TP kakao.doc

download TP kakao.doc

of 19

Transcript of TP kakao.doc

  • 7/23/2019 TP kakao.doc

    1/19

    IDENTIFIKASI MORFOLOGI TANAMAN KAKAO

    LAPORAN PRAKTIKUM

    Diajukan Guna Memenuhi Laporan Praktikum Mata Praktikum

    Budidaya Tanaman Perkebunan

    Oleh

    NAMA : Dini Regita Pangestu

    NIM : 131510501010

    GOLONGAN : B

    KELOMPOK : 1

    LABORATORIUM AGROTEKNOLOGI

    PROGRAM STUDI AGROTEKNOLOGI

    FAKULTAS PERTANIAN

    UNIERSITAS !EMBER

    "015

  • 7/23/2019 TP kakao.doc

    2/19

    BAB 1# PENDA$ULUAN

    1#1 Lata% Be&a'ang

    Pada daerah asalnya kakao merupakan tanaman kecil di bagian bawah

    hutan hujan tropis di Amerika elatan! tumbuhan ini selalu terlindung poho besar

    lain" Penyebarannya dengan geogra#is antara $%o L&' $%o L! dengan batas

    penyebaran yang memberikan keuntungan antara (%o L dan (%o L&" Daerah

    hutan hujan tropis merupakan daerah dengan si#at ekologi cocok untuk tanaman

    kakao"

    Tanaman kakao )Theobroma cacao* merupakan tanaman perkebunankomersil yang dibudidayakan dalam rangka meningkatkan sumber de+isa negara"

    Tanaman ini dinilai cocok dibudidayakan di perkebunan rakyat karena tanaman

    ini mapu berbunga dan menghasilkan buah sepanjang tahun" Di ,ndonesia!

    tanaman kakao pertama kali dibudidayakan di daerah pulau -awa! namun sekarang

    tanaman ini sudah berkembang di seluruh wilayah ,ndonesia" bagian tanaman

    kakao yang sering diman#aatkan adalah bijinya! yaitu sebagai bahan utama

    pembuatan coklat"

    istem perakaran tanaman ini berbeda'beda" Apabila tanaman kakao

    ditanam pada lahan dengan permukaan air tanah yang dalam! maka akar tunggang

    akan tumbuh panjang dan menembus sampai kedalaman tertentu hingga tanaman

    ini mendapatkan air" ebaliknya! apabila tanaman kakao ditanam pada lahan yang

    permukaan air tanahnya tinggi! maka akar tungga atumbuh tidak terlalu

    memanjang dan akar'akar lateralnya akan tumbuh dekat dengan permukaan

    tanah"pertumbuhan akar yang memanjang ke bawah hingga mencapai (. meter

    dan tumbuh memanjang ke samping hingga mencapai / meter"

    -ika tanaman ini dibudidayakan di kebun! dalam umur 0 tahun tingginya

    mencapai (!/'0 meter dan pada umur ($ tahun tingginya bisa mencapai 1!.'2

    meter" Pertumbuhan tanaman kakao di habitat aslinya! memerlukan naungan

    tanaman lain" aat melakukan budidaya kakao! tanaman naungan masih sangat

    dibutuhkan" Pada dasarnya kakao adalah tanaman yang suka naungan! laju

    #otosintesis optimumnya berlangsung pada intensitas cahaya sekitar 2%3"

  • 7/23/2019 TP kakao.doc

    3/19

    4akao merupakan tanaman yang bersi#at dimor#isme! artinya memiliki

    dua bentuk tunas +egetati#" Tunas yang arah pertumbuhannya ke ata disebut

    dengan tunas ortotrop atau tunas air )wiwilan atau chupon* sedangkan untuk tunas

    yang arah pertumbuhannya kesamping disebut plagiotrop )5abang kipas atau #an*"

    6iwilan inilah yang perlu dilakukan pemangkasan agar nutrisi yang terserap oleh

    tanaman kakao tidak terbuang sia'sia" Budidaya tanaman kakao memiliki teatmen

    khusus agar menghasilkan produksi yang maksimal" Oleh karena itu! kita harus

    mempelajari mor#ologi tanaman kakao agar tidak salah dalam budidaya"

