petunjuk penggunaan satelit landsat 8

12
11/4/2014 Cara Download Landsat 8 Gratis Melalui EarthExplorer USGS | Rawa Aopa Watumohai, Konservasi Taman Nasional http://tnrawku.wordpress.com/2013/06/11/cara-download-landsat-8-gratis-melalui-earthexplorer-usgs/ 1/12 (http://tnrawku.files.wordpress.com/2013/06/cara- download-landsat-8-_-11.jpg) Satelit Landsat Data Continuity Mission-Landsat 8 (Sumber gbr : http://www.usgs.gov (http://www.usgs.gov) ) Cara Download Landsat 8 Gratis Melalui EarthExplorer USGS JUNI 11, 2013 BY DWI PUTRO SUGIARTO Cara Download Citra Gratis . Earthexplorer merupakan salah satu situs milik USGS yang menyediakan layanan citra gratis, salah satunya Citra Landsat 8. Sebelum proses download, sebaiknya di komputer kita telah diinstalkan program Java . Mendownload citra landsat pada situs ini tidak terlalu sulit, hanya saja data yang diperoleh memiliki file-file band yang masih terpisah. Untuk mendapatkan citra landsat 8 tersebut gratis, berikut ini langkah-langkah yang dapat dilakukan : Buka situs http://earthexplorer.usgs.gov/ (http://earthexplorer.usgs.gov/) dan lakukan pendaftaran dengan mengklik ‘Register’. Lakukan pengisian username, password dan isian lainnya sampai selesai. (http://tnrawku.files.wordpress.com/2013/06/cara-download-landsat-8-_-1.jpg) Setelah nama kita terdaftar, lakukan ‘Login’ (langkah 1), masukkan username dan password (langkah 2) dan klik ‘Sign In’ (langkah 3).

Transcript of petunjuk penggunaan satelit landsat 8

11/4/2014 Cara Download Landsat 8 Gratis Melalui EarthExplorer USGS | Rawa Aopa Watumohai, Konservasi Taman Nasional

http://tnrawku.wordpress.com/2013/06/11/cara-download-landsat-8-gratis-melalui-earthexplorer-usgs/ 1/12

(http://tnrawku.files.wordpress.com/2013/06/cara-download-landsat-8-_-11.jpg)

Satelit Landsat Data Continuity Mission-Landsat 8 (Sumber gbr : http://www.usgs.gov(http://www.usgs.gov))

Cara Download Landsat 8 Gratis MelaluiEarthExplorer USGS

JUNI 11, 2013 BY DWI PUTRO SUGIARTO

Cara Download Citra Gratis.

Earthexplorer merupakan salah satu situs milik USGS yang menyediakan layanan citra gratis,salah satunya Citra Landsat 8. Sebelum proses download, sebaiknya di komputer kita telahdiinstalkan program Java. Mendownload citra landsat pada situs ini tidak terlalu sulit, hanyasaja data yang diperoleh memiliki file-file band yang masih terpisah. Untuk mendapatkan citralandsat 8 tersebut gratis, berikut ini langkah-langkah yang dapat dilakukan :

Buka situs http://earthexplorer.usgs.gov/ (http://earthexplorer.usgs.gov/) dan lakukanpendaftaran dengan mengklik ‘Register’. Lakukan pengisian username, password dan isianlainnya sampai selesai.

(http://tnrawku.files.wordpress.com/2013/06/cara-download-landsat-8-_-1.jpg)

Setelah nama kita terdaftar, lakukan ‘Login’ (langkah 1), masukkan username dan password(langkah 2) dan klik ‘Sign In’ (langkah 3).

11/4/2014 Cara Download Landsat 8 Gratis Melalui EarthExplorer USGS | Rawa Aopa Watumohai, Konservasi Taman Nasional

http://tnrawku.wordpress.com/2013/06/11/cara-download-landsat-8-gratis-melalui-earthexplorer-usgs/ 2/12

(http://tnrawku.files.wordpress.com/2013/06/cara-download-landsat-8-_-2.jpg)

Tunggu sebentar, akan muncul tampilan layar citra benua amerika (default). Pada pojokkanan akan tampil username (nomor 1) menandakan bahwa kita telah masuk dan dapatmemanfaatkan fasilitas layanan yang disediakan oleh pengelola web. Klik tombol ‘Path/Row’(langkah 2), lalu masukkan kode Path dan Row (langkah 3). Daftar kode Path and Rowwilayah Indonesia dapat dilihat pada gambar di bawah (file shp Path/Row landsat 8 (WRS-2)seluruh dunia dalam bentuk descending dapat diunduh di sini(http://landsat.usgs.gov/documents/wrs2_descending.zip)). Klik tombol ‘Show’ (langkah 4).Secara otomatis akan muncul citra pilihan kita pada gambar sebelah kanan. Selanjutnyamasukkan rentang tanggal akuisisi citra landsat yang ingin dimunculkan untuk dipilih yangterbaik (langkah 5). Klik ‘Data Sets’ (langkah 6).

