Propsl kunjungan industri_ak_2014

16
PROPOSAL KUNJUNGAN INDUSTRI KOMPETENSI KEAHLIAN AKUNTANSI DAN PEMASARAN TAHUN AJARAN 2013/2014 A. LATAR BELAKANG Sebagai latar belakang pada kegiatan Kunjungan Industri siswa kelas XI Kompetensi Keahlian Akuntansi tahun 2014 adalah sebagai berikut : 1. Sesuai dengan program kerja Kompetensi Keahlian Pemasaran dan Akuntansi SMK Muhammdiyah Banjar yang pernah disampaikan kepada para siswa ketika awal masuk pada tingkat X, bahwa untuk mendekatkan dan meningkatkan pengetahuan di bidang industry beserta produknya, maka para siswa perlu mengadakan kunjungan/observasipada instansiswasta/pemerintah atau perusahaan selaku penghasil produk. 2. Berdasarkan surat izin yang diberikan oleh orang tua siswa 3. Di samping itu juga untuk memberikan pembelajaran dengan studi komparatif kepada seluruh siswa, agar dapat mengaplikasikan ilmu yang di dapat di sekolah dengan yang ada di dunia industri. Kompetensi Keahlian Pemasaran dan Akuntansi merencanakan, bahwa khusus siswa tingkat XI akan mengadakan kunjungan industri

Transcript of Propsl kunjungan industri_ak_2014

Page 1: Propsl kunjungan industri_ak_2014

PROPOSALKUNJUNGAN INDUSTRI

KOMPETENSI KEAHLIAN AKUNTANSI DAN PEMASARANTAHUN AJARAN 2013/2014

A. LATAR BELAKANG

Sebagai latar belakang pada kegiatan Kunjungan Industri siswa kelas XI Kompetensi

Keahlian Akuntansi tahun 2014 adalah sebagai berikut :

1. Sesuai dengan program kerja Kompetensi Keahlian Pemasaran dan Akuntansi SMK

Muhammdiyah Banjar yang pernah disampaikan kepada para siswa ketika awal masuk

pada tingkat X, bahwa untuk mendekatkan dan meningkatkan pengetahuan di bidang

industry beserta produknya, maka para siswa perlu mengadakan kunjungan/observasipada

instansiswasta/pemerintah atau perusahaan selaku penghasil produk.

2. Berdasarkan surat izin yang diberikan oleh orang tua siswa

3. Di samping itu juga untuk memberikan pembelajaran dengan studi komparatif kepada

seluruh siswa, agar dapat mengaplikasikan ilmu yang di dapat di sekolah dengan yang ada

di dunia industri.

Kompetensi Keahlian Pemasaran dan Akuntansi merencanakan, bahwa khusus siswa

tingkat XI akan mengadakan kunjungan industri minimal satu (1) kali selama menjadi siswa,

sebagai program sebelum melaksanakan Praktek kerja Industri yang akan dilaksanakan di kelas

XI.

B. TUJUAN

Kegiatan Kunjungan Industri ini bertujuan untuk :

1. Menunjang pembelajaran teori yang diberikan di sekolah

2. Membekali siswa dengan pengetahuan dan keterampilan untuk terjun ke Dunia

Usaha/ Dunia Industri

Page 2: Propsl kunjungan industri_ak_2014

C. LANDASAN

1. Undang-undang No. 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional

2. Visi dan Misi SMK Muhammadiyah Banjar

3. Visi dan Misi Kompetensi Keahlian Pemasaran

4. Tujuan Kompetensi Keahlian Pemasaran

5. Silabus SMK Muhammdiyah Banjar Kompetensi Keahlian Pemasaran

D. WAKTU DAN TEMPAT

Pelaksanaan Kunjungan Industri akan dilaksanakan pada :

Hari, tanggal : Kamis, 13 November 2014

Waktu : Pukul 01.00 WIB sampai dengan selesai

Tempat Tujuan :

Pada Kunjungan Industri tahun 2014, Kompetensi Keahlian Akuntansi dan

Pemasaran akan mengunjungi :

PT. C59

Program Pembelajaran yang diikuti adalah :

PROSES PRODUKSI DAN SISTEM PEMASARAN PRODUK

E. PESERTA

Kelas : XI

Kompetensi Keahlian : Pemasaran dan Akuntansi

Jumlah Peserta Siswa : 58 orang

Guru Pembimbing : 3 orang

Total : 61 orang

F. PENUTUP

Harapan kepada semua pihak agar dapat memberi dorongan kepada peserta didik sehingga

pada saatnya nanti peserta didik akan memiliki kemampuan dan kemandirian

dalammenghadapi persaingan tenaga kerja yang dibutuhkan di dunia usaha, utamanya yang

berkaitan dengan proses produksi di industri.

Page 3: Propsl kunjungan industri_ak_2014

SUSUNA PANITIA KUNJUNGAN INDUSTRI

SMK MUHAMMADIYAH BANJAR

Tahun 2014

Penagnggung Jawab : Asep Suharto, S. E.

Ketua : Dede Rohanah, S. H.

Sekretaris : Reni Regina Melati, S. Pd.

Bendahara : Dewi Rismayanti, S. Pd.

Konsumsi : Dedeh Kurniasih, S. Pd.

Dokumentasi : Iim Rihimat, S. Pd. I.

P3K : Imas Rohimah, S. Pd.

Pembimbing : Arid Suryadi

Ganjar Sirih, S. Pd.

Dedeh Kurniasih, S. Pd.