    1#" Tu(uan

    Ma)asis*a +a+,u +engena&i -an +engga+.a%'an 'a%a'te%isti'

    +/%/&/gi a'a%2 .atang2 -aun2 .unga2 .ua) -an .i(i tana+an 'a'a/#

  • 7/23/2019 TP kakao.doc

    4/19

    BAB "# TIN!AUAN PUSTAKA

    Tanaman kakao merupakan salah satu genus Theobrama dari #amilia

    Sterculaiceae yang banyak dibudidayakan! yang secara sistematika memiliki

    urutan taksonomi sebagai berikut7

    Di+isi 7 Angiospermae

    ubdi+isi 7 Dicotyledoneae

    Ordo 7 Mal+ales

    8amilia 7 terculiacea

    Genus 7 Theobromapesies 7 Theobroma cacaoL"

    4akao merupakan tanaman perkebunan yang memiliki nilai ekonomi

    cukup tinggi dan stabil"indonesia sendiri merupakan salah satu negara

    pembudidaya tanaman kakao paling luas di duania dan termasuk negara penghasil

    kakao terbesar ke tiga setelah ,+ory'5oast dan Ghana )Puslitbang! $%(%*"

    Produkti+itas rata'rata kakao ,ndonesia baru mencapai 9$. kg:ha:tahun! jauh di

    bawah potensinya di atas $"%%% kg:ha:tahun" alah satu penyebab rendahnya

    produkti+itas kakao adalah gangguan hama dan penyakit )Limbongan! $%($*"

    Bagian tanaman yang diman#aatkan adalah bagian biji yang terletak di dalam buah

    kakao" elain diman#aatkan sebagai bahan makanan! kakao juga merupakan

    tanaman komoditas penting yang diman#aatkan sebagai bahan baku industri

    kosmetik )Bertolde! $%%;*"

    4akao termasuk tanaman kauli#lori yang artinya bunga dan buah tumbuh

    pada batang dan cabang tanaman" Dalam setiap buah terdapat sekitar $%'.% butir

    biji! yang tersusun dalam lima baris dan menyatu pada bagian poros buah" Biji

    dibungkus oleh daging buah atau pulpyang berwarna putih dan rasanya manis"

    Pulp tersebut mengandung

  • 7/23/2019 TP kakao.doc

    5/19

    Tanaman kakao sering dihinggapi beberapa serangga polinator" erangga'

    serangga ini sangat membantu penyerbukan yang terjadi pada bunga kakao"

    erangga'serangga seperti lebah! semut dan kumbang kecil penghisap madu

    sering dijumpai menghinggap pada bunga kakao" erangga'serangga inilah yang

    sangat membantu dalam proses penyerbukan tanaman kakao )Adjaloo! $%(0*"

    Langkah awal untuk mendukung pengembangan tanaman kakao agar berhasil!

    yaitu dengan mempersiapkan bahan tanam di tempat pembibitan" aat melakukan

    pembibitan! perawatan pada saat pembibitna harus dilakukan secara intensi#"

    elain pemupukan! jenis tanah juga mempengaruhi proses pembibitan" 4adar hara

    baik makro maupun mikro! harus dipenuhi dalam jumlah yang cukup untuk

    mendukung pertumbuhan dan produkti+itas kakao" etiap +ase pertumbuhan dan

    +ariasi umur kakao memerlukan jeniis dan jumlah hara yang berbeda )idabutar!

