Penyuluhan Kader Wamantik SD.pptx [Autosaved].ppt

Post on 16-Feb-2016

243 views 1 download

Transcript of Penyuluhan Kader Wamantik SD.pptx [Autosaved].ppt

D E M A MB E R D A R

A H

APA ITU DEMAM BERDARAH???

suatu penyakit yang disebabkan virus dengue yang dibawa nyamuk aedes aegypti lewat air liur gigitan saat menghisap darah manusia

GEJALA• Badan panas lebih dari 2 hari (2-7 hari)• Ada bintik merah di kulit yang tidak hilang

walau ditekan• Mengeluarkan darah dari hidung (mimisan),

muntah darah, dan melalui buang air besar.

• Sakit perut atau di ulu hati• Wajah pucat, gelisah, ujung kaki dan ujung

tangan dingin.

APA YANG DILAKUKAN??1. Memberi minum sebanyak mungkin2. Kompres dengan air hangat3. Beri obat turun panas4. Selanjutnya bawa ke dokter/Puskesmas

terdekat, bila diduga terserang Demam Berdarah kirim ke Rumah Sakit

CIRI-CIRI NYAMUK AEDES AEGYPTY• Warna hitam dengan belang-belang

putih• Berkembang biak di tempat

penampungan air yang tidak berhubungan langsung dengan tanah : misalnya di bak mandi, vas bunga, kaleng dll

• Nyamuk dewasa suka hinggap di tempat yg agak gelap dan lembab, misalnya di pakaian yg digantung dan korden

NYAMUK AEDES AEGYPTY

SIKLUS HIDUP NYAMUK AEDES AEGYPTY

Dari telur sampai nyamuk dewasa 7 – 10 hari

Tiap 2 hari nyamuk dewasa membutuhkan darah untuk bertelur

Umur nyamuk dewasa betina dapat mencapai 2 – 3 bulan

Jentik nyamuk berukuran 0,5-1 cm, selalu bergerak aktif

Telur sangat kecil (0,7 mm), warna hitam, tahan sampai 6 bulan di tempat kering

plus3M

LarvasidingIkanisasi

PencahayaanCukup

Jaring-jaringkawat

Tanaman Pengusir Nyamuk

Bubuk abate

PENCEGAHAN