,

terdapat indikasi bahwa industri tersebut juga sudah mulai melakukan kegiatan penambahan stok

dalam rangka periode Ramadhan dan Idul Fitri yang jatuh pada triwulan II 2017. Turut menunjang

perbaikan, tingginya produksi padi juga mendorong jenis industri ini, khususnya penggilingan padi.

Perkembangan ini terkonfirmasi dari hasil survei industri besar dan sedang (IBS) maupun industri mikro

kecil (IMK) yang dilakukan oleh Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Jawa Tengah. Hasil survei tersebut

menunjukkan bahwa industri makanan mengalami perbaikan kinerja, khususnya pada skala usaha

mikro kecil. Sementara itu, industri minuman mengalami peningkatan signifikan, baik pada skala

usaha besar sedang maupun mikro kecil.

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah

Grafik 1.53 Pertumbuhan Industri Makanan dan Minuman

Selanjutnya, perbaikan ekonomi global mendorong kinerja industri dengan orientasi ekspor, yaitu

industri tekstil dan produk tekstil, serta industri kayu dan barang dari kayu. Peningkatan kinerja tekstil

dan produk tekstil terutama terlihat pada skala besar dan sedang sebagai pelaku eksportir utama,

sementara industri tekstil berskala mikro dan kecil lebih berorientasi domestik. Perbaikan kinerja

industri kayu juga dialami oleh skala industri besar dan sedang, sementara industri furnitur membaik

pada skala industri mikro kecil. Hal ini juga dikonfirmasi dari hasil survei industri manufaktur besar

sedang dan industri manufaktur mikro kecil yang dilakukan oleh BPS Provinsi Jawa Tengah.

-8

-6

-4

-2

0

2

4

6

8

10

12

INDUSTRIMAKANAN

INDUSTRIMINUMAN

INDUSTRIMAKANAN

INDUSTRIMINUMAN

INDUSTRI BESAR SEDANG INDSTRI MIKRO KECIL

%, YOY 2016 - IV 2017 - I

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

45

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah

Grafik 1.54 Pertumbuhan Industri Tekstil dan Pakaian Jadi

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah

Grafik 1.55 Pertumbuhan Industri Kayu dan Furnitur

Selanjutnya, secara detil dapat dilihat bahwa berdasarkan hasil Survei Kegiatan Dunia Usaha (SKDU)

yang dilakukan Bank Indonesia, terindikasi adanya peningkatan utilitas kapasitas produksi.

Penggunaan kapasitas produksi industri pengolahan periode laporan tecatat 78,72%; meningkat dari

75,11% pada periode sebelumnya. Peningkatan terutama berasal dari industri alat angkut, mesin, dan

peralatannya; industri semen dan barang galian non logam; industri kertas dan barang dari kertas;

serta industri barang lainnya. Sementara itu, penggunaan kapasitas produksi industri utama Jawa

Tengah, yaitu industri makanan, minuman, dan tembakau tercatat relatif stabil.

Grafik 1.56 Perkembangan Kapasitas Produksi Terpakai

Industri Pengolahan (Hasil SKDU)

Grafik 1.57 Perkembangan Kapasitas Produksi Terpakai Subsektor

Industri Pengolahan (Hasil SKDU)

1.1.2.3. Perdagangan Besar-Eceran dan Reparasi Mobil-Sepeda Motor

Pada triwulan laporan, pertumbuhan ekonomi lapangan usaha Perdagangan Besar-Eceran dan

Reparasi Mobil-Sepeda Motor mengalami pertumbuhan 5,19% (yoy), relatif stabil dibandingkan

pertumbuhan pada triwulan sebelumnya yang sebesar 5,20% (yoy). Secara triwulanan, lapangan

usaha ini tercatat turun 0,15% (qtq), juga relatif stabil dibandingkan penurunan triwulan I tahun 2016

yang sebesar 0,14% (qtq).

-10

-5

0

5

10

15

20

INDUSTRITEKSTIL

INDUSTRIPAKAIAN JADI

INDUSTRITEKSTIL

INDUSTRIPAKAIAN JADI

INDUSTRI BESAR SEDANG INDUSTRI MIKRO KECIL

%, YOY2016 - IV 2017 - I

-15

-10

-5

0

5

10

15

INDUSTRI KAYU INDUSTRIFURNITUR

INDUSTRI KAYU INDUSTRIFURNITUR

Industri BESAR SEDANG INDUSTRI MIKRO KECIL

%, YOY 2016 - IV 2017 - I

66

68

70

72

74

76

78

80

82

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

% 0 10 20 30 40 50 60 70 80 90

MAKANAN, MINUMAN DAN TEMBAKAU

TEKSTIL, BRG KULIT & ALAS KAKI

BARANG KAYU & HASIL HUTAN LAINNYA

KERTAS DAN BARANG CETAKAN

PUPUK, KIMIA & BARANG DARI KARET

SEMEN & BARANG GALIAN NON LOGAM

LOGAM DASAR, BESI DAN BAJA

ALAT ANGKUT, MESIN & PERALATANNYA

BARANG LAINNYA

Q4 2016 Q1 2017

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

46

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah

Grafik 1.58 Pertumbuhan PDRB Perdagangan Besar-Eceran dan Reparasi Mobil-Sepeda Motor

Terjaganya pertumbuhan lapangan usaha ini ditopang oleh daya beli konsumen yang terjaga.

Berdasarkan hasil Survei Tendensi Konsumen yang dilakukan oleh Badan Pusat Statistik (BPS), kondisi

ekonomi rumah tangga triwulan laporan membaik dibandingkan triwulan IV 2016. Perkembangan

tersebut ditunjukkan oleh nilai Indeks Tendensi Konsumen (ITK) triwulan I 2017 yang sebesar 102,05;

lebih tinggi dari ITK triwulan IV 2016 yang sebesar 99,93.

Namun demikian, berdasarkan hasil FGD, pertumbuhan perdagangan besar dan eceran relatif

melambat, sementara penjualan mobil dan motor mengalami peningkatan kinerja. Perbaikan

penjualan mobil dan motor ditengarai karena peluncuran varian atau tipe baru serta gencarnya

promosi di awal tahun. Sementara itu, meningkatnya kinerja konsumsi ternyata belum dapat

mendorong kinerja perdagangan besar dan eceran.

Berdasarkan hasil Survei Penjualan Eceran (SPE), perlambatan kinerja perdagangan eceran tercermin

dari hasil penjualan yang indeksnya menurun ke level 175,9 dari 189,6 pada triwulan IV 2016.

Penurunan terjadi untuk semua kategori kecuali peralatan dan komunikasi di toko.

Sumber: Bank Indonesia, BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 1.59 Indeks Penjualan Riil (Hasil SPE) dan Pertumbuhan

PDRB Perdagangan

Grafik 1.60 IPR Perrdagangan Eceran berdasarkan Kelompok

Komoditas

(8)

(6)

(4)

(2)

-

2

4

6

8

10

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

PERTUMBUHAN TAHUNAN (YOY)

PERTUMBUHAN TRIWULANAN (QTQ)%

0,00

2,00

4,00

6,00

8,00

10,00

120

140

160

180

200

220

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOYINDEKSINDEKS PPENJUALAN RIIL

PERTUMBUHAN PDRB PERDAGANGAN

0

100

200

300

400

500

SUK

U C

AD

AN

G D

AN

AK

SESO

RI

MA

KA

NA

N, M

INU

MA

ND

AN

TEM

BA

KA

U

BA

HA

N B

AK

AR

KEN

DA

RA

AN

BER

MO

TOR

PER

ALA

TAN

DA

NK

OM

UN

IKA

SI D

I TO

KO

PER

LEN

GK

AP

AN

RU

MA

HTA

NG

GA

LA

INN

YA

BA

RA

NG

BU

DA

YA D

AN

REK

REA

SI

BA

RA

NG

LA

INN

YA

SAN

DA

NG

INDEKS2016-IV

2017-I

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

47

1.1.2.4. Lapangan Usaha Lainnya

Walaupun ketiga ketiga lapangan usaha utama mengalami peningkatan atau stabil, terdapat

perlambatan signifikan pada beberapa lapangan usaha lainnya, yaitu lapangan usaha pertambangan

dan penggalian; serta lapangan usaha konstruksi. Hal ini menahan laju pertumbuhan ekonomi Jawa

Tengah sehingga mengalami perlambatan di tengah peningkatan kinerja lapangan usaha utama.

Pada triwulan laporan, lapangan usaha pertambangan dan penggalian tumbuh 6,73% (yoy),

melambat dalam setelah mencatatkan pertumbuhan tinggi, di atas 15% setiap triwulan selama tahun

2016. Tingginya pertumbuhan pada tahun lalu diakibatkan oleh peningkatan produksi Blok Cepu.

Berdasarkan hasil kegiatan Focus Group Discussion (FGD) pembangunan Central Processing Plant (CPP)

area Gundih Asset 4 PT Pertamina EP mencapai titik optimalnya pada Januari 2016 sehingga produksi

mengalami peningkatan sejak triwulan I 2016. Pasokan gas dari CPP ini akan dialirkan untuk PLTGU

Tambak Lorok, Semarang. Setelah satu tahun, dampak peningkatan pertumbuhan ini sudah

ternormalisasi sehingga pertumbuhan kembali ke level semula.

Lebih lanjut, lapangan usaha konstruksi juga mengalami perlambatan seiring dengan melemahnya

kegiatan investasi bangunan. Pelemahan juga dikonfirmasi dari hasil SKDU. SBT kegiatan usaha sektor

bangunan mengalami penurunan menjadi 1,42% pada triwulan I 2017 dari 1,50% pada triwulan IV

2016.

Sumber : Bank Indonesia, BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 1.61 Perkembangan Kegiatan Usaha (Hasil SKDU) Pertumbuhan PDRB Konstruksi

Lebih lanjut, pada triwulan laporan, pertanian, kehutanan, dan perikanan merupakan lapangan usaha

dengan tingkat pertumbuhan tertinggi. Adapun lapangan usaha lainnya yang tumbuh dengan level

yang tinggi adalah jasa perusahaan, yaitu sebesar 8,08% (yoy). Tingginya laju pertumbuhan tersebut

0

2

4

6

8

10

-2

0

2

4

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

%, YOY %, SBT PERKEMBAGAN KEGIATAN USAHA (SKDU) KONSTRUKSI

PERTUMBUHAN TAHUNAN PDRB KONSTRUKSI - SKALA KANAN

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

48

didorong oleh kunjungan wisatawan, penyelenggaraan acara, yang mendorong usaha jasa persewaan,

serta jasa pariwisata.

Sementara itu, di sisi lain, lapangan usaha administrasi pemerintah, pertahanan, dan jaminan sosial

wajib mencatatkan kontraksi yaitu sebesar -0,05% (yoy). Hal tersebut sejalan dengan perlambatan

belanja pegawai pemerintah. Walaupun konsumsi pemerintah mengalami perbaikan, konsumsi

tersebut terutama berupa pembelian barang, sementara belanja pegawai cenderung melambat.

Tracking Perkembangan Ekonomi Makro Regional Triwulan II 2017 1.2.

Sesuai pola musimannya pada periode Ramadhan dan Lebaran, pertumbuhan ekonomi Jawa Tengah

diperkirakan meningkat pada triwulan II 2017. Lebih lanjut, periode Ramadhan dan Lebaran yang pada

tahun lalu masih sebagian berada pada triwulan III, bergeser sehingga pada tahun ini keseluruhan

periode Ramadhan dan Lebaran berada pada triwulan II. Berdasarkan sisi penggunaan, peningkatan

terutama berasal dari konsumsi dan investasi. Sementara itu, berdasarkan lapangan usaha,

peningkatan diprediksi berasal dari lapangan usaha perdagangan dan industri pengolahan seiring

dengan peningkatan permintaan domestik dari Jawa Tengah maupun provinsi lain.

1.2.1. Tracking Perkembangan Ekonomi Triwulan II 2017 Sisi Pengeluaran

Pendorong utama akselerasi pertumbuhan ekonomi pada triwulan II 2017 pada sisi pengeluaran

adalah konsumsi, baik konsumsi swasta maupun konsumsi pemerintah. Dengan pangsa lebih radi

60%, peningkatan pada jenis pengeluaran tersebut akan mendorong percepatan pertumbuhan

ekonomi secara signifikan. Turut menunjang peningkatan pertumbuhan ekonomi, kinerja investasi pun

diprediksi mengalami peningkatan.

Pertumbuhan konsumsi rumah tangga pada triwulan II 2017 utamanya bersumber dari pola

konsumsi masyarakat pada periode Ramadhan dan Idul Fitri. Pada periode tersebut, konsumsi

makanan dan minuman, transportasi, komunikasi, juga wisata biasanya akan meningkat. Lebih lanjut,

peningkatan konsumsi rumah tangga tersebut didukung dengan pendapatan yang juga meningkat

dengan penyaluran Tunjangan Hari Raya (THR) atau gaji ke-13 dan ke-14 bagi PNS.

Proyeksi tersebut sejalan dengan hasil Survei Konsumen (SK) yang dilakukan Bank Indonesia.

Berdasarkan hasil survei tersebut, optimisme konsumen terhadap kondisi ekonomi baik saat ini

maupun ke depan meningkat. Hal ini ditunjukkan oleh rata-rata Indeks Keyakinan Konsumen (IKK)

pada triwulan II 2017 (s.d. Mei) yang meningkat menjadi 127,2 dari 125,7 pada triwulan I 2017.

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

49

Ramadhan dan Lebaran juga akan mendorong konsumsi lembaga non profit yang melayani rumah

tangga (LNPRT). Pada periode tersebut, kegiatan lembaga masyarakat atau lembaga penyaluran zakat

meningkat. Peningkatan tersebut juga diprediksi berasal dari kegiatan amal rumah tangga, pihak

swasta lain, maupun pemerintah yang disalurkan melalui lembaga nonprofit.

Pada sisi pemerintah, konsumsi pun diperkirakan tumbuh membaik. Secara keseluruhan tahun, APBD

Provinsi Jawa Tengah pada tahun 2017 meningkat 10,44% dari APBDP 2016. Peningkatan tersebut

lebih tinggi dibandingkan peningkatan APBDP 2016 yang sebesar 7,76%. Pada triwulan laporan,

pertumbuhan terutama berasal dari pos belanja pegawai, untuk penyaluran gaji ke-13 dan ke-14 bagi

Pegawai Negeri Sipil (PNS).

Kinerja investasi pun diprediksi meningkat pada triwulan II 2017. Optimisme peningkatan di sisi

swasta tercermin dari hasil Survei Kegiatan Dunia Usaha (SKDU) yang dilakukan Bank Indonesia.

Berdasarkan hasil survei tersebut, perkiraan Saldo Bersih Tertimbang (SBT) kegiatan investasi triwulan II

2017 tercatat sebesar 13,83%, lebih tinggi dibandingkan SBT kegiatan investasi triwulan I yang

sebesar 9,58%. Peningkatan tersebut terutama berasal dari sektor pertanian; bangunan;

perdagangan, hotel, dan restoran; serta keuangan, persewaan, dan jasa perusahaan.

Sementara itu, investasi yang berasal dari pemerintah terutama dalam bentuk pembangunan Jalan Tol

Trans Jawa dan perbaikan jalan, untuk beberapa ruas akan ditargetkan agar selesai pada musim mudik

Lebaran pada akhir triwulan II 2017. Beberapa proyek infrastruktur pemerintah yang berjalan pada

triwulan II 2017 antara lain: (i) Jalan Tol Pejagan Pemalang; (ii) Pembangunan PLTU Batang; (iii)

Pembangunan Pelabuhan Tanjung Emas dan TPKS; (iv) Bendungan Logung; (v) Pembangunan sarana

pendukung Bandara Wirasaba (mis: jalan); (vi) Perbaikan jalan.

1.2.2. Tracking Perkembangan Ekonomi Triwulan II 2017 Sisi Lapangan Usaha

Ditinjau berdasarkan lapangan usaha, pertumbuhan ekonomi pada ketiga lapangan usaha utama Jawa

Tengah masih diproyeksikan mengalami pertumbuhan. Industri pengolahan dengan pangsa terbesar,

di atas 30%, mengalami perbaikan kinerja dan menjadi pendorong peningkatan pertumbuhan

ekonomi Jawa Tengah secara keseluruhan. Selain itu, kinerja lapangan usaha perdagangan juga

diproyeksi mencatatkan perbaikan seiring dengan meningkatnya kegiatan ekonomi pada periode

Ramadhan dan Lebaran. Namun demikian, lapangan usaha pertanian diprediksi mengalami

perlambatan seiring dengan berakhirnya panen raya.

Bab 1. Perkembangan Ekonomi Makro Regional

50

Seiring dengan meningkatnya permintaan dalam rangka menyambut Ramadhan dan Lebaran,

pertumbuhan industri pengolahan diperkirakan mengalami peningkatan. Peningkatan tersebut

utamanya berasal dari domestik, sementara permintaan ekspor masih belum cukup kuat. Berdasarkan

hasil Focus Group Discussion (FGD) dan liaison yang dilakukan Bank Indonesia, beberapa pelaku

industri sudah mulai melakukan kegiatan building stock dalam rangka menghadapi peningkatan

permintaan tersebut. Berdasarkan hasil SKDU, pelaku usaha telah memprediksi adanya peningkatan

kegiatan usaha industri pengolahan pada triwulan II 2017. Hal tersebut tercermin dari perkiraan SBT

yang sebesar 8,37%, meningkat dibandingkan SBT triwulan I 2017 yang sebesar 2,36%.

Peningkatan juga diprediksi terjadi pada lapangan usaha perdagangan besar dan eceran. Seiring

dengan peningkatan permintaan domestik terutama pada saat Ramadhan dan Lebaran, kegiatan

usaha perdagangan diperkirakan mengalami peningkatan. Pelaku usaha lapangan usaha ini pun

memperkirakan adanya peningkatan kinerja. Hal tersebut tercermin dari hasil SKDU, di mana perkiraan

SBT kegiatan usaha sektor perdagangan, hotel, dan restoran triwulan II 2017 tercatat 11,46%;

meningkat dari SBT triwulan I 2017 yang sebesar 4,67%.

Adapun penahan akselerasi berasal dari lapangan usaha pertanian, kehutanan, dan perikanan.

Seiring dengan berakhirnya panen raya dan mulai masuknya musim tanam, khususnya untuk

komoditas beras, produksi pada triwulan II 2017 diperkirakan mengalami perlambatan. Perlambatan

juga mengingat tingginya produksi triwulan II 2016 yang lebih tinggi dibandingkan rata-rata karena

pergeseran musim tanam sebagai dampak dari El Nino.

Bab 2. Keuangan Pemerintah

51

Keuangan Pemerintah 2.

Persentase realisasi pendapatan tercatat meningkat, meskipun belanja

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah pada triwulan I 2017 mengalami penurunan.

Peningkatan realisasi pendapatan utamanya berasal dari penerimaan pajak daerah,

Dana Alokasi Umum dan Khusus yang meningkat dibandingkan tahun sebelumnya

Penurunan realisasi belanja berasal dari menurunnya belanja modal pada

komponen belanja langsung.

Realisasi belanja APBN Provinsi Jawa Tengah pada triwulan I 2017 lebih tinggi

dibandingkan triwulan I 2016, mengindikasikan adanya upaya perbaikan realisasi

oleh pemerintah untuk mengakselerasi perekonomian.

Realisasi APBD Triwulan I 2017 2.1.

Postur APDB Provinsi Jawa Tengah pada 2017 meningkat dibandingkan tahun anggaran 2016.

Anggaran pendapatan meningkat menjadi Rp23,47 triliun atau naik 11,81% dibandingkan tahun

2016. Begitu pula dengan anggaran belanja yang meningkat menjadi Rp23,36 triliun atau naik

10,44% dibandingkan tahun sebelumnya. Secara keseluruhan, pada tahun 2017 sudah tidak terjadi

defisit anggaran seperti tahun sebelumnya dengan surplus sebesar Rp104 milliar.

Ditinjau dari serapan terhadap anggaran, persentase realisasi pendapatan meningkat, namun

persentase realisasi belanja mengalami penurunan. Realisasi pendapatan sampai dengan triwulan

laporan sebesar 22,13% dari APBD 2017, lebih tinggi dibandingkan serapan pendapatan triwulan I

2016 yang sebesar 18,54%. Sementara itu, realisasi belanja sampai triwulan I 2017 sebesar 10,04%

dari APBD 2017, relatif lebih rendah dibandingkan triwulan I 2016 sebesar 11,69%.

Tabel 2.1 Anggaran & Realisasi APBD Jawa Tengah 2017 (Rp Miliar)

Sumber: Biro Keuangan Provinsi Jawa Tengah, diolah

Secara nominal, pada triwulan I 2017 realisasi pendapatan meningkat sedangkan belanja

pemerintah mengalami penurunan dibandingkan tahun lalu. Realisasi pendapatan triwulan I 2017

c APBD-P 2017Realisasi Tahun 2017-

Tw I% Realisasi

PENDAPATAN 23.468 5.193 22,13%

PAD 11.967 2.320 19,39%

Dana Perimbangan 11.415 2.848 24,95%

Transfer Pemerintah Pusat Lainnya 86 25 29,34%

BELANJA 23.364 2.346 10,04%

Belanja Tidak Langsung 17.390 2.064 11,87%

Belanja Langsung 5.973 282 4,72%

SURPLUS/DEFISIT 104 2.847

SUPLEMEN

52

tercatat sebesar Rp5,19 triliun, meningkat Rp1,11 triliun dibandingkan realisasi pendapatan periode

yang sama tahun lalu yang sebesar Rp4,08 triliun. Kondisi berbeda dialami pada realisasi belanja yang

mengalami penurunan sebesar Rp276 miliar pada triwulan I 2017; dari triwulan sebelumnya sebesar

Rp2,66 triliun menjadi Rp2,35 triliun pada triwulan laporan.

Sumber: Biro Keuangan Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 2.1 APBD Provinsi Jawa Tengah T.A. 2016 dan T.A.

2017

Sumber: Biro Keuangan Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 2.2 Realisasi APBD Provinsi Jawa Tengah T.A. 2016 dan T.A.

2017

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah (Pemprov Jateng) mencatatkan surplus sebesar Rp2,85 trilliun

pada triwulan I 2017. Surplus ini lebih tinggi dibandingkan dengan triwulan I 2016 sebesar Rp1,46

trilliun dan selama lima tahun terakhir (2012-2016) yang sebesar Rp ... triliun. Berdasarkan data

historis lima tahun terakhir, kondisi surplus ini selalu terjadi di awal tahun. Meningkatnya surplus yang

terjadi pada awal tahun 2017 ini sejalan dengan persentase pendapatan yang lebih tinggi

dibandingkan dengan triwulan yang sama tahun sebelumnya. Ditambah lagi, persentase realisasi

belanja pada triwulan I 2017 yang lebih rendah dibandingkan dengan persentase realisasi belanja

selama lima tahun terakhir berkontribusi pada tingginya surplus di triwulan laporan. Realisasi belanja

yang lebih rendah ini akibat kewajiban pembayaran pelaksanaan proyek pemerintah yang belum

diajukan oleh vendor tidak dapat dibayarkan di triwulan awal 2017.

SUPLEMEN

53

Sumber: Biro Keuangan Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 2.3 Realisasi Pendapatan Daerah

Sumber: Biro Keuangan Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 2.4 Realisasi Belanja Daerah

2.1.1. Realisasi Pendapatan Triwulan I 2017

Realisasi pendapatan Provinsi Jawa Tengah sampai dengan triwulan I 2017 sebesar 22,13%,

lebih tinggi dibandingkan triwulan I 2016 dengan realisasi 18,54%. Peningkatan persentase

serapan ini terjadi di seluruh komponen, baik Pendapatan Asli Daerah (PAD), Dana Perimbangan

(Daper), dan lain-lain pendapatan yang sah.

Tabel 2.2 Realisasi Pendapatan Triwulan I tahun 2016 & 2017

Sumber: Biro Keuangan Provinsi Jawa Tengah, diolah

Peningkatan realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) dan Dana Perimbangan (Daper)

memengaruhi realisasi pendapatan daerah secara keseluruhan. Hal tersebut dikarenakan sumber

Komponen Pendapatan Daerah Tw I 2016 Tw I 2017

P endapatan Asli Daerah 14,32% 19,38%

P ajak Daerah 15,82% 19,50%

Retribus i Daerah 25,86% 23,03%

Hs l P engelolaan Kekayaan Daerah Yg Dipis ahkan 0,19%

Lain-Lain P AD Yg S ah 3,60% 23,49%

Dana perimbangan 25,77% 24,95%

Dana Bagi Hs l P jk/Bukan P jk 20,62% 32,72%

Dana Bagi Hasil Bukan Pajak (Sumber Daya Alam)

Dana Alokas i Umum 33,33% 20,41%

Dana Alokas i Dana Khus us 24,03%

L a in-L a in P endapatan Yang S ah 7,99% 29,34%

Hibah 21,25%

Dana P eny. dan Otonomi Khus us

Dana Ins entif Daerah 50,00%

P endapatan Lainnya

SUPLEMEN

54

utama pendapatan daerah Jawa Tengah berasal dari kedua pos tersebut. Meskipun bertumbuh,

namun pangsa PAD pada triwulan I 2017 tercatat sebesar 44,67% atau menurun dibandingkan

triwulan I 2016 yang sebesar 48,84%. Penurunan ini mengindikasikan menurunnya kemandirian fiskal

Pemprov Jateng. Sementara itu, pangsa Daper meningkat menjadi 54,84% pada triwulan I 2017 dari

sebelumnya 51,44% pada triwulan I 2016. Peningkatan ini terutama berasal dari Dana Alokasi Umum

(DAU), yang diberikan oleh pemerintah pusat kepada Pemprov Jateng.

Sumber: Biro Keuangan Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 2.5 Kontribusi Pos Pendapatan Daerah Triwulan I 2017

Sumber utama PAD berasal dari komponen pajak daerah, dengan peran sebesar 85,45% dari total

PAD dan lain-lain PAD yang sah (13,53%). Pada triwulan laporan, realisasi pajak daerah terbilang

tinggi sehingga menyebabkan peningkatan pendapatan secara keseluruhan. Tercatat, realisasi pajak

daerah sebesar 19,50%; lebih tinggi dibandingkan triwulan I tahun 2016 yang mencapai 15,82%.

Perbaikan ini terjadi seiring peningkatan pajak jumlah kendaraan baru dibandingkan tahun

sebelumnya. Hal ini terkonfirmasi dari hasil liaison Bank Indonesia terhadap perusahaan otomotif di

Jawa Tengah yang menyatakan terjadi peningkatan penjualan mobil baru di triwulan awal tahun

2017. Berdasarkan perannya terhadap total pajak daerah, Pajak Kendaraan Bermotor dan Bea Balik

Nama Kendaraan Bermotor memang menjadi pemasukan utama pajak daerah, dengan peran masing-

masing sekitar 35-40% di tiap tahunnya.

Ditinjau dari pertumbuhannya, pajak daerah yang terkumpul pada triwulan I 2017 mengalami

perbaikan. Pajak daerah tumbuh 3,96% (yoy), lebih tinggi dibandingkan triwulan sama tahun

sebelumnya yang sebesar 3,16% (yoy). Capaian pajak daerah ini juga sejalan dengan perekonomian

yang tumbuh membaik dibandingkan triwulan sama tahun 2016.

SUPLEMEN

55

Sumber: Biro Keuangan Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 2.6 Pertumbuhan Tahunan Pajak Daerah dan Pertumbuhan Ekonomi Jawa Tengah

Komponen lain-lain PAD yang sah mengalami peningkatan realisasi menjadi 23,49% pada

triwulan I 2017 setelah sebelumnya terealisasi 3,60% pada triwulan sama tahun 2016.

Meningkatnya komponen ini ditengarai akibat hasil penjualan kekayaan daerah yang dipisahkan dan

kontribusi badan usaha yang meningkat lebih tinggi dibandingkan tahun sebelumnya.

Berdasarkan komponen Daper, sumber pendapatan utamanya berasal dari DAK, dengan peran

sebesar 48,29% dari total Daper, diikuti oleh Dana Alokasi Umum/DAU (40,18%), dan Dana Bagi

Hasil/DBH (11,13%). Meningkatnya DAK ini sejalan dengan meningkatnya pemberian Bantuan

Operasional Sekolah (BOS) sama seperti tahun sebelumnya. Tercatat, realisasi pendapatan DAK

sebesar Rp1,38 triliun, meningkat dibandingkan triwulan I 2016 yang sebelumnya hanya sebesar

Rp1,29 triliun. Sementara itu, realisasi DAU meningkat menjadi Rp1,14 triliun; lebih tinggi

dibandingkan triwulan sama tahun sebelumnya yang sebesar Rp620 miliar. Peningkatan ini sejalan

dengan kebutuhan biaya gaji pegawai, terutama guru yang kini menjadi kewenangan dari Pemprov

Jateng. Adapun serapan DBH meningkat menjadi Rp322,67 miliar dari sebelumnya Rp190 miliar di

triwulan I 2016.

Lebih lanjut, komponen Lain-lain Pendapatan Daerah yang Sah tercatat mengalami kenaikan.

Pada triwulan laporan, realisasi pos ini tercatat sebesar 29,34%; meningkat dibandingkan triwulan

yang sama di tahun 2016 sebesar 7,99%. Meningkatnya komponen ini terutama berasal dari realisasi

dana insentif daerah yang sebesar Rp25,10 miliar, setelah sebelumnya tidak mengalami realisasi di

triwulan I 2016. Dengan realisasi sebesar itu, persentase serapan dana insentif daerah tercatat sebesar

50,00% dari total anggaran 2017.

SUPLEMEN

56

2.1.2. Realisasi Belanja Triwulan I 2017

Pada triwulan I 2017, realisasi belanja Provinsi Jawa Tengah sebesar Rp2,34 trilliun dari total

anggaran belanja 2017. Angka ini lebih rendah dibandingkan dengan realisasi periode yang sama

tahun sebelumnya sebesar Rp2,62 trilliun. Menurunnya realisasi ini terutama didorong oleh penurunan

belanja langsung dari komponen belanja modal. Lebih jauh, belanja tidak langsung yang memiliki

peranan dominan sebesar 87,98% dari total belanja, juga mengalami penurunan persentase realisasi.

Sumber: Biro Keuangan Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 2.7 Kontribusi Pos Belanja Daerah Triwulan I 2017

Pencapaian realisasi belanja tidak langsung menurun pada triwulan laporan. Realisasi pada

triwulan I 2017 sebesar 11,87%; lebih rendah dibandingkan triwulan I 2016 yang sebesar 12,58%.

Ditinjau dari komponennya, belanja tidak langsung digunakan untuk belanja hibah, belanja bagi hasil

kepada kabupaten/kota, dan belanja pegawai dengan masing-masing peran sebesar 38,29%;

29,78%, dan 16,32% dari total belanja tidak langsung.

Pada triwulan I 2017, belanja hibah tercatat sebesar Rp873,22 milliar atau 17,66% dari total

anggaran, lebih rendah dibandingkan triwulan I 2016 yang sebesar Rp1,273 trilliun atau 23,76%.

