Ari Sutresni

22
USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM Pelatihan Teknik Hidroponik Upaya Peningkatan Produktivitas Petani Buah Strobery Di Desa Pancasari BIDANG KEGIATAN: PKM PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT DIUSULKAN OLEH : NI PUTU ARI SUTRESNI NIM.1403051008 /TA:2014 KOMANG MELINA DEWI NIM. 1413031037 /TA:2014 SINTA PURNAMASARI NIM. 1203051004 /TA:2012 NI PUTU SUMA WIRANTI NIM. 1313041 /TA:2012 UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA SINGARAJA 2014

description

hidroponik, fungisida, pestisida

Transcript of Ari Sutresni

Page 1: Ari Sutresni

USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

JUDUL PROGRAM

Pelatihan Teknik Hidroponik Upaya Peningkatan Produktivitas Petani Buah

Strobery Di Desa Pancasari

BIDANG KEGIATAN:

PKM PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

DIUSULKAN OLEH :

NI PUTU ARI SUTRESNI NIM.1403051008 /TA:2014

KOMANG MELINA DEWI NIM. 1413031037 /TA:2014

SINTA PURNAMASARI NIM. 1203051004 /TA:2012

NI PUTU SUMA WIRANTI NIM. 1313041 /TA:2012

UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA

SINGARAJA

2014

Page 2: Ari Sutresni
Page 3: Ari Sutresni

iii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL...............................................................................................i

PENGESAHAN......................................................................................................ii

DAFTAR ISI..........................................................................................................iii

RINGKASAN........................................................................................................iv

BAB I PENDAHULUAN......................................................................................1

1.1 Latar Belakang..................................................................................................1

1.2 Rumusan Masalah.............................................................................................3

1.3 Tujuan...............................................................................................................3

1.4 Luaran yang di harapkan .................................................................................3

1.5 Kegunaan........................................................................................................ 4

BAB II GAMBARAN MASYARAKAT SASARAN..........................................4

BAB III METODE PELAKSANAAN.................................................................5

BAB IV RINGKASAN ANGGARAN BIAYA

a. Ringkasan biaya………..............................................................................6 b. Jadwal kegiatan...........................................................................................7

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Lampiran 1. Identitas Ketua Dan Anggota Pelaksana

Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan

Lampiran 4. Susunan Organisasi Tim Pelaksana

Lampiran 5. Surat Pernyataan Ketua Pengusul

Lampiran 6. Surat Pernyataan Kesediaan Bekerjasama

Lampiran 7. Gambaran Teknologi Yang Akan Diterapkembangkan

Lampiran 8. Denah Detail Lokasi Mitra Kerja

Page 4: Ari Sutresni

iv

RINGKASAN

Tujuan dari PKM-M ini adalah untuk meningkatkan produktivitas petani di Desa Pancasari, sebab dengan keadaan lahan yang dimiliki oleh petani yang rata- rata kurang dari 10 are menjadi persoalan apabila tidak dimanfaatkan secara lebih bijak, karena apabila lahan tersebut digunakan untuk bertani sayur seperti jagung, dalam jangka beberapa bulan hasil panen dari tanaman tersebut belumlah sanggup untuk memenuhi kebutuhan hidup petani, belum dengan harga yang saat ini cenderung merosot,serrta cuaca yang tidak baik.

Keterbatasan lahan pertanian yang dimiliki oleh para petani masyarakat Desa Pancasari, melalui metode pertanian ini akan dapat membantu dalam menangani masalah minimnya lahan yang tersedia, perubahan cuaca, keberlanjutan dengan pasar. Karena dewasa ini begitu banyak permasalahan yang dihadapi oleh masyarakat petani Desa Pancasari sehingga teknologi pertanian ini jelas akan sangat bermanfaat bagi kepentingan Petani ke depannya. Sistematika dari pelaksanaan kegiatan pelatihan ini mencangkup mengenai sosialisasi mengenai apa itu teknik Hidroponik, Bagaimana praktek dari teknik Hidroponik ini.

