Makalah Fenol.docx

download Makalah Fenol.docx

of 27

Transcript of Makalah Fenol.docx

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    1/27

    FENOLIK

    I. Pengertian Senyawa Fenolik

    Senyawa fenolik merupakan senyawa yang banyak ditemukan pada tumbuhan.

    Fenolik memiliki cincin aromatik satu atau lebih gugus hidroksi (OH-) dan gugus

    gugus lain penyertanya. Senyawa ini diberi nama berdasarkan nama senyawa induknya

    fenol. Senyawa fenol kebanyakkan memiliki gugus hidroksil lebih dari satu sehingga

    disebut polifenol.

    Senyawa fenolik meliputi aneka ragam senyawa yang berasal dari tumbuhan yangmempunyai ciri sama yaitu cincin aromatik yang mengandung satu atau dua gugus OH-.

    Senyawa fenolik di alam terdapat sangat luas mempunyai !ariasi struktur yang luas

    mudah ditemukan di semua tanaman daun bunga dan buah. "ibuan senyawa fenolik

    alam telah diketahui strukturnya antara lain fla!onoid fenol monosiklik sederhana fenil

    propanoid polifenol (lignin melanin tannin) dan kuinon fenolik.

    #anyak senyawa fenolik alami mengandung sekurang-kurangnya satu gugus

    hidroksil dan lebih banyak yang membentuk senyawa eter ester atau glioksida daripada

    senyawa bebasnya. Senyawa ester atau eter fenol tersebut memiliki kelarutan yang lebih

    besar dalam air daripada senyawa fenol dan senyawa glikosidanya.

    $alam keadaan murni senyawa fenol berupa %at padat yang tidak berwarna tetapi

    &ika teroksidasi akan berubah men&adi gelap. 'elarutan fenol dalam air akan bertambah

    &ika gugus hidroksil makin banyak.

    Senyawa fenolik memiliki akti!itas biologik yang beraneka ragam dan banyak

    digunakan dalam reaksi en%imatik oksidasi kopling sebagai substrat donor H. "eaksi

    oksidasi kopling selain membutuhkan suatu oksidator &uga memerlukan adanya suatu

    senyawa yang dapat mendonorkan H. Senyawa fenolik merupakan contoh ideal dari

    senyawa yang mudah mendonorkan atom H.

    FENOL 1

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    2/27

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    3/27

    III. Struktur Senyawa Fenolik

    Senyawa fenolik mempunyai struktur yang khas yaitu memiliki satu atau lebih

    gugus hidroksil yang terikat pada satu atau lebih cincin aromatik ben%ena. "ibuan

    senyawa fenolik di alam telah diketahui strukturnya antara lain fenolik sederhana fenil

    propanoid lignan asam ferulat dan etil ferulat.

    1. Fenolik Sederhana

    olongan senyawa-senyawa yang termasuk fenolik sederhana antara lainmeliputi guaiakol !anili dan kresol.

    ambar0 olongan senyawa fenolik sederhana

    ,mumnya radikal fenoksi yang terbentuk dari senyawa golongan

    fenolik sederhana mengalami pengkopelan pada posisi orto ataupara terhadap

    gugus hidroksi fenolat. osisi ini lebih disukai karena tidak terlalu sterik

    sehingga memudahkan radikal lain untuk berikatan pada posisi tersebut

    FENOL 3

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    4/27

    ambar0 "esonansi radikal fenoksi o-'resol

    *amun kombinasi pengkopelan lain &uga diamati kemungkinannya yaitu O-p O-

    odan O-O.

    2. Fenil Propanoid

    Fenil propanoid merupakan senyawa fenol di alam yang mempunyai

    cincinaromatik dengan rantai samping terdiri dari 1 atom karbon. olongan

    fenil propanoid yang paling tersebar luas adalah asam hidroksi sinamat yaitu

    suatu senyawa yang merupakan bangunan dasar lignin. 2mpat macam asam

    hidroksi sinamat banyak terdapat dalam tumbuhan. 'eempat senyawa tersebut

    yaitu asam ferulat sinapat kafeat danp-kumarat.

    ambar0 Struktur Fenil propanoid

    "adikal fenoksi dari senyawa ini umumnya mengalami pengkopelan diposisi

    atom /3 membentuk struktur dengan &embatan 3-3 (3-3 bridges).

    3. Lignan

    Senyawa-senyawa golongan fenil propanoid membentuk suatu senyawa dimer

    dengan struktur lignan. Senyawaan lignan memiliki struktur dasar (struktur induk)

    FENOL 4

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    5/27

    yang terdiri dari 4 unit fenil propanoid yang tergabung melalui ikatan 3-3. +katan khas

    ini digunakan sebagai dasar penamaan lignan.

    ambar0 enomoran atom pada senyawa fenil propanoid dan lignan

    enggabungan 4 unit fenil propanoid dapat pula ter&adi melalui ikatan selain

    membentuk 3-3 yang digolongkan ke dalam neolignan. Sedangkan &ika 4 unit fenil

    propanoid bergabung melalui atom O senyawa yang terbentuk tergolong dalam

    o5ineolignan.

    ambar0 Struktur senyawa golongan neolignan dan o5ineolignan

    Senyawaan lignan memiliki banyak modifikasi pada struktur induknya yang

    antara lain dapat menghasilkan penambahan cincin penambahan atau penghilangan

    atom / dan sebagainya. Senyawaan ini tersebar luas di dunia tumbuhan dan banyak

    digunakan secara niaga sebagai antioksidan dan sebagai komponen sinergistik dalam

    FENOL 5

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    6/27

    insektisida. Selain itu lignan merupakan komponen kimia yang aktif dalam tumbuhan

    obat tertentu. Salah satu senyawa golonganlignan yaitu podophylloto5in diketahui

    dapat menghambat tumor. $alam pengobatan /ina lignan banyak dipakai untuk

    mengobati penyakit hepatitis dan melindungi organ hati.

