S I L a B U S Kls X Smstr 2 Perbaikan Dan Pemetaan Standar Isi-1

download S I L a B U S Kls X Smstr 2 Perbaikan Dan Pemetaan Standar Isi-1

of 19

Transcript of S I L a B U S Kls X Smstr 2 Perbaikan Dan Pemetaan Standar Isi-1

S I L A B U S

S I L A B U SNama Sekolah : SMA Negeri 4 Ambon

Mata Pelajaran : Biologi

Kelas/Program: X ( sepuluh )

Semester: 2A l o k a s i w a k t u: 22 X 45 Menit ( 22 Jam pelajaran )Standar Kompetensi: 3. Memahami manfaat keanekaragaman hayati NoKompetensi DasarMateri Pembelajaran

Kegiatan PembelajaranIndikatorPenilaian

Alokasi

Waktu

(menit)Sumber/

Bahan/Alat

( 1 )( 2 )( 3 ) ( 4 )( 5 )( 6 ) ( 7 )( 8 )

3.1.Mendeskripsi

kan Konsep

Keaneka-

ragaman gen,

Jenis dan

Ekosistem

melalui

pengamatan

Keanekaraga -man,Gen,jenis,

dan ekosistem

TATAP MUKA Menjelaskan keanekaragaman gen, jenis dan ekosistem

Membedakan keanekaragaman gen, jenis dan ekosistem

Menentukan keanekaragaman gen, jenis dan ekosistem di lingkungan sekolah

Mendeskripsikan jenis organisme khas daerah Maluku

TUGAS TERSTRUKTUR Melakukan pengamatan di lingkungan sekolah tentang jenis jenis tumbuhan serta mengelompokkan tumbuhan yang sama jenisnya.

Melakukan pengamatan tentang keanekaragaman hayati di ekosistem kolam dan sungai.

Melakukan kajian / mengidentifikasi ekosistem yang ada di lingkungan sekolah dan tempat tinggal masing-masing.

Mencari serta mengidentifikasi jenis-jenis tumbuhan maupun hewan.

TUGAS MANDIRI TIDAK TERSTRUKTUR Mencari informasi tentang varietas varietas tanaman buah ditinjau dari cirri dan sifat morfologinya.

Membuat kliping gambar jenis-jenis ekosistem

Mencari artikel atau informasi yang berisi tentang pengaruh aktivitas manusia terhadap keanekaragaman hayati.

Membuat kliping gambar-gambar hewan dan tumbuhan khas daerah Maluku, tuliskan nama lokal dan nama ilmiahnya serta karakteristik habitatnya. Menjelaskan pengertian keanekaragaman gen dan jenis.

Membedakan keanekaragaman gen, jenis dan ekosistem.

Menentukan keanekaragaman gen, jenis dan ekosistem di lingkungan sekolah.

Mendeskripsikan jenis organisme khas daerah Maluku.

TATAP MUKA

Jenis tagihan:

Tes, Ulangan harian.

Bentuk tagihan:

Produk (laporan hasil pengamatan dan diskusi), pengamatan unjuk kerja, pengamatan sikap, tes pilihan ganda, tes uraian.TUGAS TERSTRUKTUR

Jenis tagihan :

Laporan individu, kelompok.

Bentuk tagiahan:

Tertulis,Non Tertulis

TUGAS MANDIRI TIDAK TERSTRUKTUR

Jenis tagihan:

Laporan individu, kelompok

Bentuk tagihan:

Tertulis ,NonTertulis, Laporan hasil pengamatan.6 X 45

Sumber:

Campbel,Reece,

Mitchel, (2004)

Biologi, Jakarta,

Penerbit Erlangga

Diah Aryulani,dkk(2005)

Biologi1, SMA dan

MA kls X, Jakarta

Penerbit esis.Biologi SMA Kelas X Penerbit Intan Pariwara Alat:

Komputer

Bahan:

LKS, bahan

presentasi

NoKompetensi DasarMateri PembelajaranKegiatan PembelajaranIndikatorPenilaian

Alokasi

Waktu

(menit)Sumber/

Bahan/Alat

( 1 )( 2 )( 3 )( 4 )( 5 )( 6 )( 7 )( 8 )

3.2.Mengkomunikasi - kan Keaneka-ragaman Hayati Indonesia dan Usaha Pelestari- an serta Peman-

faatan Sumber Daya Alam Keanekaragam hayati

Indonesia

TATAP MUKA Menyebutkan contoh keanekaragaman hayati Indonesia serta manfaatnya

Melakukan diskusi kelas tentang permasalahan yang terjadi pada berbagai organisme ( flora dan fauna ) yang bermasalah yang menjadi kekayaan Indonesia melalui kerja kelompok.