Penurunan ini terjadi di tengah tertahannya realisasi Pemprov Jateng pada awal tahun 2017 yang

ditengarai sebagai dampak adanya perubahan struktur nomenklatur pada dinas-dinas di Provinsi

Jateng.

SUPLEMEN

57

Tabel 2.3 Realisasi Belanja triwulan I 2016 & 2017

Sumber: Biro Keuangan Provinsi Jawa Tengah, diolah

Sementara itu, komponen belanja bagi hasil kepada kabupaten/kota mengalami peningkatan

dibandingkan triwulan yang sama tahun sebelumnya. Pada triwulan laporan, realisasi komponen

tersebut sebesar 6,03%, lebih tinggi dibandingkan triwulan I 2016 yang sebesar 4,87%. Dilihat secara

nominal, belanja bagi hasil kepada kabupaten/kota ini juga mengalami peningkatan, yakni dari Rp261

milliar menjadi Rp265 milliar.

Adapun belanja pegawai tercatat mengalami penurunan persentase realisasi, yakni sebesar

16,18%; menurun dibandingkan periode sama tahun sebelumnya yang sebesar 16,46%. Penyesuaian

nomenklatur di awal tahun diperkirakan memengaruhi serapan realisasi untuk perjalanan dinas dan

kegiatan sehingga tidak terserap sesuai target. Namun demikian, secara nominal, terjadi peningkatan

realisasi menjadi Rp925,42 miliar, dari sebelumnya yang sebesar Rp483,36 milliar.

Serupa dengan belanja tidak langsung, pada komponen belanja langsung persentase realisasi

mengalami penurunan. Penyerapan belanja langsung tercatat 4,72%; relatif turun dibandingkan

triwulan I 2016 yang sebesar 9,45%. Apabila ditinjau secara pos pengeluarannya, realisasi belanja

modal yang memiliki peran 42,39% dari total belanja langsung ini mengalami penurunan persentase

realisasi. Meskipun mengalami peningkatan secara nominal, belanja barang dan jasa serta belanja

pegawai, yang masing-masing memiliki peran sebesar 51,91% dan 5,70% terhadap belanja langsung,

mengalami penurunan persentase realisasi pada triwulan laporan.

Realisasi belanja modal pada triwulan laporan tercatat sebesar Rp64,17 milliar, atau terserap

3,47% dari total anggaran. Persentase ini menurun dibandingkan periode yang sama tahun lalu

yang terserap sebesar Rp 391 milliar atau 12,42%. Penurunan ini terjadi akibat perubahan

nomenklatur sehingga mengakibatkan realisasi belanja modal lebih lambat dibandingkan tahun

sebelumnya.

Komponen Belanja Daerah Tw IV 2016 Tw IV 2017

Belanja T idak L angsung 12,58% 11,87%

Belanja P egawai 16,46% 16,18%

Belanja Hibah 23,76% 17,66%

Belanja Bantuan S os ial 0,00% 0,00%

B lnj Bagi Has il Kpd Kab/Kota 4,87% 6,03%

B lnj Bant.Keu. Kpd Kab/Kota 0,00% 0,00%

Belanja Tdk Terduga 0,00% 6,03%

Belanja L angsung 9,45% 4,72%

Belanja P egawai 10,03% 7,71%

Belanja Barang Dan Jas a 6,12% 4,95%

Belanja Modal 12,42% 3,47%

J umlah Be lanja 11,69% 10,04%

SUPLEMEN

58

Sementara itu, realisasi belanja barang dan jasa sebesar Rp179,05 milliar, atau terserap 4,95%

dari total anggaran. Realisasi ini mengalami penurunan dibandingkan persentase realisasi tahun lalu

sebesar 6,12%. Penurunan juga terjadi pada pos belanja pegawai. Realisasi belanja pegawai tercatat

terserap 7,71% dari total anggaran. Angka ini menurun dibandingkan triwulan yang sama tahun

2016 yang sebesar 10,03% dari total anggaran.

APBN Provinsi Jawa Tengah Triwulan I 2017 2.2.

APBN Provinsi Jawa Tengah pada tahun 2017 mengalami peningkatan di tengah upaya

pemerintah untuk mengakselerasi perekonomian melalui belanja fiskal. Meskipun demikian, hal

ini dilakukan dengan tetap mengupayakan defisit anggaran di tingkat nasional tetap berada pada level

yang terjaga, yakni di bawah 3%. Tercatat, terjadi kenaikan anggaran APBN sebesar 4,81%; dari

sebelumnya Rp33,48 triliun pada tahun 2016 menjadi Rp35,09 triliun di triwulan laporan.

Berdasarkan jenisnya, belanja pegawai dianggarkan sebesar Rp14,35 triliun atau 40,91% dari

total APBN Provinsi Jawa Tengah 2017, diikuti oleh belanja barang sebesar Rp11,02 triliun

(31,41%), belanja modal sebesar Rp9,47 triliun (26,96%), dan belanja bantuan sosial Rp240 miliar

(0,68%).

Sumber:DJPB Kanwil Jawa Tengah Kemenkeu, diolah

Grafik 2.8 Alokasi APBN Provinsi Jawa Tengah 2017 Berdasarkan Jenis Belanja

Lebih jauh, realisasi APBN secara keseluruhan relatif mengalami peningkatan. Pada triwulan I

2017, realisasi APBN tercatat sebesar Rp4,89 triliun atau 13,93% dari total anggaran 2017, meningkat

dibandingkan triwulan I 2016 yang sebesar Rp4,38 triliun atau 13,09% dari APBN Provinsi Jawa

Tengah 2016.

SUPLEMEN

59

Berdasarkan jenisnya, realisasi belanja pada triwulan I 2017 meningkat akibat komponen belanja

barang yang mengalami peningkatan. Belanja barang ini memiliki peran 28,11% dari total realisasi

belanja. Kenaikan juga terjadi untuk belanja modal (pangsa 15,56%) dan belanja bantuan sosial

(0,18%). Namun demikian, terjadi penurunan persentase serapan pada komponen belanja pegawai

(56,15%) dibandingkan triwulan yang sama tahun sebelumnya.

Sumber:DJPB Kanwil Jawa Tengah Kemenkeu, diolah

Grafik 2.9 Realisasi APBN Provinsi Jawa Tengah 2017 Berdasarkan Jenis Belanja

Realisasi belanja pegawai pada triwulan I 2017 sebesar Rp2,74 triliun atau 19,12% dari total APBN

2017. Angka ini lebih rendah dibandingkan triwulan I 2016 yang sebesar 21,43% dari total APBN 2016,

sebesar Rp2,78 triliun. Penurunan persentase realisasi ini ditengarai merupakan upaya penghematan

pemerintah di tengah risiko penerimaan pajak yang menurun pada tahun berjalan.

Sementara itu, belanja barang pada triwulan laporan tercatat sebesar Rp1,37 triliun atau 12,46%

dari total anggaran, lebih tinggi dibandingkan triwulan yang sama tahun lalu yang sebesar Rp1,01

triliun atau 8,80%. Persentase realisasi belanja barang ini meningkat di tengah perbaikan serapan yang

dilakukan oleh Pemerintah di awal tahun.

Tabel 2.4 Realisasi Belanja APBN Jawa Tengah Triwulan I 2016 & 2017 per Jenis Belanja (Rp Miliar)

Sumber:DJPB Kanwil Jawa Tengah Kemenkeu, diolah

Pagu Realisasi % Realisasi Pagu Realisasi % RealisasiBelanja Pegawai 12.982 2.783 21,43% 14.353 2.744 19,12%Belanja Barang 11.561 1.017 8,80% 11.022 1.374 12,46%Belanja Modal 8.693 579 6,67% 9.471 760 8,03%Belanja Bantuan Sosial 240 2 0,96% 240 9 3,72%

Total 33.475 4.382 13,09% 35.087 4.887 13,93%

JenisTriwulan I 2016 Triwulan I 2017

SUPLEMEN

60

Belanja modal tercatat sebesar Rp760,21 milliar atau terealisasi sebesar 8,03%; lebih tinggi

dibandingkan realisasi belanja modal triwulan I 2016 yang sebesar Rp579,50 milliar atau 6,67%.

Peningkatan ini juga sejalan dengan realisasi pelaksanaan proyek pembangunan infrastruktur,

khususnya untuk proyek pembangunan jalan yang mengalami percepatan yang ditargetkan dapat

selesai sebelum hari raya Idul Fitri.

Adapun belanja bantuan sosial pada triwulan laporan tercatat sebesar Rp8,93 miliar atau 3,72%

dari total anggaran. Angka ini lebih tinggi dibandingkan dengan persentase realisasi triwulan I 2016

yang sebesar Rp2,30 miliar atau 0,96%. Realisasi bansos ini sedikit meningkat dibandingkan tahun

lalu di tengah upaya revitalisasi beberapa daerah, termasuk Magelang, yang terkena musibah banjir di

awal tahun 2017. Selain itu, beberapa program untuk mengurangi kesenjangan dan meningkatkan

kesejahteraan berimplikasi pada serapan realisasi bansos yang lebih tinggi dibandingkan dengan tahun

lalu.

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

61

Perkembangan Inflasi Daerah 3.

Pada triwulan I 2017 inflasi Provinsi Jawa Tengah secara tahunan lebih tinggi

dibandingkan dengan triwulan IV 2016.

Berdasarkan disagregasi, peningkatan inflasi tahunan terutama didorong oleh

kelompok administered prices dan inti.

Pada triwulan II 2017, inflasi diperkirakan meningkat seiring dengan penyesuaian

harga pada kelompok administered prices serta meningkatnya permintaan

komoditas pangan seiring Ramadhan dan Idul Fitri. Namun demikian, inflasi

diperkirakan masih berada pada target sasaran inflasi 4±1%.

Inflasi Secara Umum 3.1.

Inflasi Jawa Tengah tercatat meningkat pada triwulan I 2017, di tengah melambatnya

pertumbuhan ekonomi.3 Pada akhir triwulan I 2017 inflasi Jawa Tengah tercatat sebesar 3,30%

(yoy), lebih tinggi dibandingkan triwulan sebelumnya yang sebesar 2,36% (yoy). Secara triwulanan,

inflasi Jawa Tengah pada periode laporan tercatat lebih tinggi dibandingkan periode yang sama di

tahun sebelumnya. Pada triwulan I 2017, inflasi triwulanan tercatat sebesar 1,56% (qtq), meningkat

dibandingkan triwulan I 2016 yang mencatatkan inflasi sebesar 0,62% (qtq).

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.1 Perkembangan Inflasi Jawa Tengah dan

Nasional

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.2 Perkembangan Inflasi Triwulanan Provinsi Jawa

Tengah

3 Pada tahun 2014, BPS mengubah tahun dasar penghitungan inflasi dengan SBH 2012. Untuk itu dalam mengolah penghitungan inflasi

Bank Indonesia melakukan penyesuaian tahun dasar berdasarkan pendekatan perubahan inflasi bulanan.

-3 -2 -1 0 1 2 3 4 5

UMUM

BAHAN MAKANAN

MAKANAN JADI, MINUMAN, ROKOK & TEMBAKAU

PERUMAHAN, AIR, LISTRIK, GAS & BAHAN BAKAR

SANDANG

KESEHATAN

PENDIDIKAN, REKREASI DAN OLAH RAGA

TRANSPOR, KOMUNIKASI DAN JASA KEUANGAN

TW I 2016

TW I 2017

RATA-RATA TW I2012-2016

%

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

62

Walaupun mengalami peningkatan, inflasi Jawa Tengah masih relatif terkendali. Laju inflasi Jawa

Tengah masih lebih rendah dibandingkan inflasi nasional yang tercatat sebesar 3,61% (yoy), maupun

inflasi Kawasan Jawa yang sebesar 3,47% (yoy). Dibandingkan dengan provinsi tetangga di Kawasan

Jawa, Provinsi Jawa Tengah merupakan provinsi dengan inflasi terendah, sementara inflasi tertinggi

terjadi pada Jawa Timur dengan nilai 3,84% (yoy). Terjaganya inflasi Jawa Tengah ini terutama

didukung oleh adanya kebijakan pengendalian inflasi di daerah, terutama untuk pasokan bahan

pangan strategis.

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.3 Inflasi Bulanan Provinsi di Jawa

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.4 Inflasi Tahunan Provinsi di Jawa

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.5 Perkembangan Inflasi Bulanan Jawa Tengah

2012-2016

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.6 Event Analysis Inflasi Provinsi Jawa Tengah

Berdasarkan disagregasi inflasi,4 peningkatan laju inflasi tahunan pada triwulan I 2017 terutama

berasal dari kelompok administered prices akibat dari penyesuaian harga dan tarif oleh pemerintah.

Selain itu, kelompok inti juga mengalami kenaikan inflasi yang didorong oleh peningkatan beberapa

4 Disagregasi inflasi terdiri atas administered prices, volatile food, dan core inflation. Administered prices merupakan komponen barang yang

harganya diatur atau ditetapkan oleh Pemerintah. Komponen volatile foods merupakan kelompok barang-barang yang harganya

cenderung bergejolak. Komponen volatile foods didominasi oleh komoditas pangan. Core inflation (inflasi inti) merupakan komponen

barang yang harganya cenderung dipengaruhi oleh tingkat pendapatan. Secara teoritis,kebijakan moneter ditujukan untuk mengendalikan

inflasi inti.

-0,40

-0,20

0,00

0,20

0,40

0,60

0,80

1,00

1,20

1,40

1,60

1,80

Jan Feb Mar

2017

Jabar Banten Jateng DIY

Jatim DKI Jawa%,MTM

0,00

1,00

2,00

3,00

4,00

5,00

6,00

7,00

8,00

9,00

Tw I 2015 Tw I 2016 Tw I 2017

Jabar Banten Jateng DIY

Jatim DKI Jawa

%,YOY

-1

0

1

2

3

4

JAN FEB MAR APR MEI JUN JUL AGS SEP OKT NOV DES

2017

2012

2013

2014

2015

2016

RATA-RATA 2011-2016

%, MTM

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 1 2 3

2014 2015 2016 2017

YOY 7,9 7,5 7,0 7,1 7,4 7,2 5,0 4,3 5,0 5,0 6,1 8,2 6,7 5,7 5,6 5,9 6,2 6,1 6,3 6,1 5,7 5,2 4,0 2,7 3,5 3,9 4,2 3,5 3,1 2,9 3,0 2,4 2,7 2,8 3,1 2,3 3,0 3,8 3,3

MTM 0,9 0,3 0,2 -0, 0,2 0,7 0,7 0,4 0,2 0,5 1,3 2,2 -0, -0, 0,1 0,1 0,5 0,6 0,9 0,2 -0, -0, 0,2 0,9 0,4 -0, 0,3 -0, 0,1 0,4 1,0 -0, 0,0 0,0 0,5 0,2 1,1 0,5 -0,

-1,0

-0,5

0,0

0,5

1,0

1,5

2,0

2,5

2,0

3,0

4,0

5,0

6,0

7,0

8,0

9,0

%, YOY %, MTM

Curah hujan tinggi Ekspektasi

mulai naik

KenaikanBBM Kenaikan TTL tahap

akhir 2013 Bencana banjir

Pembatasan produksi bibit ayam

Kenaikan TTL u/P1, I3, R3, I4, B2, B3

Kenaikan TDLdan elpiji 12 kg

Tw I 2017Kenaikan komoditas adm. prices, meliputi biaya administrasi STNK, TTL serta kenaikan aneka

Kenaikan harga BBM, gejolak

pangan Ramadhan El-Nino

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

63

harga komoditas pada awal tahun, meliputi kenaikan Upah Minimum Regional (UMR) dan tarif pulsa.

Sementara itu, inflasi kelompok volatile food tercatat menurun seiring petani memasuki musim panen

pada awal triwulan tahun 2017.

Tabel 3.1 Tabel Komoditas Utama Penyumbang Inflasi Bulanan

Januari Februari Maret

Komoditas Andil Komoditas Andil Komoditas Andil

Biaya Perpanjangan STNK 0,34 Tarip Listrik 0,14 Tarip Listrik 0,06

Tarip Pulsa Ponsel 0,18 Bawang Merah 0,08 Tukang Bukan Mandor 0,02

Tarip Listrik 0,14 Cabai Rawit 0,08 Rokok Kretek Filter 0,02

Cabai Rawit 0,13 Tarip Pulsa Ponsel 0,04 Batu Bata 0,02

Bensin 0,12 Tukang Bukan Mandor 0,04 Bensin 0,02

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Tabel 3.2 Tabel Komoditas Utama Penyumbang Deflasi Bulanan

Januari Februari Maret

Komoditas Andil Komoditas Andil Komoditas Andil

Bawang Merah -0,06 Daging Ayam Ras -0,05 Cabai Rawit -0,12

Telur Ayam Ras -0,04 Telur Ayam Ras -0,04 Cabai Merah -0,08

Cabai Merah -0,03 Cabai Merah -0,03 Beras -0,05

Semen -0,01 Beras -0,03 Tarip Pulsa Ponsel -0,03

Tomat Sayur -0,01 Angkutan Udara -0,03 Bawang Putih -0,03

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Apabila dilihat berdasarkan 6 (enam) kota pantauan inflasi di Jawa Tengah, seluruh kota

pantauan pada triwulan I 2017 mengalami peningkatan inflasi tahunan dibandingkan dengan

triwulan IV 2016. Kota Semarang sebagai kota dengan bobot terbesar (±51%) mengalami

peningkatan inflasi dari 2,32% (yoy) menjadi 3,27% (yoy). Adapun inflasi tertinggi terjadi di Cilacap

dengan besaran 4,21% (yoy), sedangkan inflasi terendah terjadi di Surakarta dengan nilai 2,93%

(yoy). Seiring dengan peningkatan inflasi, disparitas inflasi tahunan kota-kota di Jawa Tengah pun

relatif meningkat dibandingkan triwulan sebelumnya, yaitu dari 0,62% menjadi 1,28%.

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

64

Tabel 3.3 Tabel Inflasi Tahunan Kota Jawa Tengah

Kota Inflasi Tw IV 2016 (%,yoy) Inflasi Tw I 2017 (%,yoy)

Surakarta 2,15 2,93

Kudus 2,71 3,17

Semarang 2,42 3,22

Purwokerto 2,32 3,27

Tegal 2,32 3,86

Cilacap 2,77 4,21

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Inflasi Berdasarkan Kelompok 3.2.

Ditinjau berdasarkan kelompok, peningkatan inflasi pada triwulan I 2017 disumbang oleh

kelompok tranportasi, komunikasi, & jasa keuangan serta kelompok perumahan, air, listrik, gas

& bahan bakar. Kenaikan ini didorong oleh kebijakan pemerintah untuk meningkatkan biaya sarana

pendukung transportasi, tarif pulsa ponsel, serta tarif listrik untuk golongan masyarakat mampu pada

triwulan laporan. Sementara itu, terjadi penurunan inflasi untuk kelompok bahan makanan.

Penurunan ini sejalan dengan pola musiman di triwulan awal, di mana sebagian besar komoditas

pangan mengalami masa panen.

Tabel 3.4 Perkembangan Inflasi Tahunan Per Kelompok

KELOMPOK 2014 2015 2016 2017

III IV I II III IV I II III IV I

Umum 5.00 8.22 5.69 6.15 5.78 2.73 4.21 2.95 2.72 2.36 3.30

Bahan Makanan 4.79 11.39 5.79 7.72 8.49 4.54 10.05 7.62 6.53 5.18 1.93

Makanan Jadi, Minuman, Rokok & Tembakau 5.61 5.85 5.38 6.21 5.71 4.93 5.27 5.00 4.41 3.60 3.30

Perumahan, Air, Listrik, Gas & Bahan Bakar 6.68 8.09 7.32 5.91 4.61 2.27 1.32 1.05 1.43 1.53 3.92

Sandang 1.87 2.62 2.84 3.13 3.26 2.38 1.95 1.79 1.57 0.96 1.18

Kesehatan 3.87 4.54 4.43 4.34 3.73 3.40 3.07 2.82 2.81 2.50 3.50

Pendidikan, Rekreasi & Olahraga 6.12 6.62 6.21 6.04 5.17 4.31 4.42 4.43 3.34 3.10 2.83

Transportasi, Komunikasi & Jasa Keuangan 2.58 11.46 4.39 6.38 6.39 -2.30 1.37 -2.71 -2.25 -1.61 4.95

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

3.2.1. Kelompok Transportasi, Komunikasi dan Jasa Keuangan

Pada triwulan I 2017, kelompok transportasi, komunikasi, dan jasa keuangan mencatatkan

inflasi, setelah sebelumnya mencatatkan deflasi pada triwulan IV 2016. Kelompok ini mengalami

inflasi 4,95% pada triwulan I 2016, dari sebelumnya deflasi 1,61% pada triwulan IV 2016.

Peningkatan inflasi tertinggi berasal dari subkelompok sarana dan penunjang transpor serta

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

65

subkelompok komunikasi dan pengiriman. Subkelompok sarana dan penunjang transpor mencatatkan

inflasi 22,37% (yoy), melonjak tajam dari sebelumnya 1,66% (yoy) pada triwulan IV 2016. Kenaikan

kelompok ini terutama diakibatkan oleh meningkatnya biaya administrasi perpanjangan STNK di awal

tahun 2017. Sementara itu, subkelompok komunikasi dan pengiriman meningkat menjadi 8,84% (yoy)

dari sebelumnya 2,49% (yoy). Kenaikan ini terutama didorong oleh peningkatan tarif pulsa ponsel

seiring dengan kebijakan operator telekomunikasi untuk meningkatkan biaya operasional pada tahun

ini. Adapun subkelompok transpor juga menunjukkan peningkatan inflasi, terutama disebabkan oleh

tarif angkutan udara yang meningkat seiring beberapa libur akhir pekan panjang yang jatuh di bulan

Maret 2017.

Tabel 3.5 Perkembangan Inflasi Tahunan Kelompok Transportasi, Komunikasi dan Jasa Keuangan

Komoditas 2014 2015 2016 2017

Tw III (yoy)

Tw IV (yoy)

Tw I (yoy)

Tw II (yoy)

Tw III (yoy)

Tw IV (yoy)

Tw I (yoy)

Tw II (yoy)

Tw III (yoy)

Tw IV (yoy)

Tw I (yoy)

Transpor, Komunikasi, dan Jasa Keuangan 2.58 11.46 4.39 6.38 6.39 -2.30 1.37 -2.71 -2.25 -1.61 4.95

Transpor 3.72 17.01 5.78 8.83 8.91 -3.88 1.79 -4.41 -3.94 -3.54 1.03

Komunikasi Dan Pengiriman -0.08 -0.03 -0.18 -0.14 -0.19 -0.39 -0.30 -0.35 0.61 2.49 8.84

Sarana dan Penunjang Transpor 2.29 2.74 4.22 4.04 3.59 3.80 1.86 2.02 1.93 1.66 22.37

Jasa Keuangan 0.00 14.79 14.78 14.78 14.78 0.00 2.28 2.28 2.28 2.27 0.00

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

3.2.2. Kelompok Perumahan, Air, Listrik, Gas & Bahan Bakar

Inflasi kelompok perumahan, air, listrik, gas & bahan bakar ini mengalami peningkatan pada

triwulan I 2017. Inflasi kelompok ini meningkat menjadi 3,92% pada triwulan laporan dari 1,53%

(yoy) pada triwulan IV 2016. Kenaikan ini terutama berasal dari subkelompok bahan bakar,

penerangan, dan air. Penyesuaian Tarif Tenaga Listrik untuk pelanggan non-subsidi menjadi komoditas

utama yang menyumbangkan inflasi dari subkelompok ini. Kenaikan bertahap golongan tarif R-1/900

VA khusus masyarakat mampu telah diberlakukan setiap 2 bulan selama tiga periode, yakni pada 1

Januari 2017, 1 Maret 2017, dan 1 Mei 2017. Pada triwulan I 2017, sub kelompok ini mencatatkan

lonjakan inflasi menjadi sebesar 8,22% (yoy), dari triwulan lalu yang sebesar 0,83% (yoy).

Tabel 3.6 Perkembangan Inflasi Tahunan Kelompok Perumahan, Air, Listrik, Gas & Bahan Bakar

Komoditas 2014 2015 2016 2017

Tw III (yoy)

Tw IV (yoy)

Tw I (yoy)

Tw II (yoy)

Tw III (yoy)

Tw IV (yoy)

Tw I (yoy)

Tw II (yoy)

Tw III (yoy)

Tw IV (yoy)

Tw I (yoy)

Perumahan,Air,Listrik,Gas & Bahan Bakar 6.68 8.09 7.33 5.91 4.61 2.27 1.31 1.05 1.44 1.53 3.92

Biaya Tempat Tinggal 5.59 6.41 4.94 3.08 2.63 1.20 1.16 1.54 1.74 1.63 2.42

Bahan Bakar, Penerangan dan Air 11.16 15.31 15.36 14.38 9.83 3.63 0.36 -1.42 -0.08 0.83 8.22

Perlengkapan Rumahtangga 4.01 3.77 3.62 3.18 3.11 3.03 2.24 2.34 1.94 1.03 1.03

Penyelenggaraan Rumahtangga 4.61 4.37 4.88 4.27 4.10 3.89 3.40 3.06 2.72 2.68 3.49

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

66

3.2.3. Kelompok Bahan Makanan

Inflasi tahunan kelompok bahan makanan mengalami penurunan pada triwulan laporan. Inflasi

kelompok bahan makanan mengalami penurunan dalam dari sebelumnya 5,18% (yoy) pada triwulan

IV 2016 menjadi 1,93% (yoy) pada triwulan I 2017. Penurunan inflasi kelompok ini utamanya terjadi

pada subkelompok bumbu-bumbuan seiring dengan meningkatnya pasokan di tengah musim panen.

Subkelompok ini mencatatkan inflasi 6,29% (yoy), turun jauh lebih rendah dibandingkan triwulan

sebelumnya yang sebesar 32,24%(yoy). Komoditas bumbu-bumbuan yang mengalami panen di awal

triwulan adalah cabai rawit, cabai merah, beras, dan komoditas hasil ternak seperti daging ayam ras

dan telur ayam ras.

Tabel 3.7 Perkembangan Inflasi Tahunan Kelompok Bahan Makanan

Komoditas 2014 2015 2016 2017

Tw III (yoy) Tw IV (yoy) Tw I (yoy) Tw II (yoy) Tw III (yoy) Tw IV (yoy) Tw I (yoy) Tw II (yoy) Tw III (yoy) Tw IV (yoy) Tw I (yoy)

Bahan Makanan 4,79 11,39 5.79 7.72 8.49 4.54 10.05 7.62 6.53 5.18 1.93

Padi-padian, Umbi-umbian & Hasilnya 5,95 12,19 13.75 9.14 13.47 6.55 -0.29 4.60 -0.71 -2.13 -2.69

Daging dan Hasil-hasilnya 3,09 1,50 -0.20 -1.63 -2.13 6.54 6.08 4.84 2.71 1.23 -0.07

Ikan Segar 6,92 8,98 6.55 8.02 11.51 9.95 9.14 8.39 3.78 4.29 2.29

Ikan Diawetkan 4,17 7,67 4.33 7.47 7.51 4.59 4.40 2.69 1.40 2.90 3.17

Telur, Susu dan Hasil-hasilnya 10,59 11,9 7.72 5.14 4.12 4.70 3.07 0.84 -0.73 -1.35 -0.46

Sayur-sayuran 8,43 14,34 1.74 9.02 8.96 13.51 17.16 17.96 7.44 3.60 8.55

Kacang – kacangan 4,31 3,12 3.17 3.28 5.05 5.00 4.72 4.10 3.20 2.37 3.51

Buah – buahan 6,48 2,52 3.12 4.21 4.40 9.03 13.27 12.02 7.59 2.29 -2.70

Bumbu – bumbuan -13,10 41,38 4.82 38.87 33.80 -8.09 55.33 14.65 37.51 32.24 6.29

Lemak dan Minyak 10,69 3,13 -2.04 -3.12 -2.64 -5.93 2.56 12.40 14.94 19.45 14.63

Bahan Makanan Lainnya 7,67 7,90 7.88 8.30 7.40 6.18 5.00 5.28 2.23 2.05 3.04

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Disagregasi Inflasi 3.3.

Berdasarkan disagregasi, peningkatan inflasi terjadi pada kelompok administered prices dan inti.

Inflasi kelompok administered prices meningkat dari -0,29% (yoy) pada triwulan IV 2016 menjadi

4,39% (yoy) pada triwulan laporan. Begitu pula dengan inflasi kelompok inti yang mengalami

peningkatan inflasi menjadi 3,44% (yoy), dari sebelumnya 2,23% (yoy). Sementara itu, kelompok

volatile food mencatatkan penurunan inflasi, yakni dari sebelumnya 5,35% (yoy) pada triwulan IV

2016 menjadi 1,99% (yoy) pada triwulan laporan.

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

67

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.7 Disagregasi Inflasi Tahunan

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.8 Disagregasi Inflasi Bulanan

3.3.1. Kelompok Administered Prices

Kelompok administered prices mengalami peningkatan inflasi pada triwulan I 2017. Inflasi

tercatat sebesar 4,39% (yoy), meningkat dari sebelumnya -0,29% (yoy) pada triwulan IV 2016.

Meningkatnya inflasi ini terutama disebabkan oleh penyesuaian subsidi Tarif Tenaga Listrik (TTL) 900

VA untuk golongan mampu. Kenaikan tarif tersebut dilakukan setiap dua bulan sekali yaitu pada 1

Januari 2017, 1 Maret 2017, dan 1 Mei 2017. Pencabutan subsidi listrik tersebut didasari Peraturan

Menteri Energi dan Sumber Daya Manusia (Permen ESDM) Nomor 28 Tahun 2016 tentang tarif tenaga

listrik PT PLN (Persero). Peraturan tersebut mengatur penerapan tarif nonsubsidi bagi rumah tangga

daya 900 VA yang mampu secara ekonomi. Berdasarkan Permen ESDM tersebut, tarif listrik golongan

pelanggan RTM 900 VA akan menjadi Rp 791/kWh per 1 Januari 2017. Kemudian, akan menjadi Rp

1.034/kWh pada 1 Maret 2017 dan 1 Mei 2017 tarifnya berubah lagi menjadi Rp 1.352/kWh.

Kenaikan rokok kretek filter juga terjadi akibat kenaikan cukai di awal tahun. Pemerintah telah

menetapkan kenaikan tarif cukai rokok yaitu Peraturan Menteri Keuangan (PMK) No

147/PMK.010/2016. Dalam kebijakan baru tersebut, ditetapkan kenaikan rata-rata tertimbang sebesar

10,54 persen di tahun 2017. Selain kenaikan tarif, ada kenaikan harga jual eceran (HJE) dengan rata-

rata 12,26 persen. Kemenkeu dalam 10 tahun terakhir mengurangi jumlah pabrik rokok dari 4.669

pabrik menjadi 754 pabrik pada 2016.

Secara tahunan, inflasi kelompok administered prices yang meningkat ini berasal dari

subkelompok bahan bakar, penerangan, dan air serta subkelompok transportasi. Hal ini terutama

terjadi akibat inflasi yang berasal dari kenaikan TTL akibat penyesuaian tarif pelanggan non-subsidi

900 VA. Sementara itu kenaikan harga BBM nonsubsidi, yaitu Pertamax, Pertalite, dan Dextile

mengalami penyesuaian dan naik sebesar Rp300 per liter per 5 Januari 2017. Kenaikan harga bensin,

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

68

terutama Pertamax dan Pertalite kembali terjadi pada Maret 2017 seiring harga minyak dunia yang

terus meningkat mengikuti tren perkembangan harga minyak dunia yang sedang berlangsung.

