107 Hari Bersiaga - E-Paper Harian Khazanah

11
04.48 12.09 15.12 18.12 19.21 Ayat Hari Ini Ayat Hari Ini Ayat Hari Ini Ayat Hari Ini Ayat Hari Ini Ayat Hari Ini Ayat Hari Ini Ayat Hari Ini Ayat Hari Ini Ayat Hari Ini SENIN, 11 OKTOBER 2021 | SENIN, 04 RABI’UL AWWAL 1443 H EDISI 673 TAHUN II | Rp. 4.500 BACA HAL-7 Bagaimana kamu ingkar kepada Allah, padahal kamu (tadinya) mati, lalu Dia menghidupkan kamu, kemudian Dia mematikan kamu lalu Dia menghidupkan kamu kembali. Kemudian kepada-Nyalah kamu dikembalikan. (QS Al Baqarah : 28) Mimbar Mimbar Mimbar Mimbar Mimbar Mimbar Mimbar Mimbar Mimbar Mimbar Syiar Islam Syiar Islam Syiar Islam Syiar Islam Syiar Islam Syiar Islam Syiar Islam Syiar Islam Syiar Islam Syiar Islam BACA HAL-7 Halal, Penting untuk Generasi Masa Depan Jakarta, Khazanah -- Jakarta, Khazanah -- Jakarta, Khazanah -- Jakarta, Khazanah -- Jakarta, Khazanah -- Penyediaan produk halal sangat penting bagi kualitas generasi masa depan. “Ini sebuah tugas mulia karena di situ ada generasi yang baik yang terbentuk. Sesuai hadist riwayat thabrani, setiap daging atau tubuh yang tumbuh dengan makanan haram, maka api neraka lebih dekat dengannya,” ujar Ketua Umum MUI Pusat KH. Miftachul Akhyar seperti dikutip dari website MUI. Menurutnya, kesadaran mengonsumsi makanan Ulama awak artinya ulama orang Minangkabau. Bumi Todulako, Palu Propinsi Sulawesi Tengah ternyata memiliki hubungan erat dengan Minangkabau. Situs makam Dato Karamah adalah tempat di makamkannya seorang tokoh Agama Islam yang pertama kali masuk ke Sulawesi Tengah pada abad XVII. Makam ini terletak di Kelurahan Lere, Kota Palu. Dato Karamah adalah gelar yang berarti seorang dato yang sakti/keramat. Sedang nama asli beliau adalah Abdullah Raqie berasal dari Sumatera Barat. Karena kesaktiannya maka Raja Kabonena I Pue Njidi serta Menghargai para Ulama Oleh: Prof. Duski Samad SUMBAR DAN CUACA EKSTREM 107 Hari Bersiaga CUACA ekstrem yang diperkirakan melanda kawasan tengah Sumatera hinga akhir tahun membuat Gubernur Sumbar ambil ancang-ancang untuk bersiaga. Semua pemangku kepentingan kebencnaan dan masyarakat diminta waspada. Status Siaga Darurat Bencana ditetapkan sampai 107 hari ke depan. Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Hingga akhir Desember 2021, diperkirakan di wilayah Sumatera Barat akan benyak terjadi bencana alam, banjir, longsor, anbin kencang dan sebagainya. Karena itu Gubernur Mahyeldi mengambil ancang- ancang untuk memerintah semua slagorde kebencanaan mengantisipasi. Salah satu antisipasinya adalah menerbitkan surat keputusan tentang status siaga darurat bencana. Surat yang diregistrasi dari Badan Penangulangan Bencana Daerah (BPBD) Sumbar itu mengingatkan semua pihak tentang bencana yang bisa mengancam Sumbar mengingat prakiraan cuaca menyebutkan adanya cuaca ekstrem hingga akhir tahun di kawasan ini. Surat keputusan ditetapkan dan ditandatangani Gubernur pada Kamis (7/10/2021) lalu di Padang. Menurut Kepala Pelaksana BPBD Sumatera Barat, Erman Rahman, mengatakan, penetapan status siaga darurat bencana dilakukan berdasarkan pertimbangan prakiraan cuaca di Sumatera Barat. "Prakiraan cuaca BMKG menyatakan Sumatera Barat perlu siaga bencana karena ada potensi banjir dan longsor, akibat cuaca ekstrem," jelas Kalaksa, Sabtu (9/10) seperti dilansir kumparan.com. menurut Erman, berdasarkan laporan BMKG, intensitas hujan sedang hingga tinggi itu akan terus terjadi hingga bulan November atau Desember. Status siaga darurat bencana banjir, banjir bandang, dan tanah longsor di Sumatera Barat itu, berlangsung selama 107 hari. Mulai dari tanggal 15 September sampai tanggal 31 Desember 2021. Selama penetapan status siaga darurat bencana ini pemerintah daerah masing- masing agar dapat melakukan inventarisasi daerah rawan bencana dan mensosialisasikan kepada masyarakat melalui mitigasi dan pencegahan. KOMITMENNYA UNTUK KESENIAN Hotel Kyriad Bumiminang, Membumikan Minang 1 November Unand Kuliah Tatap Muka Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Universitas Andalas memutuskan untuk memulai perkuliahan tatap muka terbatas pada 1 November 2021 setelah selama pandemi COVID-19 perkuliahan di kampus itu mayoritas dilaksanakan secara daring. "Pembelajaran tatap muka dilakukan setelah mencermati telah menurunnya kasus COVID- 19 dan akan efektif dimulai setelah ujian tengah semester," kata Rektor Unand Prof Yuliandri di Padang, Sabtu usai wisuda IV 2021. Mengacu kepada Surat Keputusan Bersama (SKB) empat Menteri tentang Panduan Penyelenggaraan Pembelajaran di Masa Pandemi COVID-19, Unand akan melakukan pembelajaran tatap muka terbatas Semester Ganjil Tahun Akademik 2021/ 2022. "Untuk pelaksanaan ini telah diterbitkan Peraturan Rektor Nomor 18 Tahun 2021 Tentang Penyelenggaraan Tatap Muka Terbatas," kata dia. Ia menyampaikan prioritas pertama untuk pembelajaran tatap muka adalah mahasiswa angkatan 2020 karena sejak pertama kali masuk kampus belum pernah bertemu kecuali prodi tertentu. Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Budaya merupakan warisan yang harus dilestarikan, sehingga tidak luntur. Selain itu, sejak pandemi covid- 19 melanda dunia termasuk Indonesia, para pelaku seni mendapat imbas, karena tidak bisa tampil dalam iven penting sehingga mengurangi penghasilannya sebagai seniman. Tapi tidak banyak badan usaha yang serius soal melestarikan kesenian khususnya Minangkabau. Manajemen hotel Kyriad Bumiminang berkomitmen akan menjadi hotel yang membumikan Minangkabau lewat upaya mereka terus menerus memberi tempat untuk kesenian Minang berkembang. DIDUKUNG GERINDRA SUMBAR Prabowo Nyapres Lagi 2024 Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Prabowo untuk kesekian kalinya akan maju lagi untuk mencari Calon Presiden pada Pilpres 2024 mendatang. Kata Ketua DPD Partai Gerindra Sumbar, Andre Rosiade, dukungan untuk Prabowo masih besar. Sebagai Ketua DPD, Andre menyatakan dukungan penuh untuk majunya Prabowo ke kontestasi Pilpres 2024 mendatang itu. Menurut Andre, majunya Prabowo dalam Pilpres 2024 perlu didukung karena sosok mantan Danjen Kostrad tersebut merupakan tokoh yang layak memimpin Indonesia di masa depan. "Kami dengar, Pak Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani mengatakan "Melestarikan kebudayaan Minangkabau dalam bentuk nyata, seperti menyanyikan lagu Minang, menari, sehingga tidak lagi berteori, itu penting sekarang," kata General Menager Hotel Kyriad Bumi Minang Indra Muaz, ketika menerima award dari founder Sumbar Talenta Indonesia, Sabtu (9/10). Disebutkannya, award yang diberikan kepada hotel Kyriad Bumi Minang karena secara tidak langsung memberikan mandat bahwa hotel yang memiliki atap bergonjong itu harus menghadirkan nuansa lokal (Sumatra Barat). Selain itu, hotel Kyriad Bumi Minang selalu menghadirkan makanan dan masakan tradisional Sumatra Barat, sehingga terdapat citra Minang. "Hal ini bertujuan untuk, mengangkat budaya Minang. Disamping itu, hotel Kyriad Bumi Minang juga menghadirkan menu nusantara. Produk dari hotel ini yaitu budaya seni dan berkerjasama dengan orang seni," imbuhnya. Lebih lanjut disebutkan, tingkat hunian hotel ini sudah mulai naik yaitu 60 %, dibandingkan sebelumnya hanya mencapai 16%. Hotel Kyriad Bumi Minang meskipun menghadirkan musik hidup yang sangat berkualitas, namun demikian hotel Putri Pariwisata Indonesia dari Sumbar, Tisya Laura Dewi (kiri), dan Founder Sumbar Talenta Indonesia Sastri Bakri (tengah), GM Hotel Bumi Kyriad Minang Indra Muaz (kanan), foto bersama usai menerima award. REKTOR UNAND PROF. YULIANDRI BACA HAL-7 BACA HAL-7 BACA HAL-7 BACA HAL-7 Virus Coron

Transcript of 107 Hari Bersiaga - E-Paper Harian Khazanah

04.4812.09

15.12

18.12

19.21

Ayat Hari IniAyat Hari IniAyat Hari IniAyat Hari IniAyat Hari IniAyat Hari IniAyat Hari IniAyat Hari IniAyat Hari IniAyat Hari Ini

SENIN, 11 OKTOBER 2021 | SENIN, 04 RABI’UL AWWAL 1443 H EDISI 673 TAHUN II | Rp. 4.500

BACA HAL-7

Bagaimana kamu ingkarkepada Allah, padahalkamu (tadinya) mati, laluDia menghidupkan kamu,kemudian Dia mematikankamu lalu Diamenghidupkan kamukembali. Kemudiankepada-Nyalah kamudikembalikan.

(QS Al Baqarah : 28)

MimbarMimbarMimbarMimbarMimbarMimbarMimbarMimbarMimbarMimbar Syiar IslamSyiar IslamSyiar IslamSyiar IslamSyiar IslamSyiar IslamSyiar IslamSyiar IslamSyiar IslamSyiar Islam

BACA HAL-7

Halal, Penting untukGenerasi Masa Depan

Jakarta, Khazanah --Jakarta, Khazanah --Jakarta, Khazanah --Jakarta, Khazanah --Jakarta, Khazanah -- Penyediaan produk halalsangat penting bagi kualitas generasi masa depan.“Ini sebuah tugas mulia karena di situ ada generasiyang baik yang terbentuk. Sesuai hadist riwayatthabrani, setiap daging atau tubuh yang tumbuh denganmakanan haram, maka api neraka lebih dekatdengannya,” ujar Ketua Umum MUI Pusat KH.Miftachul Akhyar seperti dikutip dari website MUI.

Menurutnya, kesadaran mengonsumsi makanan

Ulama awak artinya ulama orang Minangkabau. BumiTodulako, Palu Propinsi Sulawesi Tengah ternyata memilikihubungan erat dengan Minangkabau.

Situs makam Dato Karamah adalah tempat di makamkannyaseorang tokoh Agama Islam yang pertama kali masuk keSulawesi Tengah pada abad XVII. Makam ini terletak diKelurahan Lere, Kota Palu. Dato Karamah adalah gelar yangberarti seorang dato yang sakti/keramat. Sedang nama aslibeliau adalah Abdullah Raqie berasal dari Sumatera Barat.Karena kesaktiannya maka Raja Kabonena I Pue Njidi serta

Menghargai para UlamaOleh: Prof. Duski Samad

SUMBAR DAN CUACA EKSTREM

107 Hari BersiagaCUACA ekstrem yang diperkirakan melanda kawasan tengahSumatera hinga akhir tahun membuat Gubernur Sumbar ambilancang-ancang untuk bersiaga. Semua pemangku kepentingankebencnaan dan masyarakat diminta waspada. Status SiagaDarurat Bencana ditetapkan sampai 107 hari ke depan.

Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Hingga akhirDesember 2021, diperkirakan di wilayahSumatera Barat akan benyak terjadibencana alam, banjir, longsor, anbinkencang dan sebagainya. Karena ituGubernur Mahyeldi mengambil ancang-ancang untuk memerintah semua slagordekebencanaan mengantisipasi.

Salah satu antisipasinya adalahmenerbitkan surat keputusan tentangstatus siaga darurat bencana. Surat yangdiregistrasi dari Badan PenangulanganBencana Daerah (BPBD) Sumbar itumengingatkan semua pihak tentangbencana yang bisa mengancam Sumbarmengingat prakiraan cuaca menyebutkanadanya cuaca ekstrem hingga akhir tahundi kawasan ini.

Surat keputusan ditetapkan danditandatangani Gubernur pada Kamis(7/10/2021) lalu di Padang. MenurutKepala Pelaksana BPBD Sumatera Barat,Erman Rahman, mengatakan, penetapanstatus siaga darurat bencana dilakukan

berdasarkan pertimbangan prakiraancuaca di Sumatera Barat.

"Prakiraan cuaca BMKG menyatakanSumatera Barat perlu siaga bencanakarena ada potensi banjir dan longsor,akibat cuaca ekstrem," jelas Kalaksa,Sabtu (9/10) seperti dilansirkumparan.com.

menurut Erman, berdasarkan laporanBMKG, intensitas hujan sedang hinggatinggi itu akan terus terjadi hingga bulanNovember atau Desember.

Status siaga darurat bencana banjir,banjir bandang, dan tanah longsor diSumatera Barat itu, berlangsung selama107 hari. Mulai dari tanggal 15 Septembersampai tanggal 31 Desember 2021.

Selama penetapan status siaga daruratbencana ini pemerintah daerah masing-masing agar dapat melakukaninventarisasi daerah rawan bencana danmensosialisasikan kepada masyarakatmelalui mitigasi dan pencegahan.

KOMITMENNYA UNTUK KESENIAN

Hotel Kyriad Bumiminang, Membumikan Minang

1 November UnandKuliah Tatap MukaPadang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Universitas Andalas memutuskan untuk memulaiperkuliahan tatap muka terbatas pada 1 November 2021 setelah selamapandemi COVID-19 perkuliahan di kampus itu mayoritas dilaksanakansecara daring.

"Pembelajaran tatap mukadilakukan setelah mencermatitelah menurunnya kasus COVID-19 dan akan efektif dimulai setelahujian tengah semester," kata RektorUnand Prof Yuliandri di Padang,Sabtu usai wisuda IV 2021.

Mengacu kepada SuratKeputusan Bersama (SKB) empatMenteri tentang PanduanPenyelenggaraan Pembelajaran diMasa Pandemi COVID-19, Unandakan melakukan pembelajarantatap muka terbatas SemesterGanjil Tahun Akademik 2021/2022.

"Untuk pelaksanaan ini telahditerbitkan Peraturan Rektor Nomor18 Tahun 2021 TentangPenyelenggaraan Tatap MukaTerbatas," kata dia.

Ia menyampaikan prioritaspertama untuk pembelajaran tatap muka adalah mahasiswa angkatan 2020karena sejak pertama kali masuk kampus belum pernah bertemu kecualiprodi tertentu.

Padang, Khazanah --Padang, Khazanah --Padang, Khazanah --Padang, Khazanah --Padang, Khazanah -- Budayamerupakan warisan yang harusdilestarikan, sehingga tidak luntur.Selain itu, sejak pandemi covid-19 melanda dunia termasukIndonesia, para pelaku senimendapat imbas, karena tidak bisatampil dalam iven pentingsehingga mengurangipenghasilannya sebagai seniman.

Tapi tidak banyak badanusaha yang serius soalmelestarikan kesenian khususnyaMinangkabau. Manajemen hotelKyriad Bumiminang berkomitmenakan menjadi hotel yangmembumikan Minangkabau lewatupaya mereka terus menerusmemberi tempat untuk kesenianMinang berkembang.

DIDUKUNG GERINDRA SUMBAR

Prabowo Nyapres Lagi 2024Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Padang, Khazanah -- Prabowo untukkesekian kalinya akan maju lagi untukmencari Calon Presiden pada Pilpres2024 mendatang. Kata Ketua DPDPartai Gerindra Sumbar, Andre Rosiade,dukungan untuk Prabowo masih besar.Sebagai Ketua DPD, Andre menyatakandukungan penuh untuk majunyaPrabowo ke kontestasi Pilpres 2024mendatang itu.

Menurut Andre, majunya Prabowodalam Pilpres 2024 perlu didukungkarena sosok mantan Danjen Kostradtersebut merupakan tokoh yang layakmemimpin Indonesia di masa depan.

"Kami dengar, Pak Sekjen PartaiGerindra Ahmad Muzani mengatakan

"Melestarikan kebudayaanMinangkabau dalam bentuknyata, seperti menyanyikan laguMinang, menari, sehingga tidaklagi berteori, itu penting sekarang,"kata General Menager HotelKyriad Bumi Minang Indra Muaz,ketika menerima award dari

founder Sumbar TalentaIndonesia, Sabtu (9/10).

Disebutkannya, award yangdiberikan kepada hotel KyriadBumi Minang karena secara tidaklangsung memberikan mandatbahwa hotel yang memiliki atapbergonjong itu harusmenghadirkan nuansa lokal(Sumatra Barat).

Selain itu, hotel Kyriad BumiMinang selalu menghadirkan

makanan dan masakan tradisionalSumatra Barat, sehingga terdapatcitra Minang.

"Hal ini bertujuan untuk,mengangkat budaya Minang.Disamping itu, hotel Kyriad BumiMinang juga menghadirkan menunusantara. Produk dari hotel iniyaitu budaya seni danberkerjasama dengan orang seni,"imbuhnya.

Lebih lanjut disebutkan,tingkat hunian hotel ini sudahmulai naik yaitu 60 %,dibandingkan sebelumnya hanyamencapai 16%. Hotel Kyriad BumiMinang meskipun menghadirkanmusik hidup yang sangatberkualitas, namun demikian hotel

Putri Pariwisata Indonesia dari Sumbar, Tisya Laura Dewi (kiri), dan Founder Sumbar Talenta Indonesia Sastri Bakri(tengah), GM Hotel Bumi Kyriad Minang Indra Muaz (kanan), foto bersama usai menerima award.

REKTOR UNAND PROF. YULIANDRI

BACA HAL-7

BACA HAL-7BACA HAL-7

BACA HAL-7

Virus Coron

2 SENIN, 11 OKTOBER 2021 SENIN, 04 RABIUL AWWAL 1443 H

Rektor Kukuhkan Pengurus DPP IKA UnandPadang, Khazanah -Padang, Khazanah -Padang, Khazanah -Padang, Khazanah -Padang, Khazanah - Rektor Unand Prof. DR.Yuliandri, SH, MH mengukuhkan pengurus DPPIKA Unand masa bakti 2021-2025 hasil kongreske-VI lalu, di Convention Hall Universitas Andalastepatnya di Bukit Karimuntiang, Limau Manis,kecamatan Pauh, Kota Padang, Sabtu (9/10).

Pada kesempatan tersebut rektor mengatakan,agar para pengurus DPP IKA Unand dan semuaalumni, untuk mengikuti aturan dasar dan aturanrumah tangga (AD/ART), serta aturan lainnya, agartidak terjadi pelanggaran dan semua berjalan denganbaik.

"Saya meminta, agar semua pengurus dan anggotabisa mengikuti AD/ART, serta peraturan lainnyamenyangkut aturan alumni, sehingga semua bisaberjalan dengan baik," pesan Yuliandri.

Dia juga berpesan, semoga dengan dikukuhkannyapengurus DPP IKA Unand yang baru, dapatmenambah semangat dalam menjadikan UniversitasAndalas berada pada posisi atas dalam kategoriPTNBH, bertaraf internasional.

Apa yang disampaikan rektor, disambut KetuaUmum DPP IKA Unand Rustian, dimana para alumniakan selalu siap mendukung almamater-nya, dalammeningkatkan kualitas dan kehormatan dimanapunberada.

"Kami para alumni yang tergabung dalam IKAUnand, dan dari semua fakultas sampai jurusan,siap mendukung program Universitas Andalas, baikdalam peningkatan kualitas maupun dalam menjagakehormatan kampus," tegas Rustian.

Ia juga meminta, agar setiap saat diberi masukandan diingatkan dalam setiap gerak langkah dirinyasebagai ketua, maupun rekan-rekan lainnya sebagaialumni.