Terlepas dari ketidak efektifan dan efesien dari pertanian dilahan terbuka, metode Hidroponik merupakan salah satu teknologi pertanian yang masih sedikit dilirik karena masalah biaya yang diperlukan tidaklah sedikit, namun tanpa para petani ketahui bahwa dengan modal diawal hasilnya akan sebanding dengan biaya yang diperlukan. Dengan tanaman hidroponik kualitas dan kuantitas hasil produksi bukan lah suatu masalah, dari sisi lapangan sudah diuraikan seperti diatas, kemudian untuk pasar dari hasil tanaman hidroponik dengan kualitas dan kuantitas yang memenuhi permintaan pasar, maka dalam marketingnya bukan suatu masalah lagi. Jadi ini merupakan suatu peluang bagi petani untuk meningkatkan kesejahteraan hidupnya serta membantu Negara dalam perkembangan menuju Negara yang maju. Kegiatan pelatihan ini dilaksanakan didalam waktu 4 bulan dengan dana sebesar 10.060.000,00. Melalui program kreatif ini dapat meningkatkan taraf hidup petani yang selama ini cenderung menjadi korban pasar.

Page 5: Ari Sutresni

1

BAB I PENDAHULUAN

I.1 Latar Belakang

Dewasa ini keterbatasan lahan merupakan salah satu masalah bagi petani desa Pancasari, dengan meningkatnya laju pembangunan, kemudian disisi lain keadaan cuaca yang kerap tidak mendukung menyebabkan minimnya produktivitas di kalangan petani setempat, saat ini petani desa Pancasari memiliki kurang dari 10 Are lahan pertanian yang dimana hal ini belumlah efektif dalam produksi.

Maka hal ini perlu disikapi dengan penggunaan teknologi modern, Teknologi yang di tawarkan adalah Hidroponik, dimana Sistem hidroponik pada dasarnya merupakan modifikasi dari system pengelolaan budidaya tanaman di lapangan secara intensif untuk meningkatkan kuantinitas dan kualitas produksi tanaman, serta menjamin kontinyuitas produksi dan pengembangannya yang berada di dalam rumah plastik. Melalui system Hidroponik ini begitu banyak dampak positif yang dapat diperoleh ,tumbuhan dapat ditanam dengan kepadatan tinggi karena dalam system Hidroponik ada penataan, dengan adanya penataan ini maka akan dapat membantu permasalahan lahan sempit yang dimiliki petani, dengan adanya penataan kerja ini maka jelas lingkungan kerja akan lebih bersih, penanaman tidak bergantung pada cuaca,ataupun musim sebab selama ini yang menjadi masalah dalam pertanian adalah cuaca yang dapat menghambat ataupun mengganggu proses pertumbuhan dari tanaman tersebut, dengan menggunakan teknologi hidroponik maka apabila kita melakukan kegiatan pertanian pada musim kemarau hal yang menjadi masalah pertama adalah kecenderungan dalam penggunaan air yang tidak efesien, selain itu ketika musim kemarau kecepatan pertumbuhan hama itu tinggi hal ini tentunya akibatnya adalah rusaknya tanaman, serta penggunaan pestisida yang disatu sisi dapat merusak lingkungan, dan juga tidak efesien dalam biaya produksi, kemudian apabila pada musim penghujan masalah kekurangan air memang tidak namun air berlebih dapat merusak tumbuhan, dimana apabila kita menggunakan metode hidroponik air selama selama musim hujan bisa ditampung untuk digunakan pada beberapa periode di musim kemarau mendatang, ketika musim penghujan tiba memang laju pertumbuhan hama itu terhambat namun dengan kelembaban yang tinggi hal ini dapat memicu jamur untuk tumbuh, dengan hal ini maka tentu penggunaan fungisida haruslah digunakan sama hal nya dengan pada musim kemarau pengggunaan fungisida ini dapat merusak lingkungan dan tidak efesien dalam biaya produksi.

