Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

28
SI PALUi DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI Banjarmasin Post NO. 12422 TH XXXVII/ ISSN 0215-2987 3 JANUARI 2009/ 6 MUHARAM 1430 SABTU 28 HALAMAN RP 3.000 Hal 14 kol 1-3 Anang Gayam 12:26 15:52 18:36 19:50 04:53 Hal 14 kol 4-7 Hal 14 kol 1-3 Hal 14 kol 4-7 Pilih Hotel Berhantu PRESIDEN terpilih Bar- ack Obama dan keluarganya akan tinggal di sebuah hotel menjelang pelantikan. Hotel tersebut merupakan salah satu hotel terbaik di Wash- ington. Namun, konon, ho- tel itu berhantu. Pada 1884, hotel itu dibeli Henry Adams. Kabar- nya, setahun kemudian, istri Adams, Clover Hay bunuh diri. Cerita dari mulut ke mulut menyebutkan Clover sering menampakkan diri di hotel tersebut terutama di lantai empat. (kps/ap) AP PHOTO/CHARLES DHARAPAK Barack Obama DI kampung Palui sa- minggu lagi diadakan pa- milihan pambakal. Pami- lihan pambakal ini lang- sung dipilih oleh warga kampung. Tapi sabalum- nya, calon pambakal harus lulus administrasi dahulu tamasuk di tes kapintaran- nya oleh bubuhan kalu- rahan. Supaya kada ma- nyupani. Pamilihan Pambakal (1) Enam hari sudah Abu dan keluarganya serta 1,5 juta warga Gaza tak bisa hidup dengan tenang. Sejak Sabtu, 27 Desember 2008, tentara Israel terus membombardir kota terse- but. Hingga Jumat (2/1), se- dikitnya 415 orang tewas dan ribuan orang luka-luka. Kawasan itu kini sepi. Ja- rang ada orang yang berani keluar rumah. Para orangtua didera rasa takut bila melihat anak-anak mereka membuka jendela atau pintu untuk ke- luar rumah. Semua bagaikan FAKTA AS di BELAKANG ISRAEL Sejak 1972, AS memveto 40 resolusi anti-Israel Bom GBU-39 yang digunakan tentara Israel bantuan AS Israel penerima bantuan terbesar dari AS Pemberian AS ke Israel bersifat gratis Kuatnya pengaruh kelompok-kelompok Yahudi ke AS Presiden terpilih AS Barack Obama tidak bereaksi SERUAN TOKOH HAMAS Putus hubungan diplomatik Potong pasokan minyak Korban Israel Terus Bertambah Hamas Siapkan Serangan Bunuh Diri GAZACITY, BPOST - “Setiap kali mengucapkan selamat malam sebelum tidur, kami tidak pernah tahu apakah besok kami masih bernyawa,” kata seorang warga Jalur Gaza, Abu Anas Al-Banna. dipenjara di rumah sendiri. Anak-anak tidak lagi pergi ke sekolah. Ayah-ayah mereka tidak lagi keluar rumah un- tuk bekerja atau salat berje- maah di masjid. AKSI mengutuk agresi militer Israel ke Jalur Gaza terus berlanjut di berbagai negara, termasuk Indonesia. Jumat (2/ 1), berbagai organisasi turun ke jalan. Aksi terbesar digelar Partai Keadilan Sejahtera (PKS). Tak hanya di Jakarta, partai itu mengerahkan para kader dan simpatisannya di berbagai daerah. Aksi di Jakarta dipusatkan di depan Kedubes AS. Presiden PKS, Tifatul langsung memimpin aksi yang diikuti belasan ribu orang itu. “Kami tidak mengerti Mr Bush, kenapa serangan itu dilakukan. Bagaimana sekiranya, saudara laki- laki, ayah, famili, dan teman-teman Anda jadi korban. Ini adalah bencana kemanusian,” teriak Tifatul di tengah massa. Dia juga menyampaikan pesan kepada Barack Obama. “Kami meminta Anda harus mengubah sikap terhadap Israel, sesuai dengan slogan kampanye Anda, perubahan. Serangan di Israel adalah kriminal dan kekerasan,” tegasnya. Deplu: Jangan Kirim Relawan SEBUAH kebanggaan dipero- leh artis Ayu Azhari. Istri vokalis White Lion, Mike Tramp, itu akan menghadiri pelantikan Presiden Amerika Serikat, Barack Obama. Ayu berencana bertolak ke AS pada 17 Januari mendatang. “Ayu diundang salah se- orang teman yang kebetulan menjadi pengisi acara pada pelantikan Obama. Teman Ayu itu seorang artis di AS,” ung- kap Pengacara Ayu, Secar- piandy kepada BPost, Jumat (2/1). Menurut dia, Ayu akan be- rangkat bersama anak-anak- nya. Beberapa hari lalu, Ayu baru kembali ke Indonesia setelah melahirkan anak ke- enam atau anak kedua dari pernikahannya dengan Mike Tramp, di AS. Tamu Obama Akhiri hubungan ekonomi Hal 14 kol 4-7 Hal 14 kol 1-3 Ayu Azhari KAPANLAGI.COM PANITIA MILAD MUHAMMADIYAH PUKUL BEDUG - Ketua Umum PP Muhammadiyah Din Syamsudin didampingi Wali Kota Banjarmasin Yudhi Wahyuni (kanan) saat berkunjung ke Banjarmasin Post, Jumat (3/1) sore. Din disambut Pemimpin Umum BPost Group HG Rusdi Effendi AR (dua dari kiri), Pemimpin Redaksi Yusran Pare (kiri) dan jajaran pimpinan lainnya. Din juga menyempatkan diri memukul bedug di lobi BPost. BANJARMASIN POST/AYA SUGIANTO PEMANDANGAN ber- beda terlihat di ujung Jalan Wijaya Kusuma, Kelurahan Comet, Banjarbaru. Sebuah kincir angin berdiri kokoh di tengah median jalan yang menjadi pembatas dengan Jalan Panglima Batur. Itulah kincir angin Comet. Namun kincir angin ini bu- kan kincir angin yang lama. Ini kincir angin mini yang diharapkan menjadi replika ikon Kota Banjarbaru yang hilang beberapa waktu lalu. Tingginya tiga meter. Em- pat tiangnya dicat merah- putih. Oleh karena didirikan di tengah median berbentuk segitiga yang tingginya su- dah satu meter, kincir angin ini menjulang hingga empat meter. Baling-balingnya ada e- nam dengan diameter dua meter dilengkapi ekor. Ba- gian baling-baling sampai ekor dicat kuning. Comet Banjarbaru Kembali Berdiri Tingginya Hanya Tiga Meter WASHINGTON, BPOST - Kru maskapai AirTran me- ngeluarkan secara paksa satu keluarga muslim dari dalam pesawat, Kamis (1/1). Alasannya, penumpang lain mencurigai keluarga itu mempunyai hubungan de- ngan kelompok teroris. Tak hanya dilarang mengikuti penerbangan, keluarga itu juga harus menjalani peme- riksaan oleh tim dari FBI. Meski penyidik FBI me- nyatakan mereka bersih, Air- Tran tetap menolak menerba- ngkan mereka. Peristiwa tersebut terjadi di Bandara Nasional Reagan, Washington DC. Saat itu pe- sawat siap lepas landas me- nuju Orlando, Florida. Menurut Atif Irfan yang membawa istri, tiga anak, dua kerabat dan satu teman itu mengaku tak habis pikir dengan pengusiran itu. “Kami hanya berdiskusi apakah aman jika duduk di bagian sayap, atau mesin, atau di depan atau di bela- kang. Kami tidak mengucap- kan kata bom, ledakan, teror, dan lainnya. Kami tidak ber- bicara hal lainnya yang dapat membangkitkan rasa curiga,” ujar Irfan. Keluarga Muslim Dilarang Terbang BANJARMASIN, BPOST - Ketua Umum PP Muham- madiyah, Din Syamsudin, Sabtu (3/1) akan membuka tablik akbar ulang tahun ke- 99 Muhammadiyah, di Ban- jarmasin. Acara digelar di gedung serbaguna Unlam Banjarmasin. Panitia milad, Rakhmat Nopliardy, mengatakan tab- lik akbar itu menjadi puncak acara setelah sejumlah aksi sosial seperti penghijauan, diskusi, bakti sosial tingkat Kota Banjarmasin dan kun- jungan pengurus Muham- madiyah ke sejumlah instansi pemerintah. “Untuk milad kali ini, te- manya Muhammadiyah Ber- kiprah Mencerdaskan Umat dan Mencerdaskan Bangsa. Karena itu Muhammadiyah ingin kiprahnya dapat me- nyentuh semua,” katanya. Din datang karena menda- patkan undangan dari tokoh Muhammadiyah yang juga Wali Kota Banjarmasin, HA Yudhi Wahyuni. Setibanya di Bandara Syamsudin Noor, Jumat (2/1) sore, Din lang- sung bersilaturahmi ke Ban- jarmasin Post. Din yang di- dampingi Yudhi dan pengu- rus Muhammadiyah disam- but Pemimpin Umum BPost Group HG Rusdi Effendi AR dan jajaran pimpinan. Din mengaku selalu ter- kenang dengan makanan khas Kalsel, ketupat kan- dangan. Usai pertemuan, Din menjalankan Salat Magrib berjemaah di musala BPost dengan imam Yudhi Wah- yuni (nda) Rindu Ketupat Kandangan Hari Ini Milad Muhammadiyah di Unlam INILAH kincir angin baru di kawasan Comet Banjarbaru. Kincir ini menjadi pengganti kincir lama yang telah dibongkar. METRO BANJAR/DONNY SOPHANDI - Pambahasan sakulah gratis molor, Lak-ai + Nang kaya tali salawar haja, Nang-ai STIH SULTAN ADAM BANJARMASIN (Akreditasi "B") Semester Genap 2008/2009, hanya 1 (satu) kelas menerima mahasiswa baru & transfer Hubungi : 0511 - 3302448

description

Banjarmasin Post - Edisi Sabtu, 3 Januarai 2009

Transcript of Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

Page 1: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

SIPALUiiiii

DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI

Banjarmasin PostNO. 12422 TH XXXVII/ ISSN 0215-2987

3 JANUARI 2009/

6 MUHARAM 1430

SABTU

28 HALAMAN RP 3.000

Hal 14 kol 1-3

Anang Gayam

12:26 15:52 18:36 19:5004:53

Hal 14 kol 4-7

Hal 14 kol 1-3

Hal 14 kol 4-7

Pilih HotelBerhantuPRESIDEN terpilih Bar-

ack Obama dan keluarganyaakan tinggal di sebuah hotelmenjelang pelantikan. Hoteltersebut merupakan salahsatu hotel terbaik di Wash-ington. Namun, konon, ho-tel itu berhantu.

Pada 1884, hotel itudibeli Henry Adams. Kabar-nya, setahun kemudian, istriAdams, Clover Hay bunuhdiri.

Cerita dari mulut kemulut menyebutkan Cloversering menampakkan diri dihotel tersebut terutama dilantai empat. (kps/ap)

AP

PH

OT

O/C

HA

RLE

S D

HA

RA

PA

K

Barack Obama

DI kampung Palui sa-minggu lagi diadakan pa-milihan pambakal. Pami-lihan pambakal ini lang-sung dipilih oleh wargakampung. Tapi sabalum-nya, calon pambakal haruslulus administrasi dahulutamasuk di tes kapintaran-nya oleh bubuhan kalu-rahan. Supaya kada ma-nyupani.

Pamilihan Pambakal (1)

Enam hari sudah Abu dankeluarganya serta 1,5 jutawarga Gaza tak bisa hidupdengan tenang.

Sejak Sabtu, 27 Desember2008, tentara Israel terusmembombardir kota terse-but. Hingga Jumat (2/1), se-dikitnya 415 orang tewas danribuan orang luka-luka.

Kawasan itu kini sepi. Ja-rang ada orang yang beranikeluar rumah. Para orangtuadidera rasa takut bila melihatanak-anak mereka membukajendela atau pintu untuk ke-luar rumah. Semua bagaikan

FAKTA AS di BELAKANG ISRAELSejak 1972, AS memveto 40 resolusi anti-IsraelBom GBU-39 yang digunakan tentara Israel bantuan ASIsrael penerima bantuan terbesar dari ASPemberian AS ke Israel bersifat gratisKuatnya pengaruh kelompok-kelompok Yahudi ke ASPresiden terpilih AS Barack Obama tidak bereaksi

SERUAN TOKOH HAMASPutus hubungan diplomatikPotong pasokan minyak

Korban IsraelTerus Bertambah

Hamas Siapkan Serangan Bunuh DiriGAZACITY, BPOST - “Setiap kali mengucapkan selamat malamsebelum tidur, kami tidak pernah tahu apakah besok kami masihbernyawa,” kata seorang warga Jalur Gaza, Abu Anas Al-Banna.

dipenjara di rumah sendiri.Anak-anak tidak lagi pergi kesekolah. Ayah-ayah merekatidak lagi keluar rumah un-

tuk bekerja atau salat berje-maah di masjid.

AKSI mengutuk agresi militer Israel ke Jalur Gaza terusberlanjut di berbagai negara, termasuk Indonesia. Jumat (2/1), berbagai organisasi turun ke jalan. Aksi terbesar digelarPartai Keadilan Sejahtera (PKS). Tak hanya di Jakarta, partaiitu mengerahkan para kader dan simpatisannya di berbagaidaerah.

Aksi di Jakarta dipusatkan di depan Kedubes AS. PresidenPKS, Tifatul langsung memimpin aksi yang diikuti belasanribu orang itu. “Kami tidak mengerti Mr Bush, kenapaserangan itu dilakukan. Bagaimana sekiranya, saudara laki-laki, ayah, famili, dan teman-teman Anda jadi korban. Iniadalah bencana kemanusian,” teriak Tifatul di tengah massa.

Dia juga menyampaikan pesan kepada Barack Obama.“Kami meminta Anda harus mengubah sikap terhadap Israel,sesuai dengan slogan kampanye Anda, perubahan. Serangandi Israel adalah kriminal dan kekerasan,” tegasnya.

Deplu: JanganKirim Relawan

SEBUAH kebanggaan dipero-leh artis Ayu Azhari. Istri vokalisWhite Lion, Mike Tramp, itu akanmenghadiri pelantikan PresidenAmerika Serikat, Barack Obama.Ayu berencana bertolak ke ASpada 17 Januari mendatang.

“Ayu diundang salah se-orang teman yang kebetulanmenjadi pengisi acara padapelantikan Obama. Teman Ayuitu seorang artis di AS,” ung-kap Pengacara Ayu, Secar-piandy kepada BPost, Jumat(2/1).

Menurut dia, Ayu akan be-rangkat bersama anak-anak-nya. Beberapa hari lalu, Ayubaru kembali ke Indonesiasetelah melahirkan anak ke-enam atau anak kedua daripernikahannya denganMike Tramp, di AS.

Tamu Obama

Akhiri hubungan ekonomi

Hal 14 kol 4-7 Hal 14 kol 1-3Ayu Azhari

KAPANLAGI.COM

PANITIA MILAD MUHAMMADIYAH

PUKUL BEDUG - Ketua Umum PP Muhammadiyah Din Syamsudin didampingi Wali Kota Banjarmasin Yudhi Wahyuni (kanan)saat berkunjung ke Banjarmasin Post, Jumat (3/1) sore. Din disambut Pemimpin Umum BPost Group HG Rusdi Effendi AR(dua dari kiri), Pemimpin Redaksi Yusran Pare (kiri) dan jajaran pimpinan lainnya. Din juga menyempatkan diri memukul bedugdi lobi BPost. BANJARMASIN POST/AYA SUGIANTO

PEMANDANGAN ber-beda terlihat di ujung JalanWijaya Kusuma, KelurahanComet, Banjarbaru. Sebuahkincir angin berdiri kokoh ditengah median jalan yangmenjadi pembatas denganJalan Panglima Batur.

Itulah kincir angin Comet.Namun kincir angin ini bu-kan kincir angin yang lama.Ini kincir angin mini yangdiharapkan menjadi replikaikon Kota Banjarbaru yanghilang beberapa waktu lalu.

Tingginya tiga meter. Em-pat tiangnya dicat merah-putih. Oleh karena didirikandi tengah median berbentuksegitiga yang tingginya su-dah satu meter, kincir anginini menjulang hingga empatmeter.

Baling-balingnya ada e-nam dengan diameter duameter dilengkapi ekor. Ba-gian baling-baling sampaiekor dicat kuning.

Comet Banjarbaru Kembali Berdiri

Tingginya Hanya Tiga Meter

WASHINGTON, BPOST -Kru maskapai AirTran me-ngeluarkan secara paksa satukeluarga muslim dari dalampesawat, Kamis (1/1).

Alasannya, penumpanglain mencurigai keluarga itumempunyai hubungan de-ngan kelompok teroris. Takhanya dilarang mengikutipenerbangan, keluarga itujuga harus menjalani peme-riksaan oleh tim dari FBI.

Meski penyidik FBI me-nyatakan mereka bersih, Air-Tran tetap menolak menerba-ngkan mereka.

Peristiwa tersebut terjadidi Bandara Nasional Reagan,Washington DC. Saat itu pe-sawat siap lepas landas me-

nuju Orlando, Florida.Menurut Atif Irfan yang

membawa istri, tiga anak,dua kerabat dan satu temanitu mengaku tak habis pikirdengan pengusiran itu.

“Kami hanya berdiskusiapakah aman jika duduk dibagian sayap, atau mesin,atau di depan atau di bela-kang. Kami tidak mengucap-kan kata bom, ledakan, teror,

dan lainnya. Kami tidak ber-bicara hal lainnya yang dapatmembangkitkan rasa curiga,”ujar Irfan.

Keluarga Muslim Dilarang Terbang

BANJARMASIN, BPOST -Ketua Umum PP Muham-madiyah, Din Syamsudin,Sabtu (3/1) akan membukatablik akbar ulang tahun ke-99 Muhammadiyah, di Ban-jarmasin. Acara digelar digedung serbaguna UnlamBanjarmasin.

Panitia milad, RakhmatNopliardy, mengatakan tab-lik akbar itu menjadi puncakacara setelah sejumlah aksisosial seperti penghijauan,diskusi, bakti sosial tingkatKota Banjarmasin dan kun-jungan pengurus Muham-madiyah ke sejumlah instansipemerintah.

“Untuk milad kali ini, te-manya Muhammadiyah Ber-kiprah Mencerdaskan Umatdan Mencerdaskan Bangsa.Karena itu Muhammadiyah

ingin kiprahnya dapat me-nyentuh semua,” katanya.

Din datang karena menda-patkan undangan dari tokohMuhammadiyah yang jugaWali Kota Banjarmasin, HAYudhi Wahyuni. Setibanya diBandara Syamsudin Noor,Jumat (2/1) sore, Din lang-sung bersilaturahmi ke Ban-jarmasin Post. Din yang di-dampingi Yudhi dan pengu-rus Muhammadiyah disam-but Pemimpin Umum BPostGroup HG Rusdi Effendi ARdan jajaran pimpinan.

Din mengaku selalu ter-kenang dengan makanankhas Kalsel, ketupat kan-dangan. Usai pertemuan, Dinmenjalankan Salat Magribberjemaah di musala BPostdengan imam Yudhi Wah-yuni (nda)

Rindu KetupatKandangan

Hari Ini Milad Muhammadiyah di Unlam

INILAH kincirangin baru dikawasanCometBanjarbaru.Kincir inimenjadipenggantikincir lamayang telahdibongkar.

METRO BANJAR/DONNY SOPHANDI

- Pambahasan sakulah gratis molor, Lak-ai+ Nang kaya tali salawar haja, Nang-ai

STIH SULTAN ADAM BANJARMASIN(Akreditasi "B")

Semester Genap 2008/2009, hanya 1 (satu) kelas

menerima mahasiswa baru & transfer

Hubungi : 0511 - 3302448

Page 2: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

baru yang ada di PPSA. Loketitu persis berada di sudut kiriruang. Di dalam loket berisidua meja dan dua kursi untukpetugasnya.

Meskipun belum berope-rasi, tapi di depan kaca loketditempel ketentuan menge-nai pembayaran channel fee(pungutan alur) serta per-syaratan untuk mengurus-nya.

Direktur Utama PT Am-bang Barito Persada (Am-bapers), Irhamsyah ketikadikonfirmasi mengatakan,meskipun loket PPA di kantorPPSA tutup, tapi pemungut-an channel fee tetap sesuaijadwal, mulai 1 Januari 2009.Pelayanan sementara dipin-dah ke Kantor PT Ambapers,di samping terminal penum-pang Pelabuhan Trisakti.

METRO BANJAR/DONNY SOPHANDI

ALUR BARITO - Deretan tongkang batu bara yang ditarik tugboatmelintas alur baru Sungai Barito.

2 Banjarmasin Post BANJARMASIN BUNGAS3 JANUARI 2009 / 6 MUHARAM 1430 HSABTU

BANJARMASIN POST/HERRY MURDY HERMAWAN

AREA PEJALAN KAKI - Seorang ibu sambil menggendong anak balitanya harus berjalan miring saat melintas di Jembatan Sudimampir Banjarmasinkarena sebagian ruas pejalan kaki dilalui kendaraan, Jumat (3/1). Keadaan tersebut terjadi setiap hari saat padatnya arus lalu lintas.

Loket Channel Fee Masih TutupBANJARMASIN, BPOST -Sejak 1 Januari 2009, pungut-an penggunaan alur baru Su-ngai Barito resmi diberla-kukan. Namun, sampai ke-marin loket pelayanan peng-gunaan alur (PPA) masihtutup.

loket PPA berada di KantorPusat Pelayanan Satu Atap(PPSA) PT Pelindo III CabangBanjarmasin. Pantauan BPost,Jumat (2/1) loket yang ber-dekatan dengan loket pela-yanan dokumen pelayarantampak sepi.

“Mungkin karena seka-rang lagi libur bersama, jadibelum ada petugasnya. Selainitu alur belum diresmikan,”kata seorang petugas di loketpeti kemas.

Menurut petugas lainnya,loket PPA merupakan loket

“Kalau hari libur PPSAtutup, pelayanan dilakukandi kantor PT Ambapers Jalan

Barito Hilir Pelabuhan Tri-sakti Banjarmasin,” kataIrhamsyah. (nda)

Jangan Jadi Perda MubazirBANJARMASIN, BPOST - Rancanganperaturan daerah (Raperda) KhatamAlquran dinilai aktivis perempuansebagai raperda tebar pesona. Sebab,raperda itu mengatur sesuatu yangsudah jadi kebiasaan masyarakat.

Sementara teknis khatam ternyatabelum jelas karena masih dalam pem-bahasan. Kesulitan tidak semata soalbukti telah khatam Quran, tapi soalstandarisasi dan pengajaran agar siswadapat khatam quran.

Demikian salah satu bahasan se-jumlah aktivis perempuan di kafe Sa-mudera, Jumat (2/1). Para pejuang hak-hak perempuan itu berdiskusi tentangefektivitas implementasi perda-perdaberbasis gender dan kelompok minoritasdi Kalsel.

Hadir pada diskusi itu perwakilan

kaukus perempuan politik, aktivisperempuan, aktivis Hizbut Tahrir In-donesia Kalsel , media dan maha-siswa.

Raperda Khatam Alquran masih di-bahasa DPRD Kalsel. Rencananya di-sahkan jadi perda pada pertengahanJanuari 2009. Selain itu, para aktivis jugamembahas surat edaran gubernur No-mor 065/01196/ORG perihal tertibberpakaian saat jam kerja.

Diskusi tersebut sebagai tahap pe-nelitian yang sedang dilakukan Komisinasional Perempuan Indonesia (KPI).Wanti Maulida dari KPI mengatakan,tujuan acara untuk melihat sejauh manaperda-perda di provinsi maupun ka-bupaten dan kota melindungi atau ma-lah melanggar hak-hak perempuan dankaum minoritas.

Sementara itu, Ketua Lembaga Per-lindungan Anak (LPA) Banjarmasin,Yurliani mengatakan perda pendidikanAlquran mubazir karena mengatur apayang sudah jadi kebiasaan masyarakatKalsel yang agamis.

“Kalau maunya supaya terkontrol,berarti harus ada ujiannya. Saya merasaini tidak ada gunanya dan BKPRMI(Badan Komunikasi Pemuda RemajaMasjid Indonesia) juga apa yang di-harapkan? Karena tidak ada alokasianggaran dari pemerintah yang jelas,”ujarnya.

Menurut Yurliani masih banyak per-soalan di ranah lokal terkait kebijakanpelayanan publik yang masih belumtersentuh kalangan eksekutif dan le-gislatif. Dia mencontohkan soal ke-tepatan waktu pelayanan publik. (nda)

Sempat Menyantap Kacang Hijau■ Ibu Rumah Tangga Gantung Diri

BANJARMASIN, BPOST - Mata Ny Rusda (46) terlihat sembab.Dia duduk termenung di ruang tamu rumahnya di Jalan Dahlia IIRT 34 Banjarmasin, Jumat (2/1) siang.

Rusda ditemani beberapakerabatnya. Perempuan pa-ruh baya itu baru saja ke-hilangan putri sulungnya,Yuliana (24) yang tewas gan-tung diri.

Tubuh Rusda ditemukantergantung di pintu masukkamar rumahnya di Komp-leks Perumahan Bumi Ling-kar Basirih, Jalan Rajawali VIIRT 59, Kamis (2/1) pukul20.00 Wita.

“Padahal, kemarin sore,dia masih sempat datang kerumah saya menikmati hi-dangan kacang hijau yangsaya sediakan,” katanya.

Dikatakan Rusda, pihak-nya sempat curiga dengankondisi putrinya yang be-kerja di biro travel tepatnyaHotel Global itu.

“Memang kami sekeluar-ga sempat merasa curiga ataskematian Yuliana, apalagimelihat kondisinya yang te-was karena gantung diri. Te-tapi saya sudah ikhlaskankepergiannya,” ujarnya.

Rusda mengatakan, se-belumnya Yuliana sempatcekcok dengan suaminyaMulyadi (25). “Dalam satubulan ini, memang sempatterjadi perselisihan rumahtangga, bahkan Yuliana sem-pat mengajukan surat ceraidan melaporkan suaminya keMapoltabes Banjarmasin,lantaran pernah memukul-nya,” kata Rusda.

Namun, lanjut Rusda, diaselalu mengimbau putrinya

agar berusaha menjalin hu-bungan yang baik dan tetapberdamai.

Sementara itu, informasidiperoleh BPost, peristiwagantung diri itu pertama kalidiketahui Mulyadi. Dia barupulang kerja sekitar pukul19.00 Wita.

Mulyadi sempat beberapamenit memanggil Yulianaminta bukakan pintu. Na-mun, karena tidak ada ja-waban, pria yang bekerja se-bagai ABK kapal tugboat itumendobrak pintu rumah di-bantu dua tetangganya Id-ham (25) dan Ahmad (25).

Mereka bertiga kaget me-lihat Yuliana tengah sekarat,tergantung di pintu kamar.Lehernya terjerat sarungyang diikat ke ventilasi ka-mar. Mulyadi dibantu duatetangganya berusaha me-nyelamatkan Yuliana dengan

membawanya ke IGD RumahSakit Sari Mulia.

Yuliana sempat beberapamenit mendapatkan bantuanpernafasan dari tabung ok-sigen serta alat pemicu detakjantung. Namun nyawa Yu-liana tidak dapat tertolong.

Kapolsekta BanjarmasinSelatan, AKP Zainal Arrah-man mengatakan, berdasar-kan hasil pemeriksaan pe-tugas dan hasil visum pihakrumah sakit, dia memastikankasus tersebut murni bunuhdiri.

“Hasil pemeriksaan ru-mah sakit, memang ada tan-da-tanda seperti lidah yangmenjulur, memar pada ba-gian leher serta terdapat airseni bercampur kotoran. Ka-mi juga telah mengumpulkanketerangan dari para saksiyang berada di tempat ke-jadian,” ujarnya. (ee)

Tiap Tahun TinggiBunuh Diri di Kalsel Selama 2008

● 4 April Sore Saidi (31) di Desa Durian RT 6 BatangAlai, HST

● 12 April Sutikno (21) di Desa Tiramen, Pulau LautUtara, Kotabaru

● 2 Mei Supaji (40) di Desa Trans 50, Pelaihari, Tala● 4 Juni Yudha (30) Tahanan Blok A Kamar Nomor

2 Lapas Martapura● 2 Agustus Lani (20) di Bawah Jembatan Desa Labat

RT 2 Kecamatan Aluh Aluh, Kab Banjar● 4 September Rahmadi (45) Desa Pulau laut RT 2, HST● 3 Desember Mariana (30) dan Aisyah (3) Desa

Pagartanjung RT 6, Tanbu● 5 Desember H Durahman (80) desa Panggung RT 1

nomor 12, - Haruyan, HST● 8 Desember Ramadhan Jaelani (19) desa Dirgahayu,

Jalan Demang Lehman RT 5 RW 2Kotabaru

Sumber:Dokumentasi Metro Banjar

BUNUH diri ternyata fa-vorit orang Indonesia. Ber-dasarkan data OrganisasiKesehatan Dunia (WHO) pa-da 2005 saja, sedikitnya 50ribu orang Indonesia mela-kukan bunuh diri tiap tahun-nya. Jumlah ini belum ditam-bah dengan tingkat kematianakibat pemakaian obat-obat-

an terlarang.Kebanyakan kasus bunuh

diri terjadi karena adanya ke-lainan mental yang tidak di-tanggulangi dengan baik ter-masuk depresi, bipolar disorder,schizophrenia dan lain-lain.

Faktor-faktor yang dapatmemicu seseorang menjadidepresi, di antaranya kematian

orang-orang tersayang, per-ceraian atau putus hubungankasih kehilangan anak, pe-kerjaan, rumah dan uang.

Selain itu, korban keke-rasan seperti perkosaan, me-ngalami pelecehan fisik, lisandan seksual, kurang percayadiri dan pengaruh alkhol sertaNarkoba.

Hal itu diperparah denganbeberapa anggapan dalammasyarakat bahwa depresisebuah hal yang memalukandan harus ditutupi. Sehingga,orang yang mengalaminyalebih suka mendiamkan ke-timbang menyembuhkannya.Dan akhirnya berisiko me-lakukan bunuh diri. (wkc)

BANJARMASIN, BPOST- Nasib MadeMurte, penderita ganguan jiwa yangdipasung selama tujuh tahun jadi per-hatian Pemkab Batola. Warga Desa KolamKanan RT 10, Barambai itu segera men-dapat perawatan di Rumah Sakit Jiwa (RSJ)Sambang Lihum.

Setelah kondisi Made yang menge-naskan diberitakan BPost, Jumat (2/1)sekitar pukul 09.00 Wita, staf KecamatanBarambai dan Dinas Sosial Batola men-jenguk Made di gubuknya. Setelah itudiputuskan segera membawa Made ke RSJSambang Lihum.

Kepala Dinas Sosial Batola Samson jugamenghubungi Wahono. Dia meme-rintahkan kepala desa Kolam Kanan itumengambil uang Rp 500 ribu dari stafnyauntuk biaya perjalanan membawa Made.

Kepada BPost, Kepala Dinas SosialBatolam, Samson mengatakan, rencananyaSabtu (3/1) Made dibawa ke RSJ SambangLihum. Biaya perawatan Made selama dirumah sakit ditanggung pemerintah.Sebab, Made ternyata memilikikartu jaminan kesehatan mas-yarakat (jamkesmas).

“Sebenarnya tidak adamasalah dengan dana. Halini terjadi karena tidak adaperhatian dari keluarga,”kata Samson.

Samson menam-bahkan, untuk mem-bawa Made ke RSPembakal Desa KolamKanan dan sejumlahstafnya, menyediakantransportasi. Dia sudahmenyerahkan uang Rp500 ribu kepada KepalaDesa Kolam Kanan,Wahono.

Sementara itu, Wahonomengatakan pihaknya siapmengantar Made ke RSJ Sambang

Lihum.”Semua persyaratan seperti KartuJamkesmas, rujukan dari Puskesmas danDinas Kesehatan sudah ada. Tinggalmenunggu membawa Made ke rumahsakit,” kata Kepala Desa Kolam Kanan,Wahono.

Wahono mengatakan, dia merasagembira pemerintah daerah memper-hatikan kondisi salah satu warganya yangmengalami kesulitan.

Diberitakan koran ini, Made sudahdipasung selama tujuh tahun. Anak ManSuladri itu tangan dan kakinya diikatdengan rantai karena mengalami gang-guan jiwa. (dua)

Made

MOTORNYAKENAPA DIK?

ILUS: BPOST/IVANOV

“Saya Tak Bisa Pakai Kopling”PANDAI mencuri motor tapi tidak

pandai mengendarainya. Demi-kianlah Ramad Patriadi (19). Diaberhasil mencuri sebuah sepeda motortapi tertangkap polisi karena tak bisamengendarainya.

Rahmad, warga Jalan Sutoyo S,Yapahut RT 8 Banjarmasin itu di-tangkap aparat Polsekta BanjarmasinUtara, Rabu (1/1). Motor SuzukiShogun R warna hitam biru yangberhasil dicurinya menggunakanteknologi kopling.”Saya tidak bisamenggunakan sepeda motor yangpakai kopling,” kata Rahmad.

Dia bercerita, telah berhasilmembongkar kunci pengaman motordengan nomor polisi B 6026 PFM di

halaman parkir Studio Musik 21, diJalan Sultan Adam RT 20. Pemudayang bekerja sebagai pembuat kelotokberusaha menghidupkan mesinmotor.

Mesin memang berhasil dihidup-kan, tapi Rahmad tidak bisa me-ngendarainya sebab mesin motorlangsung mati, begitu tuas gigi sepedamotor diinjak.

Tak kehabisan akal Rahmadkemudian mendorong sepeda motortersebut. Begitu dekat simpang empatSPBU di Jalan Sultan Adam, seorangaparat kepolisian yang kebetulanmelintas merasa curiga. Dia lalumenghampiri Rahmad.

Kepada aparat itu, Rahmad yang

sebelumnya pernah ditahan karenaterlibat kasus pencurian handphone itumengaku motor tersebut miliknya.

Namun petugas tidak percayasetelah melihat lubang kunci motor iturusak. Rahmadi yang merasa kepepetberupaya melarikan diri.Petugas memberikan tembakanperingatan. Namun Rahmad tidakmenggubrisnya. Polisi lalu mele-paskan tembakan dan mengenai pahakanan Rahmad sehingga dia ambruk.

Rahmad mengaku sebenarnya diatidak bermaksud mencuri sepedamotor. Diungkapkannya, dia ter-pengaruh bujukan rekannya berinisialR untuk mencuri sepeda motor.

“Sebelum mencuri, saya menelan

obat Double L empat butir dan Dextro20 butir yang diberi teman saya,”akunya.

Setelah teler, R kemudian mengajakRahmadi berkeliling kota meng-gunakan sepeda motor. Saat berada diJalan Sultan Adam, mereka melihathalaman parkir Studio 21 lengang.

“Awalnya, uang hasil penjualansepeda motor itu nantinya untukdigunakan bermalam tahun baruan,tapi malah ditangkap polisi,” kataRahmad.

Kanit Reskrim Polsekta Banjar-masin Utara Taufik Firmansyahmengatakan, pihaknya masihmencari rekan Rahmad yang meng-hilang. (tin)

Hari Ini Madeke Sambang Lihum

Page 3: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

3Banjarmasin PostBANJARMASIN BUNGAS3 JANUARI 2009 / 6 MUHARAM 1430 HSABTU

E-MAIL: [email protected]

Saldo Akhir 2 Januari 2009 522.785.034

Pelihara Jalan, Warga Patungan Bikin Portal

Pick Up Beras Sekalipun Dilarang MasukMELINTAS di Jalan Gubernur

Subardjo, perhatikan jalanlingkungan di sekitarnya. Di sanaakan ditemui jalan yang mempu-nyai portal terbuat dari kayugalam.

Di salah satu portal Jalan TatahBangkal Luar, Kelurahan KelayanLuar, Kecamatan BanjarmasinSelatan, terdapat papan bertulis-kan “Truk dan mobil berasdilarang masuk”.

Berkat adanya portal disertaitulisan tersebut tidak ada trukatau mobil beras yang beranilewat di jalan tersebut. Tentu sajainisiatif warga membuat portal itumenjadikan jalan lingkungan

yang diaspal beberapa bulan yanglalu masih dalam kondisi baik.

Kalaupun ada yang berlubangdi beberapa titik, akibat air yangmerendam Kota Banjarmasinbeberapa waktu yang lalu.

Menurut Iwan, seorang wargasetempat, inisiati warga membuatportal dan melarang truk danmobil beras melintas lantaranmereka ingin memelihara jalanagar tetap mulus. “Jika ada yangberani melintas, pasti ada wargayang menegur,” ujarnya.

Iwan membandingkan jalandi kampung sebelahnya, yangrusak hanya beberapa bulanlantaran truk dan mobil pick up

yang mengangkut beras bebasmelintas.

“Kami menunggu lama, hinggabertahun-tahun hingga jalan inimulus. Kami tidak mau hanyasebentar bisa menikmati mulus-nya jalan. Pasalnya, setelah rusaknanti, mungkin lama baru diper-baiki lagi,” jelasnya.

Tindakan warga Tatah BangkalLuar itu, menurut Wali KotaBanjarmasin, H Achmad YudhiWahyuni, memang telah dianjur-kannya sejak dulu untuk jalan-jalan lingkungan.

Pasalnya, banyak jalan ling-kungan yang kapasitasnya tidakmampu jika dilewati truk atau

kendaraan berat lainnya. Akhir-nya, jalan yang baru diperbaiki,kembali rusak.

“Jalan yang sudah diperbaiki,masyarakat sendiri yang menjaga-nya agar tetap mulus. Dishubtidak mungkin mengawasikeseluruhan,” katanya.

Pasalnya, ada saja jalan yangbaru diperbaiki beberapa bulanrusak kembali. Akhirnya, tiaptahun jalan itu selalu masukanggaran perbaikan.

“Untuk itu, masyarakat bisamenjaganya, bisa melalui portal,atau lainnya. Jika tidak, ujung-ujungnya yang rugi masyarakatjuga,” ujarnya. (dd)

Molor Enam Bulan Lagi

Ketua RT dan RW Dapat Rp 200 RibuBANJARMASIN, BPOST -kabar gembira bagi ketuaRukun Tetangga (RT) danRukun Warga (RW) di KotaBanjarmasin. Jerih payah me-reka melayani masyarakatmendapat perhatian seriuspemerintah dan kalanganDPRD.

Usulan penaikan insen-tif untuk ketua RT dan RWsebesar 100 persen olehPemko Banjarmasin, dariRp 50 ribu menjadi Rp 100ribu, dikabulkan DPRDKo ta Banjarmasin.

Lebih menggembirakan,persetujuan DPRD itu taksebatas apa yang diusulkan

pemko. Dewan justru me-ningkatkan dua kali dariyang diajukan pemki, yakniRp 200 ribu per bulan.

“Mereka mengusulkannaik menjadi Rp 100 ribu, tapikita setujui menjadi Rp 200ribu,” ujar salah satu anggotaDPRD Kota Banjarmasin,Iwan Rusmali, Kamis (1/1).

Menurutnya, ketentuanitu akan diberlakukan palinglambat mulai pertengahanJanuari 2009 seiring diketok-nya anggaran APBD2009.

Dengan begitu, lanjutAnggota DPRD Kota Banjar-masin lainnya, Zainal Hakim

anggaran untuk insentif Ke-tua RT dan RW akan naikmenjadi sekitar Rp 4 miliar.Sedangkan sebelumnya, ha-nya sekitar Rp 1 miliar.

Pasalnya, jumlah ketua RTdan RW di Kota Banjarmasinmencapai sekitar 2.000 orang.“Mereka sama-sama men-

Raperda Pendidikan Gratis Masih MandekBANJARMASIN, BPOST - Untuk kesekiankalinya pembahasan Rancangan PeraturanDaerah (Raperda) Pendidikan Gratis olehDPRD Kota Banjarmasin molor. Padahal,Oktober lalu Dewan berjanji sebelum 2009sudah kelar.

Dengan demikian, daricatatan BPost, sudah 11 bulanraperda yang merupakan ini-siatif DPRD Kota Banjarma-sin itu tak jelas ujungnya se-jak diusulkan untuk menjadiperda pada awal 2008.

Sebelumnya Wakil KetuaPansus Raperda PendidikanDPRD Kota Banjarmasin,Suprayogi, menjamin kalaupembahasan raperda ituhingga disahkan menjadiperda paling lambat Desem-ber 2008.

Saat itu, Dewan beralasanraperda tertunda karena me-nunggu uji publik atau hea-ring yang belum ada angga-rannya. Sementara, hal itubaru dilakukan Desemberlalu.

“Kita memang telah mela-kukan uji publik dan banyakmasukan. Namun, kita belumbisa memastikan penyele-saiannya,” kata Ketua KetuaPanitia Khusus (Pansus) Ra-perda Pendidikan Gratis DPRD Kota Banjarmasin, Isnai-

ni, Jumat (2/1).M e n u ru t n y a ,

masukan itu se-perti pakar pendi-dikan dari Univer-sitas LambungMangkurat (Un-lam), DepartemenAgama, sekolah-sekolah baik nege-ri maupun swasta,dan Dinas Pendi-

dikan KotaBanjarmasin.

L a n t a r a nbanyaknya ma-sukan itu, ujar-

nya, perlu telaahan lebihmendalam agar perda itu be-nar-benar mumpuni dan me-ngakomodasi kepentingansemua elemen masyarakatkhususnya di dunia pendidi-kan.

Salah satunya, sebut dia,adanya keinginan agar peng-gratisan juga diberlakukanuntuk sekolah swasta danyang berada di bawah naung-an Departemen Agama, yangberstatus negeri saja.

Selain itu, lanjutnya, latarbelakang beberapa anggotaDewan yang membahas ra-perda ini tidak semuanya datikalangan pendidikan, se-hingga mereka perlu melaku-kan kajian sehingga agaklambat.

Bukan hanya itu, lantaranterlambatnya pencairan danahearing atau dengar pendapatitu, uji publik baru bisa dila-kukan menjelang akhir 2008.

“Kami mohon maaf kepa-da masyarakat. Kami tidakingin memperlambat, tetapiagar perda ini nantinya bisabenar-benar bisa mengako-modasi aspirasi masyarakat,”katanya.

Untuk itu, pihaknya mintawaktu paling lambat enambulan lagi, sebelum datang-nya tahun ajaran baru. “Kitatargetkan selesai sebelumtahun ajaran baru,” tandasIsnaini. (dd)

dapat Rp 200 ribu per bulan-nya,” katanya.

Kenaikan itu dinilai perluagar ketua RT dan RW lebihbersemangat untuk melayanimasyarakat. “Di daerah lain,insentif ketua RT bisa men-capai Rp 500 ribu per bulan,”ujarnya. (dd)

BANJARMASIN POST/HERRY MURDY HERMAWAN

MULAI DIMANFAATKAN - Tiga ibu melintas di Jembatan RK Ilir Banjarmasin saat pulang kerja, Jumat (3/1). Meskipun belum selesai 100 persen, jembatanyang menghubungkan Banjarmasin Selatan dan Banjarmasin Barat sudah bisa dimanfaatkan para pejalan kaki dan pengguna kendaraan roda dua.

Pengolah SampahTiap Kelurahan

BANJARMASIN, BPOST -Salah satu kategori yangmembuat nilai Adipura padatahap I untuk Kota Banjarma-sin melorot, adalah minim-nya TPST. Masih banyak per-mukiman yang belum memi-liki tempat pengolahan sam-pah terpadu itu.

Menurut Kepala BadanPengendalian Dampak Ling-kungan Daerah (Bapedalda)Kota Banjarmasin, RusminArdhaliwa, dengan adanyasistem penilaian Adipura itu,setiap permukiman diwajib-kan punya TPS 3R atau TPST.

“Bukan hanya permuki-man, sekolah, perkantoran ju-ga diharuskan punya TPST.Dengan begitu nilai Adipurabisa digenjot tidak jatuh kepapan tengah lagi,” tegasnya,pekan lalu.

Dengan adanya sistem itu,kata dia, pemko berencanamembangunkan TPST di se-tiap kelurahan. Artinya, ta-hun ini setidaknya sudah ha-rus berdiri 50 TPST di Banjar-masin.

Seperti yang diungkapkanKepala Dinas Kebersihan danPertamanan Kota Banjarma-sin, Syaiddin Noor, minimaltahun ini setiap kelurahansudah punya TPST.

Bukan hanya itu, tiapmembangun perumahan, pe-ngembang diwajibkan me-nyediakan TPST. Jika tidak,izinnya ditahan atau tidakdiberikan.

Bukan hanya itu, perkanto-ran diminta membuat satuTPST di kawasannya. “Kitatidak bisa bergerak, jika tak adadukungan masyarakat. (dd)

GRAFIS : BPOST/IVANOV

Promosi ‘Bumi Selidah’ Melalui PameranMARABAHAN, BPOST -Ingin menyaksikan produkunggulan Kabupaten BaritoKuala? Sekarang lah saatyang tepat. Karena Pemerin-tah Kabupaten Batola saat initengah mengadakan pame-

ran sejak Rabu (31/12).Pameran itu digelar dalam

rangkaian peringatan HariJadi ke-49 kabupaten berju-luk ‘Bumi Selidah’ itu, yangjatuh pada 6 Januari 2009. Ke-rajinan tangan khas Batola

yang dipajang di masing-masing stand di antaranyatikar purun, topi, bakul.

Sedikitnya 50 peserta ikutambil bagian dalam pamerantersebut, seperti Satuan KerjaPerangkat Daerah (SKPD),DPRD, sekretariat daerah, ke-camatan se-Kabupaten Bato-la, organisasi sosial kemasya-rakatan dan perusahaan dae-rah/BUMN.

Selain kerajinan khas Ba-tola, pameran itu menampil-kan berbagai macam kegiat-an pembangunan. Salah satu-nya yang merupakan ke-banggaan warga Batola ada-lah Jembatan Rumpiang,yang ditampilkan dalam ben-tuk maket.

“Pameran ini berlangsunghingga 5 Januari. Setiap stanakan dinilai mana yang ter-baik untuk mendapatkan pia-gam dan hadiah,” ujar Mu-hammad Hasby, Ketua Pame-ran Pembangunan Hari JadiBatola, Jumat (2/1). (dua)

Travel Sistem OnlineMARABAHAN, BPOST -Warga Barito Kuala, khusus-nya Marabahan, sekarang takperlu jauh-jauh ke Kota Ban-jarmasin sekadar membelitiket pesawat dan kapal laut,ataupun mengurus paspor.

Kini di ibukota KabupatenBarito Kuala itu sudah adaperusahaan jasa yang berge-rak di bidang tur dan travel.Biro perjalanan yang dikelolaperusahaan daerah itu, me-nggunakan sistem online se-hingga mempermudah war-ga untuk mengakses berbagaiinformasi perjalanan yangmereka perlukan.

Biro perjalanan yang diberi

nama Selidah Tour and Travelitu, secara resmi dioperasikanRabu (31/1). Peresmiannyalangsung oleh Bupati H Hasa-nuddin Murad SH.

Hasanuddin mengharap-kan, dengan kehadiran tur

yang berada di bawah naung-an PD Aneka Usaha Batolaini, bisa mempermudah war-ga Batola yang membutuh-kan jasa perjalanan wisatatermasuk untuk berumrahdan haji plus. (dua)

BANJARMASINS POST/AHMAD RIDUAN

RAMBUTAN - Warga Desa Rohan Raya, Kecamatan Wanaraya,mengikat buah rambutan. Buah rambutan menjadi salah satu komoditasyang bisa diunggulkan di Batola.

BANJARMASIN POST/MURHAN

TETAP MULUS - Warga memasang portal agar jalan di lingkunganmereka tetap mulus.

PT PERTAMINA EP

PERTAMINA EP

UNIT BISNIS EP TANJUNG

PENGUMUMAN PELELANGAN UMUMPT PERTAMINA EP Unit Bisnis EP (Tanjung) sebagai Kontraktor Kontrak Kerja Sama dengan BP MIGAS memberikan kesempatan kepada Penyedia Jasa yang mampu dan berminat untuk mengikuti lelang sebagai berikut :

1. Pekerjaan : Jasa PenyediaanTenaga Kerja Untuk membantu kegiatan PRODUKSI–OPERASI-TEKNIK -SECURITY (4 PAKET LELANG)

2. Kualifikasi : Bukan Usaha Kecil.3. Klasifikasi : Pengadaan Jasa.4. Bidang : C. Jasa Lainnya.5. Sub Bidang : C.00.13. Penyedia Tenaga Kerja

6. Pendaftaran : Hari/Tanggal : Senin s/d Rabu, 05 s/d 07 Januari 2009Jam : 08.00 - 16.00 Wita

Tempat : Kantor Pertamina UBEP (Tanjung) Jln. Minyak No.1, Komplek Pertamina, Murung Pudak, Tanjung, Kabupaten Tabalong, Kalimantan Selatan 71571

7. Syarat Pendaftaran :

a. Pada saat mendaftar, peminat diharuskan membawa Surat Permohonan untuk mengikuti lelang pekerjaan ini yang ditandatangani oleh Direktur atau Wakil Direktur dan distempel Cap Perusahaan.

b. Bagi Penyedia Jasa yang telah memiliki Surat Keterangan Terdaftar (SKT) PT PERTAMINA (PERSERO), PT PERTAMINA EP dan atau PT PERTAMINA EP Unit Bisnis EP (Tanjung), cukup melampirkan copy SKT dengan Kualifikasi dan Klasifikas (Sub Bidang Pekerjaan) sesuai dengan pekerjaan ini, dengan menunjukkan aslinya.

c. Bagi Penyedia Jasa yang belum memiliki SKT (non SKT) harus melampirkan Biodata Perusahaannya dengan lengkap, terdiri dari :

1. Copy Akte Pendirian Perusahaan dan Perubahannya (bila ada) yang disahkan oleh Departemen Kehakiman.

2. Copy Surat Izin Tempat Usaha/Surat Keterangan Domisili dari Instansi yang berwenang yang masih berlaku.

3. Copy Tanda Daftar Perusahaan (TDP) yang masih berlaku.

4. Copy Surat Pengukuhan Pengusaha Kena Pajak (SPPKP) dan Copy Kartu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP).

5. Neraca Perusahaan Tahun 2007, dengan kekayaan bersih melebihi Rp. 200 juta, tidak termasuk tanah dan bangunan tempat usaha atau memiliki hasil penjualan tahunan lebih besar dari Rp. 1 Milyar.

6. Copy Surat Pemberitahuan Pajak Penghasilan Wajib Pajak Badan Tahun 2007 beserta copy tanda terima dari Kantor Pajak.

7. Daftar Susunan Pemilik Perusahaan dan Daftar Susunan Pengurus Perusahaan.

8. Copy Surat Ijin Pengelolaan Tenaga Pengamanan dari MABES POLRI yang masih berlaku (Untuk Jasa Tenaga kerja Security).

9. Bagi pendaftar lelang yang lulus prakualifikasi akan dikenakan biaya administrasi Rp 250.000,- perpaket lelang yang diikuti.

d. Syarat-syarat lain (bagi Penyedia Jasa SKT dan Non SKT) melampirkan dokumen sbb :

1. Daftar Pengalaman kerja sejenis, dengan melampirkan 1 (satu) copy kontrak.

2. Surat Pernyataan yang ditandatangani oleh Direktur atau Wakil Direktur di atas materai yang menyatakan bahwa semua data, dokumen dan copy dokumen yang disampaikan adalah benar, sah dan sesuai dengan aslinya, dan apabila dikemu-dian hari diketemukan ketidaksesuaian, maka bersedia dikenakan sanksi diskualifi-kasi dan sanksi lain sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

e. Bagi Pendaftar yang bukan oleh Direktur/Wakilnya harus disertai dengan Surat Kuasa bermaterai.

f. Proses Lelang ini berpedoman pada PTK BPMIGAS No. 007/PTK/VI/2004, dan Panitia Pengadaan berhak menolak pendaftaran yang tidak memenuhi persyaratan administrasi tersebut di atas atau telah melewati waktu yang telah ditentukan.

g. Hasil Prakualifikasi akan diumumkan di papan pengumuman PT PERTAMINA EP Unit Bisnis EP (Tanjung) atau dikirim per facsimile, dan hanya kepada yang lulus prakuali-fikasi yang akan diundang untuk mengikuti lelang pekerjaan ini.

h. Berkas Pendaftaran dapat diserahkan langsung atau dikirimkan melalu pos/kurir ke alamat tersebut di atas ditujukan kepada Panitia Pengadaan PT PERTAMINA EP UBEP (Tanjung) dan harus sudah kami terima sesuai batas waktu.

