PARASITOLOGI

64
PARASITOLOGI

description

zz

Transcript of PARASITOLOGI

Page 1: PARASITOLOGI

PARASITOLOGI

Page 2: PARASITOLOGI

Telur Toxocara

Page 3: PARASITOLOGI

Toxocara

Penyakit viseral larva migrans dengan gejala :• Eosinofilia , demam , hepatomegali

Hospes = kucing -> toxocara cati anjing -> toxocara cannis

Diagnosis = reaksi imunologi , menemukan larva di jaringan hepar dan telur di fecesCara infeksi = menelan telur infektif ( > 3 mgg dalam tanah)Terapi = tiabendazole

Page 4: PARASITOLOGI

Telur Trichuris trichiura

Page 5: PARASITOLOGI

Trichuris trichiura / cacing cambukMenyebabkan penyakit trichuriasis Hospes = manusiaCara infeksi = menelan telur matangGejala • ringan > asimtomatik , iritasi mukosa , peradangan , anemia.• berat > anemia , BB turun , sindroma disentri , prolaps

rectum, apendicitis, sakit perut, mual muntahDiagnosis = telur dalam tinjaTerapi = mebendazole, oksantel pamoat

Page 6: PARASITOLOGI

Telur Oxyuris vermicularis

Page 7: PARASITOLOGI

Oxyuris vermicularis / cacing kremiMenyebabkan penyakit oxyuriasis / enterobiasisHospes = manusiaCara infeksi • Auto infeksi = menelan telur matang• Retro infeksi = larva migrasi ke usus besar setelah nempel di perianalSumber infeksi = debu, bulu anjingGejala• Pruritus ani dan vulva nocturna• Iritasi sekitar anus dan perineum• Radang vagina dan tuba falopi• Apendicitis• Eosinofilia sampai dengan 10 %Diagnosis = anal swab yang ditemukan telur dan cacing dewasaTerapi = piperazin , pirantel pamoat ( tidak untuk stadium telur dan larva),

mebendazole dan albendazole (semua stadium )

Page 8: PARASITOLOGI

Telur cacing tambang

Page 9: PARASITOLOGI

Cacing tambangNecator americanus = necatoriasisAncylostoma duodenale = ancylostomiasisHospes = manusiaGejala • ( std. larva ) ground itch pnemonitis lokal• ( std. dewasa) perdarahan oculta

Akut = sakit perut , nausea , muntah , diare , melena , lemah pucatKronis = anemia mikrositik hipokrom, dan eosinofilianecator = 0.005-0.1 cc /hariancylostoma = 0.08-0,34 cc/hari

Diagnosis = telur pada tinja segar , larva pada tinja lama ( > 24 jam )Terapi = mebendazole, pirantel pamoat, tetramizole

Page 10: PARASITOLOGI

Telur Ascaris lumbricoides tidak dibuahi corticated

Page 11: PARASITOLOGI

Telur Ascaris lumbricoides tidak dibuahi corticated

Page 12: PARASITOLOGI

Telur Ascaris lumbricoides dibuahi decorticated

Page 13: PARASITOLOGI

Telur Ascaris lumbricoides dibuahi decorticated

Page 14: PARASITOLOGI

Telur ascaris lumbricoides tidak dibuahi decorticated

Page 15: PARASITOLOGI

Telur ascaris lumbricoides dibuahi corticated

Page 16: PARASITOLOGI

Ascaris lumbricoidesMenyebakan penyakit ascariasisCara infeksi = menelan telur matang berisi larvaHabitat cacing dewasa = usus halusGejala Larva = sindroma loeffler ( demam , batuk, eosinofilia, infiltrat paru, sesak ,

urtikaria, edema )Dewasa = ringan ; diare , konstipasi , mual, muntah, nafsu makan turun, berat ;

malabsorbsi – malnutrisi, ileus obstruksiDiagnosis = telur dan larva di feces , cacing dewasa keluar di hidung dan mulutTerapi = mebendazole , albendazole, pirantel pamoat , piperazin sitrat

Page 17: PARASITOLOGI

Proglotid Taenia saginata

Page 18: PARASITOLOGI

Taenia saginataPenyakit: taeniasis saginataHospes: manusiaHospes perantara: sapiInfektif: menelan cysticercus bovis larva taenia saginataGejala: • Ringan: diare, sakit ulu hati, mual muntah • BB turun, eosinofilia • Berat: apendisitis, ileusDiagnosis = menemukan telur, proglotid dan scolex di feces , proglotid keluar

dari anusTerapi = mebendazole , prazikuantel, bitionole

Page 19: PARASITOLOGI

Scolex Taenia solium

Page 20: PARASITOLOGI

Scolex Taenia solium

Page 21: PARASITOLOGI

Taenia soliumMenyebabkan penyakit = taeniasis soliumHospes = manusiaHospes perantara = babiCara infeksi: makan babi ber-cysticercus cellulosae ->envaginasi scolex di usus