"Kami mohon selalu diingatkan dalam setiaplangkah dan gerak, sehingga kami tetap ingat danberbuat untuk almamater tercinta ini," tambah Rustian.

Sebelum dikukuhkan, dalam menyusunkepengurusan sangat alot, karena banyaknya alumniyang harus dipertimbangkan, dengan berbagai posisiterbatas, sehingga harus menimbang berbagai hal.

Adapun struktur yang dikukuhkan rektor berupapengurus harian, sementara dewan pembina, pakardan penasehat ada dalam Surat Keputusan, adapunkepengurusan tersebut, Ketua Dewan Pembina Prof,DR, dr. Delfitri Munir, Ketua Dewan Penasehat AdityaWarman, SH, MH, Ketua Dewan Pakar Prof, DR.Ir. Nadirman Haska.

Adapun Pengurus Harian dipegang Ketum DR(C) Rustian, Ketua Harian dr. M.Riendra, SekretarisProf. Reny Mayerni. MP, Bendahara Umum Kol(Purn) Mila Abdullah, MM, dibantu 8 waketumdiantaranya M. Shadiq Pasadigoe (mantan BupatiTanah Datar 2 Priode), dan ada beberapa Deputidiantaranya pelayanan publik, dibawah komandoAdrian Tuswandi, SH, yang juga komisioner KomisiInformasi.

Ketua panitia pengukuhan IKA Unand FirdausHB, mengucapkan terimakasih pada semua pihakyang telah membantu baik moril maupun materil,untuk terlaksananya acara.

"Terimakasih pada semua pihak yang sudahmembantu terlaksananya acara ini, karena tanpabantuan semua pihak maka pengukuhan ini tidakakan pernah ada," ungkap Firdaus.

Selain mengucapkan terimakasih pada semuapihak termasuk panitia, ia juga meminta maaf kalauada sesuatu yang tidak pada tempatnya, apa lagisemua saling bergandengan tangan dan amat terasakekeluargaannya.

Pada saat pengukuhan juga diserahkan secarasimbolis pada Rektor dan Ketum IKA Unand buku100 tokoh alumni Unand.

Pengukuhan juga dihadiri para stakeholder,seperti gubernur Sumbar diwakili Asisten II BenyWarlis, Kapolda Sumbar diwakili Subdit Intel AKBPDavid Simbolon, para Dekan di lingkunganUniversitas Andalas, dewan pakar dan penasehat,dengan protokol ketat. rel/jerrel/jerrel/jerrel/jerrel/jer

Padang, Khazanah -Padang, Khazanah -Padang, Khazanah -Padang, Khazanah -Padang, Khazanah - SekretariatDPRD Sumbar mendapat kehor-matan dikunjungi Biro Pembe-ritaan Sekretariat Jenderal (Setjen)Dewan Perwakilan Rakyat (DPR)RI, Jumat (8/10/2021), dalamrangkaian peningkatan kinerja danprofesionalitas dalam pemberitaandi media massa dan media sosial.

Rombongan yang dipimpinlangsung Kepala Bagian MediaCetak dan Medsos Biro Pemb-eritaan Setjen DPR RI M. Irfanitu, diterima Sekretaris DPRDSumbar, Raflis didampingi bebe-rapa orang Kepala Bagian sertaKepala Sub Bagian Humas,Protokol dan Publikasi Dahrul Idris.

“Kunjungan ini kami maksu-dkan sebagai rangka menggali

dan mempelajari strategi pem-beritaan atau publikasi lembagauntuk meningkatkan kinerja danprofesionalitas dalam melak-sanakan tugas pokok dan fungsiBiro Pemberitaan Setjen DPR RI,”kata Irfan.

Untuk itu, katanya, masukandan saran konstruktif dari hasilkunjungan tersebut akan dijadikansebagai acuan untuk mening-katkan kinerja ke arah yamg lebihbaik. Bahkan dengan jujur diamenyampaikan, pelayanan danfasilitasi pemberitaan media massadan sebagainya, akan ia gali sebaikmungkin

"Jujur, kami ingin menggalistrateginya dari Sumbar,” ucapnya.

Sekretaris DPRD Provinsi

Sumbar, Raflis merespon positifkunjungan rombongan BiroPemberitaan Setjen DPR RItersebut. Menurutnya, kunjunganitu menjadi diskusi untuk salingberbagi strategi pelaksanaantupoksi.

“Kunjungan ini tentunyasekaligus menjadi pencerahanbagi Sekretariat DPRD Sumbarkarena terjadi diskusi salingberbagi strategi,” sebutnya.

Raflis memaparkan, apa yangdirasakan baik dalam pelaksa-naannya di DPRD Sumbar disam-paikan ke Setjen DPR RI, sementaratentu lebih banyak hal baik yangdibawa ke Sumbar yang bisa dipetikuntuk diterapkan,” lanjutnya.

Dia mengungkapkan, untuk

pemberitaan media, hampir seluruhmedia massa yang ada di Sumbarmenempatkan wartawannya untukmeliput kegiatan DPRD. Sehinggaintensitas pemberitaan kegiatankedewanan cukup tinggi.

“Publikasi merupakan kebu-tuhan lembaga DPRD sehinggakami di sekretariat membangunkomunikasi dan kemitraan yangintens dengan insan pers,” katanya.

Mendapat masukan dari BiroPemberitaan Setjen DPR RI, Raflismengakui akan mendalami untukditerapkan dalam rangka pening-katan kinerja. Intensitas dankualitas publikasi akan terusditingkatkan dengan berbagaiinovasi program dan kegiatan. jerjerjerjerjer

DPRD Sumbar Dikunjungi Biro Pemberitaan Setjen DPR RI

JJB Ala RGB Bersama PengurusMasjid Al QuwaitPadang, Khazanah - Padang, Khazanah - Padang, Khazanah - Padang, Khazanah - Padang, Khazanah - Jumat BerkahBerbagi (JBB) hasil kerjasamapengurus Masjid Al Quwait danRumah Gadang Basamo (RGB)Alumni SMA 1 Padang Tamatan1987 telah menyalurkan 100 kodiatau 2 ribu buku tulis dan 100 taspada anak yatim pada pekan 29,Jumat, 8 Oktober 2021.

Koordinator JBB, Herwaty Tahermengatakan, penyaluran buku dantas sekolah itu dilakukan dalam duatermen. Yakni pada pekan 28, Jumat(1/10/2021) dan pekan 29, pada Jumat(8/10/2021)

"Pada pekan 28 diperuntukkanuntuk 50 orang anak SD dan SMPyatim dan dhuafa. Masing masingmereka mendapatkan 20 buku dan1 tas. Sedangkan pekan 29 untukSMP dan SMA, " ujarnya.

Herwaty Taher yang juga seorangmualaf ini mengungkapkan 100 tasberasal dari David Haliyanto.Sedangkan 2 ribu buku tulis dariYeyen Novel, Yetti Herawaty, YantieSabar, Aprilman, Niken, Mami, dr.

Quintasari, dr. Gordian Rusydi dandr. Sri Dewi Hayani. "Mereka semuadari Rumah Gadang Basamo Alumni1987," ujarnya.

Herwaty Taher juga dipercayamenjabat Seksi Hubungan Sosial danKemasyarakatan Masjid Al Quwaitini mengungkapkan dari hasilpendataan, ada 152 anak yatim diKelurahan Banuaran. Namun yangdiberi tas hanya SD dan SMP/MTs.Khusus tingkat SMA/SMK/MA,mereka hanya diberi buku masing-masing masing 20 buah.

"Tas yang kita salurkan, kurangcocok untuk tingkat SMA, lantaranukuran kecil. Jadi kita berharap jugaada donatur tas untuk tingkat SMA.Selain itu, juga dibutuhkan pakaiansekolah pada semua tingkatpendidikan," ujar Herwaty Taher yangjuga diamanahkan sebagai Ketua RT01 RW 10 Banuaran ini.

Sementara Tokoh MasyarakatBanuaran, Drs. H. Hudi Sutomodalam sambutannya berharap parapenerima harus membalas bantuan

donatur itu dengan meningkatkansemangat belajar.

"Jadikan bantuan para donaturitu sebagai pelecut semangat belajar.Tak punya bapak, bukan berartihilangnya harapan dan cita-cita.Karena Allah telah memindahkantanggung jawab bapak kita itu, padaseluruh kaum masyarakat, " ujarnya.

Malahan ujarnya, bagi donaturjuga momen untuk membuka pinturezeki. "Allah Yang Maha Kuasatelah tegas menyatakan, menyantunianak yatim dan dhuafa tidak akanmembuat seseorang jadi miskin.Malahan sebaliknya akan makinmembuka pintu rezeki, " ujarnya.

Ketua Masjid Al QuwaitBanuaran, Saribulih berterima kasihpada semua pihak yang telahberpartisipasi dan donasi dalam JumatBerkah Berbagi (JBB). Apalagikegiatan ini telah berjalan sampaipekan 29. Artinya sudah 29 pekankegiatan JBB berlangsung secaraberturut turut.

"Para donatur berasal dari lembaga

dan perorangan. Baik dalam bentukuang, makanan dan natura. SemogaAllah selalu memberi kesehatan danmakin membuka rezeki paradermawan yang telah peduli denganprogram JBB, " ujarnya.

Malahan ujar Saribulih,Perpustakaan Masjid Al Quwait jugamakin banyak memiliki koleksi AlQuran dan buku bacaan. "Dalambeberapa pekan ini, kita juga telahmenerima Al Qur'an, terjemahan danuntuk Tahfizh dari para donatur. Inisangat kita syukuri, karena kita jugalagi mengembangkan Rumah Tahfizh.Mudah-mudahan juga ada donaturuntuk berbagai kegiatan keagaamanini. Apalagi kita juga lagi butuhProyektor, alat audio untuk Tahfizhdan lainnya, " ujarnya.

Bagi yang ingin berbagi rezekiujar Saribulih, silahkan hubungikoordinator JBB Herwaty Taher dinomor 085263537902 atauPenanggung Jawab JBB, Saribulihdinomor 08126788357. rel

Erman Safar Lantik Sekda BukittinggiBukittinggi, KhazanahBukittinggi, KhazanahBukittinggi, KhazanahBukittinggi, KhazanahBukittinggi, Khazanah -Setelah menyisihkan dua orangrivalnya, akhirnya Drs.MartiasWanto,M.M. Sekda Bukittinggidilantik Wali Kota BukittinggiErman Safar di pandopo rumahdinas Wali Kota, Jumat (8/10) dandihadiri Asisten 1, 2, 3, Forkop-imda Bukittinggi, pegawai ASNKota Bukittinggi dan undangan.

Dalam sambutannya WaliKota Bukittinggi, Erman Safarmengatakan hampir 3 bulan,Bukittinggi tidak ada Sekdadefinitif. Hari ini sudah ada Sekdadefinitif. Kami ucapkan terimakasih atas dedikasi Bapak RismalHadi selama menjabat Pj Sekdadan selamat kepada Bapak MartiasWanto sebagai Sekda Bukittinggi.Semoga pilihan ini menjadipilihan yang tepat untuk masya-rakat Kota Bukittinggi.

Tugas Sekda Kota Bukittinggi

sangatlah berat, selain bertugaske dalam, juga mempunyai tugaskeluar dari Pemerintahan. Tugasyang cukup berat juga harusdipikul, terutama masa pandemiini yang berpengaruh pada pereko-nomian daerah dan ekonomimasyarakat.

Semua permasalahan yangdihadapi Kota Bukittinggi, selakuWali kota, Erman Safar yakin padaSekda Bukittinggi yang baru,sebab sudah mempunyai penga-laman selama menjabat SekdaKabupaten Agam dan bisa mengk-oordinir seluruh staf, serta mengko-ordinir seluruh tugas yang dibe-rikan pada Sekda yang baru ini.Saya yakin dan percaya pada PakMartias Wanto, sebab sebelumnyajuga menjabat sebagai Sekda diKabupaten Agam dan ke depan,Sekda bisa berkolaborasi denganSemua SKPD yang ada. ujar

Erman.Sedangkan Martias Wanto

Sekda Bukittinggi yang barudilantik mengatakan tentunyapunya tanggung jawab besar.Apalagi tugas berat menanti,karena Bukittinggi harus terusbergerak meski masih beradadalam pandemi covid-19.

Dan Martias Wanto, menyam-paikan terima kasih kepada WaliKota Bukittinggi yang telahmenetapkan dirinya sebagai SekdaBukittinggi. Selanjutnya, ia jugaakan langsung menyiapkan diriuntuk segera bekerja untukmerealisasikan visi misi Wali Kota.

“Pertama tentunya, kami akansegera melakukan konsolidasi kedalam, untuk merapatkan barisan.Dimana, memang saat ini mema-suki pembahasan R-KUA PPASAPBD tahun 2022. Ini akan kitafokuskan. Dan tentunya, secara

umum kami bersama SKPD diKota Bukittinggi merealisasikanvisi misi Wali Kota dan WakilWali Kota yang telah disam-paikan kepada masyarakatBukittinggi,” ujarnya.

Martias Wanto terpilih sebagaiSekda Kota Bukittinggi setelahmengikuti seleksi jabatan Sekdabersama dua calon lainnya.Setelah melalui tahapannya,Martias Wanto, diinformasikanmendapat nilai yang terbaik danditetapkan oleh Wali Kota Bukit-tinggi sebagai Sekda definitif.

Dalam kesempatan itu jugadilakukan serah terima jabatandari PJ Sekda Bukittinggi sebel-umnya, Rismal Hadi yang menja-bat sebagai Pj selama kurang lebih3 bulan, karena Sekda Bukittinggisebelumnya Yuen Karnova yangtelah memasuki masa pensiun. Iwin SBIwin SBIwin SBIwin SBIwin SB

DIKUKUHKAN - Rektor Unand Prof. DR. Yuliandri, SH, MH sedang mengukuhkan pengurus DPP IKA Unand masa bakti 2021-2025 hasil kongres ke-VI

DISKUSI - Rombongan Biro Pemberitaan Sekretariat Jenderal (Setjen) DewanPerwakilan Rakyat (DPR) RI sedangan berdiskusi dengan Sekretaris DPRDSumbar, Raflis dan staf

DILANTIK - Wali Kota Bukittinggi Erman Safar saat melantik Martias Wantosebagai Sekda Bukittinggi

SENIN, 11 OKTOBER 2021 SENIN, 4 RABIUL AWWAL 1443 H 3P.a.t.i

Energi untukMasa Mendatang

Kebutuhan energi di masa mendatang akansemakin meningkat, sedangkan cadangansumberdaya energi terutama minyak bumisemakin menipis. Oleh karena itu pemerintahmengeluarkan kebijakan mengenai diversifikasienergi sebagai langkah dalam mengantisipasikrisis energi di masa mendatang.

Energi panas bumi merupakan salah satusumberdaya energi yang dapat dimanfaatkansebagai energi alternatif, yang potensinya sangatbesar dan tersebar hampir di seluruh kepulauanIndonesia, serta mempunyai sifat yang ramahlingkungan, karena memiliki sedikit polusidibanding dengan sumberdaya energi lainnya.

Badan Geologi Kementerian Energi danSumber Daya Mineral (ESDM) pernah merilisbahwa ada 26 wilayah kerja panas bumi yangsudah ditetapkan oleh Mentri ESDM hinggaMaret 2011, dengan total kapasitas 2.951Megawatt (MW).

Provinsi Sumatera Barat termasuk dalam26 wilayah kerja panas bumi itu ! Sumber energipanas bumi itu terdapat di Gunung TalangKabupaten Solok dan Bukit Kili KabupatenPasaman Barat, dengan kapasitas masing-masing36 dan 83 MW.

Selain itu, sumber energi panas bumi(geothermal) yang cukup baik, dengan kapasitas400 MW, terdapat di Liki PinangawanMuaralaboh, Kecamatan Pauh Duo, KabupatenSolok Selatan.

Kata Irwan Prayitno saat menjadi GubernurSumbar, potensi geothermal di Sumbar mencapai1.600 MW yang tersebar di 16 titik. Namun,saat ini baru potensi di Solok Selatan yangtelah dilakukan eksplorasi. Di sejumlah daerahlain seperti Pasaman Barat, Solok dan KabupatenSolok masih dalam proses tender dan percepatandari Kementerian ESDM.

Saat Irwan Prayitno masih menjadi KetuaKomisi Bidang Energi DPR-RI, ia pernahmenandatangani Undang-Undang Panas Bumi(UU Nomor 27 Tahun 2003). Sebagai inisiatorlahirnya undang-undang tersebut, Irwan Prayitnomengaku, potensi panas bumi di Indonesia belummendapat perhatian serius.

Irwan terus terang mengaku kecewa, karenaIndonesia memiliki panas bumi, namun tidakdigunakan sebaik mungkin. Bahkan Irwanmengatakan bahwa itu adalah sebuahkekonyolan, karena tak memanfaatkan anugerahyang ada.

Secara matematis, kata Irwan Prayitno,lahirnya UU Nomor 27 Tahun 2003 tersebuttak lepas dari keuntungan ekonomi yangdihasilkan energi panas bumi. Irwan Prayitnopun mengkalkulasikan, jika potensi sekitar 29ribu MW dari panas bumi dimanfaatkanmaksimal, maka akan dapat menghematanggaran negara hingga Rp300 triliun.

Kata Irwan Prayitno, kenyataan ini akanbisa memberi jaminan kelangsungan Sumbarselama 100 tahun, dengan asumsi AnggaranPendapatan Belanja Daerah (APBD) Sumbaryang hanya Rp3 triliun per tahun.

Sebagai mantan Ketua Komisi Bidang EnergiDPR-RI, Irwan Prayitno mengajak masyarakatSumbar serius mengarap energi panas bumi ini.Karena ini bisa menjadi alternatif listrik, untukmengurangi kebutuhan minyak dan air. Untukitu, saat ia menjadi gubernur Pemerintah ProvinsiSumbar melakukan kerjasama dengan PT SupremeEnergy di Wilayah Kerja Pertambangan (WKP)Liki Pinangawan.

Ilmu KIlmu KIlmu KIlmu KIlmu Keguregureguregureguruan Bahasauan Bahasauan Bahasauan Bahasauan BahasaOntilogi, Epistimologi,Ontilogi, Epistimologi,Ontilogi, Epistimologi,Ontilogi, Epistimologi,Ontilogi, Epistimologi,dan Aksiologi Fdan Aksiologi Fdan Aksiologi Fdan Aksiologi Fdan Aksiologi FilsafatilsafatilsafatilsafatilsafatPPPPPendidikendidikendidikendidikendidikanananananOLEH: BAHREN

Sumbar tertinggal dari Riau dalam perolehanmedali PONTarimo se kanyataan tu kawan !

Brigjen TNI Junior Tumilar dicopot darijabatannyaNdeh.... tanyato tantara indak buliah “mambela”rakyat !

FISIP tarik diri dari IKA UnandBaa kok cando itu bro !

RUNDO

Paulus di atas maka secara jelas Ilmu KeguruanBahasa tentu memiliki serangkaian metode,langkah-langkah yang harus diikuti sehinggakelayakan sebagai sebuah ilmu itu tercapai.Ilmu Keguruan Bahasa di UNP memiliki limapilar pendidikan: belajar hidup ber-ketuhananyang maha esa (learning to believe in God),belajar untuk menguasai ilmu pengetahuan(learning to know), belajar untuk menguasaiketerampilan (learning to do), belajar untukhidup bermasyarakat (learning to live together),dan belajar untuk mengembangkan diri secaramaksimal (learning to be).

Lima pilar tersebut diwujudkan dalam bentukpenelitian yang mungkin dan bisa dilakukanoleh calon mahasiswanya. Penelitianpengembangan sebagai sebuah usaha untukmenghasilkan inovasi dan produk baru ataupengembangan produk kebahasaaan yang telahada menjadi lebih tepat guna dan berdaya gunadalam era pendidikan abad 21 yangmengutamakan 4C (Critical Thinking, Creativity,Communication, dan Collaborative). Inti darisemua itu adalah menjadikan bahasa sebagaiobjek kajiannya.

