kerja sama tim

16
KERJASAMA TIM KERJASAMA TIM Harmein Nasution Harmein Nasution Anizar Anizar Erwin Sitorus Erwin Sitorus Dibuat Oleh : Dibuat Oleh : Publikasi by Zuanda Publikasi by Zuanda 130403060 130403060 Teknik Industri USU Teknik Industri USU

Transcript of kerja sama tim

KERJASAMA TIMKERJASAMA TIM

Harmein NasutionHarmein NasutionAnizarAnizar

Erwin SitorusErwin Sitorus

Dibuat Oleh :Dibuat Oleh :

Publikasi by ZuandaPublikasi by Zuanda130403060130403060

Teknik Industri USUTeknik Industri USU

2

TIU :TIU :Meningkatkan kemampuan dan pengetahuan Meningkatkan kemampuan dan pengetahuan mahasiswa tentang Kerjasama Timmahasiswa tentang Kerjasama Tim

TIK :TIK :Agar mahasiswa mengetahui dan memahamiAgar mahasiswa mengetahui dan memahami Pengertian, Alasan Membangun, Manfaat, Pengertian, Alasan Membangun, Manfaat, Syarat, Bentuk-bentuk, Life Cycle, Syarat, Bentuk-bentuk, Life Cycle, Ciri-ciri dan Prinsip Membina Tim serta Ciri-ciri dan Prinsip Membina Tim serta Kiat Memperoleh Tim Kerja yang Efektif, Kiat Memperoleh Tim Kerja yang Efektif, Karkteristik Anggota Tim danKarkteristik Anggota Tim danPeran Anggota TimPeran Anggota Tim

3

MATERI :MATERI :Pengertian TimPengertian TimAlasan Membangun TimAlasan Membangun TimManfaat Membangun TimManfaat Membangun TimSyarat Membangun TimSyarat Membangun TimBentuk-bentuk TimBentuk-bentuk TimLife Cycle TimLife Cycle TimCiri-ciri TimCiri-ciri TimKiat Memperoleh Tim Kerja yang EfektifKiat Memperoleh Tim Kerja yang EfektifPrinsip Membina TimPrinsip Membina TimKarakteristik Anggota TimKarakteristik Anggota TimPeran Anggota TimPeran Anggota Tim

4

KolaborasiInteraksiOrganisasi

Asosiasi / InstitusiTeam LeaderKelompok

APAKAH TIM ITU ?APAKAH TIM ITU ?

5

Butuh orang lain untuk Butuh orang lain untuk mencapai target pribadi mencapai target pribadi dan timdan timAdanya dorongan untuk Adanya dorongan untuk hidup berkelompok hidup berkelompok

ALASAN ALASAN MEMBANGUN MEMBANGUN TIMTIM

MANFAAT MANFAAT MEMBANGUN TIMMEMBANGUN TIM

Terbinanya Terbinanya networkingnetworkingMengembangkan bakat, Mengembangkan bakat, kemampuan dan kemampuan dan keterampilanketerampilanTidak tersisih dari Tidak tersisih dari komunitaskomunitasMempercepat pencapaian Mempercepat pencapaian tujuan hiduptujuan hidup

6

C :ConcernI :InvolvementN :NeedT :TrustA :Accomplishment

SYARAT SYARAT MEMBANGUN MEMBANGUN TIMTIM

AccomplishmentAccomplishment

TrustTrust

NeedNeed

InvolvementInvolvement

Concern

7

Rasa peduli terhadap sesama rekan Rasa peka pada misi dan tujuan tim Berkembangnya rasa

ketergantungan Meningkatnya talent dan skill Rasa solidaritas tumbuh cukup

tinggi Merasa diperhatikan tim Kunci percaya pada rekan /

relasi Bertanggungjawab atas aktivitas

timOrientasi kepada hasilBertanggungjawab atas aktivitas tim

CConcernoncern

IInvolvementnvolvement

NNeedeed

TTrustrust

AAccomplishmentccomplishment

ARTI “CINTA”ARTI “CINTA”

8

Masalah dan Masalah dan hambatan hambatan Tim berkembang Tim berkembang melalui melalui Lahirnya tim Lahirnya tim didasari olehdidasari olehElemen yang paling Elemen yang paling pentingpentingKekuatan tim lebih Kekuatan tim lebih fokus pada fokus pada

: “Dihadapi” bukan : “Dihadapi” bukan “Dihadang”“Dihadang”

: “Keterlibatan” bukan : “Keterlibatan” bukan “Kewajiban”“Kewajiban”

: “Kebutuhan” bukan : “Kebutuhan” bukan “Kekuatan”“Kekuatan”

: “Kepercayaan” bukan : “Kepercayaan” bukan “Keberhasilan”“Keberhasilan”

: “Penyelesaian” bukan : “Penyelesaian” bukan “Tugas”“Tugas”

NILAI INTI “CINTA”NILAI INTI “CINTA”

