PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan...

105
+ PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) DINAS PERTANIAN TAHUN 2019 PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN TAHUN 2018

Transcript of PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan...

Page 1: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

+

PERUBAHAN RENCANA KERJA(RENJA)

DINAS PERTANIAN

TAHUN 2019

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARANTAHUN 2018

Page 2: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

DINAS PERTANIAN

Jl. Raya Parigi Karangbenda Parigi-Pangandaran

Fax/Telp. (0265) 2640200 Email: [email protected]

Kode Pos 46393

KEPUTUSAN

KEPALA DINAS PERTANIAN

KABUPATEN PANGANDARAN

NOMOR : 050/538/DISTAN/XI/2018

TENTANG

PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)

DINAS PERTANIAN

KABUPATEN PANGANDARAN TAHUN 2019

KEPALA DINAS PERTANIAN KABUPATEN PANGANDARAN

Menimbang : a. bahwa untuk melaksanakan ketentuan Peraturan Menteri Dalam

Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tahapan, Tatacara

Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Perencanaan

Pembangunan Daerah;, perlu disusun Rencana Kerja Dinas

Pertanian Kabupaten Pangandaran Tahun 2019;

b. bahwa Perubahan Rencana Kerja Dinas Pertanian Kabupaten

Pangandaran Tahun 2019 disusun berpedoman pada Peraturan

Bupati Pangandaran Nomor 46 Tahun 2018 tentang Perubahan Atas

Peraturan Bupati Pangandaran Nomor 27 Tahun 2018 tentang

Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kabupaten

Pangandaran Tahun 2019, Renstra Dinas Pertanian Kabupaten

Pangandaran Tahun 2016-2021, hasil evaluasi pelaksanaan program

dan kegiatan periode sebelumnya, masalah yang dihadapi, dan

usulan program kegiatan yang berasal dari masyarakat;

c. bahwa berdasarkan pertimbangan huruf a dan huruf b tersebut

diatas, perlu menetapkan keputusan Kepala Dinas Pertanian

Kabupaten Pangandaran tentang Perubahan Rencana Kerja

Kabupaten Pangandaran Tahun2019.

Page 3: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggara

Negara yang Bersih dan Bebas dari Korupsi, Kolusi dan Nepotisme;

2. Undang-undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara;

3. Undang-undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan

Negara;

4. Undang-undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan

Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara;

5. Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan

Pembangunan Nasional;

6. Undang-undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan

Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah;

7. Undang-undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana

Pembangunan Jangka Panjang (RPJP) Nasional;

8. Undang-undang Nomor 26 Tahun 2007 Tentang Penataan Ruang;

9. Undang-undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan

Informasi Publik;

10. Undang-undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan

Peraturan Perundang-undangan;

11. Undang-undang Nomor 21 Tahun 2012 tentang Pembentukan

Kabupaten Pangandaran di Provinsi Jawa Barat;

12. Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah;

13. Peraturan Pemerintah Nomor 55 Tahun 2005 tentang Dana

Perimbangan;

14. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan

Keuangan Daerah;

15. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2008 tentang Pedoman

Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintah Daerah;

16. Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 2008 tentang Dekonsentrasi

dan Tugas Pembantuan;

17. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata

Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana

Pembangunan Daerah;

18. Peraturan Pemerintah Nomor 26 Tahun 2008 tentang Rencana Tata

Ruang Wilayah Nasional;

19. Peraturan Pemerintah Nomor 30 Tahun 2011 tentang Pinjaman

Daerah;

20. Peraturan Pemerintah Nomor 2 Tahun 2012 tentang Hibah Daerah;

21. Peraturan Presiden Nomor 2 Tahun 2015 tentang Rencana

Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2015-2019;

Page 4: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

22. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang

Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah

beberapa kali diubah, terakhir dengan Peraturan Menteri Dalam

Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentang Perubahan Kedua Atas

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang

Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah;

23. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang

Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi

Pelaksanaan Perencanaan Pembangunan Daerah;perlu disusun

Rencana Kerja Dinas Pertanian Kabupaten Pangandaran Tahun

2018;

24. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 32 Tahun 2017 tentang

Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah Tahun 2018;

25. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 6 Tahun 2009 tentang

Sistem Perencanaan Pembangunan Daerah;

26. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 22 Tahun 2010

tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Provinsi Jawa Barat 2009-

2029;

27. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 24 Tahun 2010

tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat

Nomor 9 Tahun 2008 tentang Rencana Pembangunan Jangka

Panjang (RPJP) Daerah Provinsi Jawa Barat Tahun 2005-2025;

28. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 25 Tahun 2013

tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJM) Daerah

Provinsi Jawa Barat Tahun 2013-2018;

29. Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 79 Tahun 2010 tentang

Petunjuk Pelaksanaan Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor

6 Tahun 2009 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Daerah;

30. Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 18 Tahun 2017 tentang

Rencana Kerja Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat Tahun

2018;

31. Peraturan Daerah Kabupaten Pangandaran nomor 15 Tahun 2016

tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD)

Kabupaten Pangandaran Tahun 2016-2025;

32. Peraturan Daerah Kabupaten Pangandaran Nomor 16 Tahun 2016

tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD)

Kabupaten Pangandaran Tahun 2016-2021;

33. Peraturan Daerah Kabupaten Pangandaran Nomor 24 Tahun 2016

tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Daerah;

Page 5: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

34. Peraturan Daerah Kabupaten Pangandaran Nomor 31 Tahun 2016

tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten

Pangandaran;

35. Peraturan Daerah Kabupaten Pangandaran Nomor 53 Tahun 2016

tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten

Pangandaran Tahun 2017;

36. Peraturan Bupati Pangandaran Nomor 28 Tahun 2013 tentang

Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kabupaten Pangandaran;

37. Peraturan Bupati Pangandaran Nomor 44 Tahun 2016 tentang

Kedudukan, Tugas, Fungsi, Susunan Organisasi serta Tata Kerja

Perangkat Daerah di Lingkungan Pemerintah Kabupaten

Pangandaran;

38. Peraturan Bupati Pangandaran Nomor 46 Tahun 2018 tentang

Perubahan Atas Peraturan Bupati Pangandaran Nomor 27 Tahun

2018 tentang Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD)

Kabupaten Pangandaran Tahun 2019;

39. Peraturan Bupati Pangandaran Nomor 50 Tahun 2018 tentang

Perubahan Atas Peraturan Bupati Pangandaran Nomor 34 Tahun

2018 tentang Rencana Kerja (RENJA) Satuan Kerja Perangkat

Daerah Kabupaten Pangandaran Tahun 2019.

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) DINAS PERTANIAN

KABUPATEN PANGANDARAN TAHUN 2019

BAB I

KETENTUAN UMUM

Pasal 1

Dalam Keputusan Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Pangandaran ini, yang dimaksud dengan:

1. Dinas Pertanian yang selanjutnya disebut Distan adalah Dinas Pertanian Kabupaten

Pangandaran yang merupakan Satuan Kerja Perangkat Daerah yang bertanggung jawab

terhadap tugas dan fungsi Pertanian di Daerah sebagaimana dimaksud UU Nomor 12 Tahun

1992 Tentang Budidaya Tanaman, UU Nomor 16 Tahun 2006 Tentang Sistem Penyuluhan

Pertanian, UU Nomor 18 Tahun 2009 Tentang Peternakan dan Kesehatan Hewan, UU

Nomor . 41 Tahun 2009 Perlindungan Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan.

Page 6: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

2. Kepala Dinas Pertanian adalah Pejabat Perangkat Daerah yang memimpin Dinas Pertanian.

3. Rencana Strategis Dinas Pertanian Tahun 2016-2021, yang selanjutnya disebut Renstra

Dinas Pertanian adalah dokumen Perencanaan SKPD untuk periode 5 (lima) tahun 2016

sampai dengan 2021.

4. Perubahan Rencana Kerja Dinas Pertanian Tahun 2019 yang selanjutnya disebut Perubahan

Renja Dinas Pertanian adalah dokumen perencanaan Dinas Pertanian untuk periode 1 (satu)

tahun, yang memuat kebijakan, program, dan kegiatan pembangunan baik yang

dilaksanakan langsung oleh pemerintah daerah maupun yang ditempuh dengan mendorong

partisipasi masyarakat.

BAB II

SISTEMATIKA PERUBAHAN RENJA

Pasal 2

Sistematika Perubahan Rencana Kerja (Peruabahan Renja) Satuan Kerja Perangkat Daerah

Kabupaten Pangandaran berpedoman Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017

tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara

Penyusunan, Pengendalian, dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah. Dengan

Sistematika Sebagai Berikut :

I. Pendahuluan

1.1.1. Latar Belakang

1.1.2. Landasan Hukum

1.1.3. Maksud dan Tujuan

1.1.4. Sistematika Penulisan

II. Evaluasi Pelaksanaan Renja Tahun Lalu

2.1.1. Evaluasi Pelaksanaan Renja SKPD Tahun Lalu dan Capaian Renstra SKPD

2.1.2. Analisis Kinerja Pelayanan SKPD

2.1.3. Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi SKPD

2.1.4. Review Terhadap Rancangan Awal RKPD

2.1.5. Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat

III. Tujuan, Sasaran, Program dan Kegiatan

3.1.1. Telaahan Terhadap Kebijakan Nasional dan Provinsi

3.1.2. Tujuan dan Sasaran Renja SKPD

3.1.3. Program dan Kegiatan

IV. Rencana Kerja dan Pendanaan Perangkat Daerah

V. Penutup

Lampiran

Page 7: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

BAB III

ISI DAN URAIAN KERJA

Pasal 3

Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana

tercantum dalam lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Surat Keputusan ini.

BAB IV

KETENTUAN PERALIHAN

Pasal 4

Perubahan Renja Dinas Pertanian Tahun 2019 dijadikan pedoman penyusunan Rencana Kegiatan

dan Anggaran (RKA) Dinas Pertanian Tahun 2019

BAB V

KETENTUAN PENUTUP

Pasal 5

Hal-hal yang belum cukup diatur dalam Keputusan Kepala Dinas Pertanian ini sepanjang

mengenai Teknis Pelaksanaannya diatur lebih lanjut oleh Kepala Dinas Pertanian.

Tembusan :

1. Bupati Pangandaran

2. Wakil Bupati Pangandaran

3. Sekretaris Daerah Kabupaten Pangandaran

Ditetapkan di PangandaranPada Tanggal, 14 November 2018

Plt. KEPALA DINAS PERTANIANKABUPATEN PANGANDARAN,

JUHENDI, B.SC.F.,M.P.Pembina – IV/a

NIP. 19610412 198903 1 007

Page 8: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 i

KATA PENGANTAR

Puji syukur dipanjatkan kehadirat Illahi Rabbi karena atas perkenan-Nya

penyusunan RENJA Dinas Pertanian Kabupaten Pangandaran dapat diselesaikan.

PERUBAHAN RENJA Dinas Pertanian tahun 2019 adalah panduan

pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Dinas Pertanian untuk tahun 2019, yang

disusun antara lain berdasarkan analisa atas pendapat para pemangku

kepentingan (stakeholders) di tingkat pusat dan daerah, analisa terhadap dinamika

perubahan lingkungan strategis baik global maupun nasional. Selain itu, RENJA

ini juga disusun untuk memberikan kontribusi yang signifikan bagi keberhasilan

pencapaian sasaran, agenda dan misi pembangunan.

Mengingat hal tersebut, maka semua unit kerja, pimpinan dan

staf Dinas Pertanian harus melaksanakannya secara akuntabel dan senantiasa

berorientasi pada peningkatan kinerja (better performance). Untuk menjamin

keberhasilan pelaksanaannya dan mewujudkan pencapaian Tujuan dan Sasaran

Dinas Pertanian. Apabila diperlukan dan dengan memperhatikan kebutuhan

dan perubahan lingkungan strategis, dapat dilakukan perubahan / revisi muatan

RENJA termasuk indikator-indikator kinerjanya. Revisi dilakukan sesuai dengan

mekanisme yang berlaku dan tanpa mengubah tujuan Dinas Pertanian.

Pangandaran, November 2018Plt. Kepala Dinas

JUHENDI, B.SC.F.,M.P.Pembina – IV/a

NIP. 19610412 198903 1 007

Page 9: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Perubahan Rencana Kerja (Renja) SKPD adalah dokumen perencanaan

SKPD untuk periode satu tahun, yang memuat kebijakan, progam dan kegiatan

pembangunan baik yang dilaksanakan langsung oleh pemerintah daerah maupun yang

ditempuh dengan mendorong partisipasi masyarakat. Perubahan Renja SKPD

merupakan dokumen resmi yang mengarahkan program dan kegiatan pelayanan

SKPD.

Prinsip-prinsip di dalam penyusunan rancangan Renja SKPD, adalah sebagai

berikut:

1. Berpedoman pada Renstra SKPD dan mengacu pada RKPD

2. Rumusan program/kegiatan di dalam Perubahan Renja SKPD didasarkan atas

pertimbangan urutan urusan pelayanan wajib/pilihan pemerintahan daerah yang

memerlukan prioritas penanganan dan mempertimbangkan pagu indikatif masing-

masing SKPD.

3. Penyusunan Perubahan Renja SKPD merupakan rangkaian kegiatan yang simultan

dengan penyusunan Perubahan RKPD, serta merupakan bagian dari rangkaian

penyusunan APBD.

4. Program dan kegiatan yang direncanakan memuat tolok ukur dan target capaian

kinerja, keluaran, biaya satuan per keluaran, total kebutuhan dana.

Perubahan Renja SKPD mempunyai kedudukan yang strategis yaitu

menjembatani antara perencanaan pada Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD)

dengan Perubahan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD), Dinas Pertanian

Kabupaten Pangandaran mengimplementasikan pelaksanaan Sinergi antara kebijakan

Page 10: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 2

pembangunan daerah melalui perencanaan yang Spesifik, terukur dapat dicapai,

ketersediaan sumber daya dan ketepatan waktu.

1.2 Landasan Hukum

Landasan Hukum penyusunan Perubahan Rencana Kerja Dinas Pertanian

Kabupaten Pangandaran Tahun 2019 adalah :

1. Undang-undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggara Negara yang

Bersih dan Bebas dari Korupsi, Kolusi dan Nepotisme;

2. Undang-undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara;

3. Undang-undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara;

4. Undang-undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan

Tanggung Jawab Keuangan Negara;

5. Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan

Pembangunan Nasional;

6. Undang-undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara

Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah;

7. Undang-undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana Pembangunan Jangka

Panjang (RPJP) Nasional;

8. Undang-undang Nomor 26 Tahun 2007 Tentang Penataan Ruang;

9. Undang-undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik;

10. Undang-undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan

Perundang-undangan;

11. Undang-undang Nomor 21 Tahun 2012 tentang Pembentukan Kabupaten

Pangandaran di Provinsi Jawa Barat;

12. Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah;

13. Peraturan Pemerintah Nomor 55 Tahun 2005 tentang Dana Perimbangan;

Page 11: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 3

14. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan

Daerah;

15. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2008 tentang Pedoman Evaluasi

Penyelenggaraan Pemerintah Daerah;

16. Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 2008 tentang Dekonsentrasi dan Tugas

Pembantuan;

17. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara

Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Daerah;

18. Peraturan Pemerintah Nomor 26 Tahun 2008 tentang Rencana Tata Ruang

Wilayah Nasional;

19. Peraturan Pemerintah Nomor 30 Tahun 2011 tentang Pinjaman Daerah;

20. Peraturan Pemerintah Nomor 2 Tahun 2012 tentang Hibah Daerah;

21. Peraturan Presiden Nomor 2 Tahun 2015 tentang Rencana Pembangunan Jangka

Menengah Nasional (RPJMN) 2015-2019;

22. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman

Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir

dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentang

Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006

tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah;

23. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tahapan,

Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Perencanaan

Pembangunan Daerah;perlu disusun Rencana Kerja Dinas Pertanian Kabupaten

Pangandaran Tahun 2018;

24. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 32 Tahun 2017 tentang Penyusunan

Rencana Kerja Pemerintah Daerah Tahun 2018;

Page 12: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 4

25. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 6 Tahun 2009 tentang Sistem

Perencanaan Pembangunan Daerah;

26. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 22 Tahun 2010 tentang Rencana

Tata Ruang Wilayah Provinsi Jawa Barat 2009-2029;

27. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 24 Tahun 2010 tentang Perubahan

Atas Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 9 Tahun 2008 tentang

Rencana Pembangunan Jangka Panjang (RPJP) Daerah Provinsi Jawa Barat

Tahun 2005-2025;

28. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 25 Tahun 2013 tentang Rencana

Pembangunan Jangka Menengah (RPJM) Daerah Provinsi Jawa Barat Tahun

2013-2018;

29. Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 79 Tahun 2010 tentang Petunjuk

Pelaksanaan Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 6 Tahun 2009 tentang

Sistem Perencanaan Pembangunan Daerah;

30. Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 18 Tahun 2017 tentang Rencana Kerja

Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat Tahun 2018;

31. Peraturan Daerah Kabupaten Pangandaran nomor 15 Tahun 2016 tentang

Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kabupaten

Pangandaran Tahun 2016-2025;

32. Peraturan Daerah Kabupaten Pangandaran Nomor 16 Tahun 2016 tentang

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten

Pangandaran Tahun 2016-2021;

33. Peraturan Daerah Kabupaten Pangandaran Nomor 24 Tahun 2016 tentang Sistem

Perencanaan Pembangunan Daerah;

34. Peraturan Daerah Kabupaten Pangandaran Nomor 31 Tahun 2016 tentang

Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Pangandaran;

Page 13: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 5

35. Peraturan Daerah Kabupaten Pangandaran Nomor 53 Tahun 2016 tentang

Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Pangandaran Tahun 2017;

36. Peraturan Bupati Pangandaran Nomor 28 Tahun 2013 tentang Rencana Tata

Ruang Wilayah (RTRW) Kabupaten Pangandaran;

37. Peraturan Bupati Pangandaran Nomor 44 Tahun 2016 tentang Kedudukan,

Tugas, Fungsi, Susunan Organisasi serta Tata Kerja Perangkat Daerah di

Lingkungan Pemerintah Kabupaten Pangandaran;

38. Peraturan Bupati Pangandaran Nomor 46 Tahun 2018 tentang Perubahan Atas

Peraturan Bupati Pangandaran Nomor 27 Tahun 2018 tentang Rencana Kerja

Pemerintah Daerah (RKPD) Kabupaten Pangandaran Tahun 2019;

39. Peraturan Bupati Pangandaran Nomor 50 Tahun 2018 tentang Perubahan Atas

Peraturan Bupati Pangandaran Nomor 34 Tahun 2018 tentang Rencana Kerja

(RENJA) Satuan Kerja Perangkat Daerah Kabupaten Pangandaran Tahun 2019.

1.3 Maksud dan Tujuan

Perubahan Renja Dinas Pertanian ini disusun dengan maksud untuk

menyelaraskan dengan dokumen Perubahan RKPD dan sebagai dasar penyusunan

dokumen perencanaan satuan kerja perangkat daerah periode 1 (satu) tahun mulai dari

bulan Januari s.d Desember 2019 dan dalam pelaksanaannya terdapat kesinambungan

antara perencanaan, penganggaran, pelaksanaan dan pengawasan pembangunan

dalam SKPD serta mewujudkan efisiensi alokasi berbagai sumber daya dalam

pembangunan daerah.

Tujuan penyusunan Perubahan Renja Dinas Pertanian Tahun 2019 adalah

untuk:

a. Penyelarasan dengan Dokumen Perubahan RKPD 2019;

Page 14: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 6

b. Menyediakan dokumen perencanaan tahunan tahun 2019;

c. Menyediakan sarana pengendalian program dan kegiatan tahun 2019;

d. Sebagai dokumen perencanaan yang akan dilaksanakan oleh Dinas Pertaian

Kabupaten Pangandaran Tahun Anggaran 2019 sesuai dengan tugas pokok dan

fungsinya.

1.4 Sistematika Penulisan

Perubahan Renja Dinas Pertanian Tahun 2018 disusun dengan sistematika

sebagai berikut :

BAB I PENDAHULUAN

Menguraikan mengenai gambaran umum penyusunan Perubahan Renja Dinas

Pertanian, agar substansi pada Bab-bab berikutnya dapat dipahami dengan baik.

1.1. Latar Belakang

Menjelaskan secara ringkas pengertian tentang Perubahan Renja SKPD, proses

penyusunan Perubahan Renja SKPD, keterkaitan Perubahan Renja SKPD

dengan dokumen Perubahan RKPD, serta Renstra SKPD.

1.2. Landasan Hukum

Menjelaskan tentang Undang-undang, Peraturan Pemerintah, Peraturan Daerah,

yang menjadi landasan hukum dalam penyusunan Perubahan Renja Dinas

Pertanian tahun 2018.

1.3. Maksud dan Tujuan

Menjelaskan tentang maksud dan tujuan dari penyusunan Perubahan Renja .

1.4. Sistematika Penulisan

Menguraikan pokok bahasan dalam penulisan Perubahan Renja, serta susunan

garis besar isi dokumen.

Page 15: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 7

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA DINAS PERTANIAN TAHUN

LALU

Menggambarkan kajian (review) terhadap hasil evaluasi Renja SKPD tahun lalu

2.1 Evaluasi Pelaksanaan Renja SKPD Tahun lalu dan capaian Renstra SKPD

2.2 Analisa Kinerja Pelayanan Dinas Pertanian Kabupaten Pangandaran

2.3 Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi SKPD

2.4 Review terhadap Awal RKPD

2.5 Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat

BAB III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN

3.1 Telaahan terhadap Kebijakan Nasional

Menjelaskan hasil telaahan terhadap arah kebijakan dan priorotas-

pembangunan nasional dan yang terkait dengan tugas pokok dan fungsi Dinas

Pertanian.

3.2 Tujuan dan Sasaran Perubahan Renja Dinas Pertanian

Menjelaskan tujuan dan sasaran didasarkan isu-isu penting penyelenggaraan

tugas dan fungsi Dinas Pertanian yang dikaitkan dengan sasaran target kinerja

3.3 Program dan Kegiatan

Menjelaskan uraian program dan kegiatan Dinas Pertanian pada tahun rencana

yang dilengkapi dengan lokasi dan indikasi pendanaan yang dibutuhkan-

berdasarkan sumber dana APBD.

BAB IV RENCANA KERJA DAN PENDANAAN PERANGKAT DAERAH

BAB V PENUTUP

Berisikan uraian penutup, berupa catatan penting yang perlu mendapat perhatian, baik

dalam rangka pelaksanaanya maupun seandainya ketersedian anggaran tidak sesuai

dengan kebutuhan, serta kaidah-kaidah pelaksanaan dan Rencana tindak lanjut.

Page 16: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 6

BAB IIEVALUASI PELAKSANAAN RENJA DINAS PERTANIAN TAHUN LALU

2.1 Evaluasi Pelaksanaan Renja Dinas Pertanian Tahun Lalu Dan Capaian

Renstra Dinas Pertanian

Evaluasi pelaksanaan kegiatan merupakan tahap penting untuk

memperoleh input dalam menyusun perencanaan kegiatan di tahun selanjutnya.

Hasil evaluasi tersebut sangat penting sebagai bahan masukan untuk

menentukan kebijakan-kebijakan perencanaan pembangunan di tahun-tahun

mendatang.

Tercapai tidaknya pelaksanaan kegiatan-kegiatan atau program yang

telah disusun dapat dilihat dari laporan akuntabilitas kinerja pemerintah.

Akuntabilitas merupakan suatu bentuk perwujudan kewajiban untuk

mempertanggungjawabkan keberhasilan atau kegagalan pelaksanaan misi Dinas

Pertanian dalam mencapai tujuan-tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan,

melalui suatu media pertanggungjawaban yang dilaksanakan secara periodik.

Dinas Pertanian Kabupaten Pangandaran menyajikan dasar pengukuran kinerja

kegiatan dan pengukuran kinerja sasaran dari hasil apa yang telah diraih atau

dilaksanakan oleh Dinas Pertanian Kabupaten Pangandaran selama tahun 2018

dan perkiraan target tahun 2019.

Pengukuran kinerja kegiatan dan pengukuran kineja sasaran melalui

tahapan sebagai berikut :

a. Penetapan Indikator

Penetapan indikator kinerja merupakan ukuran kuantitatif dan kualitatif

yang menggambarkan tingkat pencapaian suatu kegiatan yang telah

ditetapkan. Indikator kinerja kegiatan meliputi indikator masukan (inputs),

keluaran (outputs), hasil (outcomes), manfaat (benefits) dan dampak

(impact). Indikator-indikator tersebut dapat berupa dana, sumber daya

manusia, laporan, buku danindikator lainnya. Penetapan indikator kinerja

ini diikuti dengan penetapan besaran indikator kinerja untuk masing-

masing jenis indikator yang telah ditetapkan.

b. Capaian Analisis Kinerja

Pengukuran kinerja dilakukan dengan menggunakan indikator kinerja

kegiatan pengukuran ini dilakukan dengan memanfaatkan data kinerja.

Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada Tabel T-C.29 (terlampir).

Page 17: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 7

2.2 Analisa Kinerja Pelayanan Dinas Pertanian Kabupaten Pangandaran

Produksi Padi pada tahun 2017 hanya mencapai 192.953,95 ton atau

mengalami penurunan sekitar 17.957,01 ton atau setara dengan 8,51% apabila

dibandingkan dengan produksi padi tahun 2016 yaitu sebesar 210.910,96 ton,

seiring dengan terjadinya penurunan realisasi tanam pada tahun 2017 yang

dibandingkan dengan realisasi tanam tahun 2016 yang mencapai 42.050,00

Ha, sedangkan tahun 2017 hanya seluas 32.035,00 Ha. Hal ini terjadi karena :

(1) adanya intensitas curah hujan yang cukup tinggi sehingga berpengaruh

terhadap jadwal tanam. (2) adanya penurunan pada indeks pertanaman

(keragaman lahan untuk ditanami. (3) penurunan luas lahan yang berdampak

pada penurunan produksi

Sedangkan pada panen palawija, realisasi produksi jagung pada tahun

2017 mencapai 4.739,59 ton pipilan kering menurun dari produksi tahun 2016

yang mencapai 6.167,07 ton, hal ini disebabkan adanya penurunan luas panen

pada tahun 2017 seluas 243,20 Ha, sedangkan tahun 2016 seluas 962,00 Ha.

Realisasi produksi kedelai tahun 2017 mencapai 541,20 Ton biji kering,

apabila dibandingkan dengan realisasi tahun 2016 sebesar 483,44 ton, terjadi

peningkatan sebesar 10,67 % (57,67 ton).

Komoditi lainnya dari kegiatan pertanian yaitu ternak. Ternak besar

meliputi sapi, domba, kambing dan unggas yang tersebar di semua kecamatan.

Kabupaten Pangandaran belum memiliki Rumah Potong Hewan milik

pemerintah yang ada tempat pemotongan hewan milik masyarakat, selain itu

Kabupaen Pangandaran tidak ada yang beternak sapi perah sehingga tidak ada

produksi susu. Kabupaten Pangandaran di sektor peternakan juga

menghasilkan ternak unggas berupa ayam ras petelur, ayam ras pedaging,

ayam buras dan itik.

Areal perkebunan yang terdapat di Kabupaten Pangandaran meliputi

perkebunan besar negara (PBN), perkebunan besar swasta (PBS) dan

perkebunan rakyat (PR). PBN/PBS tercatat seluas 4.324,35 Ha, yang dikelola

oleh PTPN Batulawang. PR merupakan lahan masyarakat yang ditanami atau

dikembangkan menjadi kawasan perkebunan. Komoditi yang dikembangkan

didominasi oleh komoditi kelapa seluas 27.561,36 Ha dengan produksi

sebanyak 125.610.299 butir, cengkeh seluas 2.079,02 Ha dengan produksi

Page 18: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 8

sebanyak 81,80 ton, kakao seluas 1.068,80 Ha dengan produksi 209,01 ton,

Karet seluas 779,90 Ha dengan produksi 333,30 ton, pala seluas 1.103,27 ha

dengan produksi 10,03 ton dan kopi seluas 599,33 dengan produksi 303 ton.

Hal tersebut menggambarkan bahwa Kabupaten Pangandaran sangat potensial

untuk pengembangan komoditas perkebunan terutama komoditas-komoditas

unggulan daerah.