Aksiologi Ilmu Keguruan BahasaLandasan aksiologis dimaknai oleh Paulus,

sebagai dasar pembahasan untuk menemukannilai-nilai yang terkait dalam kegiatan ilmiah.Selain nilai kebenaran, perlu disadari adanyaberbagai nilai kegunaan yang dapat ditemukandalam ilmu pengetahuan sebagai implikasinya.Sebagai yang memiliki nilai kegunaan, ilmupengetahuan memiliki nilai netral. Berpijakdari pengertian yang diberikan Paulu, IlmuKeguruan Bahasa tentunya juga memiliki dasaraksiologis, Minimal ada dua dasar yang dijadikansebagai landasan yang pertama keguruan, yaituserangkaian cara, metode dan teknik dalammengajarkan sesuatu. Kedua bahasa, bahasadijadikan objek yang akan menjadi titik tolakobjek yang akan diajarkan, sehingga denganadanya program Ilmu Keguruan Bahasa ini akanlahir ahli-ahli yang dapat megajarkan ilmubahasa sebagai ilmu yang memiliki nilai dandaya guna. Lebih dari itu jika kita lihat bahasasebagai objek kajian maka setidaknya bahasabisa menjadi semacam jembatan untukmenyampaikan simbol-simbol yang ada di alamsehingga menjadi bermakna, dengan adanyabahasa maka kita mengetahui segala sesuatumemiliki nama dan bermakna. Bahasa dijadikansebagai penyimpan ide sebuah budayakebudayaan, penyampai ide kebudayaan danbahasa sebagai pemberi makna atas sebuahkebudayaan. Dengan tiga landasan tersebutlah,Ilmu Keguruan Bahasa menjadi layak untukdijadikan sebuah program studi yang seharusnyadiminati oleh para guru bahasa, pemerhati bahasadan pecinta bahasa untuk diikuti dan menimbailmu di program ini. *Dosen Sastra*Dosen Sastra*Dosen Sastra*Dosen Sastra*Dosen SastraMinangkabau FIB Unand dan MahasiswaMinangkabau FIB Unand dan MahasiswaMinangkabau FIB Unand dan MahasiswaMinangkabau FIB Unand dan MahasiswaMinangkabau FIB Unand dan MahasiswaS3 Ilmu Keguruan Bahasa UNPS3 Ilmu Keguruan Bahasa UNPS3 Ilmu Keguruan Bahasa UNPS3 Ilmu Keguruan Bahasa UNPS3 Ilmu Keguruan Bahasa UNP

Cara Mengimani Al Hayat Allah SwtSerba - SerbiSerba - SerbiSerba - SerbiSerba - SerbiSerba - Serbi

Dan pada bumi adalah bukti orang-orangyang yakin

Dan pada dirimu sendiri, apakah tidak kamupandang

Dan pada langit, rezekimu dan apa yangdijanjikan buat kamu

(surat Adz-Dzariat ayat 20, 21, dan 22)Tiga potongan ayat dalam Alqur’an itulah

menurut Hamka yang menjadi tempat beredarnyafilsafat yaitu bumi tempat manusia hindup danberkembang, diri sebagai seorang insan danlangit tempat segala pengaharapan digantungkan.Lebih lanjut Hamka membayangkan tamsil daritiga ayat tersebut ketika Thales dengan segalapengharapannya dan kecintaannya terhadaphikmah memikirkan asal mula alam. Socratestergambar jelas sedang asyik menyuruh murid-muridnya untuk mengenali diri. Pada sudutlain terlihat seorang Rafael di gereja Vatikanyang sedang asyik menggambar Plato menunjukke langit sebagai isyarat kepada alam cita-citayang diinginkan oleh kemanusiaan sembarididampingi muridnya Aristoteles yang menunjukke bumi yang mengisyaratkan bahwa di bumilahdi dalam akal budi dan dalam masyarakat yangteratur (politinya) terletak cita-cita itu (Hamka,xxiii-2015).

Jika tamsil-tamsil yang digambarkan Hamkadi atas, tentang pengharapan, kecintaan dancita-cita itu ingin wujud dan diwujudkan tentudi sinilah peran akal manusia yang telahdisematkan oleh Tuhan pencipta jagad rayasebagai sarana berpikir. Berpikir sendiri tidakakan ada ujungnya jika tidak dibimbing dandiarahkan oleh guru sebagai orang yangsenantiasa menjadi sesuatu yang ssenantiasadigugu dan ditiru. Ketika menyampaikan apa-apa yang akan dipelajari tentu saja seorangguru mesti menggunakan bahasa yang baik,jelas dan cara yang bijaksana. Penyatuan antarailmu mnejadi guru dan disampaikan denganbahasa di atas agaknya yang menjadi titik totaklahirnya program Studi Ilmu Keguruan Bahasakhususnya pada jenjang Studi Strata 3(Doktoral). Secara filsafat ada tiga landasanpenting yang mendasarinya. Landasan pentingitu seharusnya turut menjadi dasar dan acuandalam Ilmu Keguruan Bahasa. Landasan yangdimaksud adalah landasan ontologis,epistimologis dan aksiologis sehingga segalasesuatu layak disebut sebagai ilmu.

Ilmu Keguruan Bahasa bersadarkan ontologisJika ontologis diartikan oleh Paulus Wahana

sebagai sesuatu yang mempersoalkan tentang

ciri khas dari ilmu pengetahuan (yangmencakup segala jenis ilmu pengetahuan) biladibandingkan dengan berbagai macampengetahuan dan kegiatan yang dilakukan olehmanusia. Secara ontologis juga perludipersoalkan tentang lingkup wilayah kerjailmu pengetahuan sebagai obyek dansasarannya, serta perlu diketahui tentang targetdari kegiatan ilmu pengetahuan yang ingindiusahakan serta dicapainya.

Merujuk dari pendapat Paulus tersebut makadapat kita lihat bahwa Ilmu Keguruan Bahasasudah memiliki kelayakan secara ontologissebagai sebuah studi atau kajian. Hal ini bisakita lihat dari ontologi keguruan sebagai sebuahilmu tentu memiliki kekhasan jika dibandingkandengan ilmu-ilmu lain, bagaimana keguruansecara umum menempatkan atau memposisikanpembelajar sesuai dengan tingkatannya adapembelajaran secara pedagogis untuk kanak-kanak, pembelajaran andragogy untuk orangdewasa dan heutagogi yaitu pembelajaran yangditentukan secara mandiri oleh pembelajar. Hallain yang menjadi perhatian ontologis adalahlingkup wilayah kerja ilmu sebagai objek dansasaran. Ilmu Keguruan Bahasa juga memilikilingkup wilayak kerja yang jelas yaitu padalingkup keguruan yang menjadikan bahasasebagai objek kajian dan sasaran yang ingindicapai. Salah satunya pada Program StudiIlmu Keguruan Bahasa Universitas NegeriPadang yang memiliki misi menjadi salah satupusat keunggulan dalam pengembangan danpenyebaran ilmu pengetahuan, teknologi, danseni di bidang ilmu Keguruan Bahasa,berlandaskan komitmen yang tinggi, keimanan,dan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esasehingga lulusannya mampu bersaing di tingkatinternasional (visi-misi IKB UNP). Artinya darivisi di atas terlihat capaian secara ontoligisprogram studi ini adalah sebagai pusatkeunggulan dalam pengembangan danpenyebaran ilmu pengetahuan khususnya dibidang Keguruan Bahasa

Epistimologi Ilmu Keguruan BahasaPaulus juga memberikan pengertian tentang

landasan epistemologis memberikan dasarpembahasan tentang cara kerja ilmu pengetahuandalam usaha mewujudkan kegiatan ilmiah. Disini perlu dijelaskan langkah-langkah,metodemetode ilmu pengetahuan, dan saranayang relevan dengan sasaran serta targetkegiatan ilmiah yang dilakukannya.

Merujuk pada pengertian yang diberikan

baru pasti ada sesuatu yangmenjadikannya.

Kerana itu, berarti Allah itu adayang menjadikan. Kalaulah Allah ituada yang menjadikan, tentulah bukanAllah namanya.

Allah Swt Maha Hidup, danhidup Allah Swt adalah kehidupanabadi, tidak pernah dan tidak akanmati. “Dan bertawakkallah kepadaAllah Yang Hidup (Kekal) Yang tidakmati, dan bertasbihlah denganmemuji-Nya. Dan cukuplah Dia MahaMengetahui dosa-dosa hamba-hamba-Nya.” (QS. al-Furqan: 58).

Al Hayat artinya “hidup”. Lawandari kata Al-Maut artinya “mati”

Allah berfirman : Artinya : “Allah,tidak ada Tuhan (yang berhakdisembah) melainkan Dia Yang Hidupkekal lagi terus menerus mengurus(makhluk-Nya); tidak mengantuk dantidak tidur. Kepunyaan-Nya apa yangdi langit dan di bumi. Tiada yangdapat memberi syafaat di sisi Allahtanpa izin-Nya. Allah mengetahui apa-apa yang di hadapan mereka dandi belakang mereka, dan mereka tidakmengetahui apa-apa dari ilmu Allahmelainkan apa yang dikehendaki-

Nya. Kursi Allah meliputi langit danbumi. Dan Allah tidak merasa beratmemelihara keduanya, dan AllahMaha Tinggi lagi Maha Besar” (al-Baqarah: 255).

Allah Taala bersifat Hayat atauhidup, maka ketahuilah hidupnyaAllah SWT itu tidak seperti hidupnyaMakhluq yaitu dengan nyawa.Hidupnya Allah SWT juga tidakdengan nafas. Dan juga Allah SWTitu hidup tanpa empat unsur yaitu: tanah, air, api dan angin.

Dengan perkataan lain, zat AllahTaala bukannya terdiri daripada unsur-

unsur itu. Zat Allah Swt itu juga tidakhidup dengan membutuhkan makandan minum.

Karena Allah bersifat QiyamuhuBinafsihi, SIfat berdiri sendiri tidakmembutuhkan mahluq.

Sekiranya Allah Swt itu memerlu-kan kepada makan, minum, nafas,nyawa serta empat unsur tadi, makadengan sendirinya Allah telah menyeru-pai segala yang baru (Makhluq).

Kalaulah Allah itu serupa dengansegala yang baru (Makhluq), tentulahlogiknya Allah itu juga bersifat baru(Makhluq). Sedangkan tiap-tiap yang

4

CAPAIAN VAKSINASI PASAMAN BARAT RENDAH

KKKKKapolres Berjanji Akapolres Berjanji Akapolres Berjanji Akapolres Berjanji Akapolres Berjanji AkanananananMenggempur PMenggempur PMenggempur PMenggempur PMenggempur PercepatanercepatanercepatanercepatanercepatanVVVVVaksinasiaksinasiaksinasiaksinasiaksinasi

SENIN, 11 OKTOBER 2021 SENIN, 4 RABI’UL AWWAL 1443 H

dihubungi Khazanah melaluitelepon selulernya, Minggu 10Oktober 2021.

Dikatakan Aries Purwanto,Polres Pasaman Barat akan secarabersinergi dan bahu-membahudengan pemerintah daerah dalamupaya percepatan vaksinasinasional.

Ia pun menegaskan, GeraiVaksin Presisi Polri terus berupayamensukseskan vaksinasi nasionaldengan cara mendirikan geraivaksin setiap hari yang buka mulaijam 08.00 WIB sampai denganjam 16.00 WIB.

“Untuk masyarakat yangbelum mendapatkan vaksinasicukup dengan membawa KTPsaja,” kata Aries Purwanto.

Aries mengatakan, KabupatenPasaman Barat mendapatperhatian khusus dalam upayapercepatan vaksinasi ini, karenamasih rendahnya angka jumlahpenduduk di kabupaten tersebutyang sudah divaksin.

“Masih rendahnya kesadaranmasyarakat untuk melakukanvaksinasi adalah kendala yangmenghambat proses percepatanvaksinasi nasional di KabupatenPasman Barat. Kami akan terusmemberikan imbauan sertapemahaman kepada masyarakattentang pentingnya vaksinasi danmasyarakat tidak usah percayaberita bohong tentang vaksinasiyang membahayakan kesehatan,”ujar Aries Purwanto mengakhiri. firman sikumbangfirman sikumbangfirman sikumbangfirman sikumbangfirman sikumbang

UNIT II SITURJAWALI KEMBALI BERGERAK

Berikan Imbauan pada PKL yang Abai ProkesPadang, Padang, Padang, Padang, Padang, KhazanahKhazanahKhazanahKhazanahKhazanah—Saatmenggelar patroli Kegiatan RutinYang Ditingkatkan (KRYD), padaMinggu 10 Oktober 2021,personel Unit II SiturjawaliDitsamapta Polda Sumbarmengunjungi sejumlah gerejayang melaksanakan IbadahMinggu untuk melakukanimbauan tentang pendisiplinanprotokol kesehatan.

Pada saat itu Unit II Siturjawaliyang dipimpin Kanit 2 SiturjawaliIptu Awaluddin SH dan Panit 2Siturjawali Ipda Herman dandidampingi anggota Unit IISiturjawali, Bripda SyahrarRamadhan, Bripda Rizky AditiaAfela, Bripda Ulul Azmi danBripda Satria Inzaghi itu jugamenyambangi para security,pengunjung mall serta masyarakatyang beraktifitas di hari Mingguitu agar tetap mematuhi protokolkesehatan terutama menggunakanmasker.

Yang tak kalah pentingnyakata Kanit 2 Siturjawali IptuAwaluddin pada Khazanah, meskisecara nasional tingkat penyebaranCovid-19 sudah menurun, namunpersonel Unit II SiturjawaliDitsamapta Polda Sumbar tetap

mengingatkan para pedagang kakilima (PKL) untuk terus berdisiplindalam menerapkan protokolkesehatan.

“Masyarakat tidak bolehlengah dan abai, untuk itu edukasiprokes tetap kami intensifkan diseluruh lini kehidupan mereka,”tegas Iptu Awaluddin.

Pada patroli dialogis dalamrangka KRYD itu kata Awaluddinmenambahkan, pihaknyamemberikan imbauan pada PKLdi jalan-jalan yang mereka lewati,seperti di Jalan Baginda AzizChan, Jalan Muhammad Yamin,Jalan Thamrin, Jalan Karya, JalanBundo Kanduang, Jalan Gereja,Jalan Samudra, Jalan Ir H. Juanda,Jalan S. Parman, Jalan KhatibSulaiman, Jalan Rasuna Saiduntuk mematuhi 3M yaitumemakai masker, mencuci tanganpakai sabun dan menjaga jarak,guna mencegah penyebaran virusCovid-19.

Saat itu kata Awaluddin, masihbanyak ditemukan PKL yangmelanggar protokol kesehatan,dengan tidak memakai masker.

Namun kata dia menambah-kan, semua pelanggar baikpelanggar K3 dan pelanggar

prokes berjanji akan mematuhisemua peraturan yang berlaku diSumatera Barat.

Awaluddin juga mengatakanbahwa saat itu personil jugamelakukan pengawasan terhadappotensi timbulnya gangguangkamtibmas seperti copet,pencurian maupun tindak kriminallainnya.

POLRES PARIAMAN LUAR BIASA

Sukses Vaksin 1.004 Warga Dalam Gebyar 1.000 Vaksin

Polsek Kota SolokSiapkan Modernadan CoronaVac

Solok, Solok, Solok, Solok, Solok, KhazanahKhazanahKhazanahKhazanahKhazanah—Kepolisian Sektor (Polsek)Kota Solok menggelar vaksinasi gratis ke msyarakatKota Solok, di Mapolsek Kota Solok, Sabtu (9/10/2021). Polsek Kota Solok yang bekerja sama denganPuskesmas KTK Kota Solok, melakukan vaksinasi gratisterhadap para pelajar, masyarakat umum dan lansia.Vaksin yang digunakan berjenis Moderna danCoronaVac.

Vaksinasi gratis ini dihadiri oleh Kapolres SolokKota AKBP Ferry Suwandi, S.IK, Kapolsek Kota SolokAKP Sugianto, SH, MH, Kepala Puskesmas KTK dr.Yuldawati, MKM, serta masyarakat peserta vaksinasi.Jumlah vaksin yang diberikan sejumlah 251 dosis.

Kapolsek Kota Solok AKP Sugianto, SH, MHmenyatakan, kegiatan ini dilaksanakan sehubunganuntuk mendorong percepatan vaksinasi di 13 kelurahandi Kota Solok. Menurutnya, hal ini juga sejalan denganInstruksi Kapolri terkait seluruh jajaran KepolisianDaerah, Resor, dan Sektor untuk mendirikan GeraiVaksin untuk masyarakat.

“Kegiatan gerai Vaksin di Polsek Kota Solok iniditujukan agar terciptanya herd immunity dan menekanangka penyebaran Covid-19 khususnya di wilayahHukum Polsek Kota Solok. Jumlah peserta vaksinasikali ini untuk yang telah melakukan pendaftaransebanyak 264 (dua ratus enam empat) orang yangterdiri dari masyarakat Kota Solok, Kabupaten Solokdan Kota Padang. Terdiri dari 159 masyarakat KotaSolok, 56 orang pelajar, dan 49 orang masyarakatluar Kota Solok. Namun, sebanyak 13 orang yangtelah mendaftar, tidak dapat dilakukan vaksinasi, karenaterkendala kondisi kesehatan,” katanya.

Vaksin yang digunakan dalam kegiatan vaksinasidi Polsek Kota Solok berupa vaksin CoronaVac danModerna. Dosis yang diberikan oleh tim medis terdiridari dosis 1 CoronaVac sebanyak 168 dosis dan dosis2 sebanyak 25 dosis. Untuk jenis vaksin Moderna,terdiri dari dosis 1 sebanyak 48 dosis dan dosis 2sebanyak 10 dosis.

Puskesmas KTK Kota Solok membentuk 2 (dua)tim dalam proses pemberian vaksinasi guna mempercepatproses pelayanan. Hal ini disebabkan oleh tingginyaantusiasme masyarakat Kota Solok dan masyarakatsekitar. Sehingga, tidak terjadi penumpukan masyarakatuntuk mengantre.

“Mekanisme vaksinasi yang harus dilalui calonpenerima vaksin, terdiri dari proses registrasi. Kemudian,screening atau calon penerima vaksinasi diperiksaterlebih dahulu, untuk menentukan layak atau tidaknyadilakukan vaksinasi. Apabila dinyatakan layak makaakan dilakukan vaksinasi dan apabila tidak layak,vaksinasi akan ditunda. Tahap berikutnya pelaksanaanVaksinasi atau pemberian vaksin, dan terakhir, observasiselama 30 menit pasca vaksinasi, untuk mengetahuikejadian lanjutan pasca vaksinasasi,” ungkap KepalaPuskesmas KTK dr. Yuldawati, MKM.

Kegiatan vaksinasi ini juga dihadiri oleh WakapolresSolok Kota, Kepala Dinas Kesehatan Kota Solok, KabidPasar Kota Solok, Kadisdukcapil Kota Solok, KasatIntelkam Polres Solok Kota, Kasat Binmas Polres SolokKota, Jajaran Polsekta Solok, dan rekan media cetakdan elektronik. Kegiatan difasilitasi dan dilakukanpengamanan oleh personel Polsek Kota Solokberdasarkan Surat perintah Kapolsek Kota Solok Nomor:Sprin/95/X/HUK.6.6/2021 tanggal 07 September 2021dan kegiatan dipimpin oleh Kapolsek Kota Solok AKPSugianto, SH, MH. rilisrilisrilisrilisrilis

Dikatakannya, Tim Vaksinatoryang ditunjuk dalam pelaksanaankegiatan Gebyar 1.000 VaksinPolres Pariaman ini, PuskesmasNaras, Puskesmas Santok, KlinikPolres Pariaman, PuskesmasPariaman, Puskesmas Padusunan,Puskesmas Sikapak, PuskesmasMarunggi, RS Aisyah, RS Sadikin.

“Total vaksin di PuskesmasNaras 94 dosis, Puskesmas Santok130 dosis, Klinik Polres Pariaman18 dosis, Puskesmas Pariaman 183dosis, Puskesmas Padusunan 132dosis, RS Sadikin 172 dosis, RSAisyah 59 dosis, Puskesmas Sikapak126 dosis, Puskesmas Marunggi90 dosis,” ujar Kapolres PariamanAKBP Denny Rendra Laksmanasetelah melakukan peninjauangebyar vaksin dilapangan.

