Askep Indra 1

download Askep Indra 1

of 12

Transcript of Askep Indra 1

I. ANALISA DATATanggal/ jamData FokusDiagnosa KeperawatanTanda tangan

24/3/201213.00 WIBDS:1. Ny.P mengatakan An. B suka makan permen dan coklat2. Ny. P mengatakan An. B gosok gigi dua kali sehari waktu mandi tanpa ditemani.3. An. B tidak menggosok gigi sebelum tidur malam hari4. Ny P mengatakan An. B gigi seri berlubang berwarna hitam sejak satu tahun yang lalu.5. Ny. P mengatakan tidak memeriksakan secara berkala ke dokter gigi atau puskesmas dalam 6 bulan terakhir.DO:1. Ada karies gigi pada gigi seri atas yang berwarna hitam.2. An. B suka makan permen.

Kerusakan gigi : karies gigi pada An. B pada keluarga Tn. T berhubungan dengan perawatan gigi yang tidak efektif.

Indrawan

24/3/201214.00DS:1. Ny. P mengatakan An. N pertama menstruasi pada usia 11 tahun dan merasakan nyeri pada perut bagian bawah. 2. An. N mengatakan takut, bingung, cemas pada saat mengalami menstruasi pertama kali.3. An. N mengatakan hubungan dengan teman-teman sekolah baik-baik aja.4. Siklus haidnya teratur yaitu pada pertengahan bulan selama 7 hari.5. Ny. P mengatakan bahwa An. N mau beli pembalut sendiri saat menstruasi dan tidak merasa malu.

DO: 1. An. N tampak bingung saat ditanya tentang menstruasinya.2. An. N tampak malu jika ditanya tentang menstruasi atau nyeri haid.Kesiapan meningkatkan pengetahuan berhubungan dengan perubahan fase reproduksi pada An. N : Menstruasi, DismenoreIndrawan

II. PRIORITAS MASALAHNoTanggal/ JamPrioritas MasalahPembenaranTanda Tangan

1

24/ 3/ 2012High priorityKerusakan gigi : karies gigi pada An. B pada keluarga Tn. T berhubungan dengan higiene oral yang tidak efektif

Karies gigi menjadi High priority karena bila tidak ditangani akan menyebar ke bagian gigi lainnya yang sehat. Apabila tidak segera ditangani kerusakan gigi dapat menjadi sumber masalah kesehatan yang lainnya. Intervensi yang diberikan efektif dengan memberikan dukungan kepada An. B untuk menjaga kesehatan gigi secara mandiri sehingga mampu menekan penyebaran karies gigi.Indrawan

225/3/2012Low priority :Kesiapan meningkatkan pengetahuan berhubungan dengan perubahan fase reproduksi pada An. N : Menstruasi, DismenoreAnak N sudah mengalami fase Menstruasi pada umur 11 th dan sekarang siklus menstruasinya teratur tetapi kadang An. N masih mengalami nyeri haid/ dismenore. Diharapkan An. N dapat merawat diri baik di rumah atau di sekolah bila mengalami menstruasi, terutama pada saat nyeri haid.Indrawan

III. PRIORITAS MASALAH1. Kerusakan gigi : karies gigi pada An. B pada keluarga Tn. T berhubungan dengan higiene oral yang tidak efektif.2. Kesiapan meningkatkan pengetahuan berhubungan dengan perubahan fase reproduksi pada An. N : Menstruasi, Dismenore.

IV. RENCANA KEPERAWATANNoDx KeperawatanTujuan UmumTujuan KhususKode NICRencana Tanggal KunjunganIntervensi

1.Kerusakan gigi : karies gigi pada An. B keluarga Tn.T berhubungan dengan perawatan gigi yang tidak efektif.Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 6 bulan diharapkan kerusakan gigi pada An. B berkurang dengan kriteria hasil:1. Tidak terjadi penambahan kerusakan gigi pada An.B.2. Gigi An. B putih dan bersih serta tidak terjadi karies gigi lagi.Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 3 minggu diharapkan perawatan gigi menjadi adekuat dengan kriteria hasil:1. An. B dapat melaksanakan gosok gigi secara benar sesuai dengan prosedur yang diajarkan.2. An. B dapat 100% mematuhi jadwal gosok gigi yang telah dibuat bersama.1720

17103, 6, 7April 2012

3, 6, 7April 2012

Oral Health Promotion1. Berikan pendidikan kesehatan tentang cara perawatan gigi dan mulut yang efektif. 2. Motivasi An. B untuk menggosok gigi minimal setelah makan dan sebelum tidur serta melibatkan keluarga3. Buat jadwal bersama An. B untuk menggosok gigi secara rutin.Oral health maintenance1. Anjurkan untuk memeriksakan gigi di pelayanan kesehatan atau dokter gigi minimal 6 bulan sekali.3. Monitor warna gigi, kecerahan, dan karies gigi.4. Monitor jadwal sikat gigi An. B dan libatkan keluarga. 5. Mendemontrasikan sikat gigi secara benar. Teaching : Desease Process1. Jelaskan tentang proses, tanda dan gejala penyakit karies gigi2. Identifikasi kemungkinan penyebab karies gigi.