Page 4: Propsl kunjungan industri_ak_2014

JADWAL KEGIATAN KUNJUNGAN INDUSTRI

SMK MUHAMMADIYAH BANJAR

1. 05.00 WIB : Seluruh peserta berkumpul di halaman SMK Muhmmadiyah

2. 05.30 WIB : Berangkat dari sekolah menuju Bandung

3. 09.00 – 11.00 WIB : Kunjungan Industri ke PT. C59

4. 11.00 – 12.30 WIB : Ishoma

5. 13.30 – 17.30 WIB : Cibaduyut

6. 18.30 – 19.00 WIB : Ishoma

7. 19.00 – 23.00 WIB : Pulang ke Banjar

Catatan : Jadwal sewaktu-waktu bisa berubah disesuaikan dengan kondisi

Page 5: Propsl kunjungan industri_ak_2014

ANGGARAN DANA KUNJUNGAN INDUSTRI PER ORANG

SMK MUHAMMADIYAH BANJAR

1. Transportasi Rp 120.000,00

2. PT. C59 Rp 30.000,00

3. Tiket ke Trans Studio Rp 150.000,00

4. Makan 3x Rp 20.000 Rp 60.000,00

5. Administrasi dan dokumentasi Rp 20.000,00 +

Rp 380.000,00

Sumber Dana :

1. Dari Siswa Rp 380.000,00

Banjar, 13 November 2014

Disetujui oleh,Kepala Sekolah Ketua Program Akuntansi

Asep Suharto, S. E. Dewi Rismayanti, S. Pd.

Page 6: Propsl kunjungan industri_ak_2014

MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAHPIMPINAN MUHAMMADIYAH JAWA BARAT

SMK MUHAMMADIYAH BANJARBIDANG STUDI KEAHLIAN: BISNIS DAN MANAJEMEN

KOMPETENSI KEAHLIAN: 1. PEMASARAN 2. AKUNTANSIAlamat: Jalan Raya Pataruman Dsn. Sukamaju Ds. Mulyasari Kec.

PatarumanKota Banjar 46335

LEMBAR PENGESAHANPROPOSAL KUNJUNGAN INDUSTRI

SMK MUHAMMADIYAH BANJARTAHUN 2015

Komite SekolahSMK Muhammadiyah Banjar

Koswara, S. IP.

Ketua Program Pemasaran

Dra. Nurhaeni

Mengetahui,Kepala Sekolah

SMK Muhammadiyah Banjar

Asep Suharto, S. E.

Page 7: Propsl kunjungan industri_ak_2014

MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAHPIMPINAN MUHAMMADIYAH JAWA BARAT

SMK MUHAMMADIYAH BANJARBIDANG STUDI KEAHLIAN: BISNIS DAN MANAJEMEN

KOMPETENSI KEAHLIAN: 1. PEMASARAN 2. AKUNTANSIAlamat: Jalan Raya Pataruman Dsn. Sukamaju Ds. Mulyasari Kec. Pataruman

Kota Banjar 46335

Nomor : Hal : Edaran Pemberitahuan dan

Permohonan IjinKepada Yth :Bpk/Ibu/Orang TuaKelas XI Kompetensi Keahlian PemasaranSMK Muhammadiyah Banjar

Dengan Hormat,Dalam rangka mengakhiri Praktek Kerja Industri dan tindak lanjut mengenai program kerja

Kompetensi Keahlian Pemasaran serta menunjang proses belajar dalam wujud nyata,maka sekolah akan mengadakan “Kunjungan Industri” yang akan dilaksanakan pada hari Kamis, 13 Februari 2014 dan per siswa dikenakan biaya sebesar Rp. 250.000,00 (Tiga ratus delapan puluhribu rupiah) . Adapun lokasi yang akan dikunjungi, yaitu:

PT. C59 Cibaduyut Bandung

Untuk itu sudilah kiranya Bapak/Ibu/Orang Tua Kelas XI memberikan izin kepada putra/putri Bapak/Ibu/Orang Tua untuk mengikuti kegiatan kunjungan industri tersebut.

Demikian permohonan izin dan pemberitahuan ini kami sampaikan atas perhatian dan pemberian izinnya kami ucapkan terima kasih.

Banjar, 13 November 2014Mengetahui/Menyetujui,

Ketua Komite

Koswara, S. IP.

Kepala Sekolah

Asep Suharto, S. E.

---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------Yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama Orang tua : ………………………………………....Nama siswa : …………………………………………Kelas : …………………………………………

Memberikan izin kepada anak kami untuk mengikuti kunjungan industry pada tangga 13 November 2014. Dan kami sanggup membayar biaya operasional sebelum tanggal 13 November 2014

……………, ……….. 2014Orang tua siswa

…………………………….

Page 8: Propsl kunjungan industri_ak_2014

LAMPIRAN

IZIN DARI ORANG TUA SISWA

Page 9: Propsl kunjungan industri_ak_2014

FOTO KEGIATAN DI BANDUNG

FOTO KEGIATAN DI BANDUNG

Page 10: Propsl kunjungan industri_ak_2014

FOTO KEGIATAN DI BANDUN

Page 11: Propsl kunjungan industri_ak_2014

FOTO KEGIATAN DI BANDUNG

Page 12: Propsl kunjungan industri_ak_2014

FOTO KEGIATAN DI BANDUNG

Page 13: Propsl kunjungan industri_ak_2014

FOTO KEGIATAN DI BANDUNG

Page 14: Propsl kunjungan industri_ak_2014