RPS SD CIPETE 3

55
KATA PENGANTAR Puji dan syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT. atas limpahan kesehatan dan kesempatan sehingga Rencana Pengembangan Sekolah ini dapat diselesaikan pada waktunya. Sebagai suatu rencana maka akan ditemui kekurangan namun dengan segenap upaya bersama seluruh elemen sekolah maka prinsip penyusunan rencana didasarkan pada keterwakilan dan penggunaan potensi yang optimal dari seluruh fungsi sekolah. Semoga rencana ini akan memberikan manfaat bagi pengembangan pendidikan di masa depan tidak hanya pada sekolah kami, tetapi juga pada seluruh unit pendidikan di Provinsi Banten dan juga Indonesia pada umumnya. Terima kasih atas segala bantuan dan partisipasi seluruh pihak yang telah membantu dalam penyusunannya dan kepada tim penilai diucapkan penghargaan dan rasa bangga yang tulus atas kesediaannya menilai Rencana Pengembangan Sekolah kami. Semoga Tuhan memberikan kelapangan dan pahala yang berlipat ganda, Amiin. Curug, 25 Juli 2012 Kepala Sekolah, 1

Transcript of RPS SD CIPETE 3

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT.atas limpahan kesehatan dan kesempatan sehingga RencanaPengembangan Sekolah ini dapat diselesaikan padawaktunya.

Sebagai suatu rencana maka akan ditemui kekurangannamun dengan segenap upaya bersama seluruh elemensekolah maka prinsip penyusunan rencana didasarkan padaketerwakilan dan penggunaan potensi yang optimal dariseluruh fungsi sekolah.

Semoga rencana ini akan memberikan manfaat bagipengembangan pendidikan di masa depan tidak hanya padasekolah kami, tetapi juga pada seluruh unit pendidikandi Provinsi Banten dan juga Indonesia pada umumnya.

Terima kasih atas segala bantuan dan partisipasiseluruh pihak yang telah membantu dalam penyusunannyadan kepada tim penilai diucapkan penghargaan dan rasabangga yang tulus atas kesediaannya menilai RencanaPengembangan Sekolah kami.

Semoga Tuhan memberikan kelapangan dan pahala yangberlipat ganda, Amiin.

Curug, 25 Juli 2012Kepala Sekolah,

1

TATI RUKIAWATI, S.Pd., M.Pd.NIP. 19540104 197803 2 002

DAFTAR ISI

Halaman

KATAPENGANTAR ...........................................................

DAFTARISI ......................................

.................................

INDEKSINDIKATOR ................................

..........................

BAB IPENDAHULUAN ..............................

.........................

A.Latar

Belakang .....................................................

B.Dasar .................................................................

...

C.Tujuan ................................................................

..BAB II RENCANA PENGEMBANGAN

2

SEKOLAH .............

A.Visi dan

Misi .........................................................

B.Tujuan ................................................................

..

C. Program ...............................................................

1.

Jangka Pendek ..............................................

2.

Jangka Menengah .........................................

3.

Jangka Panjang .............................................

D.Sasaran ................................................................

E.Output ..................................................................

F.Input .....................................................................

G. Outcome ...............................................................

BAB III PELAKSANAAN .....................................................

A. Langkah-langkah Pelaksanaan Kegiatan.............

B.Indikator

Keberhasilan .........................................

C. Dukungan Sumber

3

Dana ......................................

D.Faktor

Pendukung ................................................

E.Faktor

Penghambat ..............................................

BAB IVPENUTUP ..................................

............................PROFIL

SEKOLAH .............................................................

A.Identitas

Sekolah ..................................................

B.Siswa, Kelas dan Nilai

UAS .................................

C.Fasilitas .............................................................

...

D. Ketenagaan ..........................................................

E.Prestasi Tahun

Terakhir .......................................

PRESTASI KINERJASEKOLAH ..................................

......

INDEKS INDIKSTORRENCANA PENGEMBANGAN SEKOLAH

4

1. Visi Sekolah ..

2. Misi Sekolah ..

3. Tujuan Pengembangan ..

4. Tantangan Nyata

..

5. Sasaran Pengembangan ..

6. Identifikasi Fungsi Sekolah

..

7. Analisis SWOT ..

8. Identifikasi Alternatif

..

9. Rencana dan Program terpilih

..

5

RENCANA PENGEMBANGAN SEKOLAHSD NEGERI CIPETE 3

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Sekolah merupakan komunitas masyarakat yang utuh danbulat serta memiliki kepribadian sendiri dan menjaditempat untuk menyelenggarakan proses belajar mengajar.Sekolah berperan untuk mencerdaskan bangsa dalam artimenumbuhkan, memotivasi dan mengembangkan nilai-nilaibudaya yang mencakup etika, logika, estetika danpraktika, sehingga tercipta manusia Indonesia yang utuhdan berakar pada budaya bangsa.

Menyadari perkembangan, kebutuhan dan tantangan paramurid di masa depan, maka peran elemen sekolah ycaangmeliputi Kepala Sekolah selaku penanggung jawabpelaksanaan pendidikan di sekolah dalam halperencanaan, pengoganisasian dan evaluasi, elemen gurusebagai fasilitator pengembangan belajar, elemenmasyarakat sebagai motivator dan aktivator pencapaiantujuan sekolah, perlu disatukan guna membangun sebuahkekuatan besar yang akan menumbuhkan sekolah yangmandiri.

6

Sekolah mandiri akan berbentuk sebagai sebuah lembagayang tidak menggantungkan dirinya kepada kondisi yangkonvensional yang memotong motivasi dan inovasi dalampengembangan belajar, tetapi lebih kepada sebuahlembaga sekolah yang melakukan inovasi dan pengembangansehingga terbentuk iklim yang kompetentif, kompetitifdan inovatif sekaligus produktif.

Sejumlah upaya dari seluruh elemen sekolah dibutuhkanuntuk mengantar sejumlah murid mencapai tujuanfilosofis ini. Salah satunya adalah adanya sebuahrencana yang mengarah kepada pengembangan sekolah.Sebuah rencana yang melibatkan peran seluruh faktorpendukung dari elemen-elemen sekolah melalui kajianyang mendalam salah satunya dengan rencana pengembangansekolah.

Dari berbagai studi, termasuk monitoring pelaksanaanMPMBS ditemukan bahwa salah satu kelemahan sekolahadalah dalam penyusunan rencana pengembangan sekolah.Bahkan baru sedikit sekolah yang memiliki rencanapengembangan sekolah secara komprehensif.