    $%(0*"

    Teknik budidaya yang baik maka akan menghasilkan produksi yang baik

    pula" Mulai dari pembibitan! penanaman! perawatan! pemupukan! pemangkasan

    pemanenan dan pengolahan hasil panen harus dilakukan sesuai dengan prosedur

    yang ada agar dihasilkan produk jadi yang memiliki kualitas baik agar petani

    menjadi sejahtera )Gockowski! $%((*" 8rekuensi dan tinggi pangkasan batang

    terbukti mempengaruhi pertumbuhan dan sebaran akar" Tinggi pangkasan yang

    mendekati permukaan tanah )sekitar $. cm* meningkatkan pertumbuhan akar

    halus pada lapisan permukaan )%'(% cm*! dengan demikian kemungkinan

    terjadinya kompetisi akan air dan hara dengan tanaman semusim menjadi semakin

    besar )Triwanto"! et al.$%($*"

    4endala yang dihadapi saat membudidaya kakao yaitu adanya serangan

    organisme pengganggu tanaman yang dpapat menurunkan produksi tanaman"

    salah satu penyakit penting pertanaman kakao adalah busuk buah yang disebabkan

    oleh patogenPhytophthorapalmivora" erangan penyakit ini mampu menurunkan

    produksi kakao hingga 113" P" palmi+ora merupakan salah satu patogen yang

    paling serius pada kakao di seluruh dunia! dan di Asia Tenggara spesies ini

    ditemukan hampir pada semua penyakit yang disebabkan Phytophthora

    palmivora)=ubiyo! $%(0*" Tak hanya penyakit! serangan hama Penggerek Buah

  • 7/23/2019 TP kakao.doc

    6/19

    4akao juga termasuk dalam hama penting yang mampu menurunkan kualitas dan

    produksi tanaman kakao" 4ehilangan yang terjadi disebabkan karena buah kakao

    yang terserab# hama PB4 bijinya menjadi lengket dan kandungan lemaknya

    menurun" Apabila hama ini menyerang buah pada saat buah masih muda akan

    mengakibatkan kehilangan hasil yang lebih besar! karena buah akan mengalami

    kerusakan dini sehingga buah tidak dapat dipanen )Limbongan! $%($*"

    &ntuk mengatasi masalah serangan OPT ini dapat dilakukan dengan

    meman#aatkan musuh alami seperti laba'laba! semut dan cicak" edangkan untuk

    mengatasi permasalahan busuk buah kakao dapat melakukan sanitasi kebun!

    mekanis dan kultur teknis )Direktorat Perlindungan Perkebunan! Direktorat

    -enderal Bina Produksi Perkebunan! $%%$*" elain itu teknik pengendalian dengan

    menggunakan pendekatan molekuler juga bisa dilakukan guna merakit +arietas

    baru yang mampu mengendalikan hama penyakit" Penyisipan gen dan

    perbanyakan secara kultur jaringan bisa dilakukan sehingga diperoleh +arietas

    yang diinginkan )=ojas! $%(%*"

  • 7/23/2019 TP kakao.doc

    7/19

    BAB 3# METODE PRAKTIKUM

    3#1 4a'tu -an Te+,at

    Pelaksaana praktikum Budidaya Tanaman Perkebunan %0 Oktober $%(.

    pukul %27%%'selesai" Praktikum ini dilkasanakan di Lahan Percobaan 8akultas

    Pertanian &ni+ersitas -ember"

    3#" A&at -an Ba)an

    0"$"( Alat

    (" 4amera

    $" Pensil 6arna

    0" Alat Tulis

    1" >and Out

    0"$"$ Bahan

    (" Tanaman 4akao

    1# 3#3 a%a Ke%(a

    (" Mengamati pohon kakao yang sedang berbunga dan berbuah

    $" Mengambil gambar dengan kamera! bagian akar )bila memungkinkan*! batang!

    daun! bunga! buah )penampang melintang dan membujur buah* dan biji

    0" Menggambar bagian akar )bila memungkinkan*! batang! daun! bunga! buah

    )penampang melintang dan membujur buah* dan biji dengan bai dan benar serta

    beri keterangan lengkap )warna serta bentuk daun! bunga buah dan biji*"

    BAB 6# $ASIL DAN PEMBA$ASAN

    6#1 $asi&

    Tabel (7 Mor#ologi tanaman kakao

  • 7/23/2019 TP kakao.doc

    8/19

    N/ Ga+.a% Kete%angan

    1

    Gambar a* Daun Tua b* 8lush )daun muda*

    Daun Tua7 Bentuk

    bulat memanjang!