    4. Asam Ferulat

    sam ferulat adalah turunan dari golongan asam hidroksi sinamat

    yangmemiliki kelimpahan yang tinggi dalam dinding sel tanaman. Hal

    ini memungkinkan untuk dapat memberikan keuntungan yang signifikan di

    bidang kesehatan karena senyawa asam ferulat memiliki akti!itas antikanker

    dan antioksidan. Selain itu &uga dapat men&adi prekursor dalam pembuatan

    senyawa aromatik lain yang bermanfaat.

    Sebagai antioksidan asam ferulat kemungkinan menetralkan radikal bebas

    seperti spesies oksigen reaktif ("OS). "OS kemungkinan yang menyebabkan $*

    rusak dan mempercepat penuaan.

    $engan studi pada hewan dan studi in vitro mengarahkan bahwa asam ferulat

    kemungkinan memiliki hubungan dengan akti!itas antitumor perlawanan kanker

    payudara dan kanker hati. sam ferulat memiliki kemungkinan sebagai pencegah

    kanker yang efektif yang disebabkan oleh paparan senyawa karsinogenik seperti

    ben%opirene dan 6-nitro7uinoline 8-oksida. *amun perlu men&adi catatan bahwa hal

    itu tidak diu&i coba kontrol random pada manusia sehingga hasilnya kemungkinan

    pula tidak dapat dimanfaatkan untuk manusia.

    9ika ditambahkan pada asam askorbat dan !itamin 2 asam

    ferulat kemungkinan dapat mengurangi stress oksidasi dan pembentukan dimer

    timidine dalam kulit.

    ada tumbuhan asam ferulat meningkatkan rigiditas dan kekuatan dinding sel

    tanaman melalui ikatan silang (cross linking) dengan pentosanarabino5ilan dan

    hemiselulosa sehingga dinding sel tidak mudah dihidrolisis secara en%imatis selama

    proses perkecambahan.

    sam ferulat banyak ditemukan dalam padi (terutama beras merah) gandum

    kopi buah apel nanas &eruk dan kacang tanah.

    $alam perindustrian asam ferulat memiliki kelimpahan dan

    dapat dimanfaatkan sebagai prekursor dalam pembuatan !anilli agen perasa

    sintesis yang sering digunakan dalam ekstrak !anilla alami.

    FENOL 6

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    7/27

    sam ferulat adalah senyawa fenolik yang dapat dihasilkan salah satunya ialah

    dengan reaksi kondensasi !anilli dengan asam malonat.

    dapun rumus bangun asam ferulat adalah sebagai0

    ambar0 "umus bangun asam ferulat

    5. Etil Ferulat

    2til ferulat tergolong ke dalam turunan senyawa asam hidroksi sinamat yang

    merupakan turunan dari asam ferulat dalam bentuk ester. Senyawa fenolik ini

    terdistribusi secara luas pada berbagai &enis tanaman yang dapatdikonsumsi oleh

    makhluk hidup. Senyawa tersebut terdapat dalam tanamanterutama pada benih padi

    dan gandum tetapi dalam &umlah kecil. Oleh karena itu senyawa ini biasanya

    disintesis dari prekursor asam ferulat. #entuk fisik etil ferulat berupa kristal berwarnaputih dan memiliki aktifitas sebagai antioksidan yang sangat baik dibandingkan asam

    bebasnya. 2til ferulat digunakan sebagai bahan aktif dalam pengobatan terapi untuk

    antihipertensi.

    dapun rumus bangun etil ferulat adalah sebagai0

    ambar0 "umus bangun etil ferulat

    IV. an!aat Senyawa Fenolik

    FENOL 7

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    8/27

    Senyawa fenolik merupakan senyawa bahan alam yang cukup luas

    penggunaannya saat ini. 'hasiatnya sebagai senyawa biologik aktif memberikan suatu

    peran yang besar terhadap kepentingan manusia. Sudah banyak penelitian yang diarahkan

    pada pemanfaatan senyawa fenolik pada berbagai bidang diantaranya 0

    #idang +ndustri akanan dan inuman

    Senyawa fenolik berperan dalam memberikan aroma yang khas pada produk

    makanan dan minuman sebagai %at pewarna makanan dan minuman dan sebagai

    antioksidan.

    #idang +ndustri Farmasi dan 'esehatan

    Senyawa ini banyak digunakan sebagai antioksidan antimikroba antikanker dan lain

    - lain contohnya obat antikanker (podofilotoksan) antimalaria (kuinina) dan obat

    demam (aspirin). Selain itu senyawa ini &uga banyak digunakan sebagai insektisida

    dan fungisida.