Pancasari merupakan daerah yang dengan situasi mendukung yang memiliki dua potensi apabila teknologi ini diterapkan, pertama secara sisi bidang pertanian dengan teknologi ini dari segi kuantitas produk dapat diperoleh serta dengan

Page 6: Ari Sutresni

2

kontinyuitas produk yang diperlukan pasar, secara kualitas tentu hasil hidroponik lebih unggul sebab akan lebih organik karena tanpa penggunaan pestisida. Kemudian secara sisi lain yakni ada sisi Pariwisata, Desa Pancasari terletak di daerah geografis diantara perbatasan dua Kabupaten yakni Kabupaten Buleleng dan Tabanan, yang dimana Tabanan merupakan salah satu daerah pariwisata andalan Bali yakni dengan adanya Bedugul, Kebun Raya Bedugul, serta Danau Beratan dengan keadaan strategis yang dimaksud adalah apabila pengelolaan baik tempat ini dapat menjadi daya tarik wisata dibidang pertanian, dan akan lebih mudah untuk diaskes karena keterdekatan Desa Pancasari dengan daerah-daerah wisata yang sudah menjadi favorite parawisatawan. Maka melalui program ini tidak hanya mengembangkan satu objek kajian semata.

I.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan Latar Belakang yang sudah diuraikan seperti diatas maka dirumuskan permasalahannya sebagai berikut.

a. Bagaimana teknis pelaksanaan pelatihan dan pengembangan teknologi Hidroponik?

b. Bagaimana tanggapan masyarakat petani Desa Pancasari terhadap pelatihan kegiatan ini?

I.3 Tujuan

Secara umum program ini bertujuan untuk memberikan pelatihan teknik dari pertanian dengan teknologi Hidroponik yang diharapkan dapat meningkatkan produktivitas di bidang pertanian ataupun di bidang pariwisata ketika program ini telah terlaksana.

Page 7: Ari Sutresni

3

I.4 Luaran yang diharapkan

Luaran yang diharapka 1. Adanya keterbukaan pengetahuan mengenai teknologi pertanian yang lebih modern, 2. Dapat meningkatkan produktivitas pertanian, serta salah satu pengembangan peluang di bidang agrowisata yang akan dapat terlaksana ketika program ini dapat terlaksana.

I.5 Kegunaan

Kegunaan dari program ini diantaranya:

1. Bagi tim pelaksana : Merupakan suatu bentuk kepekaan pelaksana terhadap permasalahan yang dapat di selesaikan dan untuk mengembangkan teknologi untuk diterapkan di masyarakat.

2. Bagi petani : Memberikan suatu pengetahuan baru mengenai teknologi pertanian modern yang diharapkan dapat diimplementasikan guna produktivitas yang lebih tinggi.

BAB II GAMBARAN UMUM MASYARAKAT SASARAN

Desa Pancasari terletak di daerah geografis diantara perbatasan dua Kabupaten yakni Kabupaten Buleleng dan Tabanan, yang dimana Tabanan merupakan salah satu daerah pariwisata andalan Bali yakni dengan adanya Bedugul, Kebun Raya Bedugul, serta Danau Beratan dengan keadaan strategis yang dimaksud adalah apabila pengelolaan baik tempat ini dapat menjadi daya tarik wisata dibidang pertanian, dan akan lebih mudah untuk diaskes karena keterdekatan Desa Pancasari dengan daerah-daerah wisata yang sudah menjadi favorite parawisatawan.

Melihat kembali untuk para petani Desa Pancasari yang memiliki kendala didalam keterbatasan lahan pertanian yang kurang 10Are belumlah produktive untuk memenuhi kebutuhan masing-masing kehidupan petani. Maka dengan metode ini akan mampu untuk meningkatkan produktivitas petani dan dengan hal tersebut maka kontinyuitas akan tercipta dengan pasar.