Tabel 2.2 Capaian Indikator Kinerja Urusan Pertanian di KabupatenPangandaran Tahun 2016 dan 2017

No Indikator 2016 2017

1. Produksi Tanaman Pangan dan Hortikultura (ton)Padi 229.154 192.953,9Jagung 497 4.739,59Kedelai 5.474 541,20Durian 95 2.299,20Manggis 84.430 0,40Jahe 797,075 362,08Laos 312,215 65,05Kencur 135.540 61,81Kapulaga 4.170 1.598,36Cabe Merah 30 76,10Buncis 15 21,50Tomat 30 16,10Cabe Rawit 10 149,50

2. Produksi Perkebunan (ton)Kelapa (butir) 57.258.500 125.610.299Karet 173 333,30Cengkeh 74,27 81,80Pala 6,73 10,03Tembakau - 49,98Kakao 211,13 209,01Kopi 145,12 303,02

3. Produksi Daging (ton/thn)Sapi 516 600Kambing 14,15 14,94

Domba 118,85 86,6Ayam Buras 772,2 824,4Ayam Ras Pedaging 1.883,27 1.174,49Itik 41,18 39,65Puyuh - 0,546

4. Produksi Telur (ton/thn)Ayam Buras 461,174 571Ayam Ras 1,264 1.339,9Itik 344,86 352,46Puyuh - 4,9

Sumber : Dinas Pertanian Kabupaten Pangandaran

Page 19: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 9

Tabel: 2.2.1 Standar Pelayanan Minimal Urusan Pilihan Pertanian

NO

KEWENANGANURUSANPILIHAN

PERTANIAN

JENIS PELAYANAN INDIKATOR KINERJA

1 2 3 4

1 PERENCANAANDANPENGENDALIAN

1.1. Pengadaan rencanapembangunan, danperencanaanprogram proyekpertanian tanamanpangan danpeternakan

1.1.1. Setiap perencanaanpembangunan pertaniantanaman pangan danpeternakan harusdilaksanakan secarapartisipatif denganmelibatkan seluruhstakeholder satu tahunsekali

2 PENGELOLAANSUMBER DAYAALAM

2.1. Pengadaanpenetapan tata ruangdan guna lahan

2.1.1.Setiap penetapan tata ruangdan guna lahan harusdikuatkan dengankebijakan pemerintah yangberlaku di daerah yangbersangkutan

2.2. Pencegahan alihfungsi lahan sawahberirigasi teknis dansetengah teknis

2.2.1.Adanya sanksi khusus ataspelanggaran alih fungsilahan sawah beririgasiteknis dan setengah teknisyang terjamin airnya yangdiatur dalam perda

3 PEMANFAATANAIR IRIGASI

3.1. Pembangunan irigasi 3.1.1. Adanya satu programperbaikan dan pemafaatanirigasi yang direalisasikanoleh pemerintah daerahsetiap tahunnya

3.2. Evaluasipengelolaan airirigasi pertanian

3.5.1. Laporan evaluasipengelolaan air irigasipertanian maksimaldilakukan setiap 4 bulansekali kepada provinsi.

4 PENYULUHANBIDANGPERTANIANTANAMANPANGAN DANPETERNAKAN

4.1. Penetapan kebijakandan programpenyelenggaraanpenyuluhan bidangpertanian tanamanpangan danpeternakan

4.1.1. Penetapan kebijakan danprogram penyelenggaraanpenyuluhan bidangpertanian tanaman pangandan peternakan disesuaikandengan permasalahan nyatayang dialami oleh petanisetahun sekali

4.2. Penumbuh 4.2.1.Pembinaan terhadap

Page 20: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 10

NO

KEWENANGANURUSANPILIHAN

PERTANIAN

JENIS PELAYANAN INDIKATOR KINERJA

kembangankelompok tani dankelembagaanekonomi petani,penyuluh danpeneliti dan LSM

kelompok tani,kelembagaan ekonomipertain setiap bulan

4.3.1. Pembinaan terhadappenyuluh, LSM,dilaksanakan 6 bulan sekali

5 PUPUK DANPESTISIDA

5.1. PerencanaanKebutuhan Pupuk

5.1.1.Adanya database yangmemuat kebutuhan pupukpetani di setiap desa

5.2. Pemantauan danevaluasi ketersediaanpupuk dan pestisida

5.2.1. Pemantauan dan evaluasiketersediaan pupuk danpestisida dilakukan setiapbulan

5.3. Pelaksaanaanperingatan dini danantisipasi terhadapkelangkaan pupukdan pestisida

5.3.1. Adanya 1 unit pelayananpupuk di setiap kecamatan

6 OBAT HEWAN 6.1. Pengawasanperedaran obathewan di tingkatkios dan pengecer

6.1.1. Adanya tim pemantauterhadap peredaran obathewan di setiap kabupaten/kota

7 ALAT DANMESINPERTANIANTANAMANPANGAN DANPETERNAKAN

7.1. Perencanaanpengadaan alat danmesin pertanian

7.1.1.Sebelum perencanaandilakukan, minimal adakegiatan pendataankebutuhan alat dan mesinpertanian yang diajukanoleh petani satu tahunsekali

7.2.Rekomendasipenggunaan alatmesin pertanianuntuk keperluanlokalita

7.2.1.Rekomendasi penggunaanalat mesin pertanian harusdisesuaikan dengankemampuan dan kebutuhanpetani satu tahun sekali

8 PAKAN TERNAK 8.1. Bimbingan produksidan penggunaanpakan dan bahanbaku konsentrat

8.1.1. Setiap kabupaten/kotaharus melaksanakanbimbingan produksi danpenggunaan pakan danbahan baku konsentratsecara rutin 6 bulan 1 kali

Page 21: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 11

NO

KEWENANGANURUSANPILIHAN

PERTANIAN

JENIS PELAYANAN INDIKATOR KINERJA

8.2.Bimbingan produksibenih hijauan pakanternak

8.2.1. Bimbingan produksi benihhijauan pakan ternakminimal dilakukan setiap 6bulan 1 kali

9 PEMBENIHANTANAMAN

9.1. Pembinaan balaibenih milik swasta

9.1.1.Pembinaan balai benihmilik swasta dilakukanpemerintah

9.2. Pembinaan danpengawasanpenangkar benih

9.2.1.Pemerintah diharuskanmelakukan pembinaan danpengawasan penangkarbenih

9.3. Pengujian danpenyebarluasanbenih / bibit varietasunggul lokaltanaman pangan danhortikultura

9.3.1. Mengadakan kegiatanpengujian terhadapbenih/bibit varietas unggullokal tanaman panganhortikultura 1 tahun 1 kali

9.4. Penetapan sentra-sentra produksi

9.4.1. Menetapkan sentra –sentraproduksi secara sektoral disetiap wilayah.

9.5. Pemantauan danevaluasi mutu benihyang beredar

9.5.1. Mengadakan pemantauandan evaluasi mutu benihyang beredar setiap 6 bulan1 kali

10 PEMBIBITANTERNAK

10.1. Bimbinganpenerapan standar-standar teknis dansertifikasi perbibitanmeliputi sarana,tenaga kerja mutudan metode

10.1.1. 50% dari petanimenerapkan standar teknisyang berlaku

10.2. Bimbinganproduksi bibit

10.2.1. Kegiatan bimbinganproduksi bibit dilaksanakansetiap bulan 1 kali

10.3.Bimbinganpembuatan danpengesahan silsilahternak

10.3.1. Memiliki databasedperbibitan ternak yang adadi kabupaten/kota yangbersangkutan

11 PERLINDUNGANTANAMAN

11.1.Pengamatan,identifikasi,pemetaan,pemberantasan, dananalisis dampakkerugian organismepengganggu

11.1.1. Memiliki databased yangmemuat tentangkeberadaan hamapengganggu berikutdengan identifikasipemetaannya

Page 22: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 12

NO

KEWENANGANURUSANPILIHAN

PERTANIAN

JENIS PELAYANAN INDIKATOR KINERJA

tumbuhan

11.2 Pengamatan danpemantauan daerahyang dicurigaisebagai sumberinfeksi OPT

11.2.1. Mengadakan penelitiandan perlakuan khususterhadap daerah yangdicurigai sebagai sumberOPT

12 KESEHATANHEWAN DANKESEHATANMASYARAKATVETERINER

12.1. Pembangunan danpengelolaan pasarhewan dan unit-unitpelayanan kesehatanhewan

12.1.1. Setiap kawasanpeternakan harus memilikisatu unit sentra peternakanyang melakukan kegiatanpemasaran dan pelayanankesehatan

12.2. Pengamatan danpencatatan kejadianpenyakit hewan

12.2.1. Setiap Kecamatan harusmemilki satu databasedlengkap tentang penyakithewan yang ada didaerahnya

13 PENGEMBANGAN STATISTIKDAN SYSTEMINFOIRMASIPERTANIAN

13.1. Pengumpulan datadan statistic spesifiklokasi sertainformasi spesifiklokasi

13.1.1. Setiap kabupaten/kotaharus melakukan kgiatanpengumpulan data statisticsetiap bulan

13.2. Pengumpulan,pengolahan dananalisis datra primerkomoditas pertanian,dan sumberdayaalam

13.2.1. Setiap Kabupaten/ kotamemiliki databased dananalisisnya tentang dataprimer komoditas promerdan sumberdaya alam yangada di daerahnya

13.3. Peramalan danperhitunganproduksi hasilpertanian tanamanpangan danpeternakan

13.3.1. setiap kabupaten / kotamemiliki data perhitunganproduksi hasil pertaniantanaman pangan danpeternakan setiap 3 bulansekali

2.3 Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi SKPD

2.3.1 Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan Fungsi PelayananSKPD

Kebijakan dan strategi dalam pembangunan pertanian di Kabupaten

Pangandaran kedepan, perlu analisis faktor-faktor lingkungan internal dan

maupun eksternal yang sangat dominan berpengaruh terhadap proses

Page 23: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 13

pembangunan pertanian. Untuk itu pada tabel dibawah ini dapat diuraikan

faktor-faktor kekuatan, kelemahan, peluang dan tantangan.

Tabel 2.3.1. Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan Fungsi SKPD

Dinas Pertanian Kabupaten Pangandaran

Asfekkajian

Capaian/KondisiSaat ini

Standaryang

Digunakan

Faktor yang mempengaruhi

PermasalahanPelayanan

SKPD

INTENAL(KEWENANGAN

SKPD)

EKTERNAL(DILUAR

KEWENANGANSKPD)

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

GambaranPelayananSKPD

PeningkatanProduksiTanamanPangan Ketersediaan

BenihTanamanPanganBersertifikat Peningkatan

ProduksiTernak Ketersediaan

Bibit Ternak Peningkatan

ProduksiTanamanPerkebunan Ketersediaan

Bibit TanamanPerkebunanyangBersertifikat

TingkatProduksiTingkat

MutuHasilProduksi

BenihBersertifikatProduksi

BibitTernak

a. Ketersediaandukungananggaran

b. Komitmenpimpinan sertajajarannyadalampeningkatanproduksi danproduktivitas

c. Ketersediaanpotensi SDA,SDM dan SDBdalampeningkatanproduksi danproduktivitas

a. Semakintingginya alihfugsi lahan

b. Menurunnyakesuburan tanah(lahan)pertanian dankerusakaninfrastrukturjaringan irigasi

c. Menurunnyaminat generasimuda terhadapsektor pertanian

d. Aksesibilitaskehilangan hasilmasih tinggi

a. Tidaktercapainyasasaranproduksi danproduktvitaskomoditipertanian

b. Belumoptimalnyasinergitassinkronisasidalam rangkapeningkatanproduksi danproduktivitasantaraKabupatendenganPropvinsi

c. Belumoptimalnyasinergitaskoordinasiantara tingkatkabupatendengantingkatlapangan

Page 24: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 14

KajianRenstraOPDProvinsi

PeningkatanProduksiTanamanPangan Ketersediaan

BenihTanamanPanganBersertifikat Peningkatan

ProduksiTernak Ketersediaan

Bibit Ternak Peningkatan

ProduksiTanamanPerkebunan Ketersediaan

Bibit TanamanPerkebunanyangBersertifikat

TingkatProduksiTingkat

MutuHasilProduksi

BenihBersertifikatProduksi

BibitTernak

a. Ketersediaandukungananggaran

b. Komitmenpimpinan sertajajarannyadalampeningkatanproduksi danproduktivitas

a. Semakintingginya alihfugsi lahan

b. Menurunnyakesuburan tanah(lahan)pertanian dankerusakaninfrastrukturjaringan irigasi

Tidaktercapainyasasaranproduksi danproduktvitraaskomoditipertanian

KajianRenstraK/L

PeningkatanProduksiTanamanPangan Ketersediaan

BenihTanamanPanganBersertifikat Peningkatan

ProduksiTernak Ketersediaan

Bibit Ternak Peningkatan

ProduksiTanamanPerkebunan Ketersediaan

Bibit TanamanPerkebunanyangBersertifikat

TingkatProduksiTingkat

MutuHasilProduksi

BenihBersertifikatProduksi

BibitTernak

a. Kewenangandinas dalampeningkatanproduksi danproduktvitaskomoditipertanian

b. Komitmenpimpinan sertajajarannyadalampeningkatanproduksi danproduktivitas

a. Semakintingginya alihfugsi lahan

b.Menurunnyakesuburan tanah(lahan)pertanian dankerusakaninfrastrukturjaringan irigasi

Tidaktercapainyasasaranproduksi danproduktvitaskomoditipertanian

Page 25: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 15

Berdasarkan analisis identifikasi permasalahan berdasarkan tugas dan fungsi

pelayanan Dinas Pertanian Kabupaten Pangandaran di atas, maka faktor kunci

keberhasilan diuraikan sebagai berikut :

1. Peningkatan mutu sumber daya pertanian (SDM, SDB dan SDA).

2. Peningkatan penerapan teknologi pertanian

3. Peningkatan produksi, produktivitas pertanian.

4. Peningkatan akses petani/kelompok tani/nelayan ke sumber pembiayaan.

5. Penumbuhan dan penguatan kelembagaan usaha tani

6. Peningkatan peran/kompetensi petugas lapang (UPTD, POPT, PPL), dan

petani/kelompok tani.

7. Perbaikan infrastruktur pertanian (jalan usahatani, jalan produksi, jaringan

irigasi).

8. Peningkatan mutu hasil pertanian yang memenuhi standard dan berdaya

saing.

9. Pemanfaatan peluang pasar lokal, regional dan global.

KajianRTRW

PemanfaatanKawasanPertanian Alih Fungsi

Lahan

TingkatProduksi

a. Ketersediaandukungananggaran

b. Komitmenpimpinan sertajajarannyadalampeningkatanproduksi danproduktivitas

a.Semakintingginya alihfugsi lahan

Tidaktercapainyasasaranproduksi danproduktvitaspertanian

KajianKLHS

Keterbatasanlahanbudidayapertanian Terjadinya

perambahandan alih fungsilahan darilahankonservasi keke lahanbudidaya Berkurangnya

lahan kritis diKabupatenPangandaran Pemanfaatan

lahanpertanian yanglestari

TingkatProduksi

a. Ketersediaandukungananggaran

b. Komitmenpimpinan sertajajarannyadalampeningkatanproduksi danproduktivitas

a. Semakintingginya alihfugsi lahan

b. Menurunnya kesuburantanah (lahan)pertanian dankerusakaninfrastrukturjaringan irigasi

Tidaktercapainyasasaranproduksi danproduktvitraaskomoditipertanian

Page 26: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 16

10. Penumbuhan kemitraan dengan stakeholder terkait.

11. Peningkatan sinergitas antar unit kerja lingkup Dinas Pertanian.

12. Penempatan aparatur harus sesuai dengan kompetensinya.

2.3.2 Telaahan Visi, Misi, dan Program Kepala Daerah dan Wakil KepalaDaerah Terpilih

Telaahan terhadap visi, misi dan program kepala daerah dan wakil

kepala daerah terpilih di Kabupaten Pangandaran dalam hubungannya dengan

tugas pokok dan fungsi dari Dinas Pertanian Kabupaten Pangandaran dapat

dilihat pada Tabel berikut.

Tabel 2.3.2 Faktor Penghambat dan Pendorong Pelayanan SKPD TerhadapPencapaian Visi, Misi dan Program Kepala Daerah dan WakilKepala Daerah

Visi : Kabupaten Pangandaran Sebagai Tujuan Wisata Berkelas Dunia

NoMisi dan ProgramKDH dan WakilKDH Terpilih

PermasalahanPelayanan

SKPD

Faktor

Penghambat Pendorong

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Misi 6. Membangunperekonomian yangtangguh, maju,berkeadilan danberkelanjutan

Program 1 :

Peningkatanpendapatan petanidan produksi hasilpertanian

a. Kompetensiaparatur dinasbelumsepenuhnyamerata dansesuai denganyangdiharapkan

b. Pelaksanaankegiatanbelumsepenuhnyamengacupada tupoksi

c. Aksesterhadap datadan informasipotensidaerahbelumoptimal

d. Peran danfungsilembagaperbenihanbelumoptimal

e. Peran dan

a. Semakintingginya alihfungsi lahan

b. Menurunnyatingkatkeseburantanah (lahan)pertanian

c. Kerusakaninfrastrukturjaringanirigasi danjalan usahatani/produksi

d. Meluasnyaareal yangpotensialterkenagangguanbencanabencana alamkekeringan /kebanjiran

e. Mahalnyaagro input(saranaproduksi danalat mesin

a. Kewenangandinas dalampengembangan sektorpertanin

b. Ketersediaansumber dayapertanian

c. Ketersediaandata daninformasipengembangan usaha

d. Ketersediaandukungananggaran

e. Keberadaanlembagaperbenihantanamanpangan danhortikultura

f. Ketersediaanfasilitassaprodi(saranaproduksi)

g. Keberadaan

Page 27: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 17

Visi : Kabupaten Pangandaran Sebagai Tujuan Wisata Berkelas Dunia

NoMisi dan ProgramKDH dan WakilKDH Terpilih

PermasalahanPelayanan

SKPD

Faktor

Penghambat Pendorong

(1) (2) (3) (4) (5)

fungsi UPTDbelumoptimal

f. Sinergitastupoksi antarbidang danUPTD belumterjalindengan baik

pendukungkegiatan)

f. Menurunnyaminatterhadapusahatani(pertanian,perkebunandanpeternakan)

g. Kemampuanpermodalanpetani/nelayan terbatas

h. Penerapanteknologiterbatas

lembaga tanidan kliniktanaman

i. Penerapanteknologipertanianterbatas

j. Insentifpeningkatanmutu masihrendah

k. Daya saingprodukkomoditimasih rendah

l. Hama danpenyakitmakinberkembang

m.Tingkatkehilanganhasil masihtinggi (losis)

n. AksesPemasaaranProduk masihminim

Page 28: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 18

2.3.3 Telaahan Rencana Tata Ruang Wilayah dan Kajian Lingkungan HidupStrategis

Berdasarkan telaahan terhadap Rencana Tata Ruang Wilayah

Kabupaten Pangandaran Tahun 2011-2031 permasalahan pelayanan Dinas

Pertanian Kabupaten Pangandaran beserta faktor penghambat dan faktor

pendorong keberhasilan pembangunan pertanian dapat dilihat pada tabel

berikut :

Tabel 2.3.3 Permasalahan Pelayanan SKPD berdasarkan Telaahan RencanaTata Ruang Wilayah beserta Faktor Penghambat dan PendorongKeberhasilan Penangannannya

NoRencanaTata

RuangWilayah

Terkait Tugasdan Fungsi

SKPD

PermasalahanPelayanan SKPD

Faktor

Penghambat Pendorong

(1) (2) (3) (4) (5)

1 RencanaKawasanBudidaya

1. SosialisasiUU No. 41tahun 2009

2. Sosialisasi PPNo. 1 Tahun2009

3. Sosialisasi PPNo. 2 Tahun2011

4. SosialisasiPermentanNo. tentangpenetapankawasan

1. PertumbuhanpendudukKabupatenPangandaran yangsetiap tahunmeningkat

2. Pemangkukebijakan dalamhal penyediaanlahan untukbangunan belummemperhatikanperaturan-peraturanyang adakhususnya dalampenyelamatanpengembanganlahan pertanian

1. Pemanfaatanpenerapanteknologi ramahlingkungan danberkelanjutanmasih belumoptimal

2. Kebutuhan atasbahan panganyang semakinmeningkat

Berdasarkan analisis KLHS permasalahan pelayanan Dinas Pertanian

Kabupaten Pangandaran beserta faktor penghambat dan faktor pendorong

keberhasilan pembangunan pertanian dapat dilihat pada table berikut :

Tabel 2.3.4 Permasalahan Pelayanan SKPD berdasarkan analisis KLHS beserta

faktor penghambat dan pendorong keberhasilan penanganannya

No Hasil KLHS Permasalahan Faktor

Page 29: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 19

terkait Tugas danFungsi SKPD

Pelayanan SKPD Penghambat Pendorong

(1) (2) (3) (4) (5)

1.

2.

3.

4.

5.

Keterbatasanlahan budidayatanaman pangandan hortikultura

Terjadinyaperambahan danalih fungsi lahandari lahankonservasi kelahan budidaya

Berkurangnyalahan kritis diKabupatenPangandaran

Pemanfaatanlahan pertanianyang lestari

Menambahtingkat efekrumah kaca

1. Sosialisasi UUNo. 41 tahun2009

2. SosialisasiPP No. 1 Tahun2009

3. SosialisasiPP No. 2 Tahun2011

4. SosialisasiPermentan No.tentang penetapankawasan

1. PetumbuhanpendudukKabupatenPangandaranyang setiaptahunmeningkat

2. Pemangkukebijakandalam halpenyediaanlahan untukbangunanbelummemperhatikan peraturan-peraturanyang adakhususnyadalampenyelamatan lahanpengembangan pertanian

1. Pemanfaatanpenerapanteknologiramahlingkungandanberkelanjutan masihbelumoptimal

2. Kebutuhanatas bahanpangan yangsemakinmeningkat

2.4 Penentuan Isu-isu Strategis

Berdasarkan hasil review faktor-faktor pelayanan Dinas Pertanian

Kabupaten Pangandaran, maka dapat ditentukan isu-isu strategis yang

dihadapi oleh Dinas Pertanian Kabupaten Pangandaran sebagai berikut :

1. ASPEK TEKNIS

a. Peningkatan produksi dan produktivitas pertanian.

b. Alih fungsi lahan.

c. Kelembagaan perbenihan ikan, tanaman pangan dan hortikultura, ternak

bibit tanaman perkebunan dan kehutanan.

2. ASPEK EKONOMIS

a. Ketersediaan pangan (beras/daging) di Kabupaten Pangandaran.

b. Peningkatan akses permodalan petani.

c. Peningkatan akses pemasaran hasil pertanian.

d. Peningkatan nilai tambah dan pendapatan petani.

Page 30: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 20

3. ASPEK SOSIAL

a. Peningkatan kemampaun kelembagaan petani.

b. Peningkatan kualitas sumber daya pertanian.

c. Pengembangan pola kemitraan dengan petani penangkar.

4. ASPEK EKOLOGIS

a. Pengembangan kemampuan ilmu dan teknologi yang berwawasan

lingkungan.

b. Pelestarian dan pemanfaatan agen hayati dan pestisida nabati.

c. Pengelolaan air dan tanah berwawasan lingkungan dan

berkesinambungan.

2.5 Review Terhadap Rancangan Awal Pertanian

Review terhadap rancangan awal RKPD berisi uraian mengenai proses

yang dilakukan antara awal RKPD dengan hasil analisis kebutuhan. Penjelasan

mengenai proses yang dilakukan serta penjelasan temuan-temuan setelah proses

tersebut dan catatan penting terhadap perbedaan dengan awal RKPD terdapat

rumusan program dan kegiatan baru yang tidak terdapat di awal RKPD, atau

program dan kegiatan cocok namun besarannya berbeda.

Berkaitan dengan arah kebijakan RKPD, Dinas Pertanian sebagai SKPD

teknis yang bertugas sebagai pelaksana kegiatan berada pada kebijakan untuk

meningkatkan kemakmuran serta kesejahteraan masyarakat. Review terhadap

awal RKPD Tahun 2019 dan rumusan kebutuhan program dan kegiatan tahun

2019 disajikan pada tabel TC-31 di halaman Lampiran.

2.6 Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat

Rancangan rencana kerja Distan didiskusikan dalam pembahasan forum

gabungan SKPD kabupaten. Pembahasan dilakukan untuk menyelaraskan

rumusan rancangan Renja dengan kesepakatan hasil musrenbang RKPD

kabupaten di kecamatan.

Pada forum gabungan SKPD usulan yang disampaikan pada saat

pembahasan bersifat masukan atau harapan terhadap pelaksanaan

program/kegiatan yang direncanakan serta penentuan prioritas

program/kegiatan.

Page 31: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 34

BAB III

TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN

3.1 Telaahan terhadap Kebijakan Nasional, Provinsi dan Kabupaten

Berdasarkan tugas pokok dan fungsinya, kebijakan Dinas Pertanian

Kabupaten Pangandaran mengacu kepada rencana strategis Kementerian Pertanian,

Dinas Pertanian Tanaman Pangan Provinsi Jawa Barat, Dinas Peternakan Provinsi

Jawa Barat, serta Dinas Perkebunan Provinsi Jawa Barat.

Kebijakan pembangunan pertanian sesuai dengan yang tertuang dalam

RPJM Kementerian Pertanian 2015-2019 diarahkan untuk dapat menjamin ketahanan

pangan dan energi untuk mendukung ketahanan nasional.

Secara rinci arah kebijakan pembangunan pertanian dalam RPJMN 2015 - 2019

adalah1:

1. Meningkatkan kapasitas produksi melalui peningkatan produktivitas dan perluasan

areal pertanian

2. Meningkatkan daya saing dan nilai tambah komoditi pertanian

3. Meningkatkan produksi dan diversifikasi sumber daya pertanian

4. Pengelolaan dan pemanfaatan keanekaragaman hayati, dan

5. Memperkuat kapasitas mitigasi dan adaptasi perubahan iklim

Dalam kerangka operasional, arah kebijakan itu didukung sembilan upaya

rivitalisasi pembangunan pertanian berkelanjutan, meliputi:

1. Revitalisasi regulasi agraria

2. Penguatan infrastruktur pertanian, terutama jaringan irigasi

3. Revitalisasi input produksi

4. Pengembangan SDM pertanian

5. Pengembangan alat dan mesin pertanian yang berkarakter Indonesia

Page 32: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 35

6. Revitalisasi kelembagaan pertanian

7. Pembiayaan usaha pertanian

8. Koordinasi lintas sektor, dan

9. Penguasaan teknologi merespon dinamika dan perubahan iklim

Adapun strategi dan kebijakan pembangunan pertanian yang akan

dilaksanakan oleh Dinas Pertanian Tanaman Pangan Provinsi Jawa Barat yang

tercantum pada Renstra Dinas Pertanian Tanaman Pangan Provinsi Jawa Barat 2013-

2018, adalah:

1. Peningkatan produksi tanaman pangan dan hortikultura

2. Peningkatan penggunaan benih unggul bersertifikat

3. Peningkatan nilai tambah produk pertanian tanaman pangan dan hortikultura

4. Pengembangan Pertanian Perkotaan

5. Peningkatan Perlindungan tanaman pangan dan hortikultura dari Organisme

Pengganggu Tumbuhan (OPT) dan Dampak Perubahan Iklim

6. Penurunan tingkat kehilangan hasil pasca panen padi

7. Peningkatan kemampuan, pengetahuan, sikap dan keterampilan sumberdaya

manusia pertanian

8. Penerapan regulasi Perlindungan Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan dan Cetak

Sawah Baru

9. Perbaikan Jaringan Irigasi (Jitut, Jides dan Jalan Usahatani/produksi)

10. Peningkatan dan pemanfaatan alat dan mesin pertanian (ALSINTAN) pra panen dan

pasca panen

11. Peningkatan penggunaan dan ketersediaan pupuk organik

12. Pemanfaatan teknologi pertanian yang ramah lingkungan

13. Peningkatan adopsi pelaksanaan SL-PTT tanaman pangan

14. Peningkatan adopsi pelaksanaan SL-GAP dan SL-GHP Hortikultura

15. Peningkatan adopsi Pelaksanaan SL-PHT dan SL-Iklim

Page 33: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 36

16. Penyediaan Sistem Informasi Harga produk tanaman pangan dan hortikultura

17. Fasilitasi Akses Pasar

18. Pengembangan Produk Pengolahan Tanaman Pangan dan Hortikultura perkotaan

19. Fasilitasi Akses permodalan terhadap perbankan

Selain mengacu pada Renstra Kementerian Pertanian dan Renstra Dinas

Pertanian Provinsi Jawa Barat, strategi dan arah kebijakan strategis untuk mencapai

sasaran Misi Provinsi Jawa Barat serta indikator kinerja program sebagai telaahan untuk

sinergitas kegiatan pembangunan pertanian Kabupaten Pangandaran, kebijakan Dinas

Peternakan Provinsi Jawa Barat adalah:

1. Peningkatan produksi dan produktivitas komoditas pertanian, perkebunan dan

peternakan, dengan indikator kinerja program meningkatnya produksi peternakan

untuk jumlah produksi daging, jumlah produksi telur dan jumlah produksi susu;

2. Peningkatan kinerja sumber daya dan kelembagaan pertanian, perkebunan dan

peternakan, dengan indikator kinerja program jumlah peserta pelatihan bidang

peternakan;

3. Peningkatan kuantitas pengendalian hama dan penyakit tanaman dan ternak, dengan

indikator kinerja program jumlah kasus penyakit hewan (anthrax, avian influenza,

brucellosis, rabies);

4. Pengembangan usaha dan sarana prasarana pengolahan serta pemasaran produk

pertanian, perkebunan dan peternakan, dengan indikator kinerja program jumlah

pembinaan penerapan sistem jaminan mutu produk peternakan.

Arah kebijakan pembangunan perkebunan Provinsi Jawa Barat tahun 2013-

2018, dengan memperhatikan aspek urusan dan kewenangan Bidang Perkebunan,

dirumuskan dalam 9 (sembilan) kebijakan berikut ini:

1. Peningkatan pemanfaatan faktor-faktor produksi melalui intensifikasi, rehabilitasi

dan peremajaan komoditas strategis;

2. Pengembangan kaji terap teknologi budidaya dan peningkatan dukungan sarana

Page 34: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 37

produksi secara berkelanjutan

3. Peningkatan produktivitas balai benih dan pembinaan penangkar benih tanaman

perkebunan;

4. Pengembangan system pelayanan sertifikasi yang efektif dan Peningkatan

Pengawasan Jaringan Peredaran Benih

5. Peningkatan koordinasi penanganan penyusutan lahan perkebunan dan

Pengembangan teknik konservasi sumber daya lahan serta penanganan gangguan

usaha perkebunan secara berkelanjutan;

6. Peningkatan Kompetensi Pekebun,Kelembagaan dan akses Permodalan Usaha

Perkebunan;

7. Peningkatan teknologi dan sistem pengendalian hama terpadu yang efektif, efisien

serta ramah lingkungan

8. Peningkatan kemampuan dalam Penerapan Sistem Jaminan Mutu produk perkebunan

sesuai SNI;

9. Peningkatan promosi dan pemasaran produk perkebunan.

Strategi dan Kebijakan tersebut secara berkesinambungan menjadi input dalam

penentuan Program dan Kegiatan pada Dinas Pertanian Kabupaten Pangandaran untuk

percepatan pembangunan pertanian di Kabupaten Pangandaran.

3.2 Tujuan dan Sasaran Renja Dinas Pertanian

Tujuan dan Sasaran

1. Tujuan

1) Meningkatkan Produktivitas Pertanian

2. Sasaran

1) Meningkatnya Produksi Pertanian

Page 35: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 38

Tabel 3.2.1 Tujuan dan Sasaran Rencana Kerja Dinas Pertanian tahun2019

No TUJUAN SASARAN INDIKATOR KINERJA

TARGET

KINERJA

PADA

TAHUN

2019

(1) (2) (3) (4) (5)

1. Meningkatkan

Produktivitas

Pertanian

Meningkatnya

Produksi Pertanian

1. Persentase Peningkatan

Produksi

2%

3.3 Program dan Kegiatan

Dalam Rencana Kerja 2019, Dinas Pertanian Kabupaten Pangandaran

mempunyai program/kegiatan sebagai berikut:

Tabel 3.3.1 Usulan Program Kegiatan Dinas Pertanian KabupatenPangandaran Tahun 2019

No Program / Kegiatan

(1) (2)

1 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

1 Penyediaan jasa surat menyurat

2 Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik

3 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan

Dinas/Operasional

4 Penyediaan alat tulis kantor

5 Penyediaan barang cetakan dan penggandaan

6 Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor

Page 36: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 39

7 Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan

8 Penyediaan makanan dan minuman

9 Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke luar daerah

10 Penyediaan Jasa Pengamanan Kantor

11 Penyediaan Jasa Penunjang Kegiatan Perkantoran dan Rumah Tangga

12 Penyediaan Jasa Pengemudi

13 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

14 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

2 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

12 Pengadaan perlengkapan gedung kantor

13 Pengadaan mebeleur

14 Pemeliharaan rutin/berkala gedung kantor

15 Pemeliharaan rutin/berkala kendaraan dinas/operasional

16 Pemeliharaan rutin/berkala perlengkapan gedung kantor

17 Penyediaan gedung kantor

18 Penyelenggaraan Dokumentasi dan Arsip Digital Berbasis Elektronik

3 Program peningkatan pengembangan sistem pelaporan capaian

kinerja dan keuangan

18 Penyusunan laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja SKPD

19 Penyusunan pelaporan keuangan semesteran

20 Penyusunan pelaporan keuangan akhir tahun

21 Penyusunan Perencanaan Program dan Kegiatan SKPD

22 Penyelenggaraan Pengelolaan Sistem Informasi Pengelolaan Keuangan

Daerah

23 Penyelenggaraan Pengelolaan Sistem Informasi Pengelolaan Barang

Daerah

Urusan Pertanian

Page 37: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 40

4 Program Peningkatan Pemasaran Hasil Produksi

Pertanian/Perkebunan

24 Promosi atas hasil produksi pertanian/perkebunan unggulan daerah

5 Program Peningkatan Produksi Pertanian/Perkebunan

25 Komisi Pengawas Penyedia Pupuk dan Pestisida

26 Pendukung Cetak Sawah Baru

27 Pembangunan jalan usaha tani

29 Mesin Pengolah Pupuk Organik

30 Penyusunan database potensi produk pangan

31 Monitoring dan Evaluasi UPSUS PAJALE

32 Pengembangan perbinihan/ perbibitan

33 Perbaikan Jaringan Irigasi

34 Operasional Balai Benih

35 Akselerasi Dampak Perubahan Iklim

36 Infrastruktur Pendukung Lahan Sawah

37 Peningkatan Produktivitas Padi Melalui Penerapan Pengelolaan Limbah

Jerami di Sentra Produksi

38 Penyusunan Statistik Perkebunan

39 Pegembangan Tanaman Pala, Cengkeh dan Kopi (PACEKO)

40 Pengembangan Sumber-Sumber Air (Pembangunan Dam Parit) (DAK)

41 Pembangunan/Perbaikan Jalan Pertanian (Pembangunan Jalan Usaha

Tani Tanaman Pangan) (DAK)

42 Pembangunan Jalan Produksi Perkebunan

43 Pembangunan Drainase (DBHCHT)

44 Pengadaan Sarana dan Prasarana Budidaya Tembakau (DBHCHT)

45 Pelatihan Petani Tembakau Berbasis Kompetensi (DBHCHT)

46 Bantuan Sarana dan Prasarana Budidaya Ternak (DBHCHT)

Page 38: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 41

47 Optimalisasi Data Peternakan

48 Monitoring dan Evaluasi Upsus Siwab

49 Kegiatan Peningkatan Pemenuhan Persyaratan Produk Hewan Yang

ASUH (Aman, Sehat, Utuh dan Halal)

50 Penyediaan Sarana Pendukung Balai/Instalasi Perbibitan dan Hijauan

Pakan Ternak

51 Penyediaan Sarana Kendaraan Operasional Roda Dua

52 Pemeliharaan Kesehatan dan Pencegahan Penyakit Menular Ternak

53 Penyediaan Sarana Pendukung Pusat Kesehatan Hewan

6 Program Pemberdayaan Penyuluh Pertanian/Perkebunan

Lapangan

54 Penyelenggaraan Penyuluhan Pertanian (BOP)

55 Penyusunan RDK dan RDKK

56 Penyusunan Programa Penyuluhan Pertanian

57 Usulan Bantuan Keuangan Biaya Operasional Penyuluh

Pertanian (BOP) PNS

58 Pengembangan POS Penyuluh Pedesaan POSLUHDES

59 Pembangunan Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) di Kecamatan dan

Sarana Pendukungnya (Pembangunan Balai Penyuluhan Pertanian

(BPP) Baru di Kecamatan)

60 Perbaikan Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) di Kecamatan dan Sarana

Pendukungnya (Perbaikan Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) di

Kecamatan)

61 Penyediaan Prasarana Lingkungan (Pagar/Jalan) Kantor Balai

Penyuluh Pertanian (BPP) di Kecamatan

62 Penyediaan Sarana Keinformasian Balai Penyuluh Pertanian (BPP) di

Kecamatan

Page 39: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 42

63 Penyediaan Alat Bantu Penyuluhan Pertanian Balai Penyuluh Pertanian

(BPP) di Kecamatan

64 Penyediaan Peralatan Administrasi dan Perkantoran Balai Penyuluh

Pertanian (BPP) di Kecamatan

65 Penyediaan Sarana Kendaraan Roda 2 untuk Penyuluh Pertanian (PNS)

Rumusan Rencana Program dan kegiatan Dinas Pertanian Kabupaten Pangandaran

tahun 2019 dan prakiraan maju 2020 secara detail dapat dilihat pada lampiran Tabel

T-C.33.

