materi penyuluhan keluarga

download materi penyuluhan keluarga

of 4

Transcript of materi penyuluhan keluarga

  • 7/25/2019 materi penyuluhan keluarga

    1/4

    A. Pengertian

    Gizi buruk adalah keadaan kurang gizi tingkat

    berat (tubuh yang tampak sangat kurus) yang disebabkan oleh

    rendahnya konsumsi energi dan protein dari makanan sehari-haridalam waktu yang cukup lama yang ditandai dengan berat badan

    yang tidak sesuai standar usianya.

    B. Penyebab terjadinya gizi buruk

    1. Penyebab Langsung

    - penyakit infeksi, seperti :

    diare

    campak pilek

    cacingan

    2. Penyebab Tidak Langsung

    - kemiskinan keluarga

    - tingkat pendidikan dan pengetahuan

    - sanitasi lingkungan yang buruk

    - pelayanan kesehatan yang kurang memadai

    C. Tanda dan gejala gizi buruk

    a) MARASMS

    Adalah suatu penyakit yang disebabkan oleh kekurangan

    kalori protein (suriadi, !!" : "#$). %ang ditandai dengan

    ") &ampak sangat kurus

    ) 'aah seperti orang tua

    ) *tot paha mengendor

    +) engecilnya otot lengan dan tungkai

    b) !"AS#$%R!%R

    Adalah gangguan yang disebabkan oleh kekurangan protein

    (ratna indrawati, "##+). %ang ditandai dengan :

  • 7/25/2019 materi penyuluhan keluarga

    2/4

    ") engkak seluruh tubuh

    ) 'aah bulat dan sembab

    ) engeng/rewel

    +) 0erut buncit1) ercak kulit yang luas dan kehitaman/kemerahan

    &. #al'(al yang enting untuk dier(atiakan dala* usa(a

    en+aaian gizi sei*bang

    2 anyak mengkonsumsi makanan yang beraneka ragam dan

    bergiizi

    2 anyak mengkonsumsi makanan yang mengandung serat

    (sayur dan buaha-buahan)2 anyak minum air putih (3-"! gelas/hari)

    2 4indari makanan yang mengandung lemak tinggi, seperti

    eroan, daging kambing, otak, keu, sumsum tulang, mentega,

    kuning telur, dll

    2 engurangi makanan yang mengandung garam/ makanan

    yang diawetkan.

    2 5urangi makanan yang banyak mengandung gula/terlalumanis

    2 emelihara berat badan tetap dalam batas normal

    2 &imang erat badan selalu

    ,. Pera-atan ada balita gizi buruk

    0encegahan atau penatalaksanaan gizi buruk

    ". erikan kasih sayang

    . erikan lingkungan yang ceria

    . erikan terapi bermain selama "1-! menit setiap hari

    +. erikan makanan yang bergizi dan seimbang :

    a. 6at tenaga (karbohidrat) : nasi, roti, singkong, agung,

    ubi, dll

  • 7/25/2019 materi penyuluhan keluarga

    3/4

    b. 6at pengatur (7itamin 8 mineral) : sayur dan buah-

    buahan

    c. 6at pembangun (protein nabati / hewani) : daging, susu

    rendah lemak, ikan, telur, tempe, tahu, dll1. awa ke puskesmas/rumah sakit bila anak berumur "-

    tahun dengan berat badan 9/- kg

    Cara *eningkatkan nasu *akan anak

    - akan bersama keluarga

    - emberi makan sedikit tapi sering- emberi makan sambil bermain dan bercerita

    - 4indari paksaan dalam memberi makan

    /. Materi &e*0nstrasi

    1. Mende*0strasikan *akanan gizi sei*bang *akanan

    yang *engandung karb0(idrat3 zat besi dan r0tein)

    Alat-alat :

    0iring9sendok

    ;elas buah

    ahan :

    - &elur ceplok

    - &empe goring

    - 0isang

    - " gelas susu- < gelas air putih

    ara penyaian

    ". Alat-alat makan telah di siapkan

    . ahan-bahan makanan untuk demonstrasi sudah adi

    . =usun bahan-bahan makanan di atas piring

  • 7/25/2019 materi penyuluhan keluarga

    4/4

    +. eritahu keluarga / menelaskan tentang cara

    memberikan menu makanan gizi seimbang

    ara memilih bahan makanan

    5ondisi bahan makanan segar

    >ilai gizinya tinggi

    ara mendapatkannya mudah

    4arga terangkau

    . Mende*0nstrasikan +ara *eng0la( ba(an *akanan

    sayuran)

    Alat-alat :- Alat masak sederhana

    - 0isau

    ahan :

    - =ayuran (bayam)

    ara penyaian

    ". =ayuran dicuci sebelum di potong

    . =ayuran di masak angan terlalu matang. Alat-alat masak harus bersih

    +. uci tangan sebelum makan