Tanjung, Januari 2009PANITIA PENGADAAN

Jl. Minyak No. 1, Murung Pudak-TanjungKalimantan Selatan 71571

Telepon : 0526-2021242 (Hunting), Facs : 0526-2021344

YAYASAN PENDIDIKAN ISLAM & DAKWAH

UKHUWAHJl. BUMI MAS RAYA KOMPLEK BUMI HANDAYANI XII A BANJARMASIN

Telp 0511-3266859 Fax 0511-3260343E-mail : [email protected]

Contact Person 085231326500 (Syaiful)

Waktu & Tempat

Persyaratan

MENERIMA PENDAFTARAN MURID BARUTPA - KB - TK - SD - SMP ISLAM TERPADU

TAHUN AJARAN 2009 - 2010

1 lbr copy akta kelahiran, 2 lbr photo 3 x 4 berwarna, 1 lbr copy kartu keluarga,copy raport SD kls 5 sem. 1-2 dan kls 6 sem. 1 (Khusus SMPIT), usia per 1 juli2 thn (TPAIT/KBIT), 4 thn (TKIT), 6 thn (SDIT).

Page 4: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

4 Banjarmasin Post SPORTEN3 JANUARI 2009 / 6 MUHARAM 1430 HSABTU

TIM A1GP Indonesia optimistisdan antusias memecahkan ke-buntuan saat tampil di SirkuitTaupo, Selandia Baru, Minggu (25/1) dan kemudian di Lippo VillageKarawaci, Tangerang, 8 Februari.

Dari dua event terdekat itu,prioritas tim Indonesia tentu sajasaat tampil di kandang sendiri.Dukungan tuan rumah dipastikanakan memberikan sentuhan positifIndonesia untuk mencari poinmaksimal. “Meraih poin di negerisendiri memang realistis,” katapembalap utama Indonesia, AdilSaryaguna Hermanto atau lebihdikenal sebagai Satrio Hermanto(24).

Apalagi, dia akan menjalanipersiapan lebih awal ketimbangrivalnya. Satrio memang sangat

Ayo Iyo!TARGET sapu bersih dica-

nangkan Pelti Kalsel pada Per-tandingan Sabtu Minggu (Per-sami) Ferry Raturandang Cup I2008 Zona Kalimantan di Lapa-ngan Tenis Sanaman MantikaiPalangkaraya, Kalteng, 3-4 Ja-nuari.

Memboyong 15 petenis, rombongan yangdimanajeri drh Rusmin Ardalewa serta di-dampingi pelatih Sungkono dan Gatot terse-but mengikuti seluruh nomor yang diper-tandingkan, yakni kelompok umur 12 tahun

PETINJU peringkat tiga dunia kelas buluWBO, Daud Yordan (23), kembali bertarungdi New York, Amerika Serikat, pada 23 Januarimendatang. Petin-ju yang biasa di-panggih Cino ituakan meramaikanpartai tambahandari big match Sha-ne Mosley (AS) ver-sus Antonio Mar-garito (Meksiko).

“Pihak GoldenBoy, yang promo-tor pergelaran tin-ju dunia tersebut,telah menghubu-ngi kami supayaCino berpentas dipartai tambahan,”ujar manajer Da-ud, Damianus Yor-dan, di Kalimantan Barat, kemarin.

Namun, menurut Damianus, pihaknyatidak mengetahui calon lawan Cino. Tapi,besar kemungkinan lawannya adalah petinjuasal Meksiko. Hingga sekarang pihaknyabelum menerima kepastian namanya.

“Mungkin dalam minggu ini mereka me-ngirimkan namanya. Tapi, yang jelas, siapa punlawan yang dihadapi, kami siap,” katanya.

Damianus mengungkapkan, pertandinganini sangat penting bagi kiprah Daud di tinjuprofesional pada masa mendatang. Daudyang saat ini dikontrak Golden Boy, menurutdia, berpeluang naik peringkat jika berhasilmemenangkan laga tersebut.

“Penampilan Daud pada sejumlah partaitambahan itu pun akan menjadi pertimba-ngan Golden Boy untuk memperpanjangkontraknya,” ujar Damianus.

Ke Kalteng untuk Menangputra-putri, KU 14 tahun serta KU 16 tahunputra-putri dan ganda putra-putri.

“Insya Allah anak-anak mampu mewujud-kan target tersebut, kendati lawan bukanhanya tuan rumah Kalteng, tapi juga dariKaltim dan Kalbar,” ujar Sekum Pelti Kalsel,H Sukhrowardi, Jumat (2/1).

Keyakinan itu berdasar pengalaman petenisbelia Banua yang sering mengikuti turnamennasional, bahkan menjadi juara di sana.

“Walau begitu, kami tak mau lengah,terlena apalagi takabur. Jadi mohon doa danrestu warga Kalsel di mana saja berada,semoga anak-anak kita berjaya,” pinta Sukh-rowardi.

Rifki Fitriadi (10) yang diandalkan di KU12 tahun putra bertekad merebut gelar juarapertamanya di Tahun Sapi ini. Pahlawan timmini tenis Kalsel saat menyabet kampiunnasional 2006 dan 2007 itu telah berlatih kerasdi bawah bimbingan sang ayah, Rizani.

Rasa percaya diri yang tinggi juga meliputiAmar (12). Apalagikelahiran Banjarmasin, 16 September 1996 itumerasa sedang dalam kondisi terbaik. “Doa-kan saya menang,” kata siswa kelas I SMPN26 Banjarmasin yang kampiun TurnamenTenis Wali Kota Banjarmasin Cup I 2008.

Persami Ferry Raturandang Cup merupakansalah satu kejuaraan tenis junior tertua di Indo-nesia. Di pulau Jawa dan Bali tahun ini memasukipenyelenggaraan yang ke-58. Sedangkan diKalimantan baru pertama kali diadakan. (buy)

berharap bisa merebut poin, sebabsejauh ini dia belum mampu meraihangka. Namun demikian, targetterdekat tetap mencuri poin diA1GP Selandia Baru.

“Saya tak tahu di seri mana akanmeraih poin. Tapi, saya sudahmembulatkan tekad untuk men-dapatkan itu secepatnya, termasukdi Indonesia,” ucap Iyo, sapaanSatrio.

Itu berarti dia akan berusahatampil optimal di Selandia Baruuntuk mendongkrak posisi Indone-sia yang kini berada di posisi ke-21

dari 25 negara peserta.Sementara itu, Kabid

Pembinaan PP IMI, IrawanSucahyono, mengatakanbahwa Indonesia siapmenjadi tuan rumah AIGP.Dia juga berharap semuapihak terkait akanmendukung pelaksanaan,terutama memberi du-

kungan kepada Lippo Villagesebagai sirkuit jalanan yang telahdisulap menjadi arena perlombaan.

“Kami telah melakukan pem-benahan secara bertahap mulai darisarana dan prasarana hinggakenyamanan bagi pembalap negaralain. Kami hanya ingin balapan diIndonesia memberikan imej positif.Tentunya hal itu disertai dukungansemua pihak,” cetus Irawan.Menyangkut peluang Satrio,Irawan tak mau banyak ber-komentar.

“Bukan tak mau membahaspeluang, tapi penunjukan Indone-sia merupakan tugas yang harusdijalankan dengan baik,” tan-dasnya.

Selain Satrio, Indonesia jugamenurunkan Zahir Ali yang takkalah berpotensi, kendati masihberstatus rookie atau debutan.(sic/iac)

Pertaruhkan PeringkatDaud dikontrak sejak Agustus lalu selama

lima tahun. Partai laga itu pun harus diikutiDaud sesuai kontrak yang disepakati. Dalam

kurun satu tahun,Daud harusbertanding padaempat partaitambahan dari lagayang dipromotoriGolden Boy. Pada pertandi-ngan pertama sebe-lumnya, ketika Da-ud tampil di partaitambahan saat ter-jadi pertarunganutama non-gelarkelas ringan antaraJuan Manuel Mar-quez (Meksiko)dan Joel Casama-yor (AS) di MGM

Las Vegas, 13 September, Daud meraih sukses.Lawan Daud waktu itu adalah petinju Mek-siko, Antonio Meza.

Daud merupakan petinju Indonesia per-tama yang pernah bertanding di tempatbergengsi, MGM Las Vegas, Amerika Serikat.Tapi secara keseluruhan, Daud petinju Indo-nesia keempat yang bertanding di AS. Tigapetinju sebelumnya, Ellyas Pical, AdrianKaspari dan Anis Roga, semuanya kalah.Bukan itu saja, karena Daud merupakanpetinju Indonesia pertama kali yang dikontrakdengan jangka panjang (selama lima tahun)oleh promotor kaliber dunia, Golden BoyPromotions. Petinju-petinju Indonesia sebe-lumnya hanya dikontrak untuk sekali pertan-dingan saja di AS. Saat ini, Daud sudah mulaiberlatih intensif di Sasana Kayong Utara,Kalimantan Barat. (sko/ant/wpo)

KU-12 Tahun

1. M Rifki Fitriadi2. Raema Rufaidah

KU-14

1. Amar2. Febrian3. Lina4. Zahrah5. Audini Rizky

Skuad Tenis KalselKU-16

1. Iqro2. Hamzah3. Duta4. Faisal5. Ricky6. Arman7. Pertiwi Alwilda8. Lita Cahaya

SEBAGAI koran harian terkemukadi Banua, Banjarmasin Post tidak hanyaidentik dengan market leader. Tapi jugapioner dalam perubahan dan inovasi.

Real time atau berita yang disajikansecara seketika melalui dunia maya dane-paper (elektronik paper) atau tampilanlayaknya koran edisi cetak, hanyasebagian dari terobosan pada 2008.

Kini, mengawali Tahun Sapi,Banjarmasin Post Group mengajakpelanggan maupun pembaca setianyauntuk membuka pikiran menyambutperubahan-perubahan berikutnya.

Kampanye bertajuk Open Your Mindtersebut diwujudkan dalam kegiatanjalan sehat yang akan dilaksanakanpada Minggu, 25 Januari nanti.

“Kita ingin mengajak pembacamengenal lebih dekat perubahan yangtelah dilakukan BPost Group danmembuat mereka terbuka untukperubahan-perubahan selanjutnya,”ujar A Wahyu Indriyanta, PemimpinPerusahan BPost Group sekaliguspenggagas acara tersebut.

Menurutnya, masih banyak ma-syarakat Kalsel yang belum me-ngetahui bila sekarang BPost punyarubrik baru seperti Spirit Bartman,halaman khusus kesebelasan BaritoPutera dan Barito Mania, atau Society.

Jalan SehatPembuka Pikiran

Bahkan tampilan secara kese-luruhan koran tertua dan terbesar diKalsel ini kian memesona karena 24halaman disajikan berwarna (full color).

“Tak hanya di redaksi, bagianpromosi dan sirkulasi bersinergimengusung Tenda Biru, one stopprograme untuk pengantin baru, mulaidari peminjaman tenda dan spandukhingga menampilkan mereka dikoran,” terang Wahyu.

Terpisah, Ketua Panitia PelaksanaJalan Sehat BPost Open Your Mind, MFachmy Noor, mengatakan, kegiatanberhadiah total Rp 38 juta itu menem-puh jarak sekitar 1.400 meter.

Rute yang akan dilewati dimulaidari halaman kantor Banjarmasin PostGroup Jalan AS Musyaffa No 16Banjarmasin, lalu Suprapto, HaryonoMT, selanjutnya Pangeran Samuderadan finish di depan kantor GubernurKalsel Jalan Sudirman. “Hadiah totalRp 38 juta sesuai usia BPost yangAgustus nanti 38 tahun,” jelas Fachmy.

Diingatkannya, jumlah pesertajalan sehat dibatasi hingga3000 orang. Pendaftaran dibukamulail Sabtu, 10 Januari dengancontact person Rizky Pratama dinomor handpone 0511-7555390 atau08115002002. (buy/*)

BPOST/BURHANI YUNUS

RIFKI (kiri) dan Iqro di sela latihan di Lapangan TenisDharma Praja Banjarmasin.

BOXING-INDONESIA.COM

DaudYordan

BOBBY-GGPHT.COM

Satrio Hermanto

Page 5: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

Sabtu, 3 Januari 2009 | Halaman 5Banjarmasin Post

GUBERNUR yang juga Raja Yogyakarta,Sri Sultan Hamengku Buwono X gencarkeliling ke daerah-daerah mencaridukungan maju Pilpres 2009. TimPelangi Perubahan dan MertiNusantara menjadi andalan untukmeraih kursi presiden.

Namun sejauh ini, belum adaprogram nyata dari Sultan untukmemajukan Indonesia. Bahkansejumlah pengamat menyebut,selama menjadi gubernur, Sultantak memiliki prestasi.

Menanggapi hal itu, anggotaTim Pelangi Perubahan, GarinNugroho menegaskan memangsaat ini masih dalam tahap Sultanmendengar. “Sebab, kepemim-pinan yang baik harus disuplai dengan ma-sukan,” kata Garin, Jumat (2/1) di Yogyakarta.

Setelah banyak mendengar, baru Sultan

Masih Ingin Mendengarmengumpulkan para ahli untuk menyusunapa yang disebut program kerja pembangu-

nan. “Sultan tak mau gegabahmerumuskan program-program,”kata Garin.

Kapan program kerja ram-pung? “Sekitar Maret atau April2009,” tambah sineas berbakat itu.

Sultan memang sedang ra-jin mendengar. Sebuah acara khu-sus bertajuk Sultan Mendengar ru-tin dilakukan tiap dua minggu.Acara Sultan Mendengar kali per-tama dilakukan di Restoran Wa-rung Daun, di Jalan Wolter Mo-nginsidi, Jakarta Selatan, 18 De-sember 2008.

Dalam acara tersebut, Sul-tan hanya mendengar. Dia berperan sebagaipemirsa bukan sebagai panelis atau pengisidiskusi.(rbt/vvn)

GIANYAR, BPOST - Selama 2008, Golkar masih tenang-tenang saja. Namun mulai 5 Januari 2009, partai pemenangPemilu 2004 ini akan bergerak lebih agresif.

Menurut Ketua Umum Golkar Jusuf Kalla, Waktu tersebutdipilih karena masyarakat Indonesia sering kali cepat lupajika sosialisasi dilakukan sejak jauh hari. Selain itu, krisisekonomi yang terjadi saat ini menyebabkan sebagian pe-ngusaha yang juga kader Golkar tidak bisa mengeluarkanbanyak dana.

“Golkar memang belum agresif, tapi kita akan mulai tanggal5. Kenapa? Ekonomi juga tidak terlalu baik bagi pengusahaapalagi simpatisan Golkar,” kata Kalla dalam acara pem-bekalan caleg, jurkam, Bappilu Golkar Bali di Balai Budaya,Gianyar, Bali, Jumat (2/1).

Karena itu, lanjut Kalla, Golkar akan fokus untuk tiga bulanke depan. Singkatnya waktu kampanye dikarenakan kei-kutsertaan Golkar dalam pemilu sudah lama dibanding partai-partai baru yang sudah gencar beriklan.

“Gerindra memang harus kampanye berlama-lama karenaorang tidak tahu apa itu Gerindra, apalagi Hanura,” imbuhnya.

Sementara terkait logistik pemilu, Golkar segera melakukandistribusi ke seluruh daerah di Indonesia. Dia berharap atributpartai seperti bendera bisa mendukung tahap pengenalan paracaleg. Kalla berharap para caleg bisa bekerja keras untukmeraih simpati masyarakat.

“Saya minta, begitu bantuan logistik dari pusat tiba, semuasecara simultan kader-kader memasangnya. AMPG (AngkatanMuda Partai Golkar) suruh kerja semua. Itulah cara me-majukan suatu partai,” tegasnya.(rbt/oz)

BP

OS

T/N

CU

KEBERADAAN pedagang

kaki lima atau PKL memang

dianggap sebagian

masyarakat menganggu

lalu lintas. Pasalnya banyak

yang berjualan hingga

memakai badan jalan. Untuk

itu wakil rakyat kita nanti

khususnya di DPRD Banjarmasin

harus memberikan solusi

untuk PKL ini sehingga

jalan bebas hambatan

serta PKL juga bisa

tetap berjualan. (ncu)

WALAUPUN sudah

diadakan penerimaan CPNS

tiap tahunnya ternyata

masih banyak daerah

terutama yang terpencil

kekurangan tenaga guru.

Fasilitas sekolah pun

banyak yang tak lengkap.

Tugas wakil rakyat kita nanti

untuk memperhatikan

pendidikan di Kalsel.

Perbanyak tenaga

guru dan lengkapi

fasilitas

pendidikan.(ncu)

Tarida Marisca, Mahasiswi

Kekurangan Guru

Via Gusleani,Seniman

BP

OS

T/N

CU

Solusi PKL

Sri Sultan

Golkar Agresif 5 Januari

“Saya memang tidak bisamenjawab ya, atas tawaransejumlah parpol itu. Tapi se-bagai orang Muhammadi-yah, saya menyatakan InsyaAllah siap. Sebab kalau tidaksiap, nanti Muhammadiyahyang protes, lho kok ketuaumum nggak siap jadi capres.Hanya tetap harus melihatpeluang, termasuk restu dariMuhammadiyah,” kata Dinsaat bersilaturahmi dengankeluarga besar BanjarmasinPost Group, Jumat (2/1) diGedung HJ Djok MentayaBanjarmasin Post Group.

Din datang ke BPost taksendirian. Dia ditemani pe-ngamat politik UniversitasParamadina yang biasa tam-pil di tayangan Democrazy,Bima Arya Sugiharto dan pe-ngamat politik Muhamma-

Gambar Saya Banyak Sekali Tergantung Muhammadiyah

BANJARMASIN, BPOST -Ketua Umum PP Muham-madiyah, Din Syamsudinmasih melihat peluang majuke arena Pilpres 2009. MeskiPartai Matahari Bangsa(PMB) resmi mengusung-nya, Din belum berani mem-beri jaminan.

diyah, Bachtiar Effendi, Wa-likota Banjarmasin Yudhi Wah-yuni dan jajaran pengurus PWMuhammadiyah Kalsel.

Din ditemui Pemimpin U-mum BPost Group, HG RusdiEffendi AR, Pemimpin Re-daksi, Yusran Pare, Pemim-pin Perusahaan A WahyuIndriyanta dan lainnya.

Pada pertemuan itu, Dinmengakui, selain PMB, PartaiBuruh dan bahkan kaderPAN pun ikut mendukung.Namun jika tanpa restu Mu-hammadiyah dan dukungannyata parpol, maka dia takakan maju.

“Bahkan saya melihat,gambar saya banyak dipa-sang bersama para caleg. Adadari PMB, bahkan Partai Bu-ruh. Dan saya juga dapat du-kungan dari PAN Kalsel, ini

PENGAMAT politikdari UniversitasParamadina, Bima AryaSugiharta melihat,suasana politik di daerahmenjelang Pemilu 2009masih adem ayem.

Namun pada saatnyananti, mendekati 9 April,dipastikan suhu politikmeningkat. Sebab,dinamika politik akanjauh lebih dinamisdibanding pemilusebelumnya.

“Apalagi sekarang inimenggunakan sistemsuara terbanyak. Jelaspara caleg akan salingberebut suara dan iniakan sangat dinamis,”kata Bima usaimengikutis Maghribberjaah di MushalaBanjarmasin PostGroup.(rbt)

Din Syamsudin

ketuanya ada di sini,” kataDin sambil melirik YudhiWahyuni yang merupakanKetua DPW PAN Kalsel.

Din mengatakan, saat inisampai 2010 masih menjabatsebagai pimpinan Muham-madiyah. Karenanya, dia ha-rus tunduk pada kebijakanyang ditentukan Muham-madiyah nantinya.

Din mengatakan, saat inibelum berpikir lebih jauhtentang politik praktis. Pem-bahasan dengan PP Mu-hammadiyah, kata Din, jugabelum dilakukan terkait halini.

“Semua masih konstan,belum ada kegiatan politikpraktis yang telah saya tem-puh. Saya masih sibuk de-ngan urusan Muhammadi-yah dan urusan keagamaanlainnya,” lanjutnya.

Justru sekarang ini Dintengah mendorong partai Is-lam, partai berbasis Islam danormas Islam untuk memba-ngun lingkar simpul kebang-saan yang kemudian olehsejumlah media disebut se-bagai Poros Tengah Jilid II.

Din mengaku pernah mem-bahas ini dengan HamdanZulva (PBB), Bursah Zarnubi(PBR), Muhaimin Iskandar(PKB), Azwar Anas (PPP) dantokoh parpol lainnya.

“Mereka menyambut baik.Dan saya terus mendorong

agar mereka mau dudukbersama, dengan damaimembangun megakoalisi,dan yang tak kalah penting,

LebihDinamis

legowo terhadap siapa yangdiusung jadi capres,” beber-nya.(nda/rbt)

Bima Arya

ME

TR

OB

AN

JAR

/AY

A

ME

TR

OB

AN

JAR

/AY

A

POPULARITAS Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra)menanjak seiring dengan gencarnya iklan partai bernomorurut lima ini. Di polling peserta pemilu 2009 Banjarmasin Postpun, partai yang mengusung Prabowo Subianto sebagai capresini perolehan poinnya meroket.

Kemarin, kader dan simpatisan Gerindra menggelontor6.040 poin sehingga total memperoleh 17.010 poin. Sedangpartai lain yang menambah poin adalah Partai Matahari Bangsa(PMB) yang pelan tapi pasti, poinnya bertambah banya.

Selain itu ada Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Partai PesatuanPembangunan (PPP), Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura), PartaiDemokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), dan Partai BarisanNasional (Barnas). Selengkapnya lihat tabel. (rbt)

Partai GerindraGelontor Poin

PMB, Pelan Tapi Pasti

1. HANURA : 2.780 POIN

2. PKPB : 5.520 POIN

3. PPPI : 35.840 POIN

4. PPRN : 1.530 POIN

5. GERINDRA : 17.010 POIN

6. BARNAS : 9.080 POIN

7. PKPI :10.760 POIN

8. PKS : 11.040 POIN

9. PAN : 5.060 POIN

10. PPIB : 160 POIN

11. KEDAULATAN : 5.770 POIN

12. PPD : 820 POIN

13. PKB : 2.890 POIN

14. PPI : 3.630 POIN

15. PNIM : 40 POIN

16. PDP : 2.940 POIN

17. PAKAR PANGAN: 4.650 POIN

18. PMB : 13.350 POIN

19. PPDI : 30 POIN

20. PDK : 80 POIN

21. REPUBLIKAN : 460 POIN

22. PELOPOR : 310 POIN

23. GOLKAR : 5.420 POIN

24. PPP : 2.730 POIN

25. PDS : 1.400 POIN

26. PNBK :38.290 POIN

27. PBB : 2.710 POIN

28. PDIP : 3.440 POIN

29. PBR : 2.970 POIN

30. PATRIOT : 490 POIN

31. DEMOKRAT : 19.850 POIN

32. PKDI : 40 POIN

33. PIS : 760 POIN

34. PKNU : 2.770 POIN

41. MERDEKA : 830 POIN

42. PPNUI : 50 POIN

43. PSI : 50 POIN

44. PARTAI BURUH : 390 POIN

ANTARA/SAPTONO

LEBIH AGRESIF - Ketua umum Partai Golkar, Jusuf Kalla (kanan) berbincang dengan Ketua Dewan Penasihat Golkar, Surya Paloh (tengah) dan Korwil Bali, NTB Golkar, EnggartiastoLukita (kiri) usai berlangsungnya pembekalan caleg, jurkam dan Bappilu Golkar Bali di Gianyar, Bali, Jumat (2/1). Mulai 5 Januari, Golkar siap agresif mencari dukungan.

DOK/BPOST

Page 6: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

AP PHOTO/MANU FERNANDEZ

Super BallSabtu, 3 Januari 2009

Kecam Para PenjudiSEDIHSEDIHSEDIHSEDIHSEDIH. Itulah yang dirasakanpetenis cantik, Maria Sharapovasaat mendengar ajang duniatenis kini jadi tempat bursataruhan nomor satu --setaradengan sepakbola. Ia merasa,judi adalah racun yang bisamengotori sportivitas dari duniayang sangat dicintainya itu.

halaman 11

NAMA Samuel Eto’osempat identikdengan Real Mallorcadalam rentang empattahun dengan statuspemain pinjaman dariReal Madrid.

Periode 2000-2004tak ada yang bisamemisahkan Eto’odan Mallorca.

Idiomnya, Eto’o adalah Mallorca,sebaliknya, Mallorca tanpa Eto’o takberdaya.

Tidak salah memang. Selamaberbaju klub asal kota Palma deMallorca itu, pemain internasionalKamerun ini mampu mengemas 54gol dalam 133 gol.

Namanya pun mengudaramengalahkan pemain yang kala itutengah bersinar seperti Albert Luque,Arnold Bruggink, Canstantin Galca,sampai Jovan Stankovic.

Tak heran setiap kali bertemudengan Real Mallorca di lapangan,hal yang paling ditunggu adalahpermainan Eto’o, yangmeninggalkan Mallorca tahun 2004untuk bergabung ke Barcelona.

Meski selalu mengaku ‘tidak tega’untuk menjebol jala Mallorca, tetapsaja striker bernomor kostumsembilan ini menunjukkankeseriusan.

Minggu (4/1) dini hari, di StadionCamp Nou, Eto’o sudah punyajanji untuk menjawab setiapkeraguan ataspenampilannya kalaberhadapan dengan klubyang berjasamembesarkannamanya itu.

Dia benar-benarserius menghadapipartai reuni penuh

emosi itu. Serio Eto’o!, dua kata yangberarti Serius Eto’o sudahdikumandangkan jauh-jauh hari.

“Selalu spesial bertemu denganmereka. Setiap tahun saya takpernah lupa jasa mereka. Tapi dilapangan semuanya berubah, sayaingin selalu menjebol jala setiaplawan, termasuk Mallorca,” ancamEto’o, seperti dilancir elmundo.es,Jumat (2/1).

Keseriusan Eto’o bukan sajajaminankemenanganbagi tuanrumah. Di sisilain, priaberkulit legamini jugamemanfaatkanmomentumuntukmengemaspundi-pundigol.

Menjadijawara La Ligaplus prestasisebagaijugadorpaling andal diakhir kompetisitentu

sebuah bidikan realistis Eto’o. Kini15 gol yang sudah dikoleksinyasangat berpotensi bertambah di akhir90 menit laga Barcelona versusMallorca.

“Naluri seorang striker adalahmencetak gol. Kalau hanya sekadarperusak lebih baik jadi gelandang,nafsu itu selalu ada dalampikiranku, di manapun kitabertanding, apalagi di kandangsendiri,” tegas Eto’o.

KeseriusanditunjukkanEto’o dengankehadirannyatepat waktu usailiburan Natal.Pelatih JosepGuardiola punmemutuskanmenggelarlatihan lebihcepat. MeskiMallorca hanyamenghuni papanbawah,Guardiola takmau lengah.

“Minggu lalumereka suksesmenahan Sevilla.

Jelas itu sinyal waspada buat kami.Di sisi lain, kami sudah bertekadmemulai tahun 2009 dengan pestakemenangan. Kami tak boleh lengah,perjalanan masih panjang,” cetusGuardiola.

Barca akan kehilangan bek mudaGerrard Pique yang terserang flu.Namun Martin Caceres yangsudah kembali dari rehat siapmenambal lubang yangditinggalkan Pique.

Peperangan di altar Camp Noudini hari nanti memang bak Davidversus Goliath. Tak heran bisa sajatekanan ke gawang tim tamu bakalmenjadi pemandangan sepanjang 90menit permainan, hujan gol pun taklepas dari kemungkinan itu.

Kondisi tersebut bukan tidakdisadari pasukan Ensaimada Mecánica,julukan lain Mallorca. Tapi secercahsemangat masih meletup untukmelepaskan diri dari kejaran tigapesaing di klasemen sementara.

Yup, musim ini konsentrasiMallorca memang hanya tertujupada bagaimana caranya bertahandi level Primera Liga.

“Kami memang kalah kelas, tapibukan berarti akan kalah begitu saja.Selama liburan kemarin, semuapemain sudah bersepakat untukmengambil poin maksimal di setiaplaga,” kata Pelatih Mallorca,Gregorio Manzano.

“Melawan Barcelona hasil serimemang sudah bagus, tapi kalau

ada kesempatan kenapatidak kami manfaatkansaja. Toh bola itu masihbisa berlari kemanapun,

semuanya tergantungpada kerja keras kami dilapangan,”lanjutnya.(PersdaNetwork/bud)

VSBARCELONABARCELONABARCELONABARCELONABARCELONA MALLORCAMALLORCAMALLORCAMALLORCAMALLORCA

LIVE ONLIVE ONLIVE ONLIVE ONLIVE ON

Minggu(4/1) pukul03.00 Wita

SELAIN Eto’o ada dua nama lagiyang bakal menjadi pusat perhatianpublik Camp Nou, striker LionelMessi dan Xavi Hernandez.

Dua orang ini sukses mendapatkehormatan dari UEFA sebagai duopaling bersinar musim ini.

Mereka mampu ‘menundukkan’Theo Walcott-Emanuel Adebayor,Fernando Torres-Steven Gerrard danSergio Aguero-Maxi Rodriguez.

Bahkan, keduanya juga masukdalam daftar tim UEFA yang barudirilis kemarin bersama GianluigiBuffon, Carles Puyol, John Terry, RioFerdinand, Steven Gerrard, Kaká,

Fernando Torres, dan ZlatanIbrahimovic.

Keduanya pun merasa bahagiasekaligus bangga menjadi bagianterbaik di benua biru. MelawanMallorca, mereka sudah berjanjimemberi banyak kejutan.

“Secara pribadi saya inginmencetak gol sekaligus merayakansemangat tahun baru, tapi yangterpenting adalah membawa setiapkemenangan untuk tim, karena kamitengah lapar gelar setelah tampil jelekdua tahun terakhir,” kata Messi.

Deretan amunisi kebahagiaan jugamakin lengkap tatkala sergio

Busquets dan Bojan Krkic jugamasuk dalam daftar pemain masadepan Eropa.

Apalagi, di Camp Nou dua orangini sudah dijadikan ‘duet pangeranmuda’ yang suatu saat bisamenggantikan peran Messi-Eto’o.Jadi, dini hari nanti, sepertinya bakalbanyak pesta kemeriahan di CampNou.

“Saya berharap tampil bagus, itusaja,” tegas Busquets, satu di antaramutiara muda yang ditemukan PepGuardiola selain Pedro Rodriguezdan Víctor Vázquez.(Persda Net-work/bud)

kondisi timBARCELONABARCELONABARCELONABARCELONABARCELONA

Tim dengan penampilan paling meyakinkan

dan menjadi kandidat kuat juara La Liga.

Barcelona tampil solid dan tajam dengan

mencetak 46 gol dan hanya kemasukan 10

gol. Absennya Gerrard Pique tak terlalu

berpengaruh. Martin Caceres siap menjadi

pengganti, di sisi lain gelandang lincah

Andres Iniesta juga siap kembali tampil usai

lama absen karena cedera.

MALLORCAMALLORCAMALLORCAMALLORCAMALLORCA

Dibanding Barcelona, performa Mallorca

berbanding 180 derajat. Pasukan Gregorio

Manzano ini baru mengemas 17 gol dan

sudah kebobolan 29 kali dalam 16 partai!

Mereka terpuruk di papan bawah. Namun

mereka tetap berbahaya karena akan turun

dengan kekuatan terbaik, termasuk sang

ikon klub Juan Arango

PrediksiRasanya hanya keajaiban yang bisa

menggagalkan kemenangan Barcelona atas

Mallorca. Apalagi tampil di Stadion Camp

Nou. Namun demikian, Lionel Messi dkk tak

boleh jumawa. Mallorca tetap berpotensi

membuat kejutan seperti saat menahan

Sevilla 0-0 di laga sebelumnya. BarcelonaBarcelonaBarcelonaBarcelonaBarcelona

3-0 Mallorca3-0 Mallorca3-0 Mallorca3-0 Mallorca3-0 Mallorca

Kebahagiaan Xavi dan Messi

Rapat TengahHASIL HASIL HASIL HASIL HASIL seri sudah bagus bagi kami.Jujur, melawan tim super sekaliberBarcelona kami tak bisa bermainlepas dan terbuka begitu saja.

Kemungkinan paling besar sayaakan memasang lima pemain ditengah dengan dua pemain jangkar.Saya berharap lima pemain di tengahini bisa menghadang laju pemainlawan sebelum masuk ke areapertahanan.

Kami juga mewaspadai bola-bolasayap, meski Barcelona jarang sekalimenggunakan strategi ini, tapi adanyaDani Alves dan Eric Abidal, formulamereka memang benar-benar lengkapdan tajam. Andalan kami hanyaserangan balik.(bud)(bud)(bud)(bud)(bud)*) Gregorio ManzanoGregorio ManzanoGregorio ManzanoGregorio ManzanoGregorio Manzano, Pelatih RealMallorca, dikutip situs klub

ulasan manzano

AP PHOTO

Xavi Hernandez

PEMANASAN - Striker Barcelona,Samuel Eto'o, melakukan pemanasan saatlatihan di Stadion Camp Nou, Barcelona,

Spanyol, Senin (8/12). Eto’o akanmenghadapi mantan klubnya, Real

Mallorca, Minggu (4/1).

Gol CepatKAMI KAMI KAMI KAMI KAMI berharap ada pesta lanjutan diawal 2009. Anak-anak tidak bolehterlalu puas dengan apa yang kamiraih sepanjang nyaris separoh musimini, karena kami tahu kami bisa lebihbaik.

Mallorca tim padat di tengah, kamiharus mencetak gol cepat agarsemuanya bisa berjalan normal. Tigaatau dua orang penyerang tidakmasalah, bagi kami yang pentingadalah gol cepat.

Kembalinya Caceres membuat kamitenang di lini belakang, begitu jugaadanya Iniesta. Kami gembiramenyambut mereka kembali.(bud)(bud)(bud)(bud)(bud)*) Josep GuardiolaJosep GuardiolaJosep GuardiolaJosep GuardiolaJosep Guardiola, Pelatih Barcelona,dikutip El Mundo Deportivo

ulasan guardiola

Live on TVBARCELONA VS MALLORCABARCELONA VS MALLORCABARCELONA VS MALLORCABARCELONA VS MALLORCABARCELONA VS MALLORCA

Minggu (4/1)pukul 03.00 Wita

VALENCIA VS ATLETICOVALENCIA VS ATLETICOVALENCIA VS ATLETICOVALENCIA VS ATLETICOVALENCIA VS ATLETICOMinggu (4/1)

pukul 05.00 Wita

SEVILLA VS OSASUNASEVILLA VS OSASUNASEVILLA VS OSASUNASEVILLA VS OSASUNASEVILLA VS OSASUNASenin (5/1)

pukul 02.00 Wita

GETGETGETGETGETAFE VS DEPORAFE VS DEPORAFE VS DEPORAFE VS DEPORAFE VS DEPORTIVOTIVOTIVOTIVOTIVOSenin (5/1)

pukul 04.00 Wita

HULL CITY VS NEWCASTLEHULL CITY VS NEWCASTLEHULL CITY VS NEWCASTLEHULL CITY VS NEWCASTLEHULL CITY VS NEWCASTLESabtu (3/1)

pukul 23.00 Wita

MACCESFIELD VS EVERTONMACCESFIELD VS EVERTONMACCESFIELD VS EVERTONMACCESFIELD VS EVERTONMACCESFIELD VS EVERTONSabtu (3/1)

pukul 23.00 Wita

PrPrPrPrPreston Noreston Noreston Noreston Noreston North End vs Liverpoolth End vs Liverpoolth End vs Liverpoolth End vs Liverpoolth End vs LiverpoolMinggu (4/1)

pukul 01.25 Wita

GILLINGHAM VS ASTON VILLAGILLINGHAM VS ASTON VILLAGILLINGHAM VS ASTON VILLAGILLINGHAM VS ASTON VILLAGILLINGHAM VS ASTON VILLAMinggu (4/1)

pukul 21.30 Wita

Southampton vs Man UnitedSouthampton vs Man UnitedSouthampton vs Man UnitedSouthampton vs Man UnitedSouthampton vs Man UnitedSenin (5/1)

pukul 00.00 Wita

Halaman 6

Page 7: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

Banjarmasin Post

AP PHOTO/PAUL THOMAS

SELEBRASI - Kiper Liverpool, Pepe Reina (kanan), melakukanselebrasi dengan Fernando Torres (kiri) dan Nabil el Zhar, usaimengalahkan Middlesbrough di Stadion Anfield, Sabtu (23/8).

soccer hot news 7SABTUSABTUSABTUSABTUSABTU

3 JANUARI 2009

VALENCIA menutup tahun2008 dengan kekalahan.Mengawali tahun 2009,Los Che bertekadmembukalembaran barudengankemenangan.

AtleticoMadrid yangakan menjadi

tamu di Stadion Mestalla,Minggu (4/1) dini hari, dalamlanjutan Primera La Liga dibidiksebagai korban pertama.

Duel ini merupakan big match La Ligapekan ini. Kedua tim berada di posisiempat besar, Valencia urutan empatdan Atletico ketiga.

Sadar kedatangan lawan berat,kubu Valencia pun melakukanpersiapan intensif. PelatihUnai Emery memutuskanuntuk melakukanlatihan segera seharisetelah libur Natal.Hingga tahunbaru Valenciamasih terusmenjalanilatihan.

Di

LIVERPOOLberkibar di leveltop PremierLeague musimini. The Redsmemimpinklasemensementara danberpeluangmenjadi juarasetelah terakhirtahun 1990.

Preston North End masihberkubang di Championship --divisi II Inggris. Klub guremini tak pernah lagi berkiprah dikompetisi tertinggi Inggrissejak 1961 dan terakhirmemenangi Piala FA tahun1938.

Bagai langit dan bumi.Begitulah perbedaan kelasLiverpool dan Preston yangbentrok pada babak ketigaPiala FA di Deepdale, Minggu(4/1) dini hari.

Namun demikian, kiperLiverpool Jose “Pepe” Reinatak sesumbar bakal menang.Ia tetap menaruh respekdengan meminta rekansetimnya untuk tidakmenganggap remeh Preston.

Reina sadar betul, bukanpekerjaan mudah meraihkemenangan di Piala FA meskimelawan tim lemah. Telahterbukti, Piala FA selalumenghadirkan kejutan.

Musim lalu, Liverpoolsudah merasakan “kejamnya”Piala FA ketika disingkirkantim lemah Barnsley.

Sedangkan Preston mampumelaju hingga babak kelimasebelum disingkirkan Ports-mouth yang kemudian keluarsebagai juara.

“Selalu menyulitkanbermain melawan tim yanglebih rendah dan bermain dikandang mereka. Kami tahuakan sulit melawan mereka,karena mereka akan bermain

penuh semangat, hasrat, dankehormatan. Mereka inginmengalahkan kami danmenciptakan kejutan,” ujarkiper asal Spanyol ini.

Bagi Liverpool, inimerupakan kunjunganpertamanya ke Deepdale sejak1962, ketika mereka bermainimbang 0-0 di Piala FAsebelumnya akhirnya menangpada laga replay di StadionAnfield.

Mainkan GerrardMenghadapi Preston,

Manajer Liverpool RafaelBenitez akan tetapmemercayakan posisi kaptenkepada Steven Gerrard,meskipun dia baru-baru initerlibat insiden keributan disebuah bar dan sempatditahan polisi.

Benitez telah bicara denganGerrard dan akanmemainkannya di Deepdale,jika kondisinya fit. Gerrardsendiri telah mengatakankepada manajernya itu bahwaia ingin tetap main.

Sementara itu pemainbelakang Preston CallumDavidson menegaskan,masalah Gerrard tidak akanberpengaruh padapenampilan Liverpool dilapangan.

“Orang-orang mengatakanbahwa inilah waktu terbaikuntuk melawan Liverpool,namun menurut saya kasusitu bukan suatu gangguanbagi mereka,” katanya.

SADAR lini belakang menjadikelemahan paling mencolokselama putaran pertama, ACMilan rajin memburu bek-bekberkualitas. Stopper Arsenal,William Gallas menjadi targetutama.

Kebetulan, sang pemainjuga tengah bermasalahdengan Manajer ArseneWenger dan manajemen, yangmenyebabkan ban kaptendicopot dari pemain asalPrancis tersebut.Hubungannya dengan pemainjuga tak harmonis.

Dana sebesar 5 juta poundsatau lebih dari Rp 77,5 miliarsudah siap ditulis di cekuntuk diserahkan ke kubuEmirates Stadium.

Il Corriere Dello Sportmenyebutkan, klub raksasaItalia itu serius berburupemain berusia 31 tahuntersebut. Meski harganyaterbilang mahal untuk pemainberusia cukup uzur, kubuRossoneri bergeming.

Menurut kubu il DiavolloRosso, kehadiran Gallasdiharapkan bisa menggantiposisi Alessandro Nesta yangterus dibekap cedera.

Wakil Presiden AdrianoGalliani menyebut, bisa sajanantinya kedatangan Gallasbakal diduetkan dengan bek

asal Arsenal yang sudah lebihdulu datang, PhilippeSenderos. Kematangankeduanya diharapkan bisamenjadi keunggulantersendiri.

Di sisi lain, kedatanganGallas juga bisa berguna bagiMilan kala berlaga di level

Milan Tawar Gallas Rp 77,5 Miliar

Eropa. Karena, Gallas bisadimainkan dan ini jelas kabarbagus untuk Carlo Ancelottiyang mengaku kesulitasnmerotasi lini belakang,padahal dua kompetisipenting tengah mereka arungi,Serie A dan Piala UEFA.

Tren memburu bek AC

SUDAH lebih dari dua tahunyang lalu, Zinedine Zidanepensiun dari sepakbola.

Namun, kisah tentang sosokyang begitu mengidolai EnzoFrancescolli ini belum usai.

Terakhir, seperti dikabarkanGoal, ia menerima gelarkehormatan bintang ksatria,National Order of Legion ofHonor (Légion d’honneur),dari pemerintah Prancis.

Ia dinilai amat berjasa bagiPrancis, melalui kiprahnya didunia si kulit bundar.

Untuk masalahpenghargaan, Prancismemang mirip dengan Inggris.

Keduanya kerap memberipenghargaan bagi sosok-sosokyang berjasa bagi masyarakatselama hidupnya.

Dan Legion of Honor (LoH)merupakan penghargaantertinggi yang dapat diberikan

pemerintah Prancis.Dalam usianya yang kini

telah menginjak 36 tahun,Zidane memang akandikenang oleh masyarakatPrancis, bahkan dunia, atastalenta olah bolanya yang luarbiasa. Ia adalah salah seorangpesepakbola Prancis terbaik digenerasinya.

Sangat sedikit pemain yangdapat mencapai level prestasiseperti yang telah diraihZidane.

Selain Cannes, ia tidakpernah sepi gelar dari setiaptim yang dibelanya. Tercatat,Bordeaux, Juventus, dan RealMadrid yang pernahdiperkuatnya tak pernah sepigelar.

Kesuksesan Zidane berlanjutke level Timnas. Andil Zidanesangat besar bagi keberhasilanLes Bleus menjuarai Piala

Dunia 1998, serta menjadikampiun Piala Eropa duatahun kemudian.

Kendati menutup karirnyadengan kartu merah akibatinsiden dengan MarcoMaterazi, hal tersebut samasekali tidak melunturkankehebatan Zidane.

LoH memiliki lima level, danpenghargaan yang diterimaZidane tersebut berada di levelkeempat, yakni officer, hanyaselangkah di bawah leveltertinggi,knight.

Selain Zidane tokohsepakbola Prancis lainnya jugamendapat penghargaanserupa. Mereka adalahPresiden FFF, Jacques Lambert,yang juga menjadi officer,serta Chairman Liga AmatirPrancis (LFFA), FernandDuchaussoy, yang menjadiknight.(Persda Network/lpb)

Zidane Mendapat GelarBintang Ksatria

PRESTON (4-4-2): PRESTON (4-4-2): PRESTON (4-4-2): PRESTON (4-4-2): PRESTON (4-4-2): Lonergan;

Davidson, Mawene, St Ledger,

Wallace; Nicholson, Chaplow,

McKenna, Jones; Brown, Elliott

Manajer:Manajer:Manajer:Manajer:Manajer: Alan Irvine

LIVERPOOL (4-2-3-1): LIVERPOOL (4-2-3-1): LIVERPOOL (4-2-3-1): LIVERPOOL (4-2-3-1): LIVERPOOL (4-2-3-1): Reina;

Arbeloa, Carragher, Hyypia,

Dossena; Lucas, Mascherano;

Pennant, Gerrard, Riera; Torres

Manajer:Manajer:Manajer:Manajer:Manajer: Rafael Benitez

prakiraan pemain

Respek Reina

LIVE ONLIVE ONLIVE ONLIVE ONLIVE ON

Minggu(4/1) pukul01.25 Wita

Jadwal PIALA FASabtu (3/1)Sabtu (3/1)Sabtu (3/1)Sabtu (3/1)Sabtu (3/1)

Chelsea vs Southend, Arsenal vs

Plymouth, Hull City vs Newcastle,

Hartlepool vs Stoke, Cardiff vs

Reading, Birmingham vs

Wolverhampton, Charlton vs

Norwich, Cheltenham vs

Doncaster, Coventry vs

Kidderminster, Forest Green vs

Derby, Histon vs Swansea,

Ipswich vs Droylsden, Kettering vs

Eastwood Town, Leicester vs

Crystal Palace, Leyton Orient vs

Sheff Utd, Millwall vs Crewe,

Macclesfield vs Everton, Man City

vs Nottm Forest, Middlesbrough

vs Barrow,

Minggu (4/1)Minggu (4/1)Minggu (4/1)Minggu (4/1)Minggu (4/1)

Gillingham vs Aston Villa,

Southampton vs Manchester

United

Senin (5/1)Senin (5/1)Senin (5/1)Senin (5/1)Senin (5/1)

Blyth Spartans vs Blackburn

Rovers

LIGA SPANYOLJADWAL MINGGU (4/1) DINIHARI

Barcelona vs Mallorca;Valencia vs Atletico Madrid

SENIN (5/1) DINI HARI

Almeria vs Real Betis; Ath Bilbao vsEspanyol; Malaga vs Sporting Gijon;Real Madrid vs Villarreal; Recreativo vsNumancia; Valladolid vs Santander;Sevilla vs Osasuna; Getafe vsDeportivo

KLASEMEN SEMENTARA

1 Barcelona 16 13 2 1 48-10 41

2 Sevilla 16 9 4 3 23-14 31

3 Atletico 16 9 3 4 38-23 30

4 Valencia 16 9 3 4 30-20 30

5 Real Madrid 16 9 2 5 34-26 29

6 Villarreal 16 8 5 3 27-21 29

7 Deportivo 16 8 3 5 20-18 27

8 Valladolid 16 7 2 7 25-24 23

9 Malaga 16 6 4 6 24-26 22

10 Sp Gijon 16 7 0 9 24-35 21

11 Getafe 16 5 5 6 22-25 20

12 Real Betis 15 5 3 7 21-21 18

13 Racing 16 4 6 6 18-22 18

14 Numancia 16 5 2 9 21-33 17

15 Ath Bilbao 15 4 4 7 19-24 16

16 Almeria 16 4 4 8 16-25 16

17 Recreativo 16 4 3 9 11-25 15

18 Mallorca 16 3 5 8 17-29 14

19 Espanyol 16 3 4 9 14-25 13

20 Osasuna 16 2 6 8 16-22 12

TOP SCORER

15-gol: Samuel Eto’o (Barcelona)

12-gol: David Villa (Valencia)

PengorbananKelelawar

VSVVVVVALENCIAALENCIAALENCIAALENCIAALENCIA AAAAATLETICOTLETICOTLETICOTLETICOTLETICO

LIVE ONLIVE ONLIVE ONLIVE ONLIVE ON

Minggu(4/1) pukul05.00 Wita

PRESTONPRESTONPRESTONPRESTONPRESTON LIVERPOOLLIVERPOOLLIVERPOOLLIVERPOOLLIVERPOOLVS

Menurutnya, begitu masuklapangan maka para pemainakan tetap profesionalmeskipun ada masalah diluar. “Selain itu, Liverpoolpunya sejumlah pemainprofesional berkelas,”lanjutnya.

Liverpool juga kembalidiperkuat striker FernandoTorres yang telah pulih daricedera urat lutut.

Rekannya, Albert Riera,yakin Liverpool akan lebihkuat dengan kembalinyaTorres.(Persda Network/ka)

KRISIS ekonomi yangmendera Valencia benar-benarsudah akut. Bahkan, jika taksegera mendapat suntikandana, bisa dipastikan satu diantara kekuatan La Ligatersebut bakal kolaps danmenghilang dari percaturansepakbola Spanyol dan Eropa.

Kebutuhan dana untukmenambal Valencia pun taktanggung-tanggung,mencapai angka lebih dari 289juta pound atau Rp 44,7triliun!

Ironisnya, bantuan talangandana yang diharapkan datangdari bank Bancaja malah gagaltotal akibat nilai aset yang takmemenuhi persyaratan.

Imbasnya, kubu KelelawarMestalla kini seperti kebakaranjenggot. Mereka menggelarcuci gudang untukmendapatkan dana segar.Asset utamanya pun sudahsiap dilego.

Yup, striker David Villasudah disiapkan sebagaibagian dari pengumpulan

dana tersebut.Kabarnya, kubu Mestalla

siap melego Villa ke Manches-ter City di bulan Januari ini,jika harga yang ditawarkanThe Citizens lebih tinggidibanding tim peminat Villalainnya, Liverpool, Chelsea,Real Madrid, dan Barcelona.

Manchester United jugamasuk dalam daftar pembeli,tapi hanya bersifat tukarguling semata dengan siapmelego Carloz Tevez plussejumlah duit yang minim.

Presiden Valencia VicenteSoriano akan menjual Villadengan harga 40 juta euro.

Wakil Presiden OlahragaValencia, Fernando GomezColomer mengungkapkan,pihaknya memang tengahmengalami kesulitan besar.

“Kami harus melego DavidVilla, meski itu sangat berat.Jika klub lain datang dengantawaran tinggi, tentu kami takbisa menolak,” ucapnyadikutip Independent, Jumat (2/1).(Persda Network/bud)

Villa Dijual ke City dengan Harga Tinggi

saat penduduk dunia menikmati tahunbaru pada 1 Januari, pemain Valenciajuga harus menjalani latihan. Tak ada

waktu untuk berpesta danbersenang-senang merayakan

tahun baru.“Kami harus latihan sejak 1

Januari karena memiliki duapertandingan penting di depan.Kami harus memiliki mental

yang tepat,” ujar kiper Valencia,Renan, yang harus rela berlibur

lebih singkat di Brasil.Setelah menghadapi Atletico, pekan

depan Renan dkk ditunggutim papan atas lainnyaVillarreal di Stadion ElMadrigal.

Pemain Valenciaberharap pengorbananmereka di tahun baru iniakan berbuah hasil

positif.Kelelawar Mestallamengincar poin penuh

melawan Atletico agar kembalibisa menempati posisi kedua

klasemen.“Pertandingan ini penting.

Terlebih lagi, kami berpeluangkembali berada pada posisi

kedua di

klasemen,” ujar striker Valencia, DavidVilla.

Maxi-Aguero FitHanya saja, Valencia yang kehilangan

bek tengah sekaligus kapten CarlosMarchena karena skorsing, harus bekerjakeras mengalahkan Los Rojiblancos.

Setelah sempat terseok-seok, performaAtletico sepanjang Desember 2008 sangathebat.

Mereka mencatat empat kemenanganmeyakinkan di La Liga hingga menyodokke posisi tiga.

“Kami harus mempertahankan kondisibagus ini guna mencapai target yang telahkami tetapkan,” ujar Presiden klubEnrique Cerezo dikutip Goal.

Pelatih Javier Aguirre juga mendapatkabar baik dengan kesiapan dua pemainpilar, Maxi Rodríguez dan Sergio Aguero,untuk tampil di Mestalla.

Dua pemain Argentina ini sudahkembali fit setelah sempat ditarik keluarketika mengikuti sesi latihan, Selasa (30/12).

