dermatosis pada kehamilan

download dermatosis pada kehamilan

of 3

description

dermatosis pada kehamilan

Transcript of dermatosis pada kehamilan

TUGAS PEMBELAJARANDivisi : Rawat InapPeserta didik: dr. KhairaniPembimbing : dr. Inda Astri, SpKK Tanggal : 1 Juni 2013

1. Jenis-jenis dermatosis pada kehamilan

Keterangan

Pemphigoid (herpes) gestationisKholestasis pada kehamilanPsoriasis pustular pada kehamilanPapul & plak pruritik pada kehamilanPrurigo pada kehamilanFolikulitis pruritikPada kehamilan

Morfologi

Papul dan plak urtikaria yang mudah berkembang menjadi vesikel dan bukaEkskoriasi dan papul ekskoriasi dengan / tanpa ikterikPatch eritema multipel dengan pustul subkorneal pada bagian pinggirPolimorfik meliputi papul, plak, dan bisa ada vesikelEkskoriasi atau papul-papul berkrustaPapul-papul folikular dan pustul-pustul

Distribusi

Onset

Mulai dari trunkus kemudian berkembang menjadi erupsi generalisata.Jarang pada wajah, membran mukosa, telapak tangan & telapak kakiTerlokalisasi pada telapak tangan & telapak kaki atau generalisataMulai dari fleksura, secara generalisata menyebar secara sentrifugalDimulai dengan striae abdominal menyebar ketrunkus dan ekstremitas, jarang pada umbilikusEkstremitas, kadang pada trunkusTrunkus, kadang-kadang generalisata

Trimester 2/3 atau segera setelah melahirkanTrimester 3Trimester 3Trimester 3 / segera setelah partusTrimester 2/3 kehamilanTrimester 2/3 kehamilan

Resiko pada janin

BB janin tidak sesuai masa kehamilan, persalinan preterm, neonatal pemphigoid gestationisPersalinan preterm, gawat janin, dan kematian janinInsuffisiensi plasenta yang bisa menyebabkan lahir mati/kematian neonatusTidak adaTidak adaTidak ada

Sinonim

Herpes Gestationis1.Kholestasis intrahepatik pada kehamilan2.Kholestasis obstetrik3.Ikterik berulang pada kehamilan4.Ikterik idiopatik pada kehamilan5.Prurigo gravidarum6.Ikterus gravidarum

Impetigo Herpetiformis1.Erupsi polimorfik pada kehamilan2.Bourne,s Toxemic rash pada kehamilan3.Nurse,s late onset prurigo pada kehamilan4.Eritema toxemic pada kehamilan (holmes)1.Besnier,s prurigo gestationis2. Nurse,s early onset prurigo pada kehamilan3.Papular dermatitis of spangler atopic eruption pada kehamilan1.NA2.Erupsi atopik pada kehamilan

Referensi: 1. Stanley J.R. Pemphigus. In: Wolff K, Goldsmith LA, Katz SI, Gilchrest BA, Paller AS, Leffell DJ. Fitzpatricks Dermatology in General Medicine. 7th ed. New York:McGrow Hill; 2008.p.459-68

2. Jelaskan tentang AGEP ( Acute Generalized Exanthematous Pustulosis ) ?

Keterangan

Acute Generalized Exanthematous Pustulosis

Definisi

Erupsi kulit akut dengan demam yang dihubungkan dengan leukositosis setelah 1-3 minggu terpapar obat

Insiden1-5 kasus perjuta pertahun

PenyebabAntibiotik Betalaktam, makrolid dan chalsium channel blocker

MorfologiPustul non folikular dengan dasar edema eritematosa

Manifestasi klinisLesi kulit muncul setelah 1-3 minggu terpapar obat disertai dengan demam, Keterlibatan organ internal (-), nyeri sendi (-), dan limfadenopati (-). Setelah 2 minggu terjadi deskuamasi generalisata

DistribusiLesi awal muncul didaerah wajah dan lipatan

Diagnosis BandingPsoriasis pustular, HSR dengan pustulasi, dermatosis pustular subkorneal ( Sneddon-wilkinson disease), vaskulitis pustular, TEN DD/ kasus AGEP berat

Referensi: 1 Gudjonson GE, Elder JT. Psoriasis. In: Wolff K, Goldsmith LA, Katz SI, Gilchrest BA, Paller AS, Leffell DJ. Fitzpatricks Dermatology in General Medicine. 7th ed. New York:McGrow Hill; 2008.p.1823