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah

Grafik 3.9 Perkembangan Inflasi Triwulanan Kelompok

Administered Prices Triwulan I 2017

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.10 Perkembangan Subkelompok Inflasi

Tahunan Kelompok Administered Prices

Secara triwulanan, terjadi peningkatan inflasi pada kelompok administered prices. Pada triwulan

I 2017, kelompok ini mengalami inflasi sebesar 3,26% (qtq), jauh lebih tinggi dibandingkan

triwulan I 2016 yang mencatatkan deflasi 1,37% (qtq). Inflasi yang terjadi pada kelompok ini juga

lebih tinggi dibandingkan rata-rata lima tahun terakhir yang sebesar -0,26% (qtq). Kenaikan ini terjadi

akibat penyesuaian harga TTL nonsubsidi serta kenaikan harga rokok kretek filter.

Selain itu, pada awal triwulan, terjadi kenaikan inflasi yang bersumber dari kenaikan biaya

perpanjangan STNK dan harga bensin. Berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2016

tentang Jenis dan Tarif atas Jenis Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) yang berlaku pada Kepolisian

Negara Republik Indonesia, terdapat kenaikan biaya beberapa penerbitan atau perpanjangan yang

termasuk ke dalam PNBP, termasuk Surat Izin Mengemudi (SIM), Surat Tanda Nomor Kendaraan

(STNK), Buku Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB), dan beberapa surat atau perizinan lainnya.

3.3.2. Kelompok Inti

Inflasi inti mengalami peningkatan menjadi 3,44% (yoy), dari 2,23% (yoy) pada triwulan IV 2016.

Berdasarkan historisnya, angka inflasi tahunan ini lebih rendah dibandingkan rata-rata lima tahun

terakhir yang sebesar 3,70% (yoy). Peningkatan ini terutama terjadi pada subkelompok nontraded.

Ditinjau dari komoditasnya, terjadi inflasi untuk komoditas batu bata dan tukang bukan mandor

seiring meningkatnya kegiatan pembangunan infrastruktur serta kenaikan Upah Menengah Kota

(UMK) di awal tahun.

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

69

Inflasi triwulanan juga mencatatkan peningkatan dibandingkan triwulan IV 2016 dan periode

yang sama tahun sebelumnya. Inflasi kelompok inti meningkat menjadi 1,82% (qtq), lebih tinggi

dibandingkan triwulan IV 2016 yang sebesar 0,27% (qtq) dan triwulan I 2016 yang sebesar 0,63%

(qtq). Inflasi inti triwulanan ini juga lebih tinggi dibandingkan historis lima tahun terakhir yang sebesar

0,85% (qtq).

Meningkatnya tekanan inflasi di kelompok inti terkonfirmasi oleh tren output gap yang positif.

Output gap positif biasanya ditandai dengan permintaan yang berlebih (excess demand) sehingga

tingkat harga-harga cenderung mengalami kenaikan yang signifikan. Pada triwulan I 2017, output

gap tercatat positif, sejalan dengan inflasi yang tinggi. Output gap yang positif ini juga menjadi salah

satu indikator meningkatnya permintaan masyarakat, sebagaimana yang terjadi pada konsumsi rumah

tangga dalam pertumbuhan ekonomi Jawa Tengah. Namun demikian, inflasi tercatat relatif terkendali

di tengah kegiatan pengendalian inflasi di Jawa Tengah yang semakin baik sehingga mampu

meredam potensi kenaikan inflasi.

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah

Grafik 3.11 Perkembangan Inflasi Triwulanan

Kelompok Inti Triwulan I

Sumber: Survei Konsumen, Bank Indonesia

Grafik 3.12 Perkembangan Output Gap, Pertumbuhan

Ekonomi Tahunan, dan Inflasi Inti

Peningkatan inflasi pada triwulan I 2017 sejalan dengan ekspektasi harga 3 dan 6 bulan ke

depan oleh masyarakat berdasarkan hasil Survei Konsumen. Pada periode sebelumnya, konsumen

memandang bahwa harga secara keseluruhan akan meningkat pada triwulan laporan.

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

70

Sumber: Survei Konsumen, Bank Indonesia

Grafik 3.13 Indeks Ekspektasi Konsumen terhadap

Kenaikan Harga

Sumber: Survei Pedagang Eceran, Bank Indonesia

Grafik 3.14 Indeks Ekspektasi Harga Pedagang Eceran

Tekanan inflasi dari faktor eksternal menurun pada triwulan I 2017, meskipun terjadi

peningkatan inflasi inti secara keseluruhan. Menurunnya tekanan imported inflation tercermin dari

kelompok inti traded yang lebih rendah dibandingkan dengan triwulan IV 2016. Inflasi inti traded

turun dari 2,45% (yoy) menjadi 2,11% (yoy), sedangkan inflasi inti non-traded relatif meningkat dari

sebelumnya 2,17% (yoy) menjadi 3,83% (yoy). Peningkatan tersebut terjadi di tengah adanya

pelemahan kurs Rupiah pada triwulan laporan. Pada triwulan I 2017, rata-rata nilai tukar Rupiah

terhadap Dolar AS sebesar Rp13.348 atau melemah 0,75% dibandingkan triwulan lalu yang sebesar

Rp13.2495

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.15 Perkembangan Inflasi Tahunan Kelompok Inti Traded

5Data nilai tukar Rupiah bersumber dari Kurs Tengah BI

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

71

3.3.3. Kelompok Volatile Food

Inflasi tahunan volatile food mengalami penurunan pada periode triwulan I 2017. Inflasi volatile

food tercatat sebesar 1,99% (yoy), lebih rendah dibandingkan triwulan IV 2016 sebesar 5,35% (yoy)

dan rata-rata lima tahun terakhir yang sebesar 8,26% (yoy). Penurunan inflasi ini terutama didorong

oleh penurunan harga komoditas bahan pangan, terutama komoditas aneka cabai dan beras seiring

memasuki musim panen di awal triwulan, sesuai dengan pola musiman tahunan. Selain itu,

meningkatnya pasokan daging ayam ras dan telur ayam ras di triwulan I 2017 mampu menekan

terjadinya inflasi yang lebih tinggi.

Penurunan harga cabai rawit Jawa Tengah pada akhir triwulan I 2017 disebabkan oleh peningkatan

stok yang berada di pasaran. Peningkatan tersebut terutama didorong oleh meningkatnya produksi di

sentra-sentra cabai rawit utama, seperti Magelang, Temanggung, Wonosobo, dan Rembang. Adapun

total produksi cabai rawit Jawa Tengah pada bulan Maret 2017 tercatat sebesar 11.177 ton,

meningkat sebesar 11,36% dibandingkan bulan sebelumnya yang sebesar 10.021 ton. Selain

peningkatan produksi, penurunan curah hujan Jawa Tengah di bulan ini menyebabkan tingkat hasil

panen yang hilang pada komoditas cabai rawit semakin kecil, dengan demikian jumlah yang dapat

dijual oleh petani juga semakin banyak.

Penurunan harga beras sejalan dengan peningkatan stok akibat panen yang terjadi pada bulan

Februari dan Maret di beberapa sentra penghasil, seperti Demak, Sragen, dan Pemalang. Adapun total

produksi beras Jawa Tengah pada bulan Februari dan Maret 2017 tercatat sebesar 3.656.501 ton,

meningkat signifikan dibandingkan produksi bulan Desember 2016 dan Januari 2017 yang sebesar

1.083.712 ton.

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.16 Perkembangan Inflasi Bulanan Kelompok

Volatile Food 2012-Tw I 2017

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.17 Perkembangan Inflasi Triwulanan

Kelompok Volatile Food 2012-Tw I 2017

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

72

Inflasi triwulanan mencatatkan penurunan, dari sebelumnya inflasi 2,62% (qtq) pada triwulan IV

2016 menjadi -0,66% (qtq) pada triwulan I 2017. Angka ini lebih rendah dibandingkan dengan rata-

rata lima tahun terakhir yang sebesar 2,48% (qtq). Penurunan inflasi ini terjadi di hampir seluruh

subkelompok, terutama untuk subkelompok padi-padian, subkelompok daging, dan subkelompok

bumbu-bumbuan. Penurunan harga komoditas-komoditas VF tersebut terutama disebabkan oleh

peningkatan stok sejalan dengan mulai masuknya musim panen yang juga didukung oleh penurunan

curah hujan sehingga hasil panen cenderung lebih awet dan tidak mudah rusak.

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.18 Perkembangan Subkelompok Inflasi

Tahunan Kelompok Volatile Food

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.19 Lanjutan Perkembangan Subkelompok

Inflasi Tahunan Kelompok Volatile Food

Inflasi Kota Kota di Provinsi Jawa Tengah 3.4.

Secara umum, empat dari enam kota yang disurvei oleh BPS di Jawa Tengah mencatatkan

peningkatan inflasi. Kenaikan inflasi tertinggi terjadi di Kota Kudus, dari sebelumnya 2,32% (yoy)

pada triwulan IV 2016 menjadi 3,86% (yoy) pada triwulan I 2017. Kenaikan yang tinggi juga terjadi di

Kota Cilacap, meningkat dari sebelumnya 2,77% (yoy) menjadi 4,21% (yoy).

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

73

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.20 Inflasi Tahunan Triwulan I 2017

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.21 Perkembangan Inflasi Tahunan

Disparitas inflasi antar kota di Jawa Tengah meningkat pada triwulan laporan. Pada triwulan I

2017, selisih tingkat inflasi antara kota yang memiliki inflasi tertinggi dan terendah sebesar 1,28%.

Sementara pada triwulan IV 2016, selisih tersebut sebesar 0,62%. Inflasi tertinggi terjadi di Kota

Cilacap yang kemudian diikuti oleh Kota Kudus dengan tingkat inflasi masing-masing sebesar 4,21%

(yoy) dan 3,86% (yoy). Sementara itu, inflasi terendah berada di Kota Surakarta dengan tingkat inflasi

sebesar 2,93% (yoy).

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.22 Inflasi Tahunan Enam Kota

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.23 Inflasi Kota di Provinsi Jawa Tengah per

Kelompok Tw I 2017

Ditinjau dari kelompoknya, secara rata-rata enam kota mengalami inflasi untuk kelompok

transpor, komunikasi, dan jasa keuangan. Inflasi kelompok tersebut terpantau tinggi di Kota Tegal,

diikuti oleh Kota Semarang. Kenaikan ini terutama didorong oleh peningkatan tarif pulsa ponsel serta

kenaikan harga bensin dan tarif angkuran udara. Selain itu, kelompok yang menyumbangkan inflasi

lainnya adalah kelompok perumahan, air, dan listrik seiring dengan penyesuaian TTL untuk pelanggan

nonsubsidi.

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

74

Berdasarkan disagregasinya, inflasi tahunan administered prices yang lebih tinggi dibandingkan inflasi

Jawa Tengah berada di Kota Tegal, Cilacap, dan Purwokerto. Adapun inflasi inti yang tinggi dan

berada di atas Jawa Tengah dialami oleh Kota Cilacap, Kudus, dan Semarang. Sementara itu, inflasi

tahunan kelompok volatile food yang berada di atas inflasi Jawa Tengah hanya dijumpai di Kota Kudus

dan Purwokerto. Adapun inflasi inti yang tinggi dan berada di atas Jawa Tengah dialami oleh Kota

Cilacap, Kudus, dan Semarang.

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.24 Disagregasi Inflasi Triwulanan Enam Kota

2016

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.25 Disagregasi Inflasi Tahunan Enam Kota 2016

3.4.1. Disagregasi Inflasi Cilacap

Berdasarkan disagregasinya, kelompok inti dan administered prices mengalami peningkatan inflasi

dibandingkan triwulan IV 2016. Sementara itu, kelompok volatile food mencatatkan penurunan inflasi.

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.26 Disagregasi Inflasi Tahunan Cilacap

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.27 Disagregasi Inflasi Triwulanan Cilacap

Inflasi tahunan kelompok inti mengalami peningkatan. Inflasi tahunan kelompok inti pada triwulan ini

naik menjadi 4,75% (yoy) dari 2,67% (yoy) pada triwulan IV 2016. Kenaikan juga terjadi untuk inflasi

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

75

triwulanan yang meningkat menjadi 3,92% (qtq) dari sebelumnya1,56% (qtq). Komoditas yang

mendorong peningkatan inflasi kelompok ini adalah kenaikan tarif tukang bukan mandor.

Inflasi volatile food menurun pada triwulan I 2017. Inflasi volatile food tercatat sebesar 1,35% (yoy)

atau -0,96%(qtq), lebih rendah dibandingkan triwulan IV 2016 sebesar 4,51% (yoy) atau 1,58%(qtq).

Inflasi ini menurun di tengah meningkatnya pasokan aneka cabai dan jeruk seiring dengan memasuki

musim panen di awal tahun.

Sementara itu, kelompok administered prices Kota Cilacap mengalami kenaikan inflasi sebesar 5,51%

(yoy) atau 3,92% (qtq) pada triwulan I 2017, dari sebelumnya sebesar 1,22% (yoy) atau 1,56% (qtq)

pada triwulan IV 2016. Peningkatan ini terjadi seiring dengan kenaikan TTL dan tarif parkir di Kota

Cilacap.

3.4.2. Disagregasi Inflasi Purwokerto

Peningkatan inflasi Kota Purwokerto terutama didorong oleh kelompok inti dan administered prices.

Sementara itu, kelompok volatile food mencatatkan penurunan inflasi tahunan dibandingkan triwulan

sebelumnya.

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.28 Disagregasi Inflasi Tahunan Purwokerto

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.29 Disagregasi Inflasi Triwulanan Purwokerto

Inflasi tahunan kelompok inti di Purwokerto mengalami kenaikan. Inflasi tahunan kelompok inti pada

triwulan ini naik menjadi 2,60% (yoy) dari sebelumnya 1,42% (yoy) pada triwulan IV 2016. Demikian

pula halnya dengan inflasi triwulanan yang mencatatkan kenaikan menjadi 1,56% (qtq) dari

sebelumnya 0,39% (qtq) pada triwulan IV 2016. Kenaikan pada kelompok ini terutama berasal dari

meningkatnya harga bahan bangunan yakni genteng.

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

76

Inflasi tahunan administered prices juga mengalami peningkatan pada triwulan I 2017. Inflasi

administered prices tercatat sebesar 4,63% (yoy) atau 3,68% (qtq), lebih tinggi dibandingkan triwulan

IV 2016 sebesar 0,77% (yoy) atau 1,35% (qtq). Peningkatan inflasi kelompok administered prices di

Purwokerto ini didorong oleh kenaikan harga TTL.

Sementara itu, secara tahunan kelompok volatile food kota Purwokerto menunjukkan penurunan

inflasi. Kota Purwokerto mengalami inflasi sebesar 3,66% (yoy) atau 0,14% (qtq) pada triwulan I

2017, dari sebelumnya 6,32% (yoy) atau 2,95% pada triwulan IV 2016. Penurunan ini disebabkan

oleh meningkatnya pasokan aneka cabai dan jeruk.

3.4.3. Disagregasi Inflasi Kudus

Kota Kudus mengalami peningkatan inflasi tahunan untuk seluruh kelompok, dengan peningkatan

tertinggi pada kelompok administered prices. Secara triwulanan, inflasi terjadi untuk komoditas inti

dan administered prices, sementara volatile food mencatatkan deflasi.

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.30 Disagregasi Inflasi Tahunan Kudus

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.31 Disagregasi Inflasi Triwulanan Kudus

Inflasi tahunan kelompok inti pada triwulan I 2017 naik menjadi 3,81% (yoy) lebih tinggi dari triwulan

sebelumnya sebesar 2,92% (yoy). Inflasi triwulanan kelompok inti juga meningkat pada triwulan I

2017 yang sebesar 1,71% (qtq), naik dari sebelumnya yang sebesar 0,23% (qtq) pada triwulan IV

2016. Kenaikan inflasi ini didorong oleh meningkatnya harga batu bata di tengah musim penghujan

dan meningkatnya permintaan.

Inflasi tahunan kelompok administered prices mencatatkan inflasi 3,31% (yoy) pada triwulan laporan,

lebih tinggi dibandingkan triwulan IV 2016 yang sebesar -0,97% (yoy). Hal serupa terjadi pada inflasi

triwulanan yang mengalami peningkatan. Pada triwulan laporan, kelompok ini mencatatkan inflasi

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

77

sebesar 3,29% (qtq), setelah sebelumnya inflasi sebesar 0,94% (qtq). Kenaikan ini terutama

disebabkan oleh kenaikan harga rokok kretek filter dan TTL.

Inflasi tahunan volatile food meningkat pada triwulan I 2017. Inflasi volatile food tercatat sebesar

4,49% (yoy), lebih tinggi dibandingkan triwulan IV 2016 sebesar 3,86% (yoy). Kenaikan inflasi pada

kelompok ini terutama disumbang oleh kenaikan harga sayur-sayuran, meliputi kangkung dan bayam.

Namun demikian, inflasi triwulanan mengalami penurunan menjadi 2,62% (qtq) dari 3,52% (qtq)

pada triwulan sebelumnya.

3.4.4. Disagregasi Inflasi Surakarta

Kota Surakarta mengalami peningkatan inflasi pada triwulan I 2017 jika dibandingkan dengan

triwulan IV 2016. Kenaikan inflasi terjadi pada kelompok inti dan administered prices, sementara

kelompok volatile food mencatatkan penurunan inflasi pada triwulan laporan.

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.32 Disagregasi Inflasi Tahunan Surakarta

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.33 Disagregasi Inflasi Triwulanan Surakarta

Inflasi tahunan kelompok inti mengalami peningkatan pada triwulan I 2017 menjadi 2,75% (yoy) dari

2,20% (yoy) pada triwulan IV 2016. Sementara itu, inflasi triwulanan juga memiliki pola yang sama

yaitu mengalami kenaikan menjadi 1,59% (qtq) dari 0,08% (qtq) pada triwulan lalu. Kenaikan

kelompok ini berasal dari meningkatnya tarif upah tukang bukan mandor

Inflasi tahunan kelompok administered prices juga meningkat menjadi 4,00% (yoy) pada triwulan

laporan, dari sebelumnya 0,02% (yoy) pada triwulan IV 2016. Sementara itu, inflasi triwulanan

menunjukkan kenaikan inflasi menjadi 3,07% (qtq) dari sebelumnya 1,37% (qtq). Kenaikan harga tarif

angkutan udara, TTL, dan rokok kretek filter menjadi penyumbang utama kenaikan inflasi pada

kelompok ini.

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

78

Sementara itu, inflasi tahunan volatile food mengalami penurunan pada triwulan laporan. Inflasi

volatile food tercatat sebesar 1,95% (yoy) atau -0,32% (qtq), lebih rendah dibandingkan triwulan lalu

yang sebesar 4,20% (yoy) atau 2,62% (qtq). Penurunan pada kelompok ini terutama didorong oleh

meningkatnya pasokan aneka cabai dan bawang putih.

3.4.5. Disagregasi Inflasi Semarang

Serupa dengan Kota Surakarta, Kota Semarang juga mengalami peningkatan inflasi pada triwulan I

2017. Berdasarkan disagregasinya, peningkatan terjadi pada kelompok inti dan administered prices.

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.34 Disagregasi Inflasi Tahunan Semarang

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.35 Disagregasi Inflasi Triwulanan Semarang

Inflasi tahunan kelompok inti meningkat pada triwulan I 2017 menjadi 3,52% (yoy) dari 2,15% (yoy)

pada triwulan IV 2016. Adapun inflasi triwulanan mencatatkan peningkatan menjadi 1,88% (qtq) dari

0,31% (qtq) pada triwulan lalu. Peningkatan kelompok ini didorong oleh kenaikan tarif upah tukang

bukan mandor dan harga batu bata.

Begitu pula dengan inflasi tahunan kelompok administered prices yang mengalami peningkatan

menjadi inflasi 4,19% (yoy) pada triwulan I 2017 dari sebelumnya deflasi 0,87% (yoy) pada triwulan

IV. Inflasi triwulanan juga mengalami peningkatan. Pada triwulan laporan, kelompok ini mencatatkan

inflasi sebesar 2,95% (qtq), setelah sebelumnya mencatatkan inflasi 1,12% (qtq). Peningkatan

kelompok ini terutama berasal dari kenaikan TTL dan harga rokok kretek filter.

Sementara itu, inflasi tahunan volatile food pada triwulan I 2017 tercatat sebesar 1,63% (yoy), lebih

rendah dibandingkan triwulan IV 2016 sebesar 6,13% (yoy). Penurunan inflasi pada kelompok ini

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

79

didorong oleh masuknya musim panen raya untuk sejumlah komoditas bumbu-bumbuan, yaitu aneka

cabai, bawang merah, bawang putih, serta komoditas beras.

3.4.6. Disagregasi Inflasi Tegal

Serupa dengan Surakarta dan Semarang, Kota Tegal juga mengalami peningkatan inflasi pada

triwulan I 2017. Peningkatan inflasi ini terjadi pada kelompok inti dan administered prices.

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.36 Disagregasi Inflasi Tahunan Tegal

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Grafik 3.37 Disagregasi Inflasi Triwulanan Tegal

Inflasi tahunan kelompok inti mengalami peningkatan pada triwulan I 2017, yakni sebesar 3,39%

(yoy), lebih tinggi dibandingkan triwulan IV 2016 yang 2,80% (yoy). Inflasi triwulanan kelompok inti

juga meningkat menjadi 1,13% (qtq) pada triwulan laporan, lebih tinggi dibandingkan triwulan

sebelumnya yang sebesar 0,31% (qtq). Ditinjau berdasar komoditas, peningkatan inflasi terutama

dipengaruhi oleh biaya pemeliharaan/service, nasi dengan lauk, dan harga komoditas pasir yang

meningkat.

Sementara itu, inflasi tahunan kelompok administered prices mengalami peningkatan menjadi 6,36%

(yoy) pada triwulan laporan dari sebelumnya 2,02% (yoy) pada triwulan IV 2016. Inflasi triwulanan

juga mengalami peningkatan. Pada triwulan laporan, kelompok ini mencatatkan inflasi sebesar 3,85%

(qtq), setelah sebelumnya inflasi sebesar 0,99% (qtq). Meningkatnya inflasi ini terutama berasal dari

kenaikan TTL.

Sementara itu, inflasi volatile food menurun pada triwulan I 2017, yang tercatat sebesar -0,98% (yoy)

atau -1,53% (qtq), lebih rendah dibandingkan triwulan sebelumnya yang sebesar 3,14% (yoy) atau

0,48% (qtq). Penurunan inflasi ini didorong oleh penurunan harga beras, aneka cabai, dan bawang

merah.

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

80

Perkembangan Inflasi Triwulan II 2017 3.5.

3.5.1. Inflasi April 2017

Pada April 2017 Provinsi Jawa Tengah mencatatkan inflasi bulanan sebesar 0,15% (mtm),

berbalik arah setelah bulan sebelumnya mengalami deflasi sebesar 0,12% (mtm), serta rata-rata

historisnya yang sebesar -0,10% (mtm). Lebih lanjut, capaian ini juga lebih tinggi dibandingkan

inflasi nasional yang sebesar 0,09% (mtm). Dengan perkembangan ini, inflasi Jawa Tengah sampai

dengan April 2017 tercatat 1,71% (ytd), dan secara tahunan tercatat 3,93% (yoy).

Inflasi yang terjadi di bulan April 2017, terutama disumbangkan oleh kelompok administered

prices. Sementara itu, kelompok inti mengalami inflasi, namun lebih rendah dibandingkan bulan

sebelumnya. Sedangkan kelompok volatile food justru mengalami deflasi.

Kelompok administered prices Jawa Tengah pada April 2017 mencatatkan inflasi sebesar 1,48%

(mtm), meningkat dibandingkan inflasi bulan sebelumnya yang sebesar 0,58% (mtm), dan

berlawanan arah dengan rata-rata historisnya yang sebesar -0,16%. Kenaikan kelompok AP terutama

bersumber dari kenaikan tarif listrik, angkutan udara, bensin, dan rokok.

Inflasi tarif listrik bulan laporan tercatat sebesar 7,40% (mtm), mencatatkan rekor tertinggi dalam lima

tahun terakhir, dan menjadi penyumbang utama inflasi April 2017 dengan besar sumbangan 0,27%.

Kenaikan ini merupakan penyesuaian tarif listrik tahap dua untuk pelanggan pascabayar daya 900 VA

nonsubsidi sebesar 30%.

Selanjutnya, kenaikan tarif angkutan udara yang disebabkan oleh meningkatnya permintaan akibat

banyaknya hari libur akhir pekan yang panjang (long weekend) pada April 2017 juga menjadi salah

satu dari penyumbang utama inflasi periode laporan.

Selain itu, harga bensin dan rokok juga mengalami kenaikan, walaupun tidak sebesar dua komoditas

sebelumnya. Inflasi bensin pada bulan April didorong oleh kenaikan harga bahan bakar khusus (BBK)

seperti Pertalite, Pertamax, Pertamax Turbo, Dexlite dan Pertamina Dex masing-masing sebesar

Rp100/liter. Sementara kenaikan harga rokok disebabkan oleh kenaikan cukai rokok sebesar 10,54%

per tahun.

Tekanan inflasi kelompok inti pada April 2017 tercatat 0,03% (mtm), lebih rendah dibandingkan

bulan sebelumnya (0,14%; mtm), maupun rata-rata capaian April selama lima tahun terakhir

(0,19%, mtm). Penurunan inflasi terjadi pada kelompok inti non-traded, sementara kelompok traded

mengalami deflasi pada bulan laporan.

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

81

Kelompok inti traded mengalami deflasi sebesar 0,11% (mtm) pada bulan laporan, berbalik arah dari

capaian Februari 2017 yang mengalami inflasi sebesar 0,15% (mtm) dan rata-rata historisnya yang

sebesar 0,19% (mtm). Penurunan harga pada kelompok tersebut terutama didorong oleh komoditas

gula pasir. Penurunan harga komoditas gula tersebut sejalan dengan penguatan Rupiah sebesar

0,30% (mtm) dan penurunan harga komoditas gula dunia. Selain itu, beberapa sentra gula utama

Jawa Tengah seperti Blora juga sudah mulai memasuki masa penggilingan.

Sejalan dengan kelompok traded, inflasi pada kelompok inti non-traded pun tercatat relatif rendah

pada bulan laporan, yaitu sebesar 0,08% (mtm), menurun dibandingkan inflasi bulan sebelumnya

yang sebesar 0,14% (mtm), maupun rata-rata historis yang sebesar 0,09% (mtm). Semen menjadi

penyumbang utama penurunan inflasi pada kelompok ini. Sementara itu, Upah Minimum

Kabupaten/Kota (UMK) masih mendorong inflasi upah tukang bukan mandor, walaupun tidak setinggi

kenaikan pada Januari maupun Februari.

Inflasi kelompok volatile food pada April 2017 melanjutkan deflasi dari bulan sebelumnya.

Kelompok ini mencatatkan deflasi 1,09% (mtm) pada bulan laporan, tidak sedalam dibandingkan

Maret 2017 dengan deflasi 1,57% (mtm) dan rata-rata lima tahun terakhir yang mencatatkan deflasi

1,25% (mtm). Secara tahunan, inflasi tercatat relatif stabil, dari sebelumnya 1,99% (yoy) pada Maret

2017 menjadi 1,96% (yoy) pada April 2017. Adapun komoditas yang menjadi penyumbang deflasi

pada kelompok ini adalah bawang merah, cabai rawit, cabai merah, dan minyak goreng.

Komoditas bawang merah memberikan sumbangan deflasi sebesar 0,17%. Penurunan harga ini

disebabkan oleh meningkatnya pasokan bawang merah di tengah keberhasilan oleh penanaman di

luar musim tanam. Selain itu, berdasarkan informasi dari Asosiasi Bawang Merah Indonesia (ABMI),

terdapat indikasi adanya pasokan bawang merah yang masuk dari India dan Tiongkok, sehingga

meningkatkan pasokan komoditas pada bulan April 2017.

Komoditas cabai rawit dan cabai merah juga mencatatkan deflasi dengan sumbangan sebesar -0,09%

dan -0,05%. Menurunnya harga aneka cabai ini didorong oleh meningkatnya pasokan di beberapa

sentra penghasil, meliputi Magelang, Wonosobo, dan Temanggung. Komoditas lain yang mengalami

deflasi yaitu minyak goreng dengan sumbangan -0,01% seiring dengan penurunan harga Crude Palm

Oil (CPO)di pasar global.

Sementara itu, komoditas bawang putih dan daging ayam ras berperan dalam menahan laju deflasi

menjadi lebih dalam. Kenaikan harga bawang putih dan daging ayam ras disebabkan peningkatan

permintaan menjelang bulan puasa di tengah terbatasnya pasokan.

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

82

3.5.2. Inflasi Triwulan II 2017

Inflasi tahunan Jawa Tengah pada triwulan II 2017 diperkirakan lebih tinggi dibandingkan

triwulan I 2016. Faktor yang mendorong peningkatan inflasi adalah penyesuaian TTL 900 VA untuk

golongan mampu, serta berkurangnya pasokan dari komoditas pangan di tengah memasuki musim

tanam. Adapun tekanan dari sisi permintaan diperkirakan meningkat di tengah Ramadhan dan Idul

Fitri. Hal ini kemudian mendorong terjadinya peningkatan inflasi baik dari sisi penawaran maupun dari

sisi permintaan. Namun demikian, pemerintah senantiasa berupaya memperbaiki distribusi logistik dan

menjaga ketersediaan pasokan selama bulan Ramadhan sehingga diperkirakan inflasi triwulan II 2017

diperkirakan masih berada pada rentang atas sasaran inflasi nasional yang sebesar 4±1%.

Berdasarkan disagregasinya, inflasi tahunan kelompok administered prices diperkirakan

meningkat. Kenaikan ini diperkirakan didorong oleh penyesuaian tarif listrik bagi pelanggan 900VA.

Penyesuaian TTL golongan tarif R-1/900 VA khusus masyarakat mampu akan diberlakukan secara

bertahap setiap 2 bulan, yaitu 1 Januari 2017, 1 Maret 2017, dan 1 Mei 2017. Selain itu, tarif

berbagai angkutan; meliputi angkutan udara, antarkota, dan dalam kota, serta tarif kereta api,

diperkirakan meningkat seiring tingginya permintaan untuk mudik Lebaran. Namun demikian,

kebijakan pemerintah untuk tidak menaikkan harga BBM jenis Premium dan Solar hingga Juni 2017

dan penundaan kebijakan distribusi tertutup LPG 3 kg diperkirakan mampu menahan inflasi agar tidak

lebih tinggi.

