Infeksi Saluran Napas Bawah

11
INFEKSI SALURAN NAPAS BAWAH dr Yurita Handoyo SpA

description

ISPB

Transcript of Infeksi Saluran Napas Bawah

Page 1: Infeksi Saluran Napas Bawah

INFEKSI SALURAN NAPAS BAWAH

dr Yurita Handoyo SpA

Page 2: Infeksi Saluran Napas Bawah

BRONKITIS AKUT common cold diobati tidak adekwat bersamaan dengan tracheitisETIOLOGI - virus, RSV - morbili - virus influenza - pertusis - virus parainfluenza - M.pneumonia - adenovirus - H. influenzae - Coxackie virus - staf. aureus

Page 3: Infeksi Saluran Napas Bawah

FAKTOR PREDISPOSISI - alergi - polisi udara - cuaca - ISNA kronikGEJALA: - diawali oleh ISNA virus - batuk produktif - nyeri retrosternal - mengi, suara napas kasar, ronki basahTERAPI: - simptomatik - antibiotika bila ada infeksi sec.DD/ - benda asing - bronkiektasi - def. imunologik - hiperreaktif bronkus.

Page 4: Infeksi Saluran Napas Bawah

BATUK KRONIS BERULANG (BKB)DEFINISI: batuk 2 mgu ber-turut2 dan atau berulang min. 3x dlm 3 bln dg/# gejala respiratorikETIOLOGI:1. spesifik - asma - benda asing - infeksi virus,jamur,tbc - kistik fibrosis - ISNA kronis(sinobronkitis) - kel. jantung - bronkiektasis - sindr. aspirasi2. non spesifik - asap rokok - polusi udara

Page 5: Infeksi Saluran Napas Bawah

BRONKIOLITISINSIDEN: < 2 th (terbanyak 6 bln)ETIOLOGI: - RSV - adenovirus - parainfluenza virus tipe 3 - M. pneumoniaPATOLOGI: - obstruksi partial ok edema,akumulasi - mukus dan eksudat emfisema - obstruksi total atelektasis

Page 6: Infeksi Saluran Napas Bawah

GEJALA - diawali ISNA dg / tanpa demam - sesak napas bertambah - pern. cuping hidung, sianosis, retraksi - anak gelisah - suara napas hipersonor,

exp.memanjang ok ada wheezing, obstruksi partial. - wheezing / mengi waktu ekspirasi. - ronki halus nyaring.

Page 7: Infeksi Saluran Napas Bawah

PEMERIKSAAN TAMBAHAN- Foto thoraks: hiperaerasi (hitam) ada air trapping + grs diafragma datar- Darah tepi : normalTERAPI: simptomatik - O2 - ruang dg kelembaban tinggi + uap dingin - antibiotika bila ada infeksi sekunder - cairan cukup, + elektrolit - koreksi asidosis - kortikosteroid (bronkodilator tidak dianjurkan)

Page 8: Infeksi Saluran Napas Bawah

BRONKIOLITIS

Angka kejadian: < 2 thn, tertinggi usia 6 bln.Etiologi: - RSV - adenovirus - virus parainfluenza tipe 3. - mycoplasma pneumoniaPatologi - obs.parsial ok edema akumulasi - mukus dan eksudat emfisema - obs.total atelektasis

Page 9: Infeksi Saluran Napas Bawah

Gejala :- Diawali ISNA dg/tanpa demam- Sesak napas bertambah- Cuping hidung, sianosis, retraksi- Gelisah- Suara napas hipersonor, eks. Memanjang- Ronki halus nyaring- Wheezing (+) , obstruksi parsial

Page 10: Infeksi Saluran Napas Bawah

Pemeriksaan tambahan :- Ro toraks : hiperaerasi (hitam) - air trapping - garis diafragma datar- Laboratorium : - darah tepi N.

Page 11: Infeksi Saluran Napas Bawah

Terapi- Simptomatik- Beri O2- Ruang dg kelembaban udara tinggi + uap dingin- Antibiotik : bila ada infeksi sekunder.- Cukup cairan, elektrolit- Koreksi asidosis metabolik/respiratorik- Bronkodilator tidak dianjurkan- Steroid.