Menjelaskan fungsi hutan hujan tropis Mengemukakan usaha-usaha pelestarian keanekaragaman hayati. TUGAS TERSTRUKTUR Melakukan pendataan, dengan membuat tabel keanekaragaman hewan, tumbuhan dan mikroorganisme.

Melakukan analisis lewat proses tanya jawab tentang data-data organisme yang diperoleh serta mengkategorikan organisme tersebut, bermasalah atau tidak bermasalah.

Melakukan diskusi kelas tentang hutan hujan tropis beserta karakteristiknya.

Menjawab beberapa pertanyaan yang diajukan tentang usaha-usah pelestarian keanekaragaman hayati TUGAS MANDIRI TIDAK TERSTRUKTUR Melakukan kajian literatur untuk menemukan berbagai usaha dan kendala yang dilakukan oleh pemerintah berkaitan dengan pelestarian keanekaragaman hayati Indonesia

Menggali dari berbagai sumber informasi/penelurusan situs internet tentang berbagai dampak terhadap perubahan keanekaragaman hayati Indonesia.

Mencari informasi tentang data-data organisme tumbuhan dan hewan yang sudah punah atau belum punah.

Membuat laporan tertulis dalam bentuk kliping. Menyebutkan contoh keanekaragaman hayati Indonesia serta manfaatnya.

Mengemukakan berbagai organisme (flora dan fauna) yang bermasalah yang menjadi kekayaan Indonesia.

Menjelaskan ciri-ciri hutan hujan tropis.

Menentukan usaha-usaha pelestarian keanekaragaman hayati. Mengkomunikasikan usaha-usaha pelestarian keanekaragaman hayati Indonesia.

TATAP MUKA

Jenis tagihan:

Tes, Ulangan harian.

Bentuk tagihan:

Produk (laporan hasil pengamatan dan diskusi), pengamatan unjuk kerja, pengamatan sikap, tes pilihan ganda, tes uraian.TUGAS TERSTRUKTUR

Jenis tagihan :

Laporan individu, kelompok.

Bentuk tagiahan:

Tertulis,Non Tertulis

TUGAS MANDIRI TIDAK TERSTRUKTUR

Jenis tagihan:

Laporan individu, kelompok

Bentuk tagihan:

Tertulis ,NonTertulis, Laporan hasil pengamatan

6 X 45

Sumber:

Campbel,Reece,

Mitchel, (2004)

Biologi, Jakarta,

Penerbit Erlangga

Diah Aryulani,dkk(2005)

Biologi1, SMA dan

MA kls X, Jakarta

Penerbit esis.Biologi SMA Kelas X Penerbit Intan Pariwara Alat:

Komputer

Bahan:

LKS, bahan

presentasi

NoKompetensi DasarMateri PembelajaranKegiatan PembelajaranIndikatorPenilaian

Alokasi

Waktu

(menit)Sumber/

Bahan/Alat

( 1 )( 2 )( 3 )( 4 )( 5 )( 6 )( 7 )( 8 )

3.3.Mendeskripsikan Ciri-Ciri Divisio dalam Dunia Tumbuhan dan Peranannya bagi kelangsungan hidup di bumi.

Ciri-ciri umum

plantae

Tumbuhan lumut

Tumbuhan paku

Tumbuhan biji

(Spermatophyta).

Peranan plantae bagi kelangsungan hidup di bumi.

TATAP MUKA Menjelaskan cirri-ciri umum plantae

Mengidentifikasi tumbuhan lumut, tumbuhan paku, dan tumbuhan biji.

Menjelaskan cara-cara perkembangbiakkan tumbuhan lumut, tumbuhan paku, dan tumbuhan biji serta mengemukakan peranan berbagai jenis plantae terhadap ekonomi.

Mendeskripsikan contoh plantae Indonesa yang memiliki nilai ekonomi tinggi untuk kebutuhan.