Sekolah pada umumnya memiliki rencana kegiatan tahunan,tetapi jarang yang memiliki rencana pengembangan untukjangka panjang. Di samping itu, banyak sekolah yangdalam penyusunan rencana kegiatan tahunan terkesanberorientasi pada “penggunaan” dana yang dimiliki,bahkan ada sekolah yang jika ditanyakan rencanakegiatan tahunan menunjukkan RAPBS (Rencana AnggaranPendapatan dan Belanja Sekolah).

Di pihak lain, para ahli sepakat bahwa rencanapengembangan sekolah sangat penting sebagai “kompas”dan pemandu semua pihak, ke arah mana sekolah akandikembangakan fenomena munculnya rencana kegiatan

7

tahunan yang bernuansa “penggunaan” dana yang dimiliki,diduga disebabkan oleh kekurangpahaman sekolah terhadapcara penyusunan rencana pengembangan sekolah.Akibatnya, ketika sekolah harus membuat rencanakegiatan tahunan, yang terjadi adalah bagaimanamemanfaatkan anggaran yang tersedia sebai mungkin.

Tidak adanya rencana pengembangan sekolah yangkomprehensif juga menyebabkan rencana kegiatan tahunansekolah tidak berkesinambungan dari tahun ke tahun.Setiap saat arah pengembangan sekolah berubah diwarnaioleh isu yang hangat pada saat itu, sehinggamenyebabkan sekolah mudah dipengaruhi oleh isu hangat,karena tidak memiliki “kompas” ke mana sekolah harusdikembangkan. Oleh karena itu maka adalah tepat dalamkesempatan ini SD Negeri Cipete 3 mengajukan rencanapengembangan sekolah sebagai salah satu bahan acuanpengembangan sekolah mandiri ke masa depan.

B. DASAR

Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2000 tentang ProgramPembangunan Nasional (Propenas) mencakup manajemenberbasis sekolah (MBS) sebagai pola pembinaansekolah/lembaga pendidikan di Indonesia diharapkanberkembang melalui suatu penyusunan rencanapengembangan sekolah.

C. TUJUAN

Secara umum penyusunan rencana pengembangan sekolah inibertujuan memberi panduan kepada sekolah ini dalammencapai visi dan misi sekolah melalui tahap penyusunanrencana strategis dan rencana kegiatan tahunan.

8

BAB II

RENCANA PENGEMBANGAN SEKOLAH

A. VISI DAN MISI

Melalui pengkajian kemampuan sekolah dan kebutuhanmasyarakat maka ditetapkan visi dan misi SD NegeriCipete 3 sebagai berikut :

Visi : Meningkatkan mutu pendidikan yangberkesinambungan menuju standar nasional

Misi :

1. Menjadikan siswa beriman, berbudi pekerti luhur,berakhlak mulia, cerdas, berpengetahuan dan sikapilmiah.

2. Meningkatkan mutu hasil belajar dan mutu lulusan3. Menjadikan siswa mampu berdaya saing yang tinggidengan sejumlah kompetitor dalam lingkunganmasyarakat.

4. Upaya meningkatkan kesejahteraan tenagakependidikan

B. TUJUAN

Adapun tujuan yang ingin dicapai dalam Rencana ProgramPengembangan Sekolah ini adalah sebagai berikut:

1. Penyelenggaraan pendidikan dasar bertujuan untukmenghasilkan lulusan yang beriman dan bertaqwa kepadaTuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, mengembangkanpotensi peserta didik agar menjadi anggota masyarakat

9

yang bertanggung jawab dan demokratis dan mengikutipendidikan lebih lanjut.

2. Mengembangkan transparansi manajemen melaluipenyusunan Rencana Pengembangan Sekolah yangaspiratif dan berdaya guna yang disusun bersama olehseluruh elemen sekolah.

3. Mendapatkan murid yang berakhlak mulia sertamemiliki kompetensi dalam segala aspek dan memilikikemampuan untuk melanjutkan ke jenjang SLTP denganstandar rata-rata nasional melalui pengembanganPAIKEM.

4. Mendapatkan guru yang kompetentif dan kompetitifdalam penguasaan kemampuan profesionalismenya.

5. Terbangunnya sekolah yang sehat, cerdas danproduktif melalui partisipasi aktif masyarakat danpihak ketiga.

C. PROGRAM

Program yang dirancang direncanakan dengan satu fokusyaitu pengembangan kemandirian dari segenap elemensekolah yang meliputi Kepala Sekolah, guru, murid danmasyarakat.

Setiap langkah program yang dilakukan merupakanrangkaian kegiatan yang akan menghasilkan produk gunapengembangan program kegiatan berikutnya. RencanaPengembangan Sekolah dituangkan dalam program jangkapendek, jangka menengah, dan jangka panjang, yangdijelaskan sebagai berikut.

1. Jangka PendekJangka pendek meliputi program kegiatan yang persemester yang dimulai pada semester genap tahunpelajaran 2012/2013.

10

Jangka pendek semester pertama Pengembangan partisipasi masyarakat dalam penyusunanRencana Pengembangan Sekolah.

2. Jangka MenengahJangka menengah meliputi program kegiatan per tahunyang dimulai pada tahun pelajaran 2012/2013, sebagaiberikut:

Jangka Menengah Tahun Pertama1)Meletakkan dasar yang kuat dalam penyusunanRencana Pengembangan Sekolah yang berbasis padasekolah dan masyarakat.

2)Peningkatan kemandirian guru dalam pengembanganprofesionalisme.

3)Peningkatan kompetensi murid

Jangka menengah Tahun Kedua

1)Pengembangan sumber belajar murid melaluipembelajaran berbasis teknologi informasi.

2)Meletakkan dasar kerja sama dengan pihak ketigasebagai bapak Angkat Sekolah.

Jangka Menengah Tahun Ketiga

1)Kontrol standarisasi kompetensi guru dan2)Pengembangan sekolah sehat, cerdas dan produktif.

3. Jangka PanjangMembangun kemandirian sekolah dalam mencapai misidan misi sekolah.

D. SASARAN

11

Adapun sasaran dalam program ini adalah seluruhelemen sekolah yang meliptui :1. Kepala sekolah2. Guru3. Murid4. Komite Sekolah5. Orang tua murid6. Dunia usaha sebagai pihak ketiga

E. OUTPUT

Output yang diharapkan akan tercapai dalam RencanaPengembangan Sekolah ini adalah sebagai berikut :1. Adanya murid yang memiliki pemahaman Imtaq, budi

pekerti, etika, sopan santun dan bebas buta bacatulis Alqur’an.

