7 Pengembanga (Manajemen Sumber Daya Manusia)

10

Click here to load reader

Transcript of 7 Pengembanga (Manajemen Sumber Daya Manusia)

Page 1: 7 Pengembanga (Manajemen Sumber Daya Manusia)

PENGEMBANGAN PEGAWAI

Manajemen Sumber Daya Manusia

Drs. H. Setiyo Budiadi, M.M.

Page 2: 7 Pengembanga (Manajemen Sumber Daya Manusia)

Pengertian

Pengembangan adalah usaha meningkatkan kemampuan teknis, teoretis, konseptual dan moral karyawan sesuai dengan kebutuhan pekerjaan.

Pengembangan karyawan akan dirasakan semakin penting karena tuntutan pekerjaan sebagai akibat kemajuan teknologi dan semakin ketatnya persaingan di antara perusahaan yang sejenis.

Upaya peningkatan kemampuan karyawan, meliputi:1. Technical Skills2. Human Skills3. Conceptual Skills4. Managerial Skills

Page 3: 7 Pengembanga (Manajemen Sumber Daya Manusia)

Tujuan Pengembangan SDM

menyangkut hal-hal berikut :1. Produktivitas kerja 7. Karier2. Efisiensi 8. Konseptual3. Kerusakan 9. Kepemimpinan4. Kecelakaan 10. Balas Jasa 5. Pelayanan 11. Konsumen6. Moral

Page 4: 7 Pengembanga (Manajemen Sumber Daya Manusia)

Metode Pengembangan

> Metode Pelatihan

> Metode Pendidikan

Page 5: 7 Pengembanga (Manajemen Sumber Daya Manusia)

Metode Pelatihan

Menurut H. Ranupandojo dan Suad Husnan (1993). Pelatihan adalah suatu kegiatan untuk memperbaiki kemampuan kerja seseorang dalam kaitannya dengan aktivitas ekonomi. Pelatihan membantu karyawan dalam memahami suatu pengetahuan praktis dan penerapannya, guna meningkatkan keterampilan, kecakapan dan sikap yang diperlukan organisasi dalam usaha mencapai tujuannya.

Page 6: 7 Pengembanga (Manajemen Sumber Daya Manusia)

Jenis metode pelatihan

Jenis-jenis metode pelatihan diantaranya:

1. On The Job

2. Vestibule

3. Demonstration and example

4. Simulation

5. Apprenticeship

6. Classroom methods

Page 7: 7 Pengembanga (Manajemen Sumber Daya Manusia)

Metode Pendidikan

Menurut H. Ranupandojo dan Suad Husnan (1993).

Pendidikan adalah suatu kegiatan untuk meningkatkan pengetahuan umum seseorang termasuk di dalamnya peningkatan penguasaan teori dan keterampilan memutuskan terhadap persoalan-persoalan yang menyangkut kegiatan mencapai tujuan.

Page 8: 7 Pengembanga (Manajemen Sumber Daya Manusia)

Jenis Metode Pendidikan

Jenis-jenis metode pendidikan diantaranya :1. Training Methodes2. Understudy3. Job Rotation and planned progression4. Coaching and counseling5. Junior Board Executive or multiple management6. Committee assigment7. Business game8. Sensivity training9. Other methods

Page 9: 7 Pengembanga (Manajemen Sumber Daya Manusia)

Indikator Keberhasilan Pengembangan

Tolak ukur metode pengembangan, adapun Indikator pengukurannya yaitu : 1. Prestasi Kerja karyawan2. Kedisiplinan karyawan3. Absensi karyawan4. Tingkat kerusakan produksi, dan mesin-mesin5. Tingkat kecelakaan karyawan6. Tingkat pemborosan bahan baku, tenaga, dan waktu7. Prakarsa karyawan 8. Tingkah upah insentif karyawan 9. Kepemimpinan dan keputusan manager

Page 10: 7 Pengembanga (Manajemen Sumber Daya Manusia)

Kendala Pengembangan

Didalam pengembangan SDM tidak luput dari kendala-kendala yang menghambat pengembangan SDM tersebut. Kendala-kendala pengembangan tesebut yaitu 1. Peserta2. Pelatih atau instruktur3. Fasilitas pengembangan4. Kurikulum5. Dana pengembangan