Satria Adi

9

Click here to load reader

description

Satria Adi

Transcript of Satria Adi

KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah Yang Maha Kuasa yang telah melimpahkan rahmat-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan Laporan Kegiatan Tahap Profesi Ilmu Kesehatan Masyarakat dengan topik Kedokteran Keluarga.Laporan ini disusun untuk memenuhi persyaratan dalam menempuh kepaniteraan Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran UNS / RSUD Dr. Moewardi Surakarta.Pada kesempatan ini kami mengucapkan banyak terima kasih kepada:1. Prof. Dr. dr. Hartono, M. Kes selaku Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta.2. Ari Natalia Probandari, dr., MPH, PhD, selaku Kepala Laboratorium Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret.3. Arsita Eka Prasetyawati, dr., M.Kes selaku pembimbing fakultas yang telah memberikan bimbingan mengenai kedokteran keluarga.4. RSUD Dr. Soehadi Prijonegoro, yang telah memfasilitasi kami dalam melakukan pembelajaran manajemen Rumah Sakit.5. Semua pihak yang telah membantu dalam pembuatan laporan ini yang tidak dapat kami sebutkan satu-persatu.Demikian Laporan Kegiatan Manajemen Rumah Sakit ini kami buat, semoga dapat bermanfaat untuk para pembaca dan semua pihak yang membutuhkan. Saran dan kritik yang membangun sangat kami harapkan demi perbaikan kekurangan ataupun kekeliruan laporan ini.

Surakarta, Mei 2015

Penulis

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL iLEMBAR PENGESAHAN iiKATA PENGANTAR ivDAFTAR ISI vDAFTAR TABEL viiDAFTAR GAMBAR viiiBAB I PENDAHULUAN 1A. LATAR BELAKANG2B. TUJUAN KEGIATAN2C. MANFAAT KEGIATAN2D. SUMBER DATA 2BAB II STATUS PASIEN 2E. IDENTITAS PASIEN2F. ANAMNESIS 21. Keluhan Utama 22. Riwayat Penyakit Sekarang 23. Riwayat Penyakit Dahulu 34. Riwayat Penyakit Keluarga 45. Riwayat Kebiasaan 46. Riwayat Perkawinan dan Sosial Ekonomi 47. Riwayat Gizi 58. Anamnesis Sistem5G. PEMERIKSAAN FISIK 6H. PEMERIKSAAN PENUNJANG8I. RESUME9J. PATIENT CENTERED DIAGNOSIS91. Diagnostik Holistik92. Diagnostik Biologis 103. Diagnostik Psikologis104. Diagnostik Sosial, Ekonomi dan Budaya10K. PENATALAKSANAAN111. Medikamentosa112. Nonmedikamentosa11L. FLOW SHEET13BAB III IDENTIFIKASI FUNGSI-FUNGSI KELUARGA 18A. FUNGSI HOLISTIK 181. Fungsi Biologis 182. Fungsi Psikologis 183. Fungsi Sosial 184. Fungsi Ekonomi19B. FUNGSI FISIOLOGIS 19C. FUNGSI PATOLOGIS 21D. GENOGRAM 22E. POLA INTERAKSI KELUARGA 23F. FAKTOR-FAKTOR PERILAKU YANG MEMPENGARUHI KESEHATAN23G. FAKTOR-FAKTOR NONPERILAKU YANG MEMPENGARUHI KESEHATAN24H. IDENTIFIKASI INDOOR DAN OUTDOOR26BAB IV DIAGNOSIS HOLISTIK 27A. Diagnosis Holistik 27B. Diagnostik Biologis27C. Diagnostik Psikologis28D. Diagnostik Sosial, Ekonomi dan Budaya28BAB V PEMBAHASAN DAN SARAN KOMPREHENSIF 29A. Pembahasan 29B. Saran Komprehensif34DAFTAR PUSTAKA 37LAMPIRAN 38

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Daftar Anggota Keluarga yang Hidup dalam Satu Rumah 1Tabel 3.1 APGAR Anggota Keluarga Ny. P terhadap Keluarga..20Tabel 3.2 SCREEM Keluarga Ny. P21Tabel 3.3 Keadaan Rumah Ny. P24

DAFTAR GAMBAR

Gambar 3.1 Genogram Keluarga Ny. P22Gambar 3.2 Pola Interaksi Keluarga Ny. P23Gambar 3.4 Denah Indoor dan Outdoor Rumah Ny. P26

iii