2. Adanya murid yang memiliki kompetensi dalamsegala aspek dan memiliki kemampuan untukmelanjutkan ke jenjang SLTP dengan standar rata-rata nasional.

3. Adanya guru yang kompetentif dan kompetitif dalampenguasaan kemampuan profesionalisme.

F. INPUT

Diharapkan warga SD Negeri Cipete 3 ini selainmemiliki sumber daya manusia yang berkualitasditunjang oleh kemampuan ekonomi orang tua yangmemadai.

G. OUTCOME

12

1. Jumlah siswa lulusan SD Negeri Cipete 3 banyakyang diterima di SLTP Negeri Unggulan di luarKecamatan Curug.

2. Animo masyarakat untuk menyekolahkan anaknya disekolah ini banyak, terbukti dari pendaftaransiswa kelas 1 walaupun bersaing dengan SDterdekat tetap jumlahnya mencapai standar.

3. Banyak mutasi siswa yang masuk dari sekolah lainke SD Negeri Cipete 3.

13

BAB III

PELAKSANAAN

A. LANGKAH-LANGKAH PELAKSANAAN KEGIATAN

Guna mencapai program yang telah ditetapkan makadibutuhkan sejumlah fungsi yang berperan dalampencapaian tujuan, yang secara lengkap disajikansebagai berikut :

NO FUNGSIKRITERIA KESIAPAN KESIAPANKONDISIIDEAL

KONDISINYATA SIAP TIDAK

I FUNGSI PBMFAKTOR INTERNAL

1 Motivasi belajar murid Tinggi Sedang

2 Perilaku mengajar guru Aktif dan PAIKEM

Belum sepenuhnya aktif

3 Penggunaan waktuEfektif dan efesien

Memadai

4 Penggunaan metode PAIKEM danaplikatif

Belum maksimal menuju kepola PAIKEM

5Penggunaan sumber, media, dan alat bantu pendidikan

Rutin dan inovatif bersumber lingkungan

Rutin tetapi kurang variatif karena keterbatasan jenis

14

FAKTOR EKSTERNAL1 Dukungan orang tua Tinggi Sedang

2 Lingkungan sosial muridAman dan representatif

Belum sepenuhnya representatif

3 Keadaan ekonomi murid Baik

Baik sebagian kecil kurang

II KETENAGAANFAKTOR INTERNAL

1 Dukungan kepala sekolah Besar Besar 2 Jumlah Guru Memadai Memadai

3 Kulaifikasi dan kompetensi guru Tinggi

Memadai sesuai kebutuhan

4 Beban mengajar guru Sesuai Sesuai

NO FUNGSIKRITERIA KESIAPAN KESIAPANKONDISIIDEAL

KONDISINYATA SIAP TIDAK

I KETENAGAANFAKTOR EKSTERNAL

1 Dukungan Dinas Pendidikan Besar Besar

2 Dukungan Pemerintah Kota Besar Besar

3 Dukungan Komite Sekolah Besar Besar 4 Dukungan Pihak Ketiga Besar Besar III PENDUKUNG PBM

FAKTOR INTERNAL

1 Sumber belajar Banyak danvariatif Cukup

2 Media pendidikan Banyak danvariatif Cukup

3 Alat Peraga Banyak danvariatif Cukup

4 Teknologi Informasi Tidak ada Tidak ada

FAKTOR EKSTERNAL1 Tempat workshop Aplikatif Tidak ada

15

sesuai kebutuhan

2 Perpustakaan sekolah

Memadai dengan jumlah buku yang banyak

Jumlah buku banyak tetapi kurang variatif

3 Perpustakaan umum Mudah dijangkau

Jauh sulit dijangkau

4 Ruang UKS Ada dan memadai Ada

16

Adapun langkah-langkah strategis yang ditempuh dalam Pelaksanaan Rencana PengembanganSekolah ini secara sistematika disusun sebagai berikut.

NO PROGRAM LANGKAH KEGIATAN ANALISIS SWOTKEKUATAN KELEMAHAN PELUANG ANCAMAN

1 JANGKA PENDEKSEMESTER 1PengembanganpartisipasimasyarakatdalampenyusunanRencanaPengembanganSekolah

1 Pelatiha PemetaanRencana Pengembangan Sekolah

Dimungkinkan oleh adanya kebijakan dalam MBS.

Belum ada wadah yang mengembangkan kegiatan pemetaan ini

Adanya kerjasama yang baik oleh orang tua murid

Belum dikaji

2 Analisis hasil pemetaan Rencana Pengembangan Sekolah

Dimungkinkan oleh adanya kebijakan dalam MBS.

(bila tidak ada) keterlibatan tim ahli dalamperencanaan

Dapat menggunakan tenaga konsultan dari Diknas

Belumdikaji

3 Pemajangan Rancangan dan Anggaran Sekolah

Dimungkinkan oleh adanya kebijakan dalam MBS.

Membutuhkan ruang data yang baru

Disetujui oleh semua pihak

Belumdikaji

4 Penataan lingkungan sekolah

Lingkungan sekolah yang luas

Membutuhkan anggaran yang besar

Adanya bantuan yangsesuai

Belum dikaji

17

dan terletak dipinggir jalan

NO PROGRAM LANGKAH KEGIATAN ANALISIS SWOTKEKUATAN KELEMAHAN PELUANG ANCAMAN

1 JANGKA PENDEKSEMESTER 1Pengembanganpartisipasi masyarakat dalam penyusunan Rencana PengembanganSekolah

5 Penataanperpustakaansekolah

Minat bacamurid yangtinggi

Tidak terdapatruang perpustakaan yang permanen

Menjadibahan kajianpihak diknas

Belum dikaji

6 Penataan ruang kelas

Ruang kelasyang cukup dan memadai

Membutuhkan anggaran yang cukup

Adanya bantuan pemerintah

Belum dikaji

7 Pentaan ruang guru

Ruang guru yang cukup dan memadai

Belum memungkinkan adanya ruang penyimpanan poropolio murid

Adanya bantuan pemerintah kota Serang

Belumdikaji

SEMESTER 2

18

12

Pengembanganmodel pembelajaranPAIKEM

1 Penataan kelas apresiatif

Ruang kelasyang cukupdan dindingkelas yangbersihserta muridyang tidaksukamerusakfasilitas

Belum pernah diujicobakan karena mengadopsi kelas apresiatif di tempat lain belum terlaksanakan

