Pengenalan Manajemen Strategik

19
9/1/2010 1 Dosen : Shinta Rahmani, M.Si Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 2 BUKU : Strategic Management, Fred R David, Edisi 10/12 Terjemahan Salemba Empat

description

Sesi pendahuluan dan Mengenal Manajemen Strategik

Transcript of Pengenalan Manajemen Strategik

Page 1: Pengenalan Manajemen Strategik

9/1/2010

1

Dosen : Shinta Rahmani, M.Si

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 2

BUKU :StrategicManagement,Fred R David, Edisi10/12 TerjemahanSalemba Empat

Page 2: Pengenalan Manajemen Strategik

9/1/2010

2

1. Jauch, Lawrence R, Glueck William F (1996), ManajemenStrategis dan Kebijakan Perusahaan, edisi 3 Terjemahan,Erlangga

2. Jones, Patricia, Kahaner Larry (1996), Say it and Live it; Misidan Visi 50 perusahaan terkenal didunia, terjemahan,Interaksara

3. Pearce, Robinson (1996), Strategic Management, Richard D,Irwin

4. Prahalad, CK; Hammel, Gary(1994(, Competing for the future;breakthrough Strategis for Seizing Controle ofYour Industryand creating the Market of Tomorrow, Harvard BusinessSchool Press

5. Porter, Michael E (1996), Strategi Bersaing : TeknikMenganalisis Industri dan pesaing

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 3

Seni dan pengetahuan dalam merumuskan,mengimplementasikan serta mengevaluasikeputusan-keputusan lintas fungsional yangmemampukan sebuah organisasi mencapaitujuannya

4Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si

Page 3: Pengenalan Manajemen Strategik

9/1/2010

3

5Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si

Art and science of formulating, implementing, andevaluating cross-functional decisions that enablean organization to achieve its objectives.

“Manajemen Strategis”

Sinonim dengan

“Perencanaan Strategis”

• Strategic managementDunia Akademis

• Strategic planningDunia Bisnis

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 6

Page 4: Pengenalan Manajemen Strategik

9/1/2010

4

Manajemen StrategisMerujuk pada: Perumusan Strategi

Implementasi Strategi

Evaluasi Strategi

Perencanaan StrategisMerujuk pada:

Merumuskan Strategi

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 7

1950 an Istilah Perencanaan strategis muncul

1960an – 1970anPerencanaan Strategis menjadi populer Dikenal luas sebagai jawaban atas berbagai persoalan

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 8

Page 5: Pengenalan Manajemen Strategik

9/1/2010

5

1980 an

Perencanaan strategis tersingkirkan Model Perencanaan tidak menghasilkan keuntungan

tinggi

1990 an–2000

Kebangkitan kembali perencanaan strategisDiterapkan secara luas pada dunia bisnis

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 9

Perumusan Strategi

Penerapan Strategi

Penilaian StrategiManajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 10

Page 6: Pengenalan Manajemen Strategik

9/1/2010

6

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 11

PerumusanStrategi

Visi dan Misi

Peluang danancaman

Kekuatan danKelemahan

PenetapanTujuan jangka

Panjang

StrategiAlternatif

PemilihanStrategi

Peluang bisnis baru

Bisnis yang tidak akan dijalankan

Alokasi sumber daya

Ekspansi atau diversifikasi

Pasar global

Merger atau Joint Venture

Menghindari pengambilalihan secara dzolim

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 12

Page 7: Pengenalan Manajemen Strategik

9/1/2010

7

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 13

Penerapan Strategi

Mengalokasikan SumberDaya

Memotivasi Karyawan

Membuat Kebijakan

Penetapan TujuanTahunan

Menggerakkan manager dan karyawan

Kemampuan interpersonal sangat diperlukan

Konsensus terhadap tujuan yang akan dicapai

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 14

Page 8: Pengenalan Manajemen Strategik

9/1/2010

8

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 15

PenilaianStrategi

ReviewEksternal &

Internal

PenilaianKinerja

TindakanPerbaikan

Kesuksesan hari ini tidak menjadi jaminan suksesdimasa depan

Persoalan baru dan berbeda

Mudah berpuas diri akan mengalami kegagalan

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 16

Page 9: Pengenalan Manajemen Strategik

9/1/2010

9

Pendekatan yang obyektif, logis dan sistematisdengan informasi kualitatif dan kuantitatif untukmengambil keputusan yang efektif

Menggabungkan Intuisi dan Analisis

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 17

Karena perusahaan harus bereaksi terhadap :

Kondisi pasar yang berubah

Pergerakan pesaing

Teknologi baru dan kemampuan berproduksi

Kebutuhan dan preferensi pelanggan yang berubah

Perubahan politik dan peraturan

Kesempatan baru

Ide-ide baru untuk meningkatkan strategi saat ini

Situasi krisis

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 18

Page 10: Pengenalan Manajemen Strategik

9/1/2010

10

Seperti apa bisnis yang akan kita jalankan nantinya

Apakah kita bergerak dibidang yang tepat?

Haruskah kita membentuk ulang bisnis kita?

Siapa saja pesaing baru yang masuk industri kita?

Strategi apa yang mestinya kita jalankan?

Bagaimana konsumen kita berubah?

Apakah teknologi baru sedang dikembangkan,sehingga dpt membuat bisnis kita mati kelak?