TUGAS TERSTRUKTUR Menjawab beberapa pertanyaan tentang dunia tumbuhan (plantae).

Melakukan praktikum yang bertujuan untuk mengidentifikasi serta mengelompokkan tumbuhan lumut, tumbuhan paku, dan tumbuhan biji.

Melakukan diskusi kelas tentang cara reproduksi tumbuhan lumut, tumbuhan paku, dan tumbuhan biji serta peranan jenis plantae terhadap nilai ekonomi tinggi

Melakukan pengamatan dilingkungan sekolah, tentang jenis-jenis plantae yang bermanfaat. TUGAS MANDIRI TIDAK TERSTRUKTUR Mencari informasi sifat dan cirri-ciri tumbuhan lumut dan kelebihannya yang dimiliki oleh tumbuhan lumut yang tidak dimiliki oleh tumbuhan lain, buatlah dalam bentuk karya ilmiah.

Membuat charta / skema pergiliran keturunan tumbuhan lumut, tumbuhan paku dan tumbuhan biji.

Membuat tabel pemanfaatan jenis plantae Indonesia yang memiliki nilai ekonomi tinggi untuk kebutuhan masyarakat. Menyebutkan cirri-ciri umum

plantae.

Mengidentifikasi tumbuhan lumut, tumbuhan paku dan tumbuhan biji.

Menjelaskan cara-cara perkembangbiakkan tumbuhan lumut, tumbuhan paku dan tumbuhan biji.

Mengemukakan peranan berbagai jenis plantae terhadap ekonomi.

Mendeskripsikan contoh plantae Indonesia yang memiliki nilai ekonomi tinggi untuk kebutuhan.

TATAP MUKA

Jenis tagihan:

Tes, Ulangan harian.

Bentuk tagihan:

Produk (laporan hasil pengamatan dan diskusi), pengamatan unjuk kerja, pengamatan sikap, tes pilihan ganda, tes uraian.TUGAS TERSTRUKTUR

Jenis tagihan :

Laporan individu, kelompok.

Bentuk tagiahan:

Tertulis,Non Tertulis

TUGAS MANDIRI TIDAK TERSTRUKTUR

Jenis tagihan:

Laporan individu, kelompok

Bentuk tagihan:

Tertulis ,NonTertulis, Laporan hasil pengamatan6 X45

Sumber:

Campbel,Reece,

Mitchel, (2004)

Biologi, Jakarta,

Penerbit Erlangga

Diah Aryulani,dkk(2005)

Biologi1, SMA dan

MA kls X, Jakarta

Penerbit esis.Biologi SMA Kelas X Penerbit Intan Pariwara Alat:

Komputer

Bahan:

LKS, bahan

presentasi

NoKompetensi DasarMateri PembelajaranKegiatan PembelajaranIndikatorPenilaian

Alokasi

Waktu

(menit)Sumber/

Bahan/Alat

( 1 )( 2 )( 3 )( 4 )( 5 )( 6 )( 7 )( 8 )

3.4 Men-deskripsi-

kan ciri-ciri filum dalam dunia

Hewan dan peranannya bagi kehidupan

Ciri-ciri umum Animalia

TATAP MUKA Menjelaskan ciri-ciri umum animalia

Mengidentifikasi karakteristik filum

anggota kingdom animalia serta

mendiskusikan berbagai invertebrata yang ditemukan pada saat pengamatan

/ praktikum di laut.

Menguraikan data spesies hewan invertebrate yang bermanfaat.

Menguraikan cirri morfologi anatomi hewan vertebrata

Mendeskripsikan struktur anatomi hewan vertebrata dari berbagai golongan. TUGAS TERSTRUKTUR Menjawab beberapa pertanyaan tentang dunia hewan (animalia)

Melakukan praktikum di perairan pantai tentang jenis jenis biota laut.

Menjawab beberapa pertanyaan tentang invertebrate yang bermanfaat.

Melakukan diskusi dengan teman sebangku, tentang cirri dan struktur morfologi anatomi hewan vertebrate dari berbagai golongan. TUGAS MANDIRI TIDAK TERSTRUKTUR Membuat kliping tentang gambar gambar invertebrate dan vertebrata pada masing masing kelas dan golongan beserta struktur morfologi dan anatomi.

Mencari informasi tentang peranan porifera bagi kehidupan manusia.

