SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN PADA HOTEL RIO CITY … · karyawannya menghasilkan laporan...

12
IJCCS, Vol.x, No.x, Julyxxxx, pp. 1~5 ISSN: 1978-1520 1 Received June1 st ,2012; Revised June25 th , 2012; Accepted July 10 th , 2012 SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN PADA HOTEL RIO CITY PALEMBANG METODE RATIONAL UNFIED PROCESS 1 Ade Pertiwi Tobing, 2 Lisa Aprianti, 3 Sudiadi, 4 Della Oktaviany STMIK MDP; jalan Rajawali No. 14 Palembang, Telp :(0711) 376400 Fax: (0711 376360 Jurusan Sistem Informasi, STMIK GI MDP, Palembang e-mail: 1 [email protected], 2 [email protected], 3 [email protected], 4 [email protected] Abstrak Sistem Informasi kepegawaian ini adalah untuk dapat mengetahui dan menganalisis sistem informasi kepegawaian pada Hotel Rio City Palembang. Beberapa permasalahan yang ada di Hotel Rio City adalah data pegawai, data absensi, data jabatan dan data gaji dalam proses penginputan data ke Microsoft Excel yang berbeda sehingga kurang efisien saat membuat laporan dan data kepegawaian belum tersortir secara sistematis sehingga lambatnya proses pencarian data pegawai. Proses pengembangan sistem ini dalam proses skripsi menggunakan metode RUP (Rational Unfied Process) yaitu dengan melakukan fase permulaan, fase perencanaan, tahapan konstruksi, dan tahapan transisi. Hasil yang didapat dengan adanya sebuah Sistem Informasi Kepegawaian ini, diharapkan dapat lebih memudahkan dalam memberikan informasi pengolahan data pegawai, data absensi, data jabatan dan data gaji karyawannya menghasilkan laporan perhitungan gaji bulanan karyawan yang akurat. . Kata kunci: Microsoft Visual Studio 2008 dan Microsoft SQL Server 2008 Abstract Staffing information system is to be able to know and analyze the personnel information system at Rio City Hotel Palembang . Some of the existing problems in the Hotel Rio City is employee data , attendance data , the data position and salary data in the process of inputting data into Microsoft Excel is different so it is less efficient when creating reports and employment data have not been systematically sorted so that slow the search process employee data . The process of developing this system in the process of thesis using RUP ( Rational unfied Process) by performing the start-up phase , the planning phase , construction phase , and phase transitions . The results obtained in the presence of a Human Resources Information System , is expected to further facilitate the information processing employee data , attendance data , the data position and salary data of employees generate reports employees' monthly salary calculation accurate. . Keywords: Microsoft Visual Studio 2008 dan Microsoft SQL Server 2008

Transcript of SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN PADA HOTEL RIO CITY … · karyawannya menghasilkan laporan...

IJCCS, Vol.x, No.x, Julyxxxx, pp. 1~5ISSN: 1978-1520 1

Received June1st,2012; Revised June25th, 2012; Accepted July 10th, 2012

SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN PADA HOTEL RIO CITY PALEMBANGMETODE RATIONAL UNFIED PROCESS

1Ade Pertiwi Tobing, 2Lisa Aprianti, 3Sudiadi, 4Della OktavianySTMIK MDP; jalan Rajawali No. 14 Palembang, Telp :(0711) 376400 Fax: (0711 376360

Jurusan Sistem Informasi, STMIK GI MDP, Palembange-mail: [email protected],[email protected], 3 [email protected],4

[email protected]