Seperti diberitakan Marca, Jumat (2/1),Maxi dan Aguero mengalami cederaminor ketika berlatih. Namun, cedera itutidak menggangu persiapan merekamenghadapi Valencia.

Aguirre juga sudah bisa memasangGiourkas Seitaridis dalam starting line up.Seitaridis absen pada dua laga terakhir dipenghujung 2008. Pemain internasional

Yunani ini bisa menjadi pemainpengganti. (Persda Network/ka)

David Villa

AP PHOTO

Milan terus berlanjut tatkalamereka juga mengincar DanielAgger untuk melapis posisibek kiri yang selama ini masihcukup rawan.

Selama ini, posisi tersebutditempati Paolo Maldini atauMarek Jankulovski. Namun,Carletto berencana menggeserJankulovski lebih ke tengah.

“Target kami adalahmembeli satu pemain bintang.Pemain itu harus mampubertarung di level tertinggi,dan biasa bermain di posisibek kiri,” ungkap Galliani,Jumat (2/1).

Pria botak ini membantahjika timnya juga mencari sosokpalang pintu muda.Menurutnya, Milan masihmemiliki Paolo Maldini,Kakhaber Kaladze, DanielBonera, dan PhilippeSendereos.

Selain Gallas, klub asalibukota tersebut jugamembidik bek Chelsea yangsedang gundah, Alex.

Pemilik nama lengkap AlexRodrigo Dias ini memang telahlama ingin hijrah karenajarang mendapatkan posisipemain inti. Banderol Alexyang mencapai angka 10 jutapound bukan menjadihalangan utama.(PersdaNetwork/bud)

AP PHOTO

Zinedine Zidane

RIBERY - RIBERY - RIBERY - RIBERY - RIBERY - Real Madrid kembalimembidik pemain baru. Diaadalah gelandang BayernMuenchen dan timnas Prancis,Franck Ribery. Namun Madridharus mengeluarkan danabesar untuk mendapatkanRibery. Pemain yang menolakmemperpanjang kontrak diMuenchen ini diperkirakanberharga 60 juta euro.CHELSEA - CHELSEA - CHELSEA - CHELSEA - CHELSEA - Manajer Chelsea,

soccer shortLuiz Scolari, ingin merekrut bekSantos dan timnas Brasil,Kleber (28). Kleber akanmenjadi pengganti Alex yangsiap dijual. Namun Chelseaharus bersaing denganManchester City untukmendapatkan Kleber. Chelseajuga berebut dengan Inter Milanuntuk mendapatkan strikerSevilla Luis Fabiano.MU - MU - MU - MU - MU - Manchester United siap

mengajukan penawaran dengannilai total £10 juta untukgelandang Leeds United FabianDelph. Sementara pemainmuda Serbia, Zoran Tosic,menolak tawaran kontrak yangdiajukan MU.ARSENAL - ARSENAL - ARSENAL - ARSENAL - ARSENAL - Permohonantransfer yang diajukan bekArsenal Kolo Toure ditolakmanajemen Arsenal. Merekatidak akan membiarkan Toure

hengkang dan lebih memilihmemjual William Gallas. Keduapemain ini terlibatpercekcokan.(*)(*)(*)(*)(*)

NET

Kolo Toure

AP PHOTO

William Gallas

Page 8: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

c m y k

8 SABTUSABTUSABTUSABTUSABTU

3 JANUARI 2009

SEPERTI apa potret tren tata rias ditahun kerbau ini? Prediksinya, tatarias akan lebih cenderung nude,atau tampil dengan riasan yangringan. Pola make up tebal dihin-dari, sebaliknya polesan riasan padawajah menjadi lebih natural, seolahtidak ada make-up yang menempeldi kulit wajah. Warna konsep makeup akan lebih menyerupai skintoned dan serba mate. Ada duapilihan untuk tren tata rias 2009yaitu tata rias nude dengan penye-imbang lipstik merah merekah padabibir, atau tata rias smokey eyesdengan bibir nude.

Pada bagian mata untuk trenpertama didominasi dengan sapuanwarna kulit seperti krem dan cokelatsusu. Sederhana memang, tapidengan membaurkan kedua warnatadi, kelopak mata akan terlihatlebih lembut sekaligus alami.

Smokey eyes sebenarnya juga akankembali menjadi tren make up tahun2009. Untuk menghadirkan efekseksi si smokey eyes, Anda bisamencoba paduan warna hitam,silver, dan abu-abu. Bauran sempur-na warna-warna ini akan membuatkelopak mata seakan-akan berwarnabiru tua bercampur abu-abu.

Gaya riasan smokey eyes ini palingcocok dipakai untuk acara di malamhari dan pada dasarnya setiaporang bisa mengaplikasikannya.Memang sedikit agak susah untukmembuat smoky eyes look, tapisemakin sering Anda berlatih, Andamakin terampil membuat matasemakin “berbicara”. Untuk Andayang berkulit gelap, pilih peronamata berwarna coklat tua atau coklatkehijauan agar terlihat lebih segar.

Sementara di bagian pipi untukmenonjolkan keindahan tulang pipi,Anda bisa ulaskan blush on warnapeach dan bronze. Pipi pun terlihatlebih segar daripada biasanya.

Tak ada salahnya menggunakanwarna peach atau pink untuk blushon. Warna ini akan menyeimbang-kan mata yang sudah dipolesdengan gaya smokey eyes.

Untuk bibir seimbangkan tampilan

Dari Nude

■ Membaca Tren Tata Rias 2009

nude di bagian mata dengan memi-lih lipstik warna merah klasik danmate. Tak perlu menunggu lamadipandang berbagai mata, karenadalam sekejap, Anda akan menjadilebih seksi dan berani.

Agar tak terlalu menor, pulaskanlipstik warna kulit pada bibir. Andatidak akan terlihat pucat, tetapitampil lebih natural.

Untuk bagian alis, aaya alis tipismelengkung tinggi sudah lamaditinggalkan. Sebagai gantinya,biarkan rambut-rambut alis Andatertata natural karena alis yang

hitam dan tebal kembali tren di2009 ini. Gunakan pensil alisberwarna gelap untuk membuatgaris alis, baurkan tipis-tipisdengan kuas agar rambut alisterlihat tebal dan natural.

Nuansa riasan yang lebihlembut juga akan mewarnai trentata rias 2009. Nuansa warna pinkmasih tetap jadi pilihan untukAnda yang ingin terlihat lembutdan nuansa warna-warna cokelatatau nude bisa Anda pilih jikaingin tampil natural. (PersdaNetwork/fin/kps/*)

eautyBeautyB Cantika Jawa Timur

Tren WarnaSariayu 2009

Sampai yangLembut

KEKAYAAN alam Indonesia selalu jadi sumberinspirasi yang tak pernah ada habisnya. Takhanya inspirasi sebagai sumber bahan bakuuntuk menciptakan produk baru maupunsebagai ikon untuk produk yang mereka luncur-kan ke konsumen.

Produsen kosmetik Sariayu Martha Tilaarmisalnya, kembali menggunakan kekayaan

budaya Tanah Air sebagai branding koleksiproduk kosmetik terbaru mereka di 2009. Ituantara lain digunakan untuk rangkaian trenproduk tata rias wajah.

Sebelumnya, produsen kosmetik ini lumayansukses mengangkat tema Kilau Martapura,sebuah kota kecil di Kalimantan Selatan untukproduk tata rias yang dipasarkan di 2008.

Untuk 2009 ini, mereka menggunakan PesonaJawa Timur sebagai tema koleksi terbaru tren2009 dengan label Cantika Jawa Timur.

Pilihan Jawa Timur kali ini melirik megahnyatarian Reog Ponorogo yang atraktif dan rimbun-nya hutan lindung Taman Nasional Alas Purwodengan aneka satwa, salah satunya adalahMerak Hijau yang menjadi sumber inspirasi.

“Di 2009 ini kita meluncurkan pesona JawaTimur, yaitu Merak Kasmaran dan koleksi ReogPonorogo. Kita diberi kekayaan alam yang luarbiasa sehingga mengingatkan kita pada burungMerak dan Reog Ponorogo yang merupakankebudayaan alam yang bagus,” ujar MarthaTilaar, owner Sariayu.

Merak dikenal sebagai burung yang hidup didaerah hutan tropis di Asia tenggara denganbulu ekor panjang dan memiliki warna-warniyang indah. Dari tiga spesies Merak yang ada,merak yang terdapat di Indonesia adalah MerakHijau (Pavo muticus) yang memiliki bulu palingindah dengan warna biru dan hijau toscakeemasan. Saat menarik perhatian lawanjenisnya, bulu ekor merak jantan akan mengem-bang membentuk kipas raksasa yang luar biasaindah.

Indahnya bulu Merak juga dapat kita nikmatimelalui tarian Reog Ponorogo yang berasal dariPonorogo, Jawa Timur. Tarian ini terkenaldengan dengan ciri khasnya berupa topengbesar berbentuk kepala singa dengan bulu-bulumerak di puncak kepalanya. Hal ini semakinmemperjelas alasan mengapa Sariayu kembalimelirik Jawa Timur untuk menjadi inspirasi trenwarna tata rias. (Persda Network/sis)

Koleksi RangkaianCantika Jawa TimurMerak Kasmaran dan Reog- Eye Shadow ; Setiap koleksinya terdiri dari tiga warna- Merak Kasmaran : Tosca, Ungu dan Kuning- Reog : Coklat keemasan, Emas dan Maroon.

- LipstickTerdiri dari enam koleksi warna dengan aroma buah melondan apel yang dilengkapi dengan 100 persen pelembapalami, Vit A dan E sebagai anti-oksidan, plus SPF 15

- Liquid Lip Colour Double ActionLipstick cair untuk menciptakan dua efek dalam satukemasan. Efek kilau warna dan kilau pearly transparan.

- Duo Eye Make UpUntuk tren kali ini, Sariayu melengkapi inovasi terbarudalam koleksinya yaitu Duo Eye Make Up berupa Mascaradan Eye Liner dalam satu kemasan* Mascara : Menjadikan bulu mata lentik tanpa kesanmenggumpal* Eye Liner : Dengan kuas lembutnya, mampu menciptakanbingkai mata yang menakjubkan. Teksturnya halus danmudah kering. (sis)

Tips & Trik

Cantik

Dalam 15

MenitSIAPA bilang dandan harus lama?Kesibukan yang semakin padat,apalagi buat Anda yang wanitakarir tak punya banyak waktu untukberdandan sebelum memulaiaktivitas keluar rumah atau meng-hadiri acara undangan. Berikut kiatberdandan cepat dengan hasilmemuaskan ala Sariayu:

◗ Tata Rias DasarSesuaikan alas bedak dengan

warna kulit lalu sempurnakandengan bedak Two Way Cake. Danini dapat dilakukan cukup dalamwaktu empat menit

◗ Riasan MataKombinasikan warna eye shadow

dari Trend Warna Sariayu 2009Cantika Jawa Timur, sempurnakanbulu mata dengan maskara lalurapihkan alis mata dengan pensilalis. Cukup dengan enam menit.

◗ Riasan PipiBubuhkan blush on pada tulang

pipi, hanya membutuhkan waktuselama dua menit

◗ Sentuhan Terakhir, Mempercan-tik Bibir

Pulaskan lipstick sesuai nuansawarna eye shadow dan blush on.Jangan lupa beri sentuhan kilaudengan Liquid Lip Color, dapatdilakukan hanya dalam waktu tigamenit. (sis)

Natural dan SimpelPENATA rias yang kerap menjadi make upartis Tanah Air, Qiqi Franky menyebutkan trentata rias di 2009 memang akan lebih bernuansanatural alias simple dan tidak menor. Riasanwajah lebih fokus pada satu elemensaja.Misalnya, pada mata saja atau bibir saja.

Untuk warna lipstik, Qiqi menyatakanwarna merah tetap menjadi trend disampingwarna-warna natural juga diusung dalamtren 2009.

Warna make up seperti merah natural,burgundi dan pink muda bakal menjadiwarna yang mengusung tren make up 2009.Warna-warna ini dianggap cocok dengankulit orang Asia.

Sekitar akhir November 2008, P&G Beautysebenarnya pernah mempresentasikanprediksi tren tata rias 2009 dalam acara NewLook For A New You yang diadakan disebuah hotel berbintang di Jakarta.

Acara yang menampilkan karya-karya ahli

tata rias dan desainer Alfons, Andiyanto,Irwan Muljadi, Jacky Timurtius, Jonki Pitoi,Kusumadewi, Rudy Hadisuwarno danSugimartono ini terangkum dalam tiganuansa; 80’s, Ethnic dan Futuristic yangdigambarkan melalui tatanan rambut, makeup dan busana.

Khusus untuk tren make up, Flawless Faceatau penonjolan kulit yang sehat, segar dancerah sempurna bak porselen akan tetapdisukai. Karena itu, make up yang ditampil-kan juga lebih banyak didominasi warna-warna nude, pastel dan natural.

Make up sedikit diberi penegasan padabagian mata, dengan riasan smoky eyes sertabulu mata tebal dan panjang. Untuk bibir,warna segar, tipis dan transparan akanmenjadi sangat digemari. Begitu juga denganpipi, hanya diberi sedikit sentuhan blush-onuntuk memperkuat kesan sehat danalami.(fin/vibiz)

FOTO-FOTO:ISTIMEWA

VIBIZLIFE.COM

Banjarmasin Post

Page 9: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

c m y k

9SABTUSABTUSABTUSABTUSABTU

3 JANUARI 2009ealthHealthH Inneke Koesherawati

Selamat TinggalRambut Rontok... !

PERNAH punya masalah denganrambut rontok? Jika jawabannya iya,maka apa yang Anda alami jugapernah dirasakan oleh aktris seniordan presenter Inneke Koesherawati.Perempuan berhidung bangir inimengaku pernah tersiksa problemkerontokan rambut yang membuatnyasempat jengkel berat.

“Sewaktu pertama kali aku memu-tuskan untuk berjilbab, rambutkusempat lembab, bau, lepek danrontok,” ujar Inneke. Sebenarnya istriFahmi Darmawansyah ini menyadaribahwa problem rambut rontok jugabanyak dialami kaum hawa lainnya.Hanya saja, Inneke menyayangkanjika pengalaman tidak enak mengh-adapi rambut rontok ini dibiarkantanpa diberikan solusi yang tepat.

“Kalau bagi perempuan, masalahrambut rontok itu bikin kesel banget.Kepikiran terus kalau nggak segeraketemu solusinya,” gumamnya.Pengalaman salah dalam memilihshampoo rupanya jadi penyebabkerontokan rambutnya. Akibatnya,

rambutnya tidak hanya rontoknamun juga susah disisir dan berca-bang-cabang. Rambutnya yang duluberkilau panjang terurai, berubah jadikurang nyaman dipandang. Namundengan cepat aktris kondang 1990-anitu segera kembali ke sham-poo sebelumnya. Dan takmau lagi bereksperimendengan ganti-gantishampoo melulu.

“Aku juga sempatpusing-pusing tapi itudulu. Sekarang sudahtidak lagi ada masalahsetelah aku kembali keshampoo lama. Intinyadengan mencari tahupenyebab kerontokan,tidak mustahil kita bisamemiliki rambut sehattanpa khawatirrambut ron-tok,” tambah-nya. (PersdaNetwork/sis)

Problem Kerontokan Rambut

Bukan Monopoli Kaum Hawa SajaMEMASUKI tahun baru, tentusaja sebagian besar orang

menginginkan bisa menjadilebih baik dari tahun sebe-lumnya, termasuk keseha-tan rambut. Mahkota yangsatu ini tidak ada satuorangpun menginginkantampil dengan rambutsemakin tipis dan terlihatbotak.

Kehilangan rambutmungkin menjadi sesuatuyang sangat ditakutkan

oleh laki-laki dan perem-puan dibanding-

kan sesuatuyang lain

dalamhidup-nya.Batastumbuhrambutyangsemakinkebelakangataudatangn-ya kebota-kan dapatmemuncul-

kan efekdramatis

pada keper-cayaan diri

terutama, laki-laki. Rambut akan mulai menghilang

dari pelipis dan mahkota kepalasewaktu-waktu. Pada beberapaorang, proses ini bisa lebih cepatterjadi, yakni lebih awal dari masa-masa remaja. Tapi, kebanyakanterjadi pada usia antara 20 sampai30 tahun. Sedikit penjaranganmungkin akan terjadi, namun tidakkentara yang kemudian diikuti olehrontok atau hilangnya rambutbeebarengan dengan kulit kepalayang mengelupas yang nampaksangat jelas.

Beberapa laki-laki tak bermasalahdengan proses ini sama sekali.Sementara yang lain, bagai-manapun, terserang kesedihanemosional yang luar biasa yangberhubungan dengan berkurangnyakepercayaan diri dan bahkandepresi. Pada pola kebotakan laki-laki, yang akan cenderung diwaris-kan, rambut biasanya hilang padaarea pelipis dan mahkota kepala.Hal ini terjadi karena satu ekseskimiawi yang disebut hidrotestoster-on (DHT), yang menyebabkankantung rambut semakin menipisdan menipis sampai hilang samasekali.

Dalam siklus pertumbuhan rambutyang normal, seseorang bisa kehila-ngan 50-100 helai rambut setiap hari.Itu alami dan tidak perlu dikhawatir-kan. Tetapi lebih dari 100 helai setiaphari, itu berarti terjadi kerontokanpada fase istirahat rambut. Sebenarn-ya setiap helai rambut di kepalamemiliki fase tumbuh atau fase

anagen, 2-6 tahun. Selama itu,

rambut mengalami fase istirahat(telogen) dan fase rontok. Rambutpada fase istirahat pun akan rontoksetelah dua atau tiga bulan. Setelahitu, barulah tumbuh rambut baru.Kerontokan tolagen adalah keronto-kan yang paling banyak dikeluhkanoleh orang. Kerontokan jenis inibiasanya ditandai dengan penipisanrambut secara keseluruhan danbukan kebotakan. Penyebabnyacukup beragam, baik internal mau-pun eksternal.

Perubahan hormonal seperti padasaat kehamilan atau penggunaanobat-obatan tertentu ketika anemia,demam atau pun tipus juga menjadipencetus kerontokan rambut. Faktorlain yang mempengaruhi kerontokanrambut adalah gaya hidup, ling-kungan, dan pemakaian alat-alatstyling rambut. Ada beberapa tandakhusus rambut rontok, antara lain,mudah patah pada saat disisir danterlepas ketika dicuci. (sis)

Pulihkan Kesehatan Rambut dengan Wortel

ADAADAADAADAADA berbagai pemicu timbulnya kerontokan rambut. Bisa karena

mengalami sakit yang berkepanjangan, sehabis melahirkan atau pemili-

han shampoo kurang tepat. Salah satu trik untuk mengatasinya adalah

dengan wortel.

◗ Potong-potong wortel kemudian lumatkan dengan blender sampai halus

◗Peras hasil blender tersebut sampai mendapatkan air perasan sebanyak

1 gelas besar

◗Gunakan air perasan itu untuk memijat kulit kepala

◗Bungkus kepala dengan handuk kemudian diamkan semalaman. Bilas

sampai bersih. (sis)(sis)(sis)(sis)(sis)

Mendeteksi Faktor Penyebab

Akibat Pewarnaan,Proses Keriting dan Polusi

KERAPUHANKERAPUHANKERAPUHANKERAPUHANKERAPUHAN rambut yang

berujung pada kerontokan

disebabkan oleh faktor

mekanik seperti pengelupasan

dan kerusakan kutikula karena

menyisir dan menata rambut.

Bisa pula karena faktor kimia

seperti pewarnaan, pengeritin-

gan, dan pemucatan atau

bleaching, menyisir ketika

rambut terlalu kencang, faktor

lingkungan seperti matahari,

polusi dan asap yang membuat

rambut kehilangan protein dan

faktor genetik (keturunan).

Sebenarnya setiap orang

dianugerahi rambut bercahaya

sebab pada akar rambut keluar

lemak yang membuat helai-

helai rambut tampak berca-

haya. Inilah yang disebut

dengan rambut normal dan

sehat. Namun, faktor lingkun-

gan, termasuk perlakuan pada

bagian atas kepala itu,

membuat rambut kehilangan

lemak. Akibatnya, pertum-

buhan rambut pun tidak

sehat. Rambut menjadi

kering atau rusak.

Penyebab lain dari

kehilangan rambut

adanya kelenjar tiroid

yang tidak aktif, infeksi

pada kulit kepala,

akibat resep obat dan

stres. Jika terjadi karena

sebab yang bisa

berubah, maka hal itu

juga bisa diatasi. Semisal

karena disebabkan

anemia, maka itu bisa

diatasi dengan mengisi

atau memenuhi zat besi

dalam tubuh. Banyak upaya

dilakukan untuk memperlam-

bat dan bahkan mengatasi

terjadinya proses kehilangan

rambut ini. (sis)(sis)(sis)(sis)(sis)

FOTO-FOTO:ISTIMEWA

TIPS & TRIK Agar Rambut Tidak Stress

Jangan Ikat Rambut Terlalu Kencang● Biasakan menyantap makanan yang bergizi,

terutama yang banyak mengandung protein danzat besi. Protein sangat penting untuk pertumbu-han organ tubuh termasuk rambut. Sumberprotein utama adalah ikan, telur, kacang-kacangan, yogurt, kedelai, dan lain-lain

● Hindari stres karena stres akan menggang-gu metabolisme tubuh, yang pada gilirannyaturut mempengaruhi kesehatan rambut.

● Jauhi obat-obatan yang dapat mengganggupertumbuhan rambut

● Rajinlah berolahraga. Berolahraga secarateratur akan memperlancar peredaran darah

● Beristirahatlah yang cukup sehingga

pertumbuhan rambut lebih optimal

● Berhentilah merokok, kurangilah konsumsikafein. Kedua zat ini tidak baik untuk rambut

● Jangan gunakan air yang terlalu panasuntuk keramas. Jangan terlalu sering jugamenggunakan pengering rambut. Keringkanrambut dengan handuk atau biarkan keringsecara alami

● Lindungi kulit kepala dari sinar mataharilangsung

● Hindari menyisir saat rambut dalamkeadaan basah. Biarkan saja rambut keringsecara alami. Rambut yang basah lebih mudahlepas jika tertarik sedikit saja. Kebiasaan menyi-

sir rambut ketika basah harus Anda hentikanmulailah merawat dan menyayangi rambut

● Agar rambut lebih sehat dan juga terlihatmodis, seringlah mengubah garis belahan dangaya rambut. Mengubah belahan menghindarikulit kepala yang sama terkena matahari dalamwaktu panjang. Hal ini dapat mencegah keronto-kan secara perlahan

● Sering-seringlah menggerai atau mengu-rai rambut anda. Apalagi saat anda tidur.Hilangkan kebiasaan mengikat atau menjepitrambut dengan kencang. Hal itu dapatmembuat rambut anda mudah patah danrontok. Selain itu kebiasan mengikat rambutbisa membuat pertumbuhan rambutmu tidakbagus. (sis)

Lebih Banyak Faktor GenetikaSECARA ilmiah, penyebabkerontokan rambut sebenarn-ya lebih banyak dilatari olehfaktor genetika alias ketu-runan. “Faktor yangmenyebabkan kebotakanumumnya adalah genetik,sedangkan stress hanyalahhal yang memperberat,” kataDr Gunawan Budi Santoso, SpKK dalamdiskusi Transplantasi dan Pencangkokan Rambut,belum lama ini.

Gunawan memaparkan, sebanyak 80 - 90persen permasalahan kebotakan pada kaumlaki-laki disebabkan oleh faktor genetika.Sedangkan pada kaum perempuan biasanyatidak mengalami kebotakan tetapi lebihkepada penipisan rambut.

Faktor genetik bukan berarti bahwa setiapanak atau keturunannya akan mengalamikebotakan karena terdapat pula orang yangbersifat hanya sebagai “carrier” atau pemba-wa. “Bila ada orang yang mengalami kebota-

kan tetapi orang tuanya tidak,mungkin saja kebotakan itudialami oleh kakeknya,” kataGunawan.

Mengenai usia di mana seseor-ang mulai mengalami kerontokanrambut yang mengarah kepadakebotakan, ia menyebutkan bahwahal tersebut bisa mulai terjadi pada

sekitar usia 20 tahun ke atas. Untuk mengobatikerontokan rambut, harus dilihat pula penyebabdari kerontokan tersebut sehingga solusi yangdiberikan tidak selalu melakukan transplantasirambut.

“Bila karena kemoterapi, maka setelahkemoterapinya selesai maka rambutnya akantumbuh lagi. Bila karena ketombe maka yangharus diobati adalah ketombenya dan bukan-nya melakukan transplantasi rambut,” katan-ya. Gunawan mengemukakan, rambut trans-plantasi yang dipakai oleh seseorang jugaharus berasal dari orang tersebut dan bukanberasal dari orang lain.(abs/*)

Bila ada orang yangmengalami kebotakan

tetapi orang tuanyatidak, mungkin saja

kebotakan itu dialamioleh kakeknya

Banjarmasin Post

Page 10: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

Banjarmasin Post sport hot news

Yamaha BeriLampu Hijau

Duel Spektakuler Rossi vs Bayliss

Resolusi Kubica Ambisinya Jadi Juara F1 2009KABAR

gembira bagipecinta balapmotor. Duel

Valentino Rossi kontra jawaraSuperbike, Troy Bayliss yangsemula sempat diragukanterwujud, kini sepertinyaterbuka lagi peluangnya.Pasalnya, tim Yamaha yangsemula melarang The Doctorberlaga sekarang justru siapmendukungnya.

Bos Tim Yamaha, DavideBrivio mengatakan memangtak mudah bagi Yamahauntuk memenuhi ambisi Rossiberduel di ajang Superbike itu.Konsekwensinya mereka harusmembuat motor Yamaha YZF-R1 khusus untuk Rossi, yangjelas memakan biaya sangatbanyak. Motor ini pula yangakan dipakai oleh pembalapYamaha Tom Sykes dan BenSpies di ajang Superbikemusim depan.

“Tidak mudah memang.Namun divisi balap sedangberusaha semaksimalmungkin untuk membuat duamotor R1 untuk Rossi,” tuturbos tim Yamaha, Davide Brivio

10 SABTUSABTUSABTUSABTUSABTU

3 JANUARI 2009

pada autosport “Masalahnyaadalah motor R1 ini adalahproyek baru, jadi segalanyaakan menemui kesulitan. Kitaakan melihat, apakah kamibisa mewujudkan keinginanValentino,” ujarnya lagi.

Bayliss pun dikabarkanakan memakai motor yangmenghantarnya menjadi juarayaitu Ducati. Tanggal dantempat pun telah disiapkanuntuk pertarungan ini yaitu diQatar pada 14 Maret 2009.

Ide unik ini bermula daricetusan Rossi yang inginmemanggil kembali Baylissyang sudah terlanjur pensiun.Rossi menantang mantanjuara dunia tiga Superbike ituuntuk adu cepat. Tantanganitu langsung disambut dengansemangat oleh Bayliss.

Hanya saja, pembalap asalAustralia ini memintabayaran mahal, sekitar 2 jutadolar AS untuk kembali turungunung. “Bagi saya untukmelakukan itu saya butuhsesuatu seperti 2 juta dolarAS, dan jika tidak, itu takakan terjadi,” tegasBayliss.(Persda Network/den)

Mobil TerbaikAMBISI AMBISI AMBISI AMBISI AMBISI Robert Kubicasetali tiga uang denganDirektur Motorsport BMW,Mario Theissen. Iapercaya, pada 2009timnya setidaknya bisaselangkah lebih maju,menjadi runner-up padaklasemen konstruktor.

Musim 2008, BMW finisdi peringkat ketiga denganraihan 135 poin, sedangMcLaren di peringkatkedua dengan 151 poin.Ferrari masih di atasdengan 171 poin. Kini,dengan adanya aturanbaru, dan kesiapanmereka, Theissenoptimistis ambisinya akantercapai.

“F1 akan menghadapiperubahan palingdramatik. Mulai dari sisiaerodinamic sampaidengan penggunaan banbaru. Ini sebuah peluangbagi tim yang paling siapmengantisipasi perubahanitu. Dan kita paling siap,”ujarnya sesumbar di situsF1 Formula.

Dipaparkan, timnyadengan serius telah cobamenghasilkan teknologiterbaru yang sepadandengan aturan baru itu.Tak tanggung-tanggung,dua laboratorium BMW diMunich dan di Hinwillbekerja siang-malam untukmenghasilkan mobil BMWSauber F1-09 yang terbaik.

“Hasil dari kerja keraskita bisa dilihat dalamgrand opening pada 20Januari di Valencia. Setelahitu, kita akan melakukantiga kali uji coba sebelummulai berlaga di Melbournepada 29 Maret nanti,”pungkas Theissen.(Persda(Persda(Persda(Persda(PersdaNetwork/den)Network/den)Network/den)Network/den)Network/den)

URUNGdigelar di Afrikalantaran masalah keamanan,Reli Dakar terus berjalan. Kini,reli paling bergengsi inimengguncang AmerikaSelatan. Para pereli tangguhakan menjajal medan beratmulai dari Argentina danberakhir d iCile

Total selama 18 harisebanyak 854 peserta yangmemakai kendaraan terdiridari mobil, truk, dan motorakan menjajal lintasan ganasdan bervariasi sepanjang 6000km.

Reli pertama dimulai diibukota Argentina, Buenos

Reli Dakar GuncangAmerika Selatan

AP PHOTO

Mario Theissen

ROBERTKubica banyak

dipuji sepanjanggelaran Formula One (F1)2008. Penampilan pembalapBMW Sauber ini memangciamik. Tujuh kali naikpodium, termasuk memenangibalapan dahsyat di GPKanada membuat namanyamentereng. Tapi, segala itu takberarti untuknya. Menjadijuara di musim 2009 adalahambisi terbesarnya.

Pembalap asal Polandia inisecara mengejutkan masukempat besar di klasemen akhirF1 2008 dengan raihan 75poin. Sebuah prestasi terbilangmenakjubkan lantaran ia baruturun penuh di F1 pada 2007,dan mengendarai kendaraanyang tak kompetitif dibandingFerrari, serta McLaren. Di F12006, ia menjadi test driver

BMW, dan baru turun di limaseri terakhir.

Konsistensi menjadi senjatautama pembalap kelahiranKrakow Polandia, 7 Desember1984 ini. Tak heran MajalahAutosports memilihnyasebagai the best performance2008 dari deretan Top 50Racing Drivers of the Year’

Namun Kubica tetapmerasa belum puas.“Pembalap terbaik adalah iayang menghasilkan pointerbanyak. Itu yang lebihpenting. Itu yang menjaditujuanku. Tapi, terima kasihatas semua sanjungan itu.Saya jadi lebih termotivasi,”ujarnya dikutip dariAutosports.

Ia lantas mendeklarasikantekadnya di 2009. “Di atassegalanya, saya ingin menjadijuara dunia. Itu jauh lebih

berarti dan menyenangkanketimbang jika orang menilaisaya sebagai pembalap terbaikmeski hanya duduk diperingkat empat,” ujarnyasambil tersenyum pahit.

Pada musim 2008, Kubicasempat memimpin di puncakklasemen sementara setelahmemenangi balapansensasional di GP Kanada.Sayang, posisinya melorot lagisetelah hanya peringkatkelima di GP Prancis.

Kubica percaya, takdirnyauntuk menjadi juara duniabaru akan terwujud pada 2009ini, atau jika pun tidak makaitu terjadi pada 2010. Iamerujuk pada prosesperjalanannya di F1 yanggrafiknya memang terusmenanjak.

“Pada F1 2007 saya takpernah menginjakkan kaki ke

podium, dan orang-orangmungkin belum mengenalsaya. Tapi, pada 2008 sayasudah terbiasa berdiri dipodium. Sekarang orang-orang bisa melihat apa yangsaya perbuat,” ujarnya.

Ambisi Kubica sepertinyamendapat sokongan penuhdari BMW. Tim asal Jerman inimenjadi salah satu tim yangpaling serius melakoniberbagai uji coba terkaitperaturan baru di F1mendatang.

“Saya beruntung punya timyang sangat mendukung ini.Tahun depan penuh dengantantangan terutama denganadanya aturan yang baru.Sejauh ini, saya merasa percayadiri karena persiapan kita palingbagus dibanding tim lain,” kataKubica optimistis.(PersdaNetwork/den)

AP PHOTO

Valentino Rossi

AP PHOTO

Robert Kubica

Murray Siap Tantang FedererPETENIS Inggris, AndyMurray, dan petenis RusiaNikolay Davydenko melaju kesemifinala ajang CapitalaWorld Tennis Championshipdi Qatar kemarin. Ajangekshibisi ini diikuti enampetenis peringkat sepuluhterbaik dunia.

Murray mengalahkanpetenis Amerika Serikat, JamesBlake dua set langsung 6-2 6-2.Dan di semifinal ia akanmenantang petenis peringkat

dua dunia asal Swiss, RogerFederer.

Sementara, Daydenkomenenggelamkan petenisAmerika Serikat lainnya, AndyRoddick 6-4 6-4. Lawan yangmenantinya di semifinaladalah petenis nomor satudunia dari Spanyol, RafaelNadal.

Pada ajang yang tak masukdalam tur ATP tapi berhadiahsangat besar, 250 ribu dolar ASini, baik Nadal dan Federer

memang mendapat bye dironde pertama, dan langsungmelenggang ke semifinal.

“Untuk pertandinganekshibisi seperti ini, konsentrasikita memang tak sampai 100%.Kita tak mau terlalumemaksakan diri berlarimengejar bola sampai harusmenderita cedera,” ujarDavydenko.

Kendati kelasnya tak terlalubergengsi, namun RogerFederer punya opini berbeda.

Baginya, inilah ajang pertamadi tahun baru yang harusmenjadi awal terbaikuntuknya. Federer yang tahunlalu kerap dipecundangiNadal, kini bertekad untukbalas dendam.

Federer sudah memenangi 57gelar tunggal termasuk duakali di Doha. Sepanjang tahun2008 ia memenangkan empatgelar termasuk AmerikaTerbuka, dan menjadi gelarGrand Slam ke-13. Jika mampu

meraih satu gelar Grand Slamlagi ia akan menyamai catatanPete Sampras.

Sementara Nadal seolahmenemukan musim terbaiknyatahun 2008. Ia menggeserposisi Federer dari peringkatsatu dunia serta mendominasiraihan gelar. Ia jugamengalahkan Federer diPrancis Terbuka 2008 untukmendapatkan gelar keempatsecara beruntun. (PersdaNetwork/den)

AP PHOTO

Andy Murray,

AP PHOTO/FREDERIC LE FLOC’H, POOL

BERJEJER-Puluhan mobil, sepeda motor, dan truk diparkir di sebuahjalan di Buenos Aires setelah diperiksa oleh tim teknis penyelenggaraReli Dakar 2009. Reli masyhur ini bakal berlangsung 3-18 melintasiArgentina, dan Cili.

Aires, hari ini (3/1). Parapeserta menempuh jaraksejauh 9.574 km, dan melaluimedan ganas sebanyak 14stage.

Selanjutnya, para pereliakan melewati kawasanPampas, dan masuk wilayahpegunungan karang

Patagonia, sebelum masuk kepegunungan Andes padapekan depan. Mereka akanmenyeberang ke Cile pada 9Januari, dan menjelajahidaerah di sana selama limahari termasuk juga kekawasan gurun Atacam,sebelum memutar untukkembali ke Buenos Aires lewatjalur yang berbeda.

Juara sembilan kali ReliDakar, Stephane Peterhanselkembali menjadi favorit juara.Pereli Prancis ini tahun laluabsen, tapi kini dalampersiapan penuh untukmeraih gelar juara kesepuluhkalinya.

Peterhansel memenangienam reli Dakar kategorisepeda motor dari 1991sampai 1998. Ia punmenjuarai ajang nekat itu dikategori mobil pada 2004 (T1category, Nissan), dan 2005serta 2007 denganmengendarai MitsubishiPajero Evo. Kini, ia memakaiMitsubishi Lancer Evolution.

Nama besar Peterhanselakan ditunjang dengan co-driver tangguh, Jean-PaulCottret, yang juga adalahveteran juara cross-country diberbagai even.

Pada 2008 lalu, untukpertama-kalinya sejak pertamadigelar 30 tahun lalu, ReliDakar dibatalkan. Ini terjadisetelah empat turit Prancis,dan tiga prajurit Mauritaniaterbunuh sebelum reli dimulaidi Afrika. Diharapkan pada2011 atau 2012 reli ini akankembali ke tempatnya semuladi Afrika.(Persda Network/den)

Jejalah Amerika Latin Start dari Buenos Aires finish di Cili

Menempuh jarak 9,574 km

Berlangsung 18 Hari

PROMOTOR tinjutermasyhur, Don King, sangatberambisi membawa kembalimantan juara dunia kelasberat Lennox Lewis ke atasring. Uang senilai 25 jutapoundsterling sudahdisiapkan King untuk petinjuasal Inggris tersebut.

Lawan yang telah disiapkanKing untuk Lewis yang sudahpensiun adalah VitaliKlitschko. Petinju asal Ukrainaini adalah pemegang gelarjuara kelas berat WBC. SepertidilansirDaily Star, Kingmengatakan bahwa suksesnyamembawa lagi Lewis bertinjuadalah prestasi tersendiri. “Itukan menjadi kemenanganbesar bagi kami.”

Lewis belum menanggapisecara serius keinginan King.

Namun Klitschko terlihat lebihagresif menerima tantanganini.

“Saya punya satu mimpilagi. Masih ada satu sabukjuara yang belum dikuasaikeluarga Klitschko. Adalahmimpi saya menjadi juaradunia bersama-sama denganWladimir dan saya telah

melakukannya, tapi kamitidak akan pernah bertarungsatu sama lain,” ujarnya.

Sempat juga terlontarkeinginannya untukmenyelesaikan pertarungantak selesai dengan petinjuInggris, Lennox Lewis.Sayangnya, Lewis saat inisudah gantung sarung tinju.

Sekadar mengulas kembali,kedua petinju pernahberhadapan pada 2003. Kalaitu, Klitschko sudahmemimpin dalam perolehanangka, namun tiba-tiba terjadibenturan kepala di ronde-ronde awal. Alis Klischkoberlumuran darah hinggamenutupi matanya. Danpertarungan pun dianggapselesai, tanpa ada pemenang.

Merasa penasaran,Klitschko terusmenggaungkan kembalitantangan pada Lewis,sekalipun petinju Inggris itusudah pensiun.

Lewis sendiri pernahmenyatakan hanya bersedianaik ring jika ada yang beranimembayarnya 100 juta dolarAS.(Persda Network/den)

SIAL sekali nasib tim BostonCeltics. Gara-gara wasit MikeCallahan keliru mengambilkeputusan, mereka akhirnyaharus kalah dari tim PortlandTrailblazers 86-91 (1/1).Belakangan, wasit Callahanmengakui kalau dirinyamemang mengambilkeputusan keliru.

Insider it uterjadi padadetik-detik akhir kuarterkedua. Saat itu, Blazersdikenai technical foul lantaranada enam pemainnya beradadi lapangan. Tapi di saatbersamaan, Blazers mencetakpoin dan disahkan. KubuCeltics memprotes keputusanwasit.

“Bila kami (tim wasit)melihat enam pemain Blazers

ada di lapangan sebelummereka mencetak skor, makakami akan menganulir skoryang dicetak itu danmenghentikan pertandingan,”ujar Callahan dikutip dariBoston Herald. Ia saat itumemimpin pertandinganbersama dua asistennya,Rodney Mott, dan Zach Zarba.

“Maaf bila sayamengatakan wasit telahmengacaukan segalanya.Konsentrasi kami jadi buyar.Dan akhirnya kami harusmenelan kekalahan. Sungguhkekalahan yang menyesakkanlantaran kami diperlakukantak adil,” ujar Pelatih Celtics,Doc Rivers kesal. Bagi Celtics,ini merupakan kekalahanketiga dari empat laga

terakhirnya.Celtics telah mengajukan

protes ke NBA. Pihak NBApun menyesali kejadian ini.

“Seperti yang dikatakan krukami malam kemarin, situasiini bukanlah kesalahan yangbisa dibenarkan sehinggapertandingan dijalankandengan tepat oleh kru kami,”ucap tutur wakil presidensenior NBA bidang perwasitanRon Johnson di Boston.com.

“Ini merupakan kejadianyang tidak menguntungkandan kami akan maju danbelajar dari insiden ini. Kamiterus berusaha untuk bisamembuat semua keputusan dilapangan setepat mungkin,”janji Johnson.(Persda Net-work/den)

Don King Rayu Lewis

NET

Don King (kanan) dan Lennox Lewis

Wasit Callahan Akui Keliru

NET

Boston Celtics Dirugikan

AP PHOTO

Mike Callahan

Page 11: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

c m y k

SETELAH sempat menjadi berita besar kalaVictoria Adams memprotes keras tato barumilik sang suami, kini malah beredar kabaryang sebaliknya. Tato yang dibuat DavidBeckham kabarnya malahdirekomendasikan sang istri, dan PoshSpice pun justru membantu kala Spice Boytengah merajah lengannya dengan hiasantato istimewa.

Seperti dilansir Time, Jumat (2/1), kabarini disampaikan juru bicara Victoriamenanggapi kesimpangsiuran berita yangmengatakan kalau Posh Spice ini marahbesar tatkala melihat sang suammenambah lagi tato di tubuhnya.

“Semuanya sudah selesai, Victoriamenjelaskan kalau ia tak pernah melarangsang suami memenuhi tubuhnya dengantato, hanya kesehatanlah yang menjadiprioritas pengawasan, karena itumenunjukkan kecintaan Victoria pada

NET

SEBUAHmemorabilia, apalagibekas milik seseorang denganreputasi nama tenar, bakalbernilai tinggi. Meski berupabarang bekas, tetap saja nilainyabiasa lebih jauh dari hargabarang barunya.

Itulah yang dimanfaatkanbintang NBA, Tracy McGradykala menjual mobilkesayangannya, Mercedes CL-Class modifikasi dengan duapintu alias tipe sport.

Bagaimana tidak, kala dilelangdi situs eBay minggu lalu, hargamobil itu laku terjual 180 ribu

Tracy McGrady

Mobil Bekasnya Terjual Rp 1,98 MLebih Mahal dari

Harga Mobil Baru

11SABTUSABTUSABTUSABTUSABTU

3 JANUARI 2009

JIWA sosial striker timnasKamerun dan Barcelona,Samuel Eto’o kembali menjadibukti sisi lain kepribadianmenawan pria berkulit hitamtersebut. Tidak hanya diSpanyol, kali ini tanahkelahirannya, Kamerunmenjadi sasaran. Di awaltahun 2009 ini, Eto’o sudahmenyatakan kesediannyauntuk memberi donasi sosialbagi Kamerun.

Tidak tanggung-tanggung,seperti dikutip El MundoDeportivo, Kamis (1/1), pemainbernomor kostum 9 ini sudahsiap membiayai programpembangunan dua rumahsakit sekaligus dan beasiswadi tingkat mahasiswa.

Dua rumah sakit yang bakaldibangun Eto’o terletak di ibukota Kamerun, Yaounde dansatu lagi ada di kota kelahiransang bintang, Nkon. Dua

rumah sakit ini bakaldiperuntukkan bagipengembangan, penelitiandan perawatan masyarakatkecil pada umumnya. Bahkan,RS di Yaounde tersebut bakalmenjadi pusat riset khusus.

Eto’o tidak sendirian dalammembangun danmengoperasionalkan dua RStersebut. Ia bekerja samadengan institusi universitasterkemuka di Kamerun,Yaounde University II-Soa.Rektor Kepala, Jean TabiManga mengungkapkan,kerjasama dengan Eto’odilakukan dalam bentukpengembangan fisik dan nonfisik, Eto’o bertugas menjadidonatur tetap selama minimal10 tahun ke depan.

“Kami bangga memilikipesepakbola sepertinya, cobakalau seluruh pemain asalKamerun yang berada di Eropa

Samuel Eto’o

Bangun 2 Rumah Sakit

Victoria Beckham

Bantu Suami Bikin Tato

Promosikan SaudaraMUNGKIN MUNGKIN MUNGKIN MUNGKIN MUNGKIN ini sedikit berbau nepotisme.Saat sudah berada di level atas, tentuia ingin saudara-saudaranya jugaberada di level yang sama, paling tidakmemiliki branded tersendiri. Itu pulayang dilakukan Samuel Eto’o.

Musim depan, mungkin saja adadua nama Eto’o yang bakal berbajuklub besar Spanyol. Pasalnya, saatini Eto’o tengah rajinmempromosikan dua saudarakandungnya, David Eto’o danEtienne Eto’o. David kini tengahbermain di liga Yunani bersamaAris FC, sedang Etienne sudahlebih dulu menjejakkan kaki diReal Mallorca, mantan klubEto’o.

Beberapa klub besarseperti Valencia, Villarealdan Real Betis menjadiajang promosi Eto’o.“Mereka berdua memilikikapasitas sepertiku,hanya keberuntungan sajayang tak mereka miliki,padahal kualitas merekasebenarnya tak terlalu jauhdariku, karenanya aku inginmereka mendapat klub yang pantasdi Spanyol,” ucap Eto’o.(Persda(Persda(Persda(Persda(PersdaNetwork/bud)Network/bud)Network/bud)Network/bud)Network/bud)

SEDIH. Itulah yang dirasakanpetenis cantik, Maria Sharapova

saat mendengar ajang duniatenis kini jadi tempat bursa

taruhan nomor satu --setaradengan sepakbola. Iamerasa, judi adalah racun

yang bisa mengotorisportivitas dari dunia yangsangat dicintainya itu.

“Aku benar-benar terkejutdengan kenyataan sepertiitu. Ternyata sebagian darikami mengotori kerja keraspemain di lapangan.Mereka bisa dibayaruntuk bermain burukdan mengalah, itumemang hak merekauntuk bermain jelek,tapi apakah merekatak sadar kalausudah merusak iklimtenis itu sendiri,”

tutur Masha,panggilan Maria

Sharapova diTime, Jumat(2/1).

Keprihatinanserupa

dilontarkanpetenis Rusia lainnya, NadiaPetrova. Ia bahkan terang-teranganmengakui beberapakompatriotnya memang memilikisifat seperti itu, terutama padaturnamen-turnamen non-masters. Bagi sebagian merekaini, kata Petrova, kekalahan diturnamen kecil tak masalah,karena uang yang didapat daripara pemasang jauh lebih besar.

“Itulah yang membuat kamisedih, itu skandal karena sebagiandari mereka ingin bergaya hidupmewah, rumah, mobil sampai

belanja, mereka ingin tanpa kerjakeras,”ungkap Nadia.

Masha dan Nadia sendiri mengakuimereka juga memiliki gaya hidup kelasatas. Berbelanja dan menikmati suasanaresort menjadi kewajiban untukmenghilangkan kepenatan di sela-selaturnamen.

“Tapi kami melakukannya dengan hasiljerih payah di lapangan, memang itusebuah sikap yang datangnya dari dalam,tak bisa diotak-atik siapapun,”tegasMasha, yang hobi mengoleksi fashion.

Dunia tenis kini memang sedangprihatin. Pasalnya, beberapa waktu lalu,mantan bos mafia, Michael Franzese,mengungkapkan, pertandingan tenis ditingkat atas selalu dipengaruhi parapenjudi. Tenis juga merupakan fokusutama ketika dirinya masih berkecimpungdalam bisnis haram itu.

Franzese, mantan bos keluarga tindakkejahatan Colombo, kini merupakankonsultan dan diminta berbicara dihadapan para pemain ATP dan WTATour tentang metode dan cara yangmereka gunakan untuk mengembangkankorupsi olahraga itu.

“Bila kita berada dalam bisnis itu, tenismerupakan target utama, karena satupemain bisa mempengaruhi seluruhjalannya pertandingan, apalagi kadangiming-iming uangnya lebih besardibanding hadiah dari turnamen itusendiri, dan hal itu tak mungkin bisaterdeteksi karena main baik atau buruk ituhak sang atlet,”imbuh mantan mafia asalColombo ini.

Omongan Franzese sempat terbuktitatkala terjadi hasil pertandingan antarapetenis Rusia, Nikolay Davydenko, yangharus kalah atas petenis Argentina,Martin Vassallo Argüello.

“Davydenko petenis paling bagus.Sesuatu telah terjadi di luar sana.Seseorang sudah memengaruhinya,” kataFranzese, yakin.(Persda Network/bud)

Maria Sharapova

Kecam ParaPenjudi

menyumbang 2 juta dolar ASsaja, tentu masyarakatKamerun tidak perlumengemis. Di satu sisi, Eto’otidak berusaha untuk pamer,dia hanya ingin menarikperhatian teman-temannyauntuk sedikit menyisihkanpendapatan bagi negaranya,”kata Tabi Manga.

Selain ikut serta dalamproses pembangungan duaRS tersebut, kepedulian dilevel pendidikan formal jugaditunjukkan Eto’o. Sadarkualitas sumber dayamanusia di negaranyasangat rendah, ia punmemberi beasiswa bagi 50mahasiswa berprestasi dikampus Yaounde. Memangtidak terlalu besar, hanyaseribu euro per orang, tapinilai tersebut sudah cukupuntuk biaya di Kamerun.(Persda Network/bud)

NETMARIASHARAPOVA .COM

SELEPAS permasalahanpribadi yang cukup pelik, kinikehidupan Gemma Atkinsonmulai disibukkan denganseabreg kegiatan baik yangberhubungan dengan karirnyasebagai model ataupunaktivitas lain.

Di awal tahun 2008 ini,Gemma pun sudah siaptampil pertama kali dikhalayak umum untukmenampilkan talentanya.Uniknya, kali ini bukan dibidang fashion atauberlenggak-lenggok di catwalkyang harus dilakoni mantankekasih striker ManchesterCity, Marcus Bent. Ia justruharus membaca puisi digedung teater terkenal, Opera

House Manchester.Bagi Gemma, aktivitasnya

yang satu ini jelas sebuahpengalaman baru.

“Aku juga heran kenapaaku menerima tawaran itu.Mereka sudah mengajukansejak November tahun lalu,dan tanpa pikir panjang akulangsung menerima karena

sangat menantang, dan benarsaja, kini aku agak gugupsekaligus menantang dirikusendiri agar bisa tampilmaksimal,” ucap Gemma, diManchesterEvening, Kamis(1/1). Gemma sendiri bakaltampil Minggu ((4/1) besok.

Sejak menerima kontrak,Gemma pun rajin berlatihditemani Marcus Bent. Meskimereka sempat bertikailantaran Gemma menolakmenikah, tetap saja Bentsemangat mendukungnya.

Hebatnya demi tampilmaksimal Gemma sampai relamelupakan pesta akhir tahundan memilih untuk berlatihmembaca puisi. (PersdaNetwork/bud)

Gemma Atkinson

Baca Puisi di Gedung Teater

NET

dolar AS atau lebih dari Rp 1,98miliar. Sedangkan harga mobilmewah tersebut di pasaran‘hanya’ 150 ribu dolar AS, aliasMcGrady sudah mengambiluntuk 30 ribu dolar atawa Rp 330juta!. Dahsyat bukan?

Mobil milik guard klub NBA,Houston Rockets itu terbeli olehseseorang yang tak dikeluarkanidentitasnya oleh eBay. Namunsudah bisa dipastikan kalau sangpembeli adalah penggemar beratT-Mac, minimal dia fan HoustonRockets.

Mobil Mercedez milik T-Macterbilang istimewa karena sisiinteriornya penuh dengan logoberlambang T-Mac yang didesainkhusus pada dashboard, pintu

sampai kulit jok.“Aku memang ingin menjual

mobil itu, meski sebenarnya berat.Tapi aku sudah punyapenggantinya yang bertipikalsama, karena mobil bergaya itusudah menjadi bagian dari gayahidupku,” ucap T-Mac.

Satu yang diminta olehMcGrady kepada pembeli rahasiaitu adalah agar tetap memeliharaorisinalitas mobil tersebut. “Inihanya sekadar saran saja. Karenafaktanya mobil itu memangbukan milikku lagi. Tapi, kupikirakan lebih bagus jika mobil itudibiarkan seperti itu,” harapnya.

Bagi McGrady, faktor uangpastinya bukan jadi masalahutama dalam penjualan

mobilnya tersebut. Di garasirumahnya yang mewah memangsudah menumpuk sejumlahmobil lain.

Saat ini, ia masuk dalambarisan pemain termahal NBAdengan bayaran yang ditaksirmencapai 21,1 juta dolar per-tahun. Itu nilai yang harusditanggung Houston Rocketuntuk membayar pemainberbakat ini.