    ujung daun

    meruncing! pangkal

    daun runcing!

    panjang daun 0% cm

    dan lebar (% cm!

    permukaan licin

    )mengkilap*

    Daun Muda7

    Terbentuk akibat

    tumbuh tunas baru"

    Membentuk 0'9

    lembar daun! warnya

    coklat )peach*

    transparan"

  • 7/23/2019 TP kakao.doc

    9/19

    Buah muda

    berwarna merah!

    masak berwarna

    jingga atau orange!

    kulit buah memiliki

    (% alur" Biji tersusun

    . baris poros buah!

    jumlahnya $%'.%

    butir per buah!

    kotiledon putih

    3 Bunga tumbuh dan

    berkembang dari

    bekas ketiak!

    terdapat . kelompok

    yang bebas . daun

    mahkota! (% tangkai

    sari dalam $

    lingkaran terdiri dari

    . tangkai sari tetapi

    hanya ( lingkaran

    yang #ertil" . daun

    buah bersatu!

    tangkai bunga )('(!.

    cm*" Daun makkota

    panjang 9'/ mm

  • 7/23/2019 TP kakao.doc

    10/19

    6 a* -orket7 tempat

    percabangan dari

    pola percabangan

    ortotrop ke

    pagiotrop

    b*Ortotrop7 Tunas

    yang

    pertumbuhannya

    ke atas

    c* Plagiotrop7 tunas

    yang arah

    pertumbuhannya

    kesamping

    d*Batang utama7

    batang ortotrop

    yang sudah tua"

    5

    ebagian besar! akar

    lateralnya

    )mendatar*

    berkembang dekat

    permukaan tanah

    pada kedalaman %'

    0%cm"berakara

    tunggang" Akar

    tungganya

    bercabang )ramosis*

  • 7/23/2019 TP kakao.doc

    11/19

    6#" Pe+.a)asan

    Mor#ologi merupakan kajian yang sangat penting untung mempelajari

    suatu objek termasuk tumbuhan" Mempelajari mor#ologi suatu tumbuhan kita

    mampu mengetahui karakteristik dan siklus hidupnya! dengan demikian kita

    mampu menjawab tantangan untuk meningkatkan proporsi produk dari tanaman

    tersebut" ehingga kebijakan pemerintah untuk mengembangkan suatu komoditas

    untuk mencukupi kebutuhan dalam negeri dapat terpenuhi" Pada aspek pertanian!

    mor#ologi ini digunakan untuk mengetahui cara'cara dalam bercocok tanam

    misalkan karakteristik hidup 4akao hidup di daerah mana! dengan ketinggian

    berapa! atau cara pengolahan tanah dan pemberian pupuknya" 8aktor inilah yang

    menjadi penentu kualitas produk tersebut! banyaknya produk yang dihasilkan dan

    tentu saja laba yang akan didapatkan"

    4akao merupakan tanaman yang berasal dari jenis Theobroma yang

    diusahakan secara komersil" Beberapa si#at dari buah dan biji digunakan sebagai

    dasar klasi#ikasi dalam sistem taksonomi" Bagian'bagian tanaman kakao yaitu

    akar! batang! daun! bunga dan buah"

    Akar

    Akar kakao sebagian besar akar lateralnya berkembang dekat permukaan

    tanah )surface root feeder* yaitu pada kedalaman tanah %'0% cm" Pada akar kakao

    terdapat cendawan mikori

  • 7/23/2019 TP kakao.doc

    12/19

    Tanaman kakao yang ditumbuhkan menggunakan benih! setelah tumbuh

    mencapai ketinggian %!;'(!. meter akan berhenti tumbuh yang kemudian akan

    membentuk jorket" -orket yaitu tempat percabangan dari pola percabanga ortotrop

    ke plagiotrop" Pertumbuhan jorket ditandai dengan berhentinya pertumbuhan

    tunas ortotrop" &jung perhentian tersebut akan tumbuh 0'9 cabang yang arah

    pertumbuhannya ke samping arah horisontal yang disebut dengan cabang primer"