Dikatakannya, pencanangankegiatan Gebyar 1000 VaksinPolres Pariaman ini adalah dalamrangka percepatan Vaksinasidengan jumah total orang yangdi Vaksin hari ini di KotaPariaman adalah sebanyak 1004dosis Vaksin Polri

“Kegiatan Gebyar 1000 VaksinPolres Pariaman ini, di ikuti olehASN, non ASN, Pelajar, Remaja,Pejabat Publik, lansia, komintasdan ormas,” tandas AKBP DennyRendra Laksmana. cecececece

Sementara itu, KasubditGasum Direktorat Samapta PoldaSumatera Barat Kompol DedyIndrawan A.mk mengatakan, dalamgiat KRYD kali ini personil tidakmenemukan terjadinya tindakpidana maupun hal-hal yangmengarah pada timbulnyagangguan Kamtibmas. firmanfirmanfirmanfirmanfirmans ikumbangs ikumbangs ikumbangs ikumbangs ikumbang

Dari data Dinkes Sumbar menunjukan bahwa Pasaman Baratmerupakan daerah yang terendah dalam capaian vaksinasinya.Namun demikian, Kapolres Pasaman Barat AKBP M. AriesPurwanto, S.I.K., M.M berjanji akan terus berupaya untukmenggempur percepatan vaksinasi nasional di daerah itu.

Pasaman Barat, Pasaman Barat, Pasaman Barat, Pasaman Barat, Pasaman Barat, KhazanahKhazanahKhazanahKhazanahKhazanah—Kendati juru bicara satuan tugasCovid-19 Sumatera Barat(Sumbar), Jasman Rizalmengatakan saat ini Sumbarmemiliki stok vaksin yang cukup,namun dari data yang diperolehKhazanah, capaian vaksinasiCovid-19 di antara 19 kabupatendan kota masih terlihat timpang.

Dari data Dinas Kesehatan(Dinkes) Sumbar menunjukanbahwa kesenjangan daerahdengan capaian tertinggi danterendah mencapai 41,21 persen.

Melihat fakta itu DinkesSumbar pun berupayamenggalakkan gebyar vaksinasidi daerah berpenduduk banyakdan capaiannya masih tetap sajarendah.

Ketimpangan capaianvaksinasi itu tergambar dalam dataDinkes Sumbar bulan September2021 lalu. Dari 19 kabupaten dankota, daerah dengan capaianvaksinasi tertinggi (suntikanpertama) adalah Padang Panjang(48,29 persen), disusul Bukittinggi(41,85 persen), Kota Solok (34,70persen), Dharmasraya (33,39persen), dan Kota Padang (31,04

persen).Kemudian Kabupaten

Sijunjung 17,43 persen,Kabupaten Kepulauan Mentawai16,64 persen, Kabupaten TanahDatar 14,81 persen, KabupatenLima Puluh Kota 14,04 persen,Kabupaten Solok 12,53 persen,Kabupaten Pasaman 11,44 persen,Kabupaten Padang Pariaman 9,99persen, Kabupaten Pesisir Selatan9,51 persen, Kabupaten PasamanBarat, 7,58 persen, dan KabupatenAgam 6,98 persen.

Data Dinkes Sumbar untukpersentase capaian Vaksinasi DosisII juga menunjukan hal yanghampir sama, dimna Kota PadangPanjang masih yang tertinggiyakni, 32,29 persen disusul, KotaBukittinggi 20,75 persen, KotaSolok 19,94 persen, Kota Padang19,10 persen, Kota Sawahlunto18,67 persen, Kota Payakumbuh17,78 persen, KabupatenDharmasraya 16,12 persen, KotaPariaman 10,88 persen, KabupatenSijunjung 9,49 persen danKabupaten Kepulauan Mentawai8,49 persen.

Selanjutnya Kabupaten TanahDatar 7,80 persen, Kabupaten

MENYAKSIKAN – Kapolres Pasaman Barat AKBP M Aries Purwanto, SIK. MH didampingi WakaPolres, Kompol Joko Hendri Lesmana menyaksikan kegiatan Gerai Vaksin Presisi Polri. (ist)Solok Selatan 7,79 persen,Kabupaten Lima Puluh Kota 7,23persen, Kabupaten Pasaman 5,51persen, Kabupaten PadangPariaman 5,24 persen, KabupatenAgam 4,73 persen, KabupatenSolok 4,70 persen, KabupatenPasaman Barat 4,60 persen, danKabupaten Pesisir Selatan 4,28persen.

Dari data Dinas Kesehatan danPemprov Sumbar, secara umumcapaian vaksinasi di wilayahSumbar baru mencapai 17,56persen, atau baru 777.780 dari

total sasaran vaksinasi, yaknisebanyak 4.408.509 sasaran.Sedangkan untuk vaksinasi kedua,baru mencapai 9,80 persen.

Pasaman Barat belum sesuaitarget

Capaian vaksinasi diKabupaten Pasaman Barat padasaat ini belum sesuai target yangtelah ditetapkan oleh pemerintah.Dari Jumlah penduduk yang adadi Kabupaten Pasaman Barat yangberjumlah 443.722 orang tersebuthanya sekitar 55.821 orang yangsudah divaksin.

Menemui fakta ini, KapolresPasaman Barat AKBP M. AriesPurwanto, S.I.K., M.M dan seluruhjajarannya berjanji akan terusberupaya untuk menggempurpercepatan vaksinasi nasionalyang ada di Pasaman Barat.

“Salah satu upaya yang kamilakukan dalam mensukseskanpercepatan vaksinasi nasionaladalah dengan mendirikan geraivaksin di berbagai tempat, sepertidi sekolah, Puskesmas, maupundi tempat lingkungan kerja,” kataAKBP Aries Purwanto yang

MEMANTAU PROKES – Personel Unit II Siturjawali DitsamaptaPolda Sumbar saat memantau prokos di sebuah mall. (Foto :Firman Sikumbang)

anak kembali ke sekolah, danyang terutamanya ialahkembalinya perekonomian didaerah kita yang kita cintai ini,”ujar Denny Rendra.

Denny pun bersyukur hasilkerja keras itu membuahkansebanyak 1.004 warga di wilayahhukum Polres Pariaman telahdivaksin saat Gebyar 1.000 VaksinPolres Pariaman, Sabtu (09/10/2021).

Pariaman, Pariaman, Pariaman, Pariaman, Pariaman, KhazanahKhazanahKhazanahKhazanahKhazanah—Berbagaiupaya terus dilakukan KapolresPariaman, Polda Sumatera Barat(Sumbar) AKBP Denny RendraLaksmana untuk meningkat-kan pengetahuan dan kepedulianmasyarakat tentang menjagakesehatan dan menangkalpenyebaran virus Covid-19 diwilayah hukumnya, termasukmeinstruksikan seluruhpersonelnya untuk memberikan

edukasi pada masyarakat.Kata Denny Rendra, apa yang

dilakukan itu bertujuan untukmeningkatkan pengetahuanmasyarakat tentang pentingnyavaksinasi dalam memutus rantaipenyebaran Covid-19 di KotaPariaman.

“Pengendalian pandemi Covid-19 melalui vaksin adalah kunciagar kita semua kembali hidupnormal, kembali bekerja, anak-

MENINJAU –KapolresPariaman AKBPDenny RendraLaksmana saatmeninjaupelaksanaanVaksinasi PresisiPolri. (Foto :FirmanSikumbang)

5

Limapuluh Kota, Khazanah— Dinas Kesehatan KabupatenLimapuluh Kota meyakini taget vaksinasi Covid-19 di daerahtersebut dapat tercapai. Sejumlah kerjasama lintas instansi terusdikebut, salahsatunya melakukan kerjasamaa dengan Polressetempat.

SENIN, 11 OKTOBER 2021 SENIN, 4 RABI’UL AWAL 1443 H

Peran Orari Menjaga Persatuan dan Kesatuan Bangsa

KABUPATEN LIMAPULUH KOTA

MAHYELDI ANSHARULLAH

SDM Petani Gambir Harus DitingkatkanPadang, Khazanah-Padang, Khazanah-Padang, Khazanah-Padang, Khazanah-Padang, Khazanah- MenurutGubernur Sumbar MahyeldiAnsharullah salah satu upaya agarharga gambir bisa menguntungkanpetani adalah dengan menjagastandar kualitas produk.

Untuk itu dibutuhkanpeningkatan kemampuan ataukualitas Sumber Daya Manusia(SDM) agar bisa memanfaatkanteknologi untuk pengelolaanproduk sehingga kualitas bisaterjaga.

“Karena itu perlu ada upayauntuk meningkatkan SDM petani,”katanya saat meninjau gudanggambir Koperasi Syariah, GambirAnam Koto Mandiri (Gakom)Jorong Sopang Nagari PangkalanKecamatan Pangkalan Koto BaruKabupaten Limapuluh Kota,Minggu (10/10).

Informasi yang diterimanya,saat ini masih banyak petanigambir yang menjual produk tanpamengindahkan kualitas. Bahkanada produk yang dicampur, namuntetap ada pembeli.

Persoalannya, gambir dengankualitas tidak terjaga itu harganyaamat rendah sehingga petanisesungguhnya dirugikan. Lebih

parahnya, gambir yang dicampuritu ikut mempengaruhi hargagambir yang telah menjagakualitas.

“Kalau kondisi ini dibiarkanterus, maka petani gambir tidakakan pernah sejahtera,” ujarMahyeldi.

Ia mengatakan pemerintahperlu melakukan intervensi denganlangkah-langkah yang sesuaiaturan untuk memberikanpemahaman pada petani agar maumenjaga kualitas.

“Petani juga harus kompak.Jangan mau diiming-imingi bahwagambir bercampur akan tetap adapembeli,” katanya.

Mahyeldi mengatakanPemprov Sumbar tengah mengkajikemungkinan untuk mencarikansolusi agar harga gambir bisamenguntungkan petani.

“Produksi gambir dunia itu 80persen dari Indonesia dan daerahyang paling banyak menghasilkangambir di Indonesia itu adalahSumbar. Ironis jika petani gambirSumbar tetap berada pada gariskemiskinan,” ujarnya.

Sementara itu Ketua KoperasiSumbar Madani, Jamalus

mengatakan pihaknya sudahmenetapkan standar kualitas dalammengambil gambir dari anggota.Namun memang masih banyakpetani yang berprinsip asal adapembeli, tidak perlu memperhitung-kan soal kualitas gambir.

“Kami berharap ada dukungandari pemerintah agar standarisasikualitas gambir bisa terlaksanasehingga harga bisa terjaga,”

katanya.Kunjungan Gubernur itu

sekaligus meletakan batu pertamapengembangan dan pembangunanMasjid Al-Ikhlas daerah itu.

Ikut hadir dalam kegiatantersebut Kadis Pertanian SumbarSyafrizal, Camat Pangkalan KotoBaru Zulkifli Lubis, danmasyarakat petani gambirPangkalan Rina Rina Rina Rina Rina Akmal.Akmal.Akmal.Akmal.Akmal.

Bupati Safaruddin Dt. BandaroRajo sambangi gebyar vaksinasiCovid-19 di halaman DinkesKabupaten Lima Puluh Kota padahari Minggu, 10 Oktober 2021. Turut hadir pada saat itu Kabag OPSPolres Kota Payakumbuh, KompolKhairil.M dan KBO Binmas PolresPayakumbuh, Ipda Jhon Ardi.

Gebyar vaksinasi ini merupakankerjasama Dinkes dengan PolresLima Puluh Kota & PolresPayakumbuh. Pada hari sebelumnyaSabtu (9/10) juga sudah digelargebyar vaksinasi di Koramil 05 Harau.

Sampai hari Sabtu kemaren (9/10) jumlah yang sudah divaksinasisebesar 64.641 orang (20.81%)untuk vaksin pertama, dan 27.922orang (9.00%) untuk vaksin kedua.

Jenis vaksin yang disuntikkanada Moderna, Coronavax, dan AstraZeneca dengan vaksinastor terdiridari 4 tim pada hari Sabtu yg berasaldari Puskesmas Taram, Tanjung Pati,Pakan Rabaa, dan Suliki.

Untuk gebyar vaksin hari ini,Minggu (10/10) tim vaksinator terdiridari 2 tim yang berasal dari Puskesmas Pakan Rabaa danPuskesmas Halaban. Satu timvaksinator terdiri dari 6 orang dengan1 orang dokter.

Vaksinasi dimulai pukul 09.00sampai pukul 15.00 WIB dengansasaran vaksinasi adalah masyarakatumum, siswa, dan mahasiswa usiadiatas 12 tahun. Untuk usia 12-17tahun harus ada izin orang tua.

Dalam kunjungannya, BupatiLima Puluh Kota Safaruddin Dt.

Bandaro Rajo menerangkan untukmencapai Herd Immunity salah satukebijakan yang dilaksanakan adalahdengan turun ke nagari-nagari dansekolah-sekolah. Sekolah-sekolahyang persentase vaksinasinya masihrendah didata dan dilaksanakanvaksinasi ditempat tersebut.Kemudian juga disiapkan lebihkurang 200 orang vaksinastor dalamrangka mengejar target vaksinasiini.

Hal ini dibenarkan Kadis DinkesLima Puluh Kota, dr.Hj. Tien Septino,M.Kes yang menyampaikan bahwauntuk mempercepat capaianvaksinasi dengan cara turun langsungke lapangan seperti ke nagari-nagari,ke pasar, ke sekolah, kelompok tani,kelompok yasinan, dan kelompokpengajian. Bagi pasien lansia yangtidak bisa hadir ke vaksinasi jugadidatangi langsung untukdivaksinasi. Kemudian rencanakedepan dibantu dengan pelayananmassal yaitu dengan didatangkansekelompok orang ke titik-titiktertentu untuk vaksinasi. Dibantujuga melalui OPD lain seperti DinasPariwisata juga diminta datapengunjung pariwisata yang sudahdivaksin atau belum lalu disisir lagi.

“Turun ke lapangan secaramobile lebih efektif daripadamenunggu pelayanan statis sepertiPuskesmas. Oleh sebab itu kitamaksimalkan turun ke lapangan dankoordinasi bekerjasama dengan TNI,Polri, dan OPD lain sehingga mudah-mudahan target vaksinasi tercapai”,jelasnya.

Setelah itu Bupati menghimbau

Setiap agenda-agenda kegiatan orda SumateraBarat maupun orlok Bukittinggi Agam, kawan-kawan orlok Bukittinggi Agam harus siap dalammelaksanakannya.

Bustavidia menjelaskan Orari adalah organisasisosial, untuk melaksanakan kegiatan banyak yangdapat dilakukan seperti halnya pendekatan dengandinas kominfo dan juga anggota DPRD.

Sampai saat ini Orlok Bukittinggi Agam tidakmendapatkan bantuan dana hibah dari PemerintahDaerah, tapi dengan kebersamaan persatuan dankesatuan sesama amatir radio saling membantu,Orlok Bukittinggi Agam tetap berjalan padajalurnya, pungkas ketua Orlok Bukittinggi Agam,Syahrul Junaidi callsign YB5AJO didampingipengurus lainnya, Jhon Hendri callsign YD5ACR,Dedi callsign YC5DDE dan lainnya Iwin Iwin Iwin Iwin IwinS B .S B .S B .S B .S B .

Target Vaksinasi Diyakini Tercapaimasyarakat untuk ikut mensukseskanvaksinasi.

“Kepada masyarakat khususnyaKabupaten Lima Puluh Kota ayovaksin karena vaksin melindungiagar terhindar dari virus Covid-19.Vaksin bukan untuk masuk kerja,bukan untuk naik pesawat, danbukan untuk pergi ke pasar tetapiuntuk melindungi diri dan sesamaserta menciptakan kesehatankelompok,” imbuhnya

Di samping itu, masyarakatsangat antusias dan merasadimudahkan dengan adanya gebyarvaksinasi ini seperti tuturan salahsatu peserta vaksinasi Ibu MegaYuliani yang berasal dari Sitangkai,Lintau Buo, Tanah Datar.

“Saya merasa sangat terbantudengan adanya gebyar vaksinasiini karena disini tidak dibatasidomisili, seperti saya berasal dariTanah Datar bisa vaksinasi disinikarena kebetulan suami tinggal diLabuh Basilang, jadi tidak harusKTP/KK disini, kami jadi tidak susahuntuk mencari lokasi vaksinasi,”tuturnya Lili Yuniati Lili Yuniati Lili Yuniati Lili Yuniati Lili Yuniati

PDAM Super TeamBukittinggi, Khazanah—Bukittinggi, Khazanah—Bukittinggi, Khazanah—Bukittinggi, Khazanah—Bukittinggi, Khazanah— Wali Kota Solok H. ZulElfian Umar didampingi Sekretaris Daerah Drs. SyaifulA. MSi memberi arahan dalam kegiatan pembahasan BisnisPlan PDAM Kota Solok untuk 5 (lima) tahun ke depan,bertempat di Hotel Santika Bukittinggi, Sabtu (9/10).

Hadir dalam kesempatan itu Asisten Sekda BidangEkonomi dan Pembangunan yang sekaligus Dewan PengawasJefrizal, S.Pt, M.T, Direktur PDAM Rabbiluski, SE sertatim pembahas yang terdiri jajaran pengawas, unsur strukturaldan staf PDAM Kota Solok serta konsultan penyusunan,Antonius Sri Sugiarso.

Lebih lanjut Zul Elfian mengingatkan bahwa tiap haritingkat kebutuhan air bukan semakin berkurang akantetapi meningkat. Hal itu salah satu terlihat dari tingkatpertumbuhan permukiman yang dengan sendiri diperlukanpenambahan jaringan.

“PDAM harus sehat untuk bisa melaksanakan tugasberat ini. Sehat pengelolaan keuangan, sehat iklim organisasi.Superman hanya ada dalam cerita fiksi. Namun agar berhasilmenjalankan sebuah organisasi, dalam PDAM diperlukansuper team, karena perlu kesolidan, kerja sama tim dantim sama-sama bekerja untuk mencapai tujuan bersamayang telah direncanakan,” ujarnya Rijal Islamy Rijal Islamy Rijal Islamy Rijal Islamy Rijal Islamy.....

Roadmap InovasiKota Solok

Solok, Khazanah— Solok, Khazanah— Solok, Khazanah— Solok, Khazanah— Solok, Khazanah— Setelah melakukan Coaching bersamaLembaga Administrasi Negara Republik Indonesia (LAN-RI) selama 4 hari, akhirnya Pemko Solok menyelesaikanPenyusunan Roadmap Inovasi Tahun 2021.

Wali Kota Solok Zul Elfian Umar, SH, M.Si hadirievaluasi pelaksanaan asistensi Road Map Inovasi KotaSolok Tahun 2021 di Aula Bappeda Kota Solok, Jumat(8/10). Turut hadir Koordinator Umum Pusat InovasiAdministrasi Negara (PIAN) LAN-RI Antun Nastri SidikRK, S.IP, M.Si, Asisten Bidang Asisten Bidang Ekonomidan Pembangunan Jefrizal, S.Pt, MT, Asisten BidangAdministrasi Umum Marwis, SE,MM serta OPD di lingkupPemko Solok.

Dalam sambutannya, Wako ucapkan terimakasih kepadaLAN-RI yang telah meng-Coaching OPD belajar melahirkaninovasi yang ideal selama beberapa hari belakangan. ZulElfian Umar berharap kepada seluruh OPD untuk terussemangat melahirkan inovasi, wako akui Kota Solok masihbelum indah sebagaimana yang diinginkan.

Koordinator Umum PIAN LAN-RI Antun Nastri SidikRK, S.IP, M.Si mengungkapkan apresiasinya kepadaPemerintah Kota Solok selama penyusunan Road MapInovasi tampak antusias Rijal Islamy Rijal Islamy Rijal Islamy Rijal Islamy Rijal Islamy.....

Bukittinggi, Khazanah Bukittinggi, Khazanah Bukittinggi, Khazanah Bukittinggi, Khazanah Bukittinggi, Khazanah- Wakil KetuaOrganisasi Amatir Radio Indonesia Daerah (Orda)Provinsi Sumatera Barat, Drs.Bustavidia,M.M.callsign YC5BV, mengatakan strukturkepengurusan organisasi tersebut direncanakandalam bulan Oktober ini.

Seperti dikatakannya, hal itu dikatakannyakepada Khazanah, Sabtu malam (9/10), haldikarenakan banyaknya kesibukan Audy Joinaldycallsign YB5AUJ Ketua Orda Provinsi SumateraBarat periode 2021-2026 dan juga sebagai WakilGubernur Provinsi Sumatera Barat, makadirencanakan dalam bulan Oktober ini akanmenyusun struktur kepengurusan.