Selain itu, pundi-pundiuangnya pun mengalirsebagai hasil kontrak dariperusahaan alat olahragaAdidas yang mengikatnyadari 2002 sampai iagantung sepatukelak.(Persda Network/bud)

Jessica Simpson

Panik Kekasihnya Jatuh PingsanBAGAIMANArasanya kalaumendapati orang terkasihmengalami hal cukup fatal? Sudahtentu rasa khawatir, panik, dan taktahu harus berbuat apa sempatbergelayut. Itulah yang baru sajadialami penyanyi dan aktris, JessicaSimpson.

Ia sempat panik, dan tak tahuharus berbuat apa begitu mendengarsang kekasih, bintang AmericanFootball,Tony Romo jatuh pingsan

usai pertandingan melawanPhiladelphia Eagles tengah weekendini.

Tony Romo ditemukan pingsanoleh rekan-rekannya di kamarmandi usai partai yangdimenangkan Eagles tersebut. Entahapa yang terjadi pada pemainberposisi quarterback itu, saat sedangasyik mengguyur tubuhnya denganair dari shower, tiba-tiba saja iamendadak rubuh. Beruntung

“dentuman” tubuhnya ke lantaiterdengar oleh rekan-rekannya yangsudah bersiap keluar kamar mandi.

Setelah itu, bintang DallasCowboys ini langsung mendapatperawatan intensif oleh tim dokter.Ia dikabarkan menderita cederatulang rusuk yang membuattubuhnya tak mampu mengangkatbeban badannya sendiri.

Kabar itu karuan saja membuatJessica pontang-panting tidak

karuan. Ia yang tengah berada distudio pun bergegas menuju markasCowboys. Seperti dirilis situs klub,Kamis (1/1), Jessica tampilserabutan dan langsung menujuruang perawatan untuk memastikansang kekasih berada dalam kondisibaik-baik saja.

“Syukurlah dia baik-baik saja.Mungkin dia harus menjalanoperasi sedikit, aku benar-benarpanik karena selama ini dia tak

pernah seperti itu,” ucap Jessica.Ia mengaku, kalau dalam

beberapa hari ini kondisi fisik sangkekasih tak terlalu baik. “Diamemang sering mengeluh sakit padatulang rusuk sebelah kiri, tapi iabersikukuh belum akanmemeriksakan ke dokter tim.Mungkin setelah ini dia akanberubah pikiran dan tak akanmenyepelakan hal-hal kecil,” tuturJessica.(Persda Network/bud)

NET

NET

suami,” ungkap juru bicara Victoria.Bahkan, ujar juru bicara itu, Victoria juga

membantu dalam pemilihan kata-katauntuk tato barunya. Selain itu, bentuktulisan dan corak juga menjadi perhatianVictoria agar tato sang suami makin indah.

Kondisi ini jelas bertolak belakangdengan berita yang beredar sekitar dua harilalu. Kala itu, Victoria dikabarkan marahbesar begitu melihat ada tato baru dilengan kiri Becks.

Tato baru gelandang AC Milan tersebutdibuat oleh Louis Malloy, seorang artis tatoyang selama ini banyak membuat tatountuk kalangan selebritis dan olahragawanpapan atas. Tato baru ini terletak di lengankiri Beckham, ditulis dalam bahasa Hebrew,yang artinya,”Anakku, jangan pernahlupakan ajaranku tapi jaga semuanasehatku dalam hatimu.”(PersdaNetwork/bud)

Banjarmasin Post

Page 12: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

| Sabtu, 3 Januari 2009 | Halaman 12Banjarmasin Post

JAKARTA, BPOST - Pemilu2009 bukan sekadar memilihwakil rakyat di parlemen ser-ta menentukan presiden danwakil presiden hingga 2014,tetapi akan menentukan ke-mampuan bangsa dalam me-nghadapi tantangan masadepan.

“Baik tantangan yang ber-sifat lokal dan nasional, mau-pun global,” ujar Ketua U-mum PAN, Sutrisno Bachir diJakarta, Jumat (2/1).

Menurut Sutrisno, berba-gai masalah politik, ekonomi,sosial serta lingkungan, yangdihadapi saat ini telah makinsaling kait-mengait. Sekat-sekat antarbangsa, antar-budaya, bahkan antardisiplinilmu pengetahuan makin me-nipis.

JAKARTA, BPOST - Direktur Laporan Harta Kekayaan PejabatNegara (LHKPN) KPK, M Sigit mengeluhkan calon legislatifyang tidak menyerahkan daftar kekayaan sebelum berlaga diPemilu 2009.

“Caleg sekarang tidak diwajibkan untuk lapor kekayaan.Undang Undang Pemilu yang baru tidak mensyarakatkanmereka melaporkan harta kekayaan pribadi,” keluh Sigit.

Padahal, lanjutnya, dalam Undang Undang Pemilu 2004penyerahan laporan kekayaan diwajibkan. “Saya juga takmengerti, kenapa hal itu tidak dibicarakan di kalanganpemerhati yang concern ke pemilu,” kata dia.

Dia menambahkan, dengan tidak adanya laporan kekayaanpara calon legislatif, dikhawatirkan akan menyesatkan pemilih.

“LHKPN itu untuk transparansi tentang kejujuran mereka.Orang saat mau memilih caleg jadi kurang pengetahuannyatentang transparan tidaknya caleg itu,” katanya.

Oleh karenanya, tambah Sigit, LHKPN akan bertindaksetelah caleg tersebut terpilih sebagai anggota dewan.

“Undang Undang Nomor 28 Tahun 1999 mewajibkan setiapmereka yang menjadi penyelenggara negara termasuk menjadianggota DPR untuk melaporkan harta kekayaan sebelummenjabat,” katanya.(rbt/oz)

Mereka menuntut diikut-sertakan dalam Pemilu 2009berdasar Kasasi MA yangmenyatakan Republiku me-nang dan itu artinya berhakikut Pemilu 2009.

“Keputusan PengadilanNegeri Jakarta Selatan sudahjelas memenangkan gugatanPartai Republiku dan berhakmenjadi peserta Pemilu 2009sehingga sah dan legal secarahukum. Kemudian dikuat-kan Kasasi. Namun hinggakini belum ada sikap tegasdari KPU terkait dengan sta-tus Partai Republiku,” kataKetua DPP Badan Pemenang

RepublikuPenasaran

Massa Blokir Kantor KPU

Caleg Tak LaporHarta Kekayaan

“Apa yang Kita Siapkan?”

“Meski demikian, duniajuga belum terbebas dari kon-flik antarnegara, bahkan kitasekarang prihatin denganserangan Israel ke Palestinayang telah menimbulkan kor-ban ratusan jiwa,” ujarnya.

Menurut Sutrisno, bangsa-bangsa lain sudah bersiagamenghadapi dunia baru yangpenuh tantangan. Filipina

telah menyebar pekerja me-nengahnya mengisi pasar ker-ja di seluruh dunia. Thailandtelah membuka makanan khasThailand pada hampir semukota penting dunia.

India makin mengukuh-kan diri sebagai pusat pe-ngembangan dan layananteknologi informasi global.Singapura terus memperkuatposisi sebagai sentra jasa,keuangan dan budaya ter-penting di kawasan baratAsia Pasifik.

Jepang dan bahkan KoreaSelatan telah mengokohkankedudukannya sebagai ke-kuatan utama dunia dalamindustri mobil dan kekuatanelektronika. “Lalu apa yangtelah kita dipersiapkan?”ujarnya.(kps)

Pemilu 2009 Penentu Nasib Bangsa

ANTARA/WIDODO S JUSUF

PROTES KPU - Simpatisan dan kader Partai Republiku terlibat aksi saling dorong dengan aparat saat berunjuk rasa di depan kantor KPU diJakarta, Jumat (2/1). Mereka menuntut KPU menindaklanjuti hasil putusan Pengadilan Negeri Jakarta Pusat yang meloloskan kembali PartaiRepubliku menjadi peserta Pemilu 2009.

JAKARTA, BPOST - Ratusan kader dan simpatisan PartaiRepubliku nekat memblokir kantor KPU, Jumat (2/1) lantaranmerasa disepelekan oleh lembaga yang dipimpin Hafiz Anshari itu.

Pemilu, Ronald.Jika belum juga ada kete-

gasan, lanjut Ronald, makaratusan bahkan ribuan massaPartai Republiku akan me-ngepung KPU hingga bataswaktu yang tidak ditentukan.

“Kami minta kepada KPU,janganlah rasa tidak senangkepada seseorang membuatpartainya diperlakukan tidakadil,” kata Ronald.

Aksi dorong antara pen-demo dengan aparat keama-nan pun tak terelakkan. Hing-ga kata-kata kasar pun ak-hirnya terlontar dari mulutpara demonstran.

Situasi tegang tidak bisadihindarkan karena pende-mo memaksa masuk ke hala-man kantor KPU. Di sisi lain,polisi bersikeras melarangpendemo masuk kantor KPU.

Akhirnya massa mende-sak masuk dengan cara men-dorong barikade polisi. Pe-tugas pun tidak mau kalahdan membalas, sehingga ter-jadi aksi saling dorong.

Tuntutan pendemo akhir-nya dipenuhi petugas, na-mun hanya lima perwakilanyang diizinkan memasukihalaman kantor KPU.(PersdaNetwork/ndr)

DI dunia panggung, Nano Riantiarnobegitu terkenal. Berkarya bersama TeaterKoma, dia diakui punya kemampuandan kualitas mengantarkan cerita yangbisa dinikmati penonton. Kritis, komikaldan komunikatif, tiga hal yang selalumewarnai lakon yang dibawakan TeaterKoma.

Kerap diinterogasi dan sering dilarangpada masa Orde Baru, Nano tetap suksesberkarya di alam demokrasi. JelangPemilu 2009, Nano tengah menyiapkanlakon baru yang segera mentas. Diberititel Republik Petruk. Lakon tersebut akan dipentaskan pada9-25 Januari.

“Lakon Petruk merupakan gambaran dari dunia politik yangkini membebaskan segalanya. Apa saja boleh, bahkan sampaikekerasan pun dipakai,” katanya. Republik Petruk, lanjut Nano,bukan lakon baru yang berdiri sendiri, melainkan sekuel dariRepublik Bagong (2001) dan Republik Togog (2004).(rbt/ind)

Lakon Petruk

Nano RiantiarnoKPL

Sutrisno BachirGGL

BP

OS

T/N

CU

HasanuddinPengusaha

Humaidi, Seniman

Kalasiah, Wiraswasta

BPOST/NCU

PINTUgerbang kotaBanjarmasinyangdikerjakandengan biayamahalmemanghampirrampung.Keberadaannyamemangcukupmembanggakan.Sayang sekalidi sekitarnyaasih cukup banyak terminal bayanganyang membuat suasana semrawut. Iniadalah tugas wakil rakyat kita nantiuntuk menertibkannya. (ncu)

Tertibkan Terminal

BP

OS

T/N

CU

JALANprovinsi antarkabupaten,sebut sajaantara Tapindan Banjarseringkaliterjadikecelakaan.Pasalnyabanyak jalanyangberlubang dan

rusak. Kemudian banyak angkutanbatubara yang melintas bila soredan malam hari. Tolong pak wakilrakyat diatasi masalah ini. (ncu)

BP

OS

T/N

CU

AhmadiyantoAktivis

Kecelakaankarena Jalan SEMOGA dengan terpilihnya wakil

rakyat kita nanti, bisa mendorongpelayanan aparatur negara di kantorkantor pelayanan umum bisa sebaik dan

sedisiplinmungkin. Jugajanganlupakan untukselalu bersikapsopan kepadamasyarakatsehinggamasyarakatpun merasadihargai paraaparatpemerintahanyang jadi abdinegara. (ncu)

Layanan SopanASPEK perkebunan memang

cukup menjanjikan sebagai komoditasekspor di Kalsel. Apalagi ini menyerapbanyak lapangan kerja dari penduduksetempat. Cuma, harus diperhatikanjangan sampaimerusakekosistem danlingkugansekitarnya.Wakil rakyatkita nantiharus kritismelihatdampakperkebunanbesar diberbagaidaerah diKalsel. (ncu)

Atur Perkebunan

Page 13: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

13Banjarmasin Post

3 JANUARI 2009 / 6 MUHARAM 1430 HSABTU

NUSANTARA LUAR NEGERI-

21 Jenazah Sulit Dikenali Bangunan Kelab Santika Tak Layak

BANGKOK, BPOST - Kepolisian Thailand di Bangkok telah berhasilmengumpulkan 61 korban tewas terbakar di kelab malam SantikaClub. Dari jumlah ini, polisi masih belum berhasil mengidentifikasi21 jenazah.

Menurut Pejabat Kepoli-sian Thailand, Mayor Jende-ral Jongkrat Jutanont, Jumat(2/1), sulitnya mengidentifi-kasi ke-21 korban kebakarankelab malam pada malamTahun Baru itu, akibat rusak-nya jenazah yang telah ha-ngus terbakar.

“Kami masih terus menye-lidiki penyebab kebakarantempat hiburan tersebut, apa-kah benar karena percikankembang api, atau petasanyang dibawa masuk pengun-jung,” lanjut Jutanont.

Hingga kini, belum adatuntutan hukum yang diaju-kan, tetapi pemiliknya, se-

orang pengusaha Thailandketurunan China, Wisuth Set-sawat, akan segera diperiksakarena telah mengizinkananak di bawah umur mema-suki tempat para partygoertersebut.

Kemungkinan ini terjadisetelah polisi menemukanjenazah seorang pelajar ber-usia 17 tahun ditemukan te-was di antara jenazah korbankebakaran. Penyidikan awaljuga menemukan kalau izinSantika Club telah dibekukanoleh kepolisian Bangkok, ka-rena gedung yang digunakandinilai tidak layak. Namun,mereka tetap beroperasi ka-

rena sedang mengajukanbanding.

Menurut keterangan Phra-nakorn Center, badan yangmengurusi kecelakaan yangterjadi di Bangkok, korbantewas berjumlah 61 orang,dan 35 di antaranya adalahwarga asing. Sementara, Na-renthorn Emegercy Centermengatakan, jumlah korbanluka lebih dari 200 orang.

“Asal negara warga asingtersebut umumnya adalahAustralia, Belgia, Inggris,Perancis, Jepang, Singapura,Amerika Serikat, dan KoreaSelatan,” kata beberapa petu-gas.

Santika Club diketahuisebagai salah satu tempathiburan malam para party-goer. Di malam kejadian (31/12), diperkirakan sekitar1.000 warga dan turis asingmemadati tempat tersebutuntuk bersama-sama mera-yakan datangnya TahunBaru.

Menurut seorang saksimata, Sompong Tritaweelap,yang tinggal di apartemensebelah Santika Club, dalamwaktu 10 menit bangunantersebut telah dilalap api.“Saya melihat setiap orangsaling dorong dan berusahakeluar dari ruangan secepatmungkin. Saya menyaksikan,beberapa perempuan muda,terdorong-dorong oleh pe-ngunjung yang lain,” ujarnya.

Sompong juga mendengarorang-orang menjerit-jeritmeminta pertolongan darisetiap jendela di SantikaClub. (kpss/ap)

Sedekah Laut Makan Korban Truk Terguling, Tiga Tewas

CILACAP, BPOST - Insi-den kecelakan lalu-lintasmewarnai hiruk pikuk tra-disi sedekah laut di obyekwisata Pantai Teluk PenyuCilacap, Jumat (2/1). Trukpengangkut warga yangakan menyaksikan ritualtersebut, terguling sekitarpukul 08.00 WIB.

Sedikitnya 50 orangwarga RT 3/RW 2 Desa Ci-kedondong KecamatanBantarsari, terlempar. Sisa-nya terperangkap dalambak truk. Tiga orang tewas,tiga lainnya dalam kondisikritis dan tujuh orang me-ngalami luka ringan.

Tiga korban tewas yaitu

Ny Karsitem (43), Yuli (13)keduanya meninggal diRSUD Cilacap dan KaswanHadi Suprapto (38) me-ninggal saat dibawa Pus-kesmas Jeruklegi.

Kasat Lantas Polres Ci-lacap AKP Maulana Ham-dan menerangkan, penum-pang truk itu semual akanmelihat upacara sedekahlaut Pantai Teluk Penyu.

Namun ditengah perja-lanan, truk bernomor polisiR 9492 WA yang dikemudi-kan Dismo (42) akan berbe-lok, badannya oleng danterguling di ruas jalan an-tara Jeruklegi-Kubang-kangkung.

“Mengenai penyebabkecelakaan kami masih me-lakukan pemeriksaan dilokasi. Hasil pemeriksaandan keterangan sejumlahsaksi penyebab kecelakaankarena pengemudianya ti-dak menguasai medan,kondisi jalan serta kondisibannya telah aus,” katanya.

Maulana menerangkan,sopir truk maut itu kini di-tahan untuk pemeriksaansebagai tersangka kecela-kaan lalu lintas yang mene-waskan tiga orang. “Pada-hal kami sudah melarangtruk untuk angkutan or-ang,” ujarnya. (Persda Net-work/prs)

Sebuah perusahaan telekomunikasi, membu-tuhkan tenaga :

Marketing Communication(Marcomm)

Rep. Muara TewehPersyaratan :

~ Laki-laki maks 25 th~ Pendidikan min. D3 segala jurusan~ Dapat berkomunikasi dengan baik~ Menguasai dan memahami Komputer~ Belum menikah~ Domisili : Muara Teweh, Ampah, Buntok

Kirim lamaran dan CV ke :

PT. Personel Alih Dayad/a Galery Indosat Banjarmasin

Jl. Pangeran Samudera No. 09 RT. 09Banjarmasin (70111)Up. Dedy Zulkarnain

LOWONGAN PEKERJAAN

Developer yang sedang berkembang pesatmembutuhkan beberapa staf untuk posisi :

A. Supervisor Marketing (5 org)B. Supervisor Tehnisi (5 org)C. Teknisi (10 org) E. Bag Umum (2 org)

Syarat :

Lamaran + CV ke

PT Global Golden PropertindoJl. A Yani Km 3 No.105B (Samp Asuransi Sinar Mas)

Fasilitas : Gaji, komisi, uang makan, uang transport,bonus, jenjang karir.

D. PengawasLapangan (3 org)

DIBUTUHKAN SEGERA

H. ADMINISTRASI STOCKI. ADMINISTRASI SALESJ. EDP & LANK. KEUANGAN / KASIRL. DRIVERM. HELPERN. OFFICE BOY

A. SALES SUPERVISOR (KAL-SEL TENG TIM)B. PROMOTION AND EVENT SUPERVISORC. SALESMAN TAKING ORDER (T/O)D. SALES CANVASS (DALAM KOTA & LUAR KOTA)E. SALES TASK FORCEF. SALES PROMOTION GIRL / SALES PROMOTION BOYG. COORDINATOR GUDANG

PO.BOX 558 BANJARMASINAtt. Marketing Department

Page 14: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

14 Banjarmasin Post BANJARMASIN POST3 JANUARI 2009 / 6 MUHARAM 1430 HSABTU

Kaya apa Lui jadi haja kaluumpat pamilihan pambakal?ujar Garbus manakuni Palui

Nyata haja aku jadi umpat,aku ini tamasuk tukuh tuhajua di kampung ini, aku yakinkawa manang, ujar Palui.

Ikam jangan takabur Luiai, biar tuha amun kada bisamambaca manulis bahitung,kada lulus tes pamulaan, ujarTulamak.

Bubuhan ikam ini mandu-kung aku kada? pina kadabaik pamanderan, ujar Paluisarik

Aku mandukung nyamanjua kawan dapat sawabnya,ujar Tulamak.

Nah.. Kaya itu ngarannyabakawan, isuk suruh Rahmatkaponakan ikam nang saku-lah SMA itu umpat aku ma-hadapi tes pambakal. Inyaduduk di balakang haja, tapimalam ini suruh ka rumahkudahulu, ujar Palui manyuruh

Garbus.Inya pasti hakun,asal ada

money nya, ujar Garbus.Isuknya di kantor kalura-

han Palui maumpati tes wa-wancara. Garbus, Rahmatwan Tulamak dudukan dibalakang.

Siap kah Lui pian? ujarpanguji manakuni.

Siap banar tumatan tadi,ujar Palui.

Pian bisa mambaca lah?ujar panguji lagi.

Bisa, napakah pian suru-ngi bacaannya, aku siap hajaujar Palui baagak

Ni kutulis di papan tulis,ujar panguji manulis tulisanMATA. Ni napa bacaannyaLui? ujar panguji.

Si Palui pura-pura bapikirmalirik ka Rahmat, lalu ta-ngan Rahmat manuju kamata.

Mata, ujar Palui.Lalu panguji manulis HI-

DUNG. Palui malirik ka Rah-mat pulang. Rahmat mamicikhidungnya. Palui paham lagi

Sutil...itu tulisannya HI-DUNG, ujar Palui.

Panguji lalu manulis CIN-CIN. Palui malirik lagi. Rah-mat lalu maulah bulatan dijarinya, limbah itu jari talun-juk sabutingnya dilurusakanlalu dirasukakan lawan jarinang malingkar tadi mam-bari kode. Bingung Palui han-dak manjawab atau kada.

Napa Lui, kada tahukahbacaannya napa? ujar pangujimalihat Palui bingung.

Ulun tahu haja itu bacaan-nya napa, cuma supan man-jawab, ujar Palui lagi.

Kada usah supan, jawabhaja, ujar panguji.

Jangan salahkan ulun lah,ulun pakai bahasa lain hajanah...itu bacaannya bahubu-ngan lawan gawian kita lakibini saban malam, baulahanak, ujar Palui supan-supan.Geger urang tatawan. (bpost/fai)

Pamilihan Pambakal...Sambungan hal 1

Saat bersilaturahmi de-ngan redaksi BanjarmasinPost di ruang Palui, GedungDjok Mentaya BPost Group,Ketua Umum PP Muhamma-diyah, Din Syamsudin mene-gaskan perlu adanya prakar-sa untuk menyatukan nega-ra-negara Arab agar kompakmelakukan tekanan terhadapIsrael. Selain itu juga perlu-nya keberanian PBB untukmenjatuhkan sanksi kepadaIsrael sebagai efek jera.

“Sebagai negara yangumat Islamnya terbanyak, In-donesia bisa melakukan itu.Pemerintah bisa mengun-dang pemimpin-pemimpinnegara Arab. Selama ini ne-gara-negara Arab itu sepakatuntuk tidak sepakat jadi perluada prakarsa untuk menya-tukan mereka,” ucap Din

yang juga penggagas Pra-karsa Persahabatan Indone-sia-Palestina.

Din menilai kepedulianmasyarakat Indonesia terha-dap derita warga Palestinalayak diacungi jempol. Diamencontohkan banyaknyaaksi solidaritas yang digelardan tak sedikit bantuan danadan obat-obatan berikut te-naga medis yang dikirim kePalestina.

Khusus soal penggala-ngan dana solidaritas, Dinjuga mengharapkan keterli-batan semua komponen ma-syarakat termasuk pers.

“Dulu MUI (Majelis Ula-ma Indonesia) dan Kompaspernah menggalang danakemanusiaan. Respons darimasyarakat sangat luar biasa.Hal-hal semacam itu sangat

baik dilakukan untuk mem-bantu meringankan penderi-taan saudara-saudara kita diPalestina,” katanya.

Masih di Gedung DjokMentaya BPost Group, pe-ngamat politik Bachtiar Ef-fendy menambahkan, takperlu menunggu pemerintah.Organisasi agama, partai atautokoh politik dan tokoh-tokohagama seperti Din Syamsudindan KH Hasyim Muzadi (ke-tua umum PB Nahdlatul Ula-ma). “Mereka-mereka bisa me-lakukan itu sesuai kapasitas-nya. Apalagi di dunia politik,kita pernah menjadi ketuaparlemen asia, seperti AkbarTandjung dan saat ini AgungLaksono,” ucapnya.

Di tengah gelora solidari-tas itu, Juru Bicara Deplu Teu-ku Faizasyah mengatakanpemerintah tak menyetujuipengiriman relawan ke Pales-tina. “Pemerintah menghar-gai ekspresi simpati terhadapserangan Israel tersebut, te-

tapi kita sudah berbicara pa-da Pemerintah Palestina se-cara langsung, apa yang men-jadi kebutuhan mereka ituadalah bantuan kemanusiaanberupa obat-obatan atau ba-han makanan, dan yang ter-penting sekarang dana ka-rena bisa dibelanjakan untukkebutuhan mereka,” tutur-nya.

Faizasyah mengatakan,bila memang pengiriman las-kar tersebut dilakukan, pe-merintah justru menyangsi-kan mereka dapat masuk kePalestina. “Secara faktualuntuk masuk ke wilayah Ga-za itu sulit, bantuan kemanu-siaan yang masuk saja masihterbatas, apalagi pintu masukmelalui Mesir masih mema-kai akses buka tutup, ini jus-tru membahayakan jiwa war-ga negara kita bila berangkatke wilayah konflik seperti itu,maka kita melarangnya,”ujarnya.(nda/kps/PersdaNetwork/yat/mur)

Deplu: Jangan...Sambungan hal 1

Mereka selalu dibayang-bayangi kematian oleh roket-roket Israel yang siap meng-hantam.

Kondisi lebih mencekamketika malam datang. “Kamibenar-benar merasakan takutdi malam hari. Kami tidakbisa berpikir lain,” ujar Abu.Dulu anak-anak mereka ter-biasa tidur di ruangan terpi-sah. Kini mereka tidur bersa-ma di satu ruangan. Anak-anak menutup wajah merekadengan kain dan menaruhtangan-tangan di telinga un-tuk menghindari mendengardentuman suara bom yangterus terdengar.

Agresi militer akhir tahunyang dilakukan Israel takkunjung berhenti. Padahalbanyak negara termasuk Per-serikatan Bangsa Bangsa(PBB) yang menyerukan agarnegeri zionis itu menghen-tikan tindakannya. Desakanagar PBB mengeluarkan re-solusi terhadap Israel jugadisambut pesimistis.

Pasalnya, presiden terpilihAS Barack Obama belum jugamemperlihatkan reaksinya

menanggapi agresi itu. Ame-rika yang merupakan sekutudekat Israel, telah memvetolebih dari 40 resolusi anti-Is-rael yang diusulkan DewanKeamanan PBB sejak 1972.Dan sejak 2004, AS telah men-cegah empat resolusi lainyang meminta Israel meng-hentikan operasi militernyadi Jalur Gaza.

Seakan mendapat duku-ngan dari AS, Israel terusmelanjutkan aksi kejinya ter-sebut. Pesawat tempur-pesa-wat tempur F-16 dan helikop-ter Apache milik militer Israelyang dilengkapi bom pintarGBU-39, membombardir ru-mah-rumah penduduk.

“Masih banyak target-tar-get yang akan dihantam dankemudian kami akan tentu-kan, di mana kami telah me-ngetahui, apakah ini merupa-kan batas di mana Hamasmemahami, dan batas di ma-na Hamas menghentikan se-rangan-serangan (roketnyaterhadap Israel),” kata MenluIsrael Tzipi Livni.

Mengutip koran Israel,Haaretz, bom GBU-39 yang

digunakan mengebom Gazaadalah senjata buatan AS de-ngan berat 113 kilogram. Bomitu diserahkan AS kepadaIsrael pada pertengahan De-sember 2008.

Hingga saat ini, Israel men-jadi negara penerima bantuanterbesar AS sejak Perang DuniaII. Total bantuannya mencapai140 miliar dolar AS atau sekitarRp 1.260 triliun, sepertiga darijumlah seluruh bantuan luarnegeri AS. Semua pemberiandari AS itu dihitung gratis. Is-rael tidak perlu dan tak pernahmenjelaskan alokasi penggu-naannya.

Rumor yang beredar me-nyebutkan kuatnya posisiIsrael di depan AS karenakuatnya pengaruh kelom-pok-kelompok Yahudi sepertiKomite Urusan Publik Ame-rika Israel (AIPAC), KomiteAmerika Yahudi (AJC), danLiga Anti-Penistaan (ADL).

Ketidakgentaran diperli-hatkan kubu Hamas. Meskisalah seorang pemimpin se-niornya Nizar Rayyan tewasakibat agresi militer Israel itu,namun mereka menyatakantak akan meninggalkan Gaza.Roket-roket pun diluncurkansebagai serangan balasan.

Bahkan, salah seorang to-koh kunci Hamas, Muza AbuMarzuq menyerukan adanyaperlawanan hingga tetes da-rah terakhir. “Hubungan Ha-mas dengan Israel adalahhubungan antara rakyat Pa-lestina dan penjajah. Jadi inibukan sebuah perang. Na-mun, kami melakukan per-lawanan terhadap penjajahuntuk memperoleh hak-hakkami. Mereka telah membu-nuhi rakyat Palestina danmembuat kami menderita,”tegasnya.

Termasuk serangan bunuhdiri? “Soal serangan bunuhdiri terserah perlawanan rak-yat di lapangan. Itu ada da-lam agenda politik kami,”ujar Muza.

Muza pun menyatakankekecewannya dengan tang-gapan dunia, terutama darinegara-negara Arab. “Tentusaja kami sangat kecewa. Pa-dahal umat Islam memilikikewajiban membantu danbanyak cara untuk itu, Mere-ka semestinya memutuskanhubungan diplomatik, me-motong pasokan minyak,atau memutuskan hubunganekonomi,” ucapnya. (arh/hdy/kps/bbc/tic)

Korban Israel Terus...Sambungan hal 1

Bayi berjenis kelamin laki-laki itu diberi nama LennonTramp.

Agar bisa mendatangi aca-ra ‘langka’, Ayu terpaksa me-nunda acara penandatangan

kontrak pembelian sebuahvila di kawasan wisata PantaiBeach Hotel di KepulauanBangka Belitung. Penandata-nganan ini merupakan prosesterakhir agar vila yang dibeli

Tamu Obamasekitar dua tahun lalu itu sahmenjadi milik Ayu. “Penan-datangan kontrak pembelian yajadi diundur sampai Ayu nantibalik lagi ke Indonesia,” ujar Se-car. (Persda Network/mun)

Sambungan hal 1

Sambungan hal 1

Sambungan hal 1

Sebagai tanda kincir anginmini ini adalah replika kincirangin yang asli, bagian ekorsebelah kiri diberi tulisan“Comet”.

Tak banyak warga yangmengetahui di median jalanpembatas Jalan Wijaya Kusu-ma dengan Panglima Baturitu telah berdiri kincir anginmini. Ukurannya yang kecildan pendek menjadi samarkarena di median tersebutterdapat pohon cemara yangnyaris sama tingginya.

Namun bagi pengendarayang melintas dari Jalan Wi-jaya Kusuma ke arah Pang-lima Batur, keberadaan kincirangin ini cukup menyita per-hatian karena terlihat jelas.Sebaliknya dari arah berla-wanan tidak mencolok.

Informasi yang diperolehBPost, kincir angin mini ter-sebut didirikan oleh NoorAidi, pemilik lahan tempatkincir angin Comet yang asliberdiri. “Memang kami yangmendirikan. Karena yang aslisudah tidak ada, kami buatkincir mininya,” ujar NoorAidi, Jumat (2/1).

Menurut mantan bupatiTabalong ini, kincir anginmini tersebut didirikan soredi penghujung 2008. Tujuan-nya, begitu masuk 2009, Co-met mini tersebut sudah ber-diri.

“Kincir sengaja kita bikinmini. Sebab kalau terlalu be-sar dan tinggi membahaya-kan pengguna jalan,” lanjutNoor Aidi seraya menolakmenyebutkan biaya pembua-

tan kincir tersebut.Noor Aidi mengakui kincir

angin mini jauh lebih kecildibandingkan yang asli kare-na hanya dijadikan monu-men. Sedangkan kincir anginComet yang asli didirikanuntuk menyedot air.

“Tapi baling-baling kincirangin Comet mini ini bisaberputar juga. Arahnya jugabisa berubah-ubah. Kalaumalam, kincir ini akan me-nyala ketika kena cahaya,”ujarnya.

Sayang, berdasarkan pe-ngamatan kemarin, baling-balingnya tak kunjung berpu-tar. Hembusan angin di lokasitersebut memang tidak terasakarena tertutup pepohonantinggi yang ada di sisi kirijalan.

Sebagaimana diketahui,kincir angin Comet tiba-tibamenghilang. Kincir yang men-

jadi ikon Kota Idaman itu se-ngaja dirobohkan. Noor Aidiberalasan umur kincir angintersebut lebih dari 30 tahunsehingga membahayakan.

Besi rangkanya dibeli Wa-kil Ketua DPRD Kota Banjar-baru, Soeyono. Oleh Soeyo-no, kincir tersebut diperbaikidan rencananya dipasang dikebunnya di wilayah TanahLaut.

Hilangnya kincir anginComet sempat mendapatprotes. Sejumlah warga me-nilai Comet sudah menjadibagian yang tidak terpisah-kan dari Banjarbaru. Cometmenjadi sejarah dan icon pen-ting Kota Idaman.

Oleh karena itu kawasansekitar tempat kincir anginjuga dinamai Comet. Bahkan,Pemko Banjarbaru menamaiwilayah Banjarbaru 3 sebagaiKelurahan Comet.(ais)

Tingginya Tinggal...

JAKARTA, BPOST - MantanDeputi V Badan Intelijen Ne-gara (BIN) Muchdi Purwo-pranjono ternyata be-lum pasti menggugatistri aktivis HAM(alm) Munir, Suciwatidan para aktivis Komi-te Aksi Solidaritas un-tuk Munir (Kasum)Usman Hamid, Hen-dardi dan Pungki Indarti.

Gugatan itu akan dilaku-kan oleh Muchdi --yang barusaja dibebaskan oleh majelishakim pengadilan negeri Ja-karta Selatan-- jika mereka te-rus menuding Muchdi men-jadi otak pembunuhan terha-dap Munir karena dendam.“Tudingan itu terbukti tidakbenar dengan vonis bebas.Klien kami masih berpikirdan melihat perkembangansituasi. Jika terus dikuyo-kuyo, tidak ada cara lain ke-cuali mengajukan tuntutan,”kata Kuasa Hukum Muchdi,Lutfie Hakim di Jakarta, Ju-mat (2/1).

Lutfie pun yakin kliennyajuga diputus bebas oleh Mah-kamah Agung (MA) jika ke-jaksaan mengajukan Kasasi.Dalihnya, pertimbangan hu-kum yang digunakan majelishakim PN Jakarta Selatansudah valid dan solid. “Soliddalam arti tidak ada keke-

liruan, tata bahasa dan mua-tan. Valid kerena telah meme-nuhi kaidah hukum dan pem-

buktian, teori-teori danalat bukti,” tegas Lutfie.

Sikap berbeda di-perlihatkan KejaksaanAgung (Kejagung). Me-reka optimistis bisakembali memenjarakanMuchdi. “Sesuai protap

(prosedur tetap) penangananperkara, kita akan ajukanKasasi,” tegas Jaksa AgungMuda Pidana Umum (JAMPi-dum) Abdul Hakim Ritonga.

Dia yakin MA akan menga-bulkan kasasi itu seperti saattim jaksa penuntut umum me-ngajukan kasasi terhadap pu-tusan PT DKI Jakarta yang jugamenyatakan Pollyucarpus ti-dak terbukti sebagai pembu-nuh Munir. “Kita bukan opti-mistis akan menang, melain-kan optimistis kebenaran akanmuncul,” tegasnya.

Sedangkan Deputi Koordi-nator Human Rights WorkingGroup, Chairul Anam, men-sinyalir ada empat unsur pe-nyebab bebasnya Muchdi.Keempat hal itu meliputi as-pek dendam, surat, uang, dancall data record yang tidakditelusuri serius oleh majelishakim.

“Aspek dendam, hakimtidak mempertanyakan ke-

napa Muchdi mempunyaidendam terhadap Munir.Dendam itu yang harus di-buktikan,” kata Chairul.

Menurut dia, BIN sudahpunya rencana terhadap Mu-nir. Sejak 1998, Suciwati yangtengah mengandung saja per-nah diintimidasi. Itu dibuk-tikan dari keterangan saksianggota Komando PasukanKhusus,” ucapnya.

Berkaitan dengan aspeksurat, Chairul melanjutkan,kejanggalan terlihat dari ti-dak adanya penelusuranyang cukup terhadap pasporMuchdi yang menyatakan iaberada di Malaysia. “Tiba-tiba hakim menulis, pasporitu sah adanya,” katanya.

Mengenai masalah uang,Pollycarpus disebutkan per-

nah diberi uang oleh Muchdisebanyak dua kali lewat BudiSantoso. Namun, majelis ha-kim menyatakan kesaksianBudi tidak memiliki nilai, danjustru mengambil kesaksianPollycarpus yang mengakutidak pernah diberi. “PadahalPollycarpus dipidana karenaperistiwa tersebut,” kataChairul.

Adapun terkait dengan calldata record, majelis hakimmementahkan pembicaraanyang diduga terjadi antaraPollycarpus dan Muchdi. Ala-sannya, tak ada saksi yangmemperkuat perbincangantersebut. “Padahal, Muchdipernah mengakui kebenarannomor handphone-nya, jugaalamat rumahnya,” ujarnya.(Persda Network/yls/tic)

Kejagung Yakin Penjarakan Muchdi

ANTARA/ UJANG ZAELANI

MANTAN Deputi V Badan Intelijen Negara ( BIN), Muchdi Purwopranjono(tengah) di antara para pendukungnnya usai sidang, Rabu (31/12).

“Ketika kami berdiskusi,saya melihat dua orang pe-numpang wanita berbisik-bisik. Saya berpikir, Oh, sayarasa mungkin mereka akanberbicara sesuatu kepadakami. Saya tidak berpikirmereka akan membuatnyamenjadi besar,” lanjutnya.

Namun, pesawat tetap ti-dak take off, sampai seorangagen FBI masuk, dan memin-ta keluarga itu meninggalkanpesawat.

Irfan yang tercatat sebagaiwarga negara Amerika Seri-kat ini, mengaku terkesandengan profesionalisme agen

FBI yang menginterogasi me-reka. Namun dirinya merasadiperlakukan tidak adil.

Bahkan ketika agen FBI telahmenyatakan mereka ‘bersih’,kru pesawat tetap bersikukuhtak mau menerbangkan pe-sawat selama mereka masihmenjadi penumpang.

Irfan dan keluarga me-mang dinyatakan bersih, se-telah mereka diinterogasi, ter-masuk 95 penumpang lain-nya, beserta bagasi merekadiperiksa ulang.

“Sungguh, kami tidak me-nuntut uang tiket kembali.Saya seorang pengacara, dan

Keluarga Muslim...

Sejak dibentuk akhir 2004,tim yang kini dipimpin WakilJaksa Agung Muchtar Arifinitu hanya mampu melacakkeberadaan aset milik tigakoruptor. Namun sejak ter-lacak pada 2005, tak satu senpun aset tersebut berhasildipulangkan ke Tanah Air.

“Masih ada beberapa pro-sedur yang harus ditempuhuntuk memulangkan asetmilik koruptor di luar negeriitu,” ujar Muchtar Arifin diJakarta, Jumat (2/1).

Aset yang telah terlacakdan diblokir yakni milik Di-rektur Utama Bank GlobalIrawan Salim di Swiss, reke-ning mantan Dirut BankMandiri ECW Neloe di Swissdan rekening mantan Presi-den Komisaris PT Bank Ha-rapan Sentosa Hendra Ra-

harja (almarhum) di Hong-kong.

Aset Irawan Salim di Swisssebesar 9,9 juta dolar Ame-rika Serikat (sekitar Rp 109miliar) telah diblokir peme-rintah Swiss. Namun untukpenyitaannya harus melaluiproses persidangan di Swiss.“Kalau sudah dikukuhkan dipersidangan baru kita bisa me-ngambilnya,” tegas Muchtar.

Aset milik (alm) HendraRahardja sebesar 385.000 do-lar AS (Rp 4,2 miliar) jugatelah diblokir pemerintahHongkong. Meski tidak ha-rus melalui persidangan, me-nurut Muchtar, pemerintahHongkong minta bagi hasilsebesar 50 persen. “Kita mau-nya, seluruh aset dikembali-kan untuk kita. Makanya,ituyang sedang kita usahakan,”terang Muchtar.

Terhadap aset milik ECWNeloe yang disimpan diSwiss sebesar 5,2 juta dolarAS (sekitar Rp 57,2 miliar)sudah diblokir pula.

Adapun aset milik terpida-na kasus Bantuan LikuiditasBank Indonesia yakni man-tan Presiden Direktur (Pres-dir) Bank Surya Adrian KikiAriawan yang telah ditang-kap di Australia pada 28 No-vember 2008, pemerintahAustralia mengaku kesulitanmelacaknya. Alasannya ka-susnya lebih dari enam ta-hun. (Persda Network/yls)

Tim PemburuKoruptor Gagal

saya tahu bagaimana peng-adilan bekerja,” kata Irfan.

Irfan mengatakan bahwakemungkinan besar pihak-nya akan membawa kasus inike meja hijau.

Juru bicara AirTran, TadHutcheson mengatakan, ke-jadian tersebut bermula darilaporan seorang perempuandan pramugari. Dalam per-nyataannya, perusahaan itumengatakan, AirTran patuhdengan peraturan keamanantransportasi, penegakan hu-kum, dan arahan Departe-men Dalam Negeri AS. (kps/cnn)

JAKARTA, BPOST - Empat tahun sudahberlalu, namun Tim Pemburu Koruptor be-lum juga berhasil memulangkan aset korup-tor di luar negeri.

KOMPAS IMAGES/DHONI SETIAWAN

RATUSAN ribu kader dan simpatisan Partai Keadilan Sejahtera (PKS) melakukan aksi jalan kaki dari BundaranHotel Indonesia menuju Kedutaan Besar Amerika Serikat di Jalan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat, Jumat(2/1). Mereka mengecam dukungan AS terhadap tindakan brutal Israel terhadap warga Palestina.

Muchtar ArifinNET

Page 15: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

15Banjarmasin PostEKONOMI-BISNIS3 JANUARI 2009 / 6 MUHARAM 1430 HSABTU

INFOBANK STATISTIKBI Rate Per 4 Des 9,25 Persen

Inflasi Banjarmasin Nov 0,49 Persen

Kurs Tengah 31 Desember IDR 10.950

Cad Devisa 6 November 50,5 Miliar Dolar AS

Suku Bunga BI 1 Bulan 10,39 Persen

Suku Bunga BI 3 Bulan 10.94 Persen

Harga spot emas 2 Januari 870.20 dolar AS/troy ounce

SAHAM

INDEKS NILAI +/

VALASMATA UANG JUAL BELI

Sumber: dtce-bursa.comSumber: BI/BPS Kalsel/kitco/mio

IHSG 1355.41 14.52

Nasdaq 1577.03 0.00

Dow Jones 8776.39 0.00

Hang Seng 15042.81 655.33

Nikkei 8859.56 112.39

USD 11.006 11.000

AUD 7.651.56 7.652.71

EUR 15.286.11 15.279.90

JPY 120.30 120.30

SGD 7.544.56 7.545.62

HKD 1.348 1.477

Gubernur Bank IndonesiaBoediono mengatakan, sebe-lum menetapkan tingkat su-ku bunga, bank sentral perlumencermati lebih dulu kon-disi moneter awal Januari2009.

“Pertumbuhan ekonomikuartal keempat melambatakibat krisis global, awal bu-lan (Januari) kita akan lihatkondisi moneter, perbankan,dan sektor riil,” kata Boedio-no, kemarin.

Dia menjelaskan, inflasiDesember 2008 cukup jinakdibandingkan Novemberyang tercatat 0,12 persen. Pe-nurunan inflasi itu dipicu tu-runnya harga premium danrendahnya permintaan ma-syarakat.

Namun, kondisi likuiditasmasih sulit. “Untuk di dalamnegeri (likuiditas) akan di-tingkatkan lewat stimulus fis-kal supaya bisa membantupertumbuhan ekonomi,”ujarnya.

Sebelumnya Boedionomengatakan, BI berharaptingkat inflasi dalam bebe-rapa waktu ke depan dapatterus menurun, sehingga BIjuga dapat menurunkan ting-kat bunga acuannya, BI Rate.

Ia menyebutkan, BI akanmenetapkan tingkat BI Rate

pada 6 Januari 2009 setelahmempertimbangkan semuafaktor.

“Nanti kemungkinantanggal 6 Januari akan kitalihat secara keseluruhan, BIRate yang pas itu berapa,”

KINI semua pihak sepa-kat, ekonomi Indonesia akanmemasuki dan mengalamimasa sulit dalam memper-tahankan pertumbuhan eko-nomi pada 2009.

Rentetan pukulan terha-dap pasar keuangan duniadan melorotnya secara tajamharga-harga komoditas sejakpertengahan 2008, merupa-kan dua faktor utama yangmenyebabkan hal itu.

Krisis keuangan dunia di-transmisikan ke dalam eko-nomi Indonesia melalui duamekanisme yaitu efek terha-dap sektor finansial danefek terhadap sektor ekspor.Yang sudah kita rasakansekarang ini, adalah efeknyaterhadap sektor keuangan

Meneropong Perekonomian Indonesia 2009

Tidak Dipacu, Makin TertinggalTerlebih lagi, Indonesia

akan melaksanakan

pemilihan umum yang

umumnya membuat para

investor bersikap

menunda keputusan

untuk melakukan

investasi

M FADHIL HASAN

Ekonom Senior INDEF

ditandai dengan depresiasinilai tukar, kejatuhan pasarmodal, pelarian modal, sertameningkatnya yield darisurat utang negara. Konse-

kuensi dari hal ini juga su-dah tampak terhadap ketat-nya likuiditas pendanaan,tingginya risiko dan rendah-nya prospek usaha.

Dunia usaha akan kesu-litan memperoleh sumberpembiayaan. Di sisi lain, per-bankan melihat semakin me-ningkatnya risiko denganprospek usaha yang rendah.Terlebih lagi, Bank Indonesia(BI) masih kurang agresif da-lam menurunkan BI rate.

Kesulitan pembiayaan jugadirasakan pemerintah akibatmakin meningkatnya imbalhasil surat utang. Sementaraitu, pinjaman luar negeri walaulebih murah, memiliki risikopolitik lebih besar. Persoalankesulitan pembiayaan akanterus berlanjut pada 2009.

Terkait dengan itu, inves-tasi yang membaik pada2008 akan mengalami stag-nasi pada 2009. Aliran mo-

dal, baik dalam bentuk in-vestasi langsung (FDI) mau-pun portfolio investment akanmengalir ke negara-negaramaju yang sedang mengob-ral aset dan menjalankanekpansi fiskal secara besar-besaran.

Persaingan investasi se-makin ketat. Jika perbaikaniklim investasi tidak dipaculebih cepat lagi, Indonesiasemakin tertinggal. Ini tan-tangan berat pada 2009. Ter-lebih lagi, Indonesia akan me-laksanakan pemilihan umumyang umumnya membuat pa-ra investor bersikap menun-da keputusan untuk melaku-kan investasi.

Berdasarkan hal itu, kinitinggal konsumsi masyarakat

dan pengeluaran pemerintahyang akan menjadi andalanuntuk memelihara pertum-buhan 2009. Konsumsi masya-rakat untuk tetap menjadi en-gine of growth seperti selama ini,perlu beberapa hal. Pertama,menurunnya tekanan inflasiyang diperkirakan mencapaisekitar 6-7 persen pada 2009akan memberikan dukunganuntuk memelihara penghasil-an riil rumah tangga.

Kedua, agar masyarakattetap melakukan pengeluar-an, perlu adanya keyakinandan kepercayaan bahwa pe-merintah mampu mengelolakrisis. Jika trust dan confidencemenurun, bukan tidak mung-kin rumah tangga pun mena-han konsumsinya. Ketiga,

adanya pemilihan umum me-rupakan hal positif jika ber-jalan damai dan demokratis.Ada stimulus ekonomi yangdiciptakan dari kegiatanpemilihan umum. Sekitar Rp100 triliun akan digelontor-kan partai dan calon presi-den. Hal ini membantu me-ningkatkan aktivitas ekono-mi domestik.

Pengeluaran semakin meme-gang peranan penting dalammenggerakkan ekonomi 2009.Tampaknya, pemerintah me-nyadari hal ini. Walau kesulitanuntuk membiayai defisit ang-garan, pemerintah sepakat un-tuk meningkatkan defisit ang-garannya. Semua opsi pem-biayaan dicoba. Ini penting danperlu didukung. (iic/rai)

katanya saat peluncuran bu-ku Era Baru Kebijakan FiskalJilid 2 di Depkeu, beberapahari lalu.

Sementara ekonom IndefFadhil Hasan mengemuka-kan, BIsebaiknya menurun-kan BI rate sebesar 50 basispoin menjadi 8,75 persenpada awal 2009.

“Tekanan inflasi dan ada-nya penurunan harga BBMsudah cukup untuk menu-runkan BI rate,” katanya.

Mengenai pertumbuhanekonomi, Boediono menga-takan, untuk 2009, BI mem-perkirakan ada perlambatankarena pengaruh perekono-mian global yang juga me-lambat dan berakibat padapenjualan barang dari Indo-nesia dan likuiditas yang mu-lai ketat.(tic/rai)

Awal bulan

(Januari) kita

akan lihat kondisi

moneter,

perbankan,

dan sektor riil

BOEDIONOGubernur BI

BPR Berkurang 21BANK Perkreditan Rakyat (BPR) menyusut. Dari

1.791 pada Juni 2008, tersisa 1.770 BPR yang masih aktifatau mengalami penyusutan 21 buah BPR pada Novem-ber 2008.

Tidak dijelaskan apa yang terjadi dengan ke-21 BPRtersebut. Namun penyusutan jumlah BPR ini diiringijuga dengan penurunan jumlah nasabah yangdihitung dari jumlah pemilik rekening yang turun.Dari sekitar 29 juta rekening nasabah BPR pada Juni2008 merosot hanya sekitar 10 juta rekening padaNovember 2008.

Demikian data Bank Indonesia (BI) yang dipubli-kasikan di Jakarta, Jumat (2/1). Sebelumnya BI me-lengkapi ketentuan fasilitas likuiditas bagi perbankandengan menerbitkan ketentuan Fasilitas PendanaanJangka Pendek (FPJP) bagi Bank Perkreditan Rakyat(BPR).

“Dengan penyempurnaan dan terbitnya beberapaketentuan fasilitas likuiditas, baik bagi bank umummaupun BPR, maka semakin lengkaplah mekanismeJaring Pengaman Sistem keuangan (JPSK) sebagaimanadiamanatkan dalam Peraturan Pemerintah PenggantiUndang-undang (Perppu) No 4 tahun 2008 tentang JPSK,sehingga akan memperkuat stabilitas sistem keuangan,”jelas Gubernur Bank Indonesia (BI), Boediono dalamrilisnya.(Persda Network/aco)

BI Ragu Turunkan Suku BungaJAKARTA, BPOST - Bank Indonesia (BI) ragu menurunkan kembalitingkat suku bunga acuan (BI Rate) pada awal tahun ini karena masihharus mencermati perkembangan moneter dan sektor riil.

JAKARTA, BPOST - Mema-suki 2009, para pelaku pasaryakin bursa saham Indonesiabakal berbalik ke arah positif.Meski sebagian besar mempre-diksikan proses pemulihan disemester pertama 2009 masihcukup berat, tapi pada semes-ter kedua perbaikan kondisipasar modal mulai lancar.

Direktur Utama BursaEfek Indonesia (BEI) ErryFirmansyah, optimistis per-tumbuhan dan berbagai per-baikan akan ditorehkan padalembaran baru perdaganganefek tahun 2009. “Meski po-tensi krisis masih memba-yangi, pasar modal Indone-sia akan lebih baik pada2009,” kata Erry, kemarin.

Ia memperkirakan, indekssaham 2009 bisa tumbuh seki-

JAKARTA, BPOST - Peme-rintah diminta tidak memba-tasi pemberian insentif kepa-da sektor riil. Persyaratanyang ditetapkan pemerintahbagi industri untuk menda-patkan insentif pajak, tidaktepat dalam meredam dam-pak krisis global terhadapsektor riil di Indonesia.

Demikian dikemukakanKetua Komite Tetap Fiskaldan Moneter Kadin Indone-sia, Bambang Soesatyo, Jumat(2/1). “Kebijakan ekonomidalam bentuk paket stimulusatau insentif hendaknya tetapmencerminkan konsistensipemerintah pada upaya pe-nguatan pasar dalam negeri.Dengan menetapkan tigasyarat bagi industri yangakan mendapatkan insentif

tar 10-15 persen dibandingindeks akhir 2008. Sektor in-frastruktur, perbankan dankonsumer dianggap akanmenjadi penopang terbesartarget pertubuhan ini.