Menjadi bahan kajiandan percontohan baik untuk kota Serang

Belum dikaji

NO PROGRAM LANGKAH KEGIATAN ANALISIS SWOTKEKUATAN KELEMAHAN PELUANG ANCAMAN

1 JANGKA PENDEKSEMESTER 2Pengembanganmodel pembelajaranPAIKEM

2 Pengembanga tutorsebaya murid

Memungkinkan karenaadanyasebaranmuird yangmampumenjadi

Murid belum terbiasa dengan pendekatan tutor sebaya secara kontekstual

Akan didukung oleh guru dan orang tua murid karena akan efektif

Dapat menjadi kompetisi yang ketatpada muriddan guru

19

13

tutor padasetiapkelas

meningkatkanprestasi belajar

3 Pengembangan kegiatan keagamaan

100% murid beragama Islam sehingga mudah dalamkoordiansi

Tidak ada Dukungan orang tua dan pemerintah dengan kebijakan bebas aksaraAlqur’an

Belumdikaji

4 Pengembangan kelompok olah raga dan kelompokseni

Telah adakelompokolah ragadan seniyangsebelumnyaseringmengikutipertandingan

Lapangan olah raga dan peralatan seniyang belum memadai.Event lomba belum terjadwal bakudari diknas

Adanya halaman sekolah yangmemadai dan mungkin untuk dibuatlapangan olah raga.

Belumdikaji

20

14

NO PROGRAM LANGKAH KEGIATAN ANALISIS SWOTKEKUATAN KELEMAHAN PELUANG ANCAMAN

1 JANGKA MENENGAHTAHUN PERTAMAMeletakkandasar yangkuat dalampenyusunanRencanaPengembanganSekolah yangberbasispada sekolahdanmasyarakat

1 Analisis hasil Rencana Pengembangan Sekolah

Dimungkinkan oleh kebijakan MBS

Sulit mempertemukan elemen sekolahdalam satu kali kesempatan yang paripurnasehingga konsep keterwakilan sulit dicapai optimal

Mungkin olehdukungan moril dan keinginan oleh seluruhelemen sekolah yaitu : KS, guru dan masyarakat

Belum sepenuhnyaanggota masyarakatmemahami hak dan kewajibannya dalam berpartisipasi

Peningkatan kemandirian guru dalam pengembanganprofesionalisme

2 Pengembangan tutor sebaya gurudan model pendampingan kelas

Kepala Sekolah adalah penatar nasional, Provinsi dan Kabupaten

Adanya

Tidak ada Besar, mengingat proses pengembangandan pendampingandapat langsung dilakukan oleh KS

Belum dikaji

21

sejumlah guru inti di sekolah

tanpa menunggu pelatihan dari diknas

NO PROGRAM LANGKAH KEGIATAN ANALISIS SWOTKEKUATAN KELEMAHAN PELUANG ANCAMAN

Peningkatankompetensimurid

3 Evaluasi dan pengembangan pembelajaran PAIKEM

Penguasaan kepala sekolah dalam aspekevaluasi dan pengembangan PAIKEM

Tidak ada Dukungan KS memacu guru untuk berkompetisimeningkatkankompetensi masing-masing muriddi kelasnya.Adanya tempat bertanya pada KS bilaguru menemuimasalah

Belum dikaji

TAHUN KEDUAPengembangan 1 Penggunaan media Penggunaan Belum adanya Munculnya Dampak

22

15

sumber belajar murid melalui pembelajaranberbasis teknologi informasi

informasi teknologi dalam pembelajaran

media informasi teknologi dalam pembelajaran mulai digunakan di Kota Serang sebagai bahan oleh murid

media informasi teknologi seperti kecukupan komputer, infokus dan perangkat lainnya di sekolah

kursus dan pemilikan komputer oleh murid menjadi sarana yang baik untuk sosialisasi

media perlu mendapat kontrol bersama orang tuadan sekolah

NO PROGRAM LANGKAH KEGIATAN ANALISIS SWOTKEKUATAN KELEMAHAN PELUANG ANCAMAN

Meletakkandasar kerjasama denganpihak ketigasebagaiBapak AngkatSekolah

2 Pengembangan kerja sama denganpihak ketiga sebagai Bapak Angkat Sekolah

Merupakan model yang dapat dijadikan uji coba yang baik di Kota Serang

Belum sepenuhnya pihak ketiga berorientasi pendidikan

Ada banyak pihak ketigayang berada di sekitar wilayah sekolah dan termasuk orang tua murid

Belum dikaji

23

16

TAHUN KETIGAKontrol standarisasikompetensi guru

1 Pengembangan kompetensi guru melalui pelatihandan pendampingan guru

Adanya indikator yang telah ditetapkan oleh diknas

Belum semua guru bisa menggunakan komputer dengan baik untuk menunjang proses analisis kompetensi guru yang berkesinambungan

Dapat dijalin kerja sama dengan pihakdiknas dan pihak ketigapemilik komputer untuk membantu

Tingkat kompetensi yang ketat belum dikaji dampaknya

Pengembangansekolah sehat, cerdas dan produktif

2 Pengembangan School Medical Centre

Jumlah murid yang besar maka potensi sakit perludiantisipasi

Belum ada ruang UKS yangpermanen dengan tenaga kesehatan yangtetap di sekolah

Adanya dukungan diknas kesehatan dan PMI

Belum dikaji

24

17

NO PROGRAM LANGKAH KEGIATAN ANALISIS SWOTKEKUATAN KELEMAHAN PELUANG ANCAMAN

3 Pengembangan pusat produksi hasil belajar

Banyaknya murid yang kreatif

Belum adanya ruang produksiatau ruang keterampilan untuk pembelajaran mulok dan KTK

Didukung oleh orang tua yang memahami arti dari produksi hasil belajar tersebut

Belum dikaji

JANGKA PANJANG1 Membangun

komunikasi gunamengembangkanpartisipasimasyarakat

Adanyarencanapengembangan sekolahyangdisusunsecarabersama-sama,dikontroldandilaksanakan olehseluruh

Tidak adakarena telahdirancangsistematismelaluiprogram jangkapendek,menengah danpanjang

Ditunjang oleh kebijakan MBS

Peran KS, Guru dan Masyarakat

Tidak ada

25

elemensekolah

2 Peningkatankompetensi muridyang optimal diatas rata-ratastandar sekolahnasional sertaprogrampengembanganlanjutan

Adanyakegiatan-kegiatansistematisyang dirancangdari programRPS jangkapendek danmenengah yangmengarahkepadapencapaianmisi dan visisekolah

