Rpp Kumpulan Kelas x

108
RENCANA PEMBELAJARAN Nomor 1 NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGE MATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra Indonesia KELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 1 (satu) ASPEK PEMBELAJARAN : Mendengarkan ALOKASI WAKTU : 3 x 45 menit ( 2 pertemuan) A. STANDAR KOMPETENSI Memahami siaran atau cerita yang disampaikan secara langsung /tidak langsung B. KOMPETENSI DASAR Menanggapi siaran atau informasi dari media elektronik (berita dan nonberita) C. INDIKATOR Mampu mengidentifikasi pokok-pokok isi berita Mampu menuliskan kalimat untuk mengungkapkan kembali informasi berita Mampu menanggapi informasi isi berita dengan mengajukan pertanyaan kritis Mampu menanggapi isi berita dengan mengajukan pernyataan persetujuan atau ketidaksetujuan (dengan alasan yanglogis) D TUJUAN PEMBELAJARAN Siswa mampu mengidentifikasi pokok-pokok informasi berita yang disampaikan secara langsung/tidak langsung Siswa mampu menanggapi siaran atau informasi dari media elektronik (berita dan nonberita) E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN Rekaman berita/ nonberita Pokok-pokok isi berita Pertanyaan kritis dan pertanyaan reproduksi/repetisi Pemberian tanggapan isi berita F. METODE PEMBELAJARAN Presentasi Diskusi Kelompok Penugasan Demontrasi /Pemeragaan Model G. KEGIATAN PEMBELAJARAN PERTEMUAN 1 PEMBUKA (Apersepsi) Siswa ditanya sejauh mana selama ini menjadikan TV sebagi sumber informasi yang bermanfaat, INTI Halaman 1 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Transcript of Rpp Kumpulan Kelas x

Page 1: Rpp Kumpulan Kelas x

RENCANA PEMBELAJARANNomor 1

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 1 (satu)ASPEK PEMBELAJARAN : MendengarkanALOKASI WAKTU : 3 x 45 menit ( 2 pertemuan)

A. STANDAR KOMPETENSIMemahami siaran atau cerita yang disampaikan secara langsung /tidak langsung

B. KOMPETENSI DASARMenanggapi siaran atau informasi dari media elektronik (berita dan nonberita)

C. INDIKATORMampu mengidentifikasi pokok-pokok isi beritaMampu menuliskan kalimat untuk mengungkapkan kembali informasi beritaMampu menanggapi informasi isi berita dengan mengajukan pertanyaan kritis Mampu menanggapi isi berita dengan mengajukan pernyataan persetujuan atau ketidaksetujuan (dengan alasan yanglogis)

D TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu mengidentifikasi pokok-pokok informasi berita yang disampaikan secara langsung/tidak langsungSiswa mampu menanggapi siaran atau informasi dari media elektronik (berita dan nonberita)

E. MATERI POKOK PEMBELAJARANRekaman berita/ nonberita Pokok-pokok isi beritaPertanyaan kritis dan pertanyaan reproduksi/repetisiPemberian tanggapan isi berita

F. METODE PEMBELAJARANPresentasiDiskusi KelompokPenugasanDemontrasi /Pemeragaan Model

G. KEGIATAN PEMBELAJARANPERTEMUAN 1PEMBUKA (Apersepsi) Siswa ditanya sejauh mana selama ini menjadikan TV sebagi sumber informasi yang

bermanfaat,INTIPertemuan ke-1 ( 90’) Siswa diajak mendengarkan rekaman berita TV/Radio (atau membacakan transkripnya)

yang bertopik nasionalisme Siswa menuliskan kembali isi berita dengan menjawab pertanyaan-pertanyaan yang

diajukan guru secara lisan Siswa menuliskan kembali pokok-pokok isi berita berpanduan pada rumusan pertanyaan

5W+H atau ANAK SIMBAPENUTUP Siswa mereview konsep-konsep bahwa mendengar merupakan kegiatan yang sangat

penting dalam kehidupan manusia

Pertemuan ke-2 (45’)

Halaman 1 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 2: Rpp Kumpulan Kelas x

PEMBUKA Siswa diajak kembali mendengarkan rekaman berita yang sudah di sudah dilakukan pada

pertemuan sebelumnnya Guru mengajak siswa untuk membedakan secara cermat konsep mendengar dan

mendengarkan. INTI Siswa diminta mengajukan pertanyaan untuk mengkritisi persoalan penting yang terdapat

dalam berita Siswa berdiskusi kelompok dan masing-masing siswa diminta tanggapan

persetujuan/ketidaksetujuan atas beberapa masalah krusial yang telah diidentifikasiPENUTUP (Internalisasi dan refleksi) Siswa merefleksikan nilai-nilai serta kecakapan hidup (live skill) yang bisa dipetik dari

pembelajaran

H. SUMBER BELAJAR Menyimak dan Strategi Pembelajarannya karya Yulianan Setyaningsih dalam Buku Strategi

Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia di Sekolah terbitan Universitas Sanata Dharma halaman 13-28

Rekaman Berita

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Lisan Tes Tertulis Observasi Kinerja/DemontrasiPengukuran Sikap

INSTRUMEN /SOALDaftar pertanyaan lisan untuk menggali pokok-pokok informasi beritaDaftar permasalahan dari berbagai informasi berita dan tugas untuk menyatakan sikap persetujuan atau ketidaksetujuanDaftar pertanyaan Kuis uji teori untuk mengukur pemahaman siswa atau konsep-konsep yang telah dipelajari

FORMAT OBSERVASI DAN PENILAIAN KOMUNIKASI LISAN

NAMA :KELAS/NO. ABS :TANGGAL PENILAIAN :KOMPETENSI DASAR : Menanggapi siaran atau informasi dari media elektronik (berita

dan nonberita)

ASPEK RINCIAN

NILAI

KURANG CUKUP BAIK

AMAT BAIK

D (10) C (15) B (20)A (25)

ISI TANGGAPAN

Sesuai dengan topik beritaKritis/mendalam/tajamIde asli dan aktualGagasan logis dan realistisDidukung akasan, bukti serta referensi memadai Dibuka dengan pengantar

Halaman 2 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 3: Rpp Kumpulan Kelas x

ASPEK RINCIAN

NILAI

KURANG CUKUP BAIK

AMAT BAIK

D (10) C (15) B (20)A (25)

SISTEMATIKATANGGAPAN

/latar belakangAda pernyataan utama di awalAda gagasan penjelas / pengembang di tengah Ada kesimpulan/penegasan dan saran di akhir

BAHASA TANGGAPAN

Kalimat efektif dan komunikatifDiksi tepat, khusus, variatif, bakuStruktur kalimat tepat dan baku Artikulasi dan intonasi tepat

ETIKA

Menghargai pendapat orang lainTidak emosionalKata-katanya santunSesuai alokasi waktu

JUMLAH SKOR

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

199801 1 001

Halaman 3 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 4: Rpp Kumpulan Kelas x

RENCANA PEMBELAJARANNomor 2

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 1 (satu)ASPEK PEMBELAJARAN : BerbicaraALOKASI WAKTU : 3 x 45 menit ( 2 pertemuan)

A. STANDAR KOMPETENSIMengungkapkan pikiran, perasaan, dan informasi melalui kegiatan berkenalan, berdiskusi, dan bercerita

B. KOMPETENSI DASARMemperkenalkan diri dan orang lain di dalam forum resmi dengan intonasi yang tepat

C. INDIKATOR1. Mampu mengidentikasi butir-butir pokok yang terdapat dalam tuturan perkenalan diri 2. Mampu mengidentifikasi butir-butir penting dan tidak penting dalam tuturan perkenalan

diri3. Mampu memperkenalkan diri narasumber dengan sistematika, bahasa, dan isi secara tepat4. Mampu memilih kata sapaan secara tepat pada saat memperkenalkan diri narasumber5. Mampu memilih kata ganti diri yang tepat saat memperkenalkan diri di hadapan massa

D. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Siswa mampu memperkenalkan diri dan orang lain di dalam forum resmi dengan intonasi yang tepat

2. Siswa mampu menggunakan kata sapaan dan kata ganti diri secara tepat pada saat memperkenalkan diri narasumber

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN1. Kalimat memperkenalkan diri2. Pokok-pokok pikiran / isi yang harus diutarakan dalam memperkenalkan diri3. Pemilihan kata sapaan yang tepat terhadap narasumber4. Pemilihan kata /diksi

F. METODE PEMBELAJARANInquariTanya JawabPenugasanDemontrasi /Pemeragaan Model

G. KEGIATAN PEMBELAJARANPEMBUKA (Apersepsi) Guru menanyakan kepada siswa siapa yang pernah mengikuti forum-forum pertemuan

ilmiah, seperti seminar/lokakarya dan siapa pula yang pernah menjadi moderator acara seperti itu.

INTIPertemuan ke-1 (90’) Siswa menyaksikan rekaman audio visual bagian pembukaan acara seminar/forum ilmiah

yang terdapat sesi perkenalan diri (siswa menyaksikan peragaan perkenalan diri berdasarkan transkrip yang telah disiapkan.

Siswa diajak mengidentifikasi butir-butir pokok yang terdapat dalam tuturan perkenalan diri

Halaman 4 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 5: Rpp Kumpulan Kelas x

Siswa berdiskusi dengan teman semeja untuk mengidentifikasi butir-butir penting dan tidak penting dalam tuturan perkenalan diri

Siswa diajak untuk mencermati pemakaian kata sapaan dalam tuturan perkenalan diriPENUTUP Secara berkelompok siswa ditugasi mengumpulkan bahan dan menyusun transkrip untuk

memperkenalkan diri sebagai narasumber dan moderator

Pertemuan ke-2 (90’)PEMBUKA Siswa diajak untuk menyadari pentingnya pengenalan diri narasumber dalam forum ilmiah

tersebutINTI Setiap kelompok bergantian duduk di depan kelas untuk berlaku sebagai moderator, dan

narasumber dan memperkenalkan diri sebagai moderator dan narasumber dalam sebuah simulasi kelompok.

Siswa berlaku sebagai Moderator, narasumber dan memperkenalkan diri sendiri dalam sebuah simulasi kelompok

Guru memberikan ulasan dan tanggapan atas unjuk kemampuan siswa. Siswa diminta untuk mengevaluasi diri sendiri, apa yang menjadi kekurangan dan kelebihannya.

PENUTUP (Internalisasi dan refleksi) Siswa mereview konsep-konsep penting dalam memperkenalkan diri yang telah

dipelajari Siswa diajak merefleksikan nilai-nilai serta kecakapan hidup (live skill) yang bisa dipetik

dari pembelajaran

H. SUMBER BELAJAR Tatabahasa Baku Bahasa Indonesia karya Hasan Alwi dkk terbitan Balai Pustaka tahun 2007

halaman VCD jalannya seminar pada sesi perkenalan diri narasumber Website internet

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKObservasi Kinerja/DemontrasiPengukuran SikapPenilaian diri

INSTRUMEN /SOAL1. Serangkaian tugas/perintah kepada siswa untuk memperagakan sebagai moderator dan

mempernalkan diri narasumber2. Daftar pertanyaan Kuis Uji Teori untuk mengukur pemahaman siswa atau konsep-konsep

yang telah dipelajari

FORMAT OBSERVASI DAN PENILAIAN KOMUNIKASI LISAN

Halaman 5 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 6: Rpp Kumpulan Kelas x

NAMA :KOMPETENSI DASAR : Memperkenalkan diri dan orang lain di dalam forum resmi dengan

intonasi yang tepat

ASPEK RINCIAN

NILAI

KURANG CUKUP BAIK AMAT BAIKD (10) C (15) B (20) A (25)

ISI Data narasumber lengkap dan proporsional sesuai kebutuhanData narasumber akuratData narasumber actual

SISTEMATIKA

Dibuka dengan kata pembukaMenggunakan urutan topik Berpola : penting ke tidak penting, umum ke khususDiakhiri dengan kata penutup

BAHASA Kalimat efektif dan

komunikatifDiksi tepat, khusus, variatif,

bakuStruktur kalimat tepat dan

baku Artikulasi dan intonasi tepat Bergaya bahasa /kiasan

ETIKA DAN EKSPRESI

Tatapan mata merata dan teratur

Mimik penuh ekspresifPercaya Diri Sesuai alokasi waktu

JUMLAH SKOR

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARAN

Halaman 6 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 7: Rpp Kumpulan Kelas x

Nomor 3

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 1 (satu)ASPEK PEMBELAJARAN : MenulisALOKASI WAKTU : 3 X 45 MENIT

A. STANDAR KOMPETENSIMengungkapkan pikiran, dan perasaan melalui kegiatan menulis puisi

B. KOMPETENSI DASARMenulis puisi lama dengan memperhatikan bait, irama, dan rima

C. INDIKATOR1. Mampu menjelaskan fungsi bait dalam penulisan puisi2. Mampu menjelaskan pengertian irama dan rima dalam puisi dan menyebutkan jenis-

jenisnya3. Mampu mengidentifikasi ciri-ciri pantun dan syair berdasarkan sajian contoh 4. Membedakan bentuk pantun dan syair5. Mampu menulis syair dan berbagai jenis pantun dengan memperhatikan bait, irama, dan

rima6. Mampu menyunting puisi lama (pantun/syair) yang dibuat teman

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu menulis pantun atau pun syair dengan memperhatikan bait, irama, dan rima untuk mengungkapkan pikiran, dan perasaan

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN1. Contoh puisi lama karya penyair ternama2. Jenis-jenis puisi lama, khususnya pantun 3. Fungsi bait dalam puisi4. Pengertian irama dalam puisi5. Pengertian dan jenis-jenis rima dalam puisi6. Kriteria atau ciri-ciri puisi lama7. Perbedaan pantun dengan syair

F. METODE PEMBELAJARANDiskusi KelompokInquariTanya JawabPenugasanDemontrasi /Pemeragaan Model

G. KEGIATAN PEMBELAJARANPEMBUKA(Apersepsi) Siswa diajak untuk mengungkapkan pengetahuannya tentang puisi lama Guru melisankan sebuah pantun dan siswa diminta mengidentifikasi jenis puisi lama

yang dilisankan INTI Pertemuan ke-1 (45’) Siswa mencermati beberapa teks puisi lama yang ditayangkan/disajikan oleh guru Siswa berdiskusi kecil untuk mengidentifikasi jenis puisi lama yang ditunjukan guru Siswa mengidentifikasi unsur-unsur yang membangun sebuah puisi, khususnya puisi

lama

PENUTUP

Halaman 7 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 8: Rpp Kumpulan Kelas x

Siswa menyimpulkan ciri-ciri puisi lama berdasarkan struktur bait, irama, dan rima

Pertemuan ke-2 (90’)PEMBUKA Guru memotivasi siswa bahwa dirinya mampu membuat puisi lama yang menarik dan

relevan dengan zamanINTI Siswa menulis sejumlah bait pantun dengan jenis yang berbeda-beda Siswa menulis beberapa bait syair dengan memperhatikan struktur bait, irama, dan rima Guru meminta beberapa siswa membacakan karyanya di depan kelas. Guru memberikan ulasan dan tanggapan atas karya siswa.PENUTUP(Internalisasi dan refleksi) Siswa menjawab soal-soal Kuis Uji Teori untuk mereview konsep-konsep penting yang

telah dipelajari Siswa memotivasi siswa untuk melestarikan sastra lama sebagai warisan budaya dan terus

berlatih menulis pantun/syair agar kemampuannya semakin baik Siswa merefleksikan nilai-nilai serta kecakapan hidup (live skill) yang bisa dipetik dari

pembelajaran

H. SUMBER BELAJAR1. Pemandu di Dunia Sastra karya Dick Hartoko dan B. Rahmanto terbitan Kanisius tahun

1986 halaman 2. Kesusasteraan Lama Indonesia karya Zuber Usman terbitan Gunung Agung, tahun 1962 3. Website internet4. Model peraga

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Tertulis Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolioPengukuran Sikap

INSTRUMEN /SOAL1. Daftar pertanyaan Kuiis Uji Teori untuk mengukur pemahaman siswa atau konsep-konsep

yang telah dipelajari2. Pemberian tugas kepada sisiwa untuk menulis sejumlah pantun dan syair3. Pemberian tugas kepada siswa untuk membukukan /membundel lembaran-lembaran pantun

yang dihasilkan (Tugas yang dikumpulkan menjadi portofolio siswa

RUBRIK PENILAIAN MENULIS PUISI LAMA (SYAIR DAN PANTUN)

NAMA :KOMPETENSI DASAR : Menulis puisi lama dengan memperhatikan bait, irama, dan rima

ASPEK RINCIANNILAI

KURANG CUKUP BAIK AMAT BAIKD (10) C (15) B (20) A (25)

ISISelaras dengan temaMengandung pesan aktualSesuai dengn jenisnyaUtuh dan tuntas

SAMPIRAN(untuk

Orisinal dan kreatifMencerminkan wawasan budaya, geografi, social

Halaman 8 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 9: Rpp Kumpulan Kelas x

ASPEK RINCIANNILAI

KURANG CUKUP BAIK AMAT BAIKD (10) C (15) B (20) A (25)

pantun) yang luasTidak terlepas dari isi

DIKSI DAN GAYA BAHASA

Mencerminkan perbendaharaan kata yang kaya Bervariatif dan sesuai

konteksMenggunakan kata kiasan, unik, simbolis Bergaya bahasa secara

variatif

RIMA Berima sesuai kriteriaTerpola secara teraturBerirama secara variatif

STRUKTUR BARIS DAN BAIT

Tersusun sesuai aturanTerpola secara teratur dan konsisten

JUMLAH SKOR

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARAN

Halaman 9 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 10: Rpp Kumpulan Kelas x

Nomor 4

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 1 (satu)ASPEK PEMBELAJARAN : BerbicaraALOKASI WAKTU : 3 X 45 MENIT

A. STANDAR KOMPETENSIMengungkapkan pikiran, perasaan, dan informasi melalui kegiatan berkenalan, berdiskusi, dan bercerita

B. KOMPETENSI DASARMendiskusikan masalah (yang ditemukan dari berbagai berita, artikel, atau buku)

C. INDIKATOR1. Menjawab pertanyaan pemahaman isi bacaan2. Mampu mengidentifikasi masalah-masalah penting dalam teks bacaan3. Menginventaris kata-kata sulit dalam artikel dan menjelaskan artinya secara tepat4. Mengidentifikasi opini penulis 5. Menanggapi masalah dalam berita, artikel, dan buku 6. Mengajukan saran dan pemecahan terhadap masalah yang disampaikan

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu mengidentifikasi masalah-masalah penting dalam teks bacaan dan memecahkannya melalui kegiatan berdiskusi.