Page 40: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 1

BAB IV

RENCANA KERJA DAN PENDANAAN DAERAH

Program adalah penjabaran kebijakan perangkat daerah dalam bentuk upaya

yang berisi satu atau lebih kegiatan dengan menggunakan sumber daya yang

disediakan untuk mencapai hasil yang terukur sesuai dengan tugas dan fungsi,

sedangkan program pembangunan daerah adalah program strategis daerah yang

dilaksanakan oleh Perangkat Daerah sebagai instrumen arah kebijakan untuk

mencapai sasaran RPJMD.

Sedangkan kegiatan yang selanjutnya disebut kegiatan perangkat daerah

adalah serangkaian aktivitas pembangunan yang dilaksanakan oleh perangkat daerah

untuk menghasilkan keluaran (output) dalam rangka mencapai hasil (outcome) suatu

program. Rencana program dan kegiatan prioritas daerah Pemerintah Kabupaten

Tahun 2019 berisi program dan kegiatan, baik untuk mencapai secara langsung

sasaran pembangunan untuk mewujudkan visi dan misi pembangunan jangka

menengah maupun untuk penyelenggaraan pemerintahan daerah sesuai kewenangan

provinsi. Pagu indikatif sebagai wujud kebutuhan pendanaan adalah jumlah dana

yang tersedia untuk penyusunan program dan kegiatan tahunan. Program dan

kegiatan prioritas yang telah disertai kebutuhan pendanaan (pagu indikatif)

selanjutnya dijadikan acuan bagi perangkat daerah dalam penyusunan Perubahn

Rencana Kerja Perangkat Daerah (Perubahan Renja-PD).

Rencana kerja berupa program dan kegiatan pembangunan seluruh perangkat

daerah sebagai instrumen pelaksana dari program perangkat daerah Tahun 2019 dan

prakiraan maju Tahun 2020. Penyajian program dan kegiatan dilakukan berdasarkan

urusan/fungsi penyelenggaraan pemerintahan yang menjadi kewenangan.

Ada 2 (dua) rincian kategori program/kegiatan Dinas Pertanian berdasarkan

Peruabahn RKPD Kabupaten Pangandaran Tahun 2019, yaitu :

1. Program/Kegiatan Prioritas

Program/Kegiatan Prioritas adalah program/kegiatan yang diprioritaskan

pelaksanaan dan penganggarannya dalam rangka pencapaian visi dan misi, bersifat

mendesak, harus selesai pada tahun rencana, target capaian harus terukur pada skala

maksimal atau ideal, dengan cakupan wilayah yang luas, kegiatan melibatkan

sebagian besar masyarakat dan atau berdampak luas pada masyarakat, serta

Page 41: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 2

membentuk pencitraan positif bagi keberhasilan program pembangunan tersebut.

Adapun rincian program/kegiatan prioritas urusan pertanian berdasarkan

RKPD Kabupaten Pangandaran Tahun 2019 adalah sebagai berikut:

1. Program Peningkatan Pemasaran Hasil Produksi Pertanian/Perkebunan

dengan jumlah anggaran Rp250.000.000,00 hasil yang ingin dicapai adalah

meningkatnya Kerjasama Usaha Produksi Pertanian yang diimplementasikan

kedalam satu Kegiatan yaitu Promosi atas hasil produksi

pertanian/perkebunan unggulan daerah, dengan jumlah anggaran Rp

250.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah jumlah event yank diikuti

sebanyak 3 event.

2. Program Peningkatan Produksi Pertanian/Perkebunan dengan jumlah

anggaran Rp27.866.376.000,00 hasil yang ingin dicapai adalah Meningkatnya

produksi tanaman pangan dan hortikultura 3%, meningkatnya produksi

komoditi perkebunan 4%, meningkatnya produksi komoditi peternakan

0,85%, menurunnya kasus penyakit ternak 8% yang diimplementasikan ke

dalam 28 kegiatan yaitu sebagai berikut :

1. Komisi Pengawas Penyedia Pupuk dan Pestisida dengan jumlah anggaran

Rp160.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah jumlah pupuk

bersubsidi yang diawasi sebanyak 16.632 ton ;

2. Pendukung Cetak Sawah Baru dengan jumlah anggaran Rp100.000.000,00

keluaran dari kegiatan ini adalah pipanisasi sepanjang 1.000 m ;

3. Pembangunan jalan usaha tani dengan jumlah anggaran Rp264.500.000,00

keluaran dari kegiatan ini adalah jalan dengan ukuran 535 x 1 x 0,3 m ;

4. Penyusunan Statistik Perkebunan dengan jumlah anggaran

Rp144.729.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah buku ststistik

perkebunan ;

5. Mesin Pengolah Pupuk Organik dengan jumlah anggaran

Rp175.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 5 unit mesin pengolah

pupuk organik ;

6. Penyusunan Database Potensi Produk Pangan dengan jumlah anggaran

Rp145.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah buku database potensi

produk pangan ;

7. Monitoring dan Evaluasi UPSUS PAJALE dengan jumlah anggaran

Rp65.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah Jumlah monev upsus

pajale sebanyak 12 bulan ;

8. Pengembangan perbinihan/ perbibitan dengan jumlah anggaran

Rp254.611.100,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 10 ton benih padi;

Page 42: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 3

9. Perbaikan Jaringan Irigasi dengan jumlah anggaran Rp5.000.000.000,00

keluaran dari kegiatan ini adalah 10 unit jaringan irigasi ;

10. Operasional Balai Benih dengan jumlah anggaran Rp500.000.000,00

keluaran dari kegiatan ini adalah Tersedianya Benih Varietas Unggul

Bersertifikat untuk Petani di Kab. Pangandaran sebanyak 5% ;

11. Akselerasi Dampak Perubahan Iklim dengan jumlah anggaran

Rp1.064.560.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah Cadangan Benih

Padi sebanyak 10.000 Kg, Cadangan Pestisida sebanyak 2.000 kg/lt ;

12. Pegembangan Tanaman Pala, Cengkeh dan Kopi (PACEKO) dengan

jumlah anggaran Rp1.832.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah

Rehabilitasi lahan seluas 180 Ha, 12.500 batang bibit pala, 12.000 batang

bibit cengkeh dan 140.000 batang bibit kopi ;

13. Pembangunan/Perbaikan Sumber-Sumber Air (Pembangunan Dam Parit)

dengan jumlah anggaran Rp4.125.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini

adalah Dam Parit sebanyak 20 unit ;

14. -Pembangunan/Perbaikan Jalan Pertanian (Pembangunan Jalan Usaha

Tani Tanaman Pangan) dengan jumlah anggaran Rp5.250.000.000,00

keluaran dari kegiatan ini adalah JUT sebanyak 20 unit ;

15. Pembangunan/Perbaikan Jalan Pertanian (Pembangunan Jalan Produksi

Perkebunan) dengan jumlah anggaran Rp2.646.000.000,00 keluaran dari

kegiatan ini adalah Jalan Produksi Perkebunan sebanyak 10 unit ;

16. Pemeliharaan kesehatan dan pencegahan penyakit menular ternak dengan

jumlah anggaran 176.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 3.000

unggas yang divaksinasi ;

17. Penyediaan Sarana Pendukung Pusat Kesehatan Hewan dengan jumlah

anggaran Rp300.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 1 paket

Sarana Pendukung Pusat Kesehatan Hewan ;

18. Optimalisasi Data Peternakan dengan jumlah anggaran Rp136.400.000,00

keluaran dari kegiatan ini adalah Dokumen database populasi ternak ;

19. Monitoring dan Evaluasi Upsus Siwab dengan jumlah anggaran

Rp50.000.000,00 keluaran kegiatan ini adalah pelaksanaan monev selama

12 bulan ;

20. Kegiatan Peningkatan pemenuhan Persyaratan Produk Hewan Yang

ASUH (Aman, Sehat, Utuh, dan Halal) Tahun 2019 dengan jumlah

anggaran Rp45.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah .............;

21. Pembangunan/Perbaikan Balai/Instalasi Perbibitan dan Hijauan Pakan

Ternak, Pusat Kesehatan Hewan, Rumah Potong Hewan Ruminansia dan

Page 43: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 4

Penyediaan Sarana Pendukungnya (Penyediaan Sarana Pendukung

Balai/Instalasi Perbibitan dan Hijauan Pakan Ternak) dengan jumlah

anggaran Rp800.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 1 pkt Sarana

Pendukung Balai/Instalasi Perbibitan dan Hijauan Pakan Ternak ;

22. Pembangunan/Perbaikan Balai/Instalasi Perbibitan dan Hijauan Pakan

Ternak, Pusat Kesehatan Hewan, Rumah Potong Hewan Ruminansia dan

Penyediaan Sarana Pendukungnya (Penyediaan Sarana Kendaraan

Operasional Roda 2) dengan jumlah anggaran Rp525.000.000,00 keluaran

dari kegiatan ini adalah 15 unit kendaraan roda 2 ;

23. Pembangunan Drainase dengan jumlah anggaran Rp637.575.900,00

keluaran dari kegiatan ini adalah 6 unit drainase ;

24. Pelatihan Petani Tembakau Berbasis Kompetensi dengan jumlah

anggaran Rp150.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 60 orang

peserta pelatihan ;

25. Bantuan Sarana Prasarana Budidaya Ternak dengan jumlah anggaran

Rp350.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 60 ekor domba dan 6

unit kandang.

26. Pemeliharaan Kesehatan dan Pencegahan Penyakit Menular Ternak

dengan jumlah anggaran Rp176.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini

adalah 3.000 ekor unggas tervaksinasi.

27. Infrastruktur Pendukung Lahan Sawah dengan jumlah anggaran

Rp2.500.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 11 infrastruktur.

28. Peningkatan Produktivitas Padi Melalui Pengelolaan Limbah Jerami di

Sentra Produksi dengan jumlah anggaran Rp350.000.000,00 keluaran dari

kegiatan ini adalah benih sebanyak 25kg/ha.

3. Program Pemberdayaan Penyuluh Pertanian/Perkebunan Lapangan dengan

jumlah anggaran Rp9.595.263.120,00 hasil yang ingin dicapai adalah

persentase penumbuhan kelompok tani sebesar 0,75%, persentase kenaikan

kelas kelompok tani sebesar 272% yang diimplementasikan kedalam 12

kegiatan yaitu sebagai berikut :

1. Penyelenggaraan Penyuluhan Pertanian (BOP) dengan jumlah anggaran

Rp633.484.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah Penerima BOP

sebanyak 151 orang ;

2. Penyusunan RDK dan RDKK dengan jumlah anggaran sebanyak

Rp67.700.000 keluaran dari kegiatan ini adalah 104 dokumen RDK

RDKK ;

Page 44: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 5

3. Penyusunan Programa Penyuluhan Pertanian dengan jumlah anggaran

sebanyak Rp120.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 104

dokumen programa ;

4. Usulan Bantuan Keuangan Biaya Operasional Penyuluh Pertanian (BOP)

PNS dengan jumlah anggaran Rp138.000.000,00 keluaran dari kegiatan

ini adalah jumlah penerima BOP sebanyak 14 orang ;

5. Pengembangan POS Penyuluh Pedesaan POSLUHDES dengan jumlah

anggaran Rp1.855.000.050,00 keluaran dari kegiatan ini adalah

penambahan POSLUSDES sebanyak 51 desa ;

6. Pembangunan/Perbaikan Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) di

Kecamatan dan Sarana Pendukungnya (Pembangunan Balai Penyuluhan

Pertanian (BPP) Baru di Kecamatan) dengan jumlah anggaran

Rp2.390.150.185,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 1 unit bangunan

BPP Kecamatan Padaherang ;

7. Pembangunan/Perbaikan Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) di

Kecamatan dan Sarana Pendukungnya (Perbaikan Balai Penyuluhan

Pertanian (BPP) di Kecamatan) dengan jumlah anggaran

Rp741.890.530,00 keluaran dari kegiatan ini adalah jumlah BPP yang

diperbaiki sebanyak 8 unit ;

8. Pembangunan/Perbaikan Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) di

Kecamatan dan Sarana Pendukungnya (Penyediaan Prasarana Lingkungan

(Pagar/Jalan) Kantor Balai Penyuluh Pertanian (BPP) di Kecamatan)

Rp344.233.855,00 keluaran dari kegiatan ini adalah Jumlah pagar yang

dibangun sebanyak 5 unit ;

9. Pembangunan/Perbaikan Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) di

Kecamatan dan Sarana Pendukungnya (Penyediaan Sarana Keinformasian

Balai Penyuluh Pertanian (BPP) di Kecamatan) dengan jumlah anggaran

Rp476.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 10 paket sarana

keinformasian BPP ;

10. Pembangunan/Perbaikan Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) di

Kecamatan dan Sarana Pendukungnya (Penyediaan Alat Bantu

Penyuluhan Pertanian Balai Penyuluh Pertanian (BPP) di Kecamatan)

dengan jumlah anggaran Rp330.500.000,00 keluaran dari kegiatan ini

adalah 10 paket alat bantu penyuluhan pertanian ;

11. Pembangunan/Perbaikan Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) di

Kecamatan dan Sarana Pendukungnya (Penyediaan Peralatan Administrasi

dan Perkantoran Balai Penyuluh Pertanian (BPP) di Kecamatan) dengan

Page 45: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 6

jumlah anggaran Rp1.783.188.500,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 10

paket Peralatan Administrasi dan Perkantoran Balai Penyuluh Pertanian

(BPP) ;

12. Pembangunan/Perbaikan Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) di

Kecamatan dan Sarana Pendukungnya (Penyediaan Sarana Kendaraan

Roda 2 untuk Penyuluh Pertanian (PNS) dengan jumlah anggaran Rp

425.600.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 15 unit kendaraan roda

dua ;

2. Program/Kegiatan Rutin (Non Urusan)

Program/Kegiatan Rutin (Non Urusan) adalah kegiatan yang pelaksanaan

dan penyelenggaraannya wajib dan bersifat rutin berulang setiap tahun, dengan

maksud, tujuan, volume, anggaran dan output relatif tetap atau sama, yang apabila

tidak dianggarkan berdampak eksistensial pada organisasi perangkat daerah yang

bersangkutan.

Program/kegiatan ini merupakan dasar dari organisasi perangkat daerah

untuk melakukan semua kegiatan dasar yang menunjang keberlangsungan organisasi.

Adapun rincian Program/Kegiatan Rutin (Non Urusan) Dinas Pertanian

berdasarkan Perubahan RKPD Kabupaten Pangandaran Tahun 2019 adalah sebagai

berikut:

1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran dengan jumlah anggaran

Rp878.180.000,00 asil dari program ini adalah cakupan pelayanan

administrasi perkantoran 90% yang diimplementasikan ke dalam 14 kegiatan

yaitu sebagai berikut :

1. Penyediaan jasa surat menyurat dengan jumlah anggaran Rp5.280.000,00

keluaran dari kegiatan ini adalah pengelolaan surat menyurat sebanyak

2.300 buah;

2. Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik dengan jumlah

anggaran Rp273.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah pembayaran

22 rekening jasa sumberdaya setiap bulan;

3. Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan

Dinas/Operasional dengan jumlah anggaran Rp42.000.000,00 keluaran

dari kegiatan ini adalah 22 unit Kendaraan yang berizin;

4. Penyediaan alat tulis kantor dengan jumlah anggaran Rp100.000.000,00

keluaran dari kegiatan ini adalah 92 Jenis ATK yang dibeli;

5. Penyediaan barang cetakan dan penggandaan dengan jumlah anggaran

Rp13.850.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 6 Jenis Barang yang di

Page 46: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 7

cetak dan digandakan;

6. Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor

dengan jumlah anggaran Rp7.150.550,00 keluaran dari kegiatan ini adalah

19 Jenis komponen instalasi listrik yang dibeli;

7. Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan dengan

jumlah anggaran Rp31.438.500,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 14

Jenis dan 180 eksemplar bahan bacaan yang dibeli tiap bulan;

8. Penyediaan makanan dan minuman dengan jumlah anggaran

Rp53.900.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 2 Jenis dan 2800

makanan dan minuman yang dibeli;

9. Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke luar daerah dengan jumlah

anggaran Rp125.305.950,00 keluaran 66 kali Rapat-rapat kordinasi dan

konsultasi ke luar daerah yang diikuti;

10. Penyediaan Jasa Pengamanan Kantor dengan jumlah anggaran

Rp26.565.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 2 orang SDM

Keamanan setiap bulan;

11. Penyediaan Jasa Penunjang Kegiatan Perkantoran dan Rumah Tangga

dengan jumlah anggaran Rp129.690.000,00 keluaran dari kegiatan ini

adalah 9 orang SDM penunjang kegiatan perkantoran setiap bulan.

12. Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor dengan Jumlah Anggaran

Rp26.400.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 2 orang SDM

kebersihan setiap bulan.

13. Penyediaan Peralatan Rumah Tangga dengan jumlah anggaran

Rp9.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 1 paket peralatan dan

bahan pembersih.

14. Penyediaa Jasa Pengemudi dengan jumlah anggaran Rp34.800.000,00

keluaran dari kegiatan ini adalah 2 jasa pengemudi kantor yang dibayar

tiap bulan.

2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur dengan jumlah anggaran

Rp889.500.000,00 hasil dari program ini adalah Cakupan Peningkatan Sarana

dan Prasarana Aparatur 90% yang diimplementasikan kedalam 7 kegiatan

yaitu sebagai berikut :

1. Pengadaan perlengkapan gedung kantor dengan jumlah anggaran

Rp50.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 5 jenis perlengkapan

gedung kantor yang dibeli;

2. Pengadaan mebeleur dengan jumlah anggaran Rp30.500.000,00 keluaran

dari kegiatan ini adalah 6 jenis mebeleur yang dibeli;

Page 47: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 8

3. Pemeliharaan rutin/berkala gedung kantor dengan jumlah anggaran

Rp64.900.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 1unit dan 405m²

gedung kantor yang dipelihara;

4. Pemeliharaan rutin/berkala kendaraan dinas/operasional dengan jumlah

anggaran Rp55.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 10 unit

kendaraan yang dipelihara;

5. Pemeliharaan rutin/berkala perlengkapan gedung kantor dengan jumlah

anggaran Rp12.100.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 5 jenis

perlengkapan gedung kantor yang dipelihara;

6. Penyediaan gedung kantor dengan jumlah anggaran Rp132.000.000,00

keluaran dari kegiatan ini adalah 1 unit Gedung Kantor.

7. Penyelenggaraan Dokumentasi dan Arsip Digital Berbasis Elektronik

dengan jumlah anggaran Rp545.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini

adalah 1 sistem dokumentasi dan arsip digital berbasis elektronik yang

dibangun.

3. Program peningkatan pengembangan sistem pelaporan capaian kinerja dan

keuangan dengan jumlah anggaran Rp181.380.000,00 hasil dari program ini

adalah Cakupan pelaporan capaian kinerja dan keuangan yang baik sebesar

90% :

1. Penyusunan laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja SKPD

dengan jumlah anggaran Rp22.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini

adalah 5 dokumen laporan kinerja;

2. Penyusunan pelaporan keuangan semesteran dengan jumlah anggaran

Rp2.850.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 1 dokumen laporan

keungan semesteran;

3. Penyusunan pelaporan keuangan akhir tahun dengan jumlah anggaran

Rp2.000.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 1 dokumen laporan

keuangan akhir tahun;

4. Penyusunan Perencanaan Program dan Kegiatan SKPD dengan jumlah

anggaran Rp75.130.000,00 keluaran dari kegiatan ini adalah 7 dokumen

perencanaan;

5. Penyelenggaraan Pengelolaan Sistem Informasi Pengelolaan Keuangan

Daerah dengan jumlah anggaran Rp45.520.000,00 keluaran dari kegiatan

ini adalah honor 1 SDM Operator keuangan setiap bulan;

Page 48: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 9

6. Penyelenggaraan Pengelolaan Sistem Informasi Pengelolaan Barang

Daerah dengan jumlah anggaran Rp33.880.000,00 keluaran dari kegiatan

ini adalah honor 1 SDM Operator BMD setiap bulan.

Page 49: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 40

BAB VPENUTUP

Perubahan Rencana Kerja Dinas Pertanian Tahun 2019 merupakan

dokumen perencanaan SKPD tahunan daerah yang merupakan implementasi dari

Rencana Strategis Dinas Pertanian Kabupaten Pangandaran yang berlandaskan Perubahan

Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Tahun 2019. Rencana ini akan

dijadikan sebagai pedoman/acuan bagi Dinas Pertanian Kabupaten Pangandaran dalam

menjalankan tugas dan fungsi SKPD serta sebagai acuan dalam menyusun

program/kegiatan SKPD tahun 2019. Arah kebijakan Dinas pertanian Kabupaten

Pangandaran Tahun 2019 berpedoman pada RPJMD Kabupaten Pangandaran Tahun

2016-2021. Tujuannya agar dalam pelaksanaan tugas dan fungsinya, Dinas Pertanian

dapat menjabarkan dan mensinkronisasikan kebijakan yang telah digariskan secara

regional dan nasional.

Melalui Peruabahn Rencana Kerja Dinas Pertanian, diharapkan seluruh

target yang akan dicapai pada tahun 2019 dapat secara optimal tercapai, sehingga

Tujuan dan Sasaran Dinas Pertanian secara bertahap mulai terwujud. Keberhasilan

pelaksanaan Peruabahan Renja Dinas Pertanian Kabupaten Pangandaran tahun 2019

tidak terlepas dari peran dan tanggungjawab seluruh pegawai Dinas Pertanian

Kabupaten Pangandaran serta peran aktif stakeholder yang bersangkutan.

Plt. Kepala Dinas

JUHENDI, B.SC.F.,M.P.

Pembina – IV/a

NIP. 19610412 198903 1 007

Page 50: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

PERUBAHAN RENJA DINAS PERTANIAN 2019 41

LAMPIRAN

Page 51: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Target Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Meningkat

kan

Produktivit

as

Pertanian Meningkat

nya

Produksi

Pertanian

Persentase

Peningkatan

Produksi

% 2 2 2 2 2

3.01.17 Program

Peningkatan

Pemasaran

Hasil Produksi

Pertanian

Meningkatnya

Kemitraan

Usaha Tani

Jumlah

Kerjasama

5 5 800.000.000 5 900.000.000 5 1.000.000.000 5 1.000.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

1 Promosi Atas Hasil

Produksi Pertanian

Unggulan Daerah

Jumlah Event

Promosi Yang

Diikuti

event 3 800.000.000 3 900.000.000 3 1.000.000.000 3 1.000.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

- -

3.01.19 Program Meningkatnya % 3 3 58.985.843.150 3 75.530.425.828 3 86.261.662.777 3 86.261.662.777 Dinas

Lokasi

Rencana Program, Kegiatan, dan Pendanaan Dinas Pertanian

Kabupaten Pangandaran

Kode Program KegiatanIndikator

Kinerja

Unit Kerja

Peragkat

Daerah

Penanggung

Jawab

Tahun 2020 Tahun 2021

Rp Target Rp

Tabel T-C.27.

Tahun 2019

Target Kinerja Program/Kegiatan dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja Pada Akhir

Periode Renstra Tujuan Sasaran Satuan

Data

Capaian

Pada Tahun

Awal

Perencanaan

(Thn 2018)

Target Rp

3.01.19 Program

Peningkatan

Produksi

Pertanian/Perk

ebunan

Meningkatnya

Produksi

Tanaman

Pangan dan

Hortikultura

% 3 3 58.985.843.150 3 75.530.425.828 3 86.261.662.777 3 86.261.662.777 Dinas

Pertanian Kab.

Pangandara

n

Meningkatnya

Produksi

Komoditi

Peternakan

% 0,85 0,85 0,85 0,85 0,85 -

Menurunnya

Kasus Penyakit

Ternak

% 4 8 9 10 10 -

Meningkatnya

Produksi

Komoditi

Perkebunan

% 4 4 4 4 4 -

1 Penelitian dan

Pengembangan

Teknologi

Pertanian/Perkebu

nan Tepat Guna

JumlahTeknolo

gi

Pertanian/Perk

ebunan

Dokumen 1 150.000.000 1 165.000.000 1 181.500.000 1 181.500.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

Page 52: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Target Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

LokasiKode Program KegiatanIndikator

Kinerja

Unit Kerja

Peragkat

Daerah

Penanggung

Jawab

Tahun 2020 Tahun 2021

Rp Target Rp

Tahun 2019

Target Kinerja Program/Kegiatan dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja Pada Akhir

Periode Renstra Tujuan Sasaran Satuan

Data

Capaian

Pada Tahun

Awal

Perencanaan

(Thn 2018)

Target Rp

2 Pengadaan

Sarana dan

Prasarana

Teknologi

Pertanian/Perkebu

nan Tepat Guna

Jumlah Alat-

Alat Teknologi

Pertanian/Perk

ebunan

unit 2 500.000.000 2 550.000.000 2 605.000.000 2 605.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

3 Kegiatan

Penyuluhan

Penerapan

Teknologi

Pertanian/Perkebu

nan Tepat Guna

Jumlah

Peserta

Org 20 150.000.000 20 165.000.000 20 181.500.000 20 181.500.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

4 Penyusunan

Kebijakan

Pencegahan Alih

Fungsi Lahan

Pertanian

Jumlah

Raperda

Pencegahan

Alih Fungsi

Lahan

Pertanian

Dokumen - - Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

5 Pengembangan

Agribisnis Jagung

Meningkatnya

Produksi

Jagung

Ton 10.503 360.000.000 10.818 390.000.000 11.143 410.000.000 11.143 410.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n 6 Perluasan Area

Tanam Kedelai

Meningkatnya

Produksi

Kedelai

Ton 1.591 360.000.000 1.639 390.000.000 1.688 410.000.000 1.688 410.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

nKedelai n 7 Komisi Pengawas

Penyedia Pupuk

dan Pestisida

Jumlah pupuk

Bersubsidi

yang diawasi

- 150.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n urea 7.451 7.451 7.451 7.451 - Kab.

Pangandara

n sp- 36 2.107 2.107 2.107 2.107 - Kab.

Pangandara

n za 51 51 51 51 - Kab.

Pangandara

n npk 5.453 5.453 5.453 5.453 - Kab.

Pangandara

n organik 1.570 1.570 1.570 1.570 - Kab.

Pangandara

n

Ton 150.000.000 150.000.000 150.000.000

Page 53: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Target Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

LokasiKode Program KegiatanIndikator

Kinerja

Unit Kerja

Peragkat

Daerah

Penanggung

Jawab

Tahun 2020 Tahun 2021

Rp Target Rp

Tahun 2019

Target Kinerja Program/Kegiatan dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja Pada Akhir

Periode Renstra Tujuan Sasaran Satuan

Data

Capaian

Pada Tahun

Awal

Perencanaan

(Thn 2018)

Target Rp

8 Pembangunan

Sumber-Sumber

Air ( Pembangunan

Embung) DAK

Jumlah

Embung

Titik 2 1.550.000.000 2 1.700.000.000 2 1.900.000.000 2 1.900.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

9 Pembangunan

Sumber-Sumber

Air ( Pembangunan

Dam Parit )

Jumlah Dam

Parit

Titik 10 5.000.000.000 10 5.000.000.000 10 5.000.000.000 10 5.000.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

10 Pembangunan

Sumber-Sumber

Air ( Pembangunan

irigasi air tanah

dangkal)

Jumlah Irigasi

Air Tanah

Dangkal

Titik 3 450.000.000 3 450.000.000 3 450.000.000 3 450.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

11 Rehabilitasi saluran

irigasi

Jumlah Saluran

Irigasi

Titik 10 4.600.000.000 10 5.290.000.000 10 6.083.500.000 10 6.083.500.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n 12 Pembangunan

Jaringan Irigasi

Pedesaan

Jumlah Jides Titik 35 8.372.000.000 35 9.627.800.000 35 11.071.970.000 35 11.071.970.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n 13 Pembangunan

Saluran/Jaringan

Jumlah

Saluran/Jaringa

Titik 5 1.250.000.000 5 1.250.000.000 5 1.250.000.000 5 1.250.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

PangandaraSaluran/Jaringan

Irigasi Tersier

Saluran/Jaringa

n Irigasi Tersier

Pertanian Pangandara

n

14 Pembangunan

Sumur Pantek

Jumlah Sumur

Pantek

Titik 10 1.500.000.000 10 1.500.000.000 10 1.500.000.000 10 1.500.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n 15 Pembangunan

Balai Benih

Jumlah Balai

Benih

unit 1 4.000.000.000 1 4.000.000.000 1 5.000.000.000 1 5.000.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n 16 Sertifikasi Bibit

Unggul

Pertanian/Perkebu

nan

Jumlah

Sertifikat

Jenis(Paket) 1 200.000.000 1 300.000.000 1 400.000.000 1 400.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

17 Pengadaan Alat

dan Mesin (Hand

Tractor)

Jumlah

Traktor,

Cultivator

unit 50 1.540.000.000 50 1.694.000.000 50 1.863.400.000 50 1.863.400.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n 18 Pembangunan

Jalan Usaha Tani

Jumlah JUT unit 10 2.392.000.000 10 2.750.800.000 10 3.163.420.000 10 3.163.420.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

Page 54: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Target Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

LokasiKode Program KegiatanIndikator

Kinerja

Unit Kerja

Peragkat

Daerah

Penanggung

Jawab

Tahun 2020 Tahun 2021

Rp Target Rp

Tahun 2019

Target Kinerja Program/Kegiatan dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja Pada Akhir

Periode Renstra Tujuan Sasaran Satuan

Data

Capaian

Pada Tahun

Awal

Perencanaan

(Thn 2018)

Target Rp

19 Akselerasi

Dampak

Perubahan Iklim

(Pengadaan Benih

dan Pestisida)

Jumlah

Cadangan

Benih dan

Pestisida

287.500.000 330.625.000 380.218.750 - 380.218.750 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

Benih Padi Ton 10 10 10 10 - Kab.

Pangandara

n Insektisida Kg 60 60 60 60 - Kab.

Pangandara

n Rodentisida Kg 550 550 550 550 - Kab.

Pangandara

n Fungisida Kg 50 50 50 50 - Kab.

Pangandara

n 20 Biaya Operasional

Balai Benih

Jumlah

Cadangan

Benih Padi

Varietas Unggul

Bersertifikat

Ton 38 1.150.000.000 38 1.322.500.000 38 1.520.875.000 38 1.520.875.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

21 Pengembangan

Produksi Padi

Organik

Meningkatnya

Produksi Padi

Organik

Ton 45 517.500.000 45 595.125.000 45 684.393.750 45 684.393.750 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n 22 Pengembangan

Komoditas

Biofarmaka

Meningkatnya

Produksi

Tanaman

Biofarmaka

- 200.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

Jahe

Ton

871 897 924 924 - Kab.

Pangandara

n Laos

Ton

34 35 36 36 - Kab.

Pangandara

n Kencur

Ton

40 42 43 43 - Kab.

Pangandara

n Kapulaga

Ton

4.683 4.823 4.968 4.968 - Kab.

Pangandara

n 23 Pengembangan

Sayuran Dataran

Rendah

Meningkatnya

Produksi

Sayuran

575.000.000 690.000.000 805.000.000

- 805.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

175.000.000 200.000.000 150.000.000

Page 55: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Target Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

LokasiKode Program KegiatanIndikator

Kinerja

Unit Kerja

Peragkat

Daerah

Penanggung

Jawab

Tahun 2020 Tahun 2021

Rp Target Rp

Tahun 2019

Target Kinerja Program/Kegiatan dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja Pada Akhir

Periode Renstra Tujuan Sasaran Satuan

Data

Capaian

Pada Tahun

Awal

Perencanaan

(Thn 2018)

Target Rp

Cabai Merah

Ton

267 275 284 284 - Kab.

Pangandara

n Buncis

Ton

51 52 54 54 - Kab.

Pangandara

n Tomat

Ton

30 31 32 32 - Kab.

Pangandara

n Cabai Keriting

Ton

21 22 23 23 - Kab.

Pangandara

n Cabai Rawit

Ton

212 219 225 225 - Kab.