    Senyawa fenolik mempunyai struktur yang khas yaitu memiliki satu atau

    lebih gugus hidroksil yang terikat pada satu atau lebih cincin aromatik ben%ena

    sehingga senyawa ini memiliki sifat yang khas yaitu dapat teroksidasi.

    'emampuannya membentuk radikal fenoksi yang stabil pada proses oksidasi

    menyebabkan senyawa ini banyak digunakan sebagai antioksidan.

    anfaat asam fenolik yang paling penting yaitu antipenuaan yang

    berhubungan dengan antioksidan yang mengurangi aktifitas dan mencegah

    pertumbuhan sel abnormal. sam fenolat berguna dalam mengendalikan peradangan

    meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan meningkatkan sirkulasi darah.

    #idang ertumbuhan dan "eproduksi :anaman

    Sebagai respon untuk mempertahankan tanaman dari serangan terhadap patogen.

    ;ignin merupakan bahan dinding sel ntosianin sebagai pigmen bunga Fla!onolpenting dalam pengaturan pertambahan makanan kapri serta berperan dalam

    fotosintesis yang terdapat pada kloroplas tanaman bayam.

    .

    "onto# Tanaman yang engan$ung Fenol

    Herba :hymi (Thymus ulgaris ;)

    'andungan 0 Senyawa fenol (timol kar!akrol) minyak atsiri fla!on polimetoksi

    terpinen p-cimen kar!akrol dan timol.

    'egunaan 0 ntispasmodikum karminati!a stimulansi dan kardiment.

    FENOL 8

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    9/27

    Sarpilli herba (Thymus surpyllum ;)

    'andungan 0 Senyawa fenol (timol kar!akrol) minyak atsiri fla!on polimetoksi

    terpinen p-cimen kar!akrol dan timol.

    'egunaan 0 Sebagai antispasmodikum dalam campuran obat batuk obat asma

    dan infeksi tenggorokan baik sebagai infus atau sirup. onarda (!onarda punctata ;)

    'andungan 0 :anaman ini mengandungthymol(senyawa fenol)

    'egunaan 0 Sebagai karminati!a diaforetika dan obat luar untuk stimulansia.

    :emulawak (Curcuma "anthorrhi#a ro$b)

    'andungan 0 Fenol inyak asiri curcumin glucosida phellandrene turmerol

    myrcene 5anthorrihi%ol isofuranogermacreene p-

    tolyletycarbinol'egunaan 0 ntioksidan antiradang melarutkan protein menurunkan tingkat

    triglyceride darah pada diabetes

    9ahe (%ingiber officinale)

    'andungan 0 Fenol >?1= miligram per 8== gram.

    'egunaan 0 ntioksidan dan memperindah rambut perempuan.

    V. Si!at Kimia $an Si!at Fi%ika Fenol

    Fenol mempunyai sebuah cincin aromatic dengan satu atau lebih gugus hidroksil

    sering bergabung dengan glukosida dan biasanya terdapat dalam rongga sel.

    #eberapa golongan polimer penting seperti lignin melanin dan tannin adalah polfenol.

    Fenol memiliki sifat yang cenderung asam artinya ia dapat melepaskan ion H@ dari

    gugus hidroksilnya. engeluaran ion tersebut men&adikan anion fenoksida />HAOB

    yang dapat dilarutkan dalam air. $ibandingkan dengan alkohol alifatik lainnya fenol

    bersifat lebih asam. Hal ini dibuktikan dengan mereaksikan fenol dengan *aOH di mana

    fenol dapat melepaskan H@. ada keadaan yang sama alkohol alifatik lainnya tidak dapat

    FENOL 9

    https://translate.googleusercontent.com/translate_c?depth=1&hl=id&prev=search&rurl=translate.google.co.id&sl=en&u=https://en.wikipedia.org/wiki/Thymol&usg=ALkJrhijqgdNERt0h30Xrv69kMyT5Z0WpQhttps://translate.googleusercontent.com/translate_c?depth=1&hl=id&prev=search&rurl=translate.google.co.id&sl=en&u=https://en.wikipedia.org/wiki/Thymol&usg=ALkJrhijqgdNERt0h30Xrv69kMyT5Z0WpQhttps://translate.googleusercontent.com/translate_c?depth=1&hl=id&prev=search&rurl=translate.google.co.id&sl=en&u=https://en.wikipedia.org/wiki/Thymol&usg=ALkJrhijqgdNERt0h30Xrv69kMyT5Z0WpQ
  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    10/27

    bereaksi seperti itu. elepasan ini diakibatkan pelengkapan orbital antara satu-satunya

    pasangan oksigen dan sistem aromatik yang mendelokalisasi beban negatif melalui

    cincin tersebut dan menstabilkan anionnya.

    &.1 Si!at Kimia'

    Fenol memiliki sifat yang cenderung asam yg dapat melepaskan ion H@ dari gugus

    hidroksilnya

    $engan air fenol akan membentuk hidrat (/>HAOH @ H4O). ;arutan fenol dalam air

    disebut air karbol atau asam karbol.