Inflasi tahunan volatile food diperkirakan meningkat. Secara pasokan, penurunan ini sejalan

dengan memasukinya masa tanam beras dan beberapa komoditas hortikultura, seperti aneka cabai

pada triwulan kedua sesuai dengan pola historisnya. Lebih jauh, dari sisi permintaan, kebutuhan akan

komoditas pangan diperkirakan akan meningkat, terutama untuk komoditas hasil peternakan dan

hortikultura. Namun demikian, Perum Bulog Divisi Regional Jawa Tengah memastikan kebutuhan

beras untuk bulan puasa dan Lebaran di wilayah Jateng aman. Pada akhir April 2017, ketersediaan

beras di gudang Bulog hingga saat ini mencapai 269.593 ton. Stok ini mampu memenuhi kebutuhan

hingga tujuh bulan ke depan. Tekanan inflasi pada triwulan II 2017 mendatang juga relatif tertahan

seiring dengan upaya pemerintah yang menetapkan Harga Eceran Tertinggi (HET) untuk komoditas

untuk komoditas panga, yakni gula pasir, minyak goreng, dan daging sapi. Berdasarkan kebijakan

pemerintah tersebut HET gula pasir ditetapkan sebesar Rp 12.500 per kilogram, minyak goreng dalam

kemasan sederhana Rp 11.000 per liter, dan daging beku Rp 80.000 per kilogram.

Inflasi kelompok inti juga diperkirakan mengalami peningkatan. Hal ini sejalan dengan

meningkatnya permintaan masyarakat, meliputi komoditas sandang, kendaraan bermotor, dan

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

83

makanan/minuman jadi. Sementara itu, terdapat dampak lanjut penyesuaian tarif listrik terhadap

kenaikan sewa dan kontrak rumah. Adapun percepatan infrastruktur di berbagai bidang dan berbagai

daerah jelang Ramadhan diperkirakan berpotensi menyebabkan peningkatan permintaan untuk bahan

bangunan.

Lebih jauh, peningkatan inflasi inti tercermin dari ekspektasi harga di tingkat pedagang. Hasil

Survei Konsumen menunjukkan adanya peningkatan ekspektasi harga 6 bulan mendatang. Begitu

pula dengan Survei Pedagang Eceran yang juga menunjukkan adanya peningkatan ekspektasi harga

untuk 3 bulan yang akan datang. Meningkatnya ekspektasi ini turut mengkonfirmasi pola historis

meningkatnya permintaan di bulan Ramadhan dan Idul Fitri.

Grafik 3.38 Ekspektasi Harga Berdasarkan Survei

Konsumen

Grafik 3.39 Ekspektasi Harga Berdasarkan Survei Pedagang

Eceran

Program Pengendalian Inflasi Daerah 3.6.

Dalam rangka menjaga kestabilan harga dan pasokan bahan pangan strategis, TPID Provinsi

Jawa Tengah telah menyelenggarakan berbagai kegiatan sampai dengan April 2017, antara lain sbb:

a) Telah dilaksanakan Rakorwil TPID se-Jawa Tengah pada tanggal 3 April 2017. Rakorwil

dipimpin langsung oleh Gubernur Jawa Tengah. Fokus tema yang dibahas dalam acara

tersebut adalah Optimalisasi Peran BUMD dalam mendukung ketahanan pangan dan stabilitas

harga. BUMD Jawa Tengah didorong untuk lebih berperan aktif dalam mendukung ketahanan

pangan Jawa Tengah.

b) Melaksanakan Survey Evaluasi Pengendalian Inflasi. Dalam rangka menilai efektifitas

pengendalian inflasi, TPID Prov. Jawa Tengah melaksanakan survey kegiatan pengendalian

inflasi kepada TPID di 35 Kab/Kota se-Jawa Tengah.

c) Koordinasi dalam rangka Pengembangan SiHaTi Data Produksi dengan melaksanakan rapat

koordinasi bersama dengan Dinas/OPD terkait (Dinas Pertanian dan Perkebunan serta Dinas

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

84

Peternakan dan Kesehatan Hewan Prov. Jawa Tengah). Selain dengan OPD, koordinasi juga

dilaksanakan dengan petani dan peternak dari daerah sentra.

d) Dalam rangka meningkatkan prosentase informasi pasokan melalui penambahan jumlah

petani/peternak penginput di SiHaTi Data Produksi, TPID Jateng menyelenggarakan capacity

building cara input SiHaTi Data Produksi bagi 56 Gapoktan di 15 Kabupaten/Kota daerah

sentra pada tanggal 20 April 2017. Sebagai pilot project, komoditas yang dinput ke dalam

aplikasi SiHaTi Data Produksi adalah aneka cabai, bawang merah, bawang putih, dan daging

sapi.

e) Evaluasi Input pada aplikasi SiHaTi data Produksi yang dilaksanakan pada tanggal 25 April

2017. Peserta dari kegiatan dimaksud adalah 56 petani/peternak yang berasal dari 15

Kab/Kota sentra serta OPD terkait. Evaluasi input dilaksanakan sebagai tindak lanjut

competency building input data kepada para petani dan peternak. Kegiatan ini bermanfaat

bagi petani dan peternak apabila mengalami kesulitan dalam melakukan input sekaligus dalam

rangka menjaga kualitas input data.

f) Perbaikan Aplikasi SiHaTi Data Produksi. Walaupun aplikasi dimaksud telah ada dan digunakan

oleh petani dan peternak, namun pengembangan dan perbaikan aplikasi terus dilakukan

dalam rangka menyediakan aplikasi yang lebih berdayaguna dan user friendly.

g) Dalam rangka menyambut Ramadhan dan Idul Fitri 2017, telah dilakukan penyusunan materi

Iklan Layanan Masyarakat (ILM). Terdapat 2 jenis materi ILM yaitu : ILM Bijak Berbelanja bagi

konsumen dan bijak dalam berdagang (tidak menimbun barang) bagi pedagang. Rencananya

ILM akan disampaikan di 3 (tiga) radio mulai H-7 Ramadhan dan H+7 Idul Fitri.

h) Aplikasi SiHaTi Masyarakat telah selesai dikembangkan oleh KPw BI Prov. Jateng, dalam rangka

sosialisasi telah dilaksanakan penyusunan materi sosialisasi aplikasi SiHaTi Masyarakat melalui

radio.

i) Grand Launching SiHaTi Generasi III

a. Setelah sukses dengan Sistem Informasi Harga dan Produksi Komoditi Generasi II (SiHaTi

Gen.II) yang memungkinkan Pejabat Daerah memperoleh early warning kenaikan harga,

serta berkoordinasi secara virtual, sehingga mempercepat dalam pengambilan keputusan,

TPID Provinsi Jawa Tengah kembali dengan inovasi baru yaitu SiHaTi Gen.III. Inovasi ini di-

launching langsung oleh Gubernur Jawa Tengah bersama dengan Sekretaris Daerah serta

Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jawa Tengah pada tanggal 28 April 2017.

b. SiHaTi Gen.III merupakan integrasi antara 3 (tiga) aplikasi yaitu pertama, SiHaTi Data

Produksi yang merupakan aplikasi berbasis android yang memungkinkan petani atau

peternak di daerah sentra untuk mencatatkan informasi terkait produksi (meliputi: jumlah

Bab 3. Perkembangan Inflasi Daerah

85

dan perkiraan panen, harga jual, serta kendala yang dihadapi). Sebagai tahap awal, pilot

project SiHaTi Data Produksi mencakup 56 Gapoktan yang tersebar di 15 Kabupaten/Kota

sentra komoditas cabai, bawang merah, bawang putih, dan daging sapi. Kedua, SiHaTi

Mobile Application atau yang sering disebut SiHaTi Gen.II Ketiga, aplikasi SiHaTi Masyarakat

yang memungkinkan masyarakat luas untuk memantau perkembangan harga di pasar-pasar

utama di 35 Kabupaten/Kota se-Jawa Tengah. Aplikasi ini dapat diunduh di playstore

android secara gratis.

c. Beberapa manfaat utama yang diperoleh dari SiHaTi Gen.III yang merupakan

penggabungan dari ketiga aplikasi tersebut:

i. Bagi pemerintah

- Memantau perkembangan data produksi (pasokan) riil dan perkiraan pasokan yang

dimiliki oleh petani/peternak di daerah sentra secara real time.

- Mendukung pengambilan keputusan terkait ketahanan pangan, misal: insiasi kerjasama

perdagangan antar daerah.

ii. Bagi Produsen (Petani/Peternak)

Sebagai acuan dalam menentukan rencana tanam. Pengaturan pola tanam akan

meminimalkan harga jatuh saat panen raya dan meminimalkan lonjakan harga ketika

terjadi kelangkaan produksi.

iii. Bagi Konsumen (Masyarakat)

Mengelola ekspektasi positif di masyarakat karena adanya transparansi harga dan pasokan.

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

86

Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses 4.

Keuangan dan UMKM

Tekanan terhadap stabilitas keuangan daerah Jawa Tengah pada triwulan IV

2016 menurun sejalan dengan peningkatan kinerja perekonomian.

Menurunnya kerentanan sektor korporasi Jawa Tengah pada triwulan IV 2016

tercermin dari membaiknya beberapa indikator kinerja utama korporasi.

Namun demikian pada triwulan I 2017, kinerja perbankan Jawa Tengah

mengalami perlambatan sejalan dengan siklus perlambatan perekonomian pada

awal tahun.

Perkembangan Stabilitas Sistem Keuangan Jawa Tengah 4.1.

Tekanan stabilitas keuangan Jawa Tengah pada triwulan IV 2016 mengalami penurunan

dibandingkan triwulan III 2016 sejalan dengan perbaikan kinerja perekonomian daerah pada periode

tersebut. Indikator-indikator kinerja keuangan korporasi Jawa Tengah mengkonfirmasi penurunan

tekanan tersebut yang tercermin pada peningkatan kinerja korporasi. .

Sementara itu, kinerja perbankan Jawa Tengah pada triwulan I 2017 mengalami perlambatan

setelah mengalami peningkatan pada triwulan IV 2016. Sesuai dengan pola musiman kinerja

perekonomian daerah kembali melambat pada awal tahun.. Pada triwulan I 2017, salah satu indikator

utama kinerja perbankan yaitu aset tercatat tumbuh sebesar 13,04% (yoy); melambat dibandingkan

triwulan IV 2016 yang tercatat sebesar 13,32% (yoy).

4.1.1. Ketahanan Sektor Korporasi Jawa Tengah Triwulan IV 2016

4.1.1.1. Sumber-Sumber Kerentanan Sektor Korporasi

Ketidakpastian perekonomian global yang didorong oleh kebijakan perekonomian pemerintahan

baru Amerika Serikat (AS) yang cenderung protektif berpotensi memberikan dampak signifikan bagi

kinerja korporasi Jawa Tengah mengingat AS masih merupakan negara tujuan ekspor utama Jawa

Tengah dengan pangsa sebesar 27,46% (keseluruhan tahun 2016). Selain itu, tren perlambatan

pertumbuhan ekonomi Tiongkok juga berpotensi memberikan tekanan tambahan bagi korporasi Jawa

Tengah. Namun demikian, di tengah tekanan perekonomian global yang meningkat, korporasi Jawa

Tengah berhasil mencatatkan kinerja yang meningkat di triwulan IV 2016. Hal ini terkonfirmasi dari

hasil Survei Penjualan Eceran (SPE) Kantor Perwakilan Bank Indonesia yang menunjukkan rata-rata

penjualan riil yang meningkat dibandingkan triwulan sebelumnya.

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

87

4.1.1.2. Kinerja dan Penilaian Risiko Korporasi Jawa Tengah Triwulan IV 2016

Kinerja korporasi pada triwulan IV 2016 mengalami peningkatan sejalan dengan pertumbuhan

ekonomi yang meningkat. Hal ini terkonfirmasi oleh hasil Survei Penjualan Eceran (SPE) Kantor

Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jawa Tengah yang juga menunjukkan peningkatan kegiatan usaha

dibandingkan triwulan III 2016. Berdasarkan hasil SPE tersebut, pencapaian Indeks Penjualan Riil (IPR)

mengalami peningkatan menjadi 189,64 pada triwulan IV 2016 dari 187,17 pada triwulan III 2016.

Grafik 4.1. Hasil SPE Jawa Tengah

Meski kinerja korporasi meningkat di triwulan IV 2016, penyerapan tenaga kerja korporasi pada pada

triwulan laporan cenderung menurun. Hal tersebut tercermin dari Saldo Bersih Tertimbang (SBT)

penggunaan tenaga kerja pada Survei Kegiatan Dunia Usaha (SKDU) Kantor Perwakilan Bank

Indonesia Provinsi Jawa Tengah triwulan III 2016 yang sedikit menurun menjadi sebesar 0,26% dari

0,48% pada periode sebelumnya.

Grafik 4.2 Perkembangan SBT Penggunaan Tenaga Kerja Jawa Tengah

160

165

170

175

180

185

190

195

200

205

I II III IV I II III IV I II III IV

2014 2015 2016

Indeks Penjualan Riil

-8,0

-6,0

-4,0

-2,0

0,0

2,0

4,0

6,0

8,0

10,0

12,0

Tw I Tw II TwIII

Tw IV Tw I Tw II TwIII

Tw IV Tw I Tw II TwIII

Tw IV Tw I Tw II TwIII

Tw IV Tw I Tw II TwIII

Tw IV

2012 2013 2014 2015 2016

% SBT

*) Angka perkiraan

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

88

Indikator kinerja keuangan korporasi6 yang tercermin dari Return on Asset (ROA) dan Return on Equity

(ROE) yang juga turut mengalami peningkatan. Hal tersebut terlihat dari indikator asset turnover7 yang

naik menjadi 0,20 di triwulan IV 2016 dari 0,16 di triwulan III 2016. Meskipun asset turnover

mengalami peningkatan, inventory turnover8 korporasi Jawa Tengah cenderung stabil sejak triwulan II

2016, yakni sebesar 0,18.

Sumber: Situs IDX, diolah.

Grafik 4.3. Perkembangan ROA dan ROE Korporasi Jawa Tengah

6 Analisis kinerja korporasi Jawa Tengah menggunakan data 3 korporasi terbuka di Jawa Tengah

7Indikator ini mencerminkan rasio penjualan terhadap total aset yang menunjukkan tingkat produktivitas dari sisi kemampuan korporasi

dalam menggunakan asetnya untuk menghasilkan penjualan

8 Indikator ini mencerminkan rasio penjualan terhadap persediaan yang menunjukkan tingkat produktivitas dari sisi perputaran persediaan

korporasi

0%

1%

2%

3%

4%

5%

6%

I II III IV I II III IV I II III IV

2014 2015 2016

ROA ROE

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

89

Sumber: Situs IDX, diolah.

Grafik 4.4 Perkembangan Asset Turnover Korporasi Jawa

Tengah

Sumber: Situs IDX, diolah.

Grafik 4.5 Perkembangan Inventory Turnover

Korporasi Jawa Tengah

Sejalan dengan peningkatan kinerja perekonomian Jawa Tengah pada triwulan IV 2016, Debt Equity

Ratio (DER) sebagai salah satu indikator ketahanan korporasi dalam jangka panjang (solvabilitas) juga

mengalami peningkatan menjadi 1,18 pada triwulan IV 2016 dari 1,15 pada triwulan sebelumnya.

Sementara itu, rasio Total Aset/Total Liabilitas (TA/TL) korporasi Jawa Tengah cenderung stabil

dibandingkan triwulan sebelumnya yakni sebesar 1,85 pada triwulan IV 2016.

Sumber: Situs IDX, diolah

Grafik 4.6 Perkembangan TA/TL Jawa Tengah

Grafik 4.7 Perkembangan DER Jawa Tengah

Meskipun mengalami peningkatan kinerja keuangan, beban korporasi Jawa Tengah dalam

membayar utang pada triwulan IV 2016 mengalami peningkatan dibandingkan triwulan III 2016.

Rasio beban utang korporasi (debt service ratio) korporasi Jawa Tengah pada triwulan IV 2016 tercatat

sebesar 3,71; meningkat dibandingkan triwulan III 2016 yang tercatat sebesar -0,44.9 Sejalan dengan

9 DSR: Cicilan pokok + bunga / EBITDA

0%

5%

10%

15%

20%

25%

30%

I II III IV I II III IV I II III IV

2014 2015 2016

Asset Turnover

10%

12%

14%

16%

18%

20%

22%

I II III IV I II III IV I II III IV

2014 2015 2016

Inventory Turnover

1,5

1,6

1,7

1,8

1,9

2,0

2,1

2,2

2,3

2,4

I II III IV I II III IV I II III IV

2014 2015 2016

TA/TL

0,6

0,7

0,8

0,9

1,0

1,1

1,2

1,3

I II III IV I II III IV I II III IV

2014 2015 2016

DER

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

90

hal tersebut, kemampuan korporasi Jawa Tengah dalam membayar bunga juga cenderung menurun

pada triwulan IV 2016. Rasio Interest Coverage Ratio (ICR) menunjukkan penurunan menjadi sebesar

1,60 pada triwulan IV 2016 dari 2,88 pada triwulan III 2016.10

Grafik 4.8 Perkembangan DSR dan ICR Korporasi Jawa Tengah

Sementara itu, ketahanan jangka pendek (likuiditas) koporasi Jawa Tengah mengalami penurunan

pada triwulan IV 2016. Hal tersebut tercermin dari Current Ratio (CR) yang mengalami penurunan

menjadi 2,93 pada triwulan IV 2016 dari sebesar 3,49 pada triwulan sebelumnya.

Grafik 4.9 Perkembangan Current Ratio Korporasi Jawa Tengah

4.1.1.3. Perkembangan Indikator Perbankan pada Lapangan Usaha Utama Jawa Tengah Triwulan

I 2017

. Tren pertumbuhan di awal tahun yang melambat mampu ditahan oleh kinerja lapangan usaha

utama agar tidak melambat lebih dalam. Hal tersebut juga didukung oleh fungsi intermediasi

perbankan pada lapangan-lapangan usaha utama Jawa Tengah yang mengalami peningkatan pada

10 ICR: EBIT / biaya bunga. Threshold ICR yang aman adalah di atas 1,5

-1

0

1

2

3

4

5

I II III IV I II III IV I II III IV

2014 2015 2016

DSR ICR

0,0

0,5

1,0

1,5

2,0

2,5

3,0

3,5

4,0

4,5

5,0

I II III IV I II III IV I II III IV

2014 2015 2016

Current Ratio

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

91

triwulan I 2017. Sementara itu, kualitas kredit pada lapangan-lapangan usaha utama Jawa Tengah

pada triwulan laporan menunjukkan perkembangan yang beragam.

Peningkatan kinerja lapangan usaha pertanian pada triwulan I 2017 disertai dengan peningkatan

pertumbuhan kredit sektor pertanian. Pada triwulan laporan, lapangan usaha pertanian tumbuh

sebesar 9,42% (yoy), atau meningkat dari triwulan sebelumnya yang sebesar 8,75% (yoy).

Pertumbuhan kredit sektor pertanian pada triwulan laporan juga mengalami peningkatan menjadi

23,75% (yoy) dari 12,99% (yoy) di triwulan sebelumnya. Peningkatan kinerja pada lapangan usaha ini

juga disertai dengan perbaikan kualitas kreditnya. Non Performing Loan (NPL) sebagai indikator

kualitas kredit pada lapangan usaha pertanian tercatat sebesar 9,93% pada triwulan I 2017 atau

menurun dibandingkan triwulan sebelumnya yang sebesar 11,26%.

Sebagaimana kondisi pada lapangan usaha pertanian, peningkatan pertumbuhan lapangan usaha

industri pengolahan yang meningkat pada triwulan I 2017 juga diiringi oleh peningkatan penyaluran

kredit sektor industri pengolahan. Pada triwulan laporan, lapangan usaha industri pengolahan tumbuh

meningkat menjadi 4,11% (yoy) dari 3,43% (yoy) di triwulan IV 2016. Sejalan dengan hal tersebut,

kredit sektor industri pengolahan pada triwulan laporan juga mengalami peningkatan menjadi 4,33%

(yoy) dari 1,37% (yoy) di triwulan sebelumnya. Sementara itu, kualitas kredit sektor tersebut

mengalami penurunan di triwulan I 2017. NPL sektor industri pengolahan pada triwulan laporan

tercatat sebesar 4,57% atau meningkat dibandingkan triwulan IV 2016 yang sebesar 3,81%.

Grafik 4.10 Perkembangan Pertumbuhan, Kredit dan Risiko

Sektor Pertanian

Grafik 4.11 Perkembangan Pertumbuhan, Kredit dan

Risiko Sektor Industri Pengolahan

0%

2%

4%

6%

8%

10%

12%

14%

16%

-10%-5%0%5%

10%15%20%25%30%35%40%

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

PERTUMBUHAN EKONOMI LAPANGAN USAHA PERTANIAN

PERTUMBUHAN KREDIT SEKTOR PERTANIAN

NPL SEKTOR PERTANIAN - SKALA KANAN

0%

1%

2%

3%

4%

5%

6%

7%

0%

5%

10%

15%

20%

25%

30%

35%

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

PERTUMBUHAN EKONOMI LAPANGAN USAHA INDUSTRI PENGOLAHAN

PERTUMBUHAN KREDIT SEKTOR INDUSTRI PENGOLAHAN

NPL SEKTOR INDUSTRI PENGOLAHAN - SKALA KANAN

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

92

Grafik 4.12 Perkembangan Pertumbuhan, Kredit dan Risiko Sektor

Perdagangan Besar dan Eceran

Sementara itu, kinerja lapangan usaha perdagangan besar dan eceran cenderung stabil pada triwulan I

2017. Pertumbuhan ekonomi lapangan usaha perdagangan besar dan eceran pada triwulan laporan

tercatat sebesar 5,19% (yoy), cenderung stabil dibandingkan triwulan IV 2016 yang sebesar 5,20%

(yoy). Kredit sektor perdagangan besar dan eceran pada triwulan I 2017 tumbuh melambat menjadi

sebesar 14,70% (yoy) dari triwulan sebelumnya yang sebesar 20,60% (yoy). Sementara itu, meskipun

masih dalam batas toleransi yang diperkenankan, kualitas kredit di sektor ini mengalami pemburukan

dengan tingkat NPL sebesar 3,80% atau lebih tinggi dibandingkan triwulan sebelumnya yang sebesar

3,32%.

4.1.2. Kerentanan Sektor Rumah Tangga Pada Triwulan I 2017

4.1.2.1. Sumber Kerentanan dan Kondisi Sektor Rumah Tangga

Kerentanan pada sektor rumah tangga di triwulan I 2017 cenderung meningkat sejalan dengan

perlambatan kinerja perekonomian. Perlambatan tersebut sejalan dengan pola musiman pertumbuhan

ekonomi yang kembali ternormalisasi setelah mengalami peningkatan di akhir tahun. Hasil Survei

Konsumen (SK) Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jawa Tengah menunjukkan bahwa

optimisme konsumen terhadap kondisi ekonomi Jawa Tengah pada triwulan I 2017 cenderung

menurun dibandingkan triwulan IV 2016. Hal tersebut tercermin dari rata-rata Indeks Keyakinan

Konsumen (IKK) triwulan I 2017 yang tercatat sebesar 125,70; lebih rendah dibandingkan rata-rata

IKK triwulan sebelumnya yang tercatat sebesar 126,99. Hal ini juga sejalan dengan perlambatan kredit

0%

1%

2%

3%

4%

5%

0%5%

10%15%20%25%30%35%

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

PERTUMBUHAN EKONOMI LAPANGAN USAHA PERDAGANGAN BESAR DAN ECERAN, REPARASI MOBIL DAN SEPEDA MOTOR

PERTUMBUHAN KREDIT SEKTOR PERDAGANGAN BESAR DAN ECERAN

NPL SEKTOR PERDAGANGAN BESAR DAN ECERAN - SKALA KANAN

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

93

konsumsi11

Jawa Tengah yang tercatat sebesar 8,76% (yoy) pada triwulan I 2017, lebih rendah

dibandingkan triwulan sebelumnya yang sebesar 9,11% (yoy).

4.1.2.2. Dana Pihak Ketiga Rumah Tangga/Perseorangan (DPK RT) di Perbankan

Pertumbuhan DPK RT Jawa Tengah pada triwulan I 2017 meningkat dibandingkan triwulan IV

2016. DPK RT pada triwulan laporan tercatat tumbuh sebesar 11,98% (yoy) atau meningkat

dibandingkan triwulan lalu yang tercatat sebesar 11,03% (yoy). Sejalan dengan pola historisnya, sektor

RT masih mendominasi pangsa DPK perbankan. Meski demikian, pangsa DPK RT pada triwulan I 2017

mengalami penurunan dibandingkan triwulan IV 2016 menjadi 71,57% dari sebesar 75,23%.

Peningkatan pertumbuhan DPK RT pada triwulan I 2017 didorong oleh peningkatan

pertumbuhan pada seluruh komponen. Pada triwulan laporan, deposito RT pada triwulan laporan

tercatat mengalami pertumbuhan sebesar 9,17% (yoy) atau meningkat dari triwulan IV 2016 yang

sebesar 8,30% (yoy). Pertumbuhan tabungan RT pada triwulan laporan tercatat sebesar 14,14% (yoy)

atau meningkat dibandingkan triwulan sebelumnya yang sebesar 13,21% (yoy). Sementara itu, giro RT

masih mengalami kontraksi meskipun tidak sedalam triwulan sebelumnya. Pertumbuhan giro RT pada

triwulan I 2017 tercatat sebesar -0,03% (yoy) atau membaik dibandingkan triwulan sebelumnya yang

sebesar -1,52% (yoy). Sejalan dengan pola historisnya, preferensi RT dalam menyimpan uangnya

masih didominasi oleh tabungan dan deposito dengan porsi masing-masing sebesar 64,45% dan

32,36% pada triwulan I 2017.

11 Berdasarkan lokasi proyek

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

94

Grafik 4.13 Perkembangan Pertumbuhan DPK Perseorangan dan

Bukan Perseorangan Jawa Tengah

Grafik 4.14 Perkembangan Pangsa DPK Perseorangan

dan Bukan Perseorangan Jawa Tengah

Sejalan dengan pola historisnya, ditinjau berdasarkan kelompok nilainya, terlihat bahwa

ketergantungan perbankan Jawa Tengah terhadap deposan perseorangan dengan nilai besar masih

tinggi pada triwulan I 2017. Hal tersebut tercermin dari 0,03% deposan perseorangan dengan nilai

tabungan di atas Rp 1 Miliar menguasai hingga 18,33% tabungan perseorangan di Jawa Tengah.

Tabel 4.1 Pengelompokkan Tabungan Perseorangan Berdasarkan Nilainya

4.1.2.3. Kredit Perseorangan di Perbankan

Sejalan dengan perlambatan pertumbuhan ekonomi Jawa Tengah pada triwulan I 2017,

penyaluran kredit RT pada triwulan laporan mengalami perlambatan dibandingkan triwulan IV

2016. Pertumbuhan kredit RT pada triwulan I 2017 tercatat sebesar 8,76% (yoy) atau melambat

dibandingkan triwulan IV 2016 yang tercatat sebesar 9,11% (yoy). Perlambatan tersebut tertutama

didorong oleh perlambatan penyaluran Kredit Pemilikan Rumah (KPR) dan Kredit Kendaraan Bermotor

(KKB). Pada triwulan laporan, pertumbuhan KPR tercatat sebesar 4,27% (yoy), melambat

dibandingkan triwulan IV 2016 yang tercatat sebesar 5,19% (yoy). Pertumbuhan KKB tercatat sebesar

1,26% (yoy) pada triwulan I 2017 atau melambat dibandingkan triwulan lalu yang tercatat sebesar

4,18% (yoy). Sesuai dengan pola historisnya, pangsa kredit RT masih didominasi oleh Kredit Multiguna

yang kemudian diikuti oleh Kredit Pemilikan Rumah (KPR) dan Kredit Kendaraan Bermotor (KKB).

Pangsa Kredit Multiguna pada triwulan laporan tercatat sebesar 26,42% sementara KPR dan KKB

masing-masing tercatat sebesar 24,04% dan 11,53%.

-5,00

0,00

5,00

10,00

15,00

20,00

25,00

30,00

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

GOLONGAN DEBITUR PERSEORANGAN

NON PERSEORANGAN

% YOY

0%

10%

20%

30%

40%

50%

60%

70%

80%

90%

100%

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

PERSEORANGAN NON PERSEORANGAN

Pengelompokkan

Tabungan (Rp)Pangsa Nominal Pangsa Deposan

0-100 Juta 48.70% 99.26%

100-500 Juta 27.08% 0.67%

500 Juta - 1M 5.90% 0.04%

>1M 18.33% 0.03%

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

95

Sejalan dengan perlambatan pertumbuhan ekonomi Jawa Tengah di triwulan I 2017, kualitas kredit RT

Jawa Tengah di triwulan laporan juga cenderung memburuk untuk sebagian besar kategori kredit RT.

Pemburukan kulaitas kredit tersebut tercermin dari peningkatan rasio NPL yang utamanya terjadi pada

kelompok KPR Tipe 21, KPA Tipe 21, dan KPR Tipe di atas 70.

Grafik 4.15 Perkembangan Pertumbuhan DPK Perseorangan

dan Bukan Perseorangan Jawa Tengah

Grafik 4.16 Perkembangan Pangsa DPK Perseorangan dan

Bukan Perseorangan Jawa Tengah

Tabel 4.2 Perkembangan NPL Kredit RT Jawa Tengah Per Kategori

Kondisi Umum Perbankan12

Jawa Tengah 4.2.