Dasarnya, tingkat harga atauprice earning (PE) di pasar sahamIndonesia yang masih tergolongrendah di kawasan Asia-Pasifik.Dengan begitu, ia optimistismasih ada ruang terbuka untukmeningkatkan tingkat hargayang akan berdampak padapertumbuhan pasar modal.

Seperti Erry, Ketua UmumAsosiasi Perusahaan EfekIndonesia (APEI) Lily Widjajajuga yakin perubahan positifdi pasar modal Indonesiamasih sangat tergantungsituasi global dan interna-sional. (tic/kps)

pajak, pemerintah justru ter-kesan mulai inkonsisten da-lam upaya mereduksi dam-pak krisis finansial saat ini,”lanjutnya.

Pekan lalu, pemerintahmengumumkan bahwa in-dustri yang bisa dapatkan in-sentif pajak antara lain harusmampu meningkatkan pe-nyerapan tenaga kerja, me-naikkan setoran pajak peng-hasilan dan mendorong eks-por. “Industri yang tak bisamerespons satu dari tiga sya-rat itu tak bisa mendapatkaninsentif pajak sebesar Rp 12,5triliun,” ujar Bambang.

Menurutnya, ketiga sya-rat tadi jelas melupakan tu-juan besar saat ini, yaknipenguatan pasar dalam ne-geri. (dt/ant)

Jangan BatasiInsentif Pajak

Bursa SahamDiyakini Bangkit

NET

NET

Instant Rice BranLatifitBekatul Sehat InstantMakanan sehat hidup sehat alami

Berfaedah untuk :

* Menormalkan kadar kolesterol* Menormalkan kadar asam urat* Menormalkan kadar gula darah (diabetes)* Menormalkan tekanan darah (hipertensi)* Mengobati asma* Mengobati maag* Memperbaiki fungsi hati* Menurunkan berat badan (obesitas)* Mengobati penyumbatan pembuluh darah* Mencegah pengapuran dll

Hubungi Agen kami : HP (0511) 7630766 / 0858 2105 3428 / (0511) 3350925

ANTARA/ERIC IRENG

PERNIK IMLEK - Dua perempuan mencermati jajaran lampion yang dipajang di salah satu gerai Festival Imlek 2009 di ITC Surabaya, Jumat (2/1). Festival Imlek yang digelar hingga 26 Januari 2009, menampilkan berbagai budaya Tiongkok kuno yang sekarang juga menjadi bagian daribudaya di Indonesia.

Page 16: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

Trendi, Harga

16 Banjarmasin Post ETALASEBIZ3 JANUARI 2009 / 6 MUHARAM 1430 HSABTU

Agar Anda Tidak Salah PilihPILIH ruko di dalam

perumahan (apartemen,tempat tinggal, dansebagainya) yang sudahbanyak dihuni karenakemungkinan besar akanramai dan mudah di-sewakan. Kalau bisaposisinya di blok yangbanyak dilalui pengun-jung. Memang, harganyalebih mahal namun lebihhidup dan lebih mudahmemperkirakan daganganyang layak dibuka,sehingga bisa menjaditempat belanja bagi oranglain.

Kalau ruko di luarperumahan (apartemen,hotel, dan sebagainya),lihat potensi pengunjungdari daerah sekitarnya.Apakah mudah diaksesdari banyak penjurudengan kendaraan pribadiatau angkutan umum?Pada areal ruko yangjumlah unitnya sedikit,cermati juga soal legalitas,keamanan, kebersihan, danparkirnya. Para pemilikruko harus sudah me-nyepakati penangananketiga hal terakhir.

Keamanan tidak hanyamencakup soal kriminaltapi juga kebakaran, gempadan lain-lain. Bila salahsatu pemilik tidak peduli,yang lain akan dirugikan.Cermati harga ruko (atauyang dijadikan tempattinggal) yang dibeli,rasional atau tidak. Untukitu, bandingkan harga rukosekelas dalam satu ka-wasan. Misalnya, ruko disatu kawasan dengan yanglain di sekitar itu.

Cara lain, lihat tarifsewanya. Yang normalsewa ruko sekitar 8 persendari harga jual. Jadi, kalauharganya Rp 1 miliar,sewanya Rp 80 juta per

tahun. Bila dagangan yangdibuka masih bisa me-nutup biaya sewa itu,berarti harga ruko masihrasional. Kecuali kalauAnda sekaligus akan

IPST

menghuninya, kalkulasi ituboleh diabaikan. Tak adasalahnya menghubungibroker profesional untukmengetahui pasaran hargaruko. (estate.co.id)

KRISIS finansial global banyak berdampak pada sejumlahsektor bisnis. Tak terkecuali properti. Akibat krisis dan pengetatan

kredit bank, sektor ini mengalami pelambatan.

Kendati begitu, bukan berarti sektor inimandek sama sekali. Di Banjarmasin dansekitarnya misalnya, sektor properti diantaranya rumah toko, masih tetaptumbuh. Di sejumlah titik, ruko-ruko barubermunculan.

Bahkan jika diperhatikan, ruko-ruko itu hadir dengan gaya dandesain menarik. Para pengembangberlomba-lomba meng-hadirkan tempat hunian danbisnis itu dengan gaya cantikuntuk menggaet konsumen

Menurut salah satupengembang ruko diBanjarmasin, Ati Yusida,desain ruko yang kini trenadalah desain minimalismodern. Desain ini, palingbanyak dikembangkan pe-ngembang ruko.

“Kalau beberapa tahun lalu, yangtren desain bergaya Eropa Spanyol.Namun terkahir arahnya ke minimalismodern, lihat saja beberapa ruko yangbaru dibangun di Banjarmain desiannyaminimalis modern, mengikuti tren ar-sitektur rumah” ujar pemilik YusidaCollection ini.

Dia mengatakan, pengembangan rukoberdesain minimalis, karena tingginyapermintaan pasar terhadap ruko bergayasimpel tersebut.

“Pengembang seperti kami padadasarnya, membangun melihat selerapasar, mungkin karena ruko yang jugafungsinya untuk tempat tinggal, minimalisyang semula tren rumah menular ke desainruko,” ujar Yusida, sambil menambahkandia sedang membangun beberapa rukoberdesain minimalis di kawasan Jalan A

yani Km 1 Banjarmasin.Perempuan yang telah menjalankan

profesinya selama lima tahun ini, jugamengatakan, ruko desain minimalis lebihhemat dibanding membangun rukodengan gaya Spanyol.

“Minimalis itu simpel, pas denganbangunan ruko, pengembang cukupmemoles bagian luar dengan cat

saja. Jika dibanding dengangaya Spanyol yang tingkat

kerumitan lebih tinggi danbanyak variasi, tentu gaya

ini lebih murah,” ka-tanya. Menurutnya,

konsep rukominimalisharganya lebih rendah sekitar10 persen dibanding gayaEropa.

Dosen Aristektur UnlamIra Mentayani, sepakat denganYusida. Menurutnya, pada 2009 ini

desain minimalis modern, akan banyakdipilih pengembang ruko.

“Tren ruko hampir sama denganrumah, yakni minimalis modern. Karenaminimalis saat ini merupakan stylist yangpaling banyak dijumpai di bangunanruko dan rukan (rumah kantor), danmungkin desain ini bisa bertahan lama,”ujarnya.

Selain itu, ujarnya, ruko merupakansimbol bangunan produktif yang lebihmengutamakan fungsi. Dengan begitu,desain minimalis yang simpel sangatcocok. “Pada ruko umumnya yang mem-bedakan desainnya hanya pada bagiandepan, sedangkan di belakang dan dalammasih mengusung konsep simpel dansederhana. Jadi jika didesain minimalissangat cocok,” tambahnya.(ff)

Lebih Miring

Ruko PunAnut

MinimalisModeren

Tak Lengkap Tanpa RukoPEMBANGUNAN ruko sebagai

tempat bisnis dan rumah tinggal,tidak hanya di lokasi strategis binis dijalan utama kota. Namun ruko telahmerambah ke dalam kompleksperumahan.

Beberapa pengembang perumahan,membangun ruko bersamaan denganpembangunan kompleks perumahan.Alasannya, mereka yakin ruko yangdikembangkan membawa dampakpositif bagi kawasan permukimanyang dibangun.

Salah satu pengembang yangmembangun ruko dalam proyekperumahnnya adalah PT Bumi AlamPersada, pengembang perumahanPesona Modern yang berlokasi diJalan A Yani Km 11.

Menurut Direktur Utama PT BumiAlam Persada, H Iberamsyah,pembangunan ruko di kompleksperumahan, adalah merupakan halyang mutlak bagi perumahan yangmemiliki banyak rumah.

“Sebuah perumahan tanpa adafasilitas komersial, seperti adanyaruko, saya kira belum lengkap. Kitaingin semua penghuni kompleks,merasa nyaman dengan berbagaifasilitas seperti ada restoran, mi-nimarket, jadi mereka tidak perluharus jauh-jauh keluar,” ujarnya.

Dia menambahkan, keberadaanruko tentu bisa mendukung danmemenuhi gaya penghuni pe-rumahan Pesona Modern. Selain ituitu, fasilitas komersial juga akan

menghidupkan kawasan permu-kiman hingga meningkatkan nilai jualperumahan.

Selain di Pesona Modern, beberapaperumahan besar juga mengem-bangakn ruko sebagai penunjang.Seperti di perumhan Kota Citra Graha,di Jalan A yani Km 17,5, PerumahanCitra Garden di Jalan A Yani KM 7serta, Perumahan Bunyamin, danPerumahan Persada Mas.

Seorang broker properti, Mei Lan,mengatakan, pengembang mem-bangun ruko di kompleks peru-mahan, karena ruko dari segi fungsilebih produktif dibanding denganrumah. Selain itu menyesuaikandengan budaya masyarakat Banjaryang senang berdagang.(ff)

Trendi, Harga

Akibat kadar kolesterol dangula darahnya yang tinggi, badanNyonya Enna Husnaeni seringlemas sejak setahun yang lalu.Selain itu, wanita 60 tahun ini me-ngaku juga sering mengalami ha-us, gatal-gatal di kulit, dan rasakantuk yang berat di siang hari.Walaupun demikian, “Selama inisaya cuekin aja,” ujar wanita asalTasikmalaya, Jawa Barat, yangtinggal di Perumahan JatibeningSatu, Kota Bekasi, ini. Tapi, satubulan sebelum wawancara iniberlangsung, ada yang menge-nalkan sejenis produk berupa sa-ri bubuk serealia yang berbahanbaku kacang hijau campur bubukkedelai kepada ibu delapan anakini. Maka, ia pun coba-coba me-ngkonsumsinya. “Ternyata ba-dan terasa makin enak,” ujarnya

Badan Enak,Kantuk pun Berkurang

Erna Husnaeni

saat ditemui di rumahnya awalOktober 2008 yang lalu. Dan se-telah rutin meminumnya selamasekitar dua bulan, kadar koles-terol serta gula darah dari nenekseorang cucu ini pun turun. Darihasil tes darah di LaboratoriumKlinik Prodia yang ia jalani, terli-hat bahwa sebelumnya kadar ko-lesterol total Nyonya Enna ada-lah 267, tapi sekarang 219. Se-dangkan kadar gulanya yang se-belumnya 400 kini menjadi 212.Tapi, hasil yang langsung dirasa-kan? “Badan semakin enak. La-lu, gatal-gatal, haus, dan perasa-an mengantuk itu sudah berku-rang. Tidak seperti dulu lagi,”jawabnya.

Melihat gejala yang dirasa-kannya, agaknya gangguan yangdominan pada diri wanita ini ada-lah akibat kadar gula darah yangtinggi, yang menunjukkan bahwaia menderita dibetes. MajalahHealthy Life edisi Oktober 2007menyatakan bahwa diabetesmellitus sudah dikenal sejakberabad-abad Sebelum Masehi(SM). Di Mesir, 1500 SM padaPapyrus Ebers telah digamba-rkan bahwa ada semacam pe-nyakit dengan tanda-tanda ba-nyak kencing. Dan Celsus telahmenemukan penyakit ini 30 ta-hun SM, tapi baru 200 tahun ke-mudian Aretaeus menyebutnyadengan istilah diabetes. Selainfaktor genetik, yang menjadi pe-nyebab datangnya penyakit iniadalah: perubahan gaya hidup,

kebiasaan makan yang buruk,perubahan komposisi tubuh,adanya penyakit penyerta, usialanjut, dan pemakaian obat-obat-an yang dilakukan secara rutin.Penggunaan obat hipoglikemikoral golongan Daonil dalam jang-ka waktu panjang dapat mening-katkan intoleransi glukosa se-hingga diperlukan terapi insulinuntuk penderita diabetes tipe 2.Untuk itu, peningkatan daya ta-han tubuh amat perlu untuk di-lakukan. Mengkonsumsi kacanghijau dan kedelai bubuk merupa-kan cara yang tepat untuk dila-kukan karena di dalamnya ter-kandung vitamin B1, B2, E, sertasejumlah mineral seperti kalsiumdan fosfor. Selain itu, protein ke-delai diketahui kaya akan arginindan glisin. Kedua asam amino inimerupakan komponen penyusuninsulin dan glukogen yang dise-kresi kelenjar pankreas. Oleh ka-rena itu, makin tinggi asupan pro-tein kedelai, sekresi insulin danglukogen ke tubuh makin me-ningkat. Dengan itu, kadar glu-kosa darah akan berkurang ka-rena sebagian diubah jadi energi.Inilah yang membuat diabetesdapat ditekan. Kendati demikian,menjaga pola hidup yang sehatlebih penting untuk dilakukan, se-perti selalu berpikir positif, ber-olahraga dengan teratur, beris-tirahat dengan cukup, menjagapola makan dengan baik, memi-num air putih dengan cukup, danlain-lain.

FOTO-FOTO: BANJARMASIN POST/MAJRI D

Page 17: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

Banjarmasin Post SABTU, 3 JANUARI 2009 HALAMAN 17

halaman 19

Garuda 06.20 Wita JakartaCity Link 16.55 Wita SurabayaMandala 13.15 Wita SurabayaMandala 16.25 Wita JogjakartaLion 06.50 Wita Jakarta

Wings Air 07.00 Wita SurabayaWings Air 10.05 Wita SurabayaWings Air 13.25 Wita SurabayaBatavia 07.00 Wita JakartaBatavia 09.45 Wita Balikpapan

Batavia 14.35 Wita SurabayaSriwijaya 07.00 Wita SurabayaSriwijaya 13.15 Wita JakartaRiau Air 07.30 Wita KotabaruKal Star 12.45 Wita Sampit

BANJARMASIN BERAWAN-HUJAN 23-31BANJARBARU BERAWAN-HUJAN 23-31KAB. BANJAR BERAWAN-HUJAN 24-31TANAH LAUT BERAWAN-HUJAN 24-31KOTA BARU/TANBU BERAWAN-HUJAN 24-31BATOLA BERAWAN-HUJAN 24-31

TAPIN BERAWAN-HUJAN 23-31H S S BERAWAN-HUJAN 23-31H S T BERAWAN-HUJAN 23-31H S U BERAWAN-HUJAN 23-31TABALONG BERAWAN-HUJAN 23-31

Makam Leluhur Pun Tergusur■ Konflik Pembukaan Kebun Sawit Terus TerjadiPALANGKARAYA, BPOST - Konflik lahanantara masyarakat dengan perusahaanperkebunan sawit terus terjadi. Tidak hanyakarena lahan perkebunan warga yang di-klaim menjadi milik perkebunan, konflikmakin menjadi karena lokasi-lokasi yangdianggap sakral seperti makam leluhur se-ring ikut tergusur.

Seperti laporan warga ke-pada aktivis yang tergabungdalam Save Our Borneo (SOB)belum lama ini. Sejumlahwarga dari Desa TanahputihKecamatan Talawang Kabu-paten Kotawaringin Timur(Kotim) mengadu karena ke-bun dan makam keluargamereka digusur oleh salahsatu perusahaan yang ber-operasi di kawasan itu.

Koordinator SOB, Nordinmengatakan, warga yang me-ngadu adalah Umbung binJahan (58) dan Tarang binUdil (50). Mereka mengeluhkarena pihak perusahaan be-

lum merealisasikan janjinyamengembalikan tanah ma-kam tersebut dan menggantirugi kebun dan tanam tum-buh milik mereka.

“Umbung minta makamdikembalikan seperti semuladan ganti rugi kebun. Sedang-kan Tarang minta makam ke-luarga mereka juga dikem-balikan dan dilakukan tiwahatas kejadian itu. Mereka jugameminta perusahaan mela-kukan sumpah untuk tidakmelakukan perbuatan meru-gikan masyarakat lagi dalambentuk apapun,” kata Nor-din, Jumat (2/1).

Dijelaskan, pembukaanlahan sawit telah menyebab-kan penggusuran delapanmakam dan sandung yangdianggap warga setempatsebagai Padang Agung, pada2003-2004. Ahli waris marahtapi tak bisa berbuat apa-apakarena sadar yang merekahadapi perusahaan besar.Lokasi yang bermasalah, baikkarena penggusuran makam,maupun tanah, kebun danladang masyarakat yang digusur perusahaan tersebutterdapat di Blok D30T, D31T,E31T, E32T, E34T dan D35T.Namun belum ada tindaklanjut dari hasil pengecekantersebut sehingga ahli waristerus menuntut.

Umbung juga sempat me-ngirimkan surat kepada Ca-mat Talawang yang intinyatelah terjadi perataan danpenggusuran sewenang-we-nang oleh perusahaan. Ma-kam tersebut milik orangtuadan kerabat Jaruh, Anoi, Mo-ni, Mido, Wesi dan Irik.

“Mereka berharap peme-rintah daerah tidak tutupmata terhadap masalah ini.Para ahli waris juga beren-cana mengadukan perbuatanpidana perusakan kuburantersebut ke polisi. Merekaberharp kepolisian juga ber-sikap adil meski yang dila-porkan adalah perusahaanbesar,” kata Nordin.

Sebelumnya GubernurAgustin Teras Narang me-minta perusahaan yang ber-operasi di Kalteng mencarijalan tengah jika terjadi kon-flik lahan dengan masyara-kat. Jika ternyata terdapatmakam atau situs budayadalam kawasan maka hen-daknya tetap diamankan dantidak diganggu. (mgb)

Ikut Bertanggung JawabWAKIL Ketua DPRD Provinsi Kalteng, H Bambang

Suryadi mengatakan, biasanya investor berlindung dibalik izin yang dikeluarkan pemerintah daerah. Namun,fakta di lapangan sering ada kebun masyarakat dan si-tus budaya. Masyarakat bingung mengadu ke manakarena mereka sadar berhadapan dengan perusahaanbesar.

“Ada kesan pihak pemerintah berpihak pada peru-sahaan dan adanya penjagaan oleh aparat keamanan se-hingga membuat masyarakat tidak berani. Jika pun ber-temu, yang hadir biasanya hanya perwakilan perusahaanyang tidak berwenang mengambil keputusan sehinggaproses penyelesaian masalah berlarut-larut,” katanya.

Bambang menegaskan sangat mendukung kehadiranpara investor karena memang diperlukan untuk mem-bangun Kalteng. Namun pemerintah juga harus melin-dungi hak-hak masyarakat setempat. Untuk itu, peme-rintah daerah diimbau lebih teliti dalam memberikan izindengan pengecekan langsung ke lapangan sehingga tidaksampai terjadi lagi konflik lahan.

“Jangan sampai kehadiran investor menjadi bebanmasyarakat dan pada akhirnya menjadi beban pemerintahhanya karena masalah seperti itu. Saya sangat prihatindengan kondisi ini,” pungkasnya. (mgb)

Kronologi Pembukaan

Kebun Sawit

1. Penggusuran delapan ma-kam dan sandung terjadi2003-2004

2. Warga tak punya tempatmengadu

3. Mei 2005, cek lapangan olehperusahaan, wraga dan ahliwaris

3. Senin, 21 Juli 2008, protespenggusuran

Tersisa Tiga KeloterRatusan Warga Gelar Aksi Lempar Sepatu

BANJARMASIN POST/APRIANOOR

KAWASAN TAMBANG - Aktivitas penambangan batu bara di Desa Lemo, Kabupaten Barito Utara, Kalteng, dilihat dari udara, beberapa hari lalu.Sejumlah lubang besar membentuk danau terlihat di beberapa titik kawasan tambang.

BANJARBARU, BPOST - Jemaah haji asalKalsel yang masih berada di tanah suci tersisa630 orang. Jemaah yang tergabung di kelom-pok terbang (keloter) 16, 17, dan 18 ini, su-dah berada di Madinah.

Data yang diperoleh dari SistemKomputerisasi Haji Terpadu (Sis-kohat) Asrama Haji Banjarbaru,tidak ada lagi jemaah haji asal Em-barkasi Haji Banjarmasin yang ber-tahan di Makkah.

“Seluruh jemaah yang tersisa kinitengah melaksanakan ibadah arbain dan sebagi-an menunggu bersiap-siap pulang,” ujar Sekre-taris Panitia Pelaksana Ibadah Haji (PPIH) Em-barkasi Haji Banjarmasin, Anwar Hadimi, Jumat(2/1).

Jadwal kepulangan jemaah haji kelotermurni dari Embarkasi Haji Banjarmasin, ter-akhir tiba di Bandara Syamsudin Noor, Senin(5/1). Keloter murni Embarkasi Haji Banjar-masin adalah keloter 17 yang merupakan ga-bungan dari HST dan Banjarmasin.

Sedangkan 92 orang jemaah haji asal Kalselyang ada di keloter 18 bergabung denganEmbarkasi Haji Balikpapan. Sampai dengansekarang PPIH Embarkasi Haji Banjarmasinbelum menerima informasi kapan jemaahkeloter 18 kembali ke Banua.

Pantauan BPost, Jumat sore, Asrama HajiBanjarbaru di Jalan A Yani Km 28,800 dipenuhikeluarga, dan kerabat yang ingin menjemputjemaah haji keloter 15. Kedatangan jemaahdiinformasikan pukul 17.00 Wita.

Kepulangan Jemaah Hajiu

Keloter Asal Hari Jam

16 Hulu Sungai Selatan Sabtu 23.30 Wita (03/01)

17 HST, Banjarmasin Senin 04.35 Wita (05/01)

18. Bjm, Banjar,HSS, HSU, - -Tabalong, Tala,Batola, Kotabaru

dan Tanbu.

MARTAPURA, BPOST - “Ja-ngan biarkan kiblat pertamakaum muslimin jatuh ke ta-ngan zionis Israel. Bersatulahwahai kaum muslimin. Pales-tina butuh bantuan kemanu-siaan,” kata Ustad Husairidiiringi gema takbir oleh pu-luhan peserta aksi yang dige-lar Jumat (2/1) mulai pukul14.00 Wita.

Aksi solidaritas Palestinaini awalnya terkonsentrasi diSimpangempat SekumpulJalan A Yani, sekitar Pusat Per-belanjaan Sekumpul (PPS)Martapura. Peserta aksi a-khirnya melakukan konvoike kantor Dewan Banjar.

Peserta aksi mengusungposter, spanduk, dan berba-gai coretan di kertas karton.Isinya simpati terhadap pen-deritaan warga Palestina, dankecaman kepada zionis Israeldan Amerika Serikat yang di-nilai turut mendukung pe-ngeboman terhadap Palestina.

Berbagai ekspresi kecam-an terhadap zionis Israel danAS ditumpahkan peserta ak-si. Salah seorang peserta sem-pat mengusung poster wajah

George W Bush. Poster wajahyang dinilai sebagai otak se-kutu Israel ini dilempar se-patu silih berganti.

Bahkan, seorang pesertaaksi sempat memukulkansepatunya berkali-kali hing-ga poster bergambar wajahGeorge Bush terkoyak danjatuh. Poster itu pun diinjakberkali-kali. “KemerdekaanPalestina adalah harga mati.Bebaskan rakyat Palestinadari zionis Israel. Darah kamisiap untuk Palestina,” de-mikian bunyi sejumlah coret-an kartun yang diusung duabocah perempuan.

Dari titik SimpangempatSekumpul, rombongan aksiberjalan menuju depan ge-dung Dewan Banjar. Di tem-pat ini, orasi kembali dilan-jutkan. Puncaknya, merekamembakar bendera Israeldan membakar poster ber-gambar George W Bush.

Aksi ini diikuti oleh Jema-ah Ahlul Bait Indonesia Kal-sel, Komunitas LSM Walhi,YCHI, JARI Indonesia, HMIBanjarbaru, KAMMI Marta-pura-Banjarbaru, PMII Mar-

tapura, Pemuda Muhama-diyah GP Anshor Martapura,kalangan parpol, anak ja-lanan, para pemulung, hing-ga masyarakat miskin KotaMartapura.

Said Ali Alhabsyie SE, Ko-ordinator Aksi SolidaritasPalestina mengatakan, aksisolidaritas dan perjuanganuntuk membebaskan Pales-

tina tidak akan pernah ber-akhir sampai zionis Israelpergi dari bumi Palestina.

“Derita Palestina adalahpenderitaan yang teramat me-milukan. Penindasan atasmanusia harus disikapi secarakonkret oleh siapapun yangmenjunjung tinggi nilai-nilaikeadilan, kemerdekaan dankemanusiaan,” ucapnya. (sar)

Petani Mulai Putus AsaBATULICIN, BPOST - Ke-gembiraan petani sawit diKabupaten Tanahbumbu, ter-kait mulai naiknya harga ha-sil kebun, ternyata hanya ber-langsung sekejap. Harapanmereka agar harga biji sawitterus naik hingga kembaliseperti harga semula Rp 1.500per kilogram, kini tinggalharapan.

Bahkan, saat ini harga bijisawit malah kembali turundari harga sebelumnya, Rp800 per kilogram menjadi Rp500 per kilogram. Tak ayal,banyak petani sawit pun eng-gan memelihara tanaman-nya.

Simbolon (45), salah satudari ratusan petani sawit diDesa Karyabhakti KabupatenTanahbumbu mengeluhkananjloknya harga sawit ter-sebut. Krisi harga sawit, katabapak tiga anak ini, dimulaisejak adanya krisis globalyang melanda dunia Oktoberlalu.

“Siapa yang tidak sedih

mas. Harapan satu-satunyauntuk memenuhi kebutuhanhidup sehari-hari, termasukbiaya anak sekolah juga hasildari sawit. Ternyata, yangdiharapkan kenyataannyaseperti ini,” keluhnya.

Karena putus asa, bibit sa-wit yang sudah ditanamnyabeberapa bulan lalu di ataspuluhan hektare lahannyadibiarkan begitu saja. Selaintidak diberi pupuk, tanamantersebut juga dibiarkan kalahbersaing dengan rumput yang

METRO BANJAR/DONNY SOPHANDI“

BAKAR BENDERA - Ratusan warga Forum Pembebasan PalestinaKota Banjarmasin, Kalimantan Selatan membakar poster mantanpresiden AS George W Bush dan bendera Israel di depan Kantor DPRDBanjar, Jumat (2/1).

“Inginnya mau bekerja lain, tapi taktahu mau kerja apa. Mau tanamjagung atau lombok, tidakmemungkinkan karena modal kamisudah habis untuk sawit”

SARMANIPetani Sawit

Sumber : PPIH Embarkasi Haji Banjarmasin

Dewan Akan Panggil PT Adaro

UPAYA Pemkab Tabalong memungut fee alat berat yangdioperasikan PT Adaro Indonesia mendapat respon positifdari DPRD Tabalong. Dalam waktu dekat, dewan setem-

pat akan memanggil pihak PT Adaro.

tumbuh subur di sekeliling-nya.

Gangguan dari seranganbabi hutan dan tikus yangtiap hari menyerang tanam-annya, juga dibiarkannyabegitu saja. Dia sudah putusasa dengan harga biji sawityang tak kunjung membaik.“Hampir 10 hektare bibityang baru kami tanam, dibiarkan begitu saja. Kami taktahu harus berbuat apa ka-rena modal sudah habis,”katanya.

“Kami sudah rugi puluhanjuta. Mau melanjutkan usahaini, takut makin merugi, tapikalau dibiarkan, kami maumakan apa,” keluhnya.

Dia mengaku takut me-lanjutkan usaha perkebunansawitnya karena takut hargabiji sawit makin merosot. Un-tuk itulah, dia memilih me-nunggu perkembangan se-lanjutnya, sambil mencariusaha lain.

Sarmani (36), petani sawitlain, mengaku sedang men-cari pekerjaan lain. Karena,harga biji sawit saat ini sudahtidak bisa diandalkan.

“Inginnya mau bekerjalain, tapi tak tahu mau kerjaapa. Mau tanam jagung ataulombok, tidak memungkin-kan karena modal kami su-dah habis untuk sawit,” ucap-nya.

Dia bertambah sedih meng-hadapi kenyataan karena ti-dak bisa lagi mengangsurkredis sepeda motor. (coi)

Sementara untuk jemaah haji asalEmbarkasi Haji Banjarmasin yang meninggalkembali bertambah satu orang. Yakni Hj

Aisiyah (71) binti Sarahab, jemaah haji asalDesa Tarjun RT 01, Kelumpang Hilir,Kotabaru.

Aisiyah dilaporkan meninggal du-nia saat berada di Balai PengobatanHaji Indonesia (BPHI) Daker Madinah.Dengan demikian, total jemaah haji asalEmbarkasi Haji Banjarmasin yang

meninggal dunia berjumlah 10 orang.Sedangkan masalah bagasi para jemaah

haji, pada tahun ini jauh lebih tertib dari mu-sim-musim haji tahun sebelum. Kali ini tidakada lagi barang bawaan jemaah yang ber-lebihan atau harus dikirimkan menyusulsetelah jemaan tiba di Banua. (ais)

Page 18: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

BUMI ANTASARI18 Banjarmasin Post

3 JANUARI 2009 / 6 MUHARAM 1430 HSABTU

BANJARMASIN, BPOST - Ketentuan yangmengatur tentang Pemilihan Umum (Pe-milu) 2009 yang mengalami perubahanmembuat Komisi Pemilihan Umum (KPU)di Kabupaten/Kota cukup kewalahan.Bahkan pekerjaan dan dana yang dike-luarkan menjadi mubazir.

Kegiatan sosialisasi terkait aturan pemilumisalnya. KPU di tingkat kabupaten/kotasebagai ujung tombak telah menyosiali-sasikan aturan-aturan terkait pelaksanaanPemilu tersebut. Baik kepada PPK, PPS danjuga warga masyarakat.

Seperti di Kota Banjarbaru. Ketua KPUsetempat, Fitriyadi mengatakan, pihaknyatelah beberapa kali melakukan sosialisasi kemasyarakat tentang tata cara pemilu mulaidari tingkat kecamatan, kelurahan, dan RT-RT.

Mereka juga telah mengeluarkan danacukup besar untuk mencetak media sosialisasitata cara pemberian suara, seperti stiker,poster dan spanduk-spanduk. “Kita sudahmengeluarkan dana sekitar Rp 2 juta untukmencetak 1.000 stiker, poster, dan spandukterutama tentang tata cara memilih. Rencananyaakan menambah cetakan lagi, tapi berhubungada perubahan ketentuan lagi, kita pending,”ujarnya, Jumat (2/1).

Sosialisasi Contreng Mubazir

BEBERAPA waktu lalu, Pemkab Tanahbumbu yangdiwakili Asisten bidang Pemerintahan, AhmadSoemardi menyerahkan 165 paket sembako kepadaratusan warga Desa Persiapan Dadap Kusan Raya,Kecamatan Kusan Hulu, Kabupaten Tanah Bumbu.

Bantuan itu diserahkan untuk warga di tiga dusun,Dadap, Pacakan dan Sungai Pinang Kusan. Sumardijuga menyerahkan satu unit mesin ketik portable besertaseperangkat alat tulis kantor. “Itu merupakan bentukkepedulian kami kepada warga di daerah terpencil,”kata Sumardi.

Saat ini, tambahnya, seluruh dunia tengah dilandakrisis ekonomi di mana kondisi tersebut berdampak padanaiknya harga sejumlah kebutuhan pokok masyarakat.“Nilainya memang tidak seberapa, namun kami berharapmampu meringankan beban warga yang semakin sulitakibat krisis ekonomi yang melanda dunia termasuk In-donesia,” kata Sumardi. (coi)

Mendagri Prihatin Sengketa Tapal Batas❑ Cabut SK Gubernur Kalsel

BATULICIN, BPOST - Menteri DalamNegeri (Mendagri) Mardiyanto akhirnyaikut menyelesaikan konflik antara Kabu-paten Banjar dan Kabupaten Tanahbumbu.Mardiyanto mengirimkan surat terkaitperbatasan yang telah memanas dua tahunterakhir.

Surat itu dikirim Mendagrimengingat seminggu lalusituasi di perbatasan kembalimenghangat. Itu menyusuladanya aksi penurunan pa-pan nama Kantor Kepala De-sa Persiapan Dadap KusanRaya Kecamatan KusanhuluKabupaten Tanahbumbuyang menimbulkan reaksi ke-ras pemkab hingga dilapor-kannya ke Polres Tanahbum-bu.

Surat bernomor 136/3811/SJ tertanggal 11 Desem-ber 2008 yang ditandatanganiMardiyanto itu berisi penca-butan Surat Keputusan Gu-bernur Kalsel Nomor 3/2006terkait tapal batas dua wi-layah tersebut.

“Surat dari Pak Menteri inisudah jelas. Isinya memintaagar SK Gubernur Kalsel ter-kait tapal batas itu dicabut.Tidak lain, ini sebagai bentukpenghormatan dan pelak-sanaan terhadap aturan hu-kum dan sebagai bentuk pe-nyelesaian masalah tapal ba-tas ini,” ujar Asisten I bidangPemerintahan, Ahmad Soe-mardi.

Lebih lanjut dia menjelas-kan, surat Mendagri tersebutsebagai tindak lannjut darikeputusan sidang uji materiyang digelar di MahkamahKonstitusi (MK) beberapa

waktu lalu terkait Undang-undang nomor 2 Tahun 2003tentang Pembentukan Kabu-paten Tanahbumbu dan Ka-bupaten Balangan.

Dalam sidang uji materimenyebutkan, penentuanbatas wilayah merupakankewenangan Mendagri se-hingga kewenangan pene-gasan masalah tapal batashanya diberikan kepadaMendagri, bukan gubernur.

Dilanjutkan, dalam amarputusan yang disampaikanMahkamah Agung (MA) ber-nomor 26/P/HUM/2006 ter-tanggal 30 Mei 2007 sudahsangat jelas, bahwa SuratKeputusan Gubernur KalselNomor 3/2006 tentang Pene-tapan Batas Wilayah Banjardan Tanahbumbu tidak ber-laku lagi.

Oleh karena itu, imbuhSoemardi, diharapkan semuapihak menghargai keputusanmejelis sidang tersebut se-bagai wujud pengamalanatau pelaksanaan dan peng-hormatan terhadap supre-masi hukum. Surat Mendagriyang ditembuskan kepadakedua daerah yang berseng-keta itu, juga meminta agarSK Gubernur Kalsel terkaittapal batas itu segera dicabutdan melaporkan ke Men-dagri. (coi)

Bagikan Sembako

BANJARMASIN, BPOST -Direktorat Reserse dan Kri-minal (Reskrim) KepolisianDaerah (Polda) KalimantanSelatan (Kalsel), akhirnyamengabulkan permohonanpenangguhan penahanan bosperusahaan pertambanganbatu bara, PT Satui Bara Tama(SBT), H Parlin.

Direktur Ditreskrim PoldaKalsel, Kombes Pol MachfudArifin SH, dikonfirmasi Ju-mat (2/1), membenarkanadanya penangguhan pena-hanan bos PT SBT itu. Parlinsebelumnya telah mendekamselama 14 hari di dalam sel ta-hanan. Menurutnya, penang-guhan penahanan itu terhi-tung sejak 1 Januari 2009. Ditreskrim Polda Kalselmenahan bos PT yang ber-gerak di bidang pertamba-ngan batu bara itu sepulangdari melaksanakan ibadahhaji tahun 2008 atas tuduhanmelakukan tindak pidana “il-legal minning” atau kegiatanpenambangan tanpa izin dikawasan hutan. Alasan penangguhan pe-nahanan bos perusahaan per-tambangan batu bara itu se-bagaimana permohonan kua-sa hukumnya, H Fikri Chair-man SH, karena setelah mela-kukan cek ulang terhadapkesehatan tersangka, ternya-

Penahanan Bos PT SBT Ditangguhkan

Penyegelan Tambang PT SBT

1. Diduga menambang di areal PT Rindang Banua2. Beroperasi di Desa Makmur Mulia, Kabupaten Tanahbumbu3. Tidak mengantongi izin Menteri Kehutanan

Dengan demikian, stiker, poster, dan span-duk tersebut menjadi mubazir, dan petugasKPU terpaksa harus melepas kembali se-muanya. Sebab di dalam media yang telahdisebar, tata cara memilih hanya diperbo-lehkan sekali contreng.

Selanjutnya mencetak kembali mediasosialisasi dengan mengikuti ketentuan yangbaru. Tidak cukup hanya lewat media, terse-but, KPU juga harus terjun ke lapangan lagimemberikan penjelasan atas ketentuan yangbaru.

Karena itu, Fitriyadi berharap, peraturanpengganti undang-undang (Perpu) yangmengatur tata cara memilih yang salah satupoinnya boleh contreng dua kali segera terbit.Pasalnya, waktu sosialisasi sudah mepet.

Untuk masa penantian seperti sekarang,gerak KPU untuk melakukan sosialisasiterganjal. Pertama karena diperlukan legalformal dari aturan baru tersebut, dan jugaperlunya rincian atas perubahan yang diber-lakukan.

“Pemilu kurang lebih tiga bulan lagi.Untuk wilayah Banjarbaru sebenarnya tidakada masalah waktu sosialisasi mepet. Sebabkondisi geografis mudah dijangkau. Yangsulit KPU di daerah yang luas dan sulitdijangkau,” ujarnya. (ais)

Waspadai Politik Uangmenggeser puluhan caleglainnya meskipun yang ber-sangkutan dinomor urut pal-ing bawah atau yang lebihdikenal dengan sebutann no-mor urut sepatu.

Hal itulah, yang mem-buka peluang untuk mela-kukan politik uang. Demimendapatkan perolehansuara terbanyak, para calegrela mengeluarkan banyakuang untuk mendapatkandukungan luas.

“Itulah yang kami ang-gap sangat rawan kecura-ngan. Karena, meski nomorurut bawah kalau perolehansuaranya banyak, dia yangakan jadi wakil rakyat,” ka-tanya.

Selain rawan politik uang,

BATULICIN, BPOST - Pem-bangunan Jalan Trans Kali-mantan Poros Selatan yangkini sedang dalam prosespengerjaan dinilai masih jauhdari standar kekuatan.

Penilaian tersebut disam-paikan anggota Dewan Per-wakilan Daerah (DPD) asalKalimantan Selatan (Kalsel),yang diwakili M Said, padaekspos hasil perjalanan kebeberapa daerah di Kalselbeberapa waktu lalu. Me-nurut Said, beberapa waktulalu seluruh anggota DPDKalsel melakukan kunjunganke TanahBumbu untuk me-nyaksikan pembangunan didaerah tersebut, sekaligusmelakukan pemantauan ter-hadap proses pembangunanjalan Trans Kalimantan Poros

Jalan Trans Kalimantan Tak LayakSelatan.

Hasilnya, jalan Trans Kali-mantan dari Kabupaten Ta-nahlaut-Kintap dan Kintap-Batulicin, yang telah diper-baiki justru rusak kembali.Padahal, pembangunan jalantersebut dilakukan dengansistem cor, yang seharusnyalebih kuat. Biayanya pun le-bih mahal.

Fakta di lapangan menun-jukkan, kini banyak jalanyang sudah rusak, semennyasudah banyak yang terke-lupas. Kondisi tersebut terja-di karena kurangnya semenatau kawat sebagai salah satupondasi.

Menanggapi penilaian ter-sebut, pihak kontraktor bera-lasan, selama proses pem-bangunan jalan, banyak truk

angkutan kelapa sawit danbatu bara yang melintas dijalan itu sehingga jalan yangbaru selesai diperbaiki kem-bali rusak.

“Kalau alasan kerusakankarena tidak tahan dilaluitruk angkutan kelapa sawitdan batu bara, berarti jalantersebut dibangun tidak se-suai standar,” kata Said.

Untuk itu, Said mengu-sulkan pondasi jalan tersebutdibuat lebih kuat, kendatiharus memakan biaya lebihmahal. Bila tidak, dana pem-bangunan yang telah keluarakan sia-sia, karena dalamwaktu dua atau tiga bulanjalan sudah rusak lagi.

“Kalau pembangunan Ja-lan Trans Kalimantan masihseperti itu, sebaiknya proses

pembangunan dihentikansaja, karena akan sia-sia,”tambah Said.

Jika tidak ingin memper-baiki kualitas pembangunanjalan, pemerintah daerah ha-rus tegas menghentikan ang-kutan kelapa sawit dan batubara saat ini juga. “Bila tidak,kerusakan Jalan Trans Kali-mantan tidak akan pernahselesai sampai kapanpun,dan dana yang dikeluarkanpasti sia-sia,” demikian Said.

Sebelumnya, GubernurKalsel, Rudy Ariffin memas-tikan, pada akhir 2009, JalanTrans Kalimantan Poros Se-latan selesai dibangun, se-hingga pada 2010, seluruhkerusakan jalan mulai dariperbatasan KaltenghinggaKaltim sudah mulus. (ant) ta yang bersangkutan me-

ngidap penyakit jantung. “Karena tersangka selalumengeluh sakit jantung, lalukami bawa ke rumah sakit.Dari hasil pemeriksaan, ter-nyata betul bila tersangkamenderita sakit jantung, se-hingga demi kemanusiaankami bisa menangguhkanpenahanan bos perusahaanpertambangan batu bara itu,”katanya.

Namun, bos perusahaanpertambangan batu barayang mau menjalani perawa-

tan jantung tersebut bukanberarti bisa bebas lepas. Diatetap dalam pengawasan ke-tat dari aparat Polda Kalsel,karena keterlibatan dalam m-asalah hukum.

Mengenai kemungkinantersangka dibawa ke rumahsakit di Jakarta, Direktur Res-krim Polda Kalsel tak mem-berikan banyak keterangan,kecuali menyatakan dirinyaakan melihat perkembangandan urgensinya.

“Memang, sebagaimanaisi surat permohonan kuasahukum tersangka bahwaklien kami menderita sakitjantung dan pernah menja-lani perawatan di Rumah Sa-kit (RS) Jantung ‘HarapanKita’ di Jakarta,” katanya.

Sebelumnya, DirektoratReskrim Polda Kalsel mela-kukan penyegelan terhadapsatu perusahaan tambangyakni PT SBT karena didugamelakukan tindak pidana il-legal minning.

Untuk selanjutnya, PoldaKalsel akan memeriksa Ke-pala Dinas Kehutanan danKepala Dinas Pertambangansetempat guna kelangsunganproses hukum yang sedangberjalan. Tersangka dikena-kan pasal 78 UU Nomor 41tahun 1999 tentang Kehu-tanan (ant)

KERUSAKAN jalan menuju kawa-san wisata di beberapa kabupaten diKalimantan Selatan (Kalsel) menjadihambatan serius bagi perkembangansektor pariwisata di Kalsel yang hinggakini terkesan masih jalan di tempat.

Bupati Kabupaten Tanahlaut (Tala),Ardiansyah, dalam acara peringatanWisata Dunia dan hari Nusantara di PantaiBatakan beberapa waktu lalu mengung-kapkan, kerusakan jalan menuju pantaiBatakan membuat pengunjung ke tempatwisata tersebut turun drastis.

“Akibat kerusakan jalan ke Batakanyang cukup parah saat ini, kunjunganwisata turun hingga 40 persen lebih.Banyak wisatan sekarang memilih me-nuju Pantai Tangkisung,” katanya.

Selain itu, tambahnya, minimnya jalurtransportasi ke kawasan tersebut jugamembuat warga enggan untuk datangkarena wisatawan harus mengeluarkanbiaya yang cukup besar. Untuk itu,bupati berharap Pemerintah ProvinsiKalsel bersedia membantu memperbaiki

BATULICIN, BPOST - Dika-bulkannya gugatan terhadapUndang-undang Pemilu olehMahkamah Konstitusi (MK),selain membawa angin segarbagi para calon legislatif (ca-leg) nomor urut bawah, jugadinilai rawan terjadinya po-litik uang alias money politic.

Hal itu disampaikan ketuaKomisi Pemilihan Umum(KPU) Tanahbumbu, Syam-sani. Dia menilai, dengandikabulkannya tuntutan ter-sebut, caleg akan berupayakeras mendapat suara ter-banyak.

Salah satu upaya yangakan dilakukan adalah de-ngan melakukan politikuang.“Kini nomor urut tidakada lagi pengaruhnya. Posi-

tifnya, masing-masing calonlegislatif akan bekerja keras,tapi di sisi lain, dikhawa-tirkan melakukan tindak ke-curangan,” terangnya.

Dikatakan, satu suara bisa

BPOST/CHOIRUMAN

Syamsani

Hambat Pengembangan Pariwisatajalan menuju beberapa daerah wisata diTala untuk persiapan menyambut VisitIndonesia Year (VIY) Kalsel 2009 men-datang.

Sektor pariwisata Kalsel saat ini masihjauh tertinggal dibandingkan daerahlain, bukan hanya karena terbatasnyasarana jalan dan transportasi, tetapi jugapengelolaan yang kurang profesional.

Sementara itu, angkutan khusus me-nuju obyek wisata Internasional Lok-sado Kabupaten Hulu Sungai Selatan(HSS) hingga saat ini belum ada. Ka-laupun ada, wisatawan harus pandai-pandai menyesuaikan dengan hari pasaratau hari dimana warga Loksado pergike pasar, bila tidak harus rela menyartermobil sendiri dengan biaya mahal.

Kalaupun bisa berangkat ke Loksadodengan angkot, wisatawan akan kesu-litan untuk kembali ke Kota Kandangankarena pada sore hari jarang ada ang-kutan yang menuju kota.

Dalam kesempatan tersebut Guber-nur Kalsel, Rudy Ariffin, siap membantu

pengembangan pariwisata Tala, denganmenyiapkan transportasi khusus kedaerah wisata di Kalsel. Pemprov akanmemberikan bantuan berupa bus wisatake Batakan atau Tangkisung. Pada 2008Pemprov Kalsel memberi bantuan per-baikan jalan sebesar Rp 3 miliar, danpada 2009 memberi bantuan lagi sebesarRp 2 miliar.

“Diharapkan kondisi jalan ke daerahwisata akan kembali mulus dan PantaiBatakan bisa menjadi objek wisata ung-gulan menyambut VIY 2009 di Kalsel,”katanya.

Adriansyah berjanji akan menga-lokasikan dana untuk pembelian sebuahbus tujuan Batakan dan Tangkisung,sehingga akan ada dua bus menujudaerah tersebut. Untuk menghidupkanobjek wisata lainnya, seperti WisataGuning Kayangan, pada 2009 akan di-buat trayek baru. “Sehingga pada Sabtudan Minggu, akan tersedia transportasimenuju ke seluruh objek wisata di Tala,”kata Ardisyah. (ant)

perseteruan antarcaleg jugadianggap rawan. Seorangtokoh partai yang telah lamamembesarkan partainya bisasaja berbuat nekat karenadikalahkan caleg baru. Pa-salnya, dia akan merasa telahmembesarkan partainya.

“Aksi saling sikut dipas-tikan bakal mewarnai pemilukali ini. Tujuannya untukmendapatkan perolehan sua-ra terbanyak,” katanya.

Dikatakan, untuk memini-malisasi kerawanan itu diper-lukan kepedulian dan kede-wasaan masyarakat dalamberpolitik. Harapannya, bisamenghasilkan calon wakil rak-yat yang benar-benar bisa mem-perjuangkan aspirasi masya-rakat yang diwakilinya. (coi)

“Karenatersangka selalumengeluh sakit

jantung, lalukami bawa ke

rumah sakit. Darihasil

pemeriksaan,ternyata betulbila tersangka

menderita sakitjantung”

H Fikri Chairman SHKuasa Hukum PT SBT

METRO BANJAR/DONNY SOPHANDI

ANGKAT SENJATA - Seorang bocah mengangkat senjata mainan dalam aksi demo yang digelar Forum Pembebasan Palestina Kota Banjarmasin,Kalimantan Selatan di depan Kantor DPRD Banjar, Jumat (2/1).

Page 19: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

19Banjarmasin PostBANUA ANAM3 JANUARI 2009 / 6 MUHARAM 1430 HSABTU

BARABAI, BPOST- Setelahdua hari tenggelam di SungaiBarabai, Siti Zahrah (72) di-temukan oleh tim SAR Paso-pati, Jumat (2/1) pukul 09:00Wita.

Warga Desa Jaranih RT 2RW 2 Kecamatan Pandawanhanyut sekitar 1,5 kilometerdari lokasi kejadian. Kondisitubuhnya sangat mempri-hatinkan. Selain membeng-kak, kulitnya juga terkelupas.

Setelah ditemukan, mayatZahrah dibersihkan dan di-balut dengan kapas kemu-dian dimasukkan dalam kan-tong plastik. Pagi itu jugajenazah Zahrah langsung di-bawa ke rumahnya untuk

■ Sebulan Lima Orang Tewas Tenggelam

Nenek Hanyut Tersangkut di Pohon

“Kalau dasarnya jelas,menurut kita bisa saja Pem-kab Tabalong memungutpajak alat berat yang digu-nakan kontraktor PT Adarountuk menambang batu ba-ra,” kata Ampera Y Mibas,anggota DPRD Tabalong,Jumat (2/1).

Apalagi, kata dia, targetpendapatan asli daerah Ta-balong pada 2009 yakni Rp32.671.581.000 atau naik se-kitar Rp 6 miliar dibandingPAD 2008 yang hanya Rp26.583.156.340.

Menurut Ampera, berda-sarkan rapat paripurna pe-ngesahan APBD Tabalong2009, Rabu (24/12), ditetap-kan target PAD di Dinas Pen-dapatan Daerah (Dispenda)Tabalong, untuk pajak danretribusi daerah sebesar Rp9.688.606.660.

“Sebelum pembahasan didewan, rencana awal targetPAD dispenda yang diusul-kan hanya Rp 8.488.606.660.Namun, karena kita melihatmasih banyak potensi lainyang perlu digali akhirnyakita naikkan menjadi Rp 9,6miliar,” ujarnya.

Dengan kenaikan targetPAD tersebut, dispenda me-lalui Koordinator Penerima-

❑ Minta Bayar Pajak

Dewan Segera Panggil AdaroTANJUNG, BPOST - Upaya PemerintahKabupaten Tabalong memungut pajak alatberat yang dioperasikan kontraktor PTAdaro Indonesia mendapat respon dariDPRD Tabalong.

an Pajak Daerah (KPPD) Tan-jung berusaha menggali pa-jak dari alat berat yang diope-rasikan kontraktor PT Adaro(PT Pama, PT Buma, PT SISdan PT RA).

Terkait alasan PT Adarotidak membayar pajak alatberat yang digunakan kon-traktornya karena merekatidak menggunakan jalannegara, dewan berjanji mem-pelajarinya.

“Kalau dikatakan tidakmenggunakan jalan negara,lantas bagaimana angkutanbatu bara mereka yang melin-tas di Jalan Desa Warukin keDesa Pulau Kuu, Desa LukBayur ke Desa Padanginmaupun dari Desa Banyu Ta-jun ke Desa Dukuh. “Apakahitu bukan jalan negara yangdilewati,” kata Ampera.

Belum lagi, imbuhnya,warga yang melintas jalan ituharus mengalah apabila adaangkutan tambang batu barayang lewat.

Selaku anggota komisi IIyang membidangi pereko-nomian dan keuangan, Am-pera berjanji memanggil ma-najemen PT Adaro untukmenjelaskan alasan belumbayarnya pajak alat berattersebut. (mdn)

BANJARBARU -Berkali-kaliterjaring razia minuman ke-ras (miras) tak membuat Ha-siyam Hartini (60) jera. WargaJalan A Yani Km 25 Gang Der-mawan, Banjarbaru ini, Ju-mat (2/1), kembali ditangkapdengan kasus yang sama.

