Pengantar Bisnis II (EOQ)

10
MANAJEMEN BAHAN Hampir semua pabrik selalu memerlukan persediaan barang, baik bahan mentah maupun bahan jadi. Persediaan berguna : 1. Menghilangkan risiko dari material yang kualitasnya kurang baik, sehingga harus dikembalikan 2. Memperkecil keterlambatan datangnya barang yang dipesan 3. Untuk mempertahankan stabilitas organisasi perusahaan atau menjamin kelancaran arus produksi 4. Untuk mencapai efisiensi pengguna mesin 5. Memberikan pelayanan kepada langganan dengan sebaik-baiknya pada setiap saat

description

Materi Kuliah PENGETAHUAN BISNIS UNISI 2008/2009

Transcript of Pengantar Bisnis II (EOQ)

Page 1: Pengantar Bisnis II (EOQ)

MANAJEMEN BAHAN Hampir semua pabrik selalu memerlukan persediaan

barang, baik bahan mentah maupun bahan jadi.Persediaan berguna :1. Menghilangkan risiko dari material yang

kualitasnya kurang baik, sehingga harus dikembalikan

2. Memperkecil keterlambatan datangnya barang yang dipesan

3. Untuk mempertahankan stabilitas organisasi perusahaan atau menjamin kelancaran arus produksi

4. Untuk mencapai efisiensi pengguna mesin5. Memberikan pelayanan kepada langganan dengan

sebaik-baiknya pada setiap saat

Page 2: Pengantar Bisnis II (EOQ)

Jumlah Pembelian Yang Ekonomis(Economical Order Quantity = EOQ)

EOQ adalah Jumlah setiap kali pembelian bahan yang disertai dengan biaya yang minimal.

Biaya yang timbul :a. Biaya Pemesanan; biaya yang timbul karena

adanya pemesanan sampai barang yang dipesan datang

b. Biaya Penyimpanan; biaya yang dikeluarkan karena adanya penyimpanan bahan digudang

Page 3: Pengantar Bisnis II (EOQ)

EOQ didasarkan pada beberapa asumsi :1. Tingkat permintaan diketahui bersifat

konstan2. Lead Time; waktu diantara pemesanan dan

penerimaan pesanan diketahui (konstan)3. Persediaan diterima dengan segera4. Tidak mungkin diterima diskon5. Biaya Variabel yang muncul hanya biaya

pemesanan dan biaya penyimpanan6. Keadaan kehabisan stock dapat dihindari

sama sekali bila pemesanan dilakukan tepat waktu

Page 4: Pengantar Bisnis II (EOQ)

EOQ dapat dirumuskan :EOQ = √ 2 x R x S Rumus (I)

P x IEOQ = √ 2 x R x S Rumus (II)

CDimana :R= Kebutuhan barang dalam satu periode tertentu,

misalnya 1 tahun.S= Biaya pemesanan setiap kali pesanP= Harga beli tiap unit barangI= Biaya penyimpanan yang dinyatakan dalam

presentase dari nilai rata-rata persediaanbarang yang disimpan

C= Biaya Penyimpanan tiap unit barang yang disimpan (Rp)

Page 5: Pengantar Bisnis II (EOQ)

Unit

EOQ ROP

Safety Stock

Lead Time Waktu ROP = Reorder Point Safety Stock = Persediaan Aman/Persediaan besiLead Time = Tenggang waktu menunggu pemesanan

barang sampai ke gudang kembali

Page 6: Pengantar Bisnis II (EOQ)

Latihan :Perusahaan Ananda selama 1 tahun (320 hari kerja

efektif), menggunakan bahan mentah sebanyak 6.400 unit dengan harga Rp 50/unit. Dalam rangka pembelian tersebut dibutuhkan biaya :- Biaya pengiriman pesanan Rp 10/unit- Biaya administrasi Rp 20/unit- Biaya menyelesaikan pesanan Rp 20/unit- Biaya penyimpanan di gudang Rp 1/unit- Lead Time 6 hari - Safety Stock 500 unit

Ditanya :a. Menentukan besarnya EOQc. Menentukan besarnya ROP, diketahui Lead Time 6

harid. Grafik EOQ, ROP, Safety Stock d. Tabel EOQ

Page 7: Pengantar Bisnis II (EOQ)

Jawab :a. EOQ = √2xRxS = √2x6400x50 = 800 unit

C 1b. Penggunaan selama 1 tahun = 6400 unit

Penggunaan perhari = 6400/320 = 20 unitPenggunaan selama Lead Time 6x20=120 unitSafety Stock = 500 unitJadi ROP = 120 + 500 = 620 unit

c. Frekuensi pembelian selama setahun = 6400/800 = 8 kali atau (320x8) = 40 hari sekali

Page 8: Pengantar Bisnis II (EOQ)

Unit 1300

EOQ 800

ROP

500

Safety Stock

Lead Time

Waktu 40 hari

Page 9: Pengantar Bisnis II (EOQ)

Dari tabel di atas terlihat pesanan yang ekonomis adalah 800 unit atau 8 kali pesanan dalam setahun dan biaya yang dikeluarkan adalah Rp 800,-

Frekuansi Pembelian

5x 6x 7x 8x 9x 10x

Jumlah Persediaan 1280 1067 914 800 711 640

Rata rata persediaan

640 534 457 400 356 320

Biaya Penyimpanan

Rp 1640 534 457 400 356 320

Biaya Pemesanan 250 300 350 400 450 500

Jumlah Biaya 890 834 807 800 806 820

Page 10: Pengantar Bisnis II (EOQ)

Perusahaan Inhil Jaya, optimis untuk dapat memenuhi pesanan. Permintaan tahunan untuk jarum suntik 1000 unit, biaya pemesanan $10 per pesanan, dan biaya penyimpanan $0,50. Hitunglah :

a. EOQb. N (jumlah pemesanan yang diinginkan)c. T (Jumlah waktu antar-pemesanan yang

diinginkan)