tugas farmako

1
1. Apa yang dimaksud triple response dari Lewis? Adalah 3 tahap reaksi yang terjadi setelah injeksi intradermal histamine. 2. Bagaimana terjadi triple response tersebut? pertama, titik merah berkembang dan menyebar kearah luar sebanyak beberapa millimeter hingga mencapai ukuran maksimal dalam waktu 1 menit dan kemudian membiru. Selanjutnya perlahan warna merah cerah menyebar di sekitar titik merah pertama, dan yang terakhir timbulah pembengkakan yang berisi cairan di atas titik merah awal yang menyebar tersebut,itulah yang dimaksud triple respon dari Lewis. Adapun tiga tahap dari triple response tersebut terjadi akibat: Red spot: karena kapiler dilatasi Flare: kemerahan di daerah sekitarnya karena dilatasi arteriol dimediasi oleh refleks akson. Wheal: karena eksudasi cairan dari kapiler dan venula

description

ds

Transcript of tugas farmako

Page 1: tugas farmako

1. Apa yang dimaksud triple response dari Lewis?

Adalah 3 tahap reaksi yang terjadi setelah injeksi intradermal histamine.

2. Bagaimana terjadi triple response tersebut?

pertama, titik merah berkembang dan menyebar kearah luar sebanyak beberapa millimeter hingga mencapai ukuran maksimal dalam waktu 1 menit dan kemudian membiru. Selanjutnya perlahan warna merah cerah menyebar di sekitar titik merah pertama, dan yang terakhir timbulah pembengkakan yang berisi cairan di atas titik merah awal yang menyebar tersebut,itulah yang dimaksud triple respon dari Lewis.

Adapun tiga tahap dari triple response tersebut terjadi akibat:

Red spot: karena kapiler dilatasiFlare: kemerahan di daerah sekitarnya karena dilatasi arteriol dimediasi oleh refleks akson.Wheal: karena eksudasi cairan dari kapiler dan venula