    Dari cabang'cabang inilah tumbuh cabang lateral yang menjadikan tanaman

    terlihat rimbun"

    Daun

    Daun tanaman kakao juga memiliki si#at dimor#isme" i#at khusus yang

    dimiliki daun kakao yaitu! daun ini memiliki dua persendian )articulation* yang

    terletak di pangkal dan ujung tangkai daun" Persendian ini mampu menggerakkan

    daun menuju arah datangnya sinar matahari" Bentuk daun kakao bulat memanjang

    dengan ujung runcing )acuminatus* dan pangkal daun" Tulang daun menyirip dan

    menonjol ke permukaan daun bagian bawah dengan permukaan daun yang licin

    mengilap" aat daun dewasa panjangnya mencapai 0% cm dan lebarnya (% cm!

    dengan warna daun dewasa hijau tua" Pertumbuhan daun pada cabang

    plagiotropberlangsung secara serempak namun berkala" Masa tumbuh tunas'tunas

    baru ini disebut dnegan #ushing atau pertunasan"

    Bunga

    Tanaman kakao memiliki bunga yang mampu tumbuh di dan berkembang di

    bekas ketiak daun pada batang dan cabang! si#at ini disebut dengan si#at kauli#lori"

    Tempat tumbuhnya bunga ini semakin lama semakin menebal yang disebut

    dengan bantalan bunga" =umus bunga kakao yaitu 4.5.A.?.G ).*! yang berarti

    bunga tersusun atas . daun kelopak! . daun mahkota! (% tangkai sari yang

    tersusun dalam $ lingkaran dan masing'masing terdiri dari . tangkai sari namun

    hanya ( lingkaran yang #ertil! dan . daun buah" 6arna bunga kakao yaitu putih!

    ungu atau kemerahan"

  • 7/23/2019 TP kakao.doc

    13/19

    Gambar 1"$"(7 Mor#ologi Bunga 4akao

    Buah dan Biji

    6arna buah kakao ketika muda yaitu bijau dan ketika tua berwarna kuning"

    @amun apabila buah kakao berwarna merah saat tua akan berwarna jingga" 4ulit

    buah memiliki (% alur dalam dan dangkal yang letaknya berselang'seling" Buah

    akan masak setelah buah berumur 9 bulan" Pada saat buah siap dipanen!

    ukurannya ber+ariasi tergantung pada kulti+ar dan #aktor'#aktor lingkungan"

    Biji kakao terdiri dari (% baris yang mengelilingi poros buah" -umlah biji

    dalam buah berkisar antara $%'.% butir" Biji dibungkus dengan daging buah yang

    berwarna putih" Lapisan selanjutnya adalah kulit biji yang membungkus dua

    kotiledon dan poros embrio" Biji kakao tidak memiliki masa dorman! sehingga biji

    ini terkadang dapat berkecambah saat biji masih ada di dalam buah yang terlambat

    dipanen"

    Perbedaan antara kakao lindak dan kakao mulia terletak pada beberapa poin!

    diantaranya adalah bentuk! warna! biji! berat biji! warna kotiledon! dan aroma"

    4akao mulia memiliki buah berbentuk bulat telur sampai lonjong dengan warna

    buah merah! bijinya besar dan bulat dengan berat biji sekitar (!$ gram! warna

    kotiledonnya dominan berwarna putih dengan aroma khas dan kandungan lemak

    kurang dari .93" 4akao lindak memiliki buah yang bulat sampai bulat telur

    dengan warna buah hijau muda dan bentuk biji lebih kecil dan memanjang"