9

1. Kelompok Formal1. Kelompok Formal

2. Kelompok Informal2. Kelompok Informal

Kelompok yang terbentuk secara formal / Kelompok yang terbentuk secara formal / disengaja oleh pihak manajemen, misalnya :disengaja oleh pihak manajemen, misalnya :a. Kelompok Komando ( Komando (Command Group)Command Group)b.b. Kelompok Tugas (Kelompok Tugas (Task Group)Task Group)

Kelompok yang terbentuk secara alamiah, tidak dengan sengaja dibentuk oleh organisasi, maupun diarahkan oleh pihak manajemen, misalnya :a. Kelompok Minatb. Kelompok Kekerabatan

BENTUK-BENTUK TIMBENTUK-BENTUK TIM

10

LIFE CYCLE TIMLIFE CYCLE TIMPencapaian

Tujuan

Waktu

Pembentukan

Pembentukan

/ Forming

/ Forming

Badai /

Badai /

Storming

Storming

Pembentukan

Pembentukan

Norma /

Norma /

Norming

Norming

Berprestasi /

Berprestasi /

Performing

Performing

Pemutusan /

Pemutusan /

Adjourning

Adjourning

Inovasi, Inovasi, Perubahan & Perubahan & Pengembangan Pengembangan TIMTIM

Recycle

11

TAHAP 1 : PEMBENTUKAN / FORMINGTAHAP 1 : PEMBENTUKAN / FORMING

TAHAP 2 : BADAI / STORMINGTAHAP 2 : BADAI / STORMING

TAHAP 3 : PEMBENTUKAN NORMA / NORMINGTAHAP 3 : PEMBENTUKAN NORMA / NORMING

TAHAP 4 : BERPRESTASI / PERFORMINGTAHAP 4 : BERPRESTASI / PERFORMING

TAHAP 5 : PEMUTUSAN / ADJOURNINGTAHAP 5 : PEMUTUSAN / ADJOURNING

Ditandai dengan adanya kesadaran antar anggota. Dalam proses pembentukan, tugas dari tim adalah berusaha untuk berorientasi kepada tujuan dan prosedur dari tim

Konflik mulai timbul, yang merupakan pertanda masuknya tahap ke dua. Tahapan ini ditandai dengan adanya penolakan serta reaksi emosional terhadap tuntutan

Pada tahap ini tim mulai menyusun kesepakatan mengenai tugas yang harus dilakukan, penjelasan mengenai perilaku apa yang diharapkan dari para anggota tim.

Disebut juga tahap produktivitas. Tugas utama adalah pemecahan masalah dan semua usaha tim diarahkan kepada pencapaian tujuan

Berakhirnya tugas-tugas serta pemutusan antar anggota tim

12

CIRI-CIRI TIMCIRI-CIRI TIMNoNo. .

EfektifEfektif Tidak EfektifTidak Efektif

1. Partisipasi dan kepemimpinan terdistribusi

Didominasi oleh pemimpin

2. Terdapat kontroversi yang produktif

Terdapat pertentangan yang kontra produktif

3. Manajemen kekuasaan dan konflik dilakukan secara konstruktif.

Menghindari perbedaan dan konflik yang potensial

4. Memiliki prosedur pemecahan masalah yang memadai.

Alternatif pemecahan permasalahan tidak kreatif.

5. Komunikasi, ide-ide dan perasaan dilakukan dengan tepat dan efektif.

Komunikasi terbatas

6. Prosedur pengambil keputusan dilakukan dengan tepat dan efektif.

Kaku, norma kelompok dan prosedur diterapkan dengan tidak semestinya

7. Tingkat kepercayaan, penerimaan dan dukungan sesama anggota tinggi

Iklim lingkungan kerja diliputi oleh rasa takut

8. Memiliki sasaran dan tujuan yang jelas. Setiap anggota memiliki komitmen terhadap tujuan tersebut

Partisipasi dan pemanfaatan sumber daya yang tidak seimbang

13

1. Berikan tugas yang mengharuskan anggota tim bekerja sama dalam satu kesatuan untuk melengkapi suatu tugas.

2. Ciptakan kesempatan bagi anggota tim untuk saling membantu dalam melengkapi suatu tugas. Buatlah agar mereka merasa dirinya penting – dan laksanakanlah dengan setulus hati

3. Membantu anggota tim untuk dapat melihat kemampuan yang khusus dalam dirinya serta menghargai keterbatasannya. Bangunkan keinginan / kemauan untuk berhasil dari dalam diri mereka.

4. Ciptakan sistem ganjaran yang menarik. Berikanlah penghargaan yang jujur dan tulus.

5. Berilah dorongan dan perhatian yang sungguh-sungguh kepada anggota tim.

6. Beri informasi yang dibutuhkan secara terbuka.7. Ciptakan iklim yang kondusif. Hindari kebiasaan SOK (SSalahkan, OOmeli,

KKritik)8. Beri akses kepada setiap anggota tim untuk dapat menggunakan semua

sumber daya yang dimiliki tim.9. Ciptakan sistem komunikasi yang efektif dan efisien. Jadilah pendengar

yang baik. Doronglah mereka agar berbicara tentang dirinya. Ingatlah bahwa nama seseorang bagi pemiliknya, merupakan bunyi yang paling merdu dan paling penting dalam segala bahasa

10.Identifikasi hal-hal yang dapat menghambat prestasi tim. Berbicaralah dalam istilah yang disukai oleh mereka.