    ;arutan fenol dalam air bersifat sebagai asam lemah &adi mengion

    membentuk ferrikhlorida (ungu). 'arena itu fenol dapat bereaksi dengan basa dan

    membentuk fenolat (/>HAO*a). Fenol tidak dapat dioksidasi men&adi aldehid atau keton yang &umlah atom/-nya

    sama karena gugus OH-nya terikat pada suatu atom / yang tidak mengikat atom H

    lagi. 9adi fenol dapat dipersamakan dengan alkanol tersier.

    9ika direaksikan dengan H4SO6 pekat tidak membentuk ester melainkan membentuk

    asam fenolsulfonat (o atau p).

    $engan H*O1 pekat dihasilkan nitrofenol dan pada nitrasi selan&utnya terbentuk

    46> trinitrofenol atau asam pikrat.

    &.2 Si!at Fi%ika

    danya gugus hidroksil dalam fenol berarti fenol adalah seperti alkohol yang dapat

    membentuk ikatan hydrogen inter molekular yang kuat.

    +katan hydrogen ini menyebabkan fenol berasosiasi sehingga memiliki titik didih yang

    lebih tinggi dibanding hidrokarbon dengan berat molekul yang sama.

    Fenol murni berbentuk kristal yang tak berwarna sangat berbau. Sedangkan dipasaran

    fenol berbentuk cairan.

    :itik didih 838.CAD / memiliki C=E/ lebih tinggi dibanding toluena (bp 8=>E/)

    meskipun berat molekulnya hampir sama.

    #ersifat mudah terbakar beracun dan korosif

    :itik lebur Fenol0 6=.?D /

    #erat molekul Fenol sebesar ?688 grmol dan #erat &enisnya 8.=AC> gcm

    enyimpanan 0 simpan dalam wadah tertutup rapat di tempat yang kering se&uk dan

    ber!entilasi baik. Serta terlindungi dari cahaya.

    Sifat fisik dan kimia fenol sederhana menurut erry (4==>).

    FENOL 10

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    11/27

    Fenol sederhana mempunyai titik leleh yang rendah dalam bentuk cairan maupun

    dalam bentuk padatan. Selain itu fenol sederhana mempunyai titik didih yang tinggi

    dikarenakan adanya ikatan hidrogen. Fenol sederhana &uga dapat larut didalam air sampai

    batas tertentu karena adanya ikatan hidrogen yang terdapat pada senyawa tersebut.

    Senyawa fenol sederhana tidak berwarna walaupun berwarna hal itu diakibatkan oleh

    hasil dari proses oksidasi

    Sifat fisik dan kimia asam fenolik menurut adigoe (4==?)

    Sifat fisik asam fenolik kebanyakan berwarna asam fenolik sederhana larut

    didalam air tetapi kelarutan asam fenolik menurun dengan meningkatnya kompleksitas

    molekul. :ingkat keasaman asam fenolik berada sekitar p'a ??3. Selain itu sifat dari

    asam fenolik mempunyai ikatan hidrogen. +katan hidrogen akan menstabilkan isomer

    tertentu dan biasanya mengarahkan &alannya reaksi tertentu

    2fek 'esehatan otensi

    8. :oksisitas akut

    4. ata korosif

    1. 'ulit sangat toksik dalam kontak dengan kulit. 'orosif menyebabkan luka bakar.

    6. udah diserap melalui kulit.

    A. +nhalasi Sangat beracun &ika terhirup. 'orosif menyebabkan luka bakar.

    >. :ertelan Sangat beracun &ika tertelan. 'orosif menyebabkan luka bakar.

    C. 2fek kronis yang dikenal efek berdasarkan informasi yang diberikan

    VI. (etek%i)eak%i Senyawa Fenolik

    Senyawa fenolik mempunyai ciri yang khas yakni bisa membentuk senyawa

    kompleks yang berwarna yang biasanya berwarna biru atau ungu biru apabila direaksikan

    dengan besi (+++) klorida. Galaupun tidak selektif pereaksi ini cukup berguna untuk

    mengetahui adanya gugus hidroksil terutama kalau pemisahan komponen metabolit

    sekunder dari contoh yang diteliti tidak mudah.

    Selain itu senyawa fenolik &uga dapat mengalami sintesis polimer fenolik bioaktif

    dengan proses yang relatif aman terhadap lingkungan (tidak beracun) dapat dilakukan

    melalui reaksi kopling oksidatif fenolik secara en%imatis yaitu dengan bantuan biokatalis

    berupa en%im. 'euntungan penggunaan en%im sebagai biokatalis adalah ketersediaan

    en%im yang sangat berlimpah di alam sifatnya yang ramah lingkungan dan menghasilkan

    suatu produk yang tidak berbahaya. Sedangkan kekurangan dari penggunaan en%im ini

    yaitu en%im bersifat selektif hanya dapat mengkatalisis senyawa-senyawa dari golongan

    FENOL 11

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    12/27

    fenol dan amina aromatik sehingga penggunaannya di dalam industri polimer men&adi

    terbatas.