2Kesiapan meningkatkan pengetahuan berhubungan dengan perubahan fase reproduksi An. N : Menstruasi, DismenoreSetelah dilakukan tindakan keperawatan selama 3 hari diharapkan An. N mempunyai pengetahuan yang cukup tentang menstruasi, disminore dengan kriteria hasil :1. An. N kooperatif utuk menerima pengetahuan tentang menstruasi dan dismenore.

2. Dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang menstruasi dan penanganan dismenore pada saat dirinya haid. TidSetelah dilakukan tindakan keperawatan selama 45 menit minggu diharapkan An. N dapat : menyebutkan dengan benar tentang menstruasi dan dismenore kriteria hasil :1. Dapat menyebutkan definisi dan derajat dismenore.2. Dapat menyebutkan penyebab dan penanganan dismenore.

5510

8April 2012

Health education : 1. Pemberian pendidikan kesehatan tentang menstruasi dan dismenore beserta cara penanganannya.2. Libatkan keluarga dalam mengadopsi perilaku positif untuk meningkatkan kesehatan.

V. CATATAN PERKEMBANGANEVALUASI FORMATIFNama KK:Tn. Tjipwadi (Tn. T)Alamat:Jln Dengkeksari RT 02 RW IV, Tembalang, SemarangHari/ TanggalWaktuImplementasiEvaluasi Formatif

Senin, 26Maret201211.00 WIBMemberikan pendidikan kesehatan kepada An. B tentang cara menggosok gigi yang benar.

S:An. B mengatakan sudah mengerti tentang cara menggosok gigi yang benar.

O:1. An. B mengikuti kegiatan pendidikan kesehatan dengan tenang.2. An. B mampu mendemonstrasikan cara menggosok gigi yang benar.

Kamis,29Maret 201213.00 WIBMemotivasi ibu Ny. P untuk selalu memantau dan menemani An. B untuk gosok gigiS: Ny. P mengatakan akan selalu memantau dan mendampingi An. B dalam melakukan gosok gigi minimal 2 kali sehari setelah mandi.

O: Ny. P bersama mahasiswa mendampingi An. B untuk sikat gigi pada saat kunjungan keluarga.

Senin,31Maret 201212.00 WIBMemotivasi kembali An. B untuk melakukan gosok gigi secara teratur dan menyusun jadwal gosok gigi bersama An. B yang ditemani oleh Ny. PS:1. An. B mengatakan akan menggosok gigi setiap hari yaitu pada mandi pagi dan sore serta sebelum tidur.2. An. B mengatakan bersedia mengisi jadwal gosok gigi yang telah dibuat bersama mahasiswa dan Ny. P

O: 1. An. B mengisi jadwal gosok gigi pagi dan sore hari

Kamis,5 April 201211.00 WIBMelaksanakan program sikat gigi bersama An. B, Ny.P dan mahasiswa.

S : An. B bersedia melakukan gosok gigi bersama mahasiswa dengan didampingi Ny. P.O: An. B dan mahasiswa melakukan sikat gigi dengan benar.Ny. P tampak senang dalam kegiatan itu.

Jumat,8April 2012Jam 13.00Melakukan pendidikan kesehatan pada An. N tentang menstruasi dan dismenore serta penanganannya.S :An. N bersedia mendengarkan penjelasan penkes tentang menstruasi dan dismenore serta penangananannya.O :An. N aktif dalam diskusi yang dilakukan bersama dengan mahasiswa, tentang menstruasi dan dismenore serta penangananannya.

Senin, 9April 2012Jam 16.00Melakukan diskusi dengan Ny. P tentang keluhan An. N pada saat dismenore.S : Ny. P mengatakan senang diajak berdiskusi tentang keluhan dismenore pada An. NO :Ny. P aktif dalam berdiskusi tentang hal-hal yang dikeluhkan An. N pada saat menstruasi.

Kamis,12April 2012Jam. 12.00Memberikan pendidikan kesehatan kepada An. B tentang kesehatan gigi dan mulut, membuat jadual sikat gigi bersama dengan An. B serta demonstrasi menggosok gigi yang benar bersama dengan mahasiswa

S :An. B mengatakan mau mendengarkan penjelasan penkes gigi dan mulut yang dilakukan oleh mahasiswa.O:An. B aktif dan kooperatif pada saat diberikan penjelasan tentang penkes gigi dan mulut.An. B menyetujui pembuatan jadual sikat gigi bersama mahasiswa.An. B mampu mempraktekkan sikat gigi yang benar bersama mahasiswa.