KIAT MEMPEROLEH TIM KERJA YANG EFEKTIFKIAT MEMPEROLEH TIM KERJA YANG EFEKTIF

14

1. Hindari debat Kusir.2. Hormatilah pendapat orang lain. Hindari

mengatakan “Kamu Salah”.3. Bila Anda salah, segera Akui dengan simpatik.4. Mulai dengan cara ramah tamah.5. Dapatkan respon “ya … ya”.6. Ajak orang lain berbicara banyak.7. Buatlah agar usul dan pendapat datang dari

dia.8. Cobalah melihat persoalan dari kacamata orang

lain.9. Bersimpatilah dengan keinginan orang lain.10.Himbau dengan motif yang agung dan mulia.11.Dramatisir ide Anda.12.Beri tantangan untuk maju.

PRINSIP MEMBINA TIMPRINSIP MEMBINA TIM

15

Peran Penampilan Khas Sikap Positif Kelemahan yang Mungkin

Chair (Kursi)

Tenang, percaya diri dan terkontrol

Terbuka, tujuan jelas Kemampuan intelektual dan kreatifitas biasa saja

Shaper (Pembentuk)

Tegang, Dinamis dan Terbuka

Motivasi tinggi Tidak sabar, gampang diprovokasi dan kasar

Source (Sumber)

Individualis, serius dan tidak ortodoks

Sangat intelektual dan kreatif

Mengabaikan detail praktis dan protokol

Investigator

Terbuka, antusias dan ingin tahu

Suka tantangan dan hal-hal yang baru

Kehilangan minat setelah langkah awal dilalui

Monitor Tenang, tidak emosional dan hati-hati

Keputusannya tepat, bisa dipercaya & keras kepala

Inspirasi dan kemampuan memotivasi orang lain kurang

Hard Worker Konservatid dan bertanggungjawab

Mampu mengorganisir, pekerja keras dan disiplin

Tidak fleksibel dan tidak tanggap pada ide-ide baru

Tim worker Berjiwa sosial, lunak dan sensitif

Tanggap terhadap orang lain dan situasi. Mendorong semangat tim

Tidak bisa mengambil keputusan dalam keadaan kritis

Completer (Penyelesai)

Teratur, rajin dan pencemas

Tabah, perfeksionis Terlalu memperhatikan hal-hal sepele

PERAN ANGGOTA TIMPERAN ANGGOTA TIM

16

KARAKTERISTIK ANGGOTA TIMKARAKTERISTIK ANGGOTA TIM

I. I. TRADISIONALTRADISIONAL1.1. Suka situasi yang amanSuka situasi yang aman

2.2. Lambat dalam perubahanLambat dalam perubahan3.3. SabarSabar4.4. Mendukung Status QuoMendukung Status Quo5.5. LoyalLoyal6.6. Rileks dan SantaiRileks dan Santai7.7. Mudah diprediksiMudah diprediksi

II. ANALITIKII. ANALITIK1.1. Menyukai SOPMenyukai SOP2.2. Tidak suka perubahan yang tiba-Tidak suka perubahan yang tiba-

tibatiba3.3. TelitiTeliti4.4. PencemasPencemas5.5. Sungguh-sungguh dan hati-hatiSungguh-sungguh dan hati-hati6.6. Lambat dalam mengambil Lambat dalam mengambil

keputusan dan rasionalkeputusan dan rasional7.7. Menarik kembali pendapatnya Menarik kembali pendapatnya

bila ia yakin salahbila ia yakin salahIII. DOMINANIII. DOMINAN1.1. Suka prestiseSuka prestise2.2. PembosanPembosan3.3. Tak suka bertele-teleTak suka bertele-tele4.4. Tidak suka dikendalikan Tidak suka dikendalikan

orang lainorang lain5.5. Percaya diri tinggiPercaya diri tinggi6.6. Berani mengambil resikoBerani mengambil resiko7.7. Suka memaksa, menuntut, Suka memaksa, menuntut,

menyuruh dan ambisiusmenyuruh dan ambisius

IV. IV. KHARISMATIKKHARISMATIK1.1. Ingin bebas dari segala detail Ingin bebas dari segala detail

dan kontroldan kontrol2.2. Intuisinya baikIntuisinya baik3.3. Akrab dan bersahabatAkrab dan bersahabat4.4. Pandai berbicaraPandai berbicara5.5. Pandai membujuk dan meyakinkan Pandai membujuk dan meyakinkan

orang lainorang lain6.6. Percaya diri tinggi dan suka Percaya diri tinggi dan suka

disanjungdisanjung7.7. Bertindak secara emosional dan Bertindak secara emosional dan

antusiasantusias