Soal MDE Tutor A1

2
Soal MDE Tutor A1 1. seorang pria usia 32 tahun datang karena menurut temannya mata pasien nampak kuning. Selain itu pasien mengeluhkan mual, demam, dan cepat lelah. Mata kuning pda kasus di atas dapat diperiksa pada a. konjungtiva b. palpebra c. c.sklera d. kornea e. pupil 2. warna normal pada bagian mata yg ditanya nomer satu adalah a. bening b. merah c. kuning d. putih e. merah muda 3. organ tsb pada jawaban soal no.1 merupakan bagian dari a. tunika vaskulosa bulbi b. b. Tunika fibrosa bulbi c. tunika interna bulbi d. Mm.bulbus okuli e. Camera okuli 5. Di bagian rostral, sklera berbatasan/bertemu dgn kornea. Tempt bertemunya batas sklera dan kornea berbentuk lingkaran dinamakan a. arcus presenilis b. limbuskornea 6. degenerasi lemak yg terjadi di sekitar kornea biasanya terjadi pada orang tua, apabila terjadi pada anak kecil diagnosis nya adalah a. arcus senilis b.arcus presenilis c. arcus degeneratif

description

MDE

Transcript of Soal MDE Tutor A1

Page 1: Soal MDE Tutor A1

Soal MDE Tutor A1

1. seorang pria usia 32 tahun datang karena menurut temannya mata pasien nampak kuning. Selain itu pasien mengeluhkan mual, demam, dan cepat lelah. Mata kuning pda kasus di atas dapat diperiksa padaa. konjungtivab. palpebrac. c.sklerad. korneae. pupil

2. warna normal pada bagian mata yg ditanya nomer satu adalaha. beningb. merahc. kuningd. putihe. merah muda

3. organ tsb pada jawaban soal no.1 merupakan bagian daria. tunika vaskulosa bulbib. b. Tunika fibrosa bulbic. tunika interna bulbid. Mm.bulbus okulie. Camera okuli

5. Di bagian rostral, sklera berbatasan/bertemu dgn kornea. Tempt bertemunya batas sklera dan kornea berbentuk lingkaran dinamakan

a. arcus presenilis

b. limbuskornea

6. degenerasi lemak yg terjadi di sekitar kornea biasanya terjadi pada orang tua, apabila terjadi pada anak kecil diagnosis nya adalah

a. arcus senilis

b.arcus presenilis

c. arcus degeneratif

d. limbus degeneratif

7. Pada px.fisik diagnostik, anemia dapat diketahui dgn memeriksa mata, bagian mata apakah yg diperiksa

a. konj.palpebra

b.palpebra sup.

c.palpebra inf.

d. kornea

Page 2: Soal MDE Tutor A1

e. sklera

8. warna normal konjungtiva adalah?

a. jernih

b. pucat

c. keruh

d. putih

e. merah muda

9. bulbus oculi dapat dibagi atas segmen aterior dan posterior. Disebut apakah segmen posterior?

a. humor aquos

b. humor lacriosa

c. humor vitriosa

d. humor camera anterior

e. humor camera posterior