Sejalan dengan perlambatan perekonomian Jawa Tengah di triwulan I 2017, indikator utama

kinerja perbankan di Jawa Tengah menunjukkan kinerja yang melambat dibandingkan triwulan

IV 2016. Pertumbuhan aset perbankan Jawa Tengah pada triwulan I 2017 melambat dibandingkan

triwulan IV 2016. Sejalan dengan perlambatan pertumbuhan aset, pertumbuhan kredit perbankan

12Indikator perbankan berdasarkan lokasi bank

-100

-50

0

50

100

150

200

-10

-5

0

5

10

15

20

25

30

I II III IV I II III IV I II III IV I II III 10 11 IV I

2013 2014 2015 2016 2017

%, yoy%, yoy TOTAL

KPR

KKB

PERLENGKAPAN RT - SKALA KANAN

MULTIGUNA

LAINNYA

0%

10%

20%

30%

40%

50%

60%

70%

80%

90%

100%

I II III IV I II III IV I II III IV I II III 10 11 IV I

2013 2014 2015 2016 2017

%, yoy

KPR KKB PERLENGKAPAN RT MULTIGUNA LAINNYA

2017

I II III IV I II III IV I

Rumah Tangga untuk Pemilikan Rumah Tinggal s.d. Tipe 21 1.61% 1.75% 1.89% 1.50% 1.95% 2.08% 2.56% 2.23% 2.68%

Rumah Tangga untuk Pemilikan Rumah Tinggal Tipe 22 s.d. 70 2.32% 2.43% 2.41% 1.85% 1.91% 1.83% 1.85% 1.52% 1.70%

Rumah Tangga untuk Pemilikan Rumah Tinggal Tipe Diatas 70 3.03% 3.01% 3.11% 2.78% 2.76% 2.83% 2.98% 2.50% 2.97%

Rumah Tangga untuk Pemilikan Flat atau Apartemen s.d. Tipe 21 0.63% 0.51% 0.56% 0.11% 0.29% 5.31% 1.92% 0.04% 1.63%

Rumah Tangga untuk Pemilikan Flat atau Apartemen Tipe 22 s.d. 70 2.61% 2.23% 2.74% 3.23% 3.50% 2.27% 2.04% 3.00% 2.43%

Rumah Tangga untuk Pemilikan Flat atau Apartemen Tipe Diatas 70 5.84% 12.91% 12.99% 10.80% 6.73% 4.64% 6.81% 3.94% 3.37%

Rumah Tangga untuk Pemilikan Rumah Toko (Ruko) atau Rumah Kantor (Rukan) 4.19% 4.36% 4.37% 3.34% 4.29% 3.77% 3.95% 4.33% 4.59%

Rumah Tangga untuk Pemilikan Mobil Roda Empat 0.67% 0.77% 0.83% 0.75% 0.73% 0.63% 0.78% 0.77% 0.75%

Rumah Tangga untuk Pemilikan Sepeda Bermotor 1.88% 1.94% 1.91% 1.82% 1.88% 2.38% 2.17% 1.89% 1.92%

Rumah Tangga untuk Pemilikan Truk dan Kendaraan Bermotor Roda Enam atau Lebih 1.52% 1.13% 0.61% 0.95% 1.16% 0.70% 1.04% 1.80% 1.30%

Rumah Tangga untuk Pemilikan Kendaraan Bermotor Lainnya 0.55% 0.54% 0.67% 1.96% 2.27% 2.10% 2.23% 0.40% 0.37%

Rumah Tangga untuk Pemilikan Furnitur dan Peralatan Rumah Tangga 1.54% 1.47% 1.98% 2.31% 6.75% 6.48% 2.59% 1.76% 1.09%

Rumah Tangga untuk Pemilikan Televisi, Radio, dan Alat Elektronik 1.02% 0.97% 0.43% 0.14% 0.23% 0.27% 0.90% 0.31% 0.95%

Rumah Tangga untuk Pemilikan Komputer dan Alat Komunikasi 8.06% 11.63% 9.08% 7.45% 5.52% 2.08% 2.97% 3.09% 4.29%

Rumah Tangga untuk Pemilikan Peralatan Lainnya 4.19% 1.50% 2.22% 1.66% 1.28% 1.10% 1.05% 1.02% 0.85%

Rumah Tangga untuk Keperluan Multiguna 1.05% 1.16% 1.15% 0.99% 1.04% 1.04% 1.05% 1.02% 0.85%

Rumah Tangga untuk Keperluan yang Tidak Diklasifikasikan di Tempat Lain 1.46% 1.20% 1.23% 1.17% 0.91% 0.85% 0.75% 0.56% 0.57%

Bukan Lapangan Usaha Lainnya 0.44% 0.48% 0.47% 0.47% 0.53% 0.51% 0.55% 0.47% 0.51%

2015Kategori

2016

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

96

Jawa Tengah juga melambat dibandingkan triwulan lalu. Sementara itu, laju pertumbuhan DPK Jawa

Tengah pada triwulan I 2017 meningkat dibandingkan triwulan sebelumnya.

Secara tahunan, total aset perbankan Jawa Tengah mengalami pertumbuhan melambat pada

triwulan I 2017. Total aset perbankan Jawa Tengah tercatat mengalami pertumbuhan sebesar

13,04% (yoy) pada triwulan laporan, atau melambat dibandingkan triwulan IV 2016 yang tercatat

sebesar 13,32% (yoy). Total aset bank umum di Jawa Tengah pada triwulan I 2017 tercatat sebesar

Rp331,54 triliun. Meski melambat, laju pertumbuhan aset perbankan Jawa Tengah pada triwulan

laporan tercatat masih lebih tinggi dibandingkan beberapa provinsi lainnya di Pulau Jawa. Pencapaian

pertumbuhan aset perbankan Jawa Tengah tersebut juga lebih tinggi dibandingkan angka

pertumbuhan aset nasional yang tercatat sebesar 10,39% (yoy) pada triwulan laporan.

Sejalan dengan pertumbuhan aset yang melambat, fungsi intermediasi perbankan Jawa Tengah

yang tercermin melalui penyaluran kredit juga mengalami perlambatan dibandingkan triwulan

lalu. Pada triwulan I 2017, kredit perbankan Jawa Tengah tumbuh 9,12% (yoy), melambat

dibandingkan triwulan IV 2016 yang tercatat sebesar 9,25% (yoy). Total kredit perbankan Jawa

Tengah pada triwulan ini tercatat sebesar Rp237,77 triliun. Pertumbuhan kredit perbankan Jawa

Tengah pada triwulan laporan juga lebih rendah dibandingkan pertumbuhan kredit nasional yang

tercatat sebesar 9,26% (yoy). Namun demikian, laju pertumbuhan kredit perbankan Jawa Tengah

masih tercatat cukup tinggi bila dibandingkan provinsi lainnya di Pulau Jawa.

Berbeda dengan kondisi yang terjadi pada indikator aset, pertumbuhan DPK perbankan Jawa

Tengah pada triwulan I 2017 mengalami pertumbuhan yang meningkat. Pada triwulan I 2017,

DPK tumbuh sebesar 12,78% (yoy) atau meningkat dibandingkan triwulan IV 2016 yang tercatat

sebesar 11,21% (yoy). Posisi DPK pada triwulan laporan tercatat sebesar Rp245,78 triliun. Komposisi

DPK Jawa Tengah relatif sama dalam kurun waktu lima tahun terakhir, dengan porsi utama berupa

tabungan (48,66%), diikuti oleh deposito (36,77%) dan giro (14,57%). Dibandingkan nilai DPK

nasional yang sebesar Rp4.916,67 triliun atau tumbuh sebesar 10,02% (yoy) pada triwulan laporan,

pertumbuhan DPK di Jawa Tengah secara tahunan tumbuh lebih tinggi. Dibandingkan provinsi lainnya

di Pulau Jawa, pertumbuhan DPK Jawa Tengah pada triwulan I 2017 juga cenderung masih lebih

tinggi.

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

97

Grafik 4.17 Perbandingan Laju Pertumbuhan Aset

Perbankan Beberapa Provinsi di Pulau Jawa

Grafik 4.18 Perbandingan Laju Pertumbuhan DPK

Perbankan Beberapa Provinsi di Pulau Jawa

Sejalan dengan kondisi perekonomian yang mengalami perlambatan, kualitas kredit perbankan Jawa

Tengah mengalami penurunan pada triwulan I 2017. Pada triwulan I 2017, Non-Performing Loan

(NPL) berada pada level 3,06% atau meningkat dibandingkan NPL Jawa Tengah pada triwulan IV

2016 yang tercatat sebesar 2,84%. Tingkat NPL kredit di Jawa Tengah tersebut juga lebih tinggi

dibandingkan nasional yang sebesar 3,02%.

Grafik 4.19 Perbandingan Laju Pertumbuhan Kredit

Perbankan Beberapa Provinsi di Pulau Jawa

Grafik 4.20 Perbandingan LDR Perbankan Beberapa

Provinsi di Pulau Jawa

Loan to deposit ratio (LDR) perbankan Jawa Tengah pada triwulan I 2017 mengalami

penurunan. LDR pada triwulan laporan tercatat sebesar 96,74%, menurun dari triwulan IV 2016 yang

tercatat sebesar 98,48%. Meskipun mengalami penurunan pada triwulan laporan, angka LDR

perbankan Jawa Tengah tersebut masih lebih tinggi dibandingkan LDR nasional yang tercatat sebesar

89,55%. Tingkat LDR perbankan Jawa Tengah pada triwulan I 2017 juga merupakan yang tertinggi di

Pulau Jawa.

0%

5%

10%

15%

20%

25%

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017JAWA TENGAH JAWA BARAT JAWA TIMUR

DKI JAKARTA BANTEN DI YOGYAKARTA

NASIONAL

% YOY

0%

5%

10%

15%

20%

25%

30%

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017JAWA TENGAH JAWA BARAT JAWA TIMUR

DKI JAKARTA BANTEN DI YOGYAKARTA

NASIONAL

% YOY

0%

5%

10%

15%

20%

25%

30%

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

JAWA TENGAH JAWA BARAT

JAWA TIMUR DKI JAKARTA

BANTEN DI YOGYAKARTA

% YOY

0%

20%

40%

60%

80%

100%

120%

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

JAWA TENGAH JAWA BARATJAWA TIMUR DKI JAKARTABANTEN DI YOGYAKARTANASIONAL

% YOY

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

98

Grafik 4.21 Perkembangan Indikator Perbankan di

Provinsi Jawa Tengah

Grafik 4.22 Pertumbuhan Tahunan Indikator

Perbankan di Provinsi Jawa Tengah

4.2.1. Perkembangan Bank Umum

4.2.1.1. Perkembangan Jaringan Kantor Bank

Sejalan dengan perlambatan kinerja perbankan Jawa Tengah di triwulan I 2017, jumlah jaringan

kantor bank umum di Jawa Tengah pada periode yang sama juga mengalami penurunan

dibandingkan triwulan sebelumnya. Pada triwulan laporan, jumlah kantor bank umum di Jawa

Tengah berjumlah 3.303 kantor atau menurun dibandingkan triwulan sebelumnya yang tercatat

sebanyak 3.318 kantor. Penurunan tersebut terjadi pada kelompok bank pemerintah daerah dan bank

swasta nasional. Pada kelompok bank pemerintah daerah, penurunan jumlah terutama terjadi pada

kantor cabang pembantu yang turun menjadi 340 dari sebelumnya 359 kantor pada triwulan IV 2016.

Pada kelompok bank swasta nasional, jumlah kantor cabang pembantu dan kantor kas turun menjadi

666 dan 99 kantor, dari sebelumnya 671 dan 107 kantor di triwulan IV 2016. Sedangkan, jumlah

kantor cabang bank swasta nasional bertambah sebanyak 2 kantor menjadi 188 kantor pada triwulan

laporan.

Berbeda dengan bank pemerintah daerah dan bank swasta nasional, jumlah kantor kelompok bank

pemerintah serta bank asing dan campuran mengalami peningkatan pada triwulan I 2017. Pada bank

pemerintah, peningkatan jumlah kantor terjadi pada kantor cabang, kantor cabang pembantu13

, dan

kantor kas. Pada bank asing dan campuran, peningkatan jumlah kantor terjadi pada kantor cabang

dan kantor cabang pembantu.

13 Termasuk BRI Unit

0

50

100

150

200

250

300

350

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

RP TRILIUN ASET DPK KREDIT

95

97

99

101

103

105

107

0

5

10

15

20

25

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

%%ASET DPK KREDIT LDR - SKALA KANAN

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

99

Tabel 4.3 Jumlah Kantor Bank Umum Menurut Status Kepemilikan di Jawa Tengah

4.2.1.2. Perkembangan Penghimpunan DPK

Peningkatan pertumbuhan DPK pada triwulan I 2017 didorong oleh peningkatan pertumbuhan

seluruh komponennya. Peningkatan pertumbuhan DPK tersebut didorong oleh seluruh

komponennya, yaitu tabungan, deposito, dan giro.

Komponen DPK yang berupa tabungan pada triwulan I 2017 tumbuh sebesar 14,60% (yoy) dari

13,11% (yoy) pada triwulan IV 2016. Peningkatan pertumbuhan tersebut terutama didorong oleh

peningkatan pertumbuhan tabungan penduduk perseorangan yang tumbuh sebesar 14,13% (yoy)

dari 13,22% (yoy) pada triwulan sebelumnya. Peningkatan tabungan penduduk perseorangan

tersebut memberikan dorongan yang besar kepada pertumbuhan tabungan secara keseluruhan

sejalan dengan dominasinya yang signifikan terhadap keseluruhan tabungan perbankan Jawa Tengah,

yakni 62,93% dari keseluruhan tabungan perbankan Jawa Tengah.

Pertumbuhan deposito perbankan Jawa Tengah pada triwulan laporan tercatat sebesar 13,23%

(yoy), meningkat dibandingkan triwulan IV 2016 yang sebesar 12,09% (yoy). Peningkatan

pertumbuhan tersebut terutama didorong oleh peningkatan pertumbuhan deposito penduduk

perseorangan yang tumbuh sebesar 9,19% (yoy) dari 8,31% (yoy) pada triwulan sebelumnya.

2017I II III IV I II III IV I

Bank Konvensional

Jumlah Bank Umum 54 54 54 54 54 54 54 55 55

Jumlah Bank (kantor pusat) 1 1 1 1 1 1 1 1 1

Jumlah Kantor Bank Umum 3.357 3.342 3.342 3.333 3.341 3.340 3.346 3.318 3.303

Bank Pemerintah 1.938 1.916 1.940 1.941 1.944 1.944 1.946 1.974 1.983

Kantor Pusat - - - - - - - - -

Kantor Cabang 80 80 80 80 80 80 80 89 92

Kantor Cabang Pembantu 1) 1.619 1.629 1.652 1.652 1.654 1.654 1.654 1.664 1.666

Kantor Kas 239 207 208 209 210 210 212 221 225

Bank Pemerintah Daerah 306 312 311 313 322 324 324 359 340

Kantor Pusat 1 1 1 1 1 1 1 1 1

Kantor Cabang 44 45 45 45 45 45 45 49 49

Kantor Cabang Pembantu 117 119 119 120 122 122 122 149 130

Kantor Kas 145 147 146 147 154 156 156 160 160

Bank Swasta Nasional 1.092 1.093 1.070 1.058 1.054 1.051 1.055 964 953

Kantor Pusat - - - - - - - - -

Kantor Cabang 195 194 194 193 197 197 198 186 188

Kantor Cabang Pembantu 813 812 790 774 765 756 765 671 666

Kantor Kas 84 87 86 91 92 98 92 107 99

Bank Asing dan Bank Campuran 21 21 21 21 21 21 21 21 27

Kantor Pusat - - - - - - - - -

Kantor Cabang 14 14 14 14 14 14 14 14 19

Kantor Cabang Pembantu 6 6 7 7 7 7 7 7 8

Kantor Kas 1 1 - - - - - - - 1)Termasuk BRI Unit

Jumlah Kantor Bank Umum

20162015KETERANGAN

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

100

Peningkatan deposito penduduk perseorangan tersebut memberikan dorongan yang cukup besar

kepada pertumbuhan deposito secara keseluruhan sejalan dengan pangsanya yang besar, yakni

62,93% dari keseluruhan deposito perbankan Jawa Tengah.

Pertumbuhan giro perbankan Jawa Tengah pada triwulan I 2017 tercatat sebesar 6,12% (yoy)

atau meningkat signifikan dibandingkan triwulan IV 2016 yang tercatat sebesar 1,92% (yoy).

Peningkatan pertumbuhan giro Jawa Tengah tersebut terutama didorong oleh peningkatan

pertumbuhan giro penduduk bukan lembaga keuangan yang tercatat sebesar 18,10% (yoy) dari

5,79% (yoy) pada triwulan lalu. Pangsa giro penduduk bukan lembaga keuangan terhadap

keseluruhan giro di Jawa Tengah tercatat sebesar 36,51% pada triwulan laporan.

Sejalan dengan pola historisnya, sebagian besar DPK dimiliki oleh kelompok penduduk dengan

porsi sebesar 99,45%. Nasabah sektor swasta tercatat mendominasi kepemilikan DPK pada

kelompok penduduk yaitu dengan komposisi 88,74%. Sementara , nasabah sektor pemerintah

tercatat sebesar 11,26% terhadap keseluruhan DPK kelompok penduduk.

Berdasarkan kepemilikan, peningkatan pertumbuhan DPK pada triwulan I 2017 terutama

didorong oleh golongan nasabah penduduk sektor swasta. Pada triwulan laporan, DPK nasabah

penduduk sektor swasta tumbuh sebesar 14,79% (yoy), atau meningkat dari triwulan sebelumnya

yang tercatat sebesar 14,03% (yoy). Peningkatan ini terutama didorong oleh DPK penduduk

perseorangan, yang memiliki pangsa terbesar sebesar 71,23% dari keseluruhan DPK. Komponen

tersebut tumbuh sebesar 11,98% (yoy), meningkat dari triwulan lalu yang tumbuh sebesar 11,04%

(yoy).

Sejalan dengan sektor swasta, pertumbuhan DPK sektor pemerintah juga mengalami

peningkatan pada triwulan I 2017 meskipun masih berada dalam tren kontraksi sebagaimana

triwulan lalu. DPK sektor pemerintah mengalami pertumbuhan sebesar -3,89% (yoy) pada triwulan I

2017, atau meningkat dibandingkan triwulan sebelumnya yang tercatat sebesar -18,75% (yoy).

Peningkatan ini sejalan dengan pola musiman realisasi belanja pemerintah yang cenderung melambat

di awal tahun.

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

101

Grafik 4.23 Perkembangan DPK Perbankan Umum di

Provinsi Jawa Tengah

Grafik 4.24 Pertumbuhan Tahunan DPK Perbankan

Umum di Provinsi Jawa Tengah

Ketergantungan perbankan Jawa Tengah terhadap deposan besar pada triwulan laporan tercatat

masih cukup tinggi. Dari hasil pengelompokkan DPK berdasarkan nilainya, terlihat bahwa rekening

dengan nilai DPK di atas Rp 1 miliar hanya dimiliki oleh 0,09% penduduk di Jawa Tengah, namun

demikian porsi kepemilikan tersebut memiliki pangsa sebesar 43,84% dari total DPK perbankan di

Jawa Tengah.

Tabel 4.4 Pengelompokkan DPK Berdasarkan Nilainya

4.2.1.3. Penyaluran Kredit

Laju pertumbuhan kredit perbankan Jawa Tengah mengalami perlambatan pada triwulan I 2017.

Kredit perbankan pada triwulan laporan tercatat mengalami pertumbuhan sebesar 9,12% (yoy), lebih

rendah dibandingkan triwulan IV 2016 yang tercatat sebesar 9,25% (yoy). Laju pertumbuhan kredit

tersebut juga lebih rendah dibandingkan laju pertumbuhan kredit nasional yang tercatat sebesar

9,26% (yoy).

Ditinjau berdasarkan sektor ekonomi, penyaluran kredit perbankan Jawa Tengah pada triwulan

laporan masih didominasi oleh sektor Perdagangan Besar dan Eceran dengan pangsa 33,08% dari

total kredit. Sektor utama daerah lainnya, yaitu Industri Pengolahan, juga memiliki pangsa kredit

signifikan sebesar 19,30%. Sementara itu, sektor pertanian hanya memiliki pangsa sebesar 2,91%

0

50

100

150

200

250

300

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

RP TRILIUN GIRO TABUNGAN DEPOSITO

-15

-10

-5

0

5

10

15

20

25

30

35

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

%, YOY DPK DEPOSITO TABUNGAN GIRO

DPK Nominal (Rp Miliar) Jumlah RekeningPersentase

Nominal

Persentase

Rekening0-100 67,464 26,342,058 27.45% 98.86%

100-500 52,499 255,740 21.36% 0.96%

500-1M 18,067 24,114 7.35% 0.09%

>1M 107,754 22,901 43.84% 0.09%

Total 245,783 26,644,813 100.00% 100.00%

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

102

dari total kredit meskipun sektor tersebut merupakan penyumbang terbesar ketiga bagi PDRB Jawa

Tengah.

Apabila ditinjau berdasarkan penggunaan, penyaluran kredit perbankan Jawa Tengah pada

triwulan I 2017 masih didominasi oleh kredit modal kerja dengan pangsa 52,77%. Sementara itu,

kredit konsumsi dan kredit investasi menempati urutan kedua dan ketiga dengan pangsa masing-

masing sebesar 30,31% dan 16,92% dari total kredit.

Berdasarkan sektor ekonominya, perlambatan kredit Jawa Tengah pada triwulan I 2017

terutama didorong oleh sektor industri pengolahan. Laju pertumbuhan kredit sektor industri

pengolahan melambat menjadi sebesar 6,42% (yoy) pada triwulan I 2017, setelah sebelumnya

tumbuh 10,98% (yoy) pada triwulan IV 2016. Perlambatan tersebut cukup signifikan mendorong

perlambatan penyaluran kredit perbankan Jawa Tengah secara keseluruhan, sejalan dengan

pangsanya yang cukup besar yakni 19,30%. Sektor pertanian juga mengalami perlambatan

pertumbuhan kredit pada triwulan laporan meskipun tidak terlalu signifikan. Pertumbuhan kredit

sektor pertanian pada triwulan laporan tercatat sebesar 11,55% (yoy), melambat dibandingkan

triwulan IV 2016 yang sebesar 11,58% (yoy). Sementara, peningkatan laju pertumbuhan kredit Jawa

Tengah untuk sektor perdagangan besar dan eceran cukup menahan tren perlambatan pertumbuhan

kredit di triwulan laporan. Laju pertumbuhan kredit sektor perdagangan meningkat menjadi 8,29%

(yoy) pada triwulan laporan, dari 8,23% (yoy) pada triwulan sebelumnya.

Grafik 4.25 Perkembangan Kredit Perbankan

Berdasarkan Sektor di Provinsi Jawa Tengah

Grafik 4.26 Pertumbuhan Tahunan Kredit Perbankan

Berdasarkan Sektor di Provinsi Jawa Tengah

Ditinjau berdasarkan jenis penggunaan, perlambatan kredit perbankan Jawa Tengah pada

triwulan I 2017 didorong oleh kredit investasi dan kredit modal kerja. Kredit investasi pada

triwulan laporan tumbuh sebesar 13,34% (yoy), atau melambat dibandingkan triwulan sebelumnya

-

10

20

30

40

50

60

70

80

90

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

PERTANIAN

INDUSTRI PENGOLAHAN

PERDAGANGAN BESAR DAN ECERAN

-20

0

20

40

60

80

100

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

PERTANIAN INDUSTRI PENGOLAHAN

PERDAGANGAN BESAR DAN ECERAN

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

103

yang tercatat sebesar 16,07% (yoy). Kredit modal kerja juga mengalami perlambatan menjadi sebesar

8,27% (yoy) atau melambat dibandingkan triwulan IV 2016 yang sebesar 8,49% (yoy). Sedangkan,

kredit konsumsi pada triwulan laporan tumbuh sebesar 8,36% (yoy), meningkat dibandingkan

triwulan lalu yang sebesar 7,07% (yoy).

Grafik 4.27 Perkembangan Kredit Perbankan

Berdasarkan Penggunaan di Provinsi Jawa Tengah

Grafik 4.28 Pertumbuhan Tahunan Kredit Perbankan

Berdasarkan Penggunaan di Provinsi Jawa Tengah

Grafik 4.29 Komposisi Kredit Perbankan Berdasarkan

Penggunaan di Provinsi Jawa Tengah

Berdasarkan pengelompokkan nilai, dapat terlihat bahwa persentase kredit di bawah Rp 500 juta

memiliki pangsa sebesar 49,11% dari total kredit yang disalurkan di Jawa Tengah. Sementara kredit di

atas Rp 1 Miliar memiliki pangsa sebesar 45,96% dari total kredit yang disalurkan di Jawa Tengah. Hal

Ini menunjukkan bahwa nominal penyaluran kredit skala kecil dan skala besar di Jawa Tengah relatif

merata. Namun ditinjau dari aspek sebaran jumlah debitur dan nominal kreditnya, penyaluran kredit

0

20

40

60

80

100

120

140

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

RP TRILIUN MODAL KERJA INVESTASI KONSUMSI

0

5

10

15

20

25

30

35

40

45

50

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

%, YOY MODAL KERJA INVESTASI KONSUMSI

52,77%

16,92%

30,31%

MODAL KERJA INVESTASI KONSUMSI

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

104

di Jawa Tengah sebagian besar masih dikuasai oleh debitur dengan nominal kredit di atas Rp 1 Miliar.

Hal tersebut terlihat dari 0,66% debitur di atas Rp 1 Miliar memiliki pangsa nominal kredit hingga

mencapai 45,96% dari keseluruhan nominal kredit Jawa Tengah. Berdasarkan data triwulan I 2017,

mayoritas debitur kredit di atas Rp 1 Miliar merupakan golongan debitur sektor swasta bukan

lembaga keuangan.

Tabel 4.5 Pengelompokkan Kredit Berdasarkan Nilainya

4.2.1.4. Perkembangan Suku Bunga Bank Umum

Suku bunga simpanan perbankan secara umum mengalami mengalami penurunan pada triwulan

I 2017 kecuali untuk kategori giro. Suku bunga simpanan dalam bentuk deposito mengalami

penurunan di triwulan laporan menjadi 6,02% dari 6,05% pada triwulan IV 2016. Sementara itu,

suku bunga tabungan relatif stabil dibandingkan triwulan sebelumnya. Suku bunga tabungan pada

triwulan laporan tercatat sebesar 1,33%; menurun dari triwulan sebelumnya yang sebesar 1,34%.

Sedangkan suku bunga giro mengalami peningkatan menjadi 2,51% pada triwulan laporan, lebih

tinggi dibandingkan triwulan lalu yang sebesar 2,09%.

Sejalan dengan penurunan suku bunga simpanan, suku bunga pinjaman pada triwulan I 2017

juga mengalami penurunan dibandingkan triwulan IV 2016 . Penurunan suku bunga pinjaman

pada triwulan laporan terjadi pada seluruh jenis penggunaan. Suku bunga kredit modal kerja pada

triwulan ini tercatat sebesar 11,49%; atau menurun dibandingkan triwulan IV 2016 yang tercatat

sebesar 11,58%. Suku bunga kredit investasi pada triwulan laporan tercatat sebesar 11,29%; atau

menurun dibandingkan triwulan lalu yang tercatat sebesar 11,49%. Sejalan dengan kredit modal kerja

dan kredit investasi, suku bunga kredit konsumsi pada triwulan laporan juga mengalami penurunan

menjadi 12,80% dari 12,92% pada triwulan sebelumnya.

Secara umum, tren penurunan suku bunga ini diperkirakan akan berlanjut sejalan dengan penguatan

kerangka kebijakan moneter oleh Bank Indonesia dengan memperkenalkan suku bunga kebijakan

baru, yaitu BI 7-Day (Reverse) Repo Rate, yang akan menggantikan BI Rate yang saat ini berlaku

sebagai suku bunga kebijakan. Kerangka kebijakan moneter yang baru tersebut sudah sudah berlaku

sejak tanggal 19 Agustus 2016.

KreditNominal (Rp

Miliar)Jumlah Rekening

Persentase

Nominal

Persentase

Rekening

0-100 60.084 3.076.146 25,27% 88,89%

100-500 56.690 341.891 23,84% 9,88%

500-1M 11.722 19.863 4,93% 0,57%

>1M 109.275 22.745 45,96% 0,66%

Total 237.771 3.460.645 100,00% 100,00%

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

105

Gra fik 4.30 Perkembangan Suku Bunga Simpanan Bank

Umum di Provinsi Jawa Tengah

Grafik 4.31 Perkembangan Suku Bunga Pinjaman Bank

Umum di Provinsi Jawa Tengah

Berdasarkan sektor ekonomi, penurunan suku bunga kredit Jawa Tengah pada triwulan I 2017

terjadi pada hampir seluruh sektor. Suku bunga kredit sektor perdagangan besar dan eceran pada

triwulan I 2017 mengalami penurunan dibandingkan triwulan IV 2016, yakni menjadi sebesar 11,97%

dari 12,12%. Suku bunga kredit sektor industri pengolahan juga mengalami penurunan pada triwulan

laporan menjadi sebesar 10,44% dari 10,48% pada triwulan lalu. Sedangkan suku bunga kredit

sektor pertanian pada triwulan laporan tercatat sebesar 10,81% atau relatif stabil dibandingkan

triwulan sebelumnya.

4.2.1.5. Kualitas Penyaluran Kredit/Pembiayaan Bank Umum

Sejalan dengan perlambatan kinerja perekonomian, kualitas kredit Jawa Tengah pada triwulan I

2017 mengalami penurunan dibandingkan triwulan sebelumnya. Non Performing Loan (NPL)

Grafik 4.32 Perkembangan Suku Bunga Sektor Utama di Provinsi Jawa Tengah

9

10

11

12

13

14

15

16

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

% PERDAGANGAN BESAR DAN ECERAN

INDUSTRI PENGOLAHAN

PERTANIAN

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

106

sebagai indikator kualitas kredit yang disalurkan perbankan pada triwulan laporan tercatat sebesar

3,06% atau meningkat dibandingkan triwulan IV 2016 yang tercatat sebesar 2,84%. Angka tersebut

juga lebih tinggi dibandingkan NPL nasional yang tercatat sebesar 3,02% pada triwulan laporan.

Penurunan kualitas kredit perbankan Jawa Tengah pada triwulan I 2017 terjadi pada seluruh

jenis penggunaannya. Rasio NPL kredit modal kerja pada triwulan I 2017 tercatat mengalami

peningkatan menjadi 3,98% dari 3,81% di triwulan IV 2016 . Rasio NPL kredit investasi juga

meningkat menjadi 3,58% dari 2,99% pada triwulan sebelumnya. Sejalan dengan kredit modal kerja

dan kredit investasi, rasio NPL kredit konsumsi juga tercatat mengalami peningkatan menjadi sebesar

1,16% dari 1,04% pada triwulan lalu.

Berdasarkan sektor ekonominya, penurunan kualitas kredit perbankan Jawa Tengah pada

triwulan I 2017 terutama didorong oleh sektor industri pengolahan serta perdagangan besar

dan eceran. NPL sektor perdagangan besar dan eceran pada triwulan laporan tercatat sebesar 4,21%;

atau meningkat dari triwulan lalu yang sebesar 3,87%. NPL sektor industri pengolahan juga

mengalami kenaikan dari 3,64% pada triwulan IV 2016 menjadi 3,87% pada triwulan I 2017.

Grafik 4.33 Perkembangan Risiko Kredit Berdasarkan

Sektor di Provinsi Jawa Tengah

Grafik 4.34 Perkembangan Risiko Kredit Berdasarkan

Penggunaan di Provinsi Jawa Tengah

Perkembangan Perbankan Syariah 4.3.

Indikator kinerja industri perbankan syariah Provinsi Jawa Tengah menunjukkan perkembangan

yang bervariasi pada triwulan I 2017. Pertumbuhan aset perbankan syariah di triwulan I 2017

mencatatkan perlambatan menjadi 21,51% (yoy) dari sebesar 34,89% (yoy) pada triwulan IV

2016. Meski melambat, angka tersebut masih lebih tinggi dibandingkan pertumbuhan aset perbankan

syariah nasional yang sebesar 20,81% (yoy).

1

2

3

4

5

6

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

%NPL KREDIT TOTAL

PERTANIAN

INDUSTRI PENGOLAHAN

PERDAGANGAN BESAR DAN ECERAN

1

2

3

4

5

6

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

% NPL KREDIT KESELURUHAN

NPL KREDIT MODAL KERJA

NPL KREDIT INVESTASI

NPL KREDIT KONSUMSI

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

107

Laju pertumbuhan DPK perbankan syariah Jawa Tengah mengalami peningkatan pada triwulan I

2017. Pada triwulan laporan, DPK perbankan syariah Jawa Tengah mencatatkan pertumbuhan

sebesar 27,05% (yoy); atau meningkat dibandingkan triwulan sebelumnya yang sebesar 23,38%

(yoy). Dibandingkan provinsi lainnya di Pulau Jawa, laju pertumbuhan DPK perbankan syariah Jawa

Tengah pada triwulan I 2017 merupakan yang tertinggi.