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN1. Teks berita, artikel, buku yang berisi informasi aktual 2. Cara mengidentifikasi masalah dalam berita/artikel3. Opini penulis dalam artikel4. Daftar kata sulit dan maknanya5. Cara merumuskan masalah untuk dijadikan bahan diskusi6. Tatacara berdiskusi yang benar

F. METODE PEMBELAJARANPresentasiDiskusi KelompokInquariTanya JawabPenugasan

G. KEGIATAN PEMBELAJARANPEMBUKA (Apersepsi) Guru membacakan berita atau membahas kasus aktual tentang kecelakaan yang merenggut

banyak korban Siswa diminta tanggapannya atas peristiwa tersebut: mengapa bisa terjadi, siapa yang

bersalah, siapa yang bertanggung jawab, apa yang bisa kita lakukan untuk mengatasi atau mengurangi terulangnya musibah tersebut, dsb.

INTIPertemuan ke-1 (45’) Siswa membaca secara intensif artikel surat khabar Siswa berdiskusi dengan teman sebangku menjawab sejumlah pertanyaan pemahaman isi

bacaan.

Halaman 10 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 11: Rpp Kumpulan Kelas x

Siswa berdiskusi menginventaris kata-kata sulit dan frase idiom dalam teks dan menjelaskannya.

Siswa berdiskusi mengidentifikasi masalah-masalah penting dalam teks dan merumuskannya dalam beberapa kalimat pertanyaan.

PENUTUP Guru menegaskan pentingnya pentingnya mengidentifikasi masalah dalam memahami isi

bacaan

Pertemuan ke-2 (90’)

PEMBUKA Mengaitkan hasil yang dicapai melalui diskusi tentang masalah penting yang ditemukan

dalam bacaanINTI Siswa berdiskusi kelompok untuk memecahkan masalah-malasah penting yang telah

teridentifikasi. Siswa mempresentasikan hasil diskusi di depan kelasPENUTUP (Internalisasi dan refleksi) Siswa merefleksikan nilai-nilai serta kecakapan hidup (live skill) yang bisa dipetik dari

pembelajaran

H. SUMBER BELAJAR Kamus Besar Bahasa Indonesia karya Departemen Pendidikan dan Kebudayaan terbitan

Balai Pustaka Gambar suatu peristiwa kecelakaan, misalnya mobil menabrak / tabrakan, pekerja bangunan

yang tersengat listrik Mediacetak dan elektronik Berita di koran tentang kecelakaan ker, transportasi, dsb Website internet

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Lisan Tes Tertulis Observasi Kinerja/DemontrasiTagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolioPengukuran Sikap

INSTRUMEN /SOAL1. Tugas individu untuk mengidentifikasi dan merumuskan permasalahan dalam arikel berita2. Tugas untuk mengidentifikasi dan menjelaskan kata-kata sulit dalam teks3. Tugas kelompok untuk mendiskusikan permasalahan yang telah diidentifikasi4. Tugas kelompok untuk mempresentasikan hasil diskusi

BLANGKO OBSERVASI KINERJA INDIVIDUDALAM DISKUSI KELOMPOK

Halaman 11 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 12: Rpp Kumpulan Kelas x

NAMA :TANGGAL PENILAIAN :KOMPETENSI DASAR : Mendiskusikan masalah (yang ditemukan dari berbagai

berita, artikel, atau buku)

ASPEK RINCIAN

NILAIKURANG CUKUP BAIK AMAT BAIK

D (10) C (15) B (20) A (25)

SIKAP

Terlibat secara aktif dan penuh inisiatif Prosedural dan kooperatif terhadap aturan main Memperhatikan dan menghargai pendapat orang lain

BAHASARuntut, terstruktur dengan baikKomunikait (mudah dipahami)Efektif (singkat dan jelas)Diksi variatif dan tepat konteksBaku

KUALITAS PENDAPAT /GAGASAN

Pembicaraan tidak menyimpang dari topik dan menyasar ke substansi persoalanGagasan orisinal dan kreatif (tidak meniru)Usulan disertai alas an logis / bukti pendukungKonsisten atas pendapatnya sendiri Menggunakan referensi/rujukan

JUMLAH SKOR

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 5

Halaman 12 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 13: Rpp Kumpulan Kelas x

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 1 (satu)ASPEK PEMBELAJARAN :MembacaALOKASI WAKTU : 4 X 45 MENIT

A. STANDAR KOMPETENSIMemahami berbagai teks bacaan nonsastra dengan berbagai teknik membaca

B. KOMPETENSI DASARMenemukan ide pokok berbagai teks nonsastra dengan teknik membaca cepat (250 kata/menit)

C. INDIKATOR1. Membaca teks nonsastra dengan kecepatan 250 kpm2. Menyebutkan kebiasaan yang dapat memperlambat baca cepat3. Menjelaskan berbagai teknik untuk meningkatkan kemampuan membaca cepat4. Menghitung kecepatan membaca cepat diri sendiri dan orang lain5. Mengidentifikasi ide pokok paragraf

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu menemukan ide pokok berbagai teks nonsastra dengan teknik membaca cepat (250 kata/menit)

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN1. Teks nonsastra di atas 250 kata 2. Teknik membaca cepat dan cara meningkatkannya3. Rumus menghitung kecepatan membaca cepat 4. Sejumlah kebiasaan yang dapat menghambat kecepatan membaca5. Fungsi membaca cepat dalam kehidupan sehari-hari

F. METODE PEMBELAJARANInquariTanya JawabPenugasanDemontrasi /Pemeragaan Model

G. KEGIATAN PEMBELAJARANPEMBUKA (Apersepsi) Guru menyuruh semua siswa membaca dalam hati sebuah teks bacaan nonsastra dalam

buku cetak . Setelah satu menit, siswa diminta berhenti dan beberapa siswa diminta melaporkan sampai dimana teks yang sudah dibaca.

Guru menyimpulkan kecepatan membaca beberapa siswa dan menyampaikan bermacam kebiasaan membaca siswa berdasarkan hasil observasinya.

Guru menyampaikan sekilas tentang batasan dan teknik, dan fungsi membaca cepatINTIPertemuan ke-1 (90’) Siswa membaca potongan-potongan paragraf dan mengidentifikasi ide pokoknya Siswa membaca cepat teks ”Hasil Kampanye Sabuk Pengaman Jalan di Tempat” yang

tersaji pada buku teks Siswa menghitung sendiri kecepatan membacanya dengan rumus yang telah diajarkanPENUTUP Guru mendorong siswa untuk terus berlatih membaca cepat untuk meningkatkan

kompetensinya

Pertemuan 2 ( 90’)PEMBUKA Siswa diingatkan bahwa tujuan utama membaca adalah memahami isi wacana

Halaman 13 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 14: Rpp Kumpulan Kelas x

INTI Siswa Membaca sebuah teks bacaan Siswa mengidentifikasi ide-ide pokok paragraf berdasarkan petunjuk kata kunci setiap

paragraf Siswa melakukan evaluasi diri atas kemampuannya dalam membaca cepat dan menemukan

penyebabnya Siswa berlatih memperluas jangkauan mata baca dan memusatkan kosentrasi untuk

meningkatkan keterampilannya dalam membaca cepatPENUTUP (Internalisasi dan refleksi) Siswa merefleksikan nilai-nilai serta kecakapan hidup (live skill) yang bisa dipetik dari

pembelajaran H. SUMBER BELAJAR

Speed Reading karangan Soedarso terbitan PT Gramedia tahun halaman Mediacetak dan elektronik

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Tertulis Observasi Kinerja/DemontrasiPengukuran SikapPenilaian diri

INSTRUMEN /SOAL1. Perintah untuk membaca cepat dengan teknik yang benar dan menilai sendiri tingkat

kemampuannya2. Tugas untuk mengidentifikasi ide pokok paragraf teks bacaan3. Daftar pertanyaan Kuis Uji Teori untuk mengukur konsep-konsep penting tentang

seputar membaca cepat yang telah dipelajari

Rumus menghitung KEM (Kecepatan Efekti Membaca)Jumlah kata dalam teks------------------------------- X ...% Pemahaman =..kpm (kata per menit)Waktu baca per menitProsentase pemahaman: skor diraih (misal7) dibagi skor tertinggi (missal 10) dikalikan 100% sama dengan (70%).Misal:Jumlah kata teks: 600; waktu baca 4 menit; persentase pemahaman 70%. Maka KEM= 600:4 x 70% =105 kpm.Menurut Kurikulum Berbasis Kompetensi dengan tingkat pemahaman 75%, KEM ideal adalah:siswa (kelas akhir) SD 100-150 kpm,siswa (kelas akhir) SLTP 300 kpm, dansiswa (kelas akhir) SLTA 350 kpm

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 6

Halaman 14 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 15: Rpp Kumpulan Kelas x

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 1 (satu)ASPEK PEMBELAJARAN : MendengarkanALOKASI WAKTU : 4 X 45 MENIT

A. STANDAR KOMPETENSIMemahami puisi yang disampaikan secara langsung/ tidak langsung

B. KOMPETENSI DASARMengidentifikasi unsur-unsur bentuk suatu puisi yang disampaikan secara langsung ataupun melalui rekaman

C. INDIKATOR1. Mengidentifikasi unsur-unsur yang membangun sebuah puisi 2. Menjelaskan unsur irama yang terdapat dalam puisi3. Mengidentifkasi kata-kata berkonotasi / simbolis/lambang dalam puisi4. Mengidentifikasi majas-majas yang digunakan dalam puisi5. Menunjukkan jenis-jenis rima yang terdapat dalam puisi

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu mengidentifikasi unsur-unsur bentuk suatu puisi yang disampaikan secara langsung ataupun melalui rekaman

E. MATERI POKOK PEMBELAJARANRekaman puisi atau pembacaan langsung oleh peragaIrama dalam puisiMajas dalam puisiRima dalam puisiKata-kata konotasi dan simbolis dalam puisi

F. METODE PEMBELAJARANPresentasiDiskusi KelompokPenugasan

G. KEGIATAN PEMBELAJARANPertemuan ke-1 ( 90’)PEMBUKA (Apersepsi) Guru memutarkan videoklip kaset rekaman pembacaan puisi dan pembacaan

berita/pengumuman dan siswa diajak untuk menyimak dengan seksama perbedaan di antara keduanya.

Siswa diminta mengidentifikasi perbedaan irama pembacaan puisi dan berita (teks lain nonpuisi)

INTI Siswa menyimak pembacaan puisi secara langsung atau melalui rekaman Siswa mengemukakan tanggapannya tentang bahasa puisi yang bersifat indah Siswa mengidentifikasi unsur-unsur bentuk/fisik yang membangun sebuah puisi Siswa berdiskusi kecil untuk mengidentifikasi berbagai rima dalam puisi yang didengarnyaPENUTUP Guru mendorong sisiwa untuk semakin bisa mengapresiasi puisi dan menangkap

pesan/nilai yang terkandung di dalamnya

Pertemuan ke-2 (90’)PEMBUKA Siswa dibimbing untuk menyadari bahwa bahasa puisi bersifat khas

Halaman 15 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 16: Rpp Kumpulan Kelas x

INTI Siswa berdiskusi kecil untuk mengidentifikasi berbagai majas dalam puisi Siswa mengidentifikasi kata-kata indah dan bermakna dalam, dalam puisi dan

mengemukakan alasannyaPENUTUP (Internalisasi dan refleksi) Siswa mereview konsep-konsep penting tentang puisi yang telah dipelajari Siswa merefleksikan nilai-nilai serta kecakapan hidup (live skill) yang bisa dipetik dari

pembelajaran

H. SUMBER BELAJAR Sastra Indonesia Pengantar Teori dan Apresiasi karya Libertus Tengsoe terbitan Nusa Indah

tahun 1987 Website internet Model peraga Lingkungan

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Lisan Tes Tertulis Observasi Kinerja/DemontrasiTagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolioPengukuran Sikap

INSTRUMEN /SOAL1. Daftar pertanyaan lisan untuk mengungkap unsur-unsur pembangun puisi2. Tugas untuk mengiidentifikasi jenis-jenis rima, majas, serta kata-kata

berkonotasi/bermakna simbolis beberapa puisi dalam buku kumpulan puisi3. Daftar pertanyaan Kuis Uji Teori untuk mengukur konsep-konsep penting tentang

seputar unsur-unsur puisi yang telah dipelajari

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARAN Nomor 7

Halaman 16 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 17: Rpp Kumpulan Kelas x

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 1 (satu)ASPEK PEMBELAJARAN : Menulis ALOKASI WAKTU : 4 X 45 MENIT

A. STANDAR KOMPETENSIMengungkapkan informasi dalam berbagai bentuk paragraf (naratif, deskriptif, ekspositif)

B. KOMPETENSI DASARMenulis gagasan dengan menggunakan pola urutan waktu dan tempat dalam bentuk paragraf naratif

C. INDIKATOR1. Menjelaskan pola pengembangan paragraph naratif2. Menyusun dan mengembangkan kerangka karangan yang dibangun dengan paragraph-

paragraf 3. Menulis karangan naratif dengan menerapkan istilah bidang kesehatan secara tepat4. Menyunting paragraf naratif yang ditulis teman berdasarkan kronologi, waktu, peristiwa,

dan EYD5. Menggunakan kata ulang dalam paragraf naratif

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu mengungkapkan gagasan dengan menulis karangan /paragraf naratif dengan pola urutan waktu dan tempat

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN1. Definisi dan karakteristik paragraf naratif2. Beberapa contoh paragraf naratif3. Pola pengembangan paragraf naratif (urutan waktu, tempat)4. Kerangka karangan naratif5. Kata-kata kajian dan istilah khusus bidang kesehatan6. Penggunaan kata ulang dalam paragraf naratif

F. METODE PEMBELAJARAN Diskusi Kelompok Inquari Tanya Jawab Penugasan

G. KEGIATAN PEMBELAJARANPertemuan ke-1 (90’)PEMBUKA (Apersepsi) Guru meminta siswa relawan men-sharing-kan pengalamannya pada saat sakit secara

kronologis Guru mengajak siswa mensyukuri anugerah kesehatan sehingga tetap bisa menjalankan

aktivitas.INTI Guru membacakan sebuah karangan singkat yang dikembangkan dengan pola urutan waktu

dan tempat Guru menyebutkan dan menjelaskan sekilas macam-macam bentuk karangan (narasi,

deksripsi, eksposisi, dll) Siswa mengidentifikasi jenis karangan yang dibacakan guru di atas Siswa membaca beberapa teks paragraf naratif dan mengidentifikasi struktur / pola waktu

dan tempatnya Siswa berdiskusi untuk menyimpulkan ciri-ciri paragraf naratif

Halaman 17 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 18: Rpp Kumpulan Kelas x

Siswa menyusun kerangka karangan naratif dan menginventaris data-data latar waktu dan tempatnya

PENUTUP Guru Menyimpulkan karakteristik paragraf naratif

Pertemuan ke-2 (90’)

PEMBUKA Guru mereview ciri-ciri paragraf naratif yang sudah dipelajari pada pertemuan sebelumnnyaINTI Siswa menyusun karangan naratif dengan pola urutan waktu dan tempat Siswa menginventaris kata-kata ulang dalam karangannya. Siswa mengedit tulisan karangan sendiri dan memperbaikinyaPENUTUP (Internalisasi dan refleksi) Guru mendorong siswa untuk terus berlatih menulis Siswa merefleksikan nilai-nilai serta kecakapan hidup (live skill) yang bisa dipetik dari

pembelajaran

H. SUMBER BELAJARKomposisi karangan Gorys Keraf terbitan Nusa Indah tahun 1990 halamanContoh karangan naratif terpilih karya siswa tahun sebelumnya

