04.X.05.LK.1.DARIUS

download 04.X.05.LK.1.DARIUS

of 4

Transcript of 04.X.05.LK.1.DARIUS

LK.B.2: FORMAT ANALISIS KI-KDNama PesertaPITAULINA SARAGIH

No.Urut Peserta01

Mata PelajaranMATEMATIKA

Asal SekolahSMK N1 JORLANG HATARAN

Kabupaten/KotaSIMALUGUN

NOMATERI POKOKKOMPETENSI DASARINDIKATORPERTTUJUAN PEMBELAJARAN

1. Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linier Dua Variabel, dan Sistem Persamaan Linier Tiga Variabel3.3Mendeskripsikan konsep system persamaan linier dua dan tiga variable serta pertidaksamaan linier dua variabel dan mampu menerapkan berbagai strategi yang efektif dalam menentukan himpunan penyelesaiannya serta memeriksa kebenaran jawabannya dalam pemecahan masalah matematika1. Menjelaskan konsep system persamaan linier dua dan tiga variable serta pertidaksamaan linier dua variable2 x 45 ( Pertemuan 1 )1. Selama dan setelah mengikuti kegiatan pembelajaran melalui metode ceramah dan Tanya jawab siswa mampu memahami konsep SPLDV dengan benar2. Selama dan setelah mengikuti kegiatan pembelajaran melalui metode ceramah dan Tanya jawab siswa mampu memahami konsep SPLTV dengan benar3. Selama dan setelah mengikuti kegiatan pembelajaran melalui metode ceramah dan Tanya jawab siswa mampu memahami konsep SPtLDV dengan benar

2. Menghitung himpunan penyelesaian system persamaan linier dua variable2 x 45 ( Pertemuan 2)1. Selama dan setelah mengikuti kegiatan pembelajaran melalui metode ceramah dan Tanya jawab siswa mampu menghitung himpunan SPLDV dengan menggunakan : Eliminasi Substitusi Campuran

3. Menghitung himpunan penyelesaian system persamaan linier tiga variable2 x 45 ( Pertemuan 3)1. Selama dan setelah mengikuti kegiatan pembelajaran melalui metode ceramah dan Tanya jawab siswa mampu menghitung himpunan SPLTV dengan menggunakan : Eliminasi Substitusi Campuran Aturan Cramer

4. Menghitung himpunan penyelesaian system pertidaksamaan linier dua variable2 x 45 ( Pertemuan 4)1. Selama dan setelah mengikuti kegiatan pembelajaran melalui metode ceramah dan Tanya jawab siswa mampu menghitung himpunan penyelesian pertidaksamaan linier dua variable dengan benar

5. Mendiskusikan berbagai strategi yang efektif dalam menentukan himpunan penyelesaiannya serta memeriksa kebenaran jawabannya dalam pemecahan masalah matematika4 x 45 ( Pertemuan 5 dan 6)Selama dan setelah mengikuti kegiatan pembelajaran melalui metode diskusi kelompok dan Tanya jawab siswa mampu memahami penyelesaian serta memeriksa kebenaran jawaban dalam pemecahan masalah matematika di kehidupan sehari hari

24.4Menggunakan SPLDV, SPLTV dan sistem pertidaksamaan linear dua variabel (SPtLDV) untuk menyajikan masalah kontekstual dan menjelaskan makna tiap besaran secara lisan maupun tulisan

1. Mengidentifikasikan SPLDV dan SPLTV untuk menyajikan masalah kontekstual dan menjelaskan makna tiap besaran secara lisan maupun tulisan4 x 45 ( Pertemuan 1 dan 2)Selama dan setelah mengikuti kegiatan pembelajaran melalui metode ceramah dan Tanya jawab siswa mampu menjelaskan SPLDV dan SPLTV untuk menyajikan masalah kontekstual dan menjelaskan makna tiap besaran secara lisan maupun tulisan dengan jelas dan bertanggung jawab

2. Mengidentifikasikan sistem pertidaksamaan linear dua variabel (SPtLDV) untuk menyajikan masalah kontekstual dan menjelaskan makna tiap besaran secara lisan maupun tulisan4 x 45 ( Pertemuan 3 dan 4)Selama dan setelah mengikuti kegiatan pembelajaran melalui metode diskusi kelompok dan Tanya jawab siswa mampu mengidentifikasikan sistem pertidaksamaan linear dua variabel (SPtLDV) untuk menyajikan masalah kontekstual dan menjelaskan makna tiap besaran secara lisan maupun tulisan dengan jelas dan lugas

4.5Membuat model matematika berupay SPLDV, SPLTV, dan SPtLDV dari situasi nyata dan matematika, serta menentukan jawab dan menganalisis model sekaligus jawabnya1. Mengoperasikan model matematika berupa SPLDV, SPLTV, dan SPtLDV dari situasi nyata dan matematika, serta menentukan jawab dan menganalisis jawabna4 x 45 ( Pertemuan 5 dan 6)Selama dan setelah mengikuti kegiatan pembelajaran melalui metode ceramah, diskusi kelompok dan Tanya jawab siswa mampu Mengoperasikan model matematika berupa SPLDV, SPLTV, dan SPtLDV dari situasi nyata dan matematika, serta menentukan jawab dan menganalisis model sekaligus jawabnya dengan teliti

2. Memecahkan masalah model matematika berupa SPLDV, SPLTV, dan SPtLDV dari situasi nyata dan matematika, serta menentukan jawab dan menganalisis model sekaligus jawabnyaSelama dan setelah mengikuti kegiatan pembelajaran melalui metode ceramah, diskusi kelompok dan Tanya jawab siswa mampu Mengoperasikan model matematika berupa SPLDV, SPLTV, dan SPtLDV dari situasi nyata dan matematika, serta menentukan jawab dan menganalisis model sekaligus jawabnya dengan benar dan jelas

Catatan:

PERT : Pertemuan, Tujuan setiap pertemuan dipisahkan untuk memudahkan dalam merancang kegiatan pembelajaran setiap pertemuan, dasar Permendikbud No.81a. L.IV Hal 10 poin 4C