Sebelumnya janda ini be-berapa kali ditangkap olehjajaran Polsek BanjarbaruBarat, Landasan Ulin danPolresta Banjarbaru. Tapibegitu sidang dan bayar den-da, dia balik lagi berjualanmiras.

Untuk mengelabui petu-gas, dia mengubur miras itudi halaman rumahnya. Tapimodus itu tetap saja terbong-kar oleh

Satuan Samapta PolrestaBanjarbaru yamg dipimpinKasat Samapta, AKP Wisnu.

Kubur Miras di Tanah

disemayamkan.Anggota SAR Pasopati

Taspudin Noor, mengatakan,nenek itu ditemukan tersang-kut di salah satu akar kayupohon di tepi Sungai Jaranih.

Begitu mayat ditemukanwarga langsung mengeva-kuasi dan membawanya kerumah duka.

Penyambutan jenazahZahrah berlangsung penuhkesedihan. Tangis histerismengiringi kedatangan Zah-rah ke rumah duka. Anakserta puluhan cucunya tam-pak tak kuasa menahan harusaat melihat tubuh neneknyasudah terbujur kaku.

Mereka seakan-akan tak

percaya neneknya meninggaldengan tragis. Sanak saudaradan tetangga juga berdata-ngan untuk melayat ke ru-mah duka. Sementara ang-gota Polsek Pandawan me-lakukan identifikasi.

Berdasarkan data SAR Pa-sopati, dalam satu bulan te-rakhir sedikitnya ada limakorban tewas tenggelam diHST, dua di antaranya tewassaat sedang bermain di ben-dungan Batang Alai Timur.

“Kami meminta kepadawarga HST agar berhati-hatisebab sungai sudah banyakminta korban. Apalagi saat inimusim penghujan, sehingga airmeluap,” kata Taspuddin. (arl)

TANJUNG, BPOST - Mengantisipasi kesem-rawutan lalu lintas di depan Mapolres Taba-long, Pembataan menuju Jalan Anggrek danPendopo Bersinar, telah dipasang lampu lalulintas (traffic light).

Setiap pengendara bermotor tidak lagisembarangan melintas di kawasan itu, baikdari arah Jalan Mabuun, Jalan Tanjung, JalanAnggrek maupun Jalan Pendopo.

Pantauan BPost, meskipun telah dipasangtraffic light, tidak sedikit pengendara baik rodadua atau empat yang melanggar lampu lalulintas.

Kapolres Tabalong, AKBP Taufik Supriyaditidak menampik masih adanya pengendarayang melanggar peraturan lalulintas di daerahitu. “Meski demikian, harapan untuk lebihtertib mulai nyata, yakni dengan diaktif-kannya traffic light di depan mapolres,” kataTaufik belum lama tadi.

Dikatakan, walaupun belum sepenuhnyapengendara mematuhi peraturan lalu lintasdengan diaktifkannya traffic light tersebut,sedikit banyak melatih masyarakat untuklebih disiplin berlalu lintas.

Apalagi, kata dia, jumlah arus kendaraan

Barang bukti yang disitayaitu Malaga 30 botol, Man-sion House tujuh botol, ang-gur merah lima botol, Bir Hi-tam enam botol, Newporttujuh botol, Topi Miring sem-bilan botol. Totalnya 64 botol.

Kapolresta Banjarbaru,AKBP Zuhdi B Arrasuli SH,melalui Kasat Samapta, AKPWisnu, menyatakan, berte-rima kasih kepada wargayang menginformasikan mo-dus penjualan miras itu.

“Ini tindak lanjut kita ter-hadap keluhan warga. Hasi-yam pemain lama. Dia se-ngaja mengubur stok miras-nya supaya tak diketahui.Tapi beruntung warga yangmengetahui berani mengirimSMS ke media massa, sehing-ga bisnis ilegal berhasil kitabongkar,” kata Wisnu. (sar)

Hujan TundaHari jadi

BARABAI, BPOST - Puncakperayaan hari jadi (harjad) ke-49 Kabupaten Hulu SungaiTengah (HST) yang sesuairencana dilaksanakan 24 De-sember lalu diundur pada 6Januari.

Asiten I Bidang Pemerin-tahan Pemkab HST Ainur Ra-fiq, mengatakan, alasan ke-tidaktepatan waktu pelaksa-naan hari jadi diakibatkanfaktor cuaca yang tidakmenentu.

“Seperti diketahui pada De-sember hujan terus menerus.Jika perayaan tetap dilaksana-

kan kemungkinan tak bisa me-riah dan khidmat,” katanya.

penundaan itu juga me-nyesuaikan dengan berakhir-nya masa cuti bersama sertapadatnya persiapan dari pa-nitia pelaksana.

“Pada 25 Desember sam-pai 1 Januari cuti bersama.Jika dipaksakan perayaanpada tanggal itu tentu wak-tu sangat terbatas,” katanya.

“Perayaan HUT ini mulaidari persiapan hingga pelaksanaan berjalan lancar. Makanya lebih baik kita tunda,”kata Ainur. (arl)

KANDANGAN - Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Selatan(HSS), terus mempercantik objek wisata Loksado yangmerupakan bagian dari kawasan Pegunungan Meratus. “Kami terus berusaha membenahi Loksado agar lebihmenambah daya tarik dan kenyamanan wisatawan,” ujarKepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Parbud) Hj SaniahBahdar Djoehan, Jumat (2/1). Dicontohkan pada anggaran 2009, Pemkab HSS berencanamembangun Green House Anggrek di Loksado sebagaitambahan permandian air panas Tanuhi. Pasalnya, kawasan Pegunungan Meratus atau daerahLoksado dan sekitarnya banyak terdapat anggrek, namunbelakangan tanaman hias itu terancam punah, karena diambilwarga dan cenderung untuk dibisniskan. “Guna mempertahankan kelestarian tanaman anggrek yangterdapat di kawasan Loksado dan sekitarnya itulah, PemkabHSS bermaksud membangun Green House Anggrek,” ujarnya Keberadaan Green House Anggrek selain sebagai upayapelestarian, juga pembudidayaan sehingga masyarakat yangingin memiliki anggrek khas pedalaman Loksado. Pemkab HSS juga akan membangun kawasan olahragapetualangan atau out bound khususnya bagi anak-anak, didekat pemandian air panas Tanuhi. (ant)

Loksado Makin Cantik Rambu Tak Dihiraukanbermotor di Banua Saraba Kawa itu terusmeningkat, sehingga apabila tidak dilakukanpengaturan sejak dini tingkat kerawanankecelakaan semakin tinggi. “Seperti katafilsafah, untuk mengetahui baik tidaknyakehidupan masyarakat dapat dilihat dari caraberlalu lintas di jalan,” jelas Taufik.

Dia mengakui, saat ini menjadi perhatianSatuan Lalu Litas Polres Tabalong terkait carutmarutnya parkir kendaraan bermotor didepan Bank BNI, Jalan PHM Noor dan BankMandiri di Jalan Pangeran Antasari, Tanjung.

“Kita mengimbau kepada pihak bankmenyediakan lahan parkir untuk nasabahnya.Jangan parkir seenaknya sehingga memakanbadan jalan, “ katanya.

Pantauan BPost, sempitnya areal parkirkedua bank tersebut, tidak sedikit kendaraanbermotor milik nasabah diparkir di badanjalan.

“Seharusnya pihak bank selain mencarinasabah juga memperhatikan areal parkirkendaraan milik nasabahnya. Kalau terjadikecelakaan lalu lintas akibat sesaknya parkirdi kawasan itu, pihak bank kita minta per-tanggungjawabannya,” katanya. (mdn)

BANJARMASIN POST/APRIANOOR

RAMBUTAN TERAKHIR - Sejumlah pedagang eceran buah, sedang memindahkan buah rambutan ke becak di Jalan Panglima Batur, Muarateweh, Barito Utara, Kalteng. Menurutpemasoknya buah rambutan ini merupakan kiriman terakhir dari petani buah di sejumlah daerah di Kalsel, karena musim buah itu telah berakhir.

METRO BANJAR/SYAIFUL AKHYAR

DISITA-Puluhan botol miras disita aparat Polresta Banjarbaru dariHasiyam Hartini (60) warga Gg Dermawan RT29 A Yani Km25 LandasanUlin Timur Banjarbaru.

Page 20: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

TAJUK

Pemimpin Perusahaan: A Wahyu Indriyanta,

Wakil Pemimpin Perusahaan/Bagian Promosi:

M Fachmy Noor, Bagian PSDM/Umum: Tapriji,

Bagian Iklan: Fahmi Setiadi (08115003012),

Bagian Sirkulasi: Suharyanto (01517484642).

Alamat Redaksi/Iklan/Sirkulasi: Gedung HJ Djok

Mentaya, Jl AS Musyaffa No 16 Banjarmasin 70111,

Telepon (0511) 3354370 (hunting),

Fax 4366123, 3353266, 3366303

Bagian Iklan: (ext. 113, 114),

Bagian Sirkulasi: (ext. 116, 117)

Hotline Langganan: (0511) 3352050

Biro Jakarta-Persda: Redaksi, Jl Pal Merah Selatan

No 12 Lantai II Jakarta 10270, Telp (021) 5483008,

5480888 dan 5490666 Fax (021) 5495360, Iklan/

Sirkulasi: Gd Persda Lt I Jalan Palmerah Selatan

No 1-4 Jakarta 10270 Telp (021) 5483008, 5480008,

Fax (021) 53696583 Perwakilan Surabaya: Jl Raya

Gubeng No 98 Surabaya, Telp/Fax (031) 5021779,

Biro Banjarbaru: Jl Wijaya Kusuma No 11 Telp (0511)

4780356, Biro Palangka Raya: Jl Tjilik Riwut Km.2,5

Palangka Raya, Telp (0536) 3242361

Tarif Iklan:

Display Umum: Hitam Putih (BW): Rp 17.500/mmk

Berwarna (FC): Rp 35.000/mmk

Display Halaman 1: Hitam Putih (BW): Rp 35.000/

mmk Berwarna (FC): Rp 70.000/mmk

Iklan kolom/Duka Cita: Hitam Putih (BW): Rp 10.000/

mmk Berwarna (FC): Rp 20.000/mmk

Iklan Baris: Rp 10.000/baris

Catatan: Harga belum termasuk PPN 10%.

Harga Langganan: Rp 75.000/bln

Percetakan: Alma Mater Press Offset

Alamat: Lianganggang Km 21 Landasan Ulin Selatan

Banjarbaru. Telepon (0511) 4705900-01

isi di luar tanggungjawab percetakan.

Penerbit : PT Grafika Wangi Kalimantan

SIUPP : SK Menpen No. 004/SK/MENPEN/

SIUPP/A.7/1985 tgl 24 Oktober 1985

Sejak Tanggal : 2 Agustus 1971

Direktur Utama: Herman Darmo

Pemimpin Umum : HG Rusdi Effendi AR

Pendiri : Drs H J Djok Mentaya (1939-1994)

Drs H Yustan Aziddin (1933-1995)

HG Rusdi Effendi AR

Pemimpin Redaksi/ Wakil Pemimpin Umum:H Pramono BS

Redaktur Pelaksana:Harry Prihanto, Dwie Sudarlan

Sekretaris Redaksi:Umi Sriwahyuni

Manajer Produksi:Agus Rumpoko

Wakil Manajer Produksi:Muhammad Yamani

Koordinator Liputan:

Dade Samsul Rais

Staf Redaksi:

M Iqbal Raziffuddin, Noor Dachliyanie Adul,

Sudarti, Didik Triomarsidi, Halmien Thaha,

Ernawati, Yenny Yanuarita, Kaspul Anwar, Ribut

Raharjo, Fikria Hidayat, Mulyadi Danu Saputra,

M Royan Naimi, Hanani, Burhani Yunus, Sigit

Rahmawan Abadi, Anjar Wulandari, Anita Kusuma

Wardhani, Mansyur,

Urif Suhar Yanto, Ratino Taufik

Biro/Perwakilan: Banjarbaru/Martapura:

Syamsuddin (Kepala Biro), Herlina Lasmianti, Aries

Mardiono Barabai: Khairil Rahim Tanjung:

Mahdan Basuki, Pelaihari: Idda Royani, Tanah

Bumbu: Moh Choiruman, Marabahan: Ahmad

Riduan, Palangka Raya: Noorjani Aseran (Kepala

Biro), Sutransyah, Faturrahman Kuala Kapuas:

Mustain Khaitami Jakarta: Achmad Subekhi

(Kepala Biro), Domuara Ambarita (Waka Biro),

Murdjani, Antonius Bramantoro, Budi Prasetyo,

Zulfikar W Eda, FX Ismanto, Heroe Baskoro,

Johnson Simanjuntak, Rahmat Hidayat, Yulis

Sulistyawan, Choirul Ariffin, Hendra Gunawan.

Ilustrator/Karikaturis: Ivanda Ramadhani.

WARTAWAN “BANJARMASIN POST GROUP” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK

DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER.

Homepage: http//www.banjarmasinpost.co.id e-mail : [email protected]

20 Banjarmasin Post OPINI PUBLIK3 JANUARI 2009 / 6 MUHARAM 1430 HSABTU

MENGAWALI Tahun Baru 2009, PemerintahKota Banjarmasin mengeluarkan beberapa ke-bijakan berkaitan dengan pelayanan masyarakat.Pertama, penghapusan program gratis biaya un-tuk pembuatan Kartu Keluarga (KK). Kedua, di-turunkannya anggaran program Jaminan Kese-hatan Masyarakat (Jamkesmas) melalui APBDKota Banjarmasin dari Rp 5,7 miliar menjadi Rp4 miliar atau berkurang Rp 1,7 miliar.

Pembuatan KK yang semula gratis, per 1Januari 2009 dikenai pungutan Rp 7.500 sesuaiPeraturan Daerah (Perda) Nomor 11 Tahun 2008tentang Administrasi Kependudukan dan Pen-catatan Sipil Kota Banjarmasin.

Sementara itu, alasan diturunkannya anggar-an Jamkesmas, sebagaimana dikemukakan Ke-pala Dinas Kesehatan Kota Banjarmasin, RosallyGunawan, karena selama 2008 dana Jamkesmasyang terpakai hanya Rp 580 juta atau 10 persendari yang dianggarkan.

Untuk pembuatan KK, barangkali tak terlalumasalah karena masyarakat yang membuatnyapun tidak lah setiap hari, bahkan setahun sekalibelum tentu.

Yang patut diperhatikan adalah Jamkesmas.Jamkesmas merupakan program yang menggan-tikan Asuransi Kesehatan untuk Keluarga Miskin(Askeskin). Pendanaan Jamkesmas ada dua,yakni APBN dan APBD. Untuk APBN, Kota Ban-jarmasin mendapat jatah 114.163 warga. Se-dangkan APBD, dialokasikan untuk 31.937 orang.

Jamkesmas yang dibiayai APBN langsung di-drop ke rumah sakit-rumah sakit. Sedangkanyang dianggarkan di APBD melalui dinas kese-hatan setempat.

Menteri Kesehatan Siti Fadilah Supari pernahmengemukakan, tujuan program ini untuk me-ningkatkan akses dan mutu pelayanan kesehatankepada seluruh masyarakat miskin agar makinsehat, produktif, pengentasan kemiskinan, danpelayanan kesehatan sesuai standar.

Sejak awal program itu diluncurkan sudah

mendapat kritik dari kalangan DPR. Terutamaberkait sosialisasi kepada masyarakat tentangpemanfaatkan Jamkesmas.

Ketika Dinas Kesehatan Kota Banjarmasinmenyatakan anggaran yang dialokasikan selama2008 hanya terpakai 10 persen, patut jadi per-tanyaan. Apakah memang masyarakat tidakmenggunakan dana Jamkesmas dengan me-manfaatkan pelayanan rumah sakit? Atau masya-rakat tidak mengetahui cara memanfaatkan Jam-kesmas? Atau ada faktor lain penyebab danaJamkesmas tidak terserap secara maksimal.

Kalangan DPR memang sudah pernah me-ngingatkan agar program ini disosialisasikan se-cara gencar. Karena ternyata tak hanya masya-rakat yang belum mengerti sepenuhnya. Hasiltemuan DPR di salah satu provinsi di Indonesiamenunjukkan bahwa sebagian pengelola rumahsakit belum tahu mekanisme penggunaan danapenyelenggaraan Jamkesmas.

Kalau mau menelusuri lebih seksama, masihbanyak rakyat lapisan bawah yang kesehatannyajauh dari standar. Tak hanya penyakit berat, untukkategori ringan pun masih banyak menghinggapimereka dan belum terobati.

Ketika anggaran Jamkesmas yang notabeneuntuk kesehatan dipangkas, pihak terkait jugawakil rakyat di Dewan harus benar-benar men-cermati fenomena itu. Minimnya penyerapan da-na Jamkesmas jangan dianggap derajat kese-hatan masyarakat kita sudah meningkat.

Sebaiknya, sebelumnya anggaran benar-benar dipangkas, cari dulu akar penyebabminimnya dana Jamkesmas di Kota Banjarmasindiserap. Karena salah-salah, pemangkasan itujustru menjadi bumerang bagi masyarakat.Jangan sampai mereka tak dilayani lantaran danatidak ada.

Ketika masyarakat miskin benar-benar mem-butuhkan pengobatan, apakah bisa ditunda me-nunggu anggaran turun? Keburu parah, ataubahkan meninggal!

Jangan Buru-buruPangkas Anggaran

Tulisan Opini bisa dikirim ke email: [email protected] (Maksimal 5.000 karakter tanpa spasi). Sertakan nama, alamat lengkap, nomor telepon,

nomor rekening dan fotokopi (KTP). Opini yang terbit akan kami berikan imbalan ke nomor rekening penulis. Terima kasih.

SAATNYA ANDA BICARAMULAI edisi 1 Desember 2008, BPost memberi ruang bagi siapa saja untuk memberi komentar mengenai suatu masalah. Permasalahan

untuk minggu ini Solusi Penanganan Banjir, dan minggu depan tentang Pemberantasan Narkoba. Sampaikan komentar Anda maksimal500 karakter secara santun ke [email protected], disertai salinan kartu identitas diri dan foto. Komentar terbaik untuk tiapminggunya, mendapat kenangan-kenangan manis dari BPost. Jadi, saatnya Anda bicara demi kebaikan bersama.

Aksi Solidaritas Bersama

ahkan akhir-akhirini macam penya-kit yang menye-rang manusia se-makin beragam

dan tidak sedikit yang sam-pai hari ini dinyatakan belumada obatnya.

Ternyata di luar duniakedokteran ada juga pe-nyakit menular yang tidakkalah bahayanya, namanyaPHK (Pemutusan Hubung-an Kerja).

Menyaksikan gelombangPHK masal segera tiba, mem-buat saya ingat sebuah kisah.Syahdan, ada Pak Tua yangrumahnya di pinggir pantai.Tiap pagi Pak Tua itu me-mungut hewan kecil yangterdampar ke pinggir olehdeburan ombak malam hari.

Berbagai hewan kecil ituakan mati jika tidak bisa kem-bali ke laut lepas. Karenanya,setiap pagi Pak Tua memu-nguti ikan-ikan kecil sertaubur-ubur untuk dilempar-kan kembali ke laut.

Suatu kali datang anak ke-cil menertawakan apa yangdilakukan Pak Tua ini. Kata-nya “Pak, bukankah pekerja-an ini sia-sia, karena pantaiini begitu panjang dan jauhlebih banyak binatang lautyang tidak bisa bapak sela-matkan ketimbang yang bisabapak pungut yang jumlah-nya mungkin hanya belasan?

Pak Tua menjawab, “Ka-laupun aku tidak bisa menye-lamatkan semuanya, makaaku merasa berkewajibanmenyelamatkan sebisa-bisa-

nya yang masih dalam jang-kauanku”.

Sama halnya keterpuruk-an akibat krisis global yangmelanda bangsa ini yang ber-ujung dengan PHK. Tentunyasemua tahu kalau kini sudahberskala besar dan mengkha-watirkan. Bisa jadi pula diluar kemampuan pribadi se-orang Presiden Susilo Bam-bang Yudhoyono untuk bisamengatasinya.

Meski demikian, sepertinasehat Pak Tua , kita wajibuntuk memulai dan berbuatsesuatu yang pasti bisa dila-kukan untuk bangsa ini.

Lalu, dari mana harus di-mulai? Pertama, mulai dari di-ri sendiri. Kita harus memper-kuat tekad dan komitmen un-tuk berani ‘berbeda’ melawanarus gelombang demoralisasidalam berbagai aspek kehi-dupan , baik dalam lingkung-an kantor, keluarga maupunmasyarakat.

Kedua, harus menetapkantarget untuk berusaha mem-bantu teman agar berada ‘se-kapal’ dengan kita. Setiap ha-ri kita bertanya, apa yang te-lah aku lakukan buat dirikudan temanku untuk meme-ngaruhi komitmen moralagar tidak tergelincir?

Bila dua usaha ini dilaku-kan dengan benar, Insya Allahpenyakit PHK ini bisa dibe-rantas penularannya.

Lebih jauh lagi, kita jugaperlu memperluas dan mem-perkuat penyadaran dan pen-cerahan hidup melalui berba-gai forum yang bisa diman-

faatkan. Sesungguhnya jatuhbangun sebuah bangsa pastidigerakkan oleh faktor sebabyang bekerja di balik semuaperistiwa, baik yang diang-gap kecil maupun besar, di-sadari maupun tidak disa-dari, yang baik maupun yangburuk, yang diterima mau-pun yang diingkari.

Dengan logika seperti itu,sebenarnya keterpurukanyang menimpa bangsa ini je-las merupakan produk kitasendiri. Jalinan antara faktorstruktur dan kultur politikyang demikian pengap, se-hingga sulit dipisahkan lagi.Mana variabel sebab dan ma-na variabel akibat.

Tapi, bagaimanapun,akhirnya kita menanggungakibatnya dan secara moralturut bertanggung jawab me-ngingat struktur dan kulturtidak bisa dimintai tanggungjawab.

Bagi mereka yang begitudangkal memahami danmenjalani hidup, mata hatidan pikirannya hanya mam-pu memandang karma yangberlaku dalam jarak pendek.Terutama yang terkait lang-sung dengan kebutuhan fisik.

Orang yang menjadikan ke-kayaaan materi sebagai ukuransukses dan sumber kebaha-giaan, harus siap hidupnya ge-lisah karena kualitas dan masa

berlakunya hanya berlangsungpendek. Terlebih jika cara me-raihnya tidak mengikuti kaidahhukum moral dan sosial, makakarma negatif yang akan dite-muinya.

Di sekeliling kita sudah ba-nyak contoh. Mereka yangdahulu hebat karena denganseenaknya menjarah hartanegara, kini mulai merasakanakibatnya. Rasa harga dirilenyap dan sejarah mengutuksebagai perusak bangsa.

Di tengah hantaman keter-purukan yang masih mende-ra, kita harus bisa keluar darijeratan dampak negatif masalalu. Kita bangun optimismesambil melakukan pertobat-an serta belajar dari kesalah-an masa lalu.

Memang sebagian hukumTuhan telah diberlakukan didunia. Yang pasti, Tuhan ti-dak pernah menghukum sua-tu bangsa tetapi mereka sen-diri yang sebenarnya berbuataniaya dan bertindak kejampada dirinya. Celakanya, ma-nusia lebih senang memilihbertindak bengis dan bodohpada sesamanya.

Untuk itu, mari semua ituki-ta renungkan. Kita berharap ke-terpurukan itu merupakan se-buah proses menuju ke arahkedewasaan dan peningkatandalam berbangsa dan ber-negara. Paling tidak kita berniatuntuk mencapai tahapan hidupyang lebih bermartabat, meskiongkosnya saat ini kita rasakanterlalu mahal.

Oleh karena itu, kita harusmerasa terpanggil untuk te-rus mengembuskan angin se-jarah biar air laut bergolakdan bumi bergetar. Biar se-mua komponen bangsa ini,terutama pemimpinnya,terbangun dan bekerja mati-matian untuk bangsanya. Se-moga negeri ini selamat!

Dokter RSUD UlinBanjarmasin

Penyakit Menular Itu PHK

B

Di dunia kedokteran dikenal berbagaipenyakit. Ada yang namanya penyakitbawaan lahir, penyakit keturunan, penyakittidak menular sampai penyakit menular. Ka-rena itu, para ahli farmasi harus kerja kerasmenciptakan obat penumpas berbagai pe-nyakit itu.

MEREKA BICARA

TERENDAMNYA beberapa kawas-an seperti Hulu Sungai Selatan, Hulu Su-ngai Tengah, Hulu Sungai Utara, TanahLaut, Tanah Bumbu, Martapura, Banjarma-sin dan sebagainya, merupakan perma-salahan pelik yang perlu diatasi bersama.

Banjir sudah menjadi langganan se-tiap tahun. Kalsel yang dulunya diang-gap memiliki hutan terbesar di Indone-sia, penghasil batu bara, bahkan disebutzamrud khatulistiwa, tidak lagi pas me-nyandang gelar tersebut, bahkan seka-rang kondisinya berbalik arah.

Banjir mengakibatkan terendamnyarumah warga, fasilitas umum dan seko-lah. Banjir juga membuat puluhan hek-tare lahan pertanian, beberapa ruas jalanmakin rusak akibat meluapnya sungai.Hal itu disebabkan oleh penebangan hu-tan, sehingga tidak ada lagi resapan airhujan. Lahan pertanian berubah menjadi

perumahan, membuang sampah kesungai dan lainnya.

Banjir di daerah ini kemungkinankarena mulai memburuknya daya du-kung lingkungan, terutama dibeberapa daerah langgananbanjir. Pada saat terjadi curahhujan secara terus-menerus,beberapa daerah langsungterendam.

Untuk itu, perlu adanya upa-ya perbaikan lingkungan secaraterkordinasi dari semua pihak,untuk menghindari terjadinyabanjir yang lebih besar.

Berdasarkan hasil perkiraan StasiunKlimatologi Banjarbaru, awal 2009 me-rupakan puncak bencana yang disebab-kan luapan air karena curah hujan tinggi,terutama daerah pesisir bagian selatanseperti HSS, Tanah Laut, dan Tanah

Bumbu.Untuk menghindari hal tersebut, ten-

tunya ada upaya dini yang harus dila-kukan, yakni aksi solidaritas bersama.

Kerja sama yang melibatkansemua kalangan. Tanpa kepedulian kita ber-sama terhadap lingkungan,mustahil alam akan berbaik hatilagi kepada kita. Hanya dengansebuah aksi kita akan bisa me-lakukan sebuah perubahan. Untuk itu, marilah kita ber-aksi untuk menjaga kebersihanlingkungan, membuang sam-

pah pada tempatnya, menanam pohonwalau hanya di vas kecil untuk mewu-judkan Kalsel zamrud khatulistiwa.

Mahasiswa IAIN Antasari BanjarmasinFakultas Tarbiyah

Penanganan yang KonsistenBANJIR pasang bagi ma-

syarakat Banjarmasin bukansesuatu yang asing lagi, na-mun tetap saja masih jadi to-pik pembicaraan yang ha-ngat.

Tapi manakala banjir pa-sang itu disertai dengan me-limpahnya air melebihi ke-biasaan, dimana air sudahmasuk dan merendam pela-taran dan rumah penduduk,ini baru luar biasa.

Masalah itu tidak bisadibiarkan, per lu pena-nganan yang lebih serius.Pemerintah perlu mem-buat perencanaan yangmatang dan berjangka.

Pembangunan jangkapanjang dicicil secara berta-hap setiap periode. Jadi wa-laupun nantinya terjadi per-gantian pucuk pimpinan dae-rah, pembangunan penang-gulangan bencana banjir te-tap berjalan sesuai denganmaster plan.

Ini penting agar penang-gulangan banjir yang dila-kukan oleh pemerintah ti-dak berjalan setengah-se-tengah dan menerapkanasas fungsi dan asas man-faat . Walau bagaimana-

pun, apabila terjadi banjirmasyarakat yang pal ingdirugikan dan langsungterkena dampaknya.

Fenomena penyebab terja-dinya banjir, di antaranya da-ya tampung sungai yang su-dah tidak memadai, akibat

kondisi sungai yang dangkaldan sempitnya sungai akibatperluasan permukiman pen-duduk.

Drainase kota yang tidakjalan, tersumbat/mampet,berkurangnya daerah resap-an air dan minimnya ruangterbuka hijau.

Untuk mengembalikan

pada kondisi yang alami,tentunya perlu waktu danbiaya yang besar. Peme-rintah dan masyarakat se-cara bersama-sama me-nanggulangi penyebab ter-jadinya banj i r. Se luruhkomponen yang berkepen-tingan dengan sungai ha-rus saling mengisi.

Penanggulangan dan pe-ngendalian banjir di antara-nya melalui normalisasi su-ngai (melakukan pengerukandan pembersihan secara ru-tin), menyingkirkan sedi-mentasi yang mengakibatkanpendangkalan sungai, mem-bersihkan dari sampah dankotoran.

Kedua, melakukan revi-talisasi pemukiman bentukdan struktur rumah pang-gung, meminimalisir penim-bunan dan yang bisa meng-hilangkan fungsi rawa se-bagai tempat penampunganair.

Ketiga, konservasi arealresapan air. Yakni melakukankegiatan penataan kawasandengan memperhatikanruang terbuka hijau dan men-canangkan program pena-naman pohon.

Keempat, membuat drai-nase primer untuk menam-pung air buangan dan lim-pasan dari seluruh kota se-belum bermuara ke sungai.Membangun kolam atau da-nau yang berfungsi sebagaitampungan air, menggan-tikan fungsi rawa yang se-makin berkurang seiring de-ngan giatnya pembangunankota.

Untuk mengatasi ge-nangan air di jalan-jalan uta-ma, bisa dilakukan denganmembuat box culvert, (sejenisgorong-gorong dari betonbertulang yang berbentukkotak) dipasang di bawahruas jalan. Box culvert ini ber-fungsi mengalirkan air agartidak membanjiri salah satusisi jalan, melebarkan gorong-gorong dan membuat salurantepi.

Berhasil tidaknya programpengendalian dan penang-gulangan banjir sangat diten-tukan kemauan pemerintahyang didukung oleh legislatifserta partisipasi seluruh kom-ponen masyarakat.

Karyawan swastaEmail: [email protected]

SUARA REKANJumat, 2 Januari 2009

MARI kita buka lembaran 2009 dengansenyum dan kecerahan agar bisa memandangmasa depan secara optimistis. Optimisme bisadibangun dengan cara menunjukkan keunggulandan keberhasilan yang telah dibuat, seperti la-poran PT Pertamina (Persero).

Perusahaan milik negara ini melaporkan bah-wa laba usaha sepanjang 2008 mencapai Rp50 triliun, setelah dikurangi pajak, laba bersihsekitar Rp 30 triliun. “Ini realisasi sampai triwulantiga,” kata Direktur Utama PT Pertamina AriSoemarno dalam paparan akhir tahun di kantorpusat Pertamina, Jakarta, Rabu (31/12).

Periode Januari hingga triwulan ketiga 2008,laba sebelum pajak Rp 40,3 triliun. SedikitnyaRp 26,4 triliun dari laba itu disumbang pen-dapatan sektor hulu dan sisa-nya dari pendapatan sektor hilirserta anak perusahaan.

Perhitungan laba sampaikuartal ketiga tersebut meng-gunakan asumsi harga minyak mentah Indone-sia atau Indonesia crude price (ICP) 112 dolarAS per barel. “Kalau harga minyak turun, makatahun depan laba akan berkurang,” kata Ari.

Untuk 2009, dia mengemukakan beberapaskenario, jika ICP dolar AS 80 per barel dan kursRp 9.400 per dolar Amerika Serikat, maka lababersih akan mencapai Rp 19 triliun. Jika ICP 50dolar AS per barel dan kurs Rp 11.000 per dolarAmerika Serikat, maka laba bersih Rp 13,8 triliunpada 2009.

Perseroan akan meningkatkan investasiterutama di sektor hulu. Untuk investasi 2009telah dialokasikan dana Rp 19,4 triliun. Dari danaitu, Rp 11 triliun akan ditanamkan di sektor hulu,Rp 2,3 triliun untuk pengolahan, Rp 2,4 triliunpemasaran, dan sisanya rencana investasi yangbelum pasti.

Luar biasa bukan! Dari gambaran di atasmenunjukkan kepada kita bahwa apabila hargaminyak mentah naik otomatis akan memberikontribusi keuntungan bagi perusahaan miliknegara itu juga besar. Sebaliknya, harga minyakturun maka keuntungan itu makin turun pula.

Oleh karenanya, keuntungan Pertamina 2009ini diramalkan akan menurun pula.

Betapa pun keuntungan 2008 begitu besar,kita sudah mahfum benar bahwa pelayanan BBMterutama yang bersubsidi untuk rakyat memangbelum terjangkau secara baik dan benar. Belumlagi, di wilayah Indonesia yang begini luas, makaharga premium di wilayah Malinau ProvinsiKaltim, rata-rata masih Rp 10.000/liter, demikianpula di kawasan ujung Biak, Merauke, pulau-pulau terluar di sisi utara maupun selatan yangmasih banyak kedodoran.

Sektor energi, terutama bahan bakar minyakdi Indonesia dewasa ini memang masih dikuasaisepenuhnya oleh Pertamina, sudah wajar karenaperusahaan ini mendapat kewenangan dari

pemerintah untuk memberi jasalayanan penyediaan bahan ba-kar di seluruh Indonesia, ter-utama yang bersubsidi.

Pelan-pelan, Per taminaakan diadu melawan perusahaan minyak inter-nasional seperti Shell, Petronas, Chevron OilCompany, ExxonMobile Oil dan sejenisnya untukmenyediakan bahan bakar non-subsidi.

Kita semakin yakin pula, apabila Pertaminadikelola secara profesional, maka pertumbuhan-nya akan bisa menyamai Peronas (Malaysia),karena memang Indonesia merupakan pasarenergi yang masih sangat potensi.

Di sisi lain, Indonesia juga dihantui oleh se-makin menipisnya cadangan minyak mentahyang semakin mengecil dan sumber aktif yangsemakin rendah produksinya. Ini persoalan be-sar? Tentu akan menjadi sebaliknya apabila Per-tamina berhasil melakukan terobosan baru,mampu bersaing di sektor hulu dan hilir dalamproduksi dan distribusi minyak.

Dengan kemampuan dan keuntungannya,Pertamina bisa mengeksplorasi dan mengeks-ploitasi sumber daya manusia Indonesia menjadimanusia unggul yang barangkali kelak mampumenghasilkan energi yang dapat diperbarui,murah dan mudah didapat sekaligus ramahlingkungan.

Energi Masa Depan

Pribakti B

M Aidi Sy

Kumalasari

Page 21: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

3 JANUARI 2009 / 6 MUHARAM 1430 HSABTU

21Banjarmasin PostKOINPROHarris Tan

Photography

Pre WeddingWeddingCompany ProfileBirthdayBaby

Berminat Silahkan Hub :

Perum Pondok Metro Blok C No.11Jl. Brig Jend H Hasan Baseri Banjarmasin

0511-9186080 / 0811 501907www.harristan.com

Hub.

A’CAI(0511) 3360068(0511) 771497008134 884 8089

PENINGGI BADAN SUPER

PENGGEMUK BADAN SUPER

SPESIALIS AMBEIEN SUPER

Cukup 1 Pak Fatloss langsung terbuktiturun berat badan 7-10Kg, dalam wakturelatif singkat. BUKTIKAN...!!! isi 30 capsuluntuk 30 hari, baik pria/wanita.

Cream + Sabun pemutih menghaluskan,hilangkan jerawat & flek hitam di wajah 1minggu dijamin putih (aman, permanen).

Capsul USA terbukti meninggalkan badandengan cepat 2-3 minggu tambah 6-10 cm,PASTIAMAN...!!! PATEN...!!!

Capsul asli Ramuan China telah ampuhuntuk menggemukkan badan dengan cepat1-2 minggu tambah 6-8 Kg. PASTI..!!

Ramuan asli Shinshe menyembuhkanwasir / ambeien, cukup dalam waktu 5 harisembuh sampai ke akar2nya.PATEN...!!! TANPA EFEK SAMPING...!!!

FATLOSS100% Natural, Tanpa Efek Samping

PENGHANCUR LEMAK

Jl Sulawesi No.12 Rt.17 Bjm(± 30m dari Lampu Merah Pasar Lama. Arah Sultan Adam)

ANTAR GRATIS BJM, BJB dan MARTAPURA

C O S M E T I K

PEMUTIH WAJAH & BADAN

Page 22: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

Banjarmasin Post223 JANUARI 2009 / 6 MUHARAM 1430 HSABTU

BA N JA R M A S I N

LOWONGANDicari Pemandu Lagu Karaoke 18-25th u/di Balikpapan penampilanmenarik tinggi min.155cm bonusmenarik, kontrak 3 bln. Dtng lsg keJl.Adipatra I No.11A Komp.BuncitIndah 081231023888.

827454

Dcr.max.S1 Eko ,min.D3/SMA,single,diutamakan berpenga laman,mahir Komputer,usia max.30th,mkn+transport diluar gaji. Krm ke PO.BOX508.

827726

Dicari Score Girl (Wnt), CleaningServis . Datang lsg ke GG 1001Bilyard Jl.Hasan Basri 2/3/4 Rt.18.

825619

Dibthkan bbrp Karywn/i utk DepotBakso,Mjk di Jl.S.Parman No.6 Bjmpend.min.SMP. Hub.Sdr.Yudhi081953801666.

828056

Dibthkan Instruktur B.Inggris ,S1,mahir,lisan tertulis,max.28th. KrmLmrn lgs ke Buana Ilmu Banjar IndahPermai 12 A Bjm.

828075

Dicari 20 org utk dilatih KursusMekanik Spd.Mtr dijamin bisa & krj.SENTRAL TEKNIK 7484750.

828126

Dcr. Karywn Laki2 umr max.20th blmmnkh bs Komp. Diutmkn jjr,berpnmplnmnrk. Lmrn ke VIDEO EZY GatsoeNo.6 Bjm.

311208J

Dcr.sgr Driver SIM B2 Umum,berpenglmn,paham jl.Bjm. Krm lmrn keJl.Siaga Rt.58 No.107 Balikpapan.Hub.0852-47907316.

828143

Pekerjaan tetap penghasilan tinggijenjang karier cepat perusahaanbaru membutuhkan sgr SDM utkposisi Distributor 50 org,ADM3,Gudang 5,Asst.Manajer 5 ,min.SMP sdrjt. Bawa lmrn anda keJl .A.Yani Km.8 Komp.PalapanPermai H84 Bjm. Jam 10.00-15.00wita ada mess. Lowonganditutup 1 minggu setelah iklan terbit.

900035

Dcr. Security , Lk/Wnt,Driver,OfficeBoy. Lmrn antar lsg ke Jl.ManarapKm.8 Komp.Dwina Indah Ujung 7762621.

900041

Dcr.sgr. Sls Motoris min.SMA sdrjtSIM C kend.send. Bawa lmrn lsg kePT.BKS Jl.A.Yani Km.11,2 Bjm.

900041.

Dcr. 1.Kasir (u/Bjm & PLK),2.ADM (u/PLK),3.Kep.Outlet,4.Sales Mrktg .Syr t: Wnt min.SMA 27th+brpenglmn+bs MS.Office (1,2,3),min.D3(3),min.SMA (4),Pria 27th+SIMC+BPKB (3,4). Jika anda memenuhisyr t,krm lmrn ke PT.TelesindoShop,Jl.A.Yani Km.1No.45B Bjm.

020109A

Dcr. Karyawati Studio Foto , Wanitasingle,SMU, 18-20th. Hub.Suwandi 7750168.

900080

Dcr. 1 org Marketing dg syrt: Wntpend.min.D3,umr max.25th,pnmplnmnrk. Krmkn lmrn ke PRIMAVISIONJl.Veteran No.52/8 Rt.23 Bjm.

900087

Dcr. Karywn/ti min.SMA, ulet,jjr,berpnmpln mnrk.Lmrn dibawa sendirike Ramayana Antasari Lt.3 NiagaUtama.

900063

Dcr. Karywn llsn Teknik Sipil. Lamprknr iwayat hidup. I jazah terakhirdilegalisir,foto berwrn,KTP berwrn kePT.IDT Jl.K.Tangi I No.15/64 Rt.46Bjm.

900090

Butuh SPV Counter Wnt D3/S1max.27th. Bw lmrn lsg ke Stroberi Ac-cessories Duta Mall Lt.3 B5-B7.

900095

Dcr. Sopir (Driver) Roda 4,berpenglmn,bersedia bepergian ke luarkota,umur max.30th,agama Islam,penampln rapi,punya SIM A. Lmrnantar ke BMT UMMINA Jl.SulawesiRt.17 No.22 Psr.Lama Bjm. Plg lmbt 1mgg stlh iklan.

020109B

Dcr.sgr Pria/Wnt utk usaha Cuci/Sa-lon Mobil/Cafe umr max.32th diutmknberpenglmn. (0511) 9070041/9058859.

900108

Dcr. Staf Sales & Stock ADMWnt,max.26th,SMA,bs Komp,blmmnkh. Staf Teknisi max.29th STMElektro,bs Monitor. Krm lmrn keMETADATA Jl.Pahlawan No.35 Rt.9.

900104

MEGA LIFE bth Krywn/ti , min.SMU.Lmrn antr lsg Jl.Haryono MT, Dpn Ho-tel Barito. Hub.Isna 081242089024/7496923.

900099

DIJUAL RUMAHDibgn rmh T.70 & T.100 Jl.A.YaniKm.7 (Blkg Showroom Sinar Motor)& Simp.Tangga Komp.PLNUjung.hrg. nego. Hub. 7463388/0811503151.

827033

Djl/disewakan bangunan cck u/rmhmkn,ktr,mess+prbt. Fas.lkp tepij l .raya Handil Bakti . Hub.0811511911 (TP).

827083

Uang muka 5jt T.36 dll (bata,smpermanen) Komp.Tmn Citra RayaHdl Bakti kav.tbts. (0511) 3305260/7708666.

241208A

Rmh+tnh+toko dimukanya,TPJl.Sutoyo S samp.Komp.StrangLs.+/-207m2. (0511) 7359627 (negoaja).

828023

Rmh Komp.Rahayu IV , Lb.10x20m.Fas.lkp,4KT,3KM,hal luas(+AC),hrg.nego. Hub. (0511)9064745.

828027

Rmh Tk.2,SHM,PLN,PDAM,pgr,grsmbl,hrg.165jt nego. PerumnasK.Tangi Blok I Jl.Akasia 2 No.5 . 0811518245 TP.

301208A

Djl.cpt rmh seisinya Tk.2 diKomp.Beruntung Jaya ada kost2an1 bln dpt menghasilkan 2jt & cck buatktr. Hub. (0511) 7379687/081251104488.

900075

DIJUAL RUMAHPermhn T36=90jt T45=105jt Lt.10x20UM ringan hrg.nego di KM 8,2 mskManarap . Hub.081349770768.

828138

Cash & krdt T.56/16;77/170,proses cpt& mudah Komp.H.Iyus Jl.S.Adam .Hub. 7433485/08164569217/4315551.

900096

DIKONTRAKKANDikontrakkan rumah fas lengkap +Perabot 5KT Jl.Dahlia II No.63 BjmHubungi 0511-7487519

291208A

Rmh br Tk.2 Jl.Komp.Simp.Gusti VRt.34 No.65A K.Tangi KT.4,KM/WC2,Rt.2,Grs.Mbl,pgr,PLN,PDAM. 081351913768.

827942

Rmh/Kost perbln. Fas.lkp: KT(AC,SB,BC,LP),RTm (M/KTm,TV kbl21",Dispenser Aqua,alat mkn/mnm),Kmd (closed ddk),tmpt parkirmbl/mtr,lok.strategis A.Yani Km.3,5Jl.Manggis Gg.Sawo No.72 Rt.43Bjm .

900107

Ter ima Kost Favil iun Rp 650rbJl.Meratus Komp.Griya AmaliaNo.11 HP. (0511) 7509495/08115000788 No.SMS.

900106

DIJUAL TANAHTnh uk.31,8mxP.352,5 (SHM) pggr jl.Jl.A.Yani Km.12.200 Gambut .Berminat Hub.AYU (0511)3360088.

021208

Djl.cpt tnh 20x19m2 hrg.65jt nego bsseparo Manarap Km.8 sebr.Prm.Dwina (0511) 7726767/085251967789.

826923

Djl.cpt tanah kosong Plasma Sawitsegel/SHM lok.Kab.Banjar,hrg.nego.Hub.081251242009.

827194

Dijual tanah uk.23,5 x 25 BunyaminBelakang PPP Jalur 1 . Hub. 7400066.

827548

Dijual tanah +/-1 hektar Jl.Trikora Bjb. Hub.Bp.David 081586044780/081393035999.

827711

Jual tnh TP SHM 3707m2 dpn jln,blksungai,strategis. K.Tangi Ujung Rp450rb/m2. 081348038884.

828077

Djl.sebidang tnh mengandung emasseluas 10,75 Ha Pelaihari. PeminatHub.085751017369 TP.

828130

Djl cpt sebidang tnh Jl Cempaka KelCempaka Perum Guru Ijay KabBanjar Lt 775m2 Hub 7591582/08195488022 TP.

010109-A

DIJUAL MOBILDijual Mobil Truck Tronton .Hub.085248961102/ (0511)6236469.

826005

Avanza VVTi biru tipe G wrn htm 2unit,hrg.146jt nego. Hub.08125093625Flexi 7510580.

826540

Avanza G VVTi 06/07/08 baru htmhijau blue aqua silver. Jazz Vtech ’07.Hub.Showroom H.Amiruddin (0511)7453538/3265383.

827246

Kijang Diesel LF Th.2002 wrn merahmet,istmw,surat baru hrg.105jt nego.Hub.08125113263.

827619

Innova G htm Th.05 gress 155jtnego, Xenia Li Th.’04 coklat met1000cc ist.Km.27rb hrg.96jt nego. 7505892.

241208

Escudo Nomade ‘98 merah met+gold,orsnl,AC dgn,VR,PS,PW ,CL,Alarm,Pwr Audio,kond.bgs,93,5jt. 7668008/081351255709.

827693

Avanza G VVTi ‘06 hitam met AC RTVR PS PW Full Variasi hrg 132,5jtNego Hub 0511-7418289

291208C

Jimny Katana Th.’89 wrn hitamVR,AC,Tape lengkap hrg.Rp 31,5jtnego. Hub. 7506663/0816212514TP.

827987

Kijang Pick Up Th.’02/04/05 , RockyTh.’96. Hub.0811514614.

828007

Szk Jimny ‘92 htm AC,TP,VR,Ban tipisbody kaleng. Hub. (0511) 7621244/085248030283 hrg.nego.

828131

Feroza SE Th.’96 hijau abu2,VR,AC,TP,Variasi hrg.nego. Hub. (0511)7133624.

311208G

Avanza G VVT i ‘07 silver siap pakaiTT cash/kredit harga 132,5Jt NegoHub 7535899/081349573777

020109B

Jual Pick Up Futura 1,5 Th.’07htm,kondisi,istimewa,hrg.damai. Hub.

(0511) 7420139/08115010919.900077

Xenia Li 1000/2007 Familyhitam,PW,PS,EM,VR,Spoiler Fstep fullAssrs bgs pjk pjg. 081348446843nego.

900098

Feroza Th.’96 wrn hijau met orisinilhrg.56jt Merci Boxer Th.99 bodi klgdoble garden hrg.78jt nego. 0811508844.

900100

Kjg Jantan Th.’90 5 Speed,ACdingin,brg masih kaleng,hrg.44jt bisanego. Hub.081251311039.

900064

Kijang Pick Up ‘03 hitam mulus siappakai TT, cash/kredit harga Nego Hub7535899/081349573777

020109A

DIJUAL SPD MOTORKawasaki ZX 130 th 2006 htm mlsseperti baru hrg Nego Hub 3356502,tk 3365439

291208

Yamaha Jupiter Z Th.’05 hitamputih,kond.oke hrg.Rp 8,6jt nego. Hub.

(0511) 7345151/7583355.311208A

Ymh Vega R Th .’01 w r nmerah ,msn s tandard , t rw t ,Ve lgBintang,rem cakram.hrg.Rp 6jt .Hub. 6168269.

020109.

PELUANG BISNISInvestasi Menjanjikan??? DINARIRAQ jawabnya!! Sedia set 41.800Dinar & pecahan 25rb Dinar 2008,Bonus Lampu UV tiap 5 set. Hub. 7 3 1 1 9 6 4 / 0 8 1 2 5 1 1 5 8 1 3 1 /081351862281.

826356

Bisnis terdahsyat DBS,k’agenanPulsa,mdh,cpt,tdk perlu tutup point.Hub. 7494464,081349596190,B.Baru 081349392789,Tanjung0 8 1 2 5 0 2 2 8 1 2 , K o t a b a r u08125090977.

826678

Investasi sgt prospektif . LahanPlasma Sawit.lok.Kab.Banjar. Hub. (0511) 7566515/081351597989No.SMS.

827805

Baru hadir MLM GH Bisnis besarpeluang jd yg awal bergabung,Louncing Mei ’09 Dc MS & Stokis Cen-ter Kalsel-Teng Hub 087817584883.

281208-B

Bisnis Premium . Bisnis cerdas in-come tak terbatas. Hub.Ihsan 7566515, Iwan 6182730 Rudy7534482, Nurhadi 7512828,Khairul6130650, Fauzan 7765005,Sudirwo6255345.

020109C

KOMPUTERJual mcm2 CD/DVD Blank hrg.murah,kotak CD/DVD,Photo-Glossy,Ink-Jetpaper.Mlyni partai& eceran,transfer VCD&DVD. TOTO/JAYA DISCCOMP 3267668/7712688.

824883

Internet murah di rumah , Unlimited/sepuasnya 100rb/bln. 512kbps.www.bagusnet.net.id 7661248.

826160

SERVICE KOMPUTER : Tehnisi kermh Anda. Hanya Rp 50rb lbh praktis,mrh & bergaransi.Hub.081351144123/(0511) 6207123.

826176

P4/256/20GB/CD/15"=1,6jt P3/128/20/CD/15"=1,2jt HD 6,10,20,40SDRAM DDR VGA SC PELMA Hub.

7429944/081348626260826684

Bursa Komp.bks P4-1.7/256/20/Mon15"=1450, Ready Notebook & PCComputer baru,hrg.spesial. Hub. 7463730/6146308.

827088

SOFT OPENING SURABAYACOMCab.Banjarbaru spesialist Printer&system infus. Jl.A.Yani Km.33 (dpnSTIBA) 4785099 dptkn hrg.promo.

827388

BERLIAN COMP . P4 2,8-256 20GBMon 17" KM=1,6jt. Monitor/HDD/Accesories Komp.baru/bekas dghrg.yg murah. Silahkan buktikan. Hub.

(0511) 7338666.827829

Masalah dg Komputer Anda Teknisike rmh anda Rp 40rb murah + praktis.Hub. (0511) 6240655.

827947

Paket Komptr Gamers=2jt-an, Core 2Duo=3jt-an,Laptop Axioo,Toshiba,Acer,dll hrg.distributor . Hub.CV.MUSTECH JAYA COMP (0511)7330089/081351438795.

900045

HANDPHONESYITI SCUDETTO Accesories, sparepart, Jafs, UFS3, Setool, Cruesed &member Update. Trm servs Hub 7376676 Jl Pekapuran samp TiaraPonsel

825278

Sedia Chip M-Kios hrg.bersaing.Hub.SAHABAT PONSEL Jl.A.YaniKm.1 No.37 7406720,7452526, AdaHP bekas. W619,N96,N73,N95,G900,N70,W960,K810,65S,N82,N81.

826148

Pk SMS udah server Bahari ,gabungmobile Reload 2009 (System DAIL)tekan *212*5*1*1234# tdk gandeng/target. Hub.NAGASARI Gg.GunturRt.17 No.10 Bjm. 085651336666.

826576

GADAI HP praktis & murah,jual/beli&servis HP. Permata PonselJl.Veteran (sebr.Prima Vision) 7580087/081351912232.

826550

Hrg murah AS 5/10/25=516/10,6/26S5/10/20=5,6/10,6/20,2. Gr ts bypendaftaran. Hub. 6167099.

827182

Sedia Pdn AS V10rb=4rb, Pdnpede=10.500, Gandeng As+pede=14rb. Hub. GLORY PHONE Jl.A.YaniKm.2 No.1A. 0811515550/ 3253240.