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Lisan Tes Tertulis Observasi Kinerja/DemontrasiTagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolioPengukuran SikapPenilaian diriINSTRUMEN /SOAL1. Tugas siswa untuk menulis karangan naratif2. Tugas untuk mengidentifikasi paragraf naratif dan yang bukan 3. Tugas untuk menginventaris dan mengidentifikasi kata-kata ulang dalam karangannya.4. Tugas untuk mengisi TTS tentang kesehatan

RUBRIK PENILAIAN MENULISNAMA :KOMPETENSI DASAR : Menulis gagasan dengan menggunakan pola urutan waktu

dan tempat dalam bentuk paragraf naratif

ASPEK KRITERIA SKOR

ISI

(15 -30)

Topik jelas, cerita menarik dan orisinal, ditopang bukti dan fakta-fakta, lengkap,.terperinci, tuntas, mengandung nilai/ada refleksi yang dalam, dapat memberi wawasan baru 25 – 30Topik jelas, cerita menarik dan orisinal, ditopang bukti dan fakta-fakta, tetapi tidak lengkap, tidak terperinci, tidak tuntas, dan kurang bernilai 20-24Cerita tidak menarik, cerita hanya rekaan, tidak diberi bukti-bukti faktual, tidak terperinci, tidak tuntas, dan tidak bernilai 15-19

ORGANISASI

GAGASAN(10-20)

Berpolas: ada pendahuluan, isi, penutup, gagasan dibatasi dalam unit-unit paragraph, disampaikan dengan pola urutan waktu dan tempat 16-20Ada pendahuluan, isi, tetapi tidak ada penutup, ada paragraph beisi dua gagasan utama,, pola urutan waktu dan tempat kadang tidak teratur. 13-15Karangan tidak diorganisasi sama sekali, tidak jelas pendahuluan , isi, penutup, tidak menggunakan urutan waktu dan tempat. 10-12

BAHASA(15-30)

Paragraf kohesif dan koheren, kalimat efektif fan komunikatif, struktur kalimat baku, diksi tepat dan variatif, makna tidak ambigu, penerapan 27-30

Halaman 18 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 19: Rpp Kumpulan Kelas x

ASPEK KRITERIA SKORkonjungsi secara tepatAda beberapa paragraph tidak kohesif, ada kalimat yang tidak efektif dan ambigu, diksi ada yang salah konteks, pemakaian konjungi ada yang keliru 21 – 26Banyak paragraph tidak kohesif, banyak kalimat yang tidak efektif dan ambigu, diksi banyak yang salah konteks, pemakaian konjungi banyak yang keliru 17 -20Paragraf tidak padu, kalimat tidak efektif, sebagian bear struktur kalimat yang salah, diksi sangat terbatas dan banyak salah konteks, penerapan konjungsi tidak tepat. 15 -16

MEKANIK (8-20)

Tidak ada kesalahan ejaan sama sekali, bila tulis tangan rapi dan jelas terbaca, tidak ada salah ketik, pemilihan jenis dan ukuran huruf sesuai, margin sangat pas 17-20Ada beberapa kesalahan ejaan, tulisan tangan rapi, ada beberapa salah ketik, penentuan jenis, ukuran huruf, margin pas 13-16Cukup banyak kesalahan ejaan dan salah ketik. Tulisan tangan kurang rapi. Jenis, ukuran huruf dan margin tidak konsisten. 10 -12Mengabaikan ejaan, tulisan tangan sangat tidak rapi, banyak sekali salah ketik, penentuan jenis, ukuran huruf, dan margin semaunya sendiri 8-9

JUMLAH 100

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.

NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARAN Nomor 8

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGE

Halaman 19 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 20: Rpp Kumpulan Kelas x

MATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 1 (satu)ALOKASI WAKTU : 3 X 45 MENITASPEK PEMBELAJARAN : Mendengarkan

A. STANDAR KOMPETENSIMemahami siaran atau cerita yang disampaikan secara langsung /tidak langsung

B. KOMPETENSI DASARMengidentifikasi unsur sastra (intrinsik dan ekstrinsik) suatu cerita yang disampaikan secara langsung atau rekaman

C. INDIKATOR

1. Menyebutkan dan menjelaskan unsur-unsur sastra pembangun cerita2. Menyebutkan dan menjelaskan unsur-unsur intrinsic dan ekstrinsik3. Mengidentifikasi unsur intrinsik dan ekstrinsik dalam cerita nonsastra yang disampaikan

Secara langsung4. Menanggapi (setuju atau tidak setuju) unsur-unsur intrinsik dan ekstrinsik yang disampaikan

teman

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu mengidentifikasi unsure intrinsic dan ekstrinsik cerita yang disampaikan secara langsung atau rekaman

E.. MATERI POKOK PEMBELAJARAN1. Rekaman cerita, tuturan langsung (kaset, CD, buku cerita)2. Unsur intrinsik (tema, alur, konflik, penokohan, sudut pandang, amanat)3. Unsur ekstrinsik (agama, politik, sejarah, budaya)

F. METODE PEMBELAJARANPresentasiDiskusi KelompokInquariTanya JawabPenugasan

G. KEGIATAN PEMBELAJARANPEMBUKA (Apersepsi) Guru mengajak siswa mengingat kembali struktur waktu dan tempat dalam paragraf naratif Guru mengajak siswa mengingat unsur-unsur intrinsik yang membangun karya sastraINTI (Pertemuan ke-1 (90’) Siswa mendengarkan penjelasan Guru tentang unsur-unsur sastra yang ada dalam sebuah

cerita nonsastra, seperti kisah pengalalaman hidup Siswa menyimak cerita ”Hidup Setia dan Tabah dalam Derita” yang disampaikan melalui

rekaman atau tuturan langsung Guru atau peraga. Siswa menjawab sejumlah pertanyaan pemahaman isi cerita yang dilisankan oleh Guru.PENUTUP Guru menyimpulkan isi cerita

Pertemuan ke-2 (90’)PEMBUKA Guru mengaitkan hubungan antara struktur waktu dan tempat dalam paragraf naratif dengan

unsur latar dalam cerita sastra

Halaman 20 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 21: Rpp Kumpulan Kelas x

INTI Siswa mendengarkan uraian tentang latar belakang kehidupan penulis/pemilik cerita Siswa berdiskusi untuk mengidentifikasi unsur intrinsik dan ekstrinsik dalam tuturan cerita

yang diperdengarkan. Siswa mempresentasikan hasil diskusinya di depan kelas dan ditanggapi bersama Siswa menyimak rangkuman dan tanggapan Guru atas hasil presentasi semua kelompokPENUTUP (Internalisasi dan refleksi) Siswa mereview konsep-konsep penting tentang unsur-unsur sastra dalam cerita

nonsastra yang telah dipelajari Siswa merefleksikan nilai-nilai serta kecakapan hidup (live skill) yang bisa dipetik dari

pembelajaran

H. SUMBER BELAJARCerita Rekaan dan Seluk Beluknya, karya Frans Mido terbitan Nusa Indah tahun 1994 halamanVCD/kaset audio berisi tuturan cerita pengalaman hidupMediacetak dan elektronikWebsite internetSiswa pencerita

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Lisan Tes Tertulis Observasi Kinerja/DemontrasiPengukuran Sikap

INSTRUMEN /SOAL1. Daftar pertanyaan lisan pemahaman isi cerita 2. Daftar pertanyaan lisan berisi panduan untuk mengungkap unsur intrinsik cerita3. Sejumlah pertanyaan untuk didiskusikan dalam kelompok

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARAN Nomor 9

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGE

Halaman 21 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 22: Rpp Kumpulan Kelas x

MATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 1 (satu)ASPEK PEMBELAJARAN : BerbicaraALOKASI WAKTU : 3 X 45 MENIT

A. STANDAR KOMPETENSIMembahas cerita pendek melalui kegiatan diskusi

B. KOMPETENSI DASARMenemukan nilai-nilai cerita pendek melalui kegiatan diskusi

C. INDIKATORMenyebutkan dan menjelaskan nilai-nilai dalam karya sastra khususnya cerpenMengidentifikasi nilai-nilai budaya, moral, agama, dan politik dalam cerpen Menentukan nilai-nilai dalam sastra yang selaras dengan situasi hidup kini dan factualMengkomunikasikan pendapatnya tentang nilai-nilai sebuah cerpen melalui presentasi

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu mengungkap nilai moral, agama, dan politik cerita pendek melalui kegiatan diskusi

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN1. Naskah cerita pendek2. Nilai budaya dalam cerpen3. Nilai moral dalam cerpen4. Nilai agama dalam cerpen5. Nilai politik dalam cerpen

F. METODE PEMBELAJARANPresentasiDiskusi KelompokInquariTanya JawabPenugasan

G. KEGIATAN PEMBELAJARANPEMBUKA (Apersepsi) Guru menanyakan kepada siswa manfaat membaca karya sastra seperti cerpen, novel

selain mendapat penghiburan Guru mengajak siswa menyadari bahwa dalam setiap cerita ada nilai yang berguna.INTIPertemuan ke-1 (45’) Guru menjelaskan nilai-nilai yang terkandung dalam karya sastra Siswa membaca teks cerpen ”Ebola” karya Soeprijadi Tomodihardjo. Siswa menjawab sejumlah pertanyaan pemahaman isi cerpen yang dilisankan oleh Guru.PENUTUP Guru menyimpulkan isi cerpen

Pertemuan ke-2 (90’)PEMBUKA Guru mengajak siswa me-review naskah cerpen yang sudah dibicarakan pada

peremuan sebelumnya

Halaman 22 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 23: Rpp Kumpulan Kelas x

INTI Siswa berdiskusi kelompok untuk mengidentifiksi nilai-nilai budaya, moral, agama, politik

dalam cerpen. Siswa mempresentasikan hasil diskusi di depan kelas dan ditanggapi bersama. Guru merangkum dan memberi ulasan terhadap hasil presentasi.PENUTUP (Internalisasi dan refleksi) Guru memotivasi siswa untuk lebih banyak membaca karya satra dan mampu

menangkap nilai-nilai yang terkandung di dalamnya. Siswa merefleksikan nilai-nilai serta kecakapan hidup (live skill) yang bisa dipetik dari

pembelajaran H. SUMBER BELAJAR

Cerita Rekaan dan Seluk Beluknya, karya Frans Mido terbitan Nusa Indah tahun 1994

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Lisan Observasi Kinerja/DemontrasiPengukuran SikapINSTRUMEN /SOAL

1. Daftar pertanyaan lisan pemahaman isi cerpen2. Daftar pertanyaan seputar nilai sastra untuk didiskusikan siswa dan dipresentasikan di

depan kelas.3. Daftar pertanyaan tertulis untuk menguji penguasaan konsep tentang nilai-nilai sastra

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 10

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGE

Halaman 23 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 24: Rpp Kumpulan Kelas x

MATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 1 (satu)ASPEK PEMBELAJARAN : MembacaALOKASI WAKTU : 3 X 45 MENIT

A. STANDAR KOMPETENSIMemahami berbagai teks bacaan nonsastra dengan berbagai teknik membaca

B. KOMPETENSI DASAR

Mengidentifikasi ide pokok teks nonsastra dari berbagai sumber melalui teknik membaca ekstensif

C. INDIKATORMengidentifikasi ide pokok tiap paragraf Menuliskan kembali isi bacaan secara ringkas dalam beberapa kalimatMengidentifikasi fakta dan pendapat

D. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Siswa mampu mengidentifikasi ide pokok teks nonsastra dari berbagai sumber melalui

teknik membaca ekstensif 2. Siswa mampu mengindetifikasi kalimat fakta dan pendapat dalam teks nonsastra

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN1. Teks nonsastra dari berbagai sumber2. Ide pokok tiap paragraf dari berbagai sumber3. Perbedaan kalimat fakta dan opini4. Ringkasan isi teks nonsastra

F. METODE PEMBELAJARANDiskusi KelompokInquariTanya JawabPenugasan

G. KEGIATAN PEMBELAJARANPertemuan ke-1 (90’)PEMBUKA(Apersepsi)

Guru memperlihatkan foto kerusakan lingkungan, misal hutan yang telah gundul akibat penebangan liar

Siswa diminta tanggapannya atas foto tersebut: apa yang terjadi, siapa yang melakukan, mengapa bisa terjadi, dan bagaimana dampaknya

INTI Guru menjelaskan batasan, tujuan, dan fungsi membaca ekstentif Siswa membaca koran secara ekstensif dan mengidentifikasi topik-topik beritanya Siswa membaca beberapa koran dan secara berkelompok mengidentifikasi berita-berita

bertopik sama Siswa berdiskusi untuk membandingkan perbedaan informasi berita-berita bertopik

sama dari sumber berbeda dan mempresentasikannyaPENUTUP

Guru menyimpulkan batasan membaca intensif

Pertemuan ke-2 {90’)PEMBUKA Guru mengajak siswa mereview pembelajaran sebelumnya tentang hasil membaca

ekstensif yang dilakukan

Halaman 24 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 25: Rpp Kumpulan Kelas x

INTI Siswa mengidentifikasi ide-ide pokok paragraf artikel/berita yang telah dibacanya secara

ekstensif Guru menjelaskan perbedaan kalimat fakta dan opini/pendapat dalam artikel Siswa mengidentifikasi kalimat-kalimat fakta dan opini yang terdapat dalam

artikel/berita koranPENUTUP (Internalisasi dan refleksi) Siswa mereview konsep-konsep penting yang telah dipelajari Guru menyampaikan dan menjelaskan kepada siswa tugas Mandiri mengkliping

kalimat-kalimat fakta dan pendapat dari koran Siswa merefleksikan nilai-nilai serta kecakapan hidup (live skill) yang bisa dipetik

dari pembelajaran

H. SUMBER BELAJAR Membaca sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa karya Henry Guntur Tarigan terbitan

Angkasa 1994 halaman 31-34 Koran-koran beredisi sama dan artikel-artikel bertopik sama website internet

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Lisan Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolio

INSTRUMEN /SOAL1. Tugas untuk membaca ekstensif koran-koran beredisi sama2. Tugas kelompok mengidentifikasi artikel/berita bertopik sama3. Tugas untuk mengidentifiksasi ide-ide pokok artikel/berita koran4. Tugas untuk mengidentifikasi kalimat fakta dan pendapat dalam artikel/berita koran

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 11

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra Indonesia

Halaman 25 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 26: Rpp Kumpulan Kelas x

KELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 1 (satu)ASPEK PEMBELAJARAN : MenulisALOKASI WAKTU : 4 X 45 MENIT

A. STANDAR KOMPETENSIMengungkapkan informasi dalam berbagai bentuk paragraf (naratif, deskriptif, ekspositif)

B. KOMPETENSI DASARMenulis hasil observasi dalam bentuk paragraf deskriptif

C. INDIKATOR1. Mendaftar topik- topik yang dapat dikembangkan menjadi paragraf deskriptif berdasarkan

hasil pengamatan 2. Menyusun kerangka paragraf deskriptif 3. Mengembangkan kerangka yang telah disusun menjadi paragraf deskriptif 4. Menggunakan frasa ajektif dalam paragraf deskriptif5. Menyunting paragraf deskriptif yang ditulis teman

D. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Siswa mampu menulis hasil observasi dalam bentuk paragraf deskriptif 2. Siswa mampu menyunting karangan paragraf deskriptif yang ditulis teman

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN1. Definisi paragraf deskriptif2. Contoh paragraf deskriptif3. Pola pengembangan paragraf deskripsi4. Ciri/ karakteristik paragraf deskriptif5. Kerangka paragraf deskriptif6. Contoh penggunaan frasa ajektif dalam paragraf deskriptif

F. METODE PEMBELAJARANInquariTanya JawabPenugasanPemodelan

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN(Pertemuan ke-1 (90’)PEMBUKA (Apersepsi) Guru membacakan sebuah teks yang di dalamnya terdapat paragraf deskriptif dan memintan

siswa menanggapinya: apa objek yang dideskripsikan, apa tujuan yang ingin dicapai, bagaiamana prosesnya sehingga penulis bisa mendeskripsikan

Seorang siswa ke depan kelas dan Guru meminta semua siswa mengamati secara cermata dan secara bergantian mendeskripsikan fisik siswa tersebut sehingga membentuk gambaran yang utuh.