Pangandara

n 24 Pengembangan

Bibit Manggis dan

Bibit Durian

Jumlah

Kawasan

Pengembangan

Buah Manggis

dan Durian

Ha 2.000 106.461.250 2.000 122.430.438 2.000 140.795.003 2.000 140.795.003 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

25 Penyusunan

database Potensi

produk pangan

Jumlah

Database

Potensi Produk

Dokumen 1 220.500.000 1 231.525.000 1 243.101.250 1 243.101.250 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

nproduk pangan Potensi Produk

Pangan

n

26 Penyusunan

Database Irigasi

Jumah

Database

Irigasi

Dokumen 1 264.500.000 1 304.175.000 - - Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n 27 Gerakan

Pengendalian OPT

Luas

Pengendalian

serangan OPT

Ha 550 219.006.000 450 251.856.900 350 289.635.435 350 289.635.435 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n 28 Pembangunan

Kebun Buah

Jumlah Kebun

Buah

unit 1 2.000.000.000 1 2.000.000.000 1 2.000.000.000 1 2.000.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n 29 Pengembangan

Tanaman Jeruk

Luas Kawasan

Pengembangan

Buah Jeruk

Ha 20 747.500.000 20 859.625.000 20 988.568.750 20 988.568.750 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

30

Pembangunan

Gudang

Penyimpanan

Gabah

Jumlah Gudang

Unit 1 5.750.000.000 1 6.612.500.000 1 7.604.375.000

1 7.604.375.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

31 Kg 650 250.000.000 700 275.000.000 700 300.000.000 700 300.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

Pengendalian OPT

Tanaman

Perkebunan

Jumlah obat-

obatan untuk

pengendalian

Page 56: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Target Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

LokasiKode Program KegiatanIndikator

Kinerja

Unit Kerja

Peragkat

Daerah

Penanggung

Jawab

Tahun 2020 Tahun 2021

Rp Target Rp

Tahun 2019

Target Kinerja Program/Kegiatan dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja Pada Akhir

Periode Renstra Tujuan Sasaran Satuan

Data

Capaian

Pada Tahun

Awal

Perencanaan

(Thn 2018)

Target Rp

Lt 120 150 150 150 - Kab.

Pangandara

n32 Pembinaan

Kelembagaan

Kelompok Bidang

Perkebunan

Jumlah

kelembagaan

kelompok tani

yang dibina

Kelompok 30 215.000.000 30 220.000.000 50 220.000.000 50 220.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

33 Pelatihan Budidaya

Kelapa

Jumlah Peserta Kegiatan 1 55.000.000 1 60.000.000 1 65.000.000 1 65.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n 34 Rehabilitasi

tanaman

perkebunan

Luas Lahan 2.868.000.000 2.868.000.000 2.868.000.000 - 2.868.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n Pala Ha 20 20 20 20 - Kab.

Pangandara

n Cengkeh Ha 20 20 20 20 - Kab.

Pangandara

n Kelapa Ha 20 20 20 20 - Kab.

Pangandara

n Kakao Ha 20 20 20 20 - Kab.

Pangandara

Perkebunan pengendalian

OPT

Pangandara

n Karet Ha 20 20 20 20 - Kab.

Pangandara

n Kopi Ha 20 20 20 20 - Kab.

Pangandara

n35 Sarana dan

Prasarana Pasca

Panen Tembakau

jumlah

penerima

sarana dan

prasarana

pasca panen

tembakau

Kelompok 6 330.000.000 6 350.000.000 6 355.000.000 6 355.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

36 Penyusunan

Statistik

Perkebunan

Jumlah data

statistik

perkebunan.

Dokumen 1 155.000.000 1 160.000.000 1 165.000.000 1 165.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n37 Intensifikasi

Tanaman Cengkeh

Luas Kawasan

Tanaman

Cengkeh

Ha 50 300.000.000 50 350.000.000 50 400.000.000 50 400.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

Page 57: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Target Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

LokasiKode Program KegiatanIndikator

Kinerja

Unit Kerja

Peragkat

Daerah

Penanggung

Jawab

Tahun 2020 Tahun 2021

Rp Target Rp

Tahun 2019

Target Kinerja Program/Kegiatan dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja Pada Akhir

Periode Renstra Tujuan Sasaran Satuan

Data

Capaian

Pada Tahun

Awal

Perencanaan

(Thn 2018)

Target Rp

38 Workshop

pananganan pasca

panen kelapa

Jumlah Peserta Kegiatan 1 100.000.000 1 150.000.000 1 150.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

39 Pelatihan

Kemampuan dan

Keterampilan Kerja

Petani Tembakau

di Lingkungan

Penghasil Bahan

Baku IHT

Jumlah Peserta Kelompok 3 150.000.000 3 200.000.000 3 250.000.000 3 250.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

40 Intensifikasi

Tanaman Kelapa

650.000.000 700.000.000 750.000.000 - 750.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n41 Peningkatan

Kualitas Bahan

Baku Tembakau

1.257.575.900 1.383.333.490 1.521.666.839 - 1.521.666.839 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n 42 Pemeliharaan

Kesehatan dan

Pencegahan

Penyakit Menular

Ternak

Jumlah Ternak ekor 5.000 320.000.000 10.000 640.000.000 20.000 1.280.000.000 20.000 1.280.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

43 Pemusnahan Jumlah Ternak Ekor 2.662 278.300.000 2.928 306.130.000 3.221 336.743.000 3.221 336.743.000 Dinas Kab. 43 Pemusnahan

Ternak yang

Terjangkit Penyakit

Endemik

Jumlah Ternak Ekor 2.662 278.300.000 2.928 306.130.000 3.221 336.743.000 3.221 336.743.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

44 Pencegahan

Penyakit Menular

Ternak

Jumlah Jenis

obat-obat

hewan

jenis 20 255.000.000 25 300.000.000 30 350.000.000 30 350.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n 45 Bimbingan Teknis

Tenaga Ahli

Jumlah

Peserta

orang 93 200.000.000 93 250.000.000 93 300.000.000 93 300.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n 46 Kegiatan

Pengawasan dan

Pembinaan

Penerapan

Kesmavet dan

Kesrawan

Jumlah

penerapan

Kesmavet dan

Kesrawan

Kali 5 130.000.000 7 135.000.000 9 140.000.000 9 140.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

47 Penyusunan

Raperda Pedoman

Operasional

Poskeswan

Jumlah

Raperda

Pedoman

Operasional

Poskeswan

Dokumen 1 75.000.000 1 75.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

Page 58: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Target Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

LokasiKode Program KegiatanIndikator

Kinerja

Unit Kerja

Peragkat

Daerah

Penanggung

Jawab

Tahun 2020 Tahun 2021

Rp Target Rp

Tahun 2019

Target Kinerja Program/Kegiatan dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja Pada Akhir

Periode Renstra Tujuan Sasaran Satuan

Data

Capaian

Pada Tahun

Awal

Perencanaan

(Thn 2018)

Target Rp

48 Pengadaan Lahan

untuk

pembangunan

PUSKESWAN

(Pusat Kesehatan

Hewan)

Luas Lahan m² 500 2.000.000.000 - - Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

49 Penjaminan

Produk Hewan

Yang ASUH

(Aman, Sehat, Utuh

dan Halal)

Jumlah Sarana

dan Prasarana

Kesmavet

(Kesehatan

Masyarakat

Veteriner)

Jenis 7 375.000.000 9 400.000.000 11 425.000.000 11 425.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

Jumlah

Sampel

Pengujian

Buah 1.050 1.050 1.050 1.050 - Kab.

Pangandara

n 50 Peralatan Pusat

Kesehatan Hewan

Jumlah Sarana

dan Prasarana

PUSKESWAN

Unit 1 350.000.000 1 400.000.000 1 450.000.000 1 450.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

51 Penguatan Pusat

Kesehatan Hewan

Jumlah Alat

Pemeriksa

Jenis 50 525.000.000 55 600.000.000 60 650.000.000 60 650.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n 52 Pembangunan Jumlah Unit 1 550.000.000 1 600.000.000 1 650.000.000 1 650.000.000 Dinas Kab. 52 Pembangunan

Puskeswan

Jumlah

Puskeswan

Unit 1 550.000.000 1 600.000.000 1 650.000.000 1 650.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n 53 Pembibitan Dan

Perawatan Ternak

Jumlah Bibit

Unggul Ternak

untuk

masyarakat

13.000.000.000 13.500.000.000 - 13.500.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

Sapi Potong 100 100 100 -

Domba 500 500 500 -

Kambing 500 500 500 -

54 Optimalisasi Data

Peternakan

Jumlah

Database

Populasi

Ternak

Dokumen 1 160.000.000 1 165.000.000 1 170.000.000 1 170.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

55 Restrukturisasi

Peternakan

Jumlah Jenis

Ternak Khas

Pangandaran

Jenis

1 150.000.000 1 150.000.000 1 170.000.000 1 170.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n56 Pencetakan Kebun

Rumput

Luas Lahan Ha 20 1.500.000.000 20 1.700.000.000 20 1.900.000.000 20 1.900.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

Ekor

Page 59: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Target Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

LokasiKode Program KegiatanIndikator

Kinerja

Unit Kerja

Peragkat

Daerah

Penanggung

Jawab

Tahun 2020 Tahun 2021

Rp Target Rp

Tahun 2019

Target Kinerja Program/Kegiatan dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja Pada Akhir

Periode Renstra Tujuan Sasaran Satuan

Data

Capaian

Pada Tahun

Awal

Perencanaan

(Thn 2018)

Target Rp

57 Penelitian dan

Pengembangan

Teknologi

Peternakan Tepat

Guna

Tersedianya

Teknologi

Peternakan

Dokumen 1 150.000.000 1 165.000.000 1 181.500.000 1 181.500.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

58 Pengadaan

Sarana dan

Prasarana

Teknologi

Peternakan Tepat

Guna

Jumlah Jenis

Alat-Alat dan

Mesin

Peternakan

Jenis 30 2.500.000.000 30 2.500.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

59 Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Sarana dan

Prasarana

Teknologi

Peternakan Tepat

Guna

Jumlah Jenis

Sarana dan

Prasarana

Teknologi

Peternakan

Tepat Guna

Jenis 23 40.000.000 - - Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

60 Kegiatan

Penyuluhan

Penerapan

Teknologi

Pertanian/Perkebu

nan Tepat Guna

Jumlah

Peserta

Org 20 150.000.000 20 165.000.000 20 181.500.000 20 181.500.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

nan Tepat Guna 61 Pelatihan dan

Bimbingan

Pengoperasian

Teknologi

Peternakan Tepat

Guna

Jumlah

Peserta

Pelatihan

Org 100 60.000.000 100 70.000.000 100 80.000.000 100 80.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

62 Pembangunan

sarana dan

prasarana pasar

produksi hasil

peternakan

Jumlah

kandang dan

pasar hewan

unit 2 500.000.000 2 700.000.000 2 1.000.000.000 2 1.000.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

63 Promosi Atas Hasil

Produksi

Peternakan

Unggulan Daerah

Jumlah Event

yang diikuti

kali 1 300.000.000 1 350.000.000 1 400.000.000 1 400.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

64 Penyusunan

Raperda Pedoman

Pembangunan dan

Fungsi Rumah

Potong Hewan

Jumlah

Raperda

Pedoman

Pembangunan

dan Fungsi

Rumah Potong

Hewan

Dokumen 1 150.000.000 - - Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

Page 60: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Target Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

LokasiKode Program KegiatanIndikator

Kinerja

Unit Kerja

Peragkat

Daerah

Penanggung

Jawab

Tahun 2020 Tahun 2021

Rp Target Rp

Tahun 2019

Target Kinerja Program/Kegiatan dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja Pada Akhir

Periode Renstra Tujuan Sasaran Satuan

Data

Capaian

Pada Tahun

Awal

Perencanaan

(Thn 2018)

Target Rp

3.01 . 20 Program

Pemberdayaan

Penyuluh

Pertanian

Penumbuhan

Kelompok Tani

% 0,28 0,75 4.789.000.000 0,37 5.067.300.000 0,09 5.056.420.000 0,09 5.056.420.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

Meningkatnya

Klasifikasi/Kela

s Kelompok

Tani

% 20 272 137 60 60 -

1 Pelatihan Petani

dan Pelaku

Agribisnis

Jumlah

Peserta

Kelompok 93 494.000.000 101 546.500.000 105 494.000.000 105 494.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n2 Peningkatan

Kemampuan

Lembaga Petani

(Gapoktan dan

KEP)

Jumlah

Peserta

Gapoktan 9 55.000.000 12 70.000.000 15 85.000.000 15 85.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

3 Peningkatan

Kapasitas Tenaga

Penyuluh

Pertanian/Perkebu

nan

Jumlah

Peningkatan

Kapasitas

Penyuluh

Level/Org 3 170.000.000 - 170.000.000 3 170.000.000 3 170.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

4 Peningkatan

Kesejahtraan

Tenaga Penyuluh

Jumlah

Penyuluh

Pertanian yang

Orang 50 1.530.000.000 49 1.530.000.000 48 1.530.000.000 48 1.530.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

nTenaga Penyuluh

Pertanian/Perkebu

nan

Pertanian yang

meningkat

kesejahteraann

ya

n

5 Peningkatan

Kapasitas Tenaga

Penyuluh Pertanian

Swadaya (PPS)

Jumlah PPS

Yang

Kompetensi

Meningkat

Orang 186 225.000.000 186 225.000.000 186 225.000.000 186 225.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

6 Penyusunan

Programa

Penyuluhan

Pertanian

Jumlah

Dokumen

Dokumen 104 127.600.000 104 140.360.000 104 154.396.000 104 154.396.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

7 Penyusunan RDK

dan RDKK

Jumlah

Dokumen RDK

dan RDKK

Dokumen 104 114.400.000 104 125.840.000 104 138.424.000 104 138.424.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

Page 61: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Target Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

LokasiKode Program KegiatanIndikator

Kinerja

Unit Kerja

Peragkat

Daerah

Penanggung

Jawab

Tahun 2020 Tahun 2021

Rp Target Rp

Tahun 2019

Target Kinerja Program/Kegiatan dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja Pada Akhir

Periode Renstra Tujuan Sasaran Satuan

Data

Capaian

Pada Tahun

Awal

Perencanaan

(Thn 2018)

Target Rp

8 Penyelenggaraan

Penyuluhan

pertanian, (BOP)

Jumlah

Penerima BOP

Orang 172 2.073.000.000 172 2.259.600.000 172 2.259.600.000 172 2.259.600.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

- -

3.05 . 01 Program

Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

Cakupan

layanan

administrasi

perkantoran

% 90 90 1.209.067.613 90 1.315.208.781 90 1.424.145.914 90 1.424.145.914 Dinas

Pertanian

1 Penyediaan Jasa

Surat Menyurat

Jumlah Surat

Yang dikelola

buah 2.310 20.499.336 2.541 22.549.270 2.795 24.804.197 2.795 24.804.197 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n 2 Penyediaan Jasa

Komunikasi,

Sumber Daya Air

dan Listrik

Jumlah

rekening listrik

dan jumlah

rekening

internet yang

dibayar setiap

rekening 22 248.400.000 22 273.240.000 22 300.564.000 22 300.564.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

dibayar setiap

bulan 3 Penyediaan Jasa

Pengamanan

Kantor

Jumlah SDM

Keamanan

setiap bulan

orang 2 39.000.000 2 41.600.000 2 44.200.000 2 44.200.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n 4 Penyediaan Alat

Tulis Kantor

Jenis ATK

yang dibeli

jenis 92 263.538.000 92 289.891.800 92 318.880.980 92 318.880.980 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n 5 Penyediaan

Barang Cetakan

dan Penggandaan

Jenis Barang

yang di cetak

dan

digandakan

jenis 6 66.376.970 6 73.014.667 6 80.316.134 6 80.316.134 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

6 Penyediaan

Komponen Instalasi

Listrik/Penerangan

Bangunan Kantor

Jenis

komponen

instalasi listrik

yang dibeli

jenis 19 6.628.380 19 7.291.218 19 8.020.340 19 8.020.340 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

7 Penyediaan Bahan

Bacaan dan

Peraturan

Perundang-

Undangan

Jenis dan

jumlah bahan

bacaan yang

dibeli tiap bulan

eksemplar 182 33.181.830 182 36.500.013 182 40.150.014 182 40.150.014 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

Page 62: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Target Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

LokasiKode Program KegiatanIndikator

Kinerja

Unit Kerja

Peragkat

Daerah

Penanggung

Jawab

Tahun 2020 Tahun 2021

Rp Target Rp

Tahun 2019

Target Kinerja Program/Kegiatan dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja Pada Akhir

Periode Renstra Tujuan Sasaran Satuan

Data

Capaian

Pada Tahun

Awal

Perencanaan

(Thn 2018)

Target Rp

8 Penyediaan

Makanan dan

Minuman

Jenis dan

jumlah

makanan dan

minuman yang

dibeli

dus 6.772 118.511.859 7.111 124.437.452 7.111 124.437.452 7.111 124.437.452 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

9 Rapat-Rapat

Koordinasi dan

Konsultasi Ke Luar

Daerah

Jumlah Rapat-

rapat kordinasi

dan konsultasi

ke luar daerah

yang diikuti

kali 60 164.031.237 65 180.434.361 70 198.477.797 70 198.477.797 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

10 Penyediaan Jasa

Penunjang

Kegiatan

Perkantoran dan

Rumah Tangga

Jumlah SDM

Penunjang

Kegiatan

Perkantoran

dan Rumah

Tangga setiap

bulan

orang 9 179.400.000 9 189.800.000 9 200.200.000 9 200.200.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

11 Penyediaan Jasa

Pemeliharaan dan

Perizinan

Kendaraan

Dinas/Operasional

Jumlah

Kendaraan

yang berizin

unit 23 69.500.000 23 76.450.000 23 84.095.000 23 84.095.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

3.05 . 02 Program

Peningkatan

Cakupan

sarana dan

% 10 20 1.274.627.231 30 1.341.712.798 40 1.475.884.077 40 1.475.884.077 Dinas

Pertanian

Kab.

PangandaraPeningkatan

Sarana dan

Prasarana

Aparatur

sarana dan

prasarana

aparatur kondisi

baik

Pertanian Pangandara

n

Jumlah

Kendaran

Dinas/Operasio

nal

- 732.050.000 - 805.255.000 - 805.255.000 Kab.

Pangandara

n

Kendaraan

Roda Empat

- -

Kendaraan

Roda Dua

17 15 15 15 -

2 Pengadaan

Perlengkapan

Gedung Kantor

Jumlah dan

jenis

perlengkapan

gedung kantor

yang dibeli

Jenis/unit 3 108.900.000 3 119.790.000 3 131.769.000 3 131.769.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

3 Pengadaan

Mebeleur

Jumlah dan

jenis mebeleur

yang dibeli

jenis/buah 4 107.543.131 4 112.920.288 4 124.212.316 4 124.212.316 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

unit

1 Pengadaan

Kendaraan

Dinas/Operasional

715.500.000 Dinas

Pertanian

Page 63: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Target Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

LokasiKode Program KegiatanIndikator

Kinerja

Unit Kerja

Peragkat

Daerah

Penanggung

Jawab

Tahun 2020 Tahun 2021

Rp Target Rp

Tahun 2019

Target Kinerja Program/Kegiatan dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja Pada Akhir

Periode Renstra Tujuan Sasaran Satuan

Data

Capaian

Pada Tahun

Awal

Perencanaan

(Thn 2018)

Target Rp

4 Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Gedung Kantor

Jumlah dan

luas gedung

kantor yang

dipelihara

unit/m² 405m² 60.500.000 405m² 66.550.000 405m² 73.205.000 405m² 73.205.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

5 Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Kendaraan

Dinas/Operasional

Jenis dan

jumlah

kendaraan

yang dipelihara

jenis/unit 7 28.084.100 7 30.892.510 7 33.981.761 7 33.981.761 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

6 Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Perlengkapan

Gedung Kantor

Jumlah dan

jenis

perlengkapan

gedung kantor

yang dipelihara

jenis/unit 5 12.100.000 5 13.310.000 5 14.641.000 5 14.641.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

7 Penyediaan

Gedung Kantor

Terbayarnya

Sewa Gedung

Kantor

tahun 1 242.000.000 1 266.200.000 1 292.820.000 1 292.820.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n3.05 . 03 'Program

Peningkatan

Disiplin

Aparatur

Meningkatnya

kedisiplinan

aparatur

% 90 90 42.000.000 90 96.558.000 90 152.413.800 90 152.413.800 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

1 Pengadaan

Pakaian Dinas

Tersedianya

Pakaian Dinas

paket 1 96.558.000 1 106.213.800 1 106.213.800 Dinas

Pertanian

Kab.

PangandaraPakaian Dinas

Beserta

Perlengkapannya

Pakaian Dinas Pertanian Pangandara

n

2 Pengadaan

Pakaian Khusus

Hari-Hari Tertentu

Tersedianya

Pakaian

Khusus Hari-

hari Tertentu

paket 1 42.000.000 1 46.200.000 1 46.200.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

3.05 . 06 Program

Peningkatan

Pengembangan

Sistem

Pelaporan

Capaian Kinerja

dan Keuangan

Cakupan

pelaporan

capaian kinerja

dan keuangan

yang baik

% 90 90 410.224.938 90 444.462.499 90 562.743.819 90 562.743.819 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

1 Penyusunan

Laporan Capaian

Kinerja dan Ikhtisar

Realisasi Kinerja

SKPD

dokumen

laporan kinerja

Dokumen 5 21.115.700 5 23.228.000 5 55.550.000 5 55.550.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

Page 64: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Target Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

LokasiKode Program KegiatanIndikator

Kinerja

Unit Kerja

Peragkat

Daerah

Penanggung

Jawab

Tahun 2020 Tahun 2021

Rp Target Rp

Tahun 2019

Target Kinerja Program/Kegiatan dan Kerangka Pendanaan

Kondisi Kinerja Pada Akhir

Periode Renstra Tujuan Sasaran Satuan

Data

Capaian

Pada Tahun

Awal

Perencanaan

(Thn 2018)

Target Rp

2 Penyusunan

Pelaporan

Keuangan

Semesteran

dokumen

laporan

keungan

semesteran

Dokumen 2 12.112.100 2 13.323.310 2 1.332.331 2 1.332.331 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

3 Penyusunan

Pelaporan

Keuangan Akhir

Tahun

dokumen

laporan

keuangan akhir

tahun

Dokumen 1 10.781.100 1 11.859.200 1 13.045.000 1 13.045.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

4 Penyusunan

Perencanaan

Program dan

Kegiatan SKPD

Dokumen

Perencanaan

Dokumen 7 201.697.000 7 221.867.000 7 244.053.000 7 244.053.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

5 Penyelenggaraan

Pengelolaan

Sistem Informasi

Pengelolaan

Keuangan Daerah

Jumlah SDM

Operator

keuangan

setiap bulan

org 1 39.100.000 1 41.700.000 1 44.300.000 1 44.300.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

6 Penyelenggaraan

Pengelolaan

Sistem Informasi

Pengelolaan

Barang Daerah

Jumlah SDM

Operator BMD

setiap bulan

org 1 36.100.000 1 38.700.000 1 41.300.000 1 41.300.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

Barang Daerah

7 Penyusunan

Renstra SKPD

Dokumen

Renstra SKPD

Dokumen - - 1 60.000.000 1 60.000.000 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n 8 Monitoring dan

Evaluasi Program

dan Kegiatan

SKPD

Jumlah

Pelaksanaan

Kegiatan

Bulan 12 89.319.038 12 93.784.989 12 103.163.488 12 103.163.488 Dinas

Pertanian

Kab.

Pangandara

n

Page 65: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama Perangkat Daerah : Dinas Pertanian

Target Renja

Perangkat Daerah

Tahun 2017

Realisasi Renja

Perangkat Daerah

Tahun 2017

Tingkat Realisasi

(%)

Realisasi Capaian

Program dan Kegiatan

s/d Tahun Berjalan

(2018)

Tingkat Capaian

Realisasi Target

Renstra (%)

3 5 6 7 8=(7/6) 9 10=(5+7+9) 11=(10/4)

Urusan Pertanian

Bidang Urusan Pertanian

Terfasilitasinya

Pelayanan Administrasi

Perkantoran

540 %

80 80 100,00% 80 160 30%

Terpenuhinya

Kebutuhan komunikasi,

sumber daya air dan

listrik

600 %

100 100 100,00% 100 200 33%

Terlaksananya

Koordinasi dalam dan

luar daerah

600 %

100 100 100,00% 100 200 33%

Penyediaan Jasa Surat Menyurat Terpenuhinya

Kebutuhan surat

menyurat

72 Bulan

12 12 12 100,00% 12 36 50%

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber

Daya Air dan Listrik

Terpenuhinya

Kebutuhan jasa

komunikasi, sumber

daya air dan listrik

72 Bulan

12 12 12 100,00% 12 36 50%

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor Terjaganya Kebersihan 72 Bulan

12 12 12 100,00% - 24 33%

Penyediaan Jasa Pengamanan Kantor Terjaganya Keamanan

Kantor

60 Bulan

12 12 100,00% 12 24 40%

Penyediaan Alat Tulis Kantor Terpenuhinya

Kebutuhan Logistik

Berupa Alat Tulis

Kantor

72 Bulan

12 12 12 100,00% 12 36 50%

Penyediaan Barang Cetakan dan

Penggandaan

Terpenuhinya Biaya

Percetakan dan

Penggandaan

72 bulan

12 12 12 100,00% 12 36 50%

Penyediaan Komponen Instalasi

Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

Terfasilitasinya Biaya

Komponen instalasi

Listrik

72 bulan

12 12 12 100,00% 12 36 50%

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan

Perundang-Undangan

Terpenuhinya Biaya

Penyediaan Bahan

Bacaan dan Peraturan

Perundang-undangan

72 bulan

12 12 12 100,00% 12 36 50%

Penyediaan Makanan dan Minuman Terpenuhinya Makan

dan Minum Kegiatan

Kantor

72 bulan

12 12 12 100,00% 12 36 50%

Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Ke

Luar Daerah

Tersedianya Biaya

Perjalanan Dinas Luar

Daerah

72 Bulan

12 12 12 100,00% 12 36 50%

Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi

Dalam Daerah

Tersedianya Biaya

Perjalanan Dinas

Dalam Daerah

72 Bulan

12 12 12 100,00% 12 36 50%

Penyediaan Jasa Penunjang Kegiatan

Perkantoran dan Rumah Tangga

Terpenuhinya

Kebutuhan Jasa

Penunjang Kegiatan

21 orang

Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

1 2 4

Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja Perangkat Daerah dan

Pencapaian Renstra Perangkat Daerah s/d Tahun 2018

Kabupaten Pangandaran

Tabel T-C.29.

Kode

Indikator Kinerja

Program (outcomes) /

Kegiatan (Output) Realisasi Target Kinerja

Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s/d

tahun 2016 (n-3)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun

Lalu (n-2) Target Program

dan Kegiatan

(Renja Perangkat

Daerah Tahun

2018 (n-1))

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra

Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan (n-1)

Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah

Dan Program/Kegiatan

Target Kinerja Capaian

Program (Renstra Perangkat

Daerah) Tahun 2021

Penunjang Kegiatan

Perkantoran dan

Rumah Tangga 1 2 2 100,00% 9 12 57%

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan

Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

Terbayarnya Pajak

Kendaraan Bermotor

10 jenis

2 2 2 100,00% 2 6 60%

Tersedianya Kendaraan

Roda Empat dan Roda

2

125 unit

45 0,00% - 0%

Tersedianya Peralatan

Gedung Kantor

54 jenis

8 8 100,00% 5 13 24%

Terpeliharanya Gedung

Kantor

72 bulan

12 12 100,00% 12 24 33%

Pengadaan Kendaraan Dinas/Operasional Tersedianya Kendaran

Dinas/Operasional

- unit

- - - #DIV/0!

Kendaraan Roda

Empat

1 -

- - - 0%

Kendaraan Roda Dua 124 - - 45 0 0,00% - 0%

Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor Tersedianya

Penglengkapan

Gedung Kantor

24 Jenis

7 3 3 100,00% 5 15 63%

Pengadaan Mebeleur Tersedianya Mebeleur 24 jenis

- 4 4 100,00% 6 10 42%

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung

Kantor

Terfasilitasinya

Pemeliharaan Gedung

Kantor

72 bulan

12 12 12 100,00% 12 36 50%

Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan

Dinas/Operasional

Terfasilitasinya

Pemelihaaran

Kendaraan Dinas

49 unit

28 7 7 100,00% 9 44 90%

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan

Gedung Kantor

Terfasilitasinya

Pemelihaara

Perlengkapan Gedung

Kantor

30 jenis

5 5 5 100,00% 5 15 50%

Pengadaan Komputer Terpenuhinya

Kebutuhan Komputer

92 unit

- 14 0 0,00% - 0%

Penyediaan Gedung Kantor Tersedianya Gedung

Kantor

5 unit

1 1 1 100,00% 1 3 60%

Rehabilitasi Gedung BP3K dan Pengadaan

Sarana Pendukung Penyuluhan (DAK)

Terlaksananya

rehabilitasi gedung

BP3K dan pengadaan

sarana pendukung

penyuluhan untuk

meningkatkan kualitas

gedung dan sarana

penyuluhan.

10 Unit

10 - 0 0,00% 10 100%

Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan

Gedung Kantor

Terfasilitasinya

Pemelihaaran

Peralatan Gedung

Kantor

- Jenis

- 0,00% - - #DIV/0!

Program Peningkatan Sarana dan Prasarana

Aparatur

Page 66: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Target Renja

Perangkat Daerah

Tahun 2017

Realisasi Renja

Perangkat Daerah

Tahun 2017

Tingkat Realisasi

(%)

Realisasi Capaian

Program dan Kegiatan

s/d Tahun Berjalan

(2018)

Tingkat Capaian

Realisasi Target

Renstra (%)

3 5 6 7 8=(7/6) 9 10=(5+7+9) 11=(10/4)1 2 4

Kode

Indikator Kinerja

Program (outcomes) /

Kegiatan (Output) Realisasi Target Kinerja

Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s/d

tahun 2016 (n-3)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun

Lalu (n-2) Target Program

dan Kegiatan

(Renja Perangkat

Daerah Tahun

2018 (n-1))

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra

Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan (n-1)

Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah

Dan Program/Kegiatan

Target Kinerja Capaian

Program (Renstra Perangkat

Daerah) Tahun 2021

Meningkatnya

kedisiplinan aparatur

570 %

90 90 99 110,00% 100 289 51%

Pengadaan Pakaian Dinas Beserta

Perlengkapannya

Tersedianya Pakaian

Dinas

4 paket

- - 0 0,00% - 0%

Pengadaan Pakaian Khusus Hari-Hari

Tertentu

Tersedianya Pakaian

Khusus Hari-hari

Tertentu

3 paket

- 1 0 0,00% - 0%

Peningkatan Displin dan Budaya Kerja

Aparatur

Meningkatnya Disiplin

dan Dudaya Kerja

Aparatur

100 org

- 50 0 0,00% - 0%

Pengadaan Mesin/Kartu Absensi Jumlah Mesin Absensi 1 unit - 1 0 0,00% - 0%

Tersajinya Laporan

Capaian Kinerja dan

Keuangan

84 Dokumen

14 14 14 100,00% 14 42 50%

Tersajinya

Perencanaan Program

dan Kegiatan SKPD

44 Dokumen

7 7 7 100,00% 7 21 48%

Tersedianya Pengelola

Aplikasi Keuangan

Daerah

24 orang

2 4 1 25,00% 1 4 17%

Tersedianya Pengelola

Aplikasi Barang Milik

Daerah

12 orang

2 2 1 50,00% 1 4 33%

Tersedianya Pengelola

Aplikasi Sistem

Informasi Pertanian

4 orang

- - 0 0,00% - - 0%

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan

Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Tersajinya Laporan

Capaian Kinerja dan

Keuangan

28 Dokumen

4 4 4 100,00% 4 12 43%

Penyusunan Pelaporan Keuangan

Semesteran

Tersajinya Laporan

Keuangan Semesteran

12 Dokumen

2 2 2 100,00% 2 6 50%

Penyusunan Pelaporan Prognosis

Realisasi Anggaran

Jumlah Dokumen 60 Dokumen

- 12 0 0,00% - - 0%

Penyusunan Pelaporan Keuangan Akhir

Tahun

Jumlah Dokumen 6 Dokumen

1 1 1 100,00% 1 3 50%

Penyusunan Perencanaan Program dan

Kegiatan SKPD

Jumlah Dokumen 42 Dokumen

7 7 7 100,00% 7 21 50%

Penyelenggaraan Pengelolaan Sistem

Informasi Pengelolaan Keuangan Daerah

Tersedianya Pengelola

Aplikasi Pengelolaan

Keuangan Daerah

24 org

2 4 1 25,00% 1 4 17%

Penyelenggaraan Pengelolaan Sistem

Informasi Pengelolaan Barang Daerah

Tersedianya Pengelola

Aplikasi Barang Milik

Daerah

12 org

2 2 1 50,00% 1 4 33%

Penyusunan Renstra SKPD Tersajinya Renstra

SKPD

3 Dokumen

1 1 1 100,00% - 2 67%

Monitoring dan Evaluasi Program dan

Kegiatan SKPD

Jumlah Pelaksanaan

Kegiatan

72 Bulan

12 12 0 0,00% - 12 17%

Meningkatnya Indeks

Nilai Tukar Petani

406 indeks

- 0,00% - 0%

Pelatihan Petani dan Pelaku Agribisnis Terlatihnya Petani dan

Pelaku Agribisnis

560 Kelompok

87 0 0,00% - 0%

Peningkatan Kemampuan Lembaga Petani Meningkatnya 46 Gapoktan

Program Peningkatan Kesejahteraan Petani

Program Peningkatan Pengembangan Sistem

Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

'Program Peningkatan Disiplin Aparatur

(Gapoktan dan KEP) Kemampuan Lembaga

Petani (Gapoktan) 3 0 0,00% - 0%

Meningkatnya Jumlah

Penyuluh Pertanian

Swadaya (rasio

penyuluh terhadap

pendampingan)

465 Orang

93 93 100,00% 488 581 125%

Peningkatan Kapasitas Tenaga Penyuluh

Pertanian/Perkebunan

Meningkatnya

Kompetensi Penyuluh

Pertanian

9 Level/Org

- 3 0 0,00% - 0%

Peningkatan Kesejahtraan Tenaga

Penyuluh Pertanian/Perkebunan

Meningkatkan

Kesejahtraan Penyuluh

Pertanian

307 Orang

- 55 0 0,00% - 0%

Peningkatan Kapasitas Tenaga Penyuluh

Pertanian Swadaya (PPS)

Meningkatnya

Kompetensi Penyuluh

Pertanian Swadaya

837 Orang

- 93 0 0,00% - 0%

Pengadaan Kendaraan Operasional Jumlah Kendaraan

Operasional

- -

- 0 0,00% - #DIV/0!