827200

BA-TRONIC Sim5/AS 5=5,7/5,7transaksi cpt+bebas gangguan+daftargratis. Call/SMS 7430898.

827180

Ingin jualan Pulsa? Modalsedikit,hanya 50rb,di Glory Pulsa,AllOperator,bebas biaya ADM,komplainmudah,jrg gangguan,TRX 24 jam. Hub.GLORY PHONE 3261698/7073111/0811515550.

827270

Ready Chip M.Kios dg hrg.bersaing,jgtersedia SEV,dompet pulsa. Hub. SellShop A.Yani Km.2 No.1-2 3270142-3 2 7 0 1 4 3 - 3 2 5 7 1 7 2 , 9 0 2 8 0 0 0 -08195102700.

827278

Flexi 7335555,7340000,7112999, 45999,12888, 46000,6177000, 6279 000,6213000,6206206, 6235235,Simp 0812 51033333,311111, 313131, 101010, 34567, 10000,50000, 280000, 08888, 68888, 09999, 69999Hub085251687878

827473

KAYU TANGI TECHNIC HW & SW :Service HP,Flash Unlock,SIM Not ValidBb5/N Series,HP Ver. China Miracle(Nokia K.Touch,Hi-Tech0i-Mobile dll).Hub.Jl.Adhyaksa No.9 Rt.35samp.Kampz.UNISKA (0511)7580123.

827638

Grosir Pulsa (H2H/YM/SMS) 24jam.S=5/10/20=5,65/10,35/19,95. a:5/10/15/25=5,65/10,55/16,05/26,05.CV.Garudasakti www.garudamultimedia.com.cs: 081348532780/085251134123 hrg.nego.

827807

J A S ACV.MITRA AC Servis Repair Freonbkar/psg AC rmh/ktr sgl merk garansi.Hub. 7071000/081349323999.

812989

J A S ABINTANG TEKNIK Spesialis (panggilan) serv bongkar/psg AC rmh/ktr,kulkas,M.Cuci&rental organtunggal+pny+Sound 7761825/085251085330.

824447

PIJAT TRADISIONAL JAWA khususpanggilan tdk menyediakan tempat.Hub.Lisya (0511) 6150250.

826134

RUMAH CUCI CINTA Jasa cuci &setr ika Rp 7000/kg,siap antarjemput+gratis. Hub.SMS 7429768.

826239

HOME SPA Perawatan tubuh & mukabisa dipanggil ke rumah, khususwanita. Hub.Wati (0511) 7555541.

826268

Kami siap menerima cek guladrh,bekam,refleksi ke rumah anda.Hub.085251374846/085248044975.

826319

PIJAT TRADISIONAL JAWA bodyscrub,gurah organ kwntaan tdk mnrmSMS,wil.Bjm bs dipggl. (0511)7643777 (Wiwik) 081351976859.

826458

TEKNIK ELEKTRONIK menerimapanggilan perbaikan TV,Tape,VCD,DVD,PS1,PS2,dll. Hub. (0511)7406535/08152115733.

826656

RF LAUNDRY cuci setrika 6rb/kg (1hr selesai 8rb/kg tdk dijemur) antr-jemput gratis. 4311716/6152667.

826707

Fresh bersama kami kebugaranJateng . Hub.Titin 081225610004/085828439992.

826736

TARYO TECHNIK Servis ditempat,TV,Kulkas,AC,Mesin Cuci, Dispenser,dll. Hub. (0511) 7602132/4228566.

826847

Melayani Pembuatan Kapal Tugboat-Tongkang-LCT Angkutan BBMPertamina via sungai&drt 7516989/0811506446.

827190

Ahlinya WC mampet sal.air,wstafel,betup,cuci piring,septitank dll,grnsitnpa bongkar,bikin sumur bor. (0511)7255533.

827255

“CITRA SERVICE” AC,AC Mobil,ACAlat Berat,Kulkas,M.Cuci,Dispenser.Hub. 7418558/08125050198.

827315

AUDICAM FOTO & VIDEO dokumentasi u/setiap acara siap transfer &edit. Mini DV,Hi8,ec-45,VHS ke DVD/VCD (Jl.Sutoyo S seb.Tower Air) 7703318/4416561.

827354

PROBLEM HAMA DI RMH/KTRANDA? (rayap,tikus, nyamuk,kecoa,dll). Hub.CV.TRIPUDA spesialispengendalian hama & vektor (0511)7688309/6229287.

827358

DIMENSI STUDIO Jasa DigitalFotografi-Video Shooting & sedia Al-bum Hardcover. Hub. (0511)7464696/08125036669.

231208A

AUDIO ELEKTRONIK spesialis ser-vice TV,mesin cuci (panggilan). Hub.

(0511) 7416077/08125035225.827600

MAMA LAUNDRY jasa cuci & setrikagaransi wangi bersih rapi,cpt selesaiRp 6500/kg antar+jemput gratis.Hub.

3361244/SMS 08115002661.827445

AC,AC,AC Anda Rusak . Hub.km u/perbaikan Kulkas,Msn Cuci,cb dl brbyr. AMIGO Jupiter Teknik 3259723/7500994.

827739

Anda capek, Terapi Massagesolusinya,trsdia:Facial,Creambath,Llr.Hub.Yana.S. (0511) 6245306.Kamidtg tdk SMS.

827872

PRUDENTIAL Cara tepat,cerdasberasuransi & investasi. Info hub.Amrullah 7421476/08125047747.

271208

BRILIANT LAUNDRY Jasa cuci &setrika 7rb/kg (gratis antar jemput).Hub. 7315258.

271208-

LIDYA MASSAGE melayani panggilanMassage and Body Massage. Hub. 081329417222.

828093

Pijak Tradisional Jawa khususpanggilan wil.Bjm. Hub.Lil is081348464053.

828091

H&S PHOTO DIGITAL & VIDEOSHOOTING Melayani bermacam2acara, transfer & edit Hub 0511-6131183 /6131184/7315197.

9100024

“LARIZ” Jasa panggil pembersihdebu, karpet, sofa, interior rmh dll (dtglangsung) Hub 0511-7131240 /7131243.

9100025

Jual beli AC baik/rusak perbaikanbocor,bongkar pasang,service sglmerk & bergaransi. Hub. 7415968.

900073

KURSUSLPK MULAWARMAN Kursusmengemudi mbl hny Rp 300rb dijaminbisa. Hub. 4365054 (samp.SMA 2)bs antr jemput.

826162

NASA Bljr Mengemudi 350rb PASTIBISA,bs dpt SIM A. Hub.Jl.A.Yani Km.3Bjm (0511) 9131333/7559808seb.Ktr Askes.

826628

LPK ARUM Bljr bs 3 mcmmbl,Innova,Xenia,Jazz Rp 350rb.Hub.Jl.S.Parman/Gatot S. Hub. (0511) 7558582/7378573.

826726

TECHNO FLASH pengalaman sejak’05. Teknisi HP Hardware & Softwaresampai bisa, 600rb, sedia penginapanluas daerah, Jl.A.Yani Km.39 samp.Partai Hanura Kab.Banjar Ruko No.10Mtp. 7512089/081348533118.

827126

Potongan hrg s/d 500rb slm promosikursus merancang & menjahit pakaianpengajar Alumni Susan BudihardjoSurabaya Jl.9 Okt.No.7 BlkgPuskesmas Pekauman. Hub. (0511)3272612/081349583193 (No.SMS).

827375

Kursus Nyetir Mbl di LPK EKA F2 hny330 bs mbl Avanza,Honda Jazz,Xenia.Hub. 3272038/7711133 Jl.KampungMelayu No.24.

827699

KURSUS550 rb/Kursus Tehnisi HP bonus CDbuku Tolkit di Master Flas/SMS/Telp. 7605103-085248170907.

827854

RUPA-RUPADEPO AIR MINUM SIST :UV.Konv-ROBio Energy+Hexagonal:menetralisirracun dlm tubuh,bnyk bns sediasparepart depo ttp galon,tisu.RIMA (0511) 7403088-7413088-081351403088.

310708B

DEPO AIR MINUM ISI ULANGSist.UV-R.O (NASA USA),Ozon,BioE n e r g i , H e x a g o n a l , W a t e rTreatment,byk bonus,garansi,sediaSparepart depo: gln,ttp,tisu,dll. StdDepkes SNI. Hub.GLOBAL FILTERINDO (0511)7406726/7403388/0811503331 cash/kredit,hrg.mulai10jt-an.

140808A

DEPO AIR MINUM ISI ULANG PktKesehatan Multisistem,Hexagonal,Ultrafiltration,R.O (NASA USA),WaterTreatment,Byk bonus,Design Prosesoleh Sarjana Kesehatan UI JKT.Garansi,Std Depkes,SNI hrg.mulai16jt.Hub.OASIS (0511) 7417410/081349463579.

150908A

Bc.Norsehan MLM SOPHIE MARTINParis . Hub. (0511) 7707235/08195466957 utk jd member baru dptdiskon keanggotaan.

101108A

DEPO AIR MINUM & SPAREPARTNYA hrg.grosir. Hub. 081251231811-(0511) 6275811-4777889.

826077

PERSEWAAN BADUT Teletubies,Mickey Mouse,Bebek,Na ruto dll. Hub.

(0511) 7411625/7429768.826237

SEDIA ANEKA UNDANGAN Perkawinan cuant2, hrg spesial, partai &eceran Hub Java Bungaz Card SimpBelitung (0511) 6169877.

826284

Jimbaran Catering & Restaurantmlyn pesta pernkhan, Bk puasa, halalbihalal, prasmann, nasi ktk, rantngan,snack box 05117517102 (antar grts)

031208

KALENDER Rp 9rb,Kaos partai Rp4rb,Und.Fc/Desain khusus Rp1rb,Nota NCR Rp 60rb/Rim,BenderaRp 4rb,Stem wrn Rp 50rb. Hub.GETSMART (0511) 4416477.

827489

DEPO AIR MINUM “OMEGA” Sjk Th.1988,Teknologi Modern UV,Ozon,Konv,RO,Std Depkes,SNI,Service &Sparepart terjamin. Hub. (0511)7708555,085248335555,08195125855,08152125858.

827531

Baru! Alat James Bond utk mobilanda. Dari HP anda bisa tahu pencurimasuk mobil,lacak posisi mobil off/onmesin,sadap bicara,dll. Hub. (0511)7312031,085251665709.

827649

ELEKTRONIKRANO PS jual beli baru bekas bs TTpsng HDD isi Game Service Jl.KLBRt.23. Hub. (0511) 7460567/7500240.

826232

DO ELEKTRONIK jual baru bksTV,PS1/PS2,DVD,Kulkas dll.Kmi siapdtg ke rmh anda.Hub. 6119023/7533654/08164530912.

826315

RENTAL GAME PS3 ORIGINAL!!!murah!!! di Banjarmasin & sekitarnya,utk info ke www.rentalgameps3.multiply.com atau 08575022222.

826994

ISI GAME PS3! Kunjungi.... kamiSurabaya Game Duta Mall Lt.Dsr.(Dp.Optic International) (0511)6175418.

823681-

Jual beli,tkr tmbh,service & prwtnPS One,PSx,PS2,PS3,PSP,X-Box,Box 350, Game Boy,Stick+isi Games:PS2,PS3,PSP,NDS Lite,X-Box,Film,lagu&foto,Upgrade & Down Grade,Service,bs ditgg. Hub. 7573838,7248134,4431547.

827355

NABILA GAMESTATION Jual Grosir/eceran PS3,PS2 HDD,PS2 DVD,PSX,PS One,PSP, juga terima ServicePlaystation. Hub. 7647362.

827515

OMEGA cr.baik/rsk,hrg.oke TV,LCD,PS1,PS2,PSHD,PS3,PSP,HP,AC.Jual PS1.550rb PS DVD 1,6jt PS Slim1,3jt. PSHD 2,5jt PS3 5,5jt PSP 2,6jtbs partai 7667787/085750111111.

827773

Pkt Awal Th.hrg.Promo PS1.550PSSlim 1150,PSDVD1450, PSHD2.400.Bns kst10+MC+Stik brg trbts bsantr.08125170201 bergrnsi.

828125

Buka MARIO BROSS GAMES CS-Jkt.Jual+Acc,PSP,Gboysp,NDS,PS1(500rb) PS2 (1,5-1,9jt) PS3 FullGames+X-Box 360 (4,6jt brg terbts)terlkp,Duta Mall Lt.Dasar (Dpn ButikSaila). (0511) 6100232.

311208B

CS GAMES CENTER , Penjualanpar tai/eceran,PS1,PS2,PS3 fullGames,PSP,XBox 360 dll. ServiceCenter Playstation,psng HDD+isiGame lkp.Trm murah,kualitas jamin.Jl.Kinibalu Ruko No.3 Bjm/Jl.A.YaniKm.35 (samp.Museum) B.Baru7331798/7688353/081351990400.

311208C

DIJUAL RUKODjl.Ruko 3Lt Jl.A.Yani Km.3,5 .Fas.lkp,siap pakai. Hub. 7400066(samping Armada Finance).

827546

RENTAL/CARTERCITRA TRAVEL (0511) 7400677/0811511911, sedia L200 (4x4),TytRush,Innova,Avanza,Pick Up harian/blnan.

270908A

SHIDDIQ TRAVEL 7403871/7408531,sedia Innova,Kr ista,Avanza,Xenia jg Spd.Mtr SupraFit,Revo,Zufiter MX & Z.

824013

DIANA RENTAL CAR Sedia Kjg,Taruna,Sdn,L-200,Bus,Innova, Avanza

(0511) 3250017/7400773/0811518404/08125100884/7604848.

824015

RENTAL/CARTERRAHAYU RENT CAR: Innova,Avanza,Xenia,Kjg LGX (0511)3274275-7562807-08125100864-3251108.

824328

VERA RENTAL CAR MenyediakanAvanza ’08,Innova ’08,L-200.Hub.0811508748/ 3306342/7434273.

814421

RIZKI RENT CAR sda Kjg,Terios,Xenia,Avanza 08,Innova 08 bs jam2anhran/blnan. (0511) 7766303/081351312790.

826276

CAKRAWALA Innova,Avanza,APV,Terios,Alpard,Mercy,Triton,L-Cruiser,Hammer 7505450/08115004506/081528233779.

826466

MUTIARA RENTAL 7493322/(0511) 3259636/7523377/0811519649sedia Innova,Krista,Avanza,Kapsulhrg.sewa nego.

826618

TRITRANS RENT CAR 0811504519-7361595-4708087-085752241423.Innova,Avanza,Strada,Ranger,4WD,Jazz,APV,antar jemput Bandara.

826766

Tarif murah PASHA RENTAL BJMmenyewakan,Avanza G VVTi Th.07/08hr-an/bln-an. Hub. 7070040/085651123769.

826894

RIZQ R CAR 7403965 sediaAvanza,Xenia ’08,Kjg LGX tar ifmurah,harian,bulanan,jam2an.

826957

BENAWA PUTRA RENTAL CARBANJARBARU (0511)7594220,4781111,4782222 Hunting.

826954

BANJARBARU TRANSPORT CARInnova,Kapsul ,Avanza,Xenia,L-200,strada,Mazda 4x4,Fortuner 7572295/081348467147.

827129

#A.J# RENTAL Khusus 4x4 DoubleCab. Strada L200 Ford Ranger,Everest,blnn/hran. Hub. 7717268/081348080498.

827244

CV.LINGGANG B.JAYA Innova,Avanza,Xenia,Kuda,Terios,Jazz,LivinaX Gear,For tuner,L.Cruise 4x4 7646688/081349443838.

827288

ZAHRA RENTAL 081351461078,Avanza,Panther,APV,Taruna,KjgKapsl murah antar P.Raya,Sampit,Batulicin.

827378

Satria Stand By Double Cab.4x4Strada,Tr iton,Ranger (khususLSX,LGX,Krista 4,5jt/bln),Innova,Avanza,Xenia,Fortuner ’08. Hub. 7400689/7400688.

827576

KRISTA TRANSPORT Terima carter/rental dlm/luar kota. Antar jemputBandara dll. Hub. (0511) 7684441Bjm.

827468

MABELA RENTAL MenyewakanAvanza, Xenia bs hr-an,mgg-an,bln-an. Hub. (0511) 7728088,081349788838.

827747

RIZKY BERSAUDARA RENT CARsdia Innova,Avanza,Xenia mlynijam2n/hr-an/blnan. Hub. 8822146/081348523515.

827935

WIJAYA RENTAL B.BARU Innova,Avanza,Xenia,L-200,Ford Ranger dll.H u b. 0 8 1 3 5 1 0 1 0 7 9 4 / 7 5 0 3 0 8 4 /08164559779.

311208E

CV.RAYYAN ANUGERAH :Avanza,Innova,Jazz,Stream,Strada,P.brg/Jasa. 7610693/6164070.

820069

PERCETAKANAtribut Kampanye -Kal 2009-stiker-kaos-baju-rompi-PIN-payung-jam-spanduk-bendera-buku-bos. 7717124.

031208E

Kal 2009 -stiker-brosur-krt.nm-ID-kotak-spanduk-nota-kop-amplop.Hub.Milka 7630116-087815502288.

031208F

Kal 2009 -udg-stiker-brosur-kotak-amplop-payung-kaos-baju-nota-ID-spanduk-tas-Agenda 09-Nov. 7317654.

031208G

Kal 2009 -kaos-poster-baju-rompi-spanduk-bendera-payung-topi-PIN-st iker-kr t nama-brosur-ZU 7323205.

031208H

DIJUAL TOKODijual cpt sebuah toko di Psr SAntasari Lt 1 Blok D No 032 Hub 3272007.

201208-D

Dijual cpt sebuah Toko di Pasar SentraAntasari Lt.1/Blok D No.032 . Hub. 3272007.

827418

HOTELHOTEL ERSHA 110rb/mlm. Fas.AC,TV,Mkn Sahur,Min i Bar,FreeInternet. Hub. (0511) 7410616Jl.K.Tangi R.

827637

BA N JA R BA RU

LOWONGANDcr.sgr Karywti min.SMA, 17 s/d 22thsingle Komp.aktif. Lmrn diantr lsg keMM Az-Zahra Jl.P.Batur Timur 40A Bjb.

827771

Dcr. 2 org Pegawai Salon Wntberpenglmn,penampln menar ik.Hub.081349715591.

827966

Dcr. Guru B.Inggris (didmptkan Bjb &Bjm) & Staf ADM (Bjm). Lmrn ke ICESJl.Taman Gembira Timur No.18Samp.Kolam Renang Idaman Bjb 7528902 s.d 10/1/09.

827981

Dibthkan sgr Kasir & Pelayanan diRestorant Padang Do’a Bundo. Lmrnke Jl.Wijaya Kesuma 13 samp.KtrB.Post Bjb. 6111569 s/d 10/1/09.

827999

Dcr. Sopir Pribadi (bs Komp) &Penjaga Toko. Lmrn plg lmbt 5 hr stlhikl ini via Pos ke Apotik SuksesJl.P.Junjung Buih No.8 Bjb.

900105

DIJUAL RUMAHRuko Lt.2 & Rmh br siap tinggalkomplitpagar keliling T.90 & 110 sangatstrategis dipinggir Jl.Bhayangkara(samp.Ktr BKN Regional VIII) BjbPerum Nirwana Permai,SHM,PDAM,PLN,aspal (bs angsuran).Hub.

7409527/08125064537.822610

Rmh SHM Lt.10x17m, 2KT,1KM,dapurperabot Jl.Surya Kencana I/6 TrikoraBjb (0511) 4787295 TP.

827425

Cpt Rmh Sei Sumba Km 31 Bjb Lt426m2 SHM PLN Telp Hub 0511-7601049/081251190721 TP hrg 250jtNego

823034

Komp.Pndk Satria Jaya Blok UtamaNo.6 Jl.Barjad AMACO Bjb Lt.150m2,Lb.58m2. 081230402140,08135506359, 081348074024.

827990

Cpt rmh strgs cck u/ rmh, ktr2lt,3kt,2km,gra PLN,PDAM,ACJlTrikora Komp SuryaKencana IVBlok E Bjb 085269994000/081952948234.

010109

DIJUAL TANAHDjl.tnh 4 Ha Jl.Aneka Tambang dktdg lok.Renc.Perkantoran Prov.Kalsel hrg.nego. Hubungi 085751000555.

827197

Djl.tnh,kolam pancing & rmhpermanen samp.Jembtn Irigasi SeiSipai . Hub. (0511) 7352777.

827964

Tnh Balitan Loktabat Utarauk.2Ha,SHM & di Desa Cindai Alusuk.4Ha segel cck utk kolam.0811519188.

828098

KURSUSKursus Mengemudi 2 hari bisa,Instruktur sgt pengalaman. ALFISYAJl.Biduri No.12 AMACO Bjb (0511)7318393-081351838688.

817379

RENTAL/CARTERCAHAYA RAHMAN RENTAL MBLmlyn sw mbl jam2an,droping hr-an,antr/jmpt Bandara 0811501129/7454999/7505553.

826182

PALANGKA RAYA

DIJUAL TANAHDijual tanah, ukuran 40x250mJl.RTA.Milono Km.6,5 PalangkaRaya . Hub.081250907153.

311208F

DIJUAL RUKODipasarkan Ruko 2Lt.uk.5x15m sisatnh 20m lks. Jl.Diponegoro SeberangBank . Tunai/kredit Hub. (0536)3370801/0811529977.

828129

M A RTA P U R A

RUPA-RUPASedia Ban baru & Velg Racing u/MblAnda di ANEKA BAN Jl.A.YaniKm.37,5 Sei.Par ing (0511)7402811.

311208D

PELAIHARI

DIJUAL TANAHDjl.tnh perkebunan luas 11hektar,SHM Jl.KNPI Pelaihari TP.Hub.08125172972.

828083

Tnh Desa Gunung Makmur Rt.1Dusun 1 Takisung Tala L.43m, P.118mpggr jl.raya. Hub.081348563834.

828087

BA R A BA I

J A S AInformasi Jual beli tanah,rmh,kebun,utk wil.HST. Hub.Husni 0811505129.

826996

TANJUNG

RENTAL/CARTER4 WD Strada Triton ’09 TANJUNGRENT CAR 081254248333/081349306433. Jg tersedia Kjg &Avanza,bs hr/mg/bln.

827347

JA K A RTA

RUPA-RUPAKhusus Kristen gratis,bk “BenarkahAlkitab Dipalsukan?” surati ke PO.BOX 6892 Jakarta-13068, www.the-good-way.com,www.faithfreedom.org,www.memritv.org,www.yabina.org,w w w . s a b d a . o r g , E -mail:[email protected].

826247

PT DHARMA LAUTAN UTAMAARMADA PELAYARAN NASIONAL

JADWAL BULAN JANUARI 2009BERANGKAT JAM KAPAL DARITANGGALHARINO.

1. 2. 3. 4. 5. 6.7.8.9.

10.11.12.13.

RabuJumatSabtuMingguSelasaKamisSabtuSabtuSeninRabuJumatSabtuMinggu

31 Des 200802 Jan 200903 Jan 200904 Jan 200906 Jan 200908 Jan 200910 Jan 200910 Jan 200912 Jan 200914 Jan 200916 Jan 200917 Jan 200918 Jan 2009

21.00 Wita22.00 Wita20.00 Wita22.00 Wita20.00 Wita18.00 WIta18.00 Wita20.00 Wita20.00 Wita21.00 Wita22.00 Wita20.00 Wita20.00 Wita

KM. KumalaKM. Kumala

KM. Dharma Ferry IIIKM. KumalaKM. KumalaKM. Kumala

KM. Dharma Ferry IIIKM. KumalaKM. KumalaKM. Kumala

KM. Kumala

KM. Kumala

KM. Dharma Ferry III

BanjarmasinBanjarmasin

BatulicinBanjarmasinBanjarmasinBanjarmasinBanjarmasin

BatulicinBanjarmasinBanjarmasinBanjarmasin

BatulicinBanjarmasin

TUJUAN

SurabayaSurabayaMakassarSurabayaSurabayaSurabayaSurabayaMakassarSurabayaSurabayaSurabayaMakassarSurabaya

1. Jadwal sewaktu-waktu bisa berubah2. Calon penumpang dimohon hadir 2 jam sebelum kapal berangkat

PT DHARMA LAUTAN UTAMA

Informasi hubungi :

Jl. Yos Sudarso No.4 Blok C BanjarmasinTelp. (0511) 4410555 (Hunting) Fax. (0511) 4410488

Layanan SMS 0813 494 78098 & 0811 379 379

Catatan :

Page 23: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

Djl rukp 4 pnt Showroom & BengkelAYani Km 5 L.942m2/1326m2 Hub9027899.Harga Nego V.027562-22/1

BA N JA R M A S I N BA N JA R M A S I N BA N JA R M A S I N BA N JA R M A S I N BA N JA R M A S I N

DIJUAL MOBIL

Bersambung ke Halaman 24 ...

BA N JA R BA RUBA N JA R M A S I N

TOYOTA

3 Unit Avanza G New Model (MinorChange) hitam silver 100% Baru C&KHRG 146.JT NEGO V.26343-7/1

2 Unit Honda Jazz type S putihmutiara 100% baru, cash & kreditHARGA NEGO V.26343-7/1

3 Unit Avanza Th06/07 VVTi Hitam,Silver,Aqua, brng istmw cash & kreditHARGA NEGO V.26343-7/1

2 Unit Avanza G VVTi 2008, wrnsilver full var, cash & kreditHRG 138.JT NEGO V.26343-7/1

HUB.SUNU WAHYU MOBILINDO (0511) 3263387/3263487/7535899/7405859Jl. A. Yani Km 3,5 No. 64 (seberang Poltabes) Banjarmasin

23Banjarmasin Post

Hub HD MOTOR Jl Belitung Darat Samping Gg Amal UtamaNo 108 Rt 22 Telp 0811514487 / 081349635449 Bjm

Grand Vitara JLX 07 merah sptbaru. cash / kreditHarga Nego V.026810-12/01

2 Unit X-Over 07 Silver/putihmutiara Cash / kreditHarga Nego V.026810-12/01

Tyt Rush Tipe S 08 hitam cash /kreditHarga Nego V.026810-12/01

New CRV 07 akhit silver spt barucash / kreditHarga Nego V.026810-12/01

HUBUNGI 081349492607 / 0511-7408612

Dump Truck PS120 HD Th 04. Bakpanjang,mls,terawat,siap jalanHarga Nego V.026880-13/1

Dump Truck PS 120 Th94. Kondisimulus, terawat siap pakaiHarga Nego V.026880-13/1

Dump Truck PS 100 Th96. Mulus,terawat, siap pakai, bak panjangHarga Nego V.026888-13/1

Dump Truck PS 120 Th96. Mulus,terawat, siap pakai, bak panjangHarga Nego V.026888-13/1

Hub Jl A Yani Km 35 No48 BanjarbaruTelp 0511 - 7407997 / 7424587

Dump truck PS125 ‘08 canter pjgdump 420 angs 7.162.000x35blnTDP 100jt V.26752-12/01

Honda Jazz A/T th 05 merah kondbaik mlsHarga Nego V.26752-12/01

Dump Truck PS 120 ‘04/05/06 kondok siap pkai pjg dump 420 BRHrg 222,5Jt Nego V.26752-12/01

Avanza G VVTi ‘04/07/08 silverhitam biru mls trwtHarga Nego V.26752-12/01

POS KE AMANAN 24 JAM

V.005447-15/1

Type 70 Paga r+ Cnopy Cash &Kredit,Bonus Pilihan(TV,Kulkas,AC )Harga Nego V.005447-15/1

Type 65 Pagar+ Cnopy Cash &Kredit,Bonus Pilihan(TV,Kulkas,AC )Harga Nego V.005447-15/1

Type 90 Paga r+ Cnopy Cash &Kredit,Bonus Pilihan(TV,Kulkas,AC )Harga Nego V.005447-15/1

Type 104Pagar+ Cnopy Cash &Kredit,Bonus Pilihan(TV,Kulkas,AC )Harga Nego V.005447-15/1

Type 48 Paga r+ Cnopy Cash &Kredit,Bonus Pilihan(TV,Kulkas,AC )Harga Nego V.005447-15/1

Perumahan Sentral 3 (Rahayu Indah Lestari),Jl Pramuka Km6 (Tembus Terminal) Komp Rahayu Indah Pembina 3.Cp: R.Agoes Salim, SE 0511-7556346, 7400671. M Zahir Hatta 085221026990

Djl cpt Bunyamin Residence Blok BKav 16 dkt klm renang 08125063906.Hrg 350jt Nego V.27060-15/01

Baleno Th00. Coklat Muda Met,istimewa, AC dbl, bisa TT, kreditHarga Nego V.027006-20/1

Jazz Th06 Akh. Merah Tgn 1, asliBjr istmw bs TT / krdtHarga Nego V.027006-20/1

Tyt Land Cruiser Cygnus ‘00 Akh4x4.Hijau Met,DA,ist bisa TT kreditHarga Nego V.027006-20/1

HUBUNGI : WTC MOTORJl A Yani Km 5 Telp : (0511) 7251811 / 08164561222

Taruna OXXY CSX Th05. Hitam,istimewa, asli DA, tng 1 bs TT, kredit.Harga Nego V.027006-20/1

Avanza th’ 04, Akh, Biru,VR15,FullVar,Mls,Trwt,Hub 0511-7409790Harga 117Jt Nego V.022562-5/1

Toyota Kijang Innova G Th2006 /V Th2005.Harga Nego V.027139-17/1

Suzuki Carry PU 1.0 Th06.

Harga Nego V.027139-17/1

Avanza Baru Th 2008 Tipe G (148,5jt)Pas Tipe S (159jt) PasHarga Pas V.027139-17/1

Honda Jazz VTec Sport Th07.Silver stone, full var.Harga Nego V.027139-17/1

HUB : AHSAN MOTOR Jl Brig Hasan Basri Ruko No 2 Kayu TangiBanjarmasin (seb Bank BTN & Primagama)

TOYOTA

3 JANUARI 2009 / 6 MUHARAM 1430 HSABTU

HARIS MOTOR SEB MINI MARKET ANNA K TANGI No36 Rt18 Banjarmasin (0511) 7432107 /7462188 / 0816214929 / 081349640899 / 0811519827

2 Unit Mits L200 Strada 4x4 DoubleCabin Th06/07. Cash & KreditHarga Nego V.027010-17/1

3 Unit All New Jazz Model Baru.Cash & KreditHarga Nego V.027010-17/1

2 Unit Toyota Rush S Th07. Silver Met.Cash & KreditHarga Nego V.027010-17/1

4 Unit Mits PS 125 Counter DumpTruck baru, stock terbatasCash & KreditHarga Nego V.027010-17/1

6 Unit New Avanza model baruReady stock Cash & KreditHarga Nego V.027010-17/1

2 Unit Tyt New Fortuner Model baru,stock terbatas Cash & KreditHarga Nego V.027010-17/1

Djl rmh T59 Jl Hikmah Banua KompSejahtera 2 C9 Hub. 081351351608.Hrg 175jt Nego V.023085-8/01 Rmh 2 Lt 4Kmr Komp Batas Kota Permai

Mtp (Dpn Mesjid Al-Ahdal) Hub0811555679Harga Nego V.027328-21/1

TOYOTA TOYOTA TOYOTA

BA N JA R M A S I N

Rmh Jl Perdagangan No.41 Rt22Uk10x14m Hub0511-7430898Harga Nego V.000-5/1

Ruko 4Lt, 2 pnt Jl P Antasari No146 Rt9Hub 3250496 / 085251270929 TP.Harga Nego V.021759-11/1

Perum Griya Permata Jl Meranti Raya KompKopri No 4 Hub 081351993174/3305653.Harga 70jt Nego V.027463-7/1

T51/130m2 Lok strtgs Jl Lingkr Dlm BnuaAnyar dkt Gatot 7309245/6133001.Harga Nego V.027652-5/1

Jl Sultan Adam Komp MandiriPermai No8 Hub 081351853739.Harga Nego V.027552-3/1

T70 Renov Bjb Permai Komp KlauseRefe No2. Lt300m2 hook 7106262.Harga Nego V.027656-3/1

HUB ANUGERAH VARIASIJL A YANI Km 1 No 29 C,D,E TELP 081351567889

Land Cruiser Th97 Turbo ManualHitam, TV, audio, cash / kredit.Harga Nego V.026852-12/1

Land Cruiser Th95 Turbo ManualHitam, TV, audio,full var cash / kreditHarga Nego V.026852-12/1

Avanza Baru Th08 Des Silver. LGXTh03 Hitam, cash / kredit.Harga Nego V.026852-12/1

Picanto Th 05 . Hitam, asli Banjarcash/ kredit.Harga Nego V.026852-12/1

Type 45 Jl Sekumpul Raya Komp RatuPermata Asri Blok A No6 Hub 7466908.Harga Nego V.027756-4/1

Ruko Jl A Yani Km 32,5 Loktabat Bjb.2 Lt 1 pintu Hub 08125100306 TP.Hrg 600jt Nego V.027704-5/1

BA N JA R BA RU

Hub X MOBIL Jl Tembus Pramuka Ruko Mitra Mas Bjm(Samp Dealer Kawasaki) Telp 05117450088 / 081349400588 / 08179988796

X Mobil Barabai 0517-44239

Daihatsu PU Granmax Th08 Hitam,Cash / kreditHarga Nego V.027796-26/1

Innova G Th05. Silver, Kjg LSX sil-ver met. Cash / kreditHarga Nego V.027796-26/1

Avanza G ‘05. Hitam Th06 VVTi Sil-ver, Xenia Th06 Silver Cash / kredit.Harga Nego V.027796-26/1

Kjg Krista Th03. Hitam Cash / kredit

Harga Nego V.027796-26/1

Pondok Metro Indah Blok C No11 K Tangihook full furni 2AC 2 TV lkp 0811501907.Harga Nego V.027819-5/1

Kijang Innova G Th05. Silver Met,asli Bjm Hub 3351380/0811513526.Hrg 155jt Nego V.027821-7/1

Ruko 2lt Jl Trans Kalimantan No5 HBakti SHM 0816216216789/6103763 TP.Harga Nego V.027928-6/1

Djl cpt Komp Berlina Blok E No1 L UlinHook Bjb uk 10x10 Hub7184155.Hrg 300jt Nego V.027848-6/1

Djl rmh baru T340 Jl Km 6 TembusGatot Tk 2 Permn Hub7375950.Harga Nego V.028034-3/1

Kijang LGX 1.8 EFI Th02. Hitam, TV,audio, bisa TT Hub 0811501226.Harga Nego V.027452-4/1

Toyota Avanza G 100% baru Th08.Hitam Hub 0511-7338828 / 08115000421.Harga 141,5jt V.027926-6/1

Innova G Th07 bln 8. Hitam Met, bgssiap pakai 081952727275 / 7146500.Hrg 180jt Nego V.027969-7/1

Over krdt Blok E T45 No76 Sei AndaiRenov 70% permn Angs 441rb 6178777.Hrg 75jt 2x Byr V.027934-12/1

Innova G Th06. Hitam Met, var, asli Bjr,asuransi all risk 3263667 / 0811510525.Harga Nego V.027546-4/1

Krista Th02 Akh. New model BiruMet, brg istimewa Hub 08125036565.Harga Nego V.028046-4/1

KristaTh02 Akh. New Model ,Hitam,OrsnlCat,Tv,Audio Hub 0811513866Harga Nego V.025903-3/1

Innova V ‘05. Hitam,Orsnl Cat,TrwtHub 0511-7576707Hrg Nego V.021656-3/1

Kijang Pick Up Tahun’05. Hitam,Orsnl,AC hub. 0511-7576707Harga Nego V.023933-3/1

Jl Bumi Mas Raya Km 4,5 Komp BumiAyu Rt9 No1 Bjm Grsi Hub3269919.Harga Nego V.029757-10/1

Avanza G VVTi Th06. Hitam Met,kond mulus full var Hub 7424721.Harga Nego V.027940-10/1

Corolla ‘99 Akh. Kuning Emas bodyklng full var lkp VR 17 bs TT 7677460.Hrg 94,5jt Nego V.027876-3/1

Kijang PU Solar Th02. Hitam, mls, trwt,AC dingin,tape VR HP.08125018455.Harga 67jt Nego V.028086-3/1

Innova G Th05. Greenlight orsnl varsiap pakai Hub 081349458933 TP.Hrg 160jt Nego V.028050-4/1

Djl 100m dr Jl A Yani Km 7 (seb Psr) 2kt,1km T55 Lt210m2 08125010491 TP.Harga Nego V.028055-9/1

Toko 5 pnt Lt4x50 Lb4x12. SHM Jl KebunKaret Bjb Hub7233677/085951108787.Hrg @225jt Nego V.027980-14/1

Rmh br T90 Komp Sejahtera MdrAsri No71B. 3kt,1km 08125022723.Hrg 250jt Nego V.027971-4/1

TOYOTA

Innova G ‘05. Hijau Met, full var JK asliBjr DA VIV memuaskn 7454327/6149858.Harga Nego V.028074-11/1

Krista Th02 New Model Silver VR 15full var JK CD sgt mmuskn 6149858.Harga Nego V.028069-11/1

Kijang LGX EFI 1.8 Bensin Th03.Hitam Hub 7565927 / 08125091756.Hrg 122jt Nego V.028063-9/1

Kjg Standart Long Th96. Hijau, AC,tape, VR, BR Hub 0813480263026.Harga 55jt Nego V.028096-10/1

Avanza ‘05. Kuning Met,Full Var,Lkp. Cash/Krdt Hub 0511-7499110/08195140005Hrg 120jt Nego V.027296-5/1

Kost2an 7 pnt Jl A Yani Km 5 / blkg StadionLt 18x22 Hub08125107023/7492545.Hrg 200jt Nego V.023176-10/1

Tyt Avanza Th07 VVTi Hitam full var,mls Hub 0811500200 / 0511-7727748.Hrg 136jt Nego V.000-10/1

Tyt Starlet ‘87. Putih, AC, tape, msninterior ok 081348003455 / 7300797.Hrg 29,5jt Nego V.000-7/1

Jual cpt Kjg Super Th95. Putih,AC, tape,siap pakai Hub 7420569/3259070.Harga 43jt Nego V.000-6/1

Avanza S Th07. Hitam, full variasiHub 0511-7143975.Harga Nego V.000-15/1

Avanza G VVTi Th07. Biru Met, DAHub 081349667001.Hrg 139jt Nego V.000-10/1

Rmh Jl A Yani Km8,2 Lt170m 2KT 1Km1300W PDAM Hub 0511-7114885Harga Nego V.27205-9/1

Jl Prona I Komp Bumi Raya PermaiRay II No 31 Rt12. T.3263965/7319955.Harga Nego V.910028-11/1

Rmh 3lt Jl Pangeran Hidayat Kotabaru08125056469/051821329/051821367.Hrg 900jt Nego V.027814-16/1

M A RTA P U R A

Kjg LGX 1.8 EFI Th04 New Model ACdbl orsnl asli Bjr Hub 0511-7576753.Harga Nego V.910029-11/1

Hub SMS MOTOR Jl Sultan Adam No 15 Rt 14 Telp 0511-7401515 / 0811511515 Banjarmasin

Szk Escudo 20.1 M/T Th02. BiruSilver, mls, trwt var asli Bjm.Cash & KreditHarga Nego V.029731-26/1

Hnd Stream ‘03 A/T. Silver, full varCash & KreditHarga Nego V.029731-26/1

All New CRV 2.4 A/T Th07. Silver, mls,trwt siap pakai variasi. Cash & KreditHarga Nego V.029731-26/1

Szk Swift ‘08. Abu2 Silver, TV, DVD, MP3, mls,trwt var asli Bjm siap pkai Cash & KreditHarga Nego V.029731-26/1

2 Unit Taruna CSX Th00. Biru Silver,var, mls trwt siap pakai Cash & KreditHarga Nego V.029731-26/1

Nissan X TRail XT A/T Th05. Hitam,body kit, VR, full var. Cash & KreditHarga Nego V.029731-26/1

Innova Th06. Hitam, AC, TR, VR, mlsHub 0511-7337022/7527527Hrg 153jt Nego V.000-6/1

TOYOTA KOTABARU

Kijang Th92. Biru kond bgs siappakai Hub 08125028296 / 7494176.Harga 45jt Nego V.027961-7/1

TOYOTA

Tyt Rush ‘08 htm tope G TV Layarsentuh jok klt DVD Bs krdt Hub7426501Hrg 171Jt Nego V.000081-9/1

Komp Trikora Asri dkt Tol T100 2Lt PLNSumur Gali Lt150m2 Hub085251971890Hrg 200jt Nego V.000058-7/1

Komp Berunjay Jl Samudera No19 Rt20Lkp Semi permann Hub05116221660Hrg 725jt Nego V.000068-7/1

Kjg LGX ‘97 Biru Tosca AC Tape Hub0511-7768250/08125123603Hrg 85Jt Nego V.000092-7/1

Corolla Twincam ‘90 Abu met Velg 16”BR AC Bd klg tape CD istw 081251141077Hrg 45Jt Nego V.000089-7/1

Avanza ‘07 hitam barang mls Hub0511-7666289/081348190102Hrg Nego V.000071-12/1

HUB ISTANA MOTOR JL LINGKAR BENUA ANYAR 081351072654 / 7401974MAU JUAL MOBIL HUB H. YANTO 08125123674 / 7401974

Suzuki Aerio 02 akh TV CD audioCash / kreditHrg 89jt Nego V.000-5/1

Honda Jazz 04 matic hitam sptbaru Cash /kredtHrg 121Jt Nego V.000-5/1

2 unit Kjg Krista Th03 New modelSilver & Biru Cash/ kreditHrg 136jt Nego V.000-5/1

CRV All New ‘07. Tangan 1 Bunglonsprt baru. Cash / krdtHrg 286jt Nego V.000-5/1

Page 24: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

BMW

Jeep BMW X5 Th03 4x4. Hitam orsnlcat, trwt bs TT jrg pkai Hub 0511-7439466.Harga Nego V.025487-4/1

BMW 318i Matic Th99. Warna Biru,mulus Hub 08115007118 bisa TT.Hrg 112jt Nego V.027794-5/1

Sambungan dari Halaman 23 ...

Banjarmasin Post24

MERCY

3 JANUARI 2009 / 6 MUHARAM 1430 HSABTU

Diswkan Bus Pariwisata AC 27 & 35 Seat7309399 /08115008280(DVD,Reclinng Seat)Harga Nego V.026015-10/1

Taruna CX ‘00. Hijau Met, AC,tape,PW,CL Hub 7542886 / 081349326200.Harga Nego V.026917-3/1

CHEVROLET

Ready stock G Vitara, SX4, Swift,APV, Hub 081351507599.DP Ringan V.000-11/01

New Honda Jazz Ready stockDP mulai40jt-an sgr Hub Kaspul 0511-7513000Angs 5jtan V.26775-11/01

ISUZU

HONDA

SUZUKI HONDA

Mercy A140 Th01. Abu2 Metalik, AsliBjr, var mls trwt Hub 0511-7494560.Harga Nego V.027459-4/1

MAZDA

DaihatsuSirion’MTh’08 Silver,lkp,trwt,cash& Krdt, Trwt.Cash&Krdt 08125003489Hrg 125Jt Nego V.21503-3/1

Daihatsu Zebra Espass PU ‘05Hitam Hub 0511-7555759.Harga 39jt Nego V.025536-4/1

Daihatsu Taruna CSX Th01. SilverHub 0511-7646452.Hrg 87,5jt Nego V.027852-4/1

Hnd Stream 1.7 M/T Th02 Akh. Htmkond mls fas lkp Hub08115005238.Harga Nego V.027624-3/1

H Civic Sport Wonder ‘87. Hijau Met,orsnl,mls,audio AC CL var 7106262.Harga 35jt Nego V.027654-3/1

Honda Fit ‘02 Akh. Htm, Sun roof,VR 18,mono,full var 0811518118/7518118 Bs TT.Hrg 116jt Nego V.027658-3/1

Jazz VTec ABS,EBD,BA,M/T 10 ‘07.Abu2 Met,mls,full var 081348068685.Hrg 158jt Nego V.000-3/1

Chev Zafira Matic ‘01. Hitam,ACdbl,PW,PS Hub 08115007118/0811518118.Harga 85jt Nego V.027666-3/1

Mazda 323 Lantis ‘97. Silver,CD,terawat / orsnl Hub 0511-7307456.Harga Nego V.027455-4/1

Nissan Grand Livina 1.5 Th07. Htmbrg istmw Hub 0511-7592016.Hrg 157,5jt Nego V.027812-4/1

Panther PU Th00. Hitam kond oksiap pakai pjk br Hub 7717529.Harga 60jt Nego V.027606-4/1

Wrangler CJ7 4x4. AC,CL,Edelbrock V8,Whinch, bestop,int,ext wrangler 081351616789Harga Nego V.027591-3/1

Disewakan u Carteran Bus AC &Non AC Hub 7408098 / 7460460 TP.Harga Nego V.028048-3/1

WRANGLER

Timor ‘96 Akh,Merah Ferrari Kond OkHub 08125057460/0511-6102244Hrg 45Jt Nego V.024903-4/1

L200 Strada Th03 Akh Bln 12. merahSilver,Orsnl,mls Hub 0811513866Harga Nego V.025198-4/1

Over krdt Xenia Li Th07 Plat KHSilver, Sisa 18blnx4jt/bln 7653486.Harga 45jt Nego V.027765-4/1

Dump Truk PS 120 ‘01. Angs 29x 3702rbHub 081349678458 / 08875068956.DP 69jt V.027690-4/1

Swift ST Th’08,Hitam,AT,Asli Bjm,Mls,Istmw,KmRendah 085251659695/7424721Harga Nego V.24115-7/1

Hnd Civic VTi S Matic ‘01. Coklat Muda,full audio, velg 17 Hub 08125049500.Harga Nego V.027827-5/1

R Stock Swift, SX4, G Vitara,APV, Bns mnrkHub Winda 7763306/081349688586DP Murah V.0217804-25/1

Mits Lancer DOHC GTI ‘95. Abu2 Met,VR17,CD, lkp 7450088/081349400588.Harga Nego V.027791-5/1

Suzuki Grand Vitara ‘92 Silver,mls,siappakai Hub 0511-7576707Harga Nego V.025241-4/1

Honda New CRV Th03 Merah Met,trwt orsinil bs TT Hub 0811501226.Harga Nego V.027731-11/1

Karimun Th00. Gold,AC,TV,msnok,MP3,PW,CD Hub085248514933Harga 69jt Nego V.027835-6/1

Escudo Th94. Biru Muda AC CD mlssiap pakai Hub 0511-7161959.Harga 73jt Nego V.000-6/1

Jazz IDSi Th05. Hitam Met,brg bgs kayubaru siap pakai Hub 08125016535.Harga Nego V.028036-3/1

Over krdt Mits PS 110 Center Roda 4Th07. Angs 4,943jt/bln 081351980244.DP 60jt Nego V.027922-11/1

Carry 1.5 Futura Th08 Pick Up. Hitam,kond 95% Hub 081348484851.Harga 79jt Nego V.027920-4/1

New CRV ‘04 Matic. Hitam full var TVMP4 DVD bs TT 081349485777/7485777.Harga Nego V.028044-4/1

MITSUBISHI

N I S S A N

3 Unit L200 Dbl Cabin Th06 Akh.siap pakai 0511-3250017/ 7400773Harga Nego V.024718-8/1

Honda Jazz Th06. Hitam,Fas Lkp,MlsTrwt Hub 0511-6225552/081349355222Harga 138Jt Nego V.24595-8/1

Escudo ‘96 UnguFas Lkp,Trwt Hub0511-7451118/6225552Hrg 83jt Nego V.26976-8/1

Honda Jazz IDSi Th04. MerahFerary Hub 081348216973.Hrg 122jt Nego V.028038-8/1

Dump Truck PS 135 Th05. Hub0511-7494711 / 081933755240.Harga Nego V.027902-3/1

Dump Truck PS 120 Th96. Hub0511-7494711 / 081933755240.Harga Nego V.027899-3/1

Timor S515 ‘97. Biru Met, mls, orsnl cat,lkp + audio tng 1 asli Bjr 08125018455.Harga 43jt Nego V.028089-3/1

Jimny Katana Th89. Biru,AC,tape,ban baru Hub 0511-7622929.Hrg 32,5jt Nego V.028067-5/1

Jimny Th97. Biru fas lkp VR, BR kondmulus Hub 0511-7703199.Harga 49jt Nego V.028061-4/1

Over krdt Feroza G2 Independent ‘97.Merah Silver ban 32 lkp 085821390900.Harga Nego V.028080-4/1

Jazz ‘04 Matic Hitam, mls, djmin puasfull var JK,audio asli Bjr 08152147044.Harga Nego V.028071-11/1

Mits Eterna Th91. Abu2 Met, orsnlsiap pakai Hub 4366114 / 9031929.Harga 47jt Nego V.028065-4/1

Djl cpt Strada Mega Cabin Th03.Putih kond baik Hub 0511-7352777.Hrg 115jt Nego V.027983-4/1

Kia Rio Th04. Hitam, mulus &terawat Hub 081351869991.Harga 59jt Nego V.028059-4/1

KIA

Isuzu Panther Pick Up Th06. BiruMalam Hub 0511-7400176.Harga Nego V.028117-9/1

Dump Truck PS120 Isuzu Th05. MlsAngs 3.380rbx27bln Hub 6140797.TDP 55jt Nego V.027930-9/1

Hyundai Getz ‘05. Silver bd mls Velg 15,tape Hub 08115005833 / 7637677.Harga Nego V.028119-6/1

H Y U N DA I

Honda Jazz ‘05 Akh. Hitam Met, TV, DVD,VCD,CD,MP3,lkp Hub081348069007.Hrg 127jt Nego V.000-6/1

Honda City ‘96 Biru Muda,Audio.PW,CL,Hub 05116230113/087816233000Harga 72Jt Nego V.027331-9/1

Honda Srteam ‘05 Biru met,asli bjr,brgmls.Hub. 05116188719/081349678001Hrg 165Jt Nego V.026757-9/1

DA I H AT S U

Jimny Th89. Hitam, AC, tape kondisibagus Hub 085248109444.Harga 30jt Nego V.000-5/1

Hnd City VTec Matic ‘05. Hitam, varorsnl Hub 081349485777/7485777.Hrg 145jt Nego V.000-7/1

MITSUBISHI

Kia Carnival Th00. Silver mls Hub0511-7337022/7527527Harga 75jt Nego V.000-6/1

Hnd Sport Nova ‘90. Hijau, full audio var,mls,siap pk 7465050/085248715239.Harga Nego V.027437-8/1

Dijual Cepat Katana ‘90 Variasi,ACserius Hub 081348206000Hrg 30jt Nego V.027152-7/1

Szk Carry PU 1.5 Th03. Hitam, siappakai serius Hub 081348206000.Harga 48jt Nego V.024706-7/1

Swift ST Th’08,Hitam,AT,Asli Bjm,Mls,Istmw,KmRendah 085251659695/7424721Harga Nego V.24115-7/1

FORD

SPD MOTO R

New Avanza, Yaris, Innova R stock &terbts Adi Tyt 7427818/081351435758.Harga Nego V.027959-26/1

TOYOTA

SUZUKI

Feroza G2 Independent ‘97 silver AC RT Bdklng Ban 90% TT C/K 7535899/08128070702Harga Nego V.000-8/1

Cuci Gudang PU, MB, Terios, Xenia,Sirion Hub 7466009/081253953002.DP 15% V.26789-10/01

DA I H AT S U

Over krdt Suzuki Swift Th05. Abu2Met, mulus,DA VIP Hub 6139110.Harga Nego V.027851-6/1

Baleno Th97. Fasilitas lengkap Hub085266519889 / 0511-4310489.Harga Nego V.028042-4/1

Jimny Katana ‘96. Putih,PS, RT, orsnlAC dingin Hub7409288/08152124046.Hrg 49,5jt Nego V.027924-3/1

SUZUKI

Avanza Baru New Model htm silverAqua Blue variasi Hub08152144000Hrg Nego V.000111-12/1

Prog Akh Th Swift, Karimun, APV +hdh. Szk Mitra 085248063171/7661225.DP Mrh krdt s/d 5th V.027338-19/1

R Stock SX4, Swift, G.Vitara, APV Plusbns mnrk Hub 7557034/081348571782DP 20% V.000-01/02

Daihsu Zebra Astrea ‘92 Abu met ACTP BR Msn bd mls Hub08125172021Harga 23Jt Nego V.000059-7/1

Paket Thn Baru SX4, Swift, EstiloHub Dealer Resmi 081349758941DP 20%+hdh mnrk V.000050-01/02

Visto ‘03 silver met orsnl AC PS DVDPW VR Hub 081351725100/7600779Harga 77Jt Nego V.000082-12/1

Ford Escape 4x2 ‘05 matic htm met ACTR VR BR asli Bjr Hub0511-7415006Harga Nego V.000076-9/1

Feroza ‘96 hijau met BR VR AC TapeBd klng Hub 085215519500Harga Nego V.000076-9/1

Kia Picanto ‘05 hitam VR CD PW 4Pintu asli Bjr 08149324255Harga Nego V.000053-7/1

Katana GX ‘04 Akhir merah met ACCD MP3 VR 100% orsnl 081251232718Harga 71Jt Nego V.000052-7/1

Honda Tiger CW ‘08 Akh hitam DblDisk Km+2000 Hub 081251232718Harga 20,5Jt Nego V.000054-7/1

Panther Samurai ‘94 hitam over krdt2,8jt/bln sisa 8 Bln Hub 05117759677Hrg 25jt Nego V.000055-7/1

Mitsubishi PU ST 120 ‘91 putih Hub7528770/081348173439Harga 18Jt Nego V.000066-7/1

R Stock Terios, Xenia, Granmax, SirionHub Dealer Resmi 7414883/081251002006Harga Nego V.000086-12/1

Dijl cpt Szk X-Over 4x4 CBU ‘07 silvermanual serius 08125118737 No SMSHarga Nego V.000091-9/1

BU Sirion ‘07/08. Silver,AC,Tape, TV,VR15,pjk 1th an sndr Hub 7409654.Hrg 123,5jt Nego V.027792-5/1

Jazz Th05 Matic Biru Met pjk 1th varorsnl Hub081349485777 / 7485777.Hrg 133jt Nego V.000-4/1

Hnd Nova ‘88. Merah, asli Bjm,klng Velg17,MP4,RT,CD 081349311444/7311119.Harga Nego V.027763-1/1

Feroza ‘95 Independent merah met PS PWCL TR VR BR AC bd klnr ist 08125017049Harga 55Jt Nego V.000056-12/1

Innova G ‘05 Akh hitam Full Var jokklt orsnl Km34rb Bs TT 0511-7408844Hrg 162Jt Nego V.000101-7/1

Kia Carnival ‘00 matic silver asli BjrHub 081251828882Harga 78Jt Nego V.000102-7/1

Page 25: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

25Banjarmasin PostLAYANAN PUBLIKPEMBACA setia BPost, silakan sampaikan keluhan, saran dan kritik Anda

terhadap public service atau masalah pembangunan di banua kita, secarasingkat, cerdas dan santun melalui SMS ke nomor (0511) 7445000.