Menyebutkan ciri-ciri umum

animalia.

Mengidentifikasi karakteristik filum anggota kingdom animalia.

Mendiskusikan berbagai invertebrata yang ditemukan pada saat pengamatan di laut.

Menguraikan data spesies hewan invertebrata yang bermanfaat.

Menguraikan ciri morfologi, anatomi hewan vertebrata. Mendeskripsikan struktur anatomi hewan vertebrata dari berbagai golongan.

TATAP MUKA

Jenis tagihan:

Tes, Ulangan harian.

Bentuk tagihan:

Produk (laporan hasil pengamatan dan diskusi), pengamatan unjuk kerja, pengamatan sikap, tes pilihan ganda, tes uraian.TUGAS TERSTRUKTUR

Jenis tagihan :

Laporan individu, kelompok.

Bentuk tagiahan:

Tertulis,Non Tertulis

TUGAS MANDIRI TIDAK TERSTRUKTUR

Jenis tagihan:

Laporan individu, kelompok

Bentuk tagihan:

Tertulis ,NonTertulis, Laporan hasil pengamatan

2 X 45

Sumber:

Campbel,Reece,

Mitchel, (2004)

Biologi, Jakarta,

Penerbit Erlangga

Diah Aryulani,dkk(2005)

Biologi1, SMA dan

MA kls X, Jakarta

Penerbit esis.Biologi SMA Kelas X Penerbit Intan Pariwara Alat:

Komputer

Bahan:

LKS, bahan

presentasi

S I L A B U SNama Sekolah : SMA Negeri 4 Ambon

Mata Pelajaran : Biologi

Kelas/Program: X ( sepuluh )

Semester: 2

A l o k a s i w a k t u: 2 X 45 Menit ( 2 Jam pelajaran )Standar Kompetensi: 4. Menganalisis hubungan antara komponen ekosistem, perubahan materi dan energi serta peranan manusia dalam keseimbangan ekosistem. NoKompetensi DasarMateri PembelajaranKegiatan PembelajaranIndikatorPenilaian

Alokasi

Waktu

(menit)Sumber/

Bahan/Alat

( 1 )( 2 )( 3 )( 4 )( 5 )( 6 )( 7 )( 8 )

4.1 Men-deskripsi-kan peran

komponen ekosistem dalam aliran energi dan daur biogeo-kimia serta pemanfaat-an komponen ekosistem bagi kehidupan.

Komponen

ekosistem

Aliran energi

Daur biogeokimia.

TATAP MUKA Menjelaskan hubungan antara komponen biotic dan abiotic serta biotic dan biotic lainnya.

Menjelaskan mekanisme aliran energi pada suatu ekosistem.

Menjelaskan factor factor pendukung terjadinya keseimbangan ekosistem.

Menjelaskan peran mikroorganisme /organisme dalam berbagai daur biogeokimia.

TUGAS TERSTRUKTUR Melakukan pengamatan komponen ekosistem di lingkungan sekitar sekolah dan perumahan penduduk, yang bertujuan menentukan komponen biotic dan abiotik dalam ekosistem

Melakukan diskusi kelas tentang satuan satuan makhluk hidup, proses suksesi dan tipe tipe ekosistem.

Melakukan diskusi kelas mengenai kelebihan dan kekurangan setiap piramida ekologi

Memperhatikan skema siklus materi dan arus energi dan melakukan diskusi bersama teman teman. TUGAS MANDIRI TIDAK TERSTRUKTUR Mencari informasi dari literature di perpustakaan sekolah atau melalui narasumber lainnya mengenai cara adaptasi organisme yang hidup di air kolam

Mencari informasi dari Koran atau majalah mengenai pengambilan terumbu karang beserta dampaknya bagi ekosistem di buat dalam bentuk kliping

Menggambar charta siklus Nitrogen, Karbon, Air, dan Fosfor

Menjawab soal soal yang ada pada buku PR Biologi kelas X, penerbit Intan Pariwara halaman 77-80 Menjelaskan hubungan antara komponen biotic dan abiotik serta biotic dan biotic lainnya.

Menjelaskan mekanisme aliran energi pada suatu ekosistem.

Menjelaskan factor-faktor pendukung terjadinya keseimbangan ekosistem.

Menjelaskan peran mikroorganisme / organisme dalan berbagai daur biogeokimia.

