volume limas

7
Kelompok 6 Limas Segitiga Agamas hauqalah Braja rafi Ratu dinar Imadulbilad Miske monika

Transcript of volume limas

Page 1: volume limas

Kelompok 6Limas Segitiga

•Agamas hauqalah

•Braja rafi

•Ratu dinar

•Imadulbilad

•Miske monika

Page 2: volume limas

L IMAS ADALAH BANGUN RUANG YANG ALASNYA BERBENTUK SEGI BANYAK (SEGIT IGA , SEGI EMPAT, ATAU SEGI L IMA) DAN BIDANG S IS I TEGAKNYA BERBENTUK SEGIT IGA YANG BERPOTONGAN PADA SATU T IT IK .

Apa itu limas ?

Page 3: volume limas

Bagian bagian Limas

Sudut limas ada 4 :Titik sudut A,B,C dan D.Sisi limas terdiri dari sisi tegak yaitu DAB, DAC,DBC dan sisi alas yaitu sisi ABCRusuk limas segitiga yaitu DA,DB,DC,AB,AC,BCTinggi prisma diwakili denga t

B

A

D

C

t

Page 4: volume limas

Jaring - jaring limas segitiga

Macam macam jaring jaring limas

B

A

D

C

t

Page 5: volume limas

Luas permukaan limas segitiga

luas permukaan : luas alas + jumlah luas seluruh sisi tegak: luas segitiga +(3 X Luas sisi tegak

segitiga): axt + (3 x axt ) 2 2

B

A

D

C

t

ADD

B C

D

Page 6: volume limas

Rusuk limas segitiga

Panjang seluruh rusuk limas segitiga

Yaitu dengan cara menjumlahkan seluruh “ r”

= r+r+r+r+r+r= 6.r AD

B C

D

Dr

r

rr

r

r

B

A

D

C

rr

r

rr

r

Page 7: volume limas

VOLUME LIMAS

Dari percobaan diatas dapat kita simpulkan bahwa :

1∕3 dari volume prisma segitiga diatas , jika dituangkan akan memenuhi volume limas segitiga . Sedangkan rumus volume prisma adalah luas alas × tinggi maka :

1/3 x luas alas x tinggi

B

A

DC

t

A

D

C

t

B