Caranya: Ketik HOT <spasi> (isi SMS Anda)

3 JANUARI 2009 / 6 MUHARAM 1430 HSABTU

Asal LancarASSALAMUALAIKUM, kepada Yth. Anggota DPRD Ban-

jarmasin. Rencana penyesuaian tarif PDAM Bandarmasin 1 Januari2009 disetujui oleh anggota dewan yang terhormat dan katanya adakesepakatan dengan pelanggan.

Kami warga Jalan HKSN, Komplek Surya Gemilang Banjarmasin Utara, kembali memohonperhatian bisa lancar ke tempat kami, karena yang kami rasakan saat ini antara hak dankewajiban tidak berimbang.

Mudah-mudahan anggota dewan yang terhormat jangan hanya ketok palu, masalah ke-naikan tarif tapi tidak mendengar keluhan kami. Kami sebagai pelanggan tidak punya pilihanlain, produsen air yang ada hanya PDAM Bandarmasih, tetapi kami punya harapan ada yangpeduli dengan kami yaitu anggota dewan yang terhormat. Terima kasih.

(081351711xxx)

Banyak KubanganDI saat Jalan Jafri Zamzam hancur, Jalan Cendrawasih

hancur, Jalan Pembangunan 1 jadi jalur alternatif, karenajalannya masih mulus. Tapi sekarang Jalan Jafri Zamzam danJalan Cendrawasih sudah mulus, malah Jalan Pembangunan1 yang hancur. Kapan jalan kompleks kami ikut dimuluskan?Kubangan di sana sini, di saat air pasang banyak pengendarayang terperosok ke kubangan, nyawa pun jadi taruhannya.Kasihanilah kami.

(087811187xxx)

Perhatikan HonorPAK Gubernur, tolong pang perhatikan nasib kami, guru-

guru honor yang sudah terdata. Ini pemerintah memberikanuang kepada masyarakat yang katanya miskin, padahalbanyak yang salah data. Sudah anaknya gratis sekolah, dapatuang lagi, keenakan. Sedangkan kami, guru-guru honor, nasibkami tidak diperhatikan. Kami yang memberikan pelajaran ke-pada anak-anak mereka. Seharusnya kami juga diperhatikan.Apakah kami dianaktirikan?

(085751046xxx)

Di Disdik KotaPENYALURAN dana DAK

untuk MI sebaiknya tetap dibawah kendali dan manaje-men Dinas Pendidikan Kota.Kami tidak berpretensi nega-tif, tetapi kita melihat sendiriDinas Pendidikan Kota cu-kup kapabel dan akuntabelserta transparan dalam me-ngelola dana DAK. Walau-pun di sana sini, perlu per-baikan baik secara teknis atauprosedural. Mengelola danaDAK dengan nilai nominalmiliaran Rupiah, bukan per-kara mudah. Jadi manajemensatu atap, banyak sisi posi-tifnya.

(081349777xxx)

Belum DapatKEPADA LVRI, kenapa

sampai sekarang tunjanganveteran bapak ulun belumjuga dapat. Dulu bapak ulunpejuang dan sudah ada SKatau piagam penghargaan-nya dan sudah diserahkankepada yang bertugas di kan-tor markas besar LVRI, sam-pai sekarang belum ada per-kembangannya.

(087815184xxx)

AgarTransparanKEPADA Yth. Bapak Rek-

tor Unlam. Tolong pak minta-kan pada tim asesor agartransparan dalam pengu-mumam sertifikasi guru 2008.Mengapa tidak seperti di2007 yang lengkap dengannilai? Lantas, mengapa pe-ngumuman yang diklat ng-gak sekalian saja? Sebenar-nya ada apa dibalik semuaini? Kemana kami mengadumasalah ini?

(05122713xxx)

LingkunganRusak

UNTUK gubernur dan DP-RD Kalsel. Saya sangat sedihmelihat lingkungan kita ru-sak, karena ulah para penam-bang. Apalagi yang tidak ber-tanggung jawab dengan me-nutup lobang serta mereboi-sasi kembali. Saya sarankantambang yang merusak itukita tutup saja. Walau kita ti-dak punya tambang, kita te-tap bisa makan. Terima kasih.

(087817117xxx)

Patutkah?HULU SUNGAI TENGAH - Assalamualai-kum Wr Wb. Kepada Kepala Kandepag Kab.HST. Ulun umpat batakun lawan sampian.Apakah patut sampian merayakan tahunbaru 1 Januari 2009 badangdutan di kantor.Pakai pengeras suara lagi.

MenagihBunga

HULU SUNGAI TENGAH -Assalamualaikum Wr Wb.Kepada Yth. Bapak Danrem101/Antasari, tolong tegur-kan pak Kasdim, anggota(Kodim) 1002/Barabai, HSTmenjadi rentenir di Barabaidan ada juga musababnyasampai meninggal dunia,karena ditagih terlalu me-nekan.

Kami merasa keberatan,karena Pak Kasdim anggotaTNI - AD dan orang nomordua di kesatuan Kodim 1002/Barabai yang telah memakaiempat orang preman untukmenagih bunga pinjamankami 10 persen. Kami merasakeberatan dan kami sudahmelapor ke polisi militer Kan-dangan.

(081351290xxx)

DibebaskanBATOLA - Pak Kejari dan Ke-tua Pengadilan Marabahan.Di Rutan Marabahan ada na-rapidana kasus pelecehanseksual dibebaskan, padahalbelum bayar subsider, ataupun menjalani hukuman atassubsidernya itu. Bila pihakRutan menganggap itu khilaf,kenapa sidik jarinya dipal-sukan dengan memakai sidikjari petugas. Jangan-janganhal seperti ini sudah seringterjadi.

(081351785xxx)

LangsungKecamatan

KOTABARU - Yth. BapakBupati Kotabaru. Kami de-wan guru di Sungaian, Kec.Pedalaman. Mohon kalaumembagi pakaian dinas lang-sung saja per kecamatan. Se-bab kain baju Hansip danKorpri yang dibagi Pemda di2008 yang dapat yang di kotasaja. Tolong pak bupati, kamijuga guru.

(081348191xxx)

Beda HargaHULU SUNGAI TENGAH - Kepada Yth. Bapak Kepala DinasPertanian Kab. HST. Kenapa pupuk yang dibagikn untuk Kel.Tani Jarang Kuantan harus ditebus seharga Rp 80 ribu/sak?Sedangkan kel. tani yang lain harganya hanya Rp 61 ribu/sak. Apalagi pupuk bersubsidi tersebut hanya boleh ditebusoleh 14 anggota, dari 25 anggota seluruhnya. Berapa sebe-narnya harga pupuk yang harus dibayar petani per karungyang ditetapkan pemerintah? Kenapa PPL yang bertugas didesa kami tidak mau peduli dengan keluhan anggota yangtidak dibolehkan ikut membeli.

Tolong tempatkan PPL yang bisa diandalkan untuk mem-bimbing kel. tani, jangan PPL seperti sekarang ini. KepadaBapak Camat LAS, tolong dinasihati pambakal kami yang ikutcampur terlalu banyak terhadap masalah pembagian pupukini. Bukan tambah mudah, malah tambah mahal pupuk ter-sebut, mungkin ada jua jatah gasan pambakal, PPL dan ketuakelompok, maka sampai Rp 80 ribu harganya.

(085751472xxx)

Tarif LamaBANJAR - Yth. Dinas Perhu-bungan Kab. Banjar. Kenapabayaran taksi jurusan Marta-pura Sei Tabuk masih pakaitarif yang lama, padahal ben-sin kan sudah turun, kok ta-rifnya belum turun. Tolongditindak lanjuti. Terima kasih.

(085751158xxx)

Kok CurangBATOLA - Kantor KPKN Ban-jarmasin kok curang? Kamiguru-guru dinas yang diper-bantukan di Depag (pusat)tidak dapat tunjangan uangmakan atau lauk pauk. Se-dangkan rekan-rekan kamiyang di Pelaihari, Barabai,serta yang diperbantukan diKPU dapat tunjangan LP.Padahal jelas edarannya, se-mua PNS yang bekerja ataudiperbantukan di pusat da-pat tunjangan LP. Demi keju-juran, kebenaran dan keadil-an, mohon penjelasan kepalaPerbendaharaan Kas NegaraBanjarmasin. Terima kasih.

(085651287xxx)

PerbanyakPohon

HULU SUNGAI UTARA -Buat bapak bupati yang ter-hormat. Gimana kalo kotakita ini perbanyak lagi pohon-pohonnya. Tapi jangan pohonPalem terus. Tujuannya biarjadi sejuk dan rindang, kayakota-kota besar.

(05276711xxx)Tolong

DitertibkanTANAHBUMBU - Pak Bu-pati, tolong kami. Saya me-ngajukan buat IMB ke TataKota Tanbu, bangunan 65 me-ter persegi, biayanya Rp 1,4juta kwitansi. Kami bayar Rp1,5 juta yang 100 ribu admi-nistrasi katanya. Hari ini sayamau ambil IMB, oleh Kabiddiminta uang jerih payah Rp250 ribu. Tolong ditertibkanbawahan pian. Terima kasih.

(081348404xxx)

Berikan FasilitasKEPADA Bapak Wali

Kota, kami berharap Bapakbersedia memberi fasilitasuntuk komunitas anak mudadi Banjarmasin. Sepertilapangan skateboard danBMX. Olahraga ini adalahsuatu hobi yang positif bagianak muda yang ingin lebihmaju dan kreatif. Banjarma-sin jangan mau ketinggalandengan kota besar lainnya.

(08875190xxx)

Dikasih LambangPAK Yudi yang baik hati.

Tolong semua mobil dinaswilayah kita ini dikasih lam-bang Pemda dilambungnya.Kalau pelat merah bisa di-ganti hitam, ulun malu mali-hat kawan-kawan kita itu.Tolong pak, hanya pian yangbisa.

(05118818xxx)

KapanDiperbaiki?

KOTABARU - Pak BupatiKotabaru Yth. Kapan jalan diKel. Utara Pudi diperbaiki?Sebab rusak parah, jalan kakisaja sulit. Masa cuma Kec.lain terus yang dibagusin.

(081349463xxx)

KurangRepresentatif

TANAHLAUT - Kepada Yth.Bapak Bupati Tala. Mende-ngar rencana pian untuk mem-bangun rumah sakit moderendi kawasan Gunung Kayang-an, mudahan terealisasi danulun sebagai yang menilai ke-indahan dan estetika bangun-annya kurang representatifdengan Tala.

(081952928xxx)

YTH. Kapolda Kalsel dan Kapolres Tala. Terima kasihdan salut kepada pian-pian bapak polisi Polres Tala yangmasih peduli dan sayang dengan kerusakan hutan dan

berhasil menangkap truk-truk pengangkut kayu ulin, beberapa hariyang lalu. Namun penangkapan tersebut baru sebagian kecil, masihbanyak truk-truk yang dikawal oknum polisi melaju bebas. Sekalilagi, salut kepada pian-pian bapak polisi Tala yang masih pedulidengan kerusakan hutan. Maju terus pak polisi, kami warga Talayang sering kebanjiran mandukung pian sabarataan.

(087816177xxx)

Baru Sebagian

Jangan DipersulitTOLONG dipermudah untuk pembuat-

an pajak baru, STNK atau ganti plat danlainnya. Jangan dipersulit, karena ma-syarakat sudah punya itikad baik ke kantorSamsat untuk pemasukan daerah kita jua.Kalau tidak, plang yang ada di depankantor Samsat yang bertuliskan “JanganLewat Calo” dilepas saja, tidak ada guna-nya.”

(087815429xxx)

Razia StikerMOHON pihak yang

berwenang merazia stikerlogo daun ganja yang ada dimotor anak-anak muda,sepertinya mereka sudahtidak asing dengan daunaslinya dan mungkin suatukebanggaan. Saya amat ri-sih melihatnya, mohon di-tertibkan, wassalam.

(081349520xxx)

Resahkan WargaYTH. Bapak polisi, to-

long preman yang mabuk-mabukan yang ada di Km.71 simpang empat arah Ran-tau diberantas, karena itumeresahkan masyarakat.

(081953660xxx)

Berantas NarkobaKEPADA Yth. Bapak

Kapolres Tanahlaut, tolongberantas narkoba dan per-judian di Desa Benuaraya,Batibati.

(085251764xxx)

Ugal-UgalanPAK polisi tolong ditindak mobil yang ugal-ugalan. Kemarin sore ada mobil

plat L 1997.., jalannya laju banar hampir nabrak orang nyebrang di Jalan diTeluk Dalam, Banjarmasin.

(085821342xxx)

RaziaPerbatasan

KEPADA Yth. Bapak Ka-polres HST, tolong diraziadaerah perbatasan Sei Buluh- Amuntai. Di sana, seringbalapan liar pada sore hariyang menggunakan jalan ra-ya dan sangat mengganggupengguna jalan yang lain.

(08125032xxx)

TingkatkanKebersihan

HULU SUNGAI SELATAN- Salut buat Pemkab HSS.Jalan S Parman sudah bertro-toar dan kelihatan lebih rapi.Tapi pak, kebersihan tolongditingkatkan. Terutama ditrotoar depan kantor BankBRI Kandangan, banyaksampah bekas mangkal parakarnet dan orang berjualan.

(08195119xxx)

Adriansyah(Bupati Tala)

BPOST/DOK

BPOST/DOK

Yudhi Wahyuni

Sangat mengganggu waktu is-tirahat warga sekitar. Sementaramalam tahun baru Islam tidak di-rayakan. Padahal baru saja keba-karan rumah sampian yang sempat membuat warga panik.Tolong sesuaikanlah dengan kedudukan sampian.

(08125134xxx)

BERBAHAYA -Kendaraan yangmelintas di atasJembatanCirebon,KabupatenBatola mestiberhati-hati.Bagian badanjembatan terlihatmenganga danrusak parah.Rusaknyajembatan yangmenghubungkanBanjarmasindan Marabahanini, sempatmembuat duawarga terjatuh.

BANJARMASIN, POST/AHMAD RIDUAN

Banyak PotonganYTH. Bapak Kapolda, mengapa dana Per-

wabku Sat Samapta Polres Tabalong banyakpotongannya? Padahal Polri sekarang inisedang pembenahan diri.

(085751583xxx)

TertibkanAnggota

PAK Kapolres HSS, tolongtertibkan anak buah andasebelum menindak masyara-kat yang salah, buktinya adaaparat yang tidak memakaikelengkapan bermotor di ja-lan raya. Terima kasih.

(081251063xxx)

Page 26: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

26 Banjarmasin Post TAMBUN BUNGAI3 JANUARI 2009 / 6 MUHARAM 1430 HSABTU

Ratusan Hektare Kebun Rusak

PALANGKARAYA, BPOST-Calon anggota Dewan Per-wakilan Rakyat (DPR) mau-pun Dewan Perwakilan Dae-rah (DPD) RI ditantang ber-komitmen siap memper-juangkan Kalteng. Jika tidakberani, mereka disarankanlebih baik mundur.

Gubernur Agustin TerasNarang, mengatakan, Kal-teng membutuhkan wakilyang bisa mendorong per-juangan pembangunan dae-rah. Untuk itu, wakil Kaltengdiharapkan bisa dengan lan-tang memperjuangkan aspi-rasi masyarakat Kalteng.

“Calon anggota DPR danDPD RI menjadi harapan rak-yat untuk memperjuangkanaspirasi daerah. Mereka ha-

rus berani menjadi ‘terompet’bagi Kalteng. Kalau tidak maulebih baik mundur. Buat apa adawakil kita, kalau tidak bisa di-andalkan,” katanya.

Teras mengaku menyadaribetul pembangunan Kalteng

masih memerlukan dukung-an dari pemerintah pusat. Ka-rena itu perlu ada pihak-pi-hak yang membantu mem-perjuangkan dan meyakin-kan pemerintah pusat untukmendukung pembangunandi Kalteng.

Dia menilai komunikasianggota DPR dan DPD RIasal Kalteng selama ini sudahcukup baik. Namun diharap-kan komunikasi lebih diting-katkan untuk sama-samamemperjuangkan pemba-ngunan Kalteng di pusat.

Untuk itu pula, Teras ber-harap kursi DPD RI daerahpemilihan Kalteng yang lo-wong sepeninggal almarhumKH Haderani segera diisi.Tujuannya agar perjuangan

Kalteng di pusat tetap gencardilakukan melalui lembagatersebut meski masa jabatan-nya hanya tinggal sekitar tu-juh bulan.

Sekretaris Jenderal DPDRI, Siti Nurbaya saat meng-hadiri pemakamam almar-hum KH Haderani pekan tadiberjanji segera memroses per-gantian antarwaktu.

“Setelah surat keterangankematian almarhum diteri-ma. Selanjutnya kami menyu-rati KPU Pusat yang akan me-lanjutkannya ke KPU Provin-si untuk klarifikasi. Setelahberes, baru diusulkan Kepu-tusan Presiden (Kepres) un-tuk pergantian itu. Nomorurut berikutnya yang naik,”katanya. (mgb)

PALANGKARAYA, BPOST- Anggaran belanja PemkoPalangkaraya pada 2009 defi-sit Rp 34.634.894.000. Dariusulan Rp 538.516.869.326,ternyata disepakati dalamparipurna DPRD hanya Rp503.881.975.326.

Ketua DPRD Kota Pa-langkaraya, Aries M Na-rang dalam penandatangan-an kesepakatan tersebut,menegaskan, APBD terse-but merupakan kesepakat-an bersama antara ekseku-tif dan legislatif.

“Itu juga berdasarkan to-lok ukur kinerja dan kemam-puan pemko dalam menggalipotensi sebagai sumber pen-dapatan daerah,” ujarnya,Jumat (2/1).

Aries berharap, pening-katan fungsi pengawasanagar semua kegiatan dilaksa-

nakan sesuai aturan. Dengandemikian, dapat meminima-lisasi penyimpangan.

“Ini harus menjadi komit-men bersama untuk mendu-kung perwujudan pemerin-tahan yang bersih dari prak-tik korupsi, kolusi dan nepo-tisme,” ujarnya, Jumat kema-rin.

Semua fraksi mengharap-kan agar pelaksanaan proyekpembangunan 2009 lebih se-lektif terutama pengawasanwaktu pelaksanaan, karenapada 2008 banyak proyekyang pengerjaannya tidak se-suai target.

Wali Kota Palangkaraya,HM Riban Satia meminta, se-luruh satuan kerja perangkatdaerah (SKPD) melakukanlangkah-langkah persiapanuntuk melaksanakan ran-cangan APBD 2009 tersebut

dengan membuat dokumenpelaksanaan anggaran.

Banyaknya proyek yangtak sesuai target pada 2008,agar tak terulang pada 2009,dia meminta seluruh SKPDmelakukan persiapan lelang,khususnya konsultan peren-cana.

“Tujuan persiapan ituagar cukup waktu bagikonsultan untuk menyu-sun rencana sesuai dengankebutuhan dan kondisi dilapangan, sehingga pelak-sanaan proyek ber ja lanlancar,” ujarnya.

Wakil Wali Kota Palang-karaya, Maryono, mengata-kan, dana perimbangan daripusat tahun ini menurun di-banding tahun sebelumnya,hal itu pula yang mengaki-batkan terjadinya defisitAPBD. (tur)

BPOST/DOK

Tak Perjuangkan KaltengLebih Baik Mundur

TERAS NARANG

APBD Defisit Rp 34 Miliar

LIBUR nasional diman-faatkan sebagian warga Pa-langkaraya mengunjungitempat rekreasi. Salah satu-nya arena out bound di kawas-an wisata Nyarumenteng,Jalan Tjilik Riwut Km 28.

Darmawan, salah seorangpengunjung mengaku memi-lih mengisi liburan di arenaout bond, karena permainanyang disajikan selain menye-hatkan badan juga menghi-langkan stres.

“Saya dan keluarga se-t iap l iburan sela lu me-ngunjungi tempat-tempatwisata, untuk menghilang-kan rasa jenuh dan stres,”ujarnya, Jumat (2/1).

Lain lagi dengan Hairil.Menurut warga Kasongan,Kabupaten Katingan ini per-minan out bound, sangat me-negangkan dan membutuh-kan keuletan dan keberanianyang tinggi, bila sukses men-jalani segala rintangan adakepuasan tersendiri.

Sebab itu katanya, dia relamengeluarkan uang Rp 25 ri-bu sekali bermain di kawasanitu. (tur)

Hal serupa juga terjadi dibeberapa Unit PermukimanTransmigrasi (UPT) Dada-hup, Kecamatan Kapuasmu-rung. Bibit semai yang siap ta-nam dilaporkan mati, sehing-ga produktivitas pertanian didaerah itu terancam menu-run.

Mantri Tani Wilayah Keca-matan Kapuaskuala, Sunar-no, menyebut lahan kebunyang terendam dialami duadesa, yakni Cemaralabat danPalampai.

“Di Cemaralabat, ada se-kitar 125 hektare kebun yangrusak karena terendam. Se-dangkan di Palampai lebihdari 90 hektare,” jelas Su-narno, Jumat (2/1).

Disebutkan, ratusanhektare lahan yang teren-dam terdir i dar i kebunmentimun, semangka, la-bu, serta beberapa jenishortikultura lainnya.

Kejadian ini berlang-

sung sejak setengah bulanterakhir dan diperkirakanmasih akan berlangsunghingga pertengahan Ja-nuari mendatang.

Tanggul yang dibuat me-manjang di tepian laut Cema-ralabat dan Palampai, tidakmampu menahan ketinggiansaat pasang.

“Tanggul jebol sehinggaair dengan leluasa masuk danmerendam kebun milik war-ga,” jelas Sunarno.

Belum ada upaya peme-rintah mengatasi masalahtanggul yang jembol. “Untukmenanggulanginya, wargamasih bergotong royong de-ngan peralatan seadanya,”katanya.

Sementara di KecamatanKapuasmurung, kawasanpertanian yang terendam me-liputi empat UPT, yakni A6,A7, A8, dan A9. Total luasansawah yang terendam diper-kirakan lebih dari seratus

hektare.Keadaan ini membuat pe-

tani setempat terpaksa me-nunda musim tanam. Apala-gi bibit semai padi jenis lokaldan unggul yang telah siapditanam, mati lemas karenaterendam.

Hampir tiap tahun di mu-sim penghujan, kawasan iniselalu menjadi langgananbanjir. “Berdasarkan laporanyang saya terima dari lapang-an, ketinggian air di daerahitu sekitar 30-50 sentimeter disawah. Namun karena air cu-kup tinggi, bibit semai matiterendam sebelum sempat di-tanam,” jelas Kepala DinasPertanian dan HortikulturaKapuas Afadin Husni, ke-marin.

Keadaan ini dikhawa-tiran berdampak pada tu-runnya produktivitas perta-nian di salah satu daerahlumbung padi Kapuas itu.Untuk itu, Afiadin berjanji,segera melakukan inven-tarisasi terhadap lahan se-mai yang mati atau rusak, lalumemberikan bantuan benihkepada petani setempat,sehingga pada saat air surutbibit semai bisa segera dita-nam. (ami)

KUALAKAPUAS, BPOST - Lebih dari 200hektare lahan hortikultura di Kecamatan Ka-puaskuala, dipastikan gagal panen. Ini sete-lah pasang tinggi air laut, merendam tanam-an warga.

Dadahup Terancam Gagal Tanam

Adu Nyali di Nyarumenteng

PURUKCAHU, BPOST - Se-banyak 103 dari 393 formasipenerimaan calon PegawaiNegeri Sipil (CPNS) di ling-kungan Pemerintah Kabupa-ten Murung Raya (Mura),2008 tak terisi akibat minim-nya pelamar. Formasi CPNS yang tidakterpenuhi itu, di antaranya ju-rusan akuntansi atau penatalaporan keuangan, perkebun-an, perekayasa, guru SMKpertambangan dan penga-was farmasi obat-obatan.

Menurut Kepala BadanKepegawaian Daerah Mura,Yohanes I Atot, Jumat (2/1),dari 393 formasi yang dibu-tuhkan hanya 290 orang pela-mar tingkat pendidikan S1dan diploma (D2 dan D3)yang dinyatakan lulus tes se-leksi CPNS, sedangkan ratus-an lainnya selain tidak adapelamar juga ada pesertayang batal mengikuti ujiantertulis, serta tidak memenu-hi syarat administrasi yangdiberlakukan.

“Penerimaan CPNS biasa-

nya selalu dipadati pelamar,namun kenyataanya di dae-rah ini masih ratusan formasikosong,” katanya. Sedangkan para pesertaCPNS yang lulus, yakni guruSD sebanyak 93 orang, PGSDtujuh orang, guru TK delapanorang, guru SMP 54 orang,SMA 37 dan tenaga kesehatan25 orang serta tenaga teknis39 orang. Menurutnya, para pelamaryang dinyatakan lulus seleksiCPNS pada 6 Januari 2009 ber-kewajiban melengkapi berkashingga batas waktu 20 Januari. Kelengkapan administrasiitu, antara lain mengumpul-kan ijazah yang dilegalisir,transkrip nilai, surat kete-rangan dokter yang menya-takan tidak pernah mengon-sumsi narkoba, narkotika danzat adiktif lainnya dan kartupencari kerja yang asli. “Bagi mereka yang tidakmemenuhi berkas sampai ba-tas waktu ditetapkan, dinya-takan mengundurkan diri,”kata Yohanes. (ant)

20 JanuariBerkas Harus Lengkap

MUARATEWEH, BPOST -Premium di Muara Tewehmasih mahal. Di tingkat ecer-an dijual Rp 7.000 sampai Rp8.000 per liter. Sementara diSPBU masih terjadi antreanpanjang.

Pantauan BPost , Jumat(2/1), di dua SPBU, yaitu,di Km 2 Muarateweh-Pu-rukcahu dan Jalan Pramu-ka, antrean didominasi pe-langsir, rata-rata merekamenggunakan sepeda mo-tor tangki besar.

Informasi diperoleh, parapelangsir memberi fee ke pe-tugas SPBU, sehingga merekabisa membeli berkali-kali, pa-dahal sesuai aturan hanya sa-tu kali sehari.

Hal itu diakui sejumlah pe-langsir. “Kita tidak asal beli,kalau tangki kita penuh harusmembayar Rp 10.000. U-mumnya petugas yang me-ngisi bensin sudah mengenalikita,” kata Agus pelangsirasal Karangjawa.

Setelah membeli merekatidak langsung menjual ben-

sin ke pengecer, tapi ditam-pung lebih dulu, kemudianantre lagi.

Bensin itu dijual ke penge-cer, dengan harga Rp 6.000hingga Rp 6.500 per liter.

“Jika yang beli warga pe-dalaman atau pembeli dariKabupaten Murung Raya,lebih mahal lagi yakni Rp7.000 per liter. Biasanya mere-ka menunggu di pinggir Su-ngai Barito,” jelasnya.

Sedangkan, para pengecermengaku terpaksa menjualRp 7.000 hingga Rp 8.000 perliter, karena membeli dari pe-langsir sudah mahal.

“Kita tidak bisa mendapat-kan langsung dari SPBU, ha-nya para pengecer tertentusaja yang dilayani. Terpaksakita beli di pelangsir,” kata se-orang penjual bensin ecerandi Km 8 Muarateweh-Banjar-masin.

Meningkatnya jumlah pe-langsir bensin di Barut, tidaklepas sulitnya mendapatkanpekerjaan dengan kondisi su-lit seperti saat ini. (ck7)

Premium Rp 8.000Per Liter

BANJARMASIN POST/FATURAHMAN

TUNGGU GILIRAN - Sejumlah anak muda rela antre menunggu giliranuntuk mengikuti adu nyali permainan sekaligus olah raga out bound diKawasan Wisata Nyarumenteng Palangkaraya Kalimantan Tengah,Jumat (2/1).

BANJARMASIN POST/FATURAHMAN

TUNGGU GILIRAN - Tiga orang penari putri dan dua orang penari putra berpakaian adat Dayak khas Kalimantan Tengah dari sebuah sanggartari di Palangkaraya, menunggu giliran tampil dalam acara pembukaan pasar rakyat, belum lama tadi. Sanggar tari di Kota Cantik semakinmarak, karena hampir setiap pelaksanaan acara di pemerintahan maupun swasta selalu menampilkan kreasi tari khas Dayak setempat.

Page 27: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

c m y k

SABTU, 3 JANUARI 2009 HALAMAN 27

Celeb of the Day! Gracia Indri

Bikin Album

Eddies Adelia

‘Kado’ Sakit diPergantian Tahun

ARTIS dan presenter Eddies Adelia bernasibkurang beruntung di malam pergantiantahun dari 2008 ke 2009.

Di saat banyak orang bersuka cita meraya-kan pergantian tahun dengan teman dankerabat, Eddies harus terbaring di ranjangkamar rumah sakit karena terserang demamberdarah (DB).

“Sedih banget. Sudah pacar jauh, tahunbaru sakit lagi. Padahal, rencananya saya

sama keluarga mau ikut dzikir diMasjid At-Tin. Tapi, ternyata enggakbisa ikut karena sakit ini,” ungkapEddies yang kini terbaring di kamar415 Rumah Sakit MMC, kawasanKuningan, Jakarta Selatan.

Sampai Jumat (2/1) kemarin,Eddies masih menjalani perawa-tan dokter di RS tersebut.

Wajahnya masih terlihatsangat lemas dan pucat, khaspasien yang mengalami DB.

Eddies menyebutkan, kondisifisiknya yang menurun bela-kangan ini juga berkaitan

dengan kepergian ibundanya

SELAMA SELAMA SELAMA SELAMA SELAMA menjalani perawatan penyembuhan

dari serangan penyakit demam berdarah di RS

MMC, Kuningan, Jakarta Selatan, Eddies Adelia

tidak bisa bertatap muka dengan calon

suaminya yang meminangnya akhir November

2008. Sang calon suami sedang mengikuti

pemilihan kepala daerah (pilkada) di sebuah

daerah di Sumatra.

“Sedih juga karena harus jauh dengan sang

pacar,” kata Eddies. Saat malam pergantian

tahun, Eddies bahkan sempat menangis.

Untungnya, calon suaminya itu rajin menelepon

Eddies memantau perkembangan kesehatannya.

Rasa sayang dan cinta Edies kepada calon

suaminya itu begitu besar. Kepada pria yang

namanya masih tetap Edies rahasiakan itu, Eddies

mengaku sudah siap dinikahi kendati Eddies dan

dia baru kenal sekitar lima bulan lalu.

Sang pria idaman juga baru saja meminang

Eddies akhir November 2008 atau beberapa

hari sebelum ibunda Eddies, Istironjijah,

meninggal.

Soal kesiapan menikahnya itu, Eddies mengaku

sangat menyesal ibundanya meninggal sebelum

menyaksikan dirinya duduk di pelaminan. Kepada

Eddies, almarhumah memang pernah menyam-

paikan harapan kelak bisa menyaksikan Eddies

menikah sebelum dipanggil Tuhan untuk

selamanya.

Eddies tambah terpukul karena pria tersebut

adalah calon suami pilihan mamanya, dan Eddies

sejak awal menyatakan siap lahir bathin menikah

dengan pria yang kini tengah mencalonkan

sebagai kepala daerah di Pulau Sumatra tersebut.

Sejak kepergian ibunda tercinta menghadap

Ilahi, Eddies Adelia kini mencoba lebih banyak

berserah diri kepada Allah SWT. Setiap malam,

Eddies mengusahakan untuk sholat tahajud dan

mendoakan ibunya. Eddies juga memperbanyak

amalan lain seperti membaca al Quran. (fin) (fin) (fin) (fin) (fin)

Siap Nikah

menghadap Sang Khalik untuk selamanyabaru-baru ini.

Sebagai anak bungsu, Eddies masih merasasangat kehilangan. Apalagi dia terbilangsangat dekat dengan almarhum dibandingsaudaranya yang lain.

“Saya sangat down. Selama dua mingguterakhir cuma istirahat tiga-empat jam,karena keingetan Mama terus,” tuturnya.“Nanti kalau sudah sembuh, aku inginlangsung ke makam Mama, berdoa di sanadan membacakannya surat Yasin,” imbuh-nya.

Ny. Istironjijah binti Kartowiharjo, ibundaEddies, memang baru saja meninggal awalDesember 2008 lalu dalam usia 59 tahunkarena penyakit ginjal.

Saat sang ibunda meninggal Eddies memangsangat tidak siap. Dara kelahiran Jogjakarta, 26Februari 1979 ini bahkan mengaku sempatlinglung selama beberapa jam.

Eddies dilarikan ke RS MMC Selasa (30/12)lalu, atau sehari sebelum malam pergantiantahun setelah dia tiba-tiba lemas dan suhubadannya naik tajam hingga hampir 40derajat celcius.(Persda Network/fin/kps)

TTTTTAHUN AHUN AHUN AHUN AHUN baru bagi sebagian orang

adalah akhir dari pencapaian target

tahun kemarin, seperti halnya bagi

pesinetron Gracia Indri. Artis yang

pernah bermain di film Coblos Cinta

ini mengaku telah puas bisa

mencapai target yang diinginkannya.

Tapi di balik kesuksesannya Indri

menyimpan impian yang belum

terealisasi selama tahun 2008 yaitu

ingin membuat album solo sendiri.

Selama ini pemilik nama lahir Gracia

Indria Sari Sulistyaningrum ini hanya

mengeluarkan album rohani

bersama teman-temannya.

“Ya tahun ini sudah semua

tercapai tapi ada yang belum, yaitu

bikin album. Sebenarnya keinginan

bikin album sudah dari dulu. Tapi

Tuhan ngasihnya striping sinetron

terus kemarin pernah bikin album

rohani bareng teman,” tegas Indri di

studio Persari, Jagakarsa, Jakarta

Selatan, baru-baru ini.

Sebagai seorang pesinetron yang

punya talenta bermain di peran-

peran antagonis, sangat sukar jika

Indri harus dihadapkan pada sebuah

pilihan, antara karir menyanyi atau

sinetron karena keduanya sama-

sama menyenangkan. (Persda(Persda(Persda(Persda(Persda

Network/kpl)Network/kpl)Network/kpl)Network/kpl)Network/kpl)

KAPANLAGI

KAPANLAGI

Banjarmasin Post

Page 28: Banjarmasin Post - 3 Januarai 2009

c m y k

28 SABTUSABTUSABTUSABTUSABTU

3 JANUARI 2009

Seleb Flash

Anya Dwinov

Mulai Terimbas

BUKANcuma masyarakat lapisan bawah sajayang makin menjerit lantaran dampak resesiekonomi, namun kalangan selebritis yangterbiasa hidup mapan pun mulai ikatpinggang erat-erat. Salah satu selebritis yangmulai menerapkan jurus gaya hidup ngirititu adalah presenter dan model kondangAnya Dwinov.

Kalau malam pergantian tahun-tahunsebelumnya dia habiskan untuk jalan-jalanke luar kota bahkan hingga luar negeri,pada malam tahun baru kemarin Anyamemilih perayaan murah meriah denganmakan-makan di restoran. Tak ada pestameriah, kecuali kumpul-kumpul barengkeluarga menikmati menu restorankeluarga.

“Kalau kita terlalu menghambur-hamburkan duit untuk liburan ini kayaknggak tepat saja rasanya. Karena krisis ituterjadi nggak di luar negeri saja tapi diIndonesia juga makin terasa aja. So, akunggak mau buang-buang uang hanya untuk

perayaan tahun baru, “ ucapnya saat ditemuidi Restoran Kembang Gula, Sudirman,Jakarta, Kamis petang (1/1). Pemilik namapanjang Anya Dwinovita Pahlawanti itubersyukur nasib diri dan keluarganya masihjauh lebih beruntung dibanding merekayang membeli kebutuhan dapursaja makin susah payah karenaharga-harga yang makinmelangit.

“Yang penting banyakbersyukur deh. Masihbanyak yang nasibnyakurang beruntungdibanding kita,” tuturpresenter acara bincang-bincang parodi politik disebuah stasiun televisiswasta itu. MenurutAnya, kondisi krisis pulayang menyebabkanbanyak artis engganbicara kenaikan honor.Memang, di satu sisibiaya-biaya hidupmakin meroket.Harusnya honornyasebagai presenter naik,mengikuti inflasi.

“Tapi enggak enak dong,lagi resesi gini mintakenaikan honor. Jadi ya,asal pekerjaan kita lancar-lancar aja, dan job terusmengalir, itu udah lebih daricukup,” tuturnya. Syukurlah,di samping mendulang rezekisebagai presenter dan model,Anya punya bisnis sampinganlain yakni jasa binatu (laun-dry). Bisnis itulah yang banyakmenopang biaya hidup danmasa depannya. “Mumpungmasih muda dan produktif,ada baiknya mempersiapkanbanyak ‘sekoci’ buat masadepan,” celetuknya,centil.(Persda Network/abs/*)

BiofileNama lengkapNama lengkapNama lengkapNama lengkapNama lengkap:

Anya Dwi Novita

Pahlawanti

KelahiranKelahiranKelahiranKelahiranKelahiran:

Jakarta, 10

November 1982

Kar i rKar i rKar i rKar i rKar i r :

Model, pemain

sinetron dan

presenter

StatusStatusStatusStatusStatus :

Lajang/single

SinetronSinetronSinetronSinetronSinetron:

Kalau Cinta Jangan

Marah, Tersanjung 6,

Gembel Naik Kelas, Nyari

Bini, Kumpul Bocah

PresenterPresenterPresenterPresenterPresenter:

News dot Com,

Kabar Idola, Xpose

Nafa Urbach

Ngemil dan Nonton MeluluBETAPA asyiknya jadi Nafa Urbach. Istri Zack Leeitu tidak perlu peras keringat masak di dapur. Nafadiperlakukan layaknya tuan putri. Kerjanya hanyamakan dan menonton teve. Hal ini, lantaransang suami yang berdarah Jerman ini keranjinganmasak. Jadilah, tugas Nafa diambil alih olehsuaminya.

“Suamiku hobi masak. He cookes and eats alot,” tutur Nafa Urbach. Kalau pria biasanya hobiutak-atik kendaraan, Zack berbeda. Dia sukabereksperimen dengan masakan. Mulai dari kuekecil, masakan Italia, hidangan barbeque, sampaiyang tradisional pun seperti sop buntut.

Demi menyempurnakan masakannya, Zack

bahkan rela berburu buku masakan luar negeri.Dia juga rajin nonton acara masak-memasak daridalam dan luar negeri. Setelah masakan matang,biasanya Zack akan mengundang teman-temannya kumpul di rumah. Tak heran, jikarumah pasangan yang menikah 16 Februari 2007itu jadi lokasi favorit nongkrong teman-temannya. Tugas masak sudah diambil alih Zack,lantas tugas Nafa di rumah apa?

“Aku nggak boleh masak. Kata Zack, itu adalahbagiannya,” ujar artis yang kerap disebut sebagaipenerus Nike Ardila itu. “Jadi, kerjaanku di rumahmakan dan nonton teve. Akibatnya, berat badanmelambung, deh,” kata Nafa. Memang tak

selamanya kegemaran masak Zack membawauntung buat Nafa. Tubuh pelantun ‘Hati TergoresCinta’ itu sempat melar hingga 68 kilogram gara-gara jadi juru cicip masakan suami.

Lucunya, saat suami sedang beraksi masak, Nafajustru sibuk memfoto laga suami di dapur. Fotonyakemudian dimasukkan ke facebook atau blogmiliknya Sahabat-sahabat perempuan Nafa punbanyak yang gigit jari melihat betapaberuntungnya Nafa punya suami Zack. Kendatidemikian, Nafa dan Zack belum berani bukarestoran. Meski keinginan itu ada, Nafa merasabelum siap, lantaran mood sang suami yang sukanaik turun.(Persda Network/abs/vv)

Shireen Sungkar

Takut DiprotesSutradara

PENYANYI dan pesinetron Shireen Sungkaridentik dengan rambut panjang hitam tergerai, plusponi miring ke samping. Di tahun baru, Shireen takmengganti model rambut karena diprotes sutradara.

“Rambut aku begini terus karena tuntutansinetron. Dipotong sedikit, dikomplain sutradara,”ungkap Shireen yang ditemui di lokasi syuting diCinere, Depok, Jawa Barat, baru-baru ini. Bintangsinetron Cinta Fitri ini memang terlanjur tenardengan gaya rambutnya yang sekarang. “Memangini sudah karakter aku. Kebetulan aku juga sukarambut panjang,” alasannya. Namun, ada satu alasanlagi yang membuatnya betah berlama-lama denganrambut panjang.

“Nggak boleh dipotong pendek juga sama Adly.Adly suka cewek rambut panjang,” ucap pacar aktormuda Adly Fairuz ini sambil tersipu malu. Pernahsuatu ketika dia mengutarakan keinginanmemangkas sedikit rambut panjangnya agar nggakterasa gampang gerah. Namun Adly langsungmenukas. “Nunggu rambutmu panjang aja harusbersabar. Kok begitu mudahnya mau dipotong,” kataAdly, seperti ditirukan Shireen.(Persda Network/abs/*)

KAPANLAGI

Ulfa Dwiyanti

Ngeri MembayangkanResesi Ekonomi

Nafa Urbach KAPANLAGI

Britney Spears

Pesohor PalingDisorot Media

ANGELINAANGELINAANGELINAANGELINAANGELINA Jolie mengungkapkan

kesukaannya pada harimau. Aktris yang

sukses bermain dalam film The Changeling

dan memiliki tatto bergambar harimau di

punggungnya itu mengatakan, kalau dirinya

memang suka dengan binatang pemakan

daging bertaring tajam itu. Bahkan saking

sukanya, ia begitu ‘menghormati’ binatang

yang satu ini. “Favorit binatang saya adalah

harimau. Saya suka binatang ini karena

harimau ini makhluk yang sangat mandiri

hidupnya, mereka dan kelompoknya itu penuh

wibawa. Yang jelas harimau selalu bergerak ke

depan. Mereka memiliki taktik menyerang,

bukan bertahan,” ungkap Jolie kepada

femalefirst mantap tentang binatang

kesayangannya itu. Namun belum diperoleh

informasi, apakah Jolie memelihara harimau

di rumahnya, seperti dilakukan bintang pop

Michael Jackson.

SCARLETTSCARLETTSCARLETTSCARLETTSCARLETT Johansson merasa hidupnya

dipenuhi keberuntungan. Betapa tidak, dirinya

untuk meraih kesuksesan seperti saat ini

setelah melalui perjalanan panjang dan

beruntung. Memasuki 2009, aktris kelahiran

New York, 22 November 1984 ini tak lupa

mensyukuri atas pencapain prestasi dan

karirnya sepanjang 2008. Menurut femalefirst,

aktris terbaik peraih The Golden Globes lewat

film Girl with a Pearl Earring (2003) tak

menyangka kalau hidupnya dari berakting

banyak keberuntungan yang diperolehnya.

Namun ia menyadari tidak begitu saja ia bisa

meraih popularitas seperti yang didapatnya. Ia

tambah banyak bersyukur karena dirinya

diberkahi murah rezeki dan keluarga yang

bahagia.

Tunangan dari Ryan Reynolds ini

mengungkapkan kalau semua pencapaiannya

selama ini ia peroleh dengan bekerja keras

dan mendapat kesempatan. “Saya rasanya

nggak percaya bisa beruntung meraih

kesuksesan seperti ini. Sebab saya melihat

dan tahu begitu banyak orang yang bertalenta

namun mereka tidak mendapat kesempatan.

Tapi, saya yakin saja bisa melakukan dan

kenyataannya, saya bisa sukses berkarir dan

meraih banyak keberuntungan, tentunya,”

papar aktris terbaik dalam Venice Film

Festival lewat perannya sebagai Charlotte

dalam film drama komedi Lost in Translation.

KABARKABARKABARKABARKABAR bahagia menyelimuti Andhika ‘Kangen

Band’. Maklum saja, 21 Desember 2008

kemarin, Andhika dikaruniai anak perempuan.

Biar pun lahir premature dan masih didalam

inkubator, kondisi kesehatannya baik-baik

saja. Begitu juga kesehatan istrinya. “Lahirnya

tanggal 21 Desember 2008. Jenis kelaminnya

cewek. Sejauh ini sehat, mungkin karena lahir

premature jadi belum bisa di bawa pulang.

Masih di inkubator Rumas Sakit Azra Bogor,”

jelas Andhika ‘Kangen Band’. Kebahagian

jelas tergambar diwajah Andhika, vokalis

Kangen Band.

Biar tak sempat menemani saat istri

melahirkan karena sedang ada tour luar kota,

Andhika merasa bersyukur istri dan anaknya

diberikan keselamatan oleh Tuhan. “Tentang

kenapa gue nggak bisa nemenin, ya karena

pas banget tour keluar kota. Padahal sebelum

tour, gue udah tungguin istri di rumah selama

3 hari. Eh, pas gue berangkat, tiba-tiba air

ketuban istri pecah.(Persda Network/dic)(Persda Network/dic)(Persda Network/dic)(Persda Network/dic)(Persda Network/dic)

ULFA Dwiyanti mengaku rada ngerimenghadapi tahun baru 2009. Dia khawatirresesi ekonomi makin membuat rakyatsengsara, terutama kemampuan membelikebutuhan bahan pokok.

“Dari mulai masalah ekonomi, sosial,budaya, semuanya kita lagi complicated,” katapresenter bergaya kocak ini.

Karena itu, Ulfa tiap hari terus berdoa agarkrisis ekonomi sepuluh tahun silam (2008)tidak terulang pada tahun 2009. Paling tidakdia berharap krisis yang terjadi saat ini tidakmembekas dampaknya terlalu panjang sepertitahun 2008 lalu. “Aku ngeri kalau ingetkerusuhan Mei tahun 1998 lalu,” kenangnya.Memasuki tahun 2009, kalangan selebritismemang rajin introspeksi diri diri, termasukDewi Perssik. Mantan istri Saipul Jamil inimenyadari kesalahan, khususnya terkait kasuspenipuan yang diduga dilakukan AsepKomarudin, bekas asisten Dewi. Asepdituding membawa kabur honor Dewi sebesarRp 350 juta. Ia sadar telah mempercayakanorang yang salah. Dewi sempat emosi atassikap Asep.

Bila Dewi merespons berbagai persoalandengan emosi, Ulfa tidak. Ia sedikit lebihtenang. Ketenangan itu diperoleh seiringintrospeksi yang dijalani. “Akhirnya aku bisamenghadapi itu dengan baik-baik danmembuat masalah itu selesai,” ujar pelawakyang memiliki tiga anak angkat ini. Ulfa jugaberniat tahun baru ini fokus ke keluarga.

Namun tak berarti berhenti berkarier. “Equalitu tidak boleh harus ada sedikit mengurangi.Saya tidak mau kalah dengan urusankeluarga,” terang komedian kelahiranBandung, Jawa Barat, 4 Mei 1972.

Menjaga eksistensi karier dan keutuhankeluarga tak jarang menjadi dilema.Pergulatan batin itu dialami pula personelDI3VA Ruth Sahanaya, Krisdayanti, dan TitiDwijayati. Tapi persoalan itu setidaknyamampu mereka hadapi bersama. Kuncinya adapada kepandaian membagi waktu. Merekasatu suara soal ini. “Ketika bangun pagi sayaharus mengatur waktu untuk saya, anak-anak,untuk suami yang itu tidak dilakukan laki-laki,” tutur Krisdayanti.

Sementara Afgan Syah Reza, cukup banggadengan karier yang dilalui sepanjang 2008.Di tahun itulah sebagai pendatang baru namaAfgan langsung mencuat. Puncaknya iameraih penghargaan Most Favorite Male danArtist of The Year di ajang MTV IndonesiaAwards. “Walaupun ada cobaannya banyaktapi berkahnya luar biasa,” kata Afgan.

Kesuksesan di karier juga diraih LunaMaya. Sudah belasan film dan sinetrondibintangi Luna. Dan ingin melebarkansayap, bintang film Brownies dan Bangsal 13ini bertekad menjadi business woman. Karenaitu dari sekarang ia rajin-rajin menabung agarkeinginannya itu terealisasi. “Targetnyapunya tabungan yang banyak saja,”ujarnya.(Persda Network/abs/*)

SETELAHmengalami pasang surut kehidupan begitu dramatis,Britney Spears berhasil kembali ke puncak Celebrity Heat Index 2008versi USA Today. Indeks ini mengukur banyaknya liputan media, baikberupa berita hiburan online maupun cetak, atas seorang pesohor.

Bintang pop berusia 27 itu mendapat dorongan kuat dari rilisCircus, album kemunculannya kembali ke kancah musik pop, pada 2Desember, setelah karirnya sempat terjerembab akibat berbagaimasalah pribadi. Album itu menguasai puncak tangga dan mencetakrekor penjualan pada pekan pertama rilis.

Pada awal 2008, Spears menjadi sorotan media menyusul duakunjungannya ke klinik rehabilitasi untuk menghilangkanketergantungan pada narkoba dan minuman keras, kasusperceraian dengan Kevin Federline, dan pertikaiannya yang sengitdalam perebutan hak asuh atas kedua putranya. Angelina Jolie, 33,berada di peringkat kedua, sedangkan Jennifer Aniston, 39,menduduki urutan ketiga. Inilah era kebangkitan kembali pelantunhits I’m Not a Girl Not Yet a Woman itu.

Sebelumnya, Britney juga memenangkan survei sebuah situsinternet yang membuktikan dialah selebritis yang paling banyakdicari-cari oleh penggemar internet. Britney paling banyak dicaridalam pencarian data dan gosip artis lewat berbagai mesin pencariinternet (search engine).

Bahkan popularitas Britney mengalahkan pamor PresidenAmerika terpilih Barrack Obama yang duduk di rangking keduaterpopuler di internet.(Persda Network/abs) Britney Spears SKINS.BE KAPANLAGI

KAPANLAGI

Dampak Krisis

Banjarmasin Post