    Salah satu cara yang sering digunakan dalam mengoksidasi senyawa fenolik yaitu

    melalui bantuan katalis en%im peroksidase. 2n%im peroksidase merupakan kelompok

    en%im oksidoreduktase yang mampu mengkatalisis reaksi oksidasi oleh hidrogen

    peroksida dari se&umlah substrat yang merupakan donor hidrogen seperti fenol anilin dan

    lain sebagainya. 2n%im peroksidase dalam organisme hidup dapat mengkatalisis senyawa

    substratnya sedangkan H4O4berfungsi untuk menginisiasi biosintesis beberapa metabolit

    sekunder yang diperlukan pada proses pertumbuhan. Oksidasi fenolat oleh en%im

    peroksidase dengan substrat H4O4menghasilkan reaksi kopling oksidatif sehingga

    terbentuklah polimer fenolik.

    Oksidasi yang dilakukan oleh en%im peroksidase terhadap senyawa fenolik

    menyebabkan terbentuknya suatu radikal fenoksi di mana radikal ini mampu melakukan

    resonansi dengan posisi orto danparapada cincin aromatiknya dan selan&utnya akan

    bergabung dengan radikal fenoksi yang lain membentuk senyawa baru polifenol. /ara ini

    sering dikenal sebagai polimerisasi secara en%imatis.

    *.1 eto$e+meto$e anali%i% !enol '

    a. etode nalisis Fenol dengan ';:

    etode terbaik untuk pemisahan dan identifikasi senyawa fenol sederhana dengan

    ';:. Senyawa tersebut umunya dideteksi setelah dihidrolisis asam atau basa dari

    &aringan tumbuhan dari ekstrak alkohol.

    Hidrolisis asam dilakukan dengan H/l 4 selama setengah &am atau hidrolisis basa

    dengan *aOH 4 selama 6 &am atau ekstraksi dengan alkohol.

    Fenol yang terbentuk diekstraksi dengan eter.

    2kstraknya diuapkan sampai kering.

    "esidu dilarutkan dalam eter dan dikromatografi dua arah ( ';:)

    b. etode nalisis Fenol dengan '/':

    ,ntuk memperbaiki tingkat pemisahan dapat dilakukan dengan mengganti fasa diam

    baik &enis maupun ukuran serta mengubah komposisi dan &enis fasa gerak. 'epekaan

    dapat dinaikkan dengan mengubah detektor atau melakukan pemekatan baik dengan

    ekstraksicair-cair maupunpadat-cair. $eri!atisasi biasanya digabung dengan ekstraksi

    sehingga dapat memperbaiki tingkat pemisahan dan menaikkan kepekaan. #eberapa

    FENOL 12

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    13/27

    pereaksi telah digunakan untuk keperluan deri!atisasi senyawa fenol pada analisis

    secara '/':.

    *.2 (etek%i reak%i warna %enyawa !enol

    Senyawa Fenol merupakan senyawa cincin karboaromatik yang tersubtitusi

    dengan satu gugus hidroksil atau lebih. $apat diu&i sebagai berikut 0

    8. ,-i Fe"l3

    ,&i ini digunakan untuk mendeteksi senyawa fenol yang sederhana. ,&i ini dapat

    dilakukan dengan cara menambahkan larutan Fe/l1 8 yang sudah dilarutkan di

    dalam air atau etanol kemudian diteteskan ke larutan sampel. Hasil yang o%iti!

    menimbulkan warna hi&au ungu hitam biru dan merah.(Harbone 8?3C). "eaksi

    Fe/l1 &ika ditambahkan etanol warna larutan tetap maka senyawa tersebut adalah

    asam salisilat namun &ika ditambah 1tts etanol berubah men&adi ingu senyawa

    terssebut adalah fenol.

    4. Folin+"io/alteu )eagent(FCR)

    Folin-/iocalteu "eagen (F/") merupakan reagen yang digunakan untuk mendeteksi

    fenol tetapi di dalam F/" tidak berisikan fenol."eagen ini bereaksi dengan fenol

    membentuk kromogen yang dapat di deteksi secara spektrofotometri. F/" &uga dapat

    digunakan sebagai penampak noda dalam metode kromatografi lapis tipis

    eto$e F") a$a %imli%ia %arang %emut

    FENOL 13

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    14/27

    3. )eak%i $ia0o

    $engan reaksi $ia%o Fenol &uga dapat memberikan warna merah tetapi setelah diberi

    mil lkohol maka akan men&adi &ernih. #erikut merupakan mekanisme reaksi

    $ia%ountuk Fenol sampai dapat memberikan warna merah.

    4. )eak%i arui%

    $engan reaksi ar7uis

    yang dilakukan dalam

    plat tetes maka

    akan terbentuk cincin dengan warna tertentu bisa warna merah coklat &ingga ungu

    dan hi&au tergantung dari senyawa Fenol yang mana. ereaksi ar7uis ini antara lain

    H4SO6 pekat dan formalin encer.

    &. )eak%i Lo/o millon

    FENOL 14

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    15/27

    ereaksi million adalah larutan merkuro dan merkuri nitrat dalam asam nitrat.

    pabila pereaksi ini ditambahkan pada larutan protein akan menghasilkan endapan

    putih yang dapat berubah men&adi warna merah oleh pemanasan. ereaksi yang

    digunakan antara lain H*O1 dan Hg(*O1). ada dasarnya reaksi ini positif untuk

    fenol fenol karena terbentuknya senyawa merkuri dengangugus hidroksifenilyang

    berwarna.

    ekanisme reaksi yang ter&adi adalah sebagai berikut0

    >. )eak%i Korek i

    #atang korek api setelah dicelupkan dalam H/l pekat dibiarkan kering.

