Pertemuan 10 - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/211/211-P10.pdfTransaksi yang terjadi di selama bulan...

Post on 10-Aug-2019

224 views 0 download

Transcript of Pertemuan 10 - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/211/211-P10.pdfTransaksi yang terjadi di selama bulan...

Pertemuan 10

Perusahaan JasaStudi Kasus: Lembaga Kursus

(Lanjutan)

Transaksi yang terjadi di selama bulan januari 2013(Dokumen 1)

Perusahaan membayar uang sewa ruko

Langkah: Klik Modul Kas&Bank Pilih Bukti Kas Keluar

Transaksi yang terjadi di selama bulan januari 2013(Dokumen 2)

Membeli perlengkapan kantor

Langkah: Klik Modul Kas&Bank Pilih Bukti Kas Keluar

Transaksi yang terjadi di selama bulan januari 2013(Dokumen 3)

Penerimaan piutang dari siswa kelas reguler

Langkah: Klik modul Kas&Bank Pilih Bukti Kas Masuk

Transaksi yang terjadi di selama bulan januari 2013(Dokumen 4)

Pembayaran hutang kepada PT Komputa

Langkah: Klik Modul PenjualanPilih Pembayaran Hutang Usaha

Transaksi yang terjadi di selama bulan januari 2013(Dokumen 5)

Perusahaan membeli modul zahir accounting pada PT Printext

Langkah: Klik Modul PembelianPilih Penerimaan Barang(Invoicing)

Transaksi yang terjadi di selama bulan januari 2013(Dokumen 6)

Menerima pendaftaran siswa kelas regular

Langkah: Klik Modul Kas&BankPilih Bukti Kas Masuk

Transaksi yang terjadi di selama bulan januari 2013(Dokumen 7)

Membayar hutangnya pada PT Printext

Langkah: Klik Modul PembelianPilih Pembayaran Hutang Usaha

Transaksi yang terjadi di selama bulan januari 2013(Dokumen 8)

Menerima cicilan dari 5 siswa kelas regular

Langkah: Klik Modul Kas&BankPilih Bukti Kas Masuk

Transaksi yang terjadi di selama bulan januari 2013(Dokumen 9)

Perusahaan membeli modul kepada PT Komputa secara kredit

Langkah: Klik Modul PembelianPilih Penerimaan Barang(Invoicing)

Transaksi yang terjadi di selama bulan januari 2013(Dokumen 10)

Perusahaan membuat retur pembelian

Langkah: Klik Modul PembelianPilih Retur Pembelian

Transaksi yang terjadi di selama bulan januari 2013(Dokumen 11)

Pemilik mengambil uang pribadi sebesar Rp 300.000 melalui kaskecil

Langkah: Klik Modul Kas&BankPilih Kas Keluar

Transaksi yang terjadi di selama bulan januari 2013(Dokumen 12)

Membayar gaji 3 pengajar melalui Bank BCA

Langkah: Klik Modul Kas&BankPilih Kas Keluar

Transaksi yang terjadi di selama bulan januari 2013(Dokumen 13)

Perusahaan menerima uang pendaftaran siswa private

Langkah: Klik Modul Kas&BankPilih Kas Masuk

Transaksi yang terjadi di selama bulan januari 2013(Dokumen 14)

Perusahaan menerima uang pendaftaran penjualan modul darisiswa private

Langkah: Klik Modul Kas&BankPilih Kas Masuk

Transaksi yang terjadi di selama bulan januari 2013(Dokumen 15)

AJP gaji yang harus dibayar sebanyak 3 karyawan

Langkah: Klik Modul Buku BesarPilih Transaksi Jurnal Umum

PENYUSUTANDiakhir bulan, perusahaan melakukan penyusutan harta tetap: Data-data >data harta tetap > kemudian klik penyusutan, maka beban penyusutan bulanjanuari akan terhitung seperti dibawah ini

• Tombol ini berfungsi sebagai gambaran untuk memperoleh gambaranperhitungan penyusutan per bulannya. Klik tombol ini jika ingin melakukanpenyusutan secara manual

• Tombol ini dapat diklik berulang-ulang tanpa perlu khawatir terjadi doubleperhitungan. Perhitungan akan berubah jika periode akuntansi telah berubahkarena tutup buku bulanan.

• Beban penyusutan tidak perlu dilakukan secara manual denganmenggunakan tombol ini setiap bulannya, karena Zahir akan menghitungnyasecara otomatis saat Anda melakukan proses tutup buku bulanan.

Laporan yang dihasilkan di bulan januari 2013

• Laporan laba rugi :Laporan > laporan keuangan > laporan standar > laba rugistandar

• Neraca standard :laporan > laporan keuangan > neraca standard

• Daftar seluruh Jurnal:laporan > buku besar > Daftar jurnal semua transaksi