Motivasibelajar yangdiberikan olehorang tua dirumah tidakdapat disetsesuai tujuan

Karenakompetensimenjaditrendseiringdenganpemberlakuandari awalKBK, KTSPdan UUGD

Tidak ada

NO PROGRAM LANGKAH KEGIATAN ANALISIS SWOTKEKUATAN KELEMAHAN PELUANG ANCAMAN

3 Peningkatankompetensi gurusecara berkaladisertai denganprogrampengembanganlanjutan

Adanyakegiatansistematisyangdirancangdariprogram RPSjangkapendek danmenengah

Tidak adakarena telahdirancangsistematismelaluiprogram jangkapendek danjangka panjang

Berpeluangbesar untukberhasilmengingatkompetensiguru menjadikebutuhanyangsubstansialbagi tenaga

Belum dikaji

26

18

yangmengarahkepadapencapaian

kependidikan

4 Pengembangansekolah sehat,cerdas danproduktif melaluiperan serta pihakketiga

Adanyakegiatan-kegiatansistematisyangdirancangdariprogram RPSjangkapendek danmenengahyangmengarahkepadapencapaian

Untuk model teknologi informasi, pengembangan prasarana UKS dan kelas produksi membutuhkan biaya yang relatif besar

Berpeluangberhasiljika beradadi bawahasuhan BapakAngkatSekolah daripihak ketigayang siapmemberikanbantuanmateril

Belum dikaji

27

19

B. INDIKATOR KEBERHASILAN

Guna mengukur tercapainya program maka ditentuanbeberapa indikator keberhasilan sebagai patokan dalampengembangan kegiatan selanjutnya. Indikatorkeberhasilan dinyatakan sebagaiberikut.NO PROGRAM KEGIATAN INDIKATOR1 2 3 4

PROGRAM JANGKA PENDEKSEMESTER 1PengembanganpartispasimasyarakatdalampenyusunanRencanaPengembanganSekolah

1 PelatihanPemetaanRencanaPengembanganSekolah

Masyarakat/Komitesekolah mampumembuat RPS.

KS mampumengkoordinasi RPSyang dipetakan.

Guru mampumemberikanpengetahuan dankesulitan yangditemuinya dikelas.

Dihasilkan RPSuntuk tahun kedepan yangditetapkan bersamaelemen sekolah.

2 AnalisishasilpemetaanRencanaPengembangansekolah

RPS yang dirancangdianalisis dandibuat menjadisuatu bahanperencanaan yanglengkap.

Dapat diketahuisegala kelemahan,kekuatan, danancaman yang

28

mungkin ditemuidalam pelaksanaanprogram secara utuhdan menyeluruh

3 PemajanganRancangandan AnggaranSekolah

Dibuat dan dipajangsebuah rencanapengembangansekolah padadinding datasekolah.

Dibuat dan dipajangrencana anggaransekolah padadinding datasekolah.

1 2 3 44 Penataan

LingkunganSekolah

Sekolah ditatabersama seluruhelemen sekolah.

Dihasilkan penataanhalaman sekolahyang hijau, asri,sehat dan membuatsuasana bermain danbelajar yang nyamanyang membuat muridbetah berada disekolah.

5 PenataanPerpustakaanSekolah

Dihasilkan penataanperpustakaansekolah yang sesuaistandarperpustakaan ideal

6 Penataanruang kelas

Adanya ruang kelasyang cukup danmemadai untukkegiatan belajaryang partisipatoris

29

dan PAIKEM7 Penataan

ruang guruAdanya ruang guruyang memadai dansesuai denganjumlah guru.

Ruang gurumemungkinkanterjadi diskusiantarguru dan KSguna memecahkanmasalahpembelajaran yangditemui di kelas.

SEMESTER 2PengembanganmodelpembelajaranPAIKEM

1 Penataankelasapresiatif

Adanya dindingkelas ditempeldengan gambar hasilkerja murid.

Adanya pojokdinding yang memuathasil prestasimurid secaraberkala.

Tidak adanya bagianbangku, meja ataufasilitasnya yangdicoret oleh murid

2 Pengembangantutor sebayamurid

Diketahuinyasejumlah murid daritingkatan kelas 3s.d. kelas 6 yangmemiliki potensisebagai tutorial.

Adanya sejumlahkelompok belajar dikelas yang dipanduoleh muridtutorial.

30

Meningkatnya hasilbelajar muridmenurut jenjangkelas per matapelajaran

3 Pengembangankegiatankeagamaan

Berlangsungkegiatan shalatberjamaah dipanduoleh gurupendidikan agama.

Diinventarisasinyasejumlah murid yangkurang lancarmembaca dan menulisAl-Qur’an.

Berlangsungnyakegiatan keagamaansecara rutin

Adanya bukupenghubung kegiatanshalat fardhu olehtiap murid.

Semua murid mampumembaca dan menulisAl-Qur’an.

Pemakaian busanamuslim pada hari-hari tertentu yangditentukan.

4 Pengembangankelompokolah raga

Terbentuknyakelompok olah ragamurid dengankoordinasi guru,antara lain; sepakbola, senam danpermainan rakyat.

31

Dibentuknyakelompok seni muriddi bawah bimbinganguru; antara lain:menari, menyanyi,musik danmenggambar/melukis.

Diikutinya muridpada perlombaanolah raga dan seniantarsekolah.

Diadakan perlombaanolah raga dan senidi sekolah secararutin.

Tim sekolah yangterbentuk dapatmemenangkanperlombaan.

PROGRAM JANGKA MENENGAHTAHUN PERTAMAMeletakkandasar yangkuat dalampenyusunanrencanapengembangansekolah yangberbasis padasekolah danmasyarakat.

1 AnalisishasilRencanaPengembanganSekolah

RPS yang terbentukdapat dianalisisdan diketahuikelemahannya.

Analisis dilakukankembali secarabersama-sama.

Dilakukan revisipada RPS biladiperlukan danmemungkinkan.

Peningkatankemandirianguru dalampengembangan

2 Pengembangantutor sebayaguru danmodel

Kepala Sekolahberperan sebagaitentor/instrukturbagi guru sendiri.

32

profesional pendampingankelas Ada guru yang

memiliki kecakapanuntuk melakukanbimbingan padarekan guru yanglain.

Semua guru memilikikemampuankompetensi yangsama.