Roda Dua 19 Unit - 0 0,00% - 0%

Roda Empat 1 Unit - 0 0,00% - 0%

Peningkatan Kelembagaan Penyuluh

Pertanian

Meningkatnya

Pengetahuan, Sikap

dan Keterampilan

Penyuluh

org

359 359 #DIV/0!

Penyusunan Programa Penyuluhan

Pertanian

Tersusunnya Program

Penyuluhan Pertanian

Tk. Desa, Kecamatan,

Kabupaten

520 Dokumen

104 - #DIV/0! 104 20%

Penyelenggaraan Penyuluhan pertanian,

(BOP)

Terdampinginya

kelompok tani di

kabupaten

pangandaran untuk

meningkatkan kinerja

penyuluhan pertanian

(PNS dan Non PNS)

6.053 Kelompok

971 - 0%

Lancaranya Kegiatan

Penyuluhan Pertanian

Bln 12 12 12 100,00% 12

36 #DIV/0!

Program Pemberdayaan Penyuluh Pertanian

Page 67: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Target Renja

Perangkat Daerah

Tahun 2017

Realisasi Renja

Perangkat Daerah

Tahun 2017

Tingkat Realisasi

(%)

Realisasi Capaian

Program dan Kegiatan

s/d Tahun Berjalan

(2018)

Tingkat Capaian

Realisasi Target

Renstra (%)

3 5 6 7 8=(7/6) 9 10=(5+7+9) 11=(10/4)1 2 4

Kode

Indikator Kinerja

Program (outcomes) /

Kegiatan (Output) Realisasi Target Kinerja

Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s/d

tahun 2016 (n-3)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun

Lalu (n-2) Target Program

dan Kegiatan

(Renja Perangkat

Daerah Tahun

2018 (n-1))

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra

Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan (n-1)

Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah

Dan Program/Kegiatan

Target Kinerja Capaian

Program (Renstra Perangkat

Daerah) Tahun 2021

Kegiatan Penyelenggaraan Penyuluhan

Pertanian (BOP Provinsi)

Terfasilitasinya BOP

Penyuluh Pertanian

72 Bln 12 12 12 100,00% 12

36 50%

Terlaksananya

Pameran Promosi Atas

Hasil Produksi

Pertanian Unggulan

Daerah

6 kali

1 1 4 400,00% 3 8 133%

Promosi Atas Hasil Produksi Pertanian

Unggulan Daerah

Terlaksananya

Pameran Promosi Atas

Hasil Produksi

Pertanian Unggulan

Daerah

14 event

1 1 4 400,00% 3 8 57%

Fasilitasi Sarana dan Kelembagaan Unit

Pemasaran Poktan/Gapoktan (UPPG)

Meningkatnya

Optimalisasi Fungsi

Unit Pemasaran Poktan

dan Gapoktan (UPPG)

6 unit

- 6 6 100%

Penanganan Pasca Panen dan

Pengolahan Hasil Pertanian

Tumbuh dan

Berkembangnya Usaha

Pengolahan Hasil

Tanaman Pangan dan

Hortikultura

10 unit

- 10 10 100%

Meningkatnya Produksi - -

- -

Padi 1.310.531 Ton 229.154 203.682 192.953,95 94,73% 235.096 657.204 50%

Jagung 53.057 Ton 497 9.900 4.739,59 47,87% 511 5.748 11%

Kedelai 13.438 Ton 5.474 1.500 541,20 36,08% 5.865 11.880 88%

Durian 30.020 Ton 95 5.654 2.299,20 40,67% 105 2.499 8%

Manggis 12.333 Ton 84.430 2.323 0,40 0,02% 93.084 177.514 1439%

Jahe 4.231 Ton 797 797 362,08 45,43% 829.277 830.436 19626%

Laos 170 Ton 312 32 65,55 204,85% 325.141 325.519 191603%

Kencur 204 Ton 136 38 61,81 162,64% 141.016 141.213 69267%

Kapulaga 23.432 Ton 4.170 4.414 1.598,36 36,21% 4.338 10.106 43%

Cabai Merah 1.338 Ton 30 252 76,10 30,20% 90 196 15%

Buncis 255 Ton 15 48 21,50 44,79% 38 75 29%

Tomat 149 Ton 30 28 12,50 44,64% 90 133 89%

Cabai Rawit 1.062 Ton 10 200 149,50 74,75% 30 190 18%

Kelapa 868.041.600 Butir 57.258.500 114.000.000 125.610.299 110,18% 177.436.000 360.304.799 42%

Karet 5.439 ton 173 346 333,30 96,43% 294 800 15%

Cengkeh 1.230 ton 74 78 81,80 104,65% 74 230 19%

Pala 141 ton 7 9 10,03 111,59% 31 48 34%

Tembakau 472 ton - 30 49,98 166,60% 36 86 18%

Kakao 8.497 ton 211 540 209,01 38,71% 648 1.068 13%

Kopi 5.301 ton 145 337 303,02 89,96% 404 852 16%

Penyusunan Kebijakan Pencegahan Alih

Fungsi Lahan Pertanian

Tersusunnya Raperda

Pencegahan Alih

Fungsi Lahan Pertanian

1 Dokumen

- 0,00% - 0%

Pengembangan Agribisnis Jagung Meningkatnya Produksi

Jagung

52.561 Ton

9.900 0,00% - 0%

Perluasan Area Tanam Kedelai Meningkatnya Produksi 7.963 Ton

Program Peningkatan Produksi

Pertanian/Perkebunan

Program Peningkatan Pemasaran Hasil Produksi

Pertanian

Perluasan Area Tanam Kedelai Meningkatnya Produksi

Kedelai

7.963 Ton

1.500 0,00% - 0%

Komisi Pengawas Penyedia Pupuk dan

Pestisida

Terawasinya

Pendistribusian Pupuk

Bersubsidi

83.160 Ton

- 7.680 7.680 9%

urea 37.255 - 7.451 0,00% - 0%

sp- 36 10.535 - 2.107 0,00% - 0%

za 255 - 51 0,00% - 0%

npk 27.265 - 5.453 0,00% - 0%

organik 7.850 - 1.570 0,00% - 0%

Pembangunan Sumber-Sumber Air (

Pembangunan Embung) DAK

Bertamabahnya fasilitas

sumber-sumber air di

wilayah kab.

Pangandaran

13 Titik

2 3 0 0,00% 2 15%

Pembangunan Sumber-Sumber Air (

Pembangunan Dam Parit )

Bertamabahnya fasilitas

sumber-sumber air di

wilayah kab.

Pangandaran

54 Titik

9 5 0 0,00% 10 19 35%

Pembangunan Sumber-Sumber Air (

Pembangunan Long Storage)

Bertamabahnya fasilitas

sumber-sumber air di

wilayah kab.

Pangandaran

6 Titik

3 3 0,00% 3 50%

Pembangunan Sumber-Sumber Air (

Pembangunan irigasi air tanah dangkal)

Bertamabahnya fasilitas

sumber-sumber air di

wilayah kab.

Pangandaran

37 Titik

15 10 0,00% 15 41%

Rehabilitasi saluran irigasi Terehabilitasinya

saluran irigasi guna

menyalurkan air ke

lahan pertanian

57 Titik

2 5 0 0,00% 2 4%

Pembangunan Jaringan Irigasi Pedesaan Bertambahnya saluran

irigasi guna

menyalurkan air ke

lahan pertanian

148 Titik

3 5 0 0,00% 3 2%

Pembangunan Saluran/Jaringan Irigasi

Tersier

Bertambahnya saluran

irigasi guna

menyalurkan air ke

lahan pertanian

33 Titik

4 0,00% - 0%

Pembangunan Sumur Pantek Bertambahnya fasilitas

sumber-sumber air di

wilayah kab.

Pangandaran

51 Titik

10 0,00% - 0%

Penyediaan Tanah Untuk Balai Benih Tersedianya Tanah

Untuk Pembangunan

Balai Benih

1 Lokasi

1 0,00% - 0%

Pembangunan Balai Benih Tersedianya Balai

Benih

4 unit

1 1 100,00% 1 25%

Motor 1 1 100,00% 1 #DIV/0!

Mobil 1 1 100,00% 1 #DIV/0!

Page 68: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Target Renja

Perangkat Daerah

Tahun 2017

Realisasi Renja

Perangkat Daerah

Tahun 2017

Tingkat Realisasi

(%)

Realisasi Capaian

Program dan Kegiatan

s/d Tahun Berjalan

(2018)

Tingkat Capaian

Realisasi Target

Renstra (%)

3 5 6 7 8=(7/6) 9 10=(5+7+9) 11=(10/4)1 2 4

Kode

Indikator Kinerja

Program (outcomes) /

Kegiatan (Output) Realisasi Target Kinerja

Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s/d

tahun 2016 (n-3)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun

Lalu (n-2) Target Program

dan Kegiatan

(Renja Perangkat

Daerah Tahun

2018 (n-1))

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra

Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan (n-1)

Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah

Dan Program/Kegiatan

Target Kinerja Capaian

Program (Renstra Perangkat

Daerah) Tahun 2021

Sertifikasi Bibit Unggul

Pertanian/Perkebunan

Jumlah Sertifikat 5 Jenis(Paket)

- 0,00% - 0%

Pengadaan Alat dan Mesin (Hand Tractor) Jumlah Traktor,

Cultivator

281 unit

18 0,00% - 0%

Pembangunan Jalan Usaha Tani Meningkatnya Akses

Jalan Menuju Lahan

Pertanian

50 unit

- 0,00% - 0%

Akselerasi Dampak Perubahan Iklim

(Pengadaan Benih dan Pestisida)

Tersedianya Cadangan

Benih dan Pestisida

- -

- 0,00% - #DIV/0!

Benih Padi 40 Ton 65 65 100,00% 65 163%

Pestisida 3 Jenis 3 2 66,67% 2 67%

Biaya Operasional Balai Benih Tersedianya Cadangan

Benih Padi Varietas

Unggul Bersertifikat

152 Ton

- #DIV/0! - 0%

Penyusunan RDK dan RDKK Tersusunnya RDK dan

RDKK

312 Dokumen

- #DIV/0! - 0%

Pengembangan Posluhdes Meningkatnya Kualitas

dan Kuantitas Kegiatan

Penyuluhan

93 Desa

20 20 100,00% 73 93 100%

Cetak Sawah Baru Bertambahnya Lahan

Sawah

50 Ha

- 0,00% - 0%

Konservasi Lahan Pertanian Abadi Terwujudnya

Keamanan Konservasi

Lahan Pertanian Abadi

16.426 Ha

- 0,00% - 0%

Pengembangan Produksi Padi Organik Meningkatnya Produksi

Padi Organik

180 Ton

- 0,00% - 0%

Pengembangan Komoditas Biofarmaka Meningkatnya Produksi

Tanaman Biofarmaka

- -

- - #DIV/0!

Jahe 4.359 Ton 821 0 0,00% 829.277 829.277 19025%

Laos 170 Ton 32 0 0,00% 325.141 325.141 191381%

Kencur 202 Ton 38 0 0,00% 141.016 141.016 69897%

Kapulaga 23.435 Ton 4.414 0 0,00% 4.338 4.338 19%

Pengembangan Sayuran Dataran Rendah Meningkatnya Produksi

Sayuran

- -

- - #DIV/0!

Cabai Merah 1.338 Ton 252 0,00% - 0%

Buncis 255 Ton 48 0,00% - 0%

Tomat 149 Ton 28 0,00% - 0%

Cabai Keriting 106 Ton 20 0,00% - 0%

Cabai Rawit 1.062 Ton 200 0,00% - 0%

Pengembangan Bibit Manggis dan Bibit

Durian

Terciptanya Kawasan

Pengembangan Buah

Manggis dan Durian

6.076 Ha

16 0,00% - 0%

Penyusunan database Potensi produk

pangan

Tersedianya Database

Potensi Produk Pangan

5 Dokumen

1 0 0,00% 1 1 20%

Penyusunan Database Irigasi Tersedianya Database

Irigasi

4 Dokumen

1 0,00% - 0%

Gerakan Pengendalian OPT Terkendalinya

serangan OPT

2.750 Ha

750 750 100,00% 750 27%

Pembangunan Kebun Buah Terbangunnya Kebun

Buah

5 unit

1 0,00% - 0%

Pengembangan Tanaman Jeruk Terciptanya Kawasan 80 Ha

Pengembangan Buah

Jeruk - #DIV/0! - 0%

Pembangunan Gudang Penyimpanan

Gabah

Jumlah Gudang 4 Unit

- #DIV/0! - 0%

Pengendalian OPT Tanaman Perkebunan Tersedianya obat-

obatan untuk

pengendalian OPT

3.250 Kg

600 0,00% - 0%

620 Lt 100 0,00% - 0%

Pembinaan Kelembagaan Kelompok

Bidang Perkebunan

Terbinannya

kelembagaan kelompok

tani.

190 Kelompok

30 0,00% - 0%

Pelatihan Budidaya Kelapa Untuk meningkatkan

produksi dan

produktivitas tanaman

kelapa.

Terselenggaranya

pengembangan

tanaman kelapa

5 Kegiatan

1 0,00% - 0%

Rehabilitasi tanaman perkebunan Terlaksananya

Rehabilitasi tanaman

perkebunan

600 Ha

120 20 16,67% 20 3%

Pala 100 Ha 20 0,00% - 0%

Cengkeh 100 Ha 20 0,00% - 0%

Kelapa 100 Ha 20 0,00% - 0%

Kakao 100 Ha 20 0,00% - 0%

Karet 100 Ha 20 0,00% - 0%

Kopi 100 Ha 20 0,00% - 0%

Sarana dan Prasarana Pasca Panen

Tembakau

Terfasilitasinya sarana

dan prasarana pasca

panen tembakau

28 Kelompok

2 0,00% - 0%

Penyusunan Statistik Perkebunan Tersedianya data

statistik perkebunan.

6 Dokumen

1 1 1 100,00% 1 3 50%

Intensifikasi Tanaman Cengkeh Meningkatnya Kawasan

dan produktivitas

Tanaman Cengkeh

220 Ha

20 0,00% - 0%

Workshop pananganan pasca panen

kelapa

Meningkatnya Produksi

dan produktivitas

tanaman kelapa

2 Kegiatan

- 0,00% - 0%

Pelatihan Kemampuan dan Keterampilan

Kerja Petani Tembakau di Lingkungan

Penghasil Bahan Baku IHT

Meningkatnya

pengetahuan dan

keterampilan petani

tembakau, .

11 Kelompok

2 0,00% - 0%

Intensifikasi Tanaman Kelapa Tersedianya Pupuk

Tanaman Kelapa (NPK

Non Subsidi)

ton

31 - 0,00% 31 #DIV/0!

Perbaikan Jaringan Irigasi Jumlah Irigasi Yang

Diperbaiki

Unit

15 0,00% 15 #DIV/0!

Page 69: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Target Renja

Perangkat Daerah

Tahun 2017

Realisasi Renja

Perangkat Daerah

Tahun 2017

Tingkat Realisasi

(%)

Realisasi Capaian

Program dan Kegiatan

s/d Tahun Berjalan

(2018)

Tingkat Capaian

Realisasi Target

Renstra (%)

3 5 6 7 8=(7/6) 9 10=(5+7+9) 11=(10/4)1 2 4

Kode

Indikator Kinerja

Program (outcomes) /

Kegiatan (Output) Realisasi Target Kinerja

Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s/d

tahun 2016 (n-3)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun

Lalu (n-2) Target Program

dan Kegiatan

(Renja Perangkat

Daerah Tahun

2018 (n-1))

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra

Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan (n-1)

Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah

Dan Program/Kegiatan

Target Kinerja Capaian

Program (Renstra Perangkat

Daerah) Tahun 2021

Monitoring dan Evaluasi UPSUS PAJALE Termonitoringnya

Kegiatan Upsus Pajale

Bln

12 12 100,00% 12 24 #DIV/0!

Monitoring dan Evaluasi UPSUS Cabe Termonitoringnya

Kegiatan Upsus Cabe

Bln

12 12 #DIV/0!

Pendukung Cetak Sawah Baru Tersedianya Embung unit

1 1 100,00% 1 2 #DIV/0!

Pipanisasi m

1.000 1000 100,00% 1.000 #DIV/0!

Pengembangan Jalan Produksi (DAK) Jumlah Jalan Produksi unit

2 2 #DIV/0!

Pembangunan Saluran Irigasi Tersier Jumlah Saluran Irigasi

Tersier

unit

1 1 #DIV/0!

Pembangunan Sumur Pantek Jumlah Sumur Pantek unit

1 1 #DIV/0!

Kajian Identifikasi Potensi dan Kompetensi

Dalam Industri Kelapa dan Turunannya di

Ds. Sukaresik, Kec. Sidamulih, Kab.

Pangandaran

Tersedianya Dokumen

Hasil Kajian Identifikasi

Potensi dan

Kompetensi Dalam

Industri Kelapa dan

Turunannya di Ds.

Sukaresik, Kec.

Sidamulih, Kab.

Pangandaran

Dokumen

1 1 #DIV/0!

Penanganan Pasca Panen dan

Pengolahan Bahan Baku (DBHCHT)

Terbangunnya Gudang

Pengolahan Produksi

pkt

2 2 #DIV/0!

Pembangunan Saluran Air (DBHCHT) Tersedianya Saluran

Air Limbah

unit

1 1 #DIV/0!

Pembuatan Sumur Bor/Pantek (DBHCHT) Tersedianya Sumber

Pengairan Yang

Memadai

pkt

6 6 #DIV/0!

Penanganan Panen dan Pasca Panen

Tembakau (DBHCHT)

Tersediannya Perlatan

Panen dan Pasca

Panen

jenis

4 4 #DIV/0!

Fasilitasi Pembentukan dan Pengesahan

Badan Hukum Kelompok Petani Tembakau

(dbhcht)

Terfasilitasinya

Pembentukan dan

Pengesahan Badan

Hukum

Kelompok

6 6 #DIV/0!

Demplot Tanaman Tembakau (DBHCHT) Terlaksananya Demplot

2 2 100,00% 2 #DIV/0!

Pembangunan Jalan Produksi (DBHCHT) Jumlh Jalan Produksi unit

9 4 4 100,00% 13 #DIV/0!

Pembinaan dan Pelatihan Keterampilan

Kerja Petani Tembakau (DBHCHT)

Jumlh Petani

Tembakau Yang Dibina

Org

Kerja Petani Tembakau (DBHCHT) Tembakau Yang Dibina90 90 100,00% 90 #DIV/0!

Penanganan Panen dan Pasca Panen

Bahan Baku (DBHCHT)

Tersedianya Kendaraan

Roda Tiga

Unit

6 6 100,00% 6 #DIV/0!

Terkendalinya Penyakit

Menular Pada Ternak- -

Sapi 1.500 ekor 226 250 396 158,40% 142 764 51%

Kambing 1.500 ekor 316 450 198 44,00% 115 629 42%

Domba 4.800 ekor 430 800 233 29,13% 735 1.398 29%

Unggas 2.500 ekor 430 500 790 158,00% 5.500 6.720 269%

Pemeliharaan Kesehatan dan Pencegahan

Penyakit Menular Ternak

Terlaksananya

Pemeliharaan

Kesehatan dan

Pencegahan Penyakit

Menular Ternak

40.000 ekor

1.000 1000 100,00% 1.000 3%

Jumlah Jenis Vaksin 9 1 10 #DIV/0!

Jumlah Peserta

Sosialisasi 200 100 300 #DIV/0!

Jumlah Desinfeksi 12 10 22 #DIV/0!

Pemusnahan Ternak yang Terjangkit

Penyakit Endemik

Terkendalinya

Penyebaran Penyakit

Endemik Ternak

13.431 Ekor

2.200 0,00% - 0%

Pencegahan Penyakit Menular Ternak Tersedianya obat-obat

hewan

113 jenis

15 0,00% - 0%

Bimbingan Teknis Tenaga Ahli Meningkatnya Jumlah

Tenaga Ahli Kesehatan

Ternak

465 orang

93 0,00% - 0%

Kegiatan Pengawasan dan Pembinaan

Penerapan Kesmavet dan Kesrawan

Terlaksananya

penerapan Kesmavet

dan Kesrawan

29 Kali

5 0,00% - 0%

Penyusunan Raperda Pedoman

Operasional Poskeswan

Tersedianya Raperda

Pedoman Operasional

Poskeswan

2 Dokumen

- #DIV/0! - 0%

Penyusunan Raperda Lalu Lintas Ternak

dan Surat Keterangan Kesehatan Hewan

(SKKH)

Penyusunan Raperda

Lalu Lintas Ternak

Surat Keterangan

Kesehatan Hewan

(SKKH)

1 Dokumen

- #DIV/0! - 0%

Pengadaan Lahan untuk pembangunan

PUSKESWAN (Pusat Kesehatan Hewan)

Tersedianya Lahan

untuk pembangunan

PUSKESWAN (Pusat

Kesehatan Hewan)

500 m²

- #DIV/0! - 0%

Pengadaan Lahan untuk pembangunan

RPH (Rumah Potong Hewan)

Tersedianya Lahan

untuk pembangunan

RPH (Rumah Potong

Hewan)

500 m²

- #DIV/0! - 0%

Program Pencegahan dan Penanggulangan

Penyakit Ternak

Page 70: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Target Renja

Perangkat Daerah

Tahun 2017

Realisasi Renja

Perangkat Daerah

Tahun 2017

Tingkat Realisasi

(%)

Realisasi Capaian

Program dan Kegiatan

s/d Tahun Berjalan

(2018)

Tingkat Capaian

Realisasi Target

Renstra (%)

3 5 6 7 8=(7/6) 9 10=(5+7+9) 11=(10/4)1 2 4

Kode

Indikator Kinerja

Program (outcomes) /

Kegiatan (Output) Realisasi Target Kinerja

Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s/d

tahun 2016 (n-3)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun

Lalu (n-2) Target Program

dan Kegiatan

(Renja Perangkat

Daerah Tahun

2018 (n-1))

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra

Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan (n-1)

Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah

Dan Program/Kegiatan

Target Kinerja Capaian

Program (Renstra Perangkat

Daerah) Tahun 2021

Penjaminan Produk Hewan Yang ASUH

(Aman, Sehat, Utuh dan Halal)

Jumlah Sarana dan

Prasarana Kesmavet

(Kesehatan Masyarakat

Veteriner)

32 Jenis

- #DIV/0! - 0%

Jumlah Sampel

Pengujian

4.200 Buah

- #DIV/0! - 0%

Peralatan Pusat Kesehatan Hewan Jumlah Sarana dan

Prasarana

PUSKESWAN

4 Unit

- #DIV/0! - 0%

Penguatan Pusat Kesehatan Hewan Jumlah Alat Pemeriksa 213 Jenis - #DIV/0! - 0%

Pembangunan Puskeswan Jumlah Puskeswan 5 Unit 1 - #DIV/0! 1 20%

Meningkatnya Produksi

Hasil Peternakan

- -

- -

Daging Sapi 2.610 Ton 516 518 600 115,83% 520 1.636 63%

Daging Kambing 67 Ton 14,15 10 14,94 149,40% 14 43 64%

Daging Domba 595 Ton 118,85 119 86,6 72,77% 119 324 55%

Daging Ayam Buras 3.860 Ton 772,2 770 824,4 107,06% 772 2.369 61%

Daging Ayam Ras 9.951 Ton 1.883,27 1.920 1174,49 61,17% 1.953 5.011 50%

Daging Itik 212 Ton 41,18 40 39,65 99,13% 42 123 58%

Daging Puyuh 2 Ton - 0 0,546 136,50% 0,4 1 47%

Telur Ayam Buras 2.305 Ton 461,174 460 571 124,13% 461 1.493 65%

Telur Ayam Ras 6.640 Ton 1.264 1.285 1339,9 104,27% 1.306 3.910 59%

Telur Itik 1.820 Ton 344,86 354 352,46 99,56% 359 1.056 58%

Telur Puyuh 15 Ton - 3 4,9 163,33% 3 8 53%

Pembibitan Dan Perawatan Ternak Tersedianya Bibit

Unggul Ternak untuk

masyarakat

- -

- - #DIV/0!

Sapi Potong 400 Ekor 100 0,00% - 0%

Domba 2.000 Ekor 500 0,00% - 0%

Kambing 2.000 Ekor 500 0,00% - 0%

Optimalisasi Data Peternakan Tersedianya Database

Populasi Ternak

5 Dokumen

1 0,00% 1 1 20%

Restrukturisasi Peternakan Tersedianya Ternak

Khas Pangandaran

3 Jenis

- 0,00% - 0%

Pencetakan Kebun Rumput Tersedianya Kawasan

Hijauan Pakan Ternak

60 Ha

- 0,00% - 0%

Pembangunan Rumah Potong Hewan

Ruminansia

Jumlah RPH-R 1 Unit

- 0,00% - 0%

Penyusunan Raperda Pedoman

Pelarangan Pemotongan Betina Produktif

Tersedianya Raperda

Pedoman Pelarangan

Pemotongan Betina

Produktif

1 Dokumen

- 0,00% - 0%

Penyusunan Raperda Pedoman

Penggunaan dan Pemanfaatan Lahan

Untuk Peternakan

Tersedianya Raperda

Pedoman Penggunaan

dan Pemanfaatan

Lahan Untuk

Peternakan

1 Dokumen

- 0,00% - 0%

Penyusunan Raperda Tentang izin usaha

peternakan

Tersedianya raperda

tentang izin usaha

peternakan

1 Dokumen

- 0,00% - 0%

Monitoring dan Evaluasi Upsus Siwab Termonitoringnya

Upsus Siwab 12 12 100,00% 12 24 #DIV/0!

Meningkatnya

Transaksi Jual Beli

-

- -

Program Peningkatan Pemasaran Hasil Produksi

Peternakan

Program Peningkatan Produksi Hasil Peternakan

Transaksi Jual Beli - -

Sapi 15.515 ekor 2.560 2.570 3.769 146,65% 2.581 8.910 57%

Kambing 2.658 ekor 428 434 941 216,82% 440 1.809 68%

Domba 9.258 ekor 1.540 1.541 3.048 197,79% 1.542 6.130 66%

Ayam Ras Pedaging 161.602 ekor 25.635 26.109 26.955 103,24% 26.592 79.182 49%

Itik 40.697 ekor 6.534 6.625 6.654 100,44% 6.718 19.906 49%

Ayam Ras Petelur 98.206 ekor 15.662 15.920 16.372 102,84% 16.183 48.217 49%

Pembangunan sarana dan prasarana

pasar produksi hasil peternakan

Tersedianya kandang

dan pasar hewan

8 unit

- #DIV/0! - 0%

Promosi Atas Hasil Produksi Peternakan

Unggulan Daerah

Terselenggaranya

Pameran Ternak

Unggulan

4 kali

- #DIV/0! - 0%

Penyusunan Raperda retribusi pasar

hewan

Tersedianya raperda

retribusi pasar hewan

1 Dokumen

- #DIV/0! - 0%

Penyusunan Raperda Pedoman

Pembangunan dan Fungsi Rumah Potong

Hewan

Tersedianya Raperda

Pedoman

Pembangunan dan

Fungsi Rumah Potong

Hewan

1 Dokumen

- #DIV/0! - 0%

Peternakan

Page 71: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Realisasi Capaian

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020

1 Meningkatnya Produksi (Ton) -

Padi 203.682,00 198.742,57 207704,85 210.845,99 192.953,95 198.742,57 207.705 210.845,99

Jagung 9.900,00 4.881,78 5028,23 5.179,08 4.739,59 4.881,78

Kedelai 1.500,00 557,44 574,16 591,38 541,20 557,44

Durian 5.654,00 2.414,16 2414,16 2.561,18 2.299,20 2.414,16 2.414 2.561,18

Manggis 2.323,00 902,80 902,8 957,78 0,40 902,80 903 957,78

Jahe 797,00 69,74 69,74 73,99 362,08 69,74 70 73,99

Laos 32,00 32,96 32,96 34,97 65,55 32,96 33 34,97

Kencur 38,00 39,14 39,14 41,52 61,81 39,14 39 41,52

Kapulaga 4.414,00 1.678,28 1678,28 1.780,49 1.598,36 1.678,28 1.678 1.780,49

Cabai Merah 252,00 270,00 270 286,44 76,10 270,00 270 286,44

Buncis 48,00 49,44 49,44 52,45 21,50 49,44 49 52,45

Tomat 28,00 28,84 28,84 30,60 12,50 28,84 29 30,60

Cabai Rawit 200,00 156,98 156,98 166,53 149,50 156,98 157 166,53

Kelapa (Butir) 114.000.000,00 116.280.000,00 116280000 120.977.712,00 125.610.299,00 116.280.000,00 116.280.000 120.977.712,00

Karet 345,62 353,00 353 367,00 333,30 353,00 353 367,00

Cengkeh 78,17 80,00 80 84,00 81,80 80,00 80 84,00

Pala 8,99 11,00 11 15,00 10,03 11,00 11 15,00

Tembakau 30,00 51,48 51,479 54,61 49,98 51,48 51 54,61

Kakao 540,00 551,00 551 573,00 209,01 551,00 551 573,00

Kopi 337,00 344,00 344 358,00 344,00 344 358,00

2 Meningkatnya Produksi (Ton) - - - -

Daging Sapi 518,00 520,00 520 524,00 600,00 520,00 520 524,00

Daging Kambing 10,00 14,00 14 14,00 14,94 14,00 14 14,00

Daging Domba 119,00 119,00 119 119,00 86,60 119,00 119 119,00

Daging Ayam Buras 770,00 772,00 772 773,00 824,40 772,00 772 773,00

Catatan

Analisa

TABEL T-C.30.