    /ara0 batang korek api itu dicelupkan pada lar. Iat dalam H/l encer.

    S-*a 0 kuning &ingga

    hloroglucin 0 merah spesifik

    Orthoform neu0 @ &ingga

    "i!anol 0 merah darah

    "ONTO OLONN FENOL

    1. ALFA AP!"#L

    8. @ Fe/l1 0 hi&au lalu endapan !iolet .

    4. Fluoresensi 0 biru muda dalam *aOH (-)

    1. ar7uis 0 cokelat

    6. ;oco illon 0 merah terang

    A. $alam *aOH @a7. +od 0 'eruh . ;arutan %at @ *aH/O1 &enuh @ '/* @ /upri Sulfat 0

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    16/27

    $. %E!A AP!"#L

    8. @ Fe/l1 0

    larutan panas hi&au gumpalan putih

    4. Fluoresensi 0 ungu dalam *aOH ungu kuat

    1. ar7uis 0 hi&au

    6. ;oco illon 0 kuning &ingga

    A. $alam *aOH @a7. +od 0 tak berwarna

    >. ;arutan %at @ *aH/O1 &enuh @ '/* @ /upri Sulfat 8 0 kuning

    lemahC. 7. #rom berlebih 0 2ndapan putih larutan hii&au kuning

    3. "eaksi olisch 0 Iat @ sedikit alcohol @ 8 cc larutan encer gula tebu

    lalu @ H4SO6(p) $ilihat lapisan bawahnya 0 *egatif

    ?. @ 'OH A= berlebih lalu @ kloroform berlebih 0 biru .

    &. RES#RC'

    8. 'ristal putih tak berwarna bentuk &arum rasa manis

    4. $i udara kena sinar matahari men&adi agak rose.

    1. :.; J 88= dera&at selsius 881 dera&at selsius

    6. ;arut dalam spiritus air eter dan gliserin.

    A. Iat @ Fe/l1----K ungu

    >. @ g moniakal 0 hi&au kuning cokelat

    C. Iat @H4SO6 pkt @ lart as. :artrat dipanaskan----K merah tua .

    . REAS' CARLE!!'

    Iat "esorcin @ lycerin @ asam oksalat @ H4SO6(p) ----K !iolet

    Flurosensi 0 hi&au kuat

    5. REAS' *AR+,'S

    Iat "esorcin @ formalin =4 @ H4SO6(p) melalui dinding tabung ----Kmerah

    !ioletatas seperti susu .

    FENOL 16

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    17/27

    -. R'A#L

    'ristal kuning seperti &arum

    ;arutan dalam air 0 kuning pengenceran kuat0 fl. hi&au

    :.; J 44=E / 46= E /

    ;arutan %at dalam air @ H4SO6encer ----K 'ristal kuning &arum seperti

    bintang.

    Iat @ *aOH ----K merah

    Iat @ $# H/l ----K merah &ingga

    Iat @ H4SO6 encer @ *a*O1----K merah karsen ungu

    'orek api 0 9ingga merah

    "L,+S (@)

    M2" (@)

    #O,/H"$$ (@)

    ;arutan dalam air garam Hcl nya bereaksi asam kuat @ bikromat keluar

    gas /O4 .

    /. P0R#ALL#L

    OH

    OH

    OH

    8. 'ristal tak berwarna mengkilap plat atau &arum-&arum

    4. Fe/l10 erah cokelat @ #ic*at 0 biru .

    1. *aOH 0 merah cokelat

    6. 7ua /alcis 0 ungu ----- cokelat

    A. Fehling 0 reduksi pada suhu kamar

    >. ar7uis 0 erah panaskan dan didiamkan 0 merah tua

    C. b-cetat 0 rosa muda ( basis )

    3. Spot test 0 larutan %at dalam air @ 4A cc air r.p ) sesudah 1= menit 0

    pink- !iolet .

    FENOL 17

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    18/27

    2. 'PA'

    a. "asa mula- mula terbakar lalu anasetesis

    b. :.; J 846 E / 84A E /a

    c. ;arut dalam alcohol eter

    d. (e) 0 tetes-tetes minyak

    e. H*O1H4SO6 (e) 0 kuning (lama)

    f. Fe/l10 ungu cokelat

    g. $isambungkan dengan *aOH lalu diasamkan lalu 0

    7. #rom 0 endapan putih

    *H6OH uapkan sisa dalam air @ /uSO6 0 endapan &arum-&arum biru .

    h. ;akukan Sublimasi

    i. "ekristalisasi dengan /2:O L+" .