AbstrakSistem Informasi kepegawaian ini adalah untuk dapat mengetahui dan menganalisis

sistem informasi kepegawaian pada Hotel Rio City Palembang. Beberapa permasalahan yangada di Hotel Rio City adalah data pegawai, data absensi, data jabatan dan data gaji dalamproses penginputan data ke Microsoft Excel yang berbeda sehingga kurang efisien saatmembuat laporan dan data kepegawaian belum tersortir secara sistematis sehingga lambatnyaproses pencarian data pegawai. Proses pengembangan sistem ini dalam proses skripsimenggunakan metode RUP (Rational Unfied Process) yaitu dengan melakukan fase permulaan,fase perencanaan, tahapan konstruksi, dan tahapan transisi. Hasil yang didapat dengan adanyasebuah Sistem Informasi Kepegawaian ini, diharapkan dapat lebih memudahkan dalammemberikan informasi pengolahan data pegawai, data absensi, data jabatan dan data gajikaryawannya menghasilkan laporan perhitungan gaji bulanan karyawan yang akurat.

.

Kata kunci: Microsoft Visual Studio 2008 dan Microsoft SQL Server 2008

AbstractStaffing information system is to be able to know and analyze the personnel

information system at Rio City Hotel Palembang . Some of the existing problems in the HotelRio City is employee data , attendance data , the data position and salary data in the process ofinputting data into Microsoft Excel is different so it is less efficient when creating reports andemployment data have not been systematically sorted so that slow the search process employeedata . The process of developing this system in the process of thesis using RUP ( Rational unfiedProcess) by performing the start-up phase , the planning phase , construction phase , and phasetransitions . The results obtained in the presence of a Human Resources Information System , isexpected to further facilitate the information processing employee data , attendance data , thedata position and salary data of employees generate reports employees' monthly salarycalculation accurate.

.Keywords: Microsoft Visual Studio 2008 dan Microsoft SQL Server 2008

ISSN: 1978-1520

IJCCS Vol. x, No. x, July201x : first_page–end_page

2

1. PENDAHULUAN

nformasi merupakan salah satu kebutuhan setiap instansi. Informasi dianggap sangatpenting karena dapat menambah pengetahuan, mengurangi ketidak pastian, serta dapatmembantu para pimpinan dalam mengambil suatu kesimpulan atau keputusan. Adapunmasalah yang dihadapi Hotel Rio City Palembang adalah data pegawai, data absensi, data

jabatan dan data gaji dalam proses penginputan ke Microsoft Excel yang berbeda sehinggakurang efisien saat membuat laporan dan data kepegawaian belum tersortir secara sistematissehingga lambatnya proses pencarian data pegawai. Data gaji belum terintegrasi dengan datapegawai dan absen sehingga jika terjadi perubahan data relatif lama. Prosedur yang digunakandalam sistem informasi kepegawaian pada Hotel Rio City Palembang sudah menggunakansistem terkomputerisasi, yaitu menggunakan aplikasi Microsoft Excel yang memiliki kelemahandalam hal waktu yang diperlukan cukup lama dalam proses penginputan data. Salah satu alatyang dapat digunakan untuk memperbaiki aktivitas tersebut adalah dengan menciptakan suatusistem informasi kepegawaian pada Hotel Rio City 2 Palembang yang benar-benar efisien danotomatis. Karena hal ini sangat penting untuk menghindari kesalahan dalam penginputan datapegawai dan penggajian yang di inginkan. Hotel Rio City Palembang adalah sebuah Hotel baruberbintang 3 dengan konsep klasik dengan sentuhan modern. Berdiri pada tahun 2012, yang dipimpin oleh Bapak Muhammad Husin sebagai General Manager dan Ibu Kurniati sebagaiHuman Resources Department (HRD). Karyawan Hotel Rio City Palembang ini berjumlah 45karyawan diantaranya: Front Office 8 orang, Accounting 4 orang, Housekeeping 9 orang,Enginering 5 orang, Sales and Marketing 2 orang, Food and Beverage 8 orang, Kitchen 7 orang.Lokasi Hotel berada ditengah kota Palembang yang beralamat Jl. Lingkaran 1, DempoPalembang. Berdasarkan pertimbangan pentingnya membuat sistem informasi kepegawaianyang dapat memberikan kemudahan dalam mengolah sumber informasi dan dapatmempermudah menginput data karyawan pada Hotel Rio City Palembang, karena itu penulismengambil tema dengan judul “SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN PADA HOTELRIO CITY PALEMBANG”.