Grafik 4.35 Perbandingan Laju Pertumbuhan Aset

Perbankan Syariah di Pulau Jawa

4.36 Perbandingan DPK Perbankan Syariah di Pulau

Jawa

Meski pertumbuhan DPK meningkat di triwulan I 2017, pertumbuhan pembiayaan perbankan

syariah Jawa Tengah pada triwulan laporan melambat menjadi sebesar 12,81% (yoy) dari

16,01% (yoy) pada triwulan sebelumnya. Angka tersebut juga cenderung lebih rendah bila

dibandingkan beberapa provinsi lainnya di Pulau Jawa. Dalam periode yang sama, laju pertumbuhan

pembiayaan syariah di Provinsi Banten tercatat sebesar 13,20% (yoy) sementara DKI Jakarta sebesar

14,65% (yoy). Pertumbuhan DPK perbankan syariah Jawa Tengah pada triwulan laporan juga tercatat

lebih rendah dibandingkan laju pertumbuhan pembiayaan perbankan syariah nasional yang sebesar

17,31% (yoy).

Financing to Deposit Ratio (FDR) perbankan syariah Jawa Tengah pada triwulan I 2017

mengalami peningkatan ke level 99,54% dari 97,93% di triwulan IV 2016. Apabila dibandingkan

provinsi-provinsi lain di Pulau Jawa, FDR perbankan syariah Jawa Tengah tersebut tergolong tinggi.

FDR Provinsi DI Yogyakarta tercatat sebesar 66,58%; DKI Jakarta 72,27%; dan Banten 89,07%. FDR

perbankan syariah Jawa Tengah pada triwulan laporan juga lebih tinggi dibandingkan nasional yang

tercatat sebesar 87,92%.

-10%

0%

10%

20%

30%

40%

50%

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

JAWA TENGAH JAWA BARAT JAWA TIMUR

DKI JAKARTA BANTEN DI YOGYAKARTA

NASIONAL

% YOY

-10%

0%

10%

20%

30%

40%

50%

60%

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

JAWA TENGAH JAWA BARAT JAWA TIMUR

DKI JAKARTA BANTEN DI YOGYAKARTA

NASIONAL

% YOY

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

108

Grafik 4.37 Perbandingan Laju Pertumbuhan

Pembiayaan Perbankan Syariah di Pulau Jawa

Grafik 4.38 Perbandingan FDR Perbankan Syariah di

Pulau Jawa

Pada triwulan I 2017, jumlah jaringan kantor perbankan syariah Jawa Tengah tidak mengalami

perubahan dibandingkan triwulan IV 2016. Pada triwulan laporan, jumlah dan komposisi kantor

perbankan syariah yang ada di Provinsi Jawa Tengah tidak mengalami perubahan dibandingkan

triwulan lalu.

Tabel 4.6 Jaringan Kantor Perbankan Syariah di Jawa Tengah

Perkembangan Kinerja Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Provinsi Jawa Tengah 4.4.

Kinerja BPR Jawa Tengah mengalami perlambatan pada triwulan I 2017 sejalan dengan

pertumbuhan ekonomi yang juga melambat. Pertumbuhan aset BPR Jawa Tengah pada triwulan

laporan tercatat sebesar 11,29% (yoy) atau melambat dibandingkan triwulan IV 2016 yang tercatat

sebesar 12,93% (yoy).

Sejalan dengan perlambatan pertumbuhan aset BPR Jawa Tengah, pertumbuhan DPK BPR Jawa

Tengah pada triwulan I 2017 juga mengalami perlambatan. DPK BPR Jawa Tengah pada triwulan

laporan tercatat tumbuh sebesar 11,35% (yoy), lebih rendah dibandingkan triwulan IV 2016 yang

tercatat sebesar 13,85% (yoy). Perlambatan pertumbuhan tersebut terutama didorong oleh komponen

deposito dan tabungan. Deposito BPR Jawa Tengah tumbuh melambat menjadi sebesar 9,55% (yoy)

-10%

0%

10%

20%

30%

40%

50%

60%

70%

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

JAWA TENGAH JAWA BARAT JAWA TIMUR

DKI JAKARTA BANTEN DI YOGYAKARTA

NASIONAL

% YOY

0%

20%

40%

60%

80%

100%

120%

140%

160%

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

JAWA TENGAH JAWA BARAT JAWA TIMUR

DKI JAKARTA BANTEN DI YOGYAKARTA

NASIONAL

% YOY

2017I II III IV I II III IV I

Bank Syariah

Bank Umum

Jumlah Bank 10 10 10 10 10 10 10 10 10

Jumlah Kantor 169 169 169 169 152 152 153 152 152

Unit Usaha Syariah

Jumlah Kantor 32 35 35 35 36 36 36 33 33

Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Syariah

Jumlah Bank 25 25 25 25 26 26 26 26 26

Jumlah Kantor 25 25 25 25 26 26 26 26 26

2015 2016KETERANGAN

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

109

pada triwulan laporan atau melambat dari triwulan lalu yang sebesar 12,23% (yoy). Tabungan BPR

Jawa Tengah juga tumbuh melambat menjadi sebesar 13,91% (yoy) dari 16,05% (yoy) pada triwulan

sebelumnya.

Grafik 4.39 Perkembangan Pertumbuhan Aset

BPR di Jawa Tengah

Grafik 4.40 Perkembangan Pertumbuhan DPK BPR di

Jawa Tengah

Grafik 4.41 Pangsa DPK BPR di Jawa Tengah

Berbeda dengan aset dan DPK BPR Jawa Tengah, pertumbuhan kredit BPR Jawa Tengah pada

triwulan I 2017 tercatat mengalami peningkatan. Pertumbuhan kredit BPR Jawa Tengah pada

triwulan laporan adalah sebesar 13,17% (yoy), meningkat dibandingkan triwulan IV 2016 yang

tercatat sebesar 11,83% (yoy).

Berdasarkan jenis penggunaan, peningkatan pertumbuhan kredit BPR Jawa Tengah pada triwulan I

2017 terutama didorong oleh kredit modal kerja dan investasi. Kredit modal kerja BPR Jawa Tengah

tumbuh sebesar 16,26% (yoy) pada triwulan laporan atau meningkat dibandingkan triwulan

sebelumnya yang sebesar 13,33% (yoy). Kredit investasi BPR Jawa Tengah tumbuh sebesar 25,88%

(yoy), meningkat dari 21,07% (yoy) pada triwulan lalu. Sedangkan kredit konsumsi BPR Jawa Tengah

mengalami perlambatan menjadi sebesar 7,32% (yoy) dan 8,64% (yoy) di triwulan lalu.

10

11

12

13

14

15

16

17

18

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

Pertumbuhan Aset BPR Jawa Tengah

% YOY

10

12

14

16

18

20

22

24

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

Pertumbuhan DPK BPR Jawa Tengah

Pertumbuhan Tabungan BPR Jawa Tengah

Pertumbuhan Deposito BPR Jawa Tengah

% YOY

42,16%57,84%

Pangsa Tabungan BPR Jawa Tengah Pangsa Deposito BPR Jawa Tengah

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

110

Grafik 4.42 Perkembangan Pertumbuhan Kredit

BPR Jawa Tengah Berdasarkan Jenis Penggunaan

Grafik 4.43 Pangsa Kredit BPR Jawa Tengah

Berdasarkan Jenis Penggunaan

Apabila ditinjau berdasarkan sektor ekonomi, peningkatan pertumbuhan kredit BPR Jawa Tengah pada

triwulan I 2017 terutama disumbang oleh kredit sektor industri pengolahan serta perdagangan besar

dan eceran. Kredit sektor industri pengolahan tumbuh meningkat menjadi sebesar 31,43% (yoy) di

triwulan laporan dari 12,41% (yoy) pada triwulan lalu. Kredit sektor perdagangan besar dan eceran

juga mengalami peningkatan menjadi sebesar 15,66% (yoy) dari 12,73% (yoy) pada triwulan

sebelumnya.

Grafik 4.44 Pertumbuhan Kredit BPR Jawa

Tengah Berdasarkan Sektor Ekonomi

Grafik 4.45 Pangsa Kredit BPR Jawa Tengah

Berdasarkan Sektor Ekonomi

Sejalan dengan perlambatan ekonomi pada triwulan I 2017, kualitas kredit BPR di Jawa Tengah

juga mengalami penurunan di triwulan laporan. Hal tersebut tercermin dari tingkat NPL BPR

Jawa Tengah yang mengalami peningkatan pada triwulan I 2017. NPL BPR Jawa Tengah tercatat

sebesar 7,06% pada triwulan laporan atau meningkat dibandingkan triwulan sebelumnya yang

sebesar 6,07%.

Berdasarkan jenis penggunaan, peningkatan NPL BPR Jawa Tengah pada triwulan I 2017 terjadi

pada seluruh komponen. NPL kredit modal kerja BPR Jawa Tengah pada triwulan laporan tercatat

sebesar 9,45%; meningkat dari triwulan IV 2016 yang sebesar 8,12%. Sejalan dengan kredit modal

-10

0

10

20

30

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

Pertumbuhan Kredit BPR Jawa Tengah

Pertumbuhan Kredit Modal Kerja BPR Jawa Tengah

Pertumbuhan Kredit Investasi BPR Jawa Tengah

Pertumbuhan Kredit Konsumsi BPR Jawa Tengah

% YOY

56,80%

5,42%

37,78%

Kredit Modal Kerja BPR Jawa Tengah Kredit Investasi BPR Jawa Tengah

Kredit Konsumsi BPR Jawa Tengah

-30

-20

-10

0

10

20

30

-10

0

10

20

30

40

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

Pertumbuhan Kredit BPR KeseluruhanPertumbuhan Kredit BPR Sektor PertanianPertumbuhan Kredit BPR Sektor Industri PengolahanPertumbuhan Kredit BPR Sektor Perdagangan Besar dan EceranPertumbuhan Kredit BPR Sektor Rumah Tangga - Skala Kanan

% YOY 7,91%

1,54%

33,72%

3,41%

2,22%

51,21%

Pertanian, Perburuan dan KehutananIndustri PengolahanPerdagangan Besar dan EceranRumah TanggaJasa Kemasyarakatan, Sosial Budaya, Hiburan dan Perorangan LainnyaLainnya

Bab 4. Stabilitas Keuangan Daerah, Pengembangan Akses Keuangan dan UMKM

111

kerja, NPL kredit investasi juga tercatat mengalami peningkatan di triwulan I 2017 menjadi sebesar

5,54% dari triwulan sebelumnya yang sebesar 5,26%. NPL kredit konsumsi juga meningkat menjadi

sebesar 3,67% dari triwulan lalu yang sebesar 3,18%.

Berdasarkan sektor ekonomi, peningkatan NPL BPR Jawa Tengah pada triwulan I 2017 terutama

didorong oleh peningkatan NPL sektor perdagangan besar dan eceran dan pertanian. NPL kredit

sektor perdagangan besar dan eceran tercatat sebesar 9,14% pada triwulan laporan atau meningkat

dari triwulan IV 2016 yang sebesar 8,36%. NPL kredit sektor pertanian tercatat sebesar 9,40% pada

triwulan laporan atau meningkat dari triwulan sebelumnya yang tercatat sebesar 7,70%.

Grafik 4.46 Perkembangan NPL Kredit BPR Jawa

Tengah Berdasarkan Jenis Penggunaan

Grafik 4.47 Perkembangan NPL Kredit BPR Jawa

Tengah Berdasarkan Sektor Ekonomi

Financing to Deposit Ratio (FDR) BPR Jawa Tengah pada triwulan I 2017 mengalami peningkatan

dibandingkan triwulan IV 2016. FDR BPR Jawa Tengah tercatat sebesar 102,47 % pada triwulan

laporan atau meningkat dibandingkan triwulan sebelumnya yang sebesar 99,67%.

Grafik 4.48 Perkembangan LDR BPR Jawa Tengah

0%

2%

4%

6%

8%

10%

12%

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

NPL BPR Jawa Tengah Keseluruhan

NPL Kredit Modal Kerja BPR Jawa Tengah

NPL Kredit Investasi BPR Jawa Tengah

NPL Kredit Konsumsi BPR Jawa Tengah

0%

2%

4%

6%

8%

10%

12%

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

NPL BPR Jawa Tengah Keseluruhan

NPL Pertanian, Perburuan dan Kehutanan

NPL Industri Pengolahan

NPL Perdagangan Besar dan Eceran

90%

95%

100%

105%

110%

115%

120%

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2013 2014 2015 2016 2017

LDR BPR Jawa Tengah

Bab 5. Penyelenggaraan Sistem Pembayaran dan Pengelolaan Uang Rupiah

112

Penyelenggaraan Sistem Pembayaran dan 5.

Pengelolaan Uang Rupiah

Aktivitas transaksi keuangan masyarakat di Jawa Tengah baik secara tunai

maupun non tunai dapat terselenggara dengan baik, meskipun mengalami

pertumbuhan yang melambat.

Penyelesaian transaksi keuangan non tunai melalui SKNBI tertahan seiring dengan

perlambatan aktivitas ekonomi pada triwulan I 2017.

Pengelolaan uang Rupiah mencatatkan peningkatan net inflow dibandingkan

triwulan sebelumnya.

Perkembangan Transaksi Sistem Kliring Nasional Bank Indonesia (SKNBI) 5.1.

Sejalan dengan perlambatan pertumbuhan ekonomi Jawa Tengah, laju pertumbuhan penyelesaian

transaksi melalui SKNBI tertahan pada triwulan I 2017. Volume pembayaran non tunai selama triwulan

pelaporan tercatat sebesar 1.150.393 Data Keuangan Elektronik (DKE) atau lebih rendah dibandingkan

triwulan sebelumnya sebesar 1.202.339 DKE. Pertumbuhan penyelesaian volume transaksi kliring

mengalami kontraksi sebesar 4,32% (qtq) setelah mengalami peningkatan 8,06% pada triwulan IV

2016 (qtq). Nilai transaksi kliring mengalami penurunan sebesar 7,40% (qtq) seiring dengan

tertahannya pertumbuhan volume transaksi kliring. Jumlah nilai transaksi pada triwulan I 2017 sebesar

Rp47,76 triliun, lebih rendah dibandingkan triwulan sebelumnya sebesar Rp51,57 triliun.

Secara tahunan, perputaran transaksi kliring menunjukkan perlambatan. Volume perputaran kliring

pada triwulan I 2017 tumbuh sebesar 0,22% (yoy), melambat dibandingkan triwulan sebelumnya yang

tumbuh sebesar 23,28% (yoy). Nilai nominal perputaran kliring tumbuh negatif sebesar 8,26% (yoy),

berbalik arah setelah mencatat pertumbuhan sebesar 19,20% (yoy) pada triwulan IV 2016.

Rata-rata harian jumlah transaksi yang dikliringkan pada triwulan I 2017 sebanyak 18.555 transaksi

per hari, lebih rendah 2,78 (qtq) dibandingkan triwulan sebelumnya yang tercatat sebesar 19.085

transaksi per hari. Sejalan dengan penurunan volume transaksi, nilai transaksi yang diproses melalui

SKNBI tumbuh negatif sebesar 5,90% (qtq). Rata-rata nilai transaksi pada periode pelaporan sebesar

Rp770,25 miliar per hari atau lebih tinggi dibandingkan triwulan sebelumnya sebesar Rp818,59miliar

per hari.

Pertumbuhan tahunan rata-rata harian perputaran kliring pada triwulan I 2017 menunjukkan

pertumbuhan yang lebih rendah dibandingkan triwulan sebelumnya, baik secara volume maupun nilai

transaksi. Pada triwulan laporan volume penyelesaian transaksi tumbuh negatif sebesar 1,40% (yoy),

Bab 5. Penyelenggaraan Sistem Pembayaran dan Pengelolaan Uang Rupiah

113

lebih rendah dibandingkan dengan triwulan IV 2016 yang tumbuh sebesar 17,41% (yoy). Sedangkan

dari sisi nominal, pertumbuhan tahunan rata-rata harian perputaran kliring tercatat tumbuh negatif

9,74% (yoy), berbalik arah dibandingkan pertumbuhan pada triwulan IV 2016 yang tumbuh sebesar

13,52% (yoy).

Perlambatan aktivitas penyelesaian transaksi melalui sistem pembayaran yang diselenggarakan Bank

Indonesia sejalan dengan pertumbuhan ekonomi Jawa Tengah pada triwulan laporan, yang salah

satunya ditunjukkan dengan peningkatan indikator rata-rata Indeks Penjualan Riil (IPR) hasil dari Survei

Penjualan Eceran (SPE). Pada triwulan I 2017, IPR tercatat sebesar 175,89 lebih rendah 13,71 poin

dibandingkan triwulan sebelumnya sebesar 189,60 serta menurun 0,23 poin dibandingkan triwulan I

2016. Pertumbuhan ini juga dikonfirmasi oleh dunia usaha yang tercermin dari Saldo Bersih

Tertimbang (SBT) hasil dari Survei Kegiatan Dunia Usaha (SKDU) yang berada pada level 14,24%

setelah pada triwulan sebelumnya SBT sebesar 19,46%.

Grafik 5.1 Perkembangan Rata-Rata Perputaran Kliring

Harian di Jawa Tengah

Grafik 5.2 Pertumbuhan Tahunan Rata-Rata Perputaran

Kliring dan IPR SPE dan SBT SKDU

Perputaran kliring terbesar masih didominasi kota Semarang dan Solo sebagai pusat perekonomian di

Jawa Tengah. Pangsa transaksi kliring terbesar secara volume dan nominal masih dicatat kota

Semarang yaitu masing-masing sebesar 43,46% dan 41,51%. Daerah kedua di Jawa Tengah yang

mencatatkan pangsa transaksi kliring tertinggi adalah Solo dengan pangsa volume sebesar 24,20%

dan 27,68% dari sisi nominal. Secara volume, kota-kota yang memiliki pangsa perputaran kliring

terbesar selanjutnya adalah Purwokerto, Kudus, dan Tegal. Sementara kota-kota yang memiliki pangsa

perputaran nilai kliring terbesar adalah Purwokerto, Kudus, dan Pekalongan.

12

14

16

18

20

400

600

800

1.000

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2012 2013 2014 2015 2016 2017

RP MILIAR

NOMINAL SKNBI VOLUME - SKALA KANAN

RIBU TRANSAKSI

-50

0

50

100

150

200

250

-15

0

15

30

45

60

75

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2012 2013 2014 2015 2016 2017

INDEKS% YOY

PERTUMBUHAN TAHUNAN RATA-RATA PERPUTARAN KLIRING HARIAN JAWA TENGAH - VOLUMEPERTUMBUHAN TAHUNAN RATA-RATA PERPUTARAN KLIRING HARIAN JAWA TENGAH - NOMINALINDEKS PENJUALAN RIIL - SKALA KANANSALDO BERSIH TERTIMBANG SKDU - SKALA KANAN

Bab 5. Penyelenggaraan Sistem Pembayaran dan Pengelolaan Uang Rupiah

114

Grafik 5.3 Pangsa Volume Transaksi SKNBI

Berdasarkan Daerah Pengiriman

Grafik 5.4 Pangsa Nominal Transaksi SKNBI

Berdasarkan Daerah Pengiriman

Perputaran kliring di Jawa Tengah pada triwulan laporan masih didominasi oleh transaksi kliring debet

penyerahan berupa penyerahan cek dan bilyet giro (BG). Jumlah rata-rata harian penarikan cek dan

BG kosong pada triwulan laporan mengalami peningkatan dari sisi volume dan nominal dibandingkan

triwulan sebelumnya. Rata-rata cek dan BG kosong yang dikliringkan per hari pada triwulan laporan

sebanyak 207 warkat per hari atau lebih tinggi 2,39% (qtq) dari triwulan sebelumnya sebanyak 199

warkat per hari. Sejalan dengan peningkatan volume penarikan cek dan BG kosong, nilai penarikan

cek dan BG kosong meningkat 5,20% (qtq) menjadi Rp9,01 miliar per hari dibandingkan triwulan

sebelumnya sebesar Rp8,43 miliar per hari.

Grafik 5.5 Perkembangan Rata-Rata Penarikan Cek dan Bilyet Giro

Kosong Harian di Jawa Tengah

Perkembangan Pengelolaan Uang Rupiah 5.2.

Pergerakan uang kartal melalui Bank Indonesia di Semarang, Solo, Purwokerto dan Tegal masih

mengikuti pola historisnya. Aliran uang kartal menunjukkan adanya penipisan net inflow dibanding

triwulan sebelumnya. Posisi net inflow menurun signifikan sebesar 83,24% (qtq) dari Rp15,74 triliun

-

200

400

600

800

1.000

1.200

1.400

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2012 2013 2014 2015 2016 2017

RIBU TRANSAKSI

SEMARANG SOLO PURWOKERTO TEGAL KUDUS PEKALONGAN LAINNYA

-

10.000

20.000

30.000

40.000

50.000

60.000

70.000

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2012 2013 2014 2015 2016 2017

RP MILIAR

SEMARANG SOLO PURWOKERTO TEGAL KUDUS PEKALONGAN LAINNYA

160

200

240

280

320

360

5

10

15

20

25

30

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2012 2013 2014 2015 2016 2017

LEMBARRP MILIAR

NOMINAL VOLUME - SKALA KANAN

Bab 5. Penyelenggaraan Sistem Pembayaran dan Pengelolaan Uang Rupiah

115

pada triwulan III 2016 menjadi Rp2,63 triliun pada triwulan IV 2016. Uang kartal masuk ke Bank

Indonesia (inflow) menunjukkan pertumbuhan negatif sebesar 44,91% (qtq) dari Rp26,62 triliun

menjadi Rp14,67 triliun. Sedangkan aliran uang kartal keluar dari Bank Indonesia ke perbankan dan

masyarakat (outflow) meningkat 10,54% (qtq) dari Rp10,88 triliun menjadi Rp12,01 triliun. Penipisan

net inflow pada triwulan laporan tidak terlepas dari pola siklikal pada akhir tahun. Pada triwulan IV

2016 terjadi peningkatan kebutuhan uang kartal masyarakat terkait dengan persiapan Natal dan

Tahun Baru, keperluan belanja pemerintah, serta realisasi investasi, sehingga pada periode tersebut

terjadi kenaikan outflow.

Secara tahunan, posisi inflow di Jawa Tengah menunjukkan peningkatan dari tumbuh sebesar 4,22%

(yoy) pada triwulan III 2016, menjadi sebesar 16,57% (yoy) pada triwulan laporan. Sementara

perkembangan tahunan posisi outflow tumbuh 2,92% (yoy), berbalik arah dibandingkan triwulan

sebelumnya yang tumbuh negatif sebesar 35,81% (yoy). Dengan demikian, posisi net inflow pada

triwulan IV 2016 mengalami pertumbuhan positif sebesar 195,00% (yoy), lebih tinggi dibanding

triwulan sebelumnya yang tumbuh sebesar 83,18% (yoy). Pola historis Jawa Tengah yang

mencatatkan net inflow tidak terlepas dari karakteristik Jawa Tengah sebagai basis produksi dan

perdagangan. Dengan karakteristik tersebut, aliran uang kartal dari daerah lain masuk ke dalam

sistem perbankan di Jawa Tengah, yang selanjutnya disetorkan kembali ke kantor-kantor Bank

Indonesia di Jawa Tengah sehinga mendorong posisi net inflow di Jawa Tengah yang relatif tinggi.

Jika dilihat secara spasial, pola aliran uang kartal melalui Bank Indonesia Semarang dan Solo selalu

menunjukkan pola net inflow, sedangkan Purwokerto dan Tegal beberapa kali cenderung

mencatatkan net outflow dalam beberapa tahun terakhir. Pola net inflow yang terjadi di Semarang

dan Solo dipengaruhi adanya aliran uang kartal yang masuk dari wilayah lainnya, mengingat kedua

daerah tersebut merupakan pusat kegiatan industri dan perdagangan di Jawa Tengah.

Bab 5. Penyelenggaraan Sistem Pembayaran dan Pengelolaan Uang Rupiah

116

Grafik 5.6 Perkembangan Pola Penarikan dan Setoran

Uang Kartal melalui Bank Indonesia di Jawa Tengah

Grafik 5.7 Perkembangan Pola Penarikan dan Setoran

Uang Kartal Berdasarkan Wilayah

Dalam rangka memenuhi kebutuhan uang Rupiah di masyarakat dalam jumlah nominal yang cukup,

jenis pecahan yang sesuai, tepat waktu dan dalam kondisi layak edar, Bank Indonesia aktif melakukan

pelayanan kas. Layanan kas dilakukan di dalam kantor Bank Indonesia dan di luar kantor, sehingga

dapat meningkatkan pelayanan kepada masyarakat. Layanan kas di luar kantor atau yang disebut

dengan kas keliling rutin dilakukan di dalam kota lokasi Bank Indonesia serta menjangkau daerah

terpencil. Pada triwulan IV 2016, kegiatan kas keliling dilaksanakan sebanyak 67 kali, lebih tinggi

dibandingkan triwulan sebelumnya sebanyak 54 kali. Selama kegiatan kas keliling di triwulan

pelaporan, masyarakat menukarkan uang Rupiah sebesar Rp57,91 miliar yang dilayani oleh seluruh

kantor Bank Indonesia di Jawa Tengah. Jumlah ini meningkat 139,72% (yoy) dibandingkan periode

yang sama tahun sebelumnya serta tumbuh positif 94,42% (qtq) dibandingkan triwulan sebelumnya.

Kas keliling dapat melayani penukaran uang kepecahan yang lebih kecil maupun menukarkan uang

Rupiah lusuh menjadi uang Rupiah Layak Edar.

Peningkatan signifikan frekuensi dan nominal kas keliling pada triwulan IV 2016 ini merupakan salah

satu upaya Bank Indonesia untuk mengedarkan uang Rupiah Tahun Emisi (TE) 2016 sebagai

pelaksanaan amanat UU Mata Uang. Pada 19 Desember 2016 Presiden Republik Indonesia

meresmikan pengeluaran dan pengedaran 11 (sebelas) pecahan uang Rupiah Tahun Emisi (TE) 2016

yang terdiri dari 7 (tujuh) pecahan uang Rupiah kertas dan dan 4 (empat) pecahan uang Rupiah

logam. Uang Rupiah kertas terdiri dari pecahan Rp100.000, Rp50.000, Rp20.000, Rp10.000, Rp5.000,

Rp2.000 dan Rp1.000. Sementara itu, uang Rupiah logam terdiri dari pecahan Rp1.000, Rp500,

Rp200 dan Rp100. Sebagai upaya mendorong clean money policy, Kantor Perwakilan Bank Indonesia

di Semarang, Solo, Purwokerto dan Tegal secara rutin melakukan kegiatan penarikan uang yang

lusuh, cacat, sudah dicabut, dan ditarik dari peredaran, untuk selanjutnya disortir dan diganti dengan

uang rupiah layak edar. Hal tersebut dilakukan untuk menjamin ketersediaan dan meningkatkan

standar kualitas uang yang diedarkan ke masyarakat. Pemusnahan uang rupiah tidak layak edar di

(20)

(15)

(10)

(5)

-

5

10

15

20

25

30

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2012 2013 2014 2015 2016 2017

RP TRILIUN

INFLOW OUTFLOW NET INFLOW/(OUTFLOW)

(5)

(3)

(1)

2

4

6

8

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I

2012 2013 2014 2015 2016 2017

RP TRILIUN

SEMARANG SOLO PURWOKERTO TEGAL

Bab 5. Penyelenggaraan Sistem Pembayaran dan Pengelolaan Uang Rupiah

117

Jawa Tengah pada triwulan laporan sebesar 39,74% lebih rendah dibandingkan triwulan sebelumnya

yang berada di level 31,31%

Grafik 5.8 Nominal dan Frekuensi Kas Keliling

Grafik 5.9 Perkembangan Penarikan dan

Pemusnahan Uang Tidak Layak Edar

Sepanjang 2016, jumlah uang palsu yang ditemukan di Jawa Tengah sebanyak 25.948 lembar. Jumlah

ini mengalami kenaikan 10,25% dibandingkan tahun lalu dengan temuan uang palsu sebanyak

23.535 lembar. Sebagai pusat perekonomian Jawa Tengah, mayoritas uang palsu ditemukan di

Semarang (45,49%). Sementara pangsa penemuan uang palsu di kota lain adalah Solo (28,38%),

Tegal (13,91%), dan Purwokerto (12,21%). Secara nominal, uang palsu yang paling banyak

ditemukan dalam pecahan Rp100.000 sebanyak 13.758 lembar (53,02%), diikuti oleh pecahan

Rp50.000 sebanyak 11.609 lembar (44,74%). Sedangkan uang palsu dalam pecahan lainnya memiliki

pangsa masing-masing pecahan kurang dari2%. Penemuan tersebut antara lain berasal dari klarifikasi

perbankan ke Bank Indonesia (93,35%), hasil setoran bank (2,97%), serta setoran masyarakat melalui

loket penukaran (2,49%), temuan kepolisian (1,18%), serta klarifikasi masyarakat ke Bank Indonesia

(0,01%).

Grafik 5.10 Temuan Uang Palsu Berdasarkan

Wilayah

Grafik 5.11 Persentase Temuan Uang Palsu

Berdasarkan Pecahan

0

10

20

30

40

50

60

0

10

20

30

40

50

60

70

I II III IV I II III IV I II III IV

2014 2015 2016

NOMINAL KAS KELILING FREKUENSI KAS KELILING - SKALA KANAN

RP MILIAR KALI

-

10

20

30

40

50

60

-

1

2

3

4

5

6

7

8

9

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV

2012 2013 2014 2015 2016

RASIO (%)RP TRILIUN

PEMUSNAHAN % PEMUSNAHAN/INFLOW - SKALA KANAN

53,02%44,74%

1,07% 1,17%

100.000 50.000 20.000 PECAHAN ≤ 10.000

Bab 5. Penyelenggaraan Sistem Pembayaran dan Pengelolaan Uang Rupiah

118

Grafik 5.12 Temuan Uang Palsu Berdasarkan Sumber Temuan

Perkembangan Transaksi Penukaran Valuta Asing 5.3.

Terdapat 28 penyelenggara Kegiatan Usaha Penukaran Valuta Asing (KUPVA) Bukan Bank yang

memiliki izin dari Bank Indonesia di Jawa Tengah. Dari jumlah tersebut, 53,58% (15 KUPVA) terdapat

di wilayah kerja KPwBI Provinsi Jawa Tengah, masing-masing 5 KUPVA di wilayah KPwBI Solo dan

Purwokerto (17,85%) dan 3 KUPVA di wilayah KPwBI Tegal (10,72%).

Nilai transaksi penukaran valuta asing melalui KUPVA Bukan Bank tersebut pada triwulan pelaporan

mencapai Rp639,89 miliar atau tumbuh negatif sebesar 2,20% (qtq) mengalami perbaikan

dibandingkan triwulan sebelumnya yang kontraksi 5,16% (qtq). Secara tahunan, transaksi penukaran

valuta asing mengalami peningkatan sebesar 14,83% (yoy) atau mengalami perbaikan signifikan

dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya yang tumbuh negatif sebesar 18,58% (yoy).