INTI Guru menunjukkan contoh paragraf-paragraf deskriptif dengan objek dan teknik yang

berbeda-beda Bertolak dari contoh-contoh, siswa berdiskusi untuk merumuskan pengertian, ciri, jenis, dan

teknik pengembangan gagasan paragraf deskriptif Guru menjelaskan langkah-langkah menulis paragraf deskriptif Dengan saling menyumbang pendapat, siswa menginventaris objek-objek observasi yang

akan dideskripsikanPENUTUP

Siswa menetapkan objek deskripsi dan mengobservasinya secara cermat

Halaman 26 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 27: Rpp Kumpulan Kelas x

Pertemuan ke-2 (90’)PEMBUKA Guru mereview hasil pembelajaran sebelumnya dan memeriksa kesiapan obyek deskripsi

yang ditugaskanINTI Siswa menyusun kerangka serta menetapkan pola pengembangan paragraf deskripsi Siswa menyusun beberapa paragraf deskrpsi berdasarkan kerangka yang telah dibuat Siswa diarahkan untuk menggunakan frase adjektif secara tepat dalam tulisannya Siswa saling menukarkan pekerjaannya dengan teman untuk diedit Siswa memperbaiki karangannya berdasarkan catatan /masukan dari temanPENUTUP (Internalisasi dan refleksi) Siswa mereview konsep-konsep penting tentang paragraf deskriptif yang telah dipelajari Guru menyampaikan dan menjelaskan kepada siswa Tugas Mandiri mengkliping paragraf-

paragraf deskripsi dari koran/majalah Siswa merefleksikan nilai-nilai serta kecakapan hidup (live skill) yang bisa dipetik dari

pembelajaran

H. SUMBER BELAJAR Material: VCD, kaset, poster, karangan siswa Gambar /poster, potongan-potongan paragraf deskriptif, model paragraf deskriptif karya

siswa, barang-barang /benda-benda yang diobeservasi dan akan dideskripsikan Website internet Model peraga Siswa menjadi model untuk diobservasi fisik Lingkungan sekirar siswa (kelas, halaman sekolah, ruang-ruang sekolah)

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Tertulis Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolioPenilaian diri

INSTRUMEN /SOAL1. Daftar pertanyaan tertulis kuis uji teori untuk mengukur penguasaan siswa atas konsep-

konsep penting tentang paragraf deskriptif2. Tugas untuk menulis beberapa paragraf deskriptif3. Tugas untuk mengidentifikasi dan mengkliping paragraf-paragraf deskriptif4. Tugas untuk menyunting paragraf deskriptif karya teman

RUBRIK PENILAIAN MENULIS

NAMA :KOMPETENSI DASAR : Menulis hasil observasi dalam bentuk paragraf deskriptif

Halaman 27 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 28: Rpp Kumpulan Kelas x

ASPEK KRITERIA SKORISI

(15 -30)

Topik /objek jelas, deskripsi mendetail/rinci dan tuntas/utuh, memberi gambaran/citraan secara jelas, ada asosiasi/analogi/komparasi dengan objek sejenis.

25 – 30

Topik /objek jelas, deskripsi kurang mendetail/rinci dan kurang tuntas/utuh, kurang memberi gambaran/citraan secara jelas, ada asosiasi/analogi/komparasi dengan objek sejenis.

20-24

Topik /objek jelas, deskripsi secara dangkal/umum dan hanya sebagian, tidak memberi gambaran/citraan secara jelas, tidak ada asosiasi/analogi/komparasi dengan objek sejenis.

15-19

ORGANISASIGAGASAN(10-20)

Berpola: ada pendahuluan, isi, penutup, gagasan dibatasi dalam unit-unit paragraph,

16-20

Ada pendahuluan, isi, tetapi tidak ada penutup, ada paragraph berisi dua gagasan utama,,

13-15

Karangan tidak diorganisasi sama sekali, tidak jelas pendahuluan , isi, penutup,

10-12

BAHASA(15-30)

Paragraf kohesif dan koheren, kalimat efektif fan komunikatif, struktur kalimat baku, diksi tepat dan variatif, makna tidak ambigu, penerapan konjungsi secara tepat

27-30

Ada beberapa paragraph tidak kohesif, ada kalimat yang tidak efektif dan ambigu, diksi ada yang salah konteks, pemakaian konjungi ada yang keliru

21 – 26

Banyak paragraph tidak kohesif, banyak kalimat yang tidak efektif dan ambigu, diksi banyak yang salah konteks, pemakaian konjungi banyak yang keliru

17 -20

Paragraf tidak padu, kalimat tidak efektif, sebagian bear struktur kalimat yang salah, diksi sangat terbatas dan banyak salah konteks, penerapan konjungsi tidak tepat.

15 -16

MEKANIK (8-20)

Tidak ada kesalahan ejaan sama sekali, bila tulis tangan rapi dan jelas terbaca, tidak ada salah ketik, pemilihan jenis dan ukuran huruf sesuai, margin sangat pas

17-20

Ada beberapa kesalahan ejaan, tulisan tangan rapi, ada beberapa salah ketik, penentuan jenis, ukuran huruf, margin pas

13-16

Cukup banyak kesalahan ejaan dan salah ketik. Tulisan tangan kurang rapi. Jenis, ukuran huruf dan margin tidak konsisten.

10 -12

Mengabaikan ejaan, tulisan tangan sangat tidak rapi, banyak sekali salah ketik, penentuan jenis, ukuran huruf, dan margin semaunya sendiri

8-9

JUMLAH 100

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 12

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 1 (satu)

Halaman 28 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 29: Rpp Kumpulan Kelas x

ASPEK PEMBELAJARAN : BerbicaraALOKASI WAKTU : 3 x 45 menit ( 2 X pertemuan)

A. STANDAR KOMPETENSIMembahas cerita pendek melalui kegiatan diskusi

B. KOMPETENSI DASARMengemukakan hal-hal yang menarik atau mengesankan dari cerita pendek melalui kegiatan diskusi

C. INDIKATOR1. Menceritakan kembali isi cerita pendek yang dibaca dengan kata-kata sendiri2. Mengungkapkan hal-hal yang menarik atau mengesankan 3. Mendiskusikan unsur-unsur intrinsik (tema, penokohan, alur, sudut pandang, latar , amanat)

cerita pendek yang dibaca.4. Mengidentifikasi kalimat langsung dan tidak langsung dalam cerpen

D. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Siswa semakin menghargai dan gemar membaca cerita pendek2. Siswa mampu menemukan sendiri hal-hal menarik dalam cerita pendek yang dibacanya3. Siswa mampu mendiskusikan unsur-unsur intrinsic cerita pendek

E. MATERI POKOK PEMBELAJARANNaskah cerita pendekisi cerpenhal yang menarik dalam cerita pendekunsur-unsur intrinsik (tema, penokohan, alur, sudut pandang, latar , amanat)penggunaan kalimat langsung/ tidak langsung

F. METODE PEMBELAJARANPresentasiDiskusi KelompokInquariTanya JawabPenugasan

G. KEGIATAN PEMBELAJARANPertemuan 1 (90’)PEMBUKA (Apersepsi) Guru menanyakan kepada seluruh siswa siapa yang tidak pernah, jarang, dan sering

membaca cerpen. Siswa yang sering membaca diminta men-sharingkan alasan ketertarikan, motivasi, serta manfaat membaca cerpen.

Guru membacakan sepenggal cerpen yang manarik dan meminta siswa mengungkapkan hal menarik dari cerpen tersebut dengan alasan

INTI Siswa diminta membaca teks cerpen berjudul Ayah dan Ibu karya Pearl S. Buck Siswa menjawab pertanyaan lisan dari guru seputar isi dan unsur intrinsik cerpen Siswa mendiskusikan hal-hal menarik dari cerpen

PENUTUP Guru menegaskan bahwa hal menarik atau mengesankan dalam sebuah cerpen selalu

mengandung nilai

Pertemuan ke-2 (45’)PEMBUKA

Halaman 29 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 30: Rpp Kumpulan Kelas x

Guru Mereview tugas dan mengumpulkan tugas yang berikan pada pertemuan sebelumnyaINTI Siswa mempresentasikan hasil diskusinya di hadapan teman kemudian ditanggapi bersama Guru merangkum dan mengulas hasil presentasiPENUTUP (Internalisasi dan refleksi) Siswa mereview konsep-konsep penting seputar cerpen yang telah dipelajari Guru memotivasi siswa untuk semakin gemar membaca cerpen dan menyampaikan tugas

Geladi Mandiri membaca cerpen Siswa merefleksikan nilai-nilai serta kecakapan hidup (live skill) yang bisa dipetik dari

pembelajaran

H. SUMBER BELAJARCerita Rekaan dan Seluk Beluknya, karya Frans Mido terbitan Nusa Indah tahun 1994 halamanMaterial: VCD, kaset, posterTeks cerpenWebsite internet

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Lisan Tes Tertulis Observasi Kinerja/DemontrasiTagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolioINSTRUMEN /SOAL1. Daftar pertanyaan lisan seputar isi dan unsur intrinsik cerpen2. Tugas untuk mendiskusikan hal-hal menarik dari cerpen.3. Tugas untuk membaca cerpen di rumah dan melaporkan hasilnya

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 13

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra Indonesia

Halaman 30 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 31: Rpp Kumpulan Kelas x

KELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 1 (satu)ASPEK PEMBELAJARAN : BerbicaraALOKASI WAKTU : 4 x 45 menit (2 x pertemuan)

A. STANDAR KOMPETENSIMengungkapkan pikiran, perasaan, dan informasi melalui kegiatan berkenalan, berdiskusi, dan bercerita

B. KOMPETENSI DASARMenceritakan berbagai pengalaman dengan pilihan kata dan ekspresi yang tepat.

C. INDIKATORMenyampaikan secara lisan pengalaman pribadi (yang lucu, menyenangkan, mengharukan, dsb.) dengan pilihan kata dan ekspresi yang tepatMenanggapi pengalaman pribadi yang disampaikan

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu menceritakan pengalaman pribadi dengan diksi, ekspresi, dan intonasi yang tepat

E. MATERI POKOK PEMBELAJARANCerita pengalaman (yang lucu, menggembirakan, mengharukan, dsb.)Penggunaan diksi (pilihan kata)Penggunaan intonasi, jeda, dan ekspresi

F. METODE PEMBELAJARAN Inquari Penugasan Demontrasi /Pemeragaan Model

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN(Pertemuan ke-1 (90’)PEMBUKA (Apersepsi) Guru mengajak siswa menyadari bahwa menceritakan pengalaman bermanfaat baik bagi

dirinya maupun orang lainINTI Guru memutarkan VCD peragaan menceritakan pengalaman hidup secara menarik.

Atau disampaikan oleh siswa sebagai model. Siswa menjawab sejumlah pertanyaan seputar teknik atau tatacara bercerita yang

ditampilkan peraga/model. Siswa bersama guru merumuskan teknik bercerita yang menarik. Guru menjelaskan tahap-tahap penting yang harus dilalui dalam menceritakan

pengalaman.PENUTUP Guru memberi tugas kepada siswa mempersiapkan diri menceritakan pengalaman hidup

sesuai tahap-tahap yang telah ditentukan

Pertemuan ke-2 (90’)PEMBUKA Guru mengingatkan kembali tugas yang sudah diberikan pada pertemuan sebelumnya Memerikasa tugas siswa

INTI

Halaman 31 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 32: Rpp Kumpulan Kelas x

Siswa masuk dalam kelompok dan secara bergiliran menceritakan pengalaman hidupnya masing-masing.

Sambil menyimak, siswa memberikan penilaian dengan menggunakan blangko penilaian yang telah dibagikan Guru.

Siswa memberi tanggapan (pertanyaan, saran/masukan) atas cerita teman sekelompok yang telah didengarkannya.

Siswa yang berceritanya paling baik dalam kelompok, diminta menceritakan kembali pengalamannya di depan kelas.

PENUTUP (Internalisasi dan refleksi) Siswa merefleksikan nilai-nilai serta kecakapan hidup (live skill) yang bisa dipetik dari

pembelajaran

H. SUMBER BELAJARMaterial: VCD, kaset, posterVCD peragaan menceritakan pengalaman Teks kisah-kisah pengalaman hidup yang menarik Model peragaSiswa yang berkemampuan baik dalam bercerita

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUK1. Tes Lisan 2. Tes Tertulis 3. Observasi Kinerja/Demontrasi4. Pengukuran Sikap5. Penilaian diri

INSTRUMEN /SOAL1. Perintah kepada siswa untuk menceritakan pengalaman hidupnya dalam kelompok.2. Perintah kepada siswa untuk memberikan tanggapan secara positif atas cerita yang

disampaikan teman sekelompok.3. Daftar pertanyaan tertulis kuis uji teori untuk menguji pemahaman siswa atas konsep-

konsep yang telah dipelajarinya

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 14

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra Indonesia

Halaman 32 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 33: Rpp Kumpulan Kelas x

KELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 1 (satu)ASPEK PEMBELAJARAN : MendengarkanALOKASI WAKTU : 3 x 45 menit ( 2 x pertemuan)

A. STANDAR KOMPETENSIMemahami puisi yang disampaikan secara langsung/ tidak langsung

B. KOMPETENSI DASARMengungkapkan isi suatu puisi yang disampaikan secara langsung ataupun melalui rekaman

C. INDIKATORMenyebutkan tema puisi yang didengarMenyebutkan jenis puisi yang didengar (balada, elegi, roman, ode, himne, satire, dll.)Menjelaskan maksud puisiMengungkapkan isi puisi dengan kata-kata sendiri

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu mengungkapkan isi suatu puisi yang disampaikan secara langsung ataupun melalui rekaman

E. MATERI POKOK PEMBELAJARANRekaman puisi yang berjenis tertentu atau yang dibacakanjenis puisiisi puisitema puisimaksud puisi

F. METODE PEMBELAJARANDiskusi KelompokInquariTanya JawabPenugasan

G. KEGIATAN PEMBELAJARANPertemuan ke-1 (90’)PEMBUKA (Apersepsi) Guru membacakan penggalan/bait puisi yang menarik dan maknanya mengundang rasa

ingin tahu, misalnya: luka dan bisa kubawa berlari, berlari hingga hilang pedih peri, dan aku lebih tidak peduli, aku ingin hidup seribu tahun lagi.

Guru mengajak siswa untuk menyadari ada hal yang tidak biasa dalam bahasa puisi dan memahami makna puisi dibutuhkan perspektif yang luas dari pembaca

INTI Guru mengajak siswa untuk mengingat kembali unsur-unsur yang membangun puisi. Siswa berdiskusi untuk mengidentifikasi sifat-sifat khas bahasa puisi dan jenis-jenis puisi

berdasarkan kejelasan maknanya. Guru menjelaskan pendekatan parafrase sebagai cara menginterpretasikan makna / isi puisi PENUTUP Guru memotivasi siswa untuk semakin gemar membaca puisi sehingga kemampuannya

memahami isi puisi semakin baik.

Pertemuan ke-2 (45’)PEMBUKA Guru mengajak siswa mengingat kembali pembelajaran tentang makna puisiINTI Siswa menyimak puisi yang dibacakan guru/siswa atau melalui rekaman.

