Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

61
Periode 1 AGUSTUS 2021

Transcript of Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Page 1: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Periode 1 AGUSTUS 2021

Page 2: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

SOAL 1

Pemeriksaan radiologi rutin dan sehari-hari yang non-ivasive pada kasus appendicitis akut adalah :

A. BOF

B. MSCT

C. Benar semua

D. MRI

E. USG

• JAWAB : E

Page 3: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com
Page 4: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com
Page 5: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

SOAL 2

Modalitas radiology yang biasanya dilakukan pada pasien dengan kesulitan menelan atau disfagia adalah :

A. BOF

B. USG

C. Esofagografi

D. MRI

E. MSCT Abdomen

• JAWAB : C

Page 6: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

ESOFAGOGRAFI • Barrium swallow

• Definisi : Pemeriksaan radiologi menggunakan media kontras oral untuk menilai bentuk (anatomi) dan fungsi menelan dari faring dan esophagus

• Fungsi menelan dinilai dengan melihat passase kontras (aliran kontras) yang dimasukkan lancar

• Indikasi : • Disfagia (sulit menelan) • Odinofagia(nyerimenelan) • Penilaian fistula trakeoesofageal (gunakan zat kontras non-ionik) • Penilaian perforasi (gunakan zat kontras non-ionik) • Varises esophagus • Benda asing • Gostroesophogeal reflux disease (GERD) • Divertikulum Zenker (divertikulum pada bagian proksimal dari esofagus) • Borrett'soesophogus • Akalasia • Tumor esophagus

• Kontraindikasi • Alergi terhadap zat kontras. • Perforasi (gunakan zat kontras non-ionik) • Fistula trakeoesofageal (gunakan zat kontras non-ionik) • Kehamilan (gunakan perisai untuk melindungi janin) • Obstruksi total dari saluran cerna (gunakan zat kontras non-ionik).

Page 7: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com
Page 8: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Soal 3

Pasien dengan gangguan saluran empedu, pemeriksaan radiologi yang dapat dilakukan adalah

A. USG, MSCT, MRI

B. BOF dan USG

C. BOF dan MSCT

D. MSCT dan USG

E. Pemeriksaan dengan kontras

• JAWAB : A

Page 9: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com
Page 10: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com
Page 11: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com
Page 12: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Soal 4

Kelainan gastrointestinal yang dapat ditemukan melalui imaging radiologi pada kasus trauma, yaitu:

A. Benar semua

B. Infeksi paska trauma

C. Laserasi atau rupture organ

D. Perforasi organ berongga

E. Hematom pasca trauma

• JAWAB : A

Page 13: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Soal 5

Kelainan vaskuler yang dapat menyebabkan gangguan gastrointestinal adalah :

A. Aneurisma aorta

B. Stenosis vaskuler

C. AVM

D. Rupture organ

E. Semua benar

Page 14: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Soal 6

Seorang laki laki usia 30 tahun dengan riwayat perokok berat datang ke UGD RS type B dengan keluhan sesak mendadak selesai batuk beberapa kali. Pada pemeriksaan foto toraks dinyatakan terdapat pneumotoraks kanan. Pernyataan di bawah ini yang sesuai dengan gambaran pneumotoraks adalah A. ICS pada sisi yang sama menyempit B. Pada hemitoraks kanan terdapat perselubungan yang mengaburkan

bayangan jantung kanan C. Pada sisi yang sakit tampak area yg lebih opak di paru kanan D. Tampak area lusen tanpa jaringan paru di hemitoraks kanan dengan

pleural visceral line (+) E. Jantung tertarik ke sisi kanan JAWAB : D

Page 15: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com
Page 16: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com
Page 17: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Soal 7

Gambaran TB paru pada pemeriksaan radiologi dapat berupa adalah

A. Lesi di apeks

B. Efusi pleura

C. Honey comb appearanve

D. A dan B benar

E. Semua benart

Page 18: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Soal 8

Pada fraktur comminutive, untuk mengevaluasi fragmen fragmen fraktur perlu pemeriksaan