2. METODE PENELITIAN

Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode RUP (Rational UnfiedProcess). RUP adalah pendekatan pengembangan perangkat lunak yang dilakukan berulang-ulang (iterative), fokus pada arsitektur (architecture-centric), dan lebih diarahkan berdasarkanpenggunaan kasus (use 5 case driven). RUP merupakan proses rekayasa perangkat lunak denganpendefinisian yang baik (well defined) dan penstrukturan yang baik (well structured). RUPmenyediakan pendefinisian struktur yang baik untuk alur hidup proyek perangkat lunak [1].

I

IJCCS ISSN: 1978-1520

Title of manuscript is short and clear, implies research results (First Author)

3

Gambar 1 fase pada RUP

RUP memiliki empat buah tahap atau fase yang dapat dilakukan pula secara iteratif,yaitu:

1. Inception (Permulaan) Tahap ini lebih pada memodelkan proses bisnis yangdibutuhkan (business modelling) dan mendefinisikan kebutuhan akan sistem yangdibuat (requirements).

2. Elaboration (Perluasan/perencanaan) Tahap ini lebih difokuskan pada perencanaanarsitektur sistem. Tahap ini juga dapat mendeteksi apakah arsitektur sistem yangdiinginkan dapat dibuat atau tidak. Tahap ini lebih pada analisis dan desain sistemserta implementasi sistem yang fokus pada purwarupa sistem (Prototype).

3. Contruction (Konstruksi) Tahap ini lebih pada pengembangan komponen dan fitur-fitur sistem. Tahap ini lebih pada implementasi dan pengujian sistem yang fokuspada implementasi perangkat lunak pada kode program. Tahap ini menghasilkanproduk perangkat lunak di mana menjadi syarat dari Initial Operational CapabilityMilestone atau batas kemampuan operasional awal.

4. Transition (Transisi) Tahap ini lebih pada deployment atau instalasi sistem agar dapatdimengerti oleh user. Tahap ini menghasilkan produk perangkat lunak di manamenjadi syarat dari Initial Operational Capability Milestone atau batas/tonggakkemampuan operasional awal. Aktivitas pada tahap ini termasuk pada pelatihan user,pemeliharaan dan pengujian sistem apakah sudah memahami harapan user [1].

2.1 Pengertian SistemBerikut ini disajikan pengertian system menurut para ahli Hartono:Menurut Bonita J.Campbel, sistem adalah sehimpunan bagian-bagian atau komponen-

komponen yang saling berkaitan dan secara bersama-sama berfungsi atau bergerak untukmencapai suatu tujuan [2].

Menurut Theo Lippeveld, sistem adalah sehimpunan komponen yang secara bersama-sama bekerja untuk mencapai sauatu tujuan bersama [2].

Berdasarkan definisi-definisi diatas, maka penulis menarik kesimpulan bahwa systemadalah suatu elemen yang saling berkaitan antara satu dengan yang lainnya untuk mencapaitujuan.

2.2 Pengertian InformasiPengertian informasi menurut para ahli antara lain Hartono:

Menurut Henry C.Lucas, informasi adalah data yang telah ditafsirkan agar memberikanmakna tertentu bagi seseorang [2].

ISSN: 1978-1520

IJCCS Vol. x, No. x, July201x : first_page–end_page

4

Menurut Gordon B.Davis, informasi adalah data yang telah diolah menjadi suatubentuk yang berguna bagi penerimanya dan memiliki nilai bagi pengambilan keputusansaat ini atau di masa yang akan dating [2].

Berdasarkan definisi-definisi diatas, maka penulis menarik kesimpulan bahwa informasiadalah hasil suatu proses yang terorganisasi dan berguna bagi orang yang menerimanyaserta mempunyai nilai semakin tinggi.