    4auli#lori adalah si#at yang dimiliki bunga kakao yang mampu tumbuh di

    bekas ketiak daun" edangkan #lush yaitu masa pertumbuhan tunas'tunas baru

  • 7/23/2019 TP kakao.doc

    14/19

    daun kakao" Mempelajari mor#ologi kakao ssngat penting karena kita mampu

    mengetahuai bagian'bagian dari tanaman ini! seperti akar! batang! daun!bunga dan

    buah" etiap jenis tanaman memiliki ciri masing'masing" eperti yang telah

    dijelaskan di atas! misalnya saja tanaman kakao lindak dan kakao mulia" Dengan

    mepelajari mor#ologi tanaman kakao ini kita dapat mengetahui dan

    mengelompokkan kakao sesuai dengan jenis dan ciri yang dimiliki kakao tersebut"

    elain itu kita juga dapat merawat dan memanen tanaman kakao tersebut sesuai

    dengan jenisnya! karena setiap jenis kakao memiliki karakteristik yang berdeda"

    Gambar 1"$"$7 Bunga 4auli#lori pada tanaman 4akao

    arietas kakao antara lain! criollo! #orastero dan trinitario" 5riolo merupakan

    jenis kakao yang memiliki mutu biji sangat baik dan dikenal sebagai kakao mulia"

    -anis #orastero memiliki mutu sedang sehingga banyak diusahakan oleh beberapa

    negara produsen kakao" edangkan kakao jenis trinitario merupakan jenis kakao

    hibrida yang berasal dari tetua criolli dan #orastero yang silang secara alami"

    4akao ini memiliki kualitas yang heterogen" Terkadang kakao ini memiliki

    kualitas seperti criollo namun terkadang juga seperti #orastero"

    4ondisi mor#ologi tananman kakao pada lahan praktikum memiliki

    kelebihan sebagai berikut7 tanamannya tidak terlalu tinggi sehingga

  • 7/23/2019 TP kakao.doc

    15/19

    memungkinkan untuk pemanenan dengan mudah" elain itu! jika dilihat dari

    struktur bijinya kakao ini mendapat asupan nutrisi dan air dengan cukup baik

    karena memiliki struktur yang rapi dan pulp yang tebal" @utrisi merupakan syarat

    utama untuk proses pembuahan karena buah merupakan bentuk dari cadangan

    makanan tanaman" Pulp yang tebal mampu menghambat proses perkecambahan

    lebih cepat! karena si#at kakao yang tidak memiliki masa dormansi biji" Tetapi!

    ketika sudah sampai pada tahap penyimpanan! pulp ini harus dibuang karena

    dalam proses #ermentasi biji dapat merusak #isiologi biji kakao" 4ekurangan pada

    tanaman kakao dilahan percobaan cukup banyak" 4urangnya perawatan dan

    pemangkasan mengkaibatkan daun tanaman kakao sangat rimbun sehingga sinar

    matahari tidak dapat masuk" >al ini memungkinkan terjadi kelembapan tinggi!

    dimana nantinya dapat memicu adanya serangan dari OPT" Banyak OPT yang

    sudah menyerang diantaranya adalah7

    Gambar 1"$"07 Gejala Gambar 1"$"17 Gejala

    serangan 4epik Penghisap serangan PB4o

    Buah )Helopelthis* )Pod Borer*

  • 7/23/2019 TP kakao.doc

    16/19

    Gambar 1"$".7 Gejala erangan Gambar 1"$"97 erangan

    Penggerek Batang )=ed Branch Borer* beserata 4utu Putih Pada Tanaman

    hama penggerek 4akao

    elain terdapat serangan hama! pada tanaman kakao dilahan percobaan

    juga terdapat penyakit yang menyerang diantaranya adalah 7 Bercak daun! Busuk

    Buah )Phytoptera palmivora* dan Antraknose" Penyakit ini! juga berkembang

    pada cuaca yang sangat tinggi dan kelembapan tinggi" Oleh karena itu! perawatan

    dan treatmen tertentu sangat di butuhkan tanaman"