Peningkatan transaksi ini sejalan dengan meningkatnya kunjungan wisatawan asing ke Jawa Tengah

sebesar 15,14% (yoy) pada libur Natal dan tahun baru. Wisatawan asing yang berkunjung ke Jawa

Tengah melalui Bandara Ahmad Yani Semarang maupun Bandara Adi Sumarmo Solo pada

triwulan laporan tercatat sebesar 6.397 kunjungan, lebih tinggi dibandingkan periode yang sama

tahun lalu sebesar 5.954 kunjungan.

Apabila dibedakan berdasarkan jenis transaksi, transaksi pembelian valuta asing melalui KUPVA Bukan

Bank mencapai Rp318,89 miliar atau menurun 2,34% (qtq) dibandingkan triwulan sebelumnya

sebesar Rp326,55 miliar. Transaksi penjualan juga mengalami penurunan sebesar 2,05% (qtq) menjadi

Rp321,01 miliar dari Rp327,72 miliar pada triwulan sebelumnya. Secara tahunan, transaksi pembelian

dan penjualan mencatat pertumbuhan positif masing-masing sebesar 15,09% (yoy) dan 14,57% (yoy).

2,97%2,49%

93,35%

0,01% 1,18%

Setoran Bank MasyarakatKlarifikasi Bank Klarifikasi MasyarakatKepolisian

Bab 5. Penyelenggaraan Sistem Pembayaran dan Pengelolaan Uang Rupiah

119

Berdasarkan mata uang yang diperdagangkan, Dolar Amerika Serikat (USD) masih mendominasi

transaksi pada triwulan IV 2016 (41,72%) yang diikuti oleh Dolar Singapura (SGD, 22,11%), Yen

Jepang (JPY, 6,51%), Euro (EUR, 6,21%), dan Ringgit Malaysia (MYR, 5,83%). Penggunaan USD masih

mendominasi transaksi di Jawa Tengah seiring dengan peran USD sebagai mata uang internasional.

Grafik 5.13 Transaksi Penukaran Valuta Asing dan

Kunjungan Wisatawan Asing di Jawa Tengah

Grafik 5.14 PangsaValuta Asing yang ditukarkan

melalui KUPVA Bukan Bank di Jawa Tengah

Penyempurnaan ketentuan tentang KUPVA melalui penerbitan Peraturan Bank Indonesia Nomor

18/20/PBI/2016 tentang Kegiatan Usaha Penukaran Valuta Asing Bukan Bank tanggal 3 Oktober 2016

diharapkan dapat memberikan panduan yang lebih jelas dalam penyelenggaraan KUPVA oleh lembaga

bukan bank, meningkatkan tata kelola yang baik, serta mendorong perkembangan industri KUPVA

menjadi lebih sehat dan efisien. Bank Indonesia aktif melakukan pengawasan dan memberikan

pembinaan kepada KUPVA serta melakukan upaya persuasif kepada KUPVA yang belum berizin agar

dapat memperoleh izin selambat-lambatnya tanggal 7 April 2017. Kedua hal tersebut dilakukan agar

dapat mendukung pembentukan iklim sistem pembayaran yang aman, lancar, efisien, serta

melindungi konsumen.

Perkembangan Akses Keuangan 5.4.

Sebaran jaringan kantor bank umum masih terpusat di kota-kota dengan aktivitas perekonomian yang

tinggi di Jawa Tengah. Kota Semarang menjadi kota yang paling banyak dilayani perbankan dengan

pangsa jaringan kantor perbankan sebesar 26,47% terhadap total jaringan kantor perbankan di Jawa

Tengah, disusul Kota Solo dengan pangsa 13,72%. Sementara pangsa jaringan kantor bank di kota

lainnya kurang dari 10%. Bank Indonesia mendorong perluasan jangkauan layanan keuangan hingga

ke daerah terpencil yang belum dilayani jaringan kantor perbankan melalui penyelenggaraan Layanan

Keuangan Digital (LKD).

Hingga periode pelaporan, terdapat 9.384 agen LKD mitra perbankan di Jawa Tengah. Jumlah ini

meningkat 58,73% dibandingkan jumlah agen LKD pada akhir 2015 sebesar 5.912 agen LKD.

(80)

(40)

0

40

80

120

-

150

300

450

600

750

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV

2012 2013 2014 2015 2016

PEMBELIAN PENJUALAN

PERTUMBUHAN TRANSAKSI - SKALA KANAN KUNJUNGAN WISMAN - SKALA KANAN

RP MILIAR % YOY

-

150

300

450

600

750

I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV

2012 2013 2014 2015 2016

USD SGD MYR EUR JPY LAINNYA

RP MILIAR

Bab 5. Penyelenggaraan Sistem Pembayaran dan Pengelolaan Uang Rupiah

120

Kenaikan signifikan pada jumlah agen LKD juga diikuti dengan kenaikan volume dan nilai transaksi

yang dilayani oleh agen LKD. Pada triwulan IV 2016 tercatat 1,27 juta transaksi dengan nilai 1.038,66

miliar telah dilayani oleh agen LKD. Jumlah ini mengalami kenaikan dibanding periode triwulan

sebelumnya dengan kenaikan volume dan nilai masing-masing sebesar 39,47% dan 25,91%. Seiring

dengan diterbitkannya Peraturan Bank Inodnesia Nomor 18/17/PBI/2016 tanggal 29 Agustus 2016

tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Bank Indonesia Nomor 11/12/PBI/2009 tentang uang

Elektronik (Electronic Money), penyelenggara LKD yang semula terbatas pada Bank Umum BUKU 4

akan menjadi lebih luas karena Bank Umum BUKU 3 dan BPD dengan BUKU 1 dan 2 dapat

mengajukan menjadi Penyelenggara LKD. Dengan kebijakan Bank Indonesia tersebut serta dengan

adanya program-program bantuan pemerintah yang penyalurannya melalui agen LKD mendorong

perbankan untuk dapat memberikan kesempatan yang lebih besar kepada masyarakat dalam

mendapatkan layanan keuangan dengan aman dan biaya terjangkau melalui agen LKD mitra

perbankan.

Grafik 5.15Sebaran Jaringan Kantor Bank di Jawa

Tengah

Grafik 5.16 Realisasi Jumlah Agen LKD dan Jumlah

Transaksi melalui Agen LKD

Kota Semarang

25%

Kota Solo13%

Kab. Banyumas

7%

Kota Tegal7%

Kota Magelang

4%

Kab. Cilacap

4%

Kota Pekalongan

3%

Kab. Kudus3%

Lainnya29%

Kab. Sukoharjo

2%

Kab. Kebumen

2%

Kab. Semarang

1%

0

200

400

600

800

1.000

1.200

0

2.000

4.000

6.000

8.000

10.000

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

2016

JUMLAH AGEN LKD JUMLAH TRANSAKSI AGEN LKD

JUMLAH AGEN RP MILIAR

Bab 6. Ketenagakerjaan dan Kesejahteraan

121

Ketenagakerjaan dan Kesejahteraan 6.

Kesejahteraan masyarakat Jawa Tengah pada triwulan I 2017 relatif membaik,

tercermin dari membaiknya indikator ketenagakerjaan dan berkurangnya

kemiskinan. Namun demikian, Nilai Tukar Petani (NTP) mengalami perlambatan.

Kondisi ketenagakerjaan Jawa Tengah pada Februari 2017 mengalami perbaikan,

tercermin dari meningkatnya tingkat partisipasi angkatan kerja dan menurunnya

persentase pengangguran.

Angka kemiskinan Jawa Tengah pada September 2016 mengalami penurunan

dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu.

Sementara itu, NTP pada triwulan laporan tercatat lebih rendah dibandingkan

triwulan sebelumnya.

Ketenagakerjaan 6.1.

Jumlah penduduk usia produktif sebagai angkatan kerja relatif stabil pada triwulan laporan.

Jumlah angkatan kerja meningkat dibandingkan dengan periode yang sama tahun sebelumnya, yaitu

dari 17,91 juta orang menjadi sebanyak 18,20 juta orang atau tumbuh 1,62% (yoy). Meningkatnya

pertumbuhan angkatan kerja ini lebih baik dibandingkan dengan Februari 2016 yang mengalami

perlambatan, mengindikasikan berkurangnya penduduk angkatan kerja pada periode tersebut.

Dari keseluruhan angkatan kerja tersebut, jumlah penduduk yang bekerja pada Februari 2017

sebanyak 17,44 juta orang atau 96% dari total angkatan kerja. Jumlah pekerja ini tumbuh 1,63%

dari periode yang sama tahun sebelumnya sebanyak 17,16 juta orang. Sementara itu, sisanya sebesar

4% atau 0,76 juta merupakan jumlah angkatan kerja yang tergolong dalam pengangguran.

Persentase ini tidak berbeda jauh dengan nasional, di mana 95% angkatan kerja tergolong bekerja

sementara 5% merupakan pengangguran.

Sejalan dengan meningkatnya jumlah pekerja, Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK) pada

triwulan laporan juga mengalami peningkatan dibandingkan dengan periode yang sama tahun

lalu. TPAK yang mengindikasikan besarnya persentase penduduk usia kerja yang aktif secara ekonomi,

mengalami peningkatan dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya. TPAK Jawa Tengah

pada Februari 2017 tercatat sebesar 70,20% meningkat dibandingkan Februari 2016 yang tercatat

sebesar 69,89%. TPAK Jawa Tengah ini juga tercatat masih lebih baik dibandingkan dengan nasional

yang tercatat sebesar 69,02%.

Bab 6. Ketenagakerjaan dan Kesejahteraan

122

Tabel 6.1. Penduduk Usia 15 Tahun ke Atas Menurut Jenis Kegiatan Utama (juta orang)

Data diolah dari Sakernas 2013-2017

Sumber : BPS Jawa Tengah

Struktur lapangan pekerjaan relatif tidak banyak mengalami perubahan. Sektor Pertanian masih

menjadi penyumbang terbesar penyerapan tenaga kerja di Jawa Tengah. Meskipun demikian, sektor

ini mengalami penurunan jumlah pekerja. Pada Februari 2017, lapangan usaha tersebut menyerap

tenaga kerja sebanyak 4,97 juta orang atau 28,50% dari total penduduk yang bekerja di Jawa

Tengah. Angka ini menurun dibandingkan Februari 2016 yang mencatatkan tenaga kerja di sektor

Pertanian sebanyak 5,16 juta orang atau 30,07% dari total penduduk bekerja.

Tabel 6.2. Jumlah Penduduk Usia 15 Tahun ke Atas Yang Bekerja Menurut Lapangan Pekerjaan Utama,

(juta orang)

*Data diolah dari Sakernas 2013-2017

** Lapangan pekerjaan utama lainnya terdiri dari sektor Pertambangan, Listrik, Gas dan Air, Transportasi, Pergudangandan Komunikasi, Lembaga

Keuangan, Real Estate dan Usaha Persewaan

Sumber : BPS Jawa Tengah

Jumlah penduduk yang bekerja di lapangan usaha pertanian mengalami penurunan sebesar 0,19 juta

orang atau 3,68% (yoy). Penurunan ini sejalan dengan menurunnya kesejahteraan petani yang

tercermin dari penurunan nilai tukar petani (NTP), terutama untuk subsektor tanaman pangan dan

hortikultura.

Bab 6. Ketenagakerjaan dan Kesejahteraan

123

Grafik 6.1 Perkembangan NTP dalam 5 Tahun Terakhir

Lebih jauh, lapangan usaha perdagangan menempati posisi kedua dengan menyerap 4,12 juta orang

atau 23,62% penduduk yang bekerja di Jawa Tengah. Lapangan usaha perdagangan mengalami

peningkatan pertumbuhan jumlah pekerja sebesar 0,24%. Adapun lapangan usaha industri

pengolahan menempati posisi ketiga dengan menyerap 3,6 juta orang atau 20,64% penduduk yang

bekerja di Jawa Tengah. Jumlah pekerja lapangan usaha industri pengolahan ini tumbuh 11,80%

(yoy), berbanding terbalik dengan kondisi di lapangan usaha pertanian yang mengalami penurunan

jumlah pekerja. Kondisi ini mengindikasikan adanya fenomena migrasi tenaga kerja yang dahulu

bekerja di sektor pertanian, saat ini berpindah ke sektor industri pengolahan. Terlebih, sifat dari

tenaga kerja di sektor pertanian yang berhubungan erat dengan faktor musim.

Jenis pekerjaan yang dominan pada Februari 2017 adalah kelompok orang yang bekerja sebagai

buruh/karyawan/pegawai. Jumlah kelompok orang yang bekerja sebagai buruh/karyawan/pegawai

mencapai 6,05 juta orang, lebih tinggi dibandingkan dengan Februari 2016 yang sebesar 5,89 juta

orang. Meningkatnya jumlah tenaga kerja ini sejalan dengan fakta bahwa terjadi peningkatan migrasi

pekerja ke sektor industri pengolahan. Lebih jauh, peningkatan ini juga mencerminkan banyaknya

jumlah pekerja di sektor formal. Pada Februari 2017, jumlah pekerja sektor formal Jawa Tengah

sebanyak 6,64 juta orang atau 38,10% dari jumlah penduduk yang bekerja. Jumlah pekerja sektor

formal tersebut meningkat dibandingkan dengan Februari 2016 yang tercatat sebesar 6,43 juta orang.

Hal serupa dijumpai pada jumlah pekerja di sektor informal yang turut mengalami peningkatan. Pada

Februari 2017 pekerja informal tercatat sebanyak 10,79 juta orang, atau meningkat dibandingkan

dengan Februari 2016 yang tercatat sebanyak 10,72 juta orang.

Bab 6. Ketenagakerjaan dan Kesejahteraan

124

Tabel 6.3. Jumlah Penduduk Umur 15 Tahun ke Atas Yang Bekerja Menurut Status Pekerjaan,

Februari 2013 Agustus 2017 (juta orang)

* Februari - Agustus 2013 merupakan hasil backcasting dari penimbang Proyeksi Penduduk yang digunakan pada Februari 2014

** Estimasi ketenagakerjaan Februari dan Agustus 2014 menggunakan penimbang hasil Proyeksi Penduduk

Sumber : BPS Jawa Tengah

Jumlah pekerja waktu penuh Jawa Tengah mengalami peningkatan dibandingkan dengan

periode yang sama tahun lalu. Jumlah pekerja berwaktu penuh Jawa Tengah per Februari 2017

tercatat sebanyak 12,71 juta orang atau meningkat dibandingkan dengan Februari 2016 yang tercatat

sebanyak 12,19 juta orang. Kondisi ini sejalan dengan kinerja ekonomi Jawa Tengah triwulan I 2017

yang tumbuh 5,20% (yoy), lebih baik dibandingkan periode yang sama pada tahun 2016 yang sebesar

5,08%. Penyerapan tenaga kerja Jawa Tengah pada periode laporan yang tercatat sebesar 72,88%

merupakan pekerja berwaktu penuh (full time worker), yaitu penduduk yang bekerja pada kelompok

35 jam ke atas per minggu. Sementara itu, jumlah pekerja berwaktu tidak penuh mengalami

penurunan, yaitu dari 4,97 juta menjadi 4,73 juta orang pada periode yang sama.

Tabel 6.4. Jumlah Penduduk Umur 15 Tahun ke Atas Yang Bekerja Menurut Jumlah Jam Kerja

(juta orang)

* Data diolahdariSakernas 2013-2015

Sumber : BPS Jawa Tengah

Perbaikan kualitas pekerja tercermin dari latar belakang pendidikan SMP ke atas yang

meningkat. Jumlah penduduk yang bekerja dengan tingkat pendidikan SMP pada Februari 2017

tercatat sebanyak 3,47 orang atau meningkat dibandingkan Februari 2016 yang tercatat sebanyak

3,28 juta orang. Begitu pula dengan pekerja dengan latar belakang SMA Umum dan SMA Kejuruan

yang masing-masing meningkat menjadi 1,97 juta orang dan 1,85 juta orang; lebih baik dibandingkan

periode sama tahun sebelumnya yang sebesar 1,90 juta orang dan 1,64 juta orang. Peningkatan juga

terjadi untuk pekerja dengan latar belakang Universitas dengan jumlah 1,12 juta orang. Perbaikan

kualitas ini diharapkan dapat memenuhi permintaan tenaga kerja pada industri pengolahan

Bab 6. Ketenagakerjaan dan Kesejahteraan

125

mengingat sejak tahun 2015 terjadi tren relokasi usaha dari Jawa Barat dan Banten menuju Jawa

Tengah.

Sementara itu, jumlah penduduk yang bekerja dengan tingkat pendidikan SD ke bawah pada Februari

2017 tercatat sebanyak 8,69 juta orang atau menurun dibandingkan Februari 2016 yang tercatat

sebanyak 8,92 juta orang. Hal ini menandakan bahwa ketersediaan jumlah tenaga kerja dengan

keterampilan rendah di Jawa Tengah pada tahun 2017 telah mengalami penurunan.

Tabel 6.5. Jumlah Penduduk Umur 15 Tahun ke Atas Yang Bekerja Menurut Pendidikan Tertinggi yang

Ditamatkan (juta orang)

* Data diolahdariSakernas 2014-2017

Sumber : BPS Jawa Tengah

Pengangguran 6.2.

Angka pengangguran mengalami peningkatan pada Februari 2017 dibandingkan periode yang

sama tahun sebelumnya. Jumlah pengangguran pada Februari 2017 tercatat sebanyak 0,76 juta

orang, lebih tinggi dibandingkan dengan Februari 2016 yang berjumlah 0,75 juta orang. Berdasarkan

data tersebut, Provinsi Jawa Tengah menyumbang 10,84% dari total angka pengangguran nasional.

Sementara itu, dilihat dari indikator Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT), Jawa Tengah

mengalami peningkatan, yaitu dari 4,20% pada Februari 2016 menjadi 4,15% pada Februari 2017.

TPT Jawa Tengah ini masih lebih baik dibandingkan angka TPT nasional yang sebesar 5,33% Salah

satu faktor yang turut mendorong penurunan jumlah pengangguran di Jawa Tengah adalah

meningkatnya lapangan pekerjaan sejalan dengan pertumbuhan ekonomi Tw I 2017 yang lebih baik

dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya.

Membaiknya indikator tenaga kerja ini sejalan dengan hasil Survei Konsumen. Konsumen

memandang kondisi ketenagakerjaan Jawa Tengah triwulan I 2017 lebih baik dibandingkan triwulan

IV 2016, tercermin dari tingkat keyakinan terhadap kondisi lapangan kerja saat ini.

Bab 6. Ketenagakerjaan dan Kesejahteraan

126

Tingkat keyakinan yang meningkat tersebut sejalan dengan peningkatan keyakinan konsumen

terhadap kondisi penghasilan dan lapangan kerja untuk periode 6 bulan yang akan datang. Hal

ini terlihat dari indeks ekspektasi penghasilan yang meningkat menjadi 146,2 dari sebelumnya 144,00

pada triwulan IV 2016. Begitu pula dengan ekspektasi lapangan kerja yang meningkat menjadi 133,2

dari sebelumnya 120,00. Hal ini mengindikasikan bahwa kondisi ketenagakerjaan di triwulan

mendatang diperkirakan relatif membaik dibandingkan triwulan laporan.

Grafik 6.2 Indeks Kondisi Ketenagakerjaan dan

Penghasilan Saat Ini

Grafik 6.3 Indeks Kondisi Ketenagakerjaan, Penghasilan,

dan Kegiatan Usaha yang Akan Datang

Nilai Tukar Petani14

6.3.

Pada triwulan I 2017, petani di Jawa Tengah masih mengalami defisit, bahkan lebih dalam

dibandingkan triwulan sebelumnya. Hal ini tercermin dari Nilai Tukar Petani (NTP) Jawa Tengah

yang berada di bawah batas 100, dan mengalami penurunan dibandingkan triwulan IV 2016.

NTP pada triwulan laporan tercatat sebesar 97,50; lebih rendah dibanding triwulan lalu yang

mencapai 99,35. Hal ini sejalan dengan pertumbuhan lapangan usaha pertanian, kehutanan, dan

perikanan pada triwulan laporan yang relatif melambat. Lapangan usaha ini mencatatkan perbaikan

pertumbuhan menjadi 9,42% (yoy), lebih tinggi dibandingkan triwulan IV 2016 yang tumbuh 8,75%

(yoy).

14 Pada Desember 2013, BPS melakukan perubahan tahun dasar NTP. Untuk itu NTP dalam laporan ini disesuaikan dengan

menggunakan pendekatan perubahan per bulan.

Bab 6. Ketenagakerjaan dan Kesejahteraan

127

Sumber: BPS Jawa Tengah

Grafik 6.4 NTP dengan PDRB Lapangan usaha Pertanian

Penurunan NTP Jawa Tengah pada triwulan I 2017 didorong oleh menurunnya penerimaan

petani yang diiringi dengan peningkatan pengeluaran. Penerimaan yang menurun tercermin dari

indeks yang diterima petani menurun 0,94%; dari 125,45 menjadi 124,27 pada triwulan laporan.

Penurunan ini salah satunya disebabkan oleh musim panen yang menurunkan harga komoditas

pertanian. Penurunan terutama terjadi pada subsektor tanaman pangan sebesar 2,25%, dari 120,41

pada triwulan IV 2016 menjadi 117,70 pada triwulan laporan. Selain itu, subsektor tanaman

perkebunan rakyat, dan subsektor peternakan juga mengalami penurunan penerimaan. Adapun

subsektor yang mengalami peningkatan penerimaan adalah subsektor hortikultura dan subsektor

perikanan.

Sebaliknya, pengeluaran petani, yang digambarkan oleh indeks yang dibayarkan petani meningkat

0,94%; dari sebelumnya 126,27 menjadi 127,46 pada triwulan I 2017. Data historis menunjukkan

bahwa indeks yang dibayar petani mengalami tren peningkatan secara persisten. Peningkatan

pengeluaran terjadi pada seluruh subsektor. Lebih lanjut, kenaikan terjadi baik pada pengeluaran

petani untuk konsumsi, maupun untuk biaya produksi dan penambahan barang modal (BPPM).

Walaupun harga bahan makanan cenderung menurun, pengeluaran konsumsi lainnya khususnya

untuk makanan jadi, minuman, rokok, dan tembakau; serta untuk perumahan mengalami

peningkatan. Sementara itu, pengeluaran untuk BPPM meningkat untuk seluruh jenis komponen biaya

maupun barang modal.

Bab 6. Ketenagakerjaan dan Kesejahteraan

128

Sumber: BPS Jawa Tengah

Grafik 6.7 Indeks yang Diterima berdasarkan Subsektor

Sumber: BPS Jawa Tengah

Grafik 6.8 . Indeks yang Dibayar berdasarkan Subsektor

Kemampuan produksi petani pada periode laporan tercatat mengalami penurunan. Kemampuan

produksi petani yang tercermin dari Nilai Tukar Usaha Rumah Tangga Pertanian (NTUP)15

pada triwulan

I 2017 menurun menjadi 104,44 dari 106,78 pada triwulan IV 2016. Perlambatan NTUP pada triwulan

laporan terutama didorong oleh subsektor tanaman perkebunan rakyat dan subsektor tanaman

pangan yang turun masing-masing menjadi 114,35 dan 94,61 pada triwulan I 2017 dari 119,03 dan

98,17 pada triwulan IV 2016. Adapun subsektor yang mengalami peningkatan kemampuan produksi

adalah subsektor perikanan.

15Nilai Tukar Usaha Rumah Tangga Pertanian (NTUP) diperoleh dari perbandingan indeks harga yang diterima petani terhadap

indeks harga yang dibayar petani, dimana komponen indeks yang dibayar hanya terdiri dari biaya produksi dan penambahan

barang modal.

90

110

130

150

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

TOTALTANAMAN PANGANHORTIKULTURATANAMAN PERKEBUNAN RAKYATPERIKANAN

INDEKS

90

100

110

120

130

140

I II III IV I II III IV I II III IV I

2014 2015 2016 2017

TOTAL TANAMAN PANGAN

HORTIKULTURA TANAMAN PERKEBUNAN RAKYAT

PERIKANAN PETERNAKAN

INDEKS

Sumber: BPS Jawa Tengah

Grafik 6.5 NTP Jawa Tengah dan Komponen Penyusunnya

Sumber: BPS Jawa Tengah

Grafik 6.6 NTP Berdasarkan Subsektor di Jawa Tengah

Bab 6. Ketenagakerjaan dan Kesejahteraan

129

Tabel 6.6. Nilai Tukar Usaha Rumah Tangga Pertanian (NTUP)

Sumber : BPS Jawa Tengah

Tingkat Kemiskinan 6.4.

Angka kemiskinan Jawa Tengah pada September 2016 mengalami penurunan dibandingkan

dengan periode yang sama tahun lalu. Tingkat kemiskinan Jawa Tengah per September 2016

sebanyak 4.493 ribu jiwa atau menurun bila dibandingkan periode yang sama tahun lalu sebanyak

4.506 ribu jiwa. Tingkat kemiskinan Jawa Tengah mengalami penurunan secara persentase menjadi

13,19% dari total jumlah penduduk Jawa Tengah, atau menurun dibandingkan periode yang sama

tahun lalu yaitu 13,32% dari jumlah penduduk.

Penurunan persentase jumlah penduduk miskin tersebut terutama didorong oleh penurunan jumlah

penduduk miskin yang berada di pedesaan, dari 2.716 ribu jiwa pada September 2015 menjadi 2.614

ribu jiwa pada September 2016. Berlawanan dengan hal tersebut, jumlah penduduk miskin yang ada

di perkotaan mengalami peningkatan bila dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu, dari

1.790 ribu jiwa pada September 2015 menjadi 1.879 ribu pada September 2016.

Sumber : BPS, diolah

Grafik 6.9 Jumlah dan Persentase Penduduk Miskin Jawa Tengah Tahun

2011-2016 (ribuan orang)

Penurunan angka kemiskinan pada September 2016 terutama didorong oleh penurunan jumlah

penduduk miskin di daerah pedesaan. Apabila dibandingkan dengan periode September 2015,

2017

I II III IV I II III IV ITanaman Pangan 106,68 97,5 103,73 106,24 101,17 99,83 99,22 98,17 94,61

Hortikultura 102,91 102,83 104,49 107,76 107,43 106,84 109,76 107,99 107,66

Tanaman Perkebunan Rakyat 103,71 105,4 106,87 108,6 107,97 111,07 114,32 119,03 114,35

Peternakan 109,24 109,08 113,60 109,88 109,64 110,44 113,32 109,00 107,62

Perikanan 103,92 106,17 109,31 109,46 111,26 112,06 111,87 112,7 113,06

Total 104,99 103,09 107,00 107,95 106,05 106,16 107,85 106,78 104,44

2015 2016Subsektor

Bab 6. Ketenagakerjaan dan Kesejahteraan

130

jumlah penduduk miskin di pedesaan turun sebesar 3,76% atau setara dengan 102 ribu orang. Hal ini

sejalan dengan Pemprov Jateng yang diturunkan melalui empat strategi, yakni i) mengurangi beban

pengeluaran masyarakat miskin; ii) meningkatkan pendapatan melalui pemberdayaan ekonomi; iii)

mengembangkan UMKM, dan iv) sinergitas kebijakan antar instansi dengan optimalisasi pragram atau

anggaran. Sementara di perkotaan, jumlah penduduk miskin naik sebesar 5% atau setara dengan 89

ribu orang. Jumlah penduduk miskin di pedesaan pada September 2016 mencapai 2.614 ribu jiwa

sedangkan di perkotaan mencapai 1.879 ribu jiwa.

Sejalan dengan kondisi di Provinsi Jawa Tengah, angka kemiskinan di tingkat nasional

mengalami penurunan dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu. Tercatat, penduduk

miskin nasional pada September 2016 sebanyak 27,76 juta jiwa, lebih rendah dibandingkan

September 2015 yang sebesar 28,51 juta jiwa. Jumlah penduduk miskin di tingkat nasional ini

mengalami penurunan sebesar 750 ribu jiwa atau turun 2,63%. Secara keseluruhan, Provinsi Jawa

Tengah pada triwulan laporan berkontribusi pada 16,19% dari total penduduk miskin nasional,

meningkat dibandingkan kontribusi pada bulan September 2015 yang sebesar 15,80%.

Garis Kemiskinan terus mengalami peningkatan.16

Peningkatan tersebut terutama didorong oleh

peningkatan garis kemiskinan perkotaan. Berdasarkan pembagian kelompok kemiskinan antara

perkotaan dan pedesaan, garis kemiskinan di perkotaan dalam periode yang sama tercatat mengalami

peningkatan tahunan sebesar 4,75% dari Rp308,163 per kapita/bulan pada September 2015 menjadi

Rp322.799 per kapita/bulan pada September 2016. Sementara itu, garis kemiskinan di daerah

pedesaan juga mengalami kenaikan sebesar 3,93%, dari Rp310,295 per kapita/bulan pada September

2015 menjadi Rp322,489 per kapita/bulan pada September 2016. Secara keseluruhan, garis

kemiskinan kota dan desa meningkat 4,34% dari Rp309,314 per kapita/bulan pada September 2015

menjadi Rp322,748 per kapita/bulan pada September 2016.

Kenaikan garis kemiskinan dapat meningkatkan jumlah penduduk miskin. Penduduk yang memiliki

pengeluaran per kapita per bulan di bawah garis kemiskinan akan digolongkan menjadi penduduk

miskin. Namun demikian kesejahteraan masyarakat pada triwulan laporan meningkat, sehingga

pengeluaran per kapita masyarakat mampu tumbuh lebih tinggi dibandingkan pertumbuhan garis

kemiskinan.

16BPS mendefinisikan garis kemiskinan sebagai nilai pengeluaran kebutuhan minimum yang harus dikeluarkan

oleh satu orang.

Bab 6. Ketenagakerjaan dan Kesejahteraan

131

Tabel 6.7 Garis Kemiskinan Menurut Daerah, 2011 - September 2016 (Rupiah)

Sumber : BPS, diolah

Pembangunan Manusia17

6.5.

Indeks Pembangunan Manusia (IPM) di Jawa Tengah mengalami tren peningkatan dari tahun ke

tahun. Pada tahun 2016, IPM Jawa Tengah tercatat sebesar 69,98, meningkat dibanding tahun

sebelumnya yang sebesar 69,49. Dengan perkembangan tersebut, status pembangunan manusia

Provinsi Jawa Tengah masih termasuk dalam kategori sedang (nilai IPM 60 70). Capaian Jawa

Tengah ini tercatat masih lebih rendah dibandingkan dengan nasional yang sudah mencatatkan status

pembangunan manusia kategori tinggi (nilai IPM 70 80), dengan nilai IPM 70,18; meningkat

dibandingkan IPM tahun 2015 yang sebesar 69,55.