(http://tnrawku.files.wordpress.com/2013/06/cara-download-landsat-8-_-3.jpg)

(http://tnrawku.files.wordpress.com/2013/06/kode-path-and-row.gif)

11/4/2014 Cara Download Landsat 8 Gratis Melalui EarthExplorer USGS | Rawa Aopa Watumohai, Konservasi Taman Nasional

http://tnrawku.wordpress.com/2013/06/11/cara-download-landsat-8-gratis-melalui-earthexplorer-usgs/ 3/12

Kode Path and Row (Sumber gbr : http://geomonkey.wordpress.com (http://geomonkey.wordpress.com))

(http://tnrawku.files.wordpress.com/2013/06/kode-path-and-row-2.gif)

Kode Path and Row (Sumber gbr : http://geomonkey.wordpress.com (http://geomonkey.wordpress.com))

Klik Landsat Archive, lalu berikan check list pada kotak sebelah kiri L8 OLI/TIRS sebagai tandabahwa kita menginginkan tampilan landsat 8 (langkah 1). Klik ‘Results’ (langkah 2).

(http://tnrawku.files.wordpress.com/2013/06/cara-download-landsat-8-_-4.jpg)

Tunggu beberapa saat. Di sebelah kiri citra utama akan muncul beberapa citra yangdiakuisisi pada rentang tanggal yang kita minta. Pilih salah satu yang terlihat bersih/bagusgambarnya (langkah 1). Untuk mendownload citra yang kita pilih lakukan klik pada simboldownload (langkah 2).

(http://tnrawku.files.wordpress.com/2013/06/cara-download-landsat-8-_-5.jpg)

11/4/2014 Cara Download Landsat 8 Gratis Melalui EarthExplorer USGS | Rawa Aopa Watumohai, Konservasi Taman Nasional

http://tnrawku.wordpress.com/2013/06/11/cara-download-landsat-8-gratis-melalui-earthexplorer-usgs/ 4/12

Di tengah layar akan muncul daftar pilihan data yang dapat kita download. Jika ingin datalengkap maka dapat dilakukan check list semua pilihan. Namun jika hanya inginmendownload citra landsat 8 nya saja berikan check list hanya pada sebelah kiri kalimat‘Level 1 Product’ (langkah 1). Lalu klik tombol ‘Select Download Option’. Tunggu dengansabar, meskipun data telah dikompres, namun data citra landsat 8 ini memerlukan memoripenyimpanan cukup besar, umumnya di atas 700 mb, jadi perlu waktu lama untukdownload. Jika tidak ingin lama menunggu, gunakan jaringan internet berkecepatan tinggi.Sebagai gambaran, di jaringan internet kampus UI Depok dengan kecepatan download 500kb/s – 1.2 Mb/s, penulis memerlukan waktu sekitar 1 jam untuk mendownload 2 citra landsat8.

(http://tnrawku.files.wordpress.com/2013/06/cara-download-landsat-8-_-6.jpg)

Setelah download selesai, lakukan ekstrak file kompres (uncompress) sehingga terbentukfolder dimana ukuran memori data ini mencapai hampir 2 GB. Di dalam folder terdapat 13file, terdiri atas 11 file band (kanal), 1 file BQA dan 1 file merupakan metadata citra.

(http://tnrawku.files.wordpress.com/2013/06/cara-download-landsat-8-_-7.jpg)

Untuk membuat 1 file data gabungan dari 11 band penyusun citra maka ke-11 file tersebutperlu di-stacking dengan software remote sensing semacam ERDAS Imagine atau bisa jugadengan ENVI. Cara melakukan proses stacking dengan ERDAS Imagine dapat dilihat di sini(http://tnrawku.wordpress.com/2013/06/19/cara-komposit-band-landsat-8-dengan-layer-stack-erdas-imagine/) atau dengan ENVI kunjungi artikel di sini.(http://tnrawku.wordpress.com/2013/06/10/menggabungkan-band-citra-landsat-8-dengan-stacking-envi/)Out put dari proses stacking adalah 1 file yang dapat diatur kombinasi band/kanal yangakan ditampilkan, dapat natural color maupun false color. Untuk area yang penulis pilih,tampilan citra menggunakan kombinasi band true color RGB 6-5-3 pada software ERDASImagine dangan hasil terlihat seperti pada gambar di bawah ini.