Dilakukan evaluasioleh KS danhasilnya dilaporkanke masing-masingguru.

Peningkatankompetensimurid

3 Evaluasi danpengembanganpembelajaranPAIKEM

Dilaksanakansosialisasi danimplementasi PAIKEMdi kalangan guru.

PAIKEM dilaksanakansecara bertahap danberkesinambungan dikelas.

Murid menjadi betahbelajar.

Tidak ada muridyang mengalamikesulitan belajaroleh pengaruhfaktor internalsekolah.

Bertambahnya muridyang mengalamikemajuan belajar.

TAHUN KEDUA

33

Pengembangansumber belajarmurid melaluipembelajaranberbasisteknologiinformasi

1 Penggunaanmediateknologiinformasidalampembelajaran

Sekolah telahmemiliki komputer.

Guru telah mampumenggunakankomputer sesuaikebutuhan.

Guru dilatihmenggunakan mediateknologi dalampembelajaran.

Telah ada guru yangmenggunakan mediateknologi dalampembelajaran.

Meletakkandasar kerjasama denganpihak ketigasebagai BapakAngkat Sekolah

2 Pengembangankerja samadengan pihakketigasebagaiBapak AngkatSekolah

Dicapai MoU denganpihak ketiga dalampemberian bantuanmateril.

Adanya bantuan daripihak ketigasebagai bapakAngkat sekolah.

TAHUN KETIGAKontrolstandarisasikometensi guru

1 Pengembangankompetensiguru melaluipelatihandanpendampinganguru

Dicapainyaindikator penilaiankompetensi guruyang ideal.

Meningkatnyakemampuan gurudalam melaksanakanPAIKEM.

Guru mampu mengajardalam bentuk timTeaching atau prosespendamping guru.

Pengembangan 2 Pengembangan Adanya Ruang Pusat

34

sekolah sehat,cerdas, danproduktif

school medicalcentre

Pelayanan KesehatanSekolah (SchoolMedical Centre).

Adanya petugaskesehatan tetapyang memberikanbantuan pelayanankesehatan padamurid.

Adanya programpenyuluhankesehatan yangrutin dari tenagakesehatan.

Adanya programpemeriksaankesehatan gigi danmulut yang rutindari tenagakesehatan.

3 Pengembanganpusatproduksihasilbelajar

Adanya ruangproduksi dan ruangpamer hasil belajarmuird.

Mata pelajaran KTKdan Mulokmengembangankegiatan yangproduktif untukmerangsang minatdaya cipta dankreasi murid.

Dilaksanakanpameran hasilproduksi murid.

Masyarakat dapat

35

menikmati produksihasil belajar muriddalam pameran.

PROGRAM JANGKA PANJANGMembangunkemandiriansekolah dalammencapai misidan visisekolah

1 Membangunkomunikasigunamengembangkanpartisipasimasyarakat

Adanya prosespenyusunan RPS yangmandiri bersumberdari seluruh elemensekolah.

Adanya suatu RPSyang utuhmenyeluruhmemperhitungkansemua fungsi yangbekerja di sekolahsehingga membantuproses pencapaianmisi dan visisekolah.

Adanya komunikasiyang bagus ditandaidengan minimalnyakonflik antarasekolah denganlingkungan/masyarakat.

2 Peningkatankompetensimurid yangoptimal diatas rata-rata standarsekolahnasionalsertaprogrampengembanganlanjutan.

Berlangsungnyakegiatanpembelajaran yangpartisipatoris danPAIKEM.

Meningkatnyakompetensi hasilbelajar murid.

Meningkatnya nilairata-rata UAN muriddi atas standarsekolah nasional.

36

Meningkatnya angkakelulusan muridpada sekolah negeridan favorit.

3 Peningkatankompetensiguru secaraberkaladisertaiprogrampengembanganlanjutan

Berlangsungnyakegiatanpembelajaran yangPAIKEM danpartisipatoris.

Adanya inovasi gurudalam kegiatanpembelajaran.

Meningkatnyakemampuan gurudalam penggunaanmedia pembelajaran.

Meningkatnyakemapuan guru dalampenguasaanteknologi komputerdan teknologiinformasi.

Meningkatnyastandar kompetensiguru masing-masingmata pelajaran.

Dilaksanakannyaujian kompetensisecara lokal,mandiri danberkesinambungan disekolah di bawahkordinasi KepalaSekolah.

4 Pengembangansekolah

Menurunnya angkaketidakhadiran

37

sehat,cerdas danproduktifmelaluiperan sertapihak ketiga

murid karena sakit.

Meningkatnyakegiatan keagamaandi sekolah.

Resistensi waktubelajar muridkarena lingkungansekolah yang asri,nyaman dan sehat.

Tersedianya saranaperpustakaan yangrefresentatif.

Tersedianya mediapembelajaranberbasis teknologiyang memadai.

Meningkatnyakemampuan muriddalam menggunakankomputer dan bahasaInggris.

Dilaksanakannyapameran hasil karyamurid denganmengundang sekolahlain untukmengikuti pamerantersebut.

Adanya bantuan danadari pihak ketiga.

Adanya kemandiriansekolah dalammengelola keuangandengan tidak

38

bergantung kepadadana BOS dan danarutin pemerintahKota.

Adanya kemandiriansekolah dalammengelola keuangandengan tidakmembebankan kepadaorang tua murid.

C. DUKUNGAN SUMBER DANA

Sumber dana yang akan digunakan dalam pencapaianprogram ini diharapkan berasal dari :

1. Sumbangan masyarakat melalui iuran Komite2. Dana Rutin dari Pemerintah Kota Serang3. Pihak ketiga sebagai Bapak Angkat Sekolah4. Sumber-sumber lain yang halal dan tidak mengikat

D. FAKTOR PENDUKUNG

Berdasarkan hasil analisis maka ditemukan bahwakegiatan yang dilaksanakan dalam Rencana PengembanganSekolah ini didukung oleh sejumlah faktor pendukungyang merupakan entry point dalam pemecahan masalah danpenentuan alternatif terpilih dalam kegiatanpengembangan.