2.3 Pengertian Sistem InformasiBerikut ini adalah pengertian sistem informasi menurut para ahli Hartono:

Menurut Lippeveld, sistem informasi adalah suatu kumpulan dari komponen-komponendalam perusahaan atau organisasi yang berhubungan dengan proses penciptaan danpengaliran informasi [2].

Menurut Davis, sistem informasi adalah transformasi data menjadi informasi dilakukandi dalam sebuah sistem, di mana data yang merupakan masukan kemudian diolah ataudiproses oleh sistem menjadi keluaran yang berupa informasi [2].

Jadi sistem informasi adalah suatu kerangka kerja yang mana peralatannya terkoordinasiuntuk mencapai suatu tujuan perusahaan.

2.4 Sistem Informasi KepegawaianDr. Manulang mengemukakan bahwa manajemen kepegawaian adalah seni dan ilmu

perencanaan, pelaksanaan, dan pengontrolan tenaga kerja untuk mencapai tujuan yang telahditentukan terlebih dahulu dengan adanya kepuasan hati pada diri para pegawai [3].

Handoko menjelaskan bahwa manajemen kepegawaian adalah penarikan, seleksi,pengembangan, pemeliharaan dan pembinaan sumber daya manusia untuk mencapai tujuanbaik tujuantujuan individu maupun organisasi [4].

Dari beberapa definisi tersebut maka penulis menarik kesimpulan bahwa manajemenkepegawaian adalah segala aktivitas yang berkenaan dengan pemberdayaan sumber dayapegawai dalam suatu kerjasama untuk mencapai tujuan tertentu.

2. 5 Microsoft SQL Server 2008SQL (Structure Query Language) Server 2008 adalah terobosan baru dari microsoft

dalam bidang database. SQL Server adalah sebuah DBMS (Database Management System)yang dibuat oleh Microsoft yang berkecimpung dalam persaingan dunia pengolahan datamenyusul pendahulunya seperti IBM dan Oracle. SQL Server dibuat pada saat kemajuandalam bidang hardware seemikian pesat, oleh karena itu sudah dapat dipastikan bahwa SQLServer membawa beberapa terobosan dalam bidang pengolahan dan penyimpan data [5].

2. 6. Microsoft Visual Basic 2008Visual Basic 2008 adalah salah satu bahasa terlaris dan merupakan andalan Microsoft

Visual Studio. Kemudahan dan kesederhanaan bahasa pemrograman tersebut telah dikenalluas sehingga dicari dan dijadikan alternatif sebagai alat belajar bagi seorang programmerpemula yang ingin memperdalam pemrograman windows form hingga seorang seniorprogrammer yang membutuhkan Visual Basic sebagai alat untuk mengembangkanberbagai program aplikasi [5].

3. HASIL DAN PEMBAHASAN

3.1 Analisis PermasalahanUntuk membantu mengidentifikasi, menganalisis, dan memecahkan masalah-masalah

yang dihadapi Hotel Rio City Palembang, penulis menggunakan metode PIECES. Berikutini adalah tahapan-tahapan analisis masalah yang dilakukan penulis : [6]

IJCCS ISSN: 1978-1520

Title of manuscript is short and clear, implies research results (First Author)

5

Tabel 1 PIECESKerangkaPIECES

Permasalahan

Performance Lamanya proses pengolahan data kepegawaian, data absensi, danproses perhitungan gaji.

Informasi a. Penyajian laporan kepegawaian belum dibuat secara keseluruhan.b. Karyawan belum mendapatkan informasi gaji secara lengkap

dalam hal ini perhitungan pajak dan sejenisnya.Economics Seringkali terjadi selisih dalam perhitungan gaji karyawan.

Control Data dan informasi belum terkontrol secara aman, dalam hal ini datamasih rentan disalah gunakan oleh pihak yang tidak berwenang.

Eficiency Belum efisiennya proses pengelompokkan data yang dilakukan olehbagian Human Resources Department.

