Presentation 3th Group EP

Post on 15-Nov-2014

347 views 0 download

description

Presentation 3th Group EP PBI-D/6 of IAIN SNJ CIREBON

Transcript of Presentation 3th Group EP

LANGKAH-LANGKAH PENYUSUNAN DAN PELAKSANAAN EVALUASI

PEMBELAJARAN

TARBIYAH/PBI-D/VI

KELOMPOK 3

FITRIA HASNA’UL . F MUHAMMAD ROMLI NUR ASIYAH NURHASANAH

Langkah-Langkah dalam Pelaksanaan EP1.Langkah PerencanaanDalam langkah perencanaan dan

perumusan kriterium hal-hal yang dilakukan mencakup:

Perumusan tujuan evaluasiPenetapan aspek-aspek yang akan diukurMenetapkan metode dan bentuk tesMerencanakan waktu evaluasiMelakukan uji coba tes untuk mengukur

validitas dan reabilitasnya sebelum digunakan. (M. Chabib Thoha, 1996:18-19).

2.Penyusunan Instrumen

Langkah-langkah penyusunan instrumen adalah : 1) Merumuskan tujuan yang akan dicapai dengan

instrumen yang akan disusun. 2) Membuat kisi-kisi yang mencanangkan tentang

perincian variabel dan jenis instrument yang akan digunakan untuk mengukur bagian variabel yang bersangkutan.

3) Membuat butir-butir instrument evaluasi pembelajaran yang dibuat berdasarkan kisi-kisi, dan

4) Menyunting instrumen evaluasi pembelajaran yang meliputi: mengurutkan butir menurut sistematika yang dikehendaki evaluator untuk mempermudah pengolahan data, menuliskan petunjuk pengisian dan indentitas serta yang lain, dan membuat pengantar pengisian instrument.( Dimyati dan Mudjiono (2006:227-231).

3. Pengumpulan Data

Pengumpulan data dimaksudkan untuk memperoleh informasi tentang keadaan obyek dengan menggunakan alat yang telah diuji cobakan. Untuk mengumpulkan data dapat menggunakan metode tes tulis, tes lisan, dan tes tindakan yang akan dibicarakan tersendiri. (M. Chabib Thoha, 1996:18-19).

4. Verifikasi Data

Penelitian data atau verifikasi data maksudnya ialah untuk memisahkan data yang “baik” yang akan dapat memperjelas gambaran yang akan kita peroleh mengenai individu atau sekelompok individu yang sedang kita evaluasi.

Pengolahan data dilakukan untuk menjadikan data lebih bermakna, sehingga dengan data itu orang dapat memperoleh beberapa gambaran yang lebih lengkap tentang keadaan peserta didik.

5.Pengolahan Data

6.Penafsiran Data

Langkah ini merupakan verbalisasi atau pemberian makna dari data yang telah diolah, sehingga tidak akan terjadi penafsiran yang overstatement maupun penafsiran understatement. (M. Chabib Thoha, 1996:18-19).

7. Langkah Meningkatkan Daya Serap Peserta Didik

a. Memperjelas tujuan intruksionalb. Penilaian awal yang

menentukan kebutuhan peserta didik

c. Memonitor kemajuan peserta didik

8. Laporan Hasil Penelitian

a. Laporan kemajuan umumb. Laporan kemajuan khusus