39

Adapun faktor pendukung yang juga unsur kekuatan danpeluang dapat diidentifikasi dan dinyatakan sebagaiberikut:

1. Dukunga Kepala Sekolah2. Kapabilitas Kepala Sekolah sebagai penatar3. Jumlah guru yang memadai4. Kemampuan rata-rata guru yang memadai5. Kemampuankompetensi murid6. Adanya fasilitas lingkingan sekolah yang luas7. Dukungan Dinas Pendidikan Kota Serang terhadapsekolah

8. Dukungan pemerintah Kota Serang terhadap sekolah9. Dukungan masyarakat termasuk Komite sekolahterhadap sekolah

Mengacu pada faktor pendukung di atas maka dapatdipilih rancangan kegiatan yang dibuat menurut skalaprioritas dan kemungkinan keberhasilannya guna memacufaktor pendukung tersebut, sebagai alternatif adalahsebagai berikut :

1. Pelatihan Pemetaan Rencana Pengembangan Sekolah2. Pembuatan papan rencana Pengembangan Sekolah danpapan Anggaran Sekolah

3. Pengembangan tutorial MGMP sekolah4. Pelatihan pembelajaran PAIKEM dan pembelajaranpartisipatoris

5. Ujian kompetensi guru tarap lokal sekolah6. Pengembangan pembelajaran Imtaq, budi pekerti danpendidikan agama yang implementatif

7. Pengembangan pembelajaran Mulok dan KTK yangimplementatif

8. Try Out murid kelas 6 untuk persiapan UN9. Pameran produksi hasil belajar murid

40

10. Pelatihan komputer untuk guru

E. FAKTOR PENGHAMBAT

Berdasarkan Hasil analisis maka dapat diidentifikasisejumlah faktor penghambat yang juga merupakan aspekkelemahan serta ancaman yang ditemui dalam program iniantara lain adalah :

1. Tidak adanya sarana pembelajaran pendidikan agama2. Tidak adanya sarana UKS sebagai School Medical Centre3. Kurangnya fasilitas media belajar4. Kurangnya fasilitas olah raga5. Kurangnya fasilitas atau peralatan seni

Mengacu pada faktor pengahmabat di atas maka dapatdipilih rancangan kegiatan yang dibuat menurut skalaprioritas dan kemungkina keberhasilannya guna menekanfaktor penghambat tersebut, sebagai alternatif sebagaiberikut :

1. Melakukan kerja sama pembinaan dengan pihak ketigasebagai Bapak Angkat Sekolah

2. Mengupayakn pendirian Mushala3. Mengupayakan pembangunan UKS sebagai School Medical

Centre bekerja sama dengan Dinas Kesehatan4. Menyiapkan kelas workshop sebagai ruang produksisekaligus sebagai ruang pamer hasil belajar

5. Pengadaan alat peraga media pembelajaran sesuaikebutuhan

6. Bekerja sama dengan masyarakat mendirikan saranaolah raga

7. Mengadakanlomba olah raga secara rutin antarkelas8. Mengadakan lomba seni secara rutin antarkelas.

41

BAB IVPENUTUP

Akhirnya Program ini dapat berjalan dengan baik dengandukungan dan partisipasi dari seluruh elemen sekolahdan stakeholder yang membangun kerangka kerja yangsaling menguntungkan dan berdaya guna

Oleh karena itu, maka kegiatan penyusunan RencanaPengembangan Sekolah bukan hanya menjadi salah satuprogram sari MBS tetapi ke depan hendaknya menjadisuatu bagian dari proses kegiatan sekolah yang perlurutin dilakukan secara bersama-sama oleh semua pihak,sehingga akan dapat berkembang suatu rencanapengembangan wilayah sekolah, dalam taraf rayonsekolah, kecamatan, Kabupaten/Kota bahkan Provinsi.

Diyakini bahwa penyusunan rencan secara partisipatorisini akan mampu membangun bukan hanya sinergi di antarasemua elemen sekolah tetapi juga sense of belonging ataurasa memiliki yang besar akan sekolah dan akanberdampak terhadap peran serta masyarakat dan pihakketiga terhadap sekolah.

Namun di sisi lain kegiatan ini tidak boleh hanyaberhenti pada tahap penyusunan rencana tetapi lebihdari itu implementasi rencana merupakan strong point ataupenguatan yang akan mengakselerasi peningkatan mutupendidikan.

42

Curug, 24 Juli 2012Kepala Sekolah,

TATI RUKIAWATI, S.Pd.,M.Pd.

NIP. 19540104 197803 2001

43

PROFIL SEKOLAH

A. IDENTITAS SEKOLAHNomor Statistik Sekolah : 1012804210091. Nama Sekolah : SD Negeri Cipete 32. Alamat :

a. Jalan : Serang – Petir KM 10b. Desa : Sukalaksanac. Kecamatan : Curugd. Kota : Serange. Kode Pos : 42171f. Telepon : -g. E-mail : [email protected]

3. Sekolah dibuka tahun : 19724. Nomor rekening Bank : 0016800473100 bjb Cabang :

Serang Atas nama Sekolah : SD Negeri Cipete 3

5. Status Sekolah : Negeri6. Waktu Penyelenggaraan : Pagi7. Status Tanah : Hak Milik

44

NPSN :

20606146

8. SK Pendirian : Nomor : Tanggal :

9. Akreditasi : Tahun 2005 Nilai : C(1) Disamakan/Amat Baik (A) (3) Diakui/Baik (B)(2) Terdaftar/Cukup (C) (4) IO/Kurang (D)

B. SISWA, KELAS DAN NILAI UAS1. Standar umur terendah yang diterima : 6 tahun2. Siswa yang diterima :

Rencana Diterima Yang DiterimaL P JUMLAH L P JUMLAH

20 20 40 13 14 26

3. Siswa menurut kelas dan jenis kelamin

KELAS L P JUMLAH ROMBEL KETERANGANI 12 14 26 1II 13 14 27 1III 11 13 24 1

45

31

IV 12 16 28 1V 15 8 23 1VI 18 19 37 1

JUMLAH 6

4. SISWA MENURUT KELAS DAN AGAMA

KELAS ISLAM PROTESTAN KATOLIK HINDU BUDHA JUMLAHI 26 - - - - 26II 27 - - - - 27III 24 - - - - 24IV 28 - - - - 28V 23 - - - - 23VI 37 - - - - 37

JUMLAH 165 165

5. SISWA MENURUT UMUR, KELAS DAN JENIS KELAMIN

UMUR I II III IV V VIL P L P L P L P L P L P

46

32

< 6 TAHUN - -7 TAHUN - - 6 10 2 2 13 - - - - -8 TAHUN - - 7 4 5 6 6 10 1 - - -9 TAHUN - - - - 4 5 5 3 4 1 - -10 TAHUN - - - - - - - - 9 4 3 311 TAHUN - - - - - - - - 1 2 7 1312 TAHUN - - - - - - - - - 1 6 3>13 TAHUN - - - - - - - - 2 -JUMLAH - - 13 14 11 13 24 13 15 8 18 19

