dx anxiety

2
Diagnosa keperawatan no. 3: Ansietas berhubungan dengan status kesehatan ditandai dengan klien mengatakan khawatir dengan kondisi janin yang dikandungnya Tujuan: setelah dilakukan asuhan perawatan selama 1x24 jam ibu mengerti kondisinya dan janinnya. Kriteria hasil: didapatkan skor pada indikator NOC. NOC: Anxiety Level No . Indikator 1 2 3 4 5 1 Gelisah v 2 Mengatakan ketakutannya v 3 Menyatakan gelisah secara verbal v 1: klien sangat gelisah dan banyak bertanya 2: klien gelisah dan bertanya 3: klien gelisah tapi mulai memahami status kesehatannya 4: klien paham tentang penyakitnya 5:klien tidak gelisah dan paham dengan status kesehatannya NIC: Anxiety reduction 1. Gunkanan pendekatan yang tenang, (tidak terburu- buru, dengan suara yang pelan dan jelas) 2. Dengarkan keluhan klien dengan penuh perhatian (tidak mmemotong pembicaraan klien, dengarkan dengan menatap mata klien)

description

askep

Transcript of dx anxiety

Page 1: dx anxiety

Diagnosa keperawatan no. 3: Ansietas berhubungan dengan status kesehatan

ditandai dengan klien mengatakan khawatir dengan kondisi janin yang

dikandungnya

Tujuan: setelah dilakukan asuhan perawatan selama 1x24 jam ibu mengerti

kondisinya dan janinnya.

Kriteria hasil: didapatkan skor pada indikator NOC.

NOC: Anxiety Level

No

.

Indikator 1 2 3 4 5

1 Gelisah v

2 Mengatakan ketakutannya v

3 Menyatakan gelisah secara

verbal

v

1: klien sangat gelisah dan banyak bertanya 2: klien gelisah dan bertanya 3: klien

gelisah tapi mulai memahami status kesehatannya 4: klien paham tentang

penyakitnya 5:klien tidak gelisah dan paham dengan status kesehatannya

NIC: Anxiety reduction

1. Gunkanan pendekatan yang tenang, (tidak terburu-buru, dengan suara yang

pelan dan jelas)

2. Dengarkan keluhan klien dengan penuh perhatian (tidak mmemotong

pembicaraan klien, dengarkan dengan menatap mata klien)

3. Berikan informasi nyata tentang diagnosis, perawatan yang akan dilakukan,

dan prognosis penyakit (menjelaskan mengapa klien mual muntah,

memberitahu klien yang dialami selama kehamilan, apa yang harus dan akan

dilakukan klien dan perawat, dan kondisi kesehatan klien yang berhubungan

dengan janinnya)

4. Identifikasi perubahan anxiety level klien (bertanya klien apakah masih ada

yang ingin ditanyakn dan apakah masih bingung dengan kondisinya,

menyakan apakah klien masih merasa gelisah tentang janinnya)

Page 2: dx anxiety