A. USG

B. Angiografi

C. CT Myelografi

D. 3D CT Scan dengan volume rendering

E. MRI

• JAWAB : D

Page 19: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

DEFINISI FRAKTUR

DIAGNOSA

KLASIFIKASI FRAKTUR

DESKRIPSI FRAKTUR

PENYEMBUHAN FRAKTUR

KOMPLIKASI FRAKTUR

FRAKTUR ANAK

Fraktur adalah terputusnya kontinuitas

tulang, baik complete maupun

incomplete

Page 20: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

DEFINISI FRAKTUR

DIAGNOSA

KLASIFIKASI FRAKTUR

DESKRIPSI FRAKTUR

PENYEMBUHAN FRAKTUR

KOMPLIKASI FRAKTUR

FRAKTUR ANAK

Anamnesis

• Riwayat trauma

• Nyeri lokal yang

memberat

dengan

pergerakan

• Penurunan

fungsi

Pemeriksaan

Fisik

• Edema, ekimosis

• Deformitas

• Nyeri tekan lokal

yang memberat

pada pergerakan

pasif yang

minimal

• Crepitus

Pemeriksaan Radiologis hilangnya kontinuitas korteks + garis lucent yang melintasi tulang

Rule of two: • Two views • Two joints • Two sides • Two occasions

Page 21: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

DEFINISI FRAKTUR

DIAGNOSA

DESKRIPSI FRAKTUR

PENYEMBUHAN FRAKTUR

KOMPLIKASI FRAKTUR

FRAKTUR ANAK

1. Lokasi

2. Ekstensi

3. Konfigurasi

4. Hubungan antara masing – masing fragmen fraktur

5. Hubungan antara fraktur dengan lingkungan luar

6. Ada/ tidaknya komplikasi

Page 22: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

DEFINISI FRAKTUR

DIAGNOSA

KLASIFIKASI FRAKTUR

DESKRIPSI FRAKTUR :

LOKASI

PENYEMBUHAN FRAKTUR

KOMPLIKASI FRAKTUR

FRAKTUR ANAK

1/3 proksimal, 1/3 tengah, 1/3 distal

Extraarticular Intraarticular

Keterlibatan physis plate (growth plate ) pada

skeletal immature

Page 23: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

DEFINISI FRAKTUR

DIAGNOSA

KLASIFIKASI FRAKTUR

DESKRIPSI FRAKTUR :

EKSTENSI DAN KONFIGURASI

PENYEMBUHAN FRAKTUR

KOMPLIKASI FRAKTUR

FRAKTUR ANAK

Fraktur

incomplete:

sebagian

korteks masih

intak

Fraktur complete ≥ 2 fragmen

• Simpel (1 garis fraktur dengan 2

fragmen)

• Transverse

• Oblique

• Spiral

• > 2 fragmen

• Segmental

• Comminuted

VS

Page 24: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

DEFINISI FRAKTUR

DIAGNOSA

KLASIFIKASI FRAKTUR

DESKRIPSI FRAKTUR :

EKSTENSI DAN KONFIGURASI

PENYEMBUHAN FRAKTUR

KOMPLIKASI FRAKTUR

FRAKTUR ANAK

Fraktur segmental:

Tulang yang sama

mengalami fraktur pada 2

lokasi terpisah, dengan

segmen tulang yang intak

di antara kedua lokasi

fraktur

Page 25: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

DEFINISI FRAKTUR

DIAGNOSA

KLASIFIKASI FRAKTUR

DESKRIPSI FRAKTUR :

EKSTENSI DAN KONFIGURASI

PENYEMBUHAN FRAKTUR

KOMPLIKASI FRAKTUR

FRAKTUR ANAK

Page 26: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

DEFINISI FRAKTUR

DIAGNOSA

KLASIFIKASI FRAKTUR

DESKRIPSI FRAKTUR :

EKSTENSI DAN KONFIGURASI

PENYEMBUHAN FRAKTUR

KOMPLIKASI FRAKTUR

FRAKTUR ANAK

Page 27: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

DEFINISI FRAKTUR

DIAGNOSA

KLASIFIKASI FRAKTUR

DESKRIPSI FRAKTUR :

HUB ANTAR FRAGMEN FRAKTUR

PENYEMBUHAN FRAKTUR

KOMPLIKASI FRAKTUR

FRAKTUR ANAK

a. Undisplaced

b. Displaced • Translasi pergeseran fragmen fraktur ke lateral • Angulasi perubahan arah fragmen terhadap sumbu

panjang tulang • Distraksi pemisahan longitudinal fragmen fraktur • Overriding pergeseran fragmen melewati satu sama lain • Impaksi fragmen terdesak ke fragmen yang lain • Rotasi perputaran fragmen terhadap fragmen lain di

sekeliling sumbu panjang tulang

Deskripsi displacement :