Pencapaian Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah Dinas Pertanian

Kabupaten Pangandaran

Target Renstra Perangkat Daerah

NO Indikator SPM/Standar Nasional IKK

Proyeksi

Daging Ayam Buras 770,00 772,00 772 773,00 824,40 772,00 772 773,00

Daging Ayam Ras 1.920,00 1.953,00 1953 2.026,00 1.174,49 1.953,00 1.953 2.026,00

Daging Itik 40,00 42,00 42 43,00 39,65 42,00 42 43,00

Daging Puyuh 0,40 0,40 0,4 0,40 0,55 0,40 0 0,40

Telur Ayam Buras 460,00 461,00 461 461,00 571,00 461,00 461 461,00

Telur Ayam Ras 1.285,00 1.306,00 1306 1.349,00 1.339,90 1.306,00 1.306 1.349,00

Telur Itik 354,00 359,00 359 369,00 352,46 359,00 359 369,00

Telur Puyuh 3,00 3,00 3 3,00 4,90 3,00 3 3,00

Page 72: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

1

Program

Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

-

Terfasilitasinya

Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

100% 1.342.205.613

Program

Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

-

Terfasilitasinya

Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

100% 1.342.205.613

- -

Terpenuhinya

Kebutuhan

komunikasi,

sumber daya air

dan listrik

100% - - -

Terpenuhinya

Kebutuhan

komunikasi,

sumber daya air

dan listrik

100% -

- -

Terlaksananya

Koordinasi

dalam dan luar

daerah

100% - - -

Terlaksananya

Koordinasi

dalam dan luar

daerah

100% -

1 Penyediaan Jasa

Surat Menyurat

Dinas

Pertanian

Terpenuhinya

Kebutuhan

surat menyurat

12 Bln 20.499.336 Penyediaan Jasa

Surat Menyurat

Dinas

Pertanian

Terpenuhinya

Kebutuhan

surat menyurat

12 Bln 20.499.336

Penyediaan Jasa Terpenuhinya

Penyediaan Jasa Terpenuhinya

Review Terhadap Rancangan Awal RKPD Tahun 2019

No

Kabupaten Pangandaran

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

2

Penyediaan Jasa

Komunikasi,

Sumber Daya Air

dan Listrik

Dinas

Pertanian

Terpenuhinya

Kebutuhan jasa

komunikasi,

sumber daya air

dan listrik

12 Bln 273.240.000

Penyediaan Jasa

Komunikasi,

Sumber Daya Air

dan Listrik

Dinas

Pertanian

Terpenuhinya

Kebutuhan jasa

komunikasi,

sumber daya air

dan listrik

12 Bln 273.240.000

3 Penyediaan Jasa

Kebersihan Kantor

Dinas

Pertanian

Terjaganya

Kebersihan12 Bln 31.944.000

Penyediaan Jasa

Kebersihan Kantor

Dinas

Pertanian

Terjaganya

Kebersihan12 Bln 31.944.000

4

Penyediaan Jasa

Pengamanan

Kantor

Dinas

Pertanian

Terjaganya

Keamanan

Kantor

12 Bln 31.944.000

Penyediaan Jasa

Pengamanan

Kantor

Dinas

Pertanian

Terjaganya

Keamanan

Kantor

12 Bln 31.944.000

Page 73: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

5 Penyediaan Alat

Tulis Kantor

Dinas

Pertanian

Terpenuhinya

Kebutuhan

Logistik Berupa

Alat Tulis

Kantor

12 Bln 263.538.000 Penyediaan Alat

Tulis Kantor

Dinas

Pertanian

Terpenuhinya

Kebutuhan

Logistik Berupa

Alat Tulis

Kantor

12 Bln 263.538.000

6

Penyediaan Barang

Cetakan dan

Penggandaan

Dinas

Pertanian

Terpenuhinya

Biaya

Percetakan dan

Penggandaan

12 Bln 66.376.970

Penyediaan

Barang Cetakan

dan Penggandaan

Dinas

Pertanian

Terpenuhinya

Biaya

Percetakan dan

Penggandaan

12 Bln 66.376.970

7

Penyediaan

Komponen Instalasi

Listrik/Penerangan

Bangunan Kantor

Dinas

Pertanian

Terfasilitasinya

Biaya

Komponen

instalasi Listrik

12 Bln 6.628.380

Penyediaan

Komponen

Instalasi

Listrik/Penerangan

Bangunan Kantor

Dinas

Pertanian

Terfasilitasinya

Biaya

Komponen

instalasi Listrik

12 Bln 6.628.380

8

Penyediaan Bahan

Bacaan dan

Peraturan

Perundang-

Dinas

Pertanian

Terpenuhinya

Biaya

Penyediaan

Bahan Bacaan

dan Peraturan

12 Bln 33.181.830

Penyediaan Bahan

Bacaan dan

Peraturan

Perundang-

Dinas

Pertanian

Terpenuhinya

Biaya

Penyediaan

Bahan Bacaan

dan Peraturan

12 Bln 33.181.830

Perundang-

Undangan

dan Peraturan

Perundang-

undangan

Perundang-

Undangan

dan Peraturan

Perundang-

undangan

9

Penyediaan

Makanan dan

Minuman

Dinas

Pertanian

Terpenuhinya

Makan dan

Minum

Kegiatan Kantor

12 Bln 118.511.859

Penyediaan

Makanan dan

Minuman

Dinas

Pertanian

Terpenuhinya

Makan dan

Minum

Kegiatan Kantor

12 Bln 118.511.859

10

Rapat-Rapat

Koordinasi dan

Konsultasi Ke Luar

Daerah

Dinas

Pertanian

Tersedianya

Biaya

Perjalanan

Dinas Luar

Daerah

12 Bln 164.031.237

Rapat-Rapat

Koordinasi dan

Konsultasi Ke Luar

Daerah

Dinas

Pertanian

Tersedianya

Biaya

Perjalanan

Dinas Luar

Daerah

12 Bln 164.031.237

Page 74: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

11

Rapat-Rapat

Koordinasi dan

Konsultasi Dalam

Daerah

Dinas

Pertanian

Tersedianya

Biaya

Perjalanan

Dinas Dalam

Daerah

12 Bln 87.120.000

Rapat-Rapat

Koordinasi dan

Konsultasi Dalam

Daerah

Dinas

Pertanian

Tersedianya

Biaya

Perjalanan

Dinas Dalam

Daerah

12 Bln 87.120.000

12

Penyediaan Jasa

Penunjang Kegiatan

Perkantoran dan

Rumah Tangga

Dinas

Pertanian

Terpenuhinya

Kebutuhan Jasa

Penunjang

Kegiatan

Perkantoran

dan Rumah

Tangga

2 Org 129.690.000

Penyediaan Jasa

Penunjang

Kegiatan

Perkantoran dan

Rumah Tangga

Dinas

Pertanian

Terpenuhinya

Kebutuhan Jasa

Penunjang

Kegiatan

Perkantoran

dan Rumah

Tangga

2 Org 129.690.000

13

Penyediaan Jasa

Pemeliharaan dan

Perizinan

Kendaraan

Dinas/Operasional

Dinas

Pertanian

Terbayarnya

Pajak

Kendaraan

Bermotor

2 Jenis 115.500.000

Penyediaan Jasa

Pemeliharaan dan

Perizinan

Kendaraan

Dinas/Operasional

Dinas

Pertanian

Terbayarnya

Pajak

Kendaraan

Bermotor

2 Jenis 115.500.000

Program

Peningkatan Sarana

Tersedianya

Kendaraan

Program

Peningkatan Tersedianya

Kendaraan 2

Peningkatan Sarana

dan Prasarana

Aparatur

- Kendaraan

Roda Empat

dan Roda 2

17 Unit 1.407.368.231

Peningkatan

Sarana dan

Prasarana

Aparatur

- Kendaraan

Roda Empat

dan Roda 2

17 Unit 1.407.368.231

- -

Tersedianya

Peralatan

Gedung Kantor

8 Jenis - - -

Tersedianya

Peralatan

Gedung Kantor

8 Jenis -

- - Terpeliharanya

Gedung Kantor12 Bln - - -

Terpeliharanya

Gedung Kantor12 Bln -

1

Pengadaan

Kendaraan

Dinas/Operasional

Dinas

Pertanian

Tersedianya

Kendaran

Dinas/Operasio

nal

0% 715.500.000

Pengadaan

Kendaraan

Dinas/Operasional

Dinas

Pertanian

Tersedianya

Kendaran

Dinas/Operasio

nal

0% 715.500.000

Page 75: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

- - Kendaraan

Roda Dua17 Unit - - -

Kendaraan

Roda Dua17 Unit -

2

Pengadaan

Perlengkapan

Gedung Kantor

Dinas

Pertanian

Tersedianya

Penglengkapan

Gedung Kantor

3 Jenis 108.900.000

Pengadaan

Perlengkapan

Gedung Kantor

Dinas

Pertanian

Tersedianya

Penglengkapan

Gedung Kantor

3 Jenis 108.900.000

3 Pengadaan

Mebeleur

Dinas

Pertanian

Tersedianya

Mebeleur4 Jenis 107.543.131

Pengadaan

Mebeleur

Dinas

Pertanian

Tersedianya

Mebeleur4 Jenis 107.543.131

4

Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Gedung Kantor

Dinas

Pertanian

Terfasilitasinya

Pemeliharaan

Gedung Kantor

12 Bln 60.500.000

Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Gedung Kantor

Dinas

Pertanian

Terfasilitasinya

Pemeliharaan

Gedung Kantor

12 Bln 60.500.000

5

Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Kendaraan

Dinas/Operasional

Dinas

Pertanian

Terfasilitasinya

Pemelihaaran

Kendaraan

Dinas

7 Unit 28.084.100

Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Kendaraan

Dinas/Operasional

Dinas

Pertanian

Terfasilitasinya

Pemelihaaran

Kendaraan

Dinas

7 Unit 28.084.100

6

Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Perlengkapan

Dinas

Pertanian

Terfasilitasinya

Pemelihaara

Perlengkapan 5 Jenis 12.100.000

Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Perlengkapan

Dinas

Pertanian

Terfasilitasinya

Pemelihaara

Perlengkapan 5 Jenis 12.100.000 6

Perlengkapan

Gedung Kantor

Pertanian Perlengkapan

Gedung Kantor

5 Jenis 12.100.000 Perlengkapan

Gedung Kantor

Pertanian Perlengkapan

Gedung Kantor

5 Jenis 12.100.000

7 Pengadaan

Komputer

Dinas

Pertanian

Terpenuhinya

Kebutuhan

Komputer

14 Unit 132.741.000 Pengadaan

Komputer

Dinas

Pertanian

Terpenuhinya

Kebutuhan

Komputer

14 Unit 132.741.000

8 Penyediaan

Gedung Kantor

Dinas

Pertanian

Tersedianya

Gedung Kantor1 Unit 242.000.000

Penyediaan

Gedung Kantor

Dinas

Pertanian

Tersedianya

Gedung Kantor1 Unit 242.000.000

3

'Program

Peningkatan

Disiplin Aparatur

-

Meningkatnya

kedisiplinan

aparatur

100% 254.967.000

'Program

Peningkatan

Disiplin Aparatur

-

Meningkatnya

kedisiplinan

aparatur

100% 254.967.000

Page 76: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

1

Pengadaan Pakaian

Dinas Beserta

Perlengkapannya

Dinas

Pertanian

Tersedianya

Pakaian Dinas1 Pkt 87.780.000

Pengadaan

Pakaian Dinas

Beserta

Perlengkapannya

Dinas

Pertanian

Tersedianya

Pakaian Dinas1 Pkt 87.780.000

2

Pengadaan Pakaian

Khusus Hari-Hari

Tertentu

Dinas

Pertanian

Tersedianya

Pakaian Khusus

Hari-hari

Tertentu

1 Pkt 42.000.000

Pengadaan

Pakaian Khusus

Hari-Hari Tertentu

Dinas

Pertanian

Tersedianya

Pakaian Khusus

Hari-hari

Tertentu

1 Pkt 42.000.000

3

Peningkatan

Displin dan Budaya

Kerja Aparatur

Dinas

Pertanian

Meningkatnya

Disiplin dan

Dudaya Kerja

Aparatur

50 Org 121.187.000

Peningkatan

Displin dan Budaya

Kerja Aparatur

Dinas

Pertanian

Meningkatnya

Disiplin dan

Dudaya Kerja

Aparatur

50 Org 121.187.000

4

Pengadaan

Mesin/Kartu

Absensi

Dinas

Pertanian

Jumlah Mesin

Absensi1 Unit 4.000.000

Pengadaan

Mesin/Kartu

Absensi

Dinas

Pertanian

Jumlah Mesin

Absensi1 Unit 4.000.000

4

Program

Peningkatan

Kapasitas Sumber

Daya Aparatur

-

Meningkatnya

Kapasitas

Sumber Daya

Aparatur

70 Org 401.596.925

Program

Peningkatan

Kapasitas Sumber

Daya Aparatur

-

Meningkatnya

Kapasitas

Sumber Daya

Aparatur

70 Org 401.596.925

1 Pendidikan dan

Pelatihan Formal

Dinas

Pertanian

Meningkatnya

Pengetahuan,

Sikap dan

Keterampilan

Aparatur

30 Org 181.500.000 Pendidikan dan

Pelatihan Formal

Dinas

Pertanian

Meningkatnya

Pengetahuan,

Sikap dan

Keterampilan

Aparatur

30 Org 181.500.000

2

Sosialisasi

Peraturan

Perundang-

Undangan

Dinas

Pertanian

Meningkatnya

Pengetahuan,

Sikap dan

Keterampilan

Aparatur

50 Org 95.096.925

Sosialisasi

Peraturan

Perundang-

Undangan

Dinas

Pertanian

Meningkatnya

Pengetahuan,

Sikap dan

Keterampilan

Aparatur

50 Org 95.096.925

Page 77: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

3

Bimbingan Teknis

Implementasi

Peraturan

Perundang-

Undangan

Dinas

Pertanian

Meningkatnya

Pengetahuan,

Sikap dan

Keterampilan

Aparatur

100 Org 125.000.000

Bimbingan Teknis

Implementasi

Peraturan

Perundang-

Undangan

Dinas

Pertanian

Meningkatnya

Pengetahuan,

Sikap dan

Keterampilan

Aparatur

100 Org 125.000.000

5

Program

Peningkatan

Pengembangan

Sistem Pelaporan

Capaian Kinerja dan

Keuangan

-

Tersajinya

Laporan

Capaian Kinerja

dan Keuangan

14 Dokumen 920.393.238

Program

Peningkatan

Pengembangan

Sistem Pelaporan

Capaian Kinerja

dan Keuangan

-

Tersajinya

Laporan

Capaian Kinerja

dan Keuangan

14 Dokumen 920.393.238

Page 78: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

- -

Tersajinya

Perencanaan

Program dan

Kegiatan SKPD

7 Dokumen - - -

Tersajinya

Perencanaan

Program dan

Kegiatan SKPD

7 Dokumen -

- -

Tersedianya

Pengelola

Aplikasi

Keuangan

Daerah

4 Org - - -

Tersedianya

Pengelola

Aplikasi

Keuangan

Daerah

4 Org -

- -

Tersedianya

Pengelola

Aplikasi Barang

Milik Daerah

2 Org - - -

Tersedianya

Pengelola

Aplikasi Barang

Milik Daerah

2 Org -

- -

Tersedianya

Pengelola

Aplikasi Sistem

Informasi

Pertanian

1 Org - - -

Tersedianya

Pengelola

Aplikasi Sistem

Informasi

Pertanian

1 Org -

1

Penyusunan

Laporan Capaian

Kinerja dan Ikhtisar

Realisasi Kinerja

SKPD

Dinas

Pertanian

Tersajinya

Laporan

Capaian Kinerja

dan Keuangan

5 Dokumen 321.115.710

Penyusunan

Laporan Capaian

Kinerja dan Ikhtisar

Realisasi Kinerja

SKPD

Dinas

Pertanian

Tersajinya

Laporan

Capaian Kinerja

dan Keuangan

5 Dokumen 321.115.710

2

Penyusunan

Pelaporan

Keuangan

Semesteran

Dinas

Pertanian

Tersajinya

Laporan

Keuangan

Semesteran

2 Dokumen 12.112.100

Penyusunan

Pelaporan

Keuangan

Semesteran

Dinas

Pertanian

Tersajinya

Laporan

Keuangan

Semesteran

2 Dokumen 12.112.100

3

Penyusunan

Pelaporan

Prognosis Realisasi

Anggaran

Dinas

Pertanian

Jumlah

Dokumen12 Dokumen 33.033.000

Penyusunan

Pelaporan

Prognosis Realisasi

Anggaran

Dinas

Pertanian

Jumlah

Dokumen12 Dokumen 33.033.000

Page 79: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

4

Penyusunan

Pelaporan

Keuangan Akhir

Tahun

Dinas

Pertanian

Jumlah

Dokumen1 Dokumen 10.781.100

Penyusunan

Pelaporan

Keuangan Akhir

Tahun

Dinas

Pertanian

Jumlah

Dokumen1 Dokumen 10.781.100

5

Penyusunan

Perencanaan

Program dan

Kegiatan SKPD

Dinas

Pertanian

Jumlah

Dokumen7 Dokumen 201.697.320

Penyusunan

Perencanaan

Program dan

Kegiatan SKPD

Dinas

Pertanian

Jumlah

Dokumen7 Dokumen 201.697.320

6

Penyelenggaraan

Pengelolaan Sistem

Informasi

Pengelolaan

Keuangan Daerah

Dinas

Pertanian

Tersedianya

Pengelola

Aplikasi

Pengelolaan

Keuangan

Daerah

4 Org 133.046.760

Penyelenggaraan

Pengelolaan

Sistem Informasi

Pengelolaan

Keuangan Daerah

Dinas

Pertanian

Tersedianya

Pengelola

Aplikasi

Pengelolaan

Keuangan

Daerah

4 Org 133.046.760

7

Penyelenggaraan

Pengelolaan Sistem

Informasi

Pengelolaan Barang

Daerah

Dinas

Pertanian

Tersedianya

Pengelola

Aplikasi Barang

Milik Daerah

2 Org 77.078.210

Penyelenggaraan

Pengelolaan

Sistem Informasi

Pengelolaan

Barang Daerah

Dinas

Pertanian

Tersedianya

Pengelola

Aplikasi Barang

Milik Daerah

2 Org 77.078.210

8 Penyusunan

Renstra SKPD

Dinas

Pertanian

Tersajinya

Renstra SKPD1 Dokumen 42.210.000

Penyusunan

Renstra SKPD

Dinas

Pertanian

Tersajinya

Renstra SKPD1 Dokumen 42.210.000

9

Monitoring dan

Evaluasi Program

dan Kegiatan SKPD

Dinas

Pertanian

Jumlah

Pelaksanaan

Kegiatan

12 Bln 89.319.038

Monitoring dan

Evaluasi Program

dan Kegiatan SKPD

Dinas

Pertanian

Jumlah

Pelaksanaan

Kegiatan

12 Bln 89.319.038

6

Program

Peningkatan

Kesejahteraan

Petani

-

Meningkatnya

Indeks Nilai

Tukar Petani

101 indeks 549.000.000

Program

Peningkatan

Kesejahteraan

Petani

-

Meningkatnya

Indeks Nilai

Tukar Petani

101 indeks 549.000.000

1

Pelatihan Petani

dan Pelaku

Agribisnis

Kab.

Pangandaran

Terlatihnya

Petani dan

Pelaku

Agribisnis

93 Kelompok 494.000.000

Pelatihan Petani

dan Pelaku

Agribisnis

Kab.

Pangandaran

Terlatihnya

Petani dan

Pelaku

Agribisnis

93 Kelompok 494.000.000

Page 80: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

2

Peningkatan

Kemampuan

Lembaga Petani

(Gapoktan dan KEP)

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Kemampuan

Lembaga Petani

(Gapoktan)

9 Gapoktan 55.000.000

Peningkatan

Kemampuan

Lembaga Petani

(Gapoktan dan

KEP)

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Kemampuan

Lembaga Petani

(Gapoktan)

9 Gapoktan 55.000.000

7

Program

Pemberdayaan

Penyuluh Pertanian

-

Meningkatnya

Jumlah

Penyuluh

Pertanian

Swadaya (rasio

penyuluh

terhadap

pendampingan)

93 Org 2.912.000.000

Program

Pemberdayaan

Penyuluh

Pertanian

-

Meningkatnya

Jumlah

Penyuluh

Pertanian

Swadaya (rasio

penyuluh

terhadap

pendampingan)

93 Org 2.912.000.000

1

Peningkatan

Kapasitas Tenaga

Penyuluh

Pertanian/Perkebu

nan

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Kompetensi

Penyuluh

Pertanian

3 Level/Org 170.000.000

Peningkatan

Kapasitas Tenaga

Penyuluh

Pertanian/Perkebu

nan

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Kompetensi

Penyuluh

Pertanian

3 Level/Org 170.000.000

Peningkatan Peningkatan

2

Peningkatan

Kesejahtraan

Tenaga Penyuluh

Pertanian/Perkebu

nan

Kab.

Pangandaran

Meningkatkan

Kesejahtraan

Penyuluh

Pertanian

50 Org 1.530.000.000

Peningkatan

Kesejahtraan

Tenaga Penyuluh

Pertanian/Perkebu

nan

Kab.

Pangandaran

Meningkatkan

Kesejahtraan

Penyuluh

Pertanian

50 Org 1.530.000.000

3

Peningkatan

Kapasitas Tenaga

Penyuluh Pertanian

Swadaya (PPS)

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Kompetensi

Penyuluh

Pertanian

Swadaya

186 Org 225.000.000

Peningkatan

Kapasitas Tenaga

Penyuluh

Pertanian Swadaya

(PPS)

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Kompetensi

Penyuluh

Pertanian

Swadaya

186 Org 225.000.000

4

Pengadaan

Kendaraan

Operasional

Kab.

Pangandaran

Jumlah

Kendaraan

Operasional

0% 987.000.000

Pengadaan

Kendaraan

Operasional

Kab.

Pangandaran

Jumlah

Kendaraan

Operasional

0% 987.000.000

- - Roda Dua 19 unit - - - Roda Dua 19 unit -

Page 81: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

- - Roda Empat 1 unit - - - Roda Empat 1 unit -

8

Program

Peningkatan

Pemasaran Hasil

Produksi Pertanian

-

Terlaksananya

Pameran

Promosi Atas

Hasil Produksi

Pertanian

Unggulan

Daerah

1 kali 1.560.000.000

Program

Peningkatan

Pemasaran Hasil

Produksi Pertanian

-

Terlaksananya

Pameran

Promosi Atas

Hasil Produksi

Pertanian

Unggulan

Daerah

1 kali 1.560.000.000

1

Promosi Atas Hasil

Produksi Pertanian

Unggulan Daerah

Kab.

Pangandaran

Terlaksananya

Pameran

Promosi Atas

Hasil Produksi

Pertanian

Unggulan

Daerah

3 event 800.000.000

Promosi Atas Hasil

Produksi Pertanian

Unggulan Daerah

Kab.

Pangandaran

Terlaksananya

Pameran

Promosi Atas

Hasil Produksi

Pertanian

Unggulan

Daerah

3 event 800.000.000

2

Fasilitasi Sarana

dan Kelembagaan

Unit Pemasaran

Poktan/Gapoktan

(UPPG)

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Optimalisasi

Fungsi Unit

Pemasaran

Poktan dan

Gapoktan

6 unit 500.000.000

Fasilitasi Sarana

dan Kelembagaan

Unit Pemasaran

Poktan/Gapoktan

(UPPG)

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Optimalisasi

Fungsi Unit

Pemasaran

Poktan dan

Gapoktan

6 unit 500.000.000

(UPPG) Gapoktan

(UPPG)

(UPPG) Gapoktan

(UPPG)

3

Penanganan Pasca

Panen dan

Pengolahan Hasil

Pertanian

Kab.

Pangandaran

Tumbuh dan

Berkembangnya

Usaha

Pengolahan

Hasil Tanaman

Pangan dan

Hortikultura

10 unit 260.000.000

Penanganan Pasca

Panen dan

Pengolahan Hasil

Pertanian

Kab.

Pangandaran

Tumbuh dan

Berkembangnya

Usaha

Pengolahan

Hasil Tanaman

Pangan dan

Hortikultura

10 unit 260.000.000

Page 82: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

9

Program

Peningkatan

Penerapan

Teknologi

Pertanian/Perkebu

nan

-

Terselenggaran

ya Penerapan

Teknologi

Pertanian/Perke

bunan

2 Unit 800.000.000

Program

Peningkatan

Penerapan

Teknologi

Pertanian/Perkebu

nan

-

Terselenggaran

ya Penerapan

Teknologi

Pertanian/Perke

bunan

2 Unit 800.000.000

1

Penelitian dan

Pengembangan

Teknologi

Pertanian/Perkebu

nan Tepat Guna

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Teknologi

Pertanian/Perke

bunan

1 Dokumen 150.000.000

Penelitian dan

Pengembangan

Teknologi

Pertanian/Perkebu

nan Tepat Guna

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Teknologi

Pertanian/Perke

bunan

1 Dokumen 150.000.000

2

Pengadaan Sarana

dan Prasarana

Teknologi

Pertanian/Perkebu

nan Tepat Guna

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Alat-Alat

Teknologi

Pertanian/Perke

bunan

2 Unit 500.000.000

Pengadaan Sarana

dan Prasarana

Teknologi

Pertanian/Perkebu

nan Tepat Guna

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Alat-Alat

Teknologi

Pertanian/Perke

bunan

2 Unit 500.000.000

Kegiatan

Penyuluhan Terbinanya

Kegiatan

Penyuluhan Terbinanya

3

Penyuluhan

Penerapan

Teknologi

Pertanian/Perkebu

nan Tepat Guna

Kab.

Pangandaran

Terbinanya

Pelaku

Teknologi

Pertanian/Perke

bunan

20 Org 150.000.000

Penyuluhan

Penerapan

Teknologi

Pertanian/Perkebu

nan Tepat Guna

Kab.

Pangandaran

Terbinanya

Pelaku

Teknologi

Pertanian/Perke

bunan

20 Org 150.000.000

10

Program

Peningkatan

Produksi

Pertanian/Perkebu

nan

- Meningkatnya

Produksi 0% 91.142.500.000

Program

Peningkatan

Produksi

Pertanian/Perkebu

nan

- Meningkatnya

Produksi 0% 91.142.500.000

- - Padi 216086,79 Ton - - - Padi 216086,79 Ton -

- - Jagung 10502,91 Ton - - - Jagung 10502,91 Ton -

- - Kedelai 1591,35 Ton - - - Kedelai 1591,35 Ton -

- - Durian 5999 Ton - - - Durian 5999 Ton -

Page 83: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

- - Manggis 2464,4707 Ton - - - Manggis 2464,4707 Ton -

- - Jahe 845,5373 Ton - - - Jahe 845,5373 Ton -

- - Laos 33,9488 Ton - - - Laos 33,9488 Ton -

- - Kencur 41 Ton - - - Kencur 41 Ton -

- - Kapulaga 4682 Ton - - - Kapulaga 4682 Ton -

- - Cabai Merah 267,3468 Ton - - - Cabai Merah 267,3468 Ton -

- - Buncis 50,9232 Ton - - - Buncis 50,9232 Ton -

- - Tomat 29,7052 Ton - - - Tomat 29,7052 Ton -

- - Cabai Rawit 212,18 Ton - - - Cabai Rawit 212,18 Ton -

- - Kelapa 164160000 Butir - - - Kelapa 164160000 Butir -

- - Karet 1244,2464 Ton - - - Karet 1244,2464 Ton -

- - Cengkeh 281,4048 Ton - - - Cengkeh 281,4048 Ton -

- - Pala 32,3568 Ton - - - Pala 32,3568 Ton -

- - Tembakau 108 Ton - - - Tembakau 108 Ton -

- - Kakao 1944 Ton - - - Kakao 1944 Ton -

- - Kopi 1212,6672 Ton - - - Kopi 1212,6672 Ton -

Penyusunan

Kebijakan

Pencegahan Alih

Fungsi Lahan

Pertanian

Kab.

Pangandaran

Tersusunnya

Raperda

Pencegahan

Alih Fungsi

Lahan Pertanian

1 Dokumen 500.000.000

Penyusunan

Kebijakan

Pencegahan Alih

Fungsi Lahan

Pertanian

Kab.

Pangandaran

Tersusunnya

Raperda

Pencegahan

Alih Fungsi

Lahan Pertanian

1 Dokumen 500.000.000

1Pertanian Lahan Pertanian Pertanian Lahan Pertanian

2

Pengembangan

Agribisnis Jagung

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Produksi Jagung10503 Ton 3.000.000.000

Pengembangan

Agribisnis Jagung

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Produksi Jagung10503 Ton 3.000.000.000

3

Perluasan Area

Tanam Kedelai

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Produksi

Kedelai

1591 Ton 1.542.250.000 Perluasan Area

Tanam Kedelai

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Produksi

Kedelai

1591 Ton 1.542.250.000

4

Komisi Pengawas

Penyedia Pupuk

dan Pestisida

Kab.

Pangandaran

Terawasinya

Pendistribusian

Pupuk

Bersubsidi

0% 150.000.000

Komisi Pengawas

Penyedia Pupuk

dan Pestisida

Kab.

Pangandaran

Terawasinya

Pendistribusian

Pupuk

Bersubsidi

0% 150.000.000

- - urea 7451 Ton - - - urea 7451 Ton -

- - sp- 36 2107 Ton - - - sp- 36 2107 Ton -

- - za 51 Ton - - - za 51 Ton -

Page 84: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

- - npk 5453 Ton - - - npk 5453 Ton -

- - organik 1570 Ton - - - organik 1570 Ton -

5

Pembangunan

Sumber-Sumber Air

( Pembangunan

Embung) DAK

Kab.

Pangandaran

Bertamabahnya

fasilitas sumber-

sumber air di

wilayah kab.

Pangandaran

2 Titik 1.550.000.000

Pembangunan

Sumber-Sumber

Air ( Pembangunan

Embung) DAK

Kab.

Pangandaran

Bertamabahnya

fasilitas sumber-

sumber air di

wilayah kab.

Pangandaran

2 Titik 1.550.000.000

6

Pembangunan

Sumber-Sumber Air

( Pembangunan

Dam Parit )

Kab.

Pangandaran

Bertamabahnya

fasilitas sumber-

sumber air di

wilayah kab.

Pangandaran

10 Titik 5.000.000.000

Pembangunan

Sumber-Sumber

Air ( Pembangunan

Dam Parit )

Kab.

Pangandaran

Bertamabahnya

fasilitas sumber-

sumber air di

wilayah kab.

Pangandaran

10 Titik 5.000.000.000

7

Pembangunan

Sumber-Sumber Air

( Pembangunan

irigasi air tanah

dangkal)

Kab.

Pangandaran

Bertamabahnya

fasilitas sumber-

sumber air di

wilayah kab.

Pangandaran

3 Titik 450.000.000

Pembangunan

Sumber-Sumber

Air ( Pembangunan

irigasi air tanah

dangkal)

Kab.

Pangandaran

Bertamabahnya

fasilitas sumber-

sumber air di

wilayah kab.

Pangandaran

3 Titik 450.000.000

Terehabilitasiny Terehabilitasiny

8

Rehabilitasi

saluran irigasi

Kab.

Pangandaran

Terehabilitasiny

a saluran irigasi

guna

menyalurkan air

ke lahan

pertanian

10 Titik 4.600.000.000 Rehabilitasi

saluran irigasi

Kab.

Pangandaran

Terehabilitasiny

a saluran irigasi

guna

menyalurkan air

ke lahan

pertanian

10 Titik 4.600.000.000

9

Pembangunan

Jaringan Irigasi

Pedesaan

Kab.

Pangandaran

Bertambahnya

saluran irigasi

guna

menyalurkan air

ke lahan

pertanian

35 Titik 8.372.000.000

Pembangunan

Jaringan Irigasi

Pedesaan

Kab.

Pangandaran

Bertambahnya

saluran irigasi

guna

menyalurkan air

ke lahan

pertanian

35 Titik 8.372.000.000

Page 85: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

10

Pembangunan

Saluran/Jaringan

Irigasi Tersier

Kab.

Pangandaran

Bertambahnya

saluran irigasi

guna

menyalurkan air

ke lahan

pertanian

5 Titik 1.250.000.000

Pembangunan

Saluran/Jaringan

Irigasi Tersier

Kab.

Pangandaran

Bertambahnya

saluran irigasi

guna

menyalurkan air

ke lahan

pertanian

5 Titik 1.250.000.000

11

Pembangunan

Sumur Pantek

Kab.

Pangandaran

Bertambahnya

fasilitas sumber-

sumber air di

wilayah kab.

Pangandaran

10 Titik 1.500.000.000 Pembangunan

Sumur Pantek

Kab.

Pangandaran

Bertambahnya

fasilitas sumber-

sumber air di

wilayah kab.

Pangandaran

10 Titik 1.500.000.000

Penyelenggaraan

Penyuluhan

pertanian, (BOP)

Kab.

Pangandaran

Terdampinginya

kelompok tani

di kabupaten

pangandaran

untuk

meningkatkan

kinerja

penyuluhan

1003 Kelompok 2.073.000.000

Penyelenggaraan

Penyuluhan

pertanian, (BOP)

Kab.

Pangandaran

Terdampinginya

kelompok tani

di kabupaten

pangandaran

untuk

meningkatkan

kinerja

penyuluhan

1003 Kelompok 2.073.000.000

12

penyuluhan

pertanian (PNS

dan Non PNS)

penyuluhan

pertanian (PNS

dan Non PNS)

13

Penyediaan Tanah

Untuk Balai Benih

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Tanah Untuk

Pembangunan

Balai Benih

1 Lokasi 10.000.000.000 Penyediaan Tanah

Untuk Balai Benih

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Tanah Untuk

Pembangunan

Balai Benih

1 Lokasi 10.000.000.000

14

Pembangunan

Balai Benih

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Balai Benih1 Unit 4.000.000.000

Pembangunan

Balai Benih

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Balai Benih1 Unit 4.000.000.000

15

Sertifikasi Bibit

Unggul

Pertanian/Perkebu

nan

Kab.

Pangandaran

Jumlah

Sertifikat1 Jenis(Paket) 200.000.000

Sertifikasi Bibit

Unggul

Pertanian/Perkebu

nan

Kab.

Pangandaran

Jumlah

Sertifikat1 Jenis(Paket) 200.000.000

Page 86: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

16

Pengadaan Alat

dan Mesin (Hand

Tractor)

Kab.

Pangandaran

Jumlah Traktor,

Cultivator50 unit 1.540.000.000

Pengadaan Alat

dan Mesin (Hand

Tractor)

Kab.