Selanjutnya disampaikan Bustavidia,kedepannya akan menghidupkan kembali danmembangkitkan kembali gairah-gairah para amatirradio Sumatera Barat dengan mengajak semuakawan-kawan dan juga personal yang ada di

Pemerintah Provinsi Sumatera Barat dan jugaKabupaten Kota untuk ikut berpartisipasi menjadianggota Orari Sumatera Barat.

Menurut Audy, pihaknya akan menghidupkankembali berkomunikasi itu dengan radio, setelahadanya teknologi digitalisasi menggunakanandroid, Orari agak tergerus dan agak berkurangpenggunaan radio komunikasi.

Diakui Bustavidia sejak tahun 80 an sudahmempunyai hobby di bidang amatir radio, bahkanisteri juga mempunyai callsign radio amatir.

Diharapkannya kepada masyarakat dan kawan-kawan insan muda agar dapat berpartisipasi untukikut membesarkan nama Orari Sumatera Barat,apalagi daerah Sumatera Barat sebagai daerahbencana, sehingga nantinya segala sesuatu dapatkita capai dengan mudah menggunakan perangkatradio komunikasi, begitu juga mengenaipembangunan dan lainnya.

Disamping itu akan menghidupkan kembalipemancar repeater (repeater transmitter) yangada dan juga akan merencanakan membuatrepeater link, jadi dengan adanya repeater link,tidak perlu lagi menggunakan radio rig, cukupdengan menggunakan HT saja dalamberkomunikasi, inilah program pertamakepengurusan Orda Sumatera Barat periode 2021-2026.

Bustavidia mengharapkan Orari ini menjadipemersatu bangsa, bahwasannya kita cintaIndonesia, sehingga bisa menjadikan persatuandan kesatuan bangsa. Dan mengajak penggunaradio amatir mengenal lingkungan, bagaimananantinya bisa link dengan masyarakat dan jugadengan Pemerintah.

Mengenai orari lokal Bukittinggi Agam,Bustavidia mengatakan Kota Bukittinggi daerahdestinasi wisata dan juga daerah tujuan wisata.

NAGARI LIMO KAUM

Bupati Ikut Panen Perdana Lele di Koto Gadih6 ekor lele juga beratnya 1 kg dalammasa pemeliharaan 2,5 bulan,”terang Hilmi.

Hilmi menyebutkan, untukkegiatan percontohan budi dayaikan nila dan lele ini dilaksanakandi 6 Pokdakan tersebar diKecamatan Lima Kaum,Pariangan, Rambatan dan BatipuhSelatan.

Ketua Pokdakan BarokiahMayandra menyampaikan ucapandan ungkapan terima kasih ataskepercayaan Pemerintah Daerahuntuk melaksanakan kegiatanbudi daya ikan nila.

“Alhamdulillah, semenjakberdiri 2015 lalu, PokdakanBarokiah ini terus mendapatperhatian Pemerintah Daerahmelalui Dinas Pangan danPerikanan, dan tahun ini pun kamimasih dipercaya untuk kegiatanpercontohan ini, terima kasih pakBupati dan pak Kadis dan pihaklainnya,” sampai Mayandra.

Tentu pelaksanaan kegiatanini, tambah Mayandra, akanberdampak langsung kepadamasyarakat Koto Gadih terutamabagi anggota Pokdakan Barokiah */Novrizal Sadewa. */Novrizal Sadewa. */Novrizal Sadewa. */Novrizal Sadewa. */Novrizal Sadewa.

dikonsumsi siapa saja, dan bisamemberi dampak peningkatanekonomi,” katanya.

Dalam kesempatan itu, EkaPutra menyampaikan apresiasikepada kelompok pembudi dayaikan (Pokdakan) Barokiah diJorong Koto Gadih Nagari LimoKaum dan Pokdakan TobekGadang Jorong Panti, NagariRambatan atas kegiatan budi dayayang dilakukan.

Eka Putra berharap Dinas terkaitbersama Camat dan Wali Nagarike depannya tetap memantau danmemberi arahan kepada Pokdakansehingga pelaksanaan budi dayaterus berjalan.

Sebelumnya, Kadis Pangan danPerikanan Hilmi mengungkapkan,Pokdakan percontohan inidilaksanakan untuk memperkenal-kan teknologi baru dalampembudidayaan ikan agar produksiikan meningkat.

“Dalam budi daya ini kitamenggunakan bibit unggul,makanan bermutu dan manajemenpenggunaan kualitas air, sehinggadidapat hasil 4 ekor ikan nilaberatnya 1 kg dalam masapemeliharaan 4 bulan. Sedangkan

Kaba NagariKaba NagariKaba NagariKaba NagariKaba Nagari

BatusangkarBatusangkarBatusangkarBatusangkarBatusangkar, Khazanah—, Khazanah—, Khazanah—, Khazanah—, Khazanah—Bupati Tanah Datar Eka Putramelakukan panen perdanapercontohan budi daya ikan niladi Jorong Koto Gadih NagariLimo Kaum, Kecamatan LimaKaum, Jumat (8/10) sore.

Menurut Eka Putra, sektor budidaya perikanan merupakan salahsatu sektor yang bisa menciptakanpeluang usaha guna mengurangikemiskinan.

“Ikan merupakan salah satubahan pangan yang bisa

IKAN- Bupati Tanah Datar Eka Putra melakukan panen perdanapercontohan budi daya ikan nila di Jorong Koto Gadih NagariLimo Kaum, Kecamatan Lima Kaum, Jumat (8/10) sore (foto:Ist/net).

TERCAPAI- Dinas Kesehatan Kabupaten Limapuluh Kota meyakini taget vaksinasi Covid-19 didaerah tersebut dapat tercapai. Sejumlah kerjasama lintas instansi terus dikebut, salahsatunyamelakukan kerjasamaa dengan Polres setempat (foto: Lili Yuniati).

GAMBIR- Gubernur Sumbar Mahyeldi Ansharullah saat meninjaugudang gambir Koperasi Syariah, Gambir Anam Koto Mandiri(Gakom) Jorong Sopang Nagari Pangkalan Kecamatan PangkalanKoto Baru Kabupaten Limapuluh Kota (foto: Istimewa).

SENIN, 11 OKTOBER 2021 SENIN, 4 RABIU’L AWAL 1443 H6

WWWWWarga Desaarga Desaarga Desaarga Desaarga DesaTTTTTuwel Mencariuwel Mencariuwel Mencariuwel Mencariuwel MencariNafkNafkNafkNafkNafkah dariah dariah dariah dariah dariBank SampahBank SampahBank SampahBank SampahBank Sampah

Padang, KhazanahPadang, KhazanahPadang, KhazanahPadang, KhazanahPadang, Khazanah—Gemar menabungmembawa berkah. Itulah yang dirasakan wargaDesa Tuwel Kecamatan Bojong KabupatenTegal, Jawa Tengah. Karena rajin menabungsampah di Bank Sampah Nurul Hikmah, merekabisa menarik tabungan yang jumlahnya hinggajutaan rupiah.

Salah satu anggota yang memetik untungdari menabung sampah di Bank Sampah NurulHikmah adalah Rofi, 36 tahun. Saat ini, saldotabungan sampah warga desa Tuwel inimencapai Rp 1.579.150.

“Tahun-tahun sebelumnya, tabungan sayabisa mencapai Rp 3 juta. Tapi karena hargabarang sampah turun, jadi saya hanya bisamendapat setengahnya,” tuturnya.

Nenek Ummu Ilah, 75 tahun, juga memetikuntung dari menabung sampah. Warga desaTuwel ini telah menabung sampah Juli 2019sampai sekarang. saldo tabungannya sekarangsudah terkumpul Rp 516.230. “Hasil tabungan,akan saya pakai buat kebutuhan sehari-hari,”tuturnya.

Ummu menceritakan, ia mengumpulkansampah di rumah dan sekitar lingkungannya.Setiap minggu, sampah itu ditabungkan kebank sampah Nurul Hikmah.

Bendahara Bank sampah Nurul Hikmah,Umi Atiqoh, mengungkapkan, ada sekitar 60nasabah Bank Sampah Nurul Hikmah yangmencairkan tabungan. Nominalnya punberbeda-beda, sesuai rajin menabungsampahnya.

“Nasabah bank sampah setiap menjelanglebaran, akan mencairkan tabungan buatkebutuhan di bulan Ramadan dan sehari-hariatau buat beli persiapan di saat lebaran,”ungkapnya.

Tetapi, menurut dia, pada tahun ini terasabeda karena harga barang sampah yang dijualitu turun hampir 50 persen. Kardus sekaranghanya Rp1.000 biasanya sampai Rp2.000/kilo. Aqua gelas biasanya Rp 4.000 sekarangpaling Rp 3.000/perkilo. Jadi para nasabahuntuk tabungan agak berkurang. “Harga turunkarena pengaruh ekonomi lesu akibat pandemiCorona,” kata dia.

Bank Sampah Nurul Hikmah sudah berdirisejak 2014. Untuk sampah yang bisa ditabungdi bank sampah antara lain jenis bahan plastik.Seperti ember, botol, aqua, logam seperti pancibekas, seng kaleng, besi kabel, kardus dananeka kertas dan banyak lainnya.

“Nasabah terdiri dari ibu-ibu. Seperti saatpandemi sekarang ini, seorang ibu pastimerasakan kondisi dapur rumahnya. Setelahmendapat pencairan dari bank sampah paraibu-ibu bisa tersenyum lega,” tutur dia.

“Jadi tidak apa-apa tidak dapat BLT, yangpenting dapat tabungan dari sampah. Hampirsatu tahun menabung sampah dan hasilnyabisa buat kebutuhan di saat pandemi,” kataUmi Atiqoh.

Di Sukabumi, Jawa Barat, kehadiran banksampah juga menyelamatkan warga yang rajinmenabung sampah di tengah keprihatinanekonomi akibat pandemi Covid-19. DiKampung Ciseupan Hilir Desa CiseupanKecamatan Caringin Kabupaten Sukabumi,sebanyak 50 ibu-ibu anggota komunitas BankSampah Maggot (BSM) yang tergabung dalamincubi farm ini mendapatkan satu paketsembako dari jerih payahnya sendiri. Merekamendapatkan kupon sembako dari hasil‘menabung’ sampah organik rumah tanggadi rumah masing-masing. Setiap 100 poinberhak mendapatkan 1 kupon sembako berisiminyak goreng dan gula.

“Hari ini anggota Bank Sampah Maggot(BSM) Incubifarm cabang Ciseupan Hilirkembali dapat paket sembako, dari pointsampah organik yang mereka kumpulkan,”jelas kordinator BSM cabang Ciseupan, Solihin.

BSM sendiri memiliki banyak cabanganggota pengumpul sampah organik yangrata-rata terdiri dari ibu rumah tangga. Sesuaikonsep dengan bank sampah, merekamengumpulkan sampah dan menyetornya padaBSM untuk mendapatkan poin. Setelahmencapai jumlah point tertentu, anggota banksampah bisa menukarnya dengan beranekamacam keperluan, salah satunya paket sembako.

“Alhamdulilah kami konsisten memberikanpaket sembako yang sesungguhnya merupakanhasil jerih payah dari para angora BSM.Walaupun tidak banyak, tapi paket sembakoini cukup membantu anggota kami di saatsulit seperti sekarang,” sambung Solihin.

BSM sendiri terus membuka pintu bagiwarga untuk bergabung. Sampah organik yangdikumpulkan dari warga adalah bahan baku

utama produksi tepung maggot (tepung yangberasal dari larva lalat tentara hitam) yangdibudidayakan incubifarm.

“Kami berharap ke depan tak hanya bisamenukar dengan sembako, tapi kami inginmenukar sampah organik dari anggota denganmini gold, sehingga bernilai ekonomis lebihtinggi,” pungkasnya.

Sejarah Bank Sampah Nurul HikmahSejarah Bank Sampah Nurul HikmahSejarah Bank Sampah Nurul HikmahSejarah Bank Sampah Nurul HikmahSejarah Bank Sampah Nurul HikmahBerangkat dari adanya kesadaran bahwa

sampah adalah persoalan dan perlunyapengelolaan sampah, warga Dukuh Tereberinisiatif untuk mengelola sampah denganmendirikan Bank Sampah Nurul Hikmah padaakhir tahun 2013.

Pendirian Bank Sampah mendapat responpositif dari masyarakat Dukuh Tere. Gayungpun bersambut. Pada 23 Maret 2014,Pemerintah Kabupaten Tegal melalui BadanLingkungan Hidup (BLH), meresmikan BankSampah Nurul Hikmah. Saat itu, Bank SampahNurul Hikmah menjadi Bank Sampah denganjumlah nasabah dan omzet terbanyak diKabupaten Tegal. Atas pencapaian tersebut,Bank Sampah diganjar BLH dengan beberapaperalatan pendukung pengelolaan sampahseperti motor bak roda tiga untuk mengangkutsampah, mesin pencacah sampah, mesin jahit,dan Alat Tulis Kantor (ATK).

Kehadiran Bank Sampah Nurul Hikmahmulai banyak memberikan perubahan dimasyarakat. Warga mulai sadar bahwa sampahmemiliki nilai jual jika dipilah, dikumpulkan,dan ditabung di Bank Sampah. Hal yang lebihutama dari nilai jual sampah adalah perubahanperilaku masyarakat dalam membuang sampah.Melalui program-program yang digalakkanBank Sampah, warga kini tidak lagi membuangsampah sembarangan. Kebun dan Kali/sungaiperlahan mulai bersih dari sampah.

Bank Sampah sendiri beroperasi tiap 2(dua) minggu sekali setiap hari Minggu pukul08.00 – 12.00. Selama 2 minggu masyarakatyang menjadi nasabah bank memilah sampah-sampah yang memiliki nilai jual. Saat BankSampah buka, mereka menabung sampah-sampah tersebut. Pengurus Bank Sampahbertugas menimbang, mencatat, dan memilahlagi sampah-sampah yang telah ditabung sesuaijenis. Sampah yang telah dipilah kemudiandikemas untuk kemudian disetorkan kepadapengepul. Sebagian dari sampah tersebut adayang diolah sendiri oleh Pengurus BankSampah dan warga menjadi kerajinan tangan.Semua aktivitas Bank Sampah dilakukan secarasukarela.

Pengurus Bank Sampah menyediakantempat sampah yang ditempatkan di depanrumah warga dan beberapa titik strategis. Bankpun mempekerjakan beberapa orang yangditugaskan mengambil sampah dari tempat-tempat sampah tersebut untuk dibuang diTempat Pembuangan Sementara (TPS).Pengambilan sampah dari tempat-tempat sampahdilakukan 2 kali dalam seminggu. Saat sampahdi TPS sudah banyak, Bank memanggil truksampah untuk mengambil sampah dari TPSuntuk dibuang ke Tempat Pembuangan Akhir(TPA). Guna membayar pekerja dan truk sampah,Bank meminta iuran dari masing-masing KKsebesar Rp. 2000, – tiap minggu.

Operasional Bank Sampah tiap 2 minggusekali memang baru dapat menyentuh sampahnon organik. Maka dari itu, Pengurus BankSampah juga mulai menaruh perhatian padapengelolaan sampah organik. Pengelolaanbertujuan untuk mengubah sampah menjadikompos/pupuk organik. Permintaan dankebutuhan petani terhadap pupuk organik diKecamatan Bojong sendiri sebenarnya tinggi,namun belum ada yang menyediakankebutuhan pupuk organik.

Setelah 3 tahun berdiri, dengan digawangipengurus sebanyak 20 orang yang terdiri dariibu-ibu yang aktif di Fatayat dan MuslimatNU, Bank Sampah Nurul Hikmah kini memiliki150 orang nasabah aktif. Tiap kali beroperasiBank mencatat pembukuan omzet sebanyakRp1.200.000 hingga Rp2.000.000.

Pekerja yang ditugaskan untuk mengambilsampah di tempat-tempat sampah di depanrumah mulai merambah Pedukuhan lainnyadi Tuwel. Pemerintah Desa Tuwel juga mulaikonsen pada persoalan sampah denganmenginisiasi pertemuan yang dihadiri olehibu-ibu PKK, RT, dan RW. Tidak berhenti disitu, warga di Desa-Desa lain di KabupatenTegal dan organisasi-organisasi masyarakatmulai banyak yang berkunjung untuk melihatdan belajar bagaimana sampah dikelola olehBank Sampah Nurul Hikmah. net/fahlevinet/fahlevinet/fahlevinet/fahlevinet/fahlevi

Barirohbertahun-tahunmengajak ibu-ibuakhirnyaberhasil. Saat iniBank SampahNurul Hukmahmemiliki 600nasabah.

Pengelola Bank Sampah Nurul Hikmah mengolah sampah nonorganik yang masuk dari warga(nasabah), Kamis (21/2).

Tas perempuan hasil karya pengelola Bank Sampah Nurul Hikmah.

Mahasiswa KKN RDR Kelompok 110 UIN Walisongo Semarang mengunjungi Bank sampah NurulHikmah, Desa Tuwel Kecamatan Bojong, Kabupaten Tegal.

Kehadiran BankSampah di tengahwarga terbuktimembantu mereka dikala susah. AnggotaBank Sampah NurulHikmah di KabupatenTegal, dan anggotaBank Sampah Maggotdi Sukabumi telahmerasakannya.

8 SENIN, 04 RABI’UL AWAAL 1443 H

SENIN, 11 OKTOBER 2021

Di tengah Pandemi Covid-19 saat ini, menghabiskanwaktu berjam-jam untuk perawatan diri di salon, tentunyaada kekhawatiran tersendiri bagi wanita. Untuk itu, perlukejelian memilah salon yang akan dikunjungi.

Nah. Kini Anda, khususnya kaum hawa tak perlu khawatirlagi, karena salon kecantikan yang berkonsep kesehatan,Muslimah Beauty Care siap memberikan pelayanan terbaiknyadengan menerapkan protokol kesehatan yang sangat ketat.

Mulai dari menyediakan handsanitizer, tempat cucitangan dengan sabun, hingga melakukan penyemprotandisinfektan secara berkala di semua ruangan perawatan.

Tidak hanya itu, para terapis dan karyawan di salonjuga menggunakan masker, faceshiel, menjaga jarak, sertamencuci tangan sebelum melakukan perawatan. Di MuslimahBeauty Care juga diterapkan aturan bagi karyawan untukmenggunakan alat-alat yang steril bagi pelanggan.

Di Muslimah Beauty Care proses perawatan kecantikandiawasi langsung oleh dokter yang berpengalaman, dantermasuk juga untuk produk yang dipakai juga sudahmelalui pemeriksaan kesehatan terlebih dahulu. Jadi amandigunakan oleh para wanita dan anak-anak, tanpa adakecemasan terhadap efek samping bahan-bahan yang digunakan.

Untuk alamatnya, Muslimah Beauty Care hadir ditiga lokasi pertama di Jalan Ombilin dekat SMAN 2Padang Kawasan GOR H Agus Salim, kedua di kawasanKampus UPI Lubuk Begalung Padang, dan ketiga diBatusangkar.

Di Muslimah Beauty Care tersedia banyak pilihanperawatan, mulai dari perawatan wajah, rambut, kuku,kaki, tangan, hingga full body. Disini juga tersedia perawatanbagi anak-anak dan remaja putri.

Anda akan betah melakukan perawatan berjam-jamdi Muslimah Beauty Care dengan para terapis yang terampildan berpengalaman, ramah, ruangan yang nyaman danbersih. Serta pengunjung juga akan dimanjakan dengan

berbagai paket perawatan promo.Owner Muslimah Beauty Care (MBC) Netti Suhaimi

mengatakan, semua karyawan di MBC menerapkan protokolkesehatan ketat agar para tamu dan karyawan sama-samanyaman dan aman.

MBC menyediakan banyak perawatan mulai darifacial treatment, hair treatment, body scrub, refleksi, theraphydan massage, hand and foot treatment, akupuntur.

"Tim kami disini bekerja juga dibawah pengawasandokter, meskipun mereka sudah berpengalaman. Prosesperawatan di sini juga berbeda dengan salon lainnya.Kalau biasanya totok wajah, refleksi wajah yang dipijatlangsung di bagian wajah, tapi disini pemijatan dilakukandi sejumlah titik yang dimulai dari punggung hinggabeberapa titik di wajah," jelas Netti yang juga dosendi Fakultas Kedokteran Unand itu didampingi pengelolaMBC Betti dan Fani.

Fani menjelaskan, saat ini ada new treatment yaitubio ligh theraphy. Terapi dengan memanfaatkan cahayadengan panjang gelombang tertentu yang difilter sehinggamengubah energi cahaya menjadi energi panas (photons).