• posisi fragmen distal terhadap proksimal

• jenis, arah, dan derajat displacement

Page 28: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

DEFINISI FRAKTUR

DIAGNOSA

KLASIFIKASI FRAKTUR

DESKRIPSI FRAKTUR :

HUB ANTAR FRAGMEN FRAKTUR DAN LINGK LUAR

PENYEMBUHAN FRAKTUR

KOMPLIKASI FRAKTUR

FRAKTUR ANAK

Page 29: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

DEFINISI FRAKTUR

DIAGNOSA

KLASIFIKASI FRAKTUR

DESKRIPSI FRAKTUR :

HUB ANTAR FRAGMEN FRAKTUR DAN LINGK LUAR

PENYEMBUHAN FRAKTUR

KOMPLIKASI FRAKTUR

FRAKTUR ANAK

• 1 minggu setelah fraktur Fase inflamasi Radiografi: pengaburan margin fraktur

• 3 minggu Fase proliferative/reparative Radiografi: kalus tampak sebagai opasitas samar di sekitar fraktur

• Hard callus Radiografi: kalsifikasi dan konsolidasi kalus

• Hard callus proses remodeling tulang lamellar

• Kekuatan yang memadai terbentuk setelah 6 bulan

Page 30: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

A, B: Fraktur distal radius + fraktur processus styloideus os ulna

C, D: Follow up 3 minggu kemudian penyembuhan trabekular tampak sebagai peningkatan densitas di sepanjang garis fraktur dan pembentukan tulang baru periosteal

E, F: Follow up 5 minggu kemudian maturasi lebih lanjut + remodeling tulang baru periosteal + remodeling korteks yang fraktur

Page 31: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

DEFINISI FRAKTUR

DIAGNOSA

KLASIFIKASI FRAKTUR

DESKRIPSI FRAKTUR :

HUB ANTAR FRAGMEN FRAKTUR DAN LINGK LUAR

PENYEMBUHAN FRAKTUR

KOMPLIKASI FRAKTUR

FRAKTUR ANAK

Komplikasi

berdasarkan

lokasi

Intrinsik

Delayed union &

nonunion, malunion &

shortening, AVN,

infeksi, OA

Ekstrinsik

Cedera vaskuler, saraf,

tendon, viscera;

emboli lemak, atrofi

Sudeck

Page 32: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Delayed union & nonunion • Delayed union: diagnosis klinis

penyembuhan melambat akibat berbagai

faktor: usia, status gizi & metabolik,

alkohol, steroid, rokok, kerusakan

jaringan lunak, devaskularisasi

• Nonunion: diagnosis radiologis

bridging bone (-), garis fraktur menjadi

lusen & berbatas tegas, sklerosis tepi

fragmen fraktur, membulatnya ujung

fragmen fraktur

Page 33: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Delayed union & nonunion • Delayed union: diagnosis klinis

penyembuhan melambat akibat berbagai

faktor: usia, status gizi & metabolik,

alkohol, steroid, rokok, kerusakan

jaringan lunak, devaskularisasi

• Nonunion: diagnosis radiologis

bridging bone (-), garis fraktur menjadi

lusen & berbatas tegas, sklerosis tepi

fragmen fraktur, membulatnya ujung

fragmen fraktur

Page 34: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Malunion & shortening Fraktur menyatu

dalam posisi yang

salah (angulasi, rotasi,

tumpang tindih)

deformitas,

perbedaan panjang

ekstremitas nyeri,

membatasi fungsi

Malunion + angulasi Shortening

Page 35: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Nekrosis avaskuler (AVN)

• Gambaran radiografik: • Peningkatan densitas tulang yang

avaskuler • Fragmentasi dan kolaps • Penyakit sendi degeneratif dini (fase

lanjut)

• Lokasi klasik AVN post

trauma: caput femur,

scaphoid proksimal, corpus

os talus

Page 36: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Infeksi

• Pada fraktur terbuka/ pemasangan hardware ortopedi

• Osteomyelitis akibat screw radiografi: area osteolisis

di sekitar screw

Page 37: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Hardware failure

Penyebab:

• Reduksi inadekuat

regangan hardware

>>

• Hardware inadekuat

• Pemberian beban

berlebihan

Page 38: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

DEFINISI FRAKTUR

DIAGNOSA

KLASIFIKASI FRAKTUR

DESKRIPSI FRAKTUR :

HUB ANTAR FRAGMEN FRAKTUR DAN LINGK LUAR

PENYEMBUHAN FRAKTUR

KOMPLIKASI FRAKTUR

FRAKTUR ANAK

Fraktur complete

Fraktur greenstick

Fraktur torus (buckle)

Pipe fracture Bowing injury Infant’s/ toddler’s fracture

Cedera avulsi Fraktur epifisis

Klasifikasi fraktur pada anak (WHO)

Page 39: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

DEFINISI FRAKTUR

DIAGNOSA

KLASIFIKASI FRAKTUR

DESKRIPSI FRAKTUR :

HUB ANTAR FRAGMEN FRAKTUR DAN LINGK LUAR

PENYEMBUHAN FRAKTUR

KOMPLIKASI FRAKTUR

FRAKTUR ANAK

Page 40: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

DEFINISI FRAKTUR

DIAGNOSA

KLASIFIKASI FRAKTUR

DESKRIPSI FRAKTUR :

HUB ANTAR FRAGMEN FRAKTUR DAN LINGK LUAR

PENYEMBUHAN FRAKTUR

KOMPLIKASI FRAKTUR

FRAKTUR ANAK

Page 41: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

DEFINISI FRAKTUR

DIAGNOSA

KLASIFIKASI FRAKTUR

DESKRIPSI FRAKTUR :

HUB ANTAR FRAGMEN FRAKTUR DAN LINGK LUAR

PENYEMBUHAN FRAKTUR

KOMPLIKASI FRAKTUR

FRAKTUR ANAK

Page 42: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

DEFINISI FRAKTUR

DIAGNOSA

KLASIFIKASI FRAKTUR

DESKRIPSI FRAKTUR :

HUB ANTAR FRAGMEN FRAKTUR DAN LINGK LUAR

PENYEMBUHAN FRAKTUR

KOMPLIKASI FRAKTUR

FRAKTUR ANAK

Page 43: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com
Page 44: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Soal 9

Pemeriksaan foto polos pada antebrachii harus mengevaluasi minimal

A. 1 sendi

B. 2 sendi

C. 3 sendi

D. 4 sendi

E. 5 sendi

• JAWAB : B

Page 45: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Soal 10

Pada kasus sinusitis, pemeriksaan foto polos yang tepat adalah

A. Waters

B. Skul AP

C. Skull lateral

D. Skull ap lateral

E. Panoramic

• JAWAB : A

Page 46: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com
Page 47: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Soal 11

Pemeriksaan awal radiologis untuk trauma testis adalah

A. USG

B. Foto polos BOF

C. MRI

D. CT Scan

E. CT angiography

• JAWAB : A

Page 48: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com
Page 49: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Soal 12

Resistance index yang normal pada sonografi testis adalah sekitar

A. 0,5-0,7

B. 1-2

C. 3-4

D. 4-5

E. 5-6

• JAWAB : A

Page 50: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Soal 13

Nn. J 25 tahun, datang setelah terjatuh dari tangga. Pasien mengeluh sakit yang berat pada perut. Pemeriksaan penunjang selanjutnya adalah :

A. BOF

B. USG FAST

C. MRI abdomen

D. CT abdomen

E. Thoraks PA

• JAWAB : B

Page 51: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com
Page 52: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com
Page 53: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com
Page 54: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Soal 14

Proses metastase pada tulang belakang, bagian yang pertama terkena adalah

A. Pedicle

B. Discus

C. Bone marrow

D. Facet

E. End plate

• JAWAB : A

Page 55: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Winking owl sign

Page 56: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Soal 15

Pada pemeriksaan MRI, manakah yang BENAR, dari sequens T2W Imaging :

A. Lemak akan tampak hipointens

B. Liquor akan isointens dengan parenkim otak

C. Liquor akan tampak hipointense

D. Liquor akan tampak hiperintense

E. Lemak akan tampak isointens

• JAWAB : D

Page 57: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com
Page 58: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Kasus 1 Kasus 2

Page 59: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Kasus 3

Page 60: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Kasus 4

Page 61: Periode 1 - meducine.storage.googleapis.com

Kasus 5