6. Siswa Mengulang, Putus Sekolah dan Mutasi Kelas dan Jenis Kelamin

KOMPONEN I II III IV V VIL P L P L P L P L P L P

MENGULANGPUTUS SEKOLAH TAHUN SEBELUMNYAMUTASI MURID TAHUN SEBELUMNYA

7. Peserta Ujian Akhir Sekolah dan Kelulusan Tahun Pelajaran Sebelumnya

JUMLAH PESERTA LULUSAN PERSENL P JUMLAH L P JUMLAH

47

33

8. Nilai Ujian Akhir Sekolah Tahun Sebelumnya

NO MATA PELAJARAN NILAI RATA-RATA KETERANGAN1 PPKn2 BAHASA INDONESIA3 MATEMATIKA4 I P A5 I P S6 PENDIDIKAN AGAMA7 PENJASKES8 KTK9 MULOK

NILAI RATA-RATAC. FASILITAS

1. Keliling Tanah Seluruhnya : 1.286 M2

Sudah dipagar permanen : 1.286 M2

2. Luas Tanah yang Dikuasai Sekolah Menurut Status Pemilikan

STATUS PEMILIKAN LUASPENGGUNAAN

BANGUNAN HALAMAN LAP. OR. KEBUN

48

34

MILIKSERTIFIKAT M2 M2 M2 M2 M2

BUKANSERTIFIKAT 1.286 M2 M2 200 M2 M2 M2

BUKAN MILIK M2 M2 M2 M2 M2

3. Buku dan Alat Pendidikan Menurut Mata Pelajaran

NO MATA PELAJARAN BUKU PERAGA MEDIAPEGANGAN TEKS PENUNJANG1 PPKn2 BAHASA INDONESIA3 MATEMATIKA4 I P A5 I P S6 PENDIDIKAN AGAMA7 PENJASKES8 KTK9 MULOK

JUMLAHD. KETENAGAAN

1. Kepala Sekolah dan Guru Menurut Status/Golongan

49

35

STATUSKEPEGAWAIAN JABATAN

KEPALA SEKOLAH DAN GURU TETAP GURUTIDAKTETAP

JUMLAHGT +GTT

GOL.I

GOL.II

GOL.III

GOL.IV JUMLAH

TETAPKEPSEK - - - 1 1 - 1

GURU PNS - 1 5 2 8 - 8GURU DEPAG - - - 1 1 - 1

TIDAK TETAPGTT - - - - - 3 3

GURU BANTU - - - - - - -JUMLAH - 1 5 4 10 3 13

2. Kepala sekolah dan Guru menurut Jenis Kelamin

STATUS JABATAN JENIS KELAMINL P JUMLAH

TETAP Kepala Sekolah dan GuruKelas/MP 3 7 10

TIDAK TETAP Guru tidak tetap 2 1 3Guru bantu/Kontrak - - -

JUMLAH 5 8 13

50

36

3. Kepala Sekolah dan Guru Menurut Umur dan Masa Kerja

JABATAN

UMUR (TAHUN) MASA KERJA (TAHUN)

< 20

20 -29

30 -39

40 -49

50 –59

> 60

< 5

5 - 9

10 -14

15 -19

20 –24

> 24

Jumlah

Kepala Sekolah - - - - 1 - - - - - - 1 1Guru Tetap - - 3 - - - 2 2 2 - 2 1 9Guru TidakTetap - - 3 - - -- 2 1 - - - 3

Guru Bantu - - - - - - - - - - - - -Jumlah - - 6 - 1 - 4 3 2 - 2 2 13

4. Kepala Sekolah dan Guru Menurut Ijazah Tertinggi

KETERANGAN < SLTP D1/A1

D2/A2

D3/A3 SARMUD S1

Keg.S2

Keg.S3

Keg. JUMLAH

KepalaSekolah - - - - - - 1 - 1

Guru Tetap 1 - - - - 8 - - 9Guru Tidak - - 1 - - 2 - - 3

51

TetapGuru Bantu - - - - - - - - -

Jumlah 1 - 1 - - 10 1 - 13

5. Guru dan Kebutuhan Mata Pelajaran yang Diajarkan

NO KELAS/MATAPELAJARAN

YANG ADA KEBUTUHAN KETERANGANGT GTT

1 Guru Kelas 8 3 6 Lebih 2 org

2

Guru Agama - - - -- Islam 1 - - -- Protestan - - - -- Katolik - - - -- Hindu - - - -- Budha - - - -

3 Guru olah raga - 2 1 -

4 Guru B. Inggris - 1 1 -

5 Guru Mulok 1 1 2 -6 Guru KTK 1 - 1 -

52

JUMLAH 11 6 11 -

6. Penjaga Sekolah / Tenaga Administrasi

PEGAWAI TETAPPEGAWAI TIDAK TETAP

JMLGOLONGAN I GOLONGAN II GOLONGAN IIIL P JML L P JML L P JML L P JML- - - 1 - 1 - - - 1 - 1 2

E. PRESTASI TAHUN TERAKHIR (2011 – 2012)

NO JENISKEGIATAN/LOMBA

PERINGKATSEKOLAH KECAMATAN KOTA PROVINSI NASIONAL KETER.

1 MIPA

2 Lomba BidangStudi

3 Lomba SiswaTeladan

4 Lomba Tingkat 25 Sekolah Sehat

53

38

6 PMR7 UKS 8 Lomba Gugus

Curug, 24 Juli 2012Kepala Sekolah,

TATI RUKIAWATI, S.Pd., M.Pd.NIP. 19540104 197803 2 002

PRESTASI KINERJA SEKOLAHSD NEGERI CIPETE 3 KECAMATAN CURUG KOTA SERANG

TAHUN PELAJARAN 2011 – 2012

54

39

NO KOMPONEN JENIS PRESTASI JENJANG PRESTASIKECAMATAN KAB./KOTA PROVINSI NASIONAL

1 AKADEMIKSISWA

1.INDIVIDU A. LOMBA MATA PELAJARAN1. Matematika2. IPS3. IPA4. Bahasa Indonesia5. PPKn6. Siswa Teladan

B. LOMBA SENI1. Vokal/Seni Suara2. Seni Lukis3. Seni Pahat4. Baca Puisi5. Menganyam

C. OLAH RAGA1. Bulu Tangkis2. Atletik3. Tenis Meja

55

40