Pangandaran

Jumlah Traktor,

Cultivator50 unit 1.540.000.000

17

Pembangunan

Jalan Usaha Tani

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Akses Jalan

Menuju Lahan

Pertanian

10 unit 2.392.000.000 Pembangunan

Jalan Usaha Tani

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Akses Jalan

Menuju Lahan

Pertanian

10 unit 2.392.000.000

18

Akselerasi Dampak

Perubahan Iklim

(Pengadaan Benih

dan Pestisida)

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Cadangan Benih

dan Pestisida

0% 177.750.000

Akselerasi

Dampak

Perubahan Iklim

(Pengadaan Benih

dan Pestisida)

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Cadangan Benih

dan Pestisida

0% 177.750.000

- - Benih Padi 10 Ton 120.000.000 - - Benih Padi 10 Ton 120.000.000

- - Insektisida 60 Kg 9.000.000 - - Insektisida 60 Kg 9.000.000

- - Rodentisida 550 Kg 41.250.000 - - Rodentisida 550 Kg 41.250.000

- - Fungisida 50 Kg 7.500.000 - - Fungisida 50 Kg 7.500.000

Biaya Operasional

Balai Benih -

Tersedianya

Cadangan Benih

Padi Varietas

Unggul

41.25 ton 1.150.000.000 Biaya Operasional

Balai Benih -

Tersedianya

Cadangan Benih

Padi Varietas

Unggul

41.25 ton 1.150.000.000

19

Balai Benih Unggul

Bersertifikat

Balai Benih Unggul

Bersertifikat

20

Penyusunan

Programa

Penyuluhan

Pertanian

Kab.

Pangandaran

Tersusunnya

Program

Penyuluhan

Pertanian Tk.

Desa,

Kecamatan,

Kabupaten

104 Dokumen 127.600.000

Penyusunan

Programa

Penyuluhan

Pertanian

Kab.

Pangandaran

Tersusunnya

Program

Penyuluhan

Pertanian Tk.

Desa,

Kecamatan,

Kabupaten

104 Dokumen 127.600.000

21

Penyusunan RDK

dan RDKK

Kab.

Pangandaran

Tersusunnya

RDK dan RDKK104 Dokumen 114.400.000

Penyusunan RDK

dan RDKK

Kab.

Pangandaran

Tersusunnya

RDK dan RDKK104 Dokumen 114.400.000

22

Cetak Sawah Baru Kab.

Pangandaran

Bertambahnya

Lahan Sawah50 Ha 15.000.000.000 Cetak Sawah Baru

Kab.

Pangandaran

Bertambahnya

Lahan Sawah50 Ha 15.000.000.000

Page 87: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

23

Konservasi Lahan

Pertanian Abadi

Kab.

Pangandaran

Terwujudnya

Keamanan

Konservasi

Lahan Pertanian

Abadi

16426 Ha 10.000.000.000 Konservasi Lahan

Pertanian Abadi

Kab.

Pangandaran

Terwujudnya

Keamanan

Konservasi

Lahan Pertanian

Abadi

16426 Ha 10.000.000.000

24

Pengembangan

Produksi Padi

Organik

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Produksi Padi

Organik

45 Ton 517.500.000

Pengembangan

Produksi Padi

Organik

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Produksi Padi

Organik

45 Ton 517.500.000

25

Pengembangan

Komoditas

Biofarmaka

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Produksi

Tanaman

Biofarmaka

0% 150.000.000

Pengembangan

Komoditas

Biofarmaka

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Produksi

Tanaman

Biofarmaka

0% 150.000.000

- - Jahe 870,9989 Ton - - - Jahe 870,9989 Ton -

- - Laos 33,9488 Ton - - - Laos 33,9488 Ton -

- - Kencur 40,3142 Ton - - - Kencur 40,3142 Ton -

- - Kapulaga 4682,8126 Ton - - - Kapulaga 4682,8126 Ton -

26

Pengembangan

Sayuran Dataran

Rendah

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Produksi

Sayuran

0% 575.000.000

Pengembangan

Sayuran Dataran

Rendah

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Produksi

Sayuran

0% 575.000.000

- - Cabai Merah 267,3468 Ton - - - Cabai Merah 267,3468 Ton - - - Cabai Merah 267,3468 Ton - - - Cabai Merah 267,3468 Ton -

- - Buncis 50,9232 Ton - - - Buncis 50,9232 Ton -

- - Tomat 29,7052 Ton - - - Tomat 29,7052 Ton -

- - Cabai Keriting 21,218 Ton - - - Cabai Keriting 21,218 Ton -

- - Cabai Rawit 212,18 Ton - - - Cabai Rawit 212,18 Ton -

27

Pengembangan

Bibit Manggis dan

Bibit Durian

Kab.

Pangandaran

Terciptanya

Kawasan

Pengembangan

Buah Manggis

dan Durian

2000 batang 212.750.000

Pengembangan

Bibit Manggis dan

Bibit Durian

Kab.

Pangandaran

Terciptanya

Kawasan

Pengembangan

Buah Manggis

dan Durian

2000 batang 212.750.000

Page 88: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

28

Penyusunan

database Potensi

produk pangan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Database

Potensi Produk

Pangan

1 Dokumen 400.000.000

Penyusunan

database Potensi

produk pangan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Database

Potensi Produk

Pangan

1 Dokumen 400.000.000

29

Penyusunan

Database Irigasi

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Database Irigasi1 Dokumen 400.000.000

Penyusunan

Database Irigasi

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Database Irigasi1 Dokumen 400.000.000

30

Gerakan

Pengendalian OPT

Kab.

Pangandaran

Terkendalinya

serangan OPT165000% 150.000.000

Gerakan

Pengendalian OPT

Kab.

Pangandaran

Terkendalinya

serangan OPT165000% 150.000.000

31

Pembangunan

Kebun Buah

Kab.

Pangandaran

Terbangunnya

Kebun Buah1 Unit 2.000.000.000

Pembangunan

Kebun Buah

Kab.

Pangandaran

Terbangunnya

Kebun Buah1 Unit 2.000.000.000

32

Pengembangan

Tanaman Jeruk

Kab.

Pangandaran

Terciptanya

Kawasan

Pengembangan

Buah Jeruk

20 Ha 747.500.000 Pengembangan

Tanaman Jeruk

Kab.

Pangandaran

Terciptanya

Kawasan

Pengembangan

Buah Jeruk

20 Ha 747.500.000

33

Pembangunan

Gudang

Penyimpanan

Gabah

Kab.

Pangandaran Jumlah Gudang 1 Unit 5.750.000.000

Pembangunan

Gudang

Penyimpanan

Gabah

Kab.

Pangandaran Jumlah Gudang 1 Unit 5.750.000.000

33 Gabah Gabah

34

Pengendalian OPT

Tanaman

Perkebunan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

obat-obatan

untuk

pengendalian

OPT

650 Kg 250.000.000

Pengendalian OPT

Tanaman

Perkebunan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

obat-obatan

untuk

pengendalian

OPT

650 Kg 250.000.000

- - 0 120 Lt - - - 0 120 Lt -

35

Pembinaan

Kelembagaan

Kelompok Bidang

Perkebunan

Kab.

Pangandaran

Terbinannya

kelembagaan

kelompok tani.

30 Kelompok 215.000.000

Pembinaan

Kelembagaan

Kelompok Bidang

Perkebunan

Kab.

Pangandaran

Terbinannya

kelembagaan

kelompok tani.

30 Kelompok 215.000.000

Page 89: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

36

Pelatihan Budidaya

Kelapa

Kab.

Pangandaran

Untuk

meningkatkan

produksi dan

produktivitas

tanaman

kelapa.

Terselenggaran

ya

pengembangan

tanaman kelapa

1 Kegiatan 55.000.000 Pelatihan

Budidaya Kelapa

Kab.

Pangandaran

Untuk

meningkatkan

produksi dan

produktivitas

tanaman

kelapa.

Terselenggaran

ya

pengembangan

tanaman kelapa

1 Kegiatan 55.000.000

37

Rehabilitasi

tanaman

perkebunan

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

produksifitas

tanaman

perkebunan

jenis :

0% 2.868.000.000

Rehabilitasi

tanaman

perkebunan

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

produksifitas

tanaman

perkebunan

jenis :

0% 2.868.000.000

- - Pala 20 Ha - - - Pala 20 Ha -

- - Cengkeh 20 Ha - - - Cengkeh 20 Ha -

- - Kelapa 20 Ha - - - Kelapa 20 Ha -

- - Kakao 20 Ha - - - Kakao 20 Ha -

- - Karet 20 Ha - - - Karet 20 Ha - - - Karet 20 Ha - - - Karet 20 Ha -

- - Kopi 20 Ha - - - Kopi 20 Ha -

38

Sarana dan

Prasarana Pasca

Panen Tembakau

Kab.

Pangandaran

Terfasilitasinya

sarana dan

prasarana pasca

panen

tembakau

6 Kelompok 330.000.000

Sarana dan

Prasarana Pasca

Panen Tembakau

Kab.

Pangandaran

Terfasilitasinya

sarana dan

prasarana pasca

panen

tembakau

6 Kelompok 330.000.000

39

Penyusunan

Statistik

Perkebunan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

data statistik

perkebunan.

1 Dokumen 155.000.000

Penyusunan

Statistik

Perkebunan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

data statistik

perkebunan.

1 Dokumen 155.000.000

40

Intensifikasi

Tanaman Cengkeh

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Kawasan dan

produktivitas

Tanaman

Cengkeh

50 Ha 300.000.000 Intensifikasi

Tanaman Cengkeh

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Kawasan dan

produktivitas

Tanaman

Cengkeh

50 Ha 300.000.000

Page 90: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

41

Workshop

pananganan pasca

panen kelapa

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Produksi dan

produktivitas

tanaman kelapa

1 Kegiatan 100.000.000

Workshop

pananganan pasca

panen kelapa

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Produksi dan

produktivitas

tanaman kelapa

1 Kegiatan 100.000.000

42

Pelatihan

Kemampuan dan

Keterampilan Kerja

Petani Tembakau di

Lingkungan

Penghasil Bahan

Baku IHT

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

pengetahuan

dan

keterampilan

petani

tembakau, .

3 Kelompok 150.000.000

Pelatihan

Kemampuan dan

Keterampilan Kerja

Petani Tembakau

di Lingkungan

Penghasil Bahan

Baku IHT

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

pengetahuan

dan

keterampilan

petani

tembakau, .

3 Kelompok 150.000.000

43

Intensifikasi

Tanaman Kelapa

Kab.

Pangandaran 0 0% 650.000.000

Intensifikasi

Tanaman Kelapa

Kab.

Pangandaran 0 0% 650.000.000

44

Monitoring dan

Evaluasi Upsus

Pajale

- Termonitoringn

ya Upsus Pajale12 Bln 100.000.000

Monitoring dan

Evaluasi Upsus

Pajale

- Termonitoringn

ya Upsus Pajale12 Bln 100.000.000

45

Monitoring dan

Evaluasi Upsus

Cabe

- Termonitoringn

ya Upsus Cabe12 Bln 50.000.000

Monitoring dan

Evaluasi Upsus

Cabe

- Termonitoringn

ya Upsus Cabe12 Bln 50.000.000

45 Cabe Cabe

46

Pendukung Cetak

Sawah Baru -

Panjang

Pipanisasi1000 m 150.000.000

Pendukung Cetak

Sawah Baru -

Panjang

Pipanisasi1000 m 150.000.000

11

Program

Pencegahan dan

Penanggulangan

Penyakit Ternak

-

Terkendalinya

Penyakit

Menular Pada

Ternak

0% 7.683.300.000

Program

Pencegahan dan

Penanggulangan

Penyakit Ternak

-

Terkendalinya

Penyakit

Menular Pada

Ternak

0% 7.683.300.000

- - Sapi 250 Ekor - - - Sapi 250 Ekor -

- - Kambing 450 Ekor - - - Kambing 450 Ekor -

- - Domba 800 Ekor - - - Domba 800 Ekor -

- - Unggas 500 Ekor - - - Unggas 500 Ekor -

Page 91: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

1

Pemeliharaan

Kesehatan dan

Pencegahan

Penyakit Menular

Ternak

Kab.

Pangandaran

Terlaksananya

Pemeliharaan

Kesehatan dan

Pencegahan

Penyakit

Menular Ternak

5000 Ekor 320.000.000

Pemeliharaan

Kesehatan dan

Pencegahan

Penyakit Menular

Ternak

Kab.

Pangandaran

Terlaksananya

Pemeliharaan

Kesehatan dan

Pencegahan

Penyakit

Menular Ternak

5000 Ekor 320.000.000

2

Pemusnahan

Ternak yang

Terjangkit Penyakit

Endemik

Kab.

Pangandaran

Terkendalinya

Penyebaran

Penyakit

Endemik Ternak

2662 Ekor 278.300.000

Pemusnahan

Ternak yang

Terjangkit Penyakit

Endemik

Kab.

Pangandaran

Terkendalinya

Penyebaran

Penyakit

Endemik Ternak

2662 Ekor 278.300.000

3

Pencegahan

Penyakit Menular

Ternak

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

obat-obat

hewan

20 Jenis 255.000.000

Pencegahan

Penyakit Menular

Ternak

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

obat-obat

hewan

20 Jenis 255.000.000

4

Bimbingan Teknis

Tenaga Ahli

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Jumlah Tenaga

Ahli Kesehatan

Ternak

93 Org 200.000.000 Bimbingan Teknis

Tenaga Ahli

Kab.

Pangandaran

Meningkatnya

Jumlah Tenaga

Ahli Kesehatan

Ternak

93 Org 200.000.000

4

5

Kegiatan

Pengawasan dan

Pembinaan

Penerapan

Kesmavet dan

Kesrawan

Kab.

Pangandaran

Terlaksananya

penerapan

Kesmavet dan

Kesrawan

5 Kali 130.000.000

Kegiatan

Pengawasan dan

Pembinaan

Penerapan

Kesmavet dan

Kesrawan

Kab.

Pangandaran

Terlaksananya

penerapan

Kesmavet dan

Kesrawan

5 Kali 130.000.000

6

Penyusunan

Raperda Pedoman

Operasional

Poskeswan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Raperda

Pedoman

Operasional

Poskeswan

1 Dokumen 150.000.000

Penyusunan

Raperda Pedoman

Operasional

Poskeswan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Raperda

Pedoman

Operasional

Poskeswan

1 Dokumen 150.000.000

Page 92: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

7

Penyusunan

Raperda Lalu Lintas

Ternak dan Surat

Keterangan

Kesehatan Hewan

(SKKH)

Kab.

Pangandaran

Penyusunan

Raperda Lalu

Lintas Ternak

Surat

Keterangan

Kesehatan

Hewan (SKKH)

1 Dokumen 150.000.000

Penyusunan

Raperda Lalu

Lintas Ternak dan

Surat Keterangan

Kesehatan Hewan

(SKKH)

Kab.

Pangandaran

Penyusunan

Raperda Lalu

Lintas Ternak

Surat

Keterangan

Kesehatan

Hewan (SKKH)

1 Dokumen 150.000.000

8

Pengadaan Lahan

untuk

pembangunan

PUSKESWAN (Pusat

Kesehatan Hewan)

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Lahan untuk

pembangunan

PUSKESWAN

(Pusat

Kesehatan

Hewan)

500'm² 2.000.000.000

Pengadaan Lahan

untuk

pembangunan

PUSKESWAN

(Pusat Kesehatan

Hewan)

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Lahan untuk

pembangunan

PUSKESWAN

(Pusat

Kesehatan

Hewan)

500'm² 2.000.000.000

9

Pengadaan Lahan

untuk

pembangunan RPH

(Rumah Potong

Hewan)

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Lahan untuk

pembangunan

RPH (Rumah

Potong Hewan)

500'm² 2.000.000.000

Pengadaan Lahan

untuk

pembangunan RPH

(Rumah Potong

Hewan)

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Lahan untuk

pembangunan

RPH (Rumah

Potong Hewan)

500'm² 2.000.000.000

9

10

Penjaminan

Produk Hewan

Yang ASUH (Aman,

Sehat, Utuh dan

Halal)

Kab.

Pangandaran

Jumlah Sarana

dan Prasarana

Kesmavet

(Kesehatan

Masyarakat

Veteriner)

7 Jenis 375.000.000

Penjaminan

Produk Hewan

Yang ASUH (Aman,

Sehat, Utuh dan

Halal)

Kab.

Pangandaran

Jumlah Sarana

dan Prasarana

Kesmavet

(Kesehatan

Masyarakat

Veteriner)

7 Jenis 375.000.000

- - Jumlah Sampel

Pengujian1050 Buah - - -

Jumlah Sampel

Pengujian1050 Buah -

11

Peralatan Pusat

Kesehatan Hewan

Kab.

Pangandaran

Jumlah Sarana

dan Prasarana

PUSKESWAN

1 Unit 350.000.000 Peralatan Pusat

Kesehatan Hewan

Kab.

Pangandaran

Jumlah Sarana

dan Prasarana

PUSKESWAN

1 Unit 350.000.000

Page 93: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

12

Penguatan Pusat

Kesehatan Hewan

Kab.

Pangandaran

Jumlah Alat

Pemeriksa50 Jenis 525.000.000

Penguatan Pusat

Kesehatan Hewan

Kab.

Pangandaran

Jumlah Alat

Pemeriksa50 Jenis 525.000.000

13

Pembangunan

Puskeswan

Kab.

Pangandaran

Jumlah

Puskeswan1 Unit 550.000.000

Pembangunan

Puskeswan

Kab.

Pangandaran

Jumlah

Puskeswan1 Unit 550.000.000

14

Feasibility Study

(FS) Pembangunan

Rumah potong

hewan ruminansia

(RPH-R)

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

dokumen Uji

kelayakan

pembangunan

RPH-R

1 Dokumen 200.000.000

Feasibility Study

(FS) Pembangunan

Rumah potong

hewan ruminansia

(RPH-R)

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

dokumen Uji

kelayakan

pembangunan

RPH-R

1 Dokumen 200.000.000

15

Desain Engineering

Detail (DED)

Pembangunan

Rumah Potong

Hewan Ruminansia

(RPH-R)

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

dokumen

perencanaan

pembangunan

RPH-R

1 Dokumen 200.000.000

Desain

Engineering Detail

(DED)

Pembangunan

Rumah Potong

Hewan Ruminansia

(RPH-R)

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

dokumen

perencanaan

pembangunan

RPH-R

1 Dokumen 200.000.000

Program Meningkatnya

Program Meningkatnya

12

Program

Peningkatan

Produksi Hasil

Peternakan

-

Meningkatnya

Produksi Hasil

Peternakan

0% 20.085.000.000

Program

Peningkatan

Produksi Hasil

Peternakan

-

Meningkatnya

Produksi Hasil

Peternakan

0% 20.085.000.000

- - Daging Sapi 522 Ton - - - Daging Sapi 522 Ton -

- - Daging Kambing 14 Ton - - - Daging Kambing 14 Ton -

- - Daging Domba 119 Ton - - - Daging Domba 119 Ton -

- - Daging Ayam

Buras772 Ton - - -

Daging Ayam

Buras772 Ton -

- - Daging Ayam

Ras1989 Ton - - -

Daging Ayam

Ras1989 Ton -

- - Daging Itik 43 Ton - - - Daging Itik 43 Ton -

- - Daging Puyuh 0,4 Ton - - - Daging Puyuh 0,4 Ton -

Page 94: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

- - Telur Ayam

Buras461 Ton - - -

Telur Ayam

Buras461 Ton -

- - Telur Ayam Ras 1328 Ton - - - Telur Ayam Ras 1328 Ton -

- - Telur Itik 364 Ton - - - Telur Itik 364 Ton -

- - Telur Puyuh 3 Ton - - - Telur Puyuh 3 Ton -

1

Pembibitan Dan

Perawatan Ternak

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Bibit Unggul

Ternak untuk

masyarakat

0% 12.750.000.000 Pembibitan Dan

Perawatan Ternak

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Bibit Unggul

Ternak untuk

masyarakat

0% 12.750.000.000

- - Sapi Potong 100 Ekor - - - Sapi Potong 100 Ekor -

- - Domba 500 Ekor - - - Domba 500 Ekor -

- - Kambing 500 Ekor - - - Kambing 500 Ekor -

2

Optimalisasi Data

Peternakan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Database

Populasi Ternak

1 Dokumen 160.000.000 Optimalisasi Data

Peternakan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Database

Populasi Ternak

1 Dokumen 160.000.000

3

Restrukturisasi

Peternakan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Ternak Khas

Pangandaran

1 Jenis 150.000.000 Restrukturisasi

Peternakan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Ternak Khas

Pangandaran

1 Jenis 150.000.000

Tersedianya Tersedianya

4

Pencetakan Kebun

Rumput

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Kawasan

Hijauan Pakan

Ternak

20 Jenis 1.500.000.000 Pencetakan Kebun

Rumput

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Kawasan

Hijauan Pakan

Ternak

20 Jenis 1.500.000.000

5

Pembangunan

Rumah Potong

Hewan Ruminansia

Kab.

Pangandaran Jumlah RPH-R 1 Unit 5.000.000.000

Pembangunan

Rumah Potong

Hewan Ruminansia

Kab.

Pangandaran Jumlah RPH-R 1 Unit 5.000.000.000

6

Penyusunan

Raperda Pedoman

Pelarangan

Pemotongan Betina

Produktif

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Raperda

Pedoman

Pelarangan

Pemotongan

Betina Produktif

1 Dokumen 150.000.000

Penyusunan

Raperda Pedoman

Pelarangan

Pemotongan

Betina Produktif

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Raperda

Pedoman

Pelarangan

Pemotongan

Betina Produktif

1 Dokumen 150.000.000

Page 95: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

7

Penyusunan

Raperda Pedoman

Penggunaan dan

Pemanfaatan Lahan

Untuk Peternakan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Raperda

Pedoman

Penggunaan

dan

Pemanfaatan

Lahan Untuk

Peternakan

1 Dokumen 150.000.000

Penyusunan

Raperda Pedoman

Penggunaan dan

Pemanfaatan

Lahan Untuk

Peternakan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Raperda

Pedoman

Penggunaan

dan

Pemanfaatan

Lahan Untuk

Peternakan

1 Dokumen 150.000.000

8

Penyusunan

Raperda Tentang

izin usaha

peternakan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

raperda tentang

izin usaha

peternakan

1 Dokumen 150.000.000

Penyusunan

Raperda Tentang

izin usaha

peternakan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

raperda tentang

izin usaha

peternakan

1 Dokumen 150.000.000

9

Monitoring dan

Evaluasi Upsus

Siwab

Kab.

Pangandaran

Termonitoringn

ya Upsus Siwab12 Bln 75.000.000

Monitoring dan

Evaluasi Upsus

Siwab

Kab.

Pangandaran

Termonitoringn

ya Upsus Siwab12 Bln 75.000.000

13

Program

Peningkatan

Pemasaran Hasil

Produksi

Peternakan

-

Meningkatnya

Transaksi Jual

Beli

0% 1.100.000.000

Program

Peningkatan

Pemasaran Hasil

Produksi

Peternakan

-

Meningkatnya

Transaksi Jual

Beli

0% 1.100.000.000

13 Peternakan Peternakan

- - Sapi 2591 Ekor - - - Sapi 2591 Ekor -

- - Kambing 446 Ekor - - - Kambing 446 Ekor -

- - Domba 1544 Ekor - - - Domba 1544 Ekor -

- - Ayam Ras

Pedaging27585 Ekor - - -

Ayam Ras

Pedaging27585 Ekor -

- - Itik 6908 Ekor - - - Itik 6908 Ekor -

- - Ayam Ras

Petelur16722 Ekor - - -

Ayam Ras

Petelur16722 Ekor -

1

Pembangunan

sarana dan

prasarana pasar

produksi hasil

peternakan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

kandang dan

pasar hewan

2 Unit 500.000.000

Pembangunan

sarana dan

prasarana pasar

produksi hasil

peternakan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

kandang dan

pasar hewan

2 Unit 500.000.000

Page 96: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

2

Promosi Atas Hasil

Produksi

Peternakan

Unggulan Daerah

Kab.

Pangandaran

Terselenggaran

ya Pameran

Ternak

Unggulan

1 Kali 300.000.000

Promosi Atas Hasil

Produksi

Peternakan

Unggulan Daerah

Kab.

Pangandaran

Terselenggaran

ya Pameran

Ternak

Unggulan

1 Kali 300.000.000

3

Penyusunan

Raperda retribusi

pasar hewan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

raperda

retribusi pasar

hewan

1 Dokumen 150.000.000

Penyusunan

Raperda retribusi

pasar hewan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

raperda

retribusi pasar

hewan

1 Dokumen 150.000.000

4

Penyusunan

Raperda Pedoman

Pembangunan dan

Fungsi Rumah

Potong Hewan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Raperda

Pedoman

Pembangunan

dan Fungsi

Rumah Potong

Hewan

1 Dokumen 150.000.000

Penyusunan

Raperda Pedoman

Pembangunan dan

Fungsi Rumah

Potong Hewan

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Raperda

Pedoman

Pembangunan

dan Fungsi

Rumah Potong

Hewan

1 Dokumen 150.000.000

14

Program

Peningkatan

Penerapan

Teknologi

Peternakan

-

Terselenggaran

ya Penerapan

Teknologi

Peternakan

2 Unit 400.000.000

Program

Peningkatan

Penerapan

Teknologi

Peternakan

-

Terselenggaran

ya Penerapan

Teknologi

Peternakan

2 Unit 400.000.000

14 Peternakan Peternakan

1

Penelitian dan

Pengembangan

Teknologi

Peternakan Tepat

Guna

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Teknologi

Peternakan

1 Dokumen 150.000.000

Penelitian dan

Pengembangan

Teknologi

Peternakan Tepat

Guna

Kab.

Pangandaran

Tersedianya

Teknologi

Peternakan

1 Dokumen 150.000.000

2

Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Sarana dan

Prasarana

Teknologi

Peternakan Tepat

Guna

Kab.

Pangandaran

Terpeliharanya

Sarana dan

Prasarana

Teknologi

Peternakan

Tepat Guna

23 Jenis 40.000.000

Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Sarana dan

Prasarana

Teknologi

Peternakan Tepat

Guna

Kab.

Pangandaran

Terpeliharanya

Sarana dan

Prasarana

Teknologi

Peternakan

Tepat Guna

23 Jenis 40.000.000

Page 97: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama SKPD : Dinas Pertanian Tabel T-C.31.

Program / Kegiatan Lokasi Indikator

KinerjaTarget Capaian Pagu Indikatif Rp.

Program /

Kegiatan Lokasi

Indikator

KinerjaTarget Capaian Kebutuhan Dana Rp

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisa KebutuhanCatatan

Penting

3

Kegiatan

Penyuluhan

Penerapan

Teknologi

Pertanian/Perkebu

nan Tepat Guna

Kab.

Pangandaran

Terbinanya

Pelaku

Teknologi

Pertanian/Perke

bunan

20 Org 150.000.000

Kegiatan

Penyuluhan

Penerapan

Teknologi

Pertanian/Perkebu

nan Tepat Guna

Kab.

Pangandaran

Terbinanya

Pelaku

Teknologi

Pertanian/Perke

bunan

20 Org 150.000.000

4

Pelatihan dan

Bimbingan

Pengoperasian

Teknologi

Peternakan Tepat

Guna

Kab.

Pangandaran

Jumlah Peserta

Pelatihan100 Org 60.000.000

Pelatihan dan

Bimbingan

Pengoperasian

Teknologi

Peternakan Tepat

Guna

Kab.

Pangandaran

Jumlah Peserta

Pelatihan100 Org 60.000.000

Page 98: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

Nama Perangkat Daerah : Dinas Pertanian

No Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Besaran/Volume Catatan

1 Pembangunan jalan usaha tani Dusun Kersaratu

Pembangunan Kirmir TPU Jalan

Usaha Tani 535 x 1 x 03

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

2 Rehab Irdes Ciberendul

Dusun Pagerbumi

Desa Pagerbumi Kec.

Cigugur

Meningkatkan Kualitas

Perekonomian 500 Meter

Musrenbang

Kecamatan Cigugur

3 Pembangunan jalan usaha tani Dusun Gimbal

Pembangunan Jalan Usaha Tani

Tembakau 300 m

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

4 Dam Cilutung

Dusun

Mandalamekar Desa

Harumandala Kec.

Cigugur

Meningkatkan Kualitas

Perekonomian 1 unit

Musrenbang

Kecamatan Cigugur

5 Dam Cigumenter

Dsn. Cikuya Kec.

Cigugur

Meningkatkan Kualitas

Perekonomian 1 Unit

Musrenbang

Kecamatan Cigugur

6 Pengembangan perbinihan/perbibitan

Dusun Balater Desa

Panyutran Pengadaan Bibit Tanaman 1000 btg

Musrenbang

Kecamatan

Padaherang

7 Mesin Pengolah Pupuk Organik Desa Cimerak Petani 5 unit

Musrenbang

Kecamatan Cimerak

8

Perbaikan Situ Embe Berikut

Salurannya Desa Batumalang Masyarakat P: 300m L: 0,50m

Musrenbang

Kecamatan Cimerak

9

Pengembangan perbinihan/

perbibitan

Kabupaten

Pangandaran

Pengembangan

Perbenihan/Perbibitan Kepada

Kelompok Tani 10 Kecamatan

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

10 Irigasi Pananjung samppai Purbahayu

Bojongjati Desa

Pananjung Penanggulangan Banjir 856 M

Musrenbang

Kecamatan

Pangandaran

11

Pengadaan Mesin Bajak sawah

karanganyar Dusun Karanganyar PETANI 2 Paket

Musrenbang

Kecamatan Cimerak

12

sodetan sungai cigugur,pembangunan

situ bekas aliran sungai ,pembebasan

lahan dan pembagunan Bumi

Perkemahan

Dusun Cigugur Desa

Campaka Kec.

Cigugur

Meningkatkan Kualitas

Perekonomian 1 Paket

Musrenbang

Kecamatan Cigugur

13 Jaringan Irigasi Pedesaan (JIDES) Desa Selasari

Mewujudkan Infrastruktur dan

fasilitas yang berkualitas 1 paket

Musrenbang

Kecamatan Parigi

TABEL T-C.32.

Kabupaten Pangandaran

Usulan Program dan Kegiatan dari Para Pemangku Kepentingan Tahun 2019

13 Jaringan Irigasi Pedesaan (JIDES) Desa Selasari fasilitas yang berkualitas 1 paket Kecamatan Parigi

14

Pembuatan Irigasi Cihampoang

Jolokopeng

Dusun Barengkok

Desa Bunisari Kec.

Cigugur

Meningkatkan Kualitas

Perekonomian 1000 Meter

Musrenbang

Kecamatan Cigugur

15 EMBUNG DESA Dusun Sirnagalih

Persediaan Air Untuk Lahan

Pertanian 15 Ha

Musrenbang

Kecamatan Cimerak

16

Pengadaan Sarana dan prasarana

Teknologi pertanian/ Perkebunan

tepat gung ( Traktor ) Desa Cibuluh Desa Cibuluh

Terlaksananya Kualitas

Pertumbuhan Ekonomi

Masyarakat 3 unit

Musrenbang

Kecamatan Kalipucang

17 Pemeliharaan Hutan Lindung Ciwana Desa Limusgede Pelestarian Sumber Mata air 15 Ha

Musrenbang

Kecamatan Cimerak

18

Pengadaan Sarana dan prasarana

Teknologi pertanian/ Perkebunan

tepat guna ( Traktor ) Desa Tunggilis Desa Tunggilis

Terlaksananya Kualitas

Pertumbuhan Ekonomi

Masyarakat 1 Unit

Musrenbang

Kecamatan Kalipucang

19

Bendung Cikapinis dan Pebaikan

saluran

Dusun Ciguha Desa

Campaka Kec.

Cigugur

Meningkatkan Kualitas

Perekonomian 1 Paket

Musrenbang

Kecamatan Cigugur

20

Pengadaan pupuk dan Benih unggul

Padi Desa Sindangsari

Meningkatkan hasil Komoditi

pertanian 118 Ha

Musrenbang

Kecamatan Cimerak

21

Pembuatan Irigasi Ciharashas Leuwi

Panjang

Dusun Barengkok

Desa Bunisari Kec.

Cigugur

Meningkatkan Kualitas

Perekonomian 1600 Meter

Musrenbang

Kecamatan Cigugur

22

Pengadaan sarana dan prasaranan

teknologi pertanian/perkebunan tepat

guna Desa Cibogo

Bantuan Mesin Pembuan Pupuk

Organik 2 Unit

Musrenbang

Kecamatan

Padaherang

Page 99: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

23

Pengembangan perbinihan/

perbibitan Desa Jangraga Pengadaan Benih Padi 7,2 Ton

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

24 Pembangunan jalan usaha tani Desa Jangraga

Pembangunan Jalan Usaha Tani

Sebelah Selatan Sungai 4200 x 2,4 x 0,20

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

25

Pengadaan sarana dan prasarana

teknologi pertanian/ perkebunan

tepat guna Desa Sukamaju Bantuan Sarana Produksi Pupuk 10 Ton

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

26 Rehab Irdes Nangklong

Dusun Pasirmacan

Desa Pagerbumi Kec.

Cigugur

Meningkatkan Kualitas

Perekonomian 800 Meter

Musrenbang

Kecamatan Cigugur

27 Pembangunan Irdes Palatar

Dusun Pagerbumi

Desa Pagerbumi Kec.

