Bahan Tugas Barley 2

3
Jelai (Coix lacryma-jobi L.) merupakan tanaman serealia dari famili Gramineae yang dapat dimanfaatkan sebagai bahan pangan dan pakan (Nurmala, 1998). Daerah asal jelai tidak diketahui tetapi jelai tersebar luas di Asia Selatan dan Asia Timur. Dahulu jelai dimanfaatkan sebagai sumber energi, protein, juga cadangan makanan untuk mengatasi kelangkaan pangan bagi penduduk Asia dan Afrika yang tergolong negara-negara miskin (Grubben dan Partohardjono, 1996). Tanaman jelai dapat tumbuh di dataran rendah maupun dataran tinggi (Nurmala, 1998). Jelai tumbuh baik sampai ketinggian 1000 m dpl dalam tempat terbuka. Jelai dapat beradaptasi pada daerah tropik juga daerah kering dengan suhu sekitar 25 o C sampai 35 o C (Grubben dan Partohardjono, 1996). Selain tanaman jelai mudah tumbuh di berbagai tempat, termasuk pada daerah-daerah kritis (tanah marginal), pangan jelai yang bercangkang lunak juga memiliki kandungan gizi yang sangat tinggi. Tabel 1. Komposisi Kimia Beras dan Jelai dalam 100 g Biji KOMPOSISI KIMIA BERAS JELAI Kandungan air (%)Energi (kJ)Karbohidrat (%) Protein (%) Lemak (%) 13.51 71187.7 8.8 2.1 15.01 50676.4 14.1 7.9

description

Jelai

Transcript of Bahan Tugas Barley 2

Page 1: Bahan Tugas Barley 2

Jelai (Coix lacryma-jobi L.) merupakan tanaman serealia dari

famili Gramineae yang dapat dimanfaatkan sebagai bahan pangan

dan pakan (Nurmala, 1998). Daerah asal jelai tidak diketahui tetapi

jelai tersebar luas di Asia Selatan dan Asia Timur. Dahulu jelai

dimanfaatkan sebagai sumber energi, protein, juga cadangan

makanan untuk mengatasi kelangkaan pangan bagi penduduk

Asia dan Afrika yang tergolong negara-negara miskin (Grubben

dan Partohardjono, 1996). Tanaman jelai dapat tumbuh di dataran

rendah maupun dataran tinggi (Nurmala, 1998). Jelai tumbuh baik

sampai ketinggian 1000 m dpl dalam tempat terbuka. Jelai dapat

beradaptasi pada daerah tropik juga daerah kering dengan suhu

sekitar 25oC sampai 35oC (Grubben dan Partohardjono, 1996).

Selain tanaman jelai mudah tumbuh di berbagai tempat, termasuk

pada daerah-daerah kritis (tanah marginal), pangan jelai yang

bercangkang lunak juga memiliki kandungan gizi yang sangat

tinggi.

Tabel 1. Komposisi Kimia Beras dan Jelai dalam 100 g Biji

KOMPOSISI KIMIA BERAS JELAI

Kandungan air (%)Energi

(kJ)Karbohidrat (%)

Protein (%)

Lemak (%)

Serat (%)

Abu (g)

Ca (mg)

13.51 71187.7

8.8

2.1

0.8

1.3

18

3.2

15.01 50676.4

14.1

7.9

0.9

1.6

54

0.8

Page 2: Bahan Tugas Barley 2

Fe (mg)

Vit. B1 (mg)

Vit. B2 (mg)

Niacin (mg)

0.39

0.08

5.8

0.48

0.10

2.7

 

Sumber: Grubben dan Partohardjono, 1996 dalam Wicaksono,dkk

 

Pangan jelai juga dapat digunakan sebagai obat herbal untuk

mengatasi berbagai penyakit. Diantaranya adalah diare, radang

paru paru, usus buntu, urin sedikit, keputihan, kutil, tidak datang

haid, kanker mulut rahim, sakit kuning, dan masih banyak lagi

manfaatnya.  Jelai juga mengandung komponen Coxenolide yang

dapat digunakan untuk meningkatkan fungsi Cortex Adrenal pada

Ginjal. Jadi, yang terkena penyakit yang berhubungan dengan

ginjal, silahkan dengan memakan nasi jelai, Insya Allah fungsi dari

ginjal dapat bertambah. Jelai juga dapat meingkatkan daya tahan

tubuh, mengobati rasa pegal, mengeluarkan nanah, anti toxic,

menyembuhkan bisul, cacingan, sakit otot, sakit tulang, sakit

persendian, dll.

Klasifikasi ilmiah

Kerajaan: Plantae

Divisi: Magnoliophyta

Kelas: Liliopsida

Ordo: Poales

Famili: Poaceae

Genus: Hordeum

Page 3: Bahan Tugas Barley 2

Spesies: H. vulgare

Nama binomial

Hordeum vulgare

L.