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 19

Manajemen Strategik - Dosen : ShintaRahmani, M.Si 20

Page 11: Pengenalan Manajemen Strategik

9/1/2010

11

1. Keunggulan Kompetitif

2. Penyusun Strategi

3. Pernyataan Visi dan Misi

4. Peluang dan Ancaman Eksternal

5. Kekuatan dan Kelemahan Internal

6. Tujuan Jangka Panjang

7. Strategi

8. Tujuan Tahunan

9. Kebijakan

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 21

© 2001 Prentice Hall

Vision&

MissionStatements

Chapter 2

ExternalAudit

Chapter 3

InternalAudit

Chapter 4

Long-TermObjectives

Chapter 5

Generate,Evaluate,

SelectStrategies

Chapter 6

ImplementStrategies:

Mgmt Issues

Chapter 7

ImplementStrategies:Marketing,Fin/Acct,R&D, CIS

Chapter 8

Measure &Evaluate

Performance

Chapter 9

Page 12: Pengenalan Manajemen Strategik

9/1/2010

12

Keuntungan KeuanganLebih menguntungkan dan lebih sukses

Peningkatan pada penjualan, profitabilitas, danproductivitas

Perusahaan Berkinerja Tinggi

Perencanaan SistematisFluktuasi dilingkungan internal dan eksternal

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 23

Keuntungan Non-KeuanganMeningkatkan kesadaran akan ancaman eksternal

Membaiknya pemahaman akan strategi pesaing

Meningkatkan produktivitas karyawan

Menurunnya resistensi pada perubahan

Pemahaman yang lebih jelas akan relasi kinerja-imbalan

Menciptakan keteraturan dan disiplin pada suatuperusahaan

Melihat perubahan sebagai suatu peluang

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 24

Page 13: Pengenalan Manajemen Strategik

9/1/2010

13

Struktur penghargaan yang buruk

Dalam pergulatan untuk bertahan

Menyia-nyiakan waktu

Terlampau mahal

Kemalasan

Puas dengan Keberhasilan

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 25

Takut gagal

Kepercayaan diri yang berlebihan

Pengalaman buruk maasa lalu

Kepentingan pribadi

Ketakutan akan sesuatu yang belum jelas

Perbedaan Pendapat

Kecurigaan

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 26

Page 14: Pengenalan Manajemen Strategik

9/1/2010

14

Menggunakan perencanaan strategis untukmeraih kontrol atas keputusan dan sumber daya

Melakukan perencanaan strategis untukpersyaratan akreditasi atau regulatif

Terlalu cepat beralih dari pengembangan misi keperumusan strategi

Gagal mengkomunikasikan rencana kepadakaryawan

Keputusan intuitif VS rencana formal

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 27

Gagal menggunakan rencana sebagai standar untukmengukur kinerja

Mendelegasikan perencanaan kepada “perencana”daripada melibatkan seluruh karyawan

Gagal melibatkan semua karyawan kunci

Gagal untuk menciptakan iklim kolaboratif yangmendukung perubahan

Menganggap perencanaan tidak penting atau tidak perlu

Menjadi terpaku pada persoalan yang dihadapi saat ini,

Bersikap terlalu formal dalam perencanaan

Manajemen Strategik - Dosen : ShintaRahmani, M.Si 28

Page 15: Pengenalan Manajemen Strategik

9/1/2010

15

Bukan mekanisme birokratis

Keterbukaan

Mengimplementasikan sedikit strategi

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 29

Definisi :

Prinsip-prinsip dalam organisasi yang menjadipedoman dalam pengambilan keputusan dan perilaku.

Etika bisnis yang baik merupakan salah satuprasyarat bagi manajemen strategis yang baik

Etika yang baik = bisnis yang baik

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 30

Page 16: Pengenalan Manajemen Strategik

9/1/2010

16

Pembuat strategi bertanggung jawab atasprinsip-prinsip etika yang tinggi

Semua proses manajemen strategis memilikikonsekuensi etis

Kode etik secara formal di berlakukan bagibanyak perusahaan

Muncul isu privasi di internet sebagai etikadengan proporsi besar

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 31

Organisasi yang menjalankan operasi bisnislintas batas negara

Perusahaan Internasional atau multinasional

Perusahaan Induk

Negara tuan rumah

Lebih sulit menerapkan manajemen strategi

Perbedaan Budaya

Norma, Nilai, Etika kerja

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 32

Page 17: Pengenalan Manajemen Strategik

9/1/2010

17

Menyerap Kelebihan Kapasitas

Mengurangi biaya per unit

Fasilitas produksi berbiaya rendah

Biaya tenaga kerja lebih murah

Persaingan berkurang

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 33

Tariff yang lebih murah

Disukai secara politis

Banyak mendapat insentif

Skala Ekonomi

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 34

Page 18: Pengenalan Manajemen Strategik

9/1/2010

18

Sulit berkomunikasi antara induk perusahaandengan anak perusahaan

Kekuatan sosial, budaya, demografis, lingkungan,politis, pemerintahan, hukum teknologis, ekonomisdan kompetitif yang berbeda

Persaingan di negara asing

Kekuatan – dianggap enteng

Kelemahan – dibesar-besarkan

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 35

Sistem bahasa, budaya dan nilai berbeda antarnegara menciptakan hambatan bagi komunikasi danpersoalan dalam mengatur manusia.

Tidak mudah memperoleh pemahaman mengenaiorganisasi regional namun seriingkali menjadikewajiban

Berhubungan dengan 2 sistem moneter yangmemperumit bisnis

Informasi ekonomi dan pemasaran serta praktikbisnis yang beragam

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 36

Page 19: Pengenalan Manajemen Strategik

9/1/2010

19

Selamat Belajar

Manajemen Strategik - Dosen : Shinta Rahmani, M.Si 37