Cigugur

Meningkatkan Kualitas

Perekonomian 500 Meter

Musrenbang

Kecamatan Cigugur

28

Pembangunan Lumbung Pangan

Masyarakat dan Lantai Jemur Untuk

GAPOKTAN Desa Ciliang

Meningkatkan ekonomi

perdesaan dan regional,

peningkatan kualitas iklim usaha

dan investasi, penguatan UMKM

dan daya saing usaha 11

Musrenbang

Kecamatan Parigi

29 Pengadaan Pupuk

Desa

Parakanmanggu

Meningkatkan ekonomi

perdesaan dan regional,

peningkatan kualitas iklim usaha

dan investasi, penguatan UMKM

dan daya saing usaha 1 paket

Musrenbang

Kecamatan Parigi

30

Pengembangan perbinihan/

perbibitan Dusun Kamandilan Pembangunan Balai Benih Padi 1 unit

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

31

Pengadaan sarana dan prasarana

teknologi pertanian/ perkebunan

tepat guna

Kelompok Tani Desa

Sukamaju Bantuan Traktor 7 Unit

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

32

Pengadaan sarana dan prasarana

teknologi pertanian/ perkebunan

tepat guna

Kelompok Tani Desa

Sukamaju Bantuan Pompa Air 5 Unit

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

33 Irigasi Cimandala

Desa Kertajaya Kec.

Cigugur

Meningkatkan Kualitas

Perekonomian 1000 Meter

Musrenbang

Kecamatan Cigugur

34 Rehabilitasi Irigasi Karangjoho

Dusun Cikiranji Desa

Cimindi Kec. Cigugur

Meningkatkan Kualitas

Perekonomian 15 Hektar

Musrenbang

Kecamatan Cigugur

Dusun Cikiranji Desa Meningkatkan Kualitas Musrenbang

35 Rehabilitasi Irigasi Balundeng

Dusun Cikiranji Desa

Cimindi Kec. Cigugur

Meningkatkan Kualitas

Perekonomian 10 Hektar

Musrenbang

Kecamatan Cigugur

36

Sarana dan Prasarana Pengolahan

Pupuk Organik Desa Limusgede

Pengadaan Pupuk Organik Untuk

Petani 1 Paket

Musrenbang

Kecamatan Cimerak

37

Pengadaan sarana dan prasaranan

teknologi pertanian/perkebunan tepat

guna Desa Cibogo

Bantuan Mesin Sedot Air dan

Pivanisasi 2 Unit

Musrenbang

Kecamatan

Padaherang

38 Pengembangan Jaringan Irigasi Tersier Desa Selasari

Mewujudkan Infrastruktur dan

fasilitas yang berkualitas 1 paket

Musrenbang

Kecamatan Parigi

39 Pembangunan jaringan irigasi

Dsn Cicurug Ds

Cibanten

Pembangunan Irigasi Pertanian

Cipeding Dsn Cicurug Ds

Cibanten 700 m

Musrenbang

Kecamatan Cijulang

40 Pembangunan jaringan irigasi

Dusun Cikadu -

Cibunian Desa

Margacinta Kec.

Cijulang

Pemeliharaan Saluran Irigasi

Pertanian Ds. Margacinta 2.320 m

Musrenbang

Kecamatan Cijulang

41 Pembangunan pintu air

Dsn Cilubang Ds

Cibanten

Pembangunan Bendungan Situ

H. Sodik Ds. Cibanten 800 Meter

Musrenbang

Kecamatan Cijulang

42 Drainase Wartim sampai Tiwar

Karang Sari Desa

Pananjung Penanggulangan Banjir 406 M

Musrenbang

Kecamatan

Pangandaran

43

Penyediaan sarana produksi

pertanian/perkebunan DESA PADAHERANG PENGADAAN PUPUK BERSUBSIDI 199,45 Ha

Musrenbang

Kecamatan

Padaherang

44

Pengadaan sarana dan prasaranan

teknologi pertanian/perkebunan tepat

guna Desa karangsari Pengadaan Hand Traktor 4

Musrenbang

Kecamatan

Padaherang

Page 100: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

45

Pengadaan sarana dan prasarana

teknologi pertanian/ perkebunan

tepat guna Desa Jangraga

Pengadaan Bantuan Mesin

Pompa Air Untuk Pertanian 25

PK 30 unit

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

46 Pembangunan Irdes Desa Pamotan

Dsn.Pamotan RT 03

RW 02

Terlaksananya Kualitas

Pertumbuhan Ekonomi

Masyarakat 150mx1m

Musrenbang

Kecamatan Kalipucang

47

Rehabilitasi/ pemeliharaan Jaringan

irigasi Desa Ciparakan Desa Ciparakan

Terlaksananya Kualitas

Pertumbuhan Ekonomi

Masyarakat 1 UNIT

Musrenbang

Kecamatan Kalipucang

48

Pengadaan sarana dan prasarana

teknologi pertanian/ perkebunan

tepat guna Desa Jangraga

Pengadaaan Sarana dan

Prasarana Alat Pertanian

(SAPROTAN dan ALSINTAN) 300 unit

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

49 Pembibitan dan perawatan ternak Kec. Cijulang

Bantuan ternak sapi kel Putra

Nusa Kondangjajar Desa

Kondangjajar 1 Klp

Musrenbang

Kecamatan Cijulang

50 Irigasi Bojong Langseb - Tangkolo

Dusun Karanganyar

Desa Purbahayu Pengairan Sawah 1 PAKET

Musrenbang

Kecamatan

Pangandaran

51

Fasilitasi Permodalan Bagi Usaha Kecil

dan Menengah Di Perdesaan Desa Panyutran Pengadaan Traktor 6 Unit

Musrenbang

Kecamatan

Padaherang

52 Lumbung Padi Desa Cintaratu

Meningkatkan ekonomi

perdesaan dan regional,

peningkatan kualitas iklim usaha

dan investasi, penguatan UMKM

dan daya saing usaha 4 Kelompok

Musrenbang

Kecamatan Parigi

53

Pengembangan perbinihan/

perbibitan Desa Jangraga Pengadaan Benih Kacang Hijau 7,2 Ton

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

54

Pengadaan Induk Sapi dan Inseminasi

buatan yang dikelola oleh Kelompok

Tani Desa Kalipucang

Terlaksananya Kualitas

Pertumbuhan Ekonomi

Masyarakat 10 Ekor

Musrenbang

Kecamatan Kalipucang

55

Pengembangan perbinihan/

perbibitan Desa Jangraga Pengadaan Benih Kedelai 7,2 Ton

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

56

Pengembangan perbinihan/

perbibitan Desa Mangunjaya Bantuan Bibit Palawija 18 Kelompok Tani

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

57

Pengembangan intensifikasi tanaman

padi, palawija Desa Kertajaya

Pengembangan Intensifikasi

Tanaman Padi dan Palawija

Kepada Kelompok Tani 35 poktan

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

Terlaksananya Kualitas

58

Pembangunan Embung Desa

Banjarharja Desa Banjarharja

Terlaksananya Kualitas

Pertumbuhan Ekonomi

Masyarakat 1 Paket

Musrenbang

Kecamatan Kalipucang

59 Pengembangan perbinihan/perbibitan Desa karangsari Pengadaan Bibit Petanian 8

Musrenbang

Kecamatan

Padaherang

60

Bantuan Ternak Sapi Kelompok

Bangkit Mandiri Dusun Ciawi Petani 10 ekor

Musrenbang

Kecamatan Cimerak

61

Pengadaan sarana dan prasaranan

teknologi pertanian/perkebunan tepat

guna

Dsn Margaluyu Ds

Kertayasa

Pembangunan Sekretariat dan

Gudang Pupuk Kel Tani Mekar

Saluyu Ds Kertayasa 5 m x 8 m

Musrenbang

Kecamatan Cijulang

62

Pengembangan perbinihan/

perbibitan Desa Sukamaju Bantuan Benih Kacang Kedelai 7500 kg

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

63

Penyuluhan peningkatan produksi

pertanian/ perkebunan Desa Mangunjaya PELATIHAN P3A MITRA CAI 6 Kelompok

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

64 Bantuan Bibit Kelompok Ternak

Desa Cimindi Kec.

Cigugur

Meningkatkan Kualitas

Perekonomian 1 Desa

Musrenbang

Kecamatan Cigugur

Page 101: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

65 Lumbung Pangan Kelompok Tani Desa Cimerak Petani 5 Unit

Musrenbang

Kecamatan Cimerak

66 Pemb. Saluran air Desa Banjarharja

Terlaksananya Kualitas

Pertumbuhan Ekonomi

Masyarakat 3 unit

Musrenbang

Kecamatan Kalipucang

67

Pengembangan perbinihan/

perbibitan Desa Sukamaju Bantuan Benih Jagung 500 kg

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

68 Pelatihan petani dan Pelaku Agribisnis Desa Sindangwangi

Pelatihan Pertanian SL.PPT

Kelompok Tani Desa

Sindangwangi 1 Keg

Musrenbang

Kecamatan

Padaherang

69

Pengembangan perbinihan/

perbibitan Desa Sukamaju Bantuan Benih Padi 1 Ton

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

70

Penyuluhan peningkatan produksi

pertanian/ perkebunan Desa Kertajaya

Pelatihan dan Penyuluhan

Kepada Kelompok Tani dan

Kegiatan HKP 35 Kelompok

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

71

Tanaman Keras Bagi Masyarakat Desa

Mekarsari Desa Mekarsari Peningkatan Ekonomi 10 Kelompok

Musrenbang

Kecamatan Cimerak

72

Pengadaan sarana dan prasarana

teknologi pertanian/ perkebunan

tepat guna Desa Kertajaya

Pengadaan Sarana dan Prasrana

Tekhnologi

Pertanian/Perkebunan Tepat

Guna Bagi Kelompok Tani 35 kelompok

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

73

Penyuluhan dan bimbingan

pemanfaatan dan produktivitas lahan

tidur Desa Ciganjeng

Peningkatan Kapasitas Kelompok

Tani (Pelatihan Pemanfaatan

Tanah Lahan Kritis) 1 Kegiatan

Musrenbang

Kecamatan

Padaherang

74 Pelatihan petani dan pelaku agribisnis Desa Karangpawitan

PelatihanPeningkatan

pengetahuan para petani melalui

penyuluhan 1 Paket

Musrenbang

Kecamatan

Padaherang

75

Penyuluhan peningkatan produksi

pertanian/ perkebunan Desa Mangunjaya PELATIHAN KELOMPOK TANI 18 Kelompok Tani

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

76

Pelatihan Kelompok Tani dn

Pengadaan Pupuk , Benih Unggul dan

obat Pembasmi hama

Desa Babakan Desa

Babakan

Meningkatkan Produktivitas

Pertanian 10 Kelompok

Musrenbang

Kecamatan

Pangandaran

77

Pengembangan perbinihan/

perbibitan Desa Mangunjaya Bantuan Benih Padi 18 Kelompok Tani

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

78

Pengadaan Induk Domba Kelompok

Jaya Lestari Desa Batumalang

Kelompok Masyarakat Jaya

Lestari 10 Ekor

Musrenbang

Kecamatan Cimerak

Pembangunan Irigasi Pertanian

79 Pembangunan jaringan irigasi

Dsn Cibodas Ds

Cibanten

Pembangunan Irigasi Pertanian

Cibodas dan Ciparakan Ds.

Cibanten 1.200 m

Musrenbang

Kecamatan Cijulang

80

Bantuan Bibit Padi dan Jagung

Kelompok Tani Cibungur 3

Dusun Cibungur

Desa Kertajaya Kec.

Cigugur

Meningkatkan Kualitas

Perekonomian 600 Kg

Musrenbang

Kecamatan Cigugur

81

Pemenuhan pasokan bibit-bibitan ke

petani Jampang Desa Kertaharja PETANI 2 Paket

Musrenbang

Kecamatan Cimerak

82 Pemb. Pintu Air Desa Banjarharja

Terlaksananya Kualitas

Pertumbuhan Ekonomi

Masyarakat 12,000 pohon

Musrenbang

Kecamatan Kalipucang

83

Pengadaan sarana dan prasarana

teknologi pertanian/ perkebunan

tepat guna Desa Mangunjaya Bantuan ALSINTAN 18 Kelompok Tani

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

84

Pengadaan Ternak Domba

karanganyar Desa Kertaharja PETANI 20 Ekor

Musrenbang

Kecamatan Cimerak

85

Bantuan Pengadaan alat penangkapan

ikan Desa Pamotan

Terlaksananya Kualitas

Pertumbuhan Ekonomi

Masyarakat 2 RN

Musrenbang

Kecamatan Kalipucang

86 Pengembangan lumbung pangan desa Desa Kertajaya

Pengembangan, Peningkatan

dan Penambahan Modal

Lumbung Kelompok Tani 7 poktan

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

87 Peningkatan kemapuan lembaga tani 5 Dusun Bantuan Modal Kelompok Tani 5 poktan

Musrenbang

Kecamatan

Mangunjaya

Page 102: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum
Page 103: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

SKPD JenisTolok Ukur Target Tolok Ukur Target 1/2/3 1/2/3

1 DINAS PERTANIAN 5.693.776.000,00 13.829.560.050,00 20.137.563.070,00 - 39.660.899.120,00 43.626.989.032,002 PERTANIAN 5.693.776.000,00 13.829.560.050,00 20.137.563.070,00 - 39.660.899.120,00 43.626.989.032,00

3 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran Cakupan layananadministrasi perkantoran 90% 878.380.000,00 - - - 878.380.000,00 966.218.000,00 Dinas Pertanian 2

4 Penyediaan Jasa Surat Menyurat PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Surat yang dikelola 2.300 buah 5.280.000,00 5.280.000,00 5.808.000,00 Dinas Pertanian 2

5 Penyediaan Jasa Komunikasi,Sumber Daya Air dan Listrik PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Rekening jasa sumber daya

yang dibayar tiap bulan 22 rekening 273.000.000,00 273.000.000,00 300.300.000,00 Dinas Pertanian 2

6Penyediaan Jasa Pemeliharaan danPerizinan Kendaraan Dinas/Operasional

PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jumlah Kendaraan yangberizin 22 unit 42.000.000,00 42.000.000,00 46.200.000,00 Dinas Pertanian 2

7 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jumlah SDM Kebersihansetiap bulan 1 orang 26.400.000,00 26.400.000,00 29.040.000,00 Dinas Pertanian 2

8 Penyediaan Alat Tulis Kantor PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jenis ATK yang dibeli 92 jenis 100.000.000,00 100.000.000,00 110.000.000,00 Dinas Pertanian 2

9 Penyediaan barang cetakan danpenggandaan PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jenis Barang yang di cetak

dan digandakan 6 jenis 13.850.000,00 13.850.000,00 15.235.000,00 Dinas Pertanian 2

10 Penyediaan komponen instalasilistrik/penerangan bangunan kantor PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jenis komponen instalasi

listrik yang dibeli 19 jenis 7.150.550,00 7.150.550,00 7.865.605,00 Dinas Pertanian 2

11 Penyediaan Peralatan RumahTangga PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jenis peralatan rumah

tangga 1 Paket 9.000.000,00 9.000.000,00 9.900.000,00 Dinas Pertanian 2

12 Penyediaan bahan bacaan danperaturan perundang-undangan PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran

Jenis dan jumlah bahanbacaan yang dibeli tiapbulan

14 jenis, 180 eksemplar 31.438.500,00 31.438.500,00 34.582.350,00 Dinas Pertanian 2

13 Penyediaan makanan dan minuman PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jenis dan jumlah makanandan minuman yang dibeli 2 jenis, 2800 dus 53.900.000,00 53.900.000,00 59.290.000,00 Dinas Pertanian 2

14 Rapat-rapat Koordinasi danKonsultasi ke Luar daerah PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran

Jumlah Rapat-rapatkordinasi dan konsultasi keluar daerah yang diikuti

66 kali 125.305.950,00 125.305.950,00 137.836.545,00 Dinas Pertanian 2

15 Penyediaan Jasa PengamananKantor PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jumlah SDM Keamanan

setiap bulan 2 org 26.565.000,00 26.565.000,00 29.221.500,00 Dinas Pertanian 2

16Penyediaan Jasa PenunjangKegiatan Perkantoran dan RumahTangga

PD 07 SD 01 Kab. PangandaranJumlah SDM penunjangkegiatan perkantoran setiapbulan

9 org 129.690.000,00 129.690.000,00 142.659.000,00 Dinas Pertanian 2

17 Penyediaan Jasa Pengemudi PD 07 SD 01 Kab. PangandaranJumlah jasa pengemudikantor yang dibayar tiapbulan

1 orang 34.800.000,00 34.800.000,00 38.280.000,00 Dinas Pertanian 2

18 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana AparaturCakupan sarana danprasarana aparaturkondisi baik

90% 344.500.000,00 545.000.000,00 - - 889.500.000,00 978.450.000,00 Dinas Pertanian 2

19 Pengadaan perlengkapan gedungkantor PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran

Jumlah dan jenisperlengkapan gedungkantor yang dibeli

5 jenis 50.000.000,00 50.000.000,00 55.000.000,00 Dinas Pertanian 2

20 Pengadaan mebeleur PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jumlah dan jenis mebeleuryang dibeli 6 jenis 30.500.000,00 30.500.000,00 33.550.000,00 Dinas Pertanian 2

21 Pemeliharaan rutin/berkala gedungkantor PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jumlah dan luas gedung

kantor yang dipelihara 1 unit, 405 m2 64.900.000,00 64.900.000,00 71.390.000,00 Dinas Pertanian 2

22 Pemeliharaan rutin/berkalakendaraan dinas/operasional PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jenis dan jumlah

kendaraan yang dipelihara 10 unit 55.000.000,00 55.000.000,00 60.500.000,00 Dinas Pertanian 2

23 Pemeliharaan rutin/berkalaperlengkapan gedung kantor PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran

Jumlah dan jenisperlengkapan gedungkantor yang dipelihara

5 jenis 12.100.000,00 12.100.000,00 13.310.000,00 Dinas Pertanian 2

24 Penyediaan gedung kantor PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jumlah Gedung Kantor 1 unit 132.000.000,00 132.000.000,00 145.200.000,00 Dinas Pertanian 2

25 Penyelenggaraan Dokumentasi danArsip Digital Berbasis Elektronik PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran

Jumlah sistem dokumentasidan arsip digital berbasiselektronik yang dibangun

1 sistem 545.000.000,00 545.000.000,00 599.500.000,00 Dinas Pertanian 2

26 Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan KeuanganCakupan pelaporancapaian kinerja dankeuangan yang baik

90% 181.380.000,00 - - - 181.380.000,00 199.518.000,00 Dinas Pertanian 2

27 Penyusunan laporan capaian kinerjadan ikhtisar realisasi kinerja SKPD PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran dokumen laporan kinerja 5 dokumen 22.000.000,00 22.000.000,00 24.200.000,00 Dinas Pertanian 2

28 Penyusunan Pelaporan KeuanganSemesteran PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran dokumen laporan keungan

semesteran 1 dokumen 2.850.000,00 2.850.000,00 3.135.000,00 Dinas Pertanian 2

29 Penyusunan Pelaporan KeuanganAkhir Tahun PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran dokumen laporan keuangan

akhir tahun 1 dokumen 2.000.000,00 2.000.000,00 2.200.000,00 Dinas Pertanian 2

30 Penyusunan Perencanaan Programdan Kegiatan SKPD PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran dokumen perencanaan 7 dokumen 75.130.000,00 75.130.000,00 82.643.000,00 Dinas Pertanian 2

31Penyelenggaraan PengelolaanSistem Informasi PengelolaanKeuangan Daerah

PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jumlah SDM Operatorkeuangan setiap bulan 1 orang 45.520.000,00 45.520.000,00 50.072.000,00 Dinas Pertanian 2

Total

DAFTAR PRIORITAS RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN DAERAH TAHUN 2019PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

Tabel 5.1

No SKPD/ Urusan/ Program/ Kegiatan PrioritasDaerah

SasaranDaerah Lokasi

Indikator Kinerja Biaya Prakiraan Maju

KeteranganHasil Program Keluaran Kegiatan APBD Kabupaten APBD Provinsi APBN/ PHLN Sumber Dana

Lainnya

Page 104: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

SKPD JenisTolok Ukur Target Tolok Ukur Target 1/2/3 1/2/3 TotalNo SKPD/ Urusan/ Program/ Kegiatan Prioritas

DaerahSasaranDaerah Lokasi

Indikator Kinerja Biaya Prakiraan Maju

KeteranganHasil Program Keluaran Kegiatan APBD Kabupaten APBD Provinsi APBN/ PHLN Sumber Dana

Lainnya

32Penyelenggaraan PengelolaanSistem Informasi PengelolaanBarang Daerah

PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jumlah SDM Operator BMDsetiap bulan 1 orang 33.880.000,00 33.880.000,00 37.268.000,00 Dinas Pertanian 2

33 Program Peningkatan Pemasaran Hasil Produksi Pertanian/Perkebunan Meningkatnya KemitraanUsaha Tani 5 Kerjasama 250.000.000,00 - - - 250.000.000,00 275.000.000,00 Dinas Pertanian 2

34Promosi atas hasil produksipertanian/perkebunan unggulandaerah

PD 07 SD 01 KabupatenPangandaran Jumlah Event Yang Diikuti 3 event 250.000.000,00 250.000.000,00 275.000.000,00 Dinas Pertanian 2

35 Program Peningkatan Produksi Pertanian/PerkebunanMeningkatnya ProduksiTanaman Pangan &Hortikultura

3% 2.928.816.000,00 11.291.560.000,00 13.646.000.000,00 - 27.866.376.000,00 30.653.013.600,00 Dinas Pertanian 2

36 Meningkatnya ProduksiKomoditi Perkebunan 4% - -

37 Meningkatnya ProduksiKomoditi Peternakan 0,85% - -

38 Menurunnya KasusPenyakit Ternak 8% - -

39 Komisi Pengawas Penyedia Pupukdan Pestisida PD 07 SD 01 Kabupaten

Pangandaran

Jumlah pupuk bersubsidiyang diawasipendistribusiannya

16.632 Ton 160.000.000,00 160.000.000,00 176.000.000,00 Dinas Pertanian 2

40 Pendukung Cetak Sawah Baru PD 07 SD 01 KabupatenPangandaran Panjang Pipanisasi 1.000 m 100.000.000,00 100.000.000,00 110.000.000,00 Dinas Pertanian 2

41 Pembangunan Jalan Usaha Tani PD 07 SD 01 Dusun Kersaratu Panjang Jalan 535m 264.500.000,00 264.500.000,00 290.950.000,00 Dinas Pertanian 242 Mesin Pengolah Pupuk Organik PD 07 SD 01 Desa Cimerak Jml Mesin 5 unit 175.000.000,00 175.000.000,00 192.500.000,00 Dinas Pertanian 2

43 Penyusunan database potensiproduk pangan PD 07 SD 01 Kabupaten

PangandaranDatabase Potensi ProdukPangan 1 Dokumen 145.000.000,00 145.000.000,00 159.500.000,00 Dinas Pertanian 2

44 Monitoring dan Evaluasi UPSUSPAJALE PD 07 SD 01 Kabupaten

Pangandaran Jumlah Waktu Pelaksanaan 12 bln 65.000.000,00 65.000.000,00 71.500.000,00 Dinas Pertanian 2

45 Pengembanganperbinihan/perbibitan PD 07 SD 01 Kabupaten

Pangandaran Jumlah Benih/Bibit 10 ton 254.611.100,00 254.611.100,00 280.072.210,00 Dinas Pertanian 2

46 Perbaikan Jaringan Irigasi PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jumlah Jaringan Irigasi 10 unit 5.000.000.000,00 5.000.000.000,00 5.500.000.000,00 Dinas Pertanian 2

47 Operasional Balai Benih PD 07 SD 01

Balai BenihPertanian (Desa

WonoharjoKec.Pangandaran)

Jumlah PemenuhanKebutuhan Benih UnggulBersertifikat

5% 500.000.000,00 500.000.000,00 550.000.000,00 Dinas Pertanian 2

48 Akselerasi Dampak Perubahan Iklim PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jml Benih 10 ton 1.064.560.000,00 1.064.560.000,00 1.171.016.000,00 Dinas Pertanian 2

49 Infrastruktur Pendukung LahanSawah PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jumlah Infrastruktur 11 unit 2.500.000.000,00 2.500.000.000,00 2.750.000.000,00 Dinas Pertanian 3

50Peningkatan Produktivitas PadiMelalui Penerapan PengelolaanLimbah Jerami di Sentra Produksi

PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Benih 25Kg/Ha 350.000.000,00 350.000.000,00 385.000.000,00 Dinas Pertanian 3

51 Penyusunan Statistik Perkebunan PD 07 SD 01 KabupatenPangandaran Data Statistik Perkebunan 1 Dokumen 144.729.000,00 144.729.000,00 159.201.900,00 Dinas Pertanian 2

52 Pegembangan Tanaman Pala,Cengkeh dan Kopi (PACEKO) PD 07 SD 01

PoktanKarangmulya 1

Ds. BangunkaryaKec.

Langkaplancar,Poktan Mitra JayaDs. Cibanten Kec.Cijulang, PoktanSukamaju Ds.

Margacinta Kec.Cijulang, Poktan

Mitra KaryaMandiri Ds.

Karangkamiri Kec.Langkaplancar,Poktan Rimba

Lestari Ds.Mekarsari Kec.

Cimerak, PoktanJembar Ds.

Limusgede Kec.Cimerak/ Poktan

Sari Asih Ds.Kertaharja Kec.

Cimerak, PoktanKarapyak Ds.Bagolo Kec.Kalipucang,

Poktan

Jml Bibit Pala 12.500 batang 1.832.000.000,00 1.832.000.000,00 2.015.200.000,00 Dinas Pertanian 2

53 Pengembangan Sumber-sumber air(Pembangunan Dam Parit) (DAK) PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jml Dam Parit 20 unit 4.125.000.000,00 4.125.000.000,00 4.537.500.000,00 Dinas Pertanian 2

54

Pembangunan/Perbaikan JalanPertanian (Pembangunan JalanUsaha Tani Tanaman Pangan)(DAK)

PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jml JUT 20 unit 5.250.000.000,00 5.250.000.000,00 5.775.000.000,00 Dinas Pertanian 2

55 Pembangunan Jalan ProduksiPerkebunan PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jml Jalprod 10 unit 2.646.000.000,00 2.646.000.000,00 2.910.600.000,00 Dinas Pertanian 2

Page 105: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) · 2020. 3. 14. · BAB III ISI DAN URAIAN KERJA Pasal 3 Isi dan uraian Perubahan Renja sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 adalah sebagaimana tercantum

SKPD JenisTolok Ukur Target Tolok Ukur Target 1/2/3 1/2/3 TotalNo SKPD/ Urusan/ Program/ Kegiatan Prioritas

DaerahSasaranDaerah Lokasi

Indikator Kinerja Biaya Prakiraan Maju

KeteranganHasil Program Keluaran Kegiatan APBD Kabupaten APBD Provinsi APBN/ PHLN Sumber Dana

Lainnya

56 Pembangunan Drainase (DBHCHT) PD 07 SD 01 Kec. Padaherang,Kec. Mangunjaya Jml Drainase 6 unit 637.575.900,00 637.575.900,00 701.333.490,00 Dinas Pertanian 2

57 Pengadaan Sarana dan PrasaranaBudidaya Tembakau (DBHCHT) PD 07 SD 01 Kec. Padaherang,

Kec. Mangunjaya Jml Traktor 6 unit 120.000.000,00 120.000.000,00 132.000.000,00 Dinas Pertanian 2

58 Pelatihan Petani Tembakau BerbasisKompetensi (DBHCHT) PD 07 SD 01 Kec. Padaherang,

Mangunjaya Jml Peserta 60 org 150.000.000,00 150.000.000,00 165.000.000,00 Dinas Pertanian 2

59 Bantuan Sarana PrasaranaBudidaya Ternak (DBHCHT) PD 07 SD 01 Kec. Padaherang,

Mangunjaya Jml Domba 60 ekor 350.000.000,00 350.000.000,00 385.000.000,00 Dinas Pertanian 2

60 Optimalisasi Data Peternakan PD 07 SD 01 KabupatenPangandaran

Jml Database PotensiTernak 1 dokumen 136.400.000,00 136.400.000,00 150.040.000,00 Dinas Pertanian 2

61 Monitoring dan Evaluasi UpsusSiwab PD 07 SD 01 Kabupaten

Pangandaran Jmlh Waktu Pelaksanaan 12 bln 50.000.000,00 50.000.000,00 55.000.000,00 Dinas Pertanian 2

62

Kegiatan Peningkatan pemenuhanPersyaratan Produk Hewan YangASUH (Aman, Sehat, Utuh, danHalal)

PD 07 SD 01 Kab.Pangandaran Jumlah Peserta 50 orang 45.000.000,00 45.000.000,00 49.500.000,00 Dinas Pertanian 2

63Penyediaan Sarana PendukungBalai/Instalasi Perbibitan danHijauan Pakan Ternak

PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jml Sarana Pendukung 1 pkt 800.000.000,00 800.000.000,00 880.000.000,00 Dinas Pertanian 2

64 Penyediaan Sarana KendaraanOperasional Roda 2 PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jml Kendaraan 15 unit 525.000.000,00 525.000.000,00 577.500.000,00 Dinas Pertanian 2

65 Pemeliharaan kesehatan danpencegahan penyakit menular ternak PD 07 SD 01 Kabupaten

Pangandaran Jml Vaksinasi Unggas 3.000 ekor 176.000.000,00 176.000.000,00 193.600.000,00 Dinas Pertanian 2

66 Penyediaan Sarana PendukungPusat Kesehatan Hewan PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jml Sarana Pendukung 1 pkt 300.000.000,00 300.000.000,00 330.000.000,00 Dinas Pertanian 2

67 Program Pemberdayaan Penyuluh Pertanian/Perkebunan Lapangan Penumbuhan KelompokTani 0,75% 1.110.700.000,00 1.993.000.050,00 6.491.563.070,00 - 9.595.263.120,00 10.554.789.432,00 Dinas Pertanian 2

68MeningkatnyaKlasifikasi/KelasKelompok Tani

272% - -

69 Penyelenggaraan PenyuluhanPertanian (BOP) PD 07 SD 01 Kabupaten

Pangandaran Jml Penerima BOP 151 org 923.000.000,00 923.000.000,00 1.015.300.000,00 Dinas Pertanian 2

70 Penyusunan RDK dan RDKK PD 07 SD 01 KabupatenPangandaran Jml Dokumen 104 dokumen 67.700.000,00 67.700.000,00 74.470.000,00 Dinas Pertanian 2

71 Penyusunan Program PenyuluhanPertanian PD 07 SD 01 Kabupaten

Pangandaran Jml Dokumen 104 dokumen 120.000.000,00 120.000.000,00 132.000.000,00 Dinas Pertanian 2

72Usulan Bantuan Keuangan BiayaOperasional Penyuluh Pertanian(BOP) PNS

PD 07 SD 01 KabupatenPangandaran Jml Penerima BOP 14 orang 138.000.000,00 138.000.000,00 151.800.000,00 Dinas Pertanian 2

73 Pengembangan POS PenyuluhPedesaan POSLUHDES PD 07 SD 01 10 Kecamatan Jml Posluhdes 51 desa 1.855.000.050,00 1.855.000.050,00 2.040.500.055,00 Dinas Pertanian 2

74 Pembangunan Balai PenyuluhanPertanian (BPP) Baru di Kecamatan PD 07 SD 01 Kec. Padaherang Jml Bangunan 1 unit 2.390.150.185,00 2.390.150.185,00 2.629.165.203,50 Dinas Pertanian 2

75 Perbaikan Balai PenyuluhanPertanian (BPP) di Kecamatan PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jumlah Perbaikan

Bangunan 8 unit 741.890.530,00 741.890.530,00 816.079.583,00 Dinas Pertanian 2

76Penyediaan Prasarana Lingkungan(Pagar/Jalan) Kantor Balai PenyuluhPertanian (BPP) di Kecamatan

PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jumlah Pagar yangdibangun 5 unit 344.233.855,00 344.233.855,00 378.657.240,50 Dinas Pertanian 2

77Penyediaan Sarana KeinformasianBalai Penyuluh Pertanian (BPP) diKecamatan

PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jml Sarana Keinformasian 10 pkt 476.000.000,00 476.000.000,00 523.600.000,00 Dinas Pertanian 2

78Penyediaan Alat Bantu PenyuluhanPertanian Balai Penyuluh Pertanian(BPP) di Kecamatan

PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jml Alat Bantu 10 pkt 330.500.000,00 330.500.000,00 363.550.000,00 Dinas Pertanian 2

79Penyediaan Peralatan Administrasidan Perkantoran Balai PenyuluhPertanian (BPP) di Kecamatan

PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jml Peralatan Administrasidan Perkantoran 10 pkt 1.783.188.500,00 1.783.188.500,00 1.961.507.350,00 Dinas Pertanian 2

80 Penyediaan Sarana Kendaraan Roda2 untuk Penyuluh Pertanian (PNS) PD 07 SD 01 Kab. Pangandaran Jml Kendaraan 15 unit 425.600.000,00 425.600.000,00 468.160.000,00 Dinas Pertanian 2