11/4/2014 Cara Download Landsat 8 Gratis Melalui EarthExplorer USGS | Rawa Aopa Watumohai, Konservasi Taman Nasional

http://tnrawku.wordpress.com/2013/06/11/cara-download-landsat-8-gratis-melalui-earthexplorer-usgs/ 5/12

(http://tnrawku.files.wordpress.com/2013/06/cara-download-landsat-8-_-81.jpg)

Untuk lebih memperjelas tampilan wilayah, lakukan zoom. Meskipun resolusi spasialnyamasih 30 m, terlihat bahwa tampilan landsat 8 ini memang lebih unggul dibandingkanlandsat-landsat versi sebelumnya. Satu lagi kelebihan tampilan citra ini adalah tidak adanyastriping. Jadi secara umum, kualitas gambar cukup memuaskan, mulus dan informatifdengan adanya banyak pilihan kanal (11 kanal). Gambar di bawah ini merupakan hasiltampilan citra 8 bulan April 2013 pada sebagian kawasan Taman Nasional Rawa AopaWatumohai wilayah administrasi Kecamatan Lantari Jaya, Kab. Bombana, Prov. SulawesiTenggara menggunakan ERDAS Imagine.

(http://tnrawku.files.wordpress.com/2013/06/cara-download-landsat-8-_-9.jpg)

Selain ERDAS, penampilan citra juga dapat dilakukan dengan memanfaatkan ENVI, hasilnyaseperti gambar di bawah ini :

11/4/2014 Cara Download Landsat 8 Gratis Melalui EarthExplorer USGS | Rawa Aopa Watumohai, Konservasi Taman Nasional

http://tnrawku.wordpress.com/2013/06/11/cara-download-landsat-8-gratis-melalui-earthexplorer-usgs/ 6/12

(http://tnrawku.files.wordpress.com/2013/06/cara-download-landsat-8-_-25.jpg)

Landsat 8 Kawasan TNRAW dengan ENVI

Untuk melihat tampilan piksel, lakukan lagi zoom. Tampilan gambar lebih soft karenadidukung oleh warna-warna penyusun yang lebih kaya (berukuran 16 bit).

(http://tnrawku.files.wordpress.com/2013/06/cara-download-landsat-8-_-10.jpg)

Semoga bermanfaat.

Artikel Terkait:Menggunakan Band 8 Pankromatik untuk Mempertajam Citra Landsat 8(http://tnrawku.wordpress.com/2014/08/01/menggunakan-band-8-pankromatik-untuk-mempertajam-citra-landsat-8/)Konversi Atribut Data Spasial Format shp dari ArcGIS ke MS Excel untuk Persiapan Regresidengan SPSS (http://tnrawku.wordpress.com/2014/02/18/konversi-atribut-data-spasial-format-shp-dari-arcgis-ke-ms-excel-untuk-persiapan-regresi-dengan-spss/)Memindahkan Data GPS ke Shp untuk Analisis di ARCGIS(http://tnrawku.wordpress.com/2014/01/17/memindahkan-data-gps-ke-shp-untuk-analisis-di-arcgis/)AS Mengakhiri Shutdown, Citra Landsat USGS Bisa Diakses Kembali(http://tnrawku.wordpress.com/2013/10/21/as-mengakhiri-shutdown-citra-landsat-usgs-bisa-diakses-kembali/)

11/4/2014 Cara Download Landsat 8 Gratis Melalui EarthExplorer USGS | Rawa Aopa Watumohai, Konservasi Taman Nasional

http://tnrawku.wordpress.com/2013/06/11/cara-download-landsat-8-gratis-melalui-earthexplorer-usgs/ 7/12

