Psikologi Industri

23
PSIKOLOGI INDUSTRI KONDISI KERJA DAN PSIKOLOGI KEREKAYASAAN

description

psikologi industri

Transcript of Psikologi Industri

PSIKOLOGI INDUSTRI

PSIKOLOGI INDUSTRI KONDISI KERJA DAN PSIKOLOGI KEREKAYASAAN

ANGGOTA KELOMPOKEvie Dyah Ayu R. (1121-005)Nur Azizah (1121-045)Iftitah Adi (1121-074)Yudhi Tri Gunawan(1121-078)Enni Citra(1121-081)

Pendahulu psikologi kerekayasaanManajemen ilmiah, Frederick w. Taylor yang menekankan efisiensi dalam melaksanakan tugas pekerjaannya yang membuat berbagai macam peralatan yang disesuaikan dengan bentuk dan fungsi anggota badan. Contohnya: dibuat sekop-sekop untuk tenaga bangunanAnalisis waktu dan gerak, Golbert. Menganalisa gerak tangan dan lengan dari tukang pasang batu tenbok untuk mengurangi gerak yang tidak perlu Kondisi kerja (eksperimen tentang lingkungan kerja fisik), untuk mengetahui efek pencahayaan terhadap produktifitas

Titik fokus & tujuan psikologi kerekayasaanTitik fokusMemperhatikan penemuan dan penerapan informasi tentang perilaku manusia dalam kaitannya dengan mesin-mesin, peralatan, pekerjaan dan lingkungan kerja

Tujuan :Membantu dalam rancangan dari peralatan, tugas-tugas, tempat-tempat kerja dan lingkungan kerja sedemikian rupa sehingga mereka merupakan pasangan paling tepat bagi kemampuan dan keterbatasan tenaga kerja.

Tugas psikologi kerekayasaanMengubah Mesin-mesin dan alat-alat yg digunakan manusia dalam pekerjaannyaMengubah Lingkungan tempat ia bekerja, untuk membuat pekerjaannya lebih sesuai bagi manusiaAnalisis waktu dan gerakKondisi kerja

Prinsip psikologi kerekayasaanFJM :Fitting the job to the manArtinya mendesain suatu job ataupun alat kerja yang disesuaikan dengan orangnya. Dengan prinsip ini lahir alat,lingkungan yang ergonomis.

FMJ :Fitting the man to the jobArtinya adalah menyeleksi orang-orang yang sesuai untuk mesin atau lingkungan tertentu.

KONDISI KERJA

Kondisi kerja fisik 1Illuminationcahaya atau penerangan sangat besar manfaatnya bagi para karyawan guna menbdapat keselamatan dan kelancaran kerja.Temperaturebekerja pada suhu yang panas atau dingin dapat menimbulkan penurunan kinerja.Noisebising dapat didefinisikan sebagai bunyi yang tidak disukai, suara yang mengganggu atau bunyi yang menjengkelkan suara bising adalah suatu hal yang dihindari oleh siapapun, lebih-lebih dalam melaksanakan suatu pekerjaan, karenakonsentrasi perusahaan akan dapat terganggu.

Kondisi kerja fisik 2Motionkondisi gerakan secara umum adalah getaran. Getaran-getaran dapat menyebabkan pengaruh yang buruk bagi kinerja, terutama untuk aktivitas yang melibatkan penggunaan mata dan gerakan tangan secara terus-menerus.Pollutionpencemaran ini dapat disebabkan karena tingkat pemakaian bahan-bahan kimia di tempat kerja dan keaneksragaman zat yang dipakai pada berbagai bagian yang ada di tempat kerja dan pekerjaan yang menghasilkan perabot atau perkakas. Aesthetic Factorsfaktor keindahan ini meliputi: musik, warna dan bau-bauan. Musik, warna dan bau-bauan yang menyenangkan dapat meningkatkan kepuasan kerja dalam melaksankan pekerjaanya.

Kondisi psikologis dari lingkerFeeling of privacyprivasi dari pekerja dapat dirasakan dari desain ruang kerja. Ada ruang kerja yang didesain untuk seorang pekerja, adapula yang didesain untuk beberapa orang, sehingga penyelia untuk mengawasi interaksi antar karyawan.Sense of status and impotance para karywan tingkat bawah senang dengan desain ruang yang terbuka karena memberi kesempatan kepada karyawan untuk berkomunikasi secara informal. Sebaliknya para manajer merasa tidak puas dengan desain ruang yang terbuka karena banyak gangguan suara dan privasi yang dimiliki terbatas.

Kondisi sementara dari lingkerShiftdalam satu hari sistem kerja shift dapat dibagi menjadi 3 yaitu shift pagi, shift psore, dan shift malam. Compressed work weeksmaksudnya adalah mengurangi jumlah hari kerja dalam seminggu, tetapi menambah jumlah jam kerja perhari. Flextimeadalah suatu jadwal kerja dimana karywan dapat memutuskan kapan mulai bkerja dan kapan mengakhiri pekerjaannya selama karywan dapat memenuhi jumlah jam kerja yang ditetapkan oleh badan usaha.