Menggambarkan charta daur biogeokimia, seperti air, karbon, nitrogen, sulphur, phosphor.

TATAP MUKA

Jenis tagihan:

Tes, Ulangan harian.

Bentuk tagihan:

Produk (laporan hasil pengamatan dan diskusi), pengamatan unjuk kerja, pengamatan sikap, tes pilihan ganda, tes uraian.TUGAS TERSTRUKTUR

Jenis tagihan :

Laporan individu, kelompok.Bentuk tagiahan:

Tertulis,Non Tertulis

TUGAS MANDIRI TIDAK TERSTRUKTUR

Jenis tagihan:

Laporan individu, kelompokBentuk tagihan:

Tertulis ,NonTertulis, Laporan hasil pengamatan

4 X 45Sumber:

Campbel,Reece,

Mitchel, (2004)

Biologi, Jakarta,

Penerbit Erlangga

Diah Aryulani,dkk(2005)

Biologi1, SMA dan

MA kls X, Jakarta

Penerbit esis.Biologi SMA Kelas X Penerbit Intan Pariwara Alat:

Komputer

Bahan:

LKS, bahan

presentasi

NoKompetensi DasarMateri PembelajaranKegiatan PembelajaranIndikatorPenilaian

Alokasi

Waktu

(menit)Sumber/

Bahan/Alat

( 1 )( 2 )( 3 )( 4 )( 5 )( 6 )( 7 )( 8 )

4.2. Menjelaskan Keterkaitan antara Kegiatan manusia dengan masalah perusakan/pencemaran

Lingkungan

danpelestarian

lingkungan

Perusakkan lingkungan

Pencemaran lingkungan

Pelestarian lingkungan

TATAP MUKA Menjelaskan factor-faktor penyebab terjadinya perusakkan lingkungan

Mengkategorikan bahan bahan yang bersifat sebagai polutan

Menerapkan masalah pelestarian lingkungan di lingkungan sekolah.

TUGAS TERSTRUKTUR Melakukan diskusi kelompok tentang factor penyebab terjadinya perusakkan lingkungan dan alternative pemecahan masalah

Mengelompokkan aktivitas manusia yang menyebabkan terjadinya perusakkan lingkungan dan dampak yang ditimbulkan. TUGAS MANDIRI TIDAK TERSTRUKTUR Melakukan kajian studi dari berbagai laporan media mengenai perusakkan lingkungan yang terjadi di lingkungan sekitar.

Membuat makalah mini tentang Pengaruh Pestisida dan Detergen terhadap Kelangsungan Hidup Organisme / makhluk hidup serta cara cara menghindari, perbaikkan, serta pelestarian lingkungan

Melakukan penanaman / penghijauan di lingkungan sekolah. Menyebutkan faktor-faktor penyebab terjadinya perusakan lingkungan.

Mengidentifikasi bahan bahan polutan.

Menyebutkan akibat dari dampak penggunaan bahan polutan terhadap kelangsungan hidup makhluk hidup.

Mengemukakan cara-cara menghindari / perbaikkan / serta pelestarian lingkungan.

Melakukan penanaman

pohon dalam mengatasi

masalah pelestarian

lingkungan di lingkungan

sekolah

TATAP MUKA

Jenis tagihan:

Tes, Ulangan harian.

Bentuk tagihan:

Produk (laporan hasil pengamatan dan diskusi), pengamatan unjuk kerja, pengamatan sikap, tes pilihan ganda, tes uraian.TUGAS TERSTRUKTUR

Jenis tagihan :

Laporan individu, kelompok.

Bentuk tagiahan:

Tertulis,Non Tertulis

TUGAS MANDIRI TIDAK TERSTRUKTUR

Jenis tagihan:

Laporan individu, kelompok

Bentuk tagihan:

Tertulis ,NonTertulis, Laporan hasil pengamatan

6 X 45Sumber:

Campbel,Reece,

Mitchel, (2004)

Biologi, Jakarta,

Penerbit Erlangga

Diah Aryulani,dkk(2005)

Biologi1, SMA dan

MA kls X, Jakarta

Penerbit esis.Biologi SMA Kelas X Penerbit Intan Pariwara Alat:

Komputer

Bahan:

LKS, bahan

presentasi

NoKompetensi DasarMateri PembelajaranKegiatan PembelajaranIndikatorPenilaian

Alokasi

Waktu

(menit)Sumber/

Bahan/Alat

( 1 )( 2 )( 3 )( 4 )( 5 )( 6 )( 7 )( 8 )

4.3. Menganalisis jenis jenis limbah dan daur ulang limbah

Limbah dan daur ulang( jenis-jenis limbah )

TATAP MUKA Menjelaskan jenis jenis limbah rumah tangga dan mengelompokkan limbah organic dan anorganik serta sumbernya

Menjelaskan jenis limbah bahan beracun berbahaya (limbah B3), serta menjabarkan parameter kualitas limbah sebagai polutan

Menjelaskan jenis limbah yang dapat di daur ulang serta mengemukakan hal hal atau langkah langkah yang harus dilakukan dalam mengatasi limbah rumah tangga dan lingkungan.

TUGAS TERSTRUKTUR Melakukan diskusi kelas tentang jenis jenis limbah berdasarkan hasil pengamatan dan informasi yang diperoleh tentang keuntungan daur ulang limbah organic bagi kelestarian lingkungan Membuat ringkasan materi tentang masalah pencemaran lingkungan

TUGAS MANDIRI TIDAK TERSTRUKTUR Melakukan pendataan tentang limbah rumah tangga masing masing 2 hari terakhir

Membuat karya ilmiah tentang Penerapan Etika Lingkungan beserta Permasalahan Lingkungan

Menerapkan usaha usaha pelestarian lingkungan perumahan masing masing dan menunjukkan bukti berupa laporan individual disertai dokumentasi. Memberi kode jenis-jenis

limbah rumah tangga

Mengidentifikasi limbah organic dan anorganik serta sumbernya.

Menyebutkan jenis limbah bahan beracun berbahaya (limbah B3).

Menguraikan parameter kualitas limbah sebagai polutan.

Mengklasifikasikan jenis limbah yang dapat di daur ulang.

Menyimpulkan hal-hal yang harus dilakukan dalam mengatasi limbah rumah tangga dan lingkungan.

TATAP MUKA

Jenis tagihan:

Tes, Ulangan harian.

Bentuk tagihan:

Produk (laporan hasil pengamatan dan diskusi), pengamatan unjuk kerja, pengamatan sikap, tes pilihan ganda, tes uraian.TUGAS TERSTRUKTUR

Jenis tagihan :

Laporan individu, kelompok.

Bentuk tagiahan:

Tertulis,Non Tertulis

TUGAS MANDIRI TIDAK TERSTRUKTUR

Jenis tagihan:

Laporan individu, kelompok

Bentuk tagihan:

Tertulis ,NonTertulis, Laporan hasil pengamatan

2 X 45

Sumber:

Campbel,Reece,

Mitchel, (2004)

Biologi, Jakarta,

Penerbit Erlangga

Diah Aryulani,dkk(2005)

Biologi1, SMA dan

MA kls X, Jakarta

Penerbit esis.Biologi SMA Kelas X Penerbit Intan Pariwara Alat:

Komputer

Bahan:

LKS, bahan

presentasi

NoKompetensi DasarMateri PembelajaranKegiatan PembelajaranIndikatorPenilaian

Alokasi

Waktu

(menit)Sumber/

Bahan/Alat

( 1 )( 2 )( 3 )( 4 )( 5 )( 6 )( 7 )( 8 )

4.4. Membuat Produk Daur Ulang Limbah

Mendesain produk,memilih alat dan bahan, membuat produk.

TATAP MUKA Menjelaskan produk daur ulang serta mengkategorikan bahan limbah rumah tangga yang akan di daur ulangkan TUGAS TERSTRUKTUR Membuat perencanaan alat dan bahan untuk kebutuhan pembuatan produk limbah rumah tangga TUGAS MANDIRI TIDAK TERSTRUKTUR Membuat produk baru yang berguna dari bahan limbah

Mengidentifikasi produk

daur ulang yang akan

dibuat.

Mengkategorikan bahan

limbah rumah tangga untuk

daur ulang.

Menentukan alat dan bahan

sesuai kebutuhan.

Memproduksi produk baru

yang berguna dari bahan

limbah.

TATAP MUKA

Jenis tagihan:

Tes, Ulangan harian.