Page 8: Ari Sutresni

4

BAB III METODE PELAKSANAAN

Pada tahap pra-proposal, tim pengusul telah melaksanakan wawancara dengan beberapa para petani Desa Pancasari, hal ini dilaksanakan guna memperoleh permasalahan yang ada di masyarakat petani Desa Pancasari. Permasalahan yang dialami oleh Masyarakat Desa Pancasari menjadi tantangan untuk melakukan perubahan melalui program kreativitas mahasiswa, khususnya bidang pengabdian kepada masyarakat.

Ketika PKM ini dinyatakan lulus dan didanai oleh Dikti, Maka selanjutnya akan diadakan tahap inti pelaksanaan PKM, dimana akan dilaksanakan tiga tahap yakni,

a. Tahap persiapan dimana dalam tahap ini dilaksakan beberapa kegiatan, 1. Tahap persiapan pelatihan diantaranya dilakukan, penyusunan Brosur mengenai bertani Hidroponik, 2. Pembelian alat yang diperlukan, 3. Peminjaman tempat sosialisasi, 4. Konfirmasi mengenai jadwal sosialisasi dan pelatihan.

b. Pelaksanaan pelatihan dalam pelaksanaan program pelatihan dilaksanakan kegiatan-kegiatan yang merupakan bagian dari proses pelatihan.

Table 1. Tahap Pelaksanaan Kegiatan

No Tahapan Kegiatan

1 Persiapan

Penyusunan dan Pencetakan Brosur Persiapan alat-alat yang diperlukan dalam kegiatan Peminjaman tempat sosialisasi Konfirmasi jadwal kegiatan

2 Pelaksanaan

Sosialisasi mengenai apa itu teknik hidroponik Pelatihan mengenai media yang digunakan Sosialiasai Sistem pembibitan Sosialiasai Sistem penanaman Sosialiasai Sistem irigasi Sosialiasai Sistem perawatan

Page 9: Ari Sutresni

5

3 Evaluasi Evaluasi dari respone masyarakat

c. Tahap Evaluasi Pada tahap ini tim evaluasi akan mengecek semua kegiatan yang sudah terlaksana dan respone serta antusiasme dari masyarakat. Adapu kriteria ketercapaian dari program pelatihan ini adalah a. Kelompok petani dapat melaksanakan teknik hidroponik dengan baik b. Kelompok petani mampu untuk merawat dan menghasilkan dengan hasil

maksimal.

Page 10: Ari Sutresni

6

BAB IV BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

Table 2. Ringkasan Anggaran Biaya

No Jenis pengeluaran Biaya (Rp) 1 Bahan penunjang 2.000.000,00 2 Bahan habis pakai 3.000.000,00 3 Perjalanan 4.000.000,00 4 Lain-lain 1.060.000,00 Jumlah 10.060.000,00

Table 3. Jadwal Kegiatan

No Jenis kegiatan Bulan 1 2 3 4

1 Pengumuman DIKTI 2 Persiapan Pelatihan 3 Pelaksanaan pelatihan 4 Evaluasi 5 Penyusunan Laporan Akhir

Page 11: Ari Sutresni

DAFTAR PUSTAKA

Balai Penelitian Tanaman Sayuran

http://www.anneahira.com/teknik-hidroponik.htm

http://adegusrianto.wordpress.com/2010/05/20/keunggulan-bertanam-hidroponik/

Page 12: Ari Sutresni

Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota Pengusul

a. Identitas Diri Ketua Pengusul

1 Nama Ni Putu Ari Sutresni 2 Jenis Kelamin Perempuan 3 Program Study D3 Analis Kimia 4 NIM 1403051008 5 Tempat, Tanggal lahir Pancasari, 27 Oktober 1996 6 Email [email protected]

