INTEGUMEN

Post on 09-Jul-2016

222 views 2 download

description

kulit

Transcript of INTEGUMEN

INTEGUMEN

Lapisan Dermis• Lapisan di bawah epidermis yang jauh

lebih tebal daripada epidermis.• Serat kolagen, pembuluh darah dan ujung

serat saraf • Terdiri dari 2 bagian :• Pars Papilare : bagian yang menonjol ke

epidermis. Di ekstremitas distal mengandung sel-sel taktil, ujung saraf khusus sebagai mechanoreceptors.

• Pars Retikulare : banyak mengandung jaringan ikat, folikel rambut, pemb darah, dan pleksus saraf.

Lapisan Subkutis/Hipodermis• Kelanjutan dermis, terdiri dari

jaringan ikat longgar berisi sel-sel lemak di dalamnya.

• Lapisan sel-sel lemak disebut panikulus adiposa yang sebagai cadangan makanan.

• Dalam lapisan ini terdapat ujung-ujung saraf tepi, pembuluh darah dan getah bening

• Isolator panas bagi tubuh

SELESAI