Sabtu,28April 2012Jam. 10.00Melakukan supervisi implementasi demonstrasi menggosok gigi pada An. B dengan didampingi oleh orangtua.S :An. B bersedia untuk mengungkapkan kesediaanya untuk melakukan gosok gigi kembali secara benar.O :An.B kooperatif dan sedang bermain didalam rumah.

Minggu,29April 2012Jam 16.00Evaluasi kebersihan gigi dan mulut pada An. BS:An. B bersedia untuk mengungkapkan kesediaannya untuk melakukan sikat gigi kembali secara benarO:Gigi An. B kelihatan putih setelah sikat gigiBau Nafas An. B cukup segar.

Senin,30 April 2012Jam 16. 00.Evaluasi pengetahuan An.N tentang dismenore dan penanganannya.S:An. N tampak memperhatikan keterangan mahasiswa tentang proses evaluasi O: An. N terlihat kooperatif dan santai dalam proses evaluasi.

EVALUASI SUMATIFNama KK:Tn.Tjipwadi (Tn. T)Alamat:Jln. Dengkeksari RT 02 RW IV, Tembalang, SemarangTGLDIAGNOSA KEPERAWATANEVALUASI SUMATIFNAMA/TTD

28April 2012Kerusakan gigi : karies gigi pada An. B keluarga Tn.T berhubungan dengan perawatan gigi yang tidak efektif.S: Ny. P mengatakan mematuhi dan melakukan sikat gigi sesuai jadual yang dibuat dengan mahasiswa walupun ada yang masih kosong. Ny. P mengatakan gigi berlubang pada An. B tidak bertambah dan tidak terjadi penumpukan plak pada gigi An. B.

O : Warna gigi keseluruhan putih, hanya 1 gigi seri atas masih berwarna coklat muda. Tidak terjadi gigi penambahan gigi berlubang pada An.B jadwal gosok gigi An.B telah terisi dengan memberi tanda centang walaupun ada 2 jadwal yang tidak terisi. tidak terjadi penambahan karies gigi pada An.B

A : Masalah teratasiP: Pertahankan intervensi rajin sikat gigi setelah makan dan sebelum tidur.

M.Indrawan

29April 2012Kesiapan meningkatkan pengetahuan berhubungan dengan perubahan fase reproduksi An. N : Menstruasi, DismenoreS : An. N mengatakan mengerti tentang definisi dismenore. An. N mengatakan tahu tentang penyebab dan penanganan dismenore baik di rumah, sekolah atau tempat lain.O : An. N mampu menyebutkan dengan benar tentang definisi dismenore. An. N mampu menyebutkan dengan benar tentang penyebab dan penanganan dismenore baik di rumah, sekolah atau tempat lain. Ny. P mendukung dan memberikan penanganan kepada An. N bila dia mengalami dismenore di rumah.

A : masalah teratasiP : Pertahankan dan tingkatkan intervensi tentang dismenore dan penanganannya pada An. N. Dukung dan libatkan keluarga bila An. N mengalami masalah dismenore.M.Indrawan

VI. RENCANA TINDAK LANJUTNama KK: Tn. Tjipwadi (Tn. T)Alamat: Jln. Dengkeksari RT 02 RW IV, Tembalang, Semarang.DIAGNOSA KEPERAWATANINTERVENSI YANG TELAH DILAKUKANRENCANA TINDAK LANJUTTTD

Kerusakan gigi : karies gigi pada An. B keluarga Tn.T berhubungan dengan perawatan gigi yang tidak efektif.1. Memberikan pendidikan kesehatan tentang perawatan gigi2. Mengajarkan cara menggosok gigi dengan benar.3. Membuat jadwal gosok gigi.4. Motivasi anak dan keluarga dalam kegiatan menggosok gigi secara rutin dan memeriksakan gigi an. B ke dokter gigi/puskesmas minimal 6 bulan sekali.1. Anjurkan Ny. P untuk selalu mengingatkan An. B untuk menggosok gigi.2. Anjurkan An. B untuk selalu melakukan sikat gigi tiap hari 3 kali : Pagi, sore dan mau tidur malam.3. Anjurkan kepada kelg Tn.T untuk memeriksakan An. B ke dokter gigi / puskesmas minimal 6 bulan sekali.

M.Indrawan

Kesiapan meningkatkan pengetahuan berhubungan dengan perubahan fase reproduksi An. N : Menstruasi, Dismenore1. Memberikan pendidikan kesehatan tentang menstruasi dan dismenore dan cara mengatasi jika terjadi dismenore.1. Anjurkan An. N selalu mencari informasi tentang dismenore dan cara penanganan.2. Anjurkan An. N untuk berdiskusi dengan Ny. P tentang masalah reproduksinya.M.Indrawan