Sebagian Layanan USGS dan NASA Ditutup Sementara, Citra Landsat EarthExplorer TidakBisa Diakses (http://tnrawku.wordpress.com/2013/10/04/sebagian-layanan-usgs-dan-nasa-ditutup-sementara-citra-landsat-earthexplorer-tidak-bisa-diakses/)Komposit Band Citra Landsat 8 dengan ArcGIS 10(http://tnrawku.wordpress.com/2013/09/24/komposit-band-citra-landsat-8-dengan-arcgis-10/)Program GIS ILWIS 3.8.3 Tahun 2013 Telah Siap Download(http://tnrawku.wordpress.com/2013/07/26/program-gis-ilwis-3-8-3-tahun-2013-telah-siap-download/)Perbandingan Penafsiran Citra Visual dan Digital Untuk Analisis Penutupan Lahan diKawasan Hutan (http://tnrawku.wordpress.com/2013/07/17/perbandingan-penafsiran-citra-visual-dan-digital-untuk-analisis-penutupan-lahan-di-kawasan-hutan/)Cara Menyatukan Band Landsat 8 dengan Layer Stack ERDAS Imagine(http://tnrawku.wordpress.com/2013/06/19/cara-komposit-band-landsat-8-dengan-layer-stack-erdas-imagine/)Peta Indikatif Penundaan Izin Baru Revisi IV Mei 2013 Sekitar Taman Nasional RawaAopa Watumohai (http://tnrawku.wordpress.com/2013/06/15/peta-indikatif-penundaan-izin-baru-revisi-iv-mei-2013-sekitar-taman-nasional-rawa-aopa-watumohai/)

Baca Juga artikel lainnya:Lokasi Mancing Mania : Berburu Ikan Kerapu Monster di Taman Nasional Rawa AopaWatumohai (http://tnrawku.wordpress.com/2014/06/15/lokasi-mancing-mania-berburu-ikan-kerapu-monster-di-taman-nasional-rawa-aopa-watumohai/)Penyesuaian Tarif Masuk (PNBP) Pengunjung Di Kawasan Taman Nasional Tahun 2014(http://tnrawku.wordpress.com/2014/06/10/penyesuaian-tarif-pnbp-di-kawasan-taman-nasional-tahun-2014/)Konversi Atribut Data Spasial Format shp dari ArcGIS ke MS Excel untuk Persiapan Regresidengan SPSS (http://tnrawku.wordpress.com/2014/02/18/konversi-atribut-data-spasial-format-shp-dari-arcgis-ke-ms-excel-untuk-persiapan-regresi-dengan-spss/)Cara Memasukkan Titik Hotspot Kebakaran ke Dalam GPS untuk Ground Check(http://tnrawku.wordpress.com/2014/02/04/cara-memasukkan-titik-hotspot-kebakaran-ke-dalam-gps-untuk-ground-check/)Merasakan dari dekat Ekowisata Rawa Aopa (In Memorian 2010)(http://tnrawku.wordpress.com/2014/01/20/merasakan-dari-dekat-ekowisata-rawa-aopa-in-memorian-2010/)Memindahkan Data GPS ke Shp untuk Analisis di ARCGIS(http://tnrawku.wordpress.com/2014/01/17/memindahkan-data-gps-ke-shp-untuk-analisis-di-arcgis/)AS Mengakhiri Shutdown, Citra Landsat USGS Bisa Diakses Kembali(http://tnrawku.wordpress.com/2013/10/21/as-mengakhiri-shutdown-citra-landsat-usgs-bisa-diakses-kembali/)Sebagian Layanan USGS dan NASA Ditutup Sementara, Citra Landsat EarthExplorer TidakBisa Diakses (http://tnrawku.wordpress.com/2013/10/04/sebagian-layanan-usgs-dan-nasa-ditutup-sementara-citra-landsat-earthexplorer-tidak-bisa-diakses/)Komposit Band Citra Landsat 8 dengan ArcGIS 10(http://tnrawku.wordpress.com/2013/09/24/komposit-band-citra-landsat-8-dengan-arcgis-10/)Program GIS ILWIS 3.8.3 Tahun 2013 Telah Siap Download(http://tnrawku.wordpress.com/2013/07/26/program-gis-ilwis-3-8-3-tahun-2013-telah-siap-download/)

11/4/2014 Cara Download Landsat 8 Gratis Melalui EarthExplorer USGS | Rawa Aopa Watumohai, Konservasi Taman Nasional

http://tnrawku.wordpress.com/2013/06/11/cara-download-landsat-8-gratis-melalui-earthexplorer-usgs/ 8/12

TERRAVISION2013

ANONYMOUS

HYPNOTURBULENCE

GIS DAN REMOTE SENSING 23 KOMENTAR

23 thoughts on “Cara Download Landsat 8 GratisMelalui EarthExplorer USGS”

1. berkata:OKTOBER 12, 2013 PUKUL 3:30 PM

Terima kasih infonya mas

Balas

DWI PUTRO SUGIARTOberkata:OKTOBER 14, 2013 PUKUL 11:59 AMsama-sama

Balas2. berkata:

OKTOBER 18, 2013 PUKUL 7:07 PMthaks info nya sekarang sudah bisa download lagi dari USGS setelah shutdown negarapaman sam sudah selesai.