Halaman 33 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 34: Rpp Kumpulan Kelas x

Siswa memparafrasekan puisi yang telah didengarkannya. Siswa menjawab sejumlah pertanyaan lisan seputar isi puisi. Siswa mengerjakan Uji Kompetensi Kelompok. Siswa mempresentasikan hasil kerja kelompok di depan kelas dan ditanggapi bersama

PENUTUP (Internalisasi dan refleksi) Siswa merefleksikan nilai-nilai serta kecakapan hidup (live skill) yang bisa dipetik dari

pembelajaran

H. SUMBER BELAJAR Apresiasi Puisi dan Prosa karya Putu Arya Tirtawirya terbitan Nusa Indah tahun 1982

halaman Sastra Indonesia Pengantar Teori dan Apresiasi karya Liberatus Tengsoe Tjahjono terbitan Nusa Indah tahun 1987 halaman Website internet Model peraga Siswa peraga pembaca puisi

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUK Tes Tertulis Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolio Pengukuran SikapINSTRUMEN /SOAL1. Tugas untuk memparafrasekan puisi2. Daftar pertanyaan lisan dan tertulis tentang isi puisi

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 15

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 1 (satu)ASPEK PEMBELAJARAN : Menulis

Halaman 34 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 35: Rpp Kumpulan Kelas x

ALOKASI WAKTU : 3 x 45 menit ( 2 x .pertemuan)

A. STANDAR KOMPETENSIMengungkapkan pikiran, dan perasaan melalui kegiatan menulis puisi

B. KOMPETENSI DASARMenulis puisi baru dengan memperhatikan bait, irama, dan rima

C. INDIKATORMengidentifikasi puisi baru berdasarkan bait, irama, dan rimaMenulis puisi baru dengan memperhatikan bait, irama, dan rimaMenyunting puisi baru yang dibuat teman

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu menulis puisi dengan memperhatikan bait, irima, dan rima

E. MATERI POKOK PEMBELAJARANContoh puisi baruCiri-ciri puisi baruBait puisiRima puisiIrama puisi

F. METODE PEMBELAJARANTanya JawabPenugasanDemontrasi /Pemeragaan Model

G. KEGIATAN PEMBELAJARANPEMBUKA (Apersepsi) Guru menanyakan kepada siswa yang gemar menulis puisi lalu bertanya mengapa

menulis puisi, jenis puisi yang disukai, dikemanakan/untuk apa puisi itu, kesulitan yang dihadapi, bagaimana proses keatif/pencptanyaannya, dll)

Guru memperlihatkan/membacakan beberpa contoh puisi pilihan karya siswa (kakak kelas tahun lalu)

INTI (Pertemuan ke-1 (90’) Guru menjelaskan proses atau tahapan menulis puisi Guru menjelaskan unsur bait, diksi, rima dan irama dalam puisi Guru menyebutkan macam-macam jenis puisi baru, baik menurut isi maupun struktur

baitnya Guru menayangkan video yang mampu menggugah inspirasi dalam mencipta puisi Siswa diminta mengungkapkan tanggapan atau sikapnya terhadap isi video Siswa memperjelas tanggapannya dengan menuliskan puisi

PENUTUP Guru menugasi siswa untuk menyempurnakan puisinya di rumah

Pertemuan ke-2 (45’)PEMBUKA Guru mengulang kembali topik pembelajaran pertemuan sebelumnya Guru mengumpulkan tugas Menulis Puisi BaruINTI

Guru memberi tanggapan atas pusi-puisi karya siswa yang telah dikumpulkan

Halaman 35 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 36: Rpp Kumpulan Kelas x

Beberapa siswa yang ditunjuk atau dipilih karyanya secara bergantian membacakan puisinya di depan kelas untuk diparesiasi bersama

Setiap siswa diminta memperbaiki pekerjaan temannya PENUTUP (Internalisasi dan refleksi) Guru memotivasi siswa untuk semakin gemar menulis puisi sehingga kemampuannya

semakin baik. Siswa merefleksikan nilai-nilai serta kecakapan hidup (live skill) yang bisa dipetik dari

pembelajaran

H. SUMBER BELAJAR Apresiasi Puisi dan Prosa karya Putu Arya Tirtawirya terbitan Nusa Indah tahun 1982

halaman Sastra Indonesia Pengantar Teori dan Apresiasi karya Liberatus Tengsoe Tjahjono terbitan Nusa Indah tahun 1987 halaman Contoh Teks puisi Website internet

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Tertulis Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolioPengukuran SikapINSTRUMEN /SOAL

Perintah untuk menulis puisi Projek untuk menerbitkan bunga rampai puisi Tugas untuk menjelaskan arti jenis-jenis puisi dengan menggunakan kamus atau

sumber lain

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 16

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 1 (satu)ASPEK PEMBELAJARAN : MenulisALOKASI WAKTU : 4 x 45 menit ( 2 x .pertemuan)

Halaman 36 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 37: Rpp Kumpulan Kelas x

A. STANDAR KOMPETENSIMengungkapkan informasi dalam berbagai bentuk paragraf (naratif, deskriptif, ekspositif)

B. KOMPETENSI DASARMenulis gagasan secara logis dan sistematis dalam bentuk ragam paragraf ekspositif

C. INDIKATORMendaftar topik- topik yang dapat dikembangkan menjadi paragraf ekspositif Menyusun kerangka paragraf ekspositifMengembangkan kerangka yang telah disusun menjadi paragraf ekspositif dengan menggunakan kata penghubung yang tepat Mengidentifikasi kata berimbuhan dalam paragraf ekspositifMenyunting paragraf ekspositif yang ditulis teman

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu menulis karangan eksposisi untuk mengungkapkan gagasan secara logis dan sistematis

E. MATERI POKOK PEMBELAJARANTeks-teks contoh paragraf ekspositifPola pengembangan paragraf ekspositifContoh penggunaan kata berimbuhan dalam paragraf ekspositifPenggunaan kata penghubung dalam paragraf

F. METODE PEMBELAJARANInquariTanya JawabPenugasanDemontrasi /Pemeragaan Model

G. KEGIATAN PEMBELAJARANPertemuan 1 (90’)PEMBUKA (Apersepsi) Guru menanyakan kepada siswa siapa yang / tidak mempunyai e-mail, suka membuka

internet, chating / surving. Guru memperdalam pertanyaan ke beberapa siswa: situs apa yang sering diakses, apa

manfaat yang diperoleh dari nge-net, apa dampak negatifnya, dsb. Guru mengajak siswa untuk menyadari bahwa TI mempunyai peran sangat penting dalam

era globalisasi dan itu harus dikuasai.INTI Siswa membaca teks bertopik TI yang dikembangkan secara eksposisi. Siswa diajak untuk mengindentifikasi sifat-sifat atau ciri khas teks yang dibacanya. Guru menjelaskan macam-macam metode pengembangan gagasan dalam paragraf

ekspositif. (definisi, identifikasi, klasifikasi, komparasi, proses) Siswa membaca teks ekspositif dan mengidentifikasi metode pengembangan gagasan

paragraf-paragrafnya. Siswa menginventaris istilah-istilah/kata kajian bidang TI dalam teks, menjelaskan artinya,

dan menerapkan beberapa di antaranya dalam kalimat secara tepat.. Siswa menginventaris dan menglasifikasikan kata-kata berimbuhan asing, kata penghubung

yang terdapat dalam teks.PENUTUP Guru menugaskan siswa membawa kliping contoh-contoh paragraf ekspositif dari

koran/majalah.

Pertemuan ke-2 (90’)

Halaman 37 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 38: Rpp Kumpulan Kelas x

PEMBUKA Guru memeriksa tugas siswaINTI Siswa menentukan jenis eksposisi setiap kliping siswa Siswa menulis karangan bertopik TI yang paragraf-paragrafnya bersifat ekspositif. Siswa saling menukarkan pekerjaannya dengan teman untuk disunting.PENUTUP (Internalisasi dan refleksi) Guru memotivasi siswa untuk semakin gemar menulis sehingga kemampuannya

semakin baik. Siswa merefleksikan nilai-nilai serta kecakapan hidup (live skill) yang bisa dipetik dari

pembelajaran

H. SUMBER BELAJARMediacetak dan elektronikWebsite internet

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Tertulis

Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolioINSTRUMEN /SOAL Tugas untuk menulis karangan ekspositif bertopik TI Tugas untuk mengidentifikasi, kata berimbuhan asing, kata penghubung , dan kata kajian

bidang TI yang terdapat pada teks. Tugas untuk mengkliping paragraf-paragraf ekspositif dari koran atau majalah. Daftar pertanyaan tertulis Kuis Uji Terori

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 17

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 1 (satu)ASPEK PEMBELAJARAN : MembacaALOKASI WAKTU : 4 x 45 menit ( 2 x .pertemuan)

Halaman 38 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 39: Rpp Kumpulan Kelas x

A. STANDAR KOMPETENSIMemahami wacana sastra melalui kegiatan membaca puisi dan cerpen

B. KOMPETENSI DASARMembacakan puisi dengan lafal, nada, tekanan, dan intonasi yang tepat

C. INDIKATORMembaca puisi dengan memperhatikan lafal, tekanan, dan intonasi yang sesuai dengan isi puisiMembahas pembacaan puisi berdasarkan lafal, tekanan, dan intonasiMemberi saran perbaikan pembacaan puisi yang kurang tepat

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu membaca puisi dengan memperhatikan lafal, tekanan, dan intonasi yang sesuai dengan isi puisi

E. MATERI POKOK PEMBELAJARANTeks Puisi , Lafal, Tekanan, IntonasiJeda, Pemenggalan kata, frasa

F. METODE PEMBELAJARANTanya JawabPenugasanDemontrasi /Pemeragaan Model

G. KEGIATAN PEMBELAJARANPertemuan 1 (90’)PEMBUKA (Apersepsi) Guru menanyakan kepada siswa siapa yang pernah menjuarai lomba baca puisi. Bila ada

diminta ke depan kelas untuk mempertunjukkan kebolehannya. Guru memutarkan VCD rekaman baca puisi. INTI (Pertemuan ke-1 (90’) Siswa diajak untuk menanggapi apa yang dilakukan pembaca puisi sehingga penampilannya

bagus. Siswa diajak untuk menanggapi dan memberi masukan atas kekurangan-kekurangan yang

telah ditampilkan. Siswa berdiskusi untuk merumuskan teknik dan hal-hal yang harus diperhatikan saat

membaca puisi. Hasil diskusi dibacakan di depan kelas Guru merangkum dan menyempurnakan hasil diskusi . Siswa memilih puisi dan berlatih membacakan puisi dalam kelompok.PENUTUP Guru Mereview konsep-konsep penting tentang pembacaan puisi yang telah dipelajari

Pertemuan ke-2 (90’)PEMBUKA Guru memberikan memastikan seluruh siswa sudah memilih puisi yang siap untuk dibacakanINTI Secara bergantian siswa maju ke depan kelas untuk membacakan puisi. Bila memungkinkan

guru merekam penampilan setiap siswa. Sambil menyaksikan penampilan teman, siswa yang lain memberikan penilaian dengan

blangko observasi yang telah disiapkan Guru. Guru memutarkan kembali VCD (jika ada) rekaman penampilan siswa untuk dievaluasi

bersama.

Halaman 39 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 40: Rpp Kumpulan Kelas x

Dengan melihat penampilannya, siswa diminta untuk menilai sendiri apa yang menjadi kekurangan dan kelebihannya.

PENUTUP (Internalisasi dan refleksi) Guru memotivasi siswa untuk semakin berani mengekespresikan diri dengan membaca

puisi sehingga kemampuannya semakin baik. Siswa merefleksikan nilai-nilai serta kecakapan hidup (live skill) yang bisa dipetik dari

pembelajaran

H. SUMBER BELAJAR Sajal-sajak Perjuangan dan Nyanyian Tanah Air, karya Oyon Sofyan (Editor) terbitah

OBOR halaman Apresiasi Puisi dan Prosa karya Putu Arya Tirtawirya terbitan Nusa Indah halaman VCD rekaman contoh pembacaan puisi (dalam suatu perlombaan) Model peraga Siswa di kelas yang berkemampuan baik membaca puisi

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUK Tes Lisan Observasi Kinerja/Demontrasi Pengukuran Sikap Penilaian diriINSTRUMEN /SOAL Perintah/tugas untuk membacakan puisi di depan kelas Perintah untuk memberikan tanggapan / komentar atas penampilan pembacaan teman. Daftar pertanyaan tertulis Kuis Uji Teori

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 18

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 1 (satu)ASPEK PEMBELAJARAN : MembacaALOKASI WAKTU : 4 x 45 menit ( 2 x .pertemuan)

A. STANDAR KOMPETENSIMemahami wacana sastra melalui kegiatan membaca puisi dan cerpen

Halaman 40 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 41: Rpp Kumpulan Kelas x

B. KOMPETENSI DASARMenganalisis keterkaitan unsur intrinsik suatu cerpen dengan kehidupan sehari-hari

C. INDIKATORMengidentifikasi unsur-unsur (tema, penokohan, dan amanat) cerita pendek yang telah dibacaMengaitkan unsur intrinsik (tema, penokohan, dan amanat) dengan kehidupan sehari-hari

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu menganalisis unsur-unsur intrinsic cerpenSiswa mampu mengaitkan unsur instrinsik cerpen dengan kehidupan sehari-hari.

E. MATERI POKOK PEMBELAJARANNaskah cerpenunsur intrinsik (tema, penokohan, dan amanat)

F. METODE PEMBELAJARANPresentasiDiskusi KelompokInquariTanya JawabPenugasan

G. KEGIATAN PEMBELAJARANPEMBUKA (Apersepsi) Guru menanyakan kepada siswa siapa yang rajin membaca cerpen yang sering dimuat di

koran, majalah? apa yang diperoleh dari baca cerpen, apa komentarnya tentang tren cerita cerpen, dsb.

Guru mengajak siswa menyadari bahwa membaca cerpen seperti menyaksikan potret kehidupan, ada hubungan erat antara cerita cerpen dengan realitas hidup.

INTI (Pertemuan ke-1 (90’) Siswa membaca secara intensif teks cerpen yang bertema sosial swa menjawab pertanyaan-pertanyaan pemahaman isi cerpen yang dilisankan Guru. Siswa berdiskusi untuk mengungkap unsur-unsur intrinsik cerpen dan menganalisis

hubungannya dengan kehidupan sehari-hari.PENUTUP Guru memotivasi siswa untuk semakin gemar membaca cerpen sehingga wawasan

hidupnya semakin luas.

Pertemuan ke-2PEMBUKA Guru memeriksa kesiapan setiap kelompok dalam mempersentasikan hasil pekerjaannyaINTI Secara bergantian, kelompok mempresentasikan hasil diskusi di depan kelas. Kelompok lain

menanggapi secara aktif.. Guru memberikan rangkuman dan penjelasan hasil presentasi setiap kelompokPENUTUP (Internalisasi dan refleksi) Guru mereview konsep-konsep penting tentang unsur intrinsik cerpen yang telah

dipelajari Siswa merefleksikan nilai-nilai serta kecakapan hidup (live skill) yang bisa dipetik dari

pembelajaran

H. SUMBER BELAJAR Apresiasi Puisi dan Prosa karya Putu Arya Tirtawirya terbitan Nusa Indah halaman Website internet Teks cerpen dari internet

Halaman 41 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 42: Rpp Kumpulan Kelas x

Lingkungan Lingkungan sosial budaya dan alam tempat tinggal siswa

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUK

Tes Lisan Tes Tertulis Observasi Kinerja/Demontrasi Pengukuran Sikap

INSTRUMEN /SOAL1. Daftar pertanyaan tertulis untuk mengukur pemahaman siswa atas isi cerpen.2. Tugas Uji Kompetensi Kelompok: tugas untuk mendiskusikan unsur-unsur intrinsik cerpen

tersaji3. Daftar pertanyaan tertulis Kuis Uji Teori untuk mengukur kemampuan siswa menguasai

konsep-konsep yang penting diajarkan.

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 19

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 2 (dua)ASPEK PEMBELAJARAN : MendengarkanWAKTU : 2 x 45 menit

A. STANDAR KOMPETENSIMemahami informasi melalui tuturan langsung atau tidak langsung

Halaman 42 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 43: Rpp Kumpulan Kelas x

B. KOMPETENSI DASARMenyimpulkan isi informasi yang disampaikan melalui tuturan langsung

C. INDIKATOR Mampu menyimak dan mencatat pokok-pokok informasi dari tuturan langsung yang

menunjukkan emansipasi wanita Mampu mencatat pokok-pokok informasi dengan mencatat ide-ide pokok paragraf Mampu mengidentifikasi pokok informasi dengan kata tanya 5W + 1H Mampu mencatat pokok-pokok informasi dalam kartu informasi Mampu menyimpulkan isi informasi dengan urutan yang runtut dan mudah dipahami Mampu menyampaikan kesimpulan isi informasi secara lisan dengan runtut dan jelas

D. TUJUAN PEMBELAJARAN Siswa mampu menyimpulkan isi informasi dengan urutan yang runtut dan mudah dipahami

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN Teks wacana yang dibacakan Pokok-pokok informasi Ide-ide pokok paragraf Kesimpulan isi informasi Penyampaian kesimpulan isi informasi

F. KEGIATAN PEMBELAJARANPEMBUKA (Apersepsi) Siswa ditanya tentang perbedaan antara mendengar dan menyimakINTI Siswa diajak menyimak pembacaan teks wacana yang bertemakan emansipasi atau

kesetaraan gender Siswa mencatat pokok-pokok informasi dengan mencatat ide-ide pokok paragraf Siswa mengidentifikasi pokok informasi dengan kata tanya 5W + 1H Siswa mencatat pokok-pokok informasi dalam kartu informasi Siswa berdiskusi kelompok untuk menyimpulkan isi informasi dengan urutan yang runtut

dan mudah dipahami Siswa menyampaikan kesimpulan isi informasi secara lisan dengan runtut dan jelas secara

bergantian di depan kelasPENUTUP (Internalisasi dan persepsi) Siswa diminta mengajukan pendapat atau tanggapannya terhadap masalah emansipasi

dengan memberi contoh nyata di masyarakat

G. METODE PresentasiDiskusi KelompokInquariDemontrasi /Pemeragaan Model

H. SUMBER BELAJAR -Gadis Arivia. “Hidup Bebas dari Kekerasan.” Kompas. Sabtu, 25 November 2006 -Seputar Indonesia. Sabtu, 25 November 2006 Teks wacana ”Cross Gender in Marketing : Boleh-boleh Saja” dari majalah Marketing No

09/IV/September 2004 Siswa yang mempunyai pengalaman yang berkaitan dengan emansipasi Kejadian di masyarakat yang menunjukkan emansipasi, kesetaraan gender, KDRT

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUK Tes Lisan Tes Tertulis Observasi Kinerja/Demontrasi

Halaman 43 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 44: Rpp Kumpulan Kelas x

Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolio Pengukuran SikapINSTRUMEN /SOAL

1. Daftar pertanyaan lisan untuk menggali pokok-pokok informasi2. Daftar permasalahan emansipasi, kesetaraan gender, KDRT sebagai bahan diskusi kelompok

untuk mengukur kemampuan menyimak, mencatat informasi dan menyimpulkan isi informasi

3. Daftar pertanyaan uji kompetensi dan kuis uji teori untuk mengukur pemahaman siswa terhadap konsep-konsep dan permasalahan yang sudah dipelajari

4. Penyampaian kesimpulan isi informasi secara lisan di depan kelas oleh siswa

Pedoman penilaian terhadap penyampaian kesimpulan isi informasi secara lisan :

PENILAIAN PENYAMPAIAN KESIMPULAN ISI INFORMASI Kompetensi Dasar : Nama Siswa : Kelas : Nomor Absen :

No Aspek yang Dinilai Pertanyaan Pemandu 1 2 3 4 501 Kesesuaian isi Apakah isinya sesuai?02 Kelengkapan isi Apakah isinya lengkap?03 Ketepatan simpulan Apakah kesimpulannya tepat?04 Urutan penyampaian Apakah penyampaiannya runtut?05 Kemudahan dipahami Apakah penyampaiannya mudah dipahami?06 Intonasi penyampaian Apakah intonasinya baik?07 Artikulasi Bagaimana kejelasan artikulasinya?

