Penyebab Terjadinya Otitis Eksterna Dari Segi Anatomi

download Penyebab Terjadinya Otitis Eksterna Dari Segi Anatomi

of 1

Transcript of Penyebab Terjadinya Otitis Eksterna Dari Segi Anatomi

  • 8/20/2019 Penyebab Terjadinya Otitis Eksterna Dari Segi Anatomi

    1/1

    Penyebab terjadinya otitis eksterna dari segi anatomi :Otitis eksterna

    seringkali ditunjukkan adanya infeksi bakteri akut dari kulit canalis auricularis

    tapi juga dapat disebabkan adanya infeksi jamur. Adanya lekukan pada liang

    telinga dan adanya kelembaban dapat menyebabkan laserasi dari kulit dan

    merupakan media yang bagus untuk pertumbuhan bakteri.

    Gejala dari Otitis Eksterna adalah nyeri hebat yang dirasakan pada telinga, hal

    ini dapat dijelaskan secara anatomi karena pada telinga luar (meatus acusticus

    eksternus) kulit liang telinga tidak mengandung jaringan longgar dibaahnya

    sehingga langsung terletak di atas tulang tanpa adanya jaringan subkutan.

    !engan demikian daerah ini sangat peka, dan tiap pembengkakan akan sangat

    nyeri karena tidak terdapat ruang untuk ekspansi. !itambah lagi dengan

    banyaknya persarafan dari telinga (ner"us kranialis #, #$$, $%) sehingga

    penderita otitis eksterna yang mengami peradangan di daerah telinga luar akan

    mengalami rasa nyeri yang hebat.

    &elain itu, terdapat juga gangguan pendengaran apabila furunkel yang terbentuk

    akibat infeksi pilosebaseus membesar sehingga menyumbat liang telinga yang

    menyebabkan tersumbatnya aliran udara sehingga gelombang suara tidak

    sampai ke telinga tengah.