Petunjuk Penggunaan SIAK 7 dan Capil Online

56
Petunjuk Penggunaan SIAK 7 dan Capil Online

Transcript of Petunjuk Penggunaan SIAK 7 dan Capil Online

Petunjuk Penggunaan SIAK 7 dan Capil Online

ALUR PELAPORAN ONLINE – CAPIL KELAHIRAN (Contoh di SIAK V.7 - Inovasi)

Kebutuhan untuk CAPIL Pelaporan Online:

• Website resmi Kab/Kota terintegrasi dengan Dukcapil

• Perangkat modem yang memuat modul SMS gateway

• Langganan internet

• Langganan layanan SMS GSM

• Konfigurasi perangkat

• Pembuatan SOP

• Pelatihan SDM

PANDUAN PELAYANAN PERMOHONAN PENCATATAN KELAHIRAN SECARA ONLINE

Persyaratan Permohonan Pencatatan Kelahiran :

1. Surat Kelahiran dari Dokter/Bidan/Penolong atau SPTJM Kebenaran Data

Kelahiran

2. Nama dan Identitas Saksi Kelahiran

3. Kartu Keluarga (KK) Pemohon sebagai Kepala Keluarga

4. Kartu Tanda Penduduk (KTP) Orang Tua

5. Kutipan Akta Nikah/Akta Perkawinan Orang Tua atau SPTJM Kebenaran

Sebagai Pasangan Suami-Istri apabila orang tua dalam Kartu Keluarga

sudah menunjukkan sebagai Suami-Istri.

* Persyaratan yang diunggah harus merupakan dokumen Asli, jika tidak

maka permohonan tidak akan diproses.

PEMOHON/KEPALA KELUARGA

Setelah itu akan muncul Gb. 1. seperti diatas…..kemudian Klik untuk membuat akun baruh

Gb. 1

Permohonan Pencatatan Kelahiran Secara Online dengan mengakses alamat

https://dukcapil.kemendagri.go.id/layananonline melalui browser Mozilla Firefox, IE

(Internet Explorer), atau Google Chrome.

Gb. 2

Setelah itu akan muncul Gb. 3. seperti diatas…..kemudian Klik untuk membuat Panduanh

Gb. 3

PANDUAN

Gb. 2

PANDUAN

Gb. 4

NIK : Masukkan 16 digit angka NIK sesuaidengan data kependudukan

Nama Lengkap : Nama Lengkap sesuai dengan data kependudukan

Jenis Kelamin : Pilih Jenis Kelamin sesuai denganjenis kelamin penduduk

Tempat Lahir : Masukkan Tempat Lahir penduduksesuai dengan data penduduk

Tanggal Lahir : Masukkan tanggal lahir penduduk sesuai dengan data penduduk (DD-MM-YYYY)

No. Handphone : Masukkan nomor handphone penduduk yang berstatus aktif

Email : Masukkan email penduduk yang berstatus aktif

Password : Masukkan password/kata kunci

Ketik UlangPassword

: Ketikan password/kata kunci

Captcha : Masukkan captcha

Masuk : Kemudian Klik “Masuk”

Gb. 5

Setelah itu akan muncul“Permintaan Aktivasi” yang kode

aktivasinya akan dikirimkan melaluiSMS ke no. Handphone

PEMOHON/KEPALA KELUARGA yang sudah diisi

Gb. 6

Masukkan nomor handphone, password dan captcha Kemudian

KLIK “MASUK”

Gb. 7

Kemudian setelah diisikode aktivasi sesuai SMS akan muncul Gb. 8 dan

dalam beberapa detik Akan muncul Gb. 9

Gb. 8

Gb. 9

Ubah Password

Untuk mengubah password atau kata kunci yang digunakan untuk login ke dalam aplikasi, klik menu Ubah Password maka akan tampil halaman Ubah Password seperti pada gambar dibawah ini :

Masukkan Password Lama, lalu masukkan password baru dan ketik ulang password baru. Klik tombol simpan untuk melakukan perubahan.

Gb. 10

Ubah Email

Untuk mengubah email, klik menu Ubah Email maka akan tampil halaman Ubah Email seperti pada gambar dibawah ini :

Masukkan email lama, kemudian masukkan email baru dan klik tombol simpan untuk

menyimpan perubahan.

Gb. 11

Download Dokumen Kelengkapan

Untuk mendownload dokumen kelengkapan, klik menu Download Dokumen Kelengkapan seperti pada gambar dibawah ini.

Penjelasan SPTJM Kelahiran . . . .

Penjelasan SPTJM Perkawinan . . .

Gb. 12

KLIK “Pendaftaran” pada menu di atas kiri layar anda

Pendaftaran Akta Kelahiran Telah Memiliki NIK :

Untuk mulai menginput permohonan, klik menu Akta Kelahiran Telah Memiliki NIK

Gb. 13

Data Bayi/AnakPada kolom NIK masukkan 16 digit angka Nomor Induk Kependudukan bayi/anak yang akan dibuatkan aktaKelahiran, lalu klik tombol , jika NIK terdaftar dalam database kependudukan maka akan ditampilkan data NamaLengkap, Jenis Kelamin, Tempat Kelahiran, Tempat Dilahirkan, Nomor kartu Keluarga, Nama Kepala Keluarga.Kolom bertanda * atau mandatory merupakan kolom-kolom yang wajib diisi, masukkan data dengan benarsebelum melanjutkan ke bagian selanjutnya.

Gb. 14

Data IbuPada data ibu secara otomatis akan terisi jika pada data bayi/anak terdapat NIK dan namaLengkap ibu, lengkapi kolom-kolom dibawah ini sesuai dengan data kependudukan ibu. Jikatidak, masukkan/isi secara manual biodata ibu.