Service Pelayanan kepada pimpinan dan karyawan akan memakan waktu yangbanyak karena pembuatan laporan menghabiskan waktu yang lama.

3.1 Penelitian TerdahuluBerikut ini adalah kumpulan dari jurnal yang di kutip oleh penulis guna mendukung

dalam penulisan skripsi. Adapun jurnal yang di kutip oleh penulis sebagai berikut : [7]

Tabel 2 Jurnal Penelitian TerdahuluNo Judul

JurnalNo

ISSNPemilik Kesamaan Ruang Lingkup

1 PembangunanSistemInformasiPengolahan DataPegawai DanPenggajian PadaUnit PelaksanaTeknis TamanKanak-KanalDan SekolahDasarKecematanPringkuku [7]

1979-9330

SekolahDasarKecamatanPringkuku

SistemInformasiKepegawaianPenggajian

Menghasilkansisteminformasi datapegawai danpenggajian padaunit pelaksaanteknis TK dansekolah dasar

2 AplikasiKepegawaian DiPerusahaanDaerah BankPerkreditanRakyat BankSolo BerbasisDesktop [8]

- UniversitasMuhammadiyah Surakarta

AplikasiKepegawaian

Meningkatkanpengolahan datapegawai,penggajian danabsensi

3 RancangBangun SistemInformasiKepegawaian

- STMIK MDP MemakaiMetode RUP

Membantupengelolaanadminitrasikepegawaian

ISSN: 1978-1520

IJCCS Vol. x, No. x, July201x : first_page–end_page

6

PNS BerbasisClient ServerDan SmsGateway.[9]

pada badankesatuan bangsadan politik

4 SistemInformasiKepegawaianDan GajiMadrasahTsanawiyah(MTSN) 2 SimoKabupatenBoyolali.[10]

- UniversitasTanjungpura

SistemInformasiKepegawaian

Data pegawai,data kenaikan,riwayat data,surat keputusan,daftar, logout

5 PerancanganSistemInformasiKepegawaianPada PerusahaanDaerah AirMinumKabupaten KubuRaya [11]

1979-9330

UniversitasSurakarta

Kepegawaian Prosespengolahan dataadminitrasipegawai, danperhitungan gajipegawai

3.2 Analisis KebutuhanProses selanjutnya adalah gambar use case aplikasi sistem informasi kepegawaian pada

Hotel Rio City Palembang yag telah teridentifikasi gambar 2 :

IJCCS ISSN: 1978-1520

Title of manuscript is short and clear, implies research results (First Author)

7

Gambar 2 Use Case

3.3 Activity DiagramActivity diagram login merupakan diagram kejadian ketika Manager dan HRD akan

masuk ke aplikasi dengan memasukkan username dan password seperti diuraikan padaGambar 3 menunjukkan activity diagram login pengguna [1].

ISSN: 1978-1520

IJCCS Vol. x, No. x, July201x : first_page–end_page

8

.Gambar 3 Activity Diagram Login

3.4 Class DiagramClass diagram merupakan diagram yang mengambarkan jenis-jenis objek-objek dalam

sistem dengan berbagai macam relasi yang dimiliki. Class diagram ini merupakan diagramyang paling umum dijumpai pada pemodelan berbasis UML. Class diagram jugamenjelaskan hubungan antar class dalam sebuah sistem yang sedang dibuat dan bagaimanacaranya agar mereka saling berkolaborasi untuk mencapai tujuan. Adapun class diagramaplikasi sistem informasi kepegawaian pada Hotel Rio City Palembang dapat dilihat padagambar 4 [1].

IJCCS ISSN: 1978-1520

Title of manuscript is short and clear, implies research results (First Author)

9

Gambar 4 Class Diagram

3.5 Sequence DiagramSequence Diagram adalah suatu diagram yang menggambarkan interaksi antar proyek

dan mengindikasikan komunikasi diantara objek-objek untuk melakukan suatu tugas atauaksi tertentu. Sequence diagram ini, terdiri dari dimensi vertikal (waktu) dan dimensihorizontal (obyek-obyek yang terkait) [1].