7 No Hp/Telephon 085739762134

b. Riwayat Pendidikan

SD SMP SMA Nama Institusi SD N 3 Pancasari SMP N 2 Sukasada SMA N 2 Singaraja Jurusan - - IPA Tahun Masuk-Lulus 2002-2008 2008-2011 2011-2014

a. Identitas Anggota Pengusul

1 Nama Sinta Purnamasari 2 Jenis Kelamin Perempuan 3 Program Study D3 Analis Kimia 4 NIM 1203051004 5 Tempat, Tanggal lahir Klungkung, 27 Januari 1994 6 Email 7 No Hp/Telephon 085737256079

b. Riwayat Pendidikan

SD SMP SMA

Nama Institusi SD N 1 Semarapura tengah SMP N 1 Semarapura SMA N 1 Semarapura

Jurusan - - IPA Tahun Masuk-Lulus 2000-2006 2006-2009 2009-2012

Page 13: Ari Sutresni

a. Biodata Anggota Pengusul

1 Nama Komang Melina Dewi 2 Jenis Kelamin Perempuan 3 Program Study S1 Pendidikan Kimia 4 NIM 1403010037 5 Tempat, Tanggal lahir Singaraja, 10 Mei 1996 6 Email [email protected]

7 No Hp/Telephon 085792458299

c. Riwayat Pendidikan

SD SMP SMA Nama Institusi SD N 4 Banyuasri SMP N 2 Singaraja SMA N 2 Singaraja Jurusan - - IPA Tahun Masuk-Lulus 2002-2008 2008-2011 2011-2014

Page 14: Ari Sutresni

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat

dipertanggungjawabkan secara hokum. Apabila di kemudian hari ditemukan ketidak

sesuaian, saya sanggup untuk menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah

satu syarat pengajuan Hibah PKM-M yang berjudul mpelatihan Maka hal ini perlu

disikapi dengan penggunaan teknologi modern, Teknologi yang di tawarkan adalah

Hidroponik yakni Sistem hidroponik pada dasarnya merupakan modifikasi dari

sistem pengelolaan budidaya tanaman di lapangan secara intensif untuk

meningkatkan kuantinitas dan kualitas produksi tanaman, serta menjamin

kontinyuitas produksi dan pengembangannya yang berada di dalam rumah plastic.

kontinyuitas produksi dan pengembangannya berada didalam rumah plastik teknik

Hidroponik untuk petani stroberi di desa pancasari.

Singaraja, 11 September 2014

Pengusul

(Ni Putu Ari Sutresni)

Page 15: Ari Sutresni

Lampiran 2. Biodata Dosen Pendamping

1 Nama Lengkap Dr. rer. nat. I Gusti Ngurah Agung Suryaputra, S.T., M.Sc.

2 Jenis Kelamin Laki-laki

3 Jabatan Fungsional Asisten Ahli

4 NIP 197712172003121002

5 NIDN 0017127704

6 Tempat dan Tanggal Lahir Singaraja, 17 Desember 1977

7 E-mail [email protected]

8 Alamat Rumah Jl. Ki Barak Panji gang Lely no. 8, Singaraja-Bali 81161

9 Nomor HP 083117230599

10 Alamat Kantor Jl. Udayana 11, Singaraja, Bali 81116

11 Nomor Telepon/Fax 0362-25072/0362-25735

12 Lulusan yang telah dihasilkan

S-1 = 0 orang; S-2 = 0 orang; S-3 = 0 orang

13 Mata Kuliah yang diampu 1. Kimia Dasar

2. Kimia Kelautan

3. Analisis Air

4. Bahasa Inggris

Page 16: Ari Sutresni

Riwayat Pendidikan

1. Program S1 S2 S3

2. Nama PT Universitas Gadjah Mada Yogyakarta

Florida State University

Max Planck Research Group for Marine Geochemistry at University of Oldenburg

3. Bidang Ilmu Teknik Kimia Oceanography (Chemical Oceanography)

Marine Geochemistry

4. Tahun Masuk - Lulus

1996 - 2001 2006 – 2009 2009 - 2012

5. Judul Skripsi /Tesis/Disertasi

Tugas Akhir Perancangan Pabrik

Are subterranean estuaries a source of chromophoric dissolved organic matter (CDOM) to the coastal ocean? A case study in the Northern Gulf of Mexico

Fluorescent dissolved organic matter (FDOM) in the coastal ocean: characterization, biogeochemical processes, and the possibility of in situ monitoring

7.Nama Pembimbing/ Promotor

Dr. Ir. Aswati Mindaryani, M.Sc.