Gb. 15

Data Ayah

Pada data ayah secara otomatis akan terisi jika pada data bayi/anak terdapat NIK dan nama Lengkap Ayah,lengkapi kolom-kolom dibawah ini sesuai dengan data kependudukan ayah. Jika tidak, masukkan/isi secaramanual biodata ayah.

Gb. 16

Data Pelapor

Pada data pelapor ditampilkan data pemohon (Kepala Keluarga) sesuai dengan akun yang didaftarkan.

Gb. 17

Data Saksi I

Pada bagian data saksi I masukkan NIK dan Klik tombol pencarian, jika saksi belum/tidak memiliki NIK, lengkapikolom-kolom dibawah ini sesuai dengan data saksi I.

Gb. 18

Data Saksi II

Pada bagian data saksi II masukkan NIK dan Klik tombol pencarian, jika saksi belum/tidak memiliki NIK, lengkapikolom-kolom dibawah ini sesuai dengan data saksi II.

Gb. 19

Data AdministrasiPada bagian data administrasi beri tanda pada kolom dokumen persyaratan, sesuai dengan dokumen yang dimiliki. Jika datapermohonan tidak memiliki Surat Keterangan Kelahiran, maka diharuskan mendownload formulir SPTJM Kebenaran DataKelahiran dan mengupload dokumen tersebut pada halaman upload. Begitupula jika penduduk tidak memiliki Kutipan aktaNikah/Buku Nikah.

Gb. 20

Pastikan kembali data diisi dengan baik dan benar, beri tanda pada pernyataan yang terdapat pada gambar diatas,lalu kliktombol kirim untuk menyimpan perubahan.

Saya dengan sebenar-benarnya menyatakan bahwa permohonan pencatatan kelahiran ini adalah benar dan apabila dikemudian hari ternyata permohonan saya tidak benar, saya bersedia diproses secara hukum dan dipidana penjara palinglama 6 (enam) Tahun dan/atau denda paling banyak Rp. 75.000.000,00 (tujuh puluh lima juta rupiah) sesuai Pasal 94 Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2013, serta dokumen yang diterbitkan dari permohonan ini menjadi tidak sah.

Unggah Dokumen Persyaratan

Gb. 21

Klik menu “Unggah” untuk mengunggah

dokumen persyaratanyang asli

Upload Dokumen Persyaratan

Gb. 22

Gb. 23

Gb. 24

Klik menu “Aktivitas” untuk

mengetahui status permohonanapakah sudahdiproses atau

belum oleh DinasDukcapil

PROSES PENGUSULAN OLEH PENDUDUK SELESAI

SELANJUTNYA ADALAH PROSES VALIDASI OLEH OPERATOR DINAS

HALAMAN OPERATOR PADA DINAS DUKCAPIL

Login Operator

Login dengan menggunakan user operator dengan mengisiNama Pengguna dan Kata Kunciyang

terlah diberikan.

Setelah berhasil login maka akan tampil halaman utama beserta menu aplikasi yang dapat diakses oleh

pengguna level operator kabupaten/kota.

Untuk melakukan validasi data permohonan Kelahiran, pilih menu Validasi→PencatatanSipil→

Permohonan Kelahiran sepertiterlihat pada gambardibawahini :

Untuk menampilkan permohonan

Permohonan yang ada akan tampil

Untuk melihat dokumen permohonan Kelahiran

untuk memberikan catatan tambahan pada data permohonan kelahiran

Untuk memproses data permohonankelahiran

Untuk menolak/membatalkan data permohonan Kelahiran

Untuk memverifikasi data persyaratan Kelahiran

Untuk memberikan catatan tambahan ke pemohon

Untuk membatalkan permohonan Kelahiran,

Halaman Verifikasi Dokumen Upload

HALAMAN VALIDASI OLEH OPERATOR HALAM 1

HALAMAN VALIDASI OLEH OPERATOR HALAMAN 2

PROSES VALIDASI OLEH OPERATOR SELESAI

SELANJUTNYA ADALAH PROSES VERIFIKASI OLEH VERIFIKATOR DINAS

HALAMAN LOGIN VERIFIKATOR

HALAMAN BERANDA DEPAN VERIFIKATOR

HALAMAN MENU VERIFIKASI PERMOHONAN KELAHIRAN

DAFTAR PERMOHONAN VERIFIKASI

HALAMAN VALIDASI OLEH VERIFIKATOR HALAMAN 1

HALAMAN VALIDASI OLEH VERIFIKATOR HALAMAN 2

PROSES VALIDASI VERIFIKASI SELESAI KEMUDIAN PROSES

PENERBITAN DOKUMEN OLEH KADIS

HALAMAN LOGIN KADIS

HALAMAN BERANDA KADIS

HALAMAN MENU PROSES CETAK ATAU PERSETUJUAN FINAL KADIS

HALAMAN DOKUMEN CETAK

HALAMAN LOGIN PEMOHON YANG TELAH DI SETUJUAN

PERMOHONANNYA OLEH KADIS

Gb. 25

Apabilapermohonan telahdiproses oleh Dinas

Dukcapil, makapemohon dapat

mencetak sendirikutipan Akta

Kelahiran

Gb. 26

Contoh hasilKutipan Akta

Kelahiran yang telah dicetak secara

online oleh pemohon sendiri

MEDIA LAYANAN HELPDESK

FACEBOOKHallo Jarkomdat

WHATSAPP

0811-1505536

BBM

DA10C2BC

[email protected]

[email protected]

[email protected]

TELEPHONE

1500536

WEBTicketing

http://118.97.141.179:50536

/

SMS

0811-1900536

SUMATERAKALIMANTAN

JAVA

IRIAN JAYA

TERIMA KASIH

56