"Sel kulit akan menyerap photons yang dilepaskangelombang cahaya yang akan mengaktifkan metabolismedan energi pada sel-sel kulit, meningkatkan sirkulasi (peredaran)darah, meningkatkan kadar oksigen ke kulit, sehingga membantuproses regenerasi sel kulit," jelas Fani, Minggu (10/10).

Kabar baiknya, saat ini bio ligh theraphy tengah adapotongan harga, kalau harga normal untuk umum biasanyaRp125.000, jadi Rp90.000, dan untuk member biasanyaRp115.000 menjadi Rp80.000 saja.

"Untuk jadi member gampang, cukup melakukanperawatan senilai Rp250.000 sudah dapat kartu memberatau bisa juga register Rp50.000 dapat kartu member.Untuk info lebih lanjut bisa menghubungi nomor08116678780," tutur Betti. **********

MUSLIMAH Beauty Care di Jalan Ombilin Nomor 5 depan SMAN 2 Padang kawasan GOR H Agus Salim

SEORANG TERAPIS di Muslimah Beauty Caresedang melakukan perawatan wajah pengunjung

PENGELOLAAN MUSLIMAH Beauty Care Betti danCustomer Service Ratih saat menyambut pengunjung

untuk melakukan perawatan.

9SENIN, 11 OKTOBER 2021 SENIN, 04 RABI’UL AWAAL 1443 H

Pecahkan Rekor, Rafika Sumbang Emas Kelima

Kempo Kirim Dua Atletke Semifinal

Jayapura, Khazanah-Jayapura, Khazanah-Jayapura, Khazanah-Jayapura, Khazanah-Jayapura, Khazanah-Dua atlet KempoSumatera Barat melangkah ke babak semifinal di nomor randori putra dan putri padaPON XX Papua 2021 yang dibentang diGOR STT Gidi, Kabupaten Jayapura, Minggu(10/10).

Kedua atlet tersebut ialah Ari Pramantodan Suci Kurnia Dewi. Ari melangkah kebabak semifinal sebagai juara poll A dinomor 70 kilogram usai mengalahkan dualawannya yaitu, Maluku dan Nusa TenggaraTimur. Sementara Suci sebagai runner uppoll A di nomor 55 kilogram usaimengalahkan tuan rumah Papua.

“Alhamdulillah masuk semifinalkeduanya. Hasilnya sesuai prediksi, Sucisempat kalah menghadapi Aceh namunberhasil menang dan berlanjut ke semifinal,otomatis perunggu sudah di tangan. Begitujuga Ari, tinggal mengejar perak dan emas,”kata pelatih Kempo Sumbar Rudi Horizonusai laga.

Nantinya, Ari Pramanto akan bertemudengan Kristowirawan Kenshi DIYogyakarta, sementara Suci Kurnia Dewibertemu Kenshi Nusa Tenggara Timur, Siska.

Rudi berharap, Kenshi Sumbar ini bisatetap bugar jelang pertandingan berikutnyayang akan di berlangsung Selasa, (12/10).

“Mudah-mudahan kondisi adik-adik kitaini bisa fit dan bisa menyumbang emasuntuk Sumbar,” ujarnya.

Rudi menambahkan, pada Selasa (12/10) ada empat nomor yang akan di ikuti,diantaranya Embu Berpasangan (AnggiPrasetia dan Vijay Maulana), Randori putra60 kilogram (Andi Saputra), Randori Putra70 kilogram (Ari Pramanto), dan RandoriPutri 55 kilogram (Suci Kurnia Dewi).

“Semua akan dimainkan dihari Selasa.Saya harap di nomor Embu Berpasangan,kita bisa mendulang emas lagi, begitupunAndi, saya harap dinomor tersisa ini bisamemberikan medali untuk Sumbar,” ujarnya.

Sementara itu, kondisi Kenshi Sumbarsaat ini cukup kondusif meskipun Ari danSuci sudah melakoni dua kali pertandingan.“Alhamdulillah atlet dalam keadaan baik,semoga keberuntungan ada di pihak kita,”harapnya. Faisal BudimanFaisal BudimanFaisal BudimanFaisal BudimanFaisal Budiman

Dibalut rasa sakit, DelfitaPersembahkan Perak

Merauke, Khazanah-Merauke, Khazanah-Merauke, Khazanah-Merauke, Khazanah-Merauke, Khazanah- AtletGulat Sumatera Barat Delfitameraih medali perak di caborGulat kelas 62 kilogram gayabebas putri meski dibalut cederaACL atau ligamen di GOR FutsalDispora Merauke, Sabtu.

"Alhamdulillah saya berhasilsampai di partai final namun kalahdari Kharisma Tantri Jawa Barat,"kata atlet gulat Sumbar Delfitadi Merauke, Sabtu.

Menurut dia harusnya dirinyanaik meja operasi memperbaikicedera ACL atau ligamen di lututkiri namun lebih memilih bermaindi sini

"Perjuangan ke sini cukuppanjang bahkan saya sempatingin digantikan atlet lain karenacedera ini. Saya bertekadmenampilkan yang terbaik meskirasa sakit terus dirasakan,"

Ia mengatakan sakit ini sudahdirasakan hingga saat ini danrencananya operasi akan dilakukan

Dua Pesilat SumbarMelangkah ke FinalJayapura, Khazanah –Jayapura, Khazanah –Jayapura, Khazanah –Jayapura, Khazanah –Jayapura, Khazanah – WindaNovi Yalni Atlet Silat Sumbarmelaju ke babak final PON XXPapua 2021 dikelas C 55 kilogramusai taklukan Pesilat asal JawaTengah Dela Kusumawati di GORToware, Kabupaten Jayapura,Sabtu (9/10).

Melajunya Winda ke babakfinal tidak diikuti oleh rekannyaM Tri Bintang Syanu yang sama-sama berada pada babak semifinal.Hana saja, Bintang harus tumbangoleh Khoirudin Mustakim Pesilatasal Jawa Tengah.

Sementara itu, peraih emaspada PON Jawa Barat 2016 lalu,Anton Yuspermana juga gagalmengalahkan Pesilat asal Bali, IWayan pada kelas H 80 kilogram.Tren negatif itu juga diikutiRahmat Natsir dikelas J 90kilogram juga kalah saatberhadapan dengan Eri Budionoasal Jawa Barat. Sementara RidhanAprilandha pada kelas I 85kilogram harus mengakuikeunggulan Pesilat Bali, CokGede.

Meskipun meloloskan satupesilatnya pada partai tanding kefinal, Pelatih Silat Sumbar IrmayHendri mengatakan jika ia tetapoptimistis dengan nomor yangtersisa.

“Alhamdulillah Winda loloske final, meskipun banyak pesilatkita yang kalah dinomor lain,”ujarnya.

Selain Winda Novi Yalni,dinomor Silat Ganda Putri ,Sumbar sudah lebih dulu beradadi final.

“Kita berharap di dua nomoryang tersisa agar bisamenyumbang emas untuk Sumbar,kita mohon doanya darimasyarakat Indonesia, khususnyauntuk warga Ranahminang,”katanya.

Irmay mengatakan final kelasC 55 kilogram akandipertandingkan, Senin (11/10)diikuti nomor Silat ganda.

“Sesuai jadwal, final mainnyahari Senin, (11/10) saya harap kitadiberi kela ncaran,” katanya. Faisal BudimanFaisal BudimanFaisal BudimanFaisal BudimanFaisal Budiman

selepas PON Papua."Saya bertanding dengan rasa

sakit dan terus berupayamenampilkan yang terbaik untukSumbar," kata dia

Sementara pelatih SumbarArdios mengapresiasi anakdidiknya yang memberikan yangterbaik.

"Kita apresiasi perjuanganDelfita hingga meraih perak," katadia.

Delfita sendiri bertanding dikelas 62 kilogram dengan percayadiri. Di babak penyisihan grupdirinya mampu mengandaskan dualawannya Desi RahmawatiKalimantan Timur dan MutiaraAyuningtias Jawa Timur.

Sementara di babak semifinaldirinya menang dari Siti AisyahJawa Tengah dan maju ke babakfinal. Sayang di babak final dirinyaharus mengakui keunggulan atletJawa Barat Kharisma Tantri. Faisal BudimanFaisal BudimanFaisal BudimanFaisal BudimanFaisal Budiman

Mimika, Khazanah-Mimika, Khazanah-Mimika, Khazanah-Mimika, Khazanah-Mimika, Khazanah- Tangis haruRafika Putra dan ofisial pecah dilintasan atletik Mimika SportComplex, Minggu (10/9) usaimemastikan medali emas bagikontingen Sumatera Barat nomorlontar martil Pekan OlahragaNasional (PON) XX 2021 Papua.

Tidak hanya memastikanraihan medali emas, lontaransejauh 54.04 meter atlet asalKabupaten Sijunjung itu jugaberhasil memecahkan rekor PON2016 atas nama Ardiansyah atletasal DKI Jakarta.

Ardiansyah sendiri PON kaliini hanya menduduki peringkattiga dan meraih medali perunggudengan lontaran terbaik sejauh51.62 meter.

Medali perak direbut atlet asalRiau Denny Putra dengan lontaranterbaik sejauh 52.63 meter.

Menariknya dari enam kesem-patan lontaran yang diberikan,raihan medali emas Rafika itudidapatkan Rafika pada lontaranpertama dan langsung meme-cahkan rekor PON 2016. Semen-tara empat lontaran Rafika gagalkeluar dari jaring.

Sementara satu lontaran Rafikalainnya hanya menghasilkan 51.84meter.

Dengan raihan yang didapatRafika, total sudah dua medaliemas yang disumbangkan timatletik Sumbar pada PON 2021Papua. Sebelumnya satu medaliemas lainnya disumbangkan atlet

Fauma Depra Jumra lewat nomordasa lomba.

Manajer Tim Atletik SumbarEdiwarman tak henti mengu-capkan rasa syukur atas pencapaiandari Rafika Putra.

"Alhamdulillah target duamedali emas yang dicanangkanPersatuan Atletik Seluruh Indo-nesia (PASI) Sumbar sudah terca-pai, namun kami bertekad bisa"mencuri" medali emas dari nomorlain," katanya.

Ia mengakui, kekuatan atletpada nomor lontar martil padaajang tersebut cukup merata.Selain diikuti lima atlet yangtergabung dalam pemusatan danlatihan Nasional (Pelatnas),lontaran seluruh juga atlet tidakberbeda jauh.

Medali emas yang diincar timPASI Sumbar pada PON di BumiCendrawasih Papua itu ada nomorLempar Cakram, juga atas namaRafika Putra.

"Mudah-mudahan nomor inibisa menghasilkan medali emas,mohon dukungan dan doanya,"katanya.

Sampai hari ke empat cabangolahraga Atletik di Bumi Papuasudah kontingen Atletik Sumbarsudah menyelesaikan lima nomorpertandingan. Selanjutnya padaSenin (11/10) atlet Ramadonaakan turun pada nomor saptalomba. Pertandingan itu akanberlangsung selama dua hari. Faisal BudimanFaisal BudimanFaisal BudimanFaisal BudimanFaisal Budiman

Taklukan Atlet Jateng,Tiga Petarung ke Semifinal

Rafika Putra atlet lontar martil Sumbar.

Ari Pramanto atlet Kempo Sumbar.

Mimika, Khazanah -Mimika, Khazanah -Mimika, Khazanah -Mimika, Khazanah -Mimika, Khazanah - Petarung PutriSumatera Barat Vebi Sasmita berhasilmelangkah ke babak semifinal usaimenundukkan petarung asal Jawa TengahVinda Destyanasari babak penyisihan TarungDerajat Pekan Olahraga Nasional (PON)XX 2021 di GOR Eme Neme Yaure,Mimika, Papua, Sabtu (9/10).

Bertanding dikelas 54,1-58 Kg, Vebisukses menundukan atlet peraih medali emaspra PON Jabar itu dengan skor 2-1.

"Alhamdulillah, Vebi tampil baik. Iamampu menerjemahkan instruksi pelatihdan merubah strategi pada babak dua dan

tiga," kata Pelatih Tim Tarung DerajatSumbar, Novriadi Chandra usaipertandingan.

Lebih lanjut, ia mengatakan selainperubahan strategi dominasi tendangan danpukulan yang dilancarkan Vebi jugabanyak masuk pada kepala dan leher lawan.

Dengan kemenangan tersebut, tigapetarung Sumbar memastikan tiga tempatdibabak semifinal PON 2021. SebelumnyaHasil drawing cabang olahraga TarungDerajat Pekan Olahraga Nasional (PON)XX 2021 Papua menguntungkan duapetarung Sumatera Barat.

Dua petarung lainnya yang lolos kesemifinal adalah Hendhiko Ramadhan yangturun pada nomor tarung kelas 55-58 Kgdan Nur Rahimah nomor tarung kelas 45Kg melenggang ke babak semifinal tanpamelakukan pertandingan (menang bye).

"Hasil drawing, petarung langsung masukbabak semifinal, keduanya merupakanpetarung unggulan kami," kata manajer timAlnedral.

Dari jadwal yang dirilis panitiapertandingan, kedua petarung tersebut akanmenjalani laga babak semifinal padaMinggu (11/10). Faisal BudimanFaisal BudimanFaisal BudimanFaisal BudimanFaisal Budiman

10SENIN, 11 OKTOBER 2021 SENIN, 4 RABIUL AWWAL 1443 H

Vaksinasi Moderna dan CoronaVac di Polsek Kota Solokvaksinasi akan ditunda,” Kepala Puskesmas KTKdr. Yuldawati, MKM.

Tahap berikutnya pelaksanaan Vaksinasi ataupemberian vaksin, dan terakhir, observasi selama30 menit pasca vaksinasi, untuk mengetahuikejadian lanjutan pasca vaksinasasi.

Kegiatan vaksinasi ini juga dihadiri olehWakapolres Solok Kota, Kepala Dinas KesehatanKota Solok, Kabid Pasar Kota Solok,Kadisdukcapil Kota Solok, Kasat Intelkam PolresSolok Kota, Kasat Binmas Polres Solok Kota,Jajaran Polsekta Solok, dan rekan media cetakdan elektronik. Kegiatan difasilitasi dan dilakukanpengamanan oleh personel Polsek Kota Solokberdasarkan Surat perintah Kapolsek Kota SolokNomor: Sprin/95/X/HUK.6.6/2021 tanggal 07September 2021 dan kegiatan dipimpin olehKapolsek Kota Solok AKP Sugianto, SH, MH Rijal Islamy Rijal Islamy Rijal Islamy Rijal Islamy Rijal Islamy.....

NARKOBA TAK TERBENDUNG

Sabu-sabu Marak di Padang dan Dharmasraya

CoronaVac dan Moderna. Dosis yang diberikanoleh tim medis terdiri dari dosis 1 CoronaVacsebanyak 168 dosis dan dosis 2 sebanyak 25dosis. Untuk jenis vaksin Moderna, terdiri daridosis 1 sebanyak 48 dosis dan dosis 2 sebanyak10 dosis.

Puskesmas KTK Kota Solok membentuk 2(dua) tim dalam proses pemberian vaksinasi gunamempercepat proses pelayanan. Hal ini disebabkanoleh tingginya antusiasme masyarakat Kota Solokdan masyarakat sekitar. Sehingga, tidak terjadipenumpukan masyarakat untuk mengantre.

“Mekanisme vaksinasi yang harus dilalui calonpenerima vaksin, terdiri dari proses registrasi.Kemudian, screening atau calon penerimavaksinasi diperiksa terlebih dahulu, untukmenentukan layak atau tidaknya dilakukanvaksinasi. Apabila dinyatakan layak maka akandilakukan vaksinasi dan apabila tidak layak,

Solok, Khazanah—Solok, Khazanah—Solok, Khazanah—Solok, Khazanah—Solok, Khazanah— Kepolisian Sektor (Polsek)Kota Solok menggelar vaksinasi gratis kemsyarakat Kota Solok, di Mapolsek Kota Solok,Sabtu (9/10). Polsek Kota Solok yang bekerjasama dengan Puskesmas KTK Kota Solok,melakukan vaksinasi gratis terhadap para pelajar,masyarakat umum dan lansia. Vaksin yangdigunakan berjenis Moderna dan CoronaVac.

Vaksinasi gratis ini dihadiri oleh KapolresSolok Kota AKBP Ferry Suwandi, S.IK, KapolsekKota Solok AKP Sugianto, SH, MH, KepalaPuskesmas KTK dr. Yuldawati, MKM, sertamasyarakat peserta vaksinasi. Jumlah vaksinyang diberikan sejumlah 251 dosis.

Kapolsek Kota Solok AKP Sugianto, SH,MH menyatakan kegiatan ini dilaksanakansehubungan untuk mendorong percepatanvaksinasi di 13 kelurahan di Kota Solok.Menurutnya, hal ini juga sejalan dengan Instruksi

Kapolri terkait seluruh jajaran Kepolisian Daerah,Resor, dan Sektor untuk mendirikan Gerai Vaksinuntuk masyarakat.

“Kegiatan gerai Vaksin di Polsek Kota Solokini ditujukan agar terciptanya Herd Immunitydan menekan angka penyebaran Covid-19khususnya di wilayah Hukum Polsek Kota Solok.Jumlah peserta vaksinasi kali ini untuk yangtelah melakukan pendaftaran sebanyak 264 (duaratus enam empat) orang,” katanya.

Mereka terdiri dari masyarakat Kota Solok,Kabupaten Solok dan Kota Padang. Terdiri dari159 masyarakat Kota Solok, 56 orang pelajar,dan 49 orang masyarakat luar Kota Solok. Namun,sebanyak 13 orang yang telah mendaftar, tidakdapat dilakukan vaksinasi, karena terkendalakondisi kesehatan.

Vaksin yang digunakan dalam kegiatanvaksinasi di Polsek Kota Solok berupa vaksin

Padang, Khazanah—Padang, Khazanah—Padang, Khazanah—Padang, Khazanah—Padang, Khazanah— TimRajawali Satuan Reserse Narkoba(Satresnarkoba) Polresta Padangberhasil menangkap RA (18)diduga pengedar narkoba jenissabu-sabu. Pelaku RA (18), wargaKelurahan Mata Air Timur,Kecamatan Padang Selatan, KotaPadang, ditangkap di rumahnyaSabtu (9/10) malam.

Kasat Narkoba PolrestaPadang AKP Dedy AdriansyahPutra didampingi Kasubag Hu-mas Ipda Adha Tawar menjelas-kan, ditangkapnya RA (18) olehTim Rajawali SatresnarkobaPolresta Padang setelahmendapatkan informasi darimasyarakat bahwa adanya pelakupengedar narkoba.

“Dengan bekal informasitersebut, Tim RajawaliSatresnarkoba Padang langsungbergerak ke lokasi dijalanKelurahan Mata Air Timur,Kecamatan Padang Selatan,KotaPadang,” ucap Kasat Narkoba,Minggu (10/10)

AKP Dedy Adriansyah Putramenjelaskan, sesampainya dirumah pelaku, anggota timmelihat pelaku sedang didepanrumahnya. Melihat keberadaanpelaku, anggota tim langsungturun dari mobil danmengamankannya kemudiandilakukan menggeledah badandan rumah pelaku.

“Ketika penggeledahanterhadap pelaku, anggota tim

menemukan barang bukti sabuyang disimpan dikotak rokokyang didalamnya ada dua paketkecil sabu siap edar. Pelaku danbarang bukti dibawa dandiamankan ke Polresta Padanguntuk pengusutan lebih,” ujarAKP Dedy.

Lagi lagi dua orang pelakunarkoba jenis sabu ditangkap diJorong Mulya Baru KenagarianPanyubarangan KecamatanTimpeh Kabupaten Dharmasraya.Sumatera Barat pada hari kamissore (7/10) oleh anggotaSatresnarkoba Polres Dharmas-raya. Dari tangan pelaku diamanbarang bukti Narkotika dan uangtunai serta handphone.Penangkapan dipimpin lansungKasat Resnarkoba Iptu RajulanHarahap bersama KBO SatreskimPolres Dharmasraya IpdaMuhammad Isa.

Kapolres Dharmasraya AKBPAnggun Cahyono melalui KasatResnarkoba Polres DharmasrayaIptu Rajulan Harahap yangdihubungi awak media malamtadi melalui wahssthpmengatakan betul sekali,pada soretadi kami telah mengamankan2 orang pelaku narkotika jenissabu.