    3. FE#L

    'ristal tak berwarna higroskopis atau berwarna kemerahan

    #au spesifik beracun caustic :.; J 68 E / N :.$ J 834 E /

    'elarutan dalam air 0 8084

    ;arut baik dalam eter spiritus kloroform dan glycerin dalam paraffin

    808== N

    $alam minyak 804

    Iat @ Fe/l1----K ungu biru @ spir. berlebih ----K hilang

    Iat @ +;;O* ----K merah ungu

    Iat @ 7. #rom berlebih 0 endapan putih

    Iat @ "eaksi +ndefenol ----K hi&au biru stabil ada pemanasan &adi

    merah

    Iat @ larutan &enuh he5amine ----K 'ristal &arum

    14. !"0*#L

    'ristal tak berwarna

    FENOL 18

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    19/27

    ",S,S !"0*#L

    8. ;arutan dalam air @

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    20/27

    1. :.; J 4CC= E /

    6. Sukar larut dalam air larut dalam spiritus gliserin dan minyak lemak .

    A. Iat @ mar7uis ----K merah !iolet

    >. Iat @ Fe/l1----K biru ----K merah coklat.

    C. Iat @ H4SO6@ formaldhehida ----K !iolet

    3. Iat @ a7.brom ----K merah coklat?. Iat @ H*O1----K merah ----K &ingga ----K kuning

    1&. RES#L

    a. ;arutan &ernih berwarna kuning muda coklat merah

    b. #au spesifik :.; J 88= E /

    c. Iat @ Fe/l1 ----K 0 biru !iolet (campuran)

    - Ortho ----K 0 ungu biru keruh

    - eta ----K 0 ungu keruh

    - ara ----K 0 biru keruh putihd. Iat @ a7.brom0

    - Ortho ----K 0 putih

    - eta ----K 0 putih

    - ara ----K 0 tak ada kuning

    e. Iat @ mar7uis ----K merah

    f. Iat @ as pikrat ----K =-kersol ----K 'ristal &arum &ingga kuning.

    1. "0R#C"'#

    a. :.; J 8C4 E /

    b. larut dalam air

    c. Fehling 0 mereduksi endapan cokelatd. ereduksi larutan g-ammoniakal 0 &am hi&au lama-lama hitam

    FENOL 20

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    21/27

    e. 7ua /alcis0 8 malam kuning cokelat

    f. $imasak dengan Fe/l1 0 bau merangsang dari chinhydron (hasil oksidasi

    sebagian oleh Ferri ) .

    g. Fe/l1berlebih 0 &arum-&arum metal glans yaitu /hinon

    h. Spot tetes dengan Fe/l10 hi&au cepat berlalu dan men&adi kuning cokelat

    i. 7.brom ----K kuning coklat

    &. *H6OH ----K ----K merah coklat.

    k. Sublimasi 0 sangat baik.

    15. CA!EC"'

    a. #erwarna/okelat muda rosa

    b. "asa sedikit pahit

    c. ;arutan dalam air bereaksi asam lemah

    d. @Fe/l1spir 0 hi&au coklate. *2SS;2" 0 &ingga coklat

    f. $#- H/l 0 rosa

    g. H4SO6(p) 0 kuning coklat

    h. H*O1 0 merah darah

    i. Frohde 0 merah ungu

    &. ar7uis 0 merah cokelat

    k. @ *aOH 0 kuning cokelat

    anaskan 0 kuning

    "O,P 0 &ingga cokelat .

    VII. I$enti!ika%i Senyawa Fenolik

    ,ntuk mengisolasi suatu senyawa kimia yang berasal dari bahan alam hayati pada

    dasarnya menggunakan metode yang sangat ber!ariasi seperti yang diaplikasikan dalam

    proses industri. etode metabolit pengempaaan digunakan pada senyawa katecin daun

    gambir &uga isolasi /O dari buah kelapa sawit.

    FENOL 21

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    22/27

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    23/27

    Secara garis besar identifikasi senyawa fenolik dapat digambarkan sebagaimana

    bagan berikut ini

    #* +$2*:+F+'S+ S2*MG F2*O;+'

    FENOL 23

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    24/27

    VIII. Kelarutan $an Keolaran Fenol

    Senyawa fenol memiliki ciri yaitu memiliki cincin aromatik yang mengandung

    satu atau dua gugus hidroksi dan bersifat mudah larut dalam air (Harborne 8?3C). Fenol

    memiliki kelarutan terbatas dalam air yakni 31 gram8== ml. 'elarutan fenol

    dalam air akan berkurang &ika gugus nonpolar terikat pada cincin aromatic. 'elarutannya

    larut dalam bensol air dingin dan acetone. udah larut dalam methanol diethyl eter.

    Sangat larut dalam alkohol obat bius gliserin minyak bumi karbon disulfide.

    5. 6io%inte%i% Fenol

    da tiga &alur biosintesis fenol dengan rute yang berbeda dalam tubuh tanaman

    tingkat tinggi yaitu 0

    FENOL 24

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    25/27

    8. 9alur asam sikimat pola ini merupakan pola yang terpenting dari pada biosintesis

    fenol(&alur yang paling banyak digunakan).

    4. 9alur asam asetat-malonat pola ini dipergunakan untuk sintesis cincin aromatik dari

    turunan fla!onoid. ola ini penting bagi mikroorganisme.

    1. 9alur asam asetat-me!alonat pola ini relatif kurang penting dalam tubuh tanaman

    tingka tinggi.

    #erbagai en%im berperan dalam biosintesis fenol pada &alur asam sikimat.