Balas

DWI PUTRO SUGIARTOberkata:OKTOBER 24, 2013 PUKUL 6:21 AMsama-sama, selamat berdownload ria

Balas3. berkata:

NOVEMBER 20, 2013 PUKUL 8:01 PMsaya nyoba prsis spt di tutorial ini kok gak bisa ya? mohon bantuannya

You May Like

1. Why YouShould Be Drinking Lemon Water inthe Morning 3 months ago learni.stLearni.st Learni.st (sponsored)2.

About these ads (http://wordpress.com/about-these-ads/)

11/4/2014 Cara Download Landsat 8 Gratis Melalui EarthExplorer USGS | Rawa Aopa Watumohai, Konservasi Taman Nasional

http://tnrawku.wordpress.com/2013/06/11/cara-download-landsat-8-gratis-melalui-earthexplorer-usgs/ 9/12

ANONYMOUS

WESTI

Balas

DWI PUTRO SUGIARTOberkata:NOVEMBER 20, 2013 PUKUL 9:16 PMiya, saya barusan buka situsnya ada pesan ” We are undergoing regular systemmaintenance from 7:00 a.m. to 11 a.m. CST. We’ll be back shortly”. situs untuk sementaramasih dalam proses perbaikan/updating, jadi coba lagi aja nanti kalau sudah normal.good luck !

Balas

HYPNOTURBULENCEberkata:NOVEMBER 20, 2013 PUKUL 9:33 PMsebelum maintenis. tadi saya coba buat poligon juga ndak bisa tampil arsipnya…

DWI PUTRO SUGIARTOberkata:NOVEMBER 21, 2013 PUKUL 4:27 AMudah normal kembali, silahkan cb. good luck

Balas4. berkata:

NOVEMBER 21, 2013 PUKUL 12:39 AMsaya nyoba download daerah jatim patch 118 row 65 dri januari 2012 smpek januari 2013 tpigk bs gan… gmna solusinya?

Balas

DWI PUTRO SUGIARTOberkata:NOVEMBER 21, 2013 PUKUL 4:23 AMharus login dulu kalau mau download. kalo landsat 8 mulai april 2013 baru tersedia. jikafasilitas downloadnya tidak bisa di klik (tulisan huruf miring) berarti harus pesan dulubaru nanti diberitahu kalau sudah siap didownload, artinya tidak semua citra siapdidownload setiap saat, khususnya citra2 yg banyak tertutup awan.

Balas5. berkata:

DESEMBER 14, 2013 PUKUL 10:02 PMallhamdulillah.. terima kasih

Balas

DWI PUTRO SUGIARTOberkata:DESEMBER 15, 2013 PUKUL 7:29 AMsama2

11/4/2014 Cara Download Landsat 8 Gratis Melalui EarthExplorer USGS | Rawa Aopa Watumohai, Konservasi Taman Nasional

http://tnrawku.wordpress.com/2013/06/11/cara-download-landsat-8-gratis-melalui-earthexplorer-usgs/ 10/12

PRATIWI

MUT MUTIA

ABU FATHIY

DHANI SUSY

Balas6. berkata:

FEBRUARI 15, 2014 PUKUL 1:12 PMmakasih…

Balas7. berkata:

MARET 7, 2014 PUKUL 9:21 AMterima kasih banyak informasinya pak.. sangat berguna

Balas

DWI PUTRO SUGIARTOberkata:MARET 9, 2014 PUKUL 2:24 PMsama2 bu

Balas8. berkata:

MARET 28, 2014 PUKUL 8:41 AMAssalamu’alaikum.. Pak Dwi… Saya mau nanya kenapa foto citra satelit untuk daerahsangatta utara, kalimantan timur, indonesia sebagian fotonya ada yang buram… Tolongpenjelasannya…?Oh iya… Bisa share link download ENVI atau ERDAS Imagine…?

