desain organisasi

9
Desain Organisasi By Hendie Cahya Maladewa

Transcript of desain organisasi

Page 1: desain organisasi

Desain Organisasi

By Hendie Cahya Maladewa

Page 2: desain organisasi

Pengertian umum

Proses memilih struktur organisasi yang sesuai dengan strategi dan lingkungan tertentu

Dua pendekatan umum: Klasik dan neo klasik: mencari satu desain terbaik

untuk semua situasi Pandangan situasional: berusaha memahami kaitan

antara desain organisasi dengan lingkungannya antara lain: teknologi, lingkungan, ukuran, siklus organisasi.

Page 3: desain organisasi

Klasik dan neo klasik: birokrasi

Anggota organisasi diarahkan oleh panggilan tugas (sense of duty)

Karakteristik: . Spesialisasi Aturan yang konsisten dan jelas Hirarki Impersonal, menjaga jarak sosial antara manajer

dengan bawahannya Prestasi dan keahlian

Page 4: desain organisasi

Pandangan situasional

Lingkungan Lingkungan yang stabil, org mempunyai tingkat diferensiasi yg

lebih rendah. Teknologi

Desain organisasi tergantung jenis organisasi, semakin kompleks, semakin tinggi org. nya, semakin banyak manajemen dan manajer, makin banyk koordinasi dan pengawasan.

Ukuran Semakin besar organisasi, teknologi yg digunakan semakin

kompleks, standar operasionalnya lebih banyak

Page 5: desain organisasi

Siklus dan re organisasi

Dalam organisasi terdapat siklus yang akan dialami oleh setiap oganisasi desain organsasi akan berubah

Re-organisasi dilakukna apabila Informasi tidak sampai tepat waktu dan orang Organisasi tidak merespon yang tepat terhadap

perubahan lingkungan Tidak dapat memperkirakan perubahan lingkungan.

Page 6: desain organisasi

Tipe organisasi

Berdasar fungsi organisasi produk atau pasar Struktur matriks

Erat kaitan dengan manajer proyek

Page 7: desain organisasi

Koordinasi

Proses menghubungkan atau mengintegrasikan bagian bagian dalam organisasi agar tujuan tercapai lebih efektif.

Apabila suatu pekerjaan tergantung pada pekerjaan lain kebutuhan koordinasi akan semakin tinggi.

Page 8: desain organisasi

Macam ketergantungan

Pooled interdependenceMisal: penjumlahan laba tiap divisi

Sequantial interdependenceMisal: output satu bagian dipakai sebagai

input bagian lain Reciprocal interdependence

Saling katergantungan

Page 9: desain organisasi

Desentraliasi dan sentralisasi

Desentraliasi: pendelegasian tanggugn jawab dan wewenang secara sistemastis

Faktor yang mempengaruhi desentralisasi: Lingkungan Ukuran organisasi Karakteristik lain

Budaya perusahaan, preferensi manajemen, kemampuan karyawan, biaya keputusan

Desentralisasi vs sentralisasi, mana yang lebih baik?