Halaman 44 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 45: Rpp Kumpulan Kelas x

08 Volume suara Bagaimana volume suaranya? Tepat?Jumlah Nilai = 8 – 40

Keterangan : 1 Sangat tidak sesuai 4. Sesuai 2. Tidak sesuai 5. Sangat sesuai 3. Biasa saja

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 20

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 2 (dua)ASPEK PEMBELAJARAN : Menulis

ALOKASI WAKTU : 45 menit

A. STANDAR KOMPETENSIMengungkapkan informasi melalui penulisan paragraf dan teks pidato

B. KOMPETENSI DASARMenulis gagasan untuk mendukung suatu pendapat dalam bentuk paragraf argumentatif

Halaman 45 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 46: Rpp Kumpulan Kelas x

C. INDIKATOR Mendata topik-topik yang dapat dikembangkan menjadi paragraf argumentatif Menyusun kerangka paragraf argumentatif dan mengembangkannya menjadi paragraf

argumentatif dengan menggunakan kata penghubung antarkalimat Mengidentifikasi metode pengembangan paragraf argumentatif

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu menulis gagasan untuk mendukung suatu pendapat dalam bentuk paragraf argumentatif

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN Langkah-langkah penulisan paragraf argumentatif Cara menentukan topik argumentatif Cara merumuskan tema argumentatif Cara menyusun kerangka paragraf argumentatif Cara mengumpulkan data untuk paragraf argumentatif Cara-cara mengembangkan kerangka paragraf menjadi paragraf argumentatif Contoh-contoh paragraf argumentatif

F. KEGIATAN PEMBELAJARANPEMBUKA (Apersepsi) Siswa ditanya mengenai pengertian paragraf argumentatif Siswa diminta menjelaskan langkah-langkah menulis paragraf argumentatifINTI Siswa membentuk kelompok-kelompok diskusi Guru memberikan sebuah topik yang berbeda-beda kepada setiap kelompok Setiap kelompok mendiskusikan topik untuk dirumuskan menjadi tema Setiap kelompok menyusun kerangka paragraf argumentasi berdasarkan rumusan temanya Setiap anggota kelompok mengembangkan kerangka paragraf yang telah disusun menjadi

paragraf argumentatif menggunakan metode pengembangan yang berbeda-beda Setiap anggota kelompok mengembangkan kerangka paragraf menjadi paragraf argumentatif

dengan menggunakan kata-kata penghubung yang sesuai.PENUTUP (Internalisasi dan persepsi) Siswa diminta membaca dan mencermati sebuah contoh paragraf argumentatif Siswa diminta mengidentifikasi metode pengembangan paragraf argumentasi tsb Siswa diminta membaca dan mencermati paragraf argumentatif yang disusun oleh temannya Siswa diminta menjelaskan metode pengembangan paragraf argumentatif yang disusun oleh

temannya

G. METODE Diskusi KelompokInquari

H. SUMBER BELAJAR Gorys Keraf. 1985. Argumentasi dan Narasi. Jakarta : PT. Gramedia Gorys Keraf. 1980. Komposisi. Ende-Flores : Nusa Indah Contoh paragraf-paragraf argumentatif dari berbagai media cetak

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUK Tes Lisan Tes Tertulis Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolio Pengukuran Sikap Penilaian diriINSTRUMEN /SOAL

Halaman 46 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 47: Rpp Kumpulan Kelas x

1. Daftar pertanyaan lisan tentang paragraf argumentatif2. Daftar topik untuk paragraf argumentatif3. Daftar rumusan tema untuk paragraf argumentatif4. Daftar pertanyaan tentang langkah-langkah dan metode pengembangan paragraf

argumentatit5. Daftar pertanyaan uji kompetensi dan kuis uji teori untuk menggali tingkat pemahaman

konsep siswa

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 21

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 2 (dua)ASPEK PEMBELAJARAN : Membaca ALOKASI WAKTU : 2 x 45 menit

A. STANDAR KOMPETENSIMemahami sastra Melayu klasik

B. KOMPETENSI DASARMengidentifikasi karakteristik dan struktur unsur intrinsik sastra Melayu klasik

C. INDIKATOR

Halaman 47 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 48: Rpp Kumpulan Kelas x

Mampu mengidentifikasi karakteristik karya sastra Melayu klasikMampu mengidentifikasi unsur intrinsik karya sastra Melayu klasikMampu menuliskan secara ringkas isi karya sastra Melayu klasik dengan bahasa sendiri ke dalam beberapa paragraf

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa dapat Mengidentifikasi karakteristik unsur sastra Melayu KlasikSiswa dapat mengidentifiasi struktur unsur intrinsik sastra Melayu klasik

E. MATERI POKOK PEMBELAJARANIdentifikasi karakteristik karya sastra Melayu klasikIdentifikasi unsur intrinsik karya sastra Melayu klasikRingkasan isi karya sastra Melayu klasik

F. KEGIATAN PEMBELAJARANPEMBUKA (Apersepsi)Siswa ditanya tentang karya sastra Melayu klasikSiswa ditanya tentang macam-macam bentuk karya sastra Melayu klasik INTISiswa membaca sebuah karya sastra Melayu klasik yang disediakanSiswa mendiskusikan karakteristik karya sastra Melayu klasikSiswa berdiskusi untuk mengidentifikasi unsur intrinsik karya sastra Melayu klasikSiswa menuliskan secara ringkas isi karya sastra Melayu klasik dengan memperhatikan diksi dan penggunaan kata penghubungSiswa mempresentasikan ringkasan isi karya sastra Melayu yang disusunnyaPENUTUP (Internalisasi dan persepsi)Guru bertanya tentang tema , amanat, latar, penokohan, dan gaya bahasa pada karya sastra Melayu klasik yang didiskusikan siswaGuru menanyakan tanggapan siswa terhadap tema dan amanat

G. METODE PresentasiDiskusi KelompokInquari

H. SUMBER BELAJAR Sumber Belajar Buku-buku hikayat, dongeng, dll. Buku-buku yang berisi cerita rakyat dari berbagai daerah Majalah-majalah sastra yang memuat hasil karya sastra Melayu klasik

H. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Lisan Tes Tertulis Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolioPengukuran Sikap

\NSTRUMEN /SOAL1. Daftar pertanyaan lisan untuk menggali pengetahuan siswa2. Daftar pertanyaan tertulis untuk menggali kemampuan siswa tentang karakteristik karya

sastra Melayu klasik3. Tugas-tugas dan perintah kepada siswa untuk mendiskusikan materi

RUBRIK/KRITERIA PENILAIAN/BLANGKO OBSERVASI KARAKTERISTIK KARYA SASTRA MELAYU KLASIK

NO ASPEK KARAKTERISTIK 1 2 3 4 5

Halaman 48 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 49: Rpp Kumpulan Kelas x

1 Bentuk2. Bahasa3. Tema4. Dipengaruhi 5. Sifat masyarakat6. Sifat karya sastra7. Sifat isi8. Pengarang 9. Penyajian 10. Gaya 11. Isi/amanat/pesan12. Tokoh

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 22

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 2 (dua)ALOKASI WAKTU : 3 x 45 menit ASPEK PEMBELAJARAN : Menulis

A. STANDAR KOMPETENSIMengungkapkan informasi melalui penulisan paragraf dan teks pidato

B. KOMPETENSI DASARMenulis gagasan untuk meyakinkan atau mengajak pembaca bersikap atau melakukan sesuatu dalam bentuk paragraf persuasif

C. INDIKATOR

Halaman 49 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 50: Rpp Kumpulan Kelas x

Mampu menentukan tema persuasifMampu merumuskan tujuan persuasifMampu menyusun kerangka paragraf persuasifMampu mengumpulkan data untuk paragraf persuasifMampu mengembangkan kerangka paragraf menjadi paragraf persuasif Menggunakan kata penghubung

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu menulis gagasan untuk meyakinkan atau mengajak pembaca bersikap atau melakukan sesuatu dalam bentuk paragraf persuasif

E. MATERI POKOK PEMBELAJARANLangkah-langkah penulisan paragraf persuasifCara menentukan tema persuasifCara merumuskan tujuan persuasifCara menyusun kerangka paragraf persuasifCara mengumpulkan data untuk paragraf persuasifCara-cara mengembangkan kerangka paragraf menjadi paragraf persuasifContoh-contoh paragraf persuasif

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN

PERTEMUAN 1 ( 2 X 45 MENIT)PEMBUKA (Apersepsi) Siswa ditanya mengenai pengertian paragraf persuasifINTI Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang langkah-langkah menulis paragraf persuasif Siswa menndengarkan penjelasn guru cara menentukan tema paragraf persuasif Siswa merumusakan tujuan menulis paragraf persuatif Siswa membentuk kelompok-kelompok diskusi Guru memberikan sebuah tema yang berbeda-beda kepada setiap kelompok Setiap kelompok mendiskusikan tema sebagai dasar merumuskan tujuan penulisan Setiap kelompok menyusun kerangka paragraf persuasif berdasarkan rumusan temanyaPENUTUPGuru menugasi siswa mengembangkan kerangka paragraf menjadi paragraf persuatif menggunakan kata-kata penghubung yang sesuai

PERTEMUAN 2 ( 1 X 45 MENIT)PEMBUKA Guru mereview materi pelajaran tentang paagraf persuasi yang telah dibicarakan pada

pertemuan sebelumnya. Guru menagih tugas pengembangan kerangka yang sudah ditugaskan pada pertemuan

sebelumnyaINTI Setiap anggota mempresentasikan hasil pekerjaannya kelompok mengembangkan kerangka

paragraf yang telah disusun menjadi paragraf persuasif Siswa diminta mengidentifikasi kata-kata penghubung yang digunakan PENUTUP(Internalisasi & persepsi) Guru menyimpulkan hasil pekerjaan setiap kelompok

G. SUMBER BELAJARArgumentasi dan Narasi oleh Gorys Keraf,

H. METODE

Halaman 50 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 51: Rpp Kumpulan Kelas x

PresentasiDiskusi KelompokInquari

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUK

Tes Lisan Tes Tertulis Observasi Kinerja/DemontrasiTagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolio

INSTRUMEN /SOALDaftar pertanyaan lisan tentang paragraf persuasifDaftar tema untuk paragraf persuasifDaftar rumusan tujuan penulisan paragraf persuasifDaftar pertanyaan tentang langkah-langkah dan kata-kata penghubung yang digunakan dalam pengembangan paragraf persuasif Daftar pertanyaan uji kompetensi dan kuis uji teori untuk menggali tingkat pemahaman konsep siswa

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 23

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 2 (dua)ALOKASI WAKTU : 2 X 45 menit ASPEK PEMBELAJARAN : Membaca

A. STANDAR KOMPETENSI Memahami sastra Melayu klasik

B. KOMPETENSI DASAR Menemukan nilai-nilai yang terkandung di dalam sastra Melayu klasik

C. INDIKATOR

Halaman 51 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 52: Rpp Kumpulan Kelas x

Mampu memahami puisi dalam sastra Melayu klasik Mampu membandingkan nilai-nilai dalam sastra Melayu klasik dengan nilai-nilai masa

kini Mampu mengartikan kata-kata sulit

D. TUJUAN PEMBELAJARAN Siswa mampu menemukan nilai-nilai yang terkandung di dalam sastra Melayu klasik

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN Cara-cara memahami puisi Resepsi sastra Pembandingan nilai-nilai dalam puisi Melayu klasik dengan nilai-nilai masa kini Puisi-puisi Melayu klasik : mantra, gurindam, syair, seloka, pantun

F. KEGIATAN PEMBELAJARANPEMBUKA (Apersepsi) Siswa ditanya pemahamannya terhadap puisi Melayu klasik Siswa diajak untuk membaca puisi Melayu klasik INTI Siswa membaca sebuah puisi Melayu klasik yang disediakan Siswa mendiskusikan nilai-nilai dalam puisi Melayu klasik Siswa berdiskusi untuk membandingkan nilai-nilai dalam puisi Melayu klasik denga

nilai-nilai masa kini Siswa mengartikan kata-kata sulit yang ada dalam puisi Siswa memparafrasekan puisi Melayu klasik Siswa mempresentasikan hasil parafrase puisi Melayu klasik yang disusunnya Siswa mendramakan puisi Melayu klasik

PENUTUP (Internalisasi dan persepsi) Siswa merefleksikan nilai-nilai yang terkandung dalam puisi Melayu klasiok Siswa mengungkapkan pengalamannya yang sesuai dengan nilai yang terkandung dalam

puisi Melayu klasik Siswa menjawab soal-soal uji kompetensi dan kuis uji teori

G. SUMBER BELAJARMediacetak dan elektronikSiswa yang mempunyai pengalaman hidup yang sesuai dengan isi puisi Lingkungan

H. METODEPresentasiDiskusi KelompokInquariDemontrasi /Pemeragaan Model

I. PENILAIAN Tes Lisan Tes Tertulis Observasi Kinerja/Demontrasi Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolio Pengukuran Sikap

INSTRUMEN /SOAL

Halaman 52 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 53: Rpp Kumpulan Kelas x

Daftar pertanyaan lisan tentang puisi Melayu klasik Tugas/perintah untuk melakukan diskusi, presentasi, dan demonstrasi Daftar pertanyaan uji kompetensi dan kuis uji teori untuk mengukur tingkat pemahaman

siswa terhadap teori dan konsep yang sudah dipelajari

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 24

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 2 (dua)ALOKASI WAKTU : 2 x 45 menit ASPEK PEMBELAJARAN : Mendengarkan

A. STANDAR KOMPETENSIMemahami cerita rakyat yang dituturkan

B. KOMPETENSI DASAR Menemukan hal-hal yang menarik tentang tokoh cerita rakyat yang disampaikan secara

langsung dan atau melalui rekaman

C. INDIKATOR

Halaman 53 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 54: Rpp Kumpulan Kelas x

Mampu mengidentifikasi karakteristik aspek-aspek cerita rakyat yang didengarkan Mampu menemukan isi, amanat, dan hal yang menarik tentang latar cerita rakyat yang

didengarkan Mampu membandingkan nilai dalam cerita rakyat dengan nilai-nilai masa kini

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu menemukan hal-hal yang menarik tentang tokoh cerita rakyat yang disampaikan secara langsung dan atau melalui rekaman

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN Karakteristik aspek-aspek cerita rakyat Isi dan amanat cerita rakyat Hal menarik tentang latar cerita rakyat Nilai-nilai dan pesan moral dalam cerita rakyat Pembandingan nilai dalam cerita rakyat dengan nilai masa kini

F. KEGIATAN PEMBELAJARANPEMBUKA (Apersepsi) Guru dan siswa bertanya jawab tentang unsur intrinsik cerita rakyat Guru dan siswa bertanya jawab tentang unsur ekstrinsik cerita rakyat

INTI Guru memperdengarkan rekaman cerita rakyat kepada siswa Siswa mengidentifikasi karakteristik aspek-aspek cerita rakyat Siswa mendiskusikan isi, amanat, dan hal yang menarik tentang latar cerita rakyat Siswa berdiskusi untuk membandingkan nilai dalam cerita rakyat dengan nilai-nilai

masa kini

PENUTUP (Internalisasi dan persepsi) Siswa merefleksikan nilai-nilai dalam cerita rakyat Siswa mengerjakan uji kompetensi Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan dari kuis uji teori

G. SUMBER BELAJAR Rekaman pembacaan cerita rakyat Model peraga Siswa yang mempunyai pengalaman hidup yang sesuai dengan isi puisi Kejadian di masyarakat yang sesuai dengan isi puisi

H. METODE Diskusi Kelompok Inquari

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Lisan Tes Tertulis Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolioPengukuran Sikap

INSTRUMEN /SOALDaftar pertanyaan untuk tes lisan tentang unsur intrinsik cerita rakyat

Halaman 54 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 55: Rpp Kumpulan Kelas x

Daftar pertanyaan untuk tes lisan tentang unsur ekstrinsik cerita rakyatDaftar pertanyaan untuk tes tulis tentang nilai-nilai dalam cerita rakyatDaftar pertanyaan uji kompetensi dan kuis uji teori

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 25

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 2 (dua)ASPEK PEMBELAJARAN : MendengarkanALOKASI WAKTU : 2 x 45 menit

A. STANDAR KOMPETENSIMemahami informasi melalui tuturan langsung atau tidak langsung

B. KOMPETENSI DASARMenyimpulkan isi informasi yang didengar melalui tuturan tidak langsung (rekaman atau teks yang dibacakan)