halus selama 3 bulanGejala • diare , obstipasi , mual, nyeri ulu hati, sakit kepala, peritonitis • Sistiserkosis : demam tinggi, eosinofilia > 10%, miositis, epilepsi,

mengioensefalitis, hydrosefalus internusDiagnosis = telur atau proglotid di feces, untuk sistiserkosis ->menemukan

sistiserkus dalam benjolan bawah kulit atau dengan reaksi imunologiTerapi = taeniasis -> prazikuantel , sistiserkosis ->prazikuantel albendazole,

bedah

Page 22: PARASITOLOGI

Mikrofilaria Wuchereria bancrofti

Page 23: PARASITOLOGI

Menyebabkan penyakit filariasis bancroftiVektor = nyamuk, culex -> kota , anopheles /aides -> desaHospes = manusiaCara infeksi = larva dari gigitan nyamukGejala • Std. microfilaremia : occult filariasis, di kapiler alat dalam -

>hipereosinofilia, paru2 seperti asma bronkial, urtikaria• Std. akut : limphadenitis, limfangitis retrograd ,funikulitis, epididimitis,

orchitis• Std. menahun :obstruksi 10-15 th kemudian , hidrokel, limphedema,

elefantiasis, chyluriaDiagnosis = gejala klinis, menemukan microfilaria di darah ,cairan hidrokel

dan chyluria, USG skrotum dan kelenjar limfe ->filarial dance sign, imunologi dan biopsi

Terapi = dietil carbamazin

Mikrofilaria Wuchereria bancrofti

Page 24: PARASITOLOGI

Microfilaria brugia timori

Page 25: PARASITOLOGI

Mikrofilaria Brugia malayi

Page 26: PARASITOLOGI

Microfilaria brugia timori dan malayiMenyebabkan penyakit filariasis timori / malayiHospes = manusia, malayi bisa dari hewanVektor = anopheles barbirostrisCara infeksi = larva masuk melalui gigitan nyamuk,Periodisitas Malayi = nocturna, sub periodik nocturna , non periodikTimori = nocturnaGejala • Std akut = demam, limphadenitis dan limfangitis yang hilang timbul, eosinofil

tinggi• Std kronis = limphedema pada inguinal, medial tungkai dan lengan,

elefantiasis lengan dan tungkai, tidak ada chyluria dan hydroceleDiagnosis = gejala klinis, menemukan microfilaria di darah tepi, biopsi, imunologiTerapi = dietil carbamazin

Page 27: PARASITOLOGI

Balantidium coli stadium kista

Page 28: PARASITOLOGI

Balantidium coli stadium kista

Page 29: PARASITOLOGI

Balantidium coli stadium kista

Page 30: PARASITOLOGI

Balantidium coli stadium trofozoit

Page 31: PARASITOLOGI

Balantidium coli stadium tropozoit

Page 32: PARASITOLOGI

Balantidium coliMenyebabkan penyakit: balantidiasis/disentri balantidiumHospes: manusia, babi, keraInfektif: menelan kistaGejala:• Akut: ulkus merata pada mukosa kolon (gangren (fatal) + sindroma

disentri)• Kronis: diare-kosntipasi (selang-seling), sakit perut, tidak nafsu makan,

muntah, cochexia• Ekstraintestinal: peritonitis, uretritisDiagnosis: vegetatif dalam feces encer, kista dalam feces padatTerapi: tetrasiklin, metronidazol, diiodohidroksikuinolin

Page 33: PARASITOLOGI

Entamoeba coli stadium kista inti 4

Page 34: PARASITOLOGI

Entamoeba coli stadium kista inti 5

Page 35: PARASITOLOGI

Entamoeba coli stadium kista inti 8 (2)

Page 36: PARASITOLOGI

Entamoeba coli stadium vegetatif

Page 37: PARASITOLOGI

Entamoeba coli• Tidak menimbulkan penyakit (bersifat komensal)• Hospes: manusia• Tidak patogen• Diagnosis: menemukan bentuk trofozoit dan kista dalam feces• Tidak membutuhkan terapi

Page 38: PARASITOLOGI

Entamoeba hystolitica stadium kista inti 4

Page 39: PARASITOLOGI

Entamoeba histolytica stadium trofozoit

Page 40: PARASITOLOGI

Entamoeba histolytica stadium trofozoit (2)

Page 41: PARASITOLOGI

Entamoeba histolyticaMenyebabkan penyakit: amebiasisHospes: manusiaInfektif: menelan kista matangGejala: • Amoebiasis intestinal: disentri amuba/amebiasis colon akut (sindroma

disentri,diare <10x/hari), amebiasis colon menahun (diare/obstipasi selang-seling, rasa tidak enak di perut, ulkus&dinding menebal:granuloma)

• Amoebiasis ekstraintestinal: hematogen (abses hepar, abses paru, abses otak), percontinuitatum (abses hepar abses paru, peritonitis, dinding perut, amebiasis rektum perianal, perineum dan vagina)