    'eberadaan &alur asam sikimat ini tidaak hanya penting untuk menghasilkan fenol tetapi

    terutama adalah menghasilkan asam-asam amino aromatik fenilalanin tirosin maupun

    triptofan. 9alur asam sikimat dengan phosphoenolpiru!at yang diperoleh dari proses

    glikolisis dan $ erythrose-6-phosphat yang berasal dari siklus pentosa phosphat.

    'eduanya bergabung membentuk suatu intermediet dengan C atau 3 atom / berbentuksiklis yaitu asam A-dehodro7uinat. 'emudia nasam tersebut berkesetimbangan dengan

    asam 7uinat. 9alur ini kemudian diteruskan melaluiasam-A-dehidrosikimat dan asam

    sikimat untuk membentuk asam A-phosphosikimat. $isamping itu dengan adanya unit

    phosphoenolpiru!at yang merupakan unit yang berdekatan dengan asam A-

    phosphosikimat sehingga keduanya akan bereaksi dengan menghasilkansuatu produk

    yang dirombak dalam beberapa tahap untuk menghasilkan asam chorismat.

    FENOL 25

  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    26/27

    (FT) P,STK

    . . . . . !etabolit 'ekunder.http0id.wikipedia.orgwikietabolitQsekunder. diunduh tanggal

    8= pril 4=8>.

    . . . . . ingkasan. http0repository.usu.ac.idbitstream8416A>C3?83668 =>===668.pdf.diunduh tanggal 8= pril 4=8>.

    . . . . . 'enyaa *enolik. http0farms-area.blogspot.com4==3=Csenyawa-fenolik.html.

    diunduh tanggal 8= pril 4=8>.

    ;enny So!ia. 'enyaa Terpenoida dan 'teroida.

    http0repository.usu.ac.idbitstream8416A>C3?83>=8=>==1633.pdf. diunduh tanggal

    8= pril 4=8>.

    FENOL 26

    http://id.wikipedia.org/wiki/Metabolit_sekunderhttp://id.wikipedia.org/wiki/Metabolit_sekunderhttp://repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/1844/1/%2006000441.pdfhttp://repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/1844/1/%2006000441.pdfhttp://farms-area.blogspot.com/2008/07/senyawa-fenolik.htmlhttp://repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/1860/1/06003488.pdfhttp://id.wikipedia.org/wiki/Metabolit_sekunderhttp://repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/1844/1/%2006000441.pdfhttp://farms-area.blogspot.com/2008/07/senyawa-fenolik.htmlhttp://repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/1860/1/06003488.pdf
  • 7/26/2019 Makalah Fenol.docx

    27/27

    asaribu Subur . U+i ioaktivitas !etabolit 'ekunder -ari -aun Tumbuhan abadotan

    Ageratum cony#oides ./http0is&d.pdii.lipi.go.idadmin&urnal>4=?414?.pdf. diunduh

    tanggal 8= pril 4=8>.

    Sahel "ay. 'enyaa *enolik dan Asam, !anfaat dari *enol

    http0translate.google.co.idtranslateRhlJidlangpairJenT

    iduJhttp0www.raysahelian.comphenolic.html. diunduh tanggal 8= pril 4=8>.

    . . . . . . ., http0documents.tipsdocumentsbiosintesis-fenol.html83.=3. diunduh tanggal 8=

    pril 4=8>.

    . . . . . . ., http0www.unl.educahoonlabhenol4=S$S.pdf8>.63. diunduh tanggal 8=

    pril 4=8>.

    "ar6orne 9# (132/)N etode Fitokimia enuntun /ara odern enganalisis. :umbuhan

    :er&emahan 'osasih dan +wang S9. enerbit +:# #andung

    http0dokumen.tipsdocumentsmakalah-fenol.html 8>.83diunduh tanggal 8= pril 4=8>.

    adigoe2.. 4==?. Commissioning and 0ptimisation of 1its !icro2reery

    Plants,ni!ersity of the Gitwatersrand 09ohannesburg

    erry H "obert. 4==>. Chemical engineers3 handbook. iscatawway *ew&ersey

    http://isjd.pdii.lipi.go.id/admin/jurnal/62092329.pdfhttp://translate.google.co.id/translate?hl=id&langpair=en%7Cid&u=http://www.raysahelian.com/phenolic.htmlhttp://translate.google.co.id/translate?hl=id&langpair=en%7Cid&u=http://www.raysahelian.com/phenolic.htmlhttp://documents.tips/documents/biosintesis-fenol.html18.08http://www.unl.edu/cahoonlab/Phenol%20MSDS.pdfhttp://dokumen.tips/documents/makalah-fenol.html%2016.18http://isjd.pdii.lipi.go.id/admin/jurnal/62092329.pdfhttp://translate.google.co.id/translate?hl=id&langpair=en%7Cid&u=http://www.raysahelian.com/phenolic.htmlhttp://translate.google.co.id/translate?hl=id&langpair=en%7Cid&u=http://www.raysahelian.com/phenolic.htmlhttp://documents.tips/documents/biosintesis-fenol.html18.08http://www.unl.edu/cahoonlab/Phenol%20MSDS.pdfhttp://dokumen.tips/documents/makalah-fenol.html%2016.18