C. INDIKATOR Mampu mencatat pokok-pokok informasiMampu mencatat pokok-pokok informasi dan menyimpulkannya

Halaman 55 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 56: Rpp Kumpulan Kelas x

Mampu menyampaikan secara lisan kesimpulan isi informasi dengan urutan yang runtut dan jelas

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu menyimpulkan isi informasi yang didengar melalui tuturan tidak langsung (rekaman atau teks yang dibacakan)

E. MATERI POKOK PEMBELAJARANTeks wacana yang dibacakanPokok-pokok informasiKesimpulan isi informasiPenyampaian kesimpulan isi informasi

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN

PEMBUKA(Apersepsi)Siswa diminta mengungkapkan hambatan-hambatan yang dialami ketika menyimak Guru menjelaskan hambatan-hambatan menyimak

INTI Siswa diajak menyimak pembacaan teks wacana tentang perindustrian Guru memperdengarkan pertanyaan-pertanyaan bacaan Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan bacaan yang diperdengarkan Siswa membentuk kelompok-kelompok kerja Salah satu anggota kelompok membacakan teks wacana Siswa mencatat pokok-pokok informasi yang disimaknya Siswa berdiskusi kelompok untuk menyimpulkan isi informasi dengan urutan yang runtut

dan mudah dipahami Siswa menyampaikan kesimpulan isi informasi secara lisan dengan runtut dan jelas secara

bergantian di depan kelas

PENUTUP (Internalisasi dan persepsi) Siswa diminta mengajukan bilai-nilai sosial budaya yang diperoleh dari wacana yang

diperdengarkan Siswa mengerjakan uji kompetensi dan kuis uji teori

G. SUMBER BELAJARRekaman pembacaan teks wacana tentang perindustrian dan daftar pertanyaan wacanaSiaran berita, pembahasan masalah dari radio, TV tentang perindustriansituasi dan perkembangan bidang perindustrian di sekitar tempat tinggal siswa

H. METODE MetodePresentasiDiskusi KelompokInquari

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Lisan Tes Tertulis Observasi Kinerja/DemontrasiTagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolioPengukuran Sikap

I. INSTRUMEN /SOAL

Halaman 56 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 57: Rpp Kumpulan Kelas x

1. Petunjuk dan perintah guru untuk pengungkapan pendapat, pelaksanaan diskusi dan presentasi

2. Daftar pertanyaan untuk uji kompetensi dan kuis uji teori

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 26

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 2 (dua)ASPEK PEMBELAJARAN : BerbicaraALOKASI WAKTU : 2 x 45 menit

A. STANDAR KOMPETENSIMengungkapkan komentar terhadap informasi dari berbagai sumber

B. KOMPETENSI DASARMemberikan kritik terhadap informasi dari media cetak dan atau elektronik

C. INDIKATOR Mampu mendata informasi dari sebuah artikel dengan mencantumkan sumbernya dalam bentuk tabel

Halaman 57 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 58: Rpp Kumpulan Kelas x

Mampu merumuskan pokok persoalan yang menjadi bahan perdebatan umum di masyarakat (apa isunya, siapa yang memunculkan, kapan dimunculkan, apa latar belakangnya)Mampu memberikan kritik terhadap informasi dari media cetak yang diterimanya dengan disertai alasan yang logis

D. TUJUAN PEMBELAJARAN Siswa mampu memberikan kritik terhadap informasi dari media cetak dan atau elektronik

E. MATERI POKOK PEMBELAJARANTeks informasiPendataan informasi beserta sumbernya dalam bentuk tabelRumusan persoalan yang menjadi bahan perdebatan umumKritik terhadap informasi dari media cetakAlas an kritik terhadap informasi dari media cetak

F. KEGIATAN PEMBELAJARANPEMBUKA (Apersepsi)Siswa dipersilakan mengemukakan pendapatnya tentang manfaat informasiSiswa dipersilakan mengemukakan pendapatnya tentang manfaat pendataan informasi beserta sumbernya

INTI Siswa membaca teks informasi Siswa mengidentifikasi jenis informasi yang akan didata Siswa mendata informasi dan menuliskannya dalam bentuk tabel data informasi Siswa merumuskan pokok persoalan yang menjadi bahan perdebatan umum Siswa mengemukakan kritiknya terhadap informasi dari media cetakPENUTUP (Internalisasi dan persepsi)Siswa merefleksikan manfaat informasi yang baru saja diperoleh pada kegiatan inti untuk kepentingan dirinyaSiswa mengerjakan uji kompetensiSiswa menjawab pertanyaan-pertanyaan pada kuis uji teori

G. SUMBER BELAJARMediacetak dan elektronikTeks berita, tajuk rencana, laporan, artikel di koran, majalah, buletin, tabloidLingkunganInformasi-informasi lain yang ada di masyarakat

H. METODEMetodePresentasiDiskusi KelompokInquari

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Lisan Tes Tertulis Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolioPengukuran Sikap

I. INSTRUMEN /SOAL1. Perintah atau tugas kepada siswa untuk menyampaikan pendapat2. Perintah atau tugas kepada siswa untuk menyampaikan krtitik terhadap informasi dari media

cetak3. Daftar pertanyaan untuk uji kompetensi

Halaman 58 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 59: Rpp Kumpulan Kelas x

4. Daftar pertanyaan untuk kuis uji teori

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 27

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 2 (dua)ALOKASI WAKTU : 3 x 45 menit ASPEK PEMBELAJARAN : Menulis

A. STANDAR KOMPETENSIMengungkapkan informasi melalui penulisan paragraf dan teks pidato

B. KOMPETENSI DASARMenyusun teks pidato

C. INDIKATOR Mampu mempersiapkan diri dengan mengikuti langkah-langkah persiapan berpidato

Halaman 59 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 60: Rpp Kumpulan Kelas x

Mampu menyusun teks pidato berdasarkan kerangka dengan menggunakan kalimat yang mudah dipahami

Mampu menyunting teks pidato tulisan teman

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu menyusun teks pidato

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN Langkah-langkah persiapan berpidato Bagian-bagian naskah pidato Penentuan topik pidato Penetapan tujuan berpidato Penyusunan kerangka naskah pidato Pengembangan kerangka pidato menjadi teks/naskah pidato Penyuntingan naskah pidato tulisan teman

F. KEGIATAN PEMBELAJARANPERTEMUAN 1 ( 2 X 45 MENIT)PEMBUKA (Apersepsi) Guru mempersilakan siswa mengemukakan pendapatnya tentang forum-forum untuk

berpidato Guru mempersilakan siswa mengemukakan penngalamannya tentang kesulitan-kesulitan

yang mereka alami ketika berpidatoINTI Siswa memperhatikan dan mencermati contoh naskah pidato Siswa mencari dan menentukan topik pidato Siswa menetapkan tujuan berpidato Siswa menyusun kerangka naskah pidato

PENUTUPGuru menugaskan siswa untuk mengembangkan kerangka pidato menjadi teks pidato di rumah

PERTEMUAN 2 ( 1 X 45 MENIT)

PEMBUKAGuru mereview materi pelajran sebelumnya yakni menyusun teks pidatoINTI Antarsiswa saling menukarkan naskah pidatonya Masing-masing siswa menyunting naskah pidato tulisan teman Beberapa siswa berpidato di depan kelasPENUTUP (Internalisasi dan persepsi) Siswa merefleksikan manfaat pidato pada kegiatan-kegiatan kemasyarakatan

G. SUMBER BELAJAR Anwar Hasnun. 2006. Pedoman Menulis untuk Siswa SMP dan SMA.

Yogyakarta : Penerbit ANDI Mediacetak dan elektronik Naskah-naskah pidato yang pernah disiarkan oleh radio atau TV Narasumber Siswa atau pihak lain yang sering melakukan kegiatan berpidato

Halaman 60 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 61: Rpp Kumpulan Kelas x

H. METODE Diskusi KelompokInquariDemontrasi /Pemeragaan ModelSiswa berpidato di depan kelas

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Lisan Tes Tertulis Observasi Kinerja/DemontrasiTagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolioPengukuran SikapPenilaian diri

INSTRUMEN /SOAL1. Perintah atau tugas kepada siswa untuk mengemukakan pendapat atau pengalaman2. Daftar pertanyaan tertulis untuk uji kompetensi3. Daftar pertanyaan tertulis untuk kuis uji teori4. Perintah atau tugas kepada siswa untuk berpidato

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 28

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 2 (dua)ALOKASI WAKTU : 2 x 45 menit

ASPEK PEMBELAJARAN : Menulis

A. STANDAR KOMPETENSIMengungkapkan informasi melalui penulisan paragraf dan teks pidato

B. KOMPETENSI DASARMenulis hasil wawancara ke dalam beberapa paragraf dengan menggunakan ejaan yang tepat

C. INDIKATOR Mampu menentukan topik wawancara dan mencatat pokok-pokok informasi yang diperoleh

dari wawancara

Halaman 61 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 62: Rpp Kumpulan Kelas x

Mampu menyusun daftar pertanyaan dengan memperhatikan kelengkapan isi (apa, siapa, di mana, kapan, mengapa, bagaimana)

Mampu melaksanakan wawancara Mampu mencatat pokok-pokok informasi yang diperoleh dari wawancara Mampu menuliskan hasil wawancara ke dalam beberapa paragraf dengan ejaan dan tanda

baca yang benar

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu menulis hasil wawancara ke dalam beberapa paragraf dengan menggunakan ejaan yang tepat

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN Contoh hasil wawancara dengan tokoh idola Penentuan topik wawancara Penetapan tujuan wawancara Penyusunan daftar pertanyaan untuk wawancara Pencatatan pokok-pokok informasi yang diperoleh dari wawancara Penulisan hasil wawancara ke dalam beberapa paragraf dengan ejaan dan tanda baca yang

benar

F. KEGIATAN PEMBELAJARANPEMBUKA (Apersepsi)Guru mempersilakan siswa mengemukakan pendapatnya tentang tujuan melakukan wawancaraGuru mempersilakan siswa mengemukakan pendapatnya tentang manfaat melakukan wawancaraINTI Siswa membaca dan mencermati contoh hasil wawancara dengan tokoh idola Siswa menentukan topik wawancara Siswa menetapkan tujuan wawancara Siswa menyusun daftar pertanyaan untuk wawancara Siswa melakukan wawancara Siswa mencatat pokok-pokok informasi yang diperoleh dari wawancara Siswa menuliskan hasil wawancara ke dalam beberapa paragraf dengan ejaan dan tanda baca

yang benar

PENUTUP (Internalisasi dan persepsi)Guru mempersilakan siswa mengemukakan pengalamannya tentang kesulitan yang mereka alami ketika melakukan wawancaraSiswa melakukan uji kompetensiSiswa menjawab pertanyaan-pertanyaan dari kuis uji teori

G. SUMBER BELAJAR Contoh rekaman hasil wawancara Mediacetak dan elektronik Contoh laporan hasil wawancara Siswa yang berperan sebagai nara sumber dan pewawancara

H. METODE Presentasi Diskusi Kelompok Inquari Demontrasi /Pemeragaan Model

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUK

Halaman 62 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 63: Rpp Kumpulan Kelas x

Tes Lisan Tes Tertulis Observasi Kinerja/DemontrasiTagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolioPengukuran SikapINSTRUMEN /SOAL1. Perintah atau tugas untuk mengemukakan pendapat, pengalaman, dan melakukan kegiatan2. Daftar pertanyaan tes lisan untuk menguji tingkat penguasaan konsep dan pelaksanaan

wawancara3. Daftar pertanyaan tertulis untuk menguji tingkat kemampuan penulisan hasil wawancara

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 29

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 2 (dua)ALOKASI WAKTU : 2 x 45 menit

ASPEK PEMBELAJARAN : Membaca

A. STANDAR KOMPETENSIMemahami ragam wacana tulis dengan membaca memindai

B. KOMPETENSI DASAR Merangkum seluruh isi informasi teks buku ke dalam beberapa kalimat dengan membaca

memindai

C. INDIKATOR Mampu melakukan Scanning (membaca memindai)

Halaman 63 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 64: Rpp Kumpulan Kelas x

Mampu mencatat pokok-pokok informasi pada bab tertentu yang ditunjuk Mampu membuat rangkuman seluruh isi informasi dari bab tertentu ke dalam beberapa

kalimat dengan baik Mampu mengidentifikasi klausa dengan predikat kata kerja transitif dari teks buku Mampu membahas rangkuman yang telah dibuatnya

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu merangkum seluruh isi informasi teks buku ke dalam beberapa kalimat dengan membaca memindai

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN Teknik membaca scanning Teks kutipan buku Pencatatan pokok-pokok informasi bab tertentu sebuah buku biografi Penyusunan rangkuman seluruh isi informasi Identifikasi klausa dengan predikat kata kerja transitif dari teks buku

F. KEGIATAN PEMBELAJARANPEMBUKA (Apersepsi) Guru menanyakan cara melakukan scanning Guru menanyakan manfaat merangkum INTI Siswa melakukan Scanning (membaca memindai) Siswa mendiskusikan teks wacana untuk memperoleh pokok-pokok informasi pada bab

tertentu sebuah buku Siswa mencatat pokok-pokok informasi pada bab tertentu yang ditunjuk Siswa berdiskusi untuk memperoleh rangkuman seluruh isi informasi dari bab tertentu ke

dalam beberapa kalimat dengan baik Siswa berdiskusi untuk mengidentifikasi klausa dengan predikat kata kerja transitif dari teks

buku Siswa membahas rangkuman yang telah dibuatnya

PENUTUP (Internalisasi dan persepsi) Siswa melakukan tugas uji kompetensi Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan kuis uji teori untuk mereview konsep-konsep yang

sudah dipalejari

G. SUMBER BELAJAR Contoh rangkuman buku Contoh-contoh rangkuman

H. METODEDiskusi KelompokInquari

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Lisan Tes Tertulis Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolio

INSTRUMEN /SOAL1. Perintah atau tugas untuk mengemukakan pendapat, pengalaman, dan melakukan scanning

Halaman 64 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 65: Rpp Kumpulan Kelas x

2. Daftar pertanyaan tes lisan untuk menguji tingkat penguasaan konsep 3. Daftar pertanyaan tertulis untuk menguji tingkat kemampuan penulisan rangkuman dan

klausa

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 30

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 2 (dua)ALOKASI WAKTU : 2 x 45 menit

ASPEK PEMBELAJARAN : Berbicara

A. STANDAR KOMPETENSIMengungkapkan pendapat terhadap puisi melalui diskusi

B. KOMPETENSI DASAR Membahas isi puisi berkenaan dengan gambaran penginderaan, perasaan, pikiran, dan imajinasi

melalui diskusi

C. INDIKATOR Mampu mengidentifikasi gambaran penginderaan, perasaan, pikiran, imajinasi dan maksud/

makna puisi

Halaman 65 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 66: Rpp Kumpulan Kelas x

Mampu mendiskusikan gambaran penginderaan, perasaan, pikiran, imajinasi dan maksud/ makna puisi

Mampu mengungkapkan maksud/makna puisi dengan kalimat yang baik dan benar

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu membahas isi puisi berkenaan dengan gambaran penginderaan, perasaan, pikiran, dan imajinasi melalui diskusi

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN1. Kutipan teks puisi2. Citraan atau imaji dalam puisi3. Gambaran penginderaan, perasaan, pikiran, imajinasi dan maksud/ makna dalam puisi4. Pengungkapan maksud/makna puisi dengan kalimat yang baik dan benar

F. KEGIATAN PEMBELAJARANPEMBUKA (Apersepsi) Guru bertanya tentang unsur-unsur intrinsik puisi Siswa menjawab pertanyaan guru tentang peran citraan dalam puisiINTI Siswa membaca dengan penghayatan kutipan teks puisi Siswa berdiskusi untuk menentukan citraan atau imaji dalam puisi Siswa berdiskusi untuk menyimpulkan gambaran penginderaan, perasaan, pikiran, imajinasi

dan maksud/ makna dalam puisi Siswa mengungkapkan maksud/makna puisi dengan kalimat yang baik dan benarPENUTUP (Internalisasi dan persepsi)

Siswa merefleksikan peran imaji dalam puisi Siswa melakukan uji kompetensi Siswa menjawab pertanyaan kuis uji teori untuk lebih memahami konsep-konsep yang

sudah dipelajari

G. SUMBER BELAJAR Rekaman pembacaan puisi Naskah puisi di media cetak Siswa yang sudah sering menulis puisi

H. METODEPresentasiDiskusi KelompokInquari

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Lisan Tes Tertulis Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolio

INSTRUMEN /SOAL1. Perintah atau tugas untuk mengemukakan pendapat, pengalaman, dan melakukan diskusi2. Daftar pertanyaan tes lisan untuk menguji tingkat penguasaan konsep 3. Daftar pertanyaan untuk menguji tingkat kemampuan mengtungkapkan maksud puisi

Halaman 66 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 67: Rpp Kumpulan Kelas x