Bentuk tagihan:

Produk (laporan hasil pengamatan dan diskusi), pengamatan unjuk kerja, pengamatan sikap, tes pilihan ganda, tes uraian.TUGAS TERSTRUKTUR

Jenis tagihan :

Laporan individu, kelompok.

Bentuk tagiahan:

Tertulis,Non Tertulis

TUGAS MANDIRI TIDAK TERSTRUKTUR

Jenis tagihan:

Laporan individu, kelompok

Bentuk tagihan:

Tertulis ,NonTertulis, Laporan hasil pengamatan

2 X 45Sumber:

Campbel,Reece,

Mitchel, (2004)

Biologi, Jakarta,

Penerbit Erlangga

Diah Aryulani,dkk(2005)

Biologi1, SMA dan

MA kls X, Jakarta

Penerbit esis.Biologi SMA Kelas X Penerbit Intan Pariwara Alat:

Komputer

Bahan:

LKS, bahan

presentasi

PEMERINTAH KOTA AMBON

DINAS PENDIDIKAN

SMA NEGERI 4 AMBON

Jln. Wolter Monginsidi. Lateri Ambon(-Fax ( 0911 ) 322091

E-mail : Sman4 [email protected]. Website : www Sman4-ambon.sch.id

PEMETAAN STANDAR ISIMata pelajaran

: BIOLOGI

Kelas / Semester: X / IISTANDAR KOMPETENSIKOMPETENSI DASARTHBPINDIKATORTHBPMATERI POKOKRUNAG LINGKUPALOKSI WAKTU

1234567

3. Memahami manfaat keanekaragaman hayati 3.1.Mendeskripsi

kan Konsep

Keanekaragaman

gen,Jenis dan

Ekosistem

Melalui

pengamatanC 3

1. Menjelaskan pengertian keanekaragaman gen dan jenis.

2. Membedakan keanekaragaman gen, jenis dan ekosistem.

3. Menentukan keanekaragaman gen, jenis dan ekosistem di lingkungan sekolah.

4. Mendeskripsikan jenis organisme khas daerah Maluku.C 1

C 2

C 3

C 3

Konsep keanekaragaman gen, jenis dan ekosistem

Keanekaragaman Gen, jenis,

Ekosistem

(6 X 45 Menit

3.2.Mengkomunikasi-

Kan

Keanekaragaman

Hayati Indonesia

dan Usaha

Pelestarian serta

Pemanfaatan

Sumber Daya

Alam

C 4

1. Menyebutkan contoh keanekaragaman hayati Indonesia serta manfaatnya.

2. Mengemukakan berbagai organisme (flora dan fauna) yang bermasalah yang menjadi kekayaan Indonesia.

3. Menjelaskan ciri-ciri hutan hujan tropis.

4. Menentukan usaha-usaha pelestarian keanekaragaman hayati.

5. Mengkomunikasikan usaha-usaha pelestarian keanekaragaman hayati Indonesia.

C 1

C 2

C 2

C 3

C 4

Keanekaraga man hayati

Indonesia

(6 X 45 Menit

3.3.Mendeskripsikan Ciri-Ciri Divisio dalam Dunia Tumbuhan dan Peranannya bagi kelangsungan hidup di bumi.

C 3

1. Menyebutkan cirri-ciri umum plantae.

2. Mengidentifikasi tumbuhan lumut, tumbuhan paku dan tumbuhan biji.

3. Menjelaskan cara-cara perkembangbiakkan tumbuhan lumut, tumbuhan paku dan tumbuhan biji.

4. Mengemukakan peranan berbagai jenis plantae terhadap ekonomi.

5. Mendeskripsikan contoh plantae Indonesia yang memiliki nilai ekonomi tinggi untuk kebutuhan.

C 1

C 1

C 2

C 2

C 3

Plantae

Ciri-ciri umum

plantae

Tumbuhan lumut

Tumbuhan paku

Tumbuhan biji

(Spermatophyta).

Peranan plantae bagi kelangsungan hidup di bumi.

(2 X 45 Menit

STANDAR KOMPETENSIKOMPETENSI DASARTHBPINDIKATORTHBPMATERI POKOKRUNAG LINGKUPALOKSI WAKTU

1234567

3.4 Men-deskripsi-

kan ciri-ciri filum dalam dunia

Hewan dan peranannya bagi kehidupan

C 31. Menyebutkan ciri-ciri umum animalia.