Diagnosis: menemukan e.histolitika dalam feces, biopsi dinding abses, pemeriksaan serologis

Terapi: metronidazol, emetin hidroklorida, klorokuin, antibiotika (tetrasiklin,paromomisin)

Page 42: PARASITOLOGI

Giardia lamblia stadium kista

Page 43: PARASITOLOGI

Giardia lamblia stadium vegetatif

Page 44: PARASITOLOGI

Giardia lamblia stadium vegetatif

Page 45: PARASITOLOGI

Giardia lambliaMenyebabkan penyakit: Giardiasis atau lambliasisHospes: manusiaInfektif: menelan kista matangGejala: kembung, mual, anorexia, abdomen membesar dan tegang, feces

banyak dan bau busuk, diare + steatorrhoea, BB turunDiagnosis: menemukan trofozoit dalam feses encer atau cairan duodenum,

menemukan kista dalam feses padatTerapi: metronidazol

Page 46: PARASITOLOGI

Trichomonas vaginalis stadium tropozoit

Page 47: PARASITOLOGI

Trichomonas vaginalisMenyebabkan penyakit: trikomoniasis vagina (pada wanita), dan prostatitis

(pada pria)Hospes: manusiaInfeksi: bentuk trofozoit; langsung bersetubuh/kontak seksual, tidak

langsung alat mandi, toilet seatGejala: keputihan, rasa panas, gatal, sekret encer putih kekuningan, berbau

dan berbusa, pruritus vagina/vulva + pedih saat kencingDiagnosis: menemukan parasit dari sekret vagina/uretra/prostat/urin, biakan

pepton, tioglikolatTerapi: metronidazol, oral dan tablet vagina

Page 48: PARASITOLOGI

Plasmodium falciparum schizont matang

Page 49: PARASITOLOGI

Plasmodium falciparum mikrogametosit (atas) & makrogametosit (bawah)

Page 50: PARASITOLOGI

Plasmodium Falcifarum ring form

Page 51: PARASITOLOGI

Plasmodium FalcifarumMenyebabkan penyakit: malaria tropika, malaria falciparumHospes definitif: nyamuk anophelesHospes perantara: manusiaGejala:• Awal: sakit kepala, punggung, extremitas perasaan dingin, mual muntah,

demam <</(-), diare ringan• Lanjut: KU memburuk (mental confusion). Demam tidak teratur, periodisitas

tidak jelas, keringat banyak, nadi&nafas cepat, mual muntah, diare hebat, batuk, limpa&hati membesar ikterus

• Urin: albumin (+), silinder hialin (+)/granular (+)• Darah: anemia ringan, leukopeniaDiagnosis: menemukan trofozoit muda dan/tanpa gametosit pada SADTTerapi: klorokuin, kombinasi sulfadoksin&pirimetamin, kina, antibiotik tetrasiklin,

minosiklin

Page 52: PARASITOLOGI

Plasmodium vivax zona merah

Page 53: PARASITOLOGI

Plasmodium vivax ring form

Page 54: PARASITOLOGI

Plasmodium vivax schizont matang

Page 55: PARASITOLOGI

Plasmodium vivax makrogametosit

Page 56: PARASITOLOGI

Plasmodium vivax mikrogametosit

Page 57: PARASITOLOGI

Plasmodium vivax semua stadium

Page 58: PARASITOLOGI

Plasmodium vivaxMenyebabkan penyakit: malaria tersiana, malaria vivaxHospes definitif: nyamuk anophelesHospes perantara: manusiaGejala:• Serangan pertama: sindrom prodromal sakit kepala, sakit punggung, mual,

malaise umum• Relaps: sindrom prodromal ringan/(-)• Demam tidak teratur 2-4 hari pertama kemudian jadi intermitten (pagi tinggi,

sore normal)• Periodisitas: 48 jam tiap 3 hari (std. menggigil, panas s/d 40,60 C, berkeringat)• Herpes bibir, anemia, splenomegaliDiagnosis: menemukan parasit pada SADTTerapi: klorokuin, primakuin

Page 59: PARASITOLOGI

Plasmodium malariae bentuk pita

Page 60: PARASITOLOGI

Plasmodium malariae bentuk pita

Page 61: PARASITOLOGI

Plasmodium malariae schizont matang

Page 62: PARASITOLOGI

Plasmodium malariae schizont muda

Page 63: PARASITOLOGI

Plasmodium malariae schizont matang

Page 64: PARASITOLOGI

Plasmodium malariaeMenyebabkan penyakit: malaria kuartana, malaria malariaeHospes definitif: nyamuk anophelesHospes perantara: manusiaGejala:• Awal: mirip vivax• Demam lebih teratur dan pada sore hari tiap 4 hari• Kronis: ada kelainan ginjal• Anemia kurang jelas• SplenomegaliDiagnosis: menemukan parasit pada SADTTerapi: klorokuin