2.Pengertian Definisi Pedsos

Post on 22-Jan-2016

262 views 1 download

description

Pengertian-definisi pedsos

Transcript of 2.Pengertian Definisi Pedsos

PEDIATRI

Berasal dari kata : Pedos

Iatrica

Ilmu Penyakit Anak

1962. WHO CHILD HEALTH

Ilmu Kesehatan Anak

Batas Umur

ANAK – DEWASA ?

•UU Perlindungan Anak

•UU Pemilu

• DEPT SOSIAL

• DEPT AGAMA

• DEPDIKBUDI K A : sampai berhentinya pertumbuhan : 18 tahun

ILMU KESEHATAN ANAK

1. PEDIATRI KLINIK

2. PEDIATRI PENCEGAHAN

3. PEDIATRI SOSIAL

» RUANG LINGKUP ?

» PENGETRAPAN ?

» TATA KERJA ?

PEDIATRI KLINIK

PEDIATRI PEDIATRI

SOSIAL PENCEGAHAN

PEDIATRI KLINIK :

(CLINICAL PEDIATRIC )

• PULMONOLOGI ANAK

• HEMATOLOGI DAN ONKOLOGI ANAK

• NEFROLOGI ANAK

• PENYAKIT INFEKSI

• NUTRISI DAN PENY. METABOLIK ANAK

• GASTRO-ENTEROLOGI ANAK

• HEPATOLOGI ANAK

• ENDOKRINOLOGI ANAK

• PERINATOLOGI

• NEUROLOGI ANAK

• KARDIOLOGI ANAK

• PEDIATRI GAWAT DARURAT

PEDIATRI PENCEGAHAN

( PREVENTIVE PEDIATRIC )

PEDIATRI SOSIAL ( SOCIAL PEDIATRIC )

TUMBUH KEMBANG

( GROWTH & DEVELOPMENT )

TUMBUH KEMBANG PEDIATRI-SOSIAL

DEFINISI :

1. RYLE ( OXFORD )

2. CICELY WILLIAM

3. DE HAAS

4. SENEGAL

5. UMUM :

adalah suatu usaha atau cara pendekatan

yang dilakukan secara terus menerus pada

anak, dimulai sejak dalam kandungan,

waktu lahir, bayi, sampai usia remaja, agar anak dapat tumbuh dan kembang sebaik-

baiknya

DEFINISI BERBEDA-BEDA

INSPIRASI / SEMANGAT YANG

SAMA :

FOLLOW UP

FOLLOW UP SESUAI DAERAH /

NEGARA

SEMANGAT dan SIKAP MENTAL

DOKTER MENGHADAPI ANAK

Tumbuh Kembang Pediatri Sosial :

• Tujuan Umum mempelajari tumbuh kembang: menjaga agar seorang anak dapat tumbuh & berkembang melalui tahap-tahap pertumbuhan dan perkembangan baik secara fisik, mental, emosi & sosial sesuai dengan potensi yang dimilikinya agar menjadi manusia dewasa yang berguna

• Tujuan Khusus: mengetahui dan memahami proses pertumbuhan & perkembangan sejak konsepsi sampai dewasa agar kita dapat mendeteksi kelainan yang terjadi pada proses pertumbuhan & perkembangan dan segera dapat mengatasi permasalahannya

CONTOH KASUS

1. PENDERITA ANAK dengan DIARE

MONDOK

SEMBUH

PULANG

MONDOK LAGI

dengan DIARE PENGOBATAN BERHASIL ???

2. PERSALINAN DITOLONG BIDAN

Bayi sehat

umbilicus dirawat dengan baik

Minum ASI baik

3 HARI PULANG

4 HARI TAK MAU MENETEK

BADAN PANAS

MENANGIS TERUS

DIBAWA KE RS

TETANUS !! PENGOBATAN BERHASIL ???

ASPEK PEDIATRI SOSIAL

I. ETIOLOGI SOSIAL DARI PENYAKIT ANAK

MAKANAN BAYI

POLA PENGURUSAN ANAK PENYAKIT

HIGIENE & SANITASI ANAK

LINGKUNGAN

II. KEPERCAYAAN, SIKAP, TINDAKAN MASYARAKAT MENGENAI MASALAH ANAK

PENGERTIAN WAKTU ANAK SEHAT, ANAK SAKIT

KEPERCAYAAN PENYEBAB PENYAKIT

SIKAP DUKUN TERHADAP DOKTER

TINDAKAN MASYARAKAT

III. KETERAMPILAN & KEBIJAKSANAAN

MENGHUBUNGI ORANG TUA

PENDIDIKAN KESEHATAN

PENYULUHAN KESEHATAN

NILAI ANAK

1. KEPENTINGAN KELUARGA

KELANGSUNGAN, KESINAMBUNGAN,

KEBANGGAN HIDUP INDIVIDU, KELUARGA

PUSAT PERHATIAN / KASIH SAYANG ORANG

TUA

TALI PENGIKAT SUAMI - ISTRI

2. KEPENTINGAN NASIONAL

GENERASI PENERUS

MODAL UTAMA KELANGSUNGAN HIDUP

NEGARA

3. KEPENTINGAN UMUM / GLOBAL

KELANGSUNGAN HIDUP MANUSIA

ANAK : PARAMETER SOSIAL, EKONOMI,

POLITIK