Gambar 5 Sequence Diagram Login Pengguna

ISSN: 1978-1520

IJCCS Vol. x, No. x, July201x : first_page–end_page

10

3.6 Halaman Tampilan AwalHalaman tampilan awal menunjukan tampilan aplikasi yang dikelola oleh HRD dapat

dilihat pada gambar 6 berikut :

Gambar 6 Halaman Tampilan Awal

4. KESIMPULAN

Berdasarkan pembuatan sistem informasi kepegawaian pada Hotel Rio City Palembang,maka penulis dapat mengambil kesimpulan sebagai berikut.1. Dengan adanya sistem informasi kepegawaian ini dapat membantu dalam proses

penginputan data kepegawaian, data absensi, data jabatan, dan data gaji ke MicrosoftExcel, sehingga mempermudah saat membuat laporan dan data pegawai.

2. Dengan adanya sistem informasi kepegawaian ini dapat membantu secara cepat dalammengurutkan data kepegawaian dan mempermudah proses pencarian data pegawai.

3. Dengan adanya sistem informasi kepegawaian ini dapat membantu dalam prosespengelompokkan data pegawai dengan data gaji dan absensi sehingga jika terjadiperubahan data relatif cepat dilakukan oleh bagian Human Resources Department.

5. SARAN

Dalam perancangan dan pembangunan sistem infomasi kepegawaian ini, penulismenyadari masih terdapat kekurangan pada sistem yang dibangun. Maka dari itu, penulismemberikan saran yang dapat digunakan untuk pengembangan sistem informasikepegawaian pada Hotel Rio City Palembang.1. Sistem pengolahan data pegawai yang telah ada sebaiknya perlu ditata, di update sesuai

dengan perkembangan teknologi komputer sehingga dapat meningkatkan sistem kerja diHotel Rio City Palembang.2. Dengan adanya sistem informasi kepegawaian ini, maka disarankan adanyapengembangan lebih lanjut untuk merancang sistem yang lebih baik dan kompleks sesuaidengan kebutuhan.3. Aplikasi ini diharapkan dapat dikembangkan menjadi Web.

IJCCS ISSN: 1978-1520

Title of manuscript is short and clear, implies research results (First Author)

11

UCAPAN TERIMA KASIH

Pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Allah SWT yang telah memberikan kesehatan jasmani maupun rohani. Yangtelah membantu baik secara langsung maupun tidak langsung,juga kepada pihak-pihak yangtelah memberikan bimbingan,pengarahan,maupun ide-ide untuk penulisan selama prosespenyelesaian laporan skripsi ini terutam kepada :.1. Bapak Johannes Petrus, S. Kom, M.T.I., CFP selaku ketua STMIK MDP.2. Ibu Desy Iba Ricoida, ST., M.T.I selaku PembantuKetua I STMIK GI MDP Palembang.3. Ibu Yulistia, S.Kom, M.T.I., selaku PembantuKetua II STMIK GI MDP Palembang4. Bapak Antonius Wahyu Sudrajat, S.Kom, M.T.I., selaku Pembantu Ketua III STMIK GI

MDP Palembang5. Ibu Mardiani S.Si., M.T.I selakuKetua Program Studi Sistem Informasi.6. Bapak Sudiadi, IR. M. M. A. E selaku Dosen Pembimbing Utama yang telah meluangkan

waktu dan banyak membimbing kami dalam menyelesaikan laporan skripsi ini.7. Ibu Della Oktaviany, S.Kom, M.T.I selaku Dosen Pembimbing Pembantu yang telah

meluangkan waktu dan banyak membimbing kami dalam menyelesaikan laporan skripsiini.