  • 7/23/2019 TP kakao.doc

    17/19

    BAB 5# KESIMPULAN DAN SARAN

    5#1 Kesi+,u&an

    (" Mor#ologi tanaman sangat penting di pelajari untuk mengetahui karakteristik

    dan meningkatkan kualitas serta produksinya" ehingga kebijakan pemerintah

    untuk mengembangkan suatu komoditas untuk mencukupi kebutuhan dalam

    negeri dapat terpenuhi"

    $" etiap kakao memiliki karakteristiknya masing'masing! ada $ tipe tunas pada

    batang tanaman kakao yaitu ortotrop dan plagiotrop" Tanaman kakao yang

    ditumbuhkan menggunakan benih! setelah tumbuh mencapai ketinggian %!;

    (!. meter akan berhenti tumbuh yang kemudian akan membentuk jorket"

    0" arietas kakao antara lain! criollo! #orastero dan trinitario" 5riolo merupakan

    jenis kakao yang memiliki mutu biji sangat baik dan dikenal sebagai kakao

    mulia"

    5#" Sa%an

    Praktikum kali ini sudah berjalan cukup baik! hanya saja kurangnya

    pemahaman materi sehingga banyak yang masih bingung" ebaiknya asisten lebih

    membimbing lagi tentang mor#ologi kopi seperti apa dan mempertimbangkan atau

    berdiskusi kelemahan atau kelebihannya"

  • 7/23/2019 TP kakao.doc

    18/19

    DAFTAR PUSTAKA

    Adjaloo" $%(0" ,nsect assemblage and the pollination system o# cocoa

    )Theobroma cacao L*"Applied Biosciences. 9$ )/*7 1./$'1.;1

    Bertolde"! Almeida"! 5orrea"! Gomes"! Gaiotto"! Baligar dan Loguercio" Molecular!physiological and morphological analysis o# waterlogging tolerance in

    clonal genotypes o# Theobroma cacao L" The Physiologi Advance Acces. 0

    ).*7('($

    Direktorat Perlindungan Perkebunan! Direktorat -enderal Bina Produksi

    Perkebunan" $%%$" Musuh Alami Hama dan Penyakit Tanaman Kakao"

    -akarta7 Departemen Pertanian"

    Gockowski" $%((" ,ncreasing ,ncome o# Ghanaian 5ocoa 8armers7 ,s ,ntroduction

    o# 8ine 8la+our 5ocoa a iable Alternati+e"Agriculture. .% )$*!(2.'$%%

    Limbongan"-" $%($" 4arakteristik Mor#ologis dan Anatomis 4lon >arapan Tahan

    Penggerek Buah 4akao ebagai umber Bahan Tanam"itbang Pertanian.

    0( )(*7(.'$%

    Puslitbang" $%(%" Budidaya dan Pascapanen Kakao" Bogor7 Puslitbang

    Perkebunan

    =ojas"! =ehner" $%(%" 5olletotrichum gloeosporioides s"l" associated with

    Theobroma cacao and other plants in Panama7 multilocus phylogenies

    distinguish host'associated pathogens #rom asymptomatic endophytes"

    Mycologia. (%$ )9*7 (0(/'(00/

    =ubiyo dan Amaria"6" $%(0" 4etahanan Tanaman 4akao terhadap Penyakit

    Busuk Buah )Phytophthora Palmi+ora Butl"*"Perspektif. ($ )(*7$0'09

    idabutar"""! iagian"! Meiriana" $%(0" =espons Pertumbuhan Bibit 4akao

    )Theobroma 5acao L"* terhadap Pemberian Abu -anjang 4elapa awit dan

    Pupuk &rea pada Media Pembibitan"Agroteknologi. ( )1*7(';"

    usanto! 8"C" $%%/" Tanaman Kakao Budidaya !an Pengolahan Hasil"

    ogyakarta7 4anisius"

  • 7/23/2019 TP kakao.doc

    19/19

    Triwanto" -"! yai#uddin"! MuttaEin" $%($" Aplikasi Agro#orestry di Desa

    Mentaraman 4ecamatan Donomulyo 4abupaten Malang"!"!#KAS#. ; )(*7

    (0 ' $(