Pembuatan program Perhitungan Transformasi Ellipsoid dengan Java NetBeans 7.0

10
Flowchart dan Listing Program Transformasi Koordinat Geografis-Geosentrik Flowchart Program transformasi : MULAI Input data ellipsoid nilai a dan b Input data koordinat L, B, h Proses perhitungan RN dan eksentrisitas Perhitungan transformasi Menampilkan koordinat X, Y dan Z Perhitungan transformasi ke koordinat L,B, h Menampilkan koordinat L, B, dan h Sesuai dgn koordinat awal ? Done YA Syntax ERROR TIDAK SELESAI

Transcript of Pembuatan program Perhitungan Transformasi Ellipsoid dengan Java NetBeans 7.0

Flowchart dan Listing Program Transformasi Koordinat Geografis-Geosentrik

Flowchart Program transformasi :

MULAI

Input data

ellipsoid

nilai a dan b

Input data

koordinat

L, B, h

Proses

perhitungan RN

dan eksentrisitas

Perhitungan

transformasi

Menampilkan

koordinat X, Y

dan Z

Perhitungan

transformasi ke

koordinat L,B, h

Menampilkan

koordinat L, B,

dan h

Sesuai dgn

koordinat awal ?

Done

YA

Syntax ERROR

TIDAK

SELESAI

Program yang digunakan adalah program Java Netbeans 7.0.1

Tahap-tahap yang dilakukan dalam pembuatan program :

1. Membuka aplikasi netbeans

2. Membuat Project baru pada netbeans : File -> New Project .. dan ikuti tahapan-tahapan selanjutnya

yaitu tahap penyimpanan file project, kemudian secara otomatis akan masuk ke project baru

tersebut.

3. Tahap selanjutnya adalah membuat syntax berupa Syntax input dinamis dari user yaitu :

import java.util.Scanner; pada baris ke 6

4. Membuat tampilan nama, nrp, jurusan dan program

Dan outputnya berupa

5. Membuat syntax untuk menginputkan data ellipsoid berupa nilai setengah sumbu panjang (nilai a),

dan setengah sumbu pendek (nilai b)

Sebagai catatan : Data yang diinputkan berupa data decimal (double)

6. Tahap selanjutnya adalah membuat syntax untuk menginputkan data koordinat awal sekaligus

menghitung nilai ekstrensitas (variabel eks pada program) dan jari-jari kelengkungan vertical

ellipsoid (variabel RN pada program)

7. Dan tahap terakhir untuk transformasi koordinat Geografis-Geosentris adalah menghitung nilai

koordinat X, Y, dan Z kemudian menampilkan hasil hitungan tersebut

Dan output dari syntax yang telah dibuat adalah

8. Setelah mendapatkan hasil koordinat X, Y dan Z maka dilakukan transformasi kembali ke koordinat

geografis dengan menggunakan syntax :

9. Output dari syntax diatas adalah

10. Adapun Syntax yang digunakan secara keseluruhan pada program netbeans adalah :

/*

* To change this template, choose Tools | Templates

* and open the template in the editor.

*/

package ellipsoidtransform;

import java.util.Scanner;

/**

*

* @author JISBY RARA DUALEMBANG (3511100007)

*/

public class EllipsoidTransform {

/**

* @param args the command line arguments

*/

public static void main(String[] args) {

// TODO code application logic here

// menampilkan nama, nrp, jurusan dan program

System.out.print("Nama : Jisby Rara Dualembang");

System.out.println();

System.out.print("NRP : 3511100007");

System.out.println();

System.out.print("Teknik Geomatika ITS");

System.out.println();

System.out.println();

System.out.println();

System.out.print("PROGRAM TRANSFORMASI GEOGRAFIS-GEOSENTRIS");

System.out.println();

// menginputkan nilai a dan b

Scanner input = new Scanner(System.in);

System.out.print("inputkan nilai a =" );

double a = input.nextDouble();

System.out.print("inputkan nilai b =");

double b = input.nextDouble();

System.out.println();

//menginputkan koordinat awal

System.out.print("INPUTKAN KOORDINAT GEOGRAFIS");

System.out.println();

System.out.print("Lintang =");

double Lintang = input.nextDouble();

System.out.print("Bujur =");

double Bujur = input.nextDouble();

System.out.print("Tinggi =");

double h = input.nextDouble();

// menghitung nilai ekstrensitas dan RN

double eks =(((a*a)-(b-b))/(a*a));

System.out.print("Nilai eksternsitas =" + eks);

System.out.println();

double RN = a/Math.sqrt((1-

(eks*Math.sin(Lintang*Math.PI/180)*Math.sin(Lintang*Math.PI/180))));

System.out.print("Nilai RN =" + RN);

System.out.println();

// menghitung dan menampilkan nilai X Y Z

System.out.print("Hasil Transformasinya :");

System.out.println();

System.out.println("");

double X = ((RN+h)*Math.cos(Lintang*Math.PI/180)*Math.cos(Bujur*Math.PI/180));

System.out.print("koordinat X ="+ X);

System.out.println();

double Y = ((RN+h)*Math.cos(Lintang*Math.PI/180)*Math.sin(Bujur*Math.PI/180));

System.out.print("Koordinat Y = "+ Y);

System.out.println();

double Z = ((RN-(RN*eks))+h)*Math.sin(Lintang*(Math.PI/180));

System.out.print("Koordinat Z ="+ Z);

System.out.println();

System.out.println();

// transformasi ke koordinat awal

System.out.print("TRANSFORMASI GEOSENTRIK-GEOGRAFIS");

System.out.println();

double Bj2 =((Math.atan(Y/X)*(180/Math.PI)+ (180)));

System.out.print("Koordinat Bujur = "+ Bj2);

System.out.println();

double p = Math.sqrt((X*X)+(Y*Y));

double h1 =((p/(Math.cos(Lintang*Math.PI/180)))-RN);

System.out.print("Koordinat h ="+ h1);

System.out.println();

double L1 = (Math.atan(Z+(RN*eks*(Math.sin(Lintang*Math.PI/180)))/p));

System.out.print("Koordinat L =" +L1);

System.out.println();

}

}

11. Dan output secara keseluruhan adalah

Tugas Responsi Satelit Astronomi Geodesi

“Flowchart dan Listing Program Transformasi Geografis-Geosentris, Geosentris-

Geografis Menggunakan Aplikasi Program Netbeans IDE 7.0.1”

Disusun Oleh :

Nama : Jisby Rara Dualembang

NRP : 3511100007

Kelas : SAG -B-

Jurusan Teknik Geomatika

Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan

Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya

2013