Makalah virus

9
VIRUS Di Susun Oleh : Acep Carenika Nurul Hutama Fauzi Kiki Amalia Mutia Rahma Santika Rika Triharyanti Syifa SMAN 1 MARGAHAYU KABUPATEN BANDUNG

Transcript of Makalah virus

Page 1: Makalah virus

VIRUS

Di Susun Oleh :

Acep

Carenika Nurul Hutama

Fauzi

Kiki Amalia

Mutia Rahma Santika

Rika Triharyanti

Syifa

SMAN 1 MARGAHAYU

KABUPATEN BANDUNG

SEJARAH VIRUS

Adolf Mayer

Page 2: Makalah virus

Adolf Meyer( jerman) pada tahun 1883 menyelidiki penyakit yang menybabkan daun tembakau berbintik-bintik kuning. Ia berkesimpulan bahwa penyebabnya adalah organism yang lebih kecil dari bakteri.

Percobaan Adolf Mayer pada Penelitian Virus

Tembakau yang

berpenyakit

Daunnya dihaluskan

Ekstrak daun

Ekstrak daunTembakau yangberpenyakit

Disemprotkan

Tanamantembakau sehat

Tanaman tembakau menjadi sakit

Page 3: Makalah virus

Dimitri Ivanowsky

Pada tahun 1893, DIMITRI IVANOWSKI (rusia) melakukan penyelidikan yang sama dengan cara menyaring ekstrak dari tumbuhan tembakau yang terkena penyakit dengan menggunakan saringan bakteri.

Penelitian Dimitri Ivanowsky pada Penelitian Virus

Dauntembakau yang berpenyakitdihaluskan

Penyaringanekstrak dauntembakau yangberpenyakit

Filtratdauntembakau yangberpenyakit

Tanaman tembakaumenjadi sakit

Tanamantembakauyang sehat

Disemprotkan

Filtrat

Page 4: Makalah virus

APAKAH VIRUS ITU ??

Virus merupakan :

• Partikel yang bersifat parasit obligat pada sel/makhluk hidup.

• Aseluler (bukan merupakan sel).

• Berukuran sangat renik.

Di dalam sel inang virus menunjukkan ciri makhluk hidup, sedangkan di luar sel menunjukkan ciri bukan makhluk

DEFINISI VIRUS

Virus adalah parasit berukuran mikroskopik yang menginfeksi sel organisme biologis. Virus bersifat parasit obligat, hal tersebut disebabkan karena virus hanya dapat bereproduksi di dalam material hidup dengan menginvasi dan memanfaatkan sel makhluk hidup karena virus tidak memiliki perlengkapan selular untuk bereproduksi sendiri

Page 5: Makalah virus

PERBANDINGAN UKURAN VIRUS

STRUKTUR TUBUH VIRUS

• Virus Berselubung

• Virus Kompleks

Virus (berwarna

hijau)

Sel bakteri

(berwarna biru)

Sel Eukariotik

Materi Genetik (DNA / RNA)

Selubung Protein (Kapsid)Kapsul virus

Reseptor Virus

Page 6: Makalah virus

• Virus Telanjang

BENTUK TUBUH VIRUS

• Ada Beragam Bentuk Tubuh Virus Diantaranya

Kapsid / Kepala

Selubung Ekor Ser

abut

Ekor

Page 7: Makalah virus

REPLIKASI VIRUS

• Bertujuan untuk memperbanyak partikel virus.

Replikasi virus terjadi hanya bila virus berada di dalam sel makhluk hidup. Secara umum replikasi terjadi melalui 7 tahapan, yaitu :

• Pelekatan Virus

Pelekatan virus merupakan proses interaksi awal antara partikel virus dengan molekul reseptor pada permukaan sel inang

• Penetrasi

Penetrasi terjadi pada waktu yang sangat singkat setelah pelekatan virus pada reseptor di membran sel

• Pelepasan Mantel

Tahap ini terjadi setelah proses penetrasi dimana kapsid virus baik seluruhnya maupun sebagian dipindahkan ke dalam sitoplasma sel inang. Pada tahap ini genom virus terekspos dalam bentuk kompleks nukleoprotein.

Bulat

Polihidris

Batang

Seperti huruf T

Page 8: Makalah virus

• Replikasi Genom dan Ekspresi Gen

Strategi replikasi dari beberapa virus tergantung pada material genetik alami dari virus tersebut

• Perakitan

Perakitan merupakan proses pengumpulan komponen-komponen virion pada bagian khusus di dalam sel.

• Pematangan

Pematangan merupakan tahap dari siklus hidup virus dimana virus bersifat infeksius

• Pelepasan

Semua virus kecuali virus tanaman melepaskan diri dari sel inang

SIKLUS LITIK DAN LISOGENIK

KLASIFIKASI VIRUS

Page 9: Makalah virus

Didasarkan pada jenis sel inang yang diserang, virus diklasifikasikan menjadi 4 kelompok :

• Virus Penyerang Bakteri

• Virus Protista

• Virus Tumbuhan

• Virus hewan/manusia

PERAN MERUGIKAN VIRUS

• Menyebabkan Penyakit Pada Tumbuhan

• Menyebabkan Penyakit Pada Hewan&Manusia

Page 10: Makalah virus

VAKSINASI & PENANGANAN VIRUS

1. Vaksinasi

Pemberian virus yang telah dilemahkan ke dalam tubuh agar tubuh membentuk antibodi virus tersebut.

2. Pengobatan

Herpesvirus

Coronavirus