Dr. Thorsten Dittmar

Dr. Thorsten Dittmar

Page 17: Ari Sutresni

Lampiran 3. Justifikasi Biaya

1. Peralatan penunjang

Material Justifikasi pemakaian Kuantitas Harga Satuan (Rp) Keterangan

Sekop Alat untuk memindahkan media ke

20 100.000,00 2.000.000,00 Polybag

2. Bahan habis pakai

Material Justifikasi pemakaian Kuantitas Harga Satuan (Rp) Keterangan

Sekam Media pembibitan

40 karung 25.000,00 1.000.000,00 Media penanaman Irigasi Irigasi 100 meter 10.000,00 1.000.000,00

Polybag Wadah untuk Media tanam dan tanaman 20 kilogram 50.000,00 1.000.000,00

Page 18: Ari Sutresni

3. Perjalanan

4. Lain-lain

Material Justifikasi Pemakaian Kuantitas Harga satuan(Rp) Keterangan Pencetakan buku panduan Sebagai penunjang materi 20 50.000,00 1000.000,00

Print jilid proposal PKM Sebagai arsip lembagaserta untuk anggota 4 15.000,00 60.000,00

Material Justifikasi pemakaian Kuantitas Harga Satuan (Rp) Keterangan

Perjalanan sekitar Singaraja Pembelian alat yang mungkin tidak ada di pancasari 2 orang 100.000,00 200.000,00

Perjalanan Singaraja-Pancasari

Peminjaman tempat sosialisasi 5orang, 4x pp 100.000,00 200.000,00 Konfirmasi jadwal Sosialiasi

Pelatihan

Page 19: Ari Sutresni

Lampiran 4. Susunan Organisasi Tim Pelaksana dan Pembagian Tugas

No Nama/Nim program studi Bidang Ilmu

Alokasi Waktu

(jam/minggu) Uraian Tugas

1 Komang Melina

Dewi S1 Pendidikan

Kimia MIPA 5jam/Minggu

Melakukan Pengecekan alat-alat

Survey Lokasi Mengedarkan surat undangan

2 Sinta Purnamasari D3 Analis Kimia MIPA 6jam/Minggu Melakukan Sosialisasi Melakukan Pelatihan

Page 20: Ari Sutresni
Page 21: Ari Sutresni

Lampiran 6. Pernyataan Kesediaan Bekerjasama dari Mitra

SURAT PERNYATAAN KESEDIAAN BEKERJASAMA

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : Ni Putu Ari Sutresni

NIM : 1403051008

Jabatan : Ketua Pelaksana PKM-M “ Pelatihan Teknik Hidroponik

Upaya Peningkatan Produktivitas Petani Buah Strobery Di

Desa Pancasari ”

Yang selanjutya disebut sebagai pihak I

Nama : Ketut Kariada

Jabatan : Ketua Kelompok Petani

Alamat : Dusun karma Desa Pancasari

Yang selanjutnya disebut sebagai pihak II

Kegiatan ini akan dilaksanakan di STA Praja Werthi DesaPancasari,

Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng telah disepakati kerjasama pelaksanaan

kegiatan Program Kreativitas Mahasiswa Pengabdian Pada Masyarakat (PKM-M)

dalam hal memanfaatkan lahan sempit untuk sebagai strategi dalam meningkatkan

produktivitas petani strobery. Kerjasama ini berlaku apabila proposal yang diajukan

Pihak I ke DIKTI diterima dan disetujui pada PKM-M yang berjudul “Pelatihan

Teknik Hidroponik Upaya Peningkatan Produktivitas Petani Buah Strobery Di Desa

Pancasari”

Demikian surat perjanjian ini dibuat untuk dapat digunakan sebagaimana

mestinya.

Pihak I Pihak II

Ni Putu Ari Sutresni I Ketut Kariada

Page 22: Ari Sutresni

Lampiran 7. Denah Detail Lokasi Pelatihan