Penangkapan berkat informasidari masyarakat. Ke-2 orangpelaku bernama Aulia feri umur34 tahun, Alamat Jalan CiptaKarya Ujung Kel. SialangMunggu Kec. Tampan Kota

Elpiji Langka di PasbarSimpang Empat, Khazanah— Simpang Empat, Khazanah— Simpang Empat, Khazanah— Simpang Empat, Khazanah— Simpang Empat, Khazanah— Masyarakat, NagariAia Gadang, Kecamatan Pasaman, Kabupaten PasamanBarat (Pasbar) sulit mendapatkan elpiji 3 kg.

Harganya juga melambung tinggi tidak sesuai denganHET yang telah ditentukan pemerintah.

Pada media, Sabtu (9/10) Saji (45) Ketua BAMUSNagari Aia Gadang, Kecamatan Pasaman, menyampaikanselain dirinya masyarakat juga sangat sulit mendapatkanelpiji 3 kg.

“Ini merugikan masyarakat. Sebab selain masyarakatkita payah mendapatkan elpiji harganya bisa mencapaiRp 25 ribu sampai Rp 35 ribu per tabung,” katanya.

Ia berharap pemerintah daerah lebih arif dan bijaksanadalam melakukan pengawasan serta menindak tegas paracukong-cukong elpiji yang telah menyengsarakanmasyarakat.

Minibus Masuk JurangLubukbasung, Khazanah—Lubukbasung, Khazanah—Lubukbasung, Khazanah—Lubukbasung, Khazanah—Lubukbasung, Khazanah— Kecelakaan tunggal yangmenyebabkan sebuah minibus jatuh ke jurang pada Minggu(10/10) terjadi di perbatasan Kanagarian Sungai Landiadan Panta, Kabupaten Agam.

Syarif (77), salah satu penumpang kendaraan tersebutmenuturkan, kejadian bermula saat sopir tidak mampumengendalikan kendaraan saat melewati tikungan tajam,akibatnya mobil memutar arah dan keluar dari jalur hinggaterjun ke jurang.

“Kami berasal dari Kayu Pasak Palembayan, tujuaningin ke Lasi ada acara tunangan. Sampai disini mobilhilang kendali dan terjun ke jurang,” tuturnya.

Di dalam mobil tersebut terdapat 7 orang penumpang,5 sudah dievakuasi ke Puskesmas Matur untuk mendapatkanpenanganan medis.

Untuk penanganan Kecelakaan lalu lintas (Lakalantas)ini, pihak Polres Bukittinggi berkoordinasi dengan PolresAgam dikarenakan kejadian berada di perbatasan wilayahkerja masing-masing Polres Sutan Pamenan. Sutan Pamenan. Sutan Pamenan. Sutan Pamenan. Sutan Pamenan.

Gudang Bahan Kimia di Siteba TerbakarPadang, Khazanah— Kebakaran kembali terjadi di KotaPadang, kali ini kebakaran menghanguskan gudang yangberisikan bahan kimia di Jalan Medan Blok B/5, Siteba,Kecamatan Nanggalo, Kota Padang, Sabtu (9/10) malamsekitar pukul 22.05 WIB. Api baru dapat dipadamkan duajam kemudian.

Kebakaran menghanguskangudang yang berisikan bahankimia di Jalan Medan Blok B/5, Siteba, Kecamatan Nanggalo,Kota Padang, Sabtu (9/10) malamsekitar pukul 22.05 WIB

Kepala Bidang OperasionalDinas Pemadam KebakaranPadang, Basril mengatakan,pihaknya sempat mengalamikesulitan dalam prosesmenjinakkan api. Sebab, di dalamgedung itu, terdapat banyak bahankimia.

“Ini yang terbakar kan gudangatau tempat suplier seperti masker,hand sanitizer. Jadi di dalamnyaada bahan kimia, ada tiner. Awalkami datang, api cukup hesar.Ekstremnya, gudang masihtertutup,” kata dia saatdiwawancarai Khazanah di lokasikebakaran.

Dikatakan, dalam prosespemadaman api, pihaknya jugamemanfaatkan cairan tipol untukmeredam api agar tidak menjalar.Sebab, jika disiram dengan air,api dapat menjalar lebih luas.

“Jadi karena ada bahan kimiaseperti tiner dan berdekatandengan rumah warga, kitamemanfaatkan cairan tipol.Gunanya untuk mengantisipasigas cair, menutup oksigen biartidak masuk. Sebab, kalau disiramdengan air, malah bisa makinbesar,” sambung dia.

Ia juga turut mengimbau parapersonel untuk berhati-hati dalamproses memadamkan api danmeminta warga untuk menjauh darilokasi kebakaran. Sebab, ketikakebakaran terjadi, aliran listrik PLNmasih menyala. Bahkan, sempatterdengar tiga kali suara ledakan.

“Karena ini kan bahaya, ketikazat cair kimia ini menyebar,hitungannya detik. Bisamembahayakan personel dan wargayang melihatnya. Apalagi saatkebakaran, listrik dalam keadaanmenyala dan sempat terdengar tiga

kali suara ledakan,” bebernya.Dalam peristiwa kebakaran ini,

kata Basril, beruntung api hanyamenghanguskan sebuah gudangpenyimpanan bahan kimia tersebut.Beruntung satu unit mobil dansepeda motor yang ada di lokasikebakaran berhasil dievakuasi.

“Tak ada korban jiwa dalamkebakaran ini. Hanya satubangunan (yang terbakar), tapicukup besar dan panjang kebelakang, padat isinya. Motor danmobilnya dapat diselamatkan,hanya kerusakan kecil saja,” lanjutdia.

Lebih lanjut Basrilmengatakan, salah seorangpersonelnya pusing saat padamkanapi, karena asap bau bahan kimiayang terbakar itu cukup menyengat.

“Di bangunan yang terbakaritu kan ada bahan kimia dan tiner,pemadam ada yang pusing danharus diberikan oksigen. Asap initak bisa dihirup sembaranganorang, bisa pusing,” ulas dia.

Basril menyebut, pihaknyamenerjunkan 10 unit armada dan75 personel pemadam untukmenjinakkan api. Alhasil, api barudapat dipadamkan dua jamkemudian.

“Kita terjunkan 10 unit armada10 dan 75 personel. Dengankerjasama Damkar, TNI-Polri danmasyarakat, dapat kita tekankebakaran dengan waktu dua jam.Karena bahan bahaya, ini kantordan gudang,” sambungnya.

Dalam kejadian kebakaran ini,kata Basril, pihaknya hanyaberfokus pada memadamkan apidan penanganan korban. Terkaitpenyebab pasti kebakaran, iamenyerahkan sepenuhnya kepadapihak kepolisian.

“Kalau soal penyebabkebakaran, biar kita serahkan kepihak kepolisian. Biar penyidiksaja yang menelusuri penyebabpastinya,” pungkas dia. Raihan Raihan Raihan Raihan RaihanAl KarimAl KarimAl KarimAl KarimAl Karim

Pekanbaru Riau.dan kemudianAjaris umur 46 tahun, JorongMulya Baru KenagarianPanyubarangan Kec TimpehKabupaten Dharmasraya.

Dari tangan kedua pelakutersebut di temukan barang buktidiantaranya satu buah plastik klipbening ukuran besar didalamnyaterdapat 7 paket ukuran sedangdiduga narkotika golongan 1 jenisshabu yang dibungkus denganplastik klip bening dengan beratlebih kurang 35 gram.kemudiansatu bungkus rokok marlboroputih yang didalamnya terdapatsatu paket diduga narkotika jenisshabu yang dibungkus denganplastik klip bening. satu buahkotak putih merk herbalife yang

didalamnya terdapat 1paketdiduga narkotika gol 1 jenis shabuyang dibungkus dengan plastikklip bening. satu buah timbangandigital merk Marlboro. 20 lembarUang kertas pecahan Rp50.000,satu buah handphone androidmerk VIVO. satu buah handphoneandroid merk OPPO. Pelaku danbeserta barang bukti (BB) sudahdiamankan di MapolresDharmasraya untukpengembangan lebih lanjut.

“Atas perbuatan pelaku dijeratPasal 114 tentang Narkotikadengan ancaman hukuman PenjaraMaksimal 20 tahun Penjara,” tegasKasat Resnarkoba PolresDharmasraya Iptu Rajulan Harahap Ahmad Habibie.Ahmad Habibie.Ahmad Habibie.Ahmad Habibie.Ahmad Habibie.

NARKOBA- Tim Rajawali Satuan Reserse Narkoba(Satresnarkoba) Polresta Padang berhasil menangkap RA (18)diduga pengedar narkoba jenis sabu-sabu di kawasan Mata Air,Padang Selatan (foto: Ist/net).

Tiga Unit Rumah Dinas Guru TerbakarPadang Padang Padang Padang Padang Aro, Khazanah— Aro, Khazanah— Aro, Khazanah— Aro, Khazanah— Aro, Khazanah— Tigaunit rumah dinas guru SDN 07Balun dan satu unit rumah wargadilalap api di Jorong Balai AkadNagari Persiapan Balun Pakan RabaaTengah Kecamatan Koto ParikGadang Diateh (KPGD), tidak adakorban jiwa akibat kebakaran ini.

“Api diduga berasal dari rumahwarga yang berada dibelakangrumah dinas guru dan merembeske rumah guru tersebut. Kebetulantiga unit rumah guru itu dalamkondisi kosong,” ujar Wali NagariPersiapan Balun Pakan RabaaTengah, Condralismen, Sabtu (9/10) sekitar pukul 12:15 WIB.

Wali Nagari menyatakan semuaisi dalam rumah warga itu tidakada yang bisa diselamatkan. “Rumahini dihuni oleh dua Kepala Keluarga(KK) dengan 6 jiwa,” katanya.

Pihaknya mengatakan penyebabapi belum diketahui karena saat

kejadian seorang penghuni rumah,Syari yang merupakan suaminyadalam keadaan buta dan istrinyasedang tidak dirumah.

“Hanya pak Syari yang bisadibawa keluar sedangkan baran-barang dalam rumah tidak bisadiselamatkan,” ujarnya.

Api saat ini, imbuhnya sudahberhasil dipadamkan oleh wargadan tim Damkar Solsel berselangsatu jam setelah kejadian kebakaran.“Untuk sementara keluarga korbandiungsikan ke rumah pihakkeluarganya,” sebutnya.

Terpisah, Kabid Damkar Solsel,Darmansyah membernarkan bahwatimnnya menurunkan dua unitmobil damkar untuk memadamkanapi di Balai Akad Balun. “Apisudah berhasil dipadamkan namunisi rumah tidak bisa lagidiselamatkan,” katanya */ */ */ */ */Novrizal Sadewa.Novrizal Sadewa.Novrizal Sadewa.Novrizal Sadewa.Novrizal Sadewa.

TERBAKAR- Tiga unit rumah dinas guru SDN 07 Balun dan satuunit rumah warga dilalap api di Jorong Balai Akad NagariPersiapan Balun Pakan Rabaa Tengah Kecamatan Koto ParikGadang Diateh, Solok Selatan (foto: Ist/net).

HANGUS- Kebakaran kembali terjadi di Kota Padang, kali ini kebakaran menghanguskan gudang yang berisikan bahan kimia diJalan Medan Blok B/5, Siteba, Kecamatan Nanggalo, Kota Padang, Sabtu (9/10) malam sekitar pukul 22.05 WIB. Api baru dapatdipadamkan dua jam kemudian (foto: Rayhan).

11 SENIN, 11 OKTOBER 2021 SENIN, 4 RABI’UL AWWAL 1443 H

Pencoblosan 15 Mei 2024 Membahayakan

KLAIM MASIFNYA DUKUNGAN RAKYAT

Pelopor Jadi Partai PerkasaRistiyanto.

Dikotomi itu, menurut dia, justru tidaksesuai dengan ajaran Pancasila, yang terbentukdari ragam tradisi, budaya, falsafah, dan nilai-nilai agama masyarakat Indonesia.

Partai Pelopor, yang merupakan cikal bakalPartai Perkasa, resmi terbentuk pada tanggal29 Agustus 2020, dan didirikan oleh DiahPermana Rachmawati Sukarno atau yangpopuler dengan nama RachmawatiSoekarnoputri.

Partai Pelopor yang dipimpin oleh KetuaUmum Eko Santjojo dan dibantu olehSekretaris Jenderal Ristiyanto pernah menjadipeserta pemilu pada tahun 2009 dengannomor urut 22.

Pendiri Partai Pelopor RachmawatiSoekarnoputri, anak ketiga Soekarno danFatmawati, wafat pada tanggal 3 Juli 2021,saat berusia 70 tahun. ryn/antryn/antryn/antryn/antryn/ant

Perempuan Penyelenggara Pemilu Tak Sampai 20 Persen

Gerindra Mantap Usung Prabowo Lagi

target suara 65 persen bisatercapai.

“Tekad kita untuk memenang-kan Pak Prabowo di 2024 haruslebih besar, saya minta denganhormat jangan sampai ada anggotaDPRD Sulsel menyebabkankekalahan kita,” ujarnya.

PANBidik 4TokohEksternalJakarta, Khazanah--Jakarta, Khazanah--Jakarta, Khazanah--Jakarta, Khazanah--Jakarta, Khazanah-- Wakil Ketua Umum DPP Partai AmanatNasional (PAN) Bima Arya menyebut partainya melirik empattokoh eksternal untuk pemilihan presiden (pilpres) 2024saat hadir dalam Workshop Nasional di Nusa Dua, KabupatenBadung, Bali awal pekan lalu.

Empat tokoh yang menghadiri workshop PAN tersebut,yaitu Menteri BUMN Erick Thohir, Gubernur DKI JakartaAnies Baswedan, Gubernur Jawa Timur Khofifah IndarParawansa, dan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil (RK).

Dia mengungkapkan, partainya tertarik kepada keempattokoh tersebut lantaran menduduki puncak hasil survei pilpres.“Mereka yang diambil ini kan karena menduduki puncaksurvei-survei pilpres,” ujar Bima Arya saat diwawancarai wartawanpada Jumat (9/10) petang.

Bima Arya melihat keempatnya dapat diusung untukberkombinasi dan saling berpasangan, atau bisa saja malahdipasangkan dengan tokoh-tokoh lainnya. Sebab, sosok ErickThohir, Khofifah Indar Parawansa, Anies Baswedan, dan RidwanKamil memiliki banyak penggemar tersendiri di internal PAN.

“Ada yang suka presentasi Mas Anies, ada yang lebihsenang ke RK, ada yang bersimpatik sama Erick Thohir,ada yang ngefans sama Bu Khofifah gitu ya,” katanya.

Mereka adalah tokoh yang berprestasi, inspiratif danmemukau bagi penggemarnya masing-masing, sehinggaberpotensi untuk menjadi pemimpin masa depan bagi Indonesia.Namun, kata dia, perjalanan masih panjang mengingat masihada dua tahun lebih bagi PAN untuk bisa menjajaki sosoktokoh-tokoh nasional dalam menghadapi Pilpres 2024.

PAN pun masih terbuka menjalin komunikasi denganpartai lain dalam menentukan calon yang tepat dalampertarungan politik tersebut. Bima juga menyampaikan partaiberlambang matahari putih itu memiliki tokoh internal yangdijagokan untuk Pilpres 2024, yakni ketua umumnya ZulkifliHasan, Ketua Dewan Kehormatan PAN Soetrisno Bachir yangsaat ini masih mengisi kepemimpinan nasional.

“Tentu pada saatnya PAN akan menentukan, bisa salahsatu dari mereka atau bahkan di luar dari mereka, masihpanjang, “ katanya. ryn/rolryn/rolryn/rolryn/rolryn/rol

paling unggul, elektabilitas palingtinggi, maka permintaan saudarauntuk Pak Prabowo maju di 2024tidak salah. Ini momentum dankesempatan kita untukmendudukkan kader terbaik untukdi kursi top eksekutif,”tuturnya. ryn/ant ryn/ant ryn/ant ryn/ant ryn/ant

berpotensi meningkatkan eskalasi politik identitasdan manuver politik bernuansa SARA. Diamenegaskan, PKB tidak ingin keutuhan NKRIterancam akibat Pemilu 2024 sehingga itu adalahpertimbangan partainya menilaipencoblosan Pemilu 21 Februari jauh lebih idealdan rasional.

Menurut dia, opsi coblosan pemilu pada 21Februari 2024 sudah dihitung dengan rinci seluruhtahapan yang diperlukan untuk pelaksanaan pemiludan pilkada agar bisa sukses digelar. Luqmanmenjelaskan, apabila pencoblosan pada 21 Februari2024, penyelesaian sengketa hasil pemilu punyawaktu yang cukup sampai bulan Juli 2024.

“Akhir Juli, hasil final Pemilu 2024 sudahbisa ditetapkan KPU, setelah seluruh proses sengketahasil pemilu diselesaikan Mahkamah Konstitusi,”katanya. ryn/rolryn/rolryn/rolryn/rolryn/rol

2024,” ujarnya.Wakil Sekjen DPP PKB itu menilai, puncak

kampanye pemilu yang dilakukan di dalam bulanRamadhan tidak elok dan berpotensi menggangguibadah umat Islam. Luqman mengingatkan,Indonesia adalah bangsa yang berketuhanan, SilaPertama Pancasila berbunyi Ketuhanan Yang MahaEsa.

“Saya merasa penting mengingatkan pemerintahmengenai sensitivitas publik, terutama umat Islamatas bulan Ramadhan ini. Jangan sampai nantipemerintah dituduh dengan sengaja menistakanIslam akibat memaksakan pencoblosan Pemiludilaksanakan pada 15 Mei 2024 yang berakibatpuncak kampanye berada di dalam bulanRamadhan,” katanya.

Menurut dia, puncak kampanye Pemilu 2024yang bertepatan dengan bulan Ramadhan, juga

Jakarta, Khazanah— Jakarta, Khazanah— Jakarta, Khazanah— Jakarta, Khazanah— Jakarta, Khazanah— Wakil Ketua Komisi IIDPR RI Fraksi PKB Luqman Hakim menilai, usulanpemerintah terkait pemungutan suara Pemilu2024 dilaksanakan 15 Mei 2024 berpotensimenyebabkan petugas penyelenggara pemilukelebihan beban kerja. Kondisi itu membahayakankesehatan petugas penyelenggara pemilu.

“Memaksakan pencoblosan Pemilu 15 Mei danPilkada 27 November, selain tidak realistis untukdilaksanakan, juga akan menimbulkan bebanpetugas penyelenggara pemilu yang melampauikemampuan rata-rata manusia,” kata LuqmanHakim di Jakarta, Ahad (10/10).

Dia mengingatkan, pada 2019 dengan satupemilu, ratusan petugas KPPS meninggal duniadan ribuan lainnya jatuh sakit. Menurut dia, bisadibayangkan, tahun 2024 dengan beban pemiludan pilkada serentak dalam waktu berdekatan,

akan berapa ribu petugas meninggal dunia danjatuh sakit.

“PKB tentu tidak ingin pemilu menjadi ‘mesinpembunuh’ bagi para petugas yangmenyelenggarakannya. Jangankan ribuan, satunyawa saja bagi PKB sangat berharga untukdiselamatkan,” ujarnya.

Menurut dia, PKB mempertimbangkanpentingnya menghindarkan tahapan-tahapanpemilu dari momentum yang berpotensimenimbulkan kegaduhan dan residukontraproduktif lainnya. Dia mencontohkan,apabila pencoblosan pemilu pada 15 Mei 2024,puncak kampanye pemilu akan bersamaan denganumat Islam menjalankan ibadah puasa Ramadhansebulan penuh.

“Bulan Ramadhan 2024 akan dimulai sekitar9 Maret 2024 dan Idul Fitri sekitar 9-10 April

Padang, Khazanah— Padang, Khazanah— Padang, Khazanah— Padang, Khazanah— Padang, Khazanah— DPDPartai Gerindra Sumatra Barat(Sumbar) mendukung PrabowoSubianto yang disebut kembalimaju dalam pemilihan presiden(pilpres) 2024 mendatang.

Ketua DPD Partai GerindraSumbar Andre Rosiademengatakan, Prabowo adalahtokoh yang paling layakmemimpin Indonesia lima tahunke depan.