Sumber: BPS Nasional

Grafik 6.10 Perkembangan IPM Jawa Tengah dan Nasional

Dibandingkan dengan provinsi se-Kawasan Jawa, IPM Jawa Tengah menempati urutan kedua

terendah setelah Jawa Timur. Di Kawasan Jawa, status pembangunan manusia Provinsi Banten, DKI

Jakarta, dan DI Yogyakarta berada pada kategori sedang (nilai IPM 70-78). Sementara itu, status

pembangunan manusia Provinsi Jawa Tengah masih berada pada kategori sedang, bersama dengan

17 Data IPM menggunakan metode perhitungan IPM standar tahun 2010, dengan komponen sebagai berikut:

a. Kesehatan: Angka Harapan Hidup saat lahir (AHH)

b. Pendidikan: i) Harapan Lama Sekolah (HLS); dan ii) Rata-rata Lama Sekolah (RLS)

c. Standar Hidup: PNB per kapita

66

,64

67

,21

68

,02

68

,78

69

,49

69

,98

67

,09

67

,70

68

,31

68

,90

69

,55

70

,18

64

65

66

67

68

69

70

71

2011 2012 2013 2014 2015 2016

JAWA TENGAH NASIONAL

INDEKS

Bab 6. Ketenagakerjaan dan Kesejahteraan

132

Jawa Barat, dan Jawa Timur. Lebih lanjut, seluruh provinsi di Kawasan Jawa mengalami peningkatan

IPM pada tahun 2016. Namun demikian, pertumbuhan IPM Jawa Tengah merupakan yang terendah

dibandingkan provinsi lain di Kawasan Jawa.

Tabel 6.6 Perbandingan IPM Provinsi Peers

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah

Ditinjau dari komponennya, peningkatan terjadi di seluruh dimensi, baik kesehatan, pendidikan,

maupun standar hidup.

Tabel 6.7 IPM Jawa Tengah Menurut Komponen

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah

Analisis secara spasial, 3 kota di Jawa Tengah sudah memiliki status pembangunan manusia sangat

tinggi (nilai IPM > 80); 15 kabupaten/kota memiliki status pembangunan manusia tinggi (nilai IPM 70

80); 17 kabupaten/kota memiliki status pembangunan manusia sedang (nilai IPM 60 70); dan tidak

ada yang memiliki status pembangunan manusia rendah (nilai IPM < 60).

Tiga kota dengan status pembangunan manusia sangat tinggi yaitu Kota Semarang, Kota Salatiga, dan

Kota Semarang. Sementara itu, tiga kabupaten dengan IPM terendah yaitu Kabupaten Brebes,

Kabupaten Pemalang, dan Kabupaten Banjarnegara.

2015 2016

Banten 70,27 70,96 0,98

DKI Jakarta 78,99 79,60 0,77

Jawa Barat 69,50 70,05 0,79

Jawa Tengah 69,49 69,98 0,71

DI Yogyakarta 77,59 78,38 1,02

Jawa Timur 68,95 69,74 1,15

Nasional 69,55 70,18 0,91

IPM Pertumbuhan

IPM (%, YOY)Provinsi

2011 2012 2013 2014 2015 2016

Angka Harapan Hidup saat Lahir (AHH) Tahun 72,91 73,09 73,28 73,88 73,96 74,02

Harapan Lama sekolah (HLS) Tahun 11,18 11,39 11,89 12,17 12,38 12,45

Rata-rata Lama Sekolah (RLS) Tahun 6,74 6,77 6,8 6,93 7,03 7,15

Pengeluaran per Kapita disesuaikan Rupiah 9.296 9.497 9.618 9.640 9.930 10.153

IPM 66,64 67,21 68,02 68,78 69,49 69,86

Pertumbuhan IPM % 0,84 0,86 1,21 1,12 1,04 0,71

Kesehatan

Pengetahuan

Standar Hidup Layak

Dimensi SatuanTahun

Bab 6. Ketenagakerjaan dan Kesejahteraan

133

Sumber : BPS Provinsi Jawa Tengah

Gambar 6.1 IPM Kabupaten/Kota di Jawa Tengah

Pemerataan Penduduk 6.6.

Tingkat ketimpangan pengeluaran penduduk di Jawa Tengah pada September 2016 mengalami

penurunan. Hal ini tercermin dari koefisien Gini yang mengukur ketimpangan distribusi pendapatan

melalui pengukuran yang berkisar antara 0 sampai 1. Apabila koefisien Gini bernilai 0 berarti terjadi

pemerataan sempurna di dalam suatu daerah, sedangkan apabila bernilai 1 berarti ketimpangan

sempurna.

Pada September 2016, Koefisien Gini Jawa Tengah tercatat sebesar 0,36; lebih rendah

dibandingkan periode tahun sebelumnya yang sebesar 0,38. Hal ini mengindikasikan tidak ada

peningkatan ketimpangan di Jawa Tengah. Apabila dibandingkan dengan nasional, koefisien Gini

Jawa Tengah ini lebih rendah dibandingkan koefisien gini nasional yang sebesar 0,39. Dengan kata

lain, tingkat pemerataan pendapatan di Jawa Tengah relatif lebih baik dibandingkan dengan nasional.

Bab 6. Ketenagakerjaan dan Kesejahteraan

134

Sumber : BPS, diolah

Grafik 6.11 Perkembangan Koefisien Gini Jawa Tengah dan Nasional

Ditinjau dari wilayahnya, tingkat ketimpangan yang lebih tinggi berada di kawasan perkotaan.

Pada September 2016, koefisien Gini perkotaaan Jawa Tengah tercatat sebesar 0,38; lebih tinggi

dibandingkan perdesaan yang sebesar 0,31. Tingkat ketimpangan yang lebih tinggi di daerah

perkotaan juga ditemui di tingkat nasional. Koefisien gini perkotaan nasional sebesar 0,41; lebih tinggi

dibandingkan perdesaan yang sebesar 0,32.

Sumber : BPS, diolah

Grafik 6.12 Perkembangan Koefisien Gini Berdasarkan Wilayah

Bab 7. Prospek Perekonomian Daerah

Prospek Perekonomian Daerah 7.

Pertumbuhan ekonomi Provinsi Jawa Tengah pada triwulan III 2017

diperkirakan mengalami perlambatan diiringi inflasi yang meningkat.

Pertumbuhan ekonomi Jawa Tengah triwulan III 2017 diperkirakan melambat

dibandingkan dengan triwulan sebelumnya. Ditinjau dari segi pengeluaran,

perlambatan berasal dari komponen konsumsi rumah tangga dan investasi.

Sementara dari sisi lapangan usaha, perlambatan diperkirakan terjadi pada

lapangan usaha industri pengolahan dan lapangan usaha perdagangan.

Inflasi keseluruhan tahun 2017 diperkirakan meningkat dibandingkan tahun

2016, di tengah penyesuaian harga kelompok administered prices. Meskipun

demikian, inflasi diperkirakan masih pada rentang atas target nasional.

Terkendalinya inflasi ini didukung oleh komitmen pemerintah memperbaiki

distribusi logistik serta terjaganya pasokan komoditas strategis, meskipun perlu

diwaspadai tekanan inflasi yang berasal dari kebijakan reformasi energi.

Prospek Pertumbuhan Ekonomi Triwulan III 2017 dan Keseluruhan Tahun 2017 7.1.

Pertumbuhan ekonomi di Jawa Tengah diperkirakan mengalami deselerasi pada triwulan III

2017. Perlambatan ini merupakan normalisasi setelah peningkatan tinggi pada triwulan II 2017, atau

periode Ramadhan dan Lebaran. Walaupun lebih lambat, pertumbuhan ekonomi Jawa Tengah

periode tersebut diproyeksikan masih berada pada kisaran yang tinggi, yaitu 5,2%-5,6% (yoy).

Ditinjau dari sisi pengeluaran, perlambatan terutama bersumber dari konsumsi rumah tangga dan

investasi. Sementara pada sisi lapangan usaha, perlambatan diperkirakan terjadi pada lapangan usaha

industri pengolahan dan lapangan usaha perdagangan.

Secara keseluruhan, pertumbuhan ekonomi Provinsi Jawa Tengah pada 2017 diperkirakan

meningkat dibandingkan 2016. Ekonomi Jawa Tengah pada tahun 2017 diperkirakan tumbuh pada

rentang 5,3% - 5,7% (yoy), lebih tinggi dibandingkan pertumbuhan tahun 2016 yang sebesar 5,28%.

Perbaikan ekonomi global, terutama mitra dagang utama Jawa Tengah diperkirakan meningkatkan

kegiatan usaha, khususnya ekspor. Komitmen pemerintah untuk meningkatkan kemudahan investasi

dan berusaha di Indonesia, serta komitmen dalam pembangunan infrastruktur diperkirakan

mendukung percepatan pertumbuhan ekonomi pada tahun 2017. Lebih lanjut, kinerja konsumsi

pemerintah diperkirakan membaik seiring dengan mulai membaiknya penerimaan pajak. Selain itu,

terjaganya daya beli masyarakat diperkirakan berdampak pada peningkatan kinerja konsumsi.

Bab 7. Prospek Perekonomian Daerah

136

7.1.1. Prospek Pertumbuhan Ekonomi Sisi Pengeluaran

Konsumsi diperkirakan masih menjadi sumber utama pertumbuhan ekonomi Jawa Tengah. Lebih

rinci, konsumsi tersebut terutama berasal dari konsumsi rumah tangga dengan pangsa mencapai 60%

dari total Produk Domestik Regional Bruto (PDRB). Sementara itu, konsumsi pemerintah memberikan

sumbangan sekitar 8%, sedangkan konsumsi lembaga non profit yang melayani rumah tangga

(LNPRT) hanya memiliki peran di bawah 2%. Pada triwulan III 2017, konsumsi dari sisi swasta, yaitu

rumah tangga dan LNPRT mengalami perlambatan, dalam rangka normalisasi pasca periode

Ramadhan dan Lebaran. Sebaliknya, konsumsi pemerintah diperkirakan mengalami peningkatan

signifikan.

Tabel 7.1 Outlook Pertumbuhan Ekonomi Sisi Pengeluaran

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, proyeksi Bank Indonesia diolah

Pertumbuhan konsumsi rumah tangga diperkirakan sedikit melambat pada triwulan III 2017.

Ramadhan dan Lebaran yang semakin bergeser menjadi salah satu faktor utama perlambatan

komponen ini. Pada tahun 2016, minggu terakhir Ramadhan dan Lebaran jatuh pada triwulan III,

sementara pada tahun laporan, keseluruhan bulan Ramadhan dan Lebaran terdapat pada triwulan II.

Dengan demikian, konsumsi terutama rumah tangga akan bergeser sehingga terjadi perlambatan

pada triwulan III 2017. Namun demikian, konsumsi diproyeksikan masih dapat tumbuh pada level yang

cukup tinggi didukung oleh daya beli masyarakat yang terjaga. Optimisme masyarakat akan kondisi

ekonomi ke depan terlihat dari hasil survei konsumen yang dilakukan Bank Indonesia, di mana indeks

ekspektasi konsumen terus berada di atas level 100.

Serupa dengan konsumsi rumah tangga, konsumsi LNPRT juga diperkirakan melambat pada triwulan

III 2017 sehubungan dengan pergeseran masa Ramadhan dan Lebaran. Kegiatan sosial yang tahun lalu

lebih banyak dilakukan pada triwulan III, akan bergeser ke triwulan II pada tahun 2017. Namun,

I II III IV Total I II III IV Total I** IIp IIIp Totalp

Konsumsi Rumah Tangga 4,51 4,28 4,28 4,74 4,45 4,75 4,80 4,36 4,41 4,57 4,59

Konsumsi LNPRT (9,66) (12,33) 3,19 8,35 (3,04) 8,73 9,17 3,47 1,60 5,61 3,24

Konsumsi Pemerintah 2,83 2,71 5,19 3,63 3,71 3,26 7,48 (12,53) (1,45) (1,71) 2,57

PMTB 6,24 3,11 4,31 6,81 5,12 5,34 6,87 5,54 6,09 5,96 5,50

Ekspor Luar Negeri (3,05) (1,56) 1,51 4,72 0,28 (0,28) (1,59) (10,48) 3,13 (2,22) 8,32

Impor Luar Negeri (12,04) (7,53) (18,48) (25,77) (16,03) (26,76) (12,77) (18,81) 2,59 (14,49) 27,27

Net Ekspor Antardaerah 9,79 21,63 (3,58) (74,45) 0,65 (34,48) (7,31) (0,26) 59,79 (13,17) 39,77

P D R B 5,54 5,22 5,02 6,10 5,47 5,08 5,71 5,01 5,33 5,28 5,20Ket: *) angka sementara ; **) angka sangat sementara; p) proyeksi Bank Indonesia

2016** 2017Pengeluaran

2015*

Bab 7. Prospek Perekonomian Daerah

137

perlambatan komponen ini tidak memberikan dampak signifikan secara langsung mengingat

pangsanya yang tidak mencapai 2%.

Berlawanan dengan dua jenis konsumsi swasta di atas, pertumbuhan konsumsi pemerintah

diperkirakan melonjak tinggi pada triwulan III 2017. Hal ini berkaitan dengan pendapatan pemerintah

yang lebih baik dibandingkan tahun sebelumnya. Pada tahun 2016, pendapatan pemerintah terutama

yang berasal dari pajak mengalami penurunan sehingga pemerintah melakukan penghematan atau

pemotongan anggaran belanja. Konsumsi pemerintah pada triwulan III 2016 mengalami kontraksi

dalam sebesar 12,53% (yoy).

Selanjutnya, kinerja investasi diperkirakan masih meneruskan tren peningkatan pertumbuhan pada

triwulan III 2017. Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Jawa Tengah

menargetkan investasi baru yang masuk secara keseluruhan tahun 2017 sebesar Rp41 triliun,

meningkat dibandingkan realisasi pada tahun 2016 yang mencapai Rp38 triliun. Selain itu, dari sisi

pemerintah, percepatan pembangunan infrastruktur diperkirakan masih terus berlanjut. Beberapa

proyek infrastruktur tersebut diantaranya: (i) Jalan Tol Trans Jawa, (ii) Double track rel kereta api, (iii)

pengembangan Pelabuhan Tanjung Emas, (iv) pengembangan Bandara Ahmad Yani, (v) beberapa

infrastruktur energi penunjang industri.

Ekspor Jawa Tengah diperkirakan tumbuh lebih tinggi pada triwulan III 2017. Seiring dengan

membaiknya perekonomian global, ekspor luar negeri diharapkan mengalami pertumbuhan.

Perekonomian Amerika Serikat diperkirakan mengalami perbaikan, terutama berasal dari konsumsi

yang didukung oleh kondisi ketenagakerjaan yang membaik. Selain itu, kondisi ekonomi mitra dagang

utama lainnya seperti Eropa juga berpotensi membaik, terutama pada kinerja konsumsi dan ekspor.

Lebih lanjut, berdasarkan hasil kegiatan liaison yang dilakukan Bank Indonesia, permintaan akan

produk furnitur cenderung lebih tinggi pada semester II.

7.1.2. Prospek Pertumbuhan Ekonomi Sisi Lapangan Usaha

Pada sisi lapangan usaha, ekonomi Jawa Tengah masih ditopang oleh lapangan usaha industri

pengolahan; pertanian, kehutanan, dan perikanan; serta perdagangan besar dan eceran,

reparasi mobil dan sepeda motor. Pada triwulan III 2017, perlambatan pertumbuhan diperkirakan

terjadi pada seluruh lapangan usaha utama Jawa Tengah, yaitu industri pengolahan; pertanian; serta

perdagangan.

Bab 7. Prospek Perekonomian Daerah

138

Tabel 7.2 Outlook Pertumbuhan Ekonomi Sisi Lapangan Usaha

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah, diolah

Lapangan usaha industri pengolahan diproyeksikan mengalami pertumbuhan yang lebih rendah pada

triwulan III 2017 seiring dengan normalisasi permintaan domestik pasca periode Ramadhan dan

Lebaran. Lebih lanjut, perlambatan permintaan domestik juga diperkirakan berdampak pada

pertumbuhan lapangan usaha perdagangan besar dan eceran.

Sementara itu, lapangan usaha pertanian diprediksi tumbuh melambat pada triwulan III 2017.

Berdasarkan hasil kegiatan Focus Group Discussion (FGD), komoditas beras sebagai penyumbang

utama lapangan usaha pertanian sedang dalam masa tanam pada periode tersebut. Selain itu,

komoditas bawang merah pun dalam masa tanam. Adapun komoditas yang mengalami panen pada

triwulan III yaitu aneka cabai.

Secara keseluruhan perekonomian Jawa Tengah tahun 2017 diperkirakan tumbuh lebih tinggi

dibandingkan tahun 2016. Peningkatan pertumbuhan berasal dari ketiga lapangan usaha utama

Jawa Tengah, yaitu industri pengolahan, pertanian, dan perdagangan. Sejalan dengan perbaikan

ekonomi global dan domestik, permintaan terhadap hasil produksi Jawa Tengah diperkirakan

mengalami peningkatan yang mendorong perbaikan kinerja lapangan usaha perdagangan, serta

industri pengolahan. Kondisi cuaca diperkirakan lebih baik dibandingkan tahun 2015-2016 di mana

terjadi El Nino dan La Nina sehingga dapat lebih kondusif bagi lapangan usaha pertanian.

Komitmen pemerintah untuk pembangunan infrastruktur, baik dalam perbaikan logistik, maupun

infrastruktur pendukung pertanian akan mendorong peningkatan kinerja investasi dan industri dan

berujung pada pertumbuhan ekonomi yang lebih tinggi. Pada sisi swasta, komitmen pemerintah

untuk meningkatkan iklim investasi dan usaha, sertaUpah Minimum Kabupaten/Kota (UMK) Provinsi

Jawa Tengah yang kompetitif juga menjadi faktor pendukung.

Selain itu, program tax amnesty yang dicanangkan pemerintah juga diharapkan sudah mulai

memberikan dampak positif terhadap ekonomi Jawa Tengah. Tambahan dana yang masuk ke

Indonesia diharapkan dapat menambah likuiditas dan mendorong kegiatan ekonomi terutama

I II III IV Total I II III IV Total I** IIp IIIp Totalp

Pertanian, Kehutanan, dan

Perikanan4,05 7,48 4,26 6,98 5,60 (1,96) (0,02) 3,02 8,75 2,13 9,42

Industri Pengolahan 5,56 4,25 4,71 4,73 4,81 3,99 4,80 4,19 3,43 4,09 4,11

Perdagangan Besar dan

Eceran; Reparasi Mobil dan

Sepeda Motor

2,91 2,98 2,01 8,06 3,97 7,76 5,68 1,98 5,20 5,10 5,19

P D R B 5,54 5,22 5,02 6,10 5,47 5,08 5,71 5,01 5,33 5,28 5,20Ket: *) angka sementara ; **) angka sangat sementara; p) proyeksi Bank Indonesia

Pengeluaran2015* 2016** 2017

Bab 7. Prospek Perekonomian Daerah

139

investasi lebih tinggi. Selain itu, tambahan pendapatan pemerintah juga diharapkan dapat mendorong

konsumsi maupun belanja modal pemerintah lebih tinggi.

Adapun beberapa hal yang harus diperhatikan dalam rangka menjaga pertumbuhan ekonomi pada

tahun 2017 antara lain tingkat inflasi yang dapat menahan daya beli masyarakat. Inflasi pada tahun

2017 diperkirakan meningkat, terutama didorong oleh kelompok administered prices, seiring dengan

tren kenaikan harga minyak dunia dan reformasi kebijakan energi.

Hal lain yang juga menjadi tantangan untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi adalah kesesuaian

realisasi konsumsi pemerintah dan proyek infrastruktur. Pada tahun 2016, realisasi proyek

pembangunan pemerintah relatif baik, terlihat dari realisasi belanja modal pemerintah provinsi yang

sebesar 93,49%, lebih tinggi dari capaian tahun sebelumnya yang sebesar 87,98%. Namun, adanya

pemotongan anggaran pemerintah menyebabkan belanja operasional menurun. kondisi ini menjadi

faktor risiko pertumbuhan ekonomi Jawa Tengah pada tahun 2017.

Adapun risiko dari eksternal adalah berlanjutnya perlambatan ekonomi Tiongkok, serta tingginya

persaingan di pasar global dengan negara yang memiliki produk ekspor serupa. Selain itu, dengan

pergantian pemerintahan Amerika Serikat, kebijakan ekonomi negara tersebut dapat mengalami

perubahan sehingga berdampak pada perekonomian Jawa Tengah, baik terkait pasar keuangan, nilai

tukar, maupun perdagangan.

Prospek Inflasi Triwulan III 2017 dan Tahun 2017 7.2.

7.2.1. Perkiraan Inflasi Triwulan III 2017

Inflasi triwulan III 2017 diperkirakan menurun dibandingkan triwulan sebelumnya. Penurunan ini

terjadi di seluruh kelompok, terutama berasal dari kelompok volatile food dan administered

prices. Inflasi volatile food diperkirakan menurun seiring normalisasi permintaan pasca Lebaran serta

meningkatnya pasokan untuk komoditas bumbu-bumbuan. Sementara itu, inflasi administered prices

diperkirakan menurun di tengah hilangnya efek penyesuaian tarif listrik 900 VA nonsubsidi pada bulan

Mei 2017.

Laju inflasi kelompok volatile food diperkirakan lebih rendah dibandingkan triwulan II 2017

didorong oleh normalisasi harga usai perayaan Lebaran serta meningkatnya pasokan bumbu-

bumbuan terutama komoditas bawang merah. Berdasarkan informasi dari Asosiasi Bawang Merah

Indonesia (ABMI) Kabupaten Brebes, komoditas bawang merah akan mengalami panen pada Agustus-

September 2017 sesuai dengan pola musimannya. Menurunnya inflasi pada triwulan III 2017 juga

Bab 7. Prospek Perekonomian Daerah

140

didukung oleh pasokan beras yang diperkirakan masih terjaga. Bulog Divre Jawa Tengah menyatakan

optimis penyerapan beras mampu mencapai 602 ribu ton hingga akhir tahun 2017, mengingat

serapan yang baik pada tahun lalu. Sebelumnya, pada tahun 2016 lalu realisasi serapan beras 597.738

ton atau tercapai sekitar 117,38% dari target 505 ribu ton. Pencapaian beras tersebut membuat Jawa

Tengah menjadi satu dari tujuh daerah yang surplus di Indonesia.

Sementara itu, inflasi kelompok administered prices relatif menurun seiring dengan hilangnya

efek kenaikan tarif listrik untuk golongan mampu yang menjadi salah satu bagian upaya

reformasi kebijakan energi Pemerintah di tahun 2017. Kenaikan TTL 900 VA nonsubsidi disesuaikan

sebanyak tiga periode, di mana kenaikan terakhir berlangsung pada Mei 2017. Risiko peningkatan

juga tertahan akibat kebijakan energi pemerintah yang menunda penyaluran subsidi elpiji 3 kg dengan

menggunakan uang elektronik pada tahun 2018 mendatang.

Meskipun demikian, masih terdapat potensi risiko kenaikan dari komoditas energi lainnya pada

triwulan III 2017, yakni rencana kebijakan penyesuaian BBM satu harga. Adapun risiko yang menahan

penurunan inflasi lebih dalam lainnya berasal dari kenaikan tarif angkutan udara dan kereta api seiring

perayaan Idul Adha dan Tahun Baru Islam pada September 2017.

Adapun inflasi kelompok inti diperkirakan menurun pada level moderat di tengah normalisasi

permintaan pasca Lebaran. Hal ini sejalan dengan ekspektasi harga konsumen dan produsen pada 6

bulan mendatang yang menunjukkan penurunan. Inflasi untuk komoditas makanan jadi dan sandang

diperkirakan menurun usai Lebaran. Lebih jauh, meredanya tekanan ekonomi eksternal dan prospek

positif dari berlanjutnya perbaikan ekonomi domestik, mengakibatkan nilai tukar rupiah diperkirakan

cenderung stabil pada triwulan III 2017. Potensi membaiknya nilai tukar ini selanjutnya menurunkan

tekanan inflasi untuk kelompok inflasi inti traded.

Namun demikian, penurunan inflasi ini tertahan akibat tekanan harga yang diperkirakan berasal dari

kenaikan biaya pendidikan sesuai dengan pola musimannya di triwulan ketiga. Selain itu, tekanan

inflasi diperkirakan juga diprediksi berasal dari kenaikan harga bahan bangunan, meliputi semen, batu

bata, pasir, dan besi beton. Hal ini sejalan dengan upaya akselerasi pembangunan infrastruktur,

terutama pembangunan/perbaikan infrastruktur jalan.

7.2.2. Perkiraan Inflasi Tahun 2017

Inflasi tahunan Jawa Tengah pada tahun 2017 diperkirakan meningkat. Faktor utama yang

diperkirakan mendorong inflasi terutama berasal dari kelompok administered prices, seiring dengan

tren kenaikan harga minyak dunia dan reformasi kebijakan energi. Kenaikan juga diperkirakan terjadi

Bab 7. Prospek Perekonomian Daerah

141

untuk kelompok core di tengah membaiknya daya beli masyarakat. Sementara itu, inflasi volatile food

diperkirakan relatif terjaga seiring dengan produksi panen padi dan hortikultura yang diproyeksikan

lebih baik dibandingkan tahun lalu.

Peningkatan inflasi di tahun 2017 berasal dari penyesuaian harga komoditas barang yang diatur

pemerintah, terutama untuk kebijakan energi. Sementara untuk kelompok volatile food, rendahnya

inflasi pada tahun 2016 lalu, diperkirakan akan terus berlanjut seiring meningkatnya produksi dan

membaiknya upaya pengendalian inflasi. Ke depan, inflasi akan tetap diarahkan berada pada sasaran

inflasi 2017, yaitu 4±1% (yoy). Koordinasi kebijakan Pemerintah dan Bank Indonesia dalam

pengendalian inflasi perlu terus diperkuat terutama dalam menghadapi sejumlah risiko terkait

penyesuaian administered prices sejalan dengan kebijakan lanjutan reformasi subsidi energi oleh

Pemerintah, dan risiko moderat kenaikan harga volatile food.

Sumber: BPS Provinsi Jawa Tengah dan proyeksi Bank Indonesia

Grafik 7.1 Proyeksi Inflasi Tahun 2017

Peningkatan inflasi komoditas administered prices juga sejalan dengan kenaikan harga minyak

dunia. Pada akhir tahun 2017, U.S. Energy Information Administration (EIA) memproyeksikan harga

minyak mentah West Texas Intermediate (WTI) sebesar USD 52,54 per barel, meingkat dibandingkan

dengan rata-rata harga pada tahun 2016 yang sebesar USD 43,33 per barel. Peningkatan harga

minyak mentah ini selanjutnya akan berimplikasi pada kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM)

serta kenaikan Tarif Tenaga Listrik (TTL). Selain itu, kebijakan pemerintah untuk memulai pencabutan

subsidi listrik untuk 18,7 juta pelanggan 900 VA sejak 1 Januari 2017 bertahap selama tiga periode ini

juga meningkatkan inflasi dari kelompok administered prices..

Pada kelompok inti, meningkatnya daya beli masyarakat diperkirakan mendorong kenaikan inflasi.

Peningkatan ini terjadi seiring dengan meningkatnya aktivitas ekonomi dan membaiknya daya beli

masyarakat. Dari sisi domestik, upaya pembangunan infrastruktur dan konstruksi sektor swasta

diperkirakan akan mendorong kenaikan harga semen dan bahan baku bangunan lainnya. Selanjutnya,

Bab 7. Prospek Perekonomian Daerah

142

kenaikan harga yang membaik ini sejalan dengan pertumbuhan ekonomi global. Meskipun telah

mengalami revisi pertumbuhan, berdasarkan data IMF, pertumbuhan ekonomi dunia diperkirakan

masih akan tumbuh membaik, terutama untuk negara AS, Eropa, dan Jepang yang merupakan mitra

dagang utama Provinsi Jawa Tengah.

Pada kelompok volatile food, inflasi diperkirakan sedikit meningkat pada level moderat dibandingkan

tahun 2016. Meskipun demikian, inflasi kelompok ini relatif terjaga dan tidak setinggi tahun-tahun

sebelumnya di tengah terjaganya pasokan komoditas strategis yang diriingi dengan upaya

pengendalian inflasi. Pemerintah memastikan pangan di Indonesia dalam kondisi aman hingga 2017

yang akan datang. Selain itu, curah hujan akhir 2016 hingga pertengahan 2017 relatif tinggi sehingga

menunjang produksi petani, di tengah meningkatnya frekuensi masa panen.

Meskipun demikian, tekanan inflasi yang perlu diwaspadai berasal dari komoditas hortikultura,

meliputi aneka cabai dan bawang merah. Intensitas hujan yang lebih tinggi mampu menurunkan

kualitas cabai serta menyebabkan gagal panen. Untuk mengatasinya, pemerintah senantiasa berupaya

untuk membenahi distibusi logistik pangan. Salah satu program nasional yang bersinergi dengan TPID

Provinsi Jateng adalah program Aksi Sinergis di Brebes. Sebagai penghasil bawang merah terbesar

nasional, Brebes akan dijadikan gudang produksi bawang merah nasional.

Untuk komoditas lainnya, saat ini Bank Indonesia sedang mengembangkan klaster bawang putih di

delapan kabupaten. Delapan klaster tersebut diperkirakan mampu memproduksi sekitar 300 ton tiap

satu kali masa tanam. Jumlah tersebut diproyeksikan dapat memenuhi kebutuhan bawang putih di

Jawa Tengah dan menambah pasokan nasional, sehinggadiharapkan mampu meredam inflasi

komoditas bawang putih, yang mayoritas masih impor dari Tiongkok dan India.

Dalam rangka menjaga kestabilan harga dan pasokan komoditas pangan strategis, Bank Indonesia

bersama TPID Provinsi Jawa Tengah sudah mempersiapkan berbagai program pengendalian inflasi di

tahun 2017. Beberapa hal yang dilakukan adalah penggunaan SiHaTi mobile app Gen III yang

mensinergikan informasi pasokan pangan hulu-hilir, kebijakan pasar murah, operasi pasar, dan sidak

lapangan ketika terjadi gejolak harga di masyarakat. Berbagai upaya tersebut diharapkan dapat tetap

menjaga inflasi Jawa Tengah tahun 2017 di level yang terkendali.

Bab 7. Prospek Perekonomian Daerah

143

Tabel 7.3 Risiko Inflasi Akhir Tahun 2017

Kelompok Tahun 2017 Faktor Risiko Tahun 2017

Volatile Food RENDAH

- Intensitas hujan yang tinggi diperkirakan mendorong penurunan produksi hortikultura

- Keberlanjutan dari program pembangunan infrastruktur pertanian, seperti program 1000 embung dan bantuan alat mesin pertanian (alsintan)

- Kondisi hasil pertanian yang surplus - Optimalisasi pembenahan distribusi logistik pertanian

Administered Prices

TINGGI

- Kenaikan TTL di tengah penyesuaian tarif listrik 900 VA nonsubsidi - Potensi kenaikan harga TTL dan BBM seiring tren kenaikan harga

minyak dunia - Meningkatnya dampak lanjutan dari kenaikan BBM pada tarif

angkutan - Peningkatan harga rokok seiring kenaikan cukai.

Core MODERAT

- Meningkatnya daya beli masyarakat seiring kondisi ekonomi yang membaik.

- Kenaikan harga semen di tengah meningkatnya pembangunan infrstruktur pemerintah dan swasta

- Dampak lanjutan dari kenaikan TTL, seperti sewa rumah - Fluktuasi harga emas internasional