SISTEM MESIN MANUSIAAdalah system dimana kedua komponen harus bekerja sama untuk menyelesaikan pekerjaannya. Masing-masing komponen tidak akan ada artinya pabila tidak ada komponen lain sebagai pelengkapnya. Ada dua system mesin-manusia yaitu system ikal-terbuka dan system ikal-tertutup

Interface sistem manusia mesinDalam sistem manusia mesin terdapat dua interface penting dimana ergonomilah yang memegang peranan penting di dalam hubungan tersebut .Interface tersebut antara lain :Display yang dapat menghubungkan kondisi mesin pada manusiaKontrol, yang mana manusia dapat menyesuaikan respon dengan feedback (timbal balik) yang diperoleh dari display tadi.

Klasifikasi Sistem ikal-terbuka Yaitu suatu masukan memasuki system tertentu, membuat suatu mekanisme kendali bekerja dan terjadilah suatu kegiatan tertentu). contoh: system alat pengaman kebakaran,

system ikal- tertutupmerupakan system yang dapat manusia atur sendiri. Contoh: AC

Proses sistem mesin manusiatenaga kerja menerima masukan dalam bentuk perintah atau instruksi, informasi diterima dari indra penglihatan dan pendengaran.Masukan diolah, terjadi proses berfikir, pemecahan masalah dan pengambilan keputusanTenaga kerja melaksanakan perintahnya, melaksanakan tugasnya dengan mengoprasikan alat atau mesin dengan menggunakan alat-alat operasi atau kendali seperti tombol atau hendel dll.Mesin melakukan apa yang ia lakukanLewat peraga penglihatan/ peraga pendengarab dapat diketahui bagaimana mesin berfungsi. Hasil kerja mesin merupakan keluaran sedangkan bagaimana mesin bekrja merupakan masukan.

PENYAJIAN INFORMASIAlat indra yang paling banyak digunakan dalam bekerja yaitu indra pendengaran dan penglihatan. Dalam merancang konstruksi mesin yang berpengaruh besar terhadap efisiensi kerja, ialah keputusan yang harus diambil tentang peraga apa yang akan digunakan (peraga penglihatan dan pendengaran) sebagai saluran komunikasi antara mesin dan manusia.

Penetapan dari saluran komunikasi antara mesin dan manusia tergantung pada jenis informasi, bagaimana informasi akan digunakan, lokasi tenaga kerja, lingkungan tempat tenaga kerja beroperasi, dan sifat dari alat indra itu sendiri (kuping dan mata).

informasiInformasi didefinisikan sebagai pengurangan ketidak-pastian. Maksudnya adalah bahwa kejadian dari peristiwa yang sangat pasti tidak menyampaikan banyak informasi, karena hanya membenarkan (mengkonfirmasi) dari apa yang diharapkan.

displayPemasukan informasi dan pemprosesan pada manusia tergantung pada indera penerima yang relevan dengan stimuli eksternal. Informasi datang kepada kita secara langsung dan tidaklangsung. Untuk informasi yang tidak langsung disampaikan melalui display.

Tipe displayPertama, adalah display yang menyampaikan stimuli yang dikodekan, seperti display audio atau visual.

Kedua, adalah display yang menyampaikanstimuli yang direproduksi (mungkin terjadi modifikasi daristimulus yang asli), seperti yang ditampilkan oleh radio, TV, atau foto, atau melalui alat seperti mikroskop, binocular, alat bantu dengar.

Penggolongan display 1 Display yang menampil-kan nilai-nilai kuantitatif, seperti suhu atau kecepatan.Display yang menampilkan nilai kualitatif, seperti perkiraan, trend, pe-rubahan nilai. Display yang menampilkan kondisi atau statusdari sistem, seperti lampu petunjuk saluran TV, lampu indikator rem tangan pada mobil. Display yang menampilkan kondisi darurat atau kondisi tidak aman, seperti lampu ambulan atau lampu merah pada lokasi-lokasi yang membutuhkan perhatian

Penggolongan display 2Display yang menyampaikan informasi representatif, seperti gambar atau grafik dari objek, area atau bentuk lain. Display yang menampilkan identifikasi kondisi statis, situasi atau objek, seperti rambu lalu lintas.Display yang menampilkan informasi verbal, angka, tanda, seperti label, plakat, instruksi, not musik, barang yang dicetak dan ketik seperti braille dan cetakan komputer. Displayyang menampilkan denyut atau sinyal yangmemiliki jarak waktu

Mengkodekan informasiKode yang baik adalah kode yang mudah dideteksi oleh indera manusia pada kondisi lingkungan dimana manusia itu berada. Misalnya warna tombol pada peralatan pertambangan dibawah tanah haruslah mudah dilihat dengan cahaya yang se-adanya. kode harus mudah dibedakan dengan kode atau simbol lain.kode harus mempunyai makna bagi pemakai. Misalnya warna merah untuk menunjukkan bahaya.kode haruslah standar. Artinya meskipun yang melihat orang berbeda, dalam situasi berbeda, maka artinya harus tetap sama.

TERIMA KASIH