“Kami dengar, Sekjen PartaiGerindra Ahmad Muzanimengatakan 2024 Pak PrabowoInsya Allah akan maju dalam lagapilpres. Majunya beliau karenabegitu masifnya permintaan kitasemua. Kami merasa itu benar dansemua kader Gerindra, bahkanrakyat Indonesia merestui beliaumenjadi Presiden,” kata Andre,Minggu (10/10).

Ia mendukung penuh saatGerindra kembali mengusungPrabowo Subianto menjadi Capres2024. Bahkan, dijadwalkan tahun2022 dalam rapat internal, akanditetapkan sebagai Capres.

“DPP sudah menargetkan duahal kepada DPD Gerindra Sumbar.Yakni menangkan Prabowo danGerindra tetap jadi nomor satudi Sumbar,” ujarnya.

Sebelumnya, Sekjend DPP

Partai Gerindra, Ahmad Muzanimenyampaikan alasan KetuaUmum Partai Gerindra PrabowoSubianto maju dalam kontestasiPemilu Presiden (Pilpres) 2024,salah satunya adalah permintaanmasyarakat yang masif.

“Saya katakan, 2024 PakPrabowo Insya Allah akan majudalam laga pilpres. Majunyabeliau karena begitu masifnyapermintaan kita semua, besarharapan rakyat, pembangunanharus berlanjut, cita-cita kitaberpartai belum terwujud,” kataMuzani dalam keterangannya diJakarta, Minggu (10/10).

Hal itu dikatakan Muzani saatmenghadiri Rapat KoordinasiDaerah (Rakorda) DPD GerindraSulawesi Selatan pada Sabtu (9/10). Dalam Rakorda tersebut, DPDGerindra Sulsel meminta kesediaanKetua Umum Partai Gerindrauntuk maju di Pilpres 2024.

Muzani mengatakan, di Pilpres2019 Prabowo sebagai CalonPresiden berhasil menang diSulawesi Selatan dengan persentase57 persen.

Untuk itu dia meminta kepadaseluruh pengurus DPD, DPC, PAChingga ranting di Sulawesi Selatanmerapatkan barisan sehinggatarget menang di Pilpres dengan Muzani mengatakan, para

kader partai harus menjadi faktorpenentu kemenangan Gerindradi Pemilu 2024 dan Prabowo diPilpres 2024. Menurut dia, dengantarget minimal kemenangan 65persen di Sulsel, maka harusjadikan wilayah tersebut sebagai

“kandang” Gerindra.Dia meminta seluruh kader

Gerindra untuk tidak melakukanperbuatan yang dapat merugikanpartai, namun harus menjadifaktor pemenang bagi PrabowoSubianto di pilpres mendatang.

“Dalam survei, Pak Prabowo

Jakarta, Khazanah--Jakarta, Khazanah--Jakarta, Khazanah--Jakarta, Khazanah--Jakarta, Khazanah-- Partai Pelopormengganti namanya jadi Partai PergerakanKebangkitan Desa (Perkasa) sebagaimanadisepakati oleh anggota dan ditetapkan dalamkongres di Jakarta, Sabtu (9/10) pekan lalu.

“Pergantian nama partai, yang kemudianakan disusul dengan perubahan AD/ARTsebagaimana ditetapkan dalam kongres,merupakan salah satu cara menguatkankonsolidasi kader menjelang PemilihanUmum (Pemilu) 2024,” kata Ketua PanitiaKongres Partai Pelopor 2021 Ristiyantosebagaimana dikutip dari siaran tertulisnyayang diterima di Jakarta.

Ristiyanto menjelaskan bahwa pergantiannama Partai Pelopor ke Partai Perkasamerupakan keputusan kongres.

“Selanjutnya tentu sesuai agenda akanada perubahan AD/ART serta pemilihan

pengurus Partai Perkasa,” katanya.Agenda partai ini berikutnya, kata dia,

mengadakan Kongres I Partai Perkasamenjelang Pemilu 2024. Dengan demikian,kongres di Jakarta, Sabtu, menjadi muktamarterakhir Partai Pelopor, yang resmi bergantinama jadi Partai Perkasa.

Ristiyanto menerangkan bahwa PartaiPerkasa punya paradigma perjuangan yangbaru, yaitu menitikberatkan padakepentingan-kepentingan warga desa.

Partai Perkasa juga punya misi untukmengembalikan praktik perpolitikan nasionalagar konsisten menerapkan nilai-nilaiPancasila.

“Partai Perkasa hadir untuk mengubahparadigma partai politik yang cenderungmemecah-belah kehidupan berbangsa denganidiom nasionalis atau religius,” terang

ideal karena saat ini kita belumada aturan di Undang-Undanguntuk mengintervensi dari sisihulunya tadi,” kata dia.

Sementara itu, di tengahminimnya jumlah perempuanmenjadi penyelenggara pemilu,perempuan juga menghadapitantangan dalam keterlibatannyadalam kepemiluan.

Dani menyebutkan, setidak-nya ada lima hal, mulai darisumber daya perempuan masihterbatas untuk mengisi posisijabatan publik/politik, distribusipengetahuan kepemiluan dansistem politik masih terbatas,rekam jejak dalam organisasi dankepemiluan terbatas, proses seleksicenderung netral gender dalamperencanaan, regulasi, dan imple-mentasi, serta kepentingan politikmasih kental yang berpotensimenghambat partisipasi perem-puan.

Dani menjelaskan, keterlibatanperempuan dalam penyelenggaraanpemilu penting untuk kesetaraanakses bagi perempuan masuk kelembaga negara dan terlibat dalamproses kebijakan publik. Lembagapenyelenggara pemilu merupakanjantung pembuatan keputusanpolitik mengatur seleksikepemimpinan negara secara jujur,adil, demokratis, dan berintegritas.

“Jadi tidak ada lagi sebetulnyapertanyaan kenapa sih kita harusmemperjuangkan hal ini,” tuturdia. ryn/rolryn/rolryn/rolryn/rolryn/rol

Jakarta, Khazanah— Jakarta, Khazanah— Jakarta, Khazanah— Jakarta, Khazanah— Jakarta, Khazanah— Kebijakanafirmasi untuk meningkatkanketerlibatan perempuan sebagaipenyelenggara pemilu telah diatursejak 2007 lalu. Namun, dosenFISIP Universitas Indonesia SriBudi Eko Wardani mengatakan,kondisi empiris menunjukkanminimnya jumlah perempuansebagai anggota KPU maupunBawaslu.

“Kondisi empiris menunjukkanminimnya jumlah perempuansebagai anggota KPU dan Bawas-lu di berbagai tingkatan saat ini,”

ujar Dani dalam webinar padaAhad (10/10).

Dalam Undang-Undang ten-tang Pemilu, keanggotaan KPUdan Bawaslu memperhatikanketerwakilan perempuan seku-rang-kurangnya 30 persen. Menu-rut Dani, rata-rata jumlah anggotaperempuan sebagai penyelenggarapemilu di provinsi maupun kabu-paten/kota di seluruh Indonesiatidak mencapai 20 persen.

Bahkan, kata Dani, masih adadaerah-daerah yang anggota KPUmaupun Bawaslu tidak ada

perempuannya sama sekali. Ditingkat nasional, hanya ada satuperempuan dari jumlah keseluru-han anggota di KPU RI danBawaslu RI.

Dani mengatakan, perlu adaupaya serius dan sistematis untukmengubah kondisi keterlibatanperempuan dalam penyelenggara-an pemilu. Mulai dari prosesrekrutmen dan seleksi penyeleng-gara pemilu hingga keterpilihan-nya harus menjadi satu kesatuantindakan afirmatif.

“Memang kondisi ini belum

MAJU LAGI— Nama Ketum Gerindra, Prabowo Subianto, masih merajai hasil survei sejumlah lembaga. Atas dasar itu, PartaiGerindra sepakat untuk mengusung Menteri Pertahanan Kabinet Bersatu Jilid 2 itu untuk maju kembali di Pilpres 2024 mendatang. DOK

JUMLAH penyelenggara Pemilu dari kalangan perempuan, baik sebagai anggota KPUdan Bawaslu di berbagai tingkatan, hingga saat ini masih minim. Untuk seluruh Indonesia, jumlahnyabahkan tidak mencapai 20 persen. DOK

EDISI 673 TAHUN III 2021 Rp4.500

12SENIN, 11 OKTOBER 2021 SENIN, 04 RABI’UL AWAAL 1443 H

Cakupan Vaksinasi di Padang Terus DikebutPadang, Khazanah - Padang, Khazanah - Padang, Khazanah - Padang, Khazanah - Padang, Khazanah - Untuklebih meningkatkan upayapencegahan dan penanganankasus Covid-19 dan sekaligusmeningkatkan cakupan vaksinasiCovid-19 di Kota Padang,Pemerintah Kota (Pemko) Padangsangat mengharapkan dukungandari semua pihak terutama seluruhwarga Kota Padang itu sendiri.

Seperti diketahui, akibatcapaian vaksinasi yang masihrendah, Kota Padang berdasarkanInstruksi Menteri Dalam Negeri(Inmendagri) Nomor 48 tahun2021 kembali diminta untukkembali memperpanjangpenerapan PPKM Level 4, meskiangka kasus Covid-19 per harinyasudah jauh melandai.Perpanjangan masa PPKM level4 ini berlaku mulai tanggal 5sampai 18 Oktober 2021.

Gubernur Sumbar Mahyeldidalam sambutan dan arahannyamenyampaikan, terkait upayapeningkatan capaian vaksinasidi Kota Padang menyarankanagar Pemko Padang melalui DinasKesehatan dapat bersinergidengan semua pihak.

"Diantaranya baik denganperguruan tinggi yang ada di KotaPadang melalui vaksinasi massalbagi seluruh mahasiswa dancivitas akademika kampus.Diperkirakan semoga bisamencapai 3.000-6.000 orang yangdivaksin," harapnya.

Begitu juga dengan rumahsakit-rumah sakit yang ada diPadang, Pemko Padang harusmenjalin kerjasama yang lebihintens terkait vaksinasi.

"Terutama sekali bagi aparatursipil negara (ASN) di lingkup

Dinkes Targetkan 10 RibuSuntikan Setiap Hari

Padang, Khazanah-Padang, Khazanah-Padang, Khazanah-Padang, Khazanah-Padang, Khazanah- Meskipunkasus positif COVID-19 sudahmelandai, namun Kota Padang belumbisa keluar dari PPKM level 4.

Pemerintah pusat masih mene-tapkan Kota Padang berada dilevel 4 karena capaian vaksinasidi bawah angka rata-rata nasional.

Kepala Dinas Kesehatan KotaPadang Feri Mulyani menyatakan,Pemko Padang melalui Dinas

ngimbau kepada masyarakat agardengan sukarela mendatangisentra-sentra pelayanan vaksinasiuntuk mendapatkan vaksinasi.

"Kita berharap dukungansemua lapisan masyarakat dalammenyukseskan program vaksinasiini. Semoga ke depan KotaPadang bisa keluar PPKM level4," harap Ferimulyan. Faisal BudimanFaisal BudimanFaisal BudimanFaisal BudimanFaisal Budiman

Padang, Khazanah -Padang, Khazanah -Padang, Khazanah -Padang, Khazanah -Padang, Khazanah - Dalamkegiatan Berkantor di Kecamatanyang kali ini dilakukannya diKecamatan Lubuk Begalung(Lubeg), Jumat (8/10/2021), WaliKota Padang Hendri Septa,menyempatkan diri mengunjungisalah satu lokasi objek wisatabaru berupa kolam renangbernuansa alam perbukitan danpersawahan yang tengah dalampengerjaan di KelurahanKampung Jua Nan XX,Kecamatan Lubuk Begalung.

Dalam kesempatan itu walikota didampingi Camat LubegHeriza Syafani beserta lurah se-Kecamatan Lubeg. Juga hadirbeberapa kepala organisasiperangkat daerah (OPD) antaralain Kepala Dinas PertanahanRaju Minropa, Kabag TataPemerintahan Ances Kurniawan,Kabag Kesra Fuji Astomi danlainnya.

"Atas nama Pemerintah KotaPadang kita tentu sangatmenyambut baik adanya objekwisata kolam renang milik salahseorang pengusaha di kaki BukitNobita 2, RT 03 RW 05,Kelurahan Kampung Jua Nan XXini," ungkap wali kota.

"Hal tersebut tentunya menjadidestinasi wisata baru di KotaPadang. Jadi hal seperti ini yangkita harapkan, bagaimanamasyarakat bisa kreatif membuatusaha-usaha baru meskipun ditengah pandemi Covid-19 sataini," imbuh wako yang jugasembari makan siang bersamadengan tokoh masyarakat setempat

Hendri SeptaDukung PelebaranJalan di Pampangan

Padang, Khazanah - Padang, Khazanah - Padang, Khazanah - Padang, Khazanah - Padang, Khazanah - Dalam kegiatan 'Berkantor diKecamatan' yang kali ini dilakukannya di Kecamatan LubukBegalung (Lubeg), Jumat (8/10/2021), Wali Kota PadangHendri Septa menyempatkan diri bertatap muka sembarimenyerap aspirasi warga di Kelurahan Pampangan Nan XX.

Diketahui, sejumlah kegiatan bersama masyarakat dilakukanorang nomor satu di Kota Padang tersebut dimulai dariSubuh Sajadah, Jumat Keliling (Jumling), hinggamensosialisasikan vaksinasi Covid-19, mengunjungi objekwisata baru di wilayah Kecamatan Lubeg.

"Alhamdulillah, berbagai kegiatan dapat kita lakukanhari ini dalam program Berkantor di Kecamatan yangdipusatkan di Kecamatan Lubeg. Kegiatan ini adalah yangkelima kalinya saya lakukan dengan melakukannya bergilirsetiap Jumat di masing-masing kecamatan," tukuk wakomengawali sambutannya dalam acara temu ramah bersamawarga Pampangan di Posko RT 02 RW 05.

Melalui program ini sebut Hendri, merupakan salah satuupayanya untuk lebih memajukan pembangunan di KotaPadang seraya mensejahterakan warga kota yang ia pimpinsecara menyeluruh.

"Kita perlu lebih dekat melihat dan mendengarkan langsungapirasi yang diberikan masyarakat melalui kegiatan ini.Di samping itu, kita juga menginginkan bagaimana wargaPadang dapat senantiasa bersinergi dengan Pemko Padangdalam hal apa saja," cetusnya.

Dalam kesempatan itu, Wako Hendri Septa menyerapberbagai aspirasi dari masyarakat khususnya di KelurahanPampangan Nan XX.

Diantaranya seperti permohonan warga yang memintaPemko Padang dapat mendukung pelebaran jalan di pinggiraliran Sungai Jirak lebih kurang sepanjang 1 km. Kondisijalan yang sempit sampai saat ini tentu susah diakses kendaraanroda empat, apalagi sewaktu terjadi kebakaran mobil pemadamkebakaran tidak bisa melaluinya.

Tak hanya itu, untuk penerangan jalan umum (PJU)di sepanjang jalan tersebut juga dimohonkan warga kepadaWali Kota Padang. Begitu juga antisipasi terhadap banjirdan genangan air yang kerap terjadi serta lainnya.

Usai mendengarkan aspirasi warga di kesempatan itu,Wali Kota Hendri Septa bersama jajaran mengaku siapmenindaklanjutinya sesuai anggaran dan aturan yang ada.

"Insya Allah, aspirasi warga untuk upaya pelebaran jalandi pinggir aliran Sungai Jirak Pampangan ini sekarang kitaterima. Semoga bisa kita tindak lanjuti ke depan. Begitujuga untuk PJU-nya. Sementara untuk persoalan banjir kitaakan meninjaunya ke depan. Apa penyebabnya akan kitaupayakan pengendaliannya," tutur wali kota yang disambutantusias warga Pampangan saat itu.

Dalam kesempatan itu hadir mendampingi wali kotadiantaranya Kepala DPRKP Tri Hadyanto yang juga PltKepala Dinas PUPR, Kabag Prokopim Amrizal Rengganis,Kabag Kesra Fuji Astomi serta Camat Lubeg Heriza Syafanibeserta lurah se-Kecamatan Lubeg. Juga hadir saat itu KepalaKantor Kemenag Padang Edy Oktafiandi, Ketua MUI PadangJaperi serta lainnya. Faisal BudimanFaisal BudimanFaisal BudimanFaisal BudimanFaisal Budiman

Kesehatan Kota Padang terusberupaya mengejar capaian targetvaksinasi agar Kota Padang bisaturun ke level 3.

Kadinkes mengatakan untukmencapai target tersebut, DinasKesehatan terus menggelar vaksin-asi massal di sejumlah lokasi diKota Padang.

Dari kegiatan vaksinasi massalitu, Dinas Kesehatan menargetkan

bisa melakukan 10 ribu suntikanvaksin kepada masyarakat KotaPadang sampai masa perpanjanganPPKM level 4 berakhir pada 18Oktober mendatang.

"Dalam 10 hari ke depan, kitaakan terus mengebut vaksinasidengan menggelar vaksinasi massaldi sejumlah titik di Kota Padang,"kata Ferimulyani.

Untuk itu, Ferimulyani me-

Pemko Padang. Semuanya harusdipastikan tervaksin sebagaicontoh bagi masyarakat. Jika adayang tidak mau jangan raguberikan sanksi tegas," bebernya.

Mahyeldi menyarankan agarpemko sesuai persetujuan KanwilKemenkumham Sumbar, dapatmemeriksa bagi masyarakat yangmembutuhkan pelayananpemerintah apakah sudah vaksinatau belum.

"Bagi warga yang belumvaksin sesuai persetujuan KanwilKemenkumham Sumbar agarvaksin terlebih dahulu barudilayani."

"Maka itu kami memohonkepada warga Sumbar dalam halini Kota Padang mari yang belumvaksin agar memvaksinkan diri.Karena ini semua demi keselamatankita bersama dan menjaga daerahini dari penyebaran Covid-19.Apalagi dengan capaian vaksinasiyang masih rendah menyebabkanKota Padang belum juga turunstatus level PemberlakuanPembatasan Kegiatan Masyarakat(PPKM) Level 4 sudah lebih daridua bulan," ajak Gubernur.

Sementara itu Wali KotaHendri Septa mengatakan, PemkoPadang ia tentu mengucapkanterima kasih dan menyambut baikatas dukungan dari PemprovSumbar melalui Gubernur Sumbardan jajaran yang turut memberikandukungan untuk mencarikan jalankeluar atau 'win-win solution'terkait percepatan cakupanvaksinasi di Kota Padang.

"Jika cakupan vaksinasi diPadang meningkat, maka bagiSumbar tentu juga meningkat.Insya Allah dengan adanya

dukungan langsung dari PemprovSumbar melalui bapak GubernurSumbar kita optimis targetvaksinasi Covid-19 di KotaPadang dapat kita capai," imbuhwako optimis.

Ia menyebutkan, terkait capaianvaksinasi di Kota Padang saat inisudah menyentuh angka 40 persen.Tinggal 5 persen lagi yang mestidikejar barulah bisa turun leveldari level 4 ke level. 3.

"Maka itu kita ke depan akanterus menggenjot vaksinasi denganmelaksanakan vaksinasi massaldi sejumlah titik di Kota Padang.Kita menargetkan maksimalsebanyak 726 ribu orang warga

sudah divaksin hingga akhir tahunnanti. Dengan jumlah itu, berartikita sudah bisa mencapaikekebalan kelompok sesuaiharapan," imbuhnya. Faisal BudimanFaisal BudimanFaisal BudimanFaisal BudimanFaisal Budiman

Ada Objek Wisata Baru di Kampung Juasaat itu.

Wako mengungkapkan,dengan terus tumbuhnya objekwisata baru tentu akan menambahdaya tarik wisatawan ke KotaPadang. Tak hanya itu, ekonomiwarga sekitar objek wisata pundapat bergerak.

"Kita Pemko Padang sangatmendukung hadirnya kolam

renang ini. Insya Allah apa sajanantinya dan setelah pandemiselesai, untuk pengembangannyakita siap dukung. Karena kitalihat kawasan sekitar kolam renangtersebut memiliki potensi, selaindikelilingi perbukitan juga adapersawahan. Jadi cukup menariksaya rasa" tutur Wako HendriSepta. Faisal BudimanFaisal BudimanFaisal BudimanFaisal BudimanFaisal Budiman

Suasana vaksinasi di Kota Padang

Kepala Dinas Kesehatan Kota Padang Feri Mulyani.

Hendri Septa Dukung Pelebaran Jalan di Pampangan

Wali Kota Padang Hendri Septa saat berkanor di Kecamatan Lubeg