Balas

DWI PUTRO SUGIARTOberkata:APRIL 9, 2014 PUKUL 4:35 PMwaalaikumsalam pak Fathiy, maaf baru balas pak. posisi saya sdg agak terbatas darijaringan internet. citra satelit khususnya landsat memang adayg kualitasnya bagus danada yang jelek. biasanya yg jelek itu karena terlalu banyak tertutup awan. Selain awan,pengganggu citra bisa macam2 spt asap kebakaran, kabut, dll. jadi mendapatkan timeseries data bulanan citra semuanya bagus agak jarang terjadi. silahkan dipilih aja yangkualitasnya bagus pak, biasanya yg bagus siap lgs didownload. mohon maaf lg, saya tdkmemiliki link untuk download envi atau erdas pak. sukses sll, good luck.

Balas9. berkata:

SEPTEMBER 18, 2014 PUKUL 9:33 PMterima kasih infonya…sangat membantu untuk tugas kuliah..udah bisa download citra, tinggal belajar mengolah..

Balas

DWI PUTRO SUGIARTOberkata:SEPTEMBER 19, 2014 PUKUL 1:53 AM

11/4/2014 Cara Download Landsat 8 Gratis Melalui EarthExplorer USGS | Rawa Aopa Watumohai, Konservasi Taman Nasional

http://tnrawku.wordpress.com/2013/06/11/cara-download-landsat-8-gratis-melalui-earthexplorer-usgs/ 11/12

MAULINHO

RUNAEVANGEL

sm2 mb

Balas10. berkata:

SEPTEMBER 22, 2014 PUKUL 1:53 PMasalamualaykum Pak. terima kasih ats tutorial nya…sy cb download citra kwsn hutan di wonosalam jombang kok g pernah pas y pak posisinyasy blm mengerti penggunaan file shp Path/Row landsat 8 WRS-2.. mohon pencerahannya ypakterima kasih

Balas

DWI PUTRO SUGIARTOberkata:SEPTEMBER 23, 2014 PUKUL 4:43 AMWaalaikumsalam Pak. sama2. path/row merupakan kode posisi citra di muka bumi ygdibuat usgs. Path (P) menyatakan baris (vertikal), Row (R) menyatakan kolom(horizontal). Jadi semacam titik koordinatnya citra gt Untuk jombang silahkan cobamasukkan Path = 119; Row = 65. Good luck.

Balas11. berkata:

OKTOBER 4, 2014 PUKUL 10:45 AMAssalamu’alaikum, Pak. Tutorialnya sangat bermanfaat. Saya punya tugas dari dosen untukmata kuliah Inderaja, dengan tahun berbeda untuk wilayah kota Parepare, (1999, 2004, 2009,2013). Yang ingin saya tanyakan bagaimana mendownload citra dengan perbedaan 5 tahun?Dan juga kenapa posisinya di path/row tidak pas? Tolong penjelasannya.Terima kasih.

Balas

DWI PUTRO SUGIARTOberkata:OKTOBER 7, 2014 PUKUL 4:40 AMWaalaikumsalam wr wb. Silahkan amati gb2 citra tiap titik tahun dan pilih salah satuyang terbaik (sedikit awan) mulai bulan Januari-Desember. Perubahan tutupan lahan 1 ttkth biasanya tidak banyak berubah, jadi masih relevan dan cukup mewakili. Silahkandownload 5 ttk th tsb. Untuk Pare-pare, Coba masukkan path 114 row 63. Posisi path/rowmengikuti jalur terbang satelit perekam data dan merekam muka bumi se-orthogonalmungkin. Pemotongan citra didasarkan pd ketelitian posisi obyek pada sensor. good luck.

Balas

BLOG DI WORDPRESS.COM. | THE SOMETHING FISHY THEME.

Ikuti

11/4/2014 Cara Download Landsat 8 Gratis Melalui EarthExplorer USGS | Rawa Aopa Watumohai, Konservasi Taman Nasional

http://tnrawku.wordpress.com/2013/06/11/cara-download-landsat-8-gratis-melalui-earthexplorer-usgs/ 12/12

Follow “Rawa Aopa Watumohai, Konservasi Taman Nasional”

Buat situs dengan WordPress.com

Create amazingpresentations with emaze

Click Here

Ad by Plus-HD-9.4

Hide

HideForever