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 31

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 2 (dua)ALOKASI WAKTU : 2 x 45 menit ASPEK PEMBELAJARAN : Membaca

A. STANDAR KOMPETENSIMemahami ragam wacana tulis dengan membaca memindai

B. KOMPETENSI DASARMerangkum seluruh isi informasi dari suatu tabel dan atau grafik ke dalam beberapa kalimat dengan membaca memindai

C. INDIKATOR Mampu membaca isi tabel/grafik Mampu mengungkapkan secara tertulis isi tabel/grafik ke dalam beberapa kalimat yang jelas

dan benar

Halaman 67 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 68: Rpp Kumpulan Kelas x

Mampu membuat rangkuman isi informasi dari table/grafik

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu merangkum seluruh isi informasi dari suatu tabel dan atau grafik ke dalam beberapa kalimat dengan membaca memindai

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN Tahap-tahap membaca tabel/grafik Contoh grafik komposisi penduduk Indonesia Contoh rangkuman isi informasi dari table Pengungkapan secara tertulis isi tabel/grafik

F. KEGIATAN PEMBELAJARANPEMBUKA (Apersepsi) Siswa menjawab pertanyaan tentang pengertian grafik Siswa diajak untuk mencermati data-data pada tabel/grafik yang disediakan

INTI Siswa membaca cepat isi tabel/grafik dengan teknik scanning Siswa berdiskusi untuk menyimpulkan isi tabel/grafik Siswa mengungkapkan secara tertulis isi tabel/grafik ke dalam beberapa kalimat yang jelas

dan benar Siswa berdiskusi untuk membuat rangkuman isi informasi dari tabel/grafik

PENUTUP (Internalisasi dan persepsi) Siswa melakukan uji kompetensi Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan kuis uji teori

G. SUMBER BELAJAR Tabel/grafik tentang kependudukan di media cetakWebsite internetTabel/grafik tentang kependudukanPetugas kependudukan, BPS

H. METODEPresentasiDiskusi KelompokInquari

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Lisan Tes Tertulis Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolio

INSTRUMEN /SOAL1. Daftar pertanyaan tentang tabel/grafik2. Daftar pertanyaan tentang kependudukan3. Daftar pertanyaan kuis uji teori untuk mengukur pemahaman siswa4. Daftar pertanyaan/perintah uji kompetensi untuk mengukur penerapan konsep yang dimiliki

siswa

Halaman 68 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 69: Rpp Kumpulan Kelas x

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 32

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 2 (dua)ALOKASI WAKTU : 2 x 45 menit ASPEK PEMBELAJARAN : Berbicara

A. STANDAR KOMPETENSIMengungkapkan pendapat terhadap puisi melalui diskusi

B. KOMPETENSI DASARMenghubungkan isi puisi dengan realitas alam, sosial budaya, dan masyarakat melalui diskusi

C. INDIKATOR Mampu membaca puisi yang berisikan masalah alam, sosial budaya, dan kemasyarakatan Mampu mendiskusikan hubungan isi puisi dengan realitas alam, sosial budaya, dan

masyarakat Mampu menyimpulkan hubungan isi puisi dengan realitas alam, sosial budaya, dan

masyarakat

Halaman 69 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 70: Rpp Kumpulan Kelas x

Mampu melaporkan hasil diskusi secara lisan dengan baik

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu menghubungkan isi puisi dengan realitas alam, sosial budaya, dan masyarakat melalui diskusi

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN Teks-teks puisi Manfaat puisi Hubungan isi puisi dengan realitas alam Hubungan isi puisi dengan sosial budaya Hubungan isi puisi dengan masyarakat

F. KEGIATAN PEMBELAJARANPEMBUKA (Apersepsi) Guru meminta siswa menjelaskan fungsi puisi Guru meminta siswa mengemukakan manfaat puisi bagi kehidupannya

INTI Siswa membaca puisi dengan penuh penjiwaan Siswa berdiskusi untuk menyimpulkan hubungan isi puisi dengan realitas alam Siswa berdiskusi untuk menyimpulkan hubungan isi puisi dengan sosial budaya Siswa berdiskusi untuk menyimpulkan hubungan isi puisi dengan masyarakat Siswa melakukan dramatisasi puisi

PENUTUP (Internalisasi dan persepsi) Siswa merefleksikan hubungan isi puisi puisi dengan realitas alam, sosial budaya, dan

masyarakat

G. SUMBER BELAJAR Sumber BelajarRekaman pembacaan puisi

Teks-teks puisi

H. METODEPresentasiDiskusi KelompokInquariDemontrasi /Pemeragaan Model

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Lisan Tes Tertulis Observasi Kinerja/DemontrasiTagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolioPengukuran Sikap

INSTRUMEN /SOAL1. Daftar pertanyaan lisan untuk mengukur tingkat pemahaman awal siswa2. Petunjuk/perintah melakukan diskusi, dramatisasi 3. Daftar pertanyaan/perintah uji kompetensi4. Daftar pertanyaan kuis uji teori

Halaman 70 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 71: Rpp Kumpulan Kelas x

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 33

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 2 (dua)ALOKASI WAKTU : 4 x 45 menit ASPEK PEMBELAJARAN : Menulis

A. STANDAR KOMPETENSIMengungkapkan pengalaman diri sendiri dan orang lain ke dalam cerpen

B. KOMPETENSI DASARMenulis karangan berdasarkan kehidupan diri sendiri dalam cerpen (pelaku, peristiwa, latar

C. INDIKATOR Mampu menentukan topik yang berhubungan dengan kehidupan diri sendiri untuk menulis

cerpen Mampu menulis kerangka cerpen dengan memperhatikan kronologi waktu dan peristiwa

Halaman 71 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 72: Rpp Kumpulan Kelas x

Mampu mengembangkan kerangka karangan yang sudah dibuat dalam bentuk cerpen (pelaku, peristiwa, latar, konflik) dengan memperhatikan

pilihan kata, tanda baca, dan ejaan

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu menulis karangan berdasarkan kehidupan diri sendiri dalam cerpen (pelaku, peristiwa, latar

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam menulis cerpen Penentuan topik cerpen berdasarkan kehidupan diri sendiri Contoh cerpen Cara menulis kerangka cerpen Cara mengembangkan kerangka menjadi cerpen

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN

PERTEMUAN 1 (90’)PEMBUKA (Apersepsi) Guru meminta siswa menjelaskan pengertian cerpen Guru meminta siswa menyebutkan pengalaman hidup pribadi apa saja yang bisa dijadikan

topik cerpen

INTI Siswa mendiskusikkan hal-hal yang perlu diperhatikan dalam menulis cerpen Siswa menentukan topik cerpen berdasarkan kehidupan diri sendiri Siswa menentukan amanat cerpen yang akan ditulisnya Siswa membaca dan mencermati contoh cerpen Siswa menulis kerangka cerpenPENUTUPSiswa diberi tugas mengembangkan kerangka cerpen di rumah

PERTEMUAN 2 (90’)PEMBUKAGuru mereview kembali materi pembelajaran tentang menulis cerpenINTI Siswa menukarkan cerpen yang ditulis dengan teman Siswa lain memberikan perbakan terhadap cerpen teman

PENUTUP (Internalisasi dan persepsi) Siswa merefleksikan pengalamannya menulis cerpen

G. SUMBER BELAJAR Sumber BelajarTeks cerpen di media cetakCerpenis, siswa yang sudah sering menulis cerpen

H. METODEPresentasiDiskusi Kelompok

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Lisan Tes Tertulis

Halaman 72 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 73: Rpp Kumpulan Kelas x

Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolio

INSTRUMEN /SOAL1. Daftar pertanyaan lisan untuk mengukur tingkat pemahaman awal siswa tentang penulisan

cerpen2. Petunjuk/perintah melakukan diskusi3. Daftar pertanyaan/perintah uji kompetensi4. Daftar pertanyaan kuis uji teori

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 34

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 2 (dua)ALOKASI WAKTU : x 45 menit ASPEK PEMBELAJARAN : Mendengarkan

A. STANDAR KOMPETENSIMemahami cerita rakyat yang dituturkan

B. KOMPETENSI DASAR Menemukan hal-hal yang menarik tentang tokoh cerita rakyat yang disampaikan secara

langsung dan atau melalui rekaman

C. INDIKATOR Mampu mengidentifikasi karakteristik cerita rakyat yang didengarkan Mampu mengidentifikasi unsur-unsur intrinsik dongeng

D. TUJUAN PEMBELAJARAN

Halaman 73 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 74: Rpp Kumpulan Kelas x

Siswa mampu menemukan hal-hal yang menarik tentang tokoh cerita rakyat yang disampaikan secara langsung dan atau melalui rekaman

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN Teks cerita rakyat Hal-hal yang menarik tentang tokoh cerita rakyat Identifikasi karakteristik cerita rakyat yang didengarkan Identifikasi unsur intrinsik cerita rakyat dongeng Ringkasan isi cerita rakyat

F. KEGIATAN PEMBELAJARANPEMBUKA (Apersepsi) Siswa ditanya tentang pengertian cerita rakyat Siswa diminta menyebutkan beberapa judul cerita rakyat

2. INTI Siswa menyimak pembacaan/pemutaran rekaman sebuah dongeng Siswa mendiskusikan karakteristik cerita rakyat yang baru saja didengarnya Siswa berdiskusi untuk mengidentifikasi unsur intrinsik dongeng Siswa menuliskan secara ringkas isi dan amanat dongeng

3. PENUTUP (Internalisasi dan persepsi) Guru bertanya tentang tema , amanat, latar, penokohan, dan gaya bahasa dongeng yang

didiskusikan siswa Guru menanyakan tanggapan siswa terhadap tema dan amanat dongeng

G. SUMBER BELAJAR

Teks atau rekaman pembacaan cerita rakayat

H. METODEPresentasiDiskusi KelompokInquari

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUK

Tes Lisan Tes Tertulis Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolio

INSTRUMEN /SOAL1. Daftar pertanyaan lisan untuk menggali pengetahuan siswa2. Daftar pertanyaan tertulis untuk menggali kemampuan siswa tentang karakteristik karya

sastra Melayu klasik3. Tugas-tugas dan perintah kepada siswa untuk mendiskusikan materi

Halaman 74 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 75: Rpp Kumpulan Kelas x

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 35

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 2 (dua)ALOKASI WAKTU : x 45 menit ASPEK PEMBELAJARAN : Berbicara

A. STANDAR KOMPETENSIMengungkapkan komentar terhadap informasi dari berbagai sumber

B. KOMPETENSI DASARMemberikan persetujuan/ dukungan terhadap artikel yang terdapat dalam media cetak dan atau elektronik

C. INDIKATOR Mampu mendata informasi dari sebuah artikel dengan mencantumkan sumbernya Mampu merumuskan pokok persoalan yang menjadi bahan perdebatan umum di masyarakat

(apa isunya, siapa yang memunculkan, kapan dimunculkan, apa latar belakangnya) Mampu memberikan persetujuan/dukungan disertai bukti/alasan yang logis

Halaman 75 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 76: Rpp Kumpulan Kelas x

D. TUJUAN PEMBELAJARAN Siswa mampu memberikan persetujuan/ dukungan terhadap artikel yang terdapat dalam media cetak dan atau elektronik

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN

Data informasi dari beberapa artikel beserta sumbernya Pengertian polemik Rumusan pokok persoalan yang menjadi bahan perdebatan umum di masyarakat Rumusan persetujuan/dukungan terhadap artikel di media cetak/elektronik Bukti/alasan yang logis untuk memperkuat persetujuan/dukungan

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN

PEMBUKA (Apersepsi) Siswa diminta menjelaskan sumber-sumber informasi dari media cetak dan elektronik Siswa diminta menjelaskan pengertian polemik

INTI Siswa memperhatikan penyampaian informasi Siswa berdiskusi untuk menentukan data informasi dari beberapa artikel beserta sumbernya Siswa berdiskusi untuk menentukan rumusan pokok persoalan yang menjadi bahan

perdebatan umum di masyarakat Siswa menyusun rumusan persetujuan/dukungan terhadap artikel di media cetak/elektronik Siswa menyertakan ukti/alasan yang logis untuk memperkuat persetujuan/ dukungan

PENUTUP (Internalisasi dan persepsi) Daftar pertanyaan lisan untuk menggali pengetahuan siswa

G. SUMBER BELAJAR1. Mediacetak dan elektronik2. Berita, tajuk, editorial, opini, artikel, laporan3. Website internet4. Berita, laporan

H. METODE1. Diskusi Kelompok2. Inquari

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUK1. Tes Lisan 2. Tes Tertulis 3. Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolio

INSTRUMEN /SOAL1. Daftar pertanyaan lisan untuk menggali pengetahuan siswa tentang pokok informasi2. Daftar pertanyaan tertulis untuk menggali kemampuan siswa dalam merumuskan pokok

informasi3. Daftar pertanyaan tertulis untuk menggali kemampuan siswa dalam memberikan dukungan

terhadap artikel di media massa4. Tugas-tugas dan perintah kepada siswa untuk mendiskusikan materi

Halaman 76 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 77: Rpp Kumpulan Kelas x

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PEMBELAJARANNomor 36

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGEMATA PELAJARAN : Bahasa dan Sastra IndonesiaKELAS /SEMESTER : X (sepuluh) / 2 (dua)ALOKASI WAKTU : 4 x 45 menit

ASPEK PEMBELAJARAN : Menulis

A. STANDAR KOMPETENSIMengungkapkan pengalaman diri sendiri dan orang lain ke dalam cerpen

B. KOMPETENSI DASARMenulis karangan berdasarkan pengalaman orang lain dalam cerpen (pelaku, peristiwa, latar)

C.. INDIKATOR Mampu memahami unsur-unsur intrinsik cerpen Mampu menentukan topik yang berhubungan dengan pengalaman orang lain untuk menulis

cerpen Mampu menulis kerangka cerpen dengan memperhatikan pelaku, peristiwa, latar Mampu mengembangkan kerangka karangan yang sudah dibuat dalam bentuk cerpen

(pelaku, peristiwa, latar, konflik) dengan memperhatikan pilihan kata, tanda baca, ejaan

Halaman 77 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 78: Rpp Kumpulan Kelas x

D. TUJUAN PEMBELAJARANSiswa mampu Menulis karangan berdasarkan pengalaman orang lain dalam cerpen (pelaku, peristiwa, latar)

E. MATERI POKOK PEMBELAJARAN Unsur-unsur intrinsik cerpen Penentuan topik cerpen yang berhubungan dengan pengalaman orang lain Contoh-contoh cerpen Cara menulis kerangka cerpen Tahapan pengembangan alur cerpen Cara mengembangkan kerangka menjadi cerpen

F. KEGIATAN PEMBELAJARANPERTEMUAN 1 (90’)PEMBUKA (Apersepsi) Guru meminta siswa menjelaskan unsur-unsur intrinsik cerpen Guru meminta siswa menyebutkan pengalaman hidup orang lain apa saja yang bisa

dijadikan topik cerpen

INTI Siswa mendiskusikkan cara mendeskripsikan pelaku dalam cerpen Siswa menentukan topik cerpen berdasarkan kehidupan diri sendiri Siswa menentukan amanat cerpen yang akan ditulisnya Siswa membaca dan mencermati contoh cerpen Siswa menulis kerangka cerpenPENUTUPGuru menegaskan bahwa dalam pegembangan kerangka cerpen harus memperhatikan pengembangan alur, latar dan lain-lain

PERTEMUAN 2 (90’)PEMBUKAGuru mereview kembali materi pelajran sebelumnya tentang menulis cerpenINTI Siswa mendiskusikan cara mengembangkan peristiwa menjadi alur dalam cerpen Siswa mendiskusikan cara mendeskripsikan latar dalam cerpen Siswa mengembangkan kerangka menjadi cerpen

PENUTUP (Internalisasi dan persepsi)Siswa merefleksikan pengalamannya menulis cerpen

G. SUMBER BELAJARTeks cerpen di media cetakCerpenis, siswa yang sudah sering menulis cerpenLingkungan tenpat tinggal siswa

H. METODEDiskusi KelompokInquari

I. PENILAIANTEKNIK DAN BENTUKTes Lisan Tes Tertulis

Halaman 78 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 79: Rpp Kumpulan Kelas x

Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolio

INSTRUMEN /SOAL1. Daftar pertanyaan lisan untuk mengukur tingkat pemahaman awal siswa tentang penulisan

cerpen2. Petunjuk/perintah melakukan diskusi3. Daftar pertanyaan/perintah uji kompetensi4. Daftar pertanyaan kuis uji teori

Mengetahui : Balige, September 2009Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Balige Guru Mata Pelajaran

Dra. Christina Sibuea, MM Aldon Samosir, S.Pd.NIP 19630718 199303 2 002 NIP 19711224 1998 1 001

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN( RPP )

Halaman 79 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige

Page 80: Rpp Kumpulan Kelas x

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 2 BALIGE

MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA

KELAS : X (SEPULUH)

TAHUN PELAJARAN : 2009/2010

SMA NEGERI 2 BALIGE2009

Halaman 80 Revisi RPP Bahasa Indonesia Kelas X T.P 2009/2010 SMA Negeri 2 Balige