TP Modul 10

2
Peraturan Pengerjaan Tugas Pendahuluan Jika tidak mengerjakan mengumpulkan TP, maka tidak diperbolehkan mengikuti tes awal. Jika tidak lengkap mengerjakan TP, maka diperbolehkan mengikuti tes awal tetapi nilai TP adalah nol (0). Dilarang Mengerjakan TP di area gedung TPB, bila diketemukan ada yang sedang mengerjakan maka dalam Sesi tersebut dikenai sanksi 1( nilai prakiktum dikurangi 10%) untuk semua praktikan. Oleh karenanya antar praktikan harus saling mengingatkan Pengerjaan TP oleh Praktikan TP dikerjakan praktikan pada kertas A4 dan ditulis tangan menggunakan tinta/pulpen. Pada bagian kanan atas, tuliskan nama, nim, kelompok, dan shift. Soal ditulis kembali di lembar pengerjaan MODUL 10 RESONANSI GELOMBANG BUNYI 1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan: a. Superposisi gelombang! Ilustrasikan dengan gambar! b. Peristiwa Resonansi, dan syarat terjadinya resonansi! 2. Jelaskan: a. Mengapa resonansi terjadi pada ? berikan ulasan jawaban anda! ( ) (tertutup) ( ) (terbuka) b. Turunkan persamaan diatas hingga variabel berubah menjadi dan ! dan representasikan hasilnya menjadi persamaan garis ! 3. Dalam percobaan didapatkan data sebagai berikut : NO Garputala 999 Hz Garpu tala x 1 n L n L 2 0 7,9 0 9,9 3 1 24,9 1 30,9 4 2 42,9 2 52,9 5 3 59,9 3 74,9

description

cc

Transcript of TP Modul 10

Peraturan Pengerjaan Tugas Pendahuluan

Jika tidak mengerjakan mengumpulkan TP, maka tidak diperbolehkan mengikuti tes awal.

Jika tidak lengkap mengerjakan TP, maka diperbolehkan mengikuti tes awal tetapi nilai TP adalah nol (0).

Dilarang Mengerjakan TP di area gedung TPB, bila diketemukan ada yang sedang mengerjakan maka dalam Sesi tersebut dikenai sanksi 1( nilai prakiktum dikurangi 10%) untuk semua praktikan. Oleh karenanya antar praktikan harus saling mengingatkan

Pengerjaan TP oleh Praktikan

TP dikerjakan praktikan pada kertas A4 dan ditulis tangan menggunakan tinta/pulpen. Pada

bagian kanan atas, tuliskan nama, nim, kelompok, dan shift.

Soal ditulis kembali di lembar pengerjaan

MODUL 10

RESONANSI GELOMBANG BUNYI

1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan:

a. Superposisi gelombang! Ilustrasikan dengan gambar!

b. Peristiwa Resonansi, dan syarat terjadinya resonansi!

2. Jelaskan:

a. Mengapa resonansi terjadi pada

? berikan ulasan jawaban anda!

( )

(tertutup)

( )

(terbuka)

b. Turunkan persamaan diatas hingga variabel berubah menjadi dan ! dan

representasikan hasilnya menjadi persamaan garis !

3. Dalam percobaan didapatkan data sebagai berikut :

NO Garputala

999 Hz Garpu tala x

1 n L n L

2 0 7,9 0 9,9

3 1 24,9 1 30,9

4 2 42,9 2 52,9

5 3 59,9 3 74,9

Pertanyaan :

a. Buatlah regresi data garputala 999 Hz, L terhadap n (L sebagai y dan n sebagai x) kemudian carilah gradien nya! Kemudian tentukan besar cepat rambat gelombang bunyi (v) !

b. Buatlah regresi data garputala x L terhadap n (L sebagai y dan n sebagai x) kemudian carilah gradien nya! Kemudian tentukan besar frekuensi (f) garputala x dengan menggunakan cepat rambat gelombang bunyi (v) hasil perhitungan nomor 3a !

4. Sebutkan dan jelaskan aplikasi dari konsep fisika terkait Resonansi Gelombang Bunyi yang

berkaitan dengan fakultas atau bidang studi anda!

5. Jelaskan prosedur percobaan Resonansi Gelombang Bunyi secara jelas dan terperinci!