2. Mengidentifikasi karakteristik filum anggota kingdom animalia.

3. Mendiskusikan berbagai invertebrata yang ditemukan pada saat pengamatan di laut.

4. Menguraikan data spesies hewan invertebrata yang bermanfaat.

5. Menguraikan ciri morfologi, anatomi hewan vertebrata.

6. Mendeskripsikan struktur anatomi hewan vertebrata dari berbagai golongan.C 1

C 1

C 2

C 2

C 2

C 3Animalia

Ciri-ciri umum

Animalia

(2 X 45 Menit

4. Menganalisis hubungan antara

komponen ekosistem, perubahan materi dan energi serta peranan manusia dalam keseimbangan ekosistem.

4.1 Men-deskripsi-kan peran

komponen

ekosistem dalam

aliran energi dan

daur biogeo-

kimia serta

pemanfaat-an

komponen

ekosistem bagi

kehidupan.

C 3

1. Menjelaskan hubungan antara komponen biotic dan abiotik serta biotic dan biotic lainnya.

2. Menjelaskan mekanisme aliran energi pada suatu ekosistem.

3. Menjelaskan factor-faktor pendukung terjadinya keseimbangan ekosistem.

4. Menjelaskan peran mikroorganisme / organisme dalan berbagai daur biogeokimia.

5. Menggambarkan charta daur biogeokimia, seperti air, karbon, nitrogen, sulphur, phosphor.

C 1

C 1

C 2

C 2

C 3

Komponen ekosistem

Aliran energi

Daur biogeokimia.

(6 X 45 Menit

STANDAR KOMPETENSIKOMPETENSI DASARTHBPINDIKATORTHBPMATERI POKOKRUNAG LINGKUPALOKSI WAKTU

1234567

4.2. Menjelaskan Keterkaitan antara Kegiatan manusia dengan masalah perusakan/pencemaran

Lingkungan

danpelestarian

lingkungan

C 2

1. Menyebutkan faktor-faktor penyebab terjadinya perusakan lingkungan.

2. Mengidentifikasi bahan bahan polutan.

3. Menyebutkan akibat dari dampak penggunaan bahan polutan terhadap kelangsungan hidup makhluk hidup.

4. Mengemukakan cara-cara menghindari / perbaikkan / serta pelestarian lingkungan.

5. Melakukan penanaman

pohon dalam mengatasi

masalah pelestarian

lingkungan di lingkungan

sekolahC 1

C 1

C 1

C 2

C 2

Kegiatan manusia dan masalah lingkungan

Perusakkan lingkungan

Pencemaran lingkungan

Pelestarian lingkungan

(6 X 45 Menit

4.3. Menganalisis jenis jenis limbah dan daur ulang limbah

C 4

1. Memberi kode jenis-jenis limbah rumah tangga

2. Mengidentifikasi limbah organic dan anorganik serta sumbernya.

3. Menyebutkan jenis limbah bahan beracun berbahaya (limbah B3).

4. Menguraikan parameter kualitas limbah sebagai polutan.

5. Mengklasifikasikan jenis limbah yang dapat di daur ulang.

6. Menyimpulkan hal-hal yang harus dilakukan dalam mengatasi limbah rumah tangga dan lingkungan.

C 1

C 1

C 1

C 2

C 3

C 4

Limbah dan daur ulang( jenis-jenis limbah )

(2 X 45 Menit

STANDAR KOMPETENSIKOMPETENSI DASARTHBPINDIKATORTHBPMATERI POKOKRUNAG LINGKUPALOKSI WAKTU

1234567

4.4. Membuat Produk Daur Ulang Limbah

C 31. Mengidentifikasi produk

daur ulang yang akan

dibuat.

2. Mengkategorikan bahan

limbah rumah tangga untuk

daur ulang.

3. Menentukan alat dan bahan

sesuai kebutuhan.

4. Memproduksi produk baru

yang berguna dari bahan

limbah.

C1

C 2

C 3

C 3 Mendesain produk,memilih alat dan bahan, membuat produk.

(2 X 45 Menit

Keterangan :1. Hakekat Biologi

2. Keanekaragaman hayati dan pengelompokan mahkluk hidup

3. Hubungan antara ekosistem, perubahan materi dan energi, peranan manusia dalam keseimbangan ekosistem