8. Hotel Rio City Palembang selaku perusahaan yang mengizinkan sebagai tempatpengambilan data skripsi.

9. Staf Administrasi STMIK GI MDP yang telah membantu penulis dalam menyelesaikanurusan akademis.

10. Staf Perpustakaan STMIK GI MDP yang telah membantu penulis dalam mencari data-data yang dibutuhkan dalam penyusunan laporan skripsi ini.

11. Kedua Orang Tua dan Keluarga Penulis yang telah memberi banyak dukungan dansemangat kepada Penulis, dan semua sahabat-sahabat Penulis yang tidak dapat Penulissebutkan satu per satu, terima kasih banyak buat kalian semua.

Penulis menyadari bahwa laporan skripsi ini masih banyakkekurangan untuk itu,segalasaran dan kritik yang dapat membangun akan penulis terima dengan kerendahan hati,TerimaKasih.

DAFTAR PUSTAKA

[1] A.S, Rossa dan Shalahudin, M 2014, Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur danBerorientasi Objek, Informatika, Bandung.

[2]Hartono, Bambang 2013, Sistem Informasi Manajemen Berbasis Komputer, Rineka Cipta,Jakarta.

[3] M. Manullang, 2008, Dasar-DasarManajemen, Yogyakarta.

[4] Handoko, T. Hani, 2000, Manajemen Kepegawaian, Jakarta.

[5] Komputer Wahana 2013, Visual Basic 2012 Programming, Andi Offset, Yokyakarta.

[6] Al Fatta, Hanif 2007, Analisis & Perancangan Sistem Informasi, ANDI, Yogyakarta.

[7] Titin Purnama Sari, 2013, Pembangunan Sistem Inforamsi Pengolahan Data Pegawai DanPenggajian pada Unit Pelaksana Teknis Taman Kanak-kanak dan Sekolah DasarKecamatan Pringkuku darihttp://jurnal.untan.ac.id/index.php/Elkha/article/viewFile/515/556

ISSN: 1978-1520

IJCCS Vol. x, No. x, July201x : first_page–end_page

12

[8] Lina Dwi Hastuti, Aris Rakhmadi S.T., M. Eng, dan Aris Budiman, S.T., M.T, 2012,Aplikasi Kepegawaian Di Perusahaan Daerah Bank Perkreditan Rakyat Bank SoloBerbasis Desktop, Surakarta darihttp://eprints.ums.ac.id/22109/13/MAKALAH.pdf

[9] Firdho Rua, Rian Arianto, dan Antonius Wahyu Sudrajat, Rancang Bangun SistemInformasi Kepegawaian PNS Bebasis Client Server Dan Sms Gateway, SumateraSelatan. Skripsi Jurusan Sistem Informasi STMIK MDP, Palembang dari.http://eprints.mdp.ac.id/886/1/Jurnal%202009240026%20FIRDHO%20RUA%20dan%202009240283%20RIAN%20ARIANTO%281%29.pdf

[10] Salihin Miftah, Tri Irianto, dan Jani Kusanti, 2014, Sistem Informasi Kepegawaian DanGaji Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTSN) 2 Simo Kab Boyolali, skripsi Program StudiTeknik Informatika, Universitas Surakarta, Surakarta dari.https://www.google.com/search?q=Salihin+Miftah%2C+Tri+Irianto%2C+dan+Jani+Kusanti%2C+2014%2C+Sistem+Informasi+Kepegawaian+%09Dan+Gaji+Madrasah+Tsanawiyah+Negeri+%28MTSN%29+2+Simo+Kab+Boyolali%2C+skripsi+%09Program+Studi+Teknik+Informatika%2C+Universitas+Surakarta%2C+Surakarta.&ie=utf-8&oe=utf-8

[11] M. Azhar Irwansyah, dan Yanto, 2012, Perancangan Sistem Informasi Kepegawaian PadaPerusahaan Daerah Air Minum Kabupaten Kubu Raya. skripsi Program Studi TeknikInformatika Jurusan Teknik Elektro,Tanjung Pura.darihttp://jurnal.untan.ac.id